Rujukan Informasi Terkini
JUMAT 29 MEI TAHUN 2015
Eceran Rp.5.750
HALAMAN 27
18 Peserta Tembus Final Kaligrafi Lima Besar Nilai Sementara MTQ Tilawah Tuna Netra Putra Nama Asal Wahyono Banyuwangi Supriadi Madiun Imam Wahyudi Malang Karnadi Lamongan Samsul Arifin Pasuruan
Nilai 90.00 89.00 87.50 87.00 87.00
Tilawah Tuna Netra Putri Nama Asal Yunita Fauziah Nganjuk Sri Wahyuni Blitar Maulidini Indah P Pasuruan Fitri Astuti Baningtiyas Pasuruan Nurainah Banyuwangi
Nilai 84.00 84.00 83.00 83.00 81.00
Tilawah Remaja Putra Nama Asal Fathor Rahman Pamekasan Achmad Fauzan Malang Muhammad Faiz Hayat Sidoarjo M. Nur Hidayatulloh Mojokerto M. Masruhil Mujahid Jombang
Nilai 90.00 87.50 86.50 86.00 86.00
Tilawah Remaja Putri Nama Asal Ama Faridatul Husna Jombang Lailatul Mubarokah Gresik Firdausi Nuzula Nganjuk Fatihatur Rahmah Bangkalan Alfina Rahma M Sidoarjo
Nilai 91.00 89.00 88.50 88.00 88.00
Tilawah Dewasa Putra Nama Asal Mahfud, S.Pd.i Mojokerto Gufron Jayadi Situbondo Moh. Yarmis Gresik M. Sohip Abidin Blitar Sriyono Tuban
Nilai 90.00 89.50 88.50 86.00 86.00
Tilawah Dewasa Putri Nama Asal Rofiatul Muna Bojonegoro Anis Istiqomah Jombang Diah Maghfiroh W Malang Noor Fitriyah Surabaya Amelia Erizanti Gresik
Nilai 92.00 91.50 90.00 86.50 86.50
MKQ Dekorasi Putra Nama Asal Abdur Ro'uf H Mpdi Jombang Farid Amaruddin Sidoarjo M Mukhtaruddin Gresik Taufiqur Rohman Banyuwangi Miftakhul Adhim Batu A. Jimly Ashari Jember Yusuf Muslih Madiun Masrum Juweni N Magetan Beni Saputro Madiun Ubaidillah Pasuruan
Nilai 90.00 85.00 85.00 80.00 77.00 77.00 73.00 72.00 71.00 69.00
MKQ Dekorasi Putri Nama Asal Nur Hamidah Gresik Umi Rofiah Lumajang Devi Lutviana Ponorogo Fathimatul Laili Batu Wahdatul Mumtazah Sidoarjo Alifah Mustafidah Jember Inthidhommil Khoiriyah Banyuwangi Fatekhatul Hidayah Madiun Munadzifah Malang Lailatuz Zahro'ul Fitriah Lamongan
Nilai 88.00 85.00 83.00 80.00 79.00 74.00 67.00 63.00 61.00 60.00
BANYUWANGI - Sebanyak 18 peserta cabang musabaqah khattil Quran (MKQ) atau kaligrafi bertanding dalam babak final di Gedung Wanita mulai pukul 08.00 sampai selesai kemarin. Ke-18 peserta tersebut adalah peserta dari seluruh go longan kaligrafi, yaitu golongan naskah, hiasan mushaf, dan dekorasi. Pantauan Jawa Pos Radar Banyuwangi kemarin, 18 peserta kaligrafi tersebut terbagi menjadi tiga golongan. Enam peserta dari golongan naskah, enam golongan dari golongan hiasan mushaf, dan sisanya peserta dari golongan dekorasi. Para finalis itu akan berlomba di Gedung Wanita secara bersamasama. Hal itu berbeda pada saat babak penyisihan beberapa waktu lalu, setiap golongan kaligrafi dilombakan sendiri-sendiri. Ketua Majelis Hakim Cabang Kaligrafi, KH. M. Faiz Abdurrozaq mengatakan, dalam perhelatan final kali ini relatif lebih santai. Selain itu, dewan juri juga membedakan teknis perlombaan dibandingkan saat babak penyisihan n Baca 18 Peserta...Hal 37
GALIH COKRO/RABA
TINJAU LOKASI LOMBA: Bupati Anas didampingi dewan hakim melihat hasil karya kaligrafi di Gedung Wanita, siang kemarin.
Sarana dan Prasarana MTQ Dinilai Paling Wah
Hakim Qiraat Jatuh Sakit
BERBAGAI penyempurnaan dalam pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Jatim XXVI di Banyuwangi menuai hasil positif. Selain tempat perlombaan yang dinilai sangat representatif, keberadaan berbagai sarana dan prasarana penunjang di masing-masing venue juga menjadi poin plus pelaksanaan ajang akbar dua tahunan yang kali ini digeber di Bumi Blambangan tersebut. Seperti diketahui, saat melakukan pemantauan pada pelaksanaan hari pertama MTQ Minggu lalu (24/5), Bupati Abdullah Azwar Anas mendapati sejumlah temuan kurang menggembirakan n Baca Sarana...Hal 37
GALIH COKRO/RABA
PERTANDINGAN final kategori qiraat baik dewasa dan remaja akan dilangsungkan malam ini (29/5) sekitar pukul 21.00. Sebelumnya, salah satu hakim cabang qiraat tidak bisa menjuri karena sakit. Sehingga, nilai yang dikeluarkan hakim tersebut terpaksa dihapus dari semua peserta. Ketua Majelis Cabang Qiraat, Ahmad Dzul Hilmi, mengatakan hakim qiraat yang bernama Abdul Munim mengalami sakit sejak hari ketiga pelaksanaan lomba. Sampai kemarin (28/5) sore hakim yang bersangkutan masih dinyatakan dirawat. “Tapi pada final kita usahakan jumlah hakim lengkap, yaitu sembilan orang,” ujar Dzul Hilmi. Selama hakim tersebut sakit, tidak ada penggantinya. Sebab, berdasar kemampuan yang dimiliki hakim tersebut, yaitu ilmu tajwid, sangat sulit ditemukan penggantinya dalam waktu dekat. Oleh karena itu, diputuskan nilai hakim Munim yang sudah diberikan kepada beberapa peserta dihapus. Pada cabang qiraat sabah putra ada enam finalis, yaitu dari Sidoarjo, Gresik dan Tuban n Baca Hakim...Hal 37
KARYA TULIS: musabaqoh makalah Quran (MMQ) memasuki babak final di Aula Flamboyan SDN Model hari ini.
GRAFIS:REZA/RABA
RAMAH TAMAH: Seluruh dewan hakim MTQ dari berbagai kategori lomba dijamu makan malam oleh Bupati Abdullah Anas di Pantai Boom tadi malam. GALIH COKRO/RABA
Melihat Lomba Kaligrafi Alquran MTQ Jatim XXVI Banyuwangi
Nilai Peserta Beda Tipis, Darah Hakim Naik-turun Lomba kaligrafi Alquran MTQ XXVI Jatim di Banyuwangi berlangsung sangat ketat. Tak pelak dewan hakim yang menilai karya para peserta dibuat pusing menentukan karya siapa yang berhak menyandang predikat terbaik.
LESEHAN: Peserta lomba kaligrafi terpaksa kelesotan di lantai Gedung Wanita untuk menghasilkan karya terbaik.
Pemkab-KPU silang pendapat soal pencairan anggaran Beda pendapat boleh, asal nggak sampai jotos-jotosan! Cabup independen belum berani deklarasi Masih malumalu atau masih menunggu sponsor??
SIGIT HARIYADI, Banyuwangi SUASANA di dalam Gedung Wanita Paramitha Kencana Banyuwangi begitu sibuk Kamis siang (28/5). Saking sibuknya, sekitar 20 orang yang berada di dalam gedung yang berlohttp://www.radarbanyuwangi.co.id
GALIH COKRO/RABA
kasi tepat di sebelah timur Taman Blambangan itu seolah tidak menghiraukan kedatangan warga yang
mendatangi gedung tersebut. Cara mereka “menyibukkan diri” pun bermacam-macam. Ada yang berdiri,
ada yang duduk di kursi kayu, dan ada pula yang duduk lesehan di lantai n Baca Nilai...Hal 37 email: radarbwi@gmail.com / beritaraba@gmail.com