RP1.800
SELASA 20 SEPTEMBER 2016/ 18 DZULHIJJAH 1437 H
Pejabat Pemprov Pesta Narkoba Ditangkap Bareng Tiga Cewek Badan Nasional Narkotika (BNN) Provinsi Kepri mengamankan pejabat, yang menggunakan narkoba. Kali ini, yang diamankan Kasubag Umum Sekretariat DPRD Kepri, Amat Muhajir (AM). Amat diamankan di ruang VIP Billiard Centre (BC), Nagoya, Batam, Kamis (15/9) sekitar pukul 02.00 dini hari beserta barang bukti empat butir pil ekstasi dan tiga orang perempuan. MARTUA - SUHARDI, Tanjungpinang
P
ENANGKAPAN terhadap Amat Mu hajir dilakukan setelah petugas BNN Kepri menerima laporan ada
¾LANJUT KE HAL 2
F-RAYMON SANDY/TANJUNGPINANG POS
SURAT GADAI: Kapolres Tanjungpinang AKBP Joko Bintoro memperlihatkan surat gadai emas yang digadaikan pelaku pencurian saat ekspos di Mapolres Tanjungpinang, Senin (19/9).
Pelaku Kejahatan Terlacak Sinyal Handphone
BNN Kepri terima informasi ada pesta narkoba di kamar VIP sebuah hiburan malam, Kamis (15/9) dini hari. Digeledah, petugas menemukan 4 orang sedang pesta narkoba. Satu pengguna adalah Muhajir pejabat Sekwan Kepri. Petugas temukan 3 butir ekstasi di tangan Muhajir, 1 butir lagi dari tangan disebut kekasih Muhajir. Empat orang diamankan ke kantor BNNP Kepri. Setelah tes, dua dipulangkan sedangkan Muhajir dan kekasih diamankan. SUMBER: OLAHAN BERITA TANJUNGPINANG POS
Nurdin Geram ASN Jadi Pecandu
Aksi Jambret, Pencurian Toko Handphone dan Emas TANJUNGPINANG - 4 orang pelaku kejahatan di wilayah hukum Tanjungpinang Kota berhasil dibekuk. Mereka adalah Riau Bagus Saputra (22), Feri Alfian (25), Niken Astuti (40) dan Juli Suhendra (27). Keempat pelaku diamankan atas tiga kasus berbeda mulai kasus jambret, pencurian handphone hingga pencurian toko emas. Seorang pelaku ditangkap se-
KRONOLOGI PENANGKAPAN
telah terlacak sinyal handphone. Kapolres Tanjungpinang AKBP Joko Bintoro saat jumpa pers dengan media, di Mapolres Tanjungpinang, Senin (19/9) kemarin mengungkapkan, kasus pertama ditindaklanjuti atas laporan polisi (LP) nomor LP/26/IX/2016/
GUBERNUR Kepri H Nurdin Basirun mengaku geram. Ia meminta kasus ini diproses sesuai hukum berlaku. Nurdin kembali mengingatkan seluruh pegawai Pemprov Kepri untuk menghindari narkotika serta obat-obatan terlarang. Karena narkotika dapat membahayakan diri sendiri dan masa depan Kepri. ”Saya meminta seluruh pejabat, pegawai, Tenaga Harian Lepas (THL) di lingkup Pemprov Kepri menjauhi narkotika,”
¾LANJUT KE HAL 2
¾LANJUT KE HAL 2
H Nurdin Basirun
Lomba Drone, Foto dan Video Sungai Carang PANJAT PAGAR BACA HAL 2 Rozita Maya Mardiani
TANJUNGPINANG - Anda penggemar fotografi, video dan drone? Kini terbuka kesempatan mengikuti lomba foto, video dan drone pada Festival Sungai Carang dalam momentum Festival Bahari Kepri dan Sail Selat Karimata 2016 yang bakal digelar mulai 20 Oktober hingga 30 Oktober 2016 mendatang. ”Saat pendaftaran lomba drone, foto dan video ini dibuka, antusiasme peserta sangat tinggi. Official web kami https:// dronefbk.wordpress.com dikun-
F ti Sungai lS i C 2016 Festival Carang jungi lebih 700 orang netizen, dari berbagai kota di Indonesia,” kata Budy Prasetya, ketua lomba Drone Festival Bahari Kepri 2016. Lomba foto, video dan drone ini terbuka untuk umum, baik amatir, professional maupun wartawan. Biayanya gratis. Hasil karya yang dilombakan dibuat pada saat rang-
kaian acara Festival Sungai Carang dalam momentum Festival Bahari Kepri dalam rangka Sail Selat Karimata 2016. Peserta boleh mengikuti salah satu kategori lomba atau kedua kategori sekaligus yaitu lomba foto dan video. Dikatakan Budy, peserta bisa mengirim minimal 3 foto, atau video berdurasi 6 menit. Foto dan video yang dilombakan harus beresolusi tinggi dan peserta wajib mengambil foto atau video minimal di
¾LANJUT KE HAL 2
Cik Brahim
Menengok Kegiatan Sosial Gerakan Berbagi Rezeki
Pejabat Pemprov Pesta Narkoba
Digaji Pakai Pahala, Berharap Rida Tuhan
Dah tue, kelakuan dijagelah, wai..
Tidak banyak manusia yang berani hitunghitungan dengan Tuhan. Lain cerita dengan Gerakan Berbagi Rezeki (GBR). Apa itu GBR? YOAN S NUGRAHA, Dabo, Singkep
F-YOAN S NUGRAHA/TANJUNGPINANG POS
SANTUNAN: Anak yatim piatu menunjukkan amplop setelah menerima santunan dari Gerakan Berbagi Rezeki (GBR), kemarin.
WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id
EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id
FOKUS mencari rezeki di dunia dengan anggota yang memiliki latar pekerjaan beragam, ternyata GBR juga rutin membuka lowongan pekerjaan di akhirat. Syukurlah Tanjungpinang Pos mendapat peluang membuntuti jejak mereka yang nyaris tidak berbekas ini. Tidak ada seragam khusus yang
melekat di tubuh mereka. Tidak ada juga atribut lainnya yang ikut serta seperti name tag, pin dengan logo tertentu seperti yang dipakai para ASN. Sepintas mereka tidak ada bedanya dengan kebanyakan warga Dabo, Singkep lainnya.
FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos
¾LANJUT KE HAL 2
SUMBER : BI
Senin 19 September 2016 USD AUD SGD JPY GBP MYR
13.230 9.963 9.695 12.965 17.247 3.199
ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos