1 minute read

5.1 Kesimpulan

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

Advertisement

5.1 Kesimpulan

Kegiatan aktualisasi yang dilaksanakan oleh peserta pelatihan dasar bertujuan untuk menstimulasi peserta pelatihan dasar dalam memahami lebih dalam nilai-nilai dasar seorangASN yaitu Akuntabilitas, Nasionalisme, Etika Publik, Komitmen Mutu, dan Anti Korupsi(ANEKA). Selain nilai-nilai dasar ASN (ANEKA), peserta pelatihan dasar juga distimulasi untuk dapat memahami peran dan kedudukannya dalam manajemen ASN, pelayanan publik,dan Whole of Government untuk kemudian diaktualisasikan selama menjalankan tugas di satuan kerja masing-masing. Penerapan nilai-nilai tersebut merupakan hal yang sangat penting karena akan menjadi acuan pada saat bekerja terutama dalam cara berpikir agar implementasi yang diberikan ketika bekerja selalu berorientasi pada pelayanan publik. Selama mengaktualisasikan nilai-nilai tersebut peserta pelatihan dasar diharapkan mampu mengubah sikap, budaya, dan perilaku kerja ASN di satuan kerja serta meningkatkan kualitas dan mutu layanan yang pada akhirnya akan berdampak kepada kepuasan pengguna layanan. Dalam proses aktualisasi dan penerapan nilai-nilai, peserta pelatihan dasar diharapkan mampu menjadi agent of change untuk membuat perubahan ke arah yang lebihbaik dari sebelumnya di satuan kerja masing-masing. Dalam hal ini yaitu mengenaipelaksanaan optimalisasi edukasi protokol kesehatan pencegahan penularan Covid-19 bagi pasien dan keluarga psien sebagai upaya penurunan penularan Covid-19 di ruang Kenanga lantai 1 RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung. Edukasi protokol kesehatan pencegahan penularan Covid-19 yang sesuai standar merupakan salah satu upaya yang dapat dilakukan secara komprehensif dan berkelanjutan oleh perawat dalam mencegah terjadinya penularan Covid-19 demi meningkatkan mutu pelayanan rumah sakit dan mewujudkan visi RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung yaitu menjadi terwujudnya Indonesia maju yang berdaulat, mandiri dan

- 96 -

This article is from: