Tahun
Rujukan Informasi Terkini
SABTU 1 AGUSTUS TAHUN 2015
Eceran Rp.5.750
HALAMAN 25
20 Ribu Lembar Tiket Ludes Jalan Sehat HUT JP-RaBa Digeber Besok Pagi BANYUWANGI - Even spektakuler jalan sehat dalam rangka HUT ke-16 Jawa Pos Radar Banyuwangi bakal digeber Minggu besok (2/8). Jumlah peserta diprediksi sekitar 20 ribu orang. Mereka berasal dari berbagai kalangan. Ada pelajar, mahasiswa, pejabat, pesapon, pengusaha, TNI, Polri, lansia, dan masyarakat umum. Jalan sehat tersebut menyediakan hadiah utama sepeda motor Honda Beat Pop dan puluhan hadiah menarik lainnya. Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas diagendakan hadir. Selain itu, pelatih Timnas U-23 Aji Santoso dan belasan mahasiswa Raja Manggala University of Technology Thanyaburi (RMUTT) Thailand juga menyatakan hadir n
U
Rute Jalan Sehat Minggu (2/8) Start: Pukul 06.00 Depan Gesibu Blambangan Q Jalan Sehat diberangkatkan oleh Bupati Abdullah Azwar Anas Q Peserta diperkirakan 20.000 orang dari berbagai kalangan Hadiah Utama: Q Sepeda Motor Honda Beat Pop dan Doorprize menarik lainnya
5 6
Keterangan :
4
1. Jl. Diponegoro 2. Jl. Veteran 3. Jl. R.A Kartini 4. Jl. Nusantara 5. Jl. D.I Pandjaitan 6. Jl. P.B Sudirman 7. Jl. Sasuit Tubun
3 7
F I N I S H
2
S T A R T
1
Baca 20 Ribu...Hal 35 GRAFIS: REZA FAIRUZ/RABA
Bodos Masuk Nominasi RaBa Heroes IKUT JALAN SEHAT: Karyawan PT. Windu Blambangan Sejahtera (WBS) Bulusan menukarkan kupon dengan tiket jalans ehat di kantor JP-RaBa, kemarin.
SIAPA yang tidak kenal Bodos? Itu lho pelawak Oseng asal Dusun Jatisari, Kelurahan Bomo, Kecamatan Rogojampi. Dia masuk dalam nominasi penghargaan RaBa Heroes 2015. Ya, pelawak yang selalu tampil bareng Ganjur dan Memet itu masuk nominasi penghargaan kategori seni dan budaya bersama dua seniman lain, yaitu penyair Abdul Kadir Zaelani alias Armaya, dan revolusioner musik Banyuwangian Triyano Adi alias Yons DD. Siapa yang berhak dinobatkan
CHIEN JULIEN/RABA
Suwarso alias Bodos
sebagai RaBa Heroes kategori seni dan budaya? Jawabannya baru akan
diketahui pada malam puncak peringatan HUT ke-16 Jawa Pos Radar Banyuwangi (JP-RaBa) yang akan dilangsungkan di Hotel Ketapang Indah Minggu (2/8) malam. Selain seni dan budaya, kategori lain adalah pendidikan. Ada tiga nama yang menjadi kandidat, yaitu Ahmadi, KH. Ali Makki Zaeni, dan Mohammad Farid. Ahmadi adalah kepala sekolah MI Asy-Syawiyah, Dusun Kampung Baru, Desa Margomulyo, Kecamatan Glenmore n Baca Bodos...Hal 35
RAMADA KUSUMA/RABA
Kecamatan Darurat Kekeringan
Konser Lalare
Orkestra
BANYUWANGI - Malam ini Lalare Orkestra akan menyuguhkan penampilan terbaiknya dalam konser tunggal yang digelar sejak pukul 19.00 nanti malam di Gesibu Blambangan n Baca Konser...Hal 35
Malam Ini
SIAP TAMPIL: Lalare Orkestra melakukan geladi bersih di Gesibu Blambangan tadi malam.
ADA APA LAGI
Agustus Puncak Musim Kemarau
Perampok Papi Juan mulai Diadili
BANYUWANGI - Musim kemarau panjang diprediksi akan berlangsung lama. Memasuki bulan Agustus ini, intensitas hujan yang terjadi lebih jarang lagi dibandingkan bulan sebelumnya. Malahan, bulan Agustus ini merupakan puncak musim kemarau panjang tersebut. Berdasar data Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Banyuwangi dengan musim kemarau panjang tersebut, pihaknya menetapkan status keadaan darurat kekeringan di 9 kecamatan, yakni kecamatan mengklaim 9 Kecamatan Tegaldlimo, Tegalsari, Purwoharjo, Muncar, Sanggar, Gambiran, Kecamatan Bangorejo, Kalipuro, dan Wongsorejo. Dari 9 kecamatan tersebut, BPBD mengklaim desa yang berpotensi terkena dampak kekeringan sebanyak 28 desa. Prakirawan Badan Meteorologi dan Klimatologi (BMKG) Banyuwangi, Anjar Triono Hadi mengatakan, kemarau panjang itu adalah fenomena global n
BANYUWANGI - Sidang kasus pencurian disertai kekerasan yang menimpa keluarga pengusaha cold storage, Tjipta Soejarwo Tjoek, yang terjadi pada 19 April lalu mulai disidangkan perkaranya di Pengadilan Negeri Banyuwangi kemarin. Dua terdakwanya, Bayu alias Sugiharto, 45, dan Imam Brekele, 43, duduk di kursi pesakitan n Baca Perampok...Hal 35
KUCUR KU UCUR
NG NGOPAI
Job Pertama Amputasi KHUSUS penanganan tulang manusia kerap dipercayakan kepada tukang urut. Pandangan tentang penanganan dokter yang selalu berkaitan dengan operasi membuat warga lebih memilih tukang pijat. Hal tersebut pernah menjadi pengalaman buruk bagi dr. Chairul Yahya, SpOT n Baca Job... Hal 35 FREDY RIZKI/RABA
Baca Agustus...Hal 35 RENDRA KURNIA/RABA
Lebih Dekat dengan Fadiyah Yulianti Penari Seblang Berusia 10 Tahun
Terpilih karena Roh Halus Menunjuk secara Langsung Ritual adat Seblang Olehsari kemarin berbeda dengan Seblang-Seblang sebelumnya. Bedanya ada pada penari seblang. Penari seblang tahun ini bisa dibilang merupakan penari termuda sepanjang sejarah Seblang Olehsari, Kecamatan Glagah. TAUFIK FERDIANSYAH, Glagah SEBLANG Olehsari selalu dilakukan setiap tahun. Tepatnya setelah Idul Fitri selama tujuh hari berturutturut. Seblang merupakan ritual adat
http://www.radarbanyuwangi.co.id
n Tegaldlimo n Tegalsari n Purwoharjo n Muncar n Pesanggaran n Gambiran n Bangorejo n Kalipuro n Wongsorejo Dari 9 kecamatan tersebut, BPBD mengklaim desa yang berpotensi terkena dampak kekeringan sebanyak 28 desa.
masyarakat Desa Olehsari, Kecamatan Glagah, yang sudah dilakukan sejak zaman dulu setiap tahun. Ritual Seblang digelar masyarakat Desa Olehsari sebagai wujud syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa atas rezeki yang melimpah di desa tersebut. Selain itu, ritual Seblang juga digelar agar masyarakat Desa Olehsari sebagai ritual menolak bala (bencana), seperti pageblug, bencana alam, penyakit, dan lain sebagainya. Pada saat Jawa Pos Radar Banyuwangi menyaksikan ritual Seblang di hari terakhir kemarin, ritual Seblang pas sesi dodolan kembang dermo. Banyak masyarakat yang berebut kembang dermo tersebut n Baca Terpilih...Hal 35
Bulan Agustus puncak musim kemarau Pada bulan itu suhu politik diramal ikut naik! Dua pasangan cabup yakin lolos tes kesehatan Dan harus yakin ada yang kalah!
RENDRA KURNIA/RABA
KESURUPAN: Penari seblang membawa kembang dermo yang diperebutkan para penonton. email: radarbwi@gmail.com / beritaraba@gmail.com