SABTU, 21 SEPTEMBER 2013 | Nomor 22 Tahun I KURS MATA UANG US$ GB£ EU€ JP¥ SIN$ AUS$ RM RMB
11.409 18.305 15.444 11.491 9.155 10.786 3.605 1.853
sumber: www.bi.go.id
Hari ini 32 halaman | Rp 3.000,-
Perbaiki Fundamental Ekonomi
Seksi Bayern
A
Mereka meniti performa yang lebih baik. »B13
Bom waktu dari Bernanke masih berdetak. »A7
NASIONAL H A R I A N
»C21
Lima Kamar Tidur Modern
DINAMIS DAN MENCERAHKAN
JK dan Suu Kyi
ANTARA | HO | DOKUMENTASI
Ketua Umum Palang Merah Indonesia (PMI) Jusuf Kalla berbincang dengan pemimpin pro-demokrasi Myanmar Aung San Suu Kyi di selasela pembukaan “Singapore Summit” di Shangri-La Hotel Singapura, Jumat (20/9). Mantan Wapres RI tersebut menyampaikan kepada Aung San Suu Kyi seputar kegiatan kemanusiaan yang dilakukan PMI di Myanmar terkait penyelesaian konflik komunal antara etnis Rohingya dan Arakan di Provinsi Rakhine sejak 2012 hingga kini.
Minyak Curian Diduga ke Indonesia Laporan Chatham House dianggap cerita lama. JAKARTA (HN) Wakil Menteri
Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Susilo Siswo Utomo me nyatakan, pemerintah Indonesia tidak mungkin membeli minyak mentah selundupan dari luar negeri karena pengadaan minyak mentah di Tanah Air dilakukan transparan. “Itu kan baru kata mereka. Biar Pertamina yang merespon. Saya tidak ingin berspekulasi,” katanya dihubungi HARIAN NASIONAL, Jumat (20/9). Susilo mengatakan hal itu saat dimintai tanggapan terkait minyak curian Nigeria senilai miliaran dolar AS yang terjual setiap tahun ke pasar interna sional, sebagian besar dicuci di pasar keuangan dunia. Indonesia disebut termasuk negara tujuan dan tempat pencucian uang hasil minyak curian tersebut. Laporan Chatham House yang berbasis di London memperkira kan 100 ribu barel minyak per hari dicuri dari pipa di Delta Niger Jakarta
23-33° C
Bandung
pada triwulan pertama tahun ini. Itu tidak termasuk minyak yang dicuri dari terminal ekspor. Pen curian mengakibatkan negara dengan ekonomi terbesar kedua di Afrika itu berpotensi kehilang an pendapatan US$ 5 miliar (Rp 55 triliun) per tahun. Jumlah minyak yang dicuri sekitar lima persen dari produksi Nigeria sekitar dua juta barel per hari. “Minyak mentah Nigeria dalam skala industri. Hasilnya di cuci lewat pusat keuangan dunia dan digunakan untuk membeli aset di luar Nigeria,” bunyi lapor an setebal 70 halaman berjudul “Kejahatan Minyak Nigeria” itu dikutip Reuters. Laporan itu menyebutkan AS, Inggris, Inggris, Dubai, Indonesia, India, Singapura, dan Swiss se bagai tempat pencucian uang hasil minyak curian itu. Tempat tujuan minyak curian itu ada di AS, Brasil, China, Thailand, In donesia, dan Balkan. Nigeria ter masuk 10 besar eksportir minyak mentah dunia dan pemasok uta ma ke Eropa, Brasil, dan India. Vice President Communi cations PT Pertamina (Persero),
22-31° C
Semarang
24-33° C
Yogyakarta
RINGKASAN PERKEMBANGAN IMPOR INDONESIA JANUARI-JULI 2012 DAN 2013
NILAI CIF (juta US$)
Total Migas Minyak Mentah Hasil Minyak Gas
Juni 2013
Juli 2013
3.531,0 1.116,7 2.192,3 222,0
4.137,3 1.177,5 2.736,6 223,2
Jan-Jul 2012
24.197,3 26.244,4 6.179,5 8.074,6 16.137,4 16.398,7 1.880,4 1.771,1
PERSEN PERUBAHAN
Total Migas Minyak Mentah Hasil Minyak Gas
Jan-Jul 2013
Jul 2013 Terhadap Jun 2013
Jan-Jul 2013 Terhadap Jan-Jl 2012
Peran Terhadap Total Impor Jan-Jul 2013
17,17 5,44 24,83 0,54
8,46 30,67 1,62 -5,81
23,47 7,22 14,66 1,58 Sumber: BPS
Ali Mundakir mengatakan, Perta mina sudah lama tidak melaku kan pembelian minyak impor melalui trader. Laporan Chatham House itu sudah menjadi cerita lama. “Saat ini, Petral melakukan pembelian minyak secara lang sung dari oil company,” tuturnya. Hingga kini, Indonesia masih mengimpor minyak mentah dan bahan bakar minyak (BBM) untuk memenuhi kebutuhan BBM nasi onal mencapai 1,4 juta barel-1,5 21-31° C
Surabaya
23-35° C
juta barel per hari. Berdasarkan data Pertamina, total impor mi nyak mentah selama 2012 men capai 98,21 juta barel atau sekitar 300 ribu barel per hari. Tingginya impor minyak mentah dan BBM ini menjadi penyebab neraca keuang an Indonesia defisit. Auditor utama Badan Peme riksa Keuangan (BPK) Widodo Mumpuni menyatakan tak bisa berkomentar banyak mengenai Laporan Chatham House itu.
Denpasar
23-32° C
Hujan Lebat
Hujan Sedang
“Tak bisa mengomentari karena tak menangani lagi. Kalau itu trader atau importirnya Perta mina, semestinya BPK bisa akses ke dokumen tersebut,” ujarnya. Pengamat ReforMiner Ins titute Komaedi Notonegoro me ngatakan, mekanisme pembelian minyak antar-spot memungkin kan masuknya minyak dari se luruh dunia, termasuk minyakminyak curian. Sebab, para pemegang kon trak (agen trader) selama ini ba nyak memperjualbelikan kontrak sehingga sulit melacak dari mana saja minyak yang diterima negara yang membutuhkan. “Cara pembelian minyak impor kan banyak. Tapi kalau melacak minyak tersebut dari mana sangat sulit dilakukan. Apalagi kontrak-kontrak yang dilakukan para trader di spot internasional ini kan gelap dan bisa diperjualbelikan. Pemegang kontrak terakhir inilah biasanya yang masuk ke negara yang mem butuhkan,” katanya. l CACA CASRIWAN | TON SUHARTONO | DION B ARINTO
>> Berita Terkait di Halaman A2 Hujan Ringan
Berawan
Cerah Berawan
Cerah sumber: BMKG