Harian Nasional

Page 1

KAMIS, 12 JULI 2018 | Nomor 1501 Tahun V

Hari ini 24 halaman | Rp 3.000,-

TRAVEL & LIFESTYLE

SPORTS

PONSEL BARU, IOS ATAU ANDROID?

MISI PENEBUSAN

»A11

»B17

A

DINAMIS DAN MENCERAHKAN

OBOR ASIAN GAMES Aktris Dian Sastrowardoyo berpose usai jumpa pers pembawa obor Asian Games 2018 di Jakarta, Rabu (11/7). salah satu produsen elektronik yang menjadi sponsor resmi menunjuk Dian dan Mikha Tambayong sebagai pembawa obor Asian Games 2018 di Indonesia, dimulai dari Kota Solo, Jawa Tengah, setibanya dari New Delhi, India.

ANTARA | DHEMAS REVIYANTO

JAKARTA (HN) M a n i p u l a s i penggunaan Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM) dalam proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun Ajaran Baru 2018/2019 harus diakhiri. Salah satu kunci yang dinilai dapat meminimalisasi praktik kecurangan terkait penggunaan SKTM ini ada di pemerintah daerah (pemda). Kepala Pusat Penerangan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Bakhtiar mengingatkan aparatur pemerintah di daerah untuk lebih selektif dan memperkuat pengawasan dalam menyeleksi pengajuan pembuatan SKTM dari masyarakat. “Kami selalu mengimbaukepala daerah untuk tidak menyalahgunakan pelayanan masyarakat. Oknum (aparatur pemda) yang ketahuan melakukan pelanggaran patut dihukum,” kata Bakhtiar kepada HARIAN NASIONAL, Rabu (11/7). Praktik curang penggunaan SKTM antara lain dipicu oleh upaya orangtua untuk bisa memasukkan anaknya ke sekolah dengan memanfaatkan jalur kuota 20 persen siswa tak mampu untuk jenjang SMA/SMK di setiap daerah. Sebelumnya, Jaringan Pemantau Pendidikan Indonesia (JPPI) menilai, ketentuan penerimaan siswa tak mampu dengan menggunakan SKTM dalam proses PPDB perlu dihapus. Penerimaan cukup menggunakan Kartu Indonesia Pintar (KIP), Program Keluarga Harapan (PKH), atau Kartu Keluarga Sejahtera (KKS). Menurut Bakhtiar, SKTM secara filosofis pemerintah masih diperlukan. Namun, menurut dia, yang menjadi persoalan adalah ketika SKTM tidak didukung basis data. Oleh karena itu, Bakhtiar menegaskan, verifikasi

>> Berita Terkait di A2

atas pengajuan SKTM perlu diperketat. “Bisa dengan memakai surat pengantar RT dan RW yang memang mampu melakukan justifikasi bahwa keluarga tersebut dari kelompok tidak mampu,” katanya. Anggota Ombudsman RI Ahmad Suaedy berujar, SKTM merupakan petunjuk data. Keberadaannya dapat meyakinkan sekolah mengenai kondisi calon siswa dari kalangan tidak mampu. “Karena ada penerimaan yang miskin, maka diperlukan supaya tidak dimanipulasi. Kalau ada data yang lebih dipercaya bisa saja diacu,” katanya.

KEGADUHAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB)

Salah satu permasalahan terkait penyalahgunaan Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM). Persoalan dinilai tak terlepas dari kelemahan dalam Permendikbud Nomor 14 Tahun 2018 tentang PPDB. Temuan Federasi Serikat Guru Indonesia (FSGI), kelemahan itu terkait:

KPU DIMINTA VERIFIKASI DPTB PILKADA » Jakarta

25-31°C

Bandung

20-30°C

A3

Semarang

Mendikbud: SKTM mungkin tidak dipakai lagi dalam proses PPDB berikutnya. but tidak disepakati oleh Menurut Ahmad, BERITA masyarakat. Indonesia belum memiliki TERKAIT “Ada data, tapi data yang bisa menjadi DI kevalidannya belum acuan. Dia mengakui, disepakati. Kalau dipakai, pemerintah punya sebisa menimbulkan kejumlah program bantuan kisruhan,” katanya. sosial seperti PKH, KIP, Ahmad menegaskan, pengdan KKS. Ahmad berpendapat, ketiga guna SKTM harus diverifikasi. data penerima dari program ter- Sekolah, lanjut dia, harus mesebut tidak dapat dijadikan syarat neliti kebenaran keterangan pada bagi siswa tak mampu untuk SKTM. Menteri Pendidikan dan masuk sekolah sebagaimana tertuang dalam Permendikbud Kebudayaan Muhadjir Effendy Nomor 14 Tahun 2018 ten- mengakui adanya penyalahgunatang PPDB. Sebab, data terse- an SKTM dalam proses PPDB.

» A4

BAB III tentang Tata Cara PPDB. Pada bagian ke-6 tentang biaya di Pasal 19, berbunyi pemerintah provinsi wajib menerima dan membebaskan biaya pendidikan bagi peserta didik baru yang berasal dari keluarga ekonomi tidak mampu yang berdomisili dalam satu wilayah daerah provinsi paling sedikit 20 persen

LION AIR GROUP SIAP EKSPANSI INTERNASIONAL » 22-32°C

Yogyakarta

23-32°C

Surabaya

26-35°C

Denpasar

dari jumlah keseluruhan peserta didik yang diterima dibuktikan dengan SKTM. Menurut FSGI, patut dipertanyakan mengapa pemahaman atas pasal tersebut memunculkan penerimaan calon peserta didik baru dengan jalur SKTM. Padahal, bagian keempat sistem zonasi pada Pasal 16 ayat 1-6 tidak ada istilah

A5 26-35°C

Permasalahan utama adalah keluarga tidak mampu dari luar zona di suatu sekolah. Selain itu, ada juga siswa yang berasal dari keluarga mampu, tapi memaksakan diri masuk ke sekolah tersebut dengan menggunakan SKTM palsu. Kemendikbud, lanjut Muhadjir, akan mengevaluasi secara menyeluruh pelaksanaan PPDB 2018 bersama dinas pendidikan provinsi dan kabupaten/ kota. Dia menjelaskan, pemerintah mungkin saja meniadakan penggunaan SKTM ke depannya. “Itu masukkan yang bisa dipertimbangkan untuk bahan perbaikan PPDB 2019,” kata Muhadjir. O ALVIN TAMBA jalur SKTM. FSGI merekomendasikan Bab III bagian ke-6 tentang khususnya pada Pasal 19 ayat 1–3 diperbaiki, sehingga tidak menimbulkan kerancuan dalam alih jenjang baik dari SMP ke SMAN/SMKN dalam bentuk PPDB jalur SKTM. Sumber: FSGI

TRUMP DAN MERKEL MEMANAS LAGI » Hujan Lebat

Hujan Sedang

Hujan Ringan

Berawan

A10

Cerah Berawan

Cerah sumber: BMKG


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Harian Nasional by Harian Nasional - Issuu