JUMAT, 15 NOVEMBER 2019 | Nomor 1893 Tahun VII
Hari ini 24 halaman | Rp 3.000,-
TRAVEL & LIFESTYLE
SPORTS
TETAP FRESH SAAT DIABETES
TANTANGAN BARU
» A11
» B17
A
DINAMIS DAN MENCERAHKAN
JAKARTA (HN) Upaya menjaga kedaulatan NKRI tak sekadar men terutama jadi tugas pemerintah, aparatur keamanan. Seluruh elemen masyarakat dinilai memiliki kepentingan serupa. Keterlibatan masyarakat, termasuk kerja sama dengan aparatur keamanan, diyakini bisa menjadi cara me nangkal aksi minor seperti se paratisme dan radikalisme. Wakil Komandan Korps (Wadankor) Brigade Mobil (Brimob) Polri Brigjen Pol A bdul Rakhman Baso mengatakan, aparatur keamanan m emerlukan dukungan dari masyarakat untuk menjalankan tugas. operasi, Saat menjalankan seperti penanganan bencana alam dan konflik sosial, aparatur amanan dituntut bergerak ke cepat. “Untuk cepat sampai di lokasi, B rimob tentu memerlukan dukungan transportasi,” kata Abdul Rakhman saat perayaan HUT Ke-74 Brimob di Mako Brimob, Depok, Jawa Barat, Kamis (14/11). Saat terjadi konflik sosial di Papua, ia mencontohkan, Brimob harus mengerahkan 6.400 pasukan. Ribuan prajurit, Abdul ituntut Rakhman melanjutkan, d untuk cepat sampai ke lokasi demi memberikan pelayanan. “Dengan anggota sebanyak itu, tidak mungkin kami hanya mengandalkan kekuatan P olisi Udara. Lion Air Group yang mam pu menjawab semua (tuntutan) itu,” puji Abdul Rakhman. engan Kerja sama Brimob d Lion Air Group berlangsung sedari 2009, atau sudah berjalan selama satu dekade. Menurut Abdul Rakhman, komitmen Lion Air Group membantu menjaga keamanan NKRI bersama Brimob bahkan tak kenal waktu. Terkait kerja sama tersebut, Brimob menyematkan gelar Warga Kehormatan kepada
HARIAN NASIONAL | AULIA RACHMAN
Brimob Polri mengapresiasi komitmen Lion Air Group dalam menjaga keamanan Indonesia.
Komandan Korps Brigade Mobil (Brimob) Polri Irjen Polisi Anang Revandoko (kiri) memakaikan seragam Brimob kepada pendiri Lion Air Group Rusdi Kirana saat prosesi penyematan gelar Warga Kehormatan di Markas Komando Brimob, Depok, Kamis (14/11).
endiri Lion Air Group Rusdi p Kirana. Pengukuhan dilakukan bersamaan saat perayaan HUT Ke-74 Brimob. apresiasi Menurut Rusdi, Brimob membuat keluarga besar bangga. Ihwal Lion Air Group kerja sama dengan B rimob, Rusdi memastikan Lion Air Group akan berusaha menjaga ke terus amanan NKRI. “Kami akan terus menjaga keamanan NKRI dengan engawal dan mem selalu siaga m enjalankan t ugas, bantu Brimob m (terutama) dengan mengerahkan armada kami,” tutur Rusdi. Warga Selain Rusdi, gelar Kehormatan juga disematkan
POLISI MINTA ATRIBUT OJOL DITERTIBKAN » Jakarta 24 - 31°C
Bandung 20 - 29°C
A2
Semarang 24 - 33°C
Warga Kehormatan sebagai wujud apresiasi Brimob untuk mereka yang ikut mendukung dan membangun kekuatan korps, baik dari aspek sumber daya, sarana dan prasarana, kemampuan, dan sebagainya. BRIGJEN POL ABDUL RAKHMAN BASO WADANKOR BRIMOB POLRI
BATIK AIR BUKA RUTE JAKARTA-BANGKOK » Yogyakarta
23-32°C
Surabaya 26-35°C
epada dua tokoh lain di Mako k Brimob Depok, yakni Menteri Ling kungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya Bakar serta Ketua Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Agung Firmansyah. Untuk Siti Nurbaya, Brimob menilai politikus NasDem itu berjasa mengembangkan s umber daya Brimob. Siti Nurbaya mem untuk berikan tempat latihan anggota Brimob di Gunung Halimun, Bogor. Untuk Agung Firmansyah, Ketua BPK itu memberikan dorongan dan motivasi kepada kinerja keuangan Brimob. Imbas nya, kinerja keuangan Brimob
A5
Denpasar 26-35°C
menjadi transparan dan akun tabel, sehingga meraih predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP). “Warga Kehormatan sebagai ntuk wujud apresiasi Brimob u mereka yang ikut mendukung dan membangun kekuatan korps, baik dari aspek sumber daya, sarana dan prasarana, kemampuan, dan sebagainya,” kata Abdul Rakhman. Polisi Kepala Polri Jenderal rimob Idham Azis mengatakan, B merupakan pasukan yang bisa diandalkan dalam menghadapi ancaman dan gangguan. Kendati demikian, Idham tetap meng ingatkan Brimob untuk terus menjaga persatuan. “Penting untuk meningkatkan solidaritas dengan TNI. Di semua tingkatan juga harus bekerja sama dan berkolaborasi dengan elemen- elemen bangsa,” imbau Idham. l AINI TARTINIA
DUA SAKSI KUNCI BEBERKAN SKANDAL UKRAINA » Hujan Lebat
Hujan Sedang
Hujan Ringan
Berawan
A10
Cerah Berawan
Cerah sumber: BMKG