Harian Nasional

Page 1

RABU, 24 MEI 2017 | Nomor 1183 Tahun IV B MERAH PUTIH DI AMBANG KEGAGALAN Tim Indonesia wajib menang sempurna pada laga kontra Denmark jika ingin lolos ke perempat final.

» B20-B21

» B23

Hari ini 32 halaman | Rp 3.000,-

17

RABU, 24 MEI 2017 | Nomor 1183 Tahun IV

CONTE MANAJER TERBAIK Ia menjadi orang Italia kedua yang memenangi penghargaan ini dalam dua musim terakhir, setelah Claudio Ranieri.

Sports ports ttss FINAL LIGA EUROPA

AJAX AMSTERDAM vs MAN UNITED

Dolberg

Traore

Ziyech

Mkhitaryan

Klaassen

Tete

LIFESTYLE

ALL–IN

MENINTIP SKENA PUNK LOKAL

»B17

»C25

Lingard

Herrera Carrick

De Ligt

Veltman ltman

Darmian Da

Smalling

Onana

Jones

Valencia

Romero

AJAX AMSTERDAM

MANCHESTER UNITED

PELATIH: PETER BOSZ

Menang

Rashford

Pogba

Schone

Sinkgraven

PERTANDINGAN DI KOMPETISI UEFA MUSIM INI

SPORTS Friends Arena, Stockholm, Swedia Kapasitas: 50 ribu kursi Kamis (25/5), Pkl 01.45 WIB

Ini duel final pertama bagi kedua klub.

Younes

MANAJER: JOSE MOURINHO

PEROLEHAN TROFI OFI

8

4

3

Liga Champions

Piala Winners

1

1

Piala Winners

3

Piala UEFA

Kalah

3

Eredivisie Belanda

I

0 20

AFP

MU mempertaruhkan segalanya demi juara di Liga Europa.

supaya mereka bisa bertarung maksimal dan mengalahkan Ajax. Seumpama permainan poker, sang manajer telah menaruh semua koinnya di tengah meja. All-in demi trofi Liga Europa. “Itu bukan pertaruhan, tapi keputusan sederhana dalam mewujudkan mimpi juara. Kami tidak ingin kehilangan pemain inti karena harus menjalani 17 pertandingan dalam tujuh pekan,” ujar Mourinho sebagaimana dikutip AFP, Selasa (23/5). Mourinho punya kenangan manis

M A

2015/2016

1 33

ALL-IN

STOCKHOLM (HN) Manchester United siap tampil habis-habisan menghadapi Ajax Amsterdam pada laga final Liga Europa di Friends Arena, Stockholm, Swedia, Kamis (25/5) dini hari WIB. Selain memburu trofi pertama di kompetisi ini, raihan kemenangan juga bakal mengantar “Setan Merah” ke ajang Liga Champions musim depan. United gagal mendapatkan tiket Liga Champions dari pemeringkatan di Liga Primer. Mereka finis di peringkat enam dengan nilai 69. Manajer Jose Mourinho sudah menduganya, lantas menetapkan Liga Europa sebagai target utama. Ia menyimpan sejumlah pemain inti selama beberapa pekan terakhir. Termasuk di laga pamungkas ketika mengalahkan Crystal Palace 2-0, akhir pekan lalu, MU tampil dengan pemain yang rerata berusia 22 tahun dan 284 hari. Tujuannya sederhana: Mou mempersiapkan pasukan inti, menjaga kebugaran tim dan menghindari risiko cedera, L

PEROLEHAN TROFI

Liga Champions

Imbang

A

F

I

N A L

2014/2015

T

E

R

A K

menjuarai Liga Europa 2003 bersama FC Porto. Tapi, MU sendiri belum pernah. Kalau sanggup meraih kemenangan di final ini, mereka akan menjadi tim kelima yang sukses memenangi dua turnamen Eropa, yaitu Liga Champions dan Liga Europa, menyusul sukses Juventus, Ajax, Bayern Munich, dan Chelsea. “Semua orang mungkin menilai kami tidak melewati musim yang bagus. Namun, ini semata-mata sudut pandang. Anda pilih mana: finis di peringkat kedua

H

I

R

2013/2014

L

I

G

A

E

U

PERTANDINGAN DI KOMPETISI UEFA MUSIM INI 9

Menang

Piala UEFA

3

Imbang

Liga Primer Inggris

3

Kalah

liga tanpa merebut gelar, atau memenangi dua trofi serta melangkah ke Liga Champions?” kata bek United Phil Jones, merujuk pada perolehan trofi Piala Liga Inggris (EFL Cup) dan Liga Europa. Duet Jones dan Chris Smalling jadi pilihan utama di lini pertahanan. Sebab, Mourinho tidak bisa memainkan Eric Bailly karena suspensi. “Setan Merah” juga kehilangan Zlatan Ibrahimovic, Luke Shaw, Marcos Rojo, dan Ashley Young yang menepi akibat cedera. Gelandang PAUL POGBA siap diandalkan menjadi motor serangan. Pemain Prancis berusia 24 tahun ini pun berambisi mempersembahkan gelar juara. Dengan begitu, ia dapat menjawab kritik yang berhembus sepanjang musim. United menghabiskan 89,3 juta pounds (Rp 1,54 triliun) untuk membeli Pogba dari Juventus pada musim panas lalu. Nilai sebesar itu barangkali akan terlunasi jika sang pemain termahal memberikan trofi di panggung ini. z ALVIN TAMBA

R O

P A

2012/2013

2011/2012

SEVILLA

3

SEVILLA

3

SEVILLA (4-2 pen)

0

CHELSEA

2

ATLETICO MADRID

3

LIVERPOOL

1

DNIPRO DNIPROPETROVSK

2

BENFICA

0

BENFICA

1

ATHLETIC BILBAO

0

DINAMIS DAN MENCERAHKAN

Ganjil-Genap Mudik Dibatalkan Pemerintah Memastikan Memiliki Alternatif Lain Pekerja menyelesaikan pembangunan lantai kerja yang akan difungsikan sebagai jalur fungsional untuk pemudik Lebaran 2017 di ruas Tol SemarangBatang di kawasan Tulis, Batang, Jawa Tengah, Selasa (23/5). Jalur ditargetkan selesai pada 10 Juni 2017 dan dapat difungsikan pada H-10 hingga H+10 Lebaran untuk memecah kepadatan kendaraan bermotor di jalur Pantura.

pemerintah mengurai kemacetan saat arus mudik Lebaran 2017 melalui sistem ganjil-genap gagal diterapkan. Usai diskusi bersama ahli, praktisi, regulator, dan masyarakat, sistem pembatasan kendaraan dengan pelat nomor itu dinilai belum matang dan minim sosialisasi. Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan, masyarakat dan ahli menilai ganjil-genap justru berpotensi menambah kemacetan. “Kemungkinan besar kami tidak laksanakan, tapi akan kami finalisasi akhir pekan ini,” kata Budi di Jakarta, Selasa (23/5). Sistem ganjil-genap mudik, menurut Budi, juga sulit diteraprapkan karena wilayah operasional onal jalan tol terlalu panjang dan tidak terpetakan, termasuk keterbatasan waktu mengingat ngat penerapan memerlukan sosialsialisasi. “Harus panjang sosialisasiasinya agar masyarakat paham.”” Budi juga pesimistis ganjilnjilgenap mudik bisa diterapkan kan pada Lebaran 2018 karena beragamnya sifat pemudik. Hasil pengamatan, terdapat pemudik udik yang pergi berkonvoi. “Ini takut akut nanti tiba-tiba orang tidak terr komunikasi,” ungkap Budi. Sekjen Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Sugihardjo menyatakan, sistem ganjil-genap merupakan pilihan terakhir untuk mengatasi kemacetan. Kemenhub bersama Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) serta kepolisian, ia memastikan, telah membuat pola operasi yang lebih tepat.

ANTARA | ADITYA PRADANA PUTRA

JAKARTA (HN) R e n c a n a

26-33°C

Bandung

Cikampek

Tangerang

POTENSI TITIK KEMACETAN

Palimanan

Bogor

Cirebon Cianjur

Sukabumi Padalarang

SEMARANG Demak

Pejagan

Sumedang Cileunyi

Ngawi Bawen

Pemalang Batang

Solo MERAK CIKAMPEK NAGREK CIREBON PEJAGAN BREBES TEGAL

KM 118 KM 73 KM 186 KM 219 KM 317 KM 326 KM 338

Yogyakarta PEKALONGAN TOL SEMARANG - UNGARAN AMBARAWA BRONCONG, TUBAN BABAT, LAMONGAN PORONG - SIDOARJO

Kementerian PUPR bersama Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) telah menyiapkan alat penghitung kendaraan secara akurat dan nyata di setiap gerbang tol. Alat ini akan menunjukkan volume kendaraan yang masuk jalan tol, sehingga bisa diantisipasi sejak dini. Dirjen Bina Marga Kementerian PUPR Arie Setiadi Moerwanto

PERILAKU PARPOL HARUS DIUBAH » Jakarta

JAKARTA

Merak

19-30°C

A3

Semarang

Mantingan Mojokerto Gempol Pandaan

KM 377 KM 480 KM 497 KM 665 KM 759 KM 775

Malang

Yogyakarta

Surabaya

25-34°C

Masuruan Pasuruan Situbondo

Sumber: Kementerian Perhubungan

tol juga akan disiagakan petugas, personel kepolisian, dan Dinas Perhubungan. Perihal rekayasa lalu lintas, menurut Arie sekadar situasional disesuaikan dengan kondisi lapangan dan kebutuhan darurat. Kementerian PUPR turut menyiagakan ratusan kendaraan derek di jalan tol, termasuk bekerja sama dengan Agen Pe-

mengatakan, jika terdapat antrean panjang kendaraan segera dilakukan pengalihan arus. Kepolisian akan menutup jalan tol utama dan kendaraan dialihkan ke jalan nasional. “Jadi (macet) tidak berkepanjangan di jalan tol.” Ketika volume dan kapasitas jalan tol penuh, kendaraan akan dialihkan untuk keluar di pintu tol terdekat. Setiap meter jalan

23-32°C

Madura Tanjung Perak Juanda

Banyuwangi

ATURAN DAERAH HAMBAT INVESTASI » 26-33°C

Gresik Kertosongo

A7

Denpasar

megang megan Merk (APM) kendaraan untuk membuka bengkel darurat di jalan jala tol. Ihwal Ihw potensi kehabisan BBM, Pertamina berencana membuka Pertam penjualan BBM kaleng berbagai penju ukuran ukura di setiap tempat peristirahatan. Upaya ini juga untuk istirah mengantisipasi antrean di SPBU. menga Pada upaya lain, kepolisian berencana rencan menyiagakan 100 ribu personel. person Lokasi tugas akan terbagi di d jalan nasional dan tol. Hasil koordinasi antara KeHa menhub, kepolisian, dan seh jumlah lembaga terkait turut menghasilkan rencana pembuatan aplikasi pemantauan arus lalu lintas untuk jalur mudik Lebaran. Aplikasi akan memberikan informasi volume kendaraan di setiap jalan, pengalihan arus lalu lintas dari jalan tol ke jalan nasional, termasuk tempat peristirahatan dan SPBU. O DIAN RISKI ROSMAYANTI

PELAKU TERIDENTIFIKASI » 23-34°C

Hujan Lebat

Hujan Sedang

Hujan Ringan

Berawan

A15 Cerah Berawan

Berkaitan peringatan Kenaikan Isa Almasih, harian ini TIDAK TERBIT pada Kamis, 25 Mei 2017. HARIAN NASIONAL terbit lagi pada Jumat, 26 Mei 2017. Kepada pembaca dan relasi harap maklum.

Cerah sumber: BMKG


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.