Harian Nasional

Page 1

SABTU-MINGGU, 4-5 AGUSTUS 2018 | Nomor 1521 Tahun V

Hari ini 24 halaman | Rp 3.000,-

SPORTS

TRAVEL & LIFESTYLE

SAJIAN MENGGIURKAN

TAMASYA DI LANGIT VIETNAM

»B9

»C17

A

DINAMIS DAN MENCERAHKAN BERITA UTAMA SISTEM TI KPU PERLU DIPERBAIKI

KPK BEDAH ENAM PROYEK LAIN TERKAIT KASUS DGI

“Kami Pramuka Indonesia Manusia Pancasila Satyaku kudharmakan, dharmaku kubaktikan agar jaya, Indonesia, Indonesia Tanah Air ku Kami jadi pandumu.”

A3

SERTIFIKASI HALAL VAKSIN MEASLES RUBELLA DIKEBUT PROYEK JALAN DI PEDALAMAN KOTIM TERANCAM TERHENTI »

A4

EKONOMI STRATEGI PENGUATAN RUPIAH BELUM EFEKTIF

STABILITAS PEREKONOMIAN DIPRIORITASKAN »

A5

BAMBANG SURYADI KEPALA BADAN STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN

» A6 A7 Jakarta

25-31°C

Bandung

L

irik Hymne Pramuka itu memiliki pesan yang sangat kuat tentang pentingnya menjadi manusia Indonesia yang memiliki dasar negara Pancasila. Apakah semangat itu kini masih menggelora? Gerakan Pramuka atau kepanduan di Indonesia dimulai sejak 1923 yang ditandai didirikannya Nationale Padvinderij Organisatie (NPO) di Bandung. Pada tahun yang sama, di Jakarta didirikan Jong Indonesische Padvinderij Organisatie (JIPO). Kedua organisasi cikal bakal kepanduan di Tanah Air ini melebur menjadi satu bernama Indonesische Nationale Padvinderij Organisatie (INPO) di Bandung pada 1926. Pada 26 Oktober 2010, DPR mengesahkan UU No 12 Tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka. Berdasarkan UU ini, Pramuka bukan lagi satu-satunya organisasi yang boleh menyelenggarakan pendidikan kepramukaan. Organisasi profesi pun diperbolehkan menyelenggarakan kegiatan kepramukaan. Pramuka merupakan singkatan dari Praja Muda Karana memiliki arti Jiwa Muda yang Suka Berkarya. Pada prinsipnya, kepramukaan me-

20-30°C

Semarang

22-32°C

Yogyakarta

rupakan proses pendidikan di luar lingkungan sekolah dan di luar lingkungan keluarga dalam bentuk berbagai kegiatan di alam terbuka. Sasaran akhirnya adalah pembentukan watak, akhlak, dan budi pekerti luhur. Cover story kali ini mengintip kegiatan kepramukaan di Jakarta. Apakah sebagai sistem pendidikan kepanduan yang disesuaikan dengan keadaan, kepentingan, serta perkembangan masyarakat dan bangsa Indonesia, kini kepramukaan masih relevan? O

HARIAN NASIONAL | TEGAR RIZQON ALFIAN

»

REVITALISASI SETENGAH HATI | WAWASAN KEBANGSAAN MUTLAK DIKUASAI »

23-32°C

Surabaya

26-35°C

Denpasar

26-35°C

Hujan Lebat

Hujan Sedang

Hujan Ringan

A2

Berawan

Cerah Berawan

Cerah sumber: BMKG


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.