SABTU-MINGGU, 18-19 FEBRUARI 2017 | Nomor 1107 Tahun IV
Hari ini 32 halaman | Rp 3.000,-
BARCELONA vs LEGANES
LIFESTYLE
PUSAT SEMESTA BARCA
MENGENAL FLORA INDONESIA
»B17
»C25
A
DINAMIS DAN MENCERAHKAN
ERIKABUDIARTI LACONI KETUA BADAN STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN
PILKADA SERENTAK KPPS PERLU DIBERI PEMBEKALAN
SENI MENGOLAH BATIN
A3
»
PDI-P NILAI KPU TANGERANG TAK NETRAL
A5
»
TEROPONG CELAH BOCOR MORATORIUM BURUH MIGRAN »
A7
Olahraga menembak bukan sekadar untuk meraih prestasi, namun sekaligus meraih kedirian.
K
ata kunci menekuni setiap bidang adalah konsisten. Seperti halnya olahraga menembak. Satu sisi, persepsi sebagian masyarakat telanjur tertanam, menembak bersentuhan dengan sesuatu yang garang, tetapi di sisi lain tersembunyi ketenangan, kesabaran, dan pengambilan keputusan secara cepat. Menembak identik dengan target. Bayangkan bila tidak melatih ketenangan dan kesabaran, target yang kita bidik tidak bakal tertembus sempurna. Keputusan cepat ke arah target yang tepat menjadi bagian efek samping dua kondisi batin itu. Olahragayangmasihdipandang mahal itu bukan sekadar berhilir pada perolehan medali atau besarnya hadiah berupa
PHOTOGRAPHY BERSIH-BERSIH MENYAMBUT MILAD ISTIQLAL
» A8 A9 BERITA UTAMA BANJIR DIPREDIKSI BERLANJUT »
A10
EKONOMI DP NOL PERSEN RUMAH DILARANG »
A11
GLOBAL TRUMP: SAYA MEWARISI KEKACAUAN »
Jakarta
A13
25-31°C
uang, tetapi sekaligus sarana pengolahan diri. Kala konflik batin masih berkecamuk, mustahil prestasi tertoreh. Latihan pengolahan diri pada akhirnya niscaya dalam perkara ini. Prasyaratnya, latihan, latihan, dan latihan hingga terbentuk sebuah pembiasaan. Pembiasaan
untuk tenang, sabar, namun paham betul kapan keputusan cepat diambil. Ibarat riak gelombang yang kerap berkecamuk di dalam pikiran, biarkan lebih dulu tenang dengan sendirinya. Kalau riak gelombang itu kian dipikirkan, riak-riak yang lain justru tunggang langgang.
Kala pembiasaan-pembiasaan tersebut sudah tertanam mengakar, tinggal merawatnya melalui ketidakbermalasan terus berlatih. Di sinilah kedisiplinan mengambil peran. Bukan hanya bagi mereka yang aktif sebagai atlet olahraga menembak, pun pelatih. Inilah yang coba terus dirawat sejumlah legenda hidup kala menularkan ilmu dengan penuh suka cita. Kecintaan mereka dalam dunia menembak menjadi sumber daya suka cita tersendiri. Sisi kegarangan diolah sedemikian rupa, sehingga lahirlah olahan kedirian. Ketenangan, kesabaran, dan pengambilan keputusan secara cepat. Sekolah-sekolah menembak bukan lagi sekadar sebagai sarana untuk meraih prestasi, tetapi sekaligus meraih kedirian. O
LEGENDA HIDUP PENEMBAK JITU | “SEGALA KEPERLUAN SUDAH DISIAPKAN” Bandung
20-30°C
Semarang
22-32°C
Yogyakarta
23-32°C
Surabaya
26-35°C
Denpasar
26-35°C
Hujan Lebat
Hujan Sedang
»
A2
Hujan Ringan
Berawan
Cerah Berawan
Cerah sumber: BMKG
SEORANG ATLET MENEMBAK BERLATIH MEMBIDIKKAN SENJATA KE TARGET SASARAN DI LAPANGAN TEMBAK SENAYAN , JAKARTA, JUMAT (17/2) - HARIAN NASIONAL | BAYU INDRA KAHURIPAN
» A14 A15