TANJUNGPINANG POS SAB TU 7 JUNI 2014 / 9 SYAKBAN 1435 H ABTU
RP1.800
Menteri PU Marah-Marah Tinjau Tanjungpinang
Kecewa Lihat Proyek SWRO Tak Beroperasi TAUFIK-ABAS, Tanjungpinang MESKI proyek Sea Water Reverse Osmosis (SWRO) yang ada di Batu Hitam Tanjungpi-
nang sudah rampung sejak Februari lalu, tapi sejauh ini masih mubazir karena belum bisa dirasakan manfaatnya oleh
Lanjut ke...Hal. 2
TUTUP WAJAH: Tersangka pemerkosa menutupi wajahnya saat di Polsek, kemarin.
F-ABAS/TANJUNGPINANG POS
TINJAU SWRO: Menteri Pekerjaan Umum Djoko Kirmanto didampingi dirut PDAM Kepri Abdul Kholik dan anggota DPRD Kepri Rudi Chua saat meninjau proyek SWRO di Tanjungpinang, Kepri, kemarin. Proyek ini tidak bisa dioperasikan karena terkendala listrik, sehingga membuat marah Menteri PU.
Siswi SMK Diperkosa di
PEMABUK PERKOSA SISWI SMA Nak kene rajam tu ...
Cik Brahim
SEMAK-SEMAK BINTAN- Meski sudah pernah merasakan pahitnya hidup di dalam penjara karena kasus cabul, tak mambuat Samuel Kholi jera. Pemuda 25 tahun ini dilaporkan memerkosa anak belia berinisal YN, siswi salah satu SMK Negeri di Tanjungpinang yang ia kenal lewat situs jejaring sosial. Pertama kali siswi SMK itu diperkosa di semak-semak di belakang rumah tersangka. Karena pelaku ketagihan, pelaku menghubungi korban lagi dan sebelum melakukan aksi bejatnya, pelaku sering memaksa korban menenggak arak putih dan setelah korban dipengaruhi alkohol, pelaku kembali memerkosa korban. Hal itu terungkap ketika polisi dari Sektor Gunung Kijang, Bintan merilis kasus tersebut Jumat (6/6). Menurut polisi, pelaku diamankan sejak (30/ 5) lalu setelah orang tua korban melaporkan peristiwa itu. Kini Samuel Kholi diamankan di ruang tahanan sementara Polsek Gunung Kijang.
Lanjut ke...Hal. 2
F-YENDI/TANJUNGPINANG POS
SALAMAN: HM Sani, mendampingi anak-anak yang akan menyalami Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono usai salat Jumat di Nongsa, kemarin.
Agung Buka PPKI 2014 BATAM- Menko Kesra RI, Agung Laksono membuka Pekan Produk Kreatif Indonesia (PPKI) tahun 2014 di Batam Center, Provinsi Kepri, Jumat (6/6). Dalam kesempatan tersebut, Agung Laksono didampingi Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI Mari Elka Pangestu menyerahkan 20 unit bus pekerja dari
bantuan BPJS tenaga kerja kepada Wagub Kepri, Soerya Respationo. Dalam sambutannya, Agung Laksono menyampaikan, kegiatan PPKI tahun 2014 di Kepri merupakan peluang baru untuk pengembangan usaha masyarakat kecil
Lanjut ke...Hal. 2
Keluh Kesah Orang Tua Jelang Tahun Ajaran Baru
Takut Biaya Besar, Berebut Masuk Sekolah Negeri Ujian Nasional bagi siswa Sekolah Dasar telah usai. Liburan panjang bagi siswa kelas 6 pun telah dimulai. Yang tersisa hanya tinggal rasa was-was dari orang tua, bagaimana cara anaknya bisa melanjutkan ke sekolah favorit, atau minimal di sekolah negeri. Alasannya, agar biaya murah. INDRA KELANA,Tanjungpinang
Lawana
Kangen Pelukan
LANJUT HAL 2
Erna Lestia Dewi
D
AYA tampung siswa baik SD, SMP maupun tingkat SMA, setiap tahunnya selalu terbatas. Untuk daya tampung di SD Tan-
WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id
akan memprioritaskan anak usia 7 tahun ke atas. Namun, jika masih ada daya tampung, maka bisa dimasukkan siswa yang berumur 6,5 tahun dan seterusnya. Sedangkan untuk tingkat SMP di Tanjungpinang, daya tampungnya tahun ini 3.564 siswa dengan 99 rombongan belajar dengan asumsi jumlah siswa per kelas maksimal 36 siswa. Sedangkan
jungpinang tahun ini sekitar 4.576 siswa dengan 143 rombongan belajar (kelas) dan maksimal 32 kursi per kelas. Jumlah itu tersebar di 73 SD Negeri dan swasta yang ada. Untuk sekolah SD negeri,
Lanjut ke...Hal. 2
F-MAZPRAM/HUMAS PEMPOV KEPRI
EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id
ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos
BANTUAN: HM Sani menyerahkan bantuan pendidikan ke anak SD beberapa waktu lalu.
FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos