Tanjungpinang Pos 18 Maret 2016

Page 1

TANJUNGPINANG POS

JUMA T 18 MARE T 201 6 / 9 JUMADIL AKHIR 114 437 JUMAT MARET 2016

RP 1.800

Diduga Korupsi Pas Masuk Pelabuhan

KUOTA HAJI

Lukman Hakim Saifuddin

Menag Gagal Tagih Janji Saudi JAKARTA - Pemerintah Indonesia tampaknya gagal menagih janji Pemerintah Arab Saudi untuk menambah kuota haji tahun ini. Alasannya, kuota haji tahun ini untuk semua negara ditetapkan sama dengan tahun 2015. ”Mengenai kuota, secara prinsip, Pemerintah Saudi memberlakukan kuota tahun ini sama. Tidak hanya Indonesia, tapi semua negara,” tutur Menteri Agama (Menag) Lukman Hakim Saifuddin saat ditemui di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Rabu (16/3). Dengan kata lain, kuota jamaah haji Indonesia masih sebesar 168.800 orang. Hal itu karena Pemerintah Arab Saudi yang memberlakukan pemotongan kuota haji 20 persen bagi Indonesia.

Bos Pelindo Diperiksa Tiga Jam General Manager (GM) PT Pelindo I Tanjungpinang I Wayan Wirawan diperiksa selama tiga jam di ruangan penyidik Satreskrim Polres Tanjungpinang, Kamis (17/3). Penyidik dari Polda Kepri memeriksa bos Pelindo itu berkaitan dugaan korupsi pas masuk Pelabuhan Sribintan Pura (SBP) Tanjungpinang. RAYMON SANDY, Tanjungpinang

S

ELAIN GM Pelindo I Tanjungpinang, empat pejabat Pelindo Tanjungpinang juga diperiksa di antaranya Manajer Bisnis PT Pelindo I Cabang Tanjungpinang Sutoro. Pantauan Tanjungpinang Pos, I Wayan tiba di Mapolres sekitar pukul 09.00. Selain Wayan tampak juga Sutoro dan sejumlah

pejabat lain Pelindo Tanjungpinang hadir memenuhi undangan pemeriksaan penyidik Polda Kepri. Kelima pejabat Pelindo Tanjungpinang didampingi

¾LANJUT KE HAL 2

Naiknya 200 Persen

Hengky: ... Itu Namanya Merampok

¾LANJUT KE HAL 2

DK BATAM

Nama Hatanto dan Marolop Mencuat

PENGUSAHA perkapalan Kepri, Hengky Suryawan ikut menyoroti rencana Pelindo Tanjungpinang menaikkan tarif tambat kapal di Pelabuhan Sribintan Pura (SBP) Tanjungpinang, baik di terminal domestik dan internasional. Kenaikan sebesar 200 persen dari Rp 55 ribu per trip naik menjadi Rp 150 ribu per trip, menurut dia bukan naik, tapi merampok. ”Kalau naik 5 persen atau 10 persen wajar. Tapi, kalau sudah 200 persen, gila-gila benar namanya,” kata Hengky Suryawan, kemarin.

BATAM - Meski Dewan Kawasan (DK) Batam belum menetapkan struktur baru pejabat Badan Pengusahaan (BP) Batam, menggantikan yang lama, kini mencuat nama Hatanto Reksodiputro mantan Duta Besar (Dubes, red) RI untuk World Trade Organization (WTO) dan nama Marolop Nainggolan mantan atase perdagangan Kedubes RI di Beijing untuk mengisi kursi pimpinan BP Batam.

SENYUM: GM Pelindo I Wayan Wirawan senyum setelah keluar dari ruang penyidik Satreskrim Polres Tanjungpinang, Kamis (17/3).

¾LANJUT KE HAL 2

¾LANJUT KE HAL 2

Penyelundupan di Batam Makin Tinggi

CINTA BERHIJAB

Siti Hardianti

HASIL TANGKAPAN: Kabid Penindakan dan Penyidikan (Kabid P2) KPU Bea Cukai Batam, Akhiyat Mujayin, memperlihatkan barang bukti tangkapan selama bulan Februari 2016, Kamis (17/3).

BATAM - Kasus penyelundupan di Batam masih tinggi. Selama Februari 2016, Kantor Pelayanan Umum (KPU) Bea dan Cukai (BC ) Batam telah mencatat 38 kali penegahan. Di antara 38 penyelundupan tersebut 18 kali penindakan kasus Narkotika, Psikotropika dan Prekursor (NPP), 15 kasus cukai barang dan tiga kasus penegahan telepon seluler atau ponsel. Kepala Bidang Penindakan dan Penyidikan (Kabid P2) KPU BC Tipe B Batam Akhiyat Mujayin menyebut, 18 kasus NPP sudah dilimpahkan ke instansi lain. Sedangkan satu kasus, barang buktinya dikuasai negara dan 17 kasus lainnya masih diselidiki. ”Lokasi kejadian ada di Bandara Hang Nadim, Pelabuhan Batuampar, Pelabuhan Internasional Batam Centre hingga di pemukiman lewat operasi pasar. Pelakunya ada WNA dan WNI,” sambungnya.

F-MARTUA/TANJUNGPINANG POS

¾LANJUT KE HAL 2 SUMBER: OLAHAN BERITA TANJUNGPINANG POS

Kata Lis soal Rencana Kenaikan Tarif Tambat Kapal

Tak Sudah-sudah Bikin Polemik

Cik Brahim

Jangan sampai nginaplah, wai !

Nada bicara Wali Kota Tanjungpinang H Lis Darmansyah meninggi setelah mengetahui rencana Pelindo Tanjungpinang menaikkan tarif tambat kapal. Kali ini bukan antara Pemko Tanjungpinang dengan perusahaan pusat itu, namun antara Pelindo dengan pengusaha pelayaran yang mengancam mogok.

SUMBER : BI

SUHARDI, Tanjungpinang TERIK matahari Kamis (17/3) seolah membakar emosi Wali Kota Tanjungpinang untuk mengomentari ulah manajemen Pelindo Tanjungpinang. Lis ditemani Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Tanjungpinang Riono hadir di acara ulang

WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id

Kamis, 17 Maret 2016

tahun BUMD PT. Tanjungpinang Makmur Bersama (TMB) itu meluapkan semua isi unek-uneknya. ”Pelindo tidak sudah-sudahnya bikin polemik di Tanjungpinang,”

¾LANJUT KE HAL 2

EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id

Bos Pelindo Diperiksa Tiga Jam

F-SUHARDI/TANJUNGPINANG POS

SAPA MASYARAKAT: Wako Tanjungpinang H Lis Darmansyah ditemani Asep Nana Suryana Dirut BUMD Tanjungpinang menyapa masyarakat di Pasar Potong Lembu, Kamis (17/3).

FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos

USD AUD SGD JPY GBP MYR

13.232 10.064 9.681 11.739 18.874 3.241

ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.