SELASA, 20 JANUARI 2015 | Nomor 485 Tahun II
A
Hari ini 32 halaman | Rp 3.000,-
Ujian Nasional Cemaskan Siswa
Cantik dengan Kalung Etnik
Penerimaan Negara Tergerus Harga Minyak
»A5
»C25
»A7
B17
MESSI = 30 X 3 DINAMIS DAN MENCERAHKAN
Anggota Wantimpres Diminta Aktif
SEMBILAN ANGGOTA DEWAN PERTIMBANGAN PRESIDEN
HASYIM MUZADI
ABDUL MALIK FAJAR
JAN DARMADI
SRI ADININGSIH
RUSDI KIRANA
SUBAGYO HS
SUHARSO MONOARFA
YUSUF KARTANEGARA
SIDARTO DANUSUBROTO
Ketua Umum PPP hasil Muktamar Surabaya M Romahurmuziy (Romi) berpesan, tokohtokoh terpilih tersebut bekerja aktif, bukan pasif karena sesuai UU 19 Tahun 2006, Wantimpres memberi nasihat baik diminta atau tidak diminta Presiden. “Keberadaan anggota Wan-
timpres dalam berbagai kegiatan kepresidenan khususnya sidang kabinet sesuai pembidangan, agar nasihat yang diberikan kontekstual dengan keadaan,” katanya. Romi menilai anggota Wantimpres kombinasi terbaik dari unsur parpol, ormas, dan akademi-
JAKARTA (HN) P r e s i d e n Joko Widodo mengangkat sembilan anggota Dewan Pertimbangan Presiden (Wantimpres) berdasarkan Keppres No 6 Tahun 2015 di Istana Negara, Jakarta, Senin (19/1). Mereka adalah Subagyo HS, Rusdi Kirana, Sidharto Danusubroto, Abdul Malik Fajar, Yusuf Kartanegara, KH Hasyim Muzadi, Suharso Manoarfa, Jan Darmadi, dan Sri Adiningsih. Dalam acara tersebut, turut hadir Wakil Presiden Jusuf Kalla, ketua-ketua lembaga tinggi negara, dan jajaran menteri Kabinet Kerja. Tampak pula pimpinan parpol Koalisi Indonesia Hebat (KIH). “Diharapkan dapat memberikan pertimbangan kepada Presiden dalam tugas-tugas negara,” kata Mensesneg Pratikno usai pelantikan. Pratikno mengatakan, kesembilan anggota Wantimpres memiliki ketua yang dipilih langsung Presiden Jokowi melalui Keppres baru. Tugas utama Wantimpres, menurut dia, memberikan nasihat dan pertimbangan baik diminta atau tidak oleh Presiden. “Penyampaian nasihat dan pertimbangan dapat dilakukan secara perorangan maupun Jakarta
23-33° C
Bandung
satu kesatuan nasihat dan pertimbangan seluruh anggota dewan,” ujarnya. Rusdi Kirana mengatakan, Partai Kebangkitan Bangsa yang merestui dan mengusulkan dia sebagai anggota Wantimpres. Sedangkan bidang yang diemban, kata dia, tidak spesifik. “Enggak spesifik. Setiap anggota satu bidang. Jadi semua diberikan kesempatan,” katanya. Dia juga menyatakan, tiga bulan setelah dilantik, mereka harus melepas jabatan baik swasta maupun BUMN. Wakil Ketua DPR Agus Hermanto berpendapat, siapa pun yang dipilih sebagai anggota Wantimpres merupakan kewenangan dan hak prerogatif Presiden. “Mengangkat dari mana saja itu juga kewenangan Presiden,” ujarnya. Politikus Partai Demokrat ini mengakui, memilih tokoh-tokoh tersebut sebagai anggota Wantimpres bukan perkara mudah. Oleh karena itu, dia yakin tokohtokoh terpilih tersebut memiliki kredibilitas dan kapabilitas. “Presiden pasti dan seharusnya berkonsultasi dengan berbagai pihak, mana yang terbaik,” ujarnya. Agus pun mengajak seluruh pihak menghargai keputusan Presiden itu
21-31° C
Semarang
25-32° C
Yogyakarta
23-32° C
Surabaya
25-33° C
Denpasar
23-32° C
Hujan Lebat
Hujan Sedang
si, termasuk salah satu kader PPP, Suharso Monoarfa. Pilihan presiden, kata dia, sudah baik. “Saya yakin akan bermanfaat ke depan karena kombinasi anggotanya kaya akan spektrum, mulai teori, praktik, dan pengalaman,” katanya. O ARIF KUSUMA Hujan Ringan
Berawan
Cerah Berawan
Cerah sumber: BMKG
ANTARA FOTO/Andika Wahyu/ama/15.
ANTARA | ANDIKA WAHYU
KOMBINASI TERBAIK DARI UNSUR PARPOL, ORMAS, DAN AKADEMISI.