Epaper Tanjungpinang Pos 5 Maret 2016

Page 1

TANJUNGPINANG POS

SAB TU 5 MARE T 201 6 / 25 JUMADIL AW AL 114 437 ABTU MARET 2016 AWAL

RP 1.800

FTZ Bintan-Karimun bagai Anak Tiri

LAKA LAUT

F-ISTIMEWA/JPG

Di Kala BP Batam Jadi Rebutan

TENGGELAM: Kapal tenggelam di Selat Bali.

Kapal Penyeberangan ke Bali Karam

ZULFIKAR-MARTUA, Batam

BANYUWANGI - Kabar duka datang dari dunia transportasi laut. Kapal LCT Ravelia 2 karam di Selat Bali, Jumat (4/3) sekitar pukul 12.50. Ravelia 2 mengalami kebocoran, dan kemudian posisi kapal miring dan sekitar pukul 13.10 sudah tenggelam. Kapal ini berlayar dari Gilimanuk menuju Ketapang dengan mengangkut 2 unit truk besar,

Dana yang dialokasikan pusat dan daerah untuk Badan Pengusahaan (BP) Batam nilainya melimpah. Tahun ini juga pusat menganggarkan lebih Rp 1 triliun untuk BP Batam, bahkan pusat akan mengambil alih BP Batam sehingga investasi di Batam bergerak cepat.

¾LANJUT KE HAL 2

Egisania De Fretes

ANTI-MAKAN PEDAS BACA HAL 2

¾LANJUT KE HAL 2

Polair Batam Tangkap ”Kapal Kencing” Dua Ton BBM Diamankan BATAM - Aparat dari Satuan Polisi Perairan (Polair) Polresta Barelang mengamankan dua ton Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis minyak tanah subsidi, dari kapal kayu, di Selat Malaka. Minyak tanah itu diamankan dalam 24 jeriken-jeriken, berikut dengan tiga orang tersangkanya. Sementara, kapalnya, diamankan di Pelabuhan Batua-

mpar. Menurut Kasat Polair Polresta Barelang, Iptu Arsyad, Jumat (4/3), dari pemeriksaan, pelaku sudah melakukan aksi itu, selama tiga tahun. Mereka menyeludupkan minyak tanah bersubsidi, dari kapal-kapal yang berlayar di perairan lepas, Selat Malaka. ”Dari pemeriksaan, minyak-minyak itu ditampung dari kapal lain yang ”kencing”. Kemudian akan dibawa ke Tanjunguma,” jelasnya.

¾LANJUT KE HAL 2

F-MARTUA/TANJUNGPINANG POS

DIAMANKAN: ABK kapal setelah diamankan pihak Satpolair Polresta Batam.

Kisah Winda PPL Terbaik Nasional

Baru Tahu setelah Salaman dengan JK

Cik Brahim

Semoga je tak ikot dibubarkan, wai..

Winda tak percaya namanya disebut-sebut sebagai Pengawas Pemilu Lapangan (PPL) terbaik nasional dalam ajang Bawaslu Award di Balai Sarbini Jakarta, Senin (29/2) lalu. Ia baru tahu setelah salaman dengan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK). ANDRI DS, Tanjungpinang Ya, saya gemetar tak percaya kalau nama saya disebut sampai tiga kali sebagai penerima penghargaan,” aku wanita yang akrab disapa Winda saat ditemui Tanjungpinang Pos di sekretariat Panwaslu Tanjungpinang Kompleks

¾LANJUT KE HAL 2

WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id

EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id

FTZ Bintan Karimun Bagai Anak Tiri

SUMBER : BI

Jumat, 4 Maret 2016

F-ISTIMEWA/WINDA

TERIMA PENGHARGAAN: Winda PPL asal Tanjungpinang menerima penghargaan yang diserahkan langsung Wakil Presiden Jusuf Kalla.

FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos

USD AUD SGD JPY GBP MYR

13.225 9.773 9.533 11.658 18.738 3.195

ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.