Harian Nasional

Page 1

SABTU-MINGGU, 16-17 JANUARI 2016 | Nomor 789 Tahun III

A

Hari ini 40 halaman | Rp 3.000,-

DPR-KPK RIBUT LAGI

TIGA DASAWARSA MAESTRO BATIK

»A4

»C29

» B17

DINAMIS DAN MENCERAHKAN

» A3 WINGS AIR TAMBAH JADWAL TERBANG

» A13

SOSOK & PEMIKIRAN

SURYA CHANDRA SURAPATY

» A8 A9

Jakarta

23-34°C

Bandung

PETUGAS GABUNGAN IMIGRASI DAN SUKU DINAS JAKARTA SELATAN MELAKUKAN RAZIA PRAKTIK TENAGA MEDIS ASING DI KLINIK CHIROPRACTIC INDONESIA DI JAKARTA, SENIN (11/1)–ANTARA | RENO ESNIR

PRESIDEN: SITUASI SUDAH NORMAL

B

ak cendawan di musim hujan, ratusan klinik kesehatan tumbuh di tengah masyarakat. Hadir di pertokoan, pusat perbelanjaan, hingga jalan-jalan raya di area pemukiman padat penduduk. Kehadiran klinik yang menjamur itu sebagian besar pendiriannya tidak mengikuti ketentuan dan regulasi yang ada. Kematian Allya Siska Nadya, putri bungsu mantan Vice President Communication PT PLN Persero Alfian Helmy Hasjim menorehkan kecemasan bagi banyak kalangan soal kualitas lembaga kesehatan di Tanah Air. Ia diduga meninggal akibat malpraktik klinik kesehatan Chiropractic First di Pondok Indah Mal. Ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI) DKI Jakarta Slamet Budiarto menegaskan, tidak pernah memberikan rekomendasi izin atas praktik kesehatan Klinik

20-32°C

KLINIK ILEGAL BAK CENDAWAN Hadir di pertokoan, pusat perbelanjaan, hingga di pemukiman padat penduduk. Chiropractic First di Pondok Indah Mal. Ia juga menegaskan, masih banyak klinik kesehatan asing yang berdiri secara ilegal di Indonesia. Penyebab kesalahan seperti yang dialami Allya, terjadi karena tak banyak pasien yang berani bertanya tentang keabsahan praktik dokter. Sebab, sesungguhnya sulit bagi dokter untuk memperoleh izin praktik di Indonesia. Izin praktik dokter harus memenuhi syarat. Antara lain surat rekomendasi dari IDI dan hasil survei dari Suku Dinas. Jika

sesuai persyaratan, barulah izin diberikan. Untuk mendapatkan rekomendasi IDI, seorang dokter harus bisa menunjukkan ijasah dokter (legalisir), surat lulus dari kolegium, sertifikat dari Konsil Kedokteran Indonesia (KKI), dan persyaratan umum lainnya. Ketua IDI Usman Daeng Faqih berharap, masyarakat bisa membedakan klinik berizin dan tidak. Beberapa langkah bisa dilakukan, seperti menanyakan izin sah ke dokter yang bersangkutan atau ke pengurus klinik. “Lihat papan nama dokter. Se-

tiap dokter yang berpraktik harus memiliki nomor Surat Izin Praktik (SIP). Sebelum memutuskan perawatan di salah satu klinik, pastikan lebih dulu mengetahui tentang riwayat klinik,” katanya kepada HARIAN NASIONAL. Di era modern ini dengan kecanggihan teknologi yang tersedia, masyarakat juga diharapkan dapat menggunakan internet untuk mencari tahu. Salah satunya mengunjungi website resmi Konsil Kedokteran Indonesia (KKI) di http:/www.kki.go.id/cekdokter/ form. O EKO B HARSONO

PILIH LAYANAN KESEHATAN YANG TEPAT | MENGAKU SEKADAR KONSULTAN KESEHATAN » A2 Semarang

24-37°C

Yogyakarta

23-34°C

Surabaya

25-36°C

Denpasar

25-34°C

Hujan Lebat

Hujan Sedang

Hujan Ringan

Berawan

Cerah Berawan

Cerah sumber: BMKG


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Harian Nasional by Harian Nasional - Issuu