SENIN, 6 JULI 2015 | Nomor 636 Tahun II
Hari ini 32 halaman | Rp 3.000,-
A
VIVA LA ROJA »B17
Kisah Indah Pulau Seram »C25 DINAMIS DAN MENCERAHKAN GUNUNG RAUNG SIAGA TIGA
JAKARTA (HN) Pusat Vulkano- cahaya api di puncak kawah. Saat logi dan Mitigasi Bencana Geo- ini Gunung Raung sedang melogi (PVMBG) merekomendasikan letus dengan tipe strombolian,” masyarakat tidak beraktivitas ujarnya. Tipe strombolian, kata Sudalam radius 3 km seturut Status Siaga (Level III) Gunung Raung di topo, letusan mengeluarkan lava cair tipis, tekanan gas sedang, Jawa Timur. dan mengeluarkan “Dalam radius itu, material padat, masyarakat berpogas, serta cairan. tensi terkena material “Umumnya letusletusan. Namun, maan ini tidak terlalu syarakat belum perlu kuat, namun bersimengungsi, diharap fat terus-menerus, tetap tenang, dan dan berlangsung melakukan aktivitas lama,” katanya. seperti biasa. BNPB, Menurut SuBPBD Jawa Timur, dan topo, BNPB menBPBD Banyuwangi, dampingi BPBD Bondowoso, Jember, menyempurnakan serta Situbondo terus AirNav telah rencana kontinmelakukan langkah mengeluarkan jensi. BPBD Jawa antisipasi,” kata KeTimur telah menyepala Pusat Data Inlarangan rahkan 120 ribu formasi dan Humas penerbangan BPBD BNPB Sutopo Purwo melewati radius masker. Bondowoso telah Nugroho dalam keterangan tertulis di 30 km dari puncak mendirikan posko Gunung Raung. di Desa Sumber Jakarta, Minggu (5/7). Wringin dengan Menurut Sutopo, menyiapkan 100 aktivitas tremor vulkanik Gunung Raung masih personel dari berbagai unsur. terus berlangsung. Kemarin, ter- “Sebanyak tujuh ribu lembar amati asap putih kelabu tebal masker telah dibagikan kepada dengan tinggi 100 meter hingga masyarakat.” Sutopo mengatakan, BPBD 400 meter ke arah tenggara. Terdengar suara gemuruh lemah Banyuwangi telah mendirikan hingga sedang. Suara gemuruh posko dan rakor dengan TNI, Politu disebabkan letusan yang ri, SKPD, dan relawan. Hujan abu tipis terpantau di area Bandara menerus. “Kerasnya suara gemuruh Blimbingsari dan di Kecamatan disebabkan kawahnya dalam dan Songgon dan Sempu, Kabupaten luas sehingga menggema. Terlihat Banyuwangi. Aktivitas penerbang-
HARIAN NASIONAL | AULIA RACHMAN
Jaga Jarak 3 Kilometer
DAMPAK KEBAKARAN DI BANDARA CENGKARENG Ribuan calon penumpang Garuda Indonesia tertahan di Terminal 2 menyusul terbakarnya Gate 3 di Terminal 2E Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Minggu (5/7). Kebakaran yang menghanguskan ruang tunggu Terminal 2E itu masih dalam penyelidikan pihak berwenang. » Berita di Halaman A11
an pun masih normal. Di kawasan ini, sekitar 8 ribu lembar masker telah dibagikan ke masyarakat. Hal yang sama juga dilakukan BPBD Jember melakukan upaya antisipasi. Dua desa di Situbondo hujan abu yaitu Desa Sumberejo, Kecamatan Banyuputih, dan Desa Bantal, Kecamatan Asembagus. “Aktivitas masyarakat tetap normal,” katanya. Sebelumnya, BPBD Bondowoso telah memasang sekitar 400 rambu jalur evakuasi, jika Gunung Raung meletus. Ramburambu itu dipasang berjarak antara 200 meter hingga 400 meter, terutama di tikungan dan arah yang membingungkan bagi warga. Kepala Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan pada BPBD Kabupaten Bondowoso Hendri
Widotono mengatakan, ramburambu itu ditempatkan dari Dusun Legan, Desa Sumber Wringin, menuju posko bersama di lapangan SMKN 1 Sumber Wringin yang berjarak sekitar 5 km. Rambu bergambar panah dan orang berlari dengan tulisan “Arah Evakuasi” itu juga dipasang dari Dusun Darungan hingga posko bersama yang berjarak hanya sekitar 2 km. Pemasangan rambu jalur evakuasi itu melibatkan relawan, personel Polri dan TNI AD Dihubungi terpisah Direktur Safety dan Standard AirNav Indonesia Wisnu Darjono mengatakan, AirNav telah mengeluarkan larangan penerbangan melewati radius 30 km dari puncak Gunung Raung. Konsekuensinya, sejumlah penerbangan diperkirakan terlam-
bat sekitar dua menit. “Imbauan kepada operator penerbangan itu kami tuangkan dalam Volcanic Ash Notification to Airmen Nomor 2015/11 tertanggal 3 Juli dan 4 Juli 2015,” katanya. Dalam Ashtam itu, AirNav menginformasikan, abu vulkanis Gunung Raung mencapai 15 ribu kaki dpl dan bergerak ke arah tenggara dengan kecepatan 10 knot. “Sampai hari ini (kemarin), kami menaruh perhatian khusus jalur W-33 dan W-13 yang biasa dilalui penerbangan Denpasar– Yogyakarta, Denpasar–Jakarta, dan Denpasar–Surabaya. Untuk rute internasional, pengawasan dilakukan di jalur M 635 untuk Denpasar–Singapura dan Denpasar–Malaysia,” tuturnya. O ARIF KUSUMA | HERMAN SINA
IMSAKIYAH RAMADHAN 1436 H | 6 JULI 2015 JAKARTA & SEKITARNYA Imsyak 04.32 Subuh 04.42 Dhuhur 12.00 Ashar 15.21 Magrib 17.53 Isya 19.07
SURABAYA & SEKITARNYA Imsyak 04.10 Subuh 04.20 Dhuhur 11.36 Ashar 14.57 Magrib 17.27 Isya 18.41
MEDAN & SEKITARNYA Imsyak 04.48 Subuh 04.58 Dhuhur 12.33 Ashar 15.58 Magrib 18.42 Isya 19.57
MAKASSAR & SEKITARNYA Imsyak 04.40 Subuh 04.50 Dhuhur 12.08 Ashar 15.31 Magrib 18.04 Isya 19.18
BALIKPAPAN & SEKITARNYA Imsyak 04.45 Subuh 04.55 Dhuhur 12.19 Ashar 15.44 Magrib 18.21 Isya 19.36
MANADO & SEKITARNYA Imsyak 04.07 Subuh 04.17 Dhuhur 11.48 Ashar 15.13 Magrib 17.54 Isya 19.08
JAYAPURA & SEKITARNYA Imsyak 04.11 Subuh 04.21 Dhuhur 11.44 Ashar 15.10 Magrib 17.45 Isya 19.00 Sumber: Kementerian Agama RI
Jakarta
24-34°C
Bandung
18-31°C
Semarang
23-34°C
Yogyakarta
19-32°C
Surabaya
23-33°C
Denpasar
21-32°C
Hujan Lebat
Hujan Sedang
Hujan Ringan
Berawan
Cerah Berawan
Cerah sumber: BMKG