KAMIS, 11 JANUARI 2018 | Nomor 1362 Tahun V
A
Hari ini 24 halaman | Rp 3.000,-
GLOBAL
BARCELONA vs CELTA VIGO
TUNISIA MEMBARA
BARCA BERSEMANGAT
»A10
»B17
DINAMIS DAN MENCERAHKAN PDI-P memilih Puti Guntur Soekarno mendampingi Gus Ipul di Pilkada Jawa Timur.
elite partai politik (parpol) di tingkat nasional dalam mendukung pasangan calon (paslon) pada ajang pemilihan kepala daerah (Pilkada Serentak 2018) kian sengit. Masing-masing pengusung berlomba meraih lumbung suara mayoritas lewat dukungan calon yang dijagokan, sebagai pintu masuk menuju kesuksesan pemilihan presiden (Pilpres) di 2019. Dari 171 daerah, Pilkada Jawa Timur cukup menjadi sorotan. Di daerah itu, ada dua kandidat kuat yang dinilai berpengaruh pada pilpres yakni pasangan Khofifah Indar Parawansa-Emil Dardak dan Saifullah Yusuf (Gus Ipul)-Puti Guntur Soekarno. Kendati parpol pendukung Khofifah cenderung lebih banyak, belum bisa menjamin karena barisan PDI-P berpihak pada Gus Ipul. Bukan tidak mungkin, sejumlah parpol koalisi pemerintah yang semula mendukung Khofifah akan merapat ke Gus Ipul di detik akhir karena ada partai oposisi di situ. Apalagi, Gus Ipul merupakan kader NU dan PKB sebagai partai yang memiliki basis massa kuat. Meski demikian, Khofifah Indar Parawansa tak dapat diremehkan karena mengantongi dukungan para ulama Jatim. Airlangga Pribadi, Pengamat Politik Universitas Airlangga (Unair) Surabaya mengatakan. ada tiga zona yang bakal menjadi persaingan kedua paslon. Salah satu zona yang memiliki suara besar terhadap Gus Ipul dan Khofifah yakni Tapal Kuda (Pasuruan, Probolinggo, Situbondo, Bondowoso, Banyuwangi, Lumajang, Jember) karena mayoritas dari kalangan pesantren Nahdlatul Ulama (NU). “Pertarungan ini bakal sengit diperebutkan Khofifah dan Gus Ipul,” katanya kepada HARIAN NASIONAL di Jakarta, Rabu (10/1). Zona Mataraman, menurut
ANTARA | ZABUR KARURU
JAKARTA (HN) P e r s a i n g a n
Bakal calon Gubernur-Wakil Gubernur Jawa Timur Saifullah Yusuf (kanan)-Puti Guntur Soekarno (kedua kiri) di Kantor PDI-P Jawa Timur, Surabaya, Rabu (10/1).
PARPOL PENDUKUNG DI PILKADA JATIM
Airlangga, didominasi oleh masing-masing wakil. Namun, prediksi Airlangga, suara mayoritas akan berpihak pada Emil mengingat mantan orang penting di zona itu, sementara ketokohan Puti kurang begitu dikenal. Begitu pun di zona (Arek) Surabaya dan Malang, suara masyarakat cenderung berpihak kapada Khofifah, meski Gus Ipul-Puti dibentengi parpol besar. Secara resmi, kemarin PDI-P memilih Puti Guntur Soekarno mendampingi Gus Ipul. Sekjen PDI-P Hasto Kristiyanto menyatakan, penunjukan Puti berdasar arahan Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri dan pertimbangan matang. “Kami menerima masukan dari keluarga besar (NU) bahwa yang akan menemani Gus Ipul di Pilgub Jatim adalah Mbak Puti Guntur Soekarno,” ujar Hasto. Rektor Universitas Nahdlatul
TARAF STRES MENGKHAWATIRKAN » Jakarta
25-32°C
Bandung
20-29°C
A4
Semarang
Ulama Surabaya (Unusa) Kacung Marijan optimistis warga Jawa Timur kian dewasa berpolitik kendati beda pilihan dalam perhelatan pesta demokrasi. Mereka menyadari kontestasi pilkada sesuatu yang alamiah guna mencari pemimpin terbaik di antara dua saudara, anak kandung NU. Tidak menutup kemungkinan bentuk kampanye hitam terjadi, tetapi diyakini tak separah dibandingkan daerah lain. “Saya yakin warga menyadari yang mereka pilih saat ini putra dan putri terbaik Jawa Timur,” kata Kacung. Di akhir pendaftaran peserta pilkada, PAN dan PKPI menyatakan dukungan terhadap paslon Khofifah-Emil. Kini, tercatat tujuh parpol mendukung Menteri Sosial dan Bupati Trenggalek itu hingga pendaftaran ditutup KPU kemarin. “Dukungan tersebut menjadikan saya dan Mas Emil semakin optimistis
memenangi kontestasi politik lima tahunan ini,” ujar Khofifah dalam rilis. Dalam PKPU Nomor 9 Tahun 2016 tentang Pencalonan Pilgub dan Wagub, Bupati dan Wabup, dan/atau Wali Kota dan Wakil Wali Kota, syarat pertama bagi partai yang ingin mengusung calon harus memiliki perolehan kursi di DPRD (di daerah) pilkada 20 persen. Setidaknya parpol punya 25 persen dari akumulasi suara sah dalam pemilihan legislatif terakhir. DPRD Jatim memiliki total 100 kursi bagi 10 parpol. “Alhamdulillah dukungan kepada kami terus mengalir. Kami juga memohon doa restu dari seluruh masyarakat Jawa Timur semoga semua proses berjalan lancar, aman dan damai.” Syarat dukungan parpol yang dibawa Khofifah telah lengkap sehingga tinggal menunggu penetapan oleh KPU Jawa Timur.
OTP BATIK AIR TERTINGGI DI INDONESIA DAN ASIA » 24-32°C
Yogyakarta
23-32°C
Surabaya
26-33°C
Denpasar
SYAIFULLAH YUSUF PUTI GUNTUR SOEKARNO
20
19
6
KURSI
KURSI
KURSI
58
13 KURSI
KHOFIFAH INDAR PARAWANSA
TOTAL KEKUATAN KURSI PARLEMEN KURSI
EMIL ELISTIANTO DARDAK
13
11
4
KURSI
KURSI
KURSI
5
2
7
KURSI
KURSI
KURSI
42
TOTAL KEKUATAN KURSI PARLEMEN KURSI Sumber: Pusat Data HARIAN NASIONAL PENYELENGGARA PATUT LAWAN INTIMIDASI
A3
O MALCOS MARIANOTATO | EKO B HARSONO
A5 25-32°C
CATWALK TAK RISAUKAN ONLINE » Hujan Lebat
Hujan Sedang
Hujan Ringan
Berawan
A11
Cerah Berawan
Cerah sumber: BMKG