SABTU-MINGGU, 5-6 AGUSTUS 2017 | Nomor 1238 Tahun IV
Hari ini 32 halaman | Rp 3.000,-
TEKANAN SANG JUARA
LEBARAN ORANG KITE!
»B17
»C25
ARSENAL vs CHELSEA
A
DINAMIS DAN MENCERAHKAN
I KETUT DIARMITA DIRJEN PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN KEMENTAN
» A14 A15 BERITA UTAMA KPU BUTUH KEPASTIAN HUKUM TINDAK TEGAS KONTEN NEGATIF
A5
»
TEROPONG SIMALAKAMA TANAH ADAT »
A7
JABODETABEK KONTRAKTOR PJU WANPRESTASI »
A10
EKONOMI LION AIR BUKA RUTE JAKARTA-SANYA »
A11
GLOBAL DUTERTE: AMERIKA SERIKAT TAK PERLU KHAWATIR »
A13
PHOTOGRAPHY AKHIR PERJALANAN BEMO
» A8 A9 Jakarta
26-33°C
PARA PENYISIR B
REL
Mereka bekerja demi kenyamanan dan keselamatan sesama.
egitu banyak profesi mulia. Salah satu di antaranya petugas penilik jalan (PPJ) kereta api. Mereka bertugas 24 jam memastikan kondisi rel kereta api layak dilintasi. Lintasan rel kereta api yang prima tentu menghindarkan masinis, kru, dan para penumpang dari celaka. Sebagai contoh, kerikil penopang rel yang berhamburan bisa menyebabkan lintasan ambles. Kalau kereta api melintas, bukan tidak mungkin anjlok. Risiko terberat bisa mengancam. Menyusuri rel kereta api pada siang hari di bawah terik, atau dinginnya malam, sudah biasa bagi mereka. Hujan yang kadang menerpa juga santapan yang tidak asing bagi PPJ. Tantangan
lain yang tidak kalah berisiko adalah saat kereta api melintas. Meleng sedikit, mereka bisa kehilangan nyawa. Belum lagi kalau memergoki para pencuri baut atau komponen besi rel. Intinya kewaspadaan ditopang fisik prima jadi syarat utama. Tantangan berat itulah yang membuat mereka harus bekerja dalam tim. Tidak boleh sendirian. Mereka juga dibekali pemahaman soal perkeretaapian, jadwal kereta, dan sebagainya. Fasilitas keselamatan mulai dari peralatan hingga jaminan kesehatan pun sangat diperhatikan. Mereka bekerja bukan sekadar mencari nafkah, tapi demi kenyaman dan keselamatan sesama. O
MENANTANG BAHAYA DI JALUR KERETA | KESELAMATAN DAN KENYAMANAN JADI PRIORITAS » A2
Bandung
19-30°C
Semarang
26-33°C
Yogyakarta
23-32°C
Surabaya
25-34°C
Denpasar
23-34°C
Hujan Lebat
Hujan Sedang
Hujan Ringan
Berawan
Cerah Berawan
Cerah sumber: BMKG
SEJUMLAH PETUGAS PENILIK JALAN (PPJ) SEDANG MEMBENAHI REL KERETA API DI SEKITAR STASIUN DUKUH ATAS, JAKARTA, JUMAT (4/8) MALAM – HARIAN NASIONAL | YOSEF ARKIAN
A3
»