(Social) Design As Strategy

Page 1

(social) DESIGN AS STRATEGY

Editor:

Brian Alvin Hananto, S.Sn., M.Ds. (Universitas Pelita Harapan)

Sheena Yngre Liman, S.Sn., M.M.D. (Universitas Pelita Harapan)

Kartika Magdalena Suwanto, S.Ds. (Universitas Pelita Harapan)

Published By: School of Design Universitas Pelita Harapan Jl. M.H. Thamrin Boulevard 1100 Lippo Village – Tangerang Banten 15811 Phone: +62-21-5460901 Fax: +62-21-5460910 sod.uph@uph.edu

ISBN: 978-623-7489-53-5 ISBN: 978-623-7489-54-2 (PDF)

All rights reserved. No part of this publication may be reproduced or transmitted in any form or by any means, without prior permission in writing from the publisher.

(social) DESIGN AS STRATEGY

FOREWORD

Brian Alvin Hananto, S.Sn., M.Ds.

(Social) Design as Strategy is a compilation of social design research projects from Universitas Ciputra, Universitas Pembangunan Jaya, Universitas Esa Unggul, Universitas Sebelas Maret, and Universitas Pelita Harapan.

Social Design was sometimes seen as a category or label for a design project. Understanding working for cheap or free, or working for non-profit organizations, or even people or groups of the low-income economy are often the defining, yet naïve, understanding of social design. However, contributors to this book offer a different perspective on seeing social design: as a strategy.

This book contains 19 design projects, 19 visual communication posters, and four infographics. Each medium presents different projects and perspectives on “what is” and “what can” social design be. We hope this book may serve as more than just a compilation of works but more of a unified yet diverse view of social design.

Visual Communication Design Department

Universitas Pelita Harapan

vi Foreword

CURATORIAL

“Social Design as Our Strategy”

This writing serves as an introduction to the book’s contents and an overview of the context behind the book.

Understanding what social design is may or may not be an easy thing to do. The term social refers to something that relates to society or something beyond an individual: a collective. The question then shifts to what social design is. If graphic design refers to producing graphics (Landa, 2011), does social design refer to the practice of creating a social or a society? Surely not. We can try to dissect social design on three different components to see art or design itself by its form, content, or context (Belton, 1996).

We can understand social design into three different fragments (Hananto, 2020) based on its form, content, and context. By its context, a design that’s necessity arises from a social issue may be referred to as social design. By its content, message, or meaning, a design may be defined as social design when it signifies or has a social significance. From its form, as design may be understood more than just an object but also as a process or action (Lawson, 2005), social design is a design that implements social methods.

By these three fragments, we can see that social design may be different and various things with different perspectives and also intensities.

vii Curatorial

The next question arises: what does social design as a strategy means? Design as a strategy means the design is located at the core of various strategic decisions (Doherty et al., 2015). By implementing social design as a strategy, we implement the paradigm of being sensitive to social issues, embedding social values in our design, and conducting social methods in our design as the core of our design practice; this conference is no different.

*

The International Conference on Social Design (ICSD) came to fruition in an attempt to extend and also make our conference more accessible to others. Previously, Seminar Nasional Desain Sosial (SNDS or the National Conference on Social Design) invited speakers from Indonesia and circulated in Indonesia. Nevertheless, as the pandemic came and catalyzed the online culture, we saw the potential to extend our conference further.

However, not just by widening the perspective and audience of the conference, ICSD also exhibits different views and expressions of social designers in three different exhibitions: Design Projects, Visual Communication, and Infographic Posters.

Design Projects are comprehensive views of social designers that are shared through their implementation of social design strategies in their work. This comprehensive view of how the designer works and the design result are expected to be able to share the values within the work itself beyond just the finished product. This strategy invites design academic and social designers that had produced new findings through their design practice to contribute to this conference.

Visual Communication is the expression of how the design represents (social) value. Representing social value through design is a strategy to further share the acuity for social issues and values through design works. Through a more internalized design work process, designers can express and showcase their values in perhaps their purest form. Boundless and restrained only by their creativity and craft, the Visual Communication exhibition exhibits pleasing images but also the inherent values of the designers.

The Infographic Posters are part of the poster presentation conducted in ICSD. While poster presentations are nothing new in academic conferences, the conduct in the online conference and in ICSD or SNDS itself is brand new.

viii Curatorial

By translating and adapting this classic method of presentation, we hope to extend the possibilities of idea communication and transformation.

*

Just as the exhibition’s theme challenges designers to think of social in their design as part of their strategy, various social considerations are considered part of the strategies that were finally implemented. However, as designers, we should not be content with how things are and always strive for improvements. Implementing social design as a strategy may not be easy, but it must not always be the goal of our endeavors. Another logical step after implementing design as a strategy is to strive for systematic change, where the change may later be part of the norm or culture that is spread not just to one or two people but the mass (Hoedemaeckers, 2016).

Good designers strive for good design, while good design educators strive for good designers. This itself is a strategy worth sharing.

References

Belton, R. J. (1996). Art History: A Preliminary Handbook. Art History Instructional Resources. https://fccs.ok.ubc.ca/ student-resources/arth/ Doherty, R., Wrigley, C., Matthews, J., & Bucolo, S. (2015). Climbing the Design Ladder : Step by step. Revista D. : Design, Educação, Sociedade e Sustentabilidade, 7(2), 60–82.

Hananto, B. A. (2020). What is Social Visual Communication Design? Proposals on How to Identify and Define it. Proceedings of the International Conference of Innovation in Media and Visual Design (IMDES 2020), 27–31. https:// doi.org/https://doi.org/10.2991/assehr.k.201202.049

Hoedemaeckers, B. (2016, November 8). Are you getting the most out of Design? Design for Business. https://medium. com/design-for-business/are-you-getting-the-most-outof-design-f2f47caf2339

Landa, R. (2011). Graphic Design Solutions (4th ed.). Wadsworth Cengage Learning. Lawson, B. (2005). How Designers Think: The Design Process Demystified (Fourth Edi). Architectural Press.

Brian A. Hananto

Curator for ICSD & SNDS 2022 Visual Communication Design Department Universitas Pelita Harapan

ix Curatorial

TABLE OF CONTENTS

FOREWORD CURATORIAL

TABLE OF CONTENTS

DESIGN PROJECT

Perancangan Board Game Literatur Bahasa Indonesia Elizabeth, Helena Calista, Annika Lienardo, Yosephin

Perancangan Learning Kit Day and Night dalam Pembelajaran Mathematics, Science, dan Bahasa Karen Hartanto, Nayadipta Janasthi, Nikolas Bernardin U.

Sistem Teknologi Tiny House sebagai Sarana Hidup Berkelanjutan untuk Memfasilitasi Aktivitas Kaum Milenial Stacia A. Elgina K. M.

Real Industry Project With Sustainable Industry Practice: SOLOPUTRI “Ethically Neutral” Aurelia Pamela T, Ni Luh Made C. A. A., Ida Ayu P. D. M.

Tentrem Community Center Ivana Tjandra

Real Industry Project with Sustainable Industry Practice: Nola Marta “Lueur” #EveryBODY is Beautiful Gwyneth P. Sharren S. Devine A. K. Juwita C

Analisis Respon Anak Penyandang ASD dengan Penerapan Material Kayu, Batu, EVA dan Polimer pada Prototype Taman melalui Pendekatan Sensorik Michelle Febi Angela

Tun’as Community Center Christina Jeanette

Designing for Greater Efficiency - Large Multinational Company, Which Has Strong Sustainability Goals & Cares About Its Employees Khalid Abdul M., S.T., M.Ars , Nimas S., S.T., M.T

Life of Giving - Platform Pengajuan dan Penyaluran Donasi Jemaat Erica Milenia, Gaby Inetta, Vicktor Gunandar W.

Sayembara Desain Masjid Agung Jawa Tengah: Al Baari’ Ar. Melania Lidwina Pandiangan, S.T, M.T. Penerapan Healing Space Sebagai Wadah Aktivitas Stress Relief Pekerja Kantor pada Office Park Jocelyn Aurel Junaidy

Shortcut-Public Space Design Ananda Aurelia Adhistya Utami, Nabatah Herindra

Pra Desain Jogja Planning Gallery Dwi Siswi H, S.T., M.Ars, IAI, Adinda R.R.S, Syakil A.

Memoir

Diaz A. P., Amanda A. S., Luh Putu D. V.

x Table of Contents
vi vii x 1 18 19 21
23 27 28 29 33 3 7 9 11 15 17
22

Abhista Antari Train Station & Ikigai Bus Station Denito Novario Pradhana

Perencanaan Struktur Gedung Fungsi Pendidikan Radeeyah Ratna Azzahra, Krisna Widiyanto

CIEXSPO Center Rafly Gilang Priyanda

Halawa Lake Park Ananda Aurelia Adhistya Utami

VISUAL COMMUNICATION POSTER

Stay Home Stay Safe Natasya Priscilla

Someone Who Understands Adiel Calvin Cahyadi

Social Media is the Massage? Alfiansyah Zulkarnain

If It’s Not YOU Who Else Will SAVE Them Amanda Aprilia Santoso

You Don’t Need to Hit Calista Valencia

WARNING! War Is OverIf You Stay at Home Calvin Christian

No Where To Run Eston Kamelang Mauleti

Constellating Humanity Ferdinand Indrajaya

Quarter Life Crisis Graciella Tirza Zuriel

The Privilege of Good Looking Inez Zaneta Aprilia

Let Go To Grow Ivania Fortuna

Live Your Story Without Mask On Jade Victoria Fortuna

Happiness in Diversity Juliana Suhindro Putra

Your Body is Not a Doll Kezia Hannah

It’s Happening Around Us Maria Regina Taufik

Your Words Hurts Ni Wayan Mahadewi Suci Danaswari

Thank You for Your Sacrifice Patricia Juarsa

Boundless Path Priscilla Gunarso

The More You Learn Tiara Annisa Pratista

xi Table of Contents
37 61 39 63 40 65 67 41 45 69 47 71 49 73 51 75 53 77 55 79 57 81 59 83

INFOGRAPHIC POSTER

Seminar Nasional Desain Sosial (SNDS) 2022 Infographic Poster

Perancangan Ulang Desain Logo dan Desain Kemasan untuk UMKM (Keripik Keladi ‘ZANCHIPS’) di Masa Pandemik

Lorentius Calvin, Alfiansyah Zulkarnain

Pemanfaatan Teknik Cetak Digital dalam Proses Perancangan Kostum Cosplay di Indonesia

Putri Anggraeni Widyastuti, Huddiansyah, Sakundria Satya Murti Wardhana

International Conference on Social Design (ICSD) 2022 Infographic Poster

Decoloniality for Conceptualizing The Future of Social Design Andi Setiawan

Sticker & Schedule Planner Design with Endemic Animals of Indonesia Theme for Children

Olivia Stefani Hartono, Paulina Tjandrawibawa, BA, MPRA

Acknowledgements

xii Table of Contents
85
91 93 95 87 89
xiii Table of Contents

DESIGN PROJECT

Perancangan Board Game

Literatur Bahasa Indonesia Elizabeth, Helena Calista, Annika Lienardo, Yosephin Perancangan Learning Kit Day and Night dalam Pembelajaran Mathematics, Science, dan Bahasa Karen Hartanto, Nayadipta Janasthi, Nikolas Bernardin U.

Sistem Teknologi Tiny House sebagai Sarana Hidup Berkelanjutan untuk Memfasilitasi Aktivitas Kaum Milenial Stacia A. Elgina K. M.

Real Industry Project With Sustainable Industry Practice: SOLOPUTRI “Ethically Neutral” Aurelia Pamela T, Ni Luh Made C. A. A., Ida Ayu P. D. M.

Tentrem Community Center Ivana Tjandra

Real Industry Project with Sustainable Industry Practice: Nola Marta “Lueur” #EveryBODY is Beautiful Gwyneth P., Sharren S., Devine A. K., Juwita C

Analisis Respon Anak Penyandang ASD dengan Penerapan Material Kayu, Batu, EVA dan Polimer pada Prototype Taman melalui Pendekatan Sensorik Michelle Febi Angela

Tun’as Community Center Christina Jeanette

Designing for Greater Efficiency - Large Multinational Company, Which Has Strong Sustainability Goals & Cares About Its Employees

Khalid Abdul M., S.T., M.Ars , Nimas S., S.T., M.T

Visual Communication Poster 1

Life of Giving - Platform Pengajuan dan Penyaluran Donasi Jemaat Erica Milenia, Gaby Inetta, Vicktor Gunandar W. Sayembara Desain Masjid Agung Jawa Tengah: Al Baari’ Ar. Melania Lidwina Pandiangan, S.T, M.T.

Penerapan Healing Space Sebagai Wadah Aktivitas Stress Relief Pekerja Kantor Pada Office Park

Jocelyn Aurel Junaidy

Shortcut-Public Space Design Ananda Aurelia Adhistya Utami, Nabatah Herindra

Pra Desain Jogja Planning Gallery Dwi Siswi H, S.T., M.Ars, IAI, Adinda R.R.S, Syakil A.

Memoir Diaz A. P., Amanda A. S., Luh Putu D. V. Abhista Antari Train Station & Ikigai Bus Station Denito Novario Pradhana Perencanaan Struktur Gedung Fungsi Pendidikan Radeeyah Ratna Azzahra, Krisna Widiyanto

CIEXSPO Center Rafly Gilang Priyanda

Halawa Lake Park Ananda Aurelia Adhistya Utami

Visual Communication Poster 2

Perancangan Board Game

Literatur Bahasa Indonesia

Elizabeth, Helena Calista, Annika Lienardo, Yosephin Alfiansyah Zulkarnain, S.Sn., M.Ds. Brian Alvin Hananto, S.Sn., M.Ds. Ellis Melini, S.Sn., MT.

Perancangan board game untuk siswa-siswi Sekolah GenIUS merupakan salah satu Project Based Learning yang ditawarkan oleh mata kuliah Desain untuk Masyarakat. Mahasiswamahasiswi yang berminat dan tertarik untuk mengambil proyek perancangan board game, berkesempatan untuk mempelajari kebutuhan user hingga menciptakan satu solusi desain yang paling tepat.

Proses perancangan ini diawali dengan sesi wawancara bersama bapak dan ibu guru Sekolah GenIUS. Sesi wawancara yang dilakukan dapat dikatakan sebagai salah satu langkah penting untuk mendapatkan informasi dan data yang nantinya berguna dalam merancang board game. Dengan melakukan wawancara, penulis dapat mengetahui bahwa siswa-siswi kelas 5 SD (user) mengalami kesulitan saat mempelajari mata pelajaran Bahasa Indonesia, khususnya dalam literasi dan logika berbahasa. Hasil dari diskusi ini menjadi landasan bagi penulis untuk mengembangkan board game yang dapat mendukung proses pembelajaran para user dengan membangun konsep permainan yang membutuhkan strategi dan disempurnakan dengan cara bermain yang menyenangkan. Pengumpulan data ini juga didukung dengan adanya observasi belajar mengajar kelas Bahasa Indonesia untuk mengamati sifat dan perilaku mereka ketika dihadapi dengan pelajaran tersebut. Data yang telah dikumpulkan juga menjadi poin-poin konsiderasi dalam perancangan board game.

3
Elizabeth, Helena Calista, Annika Lienardo, Yosephin Desain Grafis
4
Desain Grafis Elizabeth, Helena Calista, Annika Lienardo, Yosephin

Perancangan Learning Kit Day and Night dalam

Pembelajaran Mathematics, Science, dan Bahasa

Karen Hartanto, Nayadipta Janasthi, Nikolas Bernardin U. Devanny Gumulya, S.Sn.; M.Sc Eunike Puspawidjaja, S.Sn.

Perancangan learning kit ini dilakukan bekerjasama dengan Sekolah Dian Harapan (SDH) dan TK Bintang pada mata kuliah Desain untuk Komunitas. Di proyek ini, tim penulis berkesempatan untuk mempelajari masalah dan kebutuhan siswa-siswi usia 5-7 tahun dalam situasi pembelajaran online di rumah selama masa pandemi.

Proses perancangan diawali dengan sesi wawancara bersama para guru dari kedua sekolah, dimana ditemukan bahwa salah satu masalah yang paling mendesak yaitu kurangnya eksplorasi dan interaksi sosial atau komunikasi pada anak. Selain itu, minimnya stimulasi motorik halus pada anak berkebutuhan khusus (ABK) yang ada di TK Bintang juga dapat menyebabkan penurunan kemampuan belajar sehingga tidak sesuai dengan anak seusianya. Temuan ini menjadi landasan bagi tim penulis untuk mengembangkan alat bantu pembelajaran dengan konsep learning by doing yang melibatkan strategi, serta disempurnakan dengan cara belajar yang menyenangkan.

Melalui berbagai riset dan tahap desain, tim berhasil merancang learning kit yang mendorong anak untuk bercerita sebagai bagian dari kegiatan pembelajaran, di mana hal ini dapat meningkatkan interaksi sosial anak dan menstimulasi motorik halus mereka pada prosesnya.

7 Desain Produk
Karen Hartanto, Nayadipta Janasthi, Nikolas Bernardin U.
8
U Desain Produk
Karen Hartanto, Nayadipta Janasthi, Nikolas Bernardin

Sistem Teknologi Tiny House sebagai Sarana Hidup Berkelanjutan untuk Memfasilitasi Aktivitas Kaum Milenial

Stacia A. Elgina K. M. Phebe Valencia, S.E., S.Sn., M.A.

Populasi manusia yang terus melonjak ting gi sehingga kebutuhan akan sumber daya alam yang terus meningkat sedangkan sumber daya alam sendiri yang semakin terbatas menyebab kan keserakahan dan timbulnya ketidakpedulian manusia akan alam serta perputaran ekosistem yang tidak seimbang. Isu waste energy menjadi sangat penting untuk diperhatikan saat ini.

Dari generasi ke generasi harus diterapkan bu daya agar bisa merawat bumi menjadi lebih baik lagi. Dalam era sekarang, kaum yang paling ber peran adalah kaum milenial (kelahiran 1980 sam pai 2000 (DeVaney, 2015:11)) karena populasi mer eka adalah yang kedua terbesar setelah generasi Z. Oleh karena itu, gerakan ini dimulai dari kaum milenial kemudian memengaruhi kaum generasi X dan Z (Antara, 2021).

Melalui program dan aktivitas mereka se hari-hari maka bisa muncul sebuah gerakan yang bisa mengurangi isu waste energy. Salah satu gerakan yaitu Tiny House. Tiny House san gat cocok dengan generasi milenial yang ingin mempunyai rumah tinggal sendiri namun dengan budget yang belum mencukupi.

Sebagai generasi yang dikenal dengan hal-hal instan dan serba cepat, maka generasi mileni al tidak bisa lepas dari dunia teknologi karena melaluinya mereka bisa terus berkembang.

Di sisi lain sekarang manusia harus beradaptasi dengan dunia yang semakin berkembang, na mun dengan kondisi bumi yang semakin “rusak” maka melalui sistem teknologi berkelanjutan ini menjadikan Tiny House ini sebagai tempat yang ramah lingkungan, fungsional, dan memberikan kenyamanan tersendiri bagi para kaum milenial yang ingin membawa dunia menjadi tempat yang terus bertumbuh ke arah yang lebih baik.

9 Desain Interior Stacia A.
K. M.
Elgina
10 Stacia A. Elgina K. M. Desain Interior

Real Industry Project With Sustainable Industry Practice: SOLOPUTRI “Ethically Neutral”

Universitas Ciputra Fashion Product Design and Business x SOLOPUTRI Real Industry Project for Fashion Sustainability Course. Tujuan mata kuliah ini adalah mahasiswa secara berkelompok akan bekerjasama dengan para pelaku industri fashion berkelanjutan untuk menghasilkan suatu ide mendukung gerakan sustainable fashion dengan hasil karya capsule sustainable fashion collection, dikampanyekan melalui sosial media dan media massa. Para mahasiswa bersama dengan SOLOPUTRI Artisanal Textile Indigo menghasilkan ide mengangkat isu berdasarkan dari booklet Fashion Revolution, lalu dengan hasil karya capsule fashion collection (bisa pakaian atau aksesoris berupa tas dan lainnya) ditayangkan di sosial media berikut pesan disampaikan untuk kampanye kerjasama ini. Proyek ini berdasarkan dari masalah yang diangkat yaitu gaya hidup konsumtif sebabkan pencemaran lingkungan, maka konsep koleksi adalah genderless basic items seperti kemeja, pants dan rompi. Koleksi dirancang bergaya casual streetwear yang mudah dipadu padankan dan berkualitas baik sehingga daya pakai berjangka panjang. Bahan utama yang digunakan adalah kain berserat alami dengan pewarnaan alam Indigo.

11
Produk
Aurelia Pamela T, Ni Luh Made C. A. A., Ida Ayu P. D. M.
Desain
12
Aurelia Pamela T, Ni Luh Made C. A. A., Ida Ayu P. D. M. Desain Produk

Tentrem Community Center

Ivana Tjandra

Dyah Kusuma Wardhani S.T., M.Ars. Ir. Freddy H. Istanto, M.T. Ars., IAI

Proyek yang saya kerjakan adalah mendesain sebuah Community Center pada kawasan hunian sementara (Huntara) bagi pengungsi erupsi Gunung Semeru dan merupakan salah satu tugas pada studio Compact Space Design semester 2. Proyek ini termasuk dalam real client project yang bekerja sama dengan Arsitek Komunitas (ARKOM) Jawa Timur Erupsi Gunung Semeru terjadi pada tanggal 04 Desember 2021 yang berdampak di wilayah kecamatan Pronojiwo dan Candipuro menjadi latar belakang dalam tugas mendesain kali ini. Proses mendesain diawali dengan observation & deep research yang dilakukan secara berkelompok. Pada tahap ini kami mendapat kesempatan untuk mendengarkan penjelasan dan bertanya kepada Ibu Puspitaningtyas S, ST, MT.selaku koordinator Arkom Jatim dan Kepala Departemen Ekonomi Kreatif Arkom Indonesia terkait kawasan rencana hunian sementara (huntara) Gunung Semeru sekaligus keadaan terkait.

15 Interior Arsitektur Ivana Tjandra

Dilanjutkan dengan membuat ideation berdasarkan data yang telah dikumpulkan dan melakukan tutoring dengan tutor masingmasing. Tujuan dari tutoring adalah agar kami dapat memenuhi tahap design development untuk memperbaiki desain sebelumnya. Tahap terakhir adalah final presentation, dimana design final akan di review oleh tutor masing-masing dan karya terpilih akan presentasi di depan client.

Proyek yang saya hasilkan adalah Tentrem Community Center, tentrem diambil dari bahasa yang berarti rasa kedamaian dan memiliki konsep harmoni antara alam dan manusia. Community center model shelter dan semi terbuka ini dibangun dengan konstruksi utama dari bambu bertujuan agar pengguna dapat lebih dekat dengan alam dan menambah kenyamanan.

Harapannya Tentrem Comunity Center dapat menjadi alternatif ruang berkumpul, konseling, area interaksi sekaligus bersantai yang dapat berperan untuk mendukung proses healing dari trauma yang menimpa warga pengungsi erupsi gunung Semeru.

16 Interior Arsitektur
Ivana Tjandra

Real Industry Project with Sustainable Industry Practice: Nola Marta “Lueur”

#EveryBODY is Beautiful

Universitas Ciputra Fashion Product Design and Business x Nola Marta Real Industry Project for Fashion Sustainability Course. The purpose of this course, the students are working in groups will collaborate with sustainable fashion industry players to produce an idea to support the sustainable fashion movement with the capsule sustainable fashion collection, campaigned through social media and mass media.

The students together with Nola Marta discovered an idea to raise issues based on the Fashion Revolution booklet, then the capsule fashion collection: clothes or accessories in the form of bags and others publicized on social media along with the conveyed messages for this collaboration campaign. About this sustainable fashion collection to raise every women’s confidence with body positivity campaign and show that “We are all beautiful in our own way”. The main purpose is to support sustainability movement with sustainable industry practice in Indonesia: Nola Marta. The material we used for the capsule collection: textile waste of Handloom Lampung Tapis and Handloom Lampung Tapis Denim made by women handloom artisans in Lampung Province, Sumatra.

17
Desain Produk
Gwyneth P., Sharren S., Devine A. K., Juwita C.

Analisis Respon Anak

Penyandang ASD Dengan Penerapan Material Kayu, Batu, EVA dan Polimer Pada Prototype Taman Melalui Pendekatan Sensorik

Penyandang autisme atau ASD memiliki masalah dalam integrasi sensorik, dikarenakan ketidakmampuan untuk memproses informasi dari beberapa indera secara kolektif yang dilatih dengan terapi integrasi sensori. Informasi yang diterima oleh indera berasal dari lingkungan sekitar, sehingga lingkungan sekitar memiliki pengaruh kuat terhadap penderita ASD, yang dapat mempengaruhi cara mereka memahami dan berinteraksi dengan dunia disekitar mereka.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh desain prototipe yang berperan sebagai alat terapi sensori anak dalam perkembangan dan peningkatan kemampuan sensori anak yang dilaksanakan terhadap murid-murid di sekolah President Special Needs Center. Selain itu penelitian juga bertujuan untuk menghasilkan strategi desain perancangan terapi integrasi sensori anak yang diterapkan secara meruang, dengan menguji dan mengevaluasi kembali peran dan penerapan material yang dilihat dari interaksi dan respon anak. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif, yang dilakukan dengan mengobservasi bagaimana aktivitas, respon, dan interaksi anak penyandang ASD terhadap prototipe.

18
Desain Interior
Michelle Febi Angela

Tun’as Community Center

Tun’as merupakan sebuah community center dengan jenis bangunan lightweight dan keunggulan bangunan yang mudah dibangun, cepat dibangun, dan bersifat semi-permanen. Bangunan ini dibuat dengan tujuan menjadi tempat berkumpul untuk warga pasca bencana. Sesuai dengan Namanya tunas merupakan tumbuhan yang baru tumbuh. Demikian tunas bisa menjadi tempat bagi orang-orang yang pasca bencana untuk kembali tumbuh dan terobat menjadi tanaman yang baru. Tentunya tidak lupa jendela dengan filosofi “terbuka dengan segala jenis pertumbuhan di masa depan” Tun’as sebenarnya memiliki bentuk yang biasa agar mempercepat pembangunan, tetapi juga memiliki pemanis pada dinding-dindingnya. Desain yang menyenangkan dengan bentuk kumpulan jendela yang memiliki pola persegi panjang disusun secara acak dengan empat ukuran yang berbeda. Juga dicerminkan melalui warna poly-carbonated yaitu hijau bertumbuh dan kuning dengan arti keceriaan.

Memiliki konsep semi-terbuka yang berfungsi untuk memberikan jalan untuk angin dan sinar matahari untuk masuk ke dalam. Juga bangunan ini memiliki satu lantai dengan split level di atasnya sehingga dapat digunakan sebagai area yang lebih “private” seperti tempat untuk sholat, bermain, dan lainnya. Tangga dari community center ini juga dibuat dengan sudut 60 derajat dan tinggi 25cm agar tidak memakan tempat.

Pondasi yang menggunakan krat plastik bekas yang diisi pasir juga menjadi keunikan pada bangunan ini agar secara harga ekonomis dan tidak menambah penumpukan sampah plastik yang susah untuk terurai dengan konsep “recycle”. Harapannya desain saya ini dapat direalisasikan sehingga dapat membantu orangorang yang pasca bencana untuk berkumpul dan bersama-sama bertumbuh lagi layaknya tunas. Sekian terima kasih!

19
Interior Arsitektur Christina Jeanette

Designing for Greater Efficiency - Large

Khalid Abdul Mannan, S.T., M.Ars (UPJ), Nimas Sekarlangit, S.T., M.T (UAJY)

Ir. Agung Murti Nugroho, ST., MT., Ph.D. (UB)

Dr. Techn. Ir. Sholihin As’ad, MT. (UNS)

Dr. Sri Yuliani, ST., M.App.Sc. (UNS)

Ardilla Jefri Karista, ST., MSc. (Usakti)

Projek ini adalah bagian dari Final Design Group Exercise for Green Office, yang dilakukan sebagai bagian dari pelatihan ToT Indonesia Design for Greater Efficiency. Projek ini dilakukan dengan menerapkan strategi perancangan untuk mencapai Zero Net Carbon dan bangunan yang efisien dalam penggunaan air dan material. Dalam proses perancangannya, tim menggunakan EDGE App, di mana dalam prosesnya memungkinkan tim perancang memilih dan mensimulasikan total energi dan air yang digunakan, total incremental cost dan payback period (tahun), total CO2 yang dikurangi, serta total embodied energy dari material yang dapat disimpan.

Lahan berlokasi di area Mega Kuningan - CBD Jakarta sebesar 50 m x 70 m (3.500m2) dengan total luas bangunan 4500m2 dan berkonsep open plan. Dari conceptual design yang dibuat, diharapkan dapat memberikan gambaran seberapa besar jumlah efisiensi baik dari sisi penggunaan energi, material, serta cost yang dapat dilakukan jika pendekatan perancangan mengacu pada prinsip hemat energi dan green architecture.

Khalid Abdul M., S.T., M.Ars , Nimas S., S.T., M.T

21
Multinational Company, Which Has Strong Sustainability Goals & Cares About Its Employees
Arsitektur

Life of Giving - Platform

Pengajuan dan Penyaluran Donasi Jemaat

Erica Milenia, Gaby Inetta Vicktor Gunandar Wibowo Sheena Yngre Liman Christo Wahyudi

Sebagai bagian dari Mata Kuliah Studio Desain Produk 3 yang bertemakan Desain UI&UX, kelompok kami bekerjasama dengan Gereja Kasih Anugerah Bandung, Jawa Barat, merancang sebuah web app (aplikasi berbasis website) untuk keperluan donasi internal jemaat gereja. Web app ini bertujuan untuk menjadi platform yang mempertemukan jemaat yang membutuhkan (bantuan), dengan jemaat yang ingin memberi, melalui cerita. Harapannya, komunitas dalam gereja semakin dipererat melalui hasil rancangan ini.

Dalam proyek ini, kami menjalankan berbagai tahap Desain UI dan UX seperti Card Sorting, User Journey, pembuatan Database, Wireframe, dan sebagainya, termasuk juga melakukan User Acceptance Test (UAT). Di setiap tahapannya, kami banyak berkomunikasi dengan sejumlah jemaat gereja yang menjadi user target, baik sebagai pemberi donasi, penerima, maupun yang akan bertanggungjawab sebagai admin. Selain itu kami juga bekerjasama dengan sekelompok mahasiswa program studi Sistem Informasi UPH dalam pembuatan prototype.

Lewat proses berempati dengan user melalui berbagai metode desain UX yang terus berlanjut sampai proses uji coba prototype, kami menciptakan sebuah platform yang memfasilitasi baik donatur maupun penerima donasi dengan lebih terarah dari sebelumnya. Bagi donatur, web app ini memberikan alur dan cara berdonasi yang, jelas, mudah, terkontrol, serta dapat di-follow up, sehingga di sisi lain, penerima donasi juga bisa mendapatkan apa yang menjadi kebutuhannya dengan tepat.

22
Desain Produk
W.
Erica Milenia, Gaby Inetta, Vicktor Gunandar

Sayembara Desain Masjid Agung Jawa Tengah: Al Baari’

Ar. Melania Lidwina P., S.T, M.T. Nova Chandra Aditya, S.T., M.T. Sandi Nurahman, S.Ars. Ar. Tyas Santri, S.T., M.T.

Rancangan Masjid Agung Jawa Tengah ini merupakan karya untuk pemasukan Sayembara Desain Masjid Agung Jawa Tengah (MAJT) di Kabupaten Magelang yang meraih penghargaan Pemenang Harapan 3. Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Cipta Karya Provinsi Jawa Tengah bekerja sama dengan Ikatan Arsitek Indonesia (IAI) Nasional Provinsi Jawa Tengah menyelenggarakan sayembara untuk menghimpun desain terbaik MAJT untuk menjadi pusat kegiatan ke-Islam-an yang merepresentasikan kondisi masyarakat Jawa Tengah yang toleran dan multikultur.

Desain arsitektur Masjid di Indonesia mayoritas beratap kubah. Namun, jika melihat kembali pada sejarah dan tradisi Masjid di Indonesia, Masjid tidak selalu beratap kubah, bahkan banyak yang memiliki atap miring sesuai dengan budaya nusantara. Bermula dari sejarah tersebut, desain atap MAJT mengadopsi bentuk atap miring dengan orientasi bangunan ke delapan penjuru mata angin. Karya desain MAJT ini berjudul Al-Baari’: Keseimbangan antara Tradisi dan Modernitas.

Rancangan Masjid ini berupaya mendekatkan umat Muslim dengan alam, dengan penggunaan material batu, air, dan memperbanyak vegetasi. Selain itu, plaza outdoor yang dikelilingi dengan arcade juga dapat digunakan sebagai tempat shalat. Begitu juga transparansi fasad bangunan yang seolah membawa alam masuk ke dalam Masjid. Kedekatan dengan alam didukung oleh minimnya area kendaraan di lantai dasar, sehingga suasana lebih tenang begitu masuk ke dalam gerbang Masjid. Inklusifitas ditunjukkan dengan desain yang ramah difabel serta terdapat ruang serba guna dan taman publik yang dapat digunakan oleh siapa saja. Hal tersebut mencerminkan masyarakat Jawa yang

sangat toleran dan multikultur. Rancangan ini diharapkan dapat menjadi kontribusi wawasan perancangan Masjid untuk para penggiat arsitektur di Indonesia pada umumnya dan penyelenggara sayembara serta pembangunan MAJT pada khususnya.

24
Arsitektur

Penerapan Healing Space

Sebagai Wadah Aktivitas Stress Relief Pekerja Kantor Pada Office Park

Penurunan kesehatan mental pada pekerja kantor pada kota besar menjadi suatu permasalahan yang dapat menggangu kualitas kerja. Ruang kerja berupa kantor menjadi salah satu faktor yang mengakibatkan peningkatan stress kerja. Kantor pada umumnya tidak memberi suatu wadah dimana para pekerja dapat melakukan aktivitas-aktivitas yang mengurangi tingkat stress pekerjanya.

Tahap awal burn-out (stress yang berlebih) dapat diatasi oleh beberapa aktivitas seperti: jogging, boxing, meditasi, yoga, makan, tidur, meluapkan emosi, dan bercerita dengan orang lain. Aktivitias ini membutuhkan ruang yang memiliki karakteristik masing-masing. Secara psikologis, ruang healing yang didukung oleh alam akan lebih efektif karena indra manusia dapat merasakan langsung.

Tipologi kantor berupa office park merupakan salah satu tipologi yang dapat mewadahi aktivitas healing pekerjanya. Dengan pemilihan tapak yang memiliki danau eksisting akan menambah elemen alam pada perancangan office park. Pada proses perancangannya, office park “working healing” dapat memberikan area aktivitas stress relief yang dapat diakses oleh seluruh pekerja kantor kawasan tersebut. Tetapi selain itu desain dari modular ruang office ini membuat suatu overstacked yang menambah unsur open space pada setiap modular office. Office park ini mengubah konsep kantor yang padat dan monoton, menjadi dinamis dan terbuka.

27
Arsitektur
Jocelyn Aurel Junaidy

Shortcut-Public Space Design

Shortcut merupakan sebuah cara yang sering digunakan untuk mempermudah atau mempercepat menuju suatu tujuan. Desain ini bertujuan untuk menghadirkan sebuah ruang publik yang membantu mempercepat keterjangkauan suatu tempat. Diharapkan dengan adanya desain ini dapat membantu menciptakan foot traffic yang tinggi sehingga memicu peningkatan kualitas kawasan. Ruang Publik diharapkan mampu menjadi penghubung dari beberapa fungsi yang terdapat disekitar kawasan. Antara lain adalah Fungsi Transportasi, Komersial dan Non Komersial. Selain itu dapat menjadi urban catalysm bagi pertumbuhan ruang publik di Kota Tangerang.

Besar harapan melaui desain ini akan terbentuk jaringan kota yang ramah terhadap pejalan kaki melalui ruang publik yang saling terhubung satu dengan yang lain. Selain itu juga konsep publik space ini bertujuan menghadirkan konteks Zero Waste. Zero Waste yang dimaksud adalah merevitalisasi bangunan yang sudah hampir tidak terpakai menjadi vital kembali. Mall Bale Kota dalam kondisi yang memprihatikan dan akan menjadi waste karena tidak berfungsi. Untuk itu kita berupaya untuk membuat sebuah gagasan desain dalam menghidupkan dan meningkatkan kualitas kawasan. Dengan tujuan mengurangi waster pada bangunan gedung yang terbengkalai.

28
Arsitektur
Nabatah Herindra
Ananda Aurelia Adhistya Utami,

Pra Desain Jogja Planning Gallery

Dwi Siswi Hariyani, S.T., M.Ars, IAI

Adinda Ramadia R.S Syakil Ahmad

Pra Desain Jogja Planning Gallery ini diawali dari kegiatan sayembara desain yang diselenggarakan Ikatan Arsitek Indonesia (IAI) DIY dengan Dinas Pekerjaan Umum, Perumahan dan Energi Sumber Saya Mineral (PUP-ESDM) Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta yang kami ikuti secara berkelompok yakni peserta dengan kode JPG-092 yang beranggotakan Himawan Prakoso S.T., M.T., IAI, Yeni Setiawan Kurnianto S.T., IAI, Muhammad Adriansyah S.T dan Dwi siswi hariyani, S.T., M.Ars., IAI

Gedung Jogja Planning Gallery merupakan Bangunan Gedung Negara yang rencana akan dibangun pada Kawasan sumbu filosofi sebagai wadah miniature galery perencanaan Jogja di masa yang akan datang, rencana penataan ruang satuan ruang strategis kasultanan dan kadipaten yang ada di DIY, sejarah perkembangan Yogyakarta sebagai kota budaya, Kawasan cagar budaya, dan kondisi lingkungan dan budaya di Yogyakarta.Metode kami dalam melakukan brainstorming, arahan hingga proses desain ini dengan cara hybrid, karena 4 personel yang terlibat berada di berbagai kota (Kalimantan, Yogya, Jakarta dan Tangerang ), dengan menggunakan aplikasi zoom untuk pertemuan daring dan share cloud drive untuk pertukaran dan update pekerjaan masing-masing. Tahap luring dilakukan oleh anggota yang tinggal di yogya untuk mengadakan luaran fisik yang mesti diserahkan ke panitia penyelenggara.Hasil proses yang kami lakukan adalah dalam rangka mewujudkan dan memenuhi luaran pra desain, yang berupa mewujudkan konsep makro ke mikro. Selain konsep, pembagian kerja di tahap teknis penggambaran untuk memenuhi standar gambar Pra Desain Jogja Planning Gallery. Manfaat utama pelibatan di sayembara ini adalah meningkatkan kompetensi teknis, sharing ilmu, kemampuan kerja kelompok dan marketing di masing-masing anggotanya.

Siswi H, S.T., M.Ars, IAI, Adinda R.R.S, Syakil A.

29
Arsitektur
Dwi
30
Arsitektur Dwi Siswi H, S.T., M.Ars, IAI, Adinda R.R.S, Syakil A.

Memoir

Diaz Abiyaksa Putra

Amanda Aprilia Santoso

Luh Putu Dimas Virgantini

Evan Raditya Pratomo, S.Des., M.Ds.

Cinthya Noviana, S.Des., M.Ds.

Kampoeng Dolanan adalah komunitas yang bergerak dalam melestarikan permainan tradisional. Kampoeng dolanan memiliki visi menjadi pusat kajian dan mengedukasi masyarakat tentang permainan tradisional dan filosofinya.

Melalui visi ini Kampoeng Dolanan ingin memberikan edukasi kepada orang tua beserta anak-anak tentang etika dalam bermain. Namun dalam mencapai tujuan tersebut, Kampoeng Dolanan memiliki beberapa kendala seperti banyaknya masyarakat yang masih belum mengetahui Kampoeng Dolanan dikarenakan informasi yang minim, pengrajin permainan tradisional yang hampir punah, dan yang paling utama karena larangan orang tua untuk bermain permainan tradisional. Oleh karena itu, dibentuklah kampanye sosial berbentuk permainan kampung edukasi yang bernama Memoir (Merangkai Memori), yang akan terbagi ke dalam 3 ruangan utama. Pada setiap pemberhentian akan terdapat aktivitas bersama yang melibatkan orang tua dan anak-anak mereka. Harapannya di setiap ruangan, orang tua dan anak-anak dapat merangkai memori mereka.

Desain visual untuk kampanye sosial Memoir ini disajikan dengan gaya desain yang menyenangkan dengan perpaduan warna yang colorful dan cerah sehingga mengandung unsur semangat, sesuai dengan anak-anak. Elemen yang digunakan adalah tali-tali yang berterbangan yang merupakan simbolisasi dari pengertian hubungan antara orang tua dan anak. Elemen tali disini juga dimaksudkan untuk menjadi simbol pengikat antara dua orang atau lebih, untuk menjadi lebih dekat dan erat. Untuk mempromosikan kampanye ini, media touchpoint yang digunakan adalah instagram untuk dapat lebih mudah mentargetkan orang

tua generasi milenial dan anak-anak, dan juga didukung dengan website yang akan diarahkan untuk pembelian tiket kampung edukasi. Media website ini menjadi alternatif sistem untuk mempermudah pendataan pembelian tiket sekaligus pembatasan pembelian yang harus melalui orang tua.

33
Diaz A. P., Amanda A. S., Luh Putu D. V.
Desain Grafis
34
D. V.
Desain Grafis Diaz A. P., Amanda A. S., Luh Putu

Abhista Antari Train Station & Ikigai Bus Station

Denito Novario Pradhana

Kedua proyek ini dirancang untuk mengembangkan kawasan TOD di site yang terpilih dengan metode pendekatan terhadap lokalitas sekitar site ,dengan menampilkan unsur bangunan tradisional adat betawi dan penggunaan bahan material yang ramah terhadap lingkungan , rancangan bangunan ini juga menggunakan sistem SED sustainable ecodevelopment yang menjadi pokok dari masalah yang terjadi di perkembangan teknologi saat ini.

37
Arsitektur
Denito Novario Pradhana

Perencanaan Struktur Gedung Fungsi Pendidikan

Radeeyah Ratna Azzahra, Krisna Widiyanto Ar. Melania Lidwina Pandiangan, S.T, M.T.

Rischa University merupakan bangunan fungsi pendidikan yang berdiri pada lahan seluas 2000m dengan total dimensi 48 x 48 m. Pemilihan lokasi bangunan ini berada di wilayah pesisir pantai, tepatnya di pantai Sawarna, Kecamatan Bayah, Kabupaten Lebak, Banten. Berkonsep ‘simple modern’ bangunan pendidikan ini terdesain dengan ketinggian 140 m dan mempunyai 31 lantai. Dalam menopang keseluruhan bangunan dan merespon lokasi, Rischa University terdesain menggunakan sistem pondasi borpile dan juga terbentuk melalui stuktur rigit frame. Fasad Rischa University terdesain menggunakan material concrete precast berwarna putih, dilapisi secondary skin berupa frame kaca blue torsque sunergy dengan ketebalan yang semakin bertambah setiap lantai. Hal ini dilakukan guna merespon kekuatan angin pada bangunan tinggi. Penggunaan fasad kaca pada bangunan ini bertujuan untuk mendapatkan pencahayaan alami yang maksimal serta memanfaatkan view yang didapat pada lokasi pesisir pantai. Rischa University menggunakan sistem pemakaian air berulang, guna menjaga lingkungan, bangunan ini mendukung dengan tersedianya penampungan air hujan sebagai bentuk dari penerapan salah satu kriteria green building.

39
Arsitektur
Radeeyah Ratna Azzahra, Krisna Widiyanto

CIEXSPO Center

Rafly Gilang Priyanda

CIEXSPO merupakan sebuah rancangan bangunan yang berfungsi sebagai tempat olahraga, lokasi site bangunan ini berada di jalan Ir.H.Juanda, Cirendeu, Ciputat Timur, Tangerang Selatan. Pemilihan site yang berada di ciputat dengan area lahan merupakan tempat bengkel kendaraan yang tidak ter-urus dengan mendirikan fungsi bangunan yaitu sport center bertujuan untuk menjadikan bangunan yang urban catalyst, dikarenakan Kawasan sekitar yang tidak terdapat area rekreasi yang memadai dan padat penduduk nya yang menjadikan Kawasan tidak begitu indah untuk dipandang.

Kehadiran CIEXSPO ini bertujuan untuk meningkatkan area Kawasan sekitar agar ikut maju, yang dimana dibawakan dalam bentuk desain fasad yang ditampilkan tersebut dengan menarik seperti menerapkan bentuk berani, tajam, tegas, menantang dan mengexpose strukturnya.Bentuk desain tersebut dipakai untuk menggambarkan kesan dari fungsi bangunanya yaitu extreame sport center (seperti ada (Skateboarding, BMX, parkour dan Panjat dinding). Bagian ciri utama pada bangunan ini dapat dilihat dari penutup atap yang besar dengan struktur yang expose dan permainan bentuk yang dramatis. penutup atap tersebut terhubung langsung sebagai dinding dan sistem bangunan ini lebih banyak bukaannya seperti bangunan semi outdoor jadi bangunan ini juga menerapkan SED (sustainable eco development) karena dapat menghemat penggunaan listrik sebagai penerang dan juga ac/udara, serta Pemilihan Jenis Material Selubung Bangunan terhadap Kenyamanan Termal di Dalam Bangunan dan Penerapan Elemen Transparan Selubung Bangunan yang Mempengaruhi Kenyamanan Visual pada Ruang Dalam

40
Arsitektur
Gilang Priyanda
Rafly

Halawa Lake Park

Halawa Lake Park merupakan Super Market yang berada di kawasan Bintaro dengan luas tapak 1000 m2. Halawa dirancang untuk area di situs segitiga. Seringkali pasar super adalah bangunan besar yang tidak dapat ditembus yang dirancang untuk fungsi dan bukan bentuk. Situs itu juga memiliki beberapa komponen ruang publik, di mana orang bisa berkumpul dan berada di luar. Solusi perancang adalah mempertahankan ruang tingkat jalan untuk ritel dan menutupinya dengan atap hijau. Tingkat yang lebih rendah berisi ruang fungsional untuk pasar super serta tempat parkir dan bahkan zona pengiriman dan ruang untuk truk semuanya terdapat di bawah permukaan jalan. Ini meninggalkan tingkat atas untuk aktivitas dan ruang yang lebih hidup. mengintegrasikan desain ruang kota untuk menyatukan kegiatan. Selain itu juga, konsep yang diusung yakni Konsep transparansi . Di mana konsep ini menjadi dematerialisasi. Dematerialisasi menjadikan sebuah proses untuk merubah ‘materi’ menjadi ‘immateri’ atau abstrak.

Pendekatan teori transparansi ini diaplikasikan terhadap bangunan grocery yang menjelaskan bagaimana keterkaitan antara mode transparansi dengan desain yang sudah tercipta nantinya. Konsep yang dibawa pada bangunan grocery ini adalah menyatukan ruang luar dengan ruang dalam sehingga tidak terjadi pemisahan yang sangat kontras, lalu desain juga harus meresponds kawasan transit oriented development (TOD) dan yang pastinya menerapkan prinsip prinsip green building architecture.

41
Arsitektur
Ananda Aurelia Adhistya Utami
Visual Communication Poster 45 Stay Home Stay Safe Natasya Priscilla Someone Who Understands Adiel Calvin Cahyadi Social Media is the Massage? Alfiansyah Zulkarnain If It’s Not YOU Who Else Will SAVE Them Amanda Aprilia Santoso You Don’t Need to Hit Calista Valencia WARNING! War Is Over - If You Stay at Home Calvin Christian No Where To Run Eston Kamelang Mauleti Constellating Humanity Ferdinand Indrajaya Quarter Life Crisis Graciella Tirza Zuriel The Privilege of Good Looking Inez Zaneta Aprilia Let Go To Grow Ivania Fortuna Live Your Story Without Mask On Jade Victoria Fortuna
Visual Communication Poster 46
Suhindro Putra Your Body is Not a Doll Kezia Hannah It’s Happening Around Us Maria Regina Taufik Your Words Hurts Ni Wayan Mahadewi Suci Danaswari Thank You for Your Sacrifice Patricia Juarsa
Path Priscilla Gunarso The More You Learn Tiara Annisa Pratista
Happiness in Diversity Juliana
Boundless

Stay Home Stay Safe

Natasya Priscilla

Stay Home Stay Safe adalah judul dan sekaligus pesan utama dari poster ini bagi kita masyarakat untuk langkah pertama dalam menghadapi wabah virus covid-19. Terbukti, dengan mengurangi mobilitas di ruang publik, penyebaran virus dapat ditekan.

Visual Communication Poster 47

Someone Who Understands

Adiel Calvin Cahyadi

Siapapun saja, pasti memiliki sesuatu yang dipendam di dalam hatinya, yang terkadang untuk mengutarakannya, harus sangat selektif sekali kepada siapa mengutarakannya. Hal serupa ini juga dialami oleh mereka yang membutuhkan psikolog ataupun psikiater. Namun persepsi masyarakat akan hal ini sering dianggap tabu. Melalui poster ini, semoga bisa menyadarkan siapapun yang melihatnya bahwa sangatlah normal bila kita membutuhkan konsultasi psikologi demi kesehatan mental pribadi.

Visual Communication Poster 50

Social Media is the Massage?

This poster tries to depict and raise awareness to the reality that social media can cause especially in creating social issues such as online hate speech, cyberbullying, and online violence. The pixel art style and dark colors brings coldness and loneliness to the situation. The spears and blood signify the pain caused by the texts yet the subject cannot escape from his social media device. The way social media occupies our attention and consumes our life is a testament that it is so well designed, yet it is so cold and indifferent to its disruption to social life. The lack of moderation and the anonymity nature of the medium brought up and amplifies the dark side of humanity. There is an urgent need to design a better social media and its environment, one that can solve humanities problems, not create more of them.

Visual Communication Poster 51

If It’s Not YOU Who Else Will SAVE Them

Global warming atau pemanasan global adalah suatu fenomena dimana terjadi kenaikan suhu di atmosfer, lautan dan daratan. Penyebab utamanya adalah aktivitas manusia yang kerap menggunakan bahan bakar fosil seperti batu bara, minyak dan gas. Tujuan dari pembuatan poster ini adalah menyadarkan orang-orang akan pentingnya menjaga lingkungan terutama terhadap polusi udara yang mengakibatkan pemanasan global dan menjadikan es di kutub mencair.

Visual Communication Poster 54

You Don’t Need to Hit

Calista Valencia

Topik poster ini membahas “Bahayanya mengedukasi anak dengan kekerasan fisik”. Dimasa ini masih banyak sekali anak-anak yang menjadi korban kekerasan dari orang tua mereka sendiri. Tujuan saya memilih konsep ini adalah ingin menyadarkan masyarakat bahwa mengedukasi anak dengan kekerasan fisik ataupun paksaan dapat berdampak besar pada kehidupan anak tersebut.

Visual Communication Poster 55

WARNING!

War Is Over - If You Stay at Home

Calvin Christian

Poster propaganda ini dibuat pada awal pandemi covid-19 terjadi. Seperti yang selalu disuarakan bahwa prinsip stay at home sangatlah krusial dan penting demi menekan penyebaran virus covid-19.

Visual Communication Poster 58

No Where To Run

This poster illustrates the plight of refugees due to war. They are trapped and find it difficult to escape from the conflict zone. With a symbolic illustration approach, the silhouette of a refugee figure in the midst of the sound of bullets seems to have escaped through a narrow hole. This indicates his great suffering. The finger looks shiny red, indicating a symbol of violence. The use of elements of black and red on a white base to show the dramatic side

Visual Communication Poster 59

Constellating Humanity

Reflecting upon the current crisis regarding humanity (COVID-19, war, potential food supply crisis, and so on), the truth of our being, our humanity, is urged to reconstellate itself. Within the framework of the relationship between design and society, this poster is taken as an attempt to question how both may contribute in reconstellating our humanity that is in crisis. But in order to answer such question, we need to first requestion the existing relationship between design and society: does society exist by design or design truly exist in society? Which account that should take precedence to reconstellate our humanity? Such reflective questions are what the poster wants to communicate. The communication is supported by a skewed, disproportionate illustrated face which mirrors a dynamic event of humanity in trying to find its constellation.

Visual Communication Poster 62

Quarter Life Crisis

Konsep poster ini menekankan bahwa quarter life crisis merupakan hal yang wajar yang akan dialami oleh orang-orang di usia tersebut dan supaya mereka jangan hanya berfokus pada tekanan atau ketakutan yang dirasakan tetapi berani untuk mencari solusi dan menghadapi masalah mereka secara realistis.

Visual Communication Poster 63

The Privilege of Good Looking

Inez Zaneta Aprilia

Poster propaganda ini ditujukan kepada respon mayoritas masyarakat kepada sosok idola, artis, ataupun role model yang memiliki paras rupawan, namun tersandung masalah hukum. Keistimewaan yang diberikan pada orang-orang yang dianggap menarik, cantik atau tampan, dan dapat mendapatkan banyak peluang yang tidak dimiliki orang biasa.

Visual Communication Poster 66

Let Go To Grow

Ivania Fortuna

Sebagai manusia pastinya kita memiliki sisi yang ditunjukkan kepada publik dan sisi yang tidak ditunjukkan. Untuk sisi yang tidak diketahui itu memang hak pribadi tiap manusia, namun bagaimana jika salah satu sisi tersebut ada sebuah beban yang dipendam? Hal inilah yang tergolong bahaya, karena jika beban tersebut tetap dipelihara, maka akan menjadi racun dalam diri sendiri. We need to let go to grow.

Visual Communication Poster 67

Live Your Story Without Mask On

Dengan mengangkat isu citra diri yang ditampilkan di publik, poster ini dibuat sebagai encouragement bagi mereka yang takut akan hal itu. No Mask Needed, Let’s Start the Real Show! This is who I am, who we are!

Visual Communication Poster 70

Happiness in Diversity

Poster ini ingin mengoneksikan antara kebahagiaan (hormon oxytocin) dan keberagaman (Batik Sekar Jagad). Sesuai dengan filosofinya, motif batik Sekar Jagad memiliki simbol keindahan dari keberagaman. Keberagaman dalam hidup pada hakekatnya memang membawa kita dalam kebahagiaan dalam hidup bersama.

Visual Communication Poster 71

Your Body is Not a Doll

Standar kecantikan adalah tolak ukur di masyarakat apabila seorang individu bisa dianggap cukup menarik. Sebuah konsep yang tampaknya tidak berbahaya realitanya menjadi pemicu terjadinya diskriminasi, dan salah apabila kita beranggapan standar kecantikan hanya berdampak pada perempuan saja. Sedangkan secara internal, seseorang bisa memiliki kecenderungan untuk mengecilkan diri sendiri, sehingga melakukan segala cara untuk mengubah dirinya, contohnya melakukan operasi plastik yang berlebihan.

Jika kita tilik kembali, standar kecantikan adalah konsep buatan manusia sendiri, bukan merupakan hal yang nyata. Kita tidak dapat memilih pada bentuk tubuh apa, wajah seperti apa kita dilahirkan.

Visual Communication Poster 74

It’s Happening Around Us

Poster berfokus pada tema human trafficking, dengan pesan yang ingin disampaikan yaitu “It’s happening around us”. Poster ini dibuat dengan tujuan untuk meningkatkan awareness publik tentang human trafficking yang terjadi di sekitar kita, mendorong publik untuk belajar mengenali ciri-ciri seseorang yang kemungkinan mengalami perdagangan manusia, serta mendorong publik untuk berani melaporkan apabila menemukan kasus perdagangan manusia.

Visual Communication Poster 75

Your Words Hurts

Cyber bullying semakin marak terjadi sejak mudahnya mengakses sosial media. Namun, dengan mudahnya mengakses sosial media itu beberapa tindakan diluar batas terjadi kepada orang lain. Cyberbullying banyak terjadi dalam bentuk ujaran kebencian berupa provokasi dan Hate speech itu ada dalam bentuk provokasi maupun hinaan terhadap individu baik dari SARA, gender, fisik dan lain lain.

Dampak dari cyber bullying sendiri sangat dirasakan yang menerimanya, dampak yang terjadi berdampak kepada mental, seperti tidak merasa diterima oleh masyarakat, individu merasa dipermalukan, yang bahkan berdampak pada fisik dalam kondisi lebih buruk, dampak menjadi penyebab bunuh diri. Oleh karena itu dalam poster ini saya ingin memvisualisasikan dampak hate speech terhadap individu yang menerimanya menerimanya agar mereka mengetahui konsekuensi dalam melakukan hate speech dan tidak melakukan cyber bullying.

Visual Communication Poster 77

Thank You for Your Sacrifice

Selama pandemi, kita mengetahui bahwa ada banyak orang yang masih menjalani tugasnya, seperti perawat, polisi, petugas kebersihan, dan yang lainnya. Sudah pasti, pengorbanan mereka mungkin hampir tidak terlihat oleh kita, namun sangatlah luar biasa.

Visual Communication Poster 80

Boundless Path

This poster uses Tetris as the main theme. I use tetris because this classic game requires a lot of thought and focus in order to win the game, such as design strategies that require a lot of thought. In visual, there is a tetris path that symbolizes the limitless way to achieve something. Each Tetris piece at the bottom represents a strategy that has been made and may also be implemented. Then there are people in different colors according to the word “social” under it, this symbolizes the strategy initiated by each individual to build a complete strategy, each color symbolizes one individual. The word “design” is arranged randomly because the design is infinite and rigid. The word “strategy” that are arranged randomly near to the Tetris pieces signify the unification of strategy and design. In conclusion, this poster shows a collection of individuals who build a design strategy.

Visual Communication Poster 81

The More You Learn

Poster ini mengangkat isu dan sudut pandang dari penderita mental health issue yang merasa tidak pernah didengarkan suaranya karena apa yang dideritanya masih dianggap sessuaty yang bias oleh masyarakat, padahal kesehatan mental itu topik nyata dan penting bagi mereka yang mengalaminya untuk didengarkan, agar kita bisa mengetahui sudut pandangnya.

Visual Communication Poster 84

Seminar Nasional Desain Sosial (SNDS) 2022 Infographic Poster

Perancangan Ulang Desain Logo dan Desain Kemasan untuk UMKM (Keripik Keladi ‘ZANCHIPS’) di Masa Pandemik Lorentius Calvin, Alfiansyah Zulkarnain

Pemanfaatan Teknik Cetak Digital dalam Proses Perancangan Kostum Cosplay di Indonesia

Putri Anggraeni Widyastuti, Huddiansyah, Sakundria Satya Murti Wardhana

International Conference on Social Design (ICSD) 2022 Infographic Poster

Decoloniality for Conceptualizing The Future of Social Design Andi Setiawan

Sticker & Schedule Planner Design with Endemic Animals of Indonesia Theme for Children

Olivia Stefani Hartono, Paulina Tjandrawibawa, BA, MPRA

Visual Communication Poster 85
Visual Communication Poster 86

Perancangan Ulang Desain Logo dan Desain Kemasan untuk UMKM (Keripik Keladi ‘ZANCHIPS’) di Masa Pandemik

Lorentius Calvin, Alfiansyah Zulkarnain Universitas Pelita Harapan lc80011@student.uph.edu alfiansyah.zulkarnain@uph.edu

87 Infographic Poster

Pemanfaatan Teknik

Cetak

Digital

Perancangan Kostum Cosplay di Indonesia

dalam Proses

Putri Anggraeni Widyastuti, Huddiansyah, Sakundria Satya Murti Wardhana Universitas Esa Unggul

putri.anggraeni@esaunggul.ac.id huddiansyah@esaunggul.ac.id sakundria@esaunggul.ac.id

89 Infographic Poster

Decoloniality for Conceptualizing The Future of Social Design

Andi Setiawan

Universitas Sebelas Maret andisetiawan@staff.uns.ac.id

91 Infographic Poster

Decoloniality for Conceptualizing The Future of Social Design

INTRODUCTION

• To explain the emergence of social design practice, we can draw on a long history from when the design profession emerged. The design profession was born as a direct result of the industrial revolution, especially in England in the 18th century. Therefore, the design practice was obsessed with achieving economic progress through a capitalistic economic framework

• The design's development still sticks to the construction of this Western epistemology The concept that design exists to improve the condition of society has its roots in Western ontology as the world's saviour

• This paper attempts to offer the concept of decoloniality as a basis for future social design practices to liberate humans from the oppressive framework of Western ontology

RESULT & DISCUSSION

METHODOLOGY

• This study employed the literature studies method combined with direct observation of several social design intervention practices

• The literature study was conducted primarily to explore, interpret and relate the concept of decoloniality and social design practice Meanwhile, the results of direct observations and interactions with several social design work practices are utilised to directly compare the current practice of social design

• The two sources produced various findings. Those findings were then analysed to formulate how to conceptualise the future of social design using decoloniality thinking

• The concept of delinking in the decoloniality framework described by Mignolo is appropriate for the basis for developing a social design framework in the future.

• Currently, the practice of social design has often been biased and fallen into public image building by designers and the party behind it This is because the practice is still under the auspices of the oppressive western ontology

• Mignolo (2011) offers the concept of "communal" as a form of resistance to delinking the rewesternization agenda Thus the communal concept means trying to shifting of western capitalist modernism That there is another way outside the framework of the West

• The communal concept is not a derivative of the concept of "the common wealth", which is typical of capitalism, nor the concept of "common", which is rooted in Communism Both ideas are still rooted in western ontology as the dominant force On the other hand, communal is a decolonization practice rooted in local ideas and breaking away from the West colonial framework

• In the real practice of social design, the communal concept can be seen in the collective form carried out in several countries, for example, collective practice in Latin America, India, and also in Indonesia. Some collective practices in Indonesia can be found in some art collectives (e g Ruang Rupa, Taring Padi, and Hysteria)

• If we align with the Mingolo's decoloniality concept, the communal concept in Indonesia, through the collective movement, could be one of the best practices that deserves to be proposed as a basic idea for future social design practices

Current Social Design practice: economic progress oriented roots on Western ontologies rewesternization opressive

Decoloniality: Delinking concept Communal practice

Future Social Design practice: economic adequacy oriented roots on pre modern society delinking to rewesternization non opressive inclusive

CONCLUSSION

• The practice of Social Design has been trying to solve social and environmental problems through design interventions It's just that the implementation framework still cannot be separated from Western ontologies

• Decoloniality is rooted in non capitalist practices that already existed in many areas in the pre modern era Referring to Mignolo, the concept is called Communal Establishing the future social design framework using the concept of decoloniality is an attempt to counteract the rewesternization of the West wants to maintain its hegemony

Katalog Pameran Poster Infografis 92

Sticker & Schedule Planner Design with Endemic Animals of Indonesia Theme for Children

Olivia Stefani Hartono, Paulina Tjandrawibawa, BA, MPRA Universitas Ciputra

ostefani@student.ciputra.ac.id paulina.tjandrawibawa@ciputra.ac.id

93 Infographic Poster

Sticker & Schedule Planner Design with Endemic Animals of Indonesia Theme for Children

AFFILIATION - Olivia Stefani Hartono, Paulina Tjandrawibawa, BA, MPRA ostefani@student.ciputra.ac.id, Paulina.Tjandrawibawa@ciputra.ac.id

Introduction

Name stickers and schedule planners are two popular stationery items for children. They would use name stickers on their belongings as an ownership mark and use schedule planners to plan out their day for school or on a regular day. Doing this; could also develop children’s discipline to fulfill their duties and obligations properly. The purpose of discipline is for children to be creative and dynamic in developing their lives in the future (Wara, 2019).

Since stickers and schedule planners are popular these days, there are a lot of themes that go with them. However, themes that specifically show Indonesian nature are rarely seen, especially about endemic animals of Indonesia. Even though Indonesia has a vast species of animals, there are about 813 endemic animals from categories like mammals, birds, and amphibians (IUCN, 2018). Therefore, the purpose of this research is to know whether the designs of stickers and schedule planners using endemic animals of Indonesia are suitable or not for children from their parent’s perspectives based on illustration style and colors.

result & discussion

MetHodology

The research method used in this research is a quantitative method by doing a survey using Google Form related to the targets that have been set and also literature review from journals, books, and online sources. The first step in the research process is identifying the availability of stickers and schedules with endemic animals of Indonesia theme for children. The second step is developing a design concept based on the literature review and visualizing it. The final step is conducting a survey to get validation from the target audience.

This research surveyed name stickers and schedule designs with the theme of endemic animals in Indonesia using cartoon-style illustration, whether it is suitable for children or not. The endemic animals drawn in the stickers and schedule designs are the Sumatran tiger, Kalimantan elephant, and Kalimantan orangutan because tiger, elephant, and orangutan shapes are easily recognized by children yet they might not be aware that those animals are endemic. The sticker size is 4.4 cm x 2.8 cm and the weekly schedule planner size is 29,7 cm x 42 cm. The total number of respondents from the survey is 32 respondents who are parents. The results show that there are 20 females and 12 males from the age ranging from 25 years old to 49 years old. The results also show that 75% of respondents are married and have children while the rest 25% of respondents are not married. The age range from the survey results is 0 years old to 15 years old and the majority of the respondents have children between the ages of 8-11 years old, followed by 4-7 years old.

The results also show that most of their children like and use stickers and schedule planners in their daily lives. From the survey results, all of the respondents agree that the theme of endemic animals from Indonesia is suitable for children. Most of the respondents like the name stickers with the theme of endemic animals of Indonesia are suitable for children. The reason was the design has a distinctly children's theme. There are pictures of animals with varied bright colors and eye-catching. They also said that most children love products with animal themes. As for the schedule planner design, most of the respondents feel that the design is very good and agree that the theme of endemic animals of Indonesia is suitable for children. The reason was the design has bright & eye-catching colors and attractive designs of animals for children. The survey results show that most of the respondents would like to buy the products. Based on the survey results, parents who have positive feedback towards the endemic Indonesian animal sticker design and schedule planners are also most likely will buy the products. By providing information about the endemic animals on the sticker and schedule planner packaging, parents can use it as a tool to convey an awareness of the animals to their children

conclusion

This research concludes that the products of name stickers and schedule planners with the theme of endemic animals of Indonesia using cartoon-style illustrations combined with a color palette that consists of primarily orange, yellow, green, and blue, are suitable for children. Respondents also have an interest in buying the products according to the survey results of 32 respondents. Suggestions for developing future products are more variety of the animals and colors for the name stickers and schedule planners. This will also help children to aware and have more knowledge of the variety of endemic animals of Indonesia

Katalog Pameran Poster Infografis 94
Hosted by:
Supported by:

Acknowledgements

Thank you to all parties who have participated in exhibition activities National Seminar on Social Design and International Conference on Social Design 2022

Editor

Brian Alvin Hananto, S.Sn., M.Ds. (Universitas Pelita Harapan) Sheena Yngre Liman, S.Sn., M.M.D. (Universitas Pelita Harapan) Kartika Magdalena Suwanto, S.Ds. (Universitas Pelita Harapan)

Poster Reviewers

Alexandra Ruth Santoso, S.Des, M.A (Universitas Ciputra)

Karna Mustaqim, S.Sn, M.A, Ph.D. (Universitas Esa Unggul)

Brian Alvin Hananto, S.Sn., M.Ds. (Universitas Pelita Harapan)

Design Project Participants

UNIVERSITAS CIPUTRA

STUDENTS

Amanda Aprilia Santoso

Aurelia Pamela Tjandra Christina Jeanette Devine Adriella Kriswanto Diaz Abiyaksa Putra Gwyneth Patricia Ida Ayu Puspita Dyan Maharani Ivana Tjandra

Juwita Chelsia Luh Putu Dimas Virgantini

Ni Luh Made Cempaka Ayu Ambari Sharren Soehartono

LECTURERS

Cinthya Noviana, S.Des., M.Ds. Devi Anggia Sari, S.T Dyah Kusuma Wardhani S.T, M.Ars Evan Raditya Pratomo, S.Des., M.Ds. Ir. Freddy H. Istanto, M.T. Ars., IAI Janet Rine Teowarang

UNIVERSITAS PEMBANGUNAN JAYA

STUDENTS

Adinda Ramadia R.S Ananda Aurelia Adhistya Utami Denito Novario Pradhana Krisna Widiyanto Nabatah Herindra Radeeyah Ratna Azzahra Rafly Gilang Priyanda Syakil Ahmad

LECTURERS

Ir. Agung Murti Nugroho, ST., MT., Ph.D. (UB) Ardilla Jefri Karista, ST., MSc. Dwi Siswi Hariyani, S.T., M.Ars, IAI

Issa Samichat Ismail Tafridj, S.T., M.T. Khalid Abdul Mannan, S.T., M.Ars (UPJ) Ar. Melania Lidwina Pandiangan, S.T, M.T. Nimas Sekarlangit, S.T., M.T (UAJY)

Nova Chandra Aditya, S.T., M.T. Sandi Nurahman, S.Ars.

95 Acknowledgements

Dr. Techn. Ir. Sholihin As’ad, MT. (UNS) Dr. Sri Yuliani, ST., M.App.Sc. (UNS), Titus Adi Kurniawan Ar. Tyas Santri, S.T., M.T.

UNIVERSITAS PELITA HARAPAN STUDENTS

Annika Lienardo Elizabeth Erica Milenia Gaby Inetta Helena Calista Jocelyn Aurel Junaidy Karen Hartanto, Michelle Febi Angela Nayadipta Janasthi Nikolas Bernardin U. Stacia A. Elgina K. M. Vicktor Gunandar Wibowo Yosephin

LECTURERS

Brian Alvin Hananto, S.Sn., M.Ds. Christian Purwadihardja Christo Wahyudi Devanny Gumulya, S.Sn.; M.Sc Ellis Melini, S.Sn., MT Eunike Puspawidjaja, S.Sn. Dr. Ir. Felia Srinaga, M.A.U.D. Phebe Valencia, S.E., S.Sn., M.A. Sheena Yngre Liman

Visual Communication Poster Participants

UNIVERSITAS CIPUTRA

Adiel Calvin Cahyadi Amanda Aprilia Santoso Calista Valencia Calvin Christian Graciella Tirza Zuriel Inez Zaneta Aprilia Ivania Fortuna

Jade Victoria Fortuna Kezia Hannah Maria Regina Taufik Natasya Priscilla Ni Wayan Mahadewi Suci Danaswari Patricia Juarsa Tiara Annisa Pratista

UNIVERSITAS PELITA HARAPAN Alfiansyah Zulkarnain Eston Kamelang Mauleti Ferdinand Indrajaya Juliana Suhindro Putra Priscilla Gunarso

Infographic Poster Participant

UNIVERSITAS CIPUTRA Olivia Stefani Hartono Paulina Tjandrawibawa, BA, MPRA

UNIVERSITAS ESA UNGGUL Huddiansyah Putri Anggraeni Widyastuti Sakundria Satya Murti Wardhana

UNIVERSITAS SEBELAS MARET Andi Setiawan

UNIVERSITAS PELITA HARAPAN Alfiansyah Zulkarnain Lorentius Calvin

96 Acknowledgements

Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.