Epaper Tanjungpinang Pos 28 April 2015

Page 1

PRO BINTAN

8

PDAM

TANJUNGPINANG POS SELASA 28 APRIL 2015

TANJUNGPINANG POS SELASA 28 APRIL 2015 / 9 RAJAB 1436 H

BPMPD Tak Berikan Izin Jual Mikol

Bir di Kafe Remang Masih Marak Badan Penanaman Modal dan Promosi Daerah (BPMPD) Bintan sudah menyosialisasikan, terhitung 16 April 2015 lalu, Pemkab Bintan tidak memberikan izin penjualan minuman beralkohol golongan A, seperti bir dan sejenisnya di supermarket maupun di minimarket. Namun, beberapa kafe dan tempat remang-remang di Kijang masih marak jualan bir. YUSFREYENDI, Bintan

L F-YUSFREYENDI/TANJUNGPINANG POS

WADUK: Mesin pengolahan air di waduk Kolong Enam Kijang sudah dioperasikan.

Bintan Ditetapkan sebagai Daerah Penyedia Air Baku BINTAN - Pemerintah Kabupaten Bintan menggesa agar pembangunan waduk estuari dam Busung selesai, dalam dua tahun mendatang. Sehingga, penyediaan air baku untuk pengolahan sumber air bersih di Bintan mencukupi untuk kebutuhan masyarakat. Bupati Bintan, Ansar Ahmad menyampaikan, Kabupaten Bintan sudah ditetapkan sebagai daerah penyedia sumber air baku untuk pengolahan air bersih bagi Pemprov Kepri. Air bersih yang disediakan di wilayah Bintan itu menjadi stok untuk memenuhi kebutuhan mendatang. Saat ini, Bintan memiliki sumber air baku di waduk Kolong Enam, Bintan Timur, waduk Sungai Pulai, waduk Gesek dan Sei Jago di Bintan Utara serta waduk di kawasan pariwisata Lagoi. Untuk ke depan, lanjut Ansar Ahmad, di Bintan akan dibangun waduk Kawal dengan cara membendung air tawar di hulu Sungai Kawal. Selain itu, proyek besar yang akan dibangun fasilitas penyediaan air baku itu di Sungai Busung. Dam Busung itu dibuat dengan menggunakan teknologi estuari. Air laut di Sungai Busung akan dibendung dan diendapkan, sehingga didapatkan air tawar. ”Pembangunan sumber air baku itu dilakukan oleh Pemprov Kepri. Kita turut menggesa pembangunan

 Lanjut ke Hal 7

TENAGA KERJA

Buruh Diimbau Tak Anarkis di May Day BINTAN - Kepala Dinas Tenaga Kerja Bintan, Hasfarizal Handra mengimbau agar buruh tidak melakukan tindakan anarkis pada saat melakukan aksi demonstrasi, pada saat peringatan Hari Buruh, 1 Mei ini. Para buruh tidak dilarang dalam menyampaikan aspirasi. ”Hari Buruh itu sama seperti hari raya para buruh. Untuk memperingatinya, pekerja diberi waktu libur, agar mereka dapat berkumpul bersama dan bersilaturahmi. Jadi jangan dijadikan untuk melakukan aksi demo anarkis,’ pesannya, Senin (27/4). Dijelaskan Hasfarizal, Hasfarizal Handra hingga H-3 menjelang peringatan Hari Buruh (May Day), Disnaker Bintan sudah mendapatkan beberapa undangan dan laporan terkait aktivitas buruh. Disnaker Bintan memberikan apresiasi terhadap rencana yang akan dilakukan para buruh, pada saat May Day. ”Seperti melaksanakan kegiatan gotong royong, donor darah, aksi konvoi hingga melakukan dialog bersama merupakan kegiatan positif. Asal jangan ada kegiatan anarkis,” ujarnya. Saat ditanya mengenai lokasi peringatan tersebut, Hasfarizal menjelaskan, ada beberapa lokasi yang akan dijadikan tempat kegiatan para serikat pekerja dan Apindo. Namun seperti apa kegiatannya, belum diketahui. ”Beberapa buruh ada yang akan dialog di Teluk Sebong. Ada juga yang akan melakukan konvoi dari Seri Kuala Lobam menuju Tanjunguban,” ujarnya. Mengenai tuntutan buruh yang akan disampaikan pada peringatan Hari Buruh, Hasfarizal enggan berkomentar. Menurutnya, dengan melakukan dialog yang baik, maka aspirasi buruh akan ditampung dan diupayakan bisa dilaksanakan, sesuai dengan aturan yang berlaku dan menjadi solusi bersama untuk pekerja serta pengusaha. (aan)

ALU lintas Kota Kijang, Kecamatan Bintan Timur cukup ra-

mai, Sabtu (25/4) malam lalu. Beberapa pemuda dengan garang menggeber sepeda

motornya, padahal saat itu waktu masih menunjukan pukul 22.00. Suasana kota menjelang pergantian waktu, masih ramai. Maklum, saat itu muda-mudi sedang menikmati malam mingguan. Suasana taman Kota Kijang mulai sunyi, setelah mendekat pukul 23.00. Beberapa pelajar sudah beranjak ke rumahnya masing-masing. Dari raut wajah sejumlah pel-

F-INDRA/TANJUNGPINANG POS

DIJAGA : Lokasi kebakaran dipasang garis polisi dan dijaga anggota Sabhara Polres Tanjungpinang.

F-YENDI/TANJUNGPINANG POS

MIKOL: Puluhan kaleng minuman beralkohol (mikol) dimusnahkan di Bintan Timur, belum lama ini.

ajar itu merasa was-was, takut terjaring razia. Beberapa kelompok pelajar dengan sepeda motornya meninggalkan

suasana malam Kota Kijang dari jalan ekskantor Bukit

 Lanjut ke Hal 7

DPRD Sahkan LKPj dan Ranperda Pilkades

Pelajar Bintan Lucuti Baju Siswi Pinang

Kenal di Facebook, PA Nyaris Diperkosa

Khawatir Dijarah, Toko Samly Dijaga Polisi

Seorang siswi salah satu SMA di Tanjungpinang PA (18) nyaris kehilangan kesuciannya akibat ulah Am (18), pria yang dikenalnya lewat situs jejaring sosial Facebook (FB). ADLY-ZULFIKAR, Tanjungpinang

A

M mencoba memperkosa PA di belakang Ta pekong kawasan Toapaya Jalan Lintas Bar at, Minggu (26/4) sekitar pukul 21.30 WIB. Meski tidak sempat menyetubuhi korban, namun malam itu Am memeluk PA dengan kondisi setengah telanjang. Berdasarkan keterangan Kapolsek Bukit Kijang AKP M Sibarani, korban bebas dari perbuatan mesum itu karena PA berteriak histeris sekuatnya. Takut aksinya ketahuan warga sekitar, akhirnya Am mengurungkan niatnya menyetubuhi korban.

TANJUNGPINANG - Pascakebakaran yang terjadi di Toko Samly pada Sabtu (25/4) lalu, Polres Tanjungpinang menempatkan dua personel Satuan Sabhara di lokasi kejadian untuk mengantisipasi terjadinya pencurian. Sebab, di lokasi kebakaran masih ada barang-barang. ”Karena masih ada barang-barang, yang kita khawatirkan nanti malah dicuri oleh orang yang memanfaatkan kondisi toko dalam keadaan kosong. Makanya ditempatkan dua anggota di sana,” ujar Kasubbag Humas Polres Tanjungpinang, Ipda Satri Putra, Senin (27/4).

PNS Boleh Jabat Kades YUSFREYENDI, Bintan DPRD Bintan mengesahkan laporan keterangan pertanggungjawaban (LKPj) masa jabatan periode 20102015 dan anggaran 2014, Senin (27/4). Selain itu, paripurna yang dipimpin Ketua DPRD Bintan Lamen Sarihi didampingi Wakil Ketua Agus Wibowo dan Trijono tersebut mengesahkan Ranperda Pilkades. Pengesahan LKPj kepala daerah masa periode 20102015 dan anggaran tahun 2014 tersebut dihadiri Bupati Bintan H Ansar Ahmad, Wakil Bupati Bintan H Khazalik, anggota DPRD Bintan serta sejumlah pimpinan SKPD di lingkungan Pemkab Bintan. Dalam pengesahan Ranperda tersebut, Panitia Khusus (Pansus) Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) DPRD Bintan menyatakan, Pemkab Bintan segera membentuk Peraturan Bupati (Perbup). Di dalam Perda Pilkades itu tertuang beberapa hal penting mengenai pemilihan dan kewenangan kepala desa. ”Untuk Pilkades di Bintan ke depan, seorang PNS boleh dicalonkan. Artinya, Pegawai Negeri Sipil boleh menjabat Kades,” kata Daeng M Yatir, Ketua Pansus Pilkades DPRD Bintan, Senin (27/4). Yatir menjelaskan, selama membahas Ranperda Pilkades itu, Pansus sudah turun ke kecamatan, guna menjaring aspirasi dan mengevaluasi pemerintah desa. Setelah dilakukan pembahasan,

RP 1.800

LANJUT KE HAL 2

LANJUT KE HAL 2

Baru Kena di FB, Nyaris Diperkosa Anak gadis hati-hati wai...

Cik Brahim 

HALAMAN 9

SUMUR WARGA BAU BAUKSIT 

F-YUSFREYENDI/TANJUNGPINANG POS

HALAMAN 8

F-ZULFIKAR/TANJUNGPINANG POS

BANJIR : Banjir di Perumahan Taman Harapan Indah Blok B sangat parah. Nampak rumah salah satu warga yang kebanjiran, Senin (27/4).

Perumahan THI Dikepung Banjir TANJUNGPINANG - Meski bukan hujan lebat, namun rumah warga di Perumahan Taman Harapan Indah (THI) Jalan DI Panjaitan Km 9 Tanjungpinang langsung

dikepung banjir, Senin (27/7). Air langsung masuk ke rumah warga yang membuat mereka kesulitan menanganinya. Kejadian kemarin bukan yang

pertama dialami warga setempat. Namun sudah enam tahun belakangan ini.

LANJUT KE HAL 2

PARIPURNA: Ketua DPRD Bintan H Lamen Sarihi didampingi Wakil Ketua Agus Wibowo dan Trijono memimpin rapat paripurna.

Daeng M Yatir

pemerintah desa mesti dipimpin oleh orang yang mengetahui tentang tugas dan fungsinya. Terutama dalam pengelolaan keuangan dan mengemban aspirasi warga, dalam upaya mendorong pembangunan. Justru itu, calon kepala desa pada saat Pilkades dibenarkan dari kalangan PNS. Seorang PNS yang ingin menjadi calon di Pilkades,

jelas Yatir, tidak mesti mundur dari PNS. Tapi harus mendapat rekomendasi atau persetujuan dari pimpinan atau kepala daerahnya. Jika PNS itu terpilih menjadi Kades, haknya sebagai PNS tetap diterima. Hanya saja, jabatan eselon di pemerintah harus dipertimbangkan oleh Pemkab Bintan. ”Selama ini, kades itu berasal dari warga sipil. Tapi untuk ke depan, sudah bisa dari PNS. Selain PNS, calon seorang kepala desa itu minimal memiliki ijazah SMP sederajat, boleh menggunakan ijazah Paket B," sebut Yatir. Pada kesempatan lain, Ketua Komisi I bidang pemerintahan DPRD Bintan, drg Raja Miskal mengatakan, setelah disahkan Perda Pilkades, Pemkab Bintan diminta agar segera mengeluarkan Perbup untuk penyelenggaraan Pil-

kades di wilayah Bintan. Untuk tahap awal, akan dilaksanakan Pilkades di 11 desa, yang dijabat Plt oleh pegawai negeri. Penyelenggaraan 11 Pilkades itu bakal dilaksanakan serentak sekitar Oktober 2015 nanti, sebelum Pilkada 9 Desember. Sedangkan Pilkades di 11 desa lainnya, tambah Miskal, akan dilaksanakan pada tahap kedua. Menurutnya, jad-

wal Pilkades tahap kedua untuk mengisi kekosongan jabatan Kades saat ini, belum bisa diputuskan. Bisa saja, Pilkades tahap kedua itu dilaksanakan setelah Pilkada. ”Namun yang terpenting itu, calon kades tidak hanya dari warga sipil, seperti ketentuan sebelumnya. Ke depan sudah bisa dicalonkan

 Lanjut ke Hal 7

PNS BOLEH JABAT KADES 

F-ADLY BARA/TANJUNGPINANG POS

DIAMANKAN : Pelaku (tengah) berhasil diamankan di Polsek Gunung Kijang Bintan atas perbuatannya terhadap PA, Senin (27/4).

Gagal Nanjak, Truk Batu Terjungkal TANJUNGPINANG - Mobil truk Mitsubishi Fuso 220 PPS bernopol BP 9426 TU bermuatan batu kerikil yang melaju dari arah Gunung Kijang terjungkal, karena gagal menanjak di jalan raya depan Landasan Udara Angkatan Laut (Lanudal) Batu 13, Senin (27/4). Akibatnya, truk itu mundur ke belakang dan roda belakang sebelah kanan terperosok ke parit. Kejadian itu bermula ketika Mahfud, sopir truk yang datang dari arah Kijang itu sudah tak dapat mengendalikan mobil tersebut. Ia sudah menduga truk tersebut akan mundur pascasuara mesin menunjukkan ada ketidakberesan dan sulit bergerak di jalan tanjakan itu. Apalagi, muatan pasir yang dibawanya cukup berat. Alhasil, Mahfud pun mengurungkan niatnya untuk terus menanjak. Dengan sigap, Mahfud sempat mundur pelan-pelan dan membelok ke arah kanan tepi jalan ke arah Jalan Rajawali, Komplek Nusantara. Rencananya akan parkir di tempat itu. ”Awalnya mau nanjak. Ternyata mesin-mesin ada

HALAMAN 12

BOBBY - HESTI JALIN HUBUNGAN UNTUK PILKADA BINTAN

F-INDRA/TANJUNGPINANG POS

LANJUT KE HAL 2

TERPEROSOK : Truk pengangkut batu terperosok karena gagal menanjak di Jalan Lanudal Batu 13, Senin (27/4).

Sejarah Dapur Arang Kampung Panglong

Produksi Dihentikan, Kini Jadi Tujuan Wisata Sore itu, Minggu (26/4), beberapa anak-anak tampak sedang bermain dan berlarian di sekitar objek wisata Dapur Arang di Kampung Panglong, Desa Berakit, Teluksebong. Di area seluas setengah hektare tersebut, tampak berdiri dua bangunan yang melindungi 3 tumpukan batu yang tersusun rapi. JENDARAS KARLOAN, Bintan

Monita Andayani

Ban Bocor

BACA HAL 2

WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id

cmyk

BANGUNAN yang seperti separuh lingkaran dan terbuat dari batu bata nampak berdiri kokoh. Meskipun itu hanya susunan bata dan bukan merupakan rumah, warga sekitar tampak asik duduk dan berkumpul sekedar bersantai dan berbincang-bincang ringan di lokasi itu. Setibanya di bangunan yang disebut dapur arang itu, nampak beberapa lubang

seperti pintu yang berada tepat disisi depan bangunan tersebut, dengan lebar lubang 50 sentimeter dan tinggi satu meter. Di dalam bangunan setengah lingkaran itu nampak gelap. Bau khas asap yang gosong juga langsung menusuk tajam hidung. Bangunan tersebut merupakan bekas

F-JENDARAS KARLOAN/TANJUNGPINANG POS

LANJUT KE HAL 2

BEKAS : Tungku bekas pembakaran arang di Kampung Panglong, Bintan kini menjadi lokasi kunjungan wisata.

EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id

FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos

ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Epaper Tanjungpinang Pos 28 April 2015 by Tanjungpinangpos - Issuu