RABU, 5 AGUSTUS 2015 | Nomor 657 Tahun II
Hari ini 32 halaman | Rp 3.000,-
Batik Air Buka Rute ke Singapura
A
MAHKOTA BUNGA Penyempurna Kecantikan Perempuan
»A7
» B17
»C25
ANTARA ANGEL & PEDRO Dua kesepakatan transfer ini diharapkan segera terjadi.
DINAMIS DAN MENCERAHKAN
Pemborong Parpol Bisa Marak Presiden diminta tak menerbitkan perppu calon tunggal melawan bumbung kosong. JAKARTA (HN) Peraturan pemerintah karena tidak ada kondisi genting dan mepengganti undang-undang (perppu) ten- maksa. Dia berpendapat, lebih baik dilakutang calon tunggal melawan bumbung kan revisi terbatas UU Pilkada terutama kosong dalam Pilkada Serentak 2015, terkait jangka waktu penundaan pilkada. digulirkan. Hal itu menyusul pengumum- “Dalam ketentuan saat ini, penundaan an KPU, pilkada di tujuh daerah ditunda hingga 2017. Sebaiknya penundaan hingkarena hingga hari terakhir perpanjangan ga tahun depan agar tidak terlalu lama. pendaftaran, ternyata jumlah bakal calon Mekanismenya ya lewat revisi terbatas,” kata Ketua MPR tersebut. peserta tetap kurang dari dua pasangan. Sebelumnya, politikus Golkar Aziz Wacana penerbitan perppu itu sudah dibawa ke Istana Kepresidenan, kemarin. Syamsuddin berpendapat, wacana penerNamun, kepastiannya diprediksi baru di- bitan perppu tersebut harus dikaji karena ketahui melalui pertemuan lebih lanjut di KPU sudah memiliki aturan (PKPU) yang Istana Bogor, hari ini. Sejumlah kalangan dilandasi undang-undang (UU Pilkada). “Secara kaca mata hukum tak ada urgensitak setuju perppu tersebut diterbitkan. “Presiden sebaiknya tidak menerbit- nya perppu diterbitkan. Toh kalau pilkada kan perppu terkait bolehnya calon tung- ditunda hingga 2017, daerah tersebut bisa gal melawan bumbung kosong. Langkah dipegang pelaksana tugas dan itu legal,” itu berbahaya bagi demokrasi. Jika diber- ujarnya. Mendagri Tjahjo Kumolo menglakukan dalam jangka panjang, apalagi dipermanenkan dalam undang-undang, isyaratkan, perppu tersebut terbit pekan ini. Kemungkinan perppu terbanyak politisi dompet gendut bit dalam waktu singkat tak memborong parpol. Itu berbaSejumlah terlepas dari keinginan KPU haya,” kata Pakar Politik PePNS mendapatkan payung hukum milu Sugeng Sarjadi Syndicate Terancam terkait solusi pasangan bakal Toto Sugiarto kepada HARIAN Dipecat calon tunggal. ”Saya kira bisa,” NASIONAL di Jakarta, Selasa katanya. (4/8). Menurut Tjahjo, perppu Menurut Toto, jika diberlakukan pada pilkada serentak tahun ini perlu segera diterbitkan agar persiapan saja, perppu tersebut tidak memunculkan logistik pilkada, termasuk pencetakan suaksi borong parpol oleh politisi akal-akalan rat suara, tidak terganggu. “Draf (perppu) itu. Namun, penerbitan perppu tersebut sudah disiapkan Direktorat Jenderal Otomenjadi preseden buruk ke depan bahwa nomi Daerah Kemendagri serta Kemenbangsa ini tidak menghormati hukum kum dan HAM. Namun keputusan tetap berada di tangan Presiden setelah dibahas yang telah dibuat sendiri. “Hukum dibelok-belokan demi kepen- bersama lembaga penyelenggara pilkada, tingan sesaat parpol. Sebaiknya bangsa ini Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu belajar menghormati hukum yang telah (DKPP), dan DPR,” tuturnya. Komisioner KPU Ferry Kurnia dibuat, menjalankannya dengan segala konsekuensi yang muncul,” ujarnya. Toto Rizkiyansyah mengatakan, KPU meberharap semua pihak konsisten dengan nyerahkan sepenuhnya pada pemerintah PKPU Pencalonan dan UU Pilkada, jika apakah perppu diterbitkan atau tidak. hingga batas akhir pendaftaran hanya ter- “Apa pun putusannya, kami ikuti aturan dapat satu pasangan bakal calon tunggal, yang ada. Yang kami harapkan, tahapan pilkada di daerah tersebut ditunda hingga yang sudah berjalan tak terganggu dan pada 24 Agustus penetapan pasangan 2017. Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan juga calon peserta pilkada,” katanya. tak setuju perppu tersebut diterbitkan O HERMAN SINA | TARI OKTAVIANI | ARIA TRIYUDHA
ANTARA | WIDODO S JUSUF
>>A3
LESTARIKAN PERMAINAN EGRANG Pemain Egrang Yudi Karyono berniat menemui Presiden Joko Widido di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (4/8). Dia mengaku berjalan menggunakan egrang dari Yogyakarta menuju Jakarta selama 50 hari sejak 10 Juni 2015 untuk meminta Presiden melestarikan permainan tradisional yang semakin ditinggalkan itu.
Jakarta
26-33°C
Bandung
18-30°C
Semarang
25-34°C
Yogyakarta
22-32°C
Surabaya
23-34°C
Denpasar
22-32°C
Hujan Lebat
Hujan Sedang
Hujan Ringan
Berawan
Cerah Berawan
Cerah sumber: BMKG