Tanjungpinang Pos 31 Maret 2016

Page 1

TANJUNGPINANG POS

KAMIS 31 MARET 2016 / 22 JUMADIL AKHIR 1437

RP 1.800

ENERGI

Lumayan, Harga BBM Turun Rp 400 JAKARTA - Harga jual bahan bakar minyak (BBM) segera turun lagi. Sebagai permulaan, Pertamina mulai kemarin (30/ 3) memangkas harga jual eceran BBM nonsubsidi rata-rata Rp 200 per liter. Bahan bakar yang turun harga adalah Pertalite, Pertamax, PerWianda tamax Plus, dan PertamiPusponegoro na Dex. Harga Pertalite akan turun menjadi Rp 7.100 per liter. Pertamax bakal dijual seharga Rp 7.500 per liter.

¾LANJUT KE HAL 2

NYARIS JATUH Fitriana Dewi

BACA HAL 2

F-ZULFIKAR/TANJUNGPINANG POS

TERJEBAK: Bus rombongan Wagub Kepri terjebak tanah longsor di Sungai Tenam, Kabupaten Lingga, Rabu (30/3).

Longsor di Bahu Jalan Sei Tenam, Lingga

Rombongan Wagub Nyaris Masuk Jurang Kunjungan kerja rombongan Wakil Gubernur (Wagub) Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) H Nurdin Basirun ke Kabupaten Lingga tak berjalan mulus, Rabu (30/3). Kendaraan yang mengangkut pejabat Pemprov dan Pemkab Lingga itu, nyaris masuk jurang. ZULFIKAR, Lingga

B

US pariwisata milik Pemkab Lingga yang ditumpangi oleh rombongan wakil Gu bernur H Nurdin Basirun, yang terdiri dari anggota PKK Provinsi Kepri, Humas dan Pro-

Kapal Perang Siaga di Daerah Perbatasan Insiden Natuna Diselesaikan Melalui Jalur Diplomasi TANJUNGPINANG - Konflik antara Indonesia dan Tiongkok mengenai insiden di Perairan Natuna, baru-baru ini telah diselesaikan melalui jalur diplomasi. Insiden itu membuat suhu politik dua negara meningkat. Meski begitu, pihak TNI-AL yang bermarkas di kawasan perairan Lantamal IV

Tanjungpinang tetap siaga di daerah perbatasan mengawasi segala kemungkinan. Kadispen Lantamal IV Mayor Laut Josdi Damopoli mengatakan, pihaknya tidak gegabah menanggapi insiden di Perairan Natuna. Setelah insiden tersebut diselesaikan melalui jalur diplomasi, pihaknya diminta untuk tenang.

tokol Pemprov Kepri dan awak media terjebak tanah longsor. Jalan raya itu amblas dan nyaris

¾LANJUT KE HAL 2

Awe Rela Mengemis & Berkubang Demi Lumbung Padi BUPATI Kabupaten Lingga Alias Wello menyatakan benar-benar serius untuk menjadikan Kabupaten Lingga sebagai lumbung beras terbesar di Provinsi Kepulauan Riau (Kepri). Dia bahkan rela mengemis dan berkubang demi lumbung padi dapat terwujud.

F-MARTUA/TANJUNGPINANG POS

KUNJUNGAN: Marganas Nainggolan, COO Riau Pos Group Divre Batam (Tanjungpinang Pos Group) saat menerima kunjungan OJK se-Indonesia di Graha Pena Batam, Rabu (30/3).

Ingin Berteman, OJK Sambangi Graha Pena Sosialisasi Tugas dan Fungsi

¾LANJUT KE HAL 2

¾LANJUT KE HAL 2

BATAM - Puluhan rombongan pimpinan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) se-Indonesia, mengunjungi markas Batam Pos Group, di Graha Pena, Batam. Ke depan, OJK juga akan menggandeng media dalam mensosialisasikan perihal fungsi dan tugasnya kepada masyarakat, mela-

lui media. Kehadiran rombongan yang dipimpin Ketua Program Jaring sekaligus Kepala Departemen Perizinan dan Informasi Perbankan OJK, Slamet Edi Purnomo, Rabu (30/3) diterima petinggi Batam Pos Group seperti Marganas Nainggolan, Chandra Ibrahim, Usep PS, Arga P dan lainnya. Di kesempatan itu, Marganas memperkenalkan sekilas tentang Jawa Pos Group di wilayah Sumbagut. Namun keberadaan

¾LANJUT KE HAL 2

KAPAL PERANG: KRI Teuku Umar 385 turut menjaga daerah perbatasan Indonesia.

F-ISTIMEWA/LANTAMAL IV

Tim Disabilitas Berlaga di Ajang Sepak Bola Tarkam

Bahasa Tubuh Jadi Komunikasi Terjitu

F-ISTIMEWA/JAMAL

SEMANGAT: Jamal mengangkat kedua tangannya untuk menyemangati anak-anak asuhnya yang berlaga futsal di Kampung Bugis, Tanjungpinang Minggu (27/3).

WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id

EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id

Teriakan penonton membanjiri tim Deaf Football Club (FC) yang berlaga di ajang sepakbola antarkampung (tarkam, red) di lapangan sepak bola Kampung Bugis, Tanjungpinang, Minggu (27/3) lalu. Walaupun tidak keluar sebagai juara, anak-anak asuhan Jamal malah disanjung. Kenapa BACA demikian? HAL 2 SUHARDI, Tanjungpinang

FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos

Cik Brahim

Rombongan Wagub Nyaris Masuk Jurang Kalau niat baik, Insha Allah selalu selamat, wai..

SUMBER: BI

Rabu, 30 Maret 2016 USD AUD SGD JPY GBP MYR

13.426 10.241 9.898 11.940 19.307 3.386

ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.