KAMIS, 16 FEBRUARI 2017 | Nomor 1105 Tahun IV
A
Hari ini 32 halaman | Rp 3.000,-
MAN CITY vs ST ETIENNE
WASPADA IBRA
YANG TERSISA DARI LAYAR TANCAP
»B17
»C25
DINAMIS DAN MENCERAHKAN Tak seluruh TPS gelar pemungutan suara.
DINAMIKA P PILKADA SERENTAK
2017
KABUPATEN PATI KASUS Ratusan pemilih pindah TPS karena banjir KABUPATEN KAMPAR KASUS Indikasi kecurangan berpotensi pemilihan ulang di Desa Kumantan Ketua KPPS TPS 3 ditangkap karena mencoblos empat kali PROVINSI BANGKA BELITUNG KASUS Puluhan TPS terendam banjir KOTA PEKANBARU KASUS Penangkapan saksi mencoblos dua kali
HARIAN NASIONAL | AULIA RACHMAN
JAKARTA (HN) P e m i l i h a n Kepala Daerah 2017 tak berlangsung serentak, lantaran tidak seluruh tempat pemungutan suara (TPS) di 101 daerah menggelar pemungutan suara. Di Kabupaten Kepulauan Sangihe, Sulawesi Utara, misalnya, pendistribusian logistik di sembilan TPS terkendala cauca dan ombak. Akibatnya, proses pemungutan suara tak bisa dilakukan kemarin. KPU setempat, tutur Komisioner KPU Ferry Kurnia Rizkiyansyah, terus berkoordinasi untuk menggelar pemungutan suara susulan. “Insya Allah bisa dilakukan hari ini atau besok,” kata Ferry di Jakarta, Rabu (15/2). Ketua KPU Juri Ardiantoro mengatakan, logistik untuk sembilan TPS di Kepulauan Sangihe telah terdistribusi kemarin. Alhasil, Juri optimistis pemungutan suara susulan bisa dilangsungkan hari ini. Kendati tertunda, menurut Juri, tak mengurangi prinsip keserentakan karena pemungutan suara belum dilakukan. “(Pilkada tidak serentak) Kalau pemungutan suara sudah dimulai, kemudian ada gangguan dan ditunda, kemudian dilakukan pemungutan suara lanjutan,” jelas Juri. Selain Sangihe, anggota Bawaslu Daniel Zuchron mencatat, penundaan pemungutan suara juga terjadi di Kabupaten Tolikara, Papua. Di Tolikara, kata Daniel, terdapat satu TPS yang menunda pemungutan suara. Alasannya, menurut Daniel, lantaran panitia pemungutan suara dan kelompok penyelenggara pemungutan suara tidak hadir ke TPS. Pada catatan lain, Bawaslu mengkritik koordinasi antara KPU dan Kementerian Dalam Negeri dalam menetapkan daftar pemilih tetap (DPT), seturut pemberlakuan KTP Elektronik. Daniel
PROVINSI GORONTALO KASUS Pembakaran ruang kerja KABUPATEN SANGIHE KASUS Distribusi logistik sembilan TPS tertunda karena ombak. Pemungutan dilakukan hari ini
Sumber: Pusat Data HARIAN NASIONAL | Antara
TENSI POLITIK Berhasil Diredam
menilai, penetapan KTP-el atau surat keterangan (suket) sebagai syarat memilih terlalu tergesa. “Kami sudah peringatkan dari awal. Bahkan sebelum penetapan DPT kami sudah rekomendasikan KPU untuk menunda penetapan DPT,” kata Daniel. Persoalan pilkada, anggota Bawaslu Nasrullah mengatakan, juga terjadi di Jakarta. Bawaslu, sambungnya, menemukan sejumlah TPS kekurangan surat suara, seperti terjadi di Cengkareng dan Kelapa Gading. Di Ibu Kota, menurut
Nasrullah, persoalan utama menyentuh data pemilih. Alhasil, pemilih tak mendapatkan kepastian untuk menyalurkan suara. Dari sektor keamanan, Kabagpenum Polri Kombes Pol Martinus Sitompul menyatakan kondusif. Polri, Martinus memastikan, terus melakukan pengamanan di sejumlah daerah yang diprediksi menjalani dua putaran. “Pola pengamanan nanti dalam satu proses perencanaan. Kami kumpulkan info, analisis, dan prediksi situasi yang akan muncul,” tutur Martinus. Polri
P I L K A D A
S E R E N T A K
PERLINDUNGAN PASAR TRADISIONAL MINIM » Jakarta
25-31°C
Bandung
KABUPATEN HALMAHERA TENGAH KASUS Keributan antarpendukung kandidat
Pemilih berkebutuhan khusus mendatangi Tempat Pemungutan Suara (TPS) 51 di Kelurahan Cilandak Barat, Jakarta, Rabu (15/2). Dalam daftar pemilih tetap, sedikitnya 5.371 pemilih penyandang disabilitas dari total sekitar 7,1 juta orang memiliki hak suara di Pilkada DKI Jakarta.
20-30°C
A7
Semarang
JEMBATAN CILACAP GUNAKAN TEKNOLOGI APUNG » 22-32°C
Yogyakarta
23-32°C
Surabaya
26-35°C
juga memetakan potensi konflik di setiap daerah untuk menerapkan pola penanganan. Karopenmas Polri Brigjen Pol Rikwanto mengapresiasi penyelenggara pilkada yang mampu meredam tensi politik. Hasil pemantauan, Rikwanto memastikan, tak terjadi tindak pidana pemilu. “Kandidat juga ikut menciptakan suasana kondusif,” ungkapnya. Di Jakarta, Kapolda Metro Jaya irjen Pol M Iriawan memastikan pesta demokrasi berlangsung aman. Pangdam Jaya Mayjen TNI
Teddy Lhaksmana menyatakan pasukan masih bersiaga. Peneliti The Political Literacy Institute Adi Prayitno mengingatkan, praktik politik uang masih mewarnai Pilkada 2017. Alhasil, penyelenggara diharapkan segera menyelesaikan perkara agar preseden tak terulang. Kampanye hitam, menurut Adi, harus menjadi perhatian. Pilkada tahun ini, Adi menilai, praktik minor ini justru tak terbendung. “Ini sangat memprihatinkan,” katanya. O RICAD SAKA | MELIA CHOLILAH | TEGAR ALFIAN
2 0 1 7 A12
Denpasar
26-35°C
»
PEMBUNUH SAUDARA TIRI KIM JONG UN DIBURU » Hujan Lebat
Hujan Sedang
Hujan Ringan
Berawan
Cerah Berawan
A2, A3, A4, A5, A6, A15
A14 Cerah sumber: BMKG