SABTU-MINGGU, 21-22 SEPTEMBER 2019 | Nomor 1847 Tahun VII
Hari ini 24 halaman | Rp 3.000,-
CHELSEA vs LIVERPOOL
TRAVEL & LIFESTYLE
SENIOR KONTRA JUNIOR
LATTE ART SENJATA BARISTA
» B9
» C17
A
DINAMIS DAN MENCERAHKAN BERITA UTAMA KALA “JALAN KORUPTOR” DIPERMULUS
A3
HUJAN BUATAN MULAI KURANGI ASAP
BULAN DEPAN, STADION IRAN TERBUKA BAGI PEREMPUAN »
A4
EKONOMI LION AIR GROUP KENALKAN BISNIS AVIASI
BUNGA KREDIT PROPERTI SEGERA TURUN »
A5
ALEKS GIYAI KETUA TAMAN BACA GERAKAN PAPUA MENGAJAR
» A6 A7 Jakarta 24 - 31°C
Bandung 20 - 29°C
S
irkus bagi orang identik dengan seni p ertunjukan yang melibatkan hewan liar seperti singa, macan, gajah, dan sejenisnya. Selain itu, ha nya ada badut bagian dari ke senian yang sudah ada sejak zaman Romawi kuno itu. Padahal, ada atraksi akro bat, aksi trapeze, berjalan lin tasan tali, juggling, sepeda roda satu, dan hiburan lain yang di padukan dengan musik atau efek suara. Sang bapak sirkus Philip Astley membuka lingkaran berkuda di London, Inggris, untuk menampilkan atraksiatraksinya pada 1770. Dia mu lai menambahkan badut, ber jalan di lintasan tali, dan per mainan akrobat, lalu ditiru oleh hampir seluruh pemain sirkus Eropa. Di Amerika Serikat, saat tempat-tempat masih sepi, orang-orang selalu menantikan datangnya sirkus. Rombongan sirkus akan datang dengan gerobak-gerobak berwarna me rah dan sebuah dinding kan vas dipasang di tengah-tengah lingkaran. Dua jam sebelum rom bongan tiba, badut akan pergi ke tengah-tengah kota men ceritakan hal-hal lucu yang membuat anak-anak tertawa sehingga datang ke pertunjuk an. Terbukti, sirkus mampu menghadirkan tawa anak dengan aksi yang ditampilkan. Di Jakarta, Dan Roberts ingin menghadirkan tawa can da anak-anak Cilincing melalui keterampilan sirkusnya. Ber sama Dedi Purwadi, lelaki asal Amerika Serikat itu mengajar
Semarang 24 - 33°C
Yogyakarta
HARIAN NASIONAL | ESTI TRI PUSPARINI
»
Wahyu, Kristina, Wawan, dan Said sedang berlatih sirkus di Yayasan Hidung Merah Cilincing, Jakarta Utara, Rabu (18/9).
Yayasan Hidung Merah hadir menjawab keprihatinan atas anak-anak pesisir Ibu Kota yang kehilangan hak untuk bermain. anak-anak bermain sirkus dan bahasa Inggris dengan men dirikan Yayasan Hidung Merah (YHM) pada 2009. Niat tulus itu hadir karena dua lelaki penyabar ini prihatin melihat anak-anak pesisir Ibu Kota tersebut kehilangan hak mereka untuk bermain. Se bagian anak dipaksa me ngupas kerang atau membantu pekerjaan lain orangtuanya. Padahal dalam UU Per lindungan Anak, salah satunya mengatur, setiap anak berhak ber istirahat dan memanfaatkan wak tu luang, bergaul dengan anak se baya, bermain, b erekreasi, dan
23-32°C
Surabaya 26-35°C
MENGASAH RASA SALING PEDULI | MEWUJUDKAN MIMPI ANAK PINGGIRAN » A2
berkreasi sesuai minat, bakat, serta tingkat kecerdasan demi pengembangan diri. Di sisi lain, upaya itu untuk mengenalkan profesi baru yang tak banyak diketahui karena sebagian besar warga C ilincing bekerja sebagai nelayan dan pe
Denpasar 26-35°C
Hujan Lebat
Hujan Sedang
ngupas kerang saat itu. Melalui sirkus, diharapkan anak-anak mampu memperbaiki pereko nomian keluarga. Tak kalah pen ting, tanpa sadar rasa kepedulian mereka terlatih, ber jiwa pantang menyerah, saling menghormati, saling berkomu nikasi, dan senang belajar. Meskipun tantangan dan hambatan sempat dialami, kegiatan itu kini menuai h asil. Anak-anak didik YHM mam pu membuktikan diri dengan tampil di berbagai acara di ho tel, perusahaan, hingga luar negeri seperti Kamboja, Polan dia, dan Amerika Serikat. l
Hujan Ringan
Berawan
Cerah Berawan
Cerah sumber: BMKG