SELASA, 23 AGUSTUS 2016 | Nomor 961 Tahun III
A
Hari ini 32 halaman | Rp 3.000,-
AS ROMA vs FC PORTO
DUEL PENENTUAN
SIMBOLISASI HINDIA DALAM SEMANGKUK SUP
»B17
»C25
DINAMIS DAN MENCERAHKAN
PACIFIC PARTNERSHIP 2016
ANTARA | IGGOY EL FITRA
Peserta Latihan Bersama Pacific Partnership 2016 menari seusai upacara pembukaan di Pangkalan TNI-AL Padang, Sumatera Barat, Senin (22/8). Latihan yang melibatkan sekitar 2.711 personel TNI, Komando Pasifik Amerika Serikat, serta militer dari sejumlah negara itu bertujuan untuk meningkatkan kemampuan dan koordinasi antarnegara dan antarlembaga dalam penanggulangan bencana.
PEMILIHAN KEPALA DAERAH
27 Daerah Bisa Tanpa Pengawasan JAKARTA (HN) P e r h e l a t a n Pilkada Serentak 2017 di puluhan daerah terancam tanpa pengawasan, seturut 27 daerah belum merealisasikan komitmen anggaran. Imbasnya, upaya pengawasan oleh panitia pengawas menjadi tersendat. Kekhawatiran tersebut juga dilatari hasil deteki Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) yang memetakan sejumlah daerah rawan tindak pelanggaran. “Kami harap ada harapan (dari Kementerian Dalam Negeri) agar tidak terjadi kendala (pengawasan),” kata Ketua Bawaslu Muhammad di Jakarta, Senin (22/8). Muhammad mengatakan, sebanyak 27 daerah yang bermasalah imbas belum disepakatinya Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD) dengan dua BaPERKUAT LOBI KE SAUDI ARABIA » Jakarta
23-34°C
Bandung
waslu tingkat provinsi, termasuk 25 panitia pengawas tingkat kabupaten/kota. Soal pemetaan sejumlah daerah yang rawan pelanggaran, jelas Muhammad, dilatari dari penyusunan indeks kerawanan pemilihan. Penyusunan indeks mangacu pada tiga unsur, yakni penyelenggara, kontestasi peserta, dan partisipasi pemilih. Hasilnya, kata Muhammad, sedikitnya empat daerah masuk dalam kategori rawan pelanggaran, yaitu Aceh, Banten, Papua, dan Papua Barat. “Di Papua Barat, misalnya, indeks yang menjadi potensi rawan yakni penyelenggara pemilu-nya. Untuk Aceh tidak hanya dari segi penyelenggara, tapi juga segi kontestasi. Kita tahu di Aceh ada parpol lokal,” ujarnya.
A5
20-30°C
KOMITMEN ANGGARAN BERMASALAH PROVINSI ACEH | PAPUA BARAT KABUPATEN ACEH BESAR | ACEH UTARA | ACEH TIMUR | ACEH JAYA | SIMEULUE | ACEH SINGKIL | ACEH BARAT DAYA | ACEH BARAT | KOLAKA UTARA | SERAM BAGIAN BARAT | BURU | MALUKU | TENGGARA BARAT | PUNCAK JAYA | INTAN JAYA | SARMI | TALIKARA | YAPEN | TAMBRAU | MEMBRAT | SORONG KOTA BANDA ACEH | SABANG | SALATIGA | SINGKAWANG | SORONG MASALAH Terlambat pembentukan panwas Masih dibahas pemda dan panwas Pengajuan kebutuhan terlambat, terutama pengamanan Kepala daerah tidak di tempat Sumber: Pusat Data Harian Nasional
Alhasil, Muhammad berharap persoalan anggaran pengawasan segera dituntaskan. Apalagi, sambungnya, Provinsi Aceh dan Papua Barat masuk dalam bagian 27 daerah yang bermasalah terkait komitmen anggaran pengawasan.
KENAIKAN ROKOK DINILAI MENYESATKAN » Semarang
22-32°C
Yogyakarta
23-32°C
Surabaya
A7 26-35°C
Muhammad optimistis, hambatan pencairan anggaran pengawasan dapat dituntaskan melalui upaya Kementerian Dalam Negeri memanggil 27 kepala daerah. Kondisi serupa, ia mengingatkan, pernah terjadi saat perhelatan Pilkada Serentak 2015. Anggota Bawaslu Endang Wihdatiningtyas menyesalkan persoalan anggaran pengawasan masih terjadi. Padahal, ia melanjutkan, rangkaian tahan pesta demokrasi telah dimulai. Tahapan verifikasi faktual dukungan untuk bakal calon perseorangan, misalnya. Tahapan tersebut, menurut dia, memerlukan tenaga pengawas dengan jumlah yang relatif banyak. Selain itu, keluhan juga telah disuarakan dari daerah. “Seperti Panwas Aceh ke mana-mana
masih memakai uang sendiri,” ungkapnya. Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo mengatakan, pemanggilan 27 kepala dearah akan dilakukan pekan ini. Saat ini, Tjahjo mendata, sebanyak 101 daerah penyelenggara Pilkada Serentak 2017 telah mengajukan anggaran. Alhasil, ia yakin persoalan di 27 daerah bukan karena ketiadan uang. Soal pemetaan daerah rawan pelanggaran pilkada, Tjahjo memastikan pendataan serupa juga dilakukan pemerintah. Latar belakang penilaian, jelasnya, berkaca pada pengalaman Pilkada Serentak 2015, termasuk tahapan yang sedang berjalan. Hasil pemetaaan telah diserahkan kepada Bawaslu. O ARIA TRIYUDHA
RAZIA ANTINARKOBA FILIPINA, SENAT TEMUKAN PELANGGARAN » Denpasar
26-35°C
Hujan Lebat
Hujan Sedang
Hujan Ringan
Berawan
A15
Cerah Berawan
Cerah sumber: BMKG