TANJUNGPINANG POS
7 AGUSTUS 2016/ 4 DZULQAIDAH 1437 H
RP 1.800
MEMBANGUN LEWAT JALUR POLITIK
MINGGU PARIWISATA
Tempat Wisata Perlu Anggaran Khusus TANJUNGPINANG - Untuk mempercantik objek wisata Pulau Penyengat diperlukan anggaran khusus. Hal itu diakui anggota DPRD Kota Tanjungpinang, Pepy Candra yang menyebutkan perlu anggaran rutin setiap tahunnya untuk objek wisata Pulau Penyengat. Pepy Candra Anggaran tersebut dipergunakan untuk membenahi perwajahan dan merawat situs-situs sejarah.
SOSOK
HAL 12
PELANCONGAN
HAL 4
Interkoneksi Sukses, Pemadaman Berlanjut SUHARDI, Tanjungpinang INTERKONEKSI daya listrik dari Batam ke Tanjungpinang sudah hampir rampung. Bahkan, kini sebagian daya dari
Batam sudah dinikmati warga Tanjungpinang. Kondisi ketersediaan daya di Pulau Bintan ini sekarang sudah surflus atau berlebih. Bahkan, pihak PLN saat ini sudah jarang menggunakan arus listrik PLTD kare-
na biayanya lebih mahal. Meski daya listrik sudah berlebih dalam jumlah yang banyak, namun pemadaman bergilir tetap akan terjadi. Pasalnya, jaringan listrik di Tanjungpinang kini masih belum baik dan pihak
PLN Cabang Tanjungpinang masih melakukan peremajaan an pemeliharaan jaringan agar daya yang tersedia bisa sampai ke setiap konsumen. Terutama untuk empat hari ke depan, pemadaman bergilir akan di-
TANJUNGPINANG - Dua dari tiga tersangka narkoba seberat 80 kilogram atau senilai Rp117 miliar yang ditangkap di Tanjungpinang sudah diterbangkan ke Markas Badan Anti Narkoba (BNN) Jakarta. Pihak BNN akan menjerat kedua pelaku masing-masing Ed dan Id dengan hukuman maksimal yang ancamannya hukuman mati. Sementara, satu pelaku lain yakni SN
sudah meninggal karena terjatuh dari ruko ketika berusaha kabur saat pihak BNN sedang melakukan pengembangan kasus.
¾LANJUT KE HAL 2
NARKOBA: Irjen Pol Arman Depari saat membeberkan narkoba hasil tangkapan BNN di Tanjungpinang, Jumat (6/8).
Cita-cita Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan mantan Gubernur Kepri almarhum H Muhammad Sani akan Tol Laut segera terwujud. Provinsi Kepri saat ini sudah tersambung dengan daratan Sumatera dan Jawa. Tahun 2017 nanti, Kalimantan juga bakal terhubung. Ini semua berkat kapal roro yang menginterkoneksi antarpulau. Sementara pelabuhan roro di Kepri tersebar di beberapa kabupaten dan kota. Diantaranya ada dua berada di kabupaten Lingga. Satu di Tanjungpinang, satu lagi di Bintan, dua di karimun serta dua pelabuhan roro lainnya ada di Kota Batam. ¾LANJUT KE HAL 6
lakukan oleh PLN karena program percepatan pemasangan tiang dan pemeliharaan jaringan interkoneksi Batam-Bintan dan Tanjungpinang.
¾LANJUT KE HAL 2
Pemko Sudah Seleksi Pejabat Andal
Pelaku Narkoba Rp117 M Diancam Hukuman Mati
¾LANJUT KE HAL 2
Mobil Kepri Bisa Sampai ke Daratan Sumatera
PESONA INDAH UNTUK YANG LAGI GALAU
TANJUNGPINANG - Beberapa pejabat eselon II di lingkungan Pemko Tanjungpinang telah mengikuti assesment yang dilaksanakan Lembaga Administrasi Negara (LAN), Jatinagor. LAN Jatinangor merupakan Pusat Kajian dan Pendidikan dan Pelatihan Aparatur. Lembaga ini menjadi salah satu yang berwenang melakukan assesment kepada ASN. Tujuan dari assesment adalah mengetahui kemampuan, bakat dan minat. SeRaja Khairan lain itu untuk memberikan rekomendasi dalam penunjukan tugas yang akan diemban pejabat. Hanya saja, meski sudah menerima hasil, Pemko Tanjungpinang belum menerapkan rekomendasi yang diberikan LAN Jatinangor. Hal ini karena, Pemko belum melakukan pejabat rotasi. Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kota Tanjungpinang, Raja Khairani menuturkan, hasil rekomendasi sudah diterima. Semua pejabat yang ikut dinilai tidak ada masalah, karena masing-masing mendapatkan tiga rekomendasi di Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) yang paling cocok sesuai hasil assesment. ”Ada tiga rekomendasinya. Jadi, nanti tinggal ditetapkan di posisi yang dinilai paling tepat saja,” ujarnya kepada Tanjungpinang Pos, belum lama ini. Khairani menyebutkan tidak ada istilah lulus atau tidak lulus dalam assesment itu. Tes yang dilakukan lebih kepada penilaian potensi lebih yang dimiliki,
¾LANJUT KE HAL 2 F-RAYMON/TANJUNGPINANG POS
Melihat Kondisi Rumah Dinas Kada dan Pimpinan DPRD
Dibangun Sejak 2010, sampai Kini Belum Selesai Rumah dinas jabatan Wali Kota-Wakil Wali Kota Tanjungpinang yang ada di Jalan Senggarang lama belum dapat digunakan. Begitu juga dengan rumah jabatan unsur pimpinan DPRD Kota Tanjungpinang di Jalan Kampung Bugis. Bagaimana kondisi bangunan tersebut sekarang? DESI LIZA PURBA, Tanjungpinang
M
ESKI sudah hampir tujuh tahun diban gun, rumah jabatan kepala daerah dan pimpinan
WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id
DPRD Tanjungpinang belum juga bisa ditempati. Proyek pembagunan rumah dinas ini sudah dilakukan sejak 2010
EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id
lalu. Artinya sudah berjalan hampir tujuh tahun. Proyek pembangunan empat rumah megah yang menelan biaya puluhan miliar ini, mestinya sudah harus rampung sejak Tanjungpinang dipimpin Wali Kota Suryatati A Manan pada tahun 2012 lalu. Meski sudah ada pergantian kepala daerah yang kini dipimpin Lis Darmansyah beserta wakilnya Syahrul ini, proyek itu belum juga selesai.
F-DESI/TANJUNGPINANG POS
¾LANJUT KE HAL 2
RUMAH DINAS: Rumah dinas di Jalan Kampung Bugis yang belum juga ditempati kepala daerah Tanjungpinang.
FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos
ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos