TRIBUN KALTIM 24 MARET 2009

Page 1

Harga Eceran

Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim)

Selasa 24 Maret 2009 No.309/Tahun 5

32

INDEPENDEN & KREDIBEL

Halaman

Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416

AFP/NIPPON TV

SBY

Lempar Bola DPT versi kpu

Valid dan Akurat KETUA Komisi Pemilihan Umum (KPU) Abdul Hafiz Anshary mengatakan, tidak ada alasan bagi KPU untuk menunda penyelenggaraan Pemilu Legislatif 2009, apalagi karena alasan dugaan manipulasi daftar pemilih tetap ● Bersambung Hal 9

Sikap PPK

Salinan SEMBILAN partai politik --Partai Hanura, Partai Demokrasi Pembaruan (PDP), Partai Matahari Bangsa (PMB), Partai Kebangkitan Nahdlatul Umat (PKNU), Partai Bintang Reformasi (PBR), Partai Peduli Rakyat Nasional ● Bersambung Hal 9

● Desak Bawaslu dan Panwaslu Jelaskan ke Publik ● Wiranto Curiga JAKARTA, TRIBUN-Ketua Umum DPP Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) resah, terkait dengan ribut-ribut soal manipulasi Daftar Pemilih Tetap (DPT). Ada apa dibalik semua ini? Ia justru mencurigai ada upaya sistematis agar penyelenggaraanPemilu 2009 berlangsung tidak fair. “Kalau kita lihat, Pilkada ada kecurangan. DPT sekarang ternyata banyak yang cacat. Kalau kesalahannya banyak, tentu ada kecenderungan untuk mempertanyakan. Jangan-jangan secara sistematis ada upaya untuk membuat pemilu ini tidak fair?” tanya mantan Panglima ABRI, se● Bersambung Hal 9

Wiranto Ketua Umum Partai Hanura

Janganjangan secara ANT sistematis ada upaya untuk membuat Pemilu ini tidak fair? Susilo Bambang Yudhoyono Presiden

Jelaskan ke maSRIPO syarakat duduk masalah yang sesungguhnya

ADIK kandung KH Abdurrahman Wahid, KH Salahuddin Wahid atau Gus Solah berharap kepada Komisi Pemilihan Umum (KPU) agar menyempurnakan kinerja penyelenggaraan Pemilu.

● Bersambung Hal 9

TOKYO, TRIBUN-Sebuah pesawat kargo milik perusahaan jasa pengiriman barang Amerika Serikat, FedEx, tibatiba meledak saat mendarat di bandara internasional Narita, Jepang, Senin (23/3) pagi. Pesawat nahas itu tiba dari Guangzhou, China.

Televisi Jepang NHK menayangkan gambar dramatis detik-detik pesawat itu mendarat, kemudian meledak dan terbakar. Kemudian bangkai pesawat terbalik di salah satu sisi landasan pacu. Petugas pemadam menyemprotkan

sudah membantu saya menjalankan dan memonitor halaman Facebook, blog saya di Kompasiana, forum diskusi dan berbagai mailing list yang ● Bersambung Hal 9

fenomena

Movie

DVD Twilight Sehari Laku 3 Juta Kopi FILM Twilight yang dibintangi aktor Kristen Stewart dan Robert Pattinson benar-benar telah menyihir penggemarnya. Mereka bahkan tak rela jika harus melewatkan kesempatan untuk IST

busa ke pecahan badan pesawat yang rodanya berada di atas. Kantor berita Jepang, Kyodo, melaporkan bahwa pesawat tersebut adalah pesawat MD-11, pesawat barang buatan McDonnell

Prabowo Subianto

● 17 Tewas SEBUAH pesawat kecil, Ahad petang jatuh di dekat bandara di Montana. Sebantak 17 orang termasuk ● Bersambung Hal 8

● Bersambung Hal 9

Setia Budi Divonis Enam Tahun ● Rumahnya di Tenggarong Sepi

PERSDA/BIAN HARNANSA

Setia Budi meninggalkan ruangan usai sidang di PengadilanTipikor, Jakarta, Senin (23/3).

JAKARTA, TRIBUN - Setia Budi, anggota DPRD Kutai Kertanegara, divonis enam tahun penjara dan denda Rp 300 juta subsider enam bulan penjara oleh Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor), Jakarta, Senin (23/3). Setia Budi dinyatakan terbukti menyelewengkan dana bantuan sosial (bansos) APBD Kutai Kartanegara

Artalyta ’Pindah Kos’

SELAMA musim kampanye, calon presiden dari Partai Gerindra Prabowo Subianto, kemana-mana selalu membawa jet pribadi, bertipe Legacy 600. Jet pribadi buatan Brasil itu memiliki kapasitas hanya untuk 13 penumpang plus satu awak kabin. Kabin Legacy 600 dibagi dalam dua bagian, pertama dua lajur empat baris untuk delapan penumpang. Ditengah kesibukan melakukan kampanye Prabowo menyempatkan diri menulis di Kompasiana. Berikut tulisannya.

Jatuh di Kuburan

Pesawat Kargo Meledak

Permintaan ini terkait terungkapnya manipulasi data pemilih tetap (DPT). Ia meyakini manipulasi DPT bisa saja terjadi di seluruh Indonesia.

Jika Saya Diberi Mandat

Poster dvd film Twilight.

Detik-detik Menegangkan

Khawatir Rusuh

kompasiana blogger

HARI Sabtu (21/3) kemarin saya mendapatkan kesempatan untuk istirahat sejenak dari kegiatan kampanye keliling nusantara. Kesempatan ini saya gunakan untuk duduk sejenak bersama sahabat yang

AFP/JIJI PRESS

Gambar yang diambil dari kamera sekuriti di Narita International Airport menunjukkan detik-detik saat pesawat kargo FedEx mendarat dan terhempas lalu terbakar di landasan bandara di Narita, pinggiran Tokyo, Jepang, Senin (23/3). Hanya dalam hitungan menit, pesawat tersebut terbakar habis.

JAKARTA, TRIBUN Terpidana Artalyta Suryani atau Ayin tidak berkutik. Ia akhirnya harus dibawa ke Rutan Pondok Bambu, bukan lagi di ruang tahanan Bareskrim Mabes Polri. Ayin dibawa ke Pondok Bambu karena di wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya hanya ada dua pilihan dua LP wanita, yakni Rutan Pondok Bambu dan LP Tangerang. Sejak Senin (23/3) pagi, Ayin telah berkemas-

dinaikkan ke kemas layakmobil dan tidak nya orang pindiketahui kedah kos-kosan. mana barangDari dalam barang dibawa ruang tahanan apakah dibawa Bareskrim Make Rutan Ponbes Polri, badok Bambu. rang-barang ANT milik Artalyta Artalyta Suryani Ayin meninggalkan Baresyang dibawa keluar terdiri dari spring krim Mabes Polri sekitar bed, bed cover, tas lema- pukul 15.38 WIB. Ayin tidak sungkan ri plastik empat pintu, bantal, guling dan bebe- menantang wartawan yang telah mengelilingirapa tas plastik besar. Sekitar pukul 10.00 WIB, barang-barang itu ● Bersambung Hal 9

Wawancara Eksklusif Tribun dengan Jusuf Kalla di Istana Wapres (5-Habis)

Saya Kasihan Pak SBY

ADA minimal dua kebanggaan warga Sulawesi Selatan yang dibangun setelah Jusuf Kalla menjabat Wakil Presiden. Jalan Tol Makassar dan Bandar Udara Internasional Sultan Hasanuddin yang sangat modern. Banyak pejabat negara berasal dari daerah asal Jusuf Kalla. Mengapa JK merasa kasihan pada SBY kalau dia disebut primordial?

Anda berasal dari Makassar. Dan saat ini, warga Makassar menikmati hasil karya Anda selama menjabat Wapres. Andai diberi kesempatan memimpin bangsa lagi, kira-kira Makassar akan dijadikan apa berdasar obsesi Anda? Pertama, Sulawesi itu bagian dari Indonesia. Jadi kalau membangun Indonesia, tentu juga harus membangun di Makassar. Sama juga kita membangun di Jakarta, sama juga kita membangun di Sumatera.

● Bersambung Hal 8 ● Bersambung Hal 8

(Kukar) 2005-2006 untuk kepentingan pribadi. Selain menjatuhi hukuman penjara, Majelis Hakim yang diketuai Moerdiono juga mewajibkan Setia Budi untuk membayar uang pengganti sebesar Rp 795 juta. Apabila ● Bersambung Hal 8


CMYK

2

tribun bisnis

SELASA 24 MARET 2009

biz umum ● SPBU TOTAL - PT Total Oil Indonesia berencana membuka 5 Stasiun Pengisi Bahan Bakar Umum (SPBU) di Indonesia pada tahun ini. Dengan target tersebut, Total akan meramaikan bisnis BBM ritel di Indonesia bersama dua pendahulunya, yaitu Shell dan Petronas. “Ini sebagai kelanjutan pertumbuhan dari jaringan retail di Asia Pasific, dimana Total saat ini telah memiliki lebih dari 500 SPBU. Tahun ini Total berencana membuka lima SPBU di Indonesia,” ungkap Senior Vice President Total Refining dan Marketing Asia Pasific, Thierry

Pflimlin dalam Peresmian Pom Bensin Pertama Total di Indonesia, di SPBU Total, Jalan MT Haryono, Jakarta, Senin (23/3). Ia menyatakan sejak pasar retail minyak dideregulasi pada 2005, Total menilai Indonesia sebagai pasar yang memiliki pertumbuhan yang signifikan. (dtc) ● MINYAK NAIK - Harga minyak mentah naik pada perdagangan Asia, Senin (23/3), ditopang oleh optimisme di pasar-pasar finansial menjelang ekspektasi Pemerintah Amerika Serikat mengumumkan rencana untuk menjual toxic asset. Kontrak berjangka utama New York,

minyak mentah jenis light sweet untuk pengiriman Mei naik 30 sen menjadi 52,37 dollar AS per barrel. Kontrak Nymex tersebut untuk pengiriman April berakhir Jumat. Sementara minyak mentah Laut Utara Brent untuk pengiriman Mei naik 45 sen menjadi 51,67 dollar AS per barrel. “Sekarang, pasar minyak mentah didorong oleh pasar-pasar finansial,” kata Victor Shum, analis pada konsultan energi Purvin and Gertz di Singapura. (kompas.com) ● PAJAK PRODUK LUAR Pemerintah terus mencari cara meningkatkan penggunaan produk dalam negeri. Setelah mewajibkan

seluruh proyek di departemen, BUMN, dan BUMD yang dibiayai negara memakai produk dalam negeri, kini pemerintah mulai membidik hal serupa di sektor swasta. Caranya, “Akan ada pengenaan pajak lebih tinggi bagi yang menggunakan produk bukan buatan dalam negeri,” kata Menteri Perindustrian Fahmi Idris, akhir pekan lalu. Pemerintah berencana bakal mengenakan pajak pertambahan nilai (PPN) dengan tarif lebih tinggi dari tarif normal bagi perusahaan swasta yang masih mengimpor bahan baku dalam mengembangkan proyek dan produknya. (kompas.com)

LOGO BARU ANZ - Seorang nasabah bertransaksi di anjungan tunai mandiri Australia and New Zealand Banking Group (ANZ) di Jakarta, Senin (23/3). ANZ yang meluncurkan brand baru di Jakarta menargetkan 2,5 juta nasabah baru di Indonesia dalam 5 tahun ke depan.

FOTO ANTARA/ANDIKA WAHYU

Proyek PLTU 10.000 MW tanpa Masalah ● Menkeu Jamin Cina Siap Mendukung JAKARTA, TRIBUN - Pemerintah memastikan proyek pembangunan sejumlah pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) sebesar 10.000 megawatt akan berjalan tanpa masalah menyusul kunjungan pemerintah ke Cina minggu lalu. Hal tersebut disampaikan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati di sela seminar East

Asia’s Response to The Global Economic Crisis, di Hotel Four Season, Jakarta, Senin (23/3). “Kita dengan Cina sudah bicara. Salah satunya mengenai proyek 10.000 megawatt. Kita ingin supaya pelaksanaan 10.000 megawatt yang sudah ditetapkan pemerintah bisa berjalan tanpa ada masalah lebih dalam lagi, baik itu dari masalah fi-

Libatkan Produksi Domestik KEPALA Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Muhammad Lutfi, menyatakan, proyek pembangkit listrik 10.000 megawatt (MW) tahap II wajib melibatkan produksi domestik, karena sekitar 90 persen proyek 10.000 MW tahap I dikontribusi oleh produksi asing. “Kami ingin dalam pengadaan proyek 10.000 MW tahap II akan ada produk Indonesia yang terlibat,” katanya, di PT Alstom Power Energy System Indonesia (PT Alstom ESI), Surabaya. Jika ada permasalahan

dengan kebijakan fiskal seperti pajak bea masuk yang terlalu tinggi, katanya, BKPM akan mengubahnya. Hal itu agar produk tersebut bisa lebih kompetitif dibandingkan produk luar. “Kami sangat menyayangkan, mengapa tidak ada produksi lokal yang berpartisipasi dalam proyek 10.000 MW tahap I,” katanya. Menurut dia, pabrik ini memiliki fasilitas kelas dunia dan memproduksi alat-alat pembangkit listrik seperti “boiler” yang bertuliskan “Actual Country of Origin” dan akan dikirim ke Australia dalam waktu dekat. (kompas.com)

nancing maupun masalah-masalah teknis lainnya. Itu sudah dilakukan,” paparnya. Menkeu mengakui, sekitar 90 persen dana untuk pelaksanaan proyek 10.000 megawatt sangat ditentukan oleh capital dari Cina. “Sekitar 90 persen capital dari China, karena barangbarang modalnya berasal Cina. Dan mayoritas kontraktornya bekerja sama dengan kontraktor Indonesia,” ujarnya. Menkeu menuturkan, dalam pertemuan dengan Cina dibahas mengenai perkuatan dan realisasi kemitraan strategis yang telah ditandatangani tahun 2005. “Yang dibicarakan adalah apa-apa yang perlu dilakukan kedua negara agar strategic partnership bisa terealisasi,” ujarnya. Selain masalah pembangkit 10.000 megawatt, isu yang dibahas adalah pembelian pesawat Merpati dari Xian Aircraft. Di mana pembahasan dilakukan oleh kedua pihak tanpa menimbulkan permasalahan baik di perusahaan maupun government to government. “Masalah pembelian pesawat Merpati, itu sudah dibahas. Dengan good intension mereka, bersama-sama akan menyelesaikan,” tuturnya. (kompas.com)

CMYK


tribun market

SELASA 24 MARET 2009

3

April 3 Masuk Kalimantan ● Diperkirakan Bidik Samarinda sebagai Kota Pertama

TRIBUN KALTIM/NEVRIANTO HP

GEDUNG BARU GRAPARI - Para karyawan Telkomsel melayani konsumen, Selasa (23/3), di gedung Grapari Telkomsel yang baru di Jalan Sudirman, Hotel Nuansa Indah, Balikpapan. Berbeda dengan interior Grapari lama yang penuh warna merah, di gedung ini nuansa putih lebih dominan.

Hyundai Pamerkan i10 di Plaza Balikpapan

TRIBUN KALTIM/MARGARET SARITA

Hyundai i10 yang dipamerkan hingga Minggu mendatang.

BALIKPAPAN, TRIBUN - Peminat Hyundai i10 yang baru saja diluncurkan, pertengahan Maret lalu, kini bisa melihat langsung produk terbaru Hyundai di kelas city car medium. PT Mulawarman Hyundai Balikpapan memamerkan unit anyar tersebut di arena pamer Plaza Balikpapan, hingga Minggu (29/3) mendatang. Hyundai i10 hadir dengan dua tipe sekaligus. Tipe GL, dibandrol seharga Rp 124.500.000 dan tipe GLS yang dibandrol seharga Rp 134.500.000, kelebihan dilengkapi power window, power sterring dan foglamp. Khusus masa peluncuran, pembeli cukup membayar uang muka 20 persen dari total harga yang ditawarkan berdasarkan tipe kendaraan yang dipilih.

Masa cicilan pun bisa dipilih sesuai kemampuan. Mulai satu tahun, hingga empat tahun. Besarnya mulai Rp 2,8 jutaan untuk tipe GL manual, Rp 3 jutaan untuk tipe GLS manual dan Rp 3,4 jutaan untuk tipe GLS automatic. “Kami juga menyediakan servis berkala 1.000 dan 7.500 km serta layanan servis kencana, selain garansi kendaraan hingga 3 tahun,” ungkap Agnes, SPG PT Mulawarman

Hyundai Balikpapan, kemarin. Hyundai i10 memiliki dimensi yang mungil dengan panjang kurang 3,6 meter, namun memiliki wheelbase hampir 2,4 meter. Sehingga memberi kestabilan berkendara. Sehingga memudahkan manuver di tengah kondisi lalu lintas yang mulai padat. Selain itu, Hyundai i10 mengusung mesin baru epsilon berkapasitas 1100cc SOHC MPI DLI, yang mampu menghasilkan power maksimum 64ps. Dilengkapi pula oleh Intelligent Responsive Drive Engine (IRDE) System yang akan meningkatkan akselerasi, efisiensi bahan bakar, daya tahan mesin, mengurangi efek kerusakan dan keausan pada mesin serta gas buang rendah sesuai Euro III. Di sisi keamanan, selain berhasil meraih penghargaan EURO NCAP, Hyundai i10 telah dilengkapi Hyundai Advance Intergrated Safety Technology (HAIST), meliputi monocoque body, absorbing bumper, crumple zone, side impact protection, disc brake dan sub frame. Engine hood i10 juga didesain secara khusus untuk melindungi kaki. (sar)

Harga Hyundai i10 : Tipe Harga (Rp) Cicilan (Rp) per bulan 1 tahun 2 tahun 3 tahun 4 tahun

GL

GLS (m/t)

GLS (a/t)

124.500.000

134.500.000

150.000.000

8.839.500 4.772.500 3.472.200 2.863.500

9.549.500 5.155.900 3.751.100 3.093.500

10.650.000 5.750.000 4.183.400 3.450.000 (sar)

Antrean Tembus 2.000 Orang per Hari ● iPhone 3G Telkomsel Sedot 39.000 Peminat BALIKPAPAN, TRIBUN - Telkomsel telah melakukan penjualan perdana iPhone 3G mulai Jumat (20/3) lalu di Jakarta. Tercatat 39.000 peminat mendaftar di website www.telkomsel.com/ iphone dan rata-rata 2.000 orang per hari mendapatkan kesempatan pertama, untuk antri membeli saat peluncuran perdana yang berlangsung selama tiga hari. “Penjualan perdana di Jakarta berlangsung selama tiga hari mulai 20 sampai 23 Maret 2009, dan Telkomsel akan memperluas penjualan iPhone 3G di empat kota besar di Indonesia yaitu: Bandung, Surabaya, Medan dan Makassar mulai 3 April 2009,” kata Manager Corporate Communications Telkomsel Suryo Hadiyanto, Senin (23/3). Untuk melayani pengunjung, Telkomsel telah menyiapkan areal sekitar 1.000m2 yang terdiri dari titik-titik pelayanan seperti aktivasi, pembayaran, aksesori pendukung, Telkomsel Care maupun fasilitas yang mendukung kenyamanan pengunjung seperti: ruang keluarga dan medical room. Peminat di Kaltim, juga sudah bisa membeli produk anyar ini di seluruh GraPARI di Kaltim,

seperti di Balikpapan dan Samarinda, dengan harga paket cicilan mulai Rp 2,6 jutaan, mulai akhir Maret mendatang. Selain itu, iPhone 3G juga tersedia di gerai PT Trikomsel Oke (Oke Shop), PT Cipta Multi Usaha Perkasa (Global Teleshop), PT Simpatindo Multimedia (Sarindo), dan PT Telesindo Shop (Telesindo Shop) terdekat. “Telkomsel akan memperluas penjualan iPhone 3G ke seluruh Indonesia mulai Sabtu (28/3) mendatang. Informasinya dapat diakses di http://www.telkomsel.com/iphone/wheretobuy,” timpal Corporate Communication Telkomsel Regional Kalimantan, Rina Dwi Noviani. Telkomsel menawarkan tiga pilihan paket tarif khusus untuk iPhone 3G, yang sudah termasuk Gratis bicara, SMS dan akses data. Pelanggan dapat menikmati Gratis incoming call sepanjang hari, Gratis outgoing call hingga 360 menit dan Gratis 300 SMS Gratis, serta Gratis penggunaan akses data sebesar 1 GB (upload dan download) dengan kecepatan hingga 3,6 Mbps. Paket ini dapat dinikmati oleh pelanggan kartuHALO, simPATI, dan Kartu As. (sar)

JAKARTA, TRIBUN - Operator telekomunikasi Hutchison CP Telecommunications (HCPT) dipastikan segera melakukan ekspansi ke Pulau Kalimantan pada April mendatang. Tahun ini pemegang merk GSM ‘3’ memang memfokuskan pada pulau besar ini. “Rencananya April ini ‘3’ akan masuk ke Kalimantan untuk memberikan layanan telekomunikasi ke masyarakat,” kara GM marketing Communication & PR HCPT, Ariani Widowati di Jakarta. Mengenai kota-kota yang akan dimasuki ‘3’, Ariani enggan menjawabnya. Namun berdasarkan sumber dari HCPT sendiri, ada beberapa kota yang telah dipasangi base transceiver station (BTS) sebagai pendukung utama telekomunikasi tersebut. Kota tersebut antara lain, Samarinda, Balikpapan, dan Banjarmasin. Menurutnya, kemungkinan besar kota yang pertama akan dimasuki adalah Samarinda. “Karena kota ini dianggap yang paling siap dari segi infrastrukturnya,” tandas dia.

Sementara dari keterangan pers yang diterima PersdaNetwork, pekan lalu, ‘3’ telah mampu menghimpun sebanyak 4,5 juta pelanggan sejak dua tahun masuk ke Indonesia. Berdasarkan data terakhir yang dikeluarkan Hutchison Telecommunications International Limited (HTIL) sebagai induk perusahaan melaporkan bahwa Hutchison CP Telecommunications (HCPT) yang beroperasi di Indonesia telah memperlihatkan grafik peningkatan dari jumlah pelanggan dan juga jumlah BTS di seluruh Indonesia . Pada pertengahan tahun 2007, jumlah pemakai kartu ‘3’ dilaporkan mencapai 1,6 juta pelanggan di seluruh Indonesia, sementara data terbaru yang dikeluarkan oleh HTIL jumlah pengguna ‘3’ sudah mencapai angka 4,5 juta pelanggan atau meningkat sampai 280 persen. Peningkatan jumlah pelanggan tersebut dibarengi dengan peningkatan kualitas layanan dan inovasi kepada seluruh pelanggan. (persdanetwork/ewa)

Berdasarkan sumber dari HCPT sendiri, ada beberapa kota yang telah dipasangi base transceiver station (BTS) sebagai pendukung utama telekomunikasi tersebut. Kota tersebut antara lain, Samarinda, Balikpapan, dan Banjarmasin.

Targetkan 9.000 BTS TAHUN 2008 ditutup oleh HCPT dengan keberhasilan membangun lebih dari 6.300 BTS yang melayani 67 persen dari total populasi pengguna ‘3’ di kota-kota besar di Indonesia. Peningkatan jumlah pelanggan ‘3’ juga akan diimbangi dengan penambahan jumlah BTS jaringan di seluruh Indonesia sehingga pada akhir tahun 2009. ‘3’ menargetkan untuk mengoperasikan hingga 9.000 BTS yang tersebar di seluruh Indonesia, termasuk Sumatera, Jawa, Bali-Lombok, Sulawesi, dan Kalimantan. Chief Executive Officer Hutchison CP Telecommunications, Manjot Mann mengatakan, “Kami cukup gembira dengan respon konsumen yang kami dapat dari serangkaian inovasi dan pemekaran jaringan yang terus kami lakukan hingga akhirnya kami memperoleh peningkatan jumlah pelanggan sebesar 120 persen di akhir tahun 2008”, kata Mann. (persdanetwork/ewa)

Silaturahmi sekaligus Berbagi Peluang ● Besok, Axa Life Gelar Family Ghatering BALIKPAPAN, TRIBUN - PT Axa Life Indonesia Cabang Balikpapan akan menggelar family ghatering sekaligus membuka peluang memperoleh pendapatan melalui ‘waralaba’ a la Axa. Kesempatan ini terbuka untuk nasabah Axa maupun masyarakat umum. Ghatering rencananya digelar di Hotel Blue Sky, Kaltim Room, pada hari Rabu (25/3), mulai pukul 19.00. “Sebenarnya ini merupakan silaturahmi

antara nasabah dan manajemen Axa. Presiden Direktur Axa Life Indonesia, P Rolla Bawata akan hadir,” kata Eric AF, District Manager Axa Life Indonesia Cabang Balikpapan, Senin (23/3). Selain itu, menurut Eric, Axa juga akan menerangkan sejumlah peluang memperoleh income tanpa perlu modal. “Karena itu peserta kami batasi untuk 150 undangan saja, dan hingga Senin (kemarin, red) ter-

sisa sekitar 40 undangan,” papar Eric. Di tengah krisis finansial global, bisnis asuransi menurut Eric, tak terpengaruh. “Sebab asuransi justru memberikan kepastian terhadap proteksi, baik itu jiwa maupun kesehatan,” katanya. Kalaupun ada berita-berita tentang beberapa perusahaan asuransi dunia yang terkena dampak krisis, menurutnya itu dikarenakan bisnis perusahaan tersebut ti-

dak fokus pada asuransi saja, tetapi sudah masuk ke perbankan, pembiayaan, dan lainnya. “Axa Group sejak awal berdiri pada tahun 1816 hingga sekarang tetap fokus pada asuransi dan investasi. Itulah yang membuat Axa sama sekali tak terpengaruh krisis finansial global saat ini,” paparnya. Axa pun baru-baru ini telah merilis dua produk barunya, yakni Edu Plan dan Pension Plan. (aka)


4

SELASA 24 MARET 2009

tribun finance

Investor Adu Cepat Jual Dolar Cari Untung Sesaat Untuk Beli Saham IHSG dan Kursa Sama-sama Menguat

PERSDA NETWORK/HASANUDIN ACO

PAPARAN KINERJA - BTN akan turunkan suku bunga KPR awal April. Direktur Treasury BTN Saud Pardede (kanan), Wadirut BTN Evy Firmansyah, Dirut BTN Iqbal Latanro, Direktur Kredit BTN Purwadi, Direktur Akunting BTN Irman Zachruddin, dan Direktur Kepatuhan BTN Sunarman pada paparan kinerja BTN 2008 di Jakarta, Senin (23/3).

BTN Turunkan Bunga KPR 0,5% JAKARTA- PT Bank Tabungan Negara (Persero) atau Bank BTN akan segera menurunkan suku bunga kredit pemilikan rumah (KPR) non subsidi sebesar 0,5 persen mulai 1 April 2009 mendatang. Penurunan ini berlaku untuk calon debitur baru. “Saya tidak ingin penurunan suku bunga KPR karena perintah, tapi karena kondisi memang sudah memungkinkan,” kata Direktur Utama BTN Iqbal Latanro di sela paparan kinerja perseroan di Jakarta, Senin (23/3). Sejumlah pihak telah mendesak perbankan menurunkan suku bunga pinjaman, termasuk pinjaman di sektor perumahan seperti KPR. Desakan itu antara lain datang dari Wakil Presiden Jusuf Kalla yang meminta bank-bank BUMN mempelopori penurunan bunga pinjaman. “Sekali lagi penurunan ini karena kondisi sudah memungkinkan,” Iqbal mengulangi ucapannya. Dengan penurunan 0,5 persen ini maka suku bunga KPR BTN yang baru akan menjadi 14 persen dari sebelumnya 14,5

kredit baru sekitar 15 perPenurunan ini sen. Semenkarena kondisi tara, laba perusahaan juga sudah diperkirakan memungkinkan. tumbuh 23 persen. Iqbal Latanro Berdasar laDirut Bank BTN poran keuangan yang telah diaudit, selama tahun buku persen. “Januari lalu kita juga 2008, aset BTN tercatat Rp 44,9 sudah turunkan 50 basis poin triliun, tumbuh 26,6 persen dari (0,5 persen). Yang jadi masalah aset per 2007 yang sebesar Rp dalam penurunan bunga selama 36,7 triliun. ini adalah tingginya biaya dana Sementara, penyaluran kredit (seperti deposito),” kata Iqbal. baru tumbuh 43,34 persen dari Menurut Igbal, penyaluran 22,3 triliun di tahun 2007 menKPR baru masih di tahun ini jadi Rp 32 triliun di tahun 2008. diprediksi masih tetap bagus “Pertumbuhan ini melampaui kendati krisis keuangan global pertumbuhan kredit secara ikut mempengaruhi. “Kalau kita nasional yang di bawah 30 lihat NPL (kredit bermasalah) di persen,” katanya. BTN dan tren permintaan kredit Pencapaian ini, ungkap Iqbal, yang ada, saya melihat masih dikontribusi oleh ekspansi kredit optimis penyaluran kredit deperseroan selama 2008 yang ngan nilai di bawah Rp 500 juta mencapai lebih dari Rp 15 triliun. untuk rumah menengah ke baPadahal, di tahun tersebut wah akan tetap bagus. Salah sasemula BTN hanya menargetkan tunya karena daya beli masyaekspansi pinjaman sebesar Rp rakat,” beber Iqbal. 10,4 triliun. (Persda Network/ Selama 2009 ini BTN tetap aco) memproyeksikan pertumbuhan

JAKARTA- Fantastik. Hanya dalam beberapa hari, nilai tukar rupiah bisa menguat lebih dari Rp 500. Fenomena ini diduga akibat aksi spekulatif investor pasar uang. Yakin sudah meraih untung dari selisih nilai tukar, pemain pasar uang menjual dolarnya untuk mendapatkan rupiah, dan selanjutnya mengalihkan pembiakan uang ke pasar modal dengan memborong saham. Itulah sebabnya, saat bersamaan, rupiah dan indeks saham sama-sama menguat. Pada perdagangan spot antarbank di Jakarta, Senin (23/3), rupiah ditutup pada level Rp 11.500 - Rp 11.600 per dolar AS. Padahal seminggu sebelumnya, rupiah sempat melorot sampai level terburuk ke 12.300 per dolar AS. Menariknya, rupiah dan kurs sepertinya sepakat, seiring sejalan. Penguatan rupiah membawa imbas kepada penguatan indeks harga saham gabungan (ISHG) di Bursa Efek Indonesia (BEI). IHSG menguat signifikan 45,75 poin atau naik 3,36 persen dan kembali menyentuh level 1.406,64. Indeks 45 saham liquid (LQ45) meningkat 11,09 poin ke posisi 278,36, dan Jakarta Is-

lamic Indeks (JII) naik 7,02 poin ke posisi 232,51. “Kinerja bursa saham tidak bisa lepas dari kondisi rupiah. Investor selalu mencermati penguatan rupiah. Jadi faktor penguatan bursa saham di BEI, selain dipengaruhi bursa global dan regional, juga dipengaruhi rupiah,” ujar Fund Manager Batavia Prosperindo Suherman Santikno, Senin (23/3) mengamati penguatan rupiah dan ISHG bersamaan. Hal senada diungkapkan analis pasar uang, Farial Anwar. Menurutnya, penguatan rupiah ditanggapi para pemilik modal untuk banting setir pindah ke pasar saham. “Waktu rupiah melemah, pemilik uang lebih memilih memindahkan uangnya dalam bentuk dolar. Mereka berharap keuntungan dari selisih kurs dolar dan rupiah. Sekarang ini rupiah menguat, jadi mereka ramai-ramai menjual dolarnya untuk membeli saham. Saham pun menguat,” katanya. Farial melihat, penguatan rupiah dan ISHG ini, selain faktor eksternal, juga dipengaruhi faktor aksi spekulatif untuk mengambil untung jangka pen-

Harga Mamin Bisa Turun TREN penguatan kurs rupiah terhadap dolar AS yang bisa berlanjut bisa berdampak positif pada penurunan harga makanan-minuman (mamin), terutama jenis mamin yang menggunakan bahan bakyu impor. Ketua Gabungan Pengusaha Makanan dan Minuman Indonesia (GAPMMI) Thomas Darmawan berharap, tren penguatan ini terus berlanjut. “Semua berharap harga turun. Penguatan rupiah juga menjadi salah satu sebab tetapi itu biasanya berlaku untuk makanan dan minuman dari luar negeri atau yang bahan dasarnya impor,” kata Thomas ketika dihubungi di Jakarta. Namun, Thomas belum berani berkesimpulan harga-harga mamin impor bisa segera turun dalam waktu dekat karena kurs rupiah saat ini juga masih terus ber fluktuasi. Dia menjelaskan, penguatan kurs rupiah bisa membantu memangkas biaya impor. Harga jual mamin ke konsumen dengan sendirinya bisa turun jika biaya tersebut sudah stabil. Harga jual aneka jenis mamin saat ini naik seiring dengan terpuruknya kurs rupiah terhadap dollar AS mulai akhir tahun lalu, menyusul munculnya krisis ekonomi global yang imbasnya sampai ke Indonesia. Akibatnya, eksportir mamin di luar negeri pun mengurangi pasokan barangnya ke pasar Indonesia. (ewa)

dek. “Jadi bukan faktor psikologis atau fundamental. Kenyataan mereka melepas dolar untuk membeli rupiah. Itu bukan takut karena pasar akan digelontor dolar. Tapi lebih pada aksi spekulatif untuk mencari untung sesaat,” kat Farial, mantan bankir ternama. Ia menjelaskan, dulu, saat dolar mau naik, investor yang cari untung sesaat ini buru-buru membeli dolar. Dan sekarang, saat dolar mau turun lagi mereka pun buru-buru jual. Dari selisih kurs itu lah mereka meraup untung. Misalkan, ketika rupiah cenderung terus melemah pada Agustus 2008. Saat itu, 10 Agustus, rupiah menembus level psikologis 10.000, rupiah lunglai ke titik Rp 10.050 per dolar AS, meninggalkan zona stabil yang dipatok

pemerintah 9.000/dolar AS. Pada saat bersamaan, mereka menjual kepemilikan saham, untuk menghidari kerugian lebih besar. Di tengah fenomena penguatan dolar yang ditandai kepanikan pasar, sebagian investor dengan cerdik justru memborong dolar. Trik jitu memang, sebab dolar makin perkasa dari ke hari, bahkan menembus dua level psikologis lainnya yakni 11.000 dan 12.000. Sejak Oktober 2008 hingga akhir Februari 2009, dolar bertengger rata-rata pada posisi 12.000. Kalau saja investor membeli pada posisi 10.000 per dolar, setengah tahun silam, dan menjualnya ketika dolar mulai turun pekan ini ke posisi 11.50011.600, maka mereka rata-rata mereguk laba 1.400-1.500 per dolar. Uang itu kemudian mereka pindahkan uangnya untuk membeli saham. Itu pun juga dalam jangka pendek. (PersdaNetwork/ugi)

Berani Pegang Rupiah DIREKTUR Research PT Danareksa Raden Pardede, menilai penguatan rupiah suatu kewajaran. Menurutnya, melemahnya rupiah sampai melewati 12 ribu per dolar, dua pekan lalu, karena pengaruh rumor pembayaran utang yang jatuh tempo. “Ternyata rumor itu tidak terbukti. Fondasi ekonomi kita cukup bagus. Jadi investor yang sempat khawatir dan kemudian memborong dolar, akhirnya setelah tidak terbukti, mereka berani pegang rupiah lagi,” katanya. Raden Pardede, mantan calon Gubernur BI yang kandas di DPR tahun lalu, melihat penguatan rupiah ini merupakan momentum untuk menuju titik nilai keseimbangan baru. Bukan faktor psikologis kecemasan pemegang dolar. Tapi merupakan keharusan. “Fondasi ekonomi kita itu kuat. Jadi sebenarnya tidak logis kalau rupiah melemah. Memang sudah seharusnya menguat. Kemarin mereka lebih memilih memegang dolar karena dianggap lebih aman, ternyata ekonomi AS tidak kuat. Itu yang membuat mereka tidak nyaman

Investor yang memborong dolar, akhirnya mereka berani pegang rupiah lagi Raden Pardede Direktur Research PT Danareksa lagi pegang dolar,” jelasnya. Kepala Riset Recapital Securities Poltak Holtadero, melihat menguatnya rupiah karena semata-mata faktor eksternal dan hukum pasar, permintaan dan pasokan. Faktor eksternalnya, di antaranya adalah kekebijakan bank sentral AS yang siap menggelontorkan sekitar 1 triliun dollar AS ke sistem finansial AS dengan membeli obligasi pemerintah jangka panjang, yang kemudian diikuti melemahnya nilia tukar dolar AS terhadap mata uang lainnya. (PersdaNetwork/ugi)


tribun bola

SELASA 24 MARET 2009

5

BOLAMANIA KALTIM Gaston Cedera Hamstring

PERSIBA BONTANG PKT PERSISAM MITRA KUKAR

Tim Investigasi PSSI Berangkat ke Bontang ! Usut Kematian Pemain PKT Jumadi Abdi JAKARTA, TRIBUN-Tim Investigasi PSSI mulai bekerja dengan bertolak ke Bontang pada Senin (23/3) siang, untuk selama sepekan mengusut kasus kematian pemain PKT Bontang, Jumadi Abdi. “Tim baru berangkat Senin ini, karena berbagai hal harus disiapkan untuk melakukan pengusutan. Bukan saja aspek pertandingan yang kita gali keterangannya. Aspek pelaksanaan persiapan nonteknis selama pertandingan berjalan, juga kita investigasi,” kata Ketua Umum PSSI, Nurdin Halid di Jakarta, Senin (23/3). Menurut Nurdin, tim investigasi mengusut kasus ini dengan memeriksa seluruh pihak yang terkait dengan kematian Jumadi, mulai dari perangkat pertandingan, panpel, klub, pemain, hingga pi-

hak rumah sakit. Jumadi menghembuskan napas terakhir di RS PKT BonDOK/BIA tang, MingNurdin Halid gu (15/3). Mantan kapten Persiba Balikpapan itu terpaksa dilarikan ke rumah sakit setelah berbenturan dengan pemain Persela Lamongan Deny Tarkas dalam duel di Stadion Mulawarman, Bontang, Sabtu (7/3). Jumadi sempat menjalani operasi usus pada Selasa (10/ 3), karena menurut hasil diagnosa dokter, usus halus Jumadi bocor. Namun setelah operasi, Jumadi justru tidak sadarkan diri sampai akhirnya menghembuskan napas terakhir.

“Akibat dari kasus ini sangat besar. Kami berharap, agar kasus ini tidak akan terulang lagi di waktu yang akan datang,” kata Nurdin. Ia mengatakan, mungkin saja, aturan soal keterangan medis masing-masing personel tim, akan lebih dipertegas lagi. Misalnya, sebelum bertanding, tiap-tiap pemain, harus lolos standar layak bertanding berdasarkan ketentuan medis. “Bisa saja nanti, kita akan bakukan menjadi sebuah aturan yang tetap dalam sebuah kompetisi. Makanya, kami mengumpulkan bukti dan keterangan, apakah terjadi kesalahan dalam kejadian ini, sehingga menyebabkan hilangnya nyawa seseorang. Tentunya, koridor penyelesaian kasus ini dalam wilayah dan wewenang PSSI,” katanya. (ant)

BLI Tolak Permintaan PSIS SEMARANG, TRIBUN-Badan Liga Indonesia (BLI) menolak permintaan PSIS Semarang yang menginginkan pertandingan melawan tuan rumah Persiwa Wamena mundur sehari, menyusul pertandingan melawan Persipura Jayapura juga mundur dari jadwal yang telah ditetapkan. Manajer Teknik PSIS, Setyo Agung Nugroho ketika dihubungi di Semarang, Senin (23/ 3) mengatakan, manajemen sudah mendapat jawaban dari BLI dan menyebutkan bahwa pertandingan melawan Persiwa tetap digelar sesuai dengan jadwal sebelumnya, yaitu 1 April. “Kita sudah mendapat jawaban dari BLI bahwa pertandingan melawan Persiwa tetap digelar Rabu (1/4), jawaban itu sifatnya masih lisan dan surat resminya akan dikirimkan dalam waktu dekat,” kata Setyo. Padahal, katanya, sebelum manajemen PSIS telah mengi-

rim surat ke BLI agar pertandingan melawan Persiwa diundur sehari menjadi 2 April 2009 karena kalau sesuai jadwal sebelumnya maka jeda waktu antara pertandingan melawan Persipura dan Persiwa sangat mepet. PSIS Semarang bertanding melawan tuan rumah Persipura di Stadion Mandala Jayapura, Minggu (29/3) kemudian Rabu (1/4) sudah harus menghadapi Persiwa, padahal PSIS baru bertolak dari Jayapura, Senin (30/ 3), kemudian Selasa (31/3) mencoba lapangan di Stadion Pendidikan Wamena dan sehari berikutnya tampil melawan tim asuhan Suharno itu. “Kita tidak masalah dengan keputusan dari BLI tersebut, yang penting kita sudah berusaha agar pertandingan lawan Persiwa diundur. Mungkin BLI punya pertimbangan khusus sehingga pertandingan tetap digelar 1 April 2009,” katanya. Paling tidak, katanya, ma-

najemen bisa memperhitungkan pembelian tiket pesawat untuk rombongan tim ke Papua. Semula, manajemen memang akan pulang dari Wamena, Kamis (2/4), tetapi kalau BLI menyetujui permintaan PSIS— soal pengunduran jadwal—maka timnya baru pulang ke Semarang, Jumat (3/4). “Tetapi keputusan BLI seperti itu, tentunya kita tetap pada rencana semula yaitu berangkat ke Papua, Jumat (27/3) dan pulang Kamis (2/4),” katanya. Ia berharap pelatih Bambang Nurdiansyah dan pemainnya bisa menjaga kondisi fisik. “Sebenarnya masa recovery ini hanya sehari karena yang sehari digunakan untuk perjalanan dari Jayapura ke Wamena,” katanya. Sebenarnya, apabila pertandingan melawan Persiwa diundur juga tidak masalah bagi panitia pelaksana (panpel) setempat. ( ant)

! Diprediksi Absen saat Menjamu Arema Malang BALIKPAPAN, TRIBUN-Striker asing Persiba Balikpapan Gaston Castano mengalami cedera yang cukup serius di kaki kirinya, setelah berbenturan dengan gelandang bertahan Robby Gaspar saat latihan rutin di Stadion Persiba, Senin (23/3). Pemain asal Argentina ini diprediksi harus menjalani perawatan intensif selama seminggu. Pemain yang sudah mencetak enam gol untuk Persiba tersebut diprediksi akan absen saat mejamu Arema Malang, Sabtu (28/3). “Tidak apa-apa, paling butuh waktu seminggu untuk pulih. Namun kalau belum sembuh total jangan dipaksa karena bisa lebih parah,” ujar rekan setimnya Adrian Trinidad. Sementara tim medis Persiba dokter Cokorda Ratih belum menjelaskan berapa lama Gaston akan menjalani perawatan. “Dia mengalami cedera hamstring, kita akan pantau terus,” tuturnya. Gaston sempat tergeletak di tengah lapangan usai berbenturan. Bahkan, Gaston terlihat memukul-mukul lapangan. Ia terlihat kecewa dengan cedera yang dialaminya. “Tidak tahu kenapa ini terjadi,” ujarnya sambil mengerang kesakitan. Sedangkan Robby mengaku bentura tersebut tidak ada unsur kesengajaan. “Saya tidak tahu, karena itu hanya benturan biasa,” katanya. Dalam latihan kemarin Mushafry dan kawan-kawan mendapat porsi pemantapan fisik. Pasalnya, pemain sudah menjalani pemu-

TRIBUN KALTIM/FERI MEI EFENDI

Striker Persiba Gaston Castano mendapat perawatan dari tim medis dr Cokorda Ratih, Senin (23/3).

lihan fisik usai kelelahan melakoni tur ke Papua menghadapi Persipura Jayapura, dan Persiwa Wamena. “Anak-anak mulai bagus fisiknya, makanya kita ajak latihan. Mungkin besok latihan ringan, namun Rabu (25/3) kita genjot lagi. Karena untuk memulihkan stamina dan kelelahan pemain harus menjalani porsi latihan yang sesuai program,” ujar Penasihat Teknis Persiba Daniel Roekito saat ditemui usai memimpin latihan. Rencananya, pertandingan

Persiba melawan Persik Kediri akan disiarkan langsung oleh stasiun televisi swasta, namun jadwal semula Rabu (1/4) akan diundur menjadi Kamis (2/4). Namun hal ini ditanggapi dingin oleh Daniel. Menurutnya, pengunduran jadwal itu akan berdampak kurang bagus terhadap kondisi anak asuhnya. “Saya belum mendengar kabar itu. Kalau itu benar-benar terjadi jelas kami dirugikan. Karena selama ini saya merancang porsi latihan dan strategi dengan waktu yang sudah di-

program untuk bertanding pada tanggal tersebut,” tuturnya. Selain itu, sejumlah pemain asing Persiba akan kembali ke negaranya pada 2 April. Karena, Persiba baru kembali bertanding pada 26 April. “Saya sudah memesan tiket pulang ke Brasil tanggal 2 April, karena saya harus menjemput anak dan istri untuk dibawa ke Banjarmasin,” ujar gelandang serang Eliusangelo de Jesus Jardim. Robby juga berencana berlibur ke kampung halamannya di Australia pada tanggal yang sama. (fer)

Hari Ini Manajemen Persiba Bertemu Kapolda

DOK/OST

Syahril HM Taher

MANAJEMEN Persiba Balikpapan hari ini dijadwalkan bertemu Kapolda Kaltim Irjen Pol Andi Masmiyat, untuk meminta izin pertandingan Persiba menjamu Arema Malang, Sabtu (28/3) dan Persik Kediri, Rabu (1/4). Hal ini dilakukan karena bertepatan dengan masa kampanye. “Kita sudah bertemu dengan Direktur Intelkam Polda Kaltim, dan besok akan menghadap Bapak Kapolda Kaltim untuk membicarakan

izin pertandingan itu,” ujar Sekretaris Umum Irfan Taufik Persiba, Senin (23/3). Menurutnya, Balikpapan termasuk kota yang aman, sehingga layak melaksanakan pertandingan tersebut. “Tidak ada masalah, karena Balikpapan adalah kota yang kondusif, berbeda dengan kota-kota lainnya,” katanya. Hal senada juga diutarakan Ketua Umum Persiba Syahril HM Taher. Ia mengatakan akan menjamin pertandingan akan

aman. “Saya yakin tidak ada masalah jika pertandingan tetap digelar, sebab jadwalnya malam. Selain itu, masyarakat menginginkan pertandingan tidak ditunda,” jelasnya Manajemen Persiba akan bertemu Kapolda pukul 10.00. Rombongan tersebut terdiri dari Syahril, Ketua Panitia Pelaksana Agusminsyah, Sekretaris Umum Persiba Irfan Taufik, Manajer tim Eddy Sunardi dan pengurus lainnya. (fer)


6

sport hot news

SELASA 24 MARET 2009

Nadal Menang Strategi

Pemain Houston Rockets Yao Ming berebut bola dengan pemain San Antonio Spurs Tim Duncan. Performa apik Yao Ming membawa Houston ke puncak klasemen Divisi Barat Daya.

● Kalahkan Murray di Final Indian Wells

AP-DELCIA LOPEZ

Igoudala Sumbang 27 Poin ● Sixers Benamkan Kings SACRAMENTO, TRIBUN-Sacramento Kings kian terpuruk setelah kalah dari Philadelphia 76ers. Sementara pada laga lainnya Houston Rockets menang satu bola atas San Antonio Spurs untuk menggeser Spurs dari posisi puncak Divisi Barat Daya. Menjamu Sixers di ARCO Arena, Senin (23/3), Kings sama sekali tak pernah bisa mengejar ketinggalan angka dari tamunya tersebut, kendati lebih banyak menambah angka di paruh kedua. Sixers yang dimotori Andre Iguodala dari awal langsung menggebrak. Igoudala yang total menyumbang 27 poin, tujuh rebound dan tiga assist tersebut berhasil membantu timnya langsung unggul 35-17. Di kuarter kedua, Sixers

Hasil Pertandingan Senin (23/3) Miami Houston Oklahoma City LA Clippers Cleveland Golden State Philadelphia

vs vs vs vs vs vs vs

masih pegang kendali dan menambah 34 poin, sedangkan Kings cuma 26. Keunggulan 6943 jadi milik Sixers di paruh pertama ini. Pada dua kuarter selanjutnya, tambahan angka Kings bisa melebihi Sixers meski itu belum bisa membawa mereka mengejar jumlah poin total tim tamu. Alhasil, Kings yang jadi juru kunci di Divisi Pasifik sekaligus Wilayah Barat ini pun kalah 100-112. Rockets Gulingkan Spurs Di markas San Antonio

Detroit San Antonio Minnesota Toronto New Jersey New Orleans Sacramento

101-96 87-85 97-90 76-100 96-88 89-99 112-100

Spurs, Houston Rockets menang 87-85. Kemenangan dipastikan usai Rockets trengginas di kuarter empat, di mana klimaksnyanya hadir lewat umpan Yao Ming ke Luis Scola untuk mencetak angka saat waktu menyisakan 11,9 detik. Kemenangan ini membawa Rockets menggeser Spurs dari posisi pertama Divisi Barat Daya, tempat yang sudah ditempati Spurs sejak Januari. Rockets kini juga menduduki tempat ke-2 di Wilayah Barat. (dts)

Tenis Men’s Future di Tarakan Berhadiah 10 Ribu Dolar AS TARAKAN, TRIBUN-Setelah sukses menggelar kejuaraan tenis internasional khusus wanita Women’s Circuit dan menjadi agenda tetap Pelti, Tarakan kini dipercaya sebagai tuan rumah kejuaraan tenis khusus pria Men’s Future. Ketua Pengcab Pelti Tarakan Ahmad Maulana mengatakan ajang Men’s Future yang rencananya digelar Agustus mendatang, merupakan yang pertama di Tarakan. Seperti Women’s Circuit yang telah menjadi agenda tetap, kejuraan ini juga berhadiah 10 ribu dolar AS. “Peserta Men’s Future kemungkinan akan lebih banyak daripada Women’s Circuit.

Kita targetkan peserta dari 25 negara bisa datang dengan jumlah atlet sekitar 100 orang,” ujar Maulana, Sabtu (21/3). Kejuraan tersebut, lanjut Maulana, merupakan yang pertama digelar di Kaltim. Seri di Tarakan akan dilaksanakan setelah para atlet bertanding di Jakarta. Sementara untuk Women’s Circuit dipertandingkan setelah para atlet bertanding di Balikpapan. Setelah bertanding di Tarakan, mereka akan bertanding di Bulungan dan Manado. Maulana mengatakan, kejuaraan tenis khusus wanita akan digelar 4 Mei selama seminggu. Jadwal itu telah dikonfirmasi dan didaftarkan di PB

Pelti dan telah mendapatkan persetujuan dari Wali Kota Tarakan, H Udin Hianggio. “Kejuraan Women’s Circuit akan digelar Mei dan peserta yang memiliki peringkat 200 ke atas ITF dipersilahkan mendaftar lewat situs www.pelti.or.id,” ujarnya. Ia mengatakan kejuraaraan serupa tahun lalu diikuti 90 atlet yang memiliki peringkat ITF dari 24 negara. Maulana menambahkan, untuk Women’s Circuit telah ada sponsor resmi, sedangkan untuk Men’s Future belum ada. Pelti tengah menjajaki kemungkinan sponsor tunggal Bankaltim dan sponsor pendukung seperti PT Provident dan PT Medco. (drm)

INDIAN WELLS, TRIBUNPetenis peringkat satu dunia Rafael Nadal terlalu kuat bagi petenis Skotlandia Andy Murray. Pada partai final Indian Wells, Senin (23/3) dini hari, Nadal menang 6-1, 6-2. Selain mengontrol pertandingan, Nadal juga mampu mengatasi gangguan angin kencang untuk meraih gelarnya yang kedua di Indian Wells. Pertama kali ia menjuarai turnamen ini pada 2007. Nadal mengatasi lawannya dalam satu jam 20 menit. “Ia layak menang hari ini. Ia bermain sangat baik. Saya sudah lama tidak bermain dalam cuaca ber-

angin seperti ini,” kata Murray yang kini menempati peringkat empat dunia. Ini merupakan final ketiga dari empat turnamen yang diikuti Nadal musim ini. Ia menjuarai grand slam Australia Terbuka, Januari lalu dan kalah dari Murray di final Rotterdam bulan lalu. Nadal mengakui tidak mudah mengalahkan Murrray. Namun petenis Spanyol ini mengaku punya strategi yang bagus untuk merebut gelar Indian Wells Masters. Ini merupakan gelar ke-13 Masters Series yang telah berhasil direngkuh Nadal.

“Kondisi hari ini sangatlah sulit. Namun saya memiliki strategi yang lebih bagus dan saya bermain sangat baik,” ungkap Nadal usai pertandingan seperti dilansir Reuters. Ia pun mengungkapkan kunci kemenangannya. “Saya melakukan pergerakan sangat baik. Saya tak pernah menghentikan kaki saya sepanjang pertandi-

ngan. Saya rasa itu kunci laga hari ini,” kata Nadal. Nadal juga senang dapat mengalahkan Murray setelah kalah dalam dua kali pertemuan sebelumnya. “Andy petenis besar yang tak bisa saya kalahkan tahun ini. Jadi ini sangat penting. Namun terpenting bagi saya adalah memenangi gelar,” katanya. (rtr/kompas.com/dts)

Zvonareva Meraih Dua Gelar Petenis putri Rusia Vera Zvonareva keluar sebagai juara Indian Wells Masters. Di laga puncak, peringkat keenam dunia ini menundukkan Ana Ivanovic dengan skor 7-6(5) dan 6-2 dalam waktu kurang dari dua jam. Dalam laga yang berlangsung Senin (23/3) dini hari, Zvonareva tampil lebih konsisten dan sukses mengatasi kencangnya terpaan angin. Di set pertama, kedua petenis mempertontonkan pertarungan yang ketat dan berimbang, sehingga harus dituntaskan dengan tie break. Zvoraneva memastikan kemenangan tie break 7-5, usai forehand yang dilepas Ivanovic membentur net. Di set kedua, Zvoraneva lebih unggul dibandingkan

Ivanovic. Petenis Rusia berusia 24 tahun tersebut sukses memenangkan set kedua dengan skor 6-2. Dalam laga tersebut, Ivanovic tampak kesulitan berlaga di tengah terpaan angin yang kencang. Seperti diberitakan Reuters, juara Indian Wells tahun lalu ini mencatat 46 kali unforced error dan lima double fault. Inilah gelar kedua Zvonareva di Indian Wells tahun 2009. Gelar pertama petenis kelahiran 7 September 1984 itu diraih sehari sebelumnya saat dia turun di nomor ganda berpasangan dengan Victoria Azarenka. Pasangan gado-gado Rusia/ Belarusia itu menekuk duo Argentina/Israel yaitu Gisela Dulko dan Shahar Peer di laga puncak. (rtr/ kompas.com/dts)

Tjahjono Siap Dipilih Lagi ● FORKI Balikpapan akan Gelar Muskot BALIKPAPAN, TRIBUN-Federasi Olahraga Karate-Do Indonesia (FORKI) Balikpapan akan menggelar Musyawarah Kota (Muskot) 2009. Muskot digelar karena kepengurusan 2005-2009 habis masa kerjanya. Acara tersebut akan dilakukan di Aula Hubdam Tanjungpura VI, Sabtu (28/3). “Kepengurusan kami telah habis masa baktinya, selama empat tahun,” ujar Ketua Umum Forki Balikpapan Letkol CHB Tjahjono, Senin (23/3). Namun, Tjahjono mengaku belum puas terhadap kepengurusannya periode lalu. Pasalnya,

ia belum berhasil melahirkan atlet asal Balikpapan menjadi juara nasional. Namun, ia bertekad pada kepengurusan selanjutnya akan lebih meningkatkan dan terus memupuk pemTjahjono binaan atlet junior. “Yang pasti saya kurang puas, karena atlet Balikpapan belum menjadi juara nasional, meskipun atlet junior Sajidin Nur menjadi juara II dan Ronjing meraih juara III di kelas pemula di Palembang 2007. Ke depan FORKI Balikpapan saya ha-

rapkan bisa melahirkan atlet muda yang berbakat,” katanya Sementara Ketua Panpel Muskot Forki Balikpapan Kapten Nawianto menyatakan, dalam muskot akan diagendakan FERI pembuatan program kerja periode kepengurusan selanjutnya. “Dalam muskot diagendakan laporan pertanggungjawaban kepengurusan periode 2005-2009, menyusun program kerja periode 2009-2013 dan pemilihan ketua umum,” tuturnya.

Panitia juga akan mengundang beberapa kelompok karate seperti Inkai, Inkado, Inkanas, Wadokai, Gabdila, Pordibia, Amura, Lemkari, Shiroite, Kyokie Sinkay. FORKI Balikpapan saat ini sedang mempersiapkan Kejuaraan Daerah (Kejurda) Junior yang akan dihelat pada April 2009. Juara kejurda akan dipersiapkan untuk mengikuti kejuaraan Piala Mendagri, Mei 2009. Selain itu, FORKI Balikpapan juga sedang merancang kejuaraan antarsekolah bekerja sama dengan Dinas Pendidikan. (fer)

IOF Gelar Pelatihan Mengemudi Offroad mu,” kata Ketua SAMARINDA, umum IOF Kaltim, J TRIBUN-IndoneSudiyanto. Dipilihsian Offroad Federanya tanggal pelaksation (IOF) Komda naan pada 25 Maret, Kaltim menggelar karena saat itu Syampelatihan mengemusir Alam, offroader kadi offroad bagi masyaya pengalaman, baik rakat umum di Jessica di level nasional mauWaterpark, Pesona UNI pun internasional Mahakam, Samarin- Sudiyanto dan salah satu pendiri IOF berda Seberang, Rabu (25/3). “Event ini sesuai program ada di Kaltim. “Mumpung beliau bisa hakerja kami, yaitu menyosialisasikan organisasi dan berbagi il- dir ke Kaltim, kita minta beliau

bagi-bagi ilmu dan pengalaman,” kata Sudiyanto. Pelatihan ini terbuka untuk umum, apakah sudah berpengalaman mengemudi di medan offroad, sudah menyandang predikat offroader, atau baru tertarik turun di medan berlumpur dan barangkali baru punya kendaraan berpenggerak empat roda. “Acara seperti ini bakal rutin kami gelar. Tentu banyak teman-teman pengemudi dari berbagai lokasi tambang misal-

nya, yang punya kendaraan berpenggerak empat roda, tapi belum tahu cara optimal mengoperasikannya,” papar seorang panitia, Subhan atau lebih dikenal dengan panggilan Abang. Untuk mendaftar, peserta cukup datang ke kantor Pesona Mahakam, yang juga kantor Sudiyanto. Peserta akan mendapat sejumlah materi, perlengkapan, dan kesempatan praktik setelah memenuhi syarat-syarat pendaftaran. (*)


S EL AS A 24 Maret 2009

BPN

BPN

Jual Mercy C 180 Hitam a/n Sendiri 4/T Mewah 1800cc Tahun 94 Hub: 0816201499 132173/25 mrt

BPN

BPN

Jual Cepat New CRV Hitam Thn 02/ 03 Manual a/n Sendiri Pajak Baru Km. Rendah, mulus, Harga 170jt Nego hub: 08152010434 132173/25

Dijual Kijang Innova Type G Th. 2005 Akhir, Warna Silver, Harga 148jt Hub. 08164584864/ (0542) 7097917 (TP) mrt

SMD

Dijual Toyota Avanza type S 1.5 th’2007 Warna Hitam Metalik. Harga nego. Bisa Tukar Tambah. Cash & Credit. Hub: 132173/25 08125806129

mrt

Dijual Honda Jazz Vtec th’2006,Matic.Hitam.Fas. lngkp.Mulus.Nego.Hub.0812 5877 872 smd/25

maret

SMD

smd/25

maret

SMD

Djl Daihatsu Charade Kapsul Thn’88 Gold Metalik,Cat Baru Decco,Interior Ok,AC,Tape,VR,Mesin Halus Hrg 24 Jt Nego Bisa Tukar Tmbh Motor Hub. 081254340076 smd/25 maret

Balikpapan

Djl Kijang Krista Th 98 Wrna Hijau Met Fas. AC DB,Kond. Mulus & Trawat Hrga Nego Hub. 081346564800 smd/25

MOBIL DIJUAL Nabila Rent:Avanza ,Innova,Panther, Triton.Hub:08134000460/410219 00116106B

Mediska Rent:Triton-Strada-EverestFortuner-Innova-Avanza-Xenia Hrg EkonomisHran/Blnan Hub:0542-5621187/ 081254695919/081253432610

00117164B

“Grains Service” Perbaikan & Perawatan AC System Hub:0542-7170673 00118159B

Service Ac30Rb Mesin Cuci Kulkas Dispenser Dll Hub:0542-7104133 Ker Di Tmpt 00118485B

LOWONGAN Dcr Sopir/Sales Max.30Thn Luar Kota Lamaran PO BOX 458 Balikpapan

00116467B

Disewakan Honda Stream Corolla Jam2an/ Harian/Blnan Hub: 0542-7234744 00117525B

Tridea Rent:Innova, Terios, Avanza, Xenia 225Rb Hub:0542-7113364/081253585443 00118162B

CM rental Terios,Xenia ’08,230Rb/Hr* 081350944373/7184188 Gn.Malang

00118127B

Dbthkn Pelayan&Tkg Cuci Piring Serabutan (P/W) Hub:0542-7172328/ 749434/Lmrn Lgsg Ke Rawon Semarang Di BP 00118175B

LPK Bunda Mencari Pembantu Rmh,Suster,Gaji Rp1Jt/Bln H:05427014718/5683200

00118164B

Yogya Rental Menyewakan Xenia ,Avanza,Innova Dng/Tnp Supir Hub:05427130470/08125812896

00118183B

Dcr Krywti Min.SMU Max.23Th,Lmrn Lngkp Dtg Lgs Ke “Suryatama”Jl.A.Yani 126 Rt 044 Gn.Sari Ilir(Sbrg R.Dinasty)Bpp

00118181B

Rental M.Hiline PU/Station/L.200 4x4 Hub:7062956/081545960334/7241807

00118187B

HRS Rent Xenia’08 250Rb/Hr/Bln Hub:0542-5651450/081350413988

Dbthkn Sarjana Teknik Sipil Brpglmn Min.5Th Bg Yg Brmnt Lmrn Dpt Ditjkn Kpd Personalia PT.Inti Priasco Almt Jl.Wijaya Kusuma No.09 Rt 034 Gn.Sari Ilir Bpp Telp.0542-424986

00118369B

00118188B

Mitra Raya Rent Car Disewakan L200 Double Cabin,Ford Ranger Double Cabin,Ford Ranger Pick Up 4x4,Ford Everest 4x4 Hub:0542-7023135

Dcr Sgr Mekanik Spd Mtr & Tkg Cuci Mtr U/Daerah (Sepinggan)Hub:0542-9152097

00118186B

00118460B

Sewa Mobil Avnza Xnia G.Max Harga Mulai 225Rb/ Hari Bs PAkai Sendiri/Dgn Sopir Hub: 0542-7000055 Atau 085242652708 00118486B

Mencari Motorsegala Merk Szk, Honda, Ymh+MotorCina HrgCkupTinggi 05425600719 00118172B

ELEKTRONIK KOMPUTER Doktor Laptop,Monitor,LCD,TV Plasma (Ganti Flyback Sgl Mon,Inverter, LCD, Engsel Patah Body Pecah Dll)Telp.05427212578/5655191 00117708B

Perlu Jasa Service Komputer/Laptop Panggilan Telp.0542-5618700 00118129B

Dicari Komp/Laptop Bekas Harga Pantas Hub:081253501000 00118130B

BuildUp:P4 2.0/256/40GB/Moni 5"/CD Room/Speaker/Printer IPI300:3.2Jt Nego! New:Core 2Duo 2.6/160GB/512/PC Chip/ TV/Tuner/DVD Combo/Cardreader:4Jt Nego! SMS:085246500095/Tlp.7212578 00118368B

Dijual Printer Second Merk Hp Laser Jet 1000 & Epson LQ-2180 Hub: 424811 00118484B

HANDPHONE Solution Service Hp Specialist Nokia &SE.Tersedia Download, Aplikasi, Ringtone, Game,Dll Tlp.7212578/8008007 00118366B

RUPA-RUPA ELEKTRONIK Djl Cpt Kulkas Sharp 1 Pintu Br 1 Th Pke Grnsi 5Th Hrg 900Rb H:08133286001

smd/25

smd/25

00118311B

TANAH DIJUAL Dijual Tnh Kav.11x12m2 Di Martadinata&15x20m2 Di Kamp.Timur Hub:0542-7113364 00118160B

Sdh Ditawar Rp 150Rb/M2.Luas Tanah 3.5Ha.Lok Teritip Pinggir Jln Peminat Serius Hub:081350881229 00118371B

Dijual Avanza Th’2007 Warna Silver, Tangan Pertama, Kilometer 11.000, Harga Nego, Hub. 08125302284 smd/25

maret

smd/25

maret

Ingin Beli/Jual MOBKAS secara KREDIT,Bunga Ringan.Hub.0541-7250024 / 081380143431 23 maret

RENTAL MOBIL APC Rental Avanza, Xenia, Innova Harian/ bulanan/kontrak Harga Nego, Ada bonus Hub. 0541- 7773164 – 7737138 – 081347408545 31 des 09

00118482B

31 des09t

00117962B

RUKO DIJUAL Dijual Cepat Ruko Di Indrakilla Dekat Pertigaan Bis Mangkal hanya 605 jt Dijual Cepat hub: 5667768 / 0811540971 0132188

Rental/Cartran Kjg Innova, LGX, Avanza Dlm kota-Luar Kota, Antar Jmpt Bandara Sepinggan Hub. 08125509989 23 maret

Fortuner Rent, Mnyediakan Kend. Trbaru, Xenia, Terios, Grand Max, hrg Lbh Murah dr biasanya, Dptkan Paket Keluarga Dgn Hrg Spesial hub. 081350085827 28 maret

Disewakan Hari/Bln Carter Mobil Xenia,Terios,Innova 085246443611/ 081254562227

RUPA - RUPA

28 maret

KEHILANGAN

Dijual Cepat Butuh Uang Suzuki Vitara Tahun 1992 Body Kaleng, Fas. AC,Tape,Power Steering, PW,VR Ring 16 Harga Rp 65 Jt/nego Hub. 08125527519 smd/25

maret

smd/25

maret

081952552748

Dibutuhkan Segera Karyawan/I diperusahaan Kami berminat Hub Segera Bpk. ISMULLAH C/p 08115804127 24 maret

Dbthkn Sgr Financial Consultant P/W Min. SLTA, Brpnampilan Mnarik, Jjr&Ulet. Gaji+Bonus+Komisi+Transport.Kirim Ke Russley Futures Jl. Juanda 5 Samping Dealer Hyundai Up. Donny 05427250089 24 maret

Yayasan Nurul Falah Brgrk Dibidang Sosial, Da’wah & Pnerbitan,Bth Aktifis Muda Muslim Utk Sekretaris,Manajer & Mrketing Utk Sluruh Wil. Kaltim & Aktifis Da’wah. Lmaran Ke PO. BOX 1064 Samarinda Info 085250863535 25 maret

ANDA INGIN BERKARIR DIBDNG PROPERTY? INGIN PENGHSLN TDK TERBTS? WKT KRJ YG FLEKSIBEL?HUB.ERANUSA#2 HUB.0541-7283456

24 maret

Menerima Les Privat Bhs. Inggris Utk SD,SMP Hub. Lusi 081347541383/ 0541746088 19 april

DANA CEPAT

23 maret

CALEG

8 april

Crom Emas Mahakam Jaya Terima Crom Prhiasan Emas,Emas Pth,Perak,Dll Jual Beli Berlian.Trima Pesanan Jl. Juanda Komp. BAP Hub. M. Fahmi 081347699267

Pmsngn GipsumWalpaper,Vertikal /Horizontal, Woodblind Hub. 08125483769/0541748176

26 maret

31 maret

maret

smd/27

Telah hilang STNK Mtr Suzuki FD 125 KT3054-NF, An. H Ismit Telah hilang STNK Mtr Yamaha Jupiter MX KT-5060-WE, An. Jardi 23 maret

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Mio KT5606-WK, An. Ahmad Telah hilang STNK Mtr Vespa P150XE KT6178-BN, An. Salman 24 maret

Telah hilang STNK Mobil Toyota Kijang KT2097-BI, An. Achmad Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT4763-NW, An. Amirudin 24 maret

Telah hilang STNK Mtr Suzuki FD 150 KT3795-NN, An. Jurlainda 24 maret

24 maret

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Mio KT2839-NA, An. Sudarwati 24 maret

24 maret

Telah hilang STNK Mtr Kawasaki Kaze KT7895-BC, An. Abdul R 24 maret

Telah hilang STNK Mtr Honda C100 KT4592-MG, An. Abdul K

Dicari Segera Teknisi TV&Monitor Lmrn (CV,Gaji Yg Diminta)Dbwa Langsung Ke CV.Solution Jl.Pattimura No.2 Batu Ampar Tlp.7212578

24 maret

Telah hilang STNK Mobil Daihatsu Xenia KT-1620-BL, An. Toni S 24 maret

00118367B

Dibthkn Helper Alat Berat/Helper Mekanik Alat Berat Ke PO BOX 566 Bppn

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT4304-WJ, An. Marjuki

00118466B

24 maret

Dibthkn Tng Pria Utk Produksi Roti Max.30Th(Ada Mess) Lmrn Ditujukan Ke:Jl.Inpres I Rt 18 No.4 Tlp: 738394

Telah hilang STNK Mtr Suzuki RU 120 KT3272-MJ, An. Juanda 24 maret

00118478B

Dibutuhkan Karyawan Accounting Lmrn Antar Ke PT. PNP Jl. Telaga Kihung No.8 Telp.: 0542-5601886

Telah hilang STNK Mtr Honda C100 KT4438-MK, An. Basuki U

00118479B

Telah hilang STNK Mtr Yamaha T105E KT5540-ME, An. Sunoto

24 maret

Dcr Krywti Admin&Sales Wnt Single Bs Komp.Llsn SMK Akuntansi’08 Pglmn Tdk Diutmkn Lmrn Ke BB Blok G4 No.88 Tlp. : 0542-5643672

24 maret

Telah hilang STNK Mtr Suzuki Smash KT3095-NM, An. Herman

00118501B

24 maret

KURSUS

Telah hilang STNK Mtr Suzuki Spin 125 KT3790-NP, An. Suriansyah

Beri Les Privat Khusus Percakapan B.Inggris Utk Umum Trm Terjemahan 565147

24 maret

00118497B

SEDOT WC Sedot Kuras WC/Tinja Cepat Tak Bau Hub:7023423/087812185897/5676060

Telah Hlg Segel Tanah A/N Jimmy Suryanto Yg Terletak Di Rt 29 Sepinggan

Kost Bulanan&Harian Di Markoni Jl.Polantas Rt45 No59 Hp.08195505584

Peluang Usaha Mau Jd Agen Pulsa Modal Cm 50Ribu Bebas Biaya Pndftrn Dijamin Tr nsksi Stabil S5,S10,As5,As10 Hub:081253532370/0542-7182824 MT.Haryono RT 23 No.40 Iwan Chip S5=S300 S10=10300

00118499B

00118477B

00118498B

RANCANG BANGUN

Mnr Kursus 3D,Autocad 2009 Desain Arsitek,Menerima Desain Interior Mtrl Ulin,Mnrm Gbr Rmh/ Ruko.Hub:081347012876

Solusi Property Jasa Bangun Baru/renovasi Rumah/kantor/Ruko dgn gambar/RAB gratis Hub: 0542-5645710-5649332 Dijamin Puas 132223

00117997B

00118502B

PROPERTI

SERVICE

DESAIN ARSITEKTUR

Djl Rumah Perum Talang Sari G5 9X13 M2 LT. 120 M2 145 Jt Tlp. 05419182872 22 maret

Djl Honda Supra X 125 Biru 2006 8 Jt, Kawasaki ZX 130 Biru 2005 7 Jt, Suzuki Thunder Silver 2006 9 Jt Nego 08125806773 28 maret

RENTAL GENSET

00118379B00118180B

Samarinda TOKO DIJUAL

24 maret

MESIN DJL MSN PS120 CCK UTK KAPAL & POMPA AIR HUB. 081933849287/ 08195096686

Dbthkn Sgr Financial Consultant P/W Min. SLTA,Brpnampilan Mnarik,Jjr&Ulet. Gaji+ Bonus+Komisi+Transpor t.Kir im Ke Russley Futures Jl. Juanda 55 Samping Dealer Hyundai Up. Donny 05417250089

22 maret

Rejeki Jutawan.Pkerjaan Smpingan Hny Dg Modal 100rb Anda Akn Jd Jutawan. Djamin Halal & Tnpa Merugikan Org lain.Bs Dibuktikn Sndiri,Garansi Uang Kmbali.081346440443/05417116445

Djl Espass 95 Wrna Merah AC Dbl,RT,VR,Hrg 28 Jt Hub. 0541201190/081347709967

Dicari Supir Pya SIM B1,Pngalaman Luar Kota & Salesman Pasar Traditional/Modern. Lmaran Bwa Lgs Ke Jl. Jakarta Blok. DB No. 13-15 Samarinda

28 maret

22 maret

26 maret

MOBIL DIJUAL

TRAINING / SEMINAR

Dicr sgr Drafter,bs autocad,3dmax n p.shop, dutmakan pnglmn.Lmrn disertai gbr

PRESENTASI U/ ANDA HANYA 10 MNT Info 0811550536/0541-7759497 16 april

KEHILANGAN

Tlh Hlng STNK Motor Honda KT4221WG An Murni Perum Bengkuring RT.96-Smd 24 maret

Tlh Hlng STNK Minibus Toyota KT1908BK An Darma Putra-Smd 24 maret

Telah hilang STNK Mtr Honda Vario KT2783-MB, An. Ery Setiawan 22maret

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT4911-WB, An. M Amin 22maret

Tlh Hlng STNK Motor Honda KT4195NA An Yunanik Purwaningsih-Smd 22maret

Tlh Hlng STNK Motor Yamaha KT6547CH An Mujiono-Smd 24 maret

Tlh Hlng STNK Motor Yamaha KT5368CU An Elsa Muhammad Nur-Smd 24 maret

Telah hilang STNK Mtr Suzuki FK 110 KT3262-NR, An. Rizalul

Trainning Kluarga Samara. Ikuti Training Spektakuler&Dahsyat: Training Kluarga Samara (Sakinah, Mawadah, Warohmah) Hri Sabtu,28-03-09 Jam 08.00-17.00 Wib Di Aula Balai Kota Lt.2 Smd Oleh Fasilitator Utama&The Real Kpala Kluarga Samara Dr Jkt: Mr. Kurnia&Master Of Trainer Jg Dr Jkt: Gus Uwik Cp. Ir. Saipul 08125823240& Bakri 085250340499

Tlh Hlng STNK Mobil Suzuki KT8443BI An Andreas Muksin-Smd

28 maret

23 maret

Trainning Guru: Hadiri Training Yg Luar Biasa: Training Guru Inspiring Love For Teacher: ”How To Be Qualified Teachers” Oleh Fasilitator Utama&Pkar Pend. Dr Jkt: Mr. Kurnia Pd Hari Ahad Tgl 29-03-09 Di Hotel Grand Victoria Jam 08.0012.00&13.00-17.00 Wib Fas. Snack,Makalah&Sertifikat Diterbitkan Oleh Dinas Pendidikan Kota Smd Cp. Mr. Saipul 08125823240& Subakri 085250340499

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT4125-WW, An. Ismail

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Fiz –R KT5250-ML, An. H Yusuf

25 maret

LOWONGAN

26 maret

Djl Toko 8.5M2 Di Mall Lembuswana Lt.2No. 37&38 Hrg 500Jt/Toko Hub:081346353958/ 081585148999 ( NO SMS )

Kontak Urat Syaraf Solusi Usus Buntu, Tumor/Kanker Jinak/Ganas,Salah Urat,Dll. Hub. 081347324649 Bu Prayit, Teluk Dalam

ALAT BERAT

27 maret

10KVA s/d 150KVA Silent,Tr msk M a i n t e n a n c e . T. 0 5 4 2 - 5 6 2 8 8 8 3 / 08125840058

RUPA - RUPA

22 maret

Djl Dozer Caterpillar D7G, Mozer Pnjg Hub. 081347277012

PRIVAT

JASA

RUMAH DIJUAL

MOTOR DIJUAL

PELUANG USAHA

Trm Kost Bujang Fas Lgkp Non AC 300Rb/ Bln Hub: 7071314 Bpn Permai Ada TV

26 maret

00118483B

00116462B

KOST

Sewa Mobil Triton, L200 & L200 Mega Cabin Harian/ Blnan Hub. 081251903146

25 maret

22maret

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT2631-BY, An. Birhasani

Telah hilang STNK Mtr Suzuki FD 110 KT3718-MJ, An. Asrat N

25 maret

23 maret

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT2031-ME, An. Budiono

Telah hilang STNK Mtr Honda C100 KT4564-MO, An. Suparman

25 maret

23 maret

Telah hilang STNK Mtr Suzuki FK 110 KT3984-NG, An. SY. Arifah

Telah hilang STNK Mtr Kawasaki Ninja KT7103-BE, An, Friki

25 maret

23 maret

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Fiz R KT5720-MK, An. Heriansyah

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 125 KT2739-MQ, An. Johnson

25 maret

23 maret

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT2823-BT, An. Bambang

Telah hilang STNK Mtr Honda C100 KT4719-MD, An. PT.Bank Mega

25 maret

23 maret

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT4013-NW, An. Heru

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT2034-BY, An, Ivanna

25 maret

25 maret

23 maret

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Jupiter MX KT-5096-WF, An. Iriansyah

MENERIMA PRIVAT KE RUMAH SD,SMP, SMA,MAT,FIS,KIM,IPA, HUB.

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT4592-NV, An. M Dahlan

25 maret

28 maret

KURSUS Alif Edu Privat Ke Rmh Utk Mta Pljaran SD,SMP Hub. 081347561673

23 maret

maret

Djl Tanah Kavling Siap Bangun Uk. 15x15 M Lok. Dkat Politeknik negeri Smd & Poltek Pertanian Negeri Smd Sbrg Hrga 45 Jt/Kav Hub. 7109757/08115821291

maret

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Jupiter MX KT-5725-WA, An. M Hidayat

By. Sakit Itu Mahal Skrg ada Tabungan Plus Ass-Kes Yg Mnjamin By. Rawat Inap Seluruhnya Gratis!!!Premi/Bln Dimulai Dr Rp. 500rb Cck utk Swasta/PNS Proteksi Anak Ke 3. Uang Anda kembali Plus Bunga

smd/25

SMD

26 maret

ASSURANSI

Disewakn Triton Strada L200 Type GLS Turbo 14,5 Jt/ Bln Hub. 081347263888/ 05417171199

Dijual Cepat Cash/ Kredit, Suzuki SX4 Cross Over Tahun 2008 Akhir, Warna Biru Gelap, Kondisi Sangat Terawat, KM Masih Sedikit, Harga Nego Berminat Hub : 0541-7151736

Telah hilang STNK Mtr Suzuki UY 125 KT3561-NG, An. Roni

PERHIASAN

28 maret

BIRO JASA

Dijual Xenia Li 1,0cc Tahun 2006 Warna Biru Metalik, Fas. AC,VR,PS,PW, Kondisi Bagus, Siap Pakai, Harga Nego, Hub. 081347329199 smd/25

24 maret

Anwar Hidayat Caleg DPRD TK. 1/KALTIM PDI-P (28) No. Urut 10 CAPIL. 2 : BPN,PPU,Kab. Paser. Memperj. TKI/ TKW KALTIM Ke Luar Negeri. Byk Bidang,Byk Negara.Brgkat Gratis. Insya Allah Pemimpin Dunia Akan Tetap Bersama Kita.

132173/25 mrt

SMD

24 maret

DANA CEPAT …!! Cukup Jaminkan BPKB Mbl/Mtr Anda,Proses Cepat, Bunga, Ringan, BPKB dijamin aman Hub. 081253064868

mrt

Dijual Toyota Corolla Altis G th’2005 Warna Hitam Solid. Harga 165 Juta nego. Hub: 0811541705

132173/25 mrt

23 maret

LES PRIVAT

27 maret

Dicr 1.Krywati u mrkting,penamp mnarik,mnguasai Corel Draw,2.Sales u luar kota,pny sim C & motor.Hub.Giant,Slamet Riyadi 2/207088

Dijual 2 Unit DT IVECO Roda 12 type 370 th’2004 Harga 200 Juta. Hub: 0542-765704 / 085247165560

Dijual Cepat Rumah di Pesona Mahakam Bonus mobil Honda New Jazz. blok A 1/16 (boulevard) LT.300.LB.150, 2 lantai, 4 KT, 3 KM, garasi Carport + Furniture & Alat Elektronik Komplit, Hub. 0811583192

Dijual Suzuki Side Kick Th’97 Wrn Ungu, PW+CL, TV, Sound System, Mulus, Terawat, Hrg 78jt Nego Hub. 081254350585

Dijual Toyota Corolla Altis SEG th’2002 Warna Silver Emas Metalik. Kondisi Istimewa. Hub: 0811590750 / 0542-7044922 132173/25

BPN

SMD

23 maret

RUPA-RUPA MOBIL

mrt

SMD

SMD

Dijual Cpt Honda City V-Tec Th 05/04 Akhr Silver Met,Kond. Istimewa,Fas. AC,CD,CD 10 Disk,Air bag,Sensor Parkir,ABS Lgkp KM 28rb Mlus Luar Dlm Hrg 148 Jt Nego Hub. 081347503455/ 085820590938 smd/25 maret

Dijual Daihatsu Xenia 1300CC Xi VVTI th’2006 warna Hitam Metalik. Fasilitas lengkap. Harga nego. Bisa Tukar Tambah. Cash & Credit. Hub: 085247972442 132173/25

maret

SMD

kerja,k PO BOX 1213,smd

Dijual Tanah SHM Di KM 9 Luas 1.8Ha Harga Nego Hub: 081545747650

Dikontrakan Cpt Ruko Jl.Ruhui Rahayu Samping Apotek Sinjai Min.2Th Hub: 05427243266 BU

smd/25

smd/22maret

Dijual Suzuki Carry Th’92 Warma Abu-abu Silver, Kondisi Bagus, Fas. Tape, AC, harga 28.5 Jt Nego, Hub. 08125468931 smd/25 maret

BPN

BPN

Djl Daihatsu Taruna CSX Th 2000 Fas. Lgkap Msin Trawat Wrna Hijau Silver Hrga 85 Jt Nego Hub. 085350010575

Djl Over Kredit All New Civic 2,0 Th’ 2008 Wrna Silver Stone KM 5000 Sprti Baru Hub. 08125371992

SMD

Djl Kijang Grand Extra Th 95 akhir wrna Merah Met 1800 CC Msin 7K,Brg Mulus Lgkap Hub. 0541262088/ 081346659322

Djl Chevrolet Blazer Th.02, Kondisi Original Super Mewah, Harga 95jt Nego, Bisa Tkr Tambah Pick Up/ Mbl Pribadi Hub. 081254315553132173/25 mrt

SMD

maret

Rental Xenia, Avanza, Innova, 275rb/hari, bisa bulanan/kontrak antar jemput bandara, Hub. 0541-7110066 – 081253062990

RUKO DIKONTRAKKAN

132173/25 mrt

SMD

maret

Papyrus Arsitek Gbr&Bgn Rumah Ruko Kantor&Interior jujur,Amanah Berpengalaman Hub:0542-7070596/ 081350176600

Jual Cpt Grand Vitara 2007, Hitam Manual a/n Sendiri, Pajak Panjang, Spt Baru Hub. 0816201441 NO SMS Hrg Nego

BPN

00118365B

MOTOR DIJUAL MOTOR DICARI

Dijual Daihatsu Xenia Xi Tahun 2004/ 2005 Warna Silver Gold, Kondisi Terawat, Hub. 0541-9179380

SMD

maret

Rizal service Kulkas,M.Cuci,Frezer,AC,Dll Krj Dtmpt Hub:081347777148

00116174B

Rental Xenia, Avanza, Terios, Innova,City, Pick Up ,Fortuner ,BMW,Stream,L200 Triton.Hub:081347833344

Dijual Panther PU th’2005 bln 10.Hitam.Cat asli.Mesin bagus.Jarang pakai.Ac dingin,Tape.Hub.0812 581 9188 smd/25 maret

BPN

SMD

SMD

Dijual BU Innova V Wrna Coklat Met Hrga 178 Jt Nego Hub. 081347706000

00117109B

132173/25 mrt

smd/22maret

SMD

Service Kilat AC Kulkas M.Cuci Inst.Air 30 Menit Tiba DiTempat Hub:5648424

RENTAL MOBIL

Djl Mobil Jeep CJ7 Th 82 Bensin,Modif,Wrangler Luar Dlm,Full Kanvas Movar Dasbort Wrangler,VR,Croom,Ban Kumho 31 100% Bru,AC,PS,Jok Bru,Fenderbus Waker Wrn Pth Bs TT 081350790660

SMD

Dijual Kijang PU th’2005.Hitam.Barang mulus.Hrg Nego.Hub.0541-7126 324

Djual L200 DC 2.9 Silver thn 2007 Akhir, kondisi asli, siap pakai km 55rb, bekas katering, harga 165jt. hub. 081350481111 (pemilik)

SMD

smd/22maret

SMD

BPN

132173/25 mrt

SMD

Djl timor Th 97 Wrna Abu-abu Met Fas. Lgkp Kond. Siap Pkai & Trawat Hrg 47 Jt Nego Hub. 085822527139

SMD

BPN

7

Tlh Hlng STNK Motor Honda KT4426WS

smd/25

maret

An Lina Margareta-Smd 25 maret

Tlh Hlng STNK Motor Honda KT4935NY An Yuni Kusrini Jl. Imam Bonjol-Smd 25 maret

Tlh Hlng STNK Motor Honda Supra KT4894WY An Hipolitus Q Suhardi-Smd 25 maret

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Jupiter MX KT-5207-WC, An. Epan K 26 maret

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 125 KT2174-MJ, An. Rusmiati 26 maret

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT4730-YB, An. M. Rasyim 26 maret

Telah hilang STNK Mbl Mitsubishi Colt KT8364-BW, An. Syahrudin 26 maret

Telah hilang STNK Mtr Suzuki FU 150 KT3485-NQ, An. Yuliana 26 maret

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 125 KT4769-WK, An. Bambang 26 maret

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Vega-R KT5337-NK, An. Jumri 26 maret

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Jupiter KT5299-WJ, An. Jumri 26 maret

Telah hilang STNK Mobil Mitsubishi KT8086-MB, An. Nursiah 26 maret

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Jupiter Z KT-2501-MI, An. M Arifin 26 maret

Telah hilang STNK Mtr Honda NC 110 KT2689-MB, An. H Dedi 26 maret

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Fiz R KT5205-MW, An. Mafrudie 26 maret

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT4342-MQ, An. Suranto 26 maret

Telah hilang STNK Mtr Honda C100 KT4636-MG, An. Wiranto 26 maret

Telah hilang STNK Mtr Yamaha V100E KT5778-BV, An. Indah 26 maret

Tlh Hlng STNK Motor Yamaha KT2224NJ An Budi Warga-Smd 26 maret

Tlh Hlng STNK Motor Yamaha KT5999WC An A. Kadir Jl. Mulawarman RT. 32-Smd 26 maret

TLh Hlng STNK Motor Suzuki KT3941NC An Bahrani-Smd 26 maret

Tlh Hlng STNK Motor Suzuki Shogun KT3538BR An Isnani-Smd 28 maret

Tlh Hlng STNK Motor Suzuki KT3161ME An Lulu Indra Wati Jl. Kebun Agung-Smd 28 maret

Tlh Hlng STNK Motor Honda KT2991BS An Nailul Badriah Jl. Angklung Blok. B-Smd 28 maret

Tlh Hlng STNK Motor Suzuki KT3727MW An Hera Nuraeni-Smd 28 maret

Tlh Hlng STNK Motor Yamaha KT5818Mw An Darlan Jl. Cendana RT.32/12-Smd 28 maret

Tlh Hlng STNK Motor Yamaha Jupiter Z KT5955WK An Kartono Jl. Sejati-Smd 28 maret

Tlh Hlng STNK Motor suzuki KT3991CM An Suharto, DRS-Smd 28 maret

Telah Hilang STNK Motor Honda KT 4164 NA, An. Astinah - Smd 28 maret

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT2208-MC, An. La Mane 28 maret

Telah hilang STNK MtrYamaha Mio KT5982-WW, An. Ramli 28 maret

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 125 KT4615-NT, An. Asan 28 maret


8

tribun buffer

Kaltim SELASA 24 MARET 2009

Mahar Politik HUBUNGAN antara manusia memang rumit luar biasa. Oleh karena dibuatlah undang-undang sebaik-baiknya dan sebanyak-banyaknya dengan tujuan agar masing-masing bisa menghormati dan memelihara hak dan tanggung jawabnya. Sebagai contoh pernikahan, aktivitas hubungan batin antar dua jenis manusia (biasanya: pria dan wanita), diatur sedemikian rupa, agar hak dan kewajiban suami atau istri bisa saling terjaga. Ketika dua hati saling terpanah asmara, biasanya selalu melahirkan suasana kerelaan tiada batas. Apapun milikku adalah milikmu, demikian sebaliknya. Semula dibuat dalam kondisi sama-sama menerima secara ikhlas apa adanya. Kondisi kepasrahan ini diujudkan dalam bentuk pemberian milik masing-masing sampai ke urusan jiwa dan raga. Klop sudah, semua serba indah dan nikmat, yang ada adalah kerelaan untuk memberikan yang terbaik bagi pasangannya. Niat baik membangun hidup baru lewat pernikahan bisa berubah menjadi jebakan baru, apabila ternyata masing-masing pihak sudah tidak mampu lagi memegang komitmen untuk hidup semati dalam suka dan duka. Pada saat mengalami krisis, pasangan ini kemudian berubah menjadi sebuah kondisi menyiksa. Hal itu terjadi, karena ketulusan dan kerelaan itu sudah mati, suami-istri bisa menjadi musuh yang satu sama lain harus dimusnahkan. Mengapa itu terjadi? Karena disana sudah tidak ada hati tulus dan ihklas. Ini sangat berbahaya. Demikian pula dalam urusan politik, satu di antara aktivitasnya adalah melaksanakan pemilu. Pada masa kampanye seperti sekarang ini, caleg dan partai ibarat gadis cantik yang sedang bersolek, agar bisa memikat hati para pemilih dan pendukungnya. Sama dengan masa pacaran, maka caleg dan partai selalu mengobral janji-janji nan indah dan penuh sanjungan. Suasana penuh hadiah dan iming-iming gula-gula serupa sepotong kaos, sebungkus beras ditambah mi dan minyak goreng. Malah ada yang lebih suka diberi mahar langsung tunai (mirip BLT). Cara ini jelas-jelas dilarang di dalam undang-undang, akan tetapi sistem cash and carry seperti inilah sangat disukai oleh para calon pendukung. Kita semua faham ini adalah model ‘bercinta politik’ nikmak di depan sengsara di belakang. Pemberian mahar apapun bentuknya jelas-jelas memberikan petunjuk buat kita semua, bahwa sebenarnya makin sempit nilai tulus dan ikhlas dalam berpolitik dan berdemokrasi di negeri ini. Oleh karena itu lupakan mahar tunai dalam politik yang dibayar di depan secara tunai, karena setiap kesepakatan yang sudah dibayarkan di depan, maka sebenarnya sudah selesailah urusan antara caleg dan pendukungnya. Karena semua sudah dibayar tunai, rakyat sebagai pemilih secara tidak langsung tidak punyak hak lagi mempermasalahkan caleg itu bila kelak sudah jadi anggota wakil rakyat terpilih. Politik memang bukan jual beli, melainkan sikap mencari solusi bersama agar hasilnya bisa dinikmati bagi orang banyak. Oleh karena itu, iming-iming apapun kepada calon pemilih sebagai alasan untuk menconteng caleg atau partai merupakan tindakan merendahkan derajat dan martabat sistem yang sedan kita bangun. Setiap perolehan suara atas dasar iming-iming seketika-misalnya karena pemberian bantuan-fasilitas atau uang-- bukanlah watak demokrasi malah menjadi musuh pemilu. Kesimpulannya, jangan pilih caleg yang memberi mahar di depan secara tunai, karena itu bisa berubah menjadi racun pada lima tahun ke depan. Pilihlah caleg yang benar-benar mempunyai track record baik, memberikan solusi dan program riil dan terukur untuk program masa depan. Mudahmudahan Anda yang masuk di dalam daftar pemilih tetap (DPT), sudah bisa menemukan caleg yang sesuai hati nurani serta memilihnya atas landasan hati tulus dan ikhlas turut membantu agar bangsa dan negara ini lebih maju lagi. (*)

DVD Twilight Sehari Laku 3 Juta Kopi ● Sambungan Hal 1

memiliki DVD-nya, yang dirilis pada Sabtu (21/3). Pada penjualan di hari pertama, DVD Twilight langsung mencatat penjualan yang gemilang, yakni terjual lebih dari 3 juta kopi. Angka tersebut, menempatkan film arahan sutradara Catherine Hardwicke ini, sebagai lima film teratas dalam penjualan DVD sepanjang dua tahun terakhir ini. Adapun, film-film dengan penjualan DVD terlaris sepanjang dua tahun terakhir, yakni Pirates of the Caribbean: At Worlds End, The Dark Knight, Harry Potter and the Order of the Phoenix dan Transformers. Sukses yang diraih Twilight sebelumnya juga didapat dari penjualan tiket di bioskop. Sejak dirilis pada 21 November 2008 lalu, film tersebut telah berhasil mengumpulkan pendapatannya di seluruh dunia hingga mencapai 373,3 juta dollar AS. Prestasi inilah yang kemudian menarik minat perusahaan film Summit Entertainment untuk kembali merilis sekuel dari film Twilight, New Moon, yang saat ini masih dalam penggarapan. “Kami sangat tak percaya apresiasi penggemar Twilight begitu besar,” kata Steve Nickerson, juru bicara Summit. “Dengan suksesnya penjualan DVD di hari pertama, membuat kami yakin untuk menyuguhkan kembali kisah cinta Bella dan

Edward pada proyek selanjutnya. Ini membuat kami makin mantap,” katanya. Film ini dibuat berdasarkan novel dengan judul yang sama karya Stephenie Meyer. Film ini berkisah tentang Bella Swan (Kristen Stewart). Ia tak pernah merasa cocok dengan teman-temannya di Phoenix High School. Saat ibunya menikah lagi dan Bella memutuskan untuk tinggal bersama ayahnya di kota kecil Forks, ia tak berharap akan ada perubahan banyak. Tapi pertemuannya dengan Edward Cullen (Robert Pattinson) yang misterius membuat hidup Bella berubah. Edward tak sama dengan pria-pria lain yang pernah ditemui Bella. Pesona Edward membuat Bella akhirnya jatuh cinta pada pria misterius ini. Edward memang beda. Ia pandai dan lucu. Ia dapat berlari lebih cepat dari singa gunung. Ia dapat menghentikan mobil berjalan hanya dengan tangan kosong. Dan ia tak pernah bertambah tua sejak 1918. Ia adalah vampir.Tapi Edward dan keluarganya juga berbeda dari vampir lain yang memangsa manusia. Buat Edward, Bella adalah wanita yang telah ia tunggutunggu selama 90 tahun. Namun hubungan asmara ini harus menghadapi masalah saat James (Cam Gigandet), Laurent (Edi Gathegi), dan Victoria (Rachel Lefevre) datang ke kota kecil Forks. Mereka adalah vampir-vampir yang tak segan membantai seisi kota untuk memuaskan hasrat mereka. (kompas.com)

Kaltim Gratis Biaya Sekolah 12 Tahun

● Hari Ini Penandatanganan MoU Disaksikan Mendiknas BALIKPAPAN, TRIBUN - Hari ini, Selasa (24/3) pukul 09.00 pagi bertempat di Balikpapan Sport and Convention Center (BSCC), Menteri Pendidikan Nasional (Mendiknas) Bambang Sudibyo akan menghadiri Pencanangan Wajib Belajar (Wajar) 12 tahun dan Peningkatan Kesejahteraan Pendidik. Dalam pencanangan ini, Mendiknas hadir untuk menyaksikan secara langsung nota kesepahaman atau Memorandum of Understanding (MoU) yang akan ditandatangani antara Gubenur Kaltim Awang Faroek dengan Bupati dan Walikota se-Kaltim. Mendiknas hadir di acara ini karena mendukung pencanangan yang digulirkan Awang Faroek. Selama di Balikpapan, Mendiknas juga dijadwalkan mengunjungi SMKN 2 dan SMAN 2 Balikpapan, serta berdialog dengan guru dan stakeholder pendidikan Kaltim. Dialog nantinya dimoderatori Yasin Kara dari Komisi X DPR RI. Mendiknas akan didampingi Dirjen Dikdasmen, Direktor Profesi Pendidi-

kan PMPTK dan lainnya. rikan seragam dan sepatu seMendiknas hanya sehari di cara gratis yah tidak masalah, Kaltim. itu semua tergantung dari peKepala Dinas Pendidikan merintah daerah. Kalau pemeKaltim Syafrudin Pernyata rintah provinsi hanya menmengatakan, dengan pencasubsidi biaya operasional dan nangan Wajar 12 tahun sepengadaan buku paket,” ungcara gratis ini, maka sudah kapnya. tidak ada alasan lagi untuk Untuk biaya sekolah gratis ANT anak Kaltim tidak bersekolah untuk SMA/ SMK/ MA akan Bambang Sudibyo hingga SMA atau yang sediperoleh dari APBD Provinsi derajat. “Karena biaya sekolah ditang- dan kabupaten/kota. Dananya ditanggung pemerintah pusat dan daerah, alias gung bersama, 50 persen dari provinsi gratis,” katanya, Senin (23/3) usai Rapat dan 50 persen ditanggung kabupeten/ Kerja Membahas Pencanangan Wajar 12 kota se-Kaltim. Berdasarkan data, terTahun dan Peningkatan Kesejahteraan dapat lebih dari 116 ribu siswa SMA, Pendidi di Aula Pemkot Balikpapan. SMK dan MA di Kaltim. Syafrudin mengatakan gratis yang Nantinya biaya belajar setiap siswa dimaksud adalah untuk biaya operasio- sebesar Rp 180 ribu per orang per bulan nal sekolah dalam melaksanakan kegia- atau dalam satu tahun menjadi Rp tan belajar mengajar, dan subsidi penga- 2.160.000 sehingga total satu tahun dikali daan buku paket di perpustakaan seko- 116 ribu siswa tersebut menjadi sekitar lah. “Jadi untuk beli seragam, buku tulis Rp 250 miliar. “Dari Rp 250 miliar itu, kahingga sepatu yah tetap orangtua yang lau dibagi 50:50, berarti provinsi akan memenanggung. Tapi kalau ada pemerin- nanggung Rp 125 miliar dan kabupaten/ tah kabupaten/ kota yang mau membe- kota dengan angka yang sama. Hanya

saja bedanya, Rp 125 miliar itu ditanggung provinsi sendirian, sementara Rp 125 miliar lainnya, dibagi dengan 14 kabupaten/kota yang ada di Kaltim,” ujarnya. Sedangkan mengenai peningkatan kesejahteraan pendidik dengan pemberian insentif minimal Rp 1 juta kata Syafrudin tidak ada masalah. “Meskipun begitu, memang masih ada yang belum bisa memenuhi target ini. Tapi kami yakin semua daerah bisa memenuhi insentif Rp 1 juta ini, karena ini kan dilakukan bertahap hingga dalam waktu 5 tahun. Jadi pasti bisa lah,” katanya. Sementara itu berkaitan dengan kunjungan Mendiknas ke SMA Negeri 2 Balikpapan, sekolah yang beralamatkan di Jl Gurinda IV ini melakukan berbagai persiapan. Pihak sekolah telah menyiapkan hasil karya siswa-siswi untuk diperlihatkan kepada Mendiknas dan rombongan. Diantaranya, kerajinan manik-manik, koleksi mata uang, hebarium, dan pameran teknologi. Tak hanya itu, akan ada dialog antara guru dan Mendiknas. (jnh)

Totok Bangga KEPALA SMA Negeri kunjungi Mendiknas. 2 Balikpapan Totok Is“Saya tidak tahu, tapi manto, mengatakan, yang pasti sekolah kapihaknya senang demi telah melaksanangan rencana kunjukan Iman dan takwa ngan Mendiknas ini. (Imtak), dan memiliki Pasalnya tidak semua sertifikat ISO,” sekolah-sekolah bisa ungkapnya. NEV dikunjungi. “Kalau beDalam kesempaTotok Ismawanto sok (hari ini) Mendiktan kunjungan ini pula nas berkunjung ke sekolah ka- Totok akan meminta bantuan mi, tentunya kami bahagia. Ka- kepada Mendiknas, agar SMA rena mendapatkan kesempa- Negeri 2 memiliki laboratotan langsung bertemu,” ucap- rium bahasa. “Sebab selama ini nya, Senin (23/5). kami belum memiliki laboratoTotok mengaku, tidak me- rium bahasa. Mudah-mudahan ngetahui mengapa sekolah yang kehadiran beliau bisa mewudipimpinnya dipilih untuk di- judkan ini,” ucapnya. (jnh)

Setia Budi Divonis Enam Tahun ● Sambungan Hal 1

tidak dibayar, maka hukumannya akan ditambah satu tahun atau hartanya akan dilelanguntuknegara.Untuktuntutanpenjara enam tahun, sama dengan tuntutan yangdiajukanJaksaPenuntutUmum(JPU) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). “Terdakwa secara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana korupsi secara bersama-sama dan dijatuhi hukuman enam tahun penjara,” kata Moerdiono saat membacakan putusan vonis di Pengadilan Tipikor kemarin. Terhadap keputusan tersebut, Setia Budi belum memberikan tanggapan. Apakah menerima ataukah mengajukan banding. Ia dan kuasa hukumnya memanfaatkan waktu selama satu minggu untuk berpikir.

“Saya pikir-pikir dulu yang mulia,” jawab Setia Budi saat ditanya hakim soal putusan. Usai menjalani persidangan, Setia Budi menolak berkomentar kepada wartawan. Dia terus saja berlalu dari ruang sidang meskipun sejumlah kamera dan mikrofon menghadangnya. “Silahkan tanyakan kepada pengacara saya saja,” katanya sambil tersenyum. Sementarai itu kuasa hukum Setia Budi, Aryano Soetoro mengatakan kliennya tak terbukti memerintahkan pencairan uang untuk penyelewengan dana bantuan sosial DPRD Kutai Kertanegara tahun 2005-2006. “Karena saat pencairan dana itu, klien saya sedang berada di Jakarta,” katanya usai pembacaan vonis. Sebelumnya Majelis Hakim menyatakan Setia Budi telah memerintahkan pencairan uang sebesar Rp 3,5 miliar kepada rekannya di DPRD Kukar, setelah mendapat disposisi dari Wakil Bupati Samsusri Aspar (kini Plt Bupati non aktif).

Saya Kasihan Pak SBY

tapi murah karena harganya setengah daripada yang ada. Selain itu, enak, dan nyaman.

● Sambungan Hal 1

Kemudian mengenai akses tol di Makassar? Soal jalan tol, ya karena ada swasta yang mau. Di Medan juga ada swasta yang mau. Di Jakarta susah membebaskan tanah, sedangkan di Makassar mudah bebaskan tanah. Untuk pembangunan itu masyarakat bisa diajak kerjasama.

Bandara Hassanuddin di Makassar sangat modern. Komentar Anda? Ada pertanyaan, kenapa bandara Makassar harus segera selesai? Saya jawab karena Makassar lah yang paling terbelakang bandaranya. Jakarta ada, Surabaya ada, Banjarmasin ada, Palembang ada, Padang ada, Medan ada, Manado ada, kok Makassar tidak ada. Jadi saya bangun di Makassar yang memang penghubung atau hub untuk kawasan Timur. Dan kebetulan saya mempunyai konsep hub modern, tapi tetap efisien. Maka hebatlah dia. Anda (daerah yang telah duluan memiliki Bandara) salah semua, karena membikin konsep tradisional. Sedangkan yang saya bangun, modern

NEVRIANTO HP

Persiapan di Aula SMA Negeri 2 untuk menyambut kedatangan Mendiknas Bambang Sudibyo.

Bagimana pembangunan banyak jalan tol di Pulau Jawa yang belum terwujud? Di Jawa kalau mau membikin jalan tol, 2.000 juga sanggup dibikin, cuma susah bebaskan lahan. Di Makasar lebih kooperatif, jalan ke Parepare lebih kooperatif pembebasan lahannya. Jadi bukan mendahulukan Makassar melainkan di Makassar lebih mudah. Di Makasar ada demo-demo tapi lebih mudah dalam pembebasan lahan, warga

Pencairan uang tahap pertama itu disusul dengan beberapa kali pencairan uang. Uang itu digunakan untuk kepentingan terdakwa, seperti membayar utang. Hal yang memberatkan dalam putusan hakim adalah Setia Budi dianggap tidak berterus terang dalam memberikan keterangan di depan sidang. Sementara hal yang meringankan adalah terdakwa berlaku sopan. Selain itu majelis menilai terdakwa telah beritikad baik menitipkan uang kepada kas daerah. Seperti diberitakan sebelumnya, Setia Budi bersama-sama Samsuri Aspar diduga melakukan korupsi dengan total kerugian negara mencapai Rp 29,57 miliar. Dalam dakwaan jaksa, Setia Budi disebutkan telah menandatangani sejumlah dokumen yang diduga proposal fiktif. Dokumen itu diduga digunakan untuk menutupi pemeriksaan yang dilakukan BPK dan KPK. Dalam kasus yang sama, Samsuri telah dijatuhi hukuman 4 ta-

lebih kooperatif untuk pembangunan. Selain di Sulawesi, apa obesei Anda membangunan di daerah lain? Sebenarnya sama semua. Di Medan juga saya membikin airport yang sama besar, dan konsepnya seperti Makassar. Di Jakarta, kita membikin 1.000 tower, mau segera tapi susah untuk pembasan lahannya. Sama juga saya mau membikin 75 perusahaan air minum, kita akan jalankan semuanya. Kereta api kita perbaiki di Jawa. Selama daerah mudah untuk dilaksanakan pembebasan lahan itu mudah kita bangun. Infratruktur itu lambat karena lahan. Ada tudingan yang menyebut Anda primordial. Komentar Anda? Saya tidak primordial. Dulu juga ada pertanyaan, kok banyak sekali pejabat Sulawesi Selatan Eselon I. Saya tidak melihat asalnya,

hun dan menerima. Sementara itu, rumah Setia Budi yang terletak di Jl Patin, Tenggarong, Kukar, tampak sepi. Lampu-lampu taman rumah yang bergaya arab itu menyala, namun tak ada cahaya yang keluar dari rumah itu. Halaman parkir rumah yang memiliki gerbang cukup megah ini pun kosong melompong. Tak ada satupun kendaraan yang parkir di sana, baik roda dua dan empat. Menurut seorang tetangga yang enggan disebutkan namanya, penghuni di rumah itu sudah jarang tampak sejak kasus Setia Budi terekspos ke publik. “Dulu, hampir setiap minggu ada kegiatan di rumahnya. Tapi sejak Pak Setia Budi diperiksa KPK, rumah itu lebih sering kosong,” ucapnya. Dari pantauan Tribun, hanya ada satu atau dua orang pria yang tampak di rumah itu. Namun, ketika ditanya, mereka menjawab tidak tahu apa-apa mengenai penghuni rumah itu. (persda network/cw6/kompas.com/reo)

siapa yang mampu saja. Dan bukan karena saya satu daerah, bukan, tetapi karena banyak yang mampu. Tapi jangan lupa Makassar bagian dari Indonesia. Jadi tidak setuju disebut primordial? Saya bilang, kalau tanya begitu berbahaya, karena itu menekan Pak SBY. Kalau

Jatuh di Kuburan ● Sambungan Hal 1

beberapa di antaranya anakanak dilaporkan tewas. Pesawat bermesin tunggal Pilatus PC12 itu jatuh di kuburan sekitar pukul 02:30 waktu setempat, di Butte, 100 kilometer selatan Helena, ibukota negara bagian Montana. Pesawat sewaan itu berpenumpang anak-anak muda. Mereka hendak menuju Butte bermain ski saat liburan dari

bicara suku berbahaya sekali, jadi orang Jawa tidak boleh menjadi Eselon I karena Presiden SBY. Tidak boleh dong menjelekkan. Kalau bicara suku saya tersinggung, karena saya kasihan SBY, karena mungkin pejabat di negeri ini 60-70 persen dari Jawa. Begitu Anda bicara suku, yang paling susah itu, ya SBY. (persda network/ade/amb)

Kalifornia. Sejauh ini tidak diketahui apakah ada orang di daratan yang terluka akibat kecelakaan itu. Menurut suratkabar Montana Standard, pesawat tampak oleng dan kemudian menukik dengan moncong ke bawah sebelum jatuh di Pemakaman Holy Cross, tak jauh dari selatan Bandara Bert Mooney di Butte. Para penyelidik Lembaga Penerbangan Federal dan Badan Keamanan Transportasi Nasional segera menuju ke tempat kejadian. Belum diketahui dengan pasti mengenai penyebab kecelakaan. (ap/kompas.com)

PEMIMPIN UMUM(Plt): Agus Nugroho PEMIMPIN REDAKSI: Achmad Subechi REDAKTUR PELAKSANA: IGN Sawabi, Priyo Suwarno MANAJER PRODUKSI: Arif Er Rachman WAKIL MANAJER PRODUKSI: Baskoro Muncar KOORDINATOR LIPUTAN: Fransina Luhukay STAF REDAKSI: H Sjamsul Kahar, H Herman Darmo, Uki M Kurdi, Achmad Subechi, IGN Sawabi, Priyo Suwarno, Arif Er Rachman, Baskoro Muncar, Fransina Luhukay, Iwan Apriansyah, Adhinata Kusuma, Dwi Haryanto SN, Sumarsono, Mathias M Ola, Perdata O Ginting, Charles I Komaling, Aloys GA Ebo, Trinilo Umardini, M Abduh Kuddu, Catur Sulistyorini, Amalia Husnul A, Rita, Margaret Sarita, M Wikan Hendarman, Junisah, Joni Kusworo, Reza Rasyid Umar, Meinar F, Nevrianto HP, Ahmad Bayasut, Kholish Chered, Feri Mei Effendi . BIRO SAMARINDA, Jl Ulin No.106 Samarinda, Telepon: 0541 202416, 202417, fax: (0541) 769855: H Maturidi INDEPENDEN & KREDIBEL (kepala), Achmad Bintoro, Sinurat, Katharina Siswi Widyawati, Khaidir, Maipah, Rahmat Taufik, Syafiqurrachman,Safruddin, Fachmi Rachman KUTAI KARTANEGARA: Reonaldus KUTAI TIMUR: Udin Dohang BONTANG: Basir Daud PASIR: Sarassani. PENAJAM PASER UTARA: Samir TARAKAN: Darajat Mazunus. KUTAI BARAT: Alex Pardede. BIRO JAKARTA, Jl Palmerah Selatan 3, Jakarta 10270, Telepon (021) 5356766 (7618), Fax (021) 5495360: Uki M Kurdi (Kepala), Domuara Ambarita (Wakil) Agung Budi Santoso, Johnson Simanjuntak, Chairul Arifin, Ismanto, Heroe Baskoro, Rachmad Hidayat, Toni Bramantoro, Yuli Sulistyawan, Yoni Iskandar, Bian Harnansa, Hendra Gunawan, Sugiarto, Budi Prasetyo, Hasanuddin Aco, Murdjani. DIREKTUR UTAMA: Asih Winanti. DIREKTUR: Sugeng H Santoso, H Herman Darmo, Uki M Kurdi. PEMIMPIN PERUSAHAAN / MANAJER IKLAN: H Zainal Abidin. MANAJER SIRKULASI: Iskandar. BAGIAN IKLAN JAKARTA: Doddy Setiawan (HP 08164859626), Jl Palmerah Selatan 3 Jakarta, Telp: (021) 5483863, 5494999, 5483008, 5480888 (ext: 7635-7638) Fax: (021) 53696583 Tarif Iklan: ■ Umum Display (B/W) Rp 17.000/mm kolom ■ Spot Colour (2 warna): Rp 27.000/mm kolom ■ Spot Colour (1 warna): Rp 25.000/mm kolom ■ Full Colour: Rp 30.000/ mm kolom ■ Halaman 1 (B/W) Rp 60.000/mm kolom ■ Halaman 1 (F/C) Rp 90.000/mm kolom ■ Iklan Baris (2 s/d 10 baris): Rp 10.000/baris. Harga di atas belum termasuk PPN 10%.KANTOR PUSAT BALIKPAPAN Jl Indrakila Straat III Dalam, RT 52 No 1 Kampung Timur, Balikpapan 76125. Telepon: (0542) 735015, 7020152, 7020151, Fax: (0542) 735013 No Rek 191.0724971 BCA Balikpapan a/n PT Mahakam Media Grafika. PENERBIT: PT Mahakam Media Grafika. ISI DILUAR TANGGUNG JAWAB PERCETAKAN HARIAN PAGI

WARTAWAN “TRIBUN KALTIM” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER


tribun line Khawatir Rusuh ● Sambungan Hal 1

Jika tidak, Gus Solah, pimpinan Pondok Pesantren Tebu Ireng Jombang, Jawa Timur, khawatir bila Pemilu sampai ditunda maka chaos akan terjadi di mana-mana. “DPT semuanya harus divalidasi kembali. Karena bukan tidakmungkin,manipulasiDPTini bisa terjadi di semua daerah. KPU harusbekerjacepat.Dalamwaktu yangsingkatinisemuaDPTharus dibenahi. Kalau ada yang ganda harus dihilangkan, “ katanya di sela-sela acara Selamatkan Indonesia, Jangan Tunda Pemilu yang diadakan Kaukus Wartawan Indonesia(Kawan)diJakartaMedia Center (JMC), Senin (23/3). Ia berharap waktu yang ada jangan sampai tidak dimanfaatkan oleh KPU. Gus Solah kemudian meyakini, bila KPU lambat dan Pemilu sampai ditunda, akan berakibat fatal bagi proses berdemokrasi ini. “Dua minggu untuk melakukan perbaikan saya kira cukup sehingga harus dimulai sejak sekarang. Sebab, kalau sampai menunda Pemilu akan berdampak panjang. Yang

Valid dan Akurat ● Sambungan Hal 1

(DPT). “DPT kita valid dan akurat,” kata Abdul Hafiz Anshary, di Jakarta, Senin (23/ 3) didampingi Ketua KPU Jawa Timur Nikmatul Hidayati, Ketua Bawaslu Nur Hidayat Sardini, dan mantan Ketua Mahkamah Konstitusi Jimly Asshiddiqie yang juga menjabat sebagai Ketua Dewan Kehormatan KPU. KPU telah melakukan perbaikan DPT Pemilu Legislatif sesuai dengan amanat Peraturan Pemerintah Pengganti UndangUndang Nomor 1 Tahun 2009 tentang perubahan UndangUndang Nomor 10 Tahun 2008 mengenai Pemilu Legislatif 2009. Perbaikan tersebut dilakukan oleh KPU, KPU provinsi, dan KPU kabupaten/kota dengan menyisir ulang daftar pemilih. Sebelumnya, KPU menerima laporan adanya dugaan ma-

Artalyta ’Pindah Kos’ ● Sambungan Hal 1

nya. “Mau nanya apa?” tantang Ayin. Dan saat ditanyakan suka tidak harus menjalani hukuman di Rutan Pondok Bambu, rutan yang pernah ditolaknya karena dia ingin menjalani hukuman di Mabes Polri, Ayin mengaku pasrah. “Nggak ada yang nggak suka. Sekarang saya sudah harus mejalani hukuman. Dimanapun tidak masalah. Saya bisa terima,” ungkapnya. Disinggung mengenai apakah dia tidak takut harus menjalani hukuman di rutan tersebut, dengan mantap Ayin mengaku

Pesawat Kargo Meledak ● Sambungan Hal 1

Douglas, bagian dari Boeing Co. Capt Pilot Kevin Kyle Mosley (54) dan Co-Pilot Anthony Stephen Pino (49), diketahui tewas beberapa saat setelah dilakukan evakuasi. Petugas pemadam kebakaran segera menuju lokasi kecelakaan. Satu runway di Bandara Narita ditutup seusai insiden. Menurut Kementerian Transportasi Jepang, kecelakaan yang menewaskan dua kru pesawat AS diduga akibat tiupan angin kencang yang menyebabkan pesawat tidak

paling ektrim itu orang tak percaya lagi dengan Pemilu, chaos atau kembali ke otoritariannya SBY. Dan kalau sampai Pemilu diundur yang paling dirugikan adalah rakyat,” tegasnya lagi. Direktur Forum Masyarakat Peduli Parlemen Indonesia (Formappi), Tomi Legowo juga berpendapat sama. Menurutnya, bila Pemilu ditunda sampai kapan penundaan itu dilakukan Menunda Pemilu, katanya, sama saja dengan menawar demokrasi. “Pemilu hanya dijadikan sarana untuk merebut kekuasaan oleh para elit sehingga masyarakat selalu terabaikan. Kita tidak pernah belajar dari pengalaman dan pemilu hanya dianggap sebagai proyek semata,” tegas Tomi. Mantan Wakasad Letjen Purn Kiki Syahnakri menilai, ada gap yang besar antara sistem yang ada dengan realitas di masyarakat. Menurutnya, sistem pemilihan langsung tidak sesuai dengan kultur masyarakat yang menghalalkan segala cara dalam memenangkan pemilu. “Dikalangan elit belum terlihat sikap siap kalah, jika kalah mengamuk. Apalagi masyarakat bawah. Penundaan Pemilu tidak akan menyelesaikan ma-

salah, bahkan lebih banyak ruginya dibanding meneruskan pelaksanaan Pemilu. Penundaan Pemilu akan menimbulkan kekosongan kekuasaan. Resikonya, akan lebih besar jika ditunda, sehingga harus ada musyawarah dari parpol, memperbanyak pengawas baik pemerintah maupun masyarakat, buat simulasi Pemilu dan sebagainya. Pemilu jika ditunda akan mengganggu eksistensi dan keutuhan bangsa,” ujar Kiki Syahnakri. Pengamat politik dari Universitas Paramadina, Yuddy Latief mengungkapkan, KPU harus segera merespon masalah manipulasi DPT. KPU, lanjutnya harus mengundang peserta Pemilu untuk duduk bersama membahas mekanisme pengecekan ulangDPT.Selainitu,harusadakomitmen bersama diantara parpol. “Kalau tak ada kesepakatan antara KPU dan parpol, bisa ditunda Pemilu. Tetapi, tidak lebih dari satu minggu. Sebab, masalah ini bisa diselesaikan dalam waktu singkat. Sayangnya KPU sering mengurusi hal yang tidak fundamental seperti mengurus lembaga survey, merubah jadwal kampanye dan lain-lain,”sesalnya. (persda network/yat)

nipulasi DPT Pemilu Legislatif di daerah pemilihan Jawa Timur VII yang meliputi Pacitan, Ngawi, Ponorogo, Trenggalek, dan Magetan. Setelah dilakukan klarifikasi pada KPU Jatim dan KPU kabupaten/kota tersebut, tidak ditemukan adanya manipulasi data. Menurut KPU, jika ada data pemilihan lain selain yang ditandatangani oleh penyelenggara Pemilu, maka itu merupakan DPT liar yang tidak dapat dipertanggungjawabkan. KPU, ujarnya, hanya menggunakan DPT resmi dalam Pemilu. DPT Pemilu Legislatif tingkat nasional hingga tingkat daerah pemilihan telah tersimpan dalam cakram padat yang dibagikan pada partai politik. Menurut Hafiz, pihaknya terbuka atas masukan terhadap data tersebut. Jika dalam data tersebut ditemukan kejanggalan, maka KPU terbuka untuk melakukan klarifikasi. Lebih lanjut Hafiz mengata-

kan, apabila dalam data tersebut terdapat pemilih yang berbeda tetapi memiliki Nomor Induk Kependudukan (NIK) yang sama, pihaknya meminta agar ada perbaikan.Merekatetapmemiliki hak untuk memilih dengan menunjukkan identitas yang jelas “Kami tidak mungkin menghilangkan hak orang lain untuk menggunakan hak pilihnya karena memiliki NIK yang sama dengan orang lain,” katanya. Tetapi, bila terbukti terdapat pemilih yang sama dan terdaftar di dua tempat berbeda, maka KPU wajib mencoretnya. Untuk mengontrol agar tidak ada pemilih ganda, Ketua KPU mengatakan setiap pemilih diminta untuk membawa kartu undangan untuk memilih. Selain itu, pemilih yang telah memberikan hak pilihnya harus diberikan tanda dengan mencelupkan jari pada tinta khusus yang tidak akan hilang selama tiga hari. (ant)

tidak takut. “Apa yang ditakutkan he.. he..,” tandas Ayin dengan tersenyum. Beberapa saat kemudian Ayin masuk ke dalam mobil Kijang Inova. Saat berada di dalam mobil Ayin melambaikan tangan kepada wartawan yang mengerubutinya dan wartawan foto terus mengabadikan. Rommy, anak Ayin, mengikuti dengan mobil pribadi. Seperti biasa, Ayin tampil sangat mencolok dengan blouse pink muda dipadu celana panjang hitam. Wajah Ayin juga full make up dan rambutnya juga tampak rapi dengan jambul tinggi. Ayin divonis 5 tahun penjara oleh Pengadilan Tipikor terkait kasus suap Rp 6 miliar terhadap Jaksa Urip Tri Gunawan.

Sementara Urip dihukum 20 tahun penjara. Informasi menyebutkan, Ayin sebelumnya pada saat pertama kali ditahan pertengahan tahun lalu dia langsung ditahan di LP Pondok Bambu. Namun entah karena apa dia kemudian dipindahkan ke Rutan Mabes Polri. Memang di rutan Mabes Polri, dia disebut-sebut memperoleh sejumlah keistimewaan, di antaranya jam besuk keluarga yang bisa melebihi batas jadwal kunjungan, dan kendaraan keluarga yang bisa masuk ke dalam area Mabes Polri. Padahal hanya perwira berpangkat Komisaris Besar (Kombes) saja yang diizinkan masuk, atau tamu penting kepolisian. (persda network/esy)

dapat dikendalikan saat hendak mendarat. Kecepatan angin ketika peristiwa itu terjadi mencapai 72 kilometer per jam. Menurut otoritas bandara, kecelakan itu merupakan kejadian fatal kali pertama sejak Bandara Narita dibuka tahun 1978. Kepada wartawan, pejabat perusahaan FedEx di Bandara Narita mengatakan, pihaknya belum bisa memberikan informasi rinci karena kecelakaan ini sedang dalam penyelidikan intensif. Pesawat yang terbang dari Bbandara Ghuangzou, China, itu akhirnya terbakar hangus setelah melakukan pendaratan. Pesawat itu menghantam landasan dengan keras dan mengalami kerusakan parah

pada bagian sayap hingga terbakar. “Api dan asap hitam menjalar sangat kencang di dalam pesawat. Kami mendapat informasi bahwa angin kencang yang menyebabkan pesawat tersebut hilang kendali,” kata juru bicara bandara Narita Tsuyoshi Otake, seperti dikutip Reuters, Senin (23/3). Tsuyoshi menjelaskan, tim pemadam langsung diterjunkan ke lokasi untuk meredakan api. Namun hal itu tidak mampu menyelamatkan pilot dan kopilot yang jenazahnya ditemukan dalam kondisi mengenaskan. Hingga saat ini, bandara Narita ditutup untuk semua jenis penerbangan untuk waktu yang belum bisa ditentukan. (ap/kompas.com)

SBY Lempar Bola DPT ● Sambungan Hal 1

usai mengikuti diskusi publik bersama Fraksi PDS di Gedung DPR, Senin (23/3) sore. Karena itu, melalui Poros Penegak Kebenaran yang terdiri dari sembilan partai politik peserta Pemilu, ia mendesak pemerintah dan penyelenggara Pemilu segera mengusutnya. “Secepatnya masalah (manipulasi DPT) ini diusut, dibenarkan, untuk memberi kepastian Pemilu itu sesuatu yang kredibel dan bisa dipercaya. Kalau tidak, hasilnya tidak akan dipercayai masyarakat,” katanya. Pertanyaan Wiranto itu seakan memberi sinyal ‘keras’ kepada Istana Presiden agar pemerintah mengambil sikap soal kemelut DPT, menginggat Pemilu Legislatif sudah di depan mata. Bak gayung bersambut, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Senin (23/3) pukul 16.00 WIB, tiba-tiba memanggil sejumlah menterinya membahas berbagai masalah, terutama soal Daftar Pemilih Tetap (DPT). Para pembantu presiden itu adalah Menteri Dalam Negeri Mardiyanto, Menko Polhukam Widodo AS, Plt Menko Perekonomian Sri Mulyani Indrawati, Menko Kesra Aburizal Bakrie, Mensos Bachtiar Chamsah, Kapolri Jenderal (Pol) Bambang Hendarso Danuri, Jaksa Agung Hendarman Supanji, Mensesneg Hatta Radjasa, Penglima TNI Jenderal Djoko Santoso dan Kepala BIN Syamsir Siregar. Presiden SBY dalam pengantarnya sebelum memulai rapat mengatakan, ada satu agenda utama dan dua agenda tambahan yang akan dibahas. Di bidang politik dan keamanan, presiden mengungkapkan soal isu adanya masalah dalam penyusunan DPT untuk Pemilu 2009 mendatang. Katanya, harus ada langkah proaktif dari semua pihak sehingga hal tersebut dapat diselesaikan dengan baik. “Saya amati perkembangan

Jika Saya Diberi Mandat ● Sambungan Hal 1

saya ikuti. Sekarang, sudah ada 14.000 ‘suporter’ di Facebook page saya. Account Facebook pribadi saya sudah penuh, dengan 8.000 friend request yang tidak bisa lagi di accept. Dan jika saya harus melakukannya sendiri, ada 15.000 email yang belum saya baca dan berasal dari belasan mailing list yang saya ikuti. Melihat berbagai tumpukan kertas di meja yang dipenuhi oleh statistik dan tulisan, perhatian saya tertuju kepada sebuah file berwarna merah. Pada sampulnya, tertulis “Pesan untuk Prabowo” dalam tinta warna hitam dengan notes: “Ini file semua pesan untuk bapak pribadi yang sudah masuk dari rakyat ke BlackBerry dengan total lebih dari 3.300 pesan, dari awal Januari lalu”. Sejak awal Januari lalu, halaman Facebook saya (http://tinyurl.com/fbprabowo) memiliki fitur untuk mengirimkan email langsung ke BlackBerry saya, dibagi berdasarkan beberapa katagori email. Saya selalu berusaha menyempatkan untuk membaca pesan-pesan yang masuk di BlackBerry saya,

Salinan ● Sambungan Hal 1

(PPRN), Partai Damai Sejahtera (PDS), Partai Buruh, Partai Indonesia Sejahtera (PIS)-- yang tergabung dalam Poros Penegak Kebenaran

Kaltim SELASA 24 MARET 2009

9

di masyarakat luas dengan statement beberapa tokoh politk seolah ada yang tidak benar dalam DPT ini. Saya ingin pemerintah proaktif, dengan segala cara apa yang bisa dibantukan ke KPU agar hal-hal yang tidak sepatutnya terjadi tidak terjadi. Tujuannya agar Pemilu ini berjalan dengan baik dan jurdil,” pinta SBY. Pemerintah juga mendesak jajaran Bawaslu, Panwaslu dan semua pihak yang berkepentingan langsung dalam penyusunan DPT, segera menjelaskan ke masyarakat. “Jelaskan ke masyarakat duduk masalah yang sesungguhnya. Jangan sampai Pemilu belum diselenggarakan sudah ada keresahan yang tidak baik. Kemarin saya minta Menko Polhukam dan jajarannya untuk membahas langkah apa yang harus kita lakukan dengan perbaikan DPT ini,” katanya. Mengenai wacana pengunduran Pemilu 2009, Wiranto berpendapat hal itu bukan masalah utama. Terpenting, Pemilu terlaksana dengan baik dan segala dugaan kecurangan sudah teratasi. Ia pun berharap, partaipartai segera dibagikan salinan DPT yang benar. “Penyelesaian juga harus dilakukan secara transparan,” lanjut Wiranto. Wiranto mendesak Komisi Pemilihan Umum (KPU) untuk menempelkan Daftar Pemilih Tetap (DPT) di setiap Tempat Pemungutan Suara (TPS) saat Pemilu 9 April 2009 untuk menghindari manipulasi dan rekayasa data pemilih. Selain itu, DPT juga harus diberikan kepada saksisaksi partai di TPS. Sampai saat ini Poros Penegak Kebenaran melihat, KPU belum menunjukkan keseriusan menangani DPT yang menuai kontroversi. “Karena itu, KPU harus memberikan soft copy DPT secara nasional kepada partaipartai tingkat pusat, menempel DPT di tiap TPS dan memberikannya kepada saksi,” katanya. Poros Penegak Kebenaran yang terdiri atas sembilan partai meminta pula kepada KPU agar sertifikasi hasil pemungutan suara di TPS seluruh Indonesia diserahkan kepada parta-partai

peserta Pemilu sekalipun di TPS tidak ada saksi yang ditunjuk oleh Parpol bersangkutan. KPU juga harus mengadakan evaluasi secara intensif, terutama berkaitan dengan distribusi logistik Pemilu sekaligus memastikan bahwa kartu-kartu suara itu steril. Halitudinilaiperlukarenapengalaman menunjukkan ada kertas suara yang telah sampai di KPUDkota/kabupatenyangtelah dicontreng partai tertentu. “Kami memintaadatransparansoalDPT karena ini sudah menjadi kesalahanyangsistematisyangharusdiusutsampaituntasdandipertanggungjawabkan kepada publil, mengapa sampai terjadi kesalahan dalam DPT,” kata Wiranto. Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Abdul Hafiz Anshary mengatakan, pihaknya belum pernah menerima Daftar Pemilih Tetap (DPT) yang bermasalah. “Kami hingga kini tidak memiliki DPT yang bermasalah seperti yang dituduhkan,” kata Ketua KPU Abdul Hafiz Anshary di Jakarta. Anshary memaparkan, bila ada pihak yang mengaku memiliki DPT yang bermasalah itu akan lebih baik bila diberikan kepada KPU. Hal itu, lanjutnya, agar DPT yang bermasalah bisa disandingkan dengan DPT yang dimiliki oleh KPU, sehingga bisa diperbaiki. Namun, ujar dia, DPT yang bermasalah tersebut bila ingin diajukan haruslah berasal dari DPT yang benar-benar telah ditandatangani dan distempel oleh Panitia Pemungutan Suara (PPS). “Kalau tidak ada itu, maka akan sulit bagi KPU untuk menentukan keabsahan DPT tersebut,” kata Anshary. Ketua KPU berharap agar jangan sampai menimbulkan dugaan terhadap DPT tanpa dilengkapi data yang lengkap. Ia juga menyesalkan terdapat sejumlah generalisasi di tengah masyarakat bahwa karena beberapa DPT diduga bermasalah, maka disimpulkan seluruh DPT adalah bermasalah. DPT yang kerap diduga bermasalah adalah DPT Dapil VII Jawa Timur

(Pacitan, Ngawi, Trenggalek, Ponorogo, dan Magetan). Padahal, ujar dia, proses penetapan DPT termasuk DPT yang dipermasalahkan telah diatur melalui mekanisme yang berlaku. KPU tidak ingin menuduh pihak mana pun tetapi hanya ingin mencari klarifikasi. Bantah Lempar ‘Handuk’ Meski mengamini data pembuatan Daftar Pemilih Tetap (DPT) berasal dari Departemen Dalam Negeri, pemerintah menolak tudingan cuci tangan masalah DPT yang menjadi masalah hangat di berbagai media nasional. “Ini bukan saling melempar. UU telah mengatur itu,” kilah MenteriDalamNegeriMardiyanto di Kantor Presiden, Jakarta, Senin (23/3). Menurut Mardiyanto, sebelum menyerahkan data ke KPU, Depdagri telah menggunakan mekanisme sesuai aturan main. Mulai dari mengolah data hasil konversi Pendaftaran Pemilih dan Pendataan Penduduk Berkelanjutan(P4B),pendaftarandari pemilih melalui kartu-kartu di daerah, pengisian formulir 101, dan juga konversi dari sistem administrasi kependudukan telah dilakoni Depdagri. “Itu semua terangkum dalam Data Penduduk Potensial Pemilih Pemilu (DP4) yang pada 5 April 2008 telah diserahkan oleh pemerintah kepada KPU,” ungkapnya. Sejak 5 April 2008 inilah, lanjut Mardiyanto, posisi, peran dan tugas serta fungsi mengolah menjadi daftar pemilih sementara, kemudian menjadi DPT menjadi kewenangan KPU. “Pada waktu penyempurnaan data ini, pemerintah memberikan keleluasaan kepada KPU,” pungkasnya. Dalam penyempurnaan data tersebut, Mardiyanto menegaskan, pemerintah bersedia memberikan bantuan tambahan data bila memang diperlukan KPU. “KPU memerlukan tambahan data, atau tambahan data dari kantor badan atau dinas kependudukan yang berada di kabupaten/kota, maka tentu akan kita layani,” urainya. (bec/ ant/persda network/ade/coi/js)

walau akhir-akhir ini waktu untuk melakukannya semakin sempit saja. Saya cukup kaget melihat file merah yang bertumbuh secara eksponensional itu. Saya ambil file tersebut, memisah data yang masuk untuk bulan Maret ini, mohon permisi kepada sahabat, dan duduk di sofa favorit saya di rumah saya dan mulai membaca satu persatu. Bab pertama, “Pernyataan Dukungan dan Harapan”. Hati saya tersentuh membaca bab paling tebal ini. Banyak sekali pesan-pesan yang uplifting untuk seorang Prabowo. Seorang Suharyanto dari Kebumen, menuliskan “Kami titipkan penyelamatan negeri ini melalui bapak dan Gerindra”. Seorang Mudjidi dari Banyumas menulis “Kami bangga mendukung bapak untuk pimpin negara ini, maju terus pak jangan lupa jaga kesehatan”. Kata-kata “Semoga Indonesia bangkit dan berjaya” dan “Mempertahankan NKRI” sering sekali saya temukan dalam bab ini. Sebagai bab yang paling tebal, saya semakin percaya bahwa pada hakekatnya, rakyat ingin sekali Indonesia disetir ke jalan yang benar. Jalan yang mendukung mereka. Perekonomian yang berbasis dan berpihak kepada rakyat.

Mumpung saya sedang ada waktu, saya minta tolong ajudan untuk disambungkan ke beberapa orang yang sudah mengirimkan email untuk saya. Saya ingin mengucapkan terima kasih secara langsung kepada mereka yang meninju semangat saya ketika saya sedang lelah berkampanye. Waktu masih menunjukkan jam 12.30. Masih ada waktu sebelum sahabat yang menunggu di ruangan sebelah mulai ingin makan siang. Saya membuka bab kedua, “Masukan dan Permintaan”. Disini saya menemukan banyak pemikir cemerlang yang memberikan kritisi membangun untuk program pribadi saya bersama partai. Mulai dari masukan untuk membuat UU khusus TKI, masukan untuk tidak terlihat terlalu tegas dan harus selalu senyum di televisi, dan tentunya masukan untuk terus menjaga apa yang keluar dari ucapan dan tulisan saya agar terstruktur, terukur, terarah, realistis dan semuanya bisa dilaksanakan, Insya Allah jika saya diberikan mandat menjadi presiden. Oh iya, saya juga membaca berbagai masukan dan permintaan dari mereka yang secara eksplisit menulis, “Saya dari kompasiana pak”. Terima kasih ya. Mohon maaf tidak semua permintaan dapat saya penuhi.

Sebelum saya kembali ke ruangan sebelah untuk makan siang, saya juga sempatkan untuk melihat bab “Penawaran”. Disini saya melihat banyak sekali rakyat Indonesia yang kreatif dan memilki jiwa enteprenuership yang tinggi. Luar biasa, ada yang menawarkan untuk membuat permen-permen lolipop dengan gambar saya dan Gerindra, ada yang menawarkan kerjasama usaha pengolahan serat sabut kelapa, sampai ada yang menawarkan ilmu metaphysics untuk memenangkan pemilu. Hari ini saya akan terbang ke Mataram- NTB, setelah kemarin berkampanye di Ende-NTT. Bangun pagi memang memiliki dampak yang baik untuk pikiran. Saya menyempatkan diri untuk menulis entry blog untuk hari ini, dan juga membaca beberapa pesan yang masuk dari BlackBerry saya yang kata teman-teman “Memiliki pancaran sinar merah abadi”. Pesan yang masuk tidak pernah berhenti. Ini sebenarnya pertanda bagus, artinya banyak orang peduli dengan usaha saya. Bergabunglah di halaman Facebook saya di http://tinyurl.com/ fbprabowo, saya membutuhkan banyak dukungan saudara. The road ahead will be long and windy. Salam Indonesia Raya, Prabowo Subianto. (*)

(PPK) mengeluarkan pernyataan sikap: ● Meminta Komisi Pemilihan Umum (KPU) agar segera memberikan salinan Daftar Pemilih Tetap (DPT) kepada parpol, sehingga bisa dikoreksi keakuratan datanya ● PPK sepakat mengawasi

manipulasi DPT di setiap daerah ● PPK akan mengawal berjalannya Pemilu dan diharapkan Pemilu berjalan bersih tanpa adanya intervensi atau kepentingan kelompok atau parpol tertentu ● PPK bukanlah move politik bersifat seremonial, tapi mengingin-

kan Pemilu yang bisa dipertanggungjawabkan kepada publik ● PPK meminta agar saat berlangsungnya Pemilu, maka DPT di tiap Tempat Pemungutan Suara (TPS) tidak disimpan di panita pemilihan, melainkan di tempel di dinding TPS. (persda network/js)

Ternyata Badan Makin Enak dan Segar Meskipun tidak rutin berolahraga, karena usianya masih muda tentu saja badan tenaga Satpam di Klinik Ichlas, Jalan A. R. Fachrudin, Tanah Abang, Jakarta Pusat, ini masih sehat walafiat saja adanya, hingga kini. Walaupun demikian, upaya untuk membuat diri lebih sehat lagi jelas merupakan tindakan yang terpuji. Dan untuk itu, sejak sebulan sebelum wawancara ini diadakan, lelaki berusia 33 tahun yang punya nama Zainudin ini mengkonsumsi Zena-600 sebanyak tiga kali dalam sehari. “Saya meminumnya pada pagi, siang, dan malam hari, atas saran seorang dokter yang juga bekerja di klinik tempat saya bekerja,” ujar ayah seorang anak ini. Hasilnya? Ternyata dengan bantuan kacang hijau plus kedelai bubuk instan produksi PT Zena Nirmala Sentosa,

Cianjur, Jawa Barat, tersebut kesehatan Zainudin memang makin bersinar. Buktinya? “Badan terasa lebih enak, lebih segar,” ujarnya saat ditemui pekan kedua Oktober 2008 yang lalu. “Selain itu, perut terasa lebih lama kenyangnya,” imbuhnya. Connectique.com yang dirilis Oktober 2006 lalu menulis, selain kadar proteinnya yang 24%, yang berguna bagi pertumbuhan dan pergantian sel yang rusak, kacang hijau juga mengandung zat gizi lainnya. Kadar lemak kacang hijau sangat rendah. Menurut penelitian, lemak jenuhnya hanya 27%, sedangkan sisanya tak jenuh. Lemak tidak jenuh berguna untuk menjaga kesehatan jantung. Pada kacang hijau juga terkandung kalsium, fosfor, vitamin B1, dan vitamin B2 yang tinggi. Kalsium dan fosfor berguna untuk memperkuat tulang. Vitamin B1 berguna untuk

sebagai antioksidan, pertumbuhan, perbaikan isoflavon berfungsi sebagai saluran pencernaan, antiosteoporosis, peningkatan nafsu makan, antiaterosklerosis, sumber energi, dan penambah imunitas tubuh, pemaksimalan kerja syaraf. pendorong lancarnya Sedangkan vitamin B2 metabolisme, dan lain-lain. untuk membantu Dan walaupun kandungan penyerapan protein dalam asam amino metionin dan tubuh. Selain itu, kacang sistein kedelai sedikit lebih hijau, terutama rendah daripada susu sapi, kecambahnya, berfungsi kandungan lisinnya lebih sebagai antioksidan yang Zainudin tinggi. Ketiganya dapat memperlambat proses penuaan dan penyebaran sel merupakan asam amino esensial yang kanker. Selain itu, beberapa kandungan sangat dibutuhkan. Bersama isoflavon, kacang hijau dapat membantu asam-asam amino ini dikenal berfungsi peningkatan kesuburan. Karena Zena- untuk membangun sel-sel tubuh, 600 juga mengandung isoflavon kedelai, menambah imunitas tubuh, memperbaiki maka manfaatnya jadi makin komplet. sel-sel yang rusak, memperlancar Senyawa ini pertama dikenal sebagai obat metabolisme, dan memperbaiki struktur awal 1990-an oleh ahli Amerika. Selain matriks tulang. Ditambah dengan mineral

seperti kalsium, kalium, dan lain-lainnya, proses recovery bagian tubuh yang rusak semakin cepat berlangsungnya. Bagi cewek yang peduli pada penampilan fisik, mengkonsumsi susu kedelai secara rutin dapat mencegah obesitas, mempermulus kulit, dan mencegah penuaan dini. Kendati belum lama beredar, Zena-600 sudah laku di seluruh wilayah pemasarannya. Hal itu tak lepas dari manfaatnya yang nyata dan produknya yang diolah higienis serta merupakan penyempurnaan dari kedelai bubuk yang selama ini banyak beredar di pasaran. Dan ini amat ditunjang oleh mulai sadarnya masyarakat untuk beralih ke bahan-bahan nabati alami dalam memelihara kesehatan. Tapi, produk ini bukanlah obat melainkan makanan kesehatan untuk memelihara kondisi tubuh.Kosultasi

medis kunjungi purwatis@centrin.net.id atau telepon / sms (021) 70288540. Distributor Kaltim (0542) 7027163. Sub distributor: Balikpapan (0542) 7207546, 7153198; Bontang 081513677775; Samarinda 08125359192; Melak: 081350726537, Toko Devi-Tering 081350194422, Toko Obat Sumber Sahat-Bigung 081346421052, Klinik Elanda_Purworejo 085240264026, Michail - Damai 08125271756, Toko Aneka Raya - Melak 0545-41428 ; Sangata 08195434770, Tarakan (0551) 5528404 Berau: Apotek Berau Farma, T Grogot: 08125823785 Produksi ini tersedia di apotik dan toko obat. Dicari agen untuk wilayah lain di Kaltim. [Adv]


10

tribun pemilu

SELASA 24 MARET 2009

Diskusi Politik Sabtuan Tribun Kaltim (2)

Fungsi Pengawasan Legislatif masih Sangat Lemah MESKI memiliki fungsi legislasi, namun anggota DPRD tidak memanfaatkan peluang membuat peraturan daerah yang mewajibkan eksekutif menyelesaikan persoalan pengangguran dengan target jelas setiap tahunnya. Terbukti, tingkat pengangguran masih tinggi, sementara anggota legislatif seakan tak memberikan kontribusi untuk mengatasi masalah tersebut. PADA diskusi Sabtuan Tribun Kaltim, Sabtu (21/3) fungsi legislasi yang dilakukan anggota DPRD untuk menyelesaikan persoalan pengangguran menjadi pembicaraan peserta. “Ini kan tugas yang melekat kepada anggota Dewan untuk memberikan saran kepada eksekutif. Ini loh ‘PR’ kamu. Karena mereka itu bisa membuat perda. Ini keruwetannya di mana sih?” tanya Priyo Suwarno, Redaktur Pelaksana Tribun Kaltim yang bertindak selaku moderator. Caleg Partai Demokrat Afiudin ZA menilai, pengentasan pengang-

guran hanya menjadi wacana yang tak pernah tuntas. Saat dirinya melakukan sosialisasi, yang dikeluhkan masyarakat selalu menyangkut sulitnya mendapatkan pekerjaan. “Yang pemuda-pemuda mengatakan, tolong Pak kalau terpilih bantu saya pekerjaan. Jadi artinya masyarakat itu tidak perlu mulukmuluk janjinya. Bekerja saja sudah luar biasa,” kata caleg DPRD Kaltim Dapil II Balikpapan, Paser dan PPU. Caleg Partai Gerindra Musdhalifah Adam malah menilai, fungsi pengawasan legislatif sangat lemah, terutama menyangkut penanganan persoalan pengangguran. Dicontohkan ada aturan yang mewajibkan perusahaan mempekerjakan tenaga lokal, namun masih saja warga lokal sulit bisa diterima kerja. Alasannya apalagi kalau bukan tenaga lokal tidak memiliki keterampilan. Padahal legislatif dapat saja mendesak eksekutif agar meminta

16

TRIBUN/NEV

Kasriyah

TRIBUN/NEV

Musdhalifah

perusahaan melakukan berbagai pelatihan guna meningkatkan keterampilan warga lokal. Setelah memiliki keterampilan tentunya mereka bisa diterima di perusahaan atau dapat menjalankan usaha dengan bantuan kredit dari pihak perusahaan. “Anggota Dewan jangan hanya melihat produksi suatu perusahaan saat melakukan kunjungan ke lapangan. Tapi tidak dari segi sosialnya. Paksalah perusahaan untuk bisa menjawab itu, jangan

TRIBUN/NEV

Afiudin

hanya mengeluarkan kredit sementara tidak bisa diberdayagunakan masyarakat karena mereka tidak memiliki keterampilan,” ujarnya. Wakil Ketua DPRD Kaltim Kasriyah mengatakan percuma saja membuat perda untuk mengurangi pengangguran. Apalagi untuk partai yang memiliki suara minoritas di Parlemen, tidak ada jalan untuk membuat perda pengangguran. Pengangguran khususnya di Balikpapan, sudah menjadi

persoalan yang sekian lama belum teratasi. Tanpa perda pengangguran ada cara lain untuk mengatasi permasalah tersebut. Misalnya saja bagaimana mempercepat realisasi pembangunan kawasan industri Kariangau. Dengan membangun infrastruktur, kawasan industri itu dipastikan bisa secepatnya terealisasi. Dampaknya banyak tenaga kerja yang bisa tersedot sehingga pengangguran berkurang. “Kunci dari itu adalah infrastruk-

Kampanye Terbuka tak Efektif ● 11 Parpol Pilih Kampanye Simpatik ● Tidak Memanfaatkan Jadwal KPU BALIKPAPAN, TRIBUN Sebelas partai politik (Parpol) di Balikpapan menyatakan tidak akan menggelar kampanye terbuka seperti yang telah diagendakan KPU. Alasannya masih seragam, kampanye terbuka dinilai tidak efektif untuk mendulang suara, sekaligus memerlukan biaya yang tidak sebanding dengan hasilnya. Menurut informasi KPU Kota Balikpapan, 11 parpol yang memilih kampanye sim-

patik tersebut antara lain Partai Bintang Reformasi, Partai Gerindra, Partai Merdeka, Partai Kebangkitan Bangsa, Partai Persatuan Nahdlatul Ummah Indonesia, Partai Serikat Indonesia, Partai Nasional Benteng Kemerdekaan Indonesia, Partai Pengusaha dan Pekerja Indonesia, Partai Kedaulatan, Partai Buruh, dan Partai Kebangkitan Nasional Ulama. Anggota KPU Kota Balikpapan Poppy Sutandar me-

ngatakan, parpol-parpol tersebut tidak menggelar kampante terbuka karena menganggap tidak efektif. “Dalam surat yang disampaikan kepada KPU, mereka lebih memilih kampanye simpatik,” ujarnya. Dikemukakan, sebenarnya masih ada beberapa partai lain yang menyatakan tidak akan memanfaatkan kampanye terbuka, namun belum mengirimkan surat resmi ke KPU. Sementara, parpol yang

JK Kampanye di Merdeka PARTAI Golkar akan deka menyambut kememanfaatkan jadwal hadiran Jusuf Kalla kampanye terbuka payang juga Calon Presida 4 April mendatang den Partai Golkar,” kata secara besar-besaran. Mukmin, Senin (23/3). Hadir sebagai juru kamSesuai jadwal, kampanye Ketua Umum panye Partai Golkar sePartai Golkar yang juga harusnya berlangsung Wakil Presiden Jusuf di Lapangan Persora, naDOK Kalla (JK) dan sejumlah mun karena tempatnya Mukmin Faisyal jurkam nasional lainterbatas maka ditukar nya. Kampanye Golkar tingkat dengan partai lain di Lapangan nasional ini akan dipusatkan di Merdeka. Selain jurkam pusat, Lapangan Merdeka. massa kampanye juga akan dihiMenurut Ketua Harian DPD I bur penampilan band idola kaum Partai Golkar Kaltim Mukmin muda The Titans. Faisyal HP, massa simpatisan dan Ketua KPU Kota Balikpapan kader Golkar di Balikpapan dan Rendy Ismail mengatakan, pertusekitarnya akan dikerahkan da- karan lokasi kampanye yang dilalam kampanye tersebut. “Sedi- kukan Golkar dan PPRN merukitnya 45 ribu massa Golkar akan pakan hal yang diperkenankan. menguningkan Lapangan Mer- “Selama dilakukan dengan

kerelaan kedua belah pihak, silakan saja,” katanya, Senin (23/3). Menurutnya, memang tidak ada aturan yang mengatur tentang pertukaran lokasi kampanye antarparpol. “Walau demikian secara prinsip setiap parpol tetap mendapatkan dan melaksanakan hak kampanyenya. Jadi tidak ada masalah,” katanya Rendy menilai, yang paling utamaadalahterwujudnyaprinsip keadilan dalam kampanye, dengan tetap terlaksananya kampanye terbuka maksimal lima kali bagi seluruh parpol. Untuk proses pertukaran loksi kampanye antara Golkar dan PPRN, KPU telah membuat surat pernyataan persetujuan yang ditandatangani kedua belah pihak dan ketua KPU Kota Balikpapan. (khc)

Mahyudin ST MM, Caleg DPR RI Dapil Kaltim

Saya Ingin Berjuang untuk Kaltim SEBAGAI putera daerah yang lahir di Kalimantan Timur, Mahyudin ST MM mengaku prihatin dengan kondisi infrastruktur jalan trans Kalimantan yang hingga kini belum tuntas. Kaltim yang dikenal daerah kaya ternyata masyarakatnya tidak ikut menikmati. KETUA DPD I Partai Golkar Kaltim yang sekarang ini mencalon diri sebagai anggota DPR RI daerah pemilihan (Dapil) Kaltim berkeinginan menuntaskan permasalahan infrastruktur di Kaltim melalui jalur Lembaga Legislatif (DPR RI). “Perjuangan pemerintah daerah selalu terbentur dengan kebijakan pemerintah pusat. Dengan masuk di DPR RI nantinya saya akan berjuang, baik melalui lobi di pusat maupun mengubah sistem yang selama ini menjadi kendala,” kata Mahyudin, caleg DPR RI Dapil Kaltim nomor urut 1. Prioritas utama jalan trans Kalimantan dan ketersediaan pasokan listrik hingga ibukota kecamatan di Kaltim. Selama ini, kedua persoalan tersebut hanya menjadi keluhan masyarakat dan janji pemerintah yang tidak ada realisasinya. Padahal menurut Mahyudin, tersedianya jalan memadai dan pasokan listrik yang cukup, keterisolasian daerah-daerah terpencil akan terbuka. Perekonomian masyarakat di Kaltim tentu akan meningkat. Jalur

Mahyudin ST MM Caleg DPR RI Dapil Kaltim

Nomor Urut 1 ekonomi menjadi terbuka lebar dari desa ke kecamatan hingga ibu kota kabupaten. Hasil pertanian, perikanan dan sumber daya alam lainnya bisa cepat terdistribusi ke pasar, dan dampaknya harga-harga kebutuhan pun menjadi murah. Sebagai orang Kaltim yang sejak kecil hingga saat ini masih berdomisili di Kaltim, Mahyudin siap memperjuangkan keinginan masyarakat Kaltim melalui jalur wakil rakyat di DPR RI. “Saya kira, perlu pembenahan secara menyeluruh soal infrastruktur. Melalui perencanaan yang matang dan koordinasi yang baik antara DPR RI, DPRD Provinsi, DPRD Kabupaten/ Kota dan pemerintah daerah,” kata mantan Bupati Kutim ini. Wakil rakyat yang duduk di DPR RI dari Dapil Kaltim pun harus rajin turun ke daerah. Selain bisa melihat langsung kondisi di daerah, juga bisa melakukan

koordinasi dengan pemimpin daerah berkaitan tentang kegiatan-kegiatan skala prioritas yang dibutuhkan daerah. Politisi muda Partai Golkar yang sudah mantan di dunia politik dan pemerintahan ini mengaku sudah menjelajahi hampir seluruh wilayah Kaltim. Baik ibukota kabupaten hingga kecamatan. Banyak daerah di Kaltim yang dirasanya perlu pembenahan. Terutama dari sisi fasilitas umum, seperti listrik, air bersih juga beberapa layanan masyarakat yang belum memadai. “Kalau usulan daerah hanya sekadar diterima tanpa ada kelanjutan, pembangunan di Kaltim akan berjalan di tempat. Perlu sosok yang berani berjuang di pusat untuk daerahnya. Saya ingin berjuang untuk Kaltim, daerah di mana saya dilahirkan, dibesarkan hingga menjadi seperti sekarang ini,” ujar Mahyudin. (adv/sar)

masih memanfaatkan jadwal kampanye terbuka adalah Partai Golkar. Partai berlambang pohon beringin ini menyatakan akan memanfaatkan kesempatan kampanye terbuka. Menurut Sekretaris DPD II Partai Golkar Balikpapan Sugito Wiratmoko, efektifitas kampanye terbuka memang tidak se-

perti kampanye simpatik atau sosialisasi door to door. “Namun secara politis akan bermanfaat bagi Golkar,” katanya. Kampanye terbuka akan menunjukkan bahwa Partai Golkar tetap solid, dan mampu mengumpulkan pendukung riil dalam jumlah besar, sehinga masyarakat akan percaya. (khc)

JADWAL KAMPANYE DI BALIKPAPAN Selasa, 24 Maret 2009 TINGKAT

LOKASI

WAKTU

Kota (Barat) Lap Inhutani 09.00-12.00 Kota (Utara) Lap KM 12 09.00-12.00 Kota (Tengah) Lap Persora 09.00-12.00 Kota (Timur) Lap Teritip 09.00-12.00 Kota (Selatan) Lap Merdeka 09.00-12.00 Kota (Barat) Lap Inhutani 13.00-16.00 Kota (Utara) Lap KM 12 13.00-16.00 Kota (Tengah) Lap Persora 13.00-16.00 Kota (Timur) Lap Teritip 13.00-16.00 Kota (Selatan) Lap Merdeka 13.00-16.00 DPD Lap Ruhui Rahayu Sumber: KPUD Balikpapan (khc)

TRIBUN/NEV

Muklis

PARTAI PKB Partai Pelopor Partai Merdeka PBR Partai Republikan PPI Partai Hanura Partai PNUI Partai Patriot Partai Golkar

tur. Tidak mau investor masuk begitu melihat tidak ada jalan, air tidak ada, listrik tidak ada. Mereka akan pulang, balak kanan melihat di Jawa, melihat Sulawesi,” kata caleg DPRD Kaltim dari PPP Dapil II. Sementara anggota DPRD Balikpapan Muklis mengatakan, membuat sebuah perda pasti ada perbedaan pendapat di antara anggota Dewan yang berasal dari multipartai. Apalagi dalam UU 32/2004 menjadikan anggota dewan sejajar bahkan menjadi bagian dari Pemkot. “Jadi bukan kami tidak melakukan, tapi sudah walaupun tidak maksimal,” ujar caleg PKS Dapil Balikpapan Selatan. Dalam menjalankan fungsi pengawasan, dirinya mengaku telah menegaskan kepada Pemkot agar setiap tahun menyampaikan progres yang jelas dalam pelaksanaan Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM). “Kami sudah meminta itu, sampai sekarang memang belum ada jawaban konkrit,” ujarnya. (niko ruru)

News Analysis

Massa Mengambang KAMPANYE dan para caleg Lutfi Wahyudi terbuka tak dilirik Pengamat Politik Unmul akan memanfaatparpol menurut kan hari-hari saya akibat perubahan jadwal terakhir masa kampaye untuk kampanye yang dilakukan all out, karena berkaitan KPU belum sepenuhnya dengan citra yang terbentuk di diterima partai politik. mata masyarakat pemilih. Banyak parpol yang harus Parpol dan caleg ingin melakukan setting ulang menciptakan happy ending dan agenda yang telah tersusun sweet memoriam, ingin membesebelumnya. Selain itu, rikan kesan terakhir yang parpol sudah banyak bikin naksir. Saya menilai berhitung dengan efektifitas model kampanye dapat dan efisiensi kampanye dikategorikan dalam dua terbuka. kelompok besar, kampanye Massa yang terkumpul melalui media massa dan dalam kampanye terbuka kampanye melalui komunimerupakan massa kasi sosial, yaitu kampanye mengambang (floating mass) lewat jalur interpersonal. yang tidak bisa dijadikan Efektivitas dari dua model ukuran kekuatan riil suatu ini tergantung pada corak parpol. masyarakat pemilih yang Faktor lain, finansial, tidak ingin di pengaruhi. Dalam semua parpol dan caleg punya menghadapi pemilih loyal, dana yang cukup untuk kampanye melalui media kampanye. Kemampuan massa hanya efektif untuk menghadirkan massa dalam memperteguh keyakinan jumlah besar tentu berkaitan pemilih terhadap salah satu erat dengan kemampuan parpol atau caleg daripada menyediakan dana. Parpol untuk mengubahnya. (khc)

BAGI pembaca yang punya uneg-uneg, kritik, saran, serta harapan kepada partai politik dan para calon legislatif (Caleg) 2009, silakan kirim melalui SMS ke nomor 0542-7070805 atau email sonblpp@yahoo.com. KENAPA sih kita tidak beri kesempatan kepada penerusnya Soekarno untuk jadi Presiden ini buat semua masyarakat se Indonesia. 081254685XXX PEMILU untuk siapa? Rakyat butuh bukti bukan ambisi? Dana untuk Pemilu sangat besar, andai dana ini untuk orang-orang miskin di negeri ini pasti lebih berguna. 081253265XXX DEMOKRASI itu kan pemerintahan dari rakyat oleh rakyat dan untuk rakyat. Coba renungkan para caleg, pernah kah selama ini rakyat Kaltim merasakan apa yang telah diperjuangkan para wakil rakyat yang dia pilih..? 081520347XXX SAATNYA pemilih berlaku bijak dan cerdas. Pilihlah caleg yang berkualitas, cerdas dan peduli dengan masyarakat konstituennya. 05427070XXX BAIK buruknya caleg tergantung yang menilai. Di hadapan Tuhan semua baik. 081350967XXX KEPADA semua caleg, kalau udah duduk di kursi panasnya, jangan lupa pada janji-janji Anda. Ingat janji itu hutang wajib Anda membayarnya. 081254106XXX GIMANA nih caleh-caleg, kok saya lihat sepi-sepi saja kehabisan duit ya.. Makanya kalau modal terbatas jangan jadi caleg... 081350742XXX BUAT kawanku para caleg yth.. berfikir dan bekerjalah dengan cerdas dan keras. Kemudian yang “bisa merasa” bukan yang “merasa bisa” Insyaallah rakyat bersimpati... 081346255XXX


tribun pemilu Ridwan Jadi Jurkam PPP KETATNYA persaingan antarpartai politik maupun calon anggota legislatif pada Pemilu Legislatif mendatang, tak pelak membuat parpol dan caleg kebingungan menentukan strategi kampanye yang efektif. Hal itu pun tidak dipungkiri Ketua DPC Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Paser Azhar Bahruddin. Bahkan, dia belum bisa memastikan apakah akan menggelar kampanye terbuka atau tidak. “PPP mendapat jadwal kampanye terbuka di Tanah Grogot, 2 April. Tetapi kita masih timbang-timbang

dulu karena kampanye terbuka dinilai kurang efektif, “ kata Azhar, Senin (23/3). Sebagaimana parpol lainnya, PPP telah menjalankan pola-pola kampanye yang lebih mengutamakan pencitraan diri. “Pak Ridwan Suwidi akan menjadi jurkam PPP dengan latar belakang pribadinya, bukan sebagai Bupati Paser. Pak Ridwan memang terdaftar sebagai jurkam PPP saat mengikuti kampanye di Batu Kajang, dan beliau sudah mendapat cuti dari Mendagri melalui Gubernur Kaltim,” jelasnya. (aas)

Ratusan Anggota PPK Ikut Pembekalan RATUSAN anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), Panitia Pemungutan Suara (PPS) dan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS), selama seminggu mengikuti sosialisasi dan pembekalan tata cara pemungutan dan penghitungan surat suara Pemilu 2009, di Hotel Al Banjari. Menurut Ketua KPU Kabupaten PPU Andi Arfin, kegiatan ini untuk memberikan pengetahuan tambahan kepada penyelenggara pemilu mulai PPK, PPS sampai KPPS.

Sosialisasi dan pembekalan ini dilakukan agar penyelenggara pemilu dapat mengetahui tugas dan fungsinya. Dia menilai, penghitungan suara merupakan tahapan paling rawan dalam Pemilu. Proses perhitungan suara akan terhambat atau bermasalah jika penyelenggara Pemilu tidak memiliki pengetahuan tentang surat suara sah atau tidak. Arfin mengatakan, pembekalaran akan diberikan kepada seluruh PPK, PPS dan KPPS yang bertugas di tiga daerah pemilihan. (mir)

SENIN 24 MARET 2009

11

Rinda Selalu Minum Madu sempat lagi makan secara teratur. BEKERJA sejak pagi hingga 01.00 “Saya jarang makan karena tak dini hari dan harus menyisiri setiap sempat lagi. Saya makan kalau saya daerah di Kabupaten Kukar ingat, kalau tak ingat, ya saya tak merupakan pekerjaan Ketua KPU makan,” kata Rinda seraya tertawa. Kabupaten Kukar Rinda Desianti Tak heran dengan kondisinya setiap harinya. Bagaimana cara seperti itu, berat badannya pun wanita ini menjaga stamina untuk makin menyusut. “Saya makin menyukseskan Pemilu Legislatif TRIBUN/REO kurus nih,” katanya, lagi-lagi dan Presiden 2009? Rinda Desianti tertawa. Selain madu dan vitamin, “Saya selalu minum madu dan Rinda juga punya resep yang lain, yakni vitamin setiap hari. Madunya cukup satu koleksi bunga anggrek dan anak-anaknya. sendok dan biasanya saya minum sebelum “Kalau bangun pagi, saya ingin tidur. Itu sih cara saya untuk menjaga menciptakan energi positif dalam diri saya. stamina,” kata Rinda, sebelum berangkat ke Saya ingin selalu optimis, kalau semua tugasJakarta mengikuti bimbingan teknis selama tugas saya hari itu dapat saya selesaikan. tiga hari, Senin (23/3). Biasanya, saya lihat-lihat koleksi bunga Rinda memilih madu dan vitamin karena anggrek dan bermain dengan anak-anak merasa keduanya dapat menjadi sumber saya untuk mengusir stres dan menjaga pengganti energi bagi dirinya. Dengan energi positif itu,” ujar Rinda. (reo) aktivitasnya yang begitu tinggi, ia tidak

DPT di Kaltim Berkurang ● Dari 2.380.873 menjadi 2.349.862 Pemilih ● Sesuai SK KPU Pusat No. 427 Tahun 2008

TRIBUN KALTIM/NEVRIANTO HP

PENGAMBILAN SUMPAH - Sebanyak 48 petugas KPPS Kelurahan Gunung Sari Ilir, Balikpapan Selatan di lantik di Kantor Kelurahan, Rabu (18/3) lalu. Setelah pelantikan seluruh petugas mendapat bimbingan teknis sebagai bekal menjalani tugas sebagai pelaksana Pemilu.

SAMARINDA, TRIBUN Daftar Pemilih Tetap (DPT) se Kaltim mengalami perubahan. Jumlahnya menurun dibanding DPT sebelumnya, yakni dari 2.380.873 pemilih menjadi 2.349.862 pemilih. Padahal DPT Kaltim yang telah ditetapkan berdasarkan SK KPU Pusat nomor: 427 Tahun 2008, perubahan DPT tersebut untuk menghindari terjadinya manipulasi DPT seperti yang terjadi di Pilkada Jatim. Anggota KPU Provinsi Kaltim Bayquni menjelaskan, alasan perubahan jumlah DPT setelah mengoreksi dari seluruh DPT Kabuapaten/Kota. Perubahan angka tersebut, terjadi kekeliruan pada saat rekapan akhir DPT. “Berdasarkan hasil perte-

muan KPU Kabupaten/Kota, Provinsi dan KPU Pusat, 5-7 Maret lalu, DPT se-Kaltim ditetapkan 2.349.862 pemilih. Kenapa ada perubahan DPT, karena ada kekeliruan pada rekapan terakhir terjadi nama dan nomor urut DPT tidak sesuai,” kata Bayquni, kepada Tribun, Senin (23/3) sore. Berdasarkan data KPU Kaltim, perubahan DPT di Kaltim ada yang meningkat dan berkurang antara lain di Kubar, Kukar, Berau, Tana Tidung dan Balikpapan. Bayquni mencontohkan, perubahan DPT di Kukar mengalami penambahan dari 405.366 menjadi 409.172 pemilih. “Itu pada saat rekapan terakhir, salah satunya nama-nama yang masuk dalam DPT itu loncat tidak berurutan. Tetapi peru-

DATA DPT SE-KALTIM Pasir 139.332 pemilih Kubar 117.475 pemilih Kukar 409.172 pemilih Kutim 174.388 pemilih Berau 112.690 pemilih Malinau 37.938 pemilih Bulungan 67.973 pemilih Tana Tidung 9.776 pemilih Nunukan 99.374 pemilih PPU 96.054 pemilih Balikpapan 375.456 pemilih Samarinda 485.197 pemilih Tarakan 124.601 pemilih Bontang 100.436 pemilih Berdasarkan SK KPU Pusat nomor 427 Tahun 2008 DPT Kaltim 2.380.873 pemilih Sumber: KPU Provinsi Kaltim.(bud)

bahan itu tidak terlalu bermasalah. Angka real dari rekapan terakhir sudah dikoreksi bersama,” ujar anggota KPU Provinsi Bidang Logistik.

Berbeda dengan kekeliruan hasil rekapan DPT di Tana Tidung yang semula berjumlah 13.704 pemilih turun menjadi 9.776 . Kekeliruan itu, karena petugas yang mengirimkan DPT rekapan terakhir berdasarkan jumlah penduduk. “Jumlah 13.704 itu DPT berdasarkan jumlah penduduk, tetapi setelah direkap ulang berdasarkan jumlah usia pemilih hanya 9.776 orang,” ujarnya. Bayquni menambahkan, perubahan DPT ini sematamata untuk memvalidasi jumlah DPT yang real agar tidak terjadi manipulasi data. “Jadi sebenarnya rekapan terakhir ini bukan membuka pemilih baru, tapi hanya mengoreksi dan mevalidasi DPT,” jelasnya.(bud)

1.100 Surat Suara untuk Tuna Netra PARA pemilih tuna netra nanti tidak kesulitan menggunakan hak pilihnya saat pemungutan suara Pemilu Legislatif, 9 April mendatang. Kemarin, KPU Kota Balikpapan menerima logistik surat suara khusus untuk tuna netra sebanyak 1.100 suarat suara. Surat suara khusus penyandang tuna netra (template) tersebut teksturnya memiliki titik-titik yang timbul. Titik tersebut merupakan kode khusus menjelaskan tentang caleg DPRD, DPR RI maupun DPD di setiap kolomnya. Menurut anggota KPU Kota Balikpapan M Ramli, surat suara khusus tersebut akan disebar ke seluruh TPS. “Satu TPS dapat satu surat suara khusus,” katanya. Namun KPU belum memiliki data tentang jumlah pemilih

DOK

Surat suara khusus tuna netra.

tuna netra di Balikpapan. “Data pemilih hanya berupa jenis kelamin, juga nomor induk kependudukan. Tidak memuat konsidi fisiknya,” katanya. Petugas KPU akan lebih sigap sebelum pemungutan suara, sehingga di TPS yang

tidak ada pemilih tuna netra, maka surat suaranya akan dialihkan ke TPS lain yang ada pemilih tuna netra. Sementara itu, pengganti surat suara calon Dewan Perwakilan Daerah (DPD) yang rusak sudah dikirimkan hari ini (kemarin) dari tempat

percetakan, Semarang. Jumlah suarat suara berkurang. Awalnya KPU Kota Balikpapan meminta penggantian 163.000 surat suara DPD, namun setelah disortir, ternyata hanya 70.400 surat suara. Ramli mengatakan, surat suara tersebut sudah dikemas Senin (23/3), dan dikirimkan via pesawat. Perubahan jumlah surat suara pengganti merupakan hal yang wajar, mengingat saat pengajuan permohonan, penyortiran belum rampung. Selain surat suara DPD, ternyata masih ada logsitik yang belum rampung dikirim hingga kemarin, yakni formulir DA dan DB. Formulir DA digunakan untuk pleno PPK di kecamatan, sedangkan formulir DB untuk pleno di tingkat kota. (khc)


12

tribun nasional

SELASA 24 MARET 2009

Pejabat Jangan Asyik Berpolitik PERNYATAAN bernada kritik dilontarkan Ketua Dewan Kode Etik Jimly Asshidiqie. Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) ini mengatakan, saat ini para pejabat negara baik Presiden, Wapres hingga menteri asyik dan sibuk mengurusi kepentingannya sendiri. Artinya, mereka sibuk dengan dan telribat langsung dalam kepentingan politik partainya. Bahkan, menyusun berbagai upaya untuk meraih kemenangan dalam pesta demokrasi yang bakal digelar kurang 17 hari lagi ini. “Mayoritas atau sebagian besar dari tokoh bangs aini telribat langsungdalam perpolitikan. Mereka asyik berpolitik dan berfikir dirinya sendiri supaya menang,” kritiknya saat menggelar jumpa pers di ruang media center kantor KPU Jakarta, Senin (23/3). Akibatnya, banyak persoalan besar yang akhirnya terlewatkan. Tidak bisa diakomodir dan ditanggapi dengan cepat. Sehingga, persoalan tersebut langsung menyebar dan menjadi konsumsi masyarakat luas. Seperti halnya persoalan dugaan penggelembungan DPT. Menurut Jimly, isu tersebut belum tentu benar. Karena tidak cepat ditanggapi oleh para pejabat karena sibuk kampanye, sehingga mengganggu ketenangan warga. (coi)

TNI Bantu Pengiriman Logistik Pemilu

TRIBUN KALTIM/NEVRI

Djoko Santoso

KPK Kembali Periksa Taswin

PANGLIMA TNI Jendral Djoko Santoso berjanji bakal mengerahkan seluruh armada milik TNI untuk membantu pendistribusian logistik Pemilu 2009. Pernyataan tersebut disampaikan Djoko usai penandatanganan MoU antara TNI dengan KPU di kantor KPU, Jakarta, Senin (23/3). Djoko mengatakan, keterlibatan TNI dalam proses pendistribusian logistik jangan dimaknai sebagai bentuk peran politik praktis anggota TNI. Melainkan, sematamata untuk membantu KPU demi suksesnya penyelenggaraan Pemilu. Ketua KPU Hafiz Ansyari mengatakan bantuan dari TNI ini untuk mendistribusikan logistik khususnya di wilayah Papua Barat. Mengingat, daerah tersebut secara geografis susah ditembus dengan transportasi umum. “Saat ini yang sudah pasti adalah wilayah Papua Barat. Tapi nanti dalam perkembangannya tidak menutup kemungkinan juga wilayah lain yang tidak bisa ditembus transportasi umum,” ujarnya. (persda network/coi)

PIMPINAN Proyek Pengembangan dan Pemagangan Departemen Tenaga Kerja dan Transmigarasi, Taswin Zein menjalani pemeriksaan oleh penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Senin (23/3). Dia diperiksa KPK terkait dengan kasus suap di Departemen Tenaga Kerja dan Transmigrasi . Taswin usai diperiksa terlihat menghindari wartawan dan langsung masuk ke mobil tahanan KPK, Kijang warna abu-abu dengan nomor polisi B 2040 BQ. Dia juga terlihat kesulitan menutup pintu mobil. “Ya dia diperiksa terkait dengan Auditor BPK, Baqindo Quirino,” kata Juru Bicara KPK, Johan Budi SP, Senin (23/3). Bagindo diduga telah menerima uang sejumlah Rp650 juta dari Taswin. Uang itu diberikan Taswin dalam rangka “mengakali” temuan Bagindo selaku auditor BPK tentang adanya penggelembungan harga. Taswin berharap laporan audit tersebut hanya mencantumkan kesalahan prosedural. (persda network/cw6)

Sutiyoso Diusulkan Dampingi Kalla ● Dinilai Paling Tepat ● Purnawirawan TNI dari Jawa Ada beberapa hal Sutiyoso memiliki peluang, pertama latar belakangnya sebagai purnawirawan TNI dan berasal dari Jawa JAKARTA, TRIBUN - Fungsionaris Partai Golkar Yuddy Chrisnandy mengusulkan kepada partainya untuk menduetkan Ketua Umum DPP Partai Golkar Jusuf Kalla dengan mantan Gubernur DKI Jakarta Sutiyoso. Yuddy berani memastikan, Sutiyoso lebih berpeluang mendampingi Jusuf Kalla daripada Wiranto maupun Prabowo Subianto. “Sutiyoso memiliki peluang menjadi calon wakil Pak Jusuf Kalla. Nama Sutiyoso itu, kini menjadi pertimbangan-pertimbangan internal Partai Golkar. Ada beberapa hal Sutiyoso memiliki peluang, pertama latar belakangnya sebagai purnawirawan TNI dan berasal dari Jawa. Kedua, Sutiyoso masih kader Golkar,” kata Yuddy kepada para wartawan di DPR,

Senin (23/3). Jika Kalla pertimbangkan cawapresnya purnawirawan TNI, berasal dari Jawa, maka yang paling tepat Sutiyoso. Yuddy menegaskan, baik SBY, Prabowo, Wiranto maupun dari kalangan purnawirawan dan berasal dari Jawa, tidak mungkin untuk dipasangkan dengan Jusuf Kalla. Wiranto dan Prabowo sudah menyatakan keluar dari Partai Golkar dan sudah memutuskan maju sebagai capres dari partai lain. “Kalau pilihannya kepada berasal dari purnawirawan TNI dan dari Jawa, SBY tidak sangat mungkin. Kalau Pak Wiranto mau berpasangan lagi dengan Golkar, dia tak akan meninggalkan Golkar. Prabowo saya rasa tidak mungkin, dia keluar dari Golkar membentuk ke-

Yuddy Chrisnandy Fungsionaris Partai Golkar

Pemerintah Tugaskan Anggito Lobi Dewan kuatan sendiri (Partai Gerindra),” ujarnya. Yuddy kemudian berharap kepada Kalla untuk tidak menyatakan mundur dalam pencalonannya sebagai presiden. Karena kalau itu dilakukan, hanya membuat kebimbangan bagi Golkar sehingga tak ada alasan yang bisa membenarkan untuk pengunduran itu. “Karena bila itu (mundur sebagai capres) dilakukan, akan menyebabkan konflik dan keretakan di internal Partai Golkar. Mundur dan kemudian memilih menjadi cawapresnya pak SBY, hanya melemahkan motivasi Golkar. Menang atau kalah itu tidak penting. Tapi, kehormatan Partai Golkar, itu harus dipertahankan, “ tegasnya. (persda network/yat)

Punya 10 Juta Pendukung

DOK/TRIBUN

Sutiyoso

MESKI terkesan redup popularitasnya jika dilihat dari hasil beberapa polling yang dirilis lembaga survei, namun tak menyurutkan niat bagi capres Sutiyoso menguatkan hatinya maju sebagai kandidat pada Pilpres 2009 mendatang. Sutiyoso meyakini, ada 10 juta pendukung yang akan menghantarkannya sebagai pre-

siden. “Salah jika partai politik yang saat ini sedang mencari pemimpin yang akan diajukan untuk bersaing sebagai calon presiden. Tak melamar seorang yang tak memiliki masa riil. Saya, memiliki dukungan riil sebanyak 10 juta orang di seluruh Indonesia,” ujar Sutiyoso yang kerap disapa Bang Yos kepada para wartawan, Senin (23/3). Bang Yos mengaku, salah satu massa pendukungnya adalah jemaah KH Junaedi Al Baghdadi yang tak lain pengasuh Pondok Pesantren Barokatul Qodiri di Cibitung, Bekasi, Jawa Barat. Ia berkeinginan, membuat sebuah acara kumpulkumpul dari jamaah KH Junaedi itu di Istora Se-

PERSDANETWORK/FX ISMANTO

DISKUSI PEMILU - Sejumlah tokoh dan politisi hadir dalam diskusi politik dengan tema “Selamatkan Indonesia, Jangan Tunda Pemilu” di Jakarta Media Center, Senin (23/3) kemarin. Para pembicara sepakat meminta KPU tidak menunda Pemilu karena dikhawatirkan akan menjadi masalah.

nayan (Gelora Bung Karno) Mei mendatang, dan bisa dihadiri sedikitnya ratusan ribu jamaah KH Junaedi yang kerap disapa Abah Gondrong ini. “Kami akan bikin acara itu untuk kumpulkumpul bersama. Sekaligus, untuk membuktikan bahwa masa kami riil. Saya juga memiliki pendukung-pendukung fanatik dan terhimpun di relawan Sutiyoso dan Bang Yos Center dan tersebar di berbagai wilayah di Indonesia,” ujarnya. Terkait dukungan dari beberapa kader Golkar yang menginginkannya menjadi calon wakil presiden mendampingi Jusuf Kalla, Sutiyoso mengakui, memang dirinya sedang menjajaki kemungkinan mencari dukungan dari partai-partai besar termasuk Golkar. “Bagi saya adalah satu kehormatan jika partai besar seperti Golkar mau mendukung. Namun, politik ini, kan selalu mengalir. Kita lihat saja bagaimana perkembangannya,” ujarnya Ia tidak memungkiri, akan ada tiga kandidat capres yang akan bertarung di Pilpres nanti. SBY, Megawati dan Jusuf Kalla. Apakah dirinya akan bisa masuk sebagai capres ke empat yang akan bertarung di Pilpres nanti, Bang Yos tak memungkiri, sangat kecil kemungkinannya. (persda network/yat)

● Hadi Berpesan Rekannya Siap-siap Hadapi KPK JAKARTA, TRIBUN- Abdul Hadi Djamal kembali bernyanyi tentang rekan-rekannya yang hadir di Hotel Four Seasion pada 19 Februari lalu. Anggota Komisi V DPR RI ini berpesan agar teman-temannya itu bersiap-siap menghadapi para penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Apalagi Menristek mengakui bahwa KPK memiliki peralatan yang canggih beberapa waktu yang lalu saat berkunjung ke Gedung KPK, di Jl HR Rasuna Said Jakarta. Hal itu disampaikannya kepada wartawan usai menjalani pemeriksaan oleh penyidik KPK di Jakarta, Senin (23/3). “KPK peralatannya sangat canggih, sangat mudah mereka mengumpulkan bukti-bukti siapa saja yang hadir, yang jelas temanteman yang hadir di Four Season siap-siap saja dipanggil KPK,” kata Hadi kepada wartawan. Menurutnya, selain dirinya hadir dalam pertemuan informal di Four Season itu adalah Jhonny Allen Marbun, anggota DPR RI Fraksi Partai Demokrat, Rama Pratama, anggota Fraksi PKS. Juga disebut-sebut Anggito Abimanyu, Kepala Badan Kebijakan Fiskal Departemen Keuangan yang saat itu hadir bersama dengan seorang stafnya. “Pak Anggito yang bertugas melobi anggota dewan untuk melakukan perubahan dana stimulus, dia yang ditugaskan pemerintah,” imbuhnya. Menurutnya, Anggito ditugaskan untuk melobi satu per satu anggota Dewan supaya dapat menggunakan Pasal 23 UU UU APBN. “Pak Anggito tidak hanya melobi saya di Four Season, sebelumnya pada akhir bulan Januari juga pernah bertemu di Hotel Borobudur. Dia bertanya ke saya

bagaimana caranya agar temanteman di DPR mau menyetujui pasal 23 tersebut,” imbuhnya. Dilansir dari Kompas.com tanggal 31 Oktober 2008 bahwa Pelaksanaan pasal 23 UU APBN 2009 tidak semulus yang diduga. Untuk menjalankan pasal tersebut, pemerintah harus menetapkan kondisi negara dalam krisis dan mengajukan usul solusinya kepada DPR. Dalam hal ini, pemerintah juga harus menetapkan definisi krisis. Dalam pasal 23 UU APBN 2009, pemerintah dapat melakukan langkah-langkah termasuk menggeser anggaran dalam APBN 2009 untuk menangani krisis. “Tentang penanganan krisis dalam pasal 23 UU APBN, harus ada persetujuan DPR. Pemerintah harus tetapkan dulu kondisi negara dalam krisis dan ajukan usul solusinya,” kata Wakil Ketua Panggar DPR Harry Azhar Azis, Jumat (31/ 10). (persda network/cw6)

ANTARA/PRASETYO UTOMO

Anggota DPR Komisi V Abdul Hadi Djamal (tengah) meninggalkan kantor KPK, usai diperiksa. KPK menangkap tangan anggota DPR Komisi V dari Partai Amanat Nasional (PAN) itu yang diduga menerima suap senilai 90 ribu dollar amerika dan Rp54 juta.

Sri Mulyani tak Bela Anggito PERNYATAAN Kepala Badan Kebijakan Fiskal Depkeu Anggito Abimanyu pascapertemuan dengan tersangka koruptor Abdul Hadi Djamal, dan sejumlah anggota DPR di Hotel Four Season, Jakarta beberapa waktu lalu tak sekadar klaim. Menteri Keuangan Sri Mulyani mengaku telah menerima laporan Anggito bersama pejabat Direktorat Jenderal Anggaran. “Pak Anggito sudah melapor pada saya dan sudah menyampaikan apa yang terjadi,” kata Menteri Keuangan Sri Mulyani usai melakukan rapat kabinet terbatas di kantor Presiden, Jakarta, Senin (23/3). Menurut Mulyani, Departemen Keuangan mempunyai kewenangan membahas masalah anggaran bersama dengan parlemen.

“Ini digariskan oleh UU keuangan negara, dan itu kami lakukan,” paparnya. Meski memastikan telah menerima laporan dari Anggito, Pelaksana Tugas Menko Perekonomian ini menyatakan, untuk urusan hukum, Departemen Keuangan menyerahkan sepenuhnya ke pihak terkait. “Kalau ada penyelewengan atau ada penyalahgunaan anggaran negara, kami mendukung sepenuhnya untuk diberantas. Apakah itu pembahasan tingkat perencanaan, tingkat pelaksanaan dan oleh siapa saja,” ujarnya. Sebelumnya, seusai pemeriksaan di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Abdul Hadi Djamal sempat menyebut nama Anggito dan Rama dari PKS dan Johnny Allen dari Partai Demokrat. (persda network/ade)

Jusuf Kalla dan Sultan Mesra di Yogyakarta Perseteruan dua tokoh papan atas asal Partai Golkar yang sama-sama siap menjadi calon Presiden mencair. Bandara Adi SuciptoYogyakarta menjadi saksi bisu mesranya Ketua Umum Partai Golkar M Jusuf Kalla yang kini menjadi Capres Partai Golkar dan Gubernur DI Yogyakarta Sri Sultan Hamengkubuwono X yang diusung Partai Republikan.

ANTARA

Wapres Jusuf Kalla (tengah) berjalan bersama Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Sri Sultan Hamengkubuwono X (kiri) dan Ketua Umum PP Muhammadiyah Din Syamsudin (kanan) saat menghadiri Milad 28 Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, Bantul DIY, Senin (23/3).

TIBA di Bandara Adi Sucipto, Yogyakarta, Senin (23/3) pukul 06.45 WIB dengan menumpang pesawat kepresidenan, senyum Kalla dilemparkan begitu kakinya menginjak tangga pesawat. Di hamparan karpet merah, Sultan HB X dan istrinya telah menunggu. Uluran tangan mesra pun disampaikan kedua tokoh Golkar tersebut. Cium pipi kiri dan kanan kedua tokoh,menghiasi pagi yang cerah. Begitu pula Ibu Mufiddah Kalla dan KGR Hemas juga berjabat tangan dan saling peluk cium penuh keakraban. Hampir 15 menit lamanya kedua tokoh tersebut saling bercengkrama di ruang VIP Bandara Adi Sucipto. Kalla dan

Sultan pun untuk sementara berpisah. Dengan menumpang mobil berplat nomor Indonesia I, Kalla dan rombongan menuju pondok pesantren An Najach yang terletak di dusun Koripan, Kelurahan Dawung,Kecamatan Tegalrejo,Magelang. Di pesantren yang dipimpin KH Abdul Mukti Muchid yang akrab dipanggil Mbah Mukti,Kalla melakukan pertemuan tertutup selama 40 menit. Pukul 10.30 WIB,Kalla yang didampingi Wakil Kepada wartawan, Mbah Mukti menjelaskan bahwa Kalla sebagai Wapres mohon doa restu supaya Indonesia tetap aman dan sejahtera. Kalla juga mengungkapkan situasi yang mulai memanas setelah kampanye berjalan. Mbah Mukti juga mengaku sempat menanyakan kesiapan Kalla sebagai capres dalam Pilpres nanti.”Saya tanya, apa jenengan (anda) mau maju menjadi capres? Beliau menjawab tidak begitu.Tetapi kalau dicalonkan,siap saja,” ujar Mbah Mukti. Ketua DPD Aksa Machmud, Menteri Perhubungan Jusman Syafei Djamal,

Menteri Komunikasi dan Informasi Sofyan Djalil dan Menteri Pendidikan Nasional Bambang Sudibyo,tiba di kampus Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY). Sri Sultan dan Ketua Umum Pengurus Pusat Muhammadiyah Din Syamsuddin pun sudah menunggu. Dengan beriringan, para tokoh partai dan ormas ini memasuki aula yang digunakan untuk peringatan Milad ke-28 UMY. Dari mimbar,Rektor UMY menyebut peringatan Milad ke-28 UMY dihadiri tiga calon presiden. Namun hanya Din Syamsuddin yang menyangkal dirinya akan menjadi capres dalam Pemilihan Presiden 2009 ini. Kemesraan Kalla dan Sultan pun kembali mereka tunjukkan. Saat Kalla hendak berangkat ke Surabaya, Sultan pun kembali mengantarkan ke Bandara. Di atas bentangan karpet merah dari ruang tunggu VIP hingga pesawat kepresidenan, Kalla dan Sultan tampak berbincang serius. Sri Sultan dan istrinya,turut menunggu hingga pesawat lepas landas. (persda network/yulis)


Berlangganan Hub: Selasa 24 Maret 2009 Halaman 13

Telepon: 0541-202416, 202417 SMS: 0541-7080008 Fax Iklan: 0541-769855

Awang Ancam Upaya Paksa ● Tambang Besar Tunggak Retribusi Daerah Rp 1,2 Triliun SAMARINDA, TRIBUNGubernur Kaltim Awang Faroek Ishak menyatakan, hampir seluruh perusahaan besar di Kaltim belum membayar pajak retribusi daerah. Totalnya mencapai Rp 1,2 triliun. “Perusahaan-perusahaan itu selama ini tidak membayar pajak retribusi daerah, termasuk Kaltim Prima Coal (KPC). Makanya saya minta Kepala Kanwil Perpajakan Kaltim untuk menagihnya. Sesuai undang-undang mereka wajib membayarnya,” kata Awang dalam acara Pekan Panutan Penerapan SPT Tahunan Pph orang Pribadi, Senin (23/3). Padahal menurutnya, sesuai undang-undang perpajakan, setiap tahunnya dengan kewajiban perusahaan untuk membayarnya pajak tersebut, maka menjadi salah satu penambah Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kaltim. “Enak saja mereka (perusahaan, red) mengambil sumber daya alam kita, lantas

● Bersambung hal 21

Bayar Pajak GUBERNUR Kaltim Awang Faroek Ishak, dan sejumlah pejabat lingkup Pemprov juga menyerahkan SPT Tahunan Orang Pribadi 2008 di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Samarinda, Senin (23/3). Turut pula Sultan Kutai Salehuddin II, yang datang langsung untuk menyerahkan pajaknya. Usai memberikan sambutan, Awang bersama Sultan Kutai didampingi Kepala Wilayah Dirjen Pajak Kaltim, Bambang Is Soetopo, langsung menuju loket yang telah disediakan, dan melakukan penyerahan

● Bersambung hal 21

TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN

Gubernur Kaltim Awang Faroek Ishak (kiri) menyerahkan lembar SPT nya kepada petugas pelayanan pajak (foto kiri), dan Sultan Kutai Salehuddin II menerima Tanda Terima SPT dari Kakanwil Pajak Kaltim Bambang Is Soetopo pada acara Pekan Panutan Penyampaian SPT Tahunan PPh tahun 2008 di KPP Pratama Samarinda, Senin (23/3). Dengan kegiatan ini, gubernur berharap semua wajib pajak bisa memenuhi pajaknya yang akan digunakan untuk membangun Kaltim.

Arhanud Siapkan Rudal Asal Polandia BONTANG, TRIBUN - Detasemen Artileri Pertahanan Udara (Arhanud) Rudal-002 Daerah Militer VI Tanjungpura mengganti peluru kendali (rudal) jenis Rapier buatan Inggris ke rudal Grom buatan Polandia. “Kami baru saja melakukan pergantian peluru kendali dengan nama rudal Grom dari Polandia. Sebagian besar sudah kita lakukan pergantian,” ujar Panglima Kodam VI Tanjungpura Mayor Jenderal Tono Suratman di sela ramah tamah pergantian

Komandan Den Arhasil pengembahanud Rudal-002 Kongan pihak Angkadam VI Tanjungputan Darat dan Udara ra, Senin (23/3) di Inggris pada dekade Kota Bontang. 1960-an melalui ProIa mengatakan, yek ET 316 dan dijumlah rudal yang dimaksudkan untuk miliki Den Arhanud menembak pesawat cukup untuk mengjet supersonik deatasi serangan udara ngan kemampuan TRIBUN KALTIM/ASI di wilayah Kaliman- Tono Suratman manuver tinggi yang tan. Khususnya untuk melin- terbang rendah. Di angkatan dungi obyek vital nasional di Ka- perang Inggris, sistem ini akan limantan dari serangan udara. ● Bersambung hal 21 Rudal rapier merupakan

Pemprov Siap Carterkan Pesawat

TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN

Daerah Diminta Terbitkan EITI MANFAAT BAGI PEMERINTAH ● Memberikan kredit positif bagi pemerintah ● Meningkatkan pendapatan daerah ● Meningkatkan daya tarik daerah bagi investasi ● Menunjukkan kepada rakyat keuntungan dari proyekproyek besar, yang kadangkala kontroversial ●Menyediakan kerangka pembantu bagi kontrol terhadap pihak ketiga (pemegang kontrak, izin dan konsesi)

SAMARINDA, TRIBUN - Desakan agar segera dikeluarkan kebijakan transparansi industri ekstraktif (extractive industries transparancy initiative = EITI) tidak cuma ditujukan ke pemerintah Pusat. Banyak kalangan menilai kebijakan serupa juga perlu ditelorkan Gubernur Kaltim. Dengan begitu, Kaltim dapat mengetahui jelas berapa besar kekayaan alamnya yang telah dikeruk dan berapa aliran pendapatan dari perusahaan pertam-

bangan dan energi ke kas negara serta daerah. “Kaltim adalah salah satu daerah kaya di Indonesia. Tapi tahukah kita berapa besar perusahaan migas, tambang batubara dan sektor ekstraktif lainnya membayar kepada negara? Apa kita juga tahu dana itu dimanfaatkan untuk apa saja? Jadi amat patut kalau Kaltim juga mau mengadopsi rancangan EITI ini,” kata Ridaya Laodengkowe, Koordinator Publish Whay You Pay Indonesia seusai seminar

“Menggagas Strategi Kontrol dan Pengawasan Pendapatan Industri Ekstraktif di Kaltim” di Samarinda, Senin (23/3). Seminar kemarin menghadirkan sejumlah pembicara. Antara lain Ridaya, Kepala Distamben Kaltim Yakub, External Affairs and Sustainable Development KPC Nurul Karim, pengamat pertambangan Kismanto Sastroamijoyo, Direktur Pokja 30 Carolus Tuah, Direktur

● Bersambung hal 21

Kadiskes PPU Siap Pasang Badan

● Mobilisasi Tim MU dari Balikpapan ke Stadion Palaran ● Perawat-Bidan Resah Sering Didatangi Polisi SAMARINDA, TRIBUN-Kendati terkendala dengan infrastruktur, Gubernur Kaltim Awang Faroek Ishak tetap menyatakan kesiapannya menjadi tuan rumah pertandingan eksibisi antara tim raksasa Liga Inggris Manchester United (MU) versus Timnas Indonesia. Mengatasi kendala tiadanya hotel bintang lima di Samarinda, menurutnya tim MU akan diinapkan di Balikpapan. Dari Ba-

likpapan lalu disiapkan pesawat carter yang membawa mereka ke Stadion Palaran, Samarinda. “Saya sudah oke dengan Pak Menteri Negara Pemuda dan Olahraga (Menegpora), dan saya sebagai Gubernur sangat mendukungnya. Dan saya justru menilai tak ada kendala. Oke kalau memang soal infrastruktur, tapi kita sangat siap untuk menyewakan pesawat untuk mereka (Tim MU, red),” kata

Awang, Senin (23/3). Seperti diketahui berdasarkan peraturan FIFA, menjadi tempat pertandingan tim besar sekelas MU, daerah tersebut harus memiliki minimal hotel berbintang lima, selain itu jarak antara hotel dengan lokasi Stadion paling maksimal 100 kilometer. Namun menurut Awang, hal itu bisa disiasati.

● Bersambung hal 21

HM Faisal

Main Bersama Anak BAGI sebagian orang, waktu senggang tatkala libur dari rutinitas bekerja seringkali digunakan untuk berjalan-jalan di mal atau kegiatan lain di luar rumah. Namun, bagi HM Faisal, Plt Kabag Humas dan Protokol Pemkot Samarinda, waktu luangnya adalah waktu bersama keluarga. “WAKTU luang saya pastinya untuk keluarga, karena waktu untuk keluarga saya itu sering sedikit sekali. Jadi ketika ada waktu kosong pasti saya habiskan bersama keluarga di rumah,” kata Faisal, Minggu

(22/3). Ayah dari Izzatul Husna dan Fauzan Rifani ini ternyata memiliki segudang aktivitas di waktu senggangnya bersama keluarga. Mulai dari menonton televisi, DOK/AMI bermain alat musik hingga bermain game, menjadi kegiatan ‘wajib’ bersama dua buah hatinya. Faisal bahkan telah melengkapi game untuk putranya yang kedua, mulai dari Playstation (PS) I, PS II, PS III, XBox hingga Wii. “Kebetulan di rumah, game untuk anak kedua saya sudah cukup lengkap. Jadi kami sering

bermain game berdua. Sebenarnya tujuannya supaya temanteman anak saya lebih sering ke rumah, sehingga lebih mudah mengontrol kegiatan anakanak. Tapi kalau sedang luang, itu juga menjadi mainan kami berdua,” kata Faisal, sambil tersenyum. Namun, akhir pekan tidak bisa seutuhnya dinikmati lelaki kelahiran Samarinda, 5 Agustus 1968 ini, karena sebagai Plt Kabag Humas dan Protokol, Faisal juga wajib memeriksa berita-berita humas yang akan diterbitkan keesokan hari. “Ini bentuk tanggungjawab. Tapi terus terang saja, hobi saya memang bekerja. Sejak dulu, saya memang terbiasa bekerja dan segudang

● Bersambung hal 21

PENAJAM, TRIBUN-Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) Penajam Paser Utara (PPU) Andi Ariani menegaskan, dirinya siap pasang badan bila orang yang mengaku polisi melakukan penangkapan terhadap perawat dan bidan yang memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat. Karena sejak dua minggu terakhir ini, ratusan perawat

dan bidan mulai resah karena adanya orang yang mengaku polisi melakukan razia di tempat bidan dan perawat. “Kemarin sudah telepon beberapa puskesmas, saya katakan kalau ada perawat dan bidan yang ditangkap polisi karena melayani masyarakat, maka saya siap pasang badan. Tidak usah bidan atau perawat

● Bersambung hal 21

Tak Pernah Beri Perintah KAPOLRES Penajam Paser Utara (PPU) AKBP Dede Rahayu saat ditemui di ruang kerjanya, Senin (23/3) siang menegaskan, sampai saat ini tidak pernah memberikan perintah untuk melakukan razia terhadap

tempat praktek bidan dan perawat. Bila itu akan dilakukan, pihaknya akan terlebih dahulu melakukan koordinasi dengan Dinas Kesehatan (Diskes).

● Bersambung hal 21


14

SELASA 24 MARET 2009

tribun samarinda

Budi Pranowo Dicecar 20 Pertanyaan ● Terkait Pemberian Ijin IPK di Kabupaten Berau SAMARINDA, tiga orang penasihat TRIBUN - Terhukumnya yang sangka Budi Pranomendampinginya wo yang diduga memeninggalkan Kejati lakukan penyalahKaltim untuk makan gunaan wewenang siang. Namun pemepenerbitan ijin periksaan dilanjutkan manfaatan kayu pukul 13.30 molor (IPK) diperiksa Kehingga menjelang DOK NEV jaksaan Tinggi Kalpukul 15.00 sore. Budi Pranowo tim. Penyidik men“Saya sudah cecar tersangka sebanyak 20 telepon orangnya dua kali, dia pertanyaan terkait tugas dan (Budi Pranowo) bilang lagi di kewenangannya. Ini di- Jalan menuju ke sini (Kejati ungkapkan Kepala Penera- Kaltim). Tapi sampai sekarang ngan Hukum (Kapenkum) Ke- belum datang juga,” cetus jati Kaltim Syakhrony, Senin Rochmadi saat ditanya Tribun, (23/3). di ruang Intelijen sambil meSyakhrony mengatakan, nunggu tersangka untuk metersangka Budi Pranowo mulai lanjutkan pemeriksaanya. diperiksa jaksa penyidik RochPemeriksaan lanjutan bermadi SH yang menjabat se- akhir hingga pukul 16.30. Jaksa bagai Kasie Intel Kejari Pe- Rochmadi terlihat mondarnajam Pasir Utara (PPU) pukul mandir memberikan print hasil 09.30. Pemeriksaan dilakukan pemeriksaan. Usai pemberkadilantai II Gedung Kejati Kaltim di ruang kerja Asisten Pengawas Albert Siregar SH selaku Koordinator Penyidik yang menangani kasus tersebut. SEBENARNYA Kejati “Tadi beliau datang jam semKaltim telah menjadwalkan bilan lewat, ditemani penasihat pemeriksaan Budi Pranowo hukumnya Pak Haposan Hubersamaan dengan tagalung dan partner,” kata Aminullah pada Jumat (13/ Syakhrony. 3) lalu. Namun saat itu Budi Pengamatan Tribun di Pranowo tidak bisa hadir Kejati Kaltim, tersangka Budi dan telah menyampaikan Pranowo mengenakan baju sesurat pemberitahuan ke telan warna hijau gelap sambil Kejati Kaltim lantaran sakit membawa tas hitam yang berterkena hepatitis. isikan data-data terkait kasus Aminullah Haq yang itu. Selama pemeriksaan berpernah menjabat Kepala langsung, tersangka diperiksa Bidang Perencanaan dan oleh jaksa Rochmadi disodorEvaluasi Dinas Kehutanan kan 11 pertanyaan sempat terKaltim juga dimintai henti untuk makan siang. “Maketerangan dari penyidik sih pemeriksaan soal tupoksi. sebagai tersangka terkait Tadi dia banyak menjelaskan kasus penyalahgunaan macam-macam, muter-muwewenang penerbitan Ijin ter,” kata Rochmadi. Pemanfaatan Kayu (IPK) di Pemeriksaan akan dilanjutKabuapten Berau 2004kan pukul 13.30. Tersangka dan

san hasil pemeriksaan tersangka, Budi Pranowo meninggalkan kantor Kejati Kaltim. Saat ditanya Tribun, Budi tidak bersedia memberikan jawaban hasil pemeriksaan tadi. “Sama pengacara saya saja,” ucap Budi, menuruni tangga Kejati Kaltim sambil membawa tas hitam cukup besar berisikan datadata terkait kasus itu. Terpisah, Ketua Tim Penasihat Hukum Haposan Hutagalung SH ketika dikonfirmasi terkait pemeriksaanya ia mengatakan, pemeriksaan kliennya berjalan susuai aturan dan proporsional. “Hanya ingin saya katakan, bahwa pemeriksaan tadi berjalan lancar dan proporsional. Kemungkinan diperiksa lagi, saya masih menunggu dari jaksanya,” kata Haposan, kepada Tribun.(bud)

Periksa Saksi-saksi 2005. Aminullah juga dicecar sebanyak 20 pertanyaan yang disodorkan jaksa Rochmadi SH dan Albert Siregar SH (Asisten Pengawas Kejati Kaltim). Saat diperiksa Aminullah didampingi penasihat hukumnya Robert Nababan SH. Dua tersangka diduga melakukan penyelahgunaan wewenang terkait pemberian tujuh ijin IPK di Kabupaten Berau. “Pihak Kejati Kaltim masih terus melakukan pemeriksaan baik dari dua orang tersangka dan para saksisaksi,” tambah Syakhrony.(bud)

Teteng Diperiksa Terkait PON SELAIN memeriksa Budi Pranowo, pada hari yang sama, Kejati Kaltim juga memeriksa Syaiful Teteng. Namun Teteng diperiksa tidak terkait kasusnya Budi. Teteng diminta keterangan dalam kapasitasnya sebagai Ketua Harian PB PON XVII2008. Teteng yang juga Sekprov Kaltim itu ditanya seputar sumber dana hingga penggunaan dana PON di Kaltim. Pengamatan Tribun, Teteng menjalani pemeriksaan sekitar pukul 11.00 siang usai mendampingi Gubernur Kaltim Awang Faroek Ishak di-

acara Pekan Panutan Penyampaian SPT Tahunan di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Samarinda, Senin (23/3). Asisten Intelijen Ely Shahputra yang didampingi seorang jaksa intelijen meminta keterangan Teteng guna mengklarifikasi seluruh dana yang digunakan untuk PON XVII. Sayangnya Eli enggan memberikan keterangan yang sifatnya masih pengumpulan data. “Jangan tanya saya dong, tanya sama orangnya langsung,” kata Ely, sambil tersenyum usai sholat Dzuhur.

Meski sempat rehat dua kali menjelang sholat Dzuhur dan Ashar, pemeriksaan berlangsung hingga pukul 17.00 dan Teteng meninggalkan ruangan Kejati Kaltim. Sebelumnya, siang itu Teteng mengenakan baju seragam PNS setelan hijau tanpa ditemani penasihat hukumnya. Ia hanya ditemani seorang supirnya yang mengenakan kendaraan mobil Honda Jazz warna hitam. Kepada Tribun, Teteng mengaku, “Cuma dimintai klarifikasi soal proses dana PON.” (bud)

TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN

PEMBANGUNAN KANTOR IC - Seorang pekerja sedang menuangkan semen untuk pondasi kawasan bisnis Islamic Center (IC) Samarinda, Minggu (22/3). Kawasan bisnis IC yang terletak di halaman belakang diharapkan bisa selesai pada bulan Agustus 2009 bila tidak ada halangan lagi.

Dishub Tunggu Keputusan DPRD

● Soal Pengelolaan Parkir Tepi Jalan Umum SAMARINDA, TRIBUN - Cukup lama tak terdengar, Dinas Perhubungan Kota Samarinda ternyata masih menunggu keputusan dari DPRD Samarinda, mengenai pengelolaan parkir di tepi jalan umum. Menurut Sulaiman Sade, Kepala Dishub Samarinda, rencananya soal parkir di tepi jalan umum akan diserahkan kepada pihak ketiga. Namun, rencana tersebut harus diiringi dengan pengesahan Perda Parkir dari DPRD Samarinda. “Jadi sekarang ini tinggal keputusan dari DPRD saja. Kami masih menunggu dari DPRD,” ujar Sulamain, Senin (23/3). Dikemukakannya, bila rencana tersebut terlaksana maka pengelolaan parkir di tepi jalan umum akan dipecah sesuai dengan zona yang nantinya akan diserahkan kepada pihak pengusaha. “Nanti juga akan ditenderkan pengelolaan parkir ini. Bila DPRD telah merevisi perda parkir, maka kami akan segera mengumpulkan instansi ter-

PENDAPATAN PARKIR SAMARINDA Tahun 2006 2007 2008

Pajak Parkir Target Realisasi 750.000.000 726.338.075 750.000.000 895.715.175 850.000.000 1.083.843.200

Retribusi Parkir di Tepi Jalan Umum Target Realisasi 1.510.000.000 1.028.240.000 1.300.000.000 691.190.000 1.300.000.000 147.270.000

Sumber : Dispenda Kota Samarinda (may)

kait dalam parkir dan membahas bersama masalah ini,” ujarnya. Sayangnya saat ditanyakan mengenai target yang akan diraih dengan konsep baru dalam pengelolaan parkir, belum bisa disebutkan Sulaiman. “Belum pasti, tetapi harusnya lebih besar dari sebelumnya karena peluang juga bisa lebih besar,” ujarnya. Bila opsi ini benar-benar terlaksana, maka pengelolaan retribusi parkir yang berjalan melalui Kantor Bersama Samsat tidak lagi digunakan. “Kami usahakan dalam tahun ini bisa segera terlaksana. Kalau bisa sebelum masa tugas anggota DPRD saat ini berakhir,” ujar Sulaiman.

Sementara itu, Wakil Ketua DPRD Samarinda, Siswadi menuturkan, revisi Perda Parkir sebenarnya telah memasuki tahap akhir. “Saat ini masih di pansus, tetapi sudah final. Jadi kami tinggal menunggu laporan teman-teman pansus saja,” kata Siswadi, Senin (23/3). Kendati demikian, Siswadi mengaku dalam kesibukan kampanye Pemilu saat ini, konsentrasi para anggota DPRD juga terpecah, sehingga revisi Perda Parkir juga agak tersendat. “Tapi soal revisi perda itu sudah di tahap akhir kok,” ujarnya. Dalam kesempatan sama, Siswadi menekankan kepada Pemkot, agar komitmen soal parkir ini bukan hanya karena

adanya revisi Perda Parkir saja. “Kami juga berharap ada semacam sosialisasi dulu, terutama sebelum di-perda-kan, yakni sejauh mana imbas perda itu terutama dari sisi PAD. Tetapi sebenarnya saya pikir ini masalah komitmen, jadi kalaupun menggunakan perda yang lama, kalau komitmennya jelas saya yakin juga bisa kok,” kata Siswadi. Siswadi menekankan, Perda Parkir tidak akan bisa memberikan peningkatan PAD, selama tidak ada komitmen yang jelas dalam pengelolaan parkir. “Jadi kalau tidak ada komitmen, maka percuma saja. Ujungujungnya akan kembali seperti sebelumnya lagi. Ini semacam warning dari kami,” ujarnya. (may)


tribun samarinda

SELASA 24 MARET 2009

15

Warga Mengeluh tak Terima BLT ● Kantor Pos Pakai Data Lama

Proses Lama BERBEDA dengan tahun sebelumnya, pembayaran BLT kali ini hanya menggunakan fotocopy KTP atau surat keterangan dari kelurahan, sehingga waktu yang dibutuhkan petugas cukup lama sebelum memberikan uang sebesar Rp 200.000. “Ketika warga datang dan menyetor KTP mereka, harus menunggu dulu karena petugas kami harus menyortir dulu sesuai dengan kelurahan masing-masing, lalu dicocokkan dengan data yang kami miliki. Setelah itu barulah bisa dipanggil dan uang diberikan. Petugas kami di loket tidak kurang kok. Sistem pembayaran memang agak lambat karena sistemnya berbeda dengan yang lalu. Kami juga harus teliti agar tidak salah,” paparnya. Sama halnya dengan pembayaran BLT periode lalu, pengambilan BLT kali ini juga tidak bisa diwakilkan. (may)

SAMARINDA, TRIBUN Kantor Pos Samarinda tidak akan mengubah data nama penerima Bantuan Langsung Tunai (BLT) tahap I tahun 2009, meskipun banyak keluhan dari warga ataupun pihak kelurahan mengenai akurasi data penerima BLT. Menurut Wahidi, Ketua Satgas Penyaluran BLT Kantor Pos Samarinda, data penerima yang digunakan Kantor Pos merupakan data dari Departemen Sosial RI dan Kantor Pos hanya bertugas melaksanakan tugas dari Depsos untuk menyalurkan dana BLT. “Kami tidak berhak mengubah data penerima, karena kami hanya juru bayar. Jadi data yang kami terima ini tetap akan kami gunakan sebagai dasar untuk membayarkan BLT. Penyaluran BLT tidak mungkin kami tunda, jadi meskipun ada yang mengeluh tidak mendapat dana BLT tetapi kami melaksanakan tugas ini sesuai dengan data dari Depsos,” kata Wahidi saat ditemui di ruang kerjanya, Senin (23/3). Terkait data yang digunakan, Wahidi menegaskan, Kantor Pos telah menerima penjelasan dari Depsos RI dan intinya dalam penyaluran BLT tetap menggunakan data yang telah diberikan. “Jadi rumah tangga sasaran yang mendapatkan

BLT itu adalah RTS yang menerima BLT tahun 2008. Kami juga mendapat penjelasan dari BPS, kalau sebenarnya BPS telah berupaya memberikan data terbaru, namun pusat tetap ingin menggunakan data lama,” katanya. Wahidi mengakui beberapa warga mengeluhkan soal tidak terdatanya nama mereka sebagai penerima BLT. Namun, saat dicek ternyata ada perbedaan nama atau alamat di KTP dengan data Kantor Pos. “Tetapi setelah mereka meminta surat keterangan dari kelurahan, mereka sudah bisa mendapatkan BLT. Tetapi, memang ada juga warga yang benar-benar tidak terdata sebagai penerima. Tetapi kalau untuk urusan itu, maka kami mengacu pada data yang diberikan Depsos. Kami juga tetap meminta warga tersebut untuk meminta penjelasan ke kelurahan,” paparnya. Ia menegaskan juru bayar Kantor Pos memang berhatihati untuk menyalurkan dana BLT. Pasalnya, BLT kali ini tidak menggunakan kupon BLT, melainkan hanya fotocopy KTP atau surat keterangan dari kelurahan. “Kalau berbeda sedikit saja dengan data yang kami miliki, maka tidak kami berikan, kecuali sudah ada surat keterangan dari kelurahan,” paparnya. (may)

Lurah Loa Bakung Minta Maaf PROTES warga yang tidak terdata dalam daftar penerima BLT tahap I tahun 2009, terpaksa disikapi beberapa lurah di Samarinda dengan cara yang hampir serupa. Lurah Loa Bakung, Eddy Kiefwidianto mengaku hanya bisa menenangkan warga yang datang ke kelurahan, karena tidak menerima BLT. “Warga bukannya ngeluh lagi, tapi sampai marah-marah. Tapi kami cuma bisa memberikan pengertian saja. Kami juga meminta maaf

karena data yang digunakan Kantor Pos itu bukan hasil verifikasi dari kelurahan yang terbaru,” kata Eddy, Senin (23/3). Untuk Kelurahan Loa Bakung, penerima BLT tahun 2009 ini sebanyak 784 orang, padahal hasil verifikasi kelurahan sekitar akhir tahun 2008 lalu terdata sebanyak 960 penerima BLT. “Data yang digunakan kantor pos itu data lama yang belum hasil verifikasi. Jadi ada kekurangan sekitar 100 RTS lebih. Kami

juga sudah mendatangi Kantor Pos tetapi Kantor Pos juga hanya selaku juru bayar saja,” ujarnya. Hal senada dilontarkan Lurah Harapan Baru, Samlian Noor. Samlian mengaku ada saja warga yang memprotes karena tidak termasuk penerima BLT tahun 2009. “Kami berusaha menenangkan warga saja, karena kalaupun dipaksakan nama mereka memang tidak ada. Mudahmudahan ada solusi buat mereka,” kata Samlian. (may)

Usulan KBNK 1,3 Juta Ha Bukan dari Hutan Lindung lagi 300 ribu ha. Hal SAMARINDA, itu dilakukan karena TRIBUN - Gukomitmen Pembernur Kaltim prov menjadikan Awang Faroek pembangunan Ishak, membantah yang berwawasan penilaian sejumlah lingkungan. kalangan jika usulan “Artinya kaKawasan Budidaya wasan hutan linKehutanan yang dung kita, tidak dikonversi menjadi akan ada penguraKawasan Budidaya DOK/AMI ngan, tetap kita Non Kehutanan lestarikan dan jaga. (KBNK) seluas 1,3 Nusyirwan Ismail Dan bahkan justru juta hektar (Ha) yang rencananya akan masuk dalam kita ditambah itu supaya pelesRencana Tata Ruang Wilayah tarian dan kegunaannya dapat Provinsi (RTRWP) adalah berasal kita nikmati nantinya,” ujarnya. Lantas lahan KBNK yang dari hutan lindung yang ada di dimaksudkan itu dimana saja? Kaltim saat ini. “Tidak ada, itu penilaian Awang menyebutkan tersebar yang salah. KBK yang dimak- sejumlah daerah di Kaltim. “Dia (KBK menjadi KBNK, sudkan itu adalah seperti lahan tidur dan lain sebagainya. Nah red) ada dibeberapa daerah, kami usulkan menjadi KBNK saya tak hafal. Dan mudah-muagar bisa dimanfaatkan ke de- dahan saja disetujui pusat, kapannya oleh para investor di- rena pemanfaatan lahan-lahan bidang pertanian dalam arti seperti sangat menunjang seluas, dalam meningkatkan sek- kali dalam menciptakan iklim tor ekonomi kemasyarakatan investasi di Kaltim khususnya kita,” kata Awang, Senin (23/3). dalam sektor pertanian dalam Bahkan menurutnya, khu- arti luas itu,” jawabnya. Seperti diberitakan, untuk sus untuk kawasan hutan lindung dalam RTRWP nanti, jus- menciptakan iklim dan peluang tru Pemprov usulkan ditambah investasi dibidang pertanian

dalam arti luas di Kaltim, Pemprov telah mengusulkan dalam RTWP penyediaan lahan kosong sebanyak 1,3 juta hektar (ha) khusus untuk investasi dibidang pertanian. Lahan itu adalah yang selama ini berasal dari KBK namun dipandang tak termanfaatkan dengan baik, kemudian diusulkan untuk dijadikan KBNK. Kepala Badan Perijinan dan Penanaman Modal (BPPM) Kaltim, Nusyirwan Ismail, belum lama ini mengatakan, selama ini Kaltim masih mengacu kepada RTRWP tahun 1999 yang menyebutkan KNBK sudah ada sekitar 1,4 juta ha. Namun karena RTRWP sudah lama dengan seiring perkembangan dan pembangunan daerah, maka hal menjadi berubah, makanya kemudian diusulkan dalam RTRWP disediakan lagi lahan 1,3 juta ha Usulan lahan KNBK 1,3 juta ha itu bisa dimanfaatkan untuk berbagai jenis tanaman, diantaranya pengembangan kepala sawit, nenas, jarak dan banyak jenis tanaman lainnya yang sangat berpotensi dikembangkan dan dibudidayakan di Kaltim. (aid)

TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN

Seorang manula penerima BLT sampai tertidur ketika menunggu panggilan dari petugas saat pembagian BLT di Kantor Pos Pusat Samarinda, Senin (23/3). Beberapa penerima BLT harus menunggu hingga 5 jam untuk mendapatkan dana BLT dari pemerintah, hendaknya Kantor Pos Samarinda memiliki cara sendiri sehingga penerima BLT tidak menunggu terlalu lama.

Lima Jam Antre demi Rp 200.000 Suasana di Kantor Pos Besar Samarinda Jalan Gajah Mada terlihat ramai, Senin (23/3). Warga penerima Bantuan Langsung Tunai (BLT) tumplek blek di halaman samping Kantor Pos Besar tersebut. Ada yang duduk di kursi plastik, ada pula yang berdiri dan sebagian lagi terpaksa lesehan di lantai Kantor Pos Samarinda. Mereka rela menanti berjamjam lamanya hanya untuk mendapatkan BLT sebesar Rp 200.000. SUPARDI menyandarkan tubuhnya di dinding Kantor Pos Besar Samarinda. Lelaki paruh baya itu menghisap rokoknya dalam-dalam. Matanya mengawasi sepeda tuanya yang diparkirkan di halaman parkir Kantor Pos, sembari mendengarkan dengan seksama nama-nama yang disebut juru bayar Kantor Pos Samarinda, Senin (23/3). Panas matahari yang terik membuat peluhnya bercucuran. Namun, semangatnya menanti uang sebesar Rp 200.000 membuatnya rela menunggu hingga lima jam lebih. “Saya sejak pukul 08.00 pagi sudah di sini. Sekarang sudah hampir jam 12.00 siang tapi belum juga dipanggil. Perut saya rasanya sudah lapar, tapi kalau belum ada panggilan saya belum mau pulang. Rencananya kalau dapat uang Rp 200.000 mau

saya simpan, untuk keperluan menyicil tanah yang saat ini saya dan anak saya tumpangi. Kami sudah lama numpang di tanah Pemda di Jalan Trisari Sidodadi, tapi mau diurus supaya bisa dicicil. Berharap uang BLT ini bisa menambah,” kata Supardi, dengan wajah polos, Senin (23/3). Tidak begitu lama berbincang dengan Tribun, lelaki renta itu tiba-tiba bergegas berdiri menuju loket pembayaran, karena mendengar namanya dipanggil. Wajahnya terlihat sumringah. Namun, kegembiraannya tak bertahan lama, karena juru bayar di loket pembayaran memintanya kembali lagi dengan membawa surat keterangan dari Kelurahan Sidodadi. “Katanya saya diminta bawa surat keterangan lagi. Tidak tahu kenapa. Saya mau

langsung ke kelurahan ya mbak,” ujar Supardi, dengan tubuh loyo. Mantan pengemas sampah itupun langsung meraih sepeda tuanya dan melaju ke lalu lintas yang ramai. Selain Supardi, cukup banyak penerima BLT yang telah tergolong renta. Mereka duduk dengan sabar di kursi dan lesehan. Kertas karton ataupun kain selendang digunakan untuk mengipas, karena cuaca cukup panas. Santuni, warga RT 35 Sidodadi termasuk salah satu warga yang telah menanti cukup lama. “Dari jam 9.00 saya sudah di sini, tapi sampai jam 12.00 siang ini belum dipanggil. Perut saya sudah lapar tapi mau pulang, nggak ada ongkos pulang. Tadi ke sini naik taksi, jadi berharap pulang nanti sudah ada uang bisa dipakai untuk naik taksi,” kata Santuni, sambil tersenyum kecut. Selain ongkos taksi, BLT sebesar Rp 200.000 rencananya akan digunakan Santuni untuk membeli beras buat keluarganya. “Lumayan mbak, bisa dapat beras 10 kg,”

ujarnya. Cerita Slamet lain lagi. Slamet terpaksa meninggalkan pekerjaan utamanya sebagai penjual bakso di Jalan Trisari, Sidodadi hanya untuk menunggu jatah BLT Rp 200.000. “Kemarin saya menunggu dari jam 08.00 sampai jam 15.00 sore, tapi ternyata waktu dipanggil, saya disuruh mengambil surat keterangan dari kelurahan. Hari ini, saya datang lagi dan sudah sejak 08.00 sampai siang ini belum dipanggil. Tidak apa-apa nunggu lama asalkan memang dapat uangnya. Tapi saya belum tahu apakah saya sudah bisa dapat BLT ini atau tidak,” kata Slamet, sambil lesehan. Lelaki tua itu mengaku sangat berharap bisa mendapatkan dana BLT. “Saya berharap bisa dapat, karena mau bayar kebutuhan sekolah anak saya. Mudahmudahan dapat ya mbak, karena ada juga teman saya yang tidak dapat meskipun tahun lalu dapat, tidak tahu kenapa,” paparnya, mengangkat bahu. (maipah)

Trans Kaltim Dijanjikan Rp 975 Miliar

● Komitmen Wapres, Menteri PU dan Bappenas SAMARINDA, TRIBUN-Upaya roadshow yang dilakukan Gubernur Kaltim Awang Faroek Ishak ke sejumlah Menteri Kabinet Indonesia Bersatu di Jakarta belum lama ini, cukup membuahkan hasil, khususnya soal anggaran pembenahan infrastruktur jalan trans Kalimantan di Kaltim yang saat ini kondisinya sangat memprihatinkan sekali. Berdasarkan pertemuan dengan Wakil Presiden (Wapres) Jusuf Kalla, Menteri Bappenas Paskah Suzetta dan Menteri Pekeraan Umum (PU) Djoko Kirmanto, disebutkan Pemerintah Pusat sudah berkomitmen akan memberikan dana Rp 975 miliar khusus untuk pembenahan jalan trans Kalimantan di Kaltim itu, pada tahun anggaran 2010 nanti. Dibandingkan dengan tahun 2009 ini yang hanya mendapatkan Rp 480 miliar, maka di tahun 2010 nanti jika benar janji Pusat itu terealisasi dengan komitmen Wapres dan dua Menteri tersebut, maka mengalami peningkatan yang sangat signifikan, yakni Rp 495 miliar. “Yang jelas selama dua bu-

lan ini, melalui rangkaian roadshow yang saya lakukan ke sejumlah Menteri terkait sangat cukup meyakinkan Pusat, bahwa Kaltim layak mendapatkan keadilan, dan Alhamdulillah Wapres dan dua Menteri sepakat akan mengucurkan melalui APBN 2010 nanti, sebesar Rp 975 miliar itu,” kata Awang dalam acara pembukaan Pekan Panutan Penyampaian SPT Tahunan, di Kantor Wilayah Pajak Kaltim, Senin (23/3). Dikatakannya, berkali-berkali setiap bertemu dengan Menteri dan instansi terkait di Pusat, selalu dia tekankan bahwa keberadaan infrastruktur yang layak adalah faktor utama dari peningkatan ekonomi di Kaltim. “Dan hal itu saya sampaikan dihadapan Menteri PU dan Bappenas lengkap data-data dan foto-foto bagaimana kondisi jalan negara kita di Kaltim. Nah setelah melihat itu dua Menteri bersangkutan berkomitmen Kaltim ke depan harus diperhatikan khususnya soal infrastrukturnya,” ujarnya dengan tegas. Kendati dana Rp 975 miliar

DOK

Antrean panjang kendaraan di jalan trans Muara Wahau Sangatta Kutim.

itu masih dirasa kurang cukup untuk membenahi jalan-jalan negara yang kondisinya sudah sangat parah, namun menurut Awang, paling tidak peningkatan jumlah dana yang akan didapatkan dari Pusat itu adalah bukti bahwa Kaltim sudah mulai diberikan perhatian lebih oleh Pusat. “Coba bayangkan saja PDRB kita setiap tahunnya sekitar Rp 200 triliun lebih. Tapi apa yang kita dapatkan setiap tahunnya hanyalah sekitar Rp 26 triliun. Nah mudah-mudahan keadilan yang kita mintakan ini akan terus diperjuangkan, supaya

Kaltim ke depan akan lebih baik,” ujarnya. Selain itu ditambahkannya, perjuangan yang dilakukan dia melobi Pusat bukanlah bentuk ancaman dan sesuatu yang sifatnya negatif bagi keutuhan NKRI. “Yang ini jangan salah faham, kita hanya menuntut keadilan, bukan lantas jika tidak diindahkan mengancam akan merdeka atau otonomi khusus, saya tidak suka dengan hal itu, karena masih banyak cara yang bisa dilakukan supaya kita mendapatkan porsi yang layak dari pemerintah pusat, tandasnya. (aid)


CMYK

16

SELASA 24 MARET 2009

Warga Jerman Hilang di Hutan ● Berangkat dari Kubar Menuju Kalteng 13 Januari

TRIBUN KALTIM/REONALDUS

TAK TERURUS - Venue olahraga Terbang Layang atau Gantole yang dibangun untuk PON XVII Kaltim kini dijadikan arena bermain sepakbola dan motor cross mini. Venue ini bernilai Rp 2,8 miliar. Venue ini tampak tak terurus sejak PON XVII selesai. Foto diambil Senin (23/3).

Kubar Turunkan 2 Tim SAR DINAS Kebudayaan dan Pariwisata bekerjasama dengan Tim SAR Badan Kesatuan Bangsa Politik dan Perlindungan Masyararakat (Kesbangpolinmas) mengirimkan 2 tim regu Tim SAR untuk melakukan pencarian terhadap seorang warga negara Jerman Jason Clint Richard (29), yang menghilang di hutan rimba Kutai Barat tepatnya di Sekitar Sungai Ratah Kecamatan Laham sejak 12 Januari 2009. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kubar Ayonius menjelaskan, dua tim regu

SAR yang dikirim telah melakukan pencarian sejak Minggu (15/3). Kedua tim dibagi dalam dua jalur. Jalur pertama melalui Kecamatan Nyuatan Kampung Intu Lingau dan jalur kedua melalui Sungai Ratah Kecamatan Laham. “Diperkirakan hari Rabu (25/3), tim SAR Kubar harus kembali ke Kutai Barat untuk mengetahui bagaimana perkembangan terakhir pencarian warga Jerman. Kalau tidak dapat akan dilakukan pencarian kembali,” ujar Ayonius di ruang kerjanya, Senin (23/3).

Sementara itu ditempat terpisah Kepala Badan Kesbangpolinmas MS Ruslan membenarkan pernyataan Kadis Budpar Kubar yang telah mengirimkan dua tim SAR yang masing-masing terdiri dari 3 orang untuk melakukan pencarian Jason yang hilang di pedalaman hutan Kutai Barat tepatnya Mahakam Hulu. Mereka sudah berangkat sejak satu minggu yang lalu, dan kemungkinan akan kembali pada hari Rabu (25/3) ini. “Mudah-mudahan warga Jerman dapat ditemukan,” ujar Ruslan. (lex)

Marwan Usulkan Pilkada Dipercepat ik yang dapat kita TENGGARONG, lakukan setelah keTRIBUN - Anggota putusan itu adalah DPRD Kutai Kartakita membicarakan negara (Kukar) persiapan Pilkada Marwan mengusuldipercepat. Agar kikan agar Pemilihan ta segera memiliki Kepala Daerah (PilBupati dan Wakil kada) yang memilih Bupati yang definiBupati dan Wakil tif,” kata Marwan, Bupati Kukar diperSenin (23/3). cepat. Usulan ini Menurut Marterkait dengan telah keluarnya keputu- MarwanTRIBUN/REONALDUS wan, langkah ini sudah sesuai dengan san tetap (inkra) BuPeraturan Pemerinpati (non aktif) kukar, Syaukani HR dan Pelak- tah (PP) 6 tahun 2005 mengenai sana Tugas (Plt) Bupati Kukar, Pemilihan Kepala Daerah (PilkaSamsuri Aspar. Kedua pemim- da). “Saya lupa pasalnya, tapi pin hasil Pilkada 2005 ini terlibat dalam peraturan itu disebutkan, apabila Bupati diberhentikan dalam kasus dugaan korupsi. “Menurut saya yang terba- jadi Bupati maka Wakil Bupati

Masa Jabatan Pj Bupati Hanya 1 Tahun Pilpres. Jadi saya MASA jabatan rasa, itu tidak bisa penjabat (Pj) Bupati dan lebih baik kita Kukar hanya satu mengutamakan tahun. Jabatan itu kepentingan akan berakhir pada nasional daripada Desember tahun kepentingan ini. daerah,” kata “Masa jabatan Suroto. Pj Gubernur atau Ia lalu Bupati itu maksimal menjelaskan, satu tahun. Itu Pilkada bisa saja berdasarkan PP TRIBUN/REONALDUS dipercepat. (Peraturan Suroto Namun, itu akan Pemerintah) No 6 merusak agendatahun 2005 pasal agenda penting KPU. “KPU 132 ayat 4. Kalau berdasarkan tidak mempunyai kesempatan aturan ini, maka Pj Bupati waktu yang cukup untuk hanya memiliki masa jabatan mempersiapkan Pilkada itu. satu tahun saja. Apakah itu Persiapannya bukan sehari diganti atau diperpanjang, dua hari saja. Minimal delapan silakan saja. Yang penting, bulan. Nah, dari perspektif ini, peraturan harus ditegakkan Pilkada dipercepat juga tidak dan Pilkada berjalan lancar,” bisa. KPU-nya bisa hancur ucap Dosen Fakultas Ilmu kalau tetap dipaksakan,” Sosial dan Politik (Fisipol) katanya. Universitas Kartanegara Karena itu, menurutnya, (Unikarta) Suroto S Sos Msi, lebih baik menunggu pilpres Senin (23/3). selesai sekitar bulan NovemHal itu diungkapkan ber. Dengan hitung-hitungan terkait ide yang diajukan seperti itu, Pilkada Kukar Marwan untuk mempercepat diperhitungkan akan tetap Pilkada (Pemilihan Kepala pada waktunya, Juni 2010. Daerah). Masalah itu sulit Selain itu, Suroto diwujudkan sebab Komisi mengingatkan, dalam rentang Pemilihan Umum Daerah waktu persiapan pilkada itu, (KPUD) Kutai Kartanegara (Kukar) selaku penyelenggara Penjabat (Pj) Bupati Kukar hanya memiliki masa bakti Pemilu memiliki dua tugas satu tahun saja. Pejabat yang penting tahun ini, yakni menjabat sebagai Pj Bupati Pemilu Legislatif dan Pemilu tidak boleh mengikuti Pilkada Presiden. tersebut, baik sebagai Kepala “Rasanya nggak mungkin Daerah maupun sebagai Wakil kalau Pilkada itu dipercepat. Sebab, KPU punya dua agenda Kepala Daerah. Hal ini tertuang dalam PP No 49 penting tahun ini, itu agenda tahun 2008 pasal 40 ayat 3.(reo) nasional. Pemilu Legislatif dan

naik secara otomatis. Kemudian, jika masa jabatannya hingga 18 bulan, maka boleh mengangkat Wakil Bupati. Pertanyaannya, kalau Wakil Bupatinya lengser ke prabon maka kita bisa mengusulkan Pilkada dipercepat. Karena Bupati dan Wakil Bupati kita sudah nggak ada,” ucapnya. Marwan mengakui, kalau ide itu baru sebatas ide pribadinya. Karena itu, ia berharap, agar dewan dapat mempercepat pembahasan hal ini. “Tadi baru saya usulkan dalam Rapat Panitia Musyawarah (Panmus) agar membahas hal ini. Dan saya rasa, DPRD akan mengagendakannya,” ucapnya. Marwan juga menegaskan, kalau idenya ini bukan suka atau tidak suka terhadap seseorang, tapi lebih kepada kepentingan masyarakat Kukar. “Jujur saya katakan, bahwa saya tidak ingin bermanuver dan bermain-main dalam persoalan ini. Ini murni karena saya ingin memberikan yang terbaik bagi Kukar,” ucapnya. Ketua Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kukar Rinda Desianti mengatakan, pihaknya siap saja melaksanakan Pilkada apabila dipercepat. “Kami hanya melaksanakan saja jika memang DPRD mengusulkan seperti hal itu,” ucapnya. Namun, sepengatahuannya, hal itu tidak mungkin dilaksanakan. Sebab, selama tahun 2009 tidak boleh ada Pilkada karena KPUD berkonsentrasi pada pelaksanaan Pemilu Legislatif dan Presiden. Yang diperbolehkan adalah tahapan pelaksanaan Pilkada itu. Tapi, untuk pelaksanaannya tidak boleh. Sementara itu, anggota DPRD Kukar, Suryadi, menolak jika Pilkada Kukar dipercepat. Selain karena agenda Pemilu Legislatif dan Presiden, Suryadi juga melihat keberadaan Penjabat (Pj) Bupati Kukar cukup membantu pelaksanaan pemerintahan. “Kita lihat suasananya juga. Saat ini, kita kan mau Pemilu Legislatif dan Presiden. Saya khawatir ini akan menggangu kinerja KPU. Sebab dari pelaksanaan hingga perhitungan suara itu memerlukan tenaga yang besar. Dan tahun 2009, tidak boleh mengadakan Pilkada karena kedua pemilu itu. Toh, saat ini ada juga Pj Bupati disini. Jadi lebih baik tetap saja Juni 2010,” kata anggota dewan asal Partai Keadilan Sejahtera (PKS) ini. (reo)

SENDAWAR, TRIBUN -Seorang wisatawan asal Jerman, Jason Clint Richard, dilaporkan hilang sejak 12 Januari 2009 di pedalaman wilayah perbatasan Kabupaten Kutai Barat (Kaltim) dengan Provinsi Kalimantan Tengah. Hingga akhir Maret ini Jason belum ditemukan. Menurut Kepala Dinas Pariwisata Kubar, Ayonius, dinas pariwisata setempat telah mengerahkan dua tim SAR untuk mencari wisatawan tersebut. Namun sejauh ini belum diketahui perkembangannya. Menurut Ayonius, Jason bertolak dari Samarinda menuju Kubar 12 Januari. Kemudian bersama Deni, warga Long Iram, Kubar yang bekerja sebagai satpam di Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kaltim masuk ke pedalaman menuju Provinsi Kalteng. Di tengah hutan mereka sempat terpisah, dan Jason tidak ditemukan hingga sekarang. Keberadaan warga Jerman, yang merupakan kelahiran Schawnzwald, 2 Desember 1980 dalam melakukan perjalanan wisata sama sekali tidak diketahui pihak terkait seperti Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Kaltim dan Kabupaten Kutai Barat. Secara kronologi, Ayonius menjelaskan, sebelumnya, pada 12 Januari 2009, Jason dan Deni tiba di Kabupaten Kubar dan didampingi Irwan Faisal menuju Kampung Long Daliq Kecamatan Long Iram guna mencari dua pemandu lokal yaitu Tului Paran (48) dan Salomon (32) untuk menemani Jason dalam melakukan perjalanan darat menuju Kalimantan Tengah. Dan keesokan harinya, dua pemandu lokal dan Jason berangkat menuju Kampung Intu Lingau Kecamatan Nyuatan untuk melakukan perjala-

CMYK

nan darat. Namun dalam perjalanan dari Kampung Intu Lingau menuju Provinsi Kalimantan Tengah, tiba-tiba kaki Jason terkilir sehingga tidak bisa berjalan. Diputuskan, dia ditinggalkan di dalam hutan dekat Sungai Ratah Kecamatan Laham. Kedua pemandu lokal terlebih dahulu membuat pondok kecil untuk Jason beristirahat. Setelah itu kedua pemandu lokal melanjutkan perjalanan guna mencarikan bantuan penduduk setempat, dengan menggunakan alat kompas keduanya terus berjalan. Di tengah perjalanan, Tului Paran terserang penyakit Malaria sehingga mereka harus beristirahat di tengah hutan dengan membuat pondok kecil. Sedangkan Salomon melanjutkan perjalanan untuk mencari

Biodata Wisatawan Jerman Hilang Nama

: Jason Clint Richard

TTL

: Schawnzwald, 02 Desember 1980

Pekerjaan

: Painter in Constuction

Tinggalkan Negaranya

: Berlin, 10 November 2008 Sumber : Disbudpar Kubar (lex)

bantuan dari penduduk setempat. Setelah ditunggu selama satu minggu Salomon tidak kunjung tiba dengan membawa bala bantuan dari penduduk setempat, akhirnya Tului Paran memutuskan untuk berangkat mencari bantuan walaupun dalam kondisi tubuh masih lemah. Hingga akhirnya, 11 Maret 2009, Tului Paran bertemu dengan seorang pemburu binatang di tengah hutan dekat Sungai Ratah. Tului dibawa pemburu itu ke Kampung Ratah dan

akhirnya dikirim ke Balai Pengobatan Santa Familia Barong Tongkok untuk mendapatkan perawatan pada tanggal 15 Maret 2009. Pada 16 Maret 2009, pihak keluarga Tului Paran yaitu Marselinus Kuleh dan Verensianus Tajoq berangkat ke Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kubar untuk memberitahukan kejadian ada warga negara Jerman yang ditinggalkan mereka di tengah hutan dalam kondisi kritis karena kaki keseleo. (lex)

Jangan Salahkan Kami DINAS Kebudayaan dan Pariwisata (Disparbud) Kutai Barat menolak disalahkan atas hilangnya warga negara Jerman di dalam hutan Mahakam Hulu. Menurut Ayonius, Kepala Disparbud Kubar, yang patut disalahkan yaitu Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Kaltim karena mengizinkan seorang satpam membawa wisatawan asing ke tengah hutan rimba dari Intu Lingau menuju Kalteng tanpa memberitahu Disparbud Kubar. “Setelah kejadian seperti ini baru memberitahukan ke Disbudpar, yang paling memusingkan lagi kami juga yang harus diminta mencarikan dan dibebankan segala macam biaya untuk pencarian warga Jerman,”

ujarnya dengan nada kesal. Lazimnya yang terjadi, kalau ada wisatawan asing yang hendak melakukan perjalanan itu, katanya, pihak Disbudpar akan mempertanyakan kelengkapan apa saja yang dimiliki oleh wisatawan dalam melakukan perjalanan, seperti

telpon satelit, GPS, kompas, makanan serta kelengkapan lainnya. “Kalau tidak lengkap Disbudpar Kubar akan mencegah wisatawan itu melakukan perjalanan dan kalaupun hendak perjalanan harus dilengkapi peralatan bertahan hidup di hutan,” tuturnya. (lex)


tribun bontang

SELASA 24 MARET 2009

17

Burhan dan Ali Kembalikan Rp 15 Juta ● Tersangka Korupsi DPRD Jilid II

TRIBUN/BASIR DAUD

Pengacara tersangka Bilher dan Andi kembalikan kerugian Rp 15 juta ke Kejari Bontang, Senin (23/3).

BONTANG, TRIBUN - Tersangka dugaan korupsi DPRD Bontang jilid II Burhan dan Ali Mashadi menyerahkan uang tunai Rp 15 juta kepada Kejaksaan Negeri (Kejari) Bontang, Senin (23/3) pagi. Ini sebagai upaya untuk melunasi kerugian negara yang diduga mereka lakukan ketika menjabat sebagai anggota DPRD Bontang periode 1999-2004. “Ini salah satu bentuk komitmen klien kami untuk bertanggungjawab dan mengembalikan kerugian negara. Selama ini kan hanya disebutkan akan mengembalikan. Hari ini buktinya kita sudah mengembalikan sebagian kerugian negara. Karena ini masih apa adanya dari apa yang dimiliki klien kami, memang jumlahnya tidak terlalu besar,” ujar pengacara tersangka, Bilher Hutheaan SH didampingi Andi Zakaria SH yang tengah menghitung uang dalam pecahan Rp 100.000 dan Rp 50.000 itu sebelum dise-

rahkan ke Kejari Bontang. Bilher mengatakan, Burhan baru mampu mengembalikan Rp 10 juta, sementara Ali Mashadi Rp 5 juta. Setelah dihitung dengan seksama, Bilher menyerahkan gepokan uang dalam dua amplop tersebut kepada Kepala Seksi Pidana Khusus Kejari Bontang Sutrisno Margi Utomo SH di ruang kerjanya. Pihak Kejari juga menghitung ulang uang tunai dari Burhan dan Ali Mashadi itu sebelum dimasukkan dalam rekening Kejari Bontang. “Kami menitipkan uang tersebut dalam rekening Kejari Bontang. Untuk membuka rekening itu kami sebelumnya harus meminta izin kepada Departemen Keuangan,” ujar Kajari Bontang Sumarjo SH didampingi Sutrisno Margi Utomo. Ia mengatakan, uang tersebut belum bisa dimasukkan ke kas negara karena kasus tersebut belum mendapat keputusan tetap alias inkracht. Jika ke-

putusan tetap menyatakan tersangka bersalah, maka dana tersebut akan langsung disetorkan ke kas negara. Jika tidak terbukti, dana tersebut akan dikembalikan kepada tersangka. “Kami dalam menegakkan hukum, terlebih lagi soal kasus korupsi tidak hanya menahan tersangka, tetapi berusaha untuk mengembalikan kerugian negara. Langkah yang dilakukan dua tersangka ini patut dicontoh yang lain,” katanya. Seperti diketahui, mantan anggota DPRD Bontang 1999-2004 yang kini masih aktif Jafaruddin H Usman juga telah menitipkan Rp 100 juta sebagai bentuk keinginan mengembalikan kerugian negara. Terpidana Rusdin Abdau, mantan pimpinan DPRD Bontang 1999-2004 beberapa waktu lalu juga telah melunasi kerugian negara dan denda. “Dengan mengembalikan dugaan kerugian negara, kemungkinan bisa menjadi pertimbangan dalam persidangan,” katanya. Ia menjelaskan, selain kasus dugaan korupsi DPRD Bontang jilid II, terpidana kasus korupsi Dinas Pendidikan Kota Bontang Netty Pebriamasni di saat yang hampir bersamaan, juga membayar denda Rp 50 juta kepada Kejari Bontang dan langsung disetorkan ke kas negara. Sebelumnya, Nanang Harjono dan Netty Pebriamasni juga telah mengembalikan kerugian negara sebesar Rp 109.222.500 di Januari 2009. (asi)

Permohonan Izin Presiden Tidak Ada di Kejagung KORUPTOR Insyaf yang juga anggota DPRD Bontang 19992004 Hamzah MD mengaku tidak menemukan berkas permohonan izin pemeriksaan Wali Kota Bontang periode 1999-2004 dari Kejari Bontang yang ditujukkan kepada Kejagung untuk diteruskan kepada Presiden. “Semua berkasnya tidak ada. Karena dulu ditangani Pak Kemas Yahya jadi harus ada laporan baru lagi,” ujarnya saat dihubungi, Senin (23/3) sore. Hamzah mengatakan, jika harus menyurat ulang kepada Kejagung untuk meminta izin pemeriksaan dari Presiden, maka Kejari Bontang mau tidak mau membuat ulang surat permohonan pemeriksaan kepada Presiden melalui Kejagung. Sementara itu, salah satu anggota DPRD Bontang 19992004 dari fraksi TNI AD Sewala Hali mengaku menunggu kesimpulan dari pemeriksaan yang dilakukan Denpom VI Tanjungpura. “Saya sudah beberapa kali menghadiri pemeriksaan di Samarinda dan saat

MEREKA YANG KEMBALIKAN UANG NEGARA ■ Sewala Hali sudah kembalikan semua dana sekitar Rp 74,9 juta ■ Jafaruddin H Usman juga telah menitipkan Rp 100 juta ■ Burhan baru mampu mengembalikan Rp 10 juta, ■ Ali Mashadi Rp 5 juta ■ Rusdin Abdau, telah melunasi kerugian negara dan denda

KORUPSI DISDIK ■ Netty Pebriamasni di saat yang hampir bersamaan, juga memba-

yar denda Rp 50 juta ■ Nanang Harjono dan Netty Pebriamasni juga telah mengembalikan kerugian negara sebesar Rp 109.222.500 di Januari 2009. (asi)

ini masih menunggu hasil pemeriksaan,” ujarnya disela serah terima jabatan Den Arhanud Rudal-002 Dam VI Tanjungpura di Bontang. Sebelum diminta mengembalikan kerugian negara, ia mengaku telah mengembalikan sebagian uang asuransi jiwa ke kas negara. “Awalnya sebelum pemeriksaan saya sudah mengembalikan Rp 25 juta karena saya dengar di beberapa daerah itu juga bermasalah. Setelah itu saya cicil dan saya sudah kembalikan semua dana asuransi itu sekitar Rp 74,9 juta,” katanya. Sewaya mengaku tidak mengetahui unsur kerugian ne-

gara lain selain asuransi karena materi pemeriksaan yang dilakukan terkait dana asuransi jiwa anggota DPRD 1999-2004 yang dianggarkan melalui Panitia Urusan Rumah Tangga (PURT) DPRD. Mantan anggota DPRD1999-2004 lainnya Abdul Malik mengatakan, mereka hanya menerima dari PURT. Ia mengaku pernah dipanggil sebagai saksi ketika Kejari menyelidiki kasus tersebut setelah mereka tidak lagi menjabat sebagai anggota DPRD. “Sebagai warga yang taat hukum kita ikuti apa kata hukum,” ujarnya. (asi)

TRIBUN/BASIR DAUD

Pangdam Tono Suratman berdiskusi dengan Sofyan Hasdam dan Danrem 091/Bontang dalam acara ramah tamah sertijan Dan Arhanud Rudal 002 Kodam Tanjungpura, Senin (23/3).

Pangdam: Pengamanan Obvitnas Tanggung Jawab TNI BONTANG, TRIBUN - Panglima Kodam VI/Tanjungpura Mayor Jenderal TNI Tono Suratman memuji kebersihan Kota Bontang saat memberikan sambutan acara ramah tamah serah terima jabatan Komandan Den Arhanud Rudal-002 Kodam VI/Tanjungpura dari Mayor Arh Louise Ferdinand ke Mayor Arh Rachmady Barungsinang ST. “Setelah saya berkunjung ke beberapa kota di Kalimantan, saya menilai Bontang ini indah, paling bersih dan dinamis,” ujarnya di Markas Den Arhanud di Kota Bontang, Senin (23/3) pagi. Di samping itu, Tono mengatakan Bontang merupakan kota strategis karena ada sejumlah obyek vital nasional yang terkait dengan industri strategis. Ia mengucapkan terima kasih kepada Wali Kota Bontang

Sofyan Hasdam yang hari itu hadir dalam upacara dan ramah tamah sertijab Komandan Den Arhanud Rudal. Ia mengatakan, Sofyan banyak memberikan masukkan positif terhadap aktivitas Den Arhanud Rudal. Sofyan sebelumnya dalam sambutan mengatakan, koordinasi Pemkot Bontang dengan Den Arhanud Rudal 002 Kodam VI/Tanjungpura dan Kodim 0908 Bontang sangat baik sehingga kebersihan yang dinikmati warga Bontang tidak terlepas dari peran TNI di Kota Bontang yang menggalakan Jumat bersih. Wali Kota yang sedang mengambil cuti untuk kampanye Golkar itu juga mengatakan peran Kodim 0908 Bontang dalam kesehatan juga sangat baik dengan berhasil meraih juara 1 Posyandu terbaik se Kota Bontang. Setelah keduanya memberi

sambutan, giliran Mayor Arh Loise Ferdinand memberikan kesan selama kurang lebih 3 tahun memimpin Den Arhanud Rudal 002 Kodam VI/Tpr. Disusul dengan perkenalan Mayor Arh Rachmady Barungsinang ST yang sebelumnya juga bertugas mengurusi Artileri Pertahanan Udara (Arhanud) itu. Selanjutnya Mayor Arh Louise Ferdinand akan bertugas sebagai Kasdim 0905 Balikpapan. Dalam upacara serah terima jabatan, Pangdam VI./Tpr Mayjen TNI Tono Suratman menegaskan, urusan pengamanan obyek vital di Kalimantan dan termasuk di Bontang merupakan tanggung jawab TNI. “Sebagai satuan yang memiliki tugas pokok pertahanan udara guna melindungi instalasi dan obyek vital, dituntut senantiasa memiliki kemampuan dan kesiap-siagaan yang prima.

Karena obyek vital nasional tersebut memiliki potensi kerawanan untuk menggoyahkan stabilitas politik dan keamanan, memiliki potensi besar dalam hubungan perekonomian, politik serta pertahanan negara,” ujar Tono yang menjadi insepktur upacara. Sebelum mengakhiri amanatnya, Tono mengingatkan kepada seluruh prajurit di Den Arhanud Rudal 002 Kodam VI/ Tpr untuk menjaga netralitas. “Jangan terpancing serta ikutikutan untuk memberikan respons komentar dengan berbagai argumentasi dengan cara pandang yang berbeda. Pedoman buku saku netralitas TNI. Pegang teguh jati diri TNI dan mengamalkannya dengan benar. Kesejatian sebagai tentara rakyat, tentara pejuang, tentara nasional dan tentara profesional,” ujarnya. (asi)

Alirkan Gas Melalui Pipa Paralon ● Bontang Minta Subsidi BBM dari APBN Diganti Jaringan Gas BONTANG, TRIBUN jadi kota gas. Ia menje- Pemkot Bontang telaskan kota gas yang dingah melobby pememaksud adalah kota dirintah pusat untuk bisa mana semua kebutuhmengalihkan dana suan rumah tangga akan bsidi Bahan Bakar Mimenggunakan gas. Ide nyak (BBM) dari Angini kata Sjahid berawal garan Pendapatan dan dari diskusi dengan seDOK jumlah pemangku keBelanja Negara (APBN) untuk pembangu- Sjahid Daroini pentingan (stakeholdnan jaringan pipa gas ke seluruh ers) terkait di Bontang yang rumah tangga di Kota Bontang. merupakan daerah pengolah “Subsidi BBM untuk Kota gas di Kalimantan Timur. Bontang diganti saja dengan “Ide awalnya Bontang ini pembangunan jaringan pipa pengolah gas, masa kita tidak gas sampai ke rumah-rumah pernah bisa menikmati atau warga di Kota Bontang. De- merasakan gas yang murah ngan penggunaan gas seperti dan aman untuk kepentingan ini, pemerintah secara langsung rumah tangga kita,” ujarnya. Di bisa melakukan efisiensi peng- samping itu katanya, Bontang gunaan minyak tanah dan elpiji. memiliki tata ruang kota yang Disamping itu pengeluaran ma- cukup kompak sehingga tidak syarakat bisa ditekan sampai 50 sulit untuk membuat jaringan persen karena lebih murah dari pipa gas sampai ke rumah-ruminyak tanah dan elpiji,” kata mah warga. Wakil Wali Kota Bontang Sjahid Sjahid mengatakan Pemkot Daroini saat ditemui di ruang Bontang, Rabu (19/3) lalu semkerjanya, Senin (23/3) siang. pat melakukan pertemuan deIa mengatakan, langkah ngan BPH Migas yang dihadiri tersebut merupakan satu upa- Kepala BPH Migas Tubagus ya Pemkot Bontang untuk men- Haryono dan mendiskusikan

terkait persoalan Bontang sebagai Kota Gas. BPH Migas kata Sjahid siap menyalurkan gas dari tempat penyaluran gas ke PLTMG Kanaan. “Gasnya cukup untuk seluruh rumah tangga Bontang. Untuk pipa primer nanti kita bisa ambil lewat pipa gas yang ke PLTMG Kanaan,” katanya. Sjahid sangat optimistis rencana ini bisa terwujud jika pemerintah pusat mengamini permintaan Pemkot Bontang untuk menggunakan subsidi BBM dari APBNuntuk membangun jaringan pipa gas menuju rumah warga. “Setelah disetujui pemerintah pusat, dalam dua tahun, kita sudah bisa menikmati gas yang langsung keluar kompor gas kita di rumah,” ujarnya. Untuk melakukan efisiensi dalam pembangunan jaringan pipa gas, Sjahid bahkan telah memikirkan untuk menggunakan pipa paralon untuk mengalirkan gas sampai ke rumah warga. “Pipa paralon saja menurut saya bisa aman, karena

tekanannya hanya 2 sampai 3 PSI (satuan tekanan gas, red). Selain itu, untuk perawatan juga tidak mahal karena tidak korosi,” katanya. Untuk pengelola gas nantinya, Pemkot kata Sjahid bisa memanfaatkan Perusda AUJ untuk melakukan maintenance dan melayani pembayaran penggunaan gas. “Jadi seperti rekening listrik dan air, nanti juga ada pencatatnya berapa banyak gas yang digunakan itu yang akan dibayar,” ujarnya. Sejauh mana proses menuju Bontang Kota Gas? Sjahid mengatakan, Pemkot dalam waktu dekat akan melakukan survei ke masyarakat untuk mengkaji karakter rumah tangga dalam penggunaan bahan bakar. “Kita akan mengkaji dulu berapa jumlah rumah tangga di Kota Bontang yang ingin beralih dari minyak tanah ke elpiji,” ujarnya. Sjahid berharap Bontang masa depan bisa gas minded karena secara ekonomi bisa lebih efisien penggunaan bahan bakar dengan harga relatif lebih murah. “Tidak ada lagi antre minyak tanah, tidak ada lagi kelangkaan elpiji,” katanya. (asi)


18

SELASA 24 Maret 2009

BURSA TANAH KAVLING

BPN

BPN

BPN

Dijual Tanah Ukuran 200 M2. Sertifikat Ring Road II RT 048 Sepinggan. Hub: 085752177238

Dijual / Disewakan Sebidang Tanah di Jl.MT Haryono, pinggir jalan. Luas: 2 Ha 600 M. SHM. Hub: 081253248886 / 081254055538 1321731april

BPN

BPN

132173/27 mrt

BPN

132173/28 mrt

TRK

DIJUAL TANAH UK 1200 M2 SERITIFIKAT, STRATEGIS 50 METER DARI JALAN MULAWARMAN – PASIR PUTIH TARAKAN, PINGGIR JALAN COCOK UNTUK RUKO / RUKAN HUBUNGI HP : 08154521314 TARAKAN 1298/23 maret

BPN

1298/23maret

BPN

DIJUAL TANAH SHM PINGGIR JALAN BPP – SMD KM. 14,5 LUAS 4060 M2 PROSPEK INVESTASI HARGA MENARIK HUB: 0542 - 6144376

SMD

BPN

DIJUAL TANAH STRATEGIS BEBAS BANJIR, PINGGIR JLN RAYA,TENGAH KOTA, COCOK UTK USAHA UK. 25X40M2, JL. ANGGUR DALAM, DEPAN AULA AKPER PEMDA, HRG 1 JT/M2 HUB. 081254324272

Dijual Lokasi Strategis Kios Trade Center Semi Basement Hubungi Segera 7048181 BPN

1298/22 maret

BPN

1298/24 maret

SMD

SMD

Dijual Mitsubishi Lancer GLX Th’94 warna Hitam, Fas.AC dingin, Tape, CD, MP3, TV, PW, PS, CL, full sound, VR.16 full variasi, harga 52 Jt nego, hub. 085250756789 smd/24

maret

BPN

SMD

Dijual Mobil Daihatsu Espass th’96 Warna Ungu Fasilitas Velg Racing, AC, Tape, kondisi mulus harga Rp 27,5 jt Hub: 0542 – 5655402 hp: 085246305860 1298/24 maret

SMD

smd/24

maret

SMD

Dijual Honda City IDSi Matic Tahun 2005 Silver Fas. Lengkap + TV Tuner, USB,DVD,VCD,CD, Dual AirBag, Harga Rp 149 Jt/nego ( cash / kredit ) Hub. 08115808759 smd/23 maret

smd/27maret

Djl Kijang Jantan Th 89 Wrna Merah 5 Speed Fas. PS,VR,CL,Tape,AC Dingin Hrga Nego Kond.Mulus Hub. 081346237916 smd/24

Dijual Peugeot 306 th’97 Fasilitas lengkap AC,CD,VR,Ex Pribadi. Harga 53 Juta nego. Hub: 0813500000878

Dijual DumpTruk PS125 th’2007.Barang siap pakai.Hrg.245jt Nego.Hub.0813 464 76987 smd/24

smd/23

maret

maret

Dijual BU Suzuki Futura Pick Up 1.3 Th’92, Warna Hitam, Fas: R/T, V/R, Kondisi: Bagus & Jarang Pakai Harga 28,5Jt Nego Hub: 0811-546788. TP 1298/24 maret

Dijual Cepat Suzuki Escudo Tahun 1996 Fas. AC, Tape + Power, PS, PW, CL, Cat Orisinil, Mulus Luar Dalam, Sangat Istimewa, Harga Rp 85 Jt/nego Hub. 08125527519 smd/23 maret

maret

BPN

Mau Mbl Bgs Ini Ada Tyt Kjg Original ’96 Lngkp, CL, AC Dingin, Ban Baru, VR, Wrn Biru Mtlk, Contact 08125 829469 – 0542 – 9106973 Hrg 53 Jt No SMS 1298/24 maret

SMD

Dijual Toyota Kijang LSX 2003 Merah Maron Fas. Lengkap, VR,AC, CL,EM,PW,PS,Stir Racing, STNK 1 Tahun, Jok Kulit Harga Rp 119 Jt/ nego. Kredit UM Rp 27 Jt Hub. smd/23 maret 08115808759

smd/24

1298/24 maret

1298/24 maret

SMD

smd/23

maret

SMD

Dijual Cepat Panther Touring th’2002 .Biru Silver. STNK baru,barang siap pakai. Hrg.117,5jt Nego.0541-7766337 smd/23

maret

Dijual Kijang Pick Up Bensin th’2004 bln 9 Warna Hitam Metalik. Fasilitas: AC,Tape,VR. Harga 85 Juta nego. Hub: 0542-7143280

smd/28maret

smd/26maret

Dikontrakan Rmh Di Bhumi Nirwana Indah Jl Barcelona I Blok B 18 Fas:6KT,3KM Listrik 2200Wt+ Tlp (Jrngn Underground),air WTP,Top TV Hlmn Parkir Luas bbs bnjr.Hub:05427016161/081350639191/ 132173/25 mrt 081952386161

Djl Toko Andhika Tekstil Lok. Sgt Strategis Jl.panglima Batur No.18 Uk. 7,20x30 M Fas. Lstrk,Air,Tlp,3lt,Lntai Atas Siappkai Utk Srng Brg Wallet Bbsbjr Hrg 5,850 M Ng Hub. Bpk. H. Syafruddin 08125505813 smd/9 april

SMD

Dijual Starlet th’87.Warna Biru Met.Kondisi orinil.Hrg Nego.Hub.0812 5856869 / 0858 20648 999

1298/24 maret

smd/27maret

SMD

Dicari Segera Honda New CRV A/T 2000CC th’2005 Warna Silver Metalik. Plat Kaltim. Hub: 081520348861 1298/24 maret

Djl Cpt Mits. Kuda Super Exceed (Bensin) Th 01,Orisinil,Mlus&Sgt Trawat,Pribadi,KM Rndh 80rb,Fas. Lgkp AC DB,PW,PS,VR,Tape,Remote 90 Jt Hub. 0813471066691

smd/22maret

SMD

Perlu Dana.Dijual Grand Extra 95.Kondisi baik,terawat.Fas.PW,PS,AC dingin.Abu-abu.Hrg Nego.Hub.0815 4508 5192 smd/24 maret

Djl Cpt Kijang krista Bensin Th 2003 Wrna Hitam,Mlus,Trwat,Fas. Lgkp Hrg 135 Jt Nego Hub. 081346327159 smd/29

maret

SMD

Djl Kijang Lgx Efi 1.8 ’03 Bensin, Velg Baru (Stainless Steel) 17”, AC, TV, Full Var. Warna Maron. Harga 143Jt NEGO. Hub: 0542-875336 / 08125875639 TP & NO SMS. 1298/24 maret

SMD

Dijual Picanto Tahun 2004 Warna Silver Fas. AC, VCD, VR, PW,PS,Barang Bagus,Harga Nego Hub. 081346547691

DJL CPT RUMAH HOOK TYPE 21/180 DI BUKIT TEMINDUNG BM-2 SMD, BEBAS BANJIR, PLN, PAM, SERTIFIKAT HUB. H. KASDI HERJANTO, SE 05417776962 / 08152051684 (TP)

smd/27maret

BPN

Dijual Hiline PU th’2002 akhir. Putih.STNK + KIR hidup.Ada AC. Kondisi Prima.Hub.0852 5064 5889

maret

SMD

SMD

SMD

L 200 Strada Mega Cabin Th 2006 Wrn Silver Siap Pakai Hrg Nego.Hub:05425638344

1298/27 maret

maret

Dijual Mazda 626 Th.’87 Fas: AC, PW, Tape, VR, Kondisi Terawat. Harga Nego. TP. Hub: 08125413246

maret

BPN

Dijual TANAH Uk 17x50 Lokasi Jl.Raya Penajam Kilo 1 Dpn Perumahan Penajam Lestari Bersertifukat. Hrg Nego Cck u/ Supermarket Pinggir Jln Besar Hub: 7031103/08125300360

BPN

smd/24

smd/24

BPN

maret

BPN

Dijual Suzuki Carry 1000 Th’85 Warna Merah, Fas. Tape, Velg racing, Harga nego, Hub. 081346658682

Dijual 2 Unit Rumah lokasi Jl.Siaga RT 23 No.99 LT/LB -293/222 M2. Fasilitas: PDAM, PLN 1300 Watt, Telp, Garasi, Sumur bor. SHM.Harga nego. Hub: 081346644797 / 081350802060 Bebas Banjir !!!! 787/30 maret

Dijual Kijang SGX th’97,Orisinil warna Merah.Mesin sudah dirubah.CDI luar dalam bersih.Ban baru.Jangan lewatkan Hrg.85jt Nego.Hub.0812 537 3255

maret

SMD

smd/24

smd/24

Over Kredit Rumah Dgn Cash Back 450 Jt Type 120 LT. 435 Hanya 50 Jt Hub. 081347121079/ 05417217677 SMD

BPN

SMD

smd/29

smd/30maret

smd/27maret

smd/27maret

Djl Rmh (Baru Slesai Dibangun) PALM HILLS Blok AA2 NO.20, posisi hook , ±150M Dr Jln Raya Mulawarman, Sepinggan. LT 250M² L.Bngunan Lt.1 180M² Lt.2 130M², 4 KT, 3 KM, AC, PLN, TLP, PDAM. Hrg Nego Cp:0811547248/ 081347588653 1298/24 maret

SMD

DIJUAL TANAH STRATEGIS BEBAS BANJIR, PINGGIR JLN RAYA,TENGAH KOTA, COCOK UTK USAHA UK. 25X40M2, JL. ANGGUR DALAM, DEPAN AULA AKPER PEMDA, HRG 1JT/M2 HUB. 08195409304

Dijual Kijang Super,Long th’90/ 91.Biru.Hrg.37,5jt Nego.Hub.0541-911 4486

Djl Ferosa Th 95 2 Wrna Biru Met Fas. Lgkap Hrga 45 Jt Nego Hub. 081347248512

Djl Cpt Panther LS Th 2003 Kond. Istimewa Fas. Lgkp Wrna Silver Hrga 118 Jt Nego Hub. 08125502172

132173/25 mrt

SMD

SMD

SMD

smd/29

maret

Djl Truck Isuzu Box Euro 2 PS120 Fas. PS,Sisa 15 BlnX 8,1 Jt Ganti DP 100 Jt Hub. 081347263888

smd/27maret

smd/27maret

Djl Cpt Suzuki Aerio Th 2004 Wrna Silver,Siap pkai,Fas. Lgkp,Audio,TV,CD Hrga 105 Jt Nego Hub. 081347002348

smd/24

SMD

Djl Kijang LGX Th 2001 Akhir Wrna Silver Fas. PS,PW,CL,TV,DVD,Hrga Nego Hub. 081347420922

Dijual Rmh Toko . LT/LB 108/66 m2, PLN 900 Watt. ( Lok.Pinggir Jalan Besar ) .Hub : ENGEL 7117067 / 081346667000.

PPU

BUTUH UANG, OVER KREDIT RUMAH DI GRAND TAMANSARI,TYPE 198 LT. 222 HANYA 150 JT BS DICICIL 3X HUB. 081347013929/ 05417217677

1298/23 maret

Djl Cpt Honda Jazz IDSI Th’ 2005 Wrna Silver Fas. Full Variasi, KM Rendah,Jrg Pkai Kond Sgt Trawat Hrga Nego Hub. 05417756631

Dijual Avanza G VVTi 2006 Bln 10 Wrna Hitam Hrga 132 Jt Nego Hub. 0811586439/ 081221353268 (Tnpa Perantara)

maret

SMD

SMD

Dijual Kijang Super th’95.Gold.Fas.AC Tip VR.Mulus siap pakai.STNK baru.Hrg Nego.Hub.0813 4721 7288

SMD

Dijual Kijang Krista Tahun 2000 Warna Hijau Metalik, Fas. PW,PS,VR,AC Double Blower, Cat Asli, Siap Pakai Harga Nego Hub. 081347745175

Djl Mobil Innova G Th 2005 Wrna Biru, Tangan Pertama Hub. 081347339944 smd/27maret

1298/29 maret

132173/26 mrt

BPN

BPN

DIJUALTANAH BERSERTIFIKAT(SHG) LUAS 16059 M2 JL. SYARIFUDDIN YOES DPN RMH DINAS WALIKOTA BPP. HUB: 443755 / 081253975409

smd/4 april

SMD

SMD

BPN

SMD

Dijual RUMAH BARU LT.140/160/200 Tipe 48 Fas.2KT/1KM/LISTRIK/PDAM/ SHM/IMB.Lok. JL.Rapak Indah masuk Perum. PLN & Dkt Perum Smd Resident, BISA KPR. Hub. 0812 554 4988 / 0813 5065 1118 / 0541-273063 / 0541-7155468 smd/5 april

012787/26 maret

smd/25maret

BPN

DIJUAL RUMAH TYPE 54/ 150 DIPERUMAHAN RENGGANIS HARGA 290 JT NEGO HUB : 0542 – 5666419 ATAU 081347833349

Dijual Tanah Jl.MT Haryono Dalam 10 x 26.Hub:0542-7265918

SMD

Dijual Tanah Uk. 700M2, SHM, Lok. Mugirejo Dekat Pasar Segiri II Hrg Nego Hub. Romi 081347585226

smd/27maret

BPN

SMD

Dijual Honda Jazz V-Tec Th’2007 Triptonik Matic Silver Stone, Original, Mulus, Istimewa, Hub. 0541-262088 / 08125536622 smd/24 maret

SMD

TANAH DIJUAL JALAN POROS STADION UTAMA PALARAN L : 2500 M2 JL. JAKARTA L : 1500 M2, SHM, HUB. 081253074522 (TANPA PERANTARA)

DIJUAL MURAH RUMAH DI KM 4,5 LT/LB 118M2/67M2 PLN, PDAM, 2KT, 1KM, HARGA 100 JUTA NEGO HUB: 081545747650

smd/26maret

DIJUAL TANAH UKR.14X18,JL.AW SYAHRANIE,SEMPAJA GG.6 HUB.0541769431/0812 55 12216

1298/24 maret

1298/24 maret

maret

Djl honda Civic LX Th 88 Wrn Putih Fas VR,Ring 17”,AC,Tape,PW,PS Msn Halus Cat Mulus Siap Pakai Hrg 37,5Jt Nego Hub:0542-9171532 1298/24 maret

DIJUAL CEPAT TANAH / WATAS 1 HA DI KM 38 DI BELAKANG POM BENSIN, PINGIR JALAN BESAR. BISA TUKAR MOBIL. HUB: 081254501117 / 05427061800

SMD

SMD

BPN

Dijual Hyundai Santa Fe th’02 .Silver. Fas.lngkp.Bodi mulus. Hrg Nego. Pemakaian kota, milik pegawai.Hub. Pak Amat 0812 550 9810

Djl Kijang Grand Extra Th 95 akhir wrna Merah Met 1800 CC Msin 7K,Brg Mulus Lgkap Hub. 0541262088/ 081346659322

SMD

132173/26 mrt

BPN

BPN

Dijual Tanah + Bangunan Jl. Jelawat Kel. Timbau Tenggarong SHM LT.3.470 M2 Harga nego, Hub. 081347381646

Dijual Cepat rumah Di Jl. Pupuk Timur 7 No. 8 LT. 465m2, LB. 170m2, 3KT, 3KM, Listrik 5500, PDAM, Tlp, Carport, Tandon, Bebas Banjir, Harga Nego Hub: 0542-760450/08125559325

132173/26 mrt

132173/25 mrt

TGR

Djl Cpt Rmh Uk. 12 x 18 LB.162 M2, 3 KT, 2 KM, List 900 Watt, PDAM, Jl. Pemuda Rt.06 No.7 SHM, Batakan, Hrg nego, Hub : 081347016187 / 132173/25 mrt 0542 - 7160077

BPN

RUMAH DIJUAL PERUM. KORPRI LOA BAKUNG BLOK BM 13 JL. JAKARTA HARGA NEGO LUAS TANAH 120 M2, LB 85 M2, 3 KT, 2 KM, RT, RK, GARASI PEMINAT HUBUNGI HP 081347845791 TANPA PERANTARA BPN

Dijual Cepat Tanah + 336 (8 m x 42 m) Sertifikat Hak Milik Murah ! Jln. Cendrawasih (Daerah Gn. Pipa) Sudah Ada IMB Hrg 90 Juta nego Hub : 7139087/7118422, Tanpa Perantara

1298/22 maret

SMD

SMD

SMD

Dijual Kijang Innova G Tahun 2005 Warna Biru Metalik KM Rendah, Sangat Mulus, Barang Istimewa, Atas Nama Sendiri, Hub. 0541-262088 / 081346659322 smd/24 maret

BPN

SMD

DIJUAL RUMAH TYPE 45.DI PERUM RAPAK BINUANG SEMPAJA.FAS: PLN PDAM TELP GARASI.HRG NEGO.HUB.0812 537 11780 smd/22maret

BPN

Dijual Cepat Kijang LGX Diesel th’2003 Warna Biru. Barang terawat. Harga nego. Hub: 085654232341 / 05427189363 1298/24 maret

smd/27maret

0lina/28maret

smd/27maret

BPN

1 unit mobil Suzuki carry tahun 1986 velg racing harga rp.15jt nego hub:0542-7134126/08125879490

Tanah DIJUAL – Senipah (Handil II) LT : 6615 m2 (Samping Hotel Senipah Resort) Tanah DIJUAL – Senipah (Handil II) LT : 57,5 X 41,5 ( 2386 m2) Dekat SD Berminat dapat Hub: 0812 549 4983

SMD

Dijual Kijang LGX Diesel th’2001.Hitam Met.Ganti DP 65jt,sisa 19 bln,Rp.3.405.000,-/bln.Hub.0813 4791 2156 / 0813 5047 6888

smd/27maret

maret

SMD Dikontrakkan Rmh di Pupuk Barat I No.59. Listrik 6600 AC 6 Bh, Kamar 7 di Dalam, 3 di Luar. Di Tiap 2 Kamar Ada Km Mandi/WC. Hub: 081346350870 / 081347348682 / 0542-762218

SMD

Dijual Katana GX th’94.Hitam.Fas.AC Tape VR Orisinil.Hrg Nego.Hub.0812 541 74567 (TP/ No SMS)

2.

1298/23 maret

1298/22 maret

SMD

smd/29

Djl Cpt Rmh Modern Minimalis Bpn Regency Blok CC2 No.7 Siap Huni 3 KT 2 KM 1 RT 1 RK Dpr Carport Tanpa Perantara Hrg nego Hub : 081346207328 1298/24 maret

BPN

Investasi Sangat Menguntungkan,Dijual Cepat Sebidang Tnh Perwatasan(SHM) di Kel Sepinggan(Blkg Psr Sepinggan)Luas 1100M2(Jual Kslrhn/Kapling uk:10x15M2),Lok Strategis.Hub:087812393073/ 0542-7033621 (Tnp Perantara)

132173/25 mrt

BPN

132173/25 mrt

1298/25 maret

DIJUAL TANAH UKURAN 4 HEKTAR DI BATU BESAUNG, SEMPAJA RT.28 HUB.0541-769431/ 0812 55 12216

132173/25 mrt

Dijual Tanah Uk 10x15 Sertifikat(SHM).Lok Jl Syarifuddin Yoes(50M Dr Jl Raya).Hrg 85Jt Nego Hub:7143145/ 081254319369 Tnp Perantara BPN

SMD

DJL CPT TANAH UK. 51X135 M2 DATARAN TINGGI DGN HRGA 1 M2 : RP 125.000 DI JL. RINGROAD KEC. LOA BAHU SMD HUB. 08152052070/ 0541271435

BPN

Djl Tnh SHM LT 8.945M2 Jl Mulawarman Rt 11 Samping Polsek Timur Lemaru.Hub:081253050425/ 081520360866

smd/22maret

BPN 1.

smd/31maret

Djl/Dikont Rmh Di Jl Wonoagung Rt 30 No.77 KM 6 LT:195M2 LB:117M2.3KT 2KM List 900Watt PDAM.Sertifikat. Hub:081346517997

Over Kredit Rumah Type 45 Luas 21 x 15 Ganti DP Rp 80 Jt/Nego Fas. 2 KT, 1 KM, 1 Kloset Duduk, PLN, PDAM, Hub. 081372779876 / 081253164403

1298/29 maret

1298/29 maret

BPN

SMD

Djl Rumah Baru Jl. Gatot Subroto LT. 245, LB. 160, SHM, Fas. 4KT, 3KM, Garasi Utk 2 Mobil, Tandon, PLN, PDAM, Tlp, Bebas Banjir, Hub. 081254433109 smd/24 maret

RUMAH DIJUAL,TANPA PERANTARA, LOKASI JL JEND. SUDIRMAN, GG SWADAYA, RT 07 NO.23. LUAS TANAH 364 M2 LB 168 M2 , KT 4 BH, KM 3 BH, GARASI, IMB, SERTIFIKAT HAK MILIK. SILAKAN HUBUNGI 0811539454, 0542-5664530

1298/23 maret

SMD

Djl Tanah 30x50M2 Pinggir Jalan S.Hatta KM 8 Samping Poltekba Berminat Hub:08125424458/ 737381 1298/27 maret

132173/25 mrt

BPN

DIJUAL SEBIDANGTANAH JL.MT HARYONO DISEBERANG JALAN SMA KATOLIK. LEBAR: 15 M2 X PANJANG 50 M2. STPK HGB BALIKPAPAN. HUB: 05427135881 / 0812 5309 2188

1298/23 maret

SMD

1298/12 April

132173/25 mrt

Dikontrakan Rumah Di Wahana Asri I 4KT,3KM Hrg 55Jt Yg Serius Hub Arif 0542-5666419/ 081347833349

(OPEN HOUSE) RUMAH di JUAL, : JL. MARKISA NO. 55 (vorvo) ,LT: 10 X 19,9 (199) M2,LB : 198 M2: 2 LANTAI, RUANG:5KT, DPR, 2TOILET,FAS.: LIST 2200W, PAM, AC 2UNIT, 2TANDON, POMPA AIR. Catatan : Bebas Banjir, 5 Menit dari RSW. Syahranie dekat Lembuswana Hub.0541-7732619 / 081 831 2530 smd/28 maret

BPN

Dijual Tanah 1 Ha Bersertifikat KM 4 Dkt Jln Raya Lok Strategis Cck U/ Perumahan/ Workshop/Gudang Dll Hub:08159004049/ 0542-423848

BPN

RUMAH DIJUAL, TANPA PERANTARA, LOKASI JL JEND. SUDIRMAN, GG SWADAYA, RT 07 NO.23. LUAS TANAH 364 M2 LB 168 M2 , KT 4 BH, KM 3 BH, GARASI, IMB, SERTIFIKAT HAK MILIK. SILAKAN HUBUNGI 0811539454, 0542-5664530

132173/28 mrt

BPN

132173/25 mrt

BPN

Dijual Cepat Rumah Balikpapan Regency Alamat : Jl. Kintamani 12 Blok Q-25 TP Hub: 085247002628

SMD

DIJUAL TANAH UK. 10 X 20 M2 SHM, SUNGAI AMPAL EX PERUM ITCI SUMBER REJO DEKAT MALL FANTASI HRG NEGO HUB : 08125806197 NO SMS

132173/28 mrt

BPN

Dijual Over Kredit/ Disewakan Kios Di Bpp Trade Center No.073 & 082 Hub:081347603040

132173/25 mrt

BPN

BPN

Djl Rmh Komp Wika Blok C2 No.3 LT.145 M2 LB. 120 M2 3 KT + 1 KT Pembantu, 2 KM, PLN 2200 Watt, PDAM, Full Furniture 081347394245 9068/25 maret

Baru Dibuka TTanah anah Kavling Investasi Siap Bgn Di Km 5 Smpng Bumi Nirwana Indah & Di Km 2,5 Gn Stiling Hrg Kredit Minat / Liat Lokasi Hub : Eddy Hp. 081253142888 / 0542 - 7111612

132173/9apr

BPN

Dijual Murah Rumah BB Paris Blok W5 No.18 LT. 375m2, LB. 189m2 Harga 1,1M Hub: 081347725180

132173/28 mrt

BPN

Djl Tanah Bersertifikat Luas 1,1 Ha Di Jl.Soekarno Hatta KM 8 Blkng Politeknik Bpp Sejauh 1 KM Hrg Nego.Hub:0542-733807 / 08152009676

Djl Cpt Rmh Perum Bukit Batakan Indah Blok AH No.12 2KT,1KM/Over Kredit Ganti DP 90Jt Hub:05427160077/081347016187

BPN

BPN

Dijual Rmh Jl. LKMD Rt.05 No.90 Kel Batu Ampar (Belakang Untri) Km 3,5 Uk. 11 x 22 m Fas: PLN, PDAM, Telp, Hub : 081919101946/ 0811598495

BPN

DJL SGR TNH MURAH SANGAT BUTUH UANG TMPT STRATEGIS PINGGIR JLN BSR PULAU BALANG KARIANGAU HDP UTARA.LUAS 14.880 M2&8.716 M2. HUB: 081520310654/ 081229470234.BPK FX.YTEGUH NARIMO.JL.MAYJEND SUTOYO NO.17 RT 53 BPN

132173/28 mrt

BPN

BPN

Dijual Rumah Type 54/ 150 Diperumahan Rengganis Harga 290 jt nego hub : 0542 – 5666419 atau 081347833349

BPN

Dijual Ruko Di Bandar Balikpapan Klandasan Blok A No.12 Hub : 7013105 Dan 081934500926

1298/28 maret

BPN

BU DIJUAL CEPAT SEBIDANG TANAH LOK. STRATEGIS, BEBAS BANJIR, SHM, PINGGIR JLN RAYA, UK. 4446 M2, 88X50M2 HRG 215.000/PIRKAN NEGO LOK. JL. SOLONG DURIAN HUB. 0811586891 / 0811588870 smd/28 maret

Dijual Kavling Siap bangun 200M2 Di Bpp Regency Cluster Mediterania(Dpn WaterPark).Hrg Nego Hub:0542-7242929

BPN

Dikontrakan Rmh Di Bukit Damai Indah(BDI) Blok A1/12A Fas: 4KT, 3KM, Isi garasi, PDAM, Listrik,Tlp. Hub: 0542-7092666/7031459

SMD

Djl Cpt Rmh Uk.96 M2 Srtfkt, IMB, Renovasi Total, Perum Batu Ampar Lestari Blok E No.4 Harga 250 Jt nego, Hub : 7147938 0/28 maret

BPN

Dijual Honda CRV Tahun 2006 Manual 2.0cc Warna Silver KM Rendah, Mulus, Bagus,Atas Nama Sendiri Hub. 0541-262088 / 081346659322 smd/24

maret

SMD

Dijual cepat Suzuki Carry Futura 1.5 PU th’2005.Biru mulus.STNK baru.Hrg.65jt Nego(bisa kredit) Hub.0541-715 6886 smd/23

maret

Dijual Cepat Honda Jazz 2004 Matic Triptronik Warna Coklat Muda Metalik, Full Original, Harga Nego Hub. 081253073072 smd/24 maret


S EL AS A 24 MARET 2009

BPN

BPN

Dijual segera Honda Stream th 03 warna Hitam Ada TV slenser ,DVD, VR 18 croom, hrg nego, hub 081350965924 132173/28 mrt / 7259404

BPN

BPN

Dijual T/Over/Cash Panther LM 2.5 Th.2005 Harga nego Warna Metalik, Hub : 081346293364

Djl Honda Jazz Th.2007 Akhir IDSI Wrn Htm Kondisi Sgt Memuaskan Hrg 147 Jt nego, Maaf TP, Hub : 08152021215 / 0542 - 7213025 132173/28 mrt

Dijual Espass 2003, AC, VR, STNK Baru, Luar Dalam Mulus, Mesin Prima, Harga 52 Jt nego, Hub : 081347483333 132173/28 mrt

Djl Toyota Yaris S Limited Wrna Hitam Matic Th 2006 Bln Agst Bgus & Mulus, Jok Kulit, Pkai Tombol, Almt. Ramona Taylor Jl. Lambung Mangkurat Dkt Masjid Hp. 08125845933 (TP/No Sms) smd/28

smd/28

maret

SMD

SMD

Dijual Suzuki Esteem th’91.Fas.Lngkp AC,Tape/R,PW.Kondisi Mulus.Milik Pribadi.Hrg.34,5jt Hub.0812 5533 791 smd/28

maret

SMD

SMD

Djl Mits. Kuda Super Exceed Th 2001 Bensin Kond. Bagus,Mulus Tdk Mengecewakan Fas. Lgkp,AC DB,PS,PW,TP,VR,Remote Hrg Nego Hub. 0813462214930 smd/28 maret

SMD

Dijual Cash / Kredit Terios Matic(A/T) th’2007. Hitam. Cicilan sisa 29 bln perbln Rp. 3.495.000.Hrg Nego. Hub.0852 5055 3322 / 0812 537 smd/28

maret

BPN

Dijual Kijang Innova G th’2006/ 2007.Hitam.Mulus.Siap pakai.Hrg Nego.Hub.0812 537 3255 / 0811 54 8347 smd/28

maret

132173/27 mrt

BPN

mrt

BPN

Dijual Daihatsu Ceria Th’2002, AC, Tape, PW, CL, Kondisi Prima, Hrg 47,5 jt Hub: 081346243667 132173/27 mrt

BPN

mrt

BPN

Dijual Suzuki APV type L th’2007 Warna Merah Metalik. Harga nego. Hub: 0542-5622566 132173/25 mrt

BPN

Dijual Toyota Starlet 1.3 SE th’92 Warna Merah Metalik. Failitas lengkap. Harga nego. Hub: 081347222245 132173/25

BPN

1298/25maret

BPN

Djl BMW 318i Th 98 Merah Metalik Siap pakai Hub:08125436663

BPN

mrt

1298/26 maret

SMD

Djl Taruna FGX 2005 Wrna Biru Silver Fas. Tape,AC DB,Ex. Pribadi Hrg Nego Hub. 085255285023 smd/28

maret

BPN

132173/26 mrt

Khusus Penggemar !! Jeep Mercy G 280 Th’89 Sudah Facelift G 300 Th’95 Hub: 085287186088 TP 132173/26 mrt

132173/25 mrt

1298/24 maret

132173/26 mrt

Dijual Suzuki Baleno GLX/EFI Terawat 1997 Fasilitas VR, PW, Jok Kulit, Ban Baru, Harga Nego, Minat Hub:0542860581/081253986868 1298/24 maret

Dijual Kijang LGX th’2004 Warna Kuning Metalik. Fasilitas lengkap. AC double blower,CL. Kondisi siap pakai. Kredit bs 3 – 4 th. Hub: 0542-5613711 No.SMS

132173/26 mrt

mrt

SMD

Djl Ruko Pinggir Jln, Ltk Sgt Strategis, Bbs Banjir, Jl. Letjend. Suprapto (Pembangunan) Hub. 081347632710

Dijual LandRover FreeLander th’2000 tipe 3 pintu CC 1.8 Bensin. Fasilitas: Sound system,CD,MP3,VR’18. Minat Hub: 0811541147 132173/26

1298/24 maret

CMYK

Dijual Mitsubishi Eterna th’91/92 Warna Hijau Metalik DOHC Mesin mantap, AC,Tape,VR,PS,PW,CL,Alarm, Body kit, Full variasi. Rp 29,75 nego. Hub: 081347841818 132173/27

132173/26 mrt

Over Kredit sisa 31 bln. Ass All Risk Rp.4.833.400/bln. Toyota Kijang Innova G th’2005/2004 Warna Hitam. Kondisi terawat berkala Toyota AUTO 2000. Hub: 0542-7023135 132173/27

mrt

132173/26 mrt

maret

132173/27 mrt

Dijual Cepat !!! Proses kredit uang muka 20% Toyota Kijang LSX EFI 1.8 th’2004 Warna Hitam Metalik,terawat bengkel AUTO 2000. Harga 115 Juta nego. Hub: 0542-5667388 132173/27 mrt

BPN

Dijual Nissan X-Trail St 2.5 4x4 A/T th’2008 Warna Hitam Metalik, Km.+9000 Barang sangat istimewa. Harga bisa nego. Hub: 08125812220

132173/27 mrt

132173/25 mrt

SMD

Dijual Timor Tahun 2000 Warna Hijau Botol Fas. AC,Tape, VR, PW,PS, Siap Pakai,Mulus, Sound System, Harga Rp 54 jt/nego Hub. 081350088562

Djl Mbl Chevrolet Blazer Th 2003 KM 63Rb Wrn Coklat Metalik Kond Mulus Terawat Hrg 105Jt Nego. Hub: 08125199460

1298/24 maret

smd/28

maret

BPN

Dijual Panther Grand Royal Thn 96 Akhir AC Dbl Blower Kondisi Prima Jok Kulit Hub:7021557 1298/23 maret

Dijual mobil Grand Max th 08’ Radio tape AC, PS, cocok untuk jemput anak sekolah hub:0811597393 maaf TP 1298/23 maret

BPN

Djl Kijang Innova V Th 2006 Bln Oktober Wrn Silver Met Kond Mulus Hrg Nego.Hub:0542-735461/ 081350714055

132173/25 mrt

Dijual Mitsubishi L200 Mega Cabin th’2007 Warna Putih. Harga nego. Hub: TIARA MANDIRI 0542-765704 / 085247165560

1298/28 maret

SMD

Dijual cepat Mits L200 Strada DC Turbo th’2004.AC EM CD PS PW VR.Hrg.165jt Nego.T/Over DP 98jt.Sisa 12x5.8jt.Siap Pakai.Bisa TT.Hub.0813 4798 3009

Dijual Honda Maestro Th’91 Wrn Abuabu Metalik, Full Orisinil, Fas. PW, PS, CD, Tangan Pertama, Hrg Nego Hub. 0541-7154277 / 085247456188

smd/26maret

Dijual Honda Accord thn 1992 warna biru metalik kondisi mulus dan terawatt, fasilitas lengkap harga nego hub: 0811547526 132173/26

smd/26maret

SMD

mrt

SMD

DIJUAL MURAH FORD RANGER XLT DC 4X4 2006 SILVER (TUJUH UNIT) + FORD EVEREST 4 X 4 LIMITED HITAM 2004 + PANTHER 2.5 LV SILVER 2003 KONDISI BAGUS HUB: 0542 – 5668788 / 08179899270 / 08115423585

smd/28

BPN

BPN

132173/26 mrt

Dijual Xenia Xi (Deluxe Plus) 1.3 Tahun 07 Warna Hijau Gold Fas. Lampu Spoiler + Tameng Belakang Harga Rp 130 Jt/nego Hub. 085250553322

mrt

SMD

Dijual Toyota Avanza G th’2007 Warna Silver Metalik. Fasilitas: AC double blower,CL,PW,Kondisi siap pakai. Hub: 0542-5613711 132173/26 mrt

maret

Dijual Ford Ranger 4x4 Ras Cabin 4 pintu th’2007 Desember Warna Silver. Harga 179 Juta nego. Hub: 0542-7023135

BPN

Dijual Honda City Vtec M/T 2006 Abu Mtlx Km 20Rb Jok Kulit KF Vcool No Pol. Cantik Potenza Serep Blm Turun Mulus Luar Dalam. Hub: 085250488100

smd/28

BPN

BPN

Dijual Bus Merk Mercy Thn 1994 Full AC, Kap 50 seat, Surat Lengkap, Hrg 200Jt Nego.Hub:081350374560/ 1298/18 april 08125807429

maret

Dijual Truk Mits PS120 th’2003.Bak kayu.Kondisi siap kerja.Hrg 135jt Nego.Hub. 0852 4607 0088

maret

BPN

BPN

mrt

smd/28

mrt

Djl APV 05 Bln 1 Hitam Mtlk Type GX,PW,CL,CD,EL Miror Hrg 107Jt.Hub:081347275050

smd/28maret

Dijual Take Over Toyota Avanza Tipe G Tahun 2008 Warna Silver Metalik, Full Variasi Hub. 081350284588

Dijual Kijang Innova type G th’2004 Warna Silver Metalik. Fasilitas: AC,T ape,VR,CL,PW ,PS. AC,Tape,VR,CL,PW ape,VR,CL,PW,PS. Hub : 08125475530

Dijual Chevrolet Zafira th’2004 akhir Warna Hitam. Kondisi terawat dan sangat mulus. Hub: 0542-5630801

BPN

smd/26maret

Dijual Honda Stream A/T th’2006 Warna SilverStone. Fasilitas lengkap. Harga nego. Cash & Credit. Bisa Tukar Tambah. Hub: 132173/25 0811545731

smd/28

SMD

BPN

BPN

132173/26 mrt

Djl Kijang Krista Diesel Th 2000 Silver Body Kaleng Fas. Lgkap Siao Pkai Hrg 107 Jt Nego Hub. 08125502172

mrt

BPN

Dijual Mitsubishi Dump Truck PS 120 HD th’2007 akhir Turbo Intercooler. Kondisi masih bagus. Hub: 08125871700 132173/26

Dijual Cepat Great Corolla th’94 warna Abu-abu Ring 16, VCD, AC, Fas Lengkap, Barang Mulus & Terawat Harga Nego Hub:081253476800

Dijual Suzuki Futura Real Van th’97 Warna Merah. Kondisi terawat. AC double,Tape,VR,Ban bagus. Harga 44,5 Juta nego. Hub jam kerja: 132173/27 0542-5667388

BPN

Dijual Kijang Super LSX Original Body Th’92 Warna Merah, Fas. AC Double, Tape, Dasbot Sedan, 5 Speed, VR/BR, Harga Nego, Hub. 08125806561 smd/26maret

Dijual DumpTruk Isuzu ELF 120PS th’2006.Bak P:3,8 T:120.Kondisi siap kerja.Hrg.165jt Nego.Hub.0852 4607 0088 smd/28 maret

BPN

BPN

BPN

SMD

Dijual Honda Jazz th’05 VTEC Hitam Tangan Pertama Terawat Hubungi 0542 – 760483 atau 081347323992

Over Kredit L300 Pick Up/Box Terpal Agst’07 Angs 4.400.200X17 Kembali DP 64Jt Nego.Hub:0542-7110716/ 081347383885 1298/24 maret

SMD

DIJUAL SUZUKI GRAND VITARA A/T TH’2007 WARNA SILVER METALIK, KM.27RB, TERAWAT, SUDAH PAKE ANTI KARAT. HARGA 215 JUTA NEGO. HUB: 081346446472

mrt

BPN

BPN

Djl Kijang Super Th 95 Fas:PS,PW,AC Dingin,VR 16”,CL,Remote Alarm,Pwr Sound CD, MP3,Msn Hls,Cat Mls Asuransi s/d 28/2/2010 Hrg 55Jt Nego. Hub:081253255803 NO SMS 1298/24 maret

smd/26maret

BPN

132173/25 mrt

BPN

Dijual Kijang Krista Bensin th’2003 Warna Biru Metalik. Cat masih orisinil. Bisa leasing. Harga nego. Hub: (0542)-7104798

Dijual Toyota Kijang Super th’93 mulus body long gold AC double blower, Interior Eksterior asli dan terawatt, mesin halus, 5 speed, Tape, Barang simpanan, VR, cpt dpt. Hub: 081347841818 132173/27

Djl Suzuki Vitara Th 92 Double Gardan Fas. AC,Tape,PS,VR,Wrna Abu-abu,Hrg 77,5 Jt Nego Hub. 08125817823/ 081346562202

SMD

BPN

BPN

mrt

BPN

Djl Jimny Th 89 Wrna Merah Fas. AC,Velg Radial,STNK Baru,Hrg Nego Hub. 081254426707

smd/26maret

BPN

Dijual Mitsubishi Truck PS 120 Bak Kayu th’2001 Kondisi siap pakai. Hub: 0542-7227366

132173/26 mrt

mrt

Dijual BMW 318i A/T th’2000 Warna Silver. Fasilitas: TV,VR’18,Barang istimewa. Bisa Tukar Tambah..BUC. Hub: 081347874447

BPN

Dijual Dumptruk 120HD th’2006,Bak jumbo.Mulus.Nego.Hub.0852 509 15999 / 0812 532 9832 smd/28 maret

BPN

Dijual Over Kredit Rp.6.296.000/ bln. Mitsubishi L200 Strada 4x4 Double Cabin th’2005 Warna Putih. Kondisi siap pake. Hub: 05427023135 132173/27

mrt

BPN

Dijual Timor DOHC th’2000 Warna Biru Metalik. Fasilitas: AC,CD Changer, TV, VCD, MP3,VR’16, Alarm,Central Lock, PW,PS, Harga nego. Hub: 081350372658 / 08125416865

132173/27 mrt

BPN

Dijual Cepat Daihatsu Xenia Li 1000CC th’2005 Warna Hitam Metalik. Fasilitas lengkap. Harga nego. Hub: 0542-7118182 / 132173/25 08164593999

1298/24 maret

SMD

Djl Kijang LGX Wrna Biru Fas. Standar Hub. 08125329832

Dijual Dump Truck Toyota Dyna Rino th’2004. Harga nego. Hub: 0542-7023135 132173/27

BPN

Dijual Grand Livina 1.8 Automatic 2007, Champagne. Hub: 0811598087

Dijual Suzuki Baleno DX th’2001 Warna Hitam. Cat asli. Sangat mulus, terawatt,pajak baru. Variasi lengkap,VCD,DVD,MP3,Tape. Harga Rp 89,5 Juta. Hub: 081346451004

maret

SMD

BPN

BPN

BPN

Dijual Toyota Kijang Innova G Bensin th’2005 & 2006 Warna Silver. Hub: TIARA MANDIRI 0542-765704 / 085246201110 1298/28 maret

maret

BPN

1298/24 maret

132173/27 mrt

BPN

Over Kredit Cpt BU Toyota Innova Th.2008 Plat Bandung Ass AllRisk Ccl 4,6 Jt Sisa 34 Bln Hub : 05427243266

SMD

Dijual TToyota oyota A vanza Avanza type G th’2006 Warna Kuning Metalik. Fasilitas: AC,T ape,VR,CL,PS,PW AC,Tape,VR,CL,PS,PW ape,VR,CL,PS,PW.. Hub : 08125475530

132173/31 mrt

BPN

Dijual Sedan Peugeot 206 Triptonic th’2005 Warna Hitam Solid, Full Variasi. Harga 105 Juta nego. Hub: 081347248362 132173/26

132173/25 mrt

smd/28

smd/28

SMD

Dijual Cepat Honda CRV th’2001.AC/ CD/PW/PS/VR/TV 4unit ada Sound.Pajak baru.Silver.Hrg.142jt Nego bisa TT.Hub.0813 4798 3009 smd/28 maret

132173/28 mrt

SMD

Djl Escudo Nomade Th 97 Wrna Hijau Hrga Nego Hub. 081253108833

smd/7 april

SMD

maret

BPN

BPN

Dijual Nissan Grand Livina 1.8 M/T th’2007 akhir Warna Hitam Metalik, Km.15Rban, Full Accesories. Fasilitas lengkap. Harga 168 Juta nego. Hub: 08125825456 / 08115421195

1298/26 maret

mrt

Dijual Kijang Super th’91 5 speed. Merah.AC Dobel blower,VR, Tip, CL, Remote.Mulus,siap pakai. Hrg Nego.Hub.0852 50681 686 smd/28 maret

Dijual innova G th’2006 akhir wrna silver Fas. Lgkp Hrg Nego hub. 08125329832

BPN

BPN

BPN

smd/28

Djl Mobil Hiline PU Th 2000 Wrna Blue Presiden Kond. Msin Bgus,AC DB,Jok Kulit,Siap Pkai Hrga 95 Jt Nego Bkn Show Room Hub. 08125370273

Mitsubishi Strada 2006 warna puith siap pakai harga 165 jt Hub 08164586711 / 0542-7111667

132173/28 mrt

SMD

SMD

SMD

Dijual Timor DOHC Tahun 2000 Warna Biru Fas. AC,Tape,VR, Harga Nego Hub. 081347096618

mrt

BPN

Dijual Toyota Hi-Lux DC 4x4 3.0 Turbo th’2006 akhir. Harga nego. Hub: TIARA MANDIRI 0542-765704 / 0852 47165560 1298/28 maret

maret

Take Over Daihatsu Sirion Th 08 Type M Ganti DP 36Jt Sisa 28x Angs 4.950.000/ Bln Bisa Nego Hub: 081520308087/0542-8005171

Dijual Ford Ranger Double Cabin 4x4 th’2006 Warna Original Hitam Metalik, tidak pernah dipake lokasi. Harga 145 Juta nego. Hub jam kerja. Hub: 0542-5667388 / 081254270886 132173/27

132173/25 mrt

smd/28

BPN

Djl Mobil Ford Laser(Bukan Taxi) 1.8cc Th 90 CD,AC,PW,PS,EM Kond Baik Hrg 30 Jt Nego Hb:081545542242/7246849 132173/27

mrt

BPN

Dijual Toyota corolla twin cam 1.6 th 91 akhir bln 12 Plat BPN ASli wrn silver fas: AC, tape, PS, PW,CL, Alrm, VR hrg 39 jt nego:08125333323

Dijual Xenia Xi Family 1300 CC Th 2007 Hijau Fas. Full Sound System, PW, PS, Remote, AC, VR, Kondisi Istimewa Harga 132 Jt Nego Hub. 081347761475 smd/28 maret

Djl Kijang LGX Th 2002 Wrna Hitam Fas. AC DB,Tape,PS,PW,Kond. Terawat,Plat L,Hrga 129 Jt Nego Hub. 05417086822 smd/28 maret

132173/28 mrt

BPN

Dijual Mobil kijang pick up th 89,AC warna biru metalik 4 speed harga 34 jt nego Hub: 0542-7110241

132173/28 mrt

SMD

SMD

SMD

Dijual Toyota Fortuner 2.5 Diesel th’2008 Warna Hitam Metalik, Km.rendah Harga nego. Hub: 085753060303 / 0542-5661993

Dijual Honda Jazz VTEC Sporty A/T th’2006 akhir Warna Silver Metalik, Km.29.000 Bisa leasing. Harga nego. Hub: (0542)-7104798 mrt

maret

BPN

BPN

Dijual Honda New CR-V A/T th’2008 Warna Hitam Metalik. Fasilitas lengkap. VR’20. Harga nego. Bisa Tukar Tambah. Cash & Credit. Hub: 132173/27 085246455345

smd/28

BPN

Dijual Ford Ranger Pick Up 4x4 th’2005 Warna Putih Mutiara. Siap pake. Harga nego. Hub: 05427023135 132173/27

maret

Dijual Sidekick th’95.Hijau.AC Tip VR ada TV,PS.Mulus.siap pakai.Hrg Nego.Hub.0812 5488 486 tidak sms.Jl.AW Syahranie gg.158

Dijual Suzuki Karimun th’2000.Ungu.Pajak Baru.ub.0812 5362 222 Tidak SMS

BPN

Suzuki Carry 1.0 Th 87/88 Station Biru Metalik Kond Mesin Prima Siap Pakai Hrg 15,5Jt Nego.Hub:05425624801 132173/27

smd/28

SMD

SMD

BPN

Djl Mobil Avanza Th 2006 Akhir Ada TV+DVD Kond Mulus Terawat Hrg 130Jt Nego Asuransi All Risk.Hub:081545542242/7246849

maret

132173/28 mrt

Mitsubishi Strada 2006 warna puith siap pakai harga 165 jt Hub 08164586711 / 0542-7111667

132173/28 mrt

BPN

Dijual Mobil Krista Th 02 Warna Silver Cat original masih mulus / kondisi prima harga nego Hub 0542 – 7084059

Dijual Gran Max Pick Up 1.3 kondisi bagus harga 69 jt Hub 0542-7225262

BPN

Dijual Mobil kijang pick up th 89,AC warna biru metalik 4 speed harga 34 jt nego Hub: 0542-7110241

132173/28 mrt

BPN

SMD

Dijual Escudo Th 95 Wrna Hijau Botol Fas. AC,Tape,VR,PW, Hrga 72 Jt Nego Hub. 085246731680

Dijual Panther PU Th 2003 Wrna Hitam Hrga Nego Hub. 085246731680 smd/28

132173/28 mrt

132173/28 mrt

SMD

BPN

Dijual Mobil Krista Th 02 Warna Silver Cat original masih mulus / kondisi prima harga nego Hub 0542 – 7084059

Dijual Gran Max Pick Up 1.3 kondisi bagus harga 69 jt Hub 0542-7225262

BPN

Dijual Toyota Kijang LGX Bensin th’1997 Warna Merah Metalik. Fasilitas: AC double blower,Tape,Full Accessories, Pajak baru. Harga 85 Juta nego. Hub: 0542-7563815 / 08125429206 TP

132173/28 mrt

maret

BPN

132173/28 mrt

BPN

DJL SGR SEDAN PEUGEOT 405 STI TH96 WRN HITAM, ORIGINAL 2000CC MESIN OK AC DINGIN, PS,PW, TAPE, MP3, CD JARANG PAKAI HRG 39JT NEGO. TNP PERANTARA. HUB: 085247850080 SMD

Dijual Taft GT Th 1995 Fas. AC,VR,Tape,Hrga Nego Hub. 081346309827

BPN

Dijual Apv 05 warna coklat mulus harga 89,5 jt nego Hub 0542-7024097

132173/28 mrt

BPN

SMD

SMD

Dijual Mobil Honda City Th.2003 Akhir Kondisi Bagus Matic, Hubungi : 7103321 / 081934500926

132173/28 mrt

BPN

BPN

19

Djl Toyota Corolla Th 89 Wrna Biru met AC,PS,Tape Kenwood/Velg 15 Siap Pkai Hrg 39 Jt Nego Hub. 085753077513 smd/26maret

Djl Xenia XI Family 2005 Wrna Coklat Met,Body Mulus,Ass. All Risk,Hrg 110 Jt Nego Hub. 08125211554/ 05417105432 smd/26maret

SMD

Djl Trial Suzuki TS 2001 Full Modifikasi, Juara I Kontes Hrg 15 Jt Hub. 05417111115 smd/26maret


20

SELASA 24 MARET 2009

tribun sangatta-tarakan

Pekerja Belum Digaji Semen dan Kayu Dijual ● Pembangunan Siring Rp 1,5 Miliar Mangkrak TARAKAN, TRIBUN - Kegiatan normalisasi sungai lewat pembangunan siring yang melintasi RT 2,4 dan 11, Kampung Empat, Tarakan Timur amburadul. Pekerjaan menggunakan dana APBD Kota 2008 sebesar Rp 1,56 miliar terkesan asal-asalan. Bahkan saat ini sudah tidak ada lagi pekerja di lapangan sehingga masyarakat sangat dirugikan. Pantauan Tribun bersama Wakil Ketua DPRD Tarakan Siswantara, Senin (23/3) terlihat pembangunan siring sepanjang 500 meter dikerjakan sepotong-sepotong. Ada beberapa titik yang belum dikerjakan sama sekali tetapi tiba-tiba ke bagian hilir telah ada pekerjaan siring. Pada bagian siring yang telah dikerjakan terlihat belum tuntas karena bagian bawahnya belum dicor beton. Bahkan ada satu rumah yang menggantung di bibir sungai dan bagian terasnya telah retak serta ambles karena siringnya belum dikerjakan. Sementara material batu koral dan semen menumpuk di pinggir sungai tanpa ada pekerja yang menyelesaikannya. Selain itu pinggir siring yang tidak menempel di tanah sebelah kanan dan kiri menyebabkan tanah di sekitarnya ambles. Bahkan ada halaman rumah warga yang sebelumnya cukup luas jadi sempit dan kian mendekat bangunan. Hal itu disebabkan tanah terkikis air hujan dan mengalir di sela-sela siring yang belum dibangun. Dari plang di lokasi itu terbaca kontraktor pelaksana adalah

PT Karya Ariska dengan kontrak 26 September 2008. Toyib, warga RT 11 mengatakan, pekerjaan mangkrak dan mulai tidak ada pekerja sejak satu bulan lalu. Material yang dititipkan di halaman rumah warga mulai semen, batu koral, kayu dan pasir sudah pada hilang. Untuk semen dan kayu serta batu dijual para pekerja dengan alasan selama mereka bekerja belum mendapat upah. Sementara untuk pasir banyak yang hanyut jika hujan karena dibiarkan terlalu lama. Dia meminta Pemkot Tarakan segera mengambil sikap. Sebab warga mulai kesal dan kecewa. Pasalnya pekerjaan yang tidak tuntas telah membu-

at warga menderita. Dia mencontohkan jika hujan besar, air dari hulu akan besar dan karena pekerjaan sepotong-sepotong membuat limpasan air menggenangi rumah warga sekitar. “Warga juga hampir saling berantem karena berebut tanah urukan untuk mengisi celah di antara siring dengan tanah yang kosong. Sebab kita tidak ingin terjadi longsor sehingga rumah kita ambruk,” ujarnya. Sementara Budi, warga RT 4 mengatakan pekerjaan yang tidak tuntas telah membuat lingkungan tempat tinggalnya tidak sehat. Sebab saluran limbah rumah tangga tergenang di halaman. (drm)

Panggil Dinas PU dan Kontraktor WAKIL Ketua DPRD Tarakan Siswantara mengatakan, Rabu (25/3) besok pihaknya akan memanggil Dinas Pekerjaan Umum (DPU) dan kontraktor pelaksana. Mereka akan diminta memberikan penjelasan terkait pekerjaan yang telah dianggarkan tahun lalu tetapi hingga saat ini belum tuntas. Sebab banyak kejanggalan yang ditemukan di lapangan salah satunya pengerukan yang dilakukan dengan lebar hampir lima meter. Namun ternyata siring yang dibangun hanya selebar sekitar tiga meter sehingga ada celah dan terjadi pengikisan tanah di sekitar lokasi khususnya jika hujan lebat. “Harus ada tindakan tegas karena pekerjaan yang terbengkalai telah merugikan warga sekitar. Selama ini warga mendukung penuh pembangunan dengan mengikhlaskan tanah miliknya untuk pelebaran sungai. Namun sekarang mereka marah karena pekerjaan yang dilakukan justru menimbulkan penderitaan karena lingkungan yang bau, terjadi abrasi hingga banjir,” ujarnya. Siswantara mengatakan dalam dengar pendapat nanti, DPU dan pihak kontraktor diminta bertanggungjawab penuh atas pekerjaan yang dilakukannya. (drm)

TRIBUN KALTIM/DOHANG

TOKOH MASYARAKAT - Tim Penyelamat Aset Daerah (TPAD) Kutim, Minggu (22/3) malam mengumpulkan sekitar 30 tokoh masyarakat Kutim di Hotel Pinang Raya Sangatta, guna membahas upaya pengalihan dana hasil penjualan saham sebesar 63 juta dolar AS yang kini tersimpan di rekening Perusda KTE ke dalam kas daerah Kutim.

Penjaringan Cawabup Tidak Diatur UU ● Tergantung Komunikasi Politik Bupati dan Pengusung SANGATTA, TRIBUN - Polemik mengenai usulan dua nama Calon Wakil Bupati (Cawabup) dari gabungan enam parpol pengusung kepada Bupati Kutai Timur (Kutim), Isran Noor, tidak diatur dalam Undang-Undang (UU) maupun Peraturan Pemerintah. Pasalnya, polemik tersebut masih dalam tahap tata penjaringan cawabup, sementara UU No 12/2008 perubahan kedua atas UU No 32/2004 tentang Pemerintahan Dae-

PARPOL PENGUSUNG ❐ Partai Persatuan Pemba ngunan (PPP) ❐ Partai Buruh ❐ Partai Pelopor ❐ Partai Damai Sejahtera (PDS) ❐ Partai Penegak Demokra si Indonesia (PPDI) ❐ PKPB (don) rah, hanya mengatur prosedur pengajuan cawabup, bu-

kannya tata cara penjaringan. “Sekarang itu tahapannya masih penjaringan. Nah,. masalah tata penjaringan cawabup itu tidak diatur dalam UU. UU No 12/ 2008, hanya mengatur prosedur pengajuan cawabup bukan penjaringan,” ujar Ketua Komisi Pemilihan Umum daerah (KPUD) Kutim, Rosmiyati, ketika ditemui di ruang kerjanya, Senin (23/3) kemarin. Menurut Rosmiyati, tata penjaringan cawabup murni

kewenangan gabungan parpol pengusung dengan Bupati. Oleh sebab jika terjadi perbedaan persepsi antara parpol pengusung dengan Bupati terkait tata cara penjaringan cawabup, maka solusinya adalah kedua pihak harus saling bertemu. Diperlukan komunikasi politik yang intens dan terbuka agar perbedaan yang muncul dapat diselesaikan. “Jadi bisa saja parpol pengusung punya tata cara sendiri dan Bupati juga punya tata cara tersendiri. Untuk itu saya kira hanya perlu komunikasi politik,” katanya. Rosmiyati menjelaskan, berdasarkan Pasal 26 ayat 4, UU No 12/2008, secara gamblang disebutkan bahwa untuk mengisi kekosongan jabatan wakil bupati, kepala daerah mengajukan dua nama calon wakil kepala daerah berdasarkan usul partai politik atau gabungan partai politik yang pasangan calonnya terpilih dalam pemilihan kepala daerah dan wakil kepala daerah untuk dipilih oleh Rapat Paripurna DPRD. “Jadi prosedurnya sudah jelas cuma satu--yakni Bupati mengajukan dua nama cawabup kepada DPRD berdasarkan usulan parpol pengusung,” paparnya. Ditanya soal tugas KPUD melakukan verifikasi terhadap dua cawabup sebelum dipilih oleh DPRD, Rosmiyati mengaku poin tersebut diatur dalam Pasal 43 ayat 1, PP No 6/2005 tentang Pemilihan, Pengesahan, Pengangkatan dan Pemberhentian Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah. Verifikasi tersebut dilakukan sebagaimana yang terjadi pada Pilbup Kutim tahun 2005 lalu, untuk mencek persyaratan administrasi cawabup sebelum diajukan dalam sidang paripurna pemilihan wabup di DPRD Kutim. (don)


CMYK

tribun penajam-grogot Melihat Kondisi Petani di Daerah Lumbung Padi (Habis)

Penghargaan tak Bermanfaat bagi Petani PEMKAB Penajam Pasir Utara (PPU) telah melakukan pembinaan terhadap sektor pertanian, dalam hal ini padi. Hasilnya, produksi pertanian di kabupaten ini mampu meningkat 9,8 persen. Dengan keberhasilan ini, Pemkab PPU diusulkan untuk mendapat penghargaan dari presiden. Tetapi apakah arti penghargaan itu bagi masyarakat petani di PPU? DI tahun 2009 ini, Bupati PPU Andi Harahap, diusulkan untuk mendapat penghargaan dari Presiden, atas keberhasilannya meningkatkan sektor pertanian. Penghargaan ini akan diberikan Presiden RI kepada daerah yang mampu mengangkat hasil pertanian minimal di atas 5 persen. Penghargaan itu akan diberikan pada kegiatan Jamboree Nasional Sekolah Lapang Pengendalian Hama Tanaman dan Sumber Daya Terpadu, di Boyolali 25-28 Maret mendatang. Namun penghargaan untuk Pemkab PPU itu apa akan mengubah nasib dan kondisi para petani di kawasan PPU, yang selama ini paling berperan terhadap sektor pertanian di daerahnya? “Bagi petani seperti saya penghargaan seperti itu sebenarnya masih belum pas, karena sampai saat ini nasib petani masih serba pas-pasan begini,” kata Parno, petani di Kecamatan Babulu, Kamis (19/3). Saat panen saja, lanjut Parno, harga beras masih belum sesuai. Tahun lalu saja Harga Eceren Tertinggi (HET) di pasaran Rp 4.300 tetapi HET dari petani hanya Rp 3.900 per kilo. Tetapi di balik penghargaan yang akan diterima Pemkab PPU itu, Parno menyimpan sejuta harapan terhadap lahan pertaniannya. Pembangunan infrastruktur, seperti saluran irigasi dan sistem drainase yang layak menjadi angin segar bagi

Arhanud Siapkan Rudal Asal Polandia ● Sambungan hal 13 digunakan untuk menggantikan meriam Bofors 40 mm. Dibanding Rapier, usia Grom lebih muda karena mulai digunakan Angkatan Darat Polandia pada 1995. Seperti dipaparkan TNI AD dalam seminar sehari mengenai SAM yang di-

Pemprov Siap Carterkan Pesawat ● Sambungan hal 13 “Kita bisa menyewakan pesawat dari Balikpapan, karena hotel berbintang lima sekarang ini adanya di Balikpapan. Dan kita dari Pemprov siap menyewakan pesawat itu. Makanya saya bilang apanya sebenarnya yang menjadi kendala,” ujarnya. Karena itu, dikatakannya, saat ini Pemprov Kaltim tinggal menunggu kepastian dari Menegpora, apakah benar Kaltim yang akan menjadi tempat pertandingan eksibisi bersejarah

Daerah Diminta Terbitkan EITI ● Sambungan hal 13 Walhi Isal Wardana, dan Achmad Bintoro mewakili media. Dikatakan, di tingkat nasional, rancangan EITI sudah diserahkan ke pemerintah. Kebijakan itu diharap bisa diterbitkan

Main Bersama Anak ● Sambungan hal 13 aktivitas,” ujarnya. Tidak cukup dengan kegiatannya sebagai Plt Kabag Humas dan Protokol Pemkot, suami Hj Ima Khelwani ini ternyata juga terdaftar sebagai salah satu pe-

SELASA 24 MARET 2009

21

Pengendara Sepeda Motor Kecewa ● Feri Garopa Lebih Prioritaskan Mobil

TRIBUN/JOI

Komari sibuk mencangkul parit di lahan rawa-rawa yang akan ia tanami pohon karet di Kelurahan Labaka.

mereka. “Kami baru merasakan penghargaan itu jika sudah dibangun saluran air dan parit di persawaahan kami, karena untuk menanggulangi banjir,” ujar petani yang memiliki lahan empat hektare ini. Penghargaan atas keberhasilan di sektor pertanian itu memang tak banyak dirasakan hasilnya oleh masyarakat petani. Beberapa petani lain menyatakan penghargaan itu justru tidak membawa manfaat apa-apa baginya. Sehingga agar tidak terjadi kesenjangan harus ada timbal balik kepada para petani atas penghargaan itu. Contohnya dengan meningkatkan taraf hidup dan kesejahteraan petani, melalui bantuan lunak, perbaikan sarana infrastruktur seperti irigasi. “Penghargaan itu tidak akan bermanfaat jika nasib rakyatnya masih seperti ini. Memang itu adalah sebuah kebanggaan bagi pemerintah, tetapi kami sebagai petani tidak ikut merasakan,” ujar Yatno, petani di kawasan Babulu. Namun demikian, kehidupan petani sawah dengan petani kebun agaknya cukup berbeda. Ini terbukti dari pantauan Tribun di Desa Labaka, Kecamatan Babulu. Sebut saja Komari. Bapak tiga

anak berusia 49 tahun ini bisa disebut petani sukses di desanya. Pasalnya ia berhasil memanfaatkan lahan tidur untuk budidaya tanaman sayur-sayuran, seperti timun, cabe, terong, sawi dan sayuran lainnya. Sosok Pak Kom, begitu ia disapa, memang bisa menjadi contoh bagi para petani di PPU. Semula ia tidak punya lahan dan hanya menyewa lahan tidur milik warga sekitar. Namun berkat pengetahuannya di bidang perkebunan kini ia memiliki delapan hektare lahan. Area yang tadinya semak belukar dan alang-alang kini sudah disulap menjadi lahan perkebunan, yang selalu menghasilkan jutaan rupiah setiap panennya. Hasilnya, tak sedikit warga di Kelurahan Labaka yang membuka lahan baru dan belajar berkebun kepadanya. Bahkan sayurannya kini sudah banyak dinikmati warga Grogot, Balikpapan dan PPU sendiri. “Kini saya akan merambah ke perkebunan karet. Satu hektare lahan ini bisa ditanami 800 pohon karet, dan dalam kurun waktu lima tahun sudah bisa dipanen,” kata Pak Kom, sembari sibuk mencangkul membuat parit di lahan tidur yang akan ditanami karet.(joi)

selenggarakan oleh Badan Penelitian dan Pengembangan (Balitbang) Departemen Pertahanan RI bekerja sama dengan Werner & Associates di Jakarta pada 26 Juli 2006, Rapier yang dimasukkan dalam jajaran Arhanud sudah dipensiunkan. Empat detasemen yang semula mengawaki Rapier kini sedang dalam proses penataan ulang. Melalui program Kredit Ekspor (KE) 2003 dan 2004 telah diproses dan diputuskan sistem senjata rudal Grom buatan Polandia. Sistem Grom yang terdiri

dari meriam 23 mm berbeda dengan rudal lain buatan Yugoslavia yang diberi nama sama, yakni Grom-A dan Grom-B. Untuk penambahan alat utama sistem senjata (alustista) lainnya di Kodam VI Tanjungpura, Tono mengatakan rencana tersebut belum ada di 2009. Kodam VI Tanjungpura tengah fokus untuk pengembangan dan peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) prajurit TNI. “Salah satunya ada pergantian kepemimpinan di Den Arhanud Rudal ini,” ujarnya. (asi)

tersebut. “Kita tunggu lah kepastiannya dari Pusat, yang jelas kalau Kaltim sangat siap. Karena kita punya Stadion yang telah diakui oleh Internasional,” katanya. Dikesempatan terpisah, Kepala Biro Humas Setprov Kaltim Zairin Zain mengatakan, konfirmasi kepastian dari Pusat memang sedang ditunggu Kaltim saat ini. Dan ketika pertemuan Gubernur Awang Faroek dengan Menegpora belum lama ini, telah dijanjikan dua bulan sebelum pertandingan digelar akan dikonfirmasi lebih lanjut. “Nah kita tunggu saja kepastiannya, walaupun sebenarnya waktu dua bulan adalah waktu yang cukup sempit un-

tuk mempersiapkan segala sesuatunya terhadap pertandingan tim sekelas MU tersebut,” ujarnya. Seperti diberitakan, saat rombongan Gubernur bertemu dengan Menegpora di Jakarta dalam rangka roadshow Jilid II, Kaltim dengan Stadion Palarannya ditawari Menegpora menjadi tempat pertandingan eksibisi MU dan Timnas Indonesia. Menegpora beralasan jika digelar di Jakarta, faktor keamanan menjadi hal yang dikhawatirkan. Pasalnya jika keamananan tak terjamin, maka Indonesia bakal tak lagi didatangi tim-tim besar sepakbola dunia. karena itu Kaltim ditawari karena dinilai memiliki daerah yang kondusif. (aid)

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) sebelum dia mengakhiri masa jabatannya Oktober 2009. Saat EITI diluncurkan, maka wajib bagi semua perusahaan ekstraktif untuk melaporkan pendapatan yang mereka bayarkan kepada negara. Acapkali daerah yang memiliki kekayaan sumberdaya alam ternyata justru terlilit dalam kemiskinan dan ketidakberdayaan. Infrastruktur minim, layanan kesehatan dan

pendidikan rendah. Ini seperti menjadi kutukan sumberdaya alam (resource curse) seperti dinyatakan pakar ekonomi Joseph Stiglizt. Kismanto menambahkan, Gubernur mestinya bisa memolopori transparansi di sektor ekstraktif ini. “Kita tahu Pak Awang sudah me-launching komitmennya untuk menciptakan pemerintahan yang bersih dan bebas dari korupsi,”ungkapnya. (bin)

ngajar di STIKOM Samarinda. “Kalau mengajar, itu sebagai bentuk aplikasi ilmu saya, apalagi karena basic saya memang komunikasi jadi tak ada salahnya mengajar. Selain itu, menurut saya kalau mengajar maka dosen akan terus dituntut untuk belajar. Itu yang memotivasi saya agar tidak berhenti belajar,” paparnya. Bukan hanya itu, Faisal ternyata masih pula menyempat-

kan diri untuk menempuh Pendidikan Doktoral Ilmu Administratif kerjasama Unmul dan Universitas Brawijaya dan kini tengah memasuki semester kedua. Lantas kapan waktu untuk berolahraga? “Biasanya Sabtu dan Minggu pagi di rumah, karena hampir tak ada waktu untuk kegiatan di luar rumah. Saya lebih banyak fitness di dalam rumah saja,” ujarnya. (may)

PENAJAM, TRIBUN - Puluhan pengendara sepeda motor yang ingin menyeberang dari Balikpapan menuju Penajam melalui feri di Pelabuhan Kariangau, Balikpapan, Minggu (22/ 3) sore mengaku kecewa, karena feri Garopa lebih memprioritaskan kendaraan roda empat. Bahkan saat berangkat menuju Penajam, feri tersebut hanya mengangkut tiga sepeda motor. “Apa-apaan ini, kok hanya tiga motor yang diangkut,” kata seorang pengendara motor sambil marah-marah. Menurutnya, selama ini feri selalu

mengangkut puluhan kendaraan roda dua saat menuju Penajam maupun sebaliknya. Ia heran, karena sejumlah kendaraan roda empat maupun roda enam yang baru tiba langsung disuruh naik feri. “Sementara kami di sini sudah lama antre tapi tidak diangkut. Masa truk pengangkut kelapa sawit yang baru tiba langsung naik feri. Seharusnya feri adil dong. Jangan mentangmentang kami bayar tidak seberapa, lalu diberi pelayanan seperti ini. Terus terang kami kecewa kalau pelayanan seperti

ini,” ujarnya dengan nada ketus. Seorang petugas dari ASDP saat akan ditanya soal itu enggan memberikan keterangan. Menurutnya, masalah itu bukan kewenangannya. “Tolong kamu tanyakan kepada petugasnya di sana mas. Saya tidak bisa memberikan keterangan,” ujarnya sambil berjalan. Seorang petugas feri juga enggan memberikan keterangan. Saat didesak sejumlah pemilik kendaraan mengenai pelayanan feri Garopa, ia lebih memilih menghindar dan tidak bisa memberikan keterangan

apa-apa. “Masa ngga mau beri penjelasan,” ujar satu pemilik kendaraan yang rencananya akan menuju Penajam. Sementara saat akan dikonfirmasi terkait dengan masalah ini, Kepala Cabang ASDP Balikpapan tidak berada di kantor. “Bapak lagi ke Pelabuhan Kariangau tadi. Kalau mau telepon nanti sore saja,” ujar seorang petugas ASDP saat dihubungi melalui telepon kantor. Namun saat ditelepon sore hari, jawaban yang sama juga didapat Tribun. Alasannya, pimpinannya sedang keluar. (mir)

13 CPNS Terancam Dibatalkan BKN TANAH GROGOT, TRIBUN Persoalan hasil seleksi penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil Daerah (CPNSD) Kabupaten Paser tahun 2008, semakin melebar. Hal ini terungkap dalam pertemuan di ruang Komisi I DPRD Paser, Senin (23/3), yang dihadiri perwakilan Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Paser dan sejumlah CPNSD yang mengadu ke Komisi I. Dalam pertemuan itu, 8 dari 13 orang CPNSD menuturkan, mereka semula dinyatakan lulus seleksi CPNSD. Namun, belum lama ini mereka dipanggil BKD, dan diinformasikan bahwa mereka terancam tidak lulus CPNS. Kecuali ada rekomendasi dari Komisi I DPRD Paser, dan jika DPRD tidak mempersoalkan kelulusan mereka. Sekedar mengingatkan, Komisi I DPRD, Rabu (18/2) lalu, memfasilitasi pengaduan masyarakat, terkait indikasi kecurangan pelaksanaan seleksi penerimaan CPNSD 2008. Untuk itu, Komisi I

Awang Ancam Upaya Paksa ● Sambungan hal 13 ketika berbicara kewajiban membayar pajak, mereka ratarata beralasan lupa. Nah inilah ke depan nanti kita akan minta mereka semua, dan kalau perlu kita undang mereka, yang mana saja yang belum bayar pajak retribusi daerah itu,” ujarnya. Lantas bagaimana jika sampai waktu yang ditentukan, para perusahaan itu tetap tak membayarnya, apakah ada sanksi? Dikatakan Awang, sesuai undang-undang perpajakan, ada upaya paksa yang bisa

Bayar Pajak ● Sambungan hal 13 atau pembayaran pajak layaknya masyarakat membayar pajak. “Ya saya membayar pajak dong, karena saya juga bagian dari masyarakat. Dan itu rutin saya lakukan setiap tahunnya,”

Kadiskes PPU Siap Pasang Badan ● Sambungan hal 13 yang di penjara, tapi saya sebagai pimpinan siap dipenjara. Tapi yang penting apa yang dilakukan mereka sesuai dengan aturan dan tidak melayani praktek aborsi atau menyimpan obat yang masuk daftar G,” tegas Ariani saat ditemui di ruang kerjanya, Senin (23/3). Ariani menjelaskan, sejak dua minggu terakhir ini banyak

Tak Pernah Beri Perintah ● Sambungan hal 13 “Sampai detik ini, saya belum pernah memberikan perintah kepada anggota untuk melakukan razia. Tapi waktu mendengar ada laporan seperti itu, saya langsung memerintahkan kepada

CMYK

berkunjung ke Badan Kepegawaian Nasional (BKN) Regional VIII Banjarmasin, ternyata BKN menganulir 6 CPNSD, karena tidak memenuhi persyaratan. Nyatanya, bukan cuma 6 orang CPNSD yang dipersoalkan sekarang, tetapi bertambah 7 orang lagi, sehingga CPNSD Paser yang terancam dianulir pengangkatannya oleh BKN berkembang menjadi 13 orang. Meski demikian, Ketua Komisi I DPRD Paser H Nasir Eva Merukh dan anggota Komisi I Miswan Thahadi dan Jumansyah, tetap menolak mem-

beri rekomendasi. Alasan penolakan Komisi I menurut Nasir, karena DPRD tidak berwenang memberikan rekomendasi, apabila 13 orang CPNSD memang lulus sesuai ketentuan, tentunya tidak akan dipersoalkan masyarakat. Tetapi kalau memang ada kebijaksanaan dan tidak melanggar ketentuan, bukan jadi persoalan karena alasannya bisa dipertanggungjawabkan. “Kata BKN sepanjang alasannya bisa diterima, BKN tidak masalah, jadi bukan DPRD yang mempermasahkannya,

kecuali yang betul-betul fatal. Seperti, persyaratan administrasi, umur dan jurusan. Untuk masalah jurusan perlu dipilahpilah, jika bisa bijaksana, ya silakan,” kata Nasir. Ditambahkan, masalah jurusan itu dipersoalkan karena ada calon pendaftar lain yang jurusan sesuai, tetapi dinyatakan tidak lulus. Malah pendaftar yang jurusannya tidak sesuai, dinyatakan lulus. Sedangkan kasus untuk tujuh CPNS yang baru dianulir, tidak ada yang mempersoalkan, kecuali BKN atau BKD . (aas)

Ternyata 40 CPNSD Bermasalah SEMENTARA itu, BKD Paser yang diwakili Kepala Bidang Pengembangan dan Diklat Pegawai Hj Hatimah SSos, yang didampingi Kepala Sub Bidang Pendidikan dan Pelatihan Isdar Lutfiansyah dan Kasubbid Pengembangan dan Pembinaan

Pegawai Drs Fikri Hakim MAP mengatakan, data 13 orang CPNSD yang dianulir itu berasal dari BKN. “Setahu kami cuma lima orang CPNSD yang dipersoalkan, tetapi dalam berita di media cetak kemarin ada enam

yang dianulir. Terus kami telepon BKN, kira-kira siapa saja orangnya, ternyata setelah difax oleh BKN, lebih dari 40 orang yang dipersoalkan, setelah kami urus mengerucut menjadi 13 orang,” kata Hatimah.(aas)

dilakukan pemerintah untuk memintanya. “Tapi sementara ini kita akan coba dengan pendekatan dulu. Nah nanti kalau memang sudah dilakukan pendekatan mereka tetap ngemplang, kita bisa saja lakukan upaya paksa itu. Bahkan kita akan evaluasi, dengan bisa tidak diperpanjang lagi ijinnya atau kita akan stop saja,” ujarnya dengan tegas. Dalam kesempatan itu, Awang juga menyampaikan potensi pajak di Kaltim sangat besar jika dioptimalkan karena berbagai kegiatan usaha yang mengolah sumber daya alam cukup besar sehingga diharapkan ada upaya maksimal

bagi jajaran petugas pajak di daerah itu. “Saya yakin jika dioptimalkan, penerimaan pajak di daerah ini bisa lebih besar dan dampaknya juga lebih signifikan untuk pembangunan daerah,” kata Awang Faroek Dia mencontohkan saat ini Pemprov Kaltim sedang berupaya menagih tunggakan pajak alat berat yang hingga kini masih menunggak mencapai angka Rp168 miliar yang terhitung sejak tujuh tahun terakhir. Dia berharap sejumlah pengusaha dan pemilik alat berat di Kaltim segera mematuhi pajak alat berat tersebut, karena gugatan yang dilayangkan

hingga ke Mahkamah Agung (MA) sudah dimenangkan Pemprov Kaltim. Sementara Kepala Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Kaltim, Bambang Is Soetopo mengakui potensi pajak di Kaltim memang sangat besar seiring dengan pengelolaan SDA di daerah itu, sehingga ke depan perlu upaya mengoptimalkan penarikan pajak. “Tapi kesadaran masyarakat Kaltim untuk membayar pajak masih rendah karena berdasarkan catatan pengembalian SPT Tahunan pada 2007 hanya sekitar 25,7 persen sedangkan untuk badan atau lembaga hanya 29,5 persen,” kata Bambang. (aid)

kata Awang saat ditemui usai membayar pajaknya. Sayangnya Awang enggan menyebutkan jumlah pajak yang dibayarkannya itu, dia hanya menyebutkan kewajiban dia sebagai pejabat sudah terpenuhi. “Pokoknya sudah bayar pajak,” katanya sambil berlalu pergi ke ruang makan.

Dikesempatan terpisah, Kepala Wilayah Dirjen Pajak Kaltim, Bambang Is Soetopo, mengatakan, saat ini penerimaan pajak menjadi tulang punggung bagi pembiayaan pembangunan sehingga sangat diperlukan peningkatan kesadaran untuk membayar pajak, dan mampu menopang pembiyaan

keuangan negara. “Ada banyak negara yang hanya mengandalkan penerimaan pajak sebagai sumber keuangan untuk pembangunan, sehingga ke depan potensi pajak di Indonesia, khususnya di Kaltim perlu terus dioptimalkan,” kata Bambang Is Soetopo. (aid)

menerima laporan tentang keengganan perawat maupun bidan memberikan pelayanan kepada masyarakat baik di puskesmas pembantu (pusban) Polindes sampai puskesmas. “Katanya ada orang yang mengaku polisi melakukan razia. Otomatis mereka takut sehingga untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat pun mikirmikir,” katanya. Lebih lanjut ia menjelaskan, razia yang dilakukan orang yang mengaku polisi digelar di Kecamatan Sepaku. Pada waktu itu, sejumlah orang yang mengenakan pakaian preman mendatangi tempat perawat

dan bidan lalu menanyakan mengenai praktek mereka. Ariani mengatakan, pelayanan yang diberikan perawat dan bidan dilakukan di rumah karena sudah malam atau hari libur. “Orang sakit ini kan tidak mengenal waktu, bisa malam atau hari libur. Namanya pelayan masyarakat kan harus memberikan pelayanan kapan saja. Tapi dengan adanya razia ini, mereka sekarang resah dan kadang tidak berani lagi memberikan tindakan medis. Bahkan saat diminta pasien untuk disuntik, mereka menyarankan untuk dilakukan di puskesmas. Tapi di puskesmas juga

khawatir melakukan tindakan medis karena takut nanti diperiksa,” katanya. Dengan kejadian ini, Ariani mengatakan program kesehatan gratis yang dicanangkan bupati bisa terhambat. Untuk itu, ia meminta kepada seluruh perawat dan bidan untuk bekerja memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat tanpa menghiraukan razia itu. “Kami juga punya rencana untuk mengumpulkan seluruh perawat dan bidan untuk memberikan penjelasan mengenai masalah ini 1 April nanti. Bahkan yang bicara bupati dan Kapolres PPU,” ucapnya. (mir)

anggota untuk mengecek di RSUD. Saya juga kaget kok ada razia seperti itu,” tegasnya. Dede menyatakan, akan segera menelusuri kejadian itu dan akan memberikan tindakan yang tegas kepada orang yang melakukan razia itu. Bila dalam penyelidikan ternyata melibatkan oknum polisi, Dede berjanji akan memberikan tindakan sesuai

dengan kode etik serta aturan yang berlaku. Sementara bila dilakukan masyarakat, maka bisa dijerat pasal pemerasan. “Kita khawatirkan kan mereka yang melakukan razia itu minta uang. Saya akan menelusuri kejadian itu,” janjinya. Dede menambahkan, razia itu bisa saja dilakukan orang yang mengaku polisi

dengan mengambil kesempatan pada situasi menjelang pemilu. Karena personil saat ini sedang konsentrasi melakukan pengamanan pemilu. Dede juga meminta kepada masyarakat, bila menemukan hal seperti itu agar segera melaporkan kepada polisi melalui telepon 112 atau melaporkan kepada polisi terdekat. (mir)


CMYK

22

tribun balikpapan

SELASA 24 MARET 2009

Pelabuhan Kariangau Beroperasi 2010 ● Hari Ini Penandatanganan MoU Pengoperasian

TRIBUN KALTIM/NEVRIANTO HP

SELAMAT - Walikota Balikpapan Imdaad Hamid dan Ketua DPRD Andi Burhanuddin Solong memberikan ucapan selamat kepada pejabat eselon II dan III yang dilantik di Auditorium Pemkot Balikpapan, Senin (23/3) malam. Dalam acara ini dilantik 100 PNS. Acara pelantikan terpaksa dilakukan malam hari karena Pemkot Balikpapan banyak kegiatan. Hari ini juga kembali dilakukan pelantikan pejabat setingkat eselon IV. (jnh)

profil

Cari Ilmu ke Daerah NAMA Candil sudah identik dengan bandnya Seurieus. Tapi, mulai akhir tahun lalu, pria bernama asli Dian Dipa Chandra ini memutuskan keluar dari band yang telah membesarkan namanya. Candil memilih bersolo karir. Ditemui sebelum tampil dalam A Mild Live Wanted (AMLW) 2009 di Auditorium Speedy Telkom, Sabtu (21/3) lalu, gaya Candil masih seperti biasanya. Dengan rambut kriwilnya, bandana yang diikatkan di kepala menutupi sebagian dahi dan rambutnya, dan tak lupa sebuah kacamata hitam nangkring di atasnya. Gaya khas Candil memang masih sangat terasa seperti di Seurieus. Ditanya soal imej Candil yang tak dapat dipisahkan dari bandnya dulu, ataupun sebaliknya Seurieus dengan Candil, ia mengaku memang perlu waktu untuk melepaskan imej ini. “Tapi, dengan sendirinya hal itu akan berubah. Nanti setelah album solo saya keluar, orang akan melihat seperti apa,” kata pria kelahiran Bandung 25 Agustu 1974 ini. Sementara ini, Candil masih belum dapat memastikan seperti apa album solonya nanti. Karena ia juga tengah mencari. Belum lama ini, Candil sempat menjajal berkolaborasi dengan Saung Angklung. TRIBUN KALTIM/M WIKAN H “Sudah sempat kolaborasi dengan banyak tapi juga Candil yang belum banget,” katanya sembari tertawa. Namun buru-buru ia melanjutkan dengan serius. “Jadi, ya kayak kemarin coba sama angklung. Itu juga atmosfernya ternyata beda banget,” katanya. (cpk)

BALIKPAPAN,TRIBUN - Diperkirakan paling lambat Februari 2010 Pelabuhan Peti Kemas Internasional, Kariangau Balikpapan sudah beroperasi. Selasa (24/3) hari ini akan diadakan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) pengoperasian Pelabuhan Kariangau antara Pemprov Kaltim dan PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo). Walikota Balikpapan Imdaad Hamid mengatakan, begitu pembangunan pelabuhan selesai akan dilanjutkan dengan pengoperasian. Tahap pertama kapasitas pelabuhan panjangnya mencapai 200 meter. Sedangkan pengoperasioan tahap kedua panjang jembatan mencapai 450 meter. Dengan selesainya pembangunan Pelabuhan Kariangau, kegiatan bongkar muat peti kemas yang selama ini dilaksanakan di Pelabuhan Semayang, Balikpapan akan ikut dipindah kesana. Pengoperasian pelabuhan peti kemas akan membuat semakin berkembangnya kawasan industri di Kariangau. “Kalau pelabuhan itu sudah jadi, otomatis kawasan industri akan berkembang. Tentu akan banyak menyerap tenaga kerja,” kata Imdaad ketika ditemui di Kantor DPRD Balikpapan, Senin (23/3). Imdaad mengaku belum tahu persis bentuk kerjasama pengoperasian Pelabuhan Kariangau tersebut. (m23)

Joko dan Jumrani Resmi Diganti

TRIBUN KALTIM/NEVRIANTO HP

Anggota DPRD Jamal Al Rasyid (kiri) dan Ardianto menandatangani SK PAW disaksikan Ketua DPRD Andi Burhanuddin Solong (kedua dari kanan), Senin (23/3) di Kantor DPRD Balikpapan.

BALIKPAPAN, TRIBUN - Ardianto dan Jamal Al Rasyid resmi menjadi anggota DPRD Kota Balikpapan. Kedua anggota wakil rakyat yang baru ini, Senin (23/3), dilantik di rapat paripurna DPRD. Keduanya menggantikan Joko Suseno dan Jumrani yang juga dari Partai PAN (partai sebelum mereka pindah ke partai lain akhirnya). Pelantikan dilakukan oleh Ketua DPRD Kota Balikpapan

Burhanuddin Solong dalam agenda sidang pengambilan sumpah jabatan dalam rangka pergantian antar waktu (PAW). Di acara ini, Joko Suseno mantan anggota dewan yang di-PAW itu, hadir seorang diri tanpa membawa istrinya. Meski ia diPAW oleh bekas partainya PAN, namun ia tampak terlihat tegar di acara kemarin. Sedangkan rekannya Jumrani, tidak menghadiri acara ini.

“Melakukan pemberhentian dengan hormat kepada saudara Joko Suseno dan Jumrani sebagai anggota DPRD Kota Balikpapan karena ditarik partai,” kata Solong, saat memberikan alasan dilakukannya PAW di rapat paripurna kemarin. Dilakukannya paripurna PAW kemarin atas SK Gubernur Kaltim yang telah mengabulkan permohonan PAN DPC Balikpapan. Meski demikian, Solong tetap mengucapkan terimakasih kepada Joko dan Jumrani atas karya baktinya selama mereka bergabung di dewan. Seperti diberitakan sebelumnya, Joko dan Jumrani diPAW atas permohonan dari PAN. Mereka dinilai tidak setia kepada partai yang telah menghantarkan keduanya menjadi wakil rakyat. Joko dan Jumrani ketika masih menjabat anggota dewan kemarin, mengambil sikap pindah ke partai lain. Mereka bahkan kini menjadi caleg dari partai yang mereka masuki saat ini, Joko ke Partai Matahari Bangsa (PMB) dan Jumrani hengkang ke Partai Persatuan Bangsa (PPP). (rin)

CMYK

TRIBUN KALTIM/NEVRIANTO HP

Aktivitas bongkar muat di Pelabuhan Semayang mulai tahun depan akan dipindah ke Pelabuhan Kariangau.

Bandara Sepinggan Diperluas SELAIN operasional Pelabuhan Peti Kemas Kariangau, Pemprov Kaltim juga akan menandatangani Memorandum of Undestanding (MoU) dengan PT Angkasa Pura terkait perluasan Bandara Sepinggan. Kesepahaman tersebut meliputi pembangunan terminal baru, perluasan apron dan perpanjangan landasan. “Kalau menurut Saya yang mendesak adalah tata ruang yang ada di bandara,” kata Walikota Balikpapan Imdaad Hamid ketika ditemui di Kantor DPRD, Senin (23/3). Imdaad merespon positif rencana perluasan bandara.

Menurutnya kondisi terimnal sudah sangat sumpek. Terminal yang kapasitasnya hanya untuk 3000 orang, tapi skerang malah dinikmati 10800 orang penumpang setiap hari. Meski tidak terlibat langsung dalam pengelolaan Bandara Sepinggan, namun pemkot bisa mengutip pajak dari parkir, Pajak Bumi dan Bangunan, dan Pph Badan. Pihaknya sendiri mengusulkan agar perluasan bandara menggunakan dana stimulus. Namun jika mengacu pada aturan, kecil kemungkinan

usulan itu bisa disetujui. “Terminal itu tanggungjawab PT Angkasa Pura bukan APBN. Kalau perluasan apron dan perpanjangan bandara itu tanggungjawab dirjen,” katanya. Karena itu Imdaad juga berharap agar PT Angkasa Pura yang merupakan perusahaan monopoli di bidang bandara segera memperluas terminal sebagai bentuk pelayanan untuk meningkatkan kenyamanan penumpang. (m23)


tribun balikpapan

SELASA 24 MARET 2009

23

SPBU Layani Penjualan Elpiji 3 Kg Pengakuan Bandar Er

Jual Ganja untuk Modal Nikah Penyesalan selalu datang terlambat. Itulah yang dirasakan oleh Er (26) tersangka bandar ganja yang ditangkap oleh tim reskrim Polsekta Balikpapan Utara, Sabtu (21/3) lalu. Mengenakan kaos hitam dipadu celana pendek, Er terlihat sedih. Bahkan sempat menitikkan air mata ketika diajak bicara Tribun di Mapolresta Balikpapan, Senin (23/3). TANGAN kirinya diborgol bersama delapan tersangka lainnya. Er mengungkapkan akan segera menikahi gadis pujaannya yang kini berada di Manado. Gadis pujaannya itu adalah Yul yang dipacarinya sejak enam tahun silam. Hubungan itu berlanjut lama sehingga sang pacar hamil diluar nikah. “Dia sedang hamil sekarang dan saya mau bertanggung jawab menikahinya,” ujar Er dengan menangis tersedu-sedu. Karena pacarnya hamil membuat Er bingung. Ia memutuskan tidak menceritakan perihal kehamilan pacarnya itu kepada orang tuanya. Kemudian, pacarnya memilih pulang ke kampung halamannya di Manado. Er sempat diperas oleh orang yang mengaku akan menikahi pacarnya. “Saya diperas oleh orang yang tiba-tiba akan menikahi pacar saya,” katanya. Bahkan dirinya sempat bersitegang dengan orang yang bersangkutan namun tidak terjadi kekerasan. Merasa tidak

TRIBUN KALTIM/NEVRIANTO HP

Wakapolresta Balikpapan Kompol Didik menginterogasi tersangka.

dipilih oleh Yul, Er akhirnya pergi ke Jakarta.Tidak lama kemudian, Er berniat mengumpulkan uang dengan cara cepat. Terbesit dipikirannya untuk menjual ganja. Setelah berjualan kurang lebih satu tahun. Usaha Er dianggap terlambat karena Yul sudah menikahi orang lain. “Entah bagaiman nasib darah

daging saya,” kata Er lagi-lagi menundukkan kepala dan menitikkan ari mata. Er mengaku menyesal dan tidak ingin mengulangi perbuatannya. Sembari mengelengkan kepala, anak ke enam dari Em itu mengungkapkan rasa bersalahnya kepada kedua orang tuanya. (bay)

Tersangka Bertambah BALIKPAPAN, TRIBUN Tersangka kasus peredaran ganja di Balikpapan oleh Polsekta Balikpapan Utara telah bertambah. Setelah Er dan Al ditetapkan sebagai bandar ganja, dan tiga pemakai Sy, Yr, Tr, kini ditambah lagi empat orang yakni Be, Mw, Dd, dan Nc. Semua tersangka ditangkap anggota Unit Reskrim Polsekta Balikpapan Utara pada Sabtu (21/3) dini hari. Bermula dari penangkapan di rumah Sy yang menggelar pesta ganja. Polisi

berhasil mengembangkan ke dua bandar lainya. Kini semua tersangka telah dilimpahkan ke Mapolresta Balikpapan untuk menjalani pemeriksaan. “Barang bukti yang disita yakni ganja dengan berat 750 gram, uang hasil penjualan ganja Rp 1,3 juta, tujuh keping VCD porno, paper, tiga linting ganja siap hisap, biji ganja di asbak,” kata Kapolsek Balikpapan Utara AKP Anjas Adi Permana, Senin (23/3). (bay)

! Besok Pertamina Distribusi Elpiji Gratis BALIKPAPAN, TRIBUN - Untuk membeli dan mendapatkan isi ulang gas elpiji 3 kg, masyarakat Balikpapan tak hanya dapat membeli di agen dan pangkalan, namun juga dapat beli di SPBU yang telah ditunjuk di Balikpapan. Rencananya mulai hari ini, Selasa (24/3) Pertamina akan mendistribusikan gas elpiji isi 3 kg. “Kami mendistribusikan ke SPBU agar memudahkan masyarakat untuk membeli dan mendapatkan isi ulang gas elpiji isi 3 Kg,” ucap Asisten Manager External Relation Pertamina Pemasaran BBM Retail Regional VI Kalimantan, Bambang Irianto, Senin (23/3). SPBU mana yang ditunjuk dan jumlah tabung yang didistribusikan belum diketahui karena masih dilakukan pendataan. Menurut rencana, peluncuran konversi minyak tanah (mitan) ke elpiji akan dilaksanakan PT Pertamina dan Pemkot Balikpapan, Rabu (25/3) siang di ha-

laman Kantor Walikota Balikpapan. Acara akan dihadiri Gubernur Kaltim Awang Faroek, Walikota Balikpapan Imdaad Hamid, General Manager PT Pertamina dan Tim Konversi Nasional. Dalam acara ini akan diserahkan secara simbolis 300 tabung gas elpiji, berserta kompor dan regulatornya kepada masing-masing orang perwakilan di lima kecamatan di Balikpapan. Acara kemudian dilanjutkan penyaluran tabung ke lima kecamatan. Dalam penyalurannya, akan ditempatkan pihak keamanan dari Polresta Balikpapan, Banbinsa dan Satpol PP. “Pihak keamanan ini untuk menjaga, agar penyaluran pendistribusian berjalan dengan baik,” katanya. (jnh) YANG BERHAK MENERIMA GAS ELPIJI Rumah Tangga Yang Belanja Perbulannya di bawah Rp 1,5 juta ! Pelaku Usaha Kecil dan Menegah ! Memiliki KTP-KK Balikpapan (jnh) !

TRIBUN KALTIM/M WIKAN H

Mulai hari ini, Pertamina akan siap mendistribusikan gas elpiji isi 3 kg.

Baru 54.000 Orang ASISTEN Manager External Relation Pertamina Pemasaran BBM Retail Regional VI Kalimantan Bambang Irianto mengatakan, program konversi minyak tanah ke gas elpiji menargetkan penyaluran 80.000 tabung beserta kompor dan regulatornya kepada masyarakat dan Usaha Kecil Menengah (UKM) yang telah dilakukan pendataan. “Untuk saat ini jumlah data sementara yang menerima ada sebanyak 54.000 orang terdiri dari masyrakat dan UKM. Namun data ini masih belum valid, sebab tim yang telah kami tunjuk untuk melakukan pendataan, masih terus melakukan pendataan. Jadi jumlah ini pastinya bisa berkembang,” ucap Bambang, Senin (23/5). Bambang mengatakan, meskipun pendataan masih berlangsung, pihaknya menargetkan akhir April penyaluran tabung gas kepada masyarakat dan UKM di Balikpapan akan selesai. “Setelah di Balikpapan konversi ini akan dilanjutkan di Samarinda,” ucapnya. (jnh)

BLT Dibagikan Sebelum Pemilu BALIKPAPAN,TRIBUN - Kantor Pos Cabang Balikpapan memperkirakan pembagian dana bantuan langsung tunai (BLT) bisa dilaksanakan sebelum pelaksanaan pemilihan umum (Pemilu). BLT tahun 2009 hanya diberikan selama dua bulan. Masing-masing keluarga penerima langsung memperoleh Rp 200.000.

Marketing Manager PT Pos Cabang Balikpapan Deddy Eko Wirianto, Senin (23/3) mengatakan, pihaknya tinggal menunggu data nama warga yang menerima BLT dari Kantor Pusat PT Pos Indnesia. Sebelumnya PT Pos Balikpapan telah menerima data jumlah penerima BLT. Untuk Balikpapan ada pengurangan jumlah penerima.

Jika tahun 2008 mencapai 8278 penerima, tahun ini berkurang menjadi 8077. Keterlambatan penyaluran dana BLT dibandingkan daerah lainnya, tidak lepas dari keterlambatan pengiriman data warga penerima dari Kantor Pos Pusat. Hingga kini data untuk wilayah Kalimantan belum tuntas.

Dalam up date data ini, yang lebih didahulukan data per propinsi. Baru kemudian dilanjutkan ke kabupaten/kota. Diperkirakan dua hari data nama penerima sudah diterima Kantor Pos Balikpapan. “Yang pasti pos seluruh Indonesia kan datanya ada perubahan. Perintah pembayaran waktunya juga cukup pendek. Maret baru ada perintah itu. Yang pasti paling lambat 10 hari setelah kami menerima data penerima, itu bisa kami bagikan. Diharapkan sebelum pemilu,” katanya usai pertemuan dengan lurah se-Balikpapan, di Kantor Bappeda Balikpapan. Berbeda dengan sebelumnya, tahun ini penerima BLT tidak diberikan kartu. Hal itu disebabkan waktu yang singkat serta besarnya dana untuk pencetakan kartu. Sebagai bukti pembayaran untuk pelaporan, Kantor Pos Balikpapan akan meminta foto copy KTP dan kartu keluarga miskin dari masing-masing kelurahan yang ditandatangani lurah atau kasi sosial. Tahun lalu realisasi penerimaan BLT mencapai 98 persen yang dibayarkan pada akhir Desember 2008. Warga yang tidak mengambil BLT tidak lagi mempunyai hak atas dana tersebut. (m23)


http://humas.kutaikartanegarakab.go.id

SELASA, 24 MARET 2009

HALAMAN 24

tribun kaltim

TNI Dukung Pertanian Jadi Wisata Ilmu Pengetahuan Teguh: Tiga sektor unggulan dapat diterapkan di Tenggarong seberang OTENSI pertanian yang berada di Desa Bangun Rejo kecamatan Tenggarong Seberang saat ini sangat berkembang, bahkan muncul sebuah ide cemerlang dari Pj Camat Tenggarong seberang Drs. Teguh Yuliyanto, mengatakan bahwa pertanian tidak hanya sebatas sektor pertanian melainkan pertanian tersebut bisa dijadikan sebagai wisata ilmu. “Saya melihat potensi pertanian sangat bagus, apalagi saat ini ada Program Pelatihan Pertanian Pedesaan Swadaya (P4S) dibawah binaan Ahsin Amami. Tentunya hal ini juga dapat dikembangkan dan bisa dijadikan sebagai wisata tempat menimba ilmu pertanian,” kata Teguh Yuliyanto, Sabtu (21/3) saat memberikan sambutannya di acara penutupan pelatihan Satuan Angkatan Darat (TNI) Batalyon 611 Awang Long, ditutup oleh Kepala Dinas Pertanian Kukar Rusdiyansyah di Aula Pertemuan P4S Tenggarong seberang. Menurut Teguh yang baru saja menjabat sebagai camat menggantikan H Sukobuono, mengatakan bahwa ada tiga (3) sektor unggulan di kabupaten Kutai Kartanegara yang harus di kembangkan bersama yakni pertama peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM), kedua (2) Pertanian dalam arti luas dan ketiga (3) sektor pari-

P

wisata. Ketiga sektor tersebut dapat diterapkan di Tenggarong seberang, terutama dalam hal mendukung majunya sektor pariwisata dengan ilmu pertanian. “Kepada Ahsin Amami sebagai pelaku pertanian di Tenggarong seberang, saya berharap agar sektor ini dapat terus dikembangkan terutama dalam memajukan tiga sektor tersebut dan dapat dijadikan wisata ilmu,” harapnya. Ide cemerlang tersebut juga ternyata di tanggapi serius oleh Komendan Yonif 611 Letkol Inf Ach. Dwiyanto Yudi Hartono, saat menghadiri penutupan pelatihan pertanian bagi TNI Yonif 611. Dwiyanto Yudi Hartono mengatakan bahwa, pihaknya sangat mendukung kalau nantinya sektor pertanian yang ada di Desa Bangun Rejo ini dijadikan sebagai pariwisata ilmu. “Saya sangat mendukung apa yang digagas oleh camat Tenggarong seberang (Drs Teguh Yuliyantored), yang menginginkan sektor pertanian bisa dijadikan pariwisata ilmu,” kata Dwiyanto. Bahkan dikatakannya, pihaknya siap membantu mengerahkan satuan TNI satu,dua kompi untuk membantu membuka lahan, mencangkul dan lain sebagainaya. “Kami siap mengerahkan beberapa kompi TNI, dalam membuka lahan dan sebagainya. Saya melihat potensi ini sangat bagus apa lagi jika anak-anak sekolah liburan nantinya

bisa berlibur bermain autbown, sambil memetik, sayur-sayuran seperti, tomat, koll, strawberi dan lainya. Ini artinya anak-anak didik kita akan tertarik dan bisa merasakan sekaligus mempelajari bagaimana cara bertani yang baik dan menghasilkan ,” ujarnya. Ditambahkan Dwi ternyata bertani kalau dikelola dengan baik hasilnya sangat bagus. Dari hasil pelatihan bertani bagi anggota TNI nantinya dapat dipraktekkan langsung saat bertugas di wilayah perbatasan Malaysia-Indonesia. Menurutnya, saat ini wilayah hutan Indonesia mulai gundul, dan banyak patok perbatasan satu demi satu bergeser. Tentunya hal ini menjadi perhatian serius kita semua, bagaimana cara kita untuk tetap menjaga keutuhan NKRI. “Setidaknya, dengan adanya pelatihan pertanian bagi anggota TNI ini, nantinya dapat bermanfaat bagi masyarakat di perbatasan dengan mengajarkan bagaimana cara bertani yang baik dan menghasilkan sehingga menjadi petani sukses. Dan saya ucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak baik camat, kadistan terutama Ahsin Amami selaku pembina P4S Bumi Hijau Lestari yang telah memberikan ilmu pengetahuannya kepada anggota kami,” pungkasnya.[] humas/advertorial.

Batalyon 611 Awang Long Belajar Ilmu Pertanian di Tenggarong Seberang

Komendan Yonif 611 Letkol Inf Ach. Dwiyanto Yudi Hartono menyerahkan cendera mata kepada Ahsin Amami ketua P4S bumi hijau lestari desa bangun rejo.

S

ATUAN Angkatan Darat dari Batalyon 611 Awang Long, beberapa waktu lalu, mengikuti pelatihan pertanian Program Pelatihan Pertanian Pedesaan Swadaya (P4S)di Bumi Hijau Lestari L3 Desa Bangun Rejo Kecamatan Tenggarong Seberang. Komandan Batalyon 611 Awang Long Letkol Inf Achdwiyanto Yudi Hartono mengatakan kegiatan ini di ikuti 26 personel, terdiri dari Kompi

A,B,C,Kompi Bantuan dan Kompi Markas. Tiap kompi masing-masing lima peserta. “Dari pelatihan pertanian ini di harapkan bisa di terapkan di daerah operasi, di setiap pos yang di bentuk,anggota bisa mengaplikasikan ilmu yang di dapat selama pelatihan,” kata Achdwiyanto. Pelatihan ini juga wujud Angkatan Darat untuk membantu meningkatkan Progran Ketahanan Pangan. “Rencananya Juni mendatang, Batal-

yon 611 akan di tempatkan di perbatasan Indonesia yaitu di kawasan Nunukan dan Krayan berbatasan dengan malaysia,” katanya. Ketua P4S Ahsin Hamani mengatakan bertanam sayuran jangan hanya untuk memenuhi kebutuhan hidup saja, tetapi harus berorientasi ke bisnis yang menghasilkan keuntungan sangat besar. “Saya berharap di tempat tugas nanti supaya bisa merubah pola pikir masyarakat, dan tentunya hal ini sangat diharapkan peran penting TNI AD dalam membantu petani di wilayah perbatasan, dengan modal pelatihan yang sudah diberikan. Termasuk dalam hal pemanfaatan lahan kosong dilingkungan batalyon” ujar Ahsin berharap. Materi pelatihan dengan judul Budidaya Sayuran, dengan rincian budidaya sayuran, mulai dari pembukaan lahan, pengolahan, pembuatan bedengan. Selanjutnya dilakukan pemupukan, pemasangan mulsa, pelubangan mulsa, penyemaian. Penugalan, penanaman, pengairan, penyulaman, pemasangan ajir, pemasangan tali salaron sampai pengendalian hama penyakit. “Gunakan benih sayuran Cap Panah Merah yang telah terbukti berkualitas, produksi tinggi dan tahan hama penyakit,” ujar Ahsin, seraya memberikan tips sederhana yang bisa di lakukan untuk mempengaruhi petani pemula supaya tertarik bertanam sayuran, yaitu berikan contoh kongkrit, sayuran yang cepat panen seperti Paria, Gambas, Cabe Rawit. Kemudian gunakan teknologi sederhana, dan lakukan monitoring secara rutin, dengan menggunakan bahan sekitarnya yang murah dan mudah yaitu kayu, ranting, ilalang/jerami. [] humas/advertorial.

Isak Tangis Iringi Pisah Sambut Camat Muara Badak Berharap silaturrahmi dengan masyarakat tidak terputus Ada pertemuan ada perpisahan, kalimat ini juga yang mengahiri jabatan Hj Rusmina SH, sebagai camat Muara Badak, digantikan oleh Drs. H. Sunggono yang di lantik Jumat (6/3) lalu oleh Pj Bupati Kukar H Sjachrudin di Penopo Odah Etam Tenggarong. Puluhan staf dan masyarakat setempatpun tak kuasa menahan kesedihan saat pisah sambut.

H

AMPIR tujuh (7) tahun lamanya Hj Rusmina mengemban amanah sebagai camat di kecamatan Muara Badak, tentunya dengan waktu yang begitu hubungan dengan masyarakat telah dianggap seperti keluarga sendiri. Tak heran saat Serah Terima Jabatan dan Pisah Sambut Camat Muara Badak Kamis (19/3) tadi. Isak tangis haru tak bisa disembunyikan ketika satu per satu staf kecamatan maupun masyarakat setempat bersalaman bahkan berpelukan. Rasa haru ini bermula dari sambutan salah satu perwakilan Kepala Desa Muara Badak Mekar Sophia Schu. Dikatakan Sophia sekaligus mewakili Forum Komunikasi Pembangunan (FKP) Desa se-kecamatan Muara Badak merasa sedih dan kehilangan ditinggal oleh Camat yang selama ini membina dan memperjuangkan aspirasi masyarakat dalam rangka percepatan pembangunan di Muara Badak. “Saya mewakili FKP se kecamatan Muara Badak sangat sedih dan kehilangan, namun kami berharap jalinan silaturrahmi yang telah kami anggap sebagai sauara, jangan sampai terputus walau nantinya, mantan Camat Hj Rusmina ditempatkan dimana saja. Itulah

SEDIH – Para staf kecamatan melepas kepergian mantan camat Muara Badak Hj Rusmina dengan isak tagis saat pisah sambut camat Muara Badak Kamis (19/3) tadi di kecamatan Muara Badak Kukar. harapan kami semua agar silaturahmi tetap terjalin dengan baik,” kata Sophia saat menyampaikan kesan dalam sambutannya di acara serah terima jabatan dan pisah sambut Camat Muara Badak Hj Rusmina digantikan H Sunggono yang di hadiri Asisten I Bidang Pemerintahan dan Hukum Setkab Kukar HM Ghufron Yusuf mewakili Pj Bupati Kukar H Sjachrudin, beserta rombongan Kamis tadi di Gedung Olahraga kecamatan Muara Badak. Mewakili FKP desa se-kecamatan Muara Badak itu juga mengucapkan selamat datang kepada camat baru H Sunggono beserta istri, semoga kehadaran camat baru akan memberikan nuansa baru bagi kelangsungan pembangunan di kecamatan Muara Badak. “Selamat datang camat baru,

kami berharap hubungan kerjasama antara jajaran pemerintahan kecamatan maupun desa terlebih bagi masyarakat dapat terjalin dengan baik, serta dapat melanjutkan pembangunan yang belum terlaksana semasa camat yang dulu (Hj Rusmina-red),” pintanya. Asisten I Bidang Pemerintahan setkab Kukar HM Ghufron Yusuf mewakili Penjabat Bupati Kukar H Sjachrudin, mengatakan visi pembangunan kabupaten kutai kartanegara 2005-2010 adalah terselenggaranya pemerintahan kabupaten yang baik dan bersih berlandaskan asas keadilan, kesetaraan, keragaman dan demokrasi menuju terbentukkanya masyarakat yang berkualitas, maju , mandiri dan sejahtera. Misi yang dilaksanakan untuk mencapai visi tersebut adalah melalui pemberdayaan pemerin-

tahan daerah (eksekutif dan legislatif) dan penegakan supermasi hukum, pemberdayaan seluruh komponen ekonomi, dan pemberdayaan masyarakat menuju kemandirian sosial dan ekonomi. “Dan ada tiga (3) sektor unggulan yang harus kita galakkan bersama yakni pertama peningkatan sumber daya manusia (SDM), kedua (2) Pertanian dalam arti luas dan ketiga (3) pariwisata. Ketiga sektor tersebut tidak akan berhasil kalau tidak didukung oleh kita semua, dari sebab itulah mari kita dukung bersama agar program yang tertuang dalam Gerbang Dayaku di canangkan oleh Bupati sebelumnya (Prof DR Syaukani-red) dapat berjalan baik menuju masyarakat sejahtera dan mandiri,” kata Ghufron dalam sambutannya. Ditambahkannnya, seluruh camat telah diberikan setidaknya 12 kewenangan dalam upaya mempercepat pelayanan kepada masyarakat. “Saya berharap kepada camat yang baru agar dapat menjalankan amanah dengan penuh tanggungjawab, serta dapat menyelesaikan tugas-tugas yang ada di kecamatan, tentunya dengan semua stakholder baik itu tokoh masyarakat Badan Permusyawaratan Desa (BPD) dan lainnya, agar dapat bersama-sama membangun Muara Badak lebih baik. Dan juga, dapat menyelesaikan permasalahan yang ada cukup di kecamatn tidak perlu di bawa sampai ke kabupaten,” pintanya, seraya HM Ghufron atas nama pemkab Kukar mengucapkan terima kasih kepada mantan camat Muara Badak (Hj Rusmina-red) yang telah membangun prestasi luar biasa, kurang lebih tujuh (7) tahun lamanya. Pungkasnya. [] humas/advertorial.

ANGGOTA Batalyon 611 Awang Long saat praktik lapangan dalam pengolahan lahan pertanian.

TNI Siap Ajak Pj Bupati Tinjau Wilayah Perbatasan Dwiyanto minta bantuan 100 cangkul

K

OMENDAN Yonif 611 dalam pelatihan bertani agar bisa dipraktekkan dan Awang Long Letkol Inf Ach. dimanfaatkan di wilayah perbatasan InDwiyanto Yudi Hartono, donesia-Malaysia,” katanya. Di jelaskan Dwiyanto, bahwa TNI mengatakan bahwa TNI mempunyai cangkul tapi bukan cangkul siap mengajak penjabat (Pj) Bupati Kutai Kartanegara (Kukar) H Sjachrudin, yang kuat melainkan cangkul pick atau Dinas Pertanian dan lainnya, untuk cangkul lipat, “Cangkul pick yang kita meninjau langsung keadaan wilayah miliki sekali digunakan langsung patah, perbatasan Indonesia-Malaysia. “Saya dan cangkul ini tidak cocok untuk digunakan mencangkul. dengan akan mengajak Pj Bupati (H Sjachrudinred) beserta dinas terkait lainnya, untuk demikian kami dari TNI meminta kepada melihat secara langsung keadaan distan agar kiranya dapat memberikan hutan di wilayah perbatasaan yang kini bantuan berupa cangkul 100 buah untuk mulai gundul, dengan menggunakan digunakan di wilayah perbatasan,” helikopter,” kata Dwiyanto Sabtu (21/3) ujarnya. saat penutupan pelatihan pertanian Menurutnya, di wilayah perbatasan bagi anggotanya di P4S Bumi Hijau ada 25 pos penjagaan, dan setiap pos Lestari L3 Desa Bangun Rejo Dwiyanto Yudi TNI, membutuhkan 4 cangkul jadi kecamatan Tenggarong seberang. semuanya 100 cangkul untuk Menurutnya, dalam peninjauan nantinya, seti- digunakan bercocok tanam, serta dapat memberikan daknya kita tidak hanya melihat sebatas Peta perba- manfaat dan contoh kepada masyarakat setempat, tasan saja, melainkan secara rill di lapangan. Bagai- agar terus menggalakkan sektor pertanian. “Saya mana kondisi hutan kita yang sebenarnya bahkan saat sering mengingatkan kepada anggota TNI kalau ini mulai gundul, patok perbatasan satu demi satu terus nantinya sudah memasuki umur pensiun, jangan bergeser. Tentunya hal ini menjadi perhatian kita sekali-kali jadi satpam melainkan jadilah seorang semua, bagaimana cara kita untuk mempertahankan petani yang menghasilkan dan sukses, atau usaha keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia apa saja asal jangan jadi satpam,” kata Dwiyanto (NKRI) di wilayah perbatasan. dihadapan anggotanya. Selain itu juga TNI meminta bantuan berupa 100 Dwiyanto juga mengharapkan kepada masyabuah cangkul kepada dinas pertanian Kukar (Rus- rakat desa bangun rejo, agar mempertahankan sektor diyansyah_red). pertanian jangan sampai mau dibeli oleh perusahaan “Sebelum kami mengirim anggota ke wilayah tambang, melainkan pertanian yang ada ini harus di perbatasan, terlebih dahulu kami minta bantuan kembangkan. “Ada wilayah tertentu yang tidak bisa kepada distan Kukar berupa 100 buah cangkul, untuk ditanamai, itu boleh-boleh saja di jual, akan tetapi kalau digunakan membuka lahan, mencangkul dan bertani. potensi pertanian jangan sampai di jual,” pesannya. [] Tentunya hal ini sesuai dengan apa yang telah di dapat humas/advertorial.

Pj Bupati, Pemimpin Harus Dekat Dengan Masyarakat EJABAT (Pj) Bupati Kutai Kartanegara H Sjachrudin mengharapkan kepada para pemimpin terutama camat haruslah dekat dengan masyarakat, hal ini untuk menyerap berbagai aspirasi masyarakat. Hal tersebut disampaikan Sjachrudin dalam sambutannya pada Acara Serah Terima Jabatan Camat Muara Jawa, Selasa (17/3) di Balai Pertemuan Muara Jawa. Menurut Sjachrudin menjelaskan kedekatan pemimpin dengan masyarakat tidak bisa dipisahkan. “Jika pemimpin pada dasarnya dekat dan baik dengan masyarakat maka ia akan dicintai masyarakatnya,” ujarnya. Keberhasilan seorang pemimpin dapat dilihat dari masyarakatnya, apa bila masyarakatnya cinta kepada pimpinannya, berarti pemimpin itu bagus. Dikatakannya, setiap orang, terutama pemimpin harus bekerja dengan ikh-

P

H Sjachrudin las serta selalu mensyukuri apa yang dimiliki sekarang. Dan juga harus selalu berbuat baik. “Tanamkan juga dalam diri kita

untuk banyak memberi dari pada meminta, karena kita hidup untuk memberi manfaat kepada orang lain,” ajak Sjachruddin, menambahkan kemudahan dan keberhasilan suatu daerah tak terlepas dari jasa-jasa orang terdahulu. Merekalah yang merintis tonggak sejarah untuk kita, dan kita rasakan saat ini. Untuk itu, kita harus selalu menghargai dan mengenang jasa mereka. “Saya berpesan kepada seluruh warga Kukar khususnya warga Muara Jawa untuk selalu berbuat baik, dan membantu pemimpin dalam memajukan daerahnya,” pesannya. Usai acara Sertijab, Sjachruddin menyempatkan untuk mengunjungi SDN 010, Pelabuhan dan Koramil Muara Jawa, didampingi beberapa kepala bagian/dinas/instansi Pemkab Kukar, elemen masyarakat, serta perwakilan dari perusahan yang ada di Muara Jawa. [] humas/ advertorial.


Super Ball

DJ di Ruang Ganti SIAP A sangka bek sangar SIAPA Manchester United, Patrice Evra ternyata adalah pemilik jiwa yang humoris, dan punya bakat seni tinggi? Asal tahu saja, pemain asal Prancis ini kerap menjadi disk-jockey di ruang ganti kubu MU. Seperti apa polahnya? halaman

32

Halaman 25

Selasa, 24 Maret 2009

AP PHOTO/PAUL THOMAS

LIVERPOOL 5

VS

O ASTON VILLA

MU masih memiliki kualitas untuk tetap menjaga keunggulan. Hanya saja mereka dilanda kekecewaan luar biasa setelah dikalahkan telak Liverpool dan kesulitan untuk bangkit. Arsene Wenger Manajer Arsenal

LIVERPOOL kembali mengamuk dengan menggebuk Aston Villa 5-0 dalam lanjutan Liga Premier di Stadion Anfield, Senin (23/3) dini hari. Inilah kemenangan telak ketiga The Reds setelah menghancurkan Manchester United 4-1 dan Real Madrid 4-0 di Liga Champions.

ulasan benitez

Seharusnya Lebih ADA kesempatan menambah gol lebih banyak lagi ketika kami sudah mencetak lima gol. Lawan sudah berjumlah 10 pemain, tapi kami tidak memanfaatkan itu untuk lebih menambah gol. Anda mungkin berpikir tidak perlu menambah gol untuk saat sekarang, tapi itu sangat diperlukan untuk membuat perbedaan dengan tim lain di akhir kompetisi. Tapi saya tidak menyalahkan siapa-siapa, kami sudah bermain bagus dengan jumlah gol yang banyak. Kami harus terus menjaga momentum seperti yang terjadi (cen) sekarang.(cen) *) Rafael Benitez, Manajer Liverpool, dikutip The Sun

ulasan o’neill

Kesalahan Fatal SETELAH skor 1-0 seharusnya kami masih punya peluang, tapi gol buruk kedua membuat kami sangat shock. Ini sungguh kesalahan fatal, padahal saya sudah mengingatkan sebelum pertandingan Liverpool telah mengalahkan Real Madrid dan Manchester United. Dan Liverpool ternyata juga melakukan hal yang sama kepada kami. Kami bermain sangat lemah, kami memberikan mereka kemenangan dengan sangat mudah. Kami telah menunjukkan sesuatu yang buruk dan ini adalah hari yang buruk bagi (cen) kami.(cen) *) Mar tin O’Neill, Manajer Aston Martin Villa, dikutip ESPN

Kemenangan telak Liverpool atas Aston Villa ini bagaikan badai besar yang siap menghantam Setan Merah di puncak klasemen. Liverpool yang kini mengoleksi 64 angka, hanya terpaut satu angka dari MU, meskipun MU masih unggul satu sisa pertandingan. Selain meneror MU, Liverpool juga menggusur Chelsea kembali ke peringkat ketiga. Chelsea tetap mengumpulkan 61. Sukses besar Liverpool menaklukkan tim-tim besar dengan kemenangan fantastis menandakan The Reds telah bangkit dan siap menerkam semua rivalnya baik di ajang Liga Premier maupun Liga Champions. Manajer Liverpool, Rafael Benitez, pun memberikan ancaman khusus kepada MU yang merupakan target utama untuk dilewati dalam perburuan gelar juara Liga Premier. “Kami tak perlu memperhatikan hasil yang diperoleh MU dan bagaimana mereka bermain. Jika MU melakukan kesalahan, kami harus segera siap melakukan sesuatu untuk mengungguli poin mereka,” kata Benitez dilansir ESPN. Ancaman yang sama juga berkoar dari Kapten Liverpool, Steven Gerrard. Namun Gerrard lebih berhati-hati melihat pesaing utamanya itu. Pemain Timnas Inggris itu tak ingin tergelincir meskipun timnya sedang on fire. “MU masih punya kesempatan untuk juara dengan sisa pertandingan yang mereka miliki. Jadi, ini sangat penting untuk tetap menjaga apa yang sudah kami lakukan dan tidak melakukan kesalahan. Chelsea juga harus diwaspadai,” kata Gerrard kepada The Sun. Hattrick Gerrard Menghadapi Aston Villa, Gerrard dkk bermain dengan menunjukkan strong power yang sangat luar biasa. Sang kapten menjadi inspirator kesuksesan timnya dengan mencetak hattrick, dua di antaranya lewat penalti. Inilah hattrick pertama Gerrard di ajang Liga Premier. Gol pertama Liverpool lahir pada menit kedelapan lewat tendangan voli Dirk Kuyt. Ia memanfaatkan bola rebound hasil sundulan Xabi Alonso dan menerpa mistar gawang. Albert Riera menambah keunggulan pada menit ke-33. Yang unik, gol ini lahir melalui asisst kiper

Pepe Reina. Setelah berhasil mengamankan bola, Reina melepaskan umpan jauh pada Riera yang diakhiri dengan tendangan keras. Pekan lalu, proses gol serupa juga terjadi saat gol keempat Liverpool ke gawang MU. Umpan jauh Reina dituntaskan Andrea Dossena lewat sontekan ringan yang mampu mengelabui kiper Edwin van der Sar. Enam menit berselang, Gerrard mencetak gol pertamanya lewat penalti setelah Riera dijatuhkan Nigel Reo-Coker di area terlarang. Gerrard mencetak gol kedua lewat tendangan bebas ke kiri bawah gawang Brad Friedel di menit ke-50. Tendangan itu pelan, tetapi meluncur tepat ke arah yang tak terjangkau kiper. Stevie G --panggilan Gerrard-yang sehari sebelum pertandingan dinyatakan bebas dalam sidang kasus pemukulan-- akhirnya membuat hattrick pertamanya lewat titik penalti. Tembakan 12 pas kembali diberikan wasit setelah Friedel menjatuhkan Fernando Torres. Fridel pun diusir keluar lapangan. Selain ditandai hattrick pertama Gerrard, kemenangan Liverpool juga melahirkan rekor baru untuk Reina. Kiper asal Spanyol ini menjadi kiper Liverpool paling cepat meraih 100 clean sheet. Ia mencatat rekor tersebut di laga ke-197. Kiper berkebangsaan Spanyol itu mematahkan rekor sebelumnya atas nama Ray Clemence yang mencatat clean sheet ke-100-nya di laga ke-200. “Pepe kiper yang fantastis. Mereka (Villa) punya kesempatan matang dan dia (Reina) melakukan pekerjaannya dengan baik. Dia mengalahkan rekor Ray Clemence dan saya puas dengan penampilannya dan saya juga puas karena penyelamatan yang dilakukannya menjaga kami tetap di persaingan,” puji Benitez dikutip LiverpoolFC.tv. (Persda Network/cen)

Steven Gerrard

Statistik Pertandingan Liverpool Statistik Gol 5 7 Tendangan ke gawang Tendangan melenceng 1 1 Tendangan diblok Tendangan pojok 4 Penyelamatan 3 Of fside 1 Pelanggaran 10 Kar tu kuning 1 Kartu Kar tu merah 0 Kartu Umpan sukses 85.2 Tekel 28 Tekel sukses 96.4 Penguasaan bola 62%

Villa 0 3 3 1 6 2 1 14 3 1 72 23 87 38%

Rapor Pemain Liverpool: Reina 8; Arbeloa 6,5/76' Agger 4, Carragher 7,5, Skr tel 7, Aurelio 6,5, Mascherano 7,5, Alonso 8/66' Lucas 6,5, Gerrard 9/80' Ngog 4, Kuyt 8, Riera 8,5, Torres 6,5 Aston Villa: Friedel 5, Reo-Coker 4/64' Guzan 6, Cuellar 6, Davies 6,5, Luke Young 6, Milner 6,5, Petrov 5,5, Barr y 5, Ashley Young 6, Heskey 5/58' Agbonlahor 5, Carew 6,5/89' Gardner 4

GOL GERRARD Kapten Liverpool, Steven Gerrard (kiri), mencetak gol pertama dari titik penalti ke gawang Aston Villa yang dikawal Mark Friedel di Stadion Anfield, Senin (23/ 3) dini hari.

Gaji Gerrard Seminggu Rp 2,3 Miliar PENAMPILAN Steven Gerrard yang semakin gemilang bersama Liverpool akan berpengaruh positif pada fulus yang didapatkannya. Liverpool kini bersiap memperbarui kontrak Gerrard. Seperti dilansir tribalfootball, Senin (23/3), Liverpool siap mengeluarkan kocek 30 juta poundsterling atau Rp 480 miliar untuk kontrak baru Gerrard. Dalam klausul kontrak baru tersebut, Gerrard akan menerima gaji 140 ribu poundsterling per pekan atau Rp 2,3 miliar. Bila disepakati,

Gerrard yang menjadi incaran Real Madrid akan berada di Anfield minimal hingga 2013. Manajer Liverpool Rafael Benitez meminta kepada petinggi Liverpool agar melakukan kesepakatan kontrak dengan Gerrard secepatnya. Sebab Real Madrid sudah memulai upaya merekrut Gerrard ke Santiago Bernabeu. Sejak sembuh dari cedera awal bulan ini, Gerrard kembali menunjukkan talentanya sebagai gelandang kreatif sekaligus

produktif. Ia menjadi inspirator kemenangan telak dalam tiga laga terakhir dengan melesakkan enam gol. Pujian pun datang pada skipper Liverpool ini. Tak terkecuali dari maestro Zinedine Zidane. Bahkan Zizou menyebut Gerrard lebih hebat ketimbang Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi. “Apakah dia (Gerrard) yang terbaik di dunia? Ia mungkin tidak mendapatkan perhatian seperti Lionel Messi dan Ronaldo. Tetapi dia

AP PHOTO/PAUL THOMAS

merupakan ruang mesin, dapat mempengaruhi seluruh tim,” ujarnya. “Ia memiliki kemampuan passing yang hebat, tekel, dan mencetak gol.

Tapi yang lebih penting adalah mampu memberi pemain lain keyakinan dan kepercayaan diri. Anda tak bisa mempelajari itu,” lanjut Zidane.(Persda Network/rie)


26

soccer hot news

SELASA 24 MARET 2009

ulasan guardiola

Talenta ANGKAT MESSI Bek Barcelona Daniel Alves mengangkat Lionel Messi di hadapan suporter usai mencetak gol ke gawang Malaga di Stadion Camp Nou, Senin (23/3). Messi mencetak gol indah lewat aksi solo run. AP PHOTO/MANU FERNANDEZ

Barcelona 6 VS 0 MALAGA

Superior PEMUNCAK klasemen sementara La Liga, Barcelona semakin megokohkan posisinya di puncak klasemen setelah menang telak atas Malaga dengan skor 6-0 di Stadion Camp Nou, Senin (23/3) dini hari. Kemengan ini membuat tim Catalan itu kembali menjauh dari Real Madrid yang sempat memperpendek jarak dengan tiga angka. Kini El Barca kembali memimpin selisih enam poin dengan nilai 69. Lionel Messi dkk menunjukkan superioritasnya sebagai penguasa lapangan hijau di sepanjang 90 menit pertandingan. Serangan demi serangan trio penyerang Barca, Messi, Thiery Henry, dan Samuel Eto’o tak mampu dibendung barisan belakang Malaga. “Transisi antara menyerang dan bertahan dilakukan dengan sangat baik. Kami memperagakan permainan menyerang. Kami juga mengatur bagaimana caranya mengatasi pemain Malaga yang balik menyerang,” kata Pelatih Barcelona, Pep Guardiola, dikutip Goal.com. Hebatnya, semua lini Barca mampu menyumbang gol. Mulai dari bek, gelandang, dan striker. Tiga dari enam gol Barca berawal dari true pass yang cerdik di antara kaki-kaki pemain belakang Malaga. “Barca sangat superior, mereka

sangat menguasai, melakukan banyak kreasi untuk menciptakan peluang untuk meraih kemenangan. Saya mengucapkan selamat kepada mereka dan mereka pantas untuk mendapatkan gelar,” puji Pelatih Malaga, Antonio Tapia. Gelandang Xavi mengawali pesta gol di menit kedelapan. Disusul gol-gol dari trio maut Messi, Henry, dan Eto’o untuk menutup babak pertama dengan keunggulan 4-0. Di babak kedua Daniel Alves yang berposisi sebagai bek kanan menambah kemenangan memanfaatkan umpan cerdas Andres Iniesta. Pesta ditutup gol Eto’o yang sekaligus memantapkan posisinya sebagai top skor (25 gol). Meski menang setengah lusin gol, Guardiola tidak ingin terlalu jumawa. Ia memang makin percaya diri, namun dia tetap akan meningkatkan kualitas permainan anak asuhnya. “Banyak sesuatu yang bisa harus lebih kami tingkatkan. Kami melakukan sesuatu yang baik di babak pertama dan di 15 menit babak kedua, tapi segala sesuatu dalam tim harus terus ditingkatkan. Kami sangat yakin mampu menjaga performa ini di setiap 90 menit pertandingan yang akan kami hadapi,” kata Guardiola. Guardiola sangat percaya diri timnya mampu berbicara banyak di tingkat Internasional dan

menatap masa depan mereka di ajang La Liga dengan rasa aman. Meski demikian, dia tetap waspada dengan rival terberatnya Real Madrid. “Kami masih akan bermain lagi menghadapi Real Valladolid. Saya punya perkiraan Real Madrid juga tidak akan membuang banyak poin. Untuk itu, kami harus terus menambah angka,” katanya. Selain mempersiapkan tim untuk pertandingan La Liga, Guardiola juga tak lupa mempersiapkan timnya untuk ajang yang lebih bergengi lagi yakni, Liga Champions. Di babak perempatfinal Liga Champions, Barca akan berhadapan dengan Bayern Muenchen. “Kami menyimpulkan Liga Champions adalah hal yang juga penting. Jadi sangat penting bagi kami untuk kembali mengingatkan semua pemain agar memfokuskan diri di ajang Internasional,” katanya. Kemenangan Barcelona atas Malaga ini juga dibayar mahal dengan cedera tiga pemain tengah yang bisa saja mengganggu persiapan Barca. Xavi, Yaya Toure, dan Andres Iniesta diprediksi akan istirahat untuk beberapa pekan ke depan. Sementara kekalahan ini tentu sangat menyesakkan kubu Malaga. Kekalahan ini membuat posisi mereka tetap tertahan di peringkat keenam dengan 43 poin. (Persda Network/cen)

KAMI sangat senang karena mampu meraih kemenangan di pertandingan ini. Tapi semua kredit harus diberikan kepada pemain. Ini dikarenakan talenta mereka hingga kami mampu menciptakan sesuatu yang berbeda dari yang lain. Tanpa talenta dan kerendahan hati dari para pemain, kami tidak mampu berbuat apa-apa. Kami masih akan meningkatkan lagi apa yang sudah kami lakukan dan saya sangat yakin itu bisa diperbaiki. Dua pekan ke depan saya akan mengistirahatkan beberapa pemain yang mengalami masalah setelah pertandingan ini berakhir. Saya menjamin mereka tidak (cen) akan menemui masalah berat.(cen) *) Pep Guardiola, Pelatih Barcelona, dikutip Goal

ulasan tapia

Tidak Mampu KAMI telah berusaha menunjukkan permainan terbaik sesuai dengan kemampuan yang kami miliki. Tapi lawan menampilkan sesuatu yang lebih besar terhadap apa yang kami lakukan hingga kami tidak mampu berbuat apa-apa Sebenarnya kami telah mengambil sikap yang bagus ketika lawan menguasai separuh lapangan. Tapi ternyata hal itu tidak mudah kami pertahankan, khususnya ketika mereka terus menekan kami dengan berbagai serangan. Sekarang kami telah belajar dari kesalahan kami di pertandingan ini dan melihat lebih jauh untuk pertandingan ke (cen) depan.(cen) *) Ant onio TTapia, apia, Pelatih Malaga, Antonio dikutip Goal

Susunan Pemain Barcelona Barcelona: Victor Valdes; Caceres, Marquez, Sylvinho, Daniel Alves, Toure (Keita 26'), Iniesta (Gudjohnsen 58'), Xavi (Bojan 64'), Henry, Eto’o, Messi Malaga Malaga: Goitia; Rosario, Cuadrado, Nacho, Gamez (Gaspar 62'), Lolo (Duda 62'), Apono, Eliseu, Fernando, Salva Ballesta, Albert Luque (Ferreira 74')

statistik pertandingan Barca 27 14 10 9 4 70% 2 3

Statistik Tendangan Tend ke gawang Tend pojok Pelanggaran Offside Penguasaan bola Kartu kuning Penyelamatan

Mourinho: Ibra Jangan Pergi! PELAN tapi pasti, striker Inter Milan Zlatan Ibrahimovic akhirnya mampu menyampai perolehan gol bomber Bologna Marco di Vaio dalam daftar capocanonieri. Dua gol gol Ibra ke gawang Reggina pada giornata ke 29, Minggu (22/3), membuat koleksi gol Ibra menjadi 19, sama dengan Di Vaio. Dari jumlah itu, Channel4 mencatat Ibrahimovic bikin satu penalti sedangkan Di Vaio empat. Torehan 19 gol merupakan rekor pribadi buat penyerang asal Swedia tersebut. Ini adalah gol terbanyaknya semenjak berkecimpung di Serie A tahun 2004. Saat datang pertama kali dengan memperkuat Juventus, Ibra mengoleksi 16 gol. Musim berikutnya hanya sembilan. Musim pertamanya bersama Inter pada 2006/07 ditutup dengan 15 gol dan kemudian naik menjadi 17 gol pada musim keduanya. Ibra yang sudah lima kali mencetak sepasang gol dalam pertandingan Serie A musim ini berharap bisa menjadi capocanonieri untuk pertama kali. Bisa jadi sosok Jose Mourinho yang berperan besar dalam puncak produktivitas Ibrahimovic, mengingat torehan gol tersebut lahir kala sang pelatih asal Portugal membesut Inter. Sudah bukan rahasia, Ibra memang sangat menyukai Mourinho. “Saya tak tahu apakah kemajuannya itu berkat saya. Saya pikir seorang pelatih selalu bertanggu-

ng jawab, apakah seorang pemain jadi lebih baik atau lebih buruk,” jawab Mourinho diplomatis di situs Inter. Akan tetapi, seiring dengan produktivitas yang kian menanjak tersebut, muncul kabar kurang sedap. Ibra kecewa karena Inter tak bertaji di Liga Champions. Karenanya ia ingin memperkuat tim yang bisa memberikannya gelar juara di ajang akbar Eropa tersebut. Menanggapi spekulasi tersebut, Mourinho meminta Ibra untuk tidak pergi meninggalkan timnya. The Special One pun yakin Ibra akan tetap bertahan. “Saya rasa dia tidak perlu mengubah apa-apa untuk menjadi terbaik di Eropa sama seperti yang dilakukannya di Serie A,” tegas Mourinho. “Saya

Zlatan Ibrahimovic AP PHOTO

mengerti dengan alasannya. Dia sudah merasakan gelar juara di Italia, sedangkan di Eropa belum satu pun,” lanjut pelatih asal Portugal itu sebagaimana dikutip tribalfootball, Senin (23/3). Scudetto Sementara mengenai peluang Scudetto, Mourinho makin optimistis setelah kemenangan 3-0 atas Reggina. Menurutnya, kemenangan ini mengantar Nerazzurri maju selangkah menuju gelar sudetto musim ini. Dengan poin 69, Inter terus menjaga jarak dengan rival terdekatnya Juventus dengan selisih tujuh poin. Kondisi ini jelas membuat Inter semakin dekat meraih ambisinya mempertahankan trofi Scudettonya dalam beberapa musim terakhir. “Saya selalu mengatakan, akan sangat baik jika kami bisa terus memimpin klasemen dan menjaga jarak. Karena hal ini akan membuat Anda bisa terus fokus dalam setiap pertandingan tanpa memikirkan hasil pertandingan lain,” papar Mourinho dikutip SkySports. “Berada di puncak klasemen merupakan keuntungan besar bagi kami. Kami berhasil menambah enam poin dalam dua laga terakhir menghadapi Fiorentina dan Reggina. Kini kami akan menjalani break karena ada jadwal pertandingan Internasional dan kami sadar, kompetisi musim ini hanya tersisa sembilan pertandingan lagi,” tambahnya. (Persda Network/ka)

Malaga 10 3 7 15 1 30% 3 8

data dan fakta Hasil Minggu (22/3) LIGA

INGGRIS

19 Lecce

29

4

1 2 1 326-48

24

20 Reggina

29

3

1 1 1 522-48

20

Wigan 1-0 Hull City (84' Ben Watson) Top Skor

Man City 1-0 Sunderland (56' Richards) Liverpool 5-0 Aston Villa (8'Kuyt, 33' Riera, 39' Gerrard (pen), 50', 65' (pen)

19 gol: Di Vaio (Bologna), Ibrahimovic (Inter Milan) 16 gol: Milito (Genoa) 15 gol: Gilardino (Fiorentina)

Klasemen Sementara 1 Man United 2 9 2 0 5 449-18

65

2 Liverpool

30

1 8 1 0 254-21

64

3 Chelsea

30

1 8 7 549-17

61

4 Arsenal

30

1 5 1 0 548-27

55

5 Aston Villa

30

1 5 7 843-36

52

6 Everton

30

1 3 9 840-31

48

7 Wigan

30

1 1 8 1 130-28

41

8 West Ham

30

1 1 8 1 135-35

41

9 Fulham

30

1 0 1 0 1 030-26

40

10 Man City

30

1 1 5 1 446-37

38

11 Tottenham 30

1 0 8 1 236-34

38

12 Bolton

30

1 0 4 1 632-44

34

13 Hull City

30

8

9 1 335-52

33

14 Sunderland 30

8

8 1 429-39

32

15 Portsmouth 29

8

8 1 332-46

32

LIGA SPANYOL Deportivo 1-1 Real Betis (9' Verdu; 33' Sergio García) Getafe 2-1 Recreativo (64' Soldado, 66'; 47' Maidana) Santander 0-1 Valencia (78' Mata) Real Madrid 3-0 Almeria (23' Marcelo, 53' Huntelaar, 66') Numancia 2-1 Gijon (44' Barkero (pen), 55' Etxebarria; 47' Barral) Osasuna 1-0 Espanyol (90' Nekounam) Barcelona 6-0 Malaga (19' Xavi, 25' Messi, 32' Henry, 43' Eto’o, 57', 51' Alves) Mallorca 2-0 Atletico (24' Aduriz, 90' Castro)

16 Stoke City 3 0

8

8 1 429-47

32

Klasemen Sementara 1 Barcelona 2 8 2 2 3 384-24

17 Blackburn

30

7

1 0 1 333-49

31

2 Real Madrid 28

2 0 3 566-31

63

18 Newcastle 3 0

6

1 1 1 336-49

29

3 Sevilla

28

1 6 6 642-26

54

27

4 Villarreal

28

1 3 9 645-37

48

24

5 Atlético

28

1 2 7 956-43

43

6 Valencia

28

1 2 7 948-40

43

Top Skor

7 Deportivo

28

1 2 7 937-37

43

15 gol: Anelka (Chelsea)

8 Málaga

28

1 2 7 945-46

43

13 gol: Ronaldo (MU), Gerrard (Liverpool)

9 Valladolid

28

1 2 3 1 342-46

39

19 M’sbrough 3 0

6

20 West Brom 30

9 1 521-42

6

6 1 826-55

69

10 Santander 2 8

8

9 1 134-35

33

11Gijón

28

1 1 0 1736-59

33

12 Mallorca

28

8

8 1 233-46

32

13 Getafe

28

7

1 0 1 138-42

31

Inter Milan 3-0 Reggina (6' Cambiasso, 10' Ibrahimovic (pen), 58')

14 Almería

28

8

7 1 333-46

31

15 Bilbao

28

8

7 1 337-48

31

Torino 1-3 Sampdoria (29' Bianchi; 8' Pazzini, 24' Sammarco, 69' Cassano)

16 Real Betis 2 8

7

9 1 238-44

30

17 Recreativo 28

7

9 1 227-40

30

18 Osasuna

28

6

1 1 1 128-33

29

19 Numancia 2 8

8

2 1 830-56

26

20 Espanyol

4

1 0 1 425-45

22

11 gol: Robinho (Man City) LIG A LIGA

IT ALIA ITALIA

Chievo 1-0 Palermo (45' Luciano)

Fiorentina 1-0 Siena (72' Mutu) Genoa 2-0 Udinese (60' Sculli, 90' Milito) Lecce 2-2 Atalanta (9' Caserta, 90' (pen); 29' Padoin, 48') Bologna 0-1 Cagliari (45' Acquafresca)

28

Top Skor

Napoli 0-0 AC Milan

25 gol: Eto o (Barcelona) 20 gol: Forlan (Atltetico)

Klasemen Sementara 1 Inter Milan 2 9 2 1 6 254-21

69

2 Juventus

29

1 9 5 551-23

62

3 AC Milan

29

1 6 7 651-28

55

4 Genoa

29

1 4 9 639-27

51

5 Fiorentina

29

1 5 4 1 039-29

49

6 AS Roma

29

1 3 7 944-41

46

7 Cagliari

29

1 2 6 1 134-29

42

8 Palermo

29

1 3 3 1 339-38

42

9 Lazio

29

1 2 5 1 239-41

41

10 Atalanta

29

1 2 4 1 335-33

40

11 Napoli

29

1 0 7 1 233-33

37

12 Catania

29

1 0 7 1 230-34

37

13 Udinese

29

9

9 1 138-41

36

14 Sampdoria 2 9

9

9 1 131-36

36

15 Siena

29

8

7 1 423-32

31

16 Chievo

29

7

9 1 325-36

30

17 Bologna

29

6

8 1 531-472 6

18 Torino

29

5

9 1 526-45

Madrid 3 VS

24

19 gol: Messi (Barcelona), Villa (Valencia)

AP PHOTO

TOP SKOR - Striker Barcelona merayakan gol ke gawang Malaga di Stadion Camp Nou, Senin (23/3). Eto’o memimpin daftar top skor La Liga.

0 ALMERIA

Pelukan Huntelaar dan Robben REAL Madrid terus memberi tekanan kepada Barcelona setelah memetik poin penuh saat menjamu Almeria dalam lanjutan La Liga, Senin (23/ 3) dini hari. Bermain di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid membungkam tamunya dengan skor 3-0. Dua gol Madrid dicetak Klass Jan Huntelaar masingmasing di menit 53 dan 66. Sebelumnya, gol pembuka dilesakkan Marcelo di menit 23. Dengan tambahan tiga poin, Madrid kini mengoleksi 63 poin. Madrid masih berada di posisi kedua dengan selisih enam angka dari Barcelona. Huntelaar pantas didaulat sebagai pemain bintang. Striker asal Belanda yang namanya tidak didaftarkan Madrid pada laga 16 besar Liga Champions ini semakin menunjukkan ketajamannya. Delapan gol sudah ditorehkan Huntelaar di La Liga musim ini dan enam diantaranya dicetak mantan striker Ajax Amsterdam tersebut pada tiga pertandingan terakhir La Liga. Yang menarik, penampilan apik Huntelaar

Klass Jan Huntelaar

AP PHOTO

juga ditandai dengan sikap harmonisnya dengan Arjen Robben saat merayakan gol. Sebelumnya, kedua pemain Belanda ini sempat terlibat perselisihan. Konflik dipicu masalah tidak samanya visi permainan keduanya saat Madrid melumat Athletic Bilbao 5-2,

pekan lalu. “Tidak ada masalah di antara kami. Terkadang, ada kejadian di lapangan tapi itu hanyalah salah paham. Kami sudah membicarakan tentang ini sejak dulu,” ujar Huntelaar. Huntelaar kemudian mengomentari ketajamannya yang meningkat dalam beberapa pertandingan terakhir. “Saya senang bisa mencetak gol lagi, tapi yang terpenting adalah kami (Madrid) menang. Madrid memiliki banyak kualitas dalam tim dan semuanya bisa mencetak gol. Hari ini, Marcelo juga bisa mencetak gol, tapi dia pertandingan berikutnya, bisa jadi pemain lain. Itulah kualitas tim ini,” katanya. Kemenangan tersebut juga memuaskan hasrat Pelatih Madrid, Juande Ramos. Tapi, ada beberapa hal yang tidak membuat mantan arsitek Sevilla dan Tottenham Hotspur itu kecewa. “Saya selalu berharap kami dapat

SUSUNAN PEMAIN: Madrid: Casillas; Cannavaro, Pepe/Metzelder (79'), Heinze/ Torres (85'), Ramos; Sneijder, Diarra, Marcelo, Robben; Raul, Klaas-Jan Huntelaar. Almeria: Alves; Pellerano, Acasiete, Mane Bruno; Iriney/Nieto (85'), Juanito, Crusat, Juan Ortiz/Jose Ortiz (60'); Piatti, Uche/ Corona (68').

mempertahankan penguasaan bola lebih lama lagi. Tapi, saya bisa puas bahwa kami mampu meraih kemenangan,” ungkap Ramos dikutip Goal. Dalam kesempatan tersebut, Ramos juga menampik kabar dirinya telah mendepak gelandang Guti dari skuad Los Blancos. Sebelumnya Ramos dikabarkan tidak senang dengan sikap malas yang ditunjukkan Guti sejak kedatangannya di Santiago Bernabeu. Mantan pelatih Tottenham Hotspur tersebut telah memberikan Guti kesempatan, namun gelandang 32 tahun tersebut tidak kunjung berubah. Ramos kabarnya telah hilang kesabaran, dan sebagai bentuk kekesalan, Ramos kemudian mendepak Guti dari skuad. Namun menurut Ramos, Guti tidak dimainkan melawan Almeria karena faktor teknis. “Saya memilih tim berdasarkan kelanjutan bagaimana cara pemain tampil. Mereka semua memiliki kekuatan dan kelemahan, tapi saya pikir pemain seperti Guti bisa sangat menguntungkan dan kami (Madrid) akan mengambil semua keuntungan dari dirinya,” ujar Ramos. (Persda Network/cen)

c m y k


Dinda Kanya Dewi

Asyiknya Jadi Model Klip DUNIA sinetron ternyata tak memuaskan Dinda Kanya Dewi dalam meniti karir akting. Ada hasrat untuk ingin lebih dan lebih. Karenanya, ketika koleganya sesama aktris ramai-ramai terjun ke dunia musik dengan merangkap profesi menjadi penyanyi, Dinda malah memilih menjadi model video klip. Bagi gadis tomboy ini, menjadi model video klip ternyata sangat mengasyikkan. Karena, waktu yang dihabiskan untuk syuting sangat pendek dan tak menguras energi seperti jika menjalani syuting sinetron, apalagi yang stripping. “Jadi model video klip menurut gue lebih enak, nggak terlalu capek dibanding sinetron stripping”, ujar Dinda saat ditemui di Jakarta, Minggu (22/03). Sampai saat ini Dinda telah bermain di 10 video klip musik beberapa penyanyi dan grup band Tanah Air. Diantaranya, Ungu, Samsons, Kahitna. (fin/kpl)

● Gossip of the Day!

FOTO/KAPANLAGI

SELASA, 24 MARET 2009

Julie Estelle

Ngakunya Baru Sebulan Kenal Ello KABAR bahwa Julie Estelle berpacaran dengan penyanyi Ello bukan isapan jempol. Mereka kerap terpergok jalan bareng. Namun, Julie selalu mengelak setiap dikonfirmasi mereka telah berpacaran. Di sela syuting video klip William Gomez di kawasan Tebet, Jakarta Selatan Senin (23/3) sore, Julie akhirnya memberikan pengakuan bahwa dirinya memang sedang dekat dengan penyanyi yang juga putra mantan penyanyi era 1980-an, Diana Nasution ini. Tapi dia tetap menepis dugaan dirinya telah resmi pacaran dengan Ello. “Nggak perlu dijelaskan karena gosip itu nggak benar. Aku memang suka lagu-lagu Ello. Aku kenalnya waktu dia manggung. Kebetulan teman dia itu teman aku. Dia ngajak aku untuk nonton Ello tampil, ya aku mau. Aku juga sebulan kenal dia,” ungkap Julie. Julie menilai, mereka yang menggosipkan dirinya berpacaran dengan Ello semata karena orang melihat dirinya sedang jomblo. “Kayaknya kalau saya jalan dengan seseoang yang itu teman, selalu aja digosipin. Mungkin karena aku lagi jomblo, jadi pas jalan sama siapa, aku langsung digosipin,” cetusnya. (Persda Network/inl) FOTO/KAPANLAGI

HALAMAN 27

Sheila Marcia

Jadi Model Video Klip BANYAK orang yang mengira karir Sheila Marcia akan redup namanya hancur karena narkoba dan harus meringkuk di hotel prodeo setelah dinyatakan terbukti bersalah oleh pengadilan. Ternyata persepsi itu tidak sepenuhnya benar. Belum genap bebas dari penjara Rutan Pondok Bambu, Jakarta Timur, mantan pacar Roger Danuarta tersebut sudah dilirik sebuah grup band pendatang baru untuk dijadikan model pembuatan video klip mereka. Sabtu (21/3) pekan lalu, Sheila melakukan syuting untuk klip tersebut sekaligus syuting pertamanya sejak menyandang status sebagai orang bebas. Sheila mengaku bangga dengan kepercayaan yang diterimanya ini.

FOTO/KAPANLAGI

“Sudah pasti saya senang, saya masih dipercaya untuk membintangi klip tersebut,” ujarnya. Setelah tujuh bulan lebih mendekam

di penjara dan kini kembali menekuni dunia akting membuatnya sedikit kikuk. Namun, secara umum kekasih aktor ganteng Jupiter itu tidak menemui kesulitan berarti saat memerankan karakter sesuai sesuai alur cerita yang diminta sutradara pembuat video klip tersebut. “Ya awalnya canggung, kan lama tidak disorot kamera. Tapi akhirnya itu hilang sendiri dan bisa berjalan sesuai skenario. Pokoknya saya seneng banget,” jelasnya. Yang menarik dari klip yang dibintanginya ini adalah adanya pemunculan tema tentang penyalahgunaan narkoba. Sehingga, Sheila yang pernah terjerembab dalam kasus tersebut bisa dengan cepat menghayati peran sosok dalam klip tersebut. (Persda Network/yon/*)

Marcella Zalianty

Nasibnya Ditentukan

Hari Ini

perdana kasus ini 5 Maret silam di PN Jakpus. Dalam dakwaannya, JPU menyebutkan Marcella melanggar pasal Pasal 328, junto 55 KUHP tentang penculikan yang dilakukan secara bersamasama. Ada pula pelanggaran lain terkait pasal 333, pasal 335, dan pasal 351 KUHP. Pembacaan dakwaan kemudian dilanjutkan dengan nota keberatan yang dilayangkan tim penasehat hukum Marcella pada sidang berikutnya. Kubu Marcella balik menuding JPU karena telah membuat surat dakwaan yang asal-asalan. “Fakta yang disampaikan di persidangan itu menyesatkan, kalau diterima malah pengadilan yang menyesatkan. Karena tidak dijelaskan dalam BAP (Berita

SELASA ini menjadi hari yang penting untuk aktris cantik Marcella Zalianty. Kelanjutan kasus sidang pidana penculikan dan penganiyaan terhadap Agung Setiawan yang menyeret dirinya ke meja hijau akan ditentukan hari ini dalam sidang putusan sela di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat. Jika tidak ada halangan, Ketua Majelis Hakim PN Jakarta Pusat Panusunan Harahap SH akan membacakan putusan sela atas kasusnya ini. Putusan tersebut akan menentukan apakah sidang kasus Marcella layak diteruskan atau tidak, menyusul nota keberatan yang diajukan pengacara Marcella dan tanggapan balik oleh jaksa penuntut umum (JPU) atas nota itu. Marcella menjalani sidang

Acara Pemeriksaan-red) tentang bagaimana tindak penganiyaan dan penculikannya seperti apa,” ujar Hotman Paris, kuasa hukum Marcella usai persidangan di PN Jakpus, Kamis (12/3) lalu. Bersamaan dengan nota keberatan, Marcella mengajukan permohonan penangguhan penahanan atas dirinya. Sikap keberatan dari kubu Marcella semakin menjadi-jadi saat JPU mengakui adanya kesalahan pengetikan dalam surat dakwaan. Meski begitu JPU sudah melakukan ralat saat surat dakwaan tersebut dibacakan. “Tapi kenyataan kami tidak pernah mendapat koreksi dari surat dakwaan itu. Dan seharusnya ralat dilakukan satu minggu sebelum surat dakwaan dibacakan,” kata

Firman Wijaya, kuasa hukum Marcella yang lain, setelah menghadiri sidang dengan agenda pembacaan tanggapan JPU pada 19 Maret lalu. Di sidang yang sama, JPU menyatakan telah lengkap membuat surat dakwaan dan tidak asal-asalan. Atas perbedaan pendapat yang terjadi, Ketua Majelis Hakim Panusunan Harahap menganggapnya sebagai hal yang wajar terjadi di persidangan. Panusunan juga meminta agar kedua pihak menyerahkan proses peradilan, terutama dalam menjatuhkan putusan sela, kepada Majelis Hakim. Bagaimana sikap majelis hakim hari ini? Kita tunggu saja hasil sidangnya. (Persda Network/mun)

Calista Flockhart

Siap Menikah dengan Harrison Ford ANDA masih ingat dengan akting lucu dan kadang absurd seorang gadis cantik yang bekerja di sebuah kantor

pengacara di film serial televisi terkenal Ally McBeal? Tak salah, aktris Calista Flockhart-lah pemerannya.

Ada kabar baru tentang Calista. Aktris yang tanpa terasa kini telah menginjak usia 44 tahun itu ternyata telah dilamar aktor ganteng Harrison Ford. Harrison Ford (66) sebenarnya bukan orang asing dalam kehidupan pribadi Calista Flockhart. Mereka sudah lama berteman akrab. Majalah People edisi terbaru yang terbit akhir pekan lalu menulis, Ford melamar Calista Flockhart di akhir pekan Valentine Day, Februari lalu. Setelah lamaran itu, aktor film tenar Indiana Jones ini pun mengajak Flockhart bertunangan. Sebuah sumber yang dikutip

People berujar, Ford sukses membuat sebuah kejutan buat Flockhart dengan memberinya cincin tunangan saat mereka sedang berlibur ke luar kota bersama anak hasil adopsi Ford dan Flockhart bernama Liam. Kedua pasangan ini menjalin hubungan selama 7,5 tahun. Namun, tak disebutkan jelas kapan mereka akan menggelar pernikahan. Jika kelak benar-benar menikahi Flockhart, ini akan menjadi pernikahan ketiga buat Ford sepanjang perjalanan hidupnya. Sementara, buat Flockhart, ini akan menjadi pernikahan pertamanya. (Persda Network/fin/rtr)

PERSDA NETWORK/ISMANTO

Nicolas Cage

Sepekan Tayang, Jadi Box Office Alex Proyas sebelumnya cukup sukses membuat film I, Robot. Peringkat kedua posisi box office diraih film komedi-romantis yang dibintangi Paul Rudd dan Rashida Jones, I Love You, Man. Total penjualan tiket film ini mencapai 18 juta dolar AS atau setara Rp 216 miliar. Peringkat ketiga box office disematkan kepada film Duplicity yang dibintangi aktris Julia Roberts dan Clive Owen dengan pengumpulan penjualan tiket penonton 14,4 juta dolar AS atau Rp 172,8 miliar. Peringkat keempat diduduki film fiksipetualangan Race to Witch Mountain dengan total penjualan tiket penonton 13 juta dolar AS atau Rp 156 miliar. Film yang dibintangi Dwayne Johnson Film ini pekan lalu menduduki peringkat pertama box office. Race to Witch Mountain merupakan film produksi studio Walt Disney yang diilhami dari film produksi tahun 1975 berjudul Escape to Witch Mountain. Peringkat kelima box office ditempati film Watchmen dengan total penjualan tiket 6,75 juta dolar AS atau Rp 81 miliar.(Persda Network/fin/rtr)

Tentang Calista Flockhart Nama lengkap: Calista Kay Flockhart Lahir: 11 November 1964 (usia 44) di Freeport, Illinois, AS Profesi: Aktris film dan televisi Tahun aktif: 1989-sekarang Partner hidup: Harrison Ford - Sepanjang karir aktingnya, serial film televisi Ally McBeal

Calista Flockhart dan Harrison Ford

adalah yang tercatat paling sukses mengangkat nama Flockhart di jajaran aktris tenar Hollywood. - Serial ini pertama kali tayang di stasiun televisi FOX di Amerika pada 1997 dan terus tayang sampai 2002. Di Indonesia, serial ini juga sangat disukai penonton karena akting kocaknya yang kadang absurd. - Flockhart dipercaya berakting di serial ini setelah lolos seleksi audisi yang diselenggarakan David Kelley, sutradara serial Ally McBeal, yang membuatnya harus terbang jauh ke Los Angeles, tempat audisi ini digelar. - Berkat akting cemerlang di serial ini, Calista Flockhart mendapat anugerah Golden Globe Award di 1998. - Saat ini Flockhart bermain di program drama di stasiun televisi ABC, berjudul Brother & (fin) Sisters.(fin)

AKTOR Nicolas Cage boleh berbangga. Film terbarunya berjudul Knowing yang berkisah tentang datangnya hari kiamat menjadi film terlaris alias box office, hanya dalam tempo seminggu sejak film ini pertama kali diputar di bioskop. Hanya dalam tempo sepekan, film besutan sutradara merangkap penulis naskah Alex Proyas ini mencatat penjualan tiket penonton hingga 24,8 juta dolar AS atau sekitar Rp 297,600 miliar! Di film thriller fiksi ilmiah ini, Cage memerankan karakter John Koestler, seorang guru yang tak sengaja menemukan rumus penghitungan datangnya hari kiamat. Di film ini, Cage berakting bersama aktris Rose Byrne dan aktor cilik Chandler Canterbury.

c m y k


30

SELASA 24 MARET 2009

Donita

Kecewa atau puas itu bisa diungkapkan dengan mencontreng di bilik suara. Nah, kalau golput, berarti nggak punya pendirian

Nggak Mau Jadi Jurkam

Donita

Seleb Flash

PERSDA/ISMANTO

Ussy Sulistyawati

PERSDA/ISMANTO

AKTOR muda Gading Marten selalu identik dengan keceriaan. Ia merupakan tipikal teman yang disukai banyak orang karena sikapnya yang bersahabat. Satu lagi yang

KAPANLAGI

dia kuasai. “Aku nggak minat ke politik dan memang nggak respek, “ tutur Donita, Senin (23/3). Mojang Bandung itu belum terpikir mendaftarkan dirinya sebagai kader suatu partai. Yang penting buat artis 20 tahun ini adalah menggunakan hak pilihnya pada pesta demokrasi mendatang. “Kan satu suara itu menentukan,” ujar Donita. Bintang serial Cinta Fitri itu akan ikut

menyukseskan pemilu mendatang. Tidak ada kata golput untuk dara berzodiak Aquarius tersebut. Donita menuturkan, mereka yang golput tidak berhak mengritik atau mengungkapkan kekecewaan terhadap kinerja pemerintah. “Kecewa atau puas itu bisa diungkapkan dengan mencontreng di bilik suara. Nah, kalau golput, berarti nggak

Maia Estianty

SEJAK bercerai dari Yusuf Sugianto, Ussy Sulistyawati memang lebih fokus dengan kariernya. Apalagi sekarang ia menancapkan kukunya di jagad hiburan tanah air sebagai penyanyi. Tak ada lagi syuting sinetron. Pelantun lagi Klik ini lebih suka menjadi penyanyi. Pasca menjanda, beberapa laki-laki sempat memasuki kehidupannya. Sebut saja Dimas Seto, Andhika Pratama, bahkan anak dari produsernya, Adrian Soebono disebutsebut pernah dekat dengan janda beranak satu ini. Sepertinya Ussy masih trauma untuk menikah. “Belum ada pikiran untuk menikah lagi,” kata Ussy. Namun ia tak menutup diri terhadap laki-laki. “Mau berteman silakan, lebih dari teman juga boleh. Tapi aku sudah langsung pasang pagar, nggak boleh aneh-aneh,” ujar Ussy mengajukan syarat. “Saat ini, saya cuma butuh kehadiran pria sebagai support hidupku saja,” tuturnya. Karena bagi Ussy, hidupnya sudah lengkap. “Waktu menikah dulu, tujuanku untuk punya anak. Sekarang aku sudah punya anak. Aku pikir hidupku sudah komplit saat ini. Aku sudah cukup bahagia,” jelasnya.

AKTOR Bruce Willis akhirnya mengakhiri status dudanya. Bruce menikahi kekasihnya setelah 9 tahun lalu bercerai dari aktris Demi Moore. Awalnya pernikahan Bruce dan model Emma Heming itu akan berlangsung di hari ulang tahunnya, 19 Maret. Namun ternyata keduanya memutuskan untuk menikah di akhir pekan. Sabtu, 21 Maret 2009 mereka mengikat janji pernikahan di Parrot Cay, pulau Turks & Caicos, Inggris. Menurut situs Contactmusic, Senin (23/3), mantan istrinya, Demi Moore dan suaminya, Ashton Kutcher turut menghadiri pernikahan tersebut. Bintang Die Hard itu mengencani Emma sejak tahun lalu. Di antara para tamu, penyanyi Madonna pun terlihat hadir.

Gading Marten

BEGITU banyak artis yang mendulang rezeki dari honor gede menyanyi atau memandu acara di panggung-panggung kampanye partai politik. Namun pesinetron dan presenter Donita tak mau ikut-ikutan latah. Sempat Donita mendapat tawaran nyaleg. Tapi, aktris bernama asli Noni Annisa Ramadhani itu menampiknya. Donita tak mau memaksakan terjun ke bidang yang tidak

punya pendirian. Jadi golput nggak berhak kecewa terhadap siapapun, kan dia nggak bersuara,” ujarnya. Mantan pacar Randy Pangalila itu mempertimbangkan untuk break syuting selama sehari pada 9 April, timing perhelatan Pemilu Legislatif. Paling tidak, ia akan mencuri-curi waktunya mampir ke bilik suara guna menggunakan hak pilihnya. Hmm, memang pilih parpol apa sih idamannya? “Rahasia dong. Ada bilik suara itu gunanya untuk menjaga rahasia pilihan kita? Kalau gue ceritain parpol pilihan gue, apa gunanya ada bilik suara?” ujarnya, diplomatis. (Persda Network/ abs/*)

Bantah Dekati Duda Prabowo

PERSDA/ISMANTO

MAIA Estianty beberapa waktu lalu pernah menyatakan tidak tertarik terjun ke dunia politik. Namun entah mengapa, di musim kampanye Pemilu tahun ini, janda tiga anak ini mendadak bergabung dalam tim kampanye Partai Gerindra. Langkah baru Maia ini kontak mencuatkan bisikbisik bahwa dirinya sedang ‘main mata’ dengan calon presiden Partai Gerindra, Prabowo Subianto yang kebetulan berstatus duda. Namun Maia yang dikonfirmasi di sela-sela syuting di Studio Kampung Kandang, Jalan Margasatwa Barat Jakarta Selatan menganggap gosip tersebut ngawur. “Itu cuma gosip! Nggak musim ah sekarang cari jodoh,” kata Maia Estianty seraya tertawa lebar. Pentolan ‘Duo Maia’ itu bilang, ia baru sekali nyanyi untuk Gerindra. Karena itu, gosip mendekati Prabowo menurutnya ngarangngarang belaka. “Saya nggak pernah jalan dengan Pak Prabowo. Nyanyi di Gerindra aja baru sekali, “ ujar mantan istri Ahmad Dhani itu. Perempuan 33 tahun itu beralasan, ia tiba-tiba mendukung Gerindra karena dia melihat partai berlogo kepala burung garuda itu memiliki visi dan misi yang mendukung nasib para perempuan teraniaya. Selain itu juga bertekad mengangkat

ISTIMEWA

Bruce Willis dan Emma Heming mungkin sering tampak di pribadi presenter kelahiran 8 Mei 1982 ini adalah seringnya ia menjodohkan teman-temannya agar punya pasangan, padahal ia sendiri sampai sekarang ia masih juga jomblo. “Ya sebenarnya orang nggak enak hidup sendiri,” tuturnya. Ditemui kala syukuran film kelimanya, London and Virginia, mantan pacar Nirina Zubir dan Astrid Tiar ini ogah dibilang sebagai cowok pemilih. “Karena umur gue sudah makin bertambah tua, jadi nggak bisa nakal. Nanti kalau putus, jadi tambah tua lagi,” ujarnya beralasan. Usia Gading saat ini sebenarnya sudah cukup matang untuk membina rumah tangga, ditambah lagi soal materi yang mungkin sudah lebih dari cukup. Lantas kapan targetnya menikah? “Gue sih asal bertemu orangnya dan punya chemistry, gue jalanin aja. Kalau targetnya tahun ini. Orangnya nggak harus kayak gini-gitu dan anaknya siapa. Gue nggak seperti itu, gue sih jalanin aja,” jawabnya. (Persda Network/yon)

harkat orang miskin. “Aku gabung ke Gerindra bukan karena sosok Prabowo,” tegasnya. Lagipula, Maia mengaku tak pernah dekat secara pribadi dengan mantan Komandan Jenderal (Danjen) Kopassus yang juga bekas suami Titiek Prabowo (putri almarhum mantan Presiden Soeharto) itu.

Jujurkah bantahan dan pengakuan Maia Estianty? Entahlah. Yang jelas, wanita yang ikut melambungkan lagu Teman Tapi Mesra bersama grup Ratu (sekarang bernama Duo Maia) itu bukan pertama kalinya ditawari menjadi pengisi hiburan kampanye partai politik. Sebelumnya, Maia sudah kebanjiran tawaran dari parpol lain, namun yang dia sambar baru tawaran dari Gerindra pimpinan Prabowo. “Saya pilih partai yang cara pandangnya sama dengan pandangan hidup dan perjuangan saya,” tuturnya. Disinggung berapa honor yang dia terima dari menyanyi di kampanye Gerindra, pemilik album Pengkhianat Cinta itu cuma menggelenggeleng. “Mau tahuuu aja! Yang tahu cuma aku sama orang Gerindra,” ujar artis

Saya nggak pernah jalan dengan Pak Prabowo. Nyanyi di Gerindra aja baru sekali MAIA ESTIANTY yang pernah menyabet predikat sebagai The Inspiring Woman (Wanita Pembawa Inspirasi) itu, mengelak. Setelah bercerai dengan Achmad Dhani, memang banyak yang menebak-nebak kehidupan Maia Estianty. Sebagian yakin bahwa wanita asal Surabaya itu bakal rujuk dengan Dhani. Sebagian lain menduga Maia akan memilih menjanda dan mencari pasangan hidup baru.(PersdaNetwork/abs/vv)

Biofile ● Nama: Maia Estianty ● Kelahiran: Surabaya, 27 Januari 1976 ● Status : Janda ● Mantan suami: Ahmad Dani ● Karir: Pencipta lagu, penyanyi, model iklan, pemain film● Grup vokal: Duo Maia (sebelumnya bernama Ratu) ● Album : Bersama (2003), Ratu & Friends (2005), No. Satu (2006) Maia & Friends (2008), Maia Estianty

Pengkhianat Cinta (2009) ● Film: Lantai PERSDA/M ISMUNADI

13, Oh My God, Kata Maaf Terakhir

Dewi Sandra

Perceraiannya Ditentang Mertua

Dewi Sandra

PERSDA/ISMANTO

PERCERAIAN Dewi Sandra dengan Glenn Fredly benar-benar mengagetkan mertuanya. Hengky Latuihamalo, ayah mertua yang juga bapak kandung Glenn menuturkan, dua hari sebelum gugatan cerai terhadap Dewi Sandra dilayangkan Glenn, mereka masih datang bareng menghadiri ulang tahunnya. Dewi - Glenn saat itu tidak bercerita apapun, menyangkut rencana bercerai. Karena itu, Hengky kaget mendengar pemberitaan infotainment dan korankoran yang heboh menayangkan gugatan cerai yang dilancarkan Glenn. “Tanggal 15 Maret lalu mereka (Dewi

Tika Panggabean

Jadi Pembantu Luna Maya KALAU Anda penggemar tontonan serial situasi komedi Office Boy (OB) di RCTI, tentu Anda sudah hafal karakter yang diperankan Tika Panggabean yang identik dengan sosok Saodah yang ditakuti rekanrekan sekerjanya. Saodah bisa memerintahkan apa saja pada rekan sesama OB. Namun, kali ini nasib berkata lain, di sitkom OB Shift 2, yang akan tayang perdana mulai besok, Rabu (25/ 3), pukul 15.30 WIB, Tika akan menjadi orang suruhannya Luna Maya. “Ya, karena Luna dalam OB kali ini adalah atasan yang nggak mau ada orang lain masuk ke ruangannya selain Saodah,” ujar Tika. Otomatis, jika sebelumnya Saodah yang bisa memerintah siapa saja untuk bekerja, kali ini harus menggerjakannya sendiri. Mulai dari membersihkan ruangan, hingga menyiapkan air minum untuk Luna Maya yang berperan sebagai Bu Suk.

Tika Panggabean

KAPANLAGI

“Nanti akan ada episode yang mengisahkan Saodah kesiangan dan harus lari terbirit-birit menjelang jam 10.00 pagi, hanya untuk mengantar

minuman ke ruangan Bu Suk. Jika sampai ketahuan bukan Saodah yang mengantar, Bu Suk ini akan marah sekali,” cerita Tika. Penderitaan Tika berperan sebagai Saodah tidak hanya sampai di sini. Pasalnya, sejak bersekutu dengan Bu Suk, Saodah harus mengikuti semua apa yang dikerjakan oleh Bu Suk. Termasuk, saat diajak makan siang dan berolahraga. “Si Luna dalam tayangan OB yang baru nanti digambarkan suka sekali mengajak makan Saodah, seneng dong makan gitu loh. Tapi yang jadi masalah adalah, Bu Suk ini makannya sayursayuran. Ini penderitaan buat Saodah yang harus pula mengikuti menu makanan Bu Suk. Belum lagi saat diajak olahraga, karena Bu Suk ini sport freak, jadi bener-bener nggak enak banget dekat sama Luna, Odah tersiksa,” beber Tika tertawa. (Persda Network/sis)

dan Glenn) masih datang bareng-bareng ke ulang tahun saya. Kok tahu-tahu begini (ada kabar bercerai)? Saya sebagai orang tua tidak menginginkan perceraian,” kata Hengky Latuihamalo, ayah Glenn, Senin (23/3). Namun sebagai orang tua, Hengky bilang tidak bisa ikut campur lebih dalam ke internal rumah tangga anaknya. “Saya hanya sebatas memberikan nasihat,” ujar Hengky. Ia menambahkan, apa yang sudah dipersatukan Tuhan, jangan sampai dicerai-beraikan manusia. “Hanya maut yang bisa memisahkan,” tuturnya.

Menurut rencana, persidangan cerai perdana bakal digelar pada 2 April 2009 mendatang. Bila pasangan penyanyi papan atas ini benar-benar berpisah, berarti perceraian mereka menjadi kado pahit ulang tahun ketiga pernikahan mereka yang jatuh pada 3 April 2006 mendatang. Dewi dan Glenn menikah pada 3 April 2006 di Uluwatu, Bali. Pernikahan mereka berlangsung sangat tertutup dan eksklusif. Semua wartawan dilarang masuk ke area pernikahan. Dewi menjadi muallaf ketika menikah dengan suami pertamanya Surya Saputra.

Pelantun lagu Tak Ingin Lagi itu masih menjadi seorang muslim ketika dinikahi Glenn Fredly yang non muslim. Artinya, pasangan ini menikah beda agama. Dalam sebuah tayangan infotainment, Dewi memohon agar tidak ditiupkan isu miring di tengah perceraian mereka. Misalnya isu kemungkinan orang ketiga atau gosip belum hadirnya momongan sebagai penyebab perceraian. “Jujur saja, semua isu itu malah memperkeruh suasana. Biarkan semua berjalan apa adanya,” pinta pemandu acara Indonesian Idol itu.(Persda Network/yon/nov)

Bunga Citra Lestari- Ashraff

Nggak Tahan Berjauhan PASANGAN pengantin baru Bunga Citra Lestari (BCL) dan Ashraf Sinclair mengaku tak bisa menahan rindu dalam hitungan jam. Baru beberapa jam terpisah lantaran faktor kesibukan masing-masing, baik BCL maupun Ashraf mencoba saling mengontak lewat ponsel. Mereka selalu mengungkapkan kangen lewat telepon atau SMS. Kalau rasa kangen sudah tak bisa ditahan, kadang-kadang Ashraf meluncur ke lokasi syuting BCL atau sebaliknya. “Ada kalanya Bunga juga datang ke lokasi syuting menemani saya. Saya juga selalu ikut Bunga jalan jika ada kesempatan. Maunya sih kemana-mana jalan bareng, tapi gimana? Kerjaannya beda tempat, “ ujar Ashraf Sinclair seperti dilansir situs Utusan, Senin (23/3). Kini pasangan yang berpacaran selama satu setengah tahun sebelum

PERSDA/ISMANTO

Bunga Citra Lestari dan Ashraff

menikah itu tengah berada di Kuala Lumpur, Malaysia. Ashraf mempromosikan film mereka, Saus Kacang. Bunga pun turut memanfaatkan kesempatan itu untuk promo albumnya. Jika urusan di Malaysia telah selesai, Ashraf berencana

mengajak istrinya berlibur ke Bangkok. “Jika ada waktu, kami mau istirahat bersama selama 3-4 hari. Kami suka berlibur di luar kota. Kita sering ke Bali atau ke kota-kota sekitarnya,” jelas Ashraf yang juga mantan

reporter televisi di Malaysia itu. Sejujurnya, Ashraf merasa sangat menikmati hari-hari dan bulan-bulan pertama pernikahannya. “Ya enaklah. Sekarang ada yang ngurus, ada yang memperhatikan, ada yang nemenin tidur. Dulu apa-apa diurus sendiri,” ujarnya. Ditanya apakah BCL sudah ‘ada isinya,’ Ashraf cuma tertawa tanpa memberikan kepastian. “Isi apa nih? Tadi dia sudah sarapan nasi. Jadi paling tidak, isinya ya nasi. Ha ha haaa...,” kelakar Ashraf. Namun sejurus kemudian, Ashraf menuturkan bahwa program jalan-jalan dan berlibur ke luar kota justru dalam rangka menyukseskan program momongan. “Yaa.. sambil jalanjalan, menghirup udara segar, sekalian mikirin momongan. Kalau kerja terus, nanti malah nggak kepikiran,” celoteh pria ganteng yang selalu berdandan klimis itu. (Persda Network/abs)

c m y k


sport hot news Saya Cinta Trek Ini

Heikki Kovalainen

DEBUT Heikki Kovalainen bersama Mclaren di Sirkuit Albert Park tahun lalu berakhir dengan manis. Ia berhasil mencatatkan waktu tercepat, 1m27.418s, berselisih tiga detik dari rekor tercepat di sana yang ditorehkan Michael Schumacher 1m24.125s (2004). Sayangnya, ketika itu Heikki gagal mempertahankan

konsistensinya hingga harus merosot di posisi kelima setelah menyelesaikan 58 balapan di sana. Kendati demikian, untuk seorang debutan di tim baru, tetap saja capaian itu begitu membanggakan. Tak heran, Heikki mengaku sangat mencintai sirkuit Albert Park ini. “Ini trek yang saya suka. Sirkuit di sini mensyaratkan pembalap untuk benar-benar antusias mengeksplorasi mobilnya,” ujarnya dikutip dari motorsport.com Hal lain yang membuatnya bersemangat, lantaran musim baru baginya seperti kembali ke sekolah setelah menjalani liburan panjang. “Saya bergairah merasakan musim baru, bertemu kembali temanteman, berbagai cerita tentang musim dingin, dan menyalakan semangat agar lebih baik dari musim lalu,” tutur pembalap yang bertekad membuktikan dirinya bukan sekadar bayang-bayang Lewis Hamilton di kubu McLaren ini. (Persda Network/den)

■ Komentar

Bermodal Semangat KAMI memasuki musim 2009 ini dengan kesadaran kami tak punya Martin paketan Whitmarsh, teknis team memadai. Di F1 ini principal, Vodafone memang tak ada yang McLaren Mercedes bisa disembunyikan: dan itulah yang membuat olahraga kita ini begitu menarik.. Lepas dari soal teknis, kita punya semangat, juara. Satu hal lagi, kita belum lupa bagaimana caranya untuk menang. (Persda Network/den)

■ Komentar

REKOR MCLAREN DI ALBERT PARK ■ Empat kemenangan, 12 podium PREST PRES TASI MUSIM 2008 ■ Lewis Hamilton pole position dan juara ■ Heikki Kovalainen fastest lap, dan peringkat lima

■ Jan 19-22

UJI COBA MCLAREN 2009 - Portimao - Group Test One

■ Feb 10-13

- Jerez

- Group Test Two

■ Mar 1-5

- Jerez

- Group Test Three

■ Mar 9-12

- Barcelona - Group Test Four

■ Mar 16-19 - Jerez

- Group Test Five

Tempat Bersejarah MELBOURNE adalah tempat dimana 12 tahun lalu Norbert McLarenHaug Mercedes Vicepresident, meraih kemenangan Mercedes- pertama dari Benz 58 Motorsport kemenangan selama ini. Setelah empat kemenangan di Albert Park, bukan mustahil tahun ini kita mengulanginya. Hasil uji coba memang mengecewakan. Tapi, ini tempat bersejarah yang memihak selalu memihak kita. (Persda Network/den)

SELASA 24 MARET 2009

31

Jelang GP Australia

Tempat Paling Indah ■ McLaren Yakin Meski Terseok-seok KENDATI terseok-seok di uji coba musim dingin, kubu McLaren tetap yakin mereka bakal mengulangi prestasi menakjubkan di Sirkuit Albert Park, Melbourne dalam gelaran perdana F1 2009 akhir pekan ini (28/3). Pada musim 2008 lalu, McLaren langsung menggebrak, dan itu jadi modal kemenangan Lewis Hamilton berikutnya. Pembalap asal Inggris itu lanjut melejit sebagai pemegang pole position, dan juga menjuarai balapan di sana. Tak kalah garang prestasi rekannya, Heikki Kovalainen yang memegang mahkota fastest lap, dan berada di urutan kelima. Masalahnya, dari lima kali uji coba musim dingin 2009, Mclaren tampak kedodoran. Hamilton belum pernah menjadi yang tercepat. Tercatat, hanya Heikki Kovalainen yang pernah menjadi

Lewis Hamilton

tercepat. Itu pun hanya dalam duel satu lawan satu melawan pembalap Williams, Kazuki Nakajima di Jerez (19/3) Kubu McLaren tampaknya masih menyesuaikan diri dengan regulasi baru musim ini. Begitu pun kedua pembalap sepertinya masih belum begitu akrab dengan mobil anyarnya, Mp4-24. Namun, Hamilton membantah anggapan tersebut. Baginya, uji coba bukan parameter sahih untuk mengukur kehebatan pembalap. Ia pun menandaskan, kualitas seorang

pembalap baru akan terbukti dalam balapan sesungguhnya di Melbourne nanti. “Tak ada tempat terindah untuk memulai balapan F1 selain di Australia. Udara nyaman, fasilitas mantap, dan publik pun sangat antusias,” ujar juara dunia F1 2008 ini dikutip dari motosports.com. Ia melanjutkan, sekalipun Albert Park tetap asyik, tapi kini ia datang dengan perspektif berbeda —perspektif sebagai juara bertahan. “Tahun 2007, dan 2008 saya datang sebagai

penantang. Tapi, sekarang saya yang akan ditantang oleh pembalap lain. Namun, tak ada berubah saat di sirkuit nanti, kita tetap akan berusaha jadi yang tercepat. Dan kitalah yang akan jadi yang tercepat,” tekadnya. Hamilton menyebutkan, tekadnya itu dilandasi kerjasama tim yang solid. ,”Saya punya kepercayaan penuh di tim. Mereka bekerja sangat keras saat ini, berusaha sangat keras setiap waktu. Dan saya juga akan mengerjakan tugas. Heikki dan saya akan bekerjasama untuk meningkatkan laju mobil,” tandas Hamilton.(Persda Network/den)

Chris John Belum Teken Kontrak

CHRIS John Saat mempertahankan gelar melawan Rocky Juarez di Houston beberapa waktu lalu.

JUARA dunia kelas bulu WBA, Chris John belum menandatangani kontrak untuk bertarung ulang melawan petinju Amerika Serikat, Rocky Juarez. Sedianya, petinju berjuluk The Dragon ini akan melakoni re-match dengan Juarez pada 27 Juni mendatang di Los Angeles “Saya belum bisa ngomong soal tarung ulang tersebut, baik soal tanggal maupun tempat pertarungan karena sampai kini belum teken kontrak,” kata Chris John ketika dihubungi dari Semarang, Senin. Menurut dia, penandatangan kontrak itu biasanya dilaksanakan dua bulan sebelum pertarungan itu berlangsung. “Saat itu, saya langsung mempersiapkan

diri dengan berlatih di Sasana Herry’s Gym Perth, Australia,” katanya. I a menyebutkan, penandatanganan kontrak pertarungan tersebut akan dilakukannya bersama dengan manajernya, Craig Christian. Makanya, lanjut petinju yang oleh pers barat dijuluki “The Thin Man” ini, dirinya belum berani berbicara soal tarung ulang lawan Juarez karena semuanya belum pasti. Tetapi, kata Chris John, pada dasarnya ia siap bertarung melawan Juarez pada laga ulang, tetapi dirinya berharap tarung ulang itu tidak digelar di Houston Texas, Amerika Serikat. Ketika ditanya kedatangan

manajer sekaligus pelatihnya, Craig Christian ke Jakarta, Jumat (20/3) apakah sempat membicarakan tarung ulang, dia mengatakan, Craig memang belum memastikan 100 persen soal itu. “Tetapi kemungkinan besar ya’ seperti itu, artinya ada tarung ulang lawan Juarez,” katanya. Pada pertarungan pertama melawan Juarez digelar di Toyota Center Houston Texas, Amerika Serikat, 28 Febuari 2009 waktu setempat atau 1 Maret 2009 waktu di Indonesia. Pertarungan tersebut berakhir dengan imbang, 114-114. Meskipun hasilnya imbang, suami mantan atlet wushu Jateng, Anna Maria Megawati tersebut tetap mempertahankan gelarnya .

Usai pertarungan, Oscar De La Hoya dari Golden Boy Promotions yang menjadi promotor pada pertarungan tersebut sempat menyatakan bahwa dirinya siap menggelar “rematch” atau tarung ulang kedua petinju. Apalagi, berdasarkan pemberitaan media lokal di sana, menyebutkan bahwa Chris John adalah pemenangnya. “Ada tiga media lokal di sana yang menyebut demikian,” kata Chris John. Sebelumnya, Asisten Manajer Herry’s Gym, Toni Priatna mengatakan bahwa tarung ulang Chris John melawan Juarez bakal digelar di Los Angeles, 27 Juni 2009. (Persda Network/ant)

c m y k


32

SELASA 24 MARET 2009

Punya 24 Saudara

DAILY MAIL

Cucu Ratu Elizabeth Jadi WAGs JAJARAN Wife and Girls (WAGS) alias istri dan kekasih para atlet tersohor Inggris sepertinya akan mendapat kehormatan besar. Pasalnya, salah satu anggota kerajaan Inggris, Zara Anne Elizabeth Phillips, MBE bergabung menjadi WAGS setelah resmi menjadi kekasih bintang rugby Inggris, Mike Tindall. Cucu dari Ratu Elizabeth ini tampak mengumumkan status baru dirinya dengan datang ke gelaran pertandingan rugby Inggris melawan Skotlandia di Twickenham, kemarin. Zara, yang merupakan anak dari Putri Anne ini tampak mengenakan pakaian bersahaja. Kaus panjang lengan putih, serta kacamata gelap tak pernah lepas dari wajahnya. Ia dengan santainya berbaur dengan para penonton lain. Tingkah lakunya pun seperti layaknya para Wags lain saat mendukung sang kekasih. Berteriak-teriak, berjingkrakjingkrak, termasuk juga melontarkan sumpah serapah terhadap kubu lawan.

Sepintas, saat berbaur dengan penonton lain di dalam stadion, tak terpancar kesan bahwa perempuan atraktif ini punya darah biru bangsawan. Hasil perjuangannya tak siasia. Sang kekasih, Mike Tindall tampil gemilang untuk mengantar kemenangan Inggris atas Skotlandia 26-12. Hubungan Zara dengan sang kekasih telah terjalin cukup lama. Tapi, baru kali ini Zara terang-terangan mendukung aksi sang kekasih di lapangan. Gosip yang beredar, keduanya akan menggelar pernikahan tahun depan. Namun, kedua belah pihak sama-sama menutup mulut jika ditanya soal hal tersebut. Uniknya, di stadion itu pula tampak hadir pangeran Pangeran Harry yang menggandeng seorang perempuan misterius. Zara tampak hanya menjulurkan lidah dari kejauhan terhadap keponakannya tersebut. Belum diketahui siapa perempuan misterius yang dibawa sang pangeran ini. (Persda Network/den)

PATRICE Evra belajar soal kesetiaan dan loyalitas sejak usia dini. Ia belajar dari perilaku pahit sang ayah yang sampai tiga kali menikah. Ayahnya, yang diplomat ini ini mewariskan, tak tanggungtanggung, 24 saudara untuk Evra. “24 saudara laki-laki dan perempuan. Saya harus katakan ini, ayahku sampai tak punya lagi waktu untuk menonton televisi. Tahu kenapa? Sebab ia punya kesibukan lain, menikah, dan membuat anak,” ujarnya ironis. Benyaknya saudara Evra ini kerap menjadi bahan bercanda rekan-rekannya di MU. Yang paling sering menggoda adalah Cristiano Ronaldo. “Saat aku menerima telepon dari saudaraku, Ronaldo selalu menggoda ‘Pat, itu telepon dari saudaramu yang keberapa? Ke-10 atau yang ke-24?,” ungkap Evra. Tingkah sang ayah jadi cerminan untuknya. Pria yang lahir di Dakar, Senegal pada 15 Mei 1981 ini pun jadi sosok yang setia pada pasangan. 15 tahun sudah ia hidup bersama dengan sang kekasih, Sandra. Bertemu saat menuntut ilmu di sekolah, dan terus setia sampai sekarang. “Ia perempuan yang pertama aku cinta, dan yang terakhir,” ujarnya mantap. (Persda Network/den)

DJ di Ruang Ganti SIAPA sangka bek sangar Manchester United, Patrice Evra ternyata adalah pemilik jiwa yang humoris, dan punya bakat seni tinggi? Asal tahu saja, pemain asal Prancis ini kerap menjadi disk-jockey di ruang ganti kubu MU. Seperti apa polahnya? Untuk urusan tukang ribut di ruang ganti, Evra bersaing keras dengan Rio Ferdinand — yang memang adalah rapper beneran, bahkan sampai pernah membuat lagu segala. Sedang bagi Evra, kegiatan sebagai disk-jockey amatiran hanyalah kegiatan hiburan. “Saya selalu bersaing dengan Rio sebab ia selalu mengklaim punya lagu yang lebih baik,” ujar Evra seperti dikutip dari The Guardian beberapa waktu lalu. Bentuk persaingan keduanya cukup unik. Mereka berlombalomba menyetel koleksi lagu terbaiknya di ruang ganti. Entah apakah tindakan mereka menghibur, atau justru mengganggu pemain lain. “Tapi, saya harus katakan bahwa iPod-ku adalah yang terbaik. Saya punya berbagai koleksi lagu. Hip-hop, rock, country. Dan saya bisa mixing berbagai aliran itu menjadi lagu baru. Saya mix lagu itu bukan hanya untukku, tapi juga untuk semua pemain,” ujarnya sungguh-sungguh. Masalahnya, terhiburkah para pemain lain itu? “Tentu saja,” jawab Evra yakin. Sebab, katanya, justru rekan-rekannya yang selalu meminta ia beraksi sebagai dj. “Mereka selalu bilang ‘Ayolah Pat, mainkan iPod-mu’. Dan saya tahu, itulah saatnya saya beraksi, membangkitkan gairah mereka sebelum bertanding,” paparnya. Evra tak mau mengungkap

Patrice Evra bersama istrinya, Sandra SPLASHNEWS.COM

siapa penyanyi hip-hop pujaannya. Tapi, ia membocorkan sebuah lagu favoritnya. Ia pun lalu melantunkan salah satu larik dari lagu “Rise Up”,”My

dream is to fly - over the rainbow - so high.” Begitulah, kehadiran bek kiri terbaik Liga Primer 2006-07 ini memang senantiasa menghangatkan suasana. Tapi

ketika ia harus absen lantaran cedera, suasana ruang ganti kubu Manchester pun menjadi sepi. Sebab saat itu tak ada lagi sang dj yang biasa beraksi. (Persda Network/den)

Robinho Bantah Pernah Konsumsi Narkoba Mark Hughes Kecam Pele ROBINHO naik pitam dituduh pernah mengonsumsi obat-obatan terlarang. Tudingan itu dilontarkan Pele yang menyebut bintang Manchester City ini pernah melakukan tindakan haram dalam sebuah pesta di Brasil. Kemarahan Robinho diungkapkan juru bicaranya. “Pernyataan Pele itu sangat absurd, dan sama sekali tak mencerminkan citra dirinya,” ujar juru bicara Robinho dikutip dari Times

Online. Tak ketinggalan pelatih Manchester City, Mark Hughes turut mengecam Pele agar bisa menjaga mulutnya. “Harusnya orang sekaliber Pele bisa menjaga mulutnya. Sebab, apa yang dikatakannya bisa berakibat buruk pada nasib orang lain. Terlebih, apa yang dikatakannya tak ditunjang fakta,” kecam Hughes. Pele menuding dua bintang

sepakbola Brasil pada eranya masingmasing, Ronaldo Luiz Nazario de Lima alias Ronaldo, dan Robson de Souza alias Robinho, pernah memakai obat terlarang. Ditengarai, Pele sampai harus melemparkan “bola panas” itu melindungi anaknya, Edinho, yang terlibat kasus narkoba. Nah, untuk membela sang anak, ia pun terpaksa buka mulut soal borok para pesohor sepakbola. “Kebanyakan jurnalis membicarakan obat-obatan di dunia sepakbola, tapi

faktanya hanya ada beberapa kasus. Tidak adil apabila harus mengatakan tentang obat-obatan hanya dalam sepakbola karena ada satu atau dua kasus, seperti Ronaldo dan Robinho, yang memiliki masalah itu,” tuding Pele di radio Jovem Pan dan dilansir kembali oleh Goal, Minggu (22/3). Lepas dari tudingan Pele, Robinho memang kerap jadi santapan media massa atas kelakuannya yang tak pantas. Januari lalu misalnya, ia kabur dari kamp latihan The City tanpa permisi.

Pada bulan yang sama, ia sempat ditanyai pihak West Yorkshire Police atas tuduhan melakukan pelecehan seksual di Leeds nightclub. Tingkah urakan Robinho berimbas di lapangan. Penyerang bertalenta dari Brasil ini tak pernah mencetak gol dari 13 partai terakhirnya. Dan ia jadi sasaran kemarahan penonton setelah gagal mengeksekusi penalti saat City mengalahkan Sunderland 1-0 di City of Manchester Stadium, kemarin. (Persda Network/den) GLOBOESPORTE

Tyson Dicekal di BBC

Ingin Rekaman dengan Ronaldo dan Ronaldinho DUNIA sepakbola telah ditaklukkannya. Siapa yang bisa membantah bahwa Cristiano Ronaldo memang pesepakbola terbaik dunia saat ini? Gelar The World Footballer of The Year dari FIFa memang mengukuhkan kiprahnya di jagat bola. Kini, CR7 sedang merintis jadi bintang di dunia yang lain: tarik suara. Seriuskah? Adalah koran Inggris, The Sun, memberitakan kabar sensasional ini. Tak tanggung-tanggung, disebutkan winger Manchester United itu akan membentuk grup vokal bersama Ronaldo Luiz Nazario dan Ronaldinho. Grup vokal ini bernama Trio Ronnies atau Trio Rs. “Seseorang memberikan ide kepada saya beberapa tahun lalu. Akan jadi ide besar jika

NET

saya, Ronaldo Brasil dan Ronaldinho membuat band bernama Three Rs,” kata Ronaldo dikutip dari Spoiler. “Saya suka ide itu. Tentu, itu akan sangat lucu. Saya akan memberitahu hal ini kepada Ronaldo dan Ronaldinho jika saya pensiun kelak. Kami akan menjadi trio nomor 1 dunia,” lanjut CR7. Ya, grup itu akan menjadi Trio Pemain Terbaik Dunia.

Baik CR7, Ronaldo maupun Ronaldinho telah mendekap penghargaan bergengsi di dunia itu. Pria Portugal berusia 24 tahun ini sangat serius dengan ide menjadi penyanyi. “Saya tak tahu apakah dua rekan saya itu bersedia. Tapi, akan menjadi ide brilian jika saya menjadi lead singer. Anda tak pernah tahu. Saya harus melakukan sesuatu setelah hidup bersama sepakbola,” tutur Ronaldo. Satu hal yang mungkin ia lupa. Trio Ronnies itu bisa juga mendapat julukan lain, yakni Raja Klab Malam (King of Nightclubs). Pasalnya, ketiganya sama-sama dikenal sebagai penggila dunia gemerlap alias dugem. (Persda Network/vvn)

Takut Melontarkan Ucapan Kasar

DAILY MAIL

Mike Tyson

PETINJU legendaris Mike Tyson dilarang tampil di acara talk show di BBC dengan alasan masa lalunya yang kelam. Tyson sebenarnya direncanakan tampil dalam acara yang dibawakan Jonathan Ross di BBC1. Ia sebenarnya dijadwalkan tampil sebagai tamu pada Jumat lalu. Namun pihak produser kemudian membatalkan rencana ini dengan alasan keterlibatan Tyson dengan obat bius dan kasus pemerkosaan yang pernah dilakukannya. Mereka khawatir Tyson akan menyulut kontroversi apabila salah omong dalam acara tersebut. Sementara itu mereka juga mendapat ancaman dari

kelompok wanita yang mengungkit kesalahan Tyson di masa lalu terhadap perempuan. Tyson saat ini menang tengah berada di Inggris untuk melakukan promosi terhadap peluncuran film dokumentasi tentang kehidupannya, “Tyson.” Sebenarnya pihak Tyson sangat menyukai rencana tampilnya Tyson di acara “Malam bersama Jonathan Ross” tersebut. Hal ini diharap mampu mendongkrak popularitas film yang tengah dipromosikan. Menjadi juara dunia di usia 20, Tyson pernah mendapat julukan sebagai manusia paling jahat di dunia. Namun ketenaran dan kekayaan yang

diraupnya membuat Tyson lupa diri. Ia melakukan tindak kriminal dengan memperkosa seorang peserta kontes kencantikan Desiree washinton yang membuatnya harus mendekam di penjara selama tiga tahun. Pada 1996 ia melakukan tindakan brutal di atas ring dengan menggigit telinga lawannya, Evander Holyfield. Setahun kemudian ia mengaku menggunakan obat bius dan terlilit utang. Meski begitu, Tyson kini mengaku sebagai warga yang baik dan bersih. “Saya seorang warga yang baik. saya tidak merasa perlu untuk malu,” ujarnya. (Persda Network/kcm)

Nives Celsius

10 Pemain yang Membuatnya Panas Dingin

NET

BUKAN Nives Celsius jika tidak bisa membuat sensasi. Istri bintang Karlsruhe, Dino Drpic membuat daftar 10 pemain Bundesliga yang bisa membuat dirinya terangsang! List para pesepakbola terseksi itu dimuat dalam kolom barunya di Bild.de. Nives pernah membuat heboh lantaran membuat pengakuan dirinya sempat bercinta di lapangan hijau bersama suaminya, Dino Drpic, usai Kroasia mengalahkan Inggris pada kualifikasi EURO 2008 di Stadion Maksimir. Belum reda pernyataan yang membuat gempar itu, ia sudah berulah lagi dengan mencetuskan mengulangi lagi aksi amoral itu di

atap stadion Santiago Bernabeu, markas Real Madrid Nives mengakui, berada di Santiago Bernabeu menjadi obsesinya sejak lama. Suasana dan nuansa kebesarn klub pemilik stadion menjadi magnet luar biasa bagi Nives yang bermimpi bisa menjelajahi seluruh bagian kandang El Real itu. Untungnya, sejauh ini aksi amoral itu belum terlaksana. Namun, Nivesterus menebar sensasi dengan berbagai cara lain. Dan popularitasnya pun kain meroket hingga akhirnya ia kerap diminta untuk membuat kolom sendiri di bild --yang isinya pastinya tak jauh dari urusan seks dan seks.

Berikut, inilah daftar sepuluh pemain yang konon setiap kali Nives melihat aksi mereka langsung di lapangan hijau, ataupun di televisi kerap membuatnya jadi “panas dingin”, seperti dikutip dari lagi situs inilah.com. 1. Suaminya sendiri, Dino Drpic, menjadi pemain terpanas Bundesliga. 2. Mario Gomez, meski tidak terlalu tampan, tapi Mario membuat para wanita tergila-gila. 3. Serdar Tasci, dipilih Nives karena cocok sebagai donor sperma, anak-anak Serdar sudah pasti tampan. 4. Clemen Fritz, bisa dipercaya dan sekaligus tampan.

5. Paolo Guerrero, semua orang menyukai dia meski nakal. Wajah baby facenya dengan senyum tanpa dosa, ditambah tato di seluruh badan, membuat Nives bergetar 6. Sebastian Kehlk, dideskripsikannya ke dalam kata: hot, hot, hot! 7. Luca Toni, tidak seru jika daftar ini tidak dihuni salah satu pemain asal Italia 8. Gojko Kacar, mengingatkan Nives pada Cristiano Ronaldo. 9. Diego, temperamen yang panas membuat wanita bisa jadi tergoda 10.Mladen Petric, tampan, dan ‘David Beckham’ yang baru. (Persda Network/*)

c m y k


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.