TANJUNGPINANG POS
28 FEBRUARI 201 6/ 119 9 JUMADIL AW AL 114 437 H 2016 AWAL
MINGGU
RP1.800
Egi Cetak Prestasi Ngaji HAL 3
KEPRI MUDA
Jabatan Itu Pengabdian, Bukan Pekerjaan SOSOK
HAL 12
Pajak Sarang Walet Bocor Membuat satu Peraturan Daerah (Perda) memerlukan biaya yang besar. Tentu sangat disayangkan, jika setelah Perda itu dibuat, dengan harapan menambah Pendapatan Asli Daerah (PAD), namun pada pelaksanaannya, Perda itu tidak berjalan maksimal. Selain itu, target PAD yang diharapkan tidak bisa terteralisasi. Seperti halnya Perda Burung Walat yang hampir dimiliki semua kabupaten dan kota di Provinsi Kepri, termasuk di Kota Tanjungpinang dan Kabupaten Bintan. Nyatanya, di Bintan dalam setahun hanya dapat Rp14 juta dari retribusi usaha burung walet. Di Tanjungpinang lebih parah lagi. Meski Perdanya sudah disahkan sejak beberapa tahun lalu, namun PAD dari retribusi usaha burung walet tidak ada sama sekali. Sementara, usaha-usaha burung walet menjamur baik di tengah kota maupun di pelosok-pelosok serta di permukiman warga. ¾LANJUT KE HAL 6
F-RAMYMON /TANJUNGPINANG POS
BERANTAS JUDI: Aparat gabungan membongkar rumah judi di Jalan Kijang Lama Batu 6 (kiri). Selain itu, aparat gabungan juga membakar gubuk dan peralatan judi di Tanjungunggat Jumat (26/2) malam.
Aparat Ubrak-abrik Tiga Rumah Judi
MTQ Provinsi Digelar di Dewa Ruci TANJUNGPINANG - Pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke VI tingkat Provinsi Kepri akan dilaksanakan di Tanjungpinang. Rencananya, kegiatan tahunan ini akan digelar Mei mendatang dan lokasinya di Lapangan Dewa Ruci, dekat Stadion Sulaiman Abdullah, Tanjungpinang. Wakil Wali Kota Tanjungpinang, Syahrul sekaligus Ketua Panitia MTQ tinggkat kota, Syahrul menilai lapangan itu, salah satu yang dinilai layak untuk menampung peserta kegiatan MTQ tinggkat provinsi. ”Lapangan Dewa Ruci itu salah satu lapangan yang agak besar,” ujarnya kepada Tanjungpinang Pos, belum lama ini. Menurutnya, meski Tanjungpinang ditunjuk sebagai tuan rumah pada pelaksanaan kegiatan, namun terkait anggaran pelaksanaan menjadi tanggung jawab provinsi. Kota Tanjungpinang hanya menyediakan tem-
P
RAYMON, Tanjungpinang
OLRES Tanjungpinang bersama TNI dan Satpol PP Tanjungpinang menggelar operasi rutin penertiban penyakit masyarakat yakni perjudian. Dalam operasi yang berlangsung Jumat (26/2) malam itu, ada tiga lapak judi cingkoko atau judi dadu yang digerebek. Alat-alat judi yang ditangkap polisi itu langsung dibakar aparat gabungan serta pondok atau rumah yang dijadikan lokasi berjudi langsung di-
JUAN MATA
bongkar. Dalam operasi rutin malam itu, tim gabungan pertama kali menyisir wilayah Bintan Plaza KM 3,5 yang sering dijadikan tempat bermain judi dadu gunjang. Di lokasi ini, tim gabungan hanya menemukan lapak bermain yang sudah ditinggalkan oleh bandar dan pemain judi. Sementara pemain judi beserta bandarnya sudah berbaur dengan masyarakat yang menyaksikan
¾LANJUT KE HAL 2
Penduduk Terpadat, Tanjungpinang Timur Minim Sekolah OLIVER GIROUD
¾LANJUT KE HAL 2
Syahrul
TANJUNGPINANG Meski memiliki wilayah yang luas dengan penduduk terpadat di Tanjungpinang, namun Kecamatan Tanjungpinang Timur merupakan daerah yang minim fasilitas pendidikan. Sudah cukup lama warga Kecamatan Tanjungpinang Timur meminta pemerataan pendidikan di Tan-
¾LANJUT KE HAL 2
Dadang AG
Mengunjungi Taman Buah Senggarang
Tidak Terawat dan Jauh dari Kesan Menarik Taman buah yang ada di Senggarang ini peruntukannya sebagai taman untuk refreshing warga Tanjungpinang. Sudah banyak biaya yang dikeluarkan pemerintah untuk membangun wilayah taman buah ini. Hanya saja, karena tidak terawat, hingga jauh dari kesan menarik. Malahan, di malam hari, lokasi ini menjadi tempat yang menyeramkan, karena tidak ada lampu penerangan. DESI LIZA PURBA, Tanjungpinang LOKASI taman buah ini ada Simpang Kampung Bugis, atau di sisi kiri jalan menuju kantor Wali Kota Tanjungpinang di
WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id
Senggarang. Pohon-pohonnya sudah tinggi-tinggi menanda-
EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id
¾LANJUT KE HAL 2
F-DESI/TANJUNGPINANG POS
TAMAN BUAH: Warga melintas di depan Taman Buah Senggarang.
ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos
FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos