SENIN, 11 DESEMBER 2017 | Nomor 1342 Tahun V
Hari ini 24 halaman | Rp 3.000,-
TRAVEL & LIFESTYLE
SOUTHAMPTON 1-1 ARSENAL
MOMEN LANGKA PEMBURU DISKON
GIROUD SANG PENYELAMAT
»C11
»B17
A
DINAMIS DAN MENCERAHKAN
JAKARTA (HN) Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) mendesak Pertamina memperbaiki tata niaga elpiji 3 kg bersubsidi. Disparitas harga yang tinggi antara elpiji subsidi dan nonsubsidi memicu masyarakat lebih memilih elpiji subsidi, tak terkecuali bagi masyarakat mampu. “Hal itu diperparah dengan distribusi model terbuka sehingga menimbulkan kelangkaan,” kata Pengurus Harian YLKI Agus Suyatno kepada HARIAN NASIONAL di Jakarta, Minggu (10/12).
ALOKASI OPERASI PASAR ELPIJI 3 KG (TABUNG)
LOKASI KODYA BOGOR KABUPATEN BOGOR KODYA DEPOK KABUPATEN CIANJUR KABUPATEN GARUT KABUPATEN PURWAKARTA KABUPATEN SUBANG KOTA TASIKMALAYA KABUPATEN TASIKMALAYA KABUPATEN CIAMIS KOTA BANJAR KABUPATEN PANGANDARAN KABUPATEN SUKABUMI KODYA SUKABUMI
ALOKASI 42.000 119.280 42.000 25.680 23.960 12.320 22.920 16.800 15.680 11.200 6.160 5.040 26.880 12.320
Sumber: Pertamina
Menurut dia, subsidi hak masyarakat kurang mampu. Pemerintah wajib menyediakan energi murah. YLKI mendesak harus ada keadilan karena yang saat ini terjadi masyarakat kurang mampu harus bersaing dengan masyarakat mampu demi elpiji subsidi. “Distribusi tertutup harus segera dilaksanakan,” kata dia. YLKI menduga praktik oplos gas juga masih terjadi selain karena permintaan elpiji subsidi yang makin tinggi. Hal itu juga menjadi tugas bagi Pertamina untuk terus mengawasi dan bukan hanya tinggal diam melihat kelangkaan elpiji. kela Direktur Center of Energy and D Resources Indonesia (CERI) YusReso mengatakan, berdasarri Usman Us kan laporan yang diterima sejak Oktober 2017, banyak daerah yang sudah mengalami kelangkaan elpiji subsidi. Kondisi k ke la itu memicu pelaku UMKM ikut it tu m kesulitan bahkan harus memk ke su beli dengan harga Rp 50 ribu be per tabung. Padahal, UMKM p termasuk berhak menerima elpiji bersubsidi. “Distribusi ini harus ditata ulang. Khususnya secara tertutup dan tepat sasaran,” kata Yusri. Menurut Yusri, distribusi tertutup tidak sulit dilakukan asalkan data tepat. Subsidi harus disalurkan dalam bentuk nontunai melalu kartu yang dipegang rula mah ma ah tangga kurang mampu saat ini untuk mendapat bantuan. in ni u Namun, kata dia, distribusi terN tutup harus disertai pembangunan tutu
GOLKAR PERLU REFORMASI TOTAL » Jakarta
24-32°C
Bandung
20-29°C
A3
Semarang
ANTARA | WIDODO S JUSUF
Masyarakat mampu masih mengakses elpiji subsidi.
HARI HAM INTERNASIONAL Pengunjung menempelkan pendapatnya tentang Hak Asasi Manusia (HAM) pada Peringatan Hari HAM Internasional Tahun 2017 di Taman Fatahilah, Kawasan Kota Tua, Jakarta, Minggu (10/12). Hari HAM Internasional diperingati setiap 10 Desember.
jaringan gas kota secara masif, terutama di Pulau Jawa yang paling banyak mengonsumsi dan terdapat sumber gas bumi. Pengembangan kompor listrik untuk rumah tangga juga harus diberdayakan demi mempermudah rumah tangga mampu yang tidak bisa menggunakan elpiji subsidi. “Ini sekaligus bisa mengurai impor gas Pertamina,” ujar dia. Pakar Ekonomi Energi Fahmy Radhi mengatakan, mayoritas gas untuk elpiji subsidi diimpor karena Indonesia tidak bisa memproduksi langsung. Distribusi elpiji 3 kg saat ini juga dalam jumlah cukup besar sehingga menyerap dana subsidi besar. Fahmy menduga, kelangkaan tersebut akibat pasokan mulai berkurang akibat kenaikan harga minyak dunia saat ini. Rata-rata harga minyak dunia berkisar US$ 50-60 per barel. “Saya menduga kelangkaan ini akibat kekurangan pasokan karena harganya sudah mahal meski Pertamina tidak
SERAPAN GABAH PETANI MENURUN » 24-32°C
Yogyakarta
23-32°C
Surabaya
26-33°C
mengakui,” kata Fahmy. Dia mengatakan, pemerintah maupun Pertamina tidak bisa menyalahkan konsumen dari golongan mampu yang menggunakan elpiji subsidi. Pelarangan baru bersifat imbauan dan tetap dijual bebas. Konsumen yang realistis pasti akan mencari elpiji subsidi karena tidak ada larangan pasti. “Beli elpiji subsidi kan tidak dipenjara. Jadi mereka tidak bisa disalahkan. Kenapa masih pakai sistem terbuka kalau ternyata itu disubsidi?” kata Fahmy. Fahmy mendesak pemerintah agar segera menerbitkan aturan skema distribusi elpiji 3 kg secara tertutup. Dia meyakini tidak akan menimbulkan konflik sosial jika cepat ditangani. Semakin lama dibiarkan, masyarakat akan sangat bergantung elpiji 3 kg dan beban Pertamina semakin berat. “Saya yakin tidak akan terjadi gejolak asalkan orang yang berhak bisa mendapatkan elpiji
A5 Denpasar
bersubsidi,” kata dia. Pemerintah maupun Pertamina belum menunjukkan rencana pasti realisasi distribusi tertutup. Pada Sabtu (11/12), Pertamina tetap melanjutkan penambahan stok elpiji 3 kg untuk mengatasi kelangkaan. Direktur Pemasaran Pertamina Muhammad Iskandar mengatakan akan memaksimalkan penyaluran distribusi elpiji subsidi melalui SPBU. Hal itu dilakukan untuk memudahkan masyarakat mendapatkan stok. Harga elpiji 3 kg di SPBU dipatok Rp 16 ribu per tabung. Iskandar mengatakan, penambahan pasokan pada Desember sekitar 21.940 metrik ton (MT) per hari atau naik 9 persen dibanding realisasi pasokan November sebanyak 20.211 MT per hari. “Secara nasional pasokan elpiji aman. Kita sudah menambah pasokan di semua wilayah hingga 100 persen dibanding kondisi biasa.” O DEDY DARMAWAN NASUTION
TIGA NEGARA BERLATIH TANGKAL RUDAL KORUT » 25-32°C
Hujan Lebat
Hujan Sedang
Hujan Ringan
Berawan
A10
Cerah Berawan
Cerah sumber: BMKG