TANJUNGPINANG POS PERKAWINAN
PERMUKIMAN
PENGHULU TIDAK BOLEH MINTA AMPLOP
PERMUKIMAN 20 RUMAH WARGA DIRELOKASI
PRO BINTAN 19
PRO BINTAN HAL 20
KAMIS 12 DESEMBER 2013 / 9 SAFAR 1435 H
RP1.800
TPA Nurul Hidayat Terbakar SUHARDI, Tanjungpinang KEBAKARAN kembali terjadi di Tanjungpinang. Kali ini, kobaran api menghanguskan Tempat Pengajian Alquran (TPA) Nurul Hidayat di Sengarang, Selasa (10/12) sekitar pukul 23.00. Akibat kejadian itu, selain menghanguskan Tempat belajar mengaji bagi anak-anak yang juga menjadi tempat tinggal keluarga Ripai (59), ketua Mesjid Alhuda, RT I, RW IV, Senggarang, juga menghanguskan sejumlah dokumen penting milik keluarga Ripai. Diperkirakan, sumber kebakaran itu berasal dari arus pendek atau korsleting di bagian depan rumah Ripai. Menurut Zakaria, bahwa ayahnya Ripai masih syok terkait kebakaran, Selasa malam itu dan proses belajar mengajar mengaji
Lanjut ke...Hal. 2
Warga Antusias Meriahkan FSC Festival Sungai Carang
230 TAHUN TANJUNGPINANG - 6 JANUARI 2014
F-SIGIT/TANJUNGPINANG POS
MERIAHKAN FSC: Panitia FSC bersama warga Kampung Sungai Piring di Pulau Biram Dewa, Rabu (11/12). Warga sepakat ikut memeriahkan FSC.
TANJUNGPINANG - Un tuk mematangkan persiapan kegiatan FSC, Ketua I Socrates roadshow ke sejumlah kampung, Rabu. (11/12). Kegiatan diawali dengan jumpa Lurah Tan jungpinangbarat Suci dan Ketua RW yang akan mengikuti FSC nanti. Disampaikan tentang rencana rangkaian kegiatan yang akan
Tri Yuli Handayani
Gemes Karena Berbulu Halus LANJUT HAL 2
Lanjut ke...Hal. 2
Proyek RTLH Baru Selesai 60 Persen F-SUHARDI/TANJUNGPINANG POS
SISA KEBAKARAN: TPA Nurul Hidayat yang terbakar Selasa (10/12) malam. Kini anak-anak yang biasa belajar mengaji terpaksa diliburkan untuk sementara.
RTLH BARU SELESAI 60 PERSEN Segerekan wai, kesian...
Cik Brahim
TANJUNGPINANG- Meski saat ini sudah pekan kedua Desember, namun proyek Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) yang ada di Tanjungpinang progres kerjanya baru 60 persen. Padahal, masa kerja pengerjaan rehab rumah warga miskin sebanyak 300 rumah ini
tinggal 20 hari lagi. Progres kerja proyek RTLH di Kota Tanjungpinang itu diketahui saat kunjungan Wakil Wali Kota Tanjungpinang H Syahrul didampingi Asisten II Bidang Ekonomi
Lanjut ke...Hal. 2
F-ANDRI DWI S/TANJUNGPINANG POS
TINJAU RTLH: Wawako Tanjungpinang, Syahrul didampingi Kadissosnaker, Dimyath dan Asisten II Drs H Ahadi meninjau RTLH di Kelurahan Tanjung Ayun Sakti, Rabu (11/12).
Korban Kebakaran Dibantu Rp 310 Juta TANJUNGPINANG- Wali Kota Tanjungpinang mulai menyalurkan bantuan kepada korban kebakaran di Pelantar KUD. Bantuan berupa uang tunai langsung diserahkan ke pemil-
ik rumah dan penyewa kios serta ruko yang terbakar beberapa waktu lalu. Untuk pemilik rumah menerima
Lanjut ke...Hal. 2
F-ISTIMEWA/HUMAS
SALURKAN BANTUAN: Wali Kota Tanjungpinang H Lis Darmansyah memberikan bantuan kepada korban kebakaran Pelantar KUD, Rabu (11/12).
Gara-gara Puisi, Kekasih Nyebur ke Laut Karena sakit hati yang teramat dalam, Fuad nekat nyebur ke laut di saat air pasang. Sudahlah basah kuyup, eh malah benjol terbentur batu karang. ALDI, Natuna
WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id
KEJADIAN ini terjadi di Sepempang, Bunguran Timur Laut Kabupaten Natuna, Senin (9/12) pukul 20.00. Fuad, jejaka berumur 45 tahun yang sehari-hari bekerja sebagai pemecah batu granit dan penangkap udang bakau ini telah menjalin asmara dengan Aida (43) perawan tua dari Kalimantan. Fuad mengenal Aida sejak 1,5 tahun yang lalu. Selayaknya
EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id
insan yang memadu kasih, Fuad kerap menemui Aida di rumah kerabatnya di Batu Kapal, Natuna. Fuad yakin dan percaya kalau kesetiaan yang dimilikinya bisa melindungi Aida, kekasihnya itu. Tapi tidak bagi Aida. Karena umurnya yang sudah tidak pantas lagi berpacaran, Aida tidak ingin menghabiskan waktunya kalau hanya sekedar untuk memadu kasih belaka.
Naasnya, sore itu Fuad berkeinginan untuk mengajak kekasihnya untuk jalan-jalan. Tapi, Aida yang sedikit ceroboh ini lupa kalau tidak sengaja membawa surat cinta dan puisi dari lelaki lain yang juga menaruh cinta kepada dirinya. Sebelum terjadi cek-cok adu mulut, pasangan ini masih sempat pergi makan bakso. Tanpa, menaruh curiga, Fuad melihat di saku celana Aida ada
ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos
secarik kertas berwarna pink. Tanpa pikir panjang lagi, Fuad menarik dan membaca isi surat dan puisi tersebut. Mulailah keadaan memanas. Tapi Aida tampak santai dan tanpa beban. Akhirnya, dengan raut muka yang cemburu, Fuad mengajak kekasihnya untuk pergi keluar dari warung bakso dan mencari tempat untuk
Lanjut ke...Hal. 2
FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos