SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
Hari ini 24 halaman | Rp 3.000,-
TRAVEL & LIFESTYLE
CHELSEA vs BAYERN MUNICH
KEKUATAN WARNA KOMBINASI RASA
PANGGUNG MUELLER
» A11
» B17
A
IRAN DITUDUH TERTUTUP SOAL VIRUS » A10
DINAMIS DAN MENCERAHKAN
Kandidat Alternatif Dimungkinkan Agus Harimurti Yudhoyono dinilai bisa menyaingi Prabowo, Anies, juga Sandiaga pada Pilpres 2024.
NUSANTARA III “DIKEPUNG” ASAP
popularitas Airlangga. “Airlangga masuk dalam enam besar. Artinya beliau cukup dikenal,” kata Qodari di Jakarta, Senin (24/2). Peneliti Populi Center Rafif Pamenang Imawan menilai masih ada nama lain yang bisa menjadi “kuda hitam”. Ia mencontohkan Menteri BUMN Erick Thohir, Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, Ketua DPR Puan Maharani, juga Wakil Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). “Potensi terbesarnya tokoh yang mengisi jabatan publik, seperti menteri, gubernur, bupati, atau wali kota. Tren pemimpin yang terpilih adalah tokoh yang memiliki rekam jejak mengelola organisasi besar,” kata Rafif. Ihwal posisi Prabowo yang berada di puncak dari hasil jajak pendapat, Rafif menilai wajar. Menteri Pertahanan itu merupakan calon presiden pada Pilpres
GELIAT PASAR BUKU KENARI » Jakarta
24 - 31°C
Bandung
Petugas Pengamanan Dalam (Pamdal) DPR membagikan masker ketika Gedung Nusantara III terkepung asap, Jakarta, Senin (24/2). Asap yang menutupi kantor pimpinan DPR, MPR, dan DPD itu berasal dari Lantai 2 Gedung Nusantara III bersumber dari aerosol.
HARIAN NASIONAL | AULIA RACHMAN
JAKARTA (HN) Hasil jajak pendapat sejumlah lembaga survei menempatkan Prabowo Subianto, Anies Baswedan, juga Sandiaga Salahuddin Uno sebagai kandidat terkuat untuk Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024. Hasil survei Indo Barometer misalnya. Dari 1.200 responden yang diwawancarai, sebanyak 22,5 persen akan memilih Prabowo jika pemilihan presiden dilakukan. Di tempat kedua ada Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dengan 14,3 persen, sementara Sandiaga berada satu tingkat di belakang Anies dengan 8,1 persen. Jika Undang-Undang Pemilu tak berubah, pasangan calon yang bisa mengikuti kontestasi Pilpres 2024 ditentukan partai politik yang mendapatkan kursi di parlemen. Adapun syarat minimalnya 20 persen kursi atau 25 persen suara. Imbasnya, menurut Direktur Eksekutif Indo Barometer Muhammad Qodari, Pilpres 2024 berpotensi diikuti tiga hingga empat pasangan calon, dengan asumsi diusung empat koalisi. Pertama yakni koalisi PDI-P. Kedua Golkar. Ketiga ada Gerindra. Keempat diikuti koalisi gabungan. Ihwal potensi munculnya sosok lain untuk menyaingi Prabowo, Anies, juga Sandiaga, Qodari menilai masih ada peluang. Di internal Golkar, misalnya, ada Airlangga Hartarto. Meski tak setinggi Prabowo, Airlangga berhasil merebut suara 1,1 persen dari 1.200 responden. Posisinya sebagai sebagai Menteri Koordinator Bidang Perekonomian juga menambah
20 - 29°C
A4 Semarang
2019, rival Joko Widodo. “Waktu yang sangat berdekatan dengan Pemilu 2019 menjadi salah satu alasan mengapa pamor Prabowo tinggi,” ungkap Rafif. Direktur Eksekutif Indonesia Political Opinion Dedi Kurnia Syah menilai AHY bisa menjadi “kuda
SEBARAN SUARA DI PARLEMEN
Yogyakarta
Suara: 12.661.792 Kursi: 59 kursi
9,05 %
Suara: 11.493.663 Kursi: 50 kursi
8,21 %
Suara: 10.876.057 Kursi: 54 kursi
7,77 %
Suara: 27.053.961 Kursi: 128 kursi
19,33 %
Suara: 17.594.839 Kursi: 78 kursi
12,57 %
Suara: 17.229.789 Kursi: 85 kursi
12,31 %
Suara: 9.572.623 Kursi: 44 kursi
6,84 %
Suara: 13.570.097 Kursi: 58 kursi
9,69 %
Suara: 6.323.147 Kursi: 19 kursi
4,52 %
Sumber: Indo Barometer | KPU RI
IMPLEMENTASI ATURAN TRUK MOLOR » 24 - 33°C
hitam” jika melihat potensi dari partai politik. Namun, anak sulung Susilo Bambang Yudhoyono itu belum memegang kekuasaan tertinggi di internal partai. Alhasil, menurut Dedi, Demokrat harus memberikan panggung untuk AHY. Kongres
23-32°C
Surabaya
26-35°C
A5 Denpasar
Demokrat yang dijadwalkan Mei mendatang dinilai bisa menjadi momentum, dengan menempatkan AHY sebagai ketua umum. Namun, Dedi tak menyamakan potensi AHY dengan Puan Maharani di PDI-P. Posisi Puan, menurut Dedi, belum seperti Joko Widodo yang dibawa “partai banteng” pada Pemilu 2014. Kondisi serupa juga dialami Golkar. “Partai beringin”, kata Dedi, belum terlihat mengusung kader internal sebagai calon presiden. Golkar, sambungnya, lebih memilih mendukung calon potensial yang bisa memenangkan kontestasi. Wakil Ketua Umum Golkar Ahmad Doli Kurnia mengatakan, Golkar sedang menimbang untuk mengusung kader. “Kami sedang bersiap untuk mengusung calon (kader) untuk 2024. Mekanisme dan pola penetapan sedang digodok,” ujarnya. O ESTI TRI PUSPARINI
PERMASALAHAN SAMPAH BELUM USAI » 26-35°C
Hujan Lebat
Hujan Sedang
Hujan Ringan
Berawan
A8 Cerah Berawan
Cerah sumber: BMKG
Polhukam Kilas
BADAN Pengawas Pemilu (Bawaslu) menemukan puluhan kabupaten dan kota terkendala Sistem Informasi Pencalonan Pemilu (Silon). Temuan terjadi selama penyelenggaraan penerimaan syarat dukungan minimal bakal pasangan calon untuk Pilkada 2020. “Ada 31 kabupaten dan kota yang mengalami kendala Silon, sebagian besar kendala yang terjadi adalah unggah data offline ke online,” kata Ketua Bawaslu Abhan di Jakarta, Senin (24/2). Silon juga mengalami kegagalan pengunggahan data syarat dukungan, disebabkan pendeteksian kegandaan dari data yang disusun oleh tim bakal calon. Menurut Abhan, ada juga 52 kabupaten dan kota yang sulit mengakses Silon. O ANTARA
Pimpinan KPK Siap Digugat Rossa PELAKSANA Tugas Juru Bicara KPK Ali Fikri mengatakan, pimpinan KPK menolak keberatan dari penyidik Kompol Rossa Purbo Bekti perihal pengembaliannya ke Mabes Polri. Pada 20 Februari, pimpinan menjawab surat keberatan Rossa. “Isinya, keberatan dari Mas Rossa tidak dapat diterima,” kata Ali di Jakarta, Senin (24/2). Pimpinan KPK, menurut Ali, mempersilakan Rossa mengajukan banding atas putusan tersebut. Komisi antirasuah, Ali melanjutkan, juga siap jika Rossa mengajukan gugatan di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN). “KPK akan menghormati apa yang akan dilakukan Mas Rossa,” ujarnya. O ANTARA
Banda Aceh
23-32°C
Medan
Pemerintah disarankan menarik draf RUU Cipta Kerja dari parlemen untuk diperbaiki. JAKARTA (HN) Pemerintah berencana menyosialisasikan Rancangan Undang-Undang (RUU) Cipta Kerja di 18 kota, pekan ini. Menurut Sekretaris Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Susiwijono, roadshow dilakukan untuk menyerap aspirasi dari berbagai pemangku kepentingan. “Pekan ini roadshow penyerapan aspirasi dengan prioritas 18 kota di seluruh Indonesia. Bapak Presiden akan hadir di lima tempat,” kata Susiwijono di Jakarta, Senin (24/2). Ihwal kota-kota yang akan didatangi, menurut Susiwijono, ditentukan dengan beberapa aspek, seperti banyaknya jumlah industri, pekerja, dan pertimbangan dari sisi investasi. Jakarta menjadi kota pertama. Namun, Susiwijono belum bisa memastikan 17
kota lainnya. Kendati demikian, Susiwijono memastikan pemerintah telah menyiapkan seluruh kebutuhan, mulai dari bahan sosialisasi, paparan yang disampaikan, hingga melakukan tanya jawab. “Kami akan fasilitasi untuk menyampaikan penjelasan lengkap supaya sama semua pemahamannya, kemudian menyerap aspirasi,” ujar Susiwijono. Susiwijono memastikan seluruh pembahasan RUU Cipta Kerja tetap terbuka, kendati draf telah disampaikan kepada DPR, 12 Februari lalu. Aspirasi yang masuk, kata Susiwijono, akan menjadi bahan diskusi pemerintah dengan parlemen. Namun, pembahasan RUU Cipta Kerja diprediksi baru berlangsung akhir bulan depan. Musababnya, DPR memasuki masa reses 28 Februari hingga 22 Maret. Parlemen juga belum menentukan Alat Kelengkapan Dewan (AKD) yang akan membahas RUU Cipta Kerja.
Daftar inventarisasi masalah menjadi bagian paling penting dalam proses pembahasan, sehingga fraksi-fraksi seharusnya sudah menyusun tanpa terpaku jadwal. LUCIUS KARUS PENELITI FORMAPPI
Peneliti senior Formappi Lucius Karus mengatakan, fraksi seharusnya telah mulai menyusun daftar inventarisasi masalah (DIM) RUU Cipta Kerja, kendati pembahasan belum dimulai. “DIM menjadi bagian paling penting dalam proses pembahasan, sehingga fraksi-fraksi seharusnya sudah menyusun tanpa terpaku jadwal pembahasan yang
baru keluar usai penunjukan AKD,” kata Lucius kepada HARIAN NASIONAL. Peneliti Pusat Studi Hukum dan Kebijakan Indonesia (PSHK) Agil Oktaryal menyarankan pemerintah untuk menarik dan memperbaiki draf RUU Cipta Kerja. Belum adanya kepastian jadwal pembahasan di parlemen bisa dimanfaatkan untuk memperbaiki sejumlah kesalahan, termasuk menampung aspirasi dari masyarakat. Wakil Ketua Badan Legislasi (Baleg) DPR Achmad Baidowi mengatakan, parlemen akan tetap mencermati isi draf. Ia memastikan pembahasan tidak akan dilakukan dengan terburu-buru, merespons target penyelesaian selama 100 hari. “DPR tidak ada target-target, kami juga tidak harus selalu mengiyakan keinginan pemerintah. Belum ada agenda dan keputusan kapan pembahasan RUU Cipta Kerja dilakukan,” kata Baidowi. O SHERLYA PUSPITA SARI | ANTARA
Kasus Harun Dinilai Butuh Panja JAKARTA (HN) – Anggota Komisi III DPR Fraksi Demokrat Benny Kabur Harman mengatakan, komisi hukum perlu membentuk panitia kerja (panja) terkait buronnya Harun Masiku. Menurut Benny, tersangka kasus dugaan suap pergantian antar-waktu anggota DPR di internal PDI-P itu mampu membuat perkara kian jelas. Kasus tersebut turut membuat mantan Komisioner KPU RI Wahyu Setiawan sebagai tersangka. Benny mengatakan, panja bisa memanggil Angkasa Pura II demi mengusut kesalahan sistem keimigrasian di Bandara SoekarnoHatta. Kesalahan tersebut membuat keberadaan Harun tak terdeteksi. Keterangan dari Angkasa Pura II, menurut Benny, sekaligus membuktikan apakah ada keterlibatan Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly. “Pembentukan panja biar kasus tuntas, tidak ada dusta,” kata Benny saat rapat kerja dengan Kementerian Hukum dan HAM di Jakarta, Senin (24/2). Selain Angkasa Pura II, Benny juga menilai panja bisa mengklarifikasi Yasonna terkait akses data rekaman kamera pengawas (CCTV) di Bandara SoekarnoHatta. 22-32°C
Pekanbaru
24-28°C
Batam
ANTARA | RENO ESNIR
Bawaslu: Puluhan Daerah Terkendala Silon
A2
Sosialisasi Dimulai Pekan Ini
Paspor WNI Eks IS segera Diblokir MENTERI Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD mengatakan, Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) segera memblokir paspor WNI eks anggota “Negara Islam (IS)”. Menurut Mahfud, identifikasi nama, alamat asal, posisi saat ini, termasuk waktu bergabung dengan IS sudah dilakukan. “Hasilnya sudah mulai disetor ke Kemenkumhan agar paspornya diblokir,” kata Mahfud di Jakarta, Senin (24/2). Pemblokiran paspor berlaku untuk WNI dewasa. Pemerintah, menurut Mahfud, turut mengidentifikasi anak-anak di bawah 10 tahun, terutama berstatus yatim piatu, untuk dipulangkan ke Indonesia. O ANTARA
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
KESAKSIAN RANO KARNO Mantan Wakil Gubernur Banten Rano Karno (tengah) menjadi saksi kasus tindak pidana pencucian uang dan korupsi alat kesehatan untuk terdakwa Tubagus Chaeri Wardana (Wawan) di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Senin (24/2). Rano mengetahui ada aliran dana senilai Rp 7,5 miliar dari Wawan untuk kepentingan Pemilihan Gubernur Banten 2011.
Benny khawatir ada upaya menutupi perkara dengan menghilangkan jejak Harun. “Ada beberapa spekulasi yang berkembang. Pertama, (Harun) sudah ditembak mati. Kedua disembunyikan,” ujar Benny. Ketua Komisi III DPR Fraksi PDI-P Herman Hery mengatakan, vendor yang dinilai lupa menghubungkan data perlintasan di Terminal 2F Bandara SoekarnoHatta harus bertanggung jawab. Ia bahkan meminta Yasonna 24-31°C
Padang
23-30°C
Jambi
memberikan sanksi tegas. “Saya minta Pak Menteri (Yasonna) menjatuhkan sanksi seberat-beratnya, termasuk sanksi pidana kalau memang memungkinkan,” kata Herman. Ia juga meminta Direktorat Jenderal Imigrasi membenahi Sistem Informasi Manajemen Keimigrasian (SIMKIM). Merespons polemik, Yasonna berujar tidak akan mempertaruhkan integritasnya hanya untuk melindungi Harun. “Terlalu kecil,” 24-32°C
Palembang
23-32°C
ujarnya. Ihwal pemberian sanksi kepada vendor, Yasonna menyatakan akan lebih dulu melakukan kajian, termasuk menelaah kesalahan dan potensi pidana. Jika ditemukan, Yasonna memastikan Kemenkumham akan menempatkan vendor tersebut dalam daftar hitam, termasuk menjeratnya dengan sanksi pidana. “Vendornya (harus) bertanggung jawab. Kesalahannya sangat fatal,” kata Yasonna.
P. Pinang
O AINI TARTINIA
23-33°C
Bengkulu
24-32°C
A3
Kesra
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
JAKARTA (HN) – Pemerintah siap mengevakuasi dan mengobservasi warga negara Indonesia (WNI) yang bekerja sebagai anak buah kapal (ABK) di kapal pesiar World Dream dan Diamond Princess ke Pulau Sebaru Kecil, Kepulauan Seribu. Langkah itu dilakukan menyusul dihentikannya pengoperasian kedua kapal imbas wabah virus corona baru (COVID-19). Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menjelaskan, dari dua kelompok tersebut, evakuasi pertama akan dilakukan terhadap 188 WNI ABK dari kapal World Dream ke KRI Soeharso. Evakuasi melalui pemindahan antarkapal Rabu (26/2) besok. “Estimasi pemindahan kapal ke kapal akan dilakukan pada 26 Februari pukul 10.00 di Selat Durian dan akan tiba di Pulau Sebaru Kecil 28 Februari sekitar pukul 9.00 WIB,” kata Muhadjir usai rapat tingkat menteri di Kantor Kemenko PMK, Jakarta, Senin (24/2). Menurut Muhadjir, terkait proses evakuasi WNI ABK Diamond Princess yang masih berada di Perairan Yokohama, Jepang, pemerintah akan
sangat berhati-hati. Total WNI yang akan dievakuasi sebanyak 69 orang. Pasalnya, WNI ABK yang positif virus corona baru bertambah menjadi 9 orang. Sebelumnya hanya 4 yang terinfeksi dari total 78 WNI ABK di kapal Diamond Princess. Lebih jauh, Muhadjir menjelaskan, Pulau Sebaru Kecil dipilih lantaran termasuk pulau yang tidak berpenghuni. Selain itu, dikelilingi oleh pulau yang juga tak berpenghuni. Menurut dia, observasi di Pulau Sebaru Kecil akan dilakukan selama 14 hari sejak kedatangan KRI Soeharso ke pulau tersebut. Proses observasi di Pulau Sebaru serupa dengan langkah terhadap 238 WNI di Kabupaten Natuna, Kepulauan Riau, setelah dipulangkan dari Kota Wuhan, China. Bupati Kepulauan Seribu Husein Murad mengatakan, sebelum menjadi pulau tak berpenghuni, Pulau Sebaru Kecil sempat dijadikan tempat rehabilitasi pecandu narkoba. “Pulaunya kosong jauh dari pemukiman dan dikelilingi oleh pulau kosong. Memang di sana ada bangunan,” ujarnya. Husein mengatakan, fasilitas di Pulau Sebaru Kecil sudah memadai. Dia menyebut, pe-
Pembentukan Regulasi Harus Transparan HARIAN NASIONAL | AULIA RACHMAN
ABK WNI Diobservasi di Pulau Sebaru
Menko PMK Muhadjir Effendy berjabat tangan dengan Menkes Terawan Agus Putranto sebelum rapat koordinasi tingkat menteri di Jakarta, Senin (24/2).
merintah pusat sudah mengecek kelayakan lokasi di Pulau Sebaru Kecil. Sesditjen Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Kementerian Kesehatan Achmad Yurianto memaparkan sebetulnya ada sekitar 270 WNI ABK di Kapal World Dream. Namun, Yurianto menyebut hanya 188 orang yang bersedia dievakuasi. “Yang mau turun 188 orang. Yang lain masih di kapal dan akan melanjutkan perjalanan, mereka semua tidak sakit dan kontrak (kerja) belum habis,” katanya. Yurianto mengungkapkan, hingga Senin kemarin, kapal World Dream sudah berada di perairan dekat Johor, Malaysia. Sementara KRI Soeharso telah mendekati perairan Bangka Be-
litung setelah berangkat dari Surabaya pada Minggu (23/2). Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto menegaskan, kondisi 188 WNI ABK kapal World Dream dalam keadaan sehat. Pasalnya, mereka sudah mengantongi dua sertifikat sehat dari Pemerintah Hong Kong dan kapal World Dream. Sementara terkait WNI ABK di kapal Diamond Princess, Terawan menyebut, pemulangan yang akan dilakukan tidak mudah. Pasalnya, negosiasi harus dilakukan untuk mencapai kesepakatan terbaik bagi kedua belah pihak. “Harus negosiasi antarnegara karena Pemerintah Jepang juga tidak mau disebut menyebarkan penyakit.” O UMMAMAH N ULJANNAH
Solusi Honorer Hanya Sentuh K2 Tenaga honorer K2 harus mengikuti seleksi CPNS atau P3K apabila sinkronisasi data tuntas. JAKARTA (HN) Pemer intah memutuskan hanya fokus menangani tenaga honorer kategori 2 (K2) untuk diikutkan dalam seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K). Menurut Deputi Bidang Sistem Informasi Kepegawaian Badan Kepegawaian Negara (BKN) Suharmen, langkah tersebut diimplementasikan melalui pembuatan roadmap atau peta jalan sinkronisasi data tenaga honorer K2 di BKN dengan yang tersebar di instansi pemerintah pusat dan daerah. “Mau dicocokkan sebetulnya apakah pegawainya masih ada atau tidak. Seperti sudah pindah instansi atau meninggal. Jadi 22 Maret nanti sudah harus ada roadmap sinkronisasi data Aparatur Sipil Negara (ASN) lima tahun ke depan,” kata Suharmen usai rapat Panitia Kerja (Panja) ASN bersama Komisi II DPR RI dan tujuh kementerian terkait B Lampung
23-33°C
Pontianak
di Kompleks Parlemen, Senin (24/2). Surat Edaran Menpan RB No 5 Tahun 2010 menyebutkan, honorer terkategori K2 yaitu penghasilannya dibiayai bukan dari APBN atau APBD Sinkronisasi data khusus honorer K2 yang ada dalam database BKN, yakni 438.590. Fokus pemerintah untuk menyinkronisasi data honorer K2 menyusul penghapusan tenaga honorer di tingkat pusat dan daerah. Ini mengacu Peraturan Pemerintah (PP) No 49 tentang Manajemen P3K yang menyebut tak boleh lagi mengangkat tenaga honorer. Oleh karena itu, kata Suharmen menegaskan, pemerintah ingin konsentrasi mengelola tenaga honorer dengan memfokuskan penanganan kepada K2. “Namun, masih banyak daerah mengangkat honorer nonkategori maka datanya tidak konsisten. Kalau penyelesaiannya
25-32°C
Samarinda
24-29°C
Palangkaraya
berlaku untuk semua honorer, akan melebar ke mana-mana,” kata dia. Suharmen memastikan, tenaga honorer K2 tersebut harus mengikuti seleksi CPNS dan P3K apabila sinkronisasi data dituntaskan. Seleksi CPNS diperuntukkan bagi honorer K2 yang berusia di bawah 35 tahun, sedangkan P3K untuk honorer K2 di atas 35 tahun. “Tahun ini, diprioritaskan untuk jabatan guru, tenaga kesehatan dan penyuluh pertanian. Nantinya bertahap,” ujar Suharmen. Terkait payung hukum tenaga honorer yang sudah lulus tes P3K tahun 2019, Suharmen menambahkan, hal ini menyangkut peraturan presiden yang sedang berproses di Sekretariat Negara. “Ada dua Perpres, satu mengatur tentang gaji, satunya lagi terkait peraturan perekrutan P3K.” Ketua Perkumpulan Honorer Kategori 2 Indonesia (PHK2I) Titi Purwaningsih menyatakan, semua honorer K2 harus mengawal proses sinkronisasi data 25-32°C
Banjarmasin
24-33°C
Manado
tersebut.”Jangan sampai ada yang tertinggal, rugi sendiri. Harusnya kalau data sudah di BKN dan Kemenpan RB maka tidak ada lagi penambahan, tapi pengurangan.” Koordinator Daerah PHK2I Kabupaten Magelang Nunik Nugroho menyayangkan putusan pemerintah yang tidak mengakomodasi tenaga teknis administratif masuk ke roadmap tahun ini. “Menyayangkan ya, apalagi dua tahun lagi saya pensiun. Harusnya sekalian bisa diakomodasi tahun ini.” Wakil Ketua Komisi II DPR RI Arwani Thomafi mengatakan, sinkronisasi data tenaga honorer krusial mengacu PP No 49 Tahun 2018 tentang Manajemen P3K. Menurut dia, kebutuhan ASN di lapangan masih sangat kurang. Masih banyak honorer yang belum terakomodasi perekrutan CPNS tahun kemarin. “Pemerintah agar mempunyai konsep, kalender untuk menyelesaikan kebutuhan formasi yang dibutuhkan di instansi pusat dan daerah.” O RAMADANI WAHYU 22-32°C
Hujan Lebat
Hujan Sedang
JAKARTA (HN) – DPR dan pemerintah didorong untuk bersikap transparan atau terbuka kepada publik dalam membentuk regulasi atau peraturan. “Sering kali dalam penyusunan berbagai Rancangan UndangUndang (RUU) tidak terbuka, tidak transparan, tidak demokratis, dan terkadang seperti dipaksakan,” kata Juru Bicara Gerakan Perempuan Nining Elitos di Kompleks Parlemen, Jakarta, Senin (24/2). Pernyataan Nining sekaligus merespon kontroversi yang mengiringi Rancangan UndangUndang (RUU) Ketahanan Keluarga. Gerakan Perempuan, kata dia menjelaskan, ingin pembahasannya dihentikan. Pasalnya, RUU ini dinilai tidak bisa menyelesaikan persoalan setiap keluarga. Seperti dikutip Antara, aspek memancing kontroversi dalam RUU Ketahanan Keluarga di antaranya mengenai kewajiban suami dan istri. Kewajiban istri tertuang dalam Pasal 25 Ayat (3). Berdasarkan RUU itu, ada tiga kewajiban istri, yaitu mengatur urusan rumah tangga sebaik-baiknya serta menjaga keutuhan keluarga. Kemudian, istri wajib memperlakukan suami dan anak secara baik, serta memenuhi hakhak suami dan anak sesuai norma agama, etika sosial, dan ketentuan peraturan perundangundangan. RUU ini awalnya diusulkan lima anggota DPR yaitu Ledia Hanifa dan Netty Prasetiyani (F-PKS), Ali Taher (F-PAN), Sodik Mudjahid (Fraksi Gerindra), dan Endang Maria Astuti (Fraksi Partai Golkar). Anggota DPR RI Fraksi PKS Iskan Qolba Lubis mengatakan, RUU Ketahanan Keluarga hadir untuk menyelesaikan persoalan keluarga agar terhindar dari perpecahan. “Jika dilihat dari analisa fakta sosial karena kurang solidnya keluarga, menimbulkan banyak kasus kekerasan terhadap anak, perceraian, dan banyaknya penyimpangan antara hubungan suami dan istri.” Staf Khusus Presiden Bidang Hukum Dini Purwono mengatakan, reaksi publik menunjukkan rancangan regulasi itu perlu dikaji lebih dalam. Secara umum publik menilai RUU ini banyak mengatur hal-hal yang termasuk ranah privat. Apakah campur tangan negara ke dalam ranah privat warga negara dibutuhkan? Bukankah masih banyak hal yang perlu dilakukan oleh negara.” O CHOIRUN IMAN Hujan Ringan
Berawan
Cerah Berawan
Cerah sumber: BMKG
Oase Geliat Pasar Buku Kenari juga bebas, di mana saja,” kata Samson ditemui HARIAN NASIONAL, Jumat (21/2). Di pasar itu dilengkapi berbagai fasilitas mulai dari kantin, tempat membaca, supermarket, coffee shop, hingga taman kanak-kanak. Tak heran konsumen betah berlamalama di sana. Pengunjung lain asal Bogor, Jawa Barat, Izki berpendapat, keunggulan pasar ini terdapat banyak kios sehingga banyak pula pilihan untuk mencari buku. “Di sini harganya terjangkaulah karena ada buku bekas. Ada kafe juga. Bisa buat ngerjain tugas kan,” ujar dia. Kadang, suasana lantai tiga terasa sepi. Salah satu faktor yang membuat sepi, banyak orang masih mengira Pasar Kenari hanya menjajakan peralatan listrik meski sudah banyak pihak mempromosikan pasar ini. “Namanya lebih terkenal Kwitang kan. Jadi untuk mengubah imej dari Kwitang ke Pasar Kenari agak sulit. Orang tahunya Kenari adalah pasar kabel, listrik, gitu kan?” kata Jaya, salah seorang pedagang yang sudah berjualan buku sejak 1997 di Pasar Kwitang itu.
A4
FOTO-FOTO: HARIAN NASIONAL | AISYAH ADILAH (RM)
B
eragam aktivitas perdagangan tampak mulai dari pintu utama Pasar Kenari di Jalan Kenari I No 53, Jakarta Pusat. Di sepanjang lorong lantai satu dipenuhi pedagang peralatan listrik. Demikian pula di lantai dua, meskipun beberapa ruko tampak sepi dan sebagian tutup. Suasana berbeda di lantai tiga. Setiap akses menuju lantai ini diawali dua pintu dengan plang bertuliskan “Selamat Datang di Pasar Kenari”. Padahal sekitar enam bulan lalu, kondisinya masih sangat sepi karena para pedagang buku eks Kwitang itu baru saja dipindahkan dari tempat sebelumnya. Pasar Buku Kenari merupakan pasar tematik buku pertama di DKI Jakarta. Pasar buku ini diresmikan pada 29 April 2019 oleh Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. Di sini disediakan buku murah dan terjangkau sehingga ekosistem perbukuan di Jakarta diharapkan menjadi lebih baik. Sebelumnya, Pasar Kenari dikenal sebagai pasar khusus instalasi listrik dan alat perbengkelan. Pasar ini awalnya berisi pedagang kaki lima yang ada sejak 1970-an, lalu berkembang menjadi kios pasar. Dalam perkembangannya, pasar ini dibangun empat lantai. Lantai dasar hingga lantai dua masih eksis diisi pedagang peralatan instalasi listrik tersebut. Berkat informasi yang begitu cepat, perlahan banyak pelanggan lama berkunjung ke pasar buku tersebut. Salah seorang di antaranya Samson Ekenedi. “Enak suasananya. Tenang. Pengujung merasa nyaman. Kalau mau baca buku
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
Buku-buku tertata rapi di lantai tiga Pasar Kenari, Jakarta Pusat, Jumat (19/2).
Total terdapat 65 kios di sini. Masih banyak kios kosong. Salah satu cara pedagang mendapatkan buku lama selain membeli dari pedagang lain adalah dengan sumbangan. Banyak orang datang menyumbang buku yang kemudian dijual di sini. “Buku lama didapat melalui beli dari pedagang lain atau ada juga yang datang memberi. Kadang ngasih buku. Kalau diloakin nanti malah disobekin. Kalau disumbangkan ke sini untuk dijual, kan bisa dimanfaatin orang lain,” tutur Jaya. Pada era sekarang, pedagang juga memanfaatkan lapak daring. Jaya menuturkan, pendapatan lumayan banyak dari hasil
Empat anak bercengkerama di lantai tiga Pasar Kenari, Jakarta Pusat, Jumat (19/2).
penjualan secara daring itu. Selain memudahkan, berjualan secara daring juga membuat toko semakin dikenal. “Ada yang sudah lama berlangganan secara daring, kemudian mengunjungi toko di Pasar Kenari. Kalau tidak begitu (berjualan secara daring) kami enggak kebagian rezeki,” kata Jaya. Kepala Humas PD Pasar Jaya Amanda Gita Ginanjar menuturkan, lantai tiga pasar tersebut dapat dikembangkan menjadi pasar buku karena kawasan Senen sejak dulu cukup terkenal dengan perdagangan bukunya. “Konsepnya, kami ingin menampilkan citra pasar buku tidak hanya monoton atau berkesan kaku. Pasar Jaya ingin menampilkan, berbelanja buku bisa juga menjadi sarana hiburan, tak membosankan, agar orang-orang happy. Oleh karena itu, konsep toko buku ini digabung toko buku modern dan tradisional. Masyarakat bisa mendapatkan buku-buku baru dan buku bekas di dalam satu kawasan yang sama,” tutur dia. Berbagai kemudahan juga disediakan, seperti akses yang mudah terjangkau dan berbagai sarana penunjang lain. “Sehingga akhirnya di lantai 3 dibangun pasar buku pertama
yang dikelola Pemprov DKI Jakarta melalui Pasar Jaya,” ujar Amanda. Namun, branding masyarakat terhadap Pasar Kenari sebagai pusat alat elektronik tak dapat dilunturkan begitu saja. Tentu ini menjadi tantangan tersendiri bagi Pasar Jaya untuk mempromosikan sentra buku di pasar tersebut. PD Pasar Jaya pun sering mengadakan kegiatan-kegiatan tertentu untuk menarik minat masyarakat berbelanja buku di pasar tersebut sekaligus mempromosikan keberadaan kios-kios buku di sana. Misalnya, sering digelar bedah buku, acara talk show, bazar, dan sebagainya. Salah satu contoh pada Minggu (23/2), Pasar Jaya mengadakan try out Ujian Nasional bagi siswa-siswa SMA di Jakarta. Dalam try out tersebut, akan dipilih tiga siswa dengan nilai terbaik untuk mendapatkan voucher belanja di Jakbook dan Jakmart dengan nilai tertentu. Amanda mengatakan, sejak beberapa kali promosi, pengunjung yang datang ke Pasar Buku semakin bertambah dibandingkan sebelumnya. “Alhamdulillah ada peningkatan jumlah pengunjung,” kata dia. O ASIYAH ADILAH (RM) | SERUNI RARA JINGGA
Terbit perdana 31 Agustus 2013 diterbitkan oleh: PT BERITA NASIONAL
DINAMIS DAN MENCERAHKAN
www.harnas.co
PEMIMPIN REDAKSI/PENANGGUNG JAWAB: Makhfud Sappe. REDAKTUR PELAKSANA: Solichin M. Awi, Burhanuddin Bella. STAF REDAKSI: Eko Budi Harsono, Dani Wicaksono, Dionisius B. Arinto, Didik Purwanto, Ahmad Reza S, Devy Lubis, Fifia A. Himawan, Herman Sina, Mulya Achdami, W. Ridwan Maulana, Aria Triyudha, Brigitha Sesilya | Alvin Tamba, Dian Riski Rosmayanti, Tegar Rizqon Alfian, Bayu Indra Kahuripan, Ridsha Vimanda N, Esti Tri Pusparini. PEWARTA FOTO: Aulia Rachman. DESAINER GRAFIS: Suryanda, Lucas Anggriawan, Ismail Saleh, Agung Tricahyono Putro . EDITOR BAHASA: Fery Sagita. SEKRETARIS REDAKSI: Lispa Juliantry. NETWORK & IT: Achsin, Muhamad Rizki Aldiansyah ALAMAT REDAKSI: Jalan Teuku Cik Di Tiro 77 Menteng, Jakarta Pusat 10310, Telp: 021-3152 699 Faks: 021-3151 668, e-mail: redaksi@harnas.co, website: www.harnas.co PEMIMPIN PERUSAHAAN: Makhfud Sappe. SEKRETARIS PERUSAHAAN: Lispa Juliantry. BISNIS & MARKETING: Nofika Roseliana. GA STAFF: Ipah Srinawangsih, Nanang Suryana. | KONTAK BISNIS: 021-3152 699 | DISTRIBUSI & SIRKULASI: 021-3152 699 | PENGADUAN: 021-3152 699 | BERLANGGANAN: 021-3152 699 PENASIHAT HUKUM: Dr. Harris Arthur Hedar, S.H., M.H.
Harian Nasional bisa dibaca di Wayang Force (untuk Aplikasi Android dan iOS)
Jurnalis HARIAN NASIONAL selalu dilengkapi identitas diri. Terima kasih kepada semua pihak yang membantu kelancaran tugasnya dan apresiasi kami kepada mereka yang, dengan penuh kesadaran tidak memberikan uang dan/atau apa pun barang yang memengaruhi independensi pemberitaan. Gorontalo
24-34°C
Palu
22-32°C
Kendari
25-31°C
Makassar
24-33°C
Majene
25-33°C
Ternate
25-32°C
Ambon
24-32°C
Jayapura
25-33°C
Sorong
24-30°C
HARIAN NASIONAL | www.harnas.co
BURSA
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
IHSG POSISI
+/-
6.200
S&P 500
3.337,75
35,48
6.100
NASDAQ
9.576,59
174,37
DJIA
28.992,41
227,57
6.000
222,55
5.900
FTSE
7.181,37
NIKKEI
23.386,74
92,41
5.800
HSI
26.820,88
487,93
5.700
Sumber: CNBC
DAFTAR HARGA LOGAM MULIA GRAM
EMAS PER BAR (Rp)
0.5 gram
Rp 440,227
Rp 365,000
1.0 gram
Rp 836,057
Rp 730,000
2.0 gram
Rp 1,611,575
Rp 1,460,000
3.0 gram
Rp 2,387,092
Rp 2,190,000
4.0 gram
Rp 3,137,385
Rp 2,920,000
5.0 gram
Rp 3,963,352
Rp 3,650,000
10.0 gram
Rp 7,881,299
Rp 7,300,000
5.807,05
18/2
19/2 20/2 21/2
24/2
» A6
PAJAK EMISI DINILAI TAK SESUAI
HARGA PER GRAM (Rp)
50.0 gram
Rp 38,920,662
Rp 36,500,000
100.0 gram
Rp 77,909,935
Rp 73,000,000
500.0 gram
Rp 387,269,335
Rp 361,000,000
Sumber: Logam Mulia
Implementasi Aturan Truk Molor Pemerintah dinilai kembali dilemahkan industri bukan barang pokok. JAKARTA (HN) Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi kembali memundurkan penerapan aturan truk hingga 2023. Padahal aturan yang melarang truk memiliki dimensi dan muatan berlebihan harus ditegakkan mulai 2021. Budi mengatakan, pertimbangan pemerintah memundurkan aturan truk lantaran banyak pelaku industri yang belum siap menjalankan aturan. Mereka harus menyesuaikan pola operasi dan menambah biaya operasional yang tidak sedikit. “Beberapa komoditas masih boleh berkeliaran hingga 2023,” kata Budi di Jakarta, Senin (24/2). Lima komoditas yang masih diberi toleransi berupa besi, baja, semen, minuman dalam kemasan, dan kaca. Selain komoditas itu, kata Budi, aturan tetap akan ditegakkan secara bertahap mulai Mei 2020. Budi menilai, sekarang pun pemerintah sudah membatasi operasional truk kelebihan dimensi dan muatan di sejumlah jalan. Seperti jalan Tol Tanjung Priok, Jakarta-Cikampek, dan Bandung. Mereka akan ditindak kepolisian setempat. Kemenhub bersama operator jalan tol akan inspeksi lapangan. “Pada titik itu, kita larang mulai sekarang,” ujarnya. Wakil Ketua Asosiasi Truk Indonesia (Aptrindo) Kyatmaja Lookman mengatakan, pemerintah kembali dilemahkan oleh industri bukan barang pokok. Mereka tidak darurat dikasihani karena dampak terhadap ekonomi sangat kecil. Menurut Kyat, ongkos logistik lima komoditas itu tidak lebih dari 20 persen. Jika harus memenuhi aturan, mereka tidak rugi dan harga barang hanya naik sekitar 5 persen. Kyat menilai, kondisi itu
bisa disiasati dengan menggunakan truk lebih besar sesuai aturan sehingga tidak merugikan industri. “Mereka sudah ditoleransi sejak dua tahun lalu, tapi tidak juga mematuhi aturan. Tidak memotong truknya dan membeli kendaraan baru padahal mereka perusahaan besar,” katanya. Dia khawatir pengusaha truk akan terus mencari alasan dan mengonfrontasi Kemenhub dengan kementerian lain untuk dapat keringanan, khususnya jika pemerintah terus menoleransi aturan kelebihan dimensi dan muatan. Menurut Kyat, seluruh anggotanya sudah memotong truk sesuai aturan. Jika pemerintah lemah, kendaraan kembali disambung agar menarik bagi pemilik barang. Sekarang kapasitas angkut truk Aptrindo dipangkas 50 persen agar sesuai aturan. Pengamat transportasi dari Unika Soegijapranata Djoko Setijowarno mengatakan, dampak truk kelebihan muatan dan dimensi tidak hanya dirasakan pemerintah pusat di jalan nasional. Pemda yang punya wewenang membangun dan memelihara jalan kota, jalan kabupaten, dan jalan provinsi, juga ikut menelan kerugian. “Kerusakan jalan yang begitu cepat pasti akan menguras APBN dan APBD yang sebenarnya dapat digunakan untuk program lainnya,” katanya. Jika melintas di jalan tol, kata dia, kendaraan kelebihan muatan dan kapasitas dapat menghambat arus kendaraan dan dapat menimbulkan kecelakaan akibat jumlah muatan yang berlebih sehingga kecepatan tidak dapat optimal. “Rata-rata kecepatan truk seharusnya tidak lebih dari 40 kilometer per jam.” O DIAN RISKI ROSMAYANTI
Petugas memeriksa peti kemas sebelum dimuat di atas truk di Terminal Teluk Lamong, Surabaya, Jawa Timur, Kamis (13/2). Pemerintah memundurkan penerapan aturan kelebihan dimensi dan muatan truk hingga 2023. ANTARA| DIDIK SUHARTONO
Keselamatan Pengguna Jalan Terganggu DIRJEN Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Budi Setiyadi mengatakan, tetap menegakkan aturan truk sesuai UndangUndang No 22/2009. Selain jalan tol, truk kelebihan muatan dan dimensi juga dilarang melintas menggunakan kapal penyeberangan mulai 1 Mei 2020. Budi mengatakan, truk tersebut tidak bisa dibiarkan masuk pelabuhan penyeberangan karena menimbulkan kerugian cukup besar. Di antaranya kerusakan rampdoor dan mobile bridge lebih cepat serta kapasitas kapal jadi berkurang karena penambahan dimensi kendaraan. “Selain itu, kendaraan yang melebihi kapasitas tentunya akan mengancam keselamatan karena mengganggu stabilitas kapal saat di tengah laut,” ujar Budi di Jakarta, Senin (24/2). Dia meminta pihak ekspedisi
jangan hanya memikirkan bisnis, tapi juga aspek keselamatan. Pihak ekspedisi tidak pernah membahas aspek keselamatan setiap mengajukan protes dan gugatan kepada pemerintah. “Kalau kapal diberi beban muatan truk dengan tonase atau kapasitas tidak sesuai ketentuan akan membahayakan seluruh isi kapal dan merusak kapal,” katanya. Kemenhub akan terus mendata pelaku yang tidak sesuai regulasi. Saat tahap sosialisasi dan edukasi selesai 1 Mei 2020, pemerintah tidak hanya menindak tetapi truk akan dikembalikan. “Regulasi kapasitas truk ini sudah ada dan sudah jelas. Hanya saja, regulasi ini belum diterapkan semua pihak dan penertibannya belum konsisten,” ujar Budi. Data Jasa Marga tahun 2019, kejadian kecelakaan tabrak be-
lakang melibatkan kendaraan angkutan barang terjadi sebesar 26,88 persen. Sekitar 21-50 persen pemilik truk melanggar persentase kelebihan muatan dari persyaratan ketentuan Jumlah Berat yang Diizinkan (JBI). Pengamat transportasi dari Unika Soegijapranata Djoko Setijowarno mengatakan, persentase kendaraan truk kelebihan kapasitas dan dimensi di ruas jalan tol sebesar 37,87 persen. Jenis pelanggaran kelebihan muatan sebesar 37,87 persen, kelebihan dimensi 2,45 persen, ketidaklengkapan dokumen 3,59 persen, dan yang tidak melanggar 55,91 persen. “Mayoritas komoditas yang kelebihan berupa sembako (23 persen), air minuman (17 persen), bahan bangunan (batu bata, hebel, batu, kayu) 10 persen, dan besi/baja/ alumunium 9 persen.” O DIAN RISKI ROSMAYANTI
Ekonomi Corona Tekan Bisnis Dekorasi WABAH virus Corona atau COVID-19 dari China ikut memengaruhi bisnis pengusaha dekorasi di Indonesia. Selama ini mayoritas komponen usaha yang digunakan untuk bisnis dekorasi seperti bunga segar, vas bunga, di Indonesia didatangkan dari China. “Sebagian besar materi dekorasi impor dari China. Bayangkan mulai dari bunga, media, properti, lampu, hampir semua kebanyakan impor dari China. Sekarang impor dari China tertahan (akibat virus corona),” kata Ketua Asosiasi Pengusaha Dekorasi Indonesia (ASPEDI) Jabar 2 Buwana Oejeng Solehwargana di Bandung, Senin (24/2). Menurut Buwana, pengusaha dekorasi di Indonesia harus memutar otak agar bisnis mereka tetap bisa berjalan meskipun terganggu wabah virus corona. “Bagaimana caranya, temanteman pengusaha dekorasi atau dekorator bisa terus mendekorasi dengan produk lokal karena tertahan kan impor dari China,” ujarnya. Buwana menilai, impor berbagai komponen yang tertahan untuk bisnis dekorasi di Indonesia menjadi keuntungan bagi pengusaha lokal seperti petani bunga. “Petani bunga kita jadi berkembang, seperti di Lembang, Berastagi di Medan, di Cipanas, di Malang, itu mereka sudah mulai menanam bunga untuk kebutuhan dekorasi dalam negeri. Ini kan menjadi kesempatan yang baik,” kata dia. Wabah virus corona ini, kata dia, di satu sisi menjadi “angin segar” untuk pengusaha lokal karena pemberhentian sementara impor dari China. “Contoh lain produk keramik, vas bunga kita mulai melirik kembali Plered yang tadinya vas bunga itu plastik atau fiberglass dari China,” ujarnya. Persoalan dan perkembangan bisnis dekorasi di Indonesia, termasuk dampak pemberhentian sementara impor dari China akan dibahas dalam Rakernas ASPEDI di Kota Bandung, Jawa Barat, pada 2527 Februari 2020. O ANTARA
kamus bisnis KOREKSI Sebuah gerakan balik sementara, biasanya negatif dari suatu pasar.
A6
Pajak Emisi Dinilai tak Sesuai Pengguna kendaraan pribadi belum bisa dikurangi. JAKARTA (HN) Rencana Kementerian Keuangan yang akan menerapkan pajak emisi gas buang kendaraan dinilai belum tepat. Pemerintah hingga kini belum bisa mengurangi penggunaan kendaraan pribadi dan menyediakan angkutan umum yang ramah lingkungan. Direktur Angkutan Jalan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Ahmad Yani mengatakan, saat ini sebagian besar angkutan umum masih menggunakan bahan bakar bensin dan solar. Pemerintah belum banyak mentransformasi angkutan umum ramah lingkungan seperti Bahan Bakar Gas (BBG) dan listrik. Yani mengatakan, tahun ini Kemenhub baru kembali memulai pengembangan sistem Bus Rapid Transit (BRT) di sejumlah daerah. Namun, seluruhnya masih menggunakan bus reguler bahan bakar solar. Menurut dia, investasi bus listrik sangat mahal, bisa mencapai empat kali lipat dari harga bus solar. “Sekelas Hino saja harga busnya Rp 1,2 miliar. Kalau bus listrik bisa Rp 4 miliar per unit,” kata Yani kepada HARIAN NASIONAL di Jakarta, Senin (24/2). Yani menilai, tidak mudah bagi operator mengganti seluruh angkutannya dengan kendaraan ramah lingkungan. Mereka pasti membutuhkan investasi besar dan kesiapan infrastruktur memadai bagi kebutuhan angkutan di Indonesia.
Secara bertahap, kata dia, tahun depan Kemenhub mulai menggunakan angkutan umum ramah lingkungan berbasis listrik. “Namun, tidak seluruhnya, hanya sebagian kecil trayek yang akan diuji coba menggunakan bus listrik.” Tahun ini pemerintah hanya fokus pengembangan moda transportasi massal yang memadai. Masyarakat akan memiliki alternatif moda transportasi sehingga penggunaan kendaraan pribadi bisa ditekan. Sekjen Organisasi Pengusaha Angkutan Darat (Organda) Ateng Aryono mengatakan, sebagian kecil taksi Blue Bird menggunakan mobil listrik. Namun, perusahaan belum bisa mengoptimalkan moda tersebut di Jakarta. Infrastruktur stasiun pengisian listriknya belum tersedia di setiap wilayah. “Kami masih harus menghitung kebutuhan listrik dengan kondisi Jakarta yang macet. Itu tidak bisa trayek jauh karena harus kembali mengisi listrik di pool,” katanya. Dibutuhkan investasi besar untuk perusahaan transportasi beralih ke kendaraan listrik. Selain investasi kendaraan, dibutuhkan juga investasi alat pengisian listrik di tiap pool agar kendaraan bisa beroperasi. “Investasi listrik ini sangat tinggi biayanya,” ujarnya. Pengamat transportasi dari Unika Soegijapranata Semarang Djoko Setijowarno mengatakan,
ANTARA | ADENG BUSTOMI
likuiditas Likuiditas
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
Pengendara melintas di Jalan Jenderal Sudirman, Sindangrasa, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Senin (24/2). Pemerintah mengusulkan rencana pengenaan cukai emisi CO2 kendaraan bermotor untuk mendorong produksi kendaraan berbasis listrik serta sebagai solusi pengurangan polusi dan penggunaan BBM.
pemerintahan Presiden Joko Widodo tidak pernah menjalankan rencana strategis transportasi nasional. Tidak ada program kendaraan listrik dan gas yang dijalankan. “Padahal era pak Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) sudah dirancang sedemikian rupa,” kata dia.
Hingga kini, kata dia, tidak ada bukti konkret Indonesia menggunakan kendaraan listrik untuk angkutan umum dan pribadi. Kemenkeu diminta tidak dulu menerapkan pajak emisi gas buang jika angkutan umum ramah lingkungan belum tersedia dengan baik. O DIAN RISKI ROSMAYANTI
Impor Gula belum Dibutuhkan JAKARTA (HN) – Sekretaris Jenderal Asosiasi Petani Tebu Rakyat Indonesia (APTRI) Nur Khabsyin mengatakan, pemerintah tidak perlu impor gula. Stok saat ini masih mencukupi kebutuhan domestik. Menurut dia, sisa stok akhir tahun lalu sekitar 1,08 juta ton. Akhir tahun lalu juga masih ada sisa impor gula kristal putih (GKP) sekitar 270 ribu ton untuk memenuhi kebutuhan awal 2020. “Jadi stok awal tahun ini sebanyak 1,35 juta ton. Untuk memenuhi kebutuhan Januari-Mei 2020 sudah cukup,” ujar Nur di Jakarta, Senin (24/2). Nur menilai, kebutuhan gula
konsumsi per bulan rata-rata 230 ribu ton secara nasional. Untuk lima bulan membutuhkan sekitar 1,150 juta ton. Nur membantah usulan Badan Urusan Logistik (Bulog) yang akan meminta impor GKP 200 ribu ton dan Direktur Eksekutif Asosiasi Gula Indonesia (AGI) Budi Hidayat yang menghitung kebutuhan impor gula konsumsi mencapai 1,3 juta ton. Ia meragukan Bulog yang tiba-tiba meminta jatah impor gula untuk stok dan operasi pasar. Padahal Bulog pada musim giling tahun 2019 tidak membeli gula dari petani. “Ke mana Bulog saat petani
STOK, PRODUKSI DAN KONSUMSI GULA INDONESIA (Juta Ton) Tahun [1] 2014 2015 2016 2017 2018 2019 2020
Stokawal awal stok 1.240,16 1.240,16 1.182,40 1.182,40 815,59 815,59 1.626,53 1.626,53 1.608,59 1.608,59 1.836,74 1.836,74 1.084,48 1.084,48
Produksi produksi 2.579,17 2.579,17 2.497,99 2.497,99 2.202,67 2.202,67 2.118,21 2.118,21 2.170,95 2.170,95 2.227,05 2.227,05 2.050 2.050
Konsumsi konsumsi 2.805,47 2.805,47 2.863,80 2.863,80 2.950,81 2.950,81 3.008,06 3.008,06 3.061,18 3.061,18 3.095,39 3.095,39 3.163,80 3.163,80
Impor impor 168,54 168,54 00 1.558,08 1.558,08 871,91 871,91 1.118,39 1.118,39 116,08 116,08 00
Ekspor ekspor 00 00 00 00 00 00 00
Stok akhir stok akhir 1.182,40 1.182,40 816,59 816,59 1.626,53 1.626,53 1.608,59 1.608,59 1.836,74 1.836,74 1.084,48 1.084,48 -29,32 -29,32
Sumber: Asosiasi Gula Indonesia (Agi)
membutuhkan untuk membeli gula tani. Saat awal hingga puncak musim giling 2019, gula tani hanya laku Rp 10 ribu-Rp 10.500 per kg,” kata Nur. Menurut Nur, harga eceran gula saat ini di level Rp 14 ribu-Rp 14 ribu per kg di pasar masih wajar karena kenaikannya hanya Rp 1.000-Rp 2.000 per kg. Kenaikan itu berbeda jika dibandingkan
dengan harga bawang putih atau daging di atas Rp 30 ribu per kg. Nur juga menyayangkan Budi Hidayat yang tidak paham dan cermat menghitung kebutuhan gula konsumsi dan produksi gula dalam negeri. “Dia mengusulkan besaran impor yang fantastis. Ada motif apa AGI mengusulkan ini?” ujarnya. O HERRY SUPRIYATNA
Ekonomi
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
Likuiditas Hubungan Dagang Perlu Diperbaiki MENTERI Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN) dan Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Suharso Monoarfa menilai, Indonesia mendapat keuntungan karena ‘naik kelas’ setelah Amerika Serikat (AS) tidak memasukkan RI dalam daftar negara berkembang. “Kalau kita naik kelas pasti menguntungkan,” katanya usai meluncurkan program nasional kemitraan pertumbuhan ramah lingkungan dan tujuan global (P4G) di Jakarta, Senin (24/2). Menurut dia, dengan kenaikan level tersebut, cara bernegosiasi Indonesia dalam kerja sama ekonomi dan pembiayaan akan diperlakukan seperti negara maju. Apalagi, lanjut dia, saat ini Indonesia membuat inisiatif untuk membantu negara-negara di kawasan Afrika. Dia menilai, Indonesia naik kelas karena sesuai proyeksi tahun 2020 sudah masuk negara berpendapatan di atas pendapatan menengah. “Jadi kita sudah di atas US$ 42 per kapita. Biasanya kalau sudah seperti itu, fasilitas seperti pinjaman itu tidak bisa lagi murah, tapi juga tidak terlalu mahal karena kita masih di tengah,” ujarnya. Bappenas sebelumnya memproyeksikan Indonesia akan keluar dari jebakan negara berpenghasilan menengah atau middle income trap pada 2036. Wakil Ketua Umum Kadin Shinta Widjaja Kamdani mengatakan, pencabutan Indonesia sebagai negara berkembang tidak ada hubungannya dengan GSP. “Menurut Amerika Serikat, (naik kelas) itu hanya hubungannya ke Organisasi Perdagangan Dunia (WTO),” kata Shinta. O ANTARA
Buffettology
Jika memahami suatu gagasan, Anda dapat mengungkapkannya sehingga orang lain dapat memahaminya. Karya Mary Buffett dan David Clark, PT Gramedia Pustaka Utama, 2009.
Produktivitas Industri Terus Dipacu AS cabut fasilitas pembebasan bea masuk beberapa produk untuk Indonesia. JAKARTA (HN) P e n c a b u t a n Indonesia dari daftar negara berkembang versi Kantor Perwakilan Dagang Amerika Serikat (USTR) akan menekan perdagangan domestik. Indonesia terancam tak lagi mendapatkan fasilitas pembebasan bea masuk beberapa produk (Generalize System of Preference/GSP) dari AS. Sekretaris Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Susiwijono mengatakan, pencabutan fasilitas GSP dapat memicu neraca perdagangan Indonesia-AS defisit. Menurut aturan, pemberian fasilitas GSP dari AS hanya untuk negara-negara berkembang. “Pasti (berpotensi neraca perdagangan Indonesia-AS defisit),” kata Susi di Jakarta, Senin (24/2). Menurut data Badan Pusat Statistik (BPS) sepanjang 2018, surplus perdagangan Indonesia dengan AS sebesar US$ 8,56 miliar. Sepanjang 2019, surplus perdagangan Indonesia-AS sebesar US$ 9,58 miliar. Meski demikian, ia meyakini Kementerian Perdagangan sudah
menyiapkan antisipasi dalam menghadapi kemungkinan pencabutan fasilitas GSP. “Jadi nanti teman-teman Kementerian Perdagangan yang akan menjelaskan. Mereka sedang menghitung,” ujarnya. Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Rosan Roeslani menilai, pencabutan fasilitas GSP dapat menyulitkan industri dalam negeri dan memengaruhi daya saing produk asal Indonesia. Pemerintah, kata Rosan, perlu negosiasi dengan pemerintah AS guna memastikan fasilitas GSP tidak dicabut. “Tentunya dari dunia usaha sudah antisipasi. Kita tahu pasti suatu saat Indonesia akan jadi negara maju,” kata Rosan. Rosan mengatakan, pengusaha mengantisipasi dengan meningkatkan produktivitas industri secara keseluruhan. Jika produktivitas meningkat, kata Rosan, produk-produk yang dihasilkan industri dalam negeri bisa kompetitif. Selain itu, Rosan menganggap Omnibus Law juga menjadi salah satu solusi meningkatkan daya saing industri Indonesia. “Dengan Omnibus Law salah satu antisipasi yang dilakukan pemerintah, pengusaha, dan pemangku kebijakan lainnya,” ujarnya.
NERACA PERDAGANGAN INDONESIA dengan AMERIKA SERIKAT Periode: 2014 – 2019 (US$ Ribu) Uraian
Tren pertumbuhan (%) 2014-2018
TOTAL PERDAGANGAN MIGAS NON MIGAS EKSPOR MIGAS NON MIGAS IMPOR MIGAS NON MIGAS NERACA PERDAGANGAN MIGAS NON MIGAS
3,85 21,22 3,10 3,15 -0,71 3,34 5,19 118,49 2,57 0,89 0,00 4,01
Jan-Des 2018 28.615.987.4 1.840.275.0 26.775.712.4 18.439.760.7 772.065,6 17.667.695,1 10.176.226,7 1.068.209,4 9.108.017,3 8.263.534.0 -296.143.8 8.559.677.8
Direktur Riset Centre of Reform on the Economics (Core) Piter Abdullah Redjalam mengatakan, isu pencabutan fasilitas GSP sudah sering dilontarkan AS. Namun, hingga kini Indonesia masih menikmati fasilitas tersebut. Jika AS mencabut Indonesia sebagai negara berkembang dan dihubungkan dengan pencabutan GSP, kata Piter, dampaknya sudah pasti negatif terhadap ekspor Indonesia ke AS. Tanpa fasilitas GSP, Indonesia tidak akan mendapatkan kemudahan tarif produk yang diekspor ke AS. “Produk dalam negeri menjadi
Pencabutan Negara Berkembang Diduga Politis BADAN Pengkajian dan Pengembangan Perdagangan (BPPP) Kementerian Perdagangan (Kemendag) memastikan pencabutan Indonesia dari negara berkembang oleh Kantor Perwakilan Dagang Amerika Serikat (USTR) tak berkaitan dengan fasilitas pembebasan bea masuk beberapa produk (Generalize System of Preference/GSP) dari AS. Kepala BPPP Kasan mengatakan, pencabutan status negara berkembang untuk mendapatkan hak pengecualian pengenaan tarif antisubsidi (Countervailing Duties/CVD’s). “Jadi tidak ada hubungannya dengan dicabut atau tidaknya GSP. Belum sampai ke sana,” kata Kasan kepada HARIAN NASIONAL di Jakarta, Senin (24/2). Menurut dia, USTR mencabut status negara berkembang berdasarkan tiga kriteria. Suatu negara tidak lagi dikatakan sebagai negara berkembang apabila pen-
Perubahan (%) 2019/2018
2019 26.975.938,8 1.198.349,8 25.777.588,9 17.720.336,2 38.544,1 17.681.792,0 9.255.602,6 1.159.805,7 8.095.796,9 8.464.733,5 -1.121.261,6 9.585.995,1
-5,73 -34,88 -3,73 -3,90 -95,01 0,08 -9,05 8,57 -11,11 2,43 -278,62 11,99
Sumber: BPS, diolah Pusat Data dan Sistem Informasi, Kementerian Perdagangan
sulit bersaing masuk AS sehingga bisa menekan nilai ekspor kita. Ujungnya akan menurunkan surplus atau semakin memicu neraca dagang kita defisit,” kata Piter kepada HARIAN NASIONAL. Namun, kata dia, Indonesia harus menerima apa pun keputusan AS, termasuk penghapusan fasilitas GSP. Indonesia tidak bisa selamanya bergantung fasilitas tersebut. ““Kita harus siap dengan meningkatkan kualitas dan efisiensi produk. Dengan demikian, kita mampu bersaing tanpa fasilitas,” ujarnya. O HERRY SUPRIYATNA
PEMBEBASAN PAJAK BUKU IMPOR Pengunjung memilih buku yang dijual di toko buku Gramedia Atmo, Palembang, Sumatera Selatan, Senin (24/2). Kementerian Keuangan membebaskan pengenaan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) kepada buku impor yang tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 5 Tahun 2020.
ANTARA | NOVA WAHYUDI
A7
dapatan per kapitanya sebesar US$ 12.375 per tahun. Saat ini, pendapatan Indonesia per kapita baru US$ 4.000 per tahun. Selain itu, pangsa pasar lebih 0,5 persen dari total perdagangan dunia. Saat ini pangsa pasar Indonesia sudah 0,9 persen. Ditambah lagi, harus terdaftar sebagai anggota di Uni Eropa, Group of 20 (G-20), dan Organisasi Kerja Sama dan Pembangunan Ekonomi (OECD). Indonesia sudah masuk kelompok tersebut.
“Jadi, Indonesia masuk di dua kriteria yang dicanangkan USTR. Makanya Indonesia dikeluarkan (menjadi negara maju),” kata dia. Kasan mengharapkan masyarakat tidak perlu khawatir pencabutan fasilitas GSP. Saat ini fasilitas GSP masih proses peninjauan antara Indonesia dan Negeri Paman Sam. “Pokoknya GSP masih di-review, sampai sekarang juga masih dibahas. Belum ada closing review dari AS-Indonesia,” ujarnya.
Pengamat ekonomi Universitas Indonesia (UI) Fithra Faisal Hastiadi menduga, penghapusan status negara berkembang untuk Indonesia berbau politis. AS berharap Indonesia bisa dikenakan tarif perdagangan lebih tinggi karena keluar dari label negara berkembang. “Saya rasa memang pada akhirnya perubahan posisi dari AS lebih politis ketimbang masalah teknis,” kata Fithra. O HERRY SUPRIYATNA
Nusantara Kilas Antisipasi Banjir RSCM Dilakukan PEMERINTAH Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menyatakan telah berupaya mengantisipasi Rumah Sakit Umum Pusat Cipto Mangunkusumo (RSCM) kembali tergenang. Akhir pekan lalu RSCM tergenang akibat hujan sejak Sabtu (22/2) malam hingga Minggu (23/2) pagi. “Untuk antisipasi, nanti kami lanjutkan pembersihan saluran di kawasan itu. Kemarin karena debit Kali Ciliwung cukup tinggi, kami siapkan pompa-pompa portabel di situ. Kami juga tetap berkoordinasi dengan RSCM, apa yang bisa dibantu untuk menjaga agar kondisi itu tidak terulang lagi,” kata Kepala Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta Juaini Yusuf di Jakarta, Senin (24/2). z ANTARA
Opang Pemeras Dijadikan Tersangka POLSEK Tanjung Duren Jakarta Barat menetapkan tiga oknum ojek pangkalan (opang) diduga pemeras penumpang sebagai tersangka. Tiga tukang ojek pangkalan, Sugarno (44), Arief Lewa (48), dan Muchtar (46) terbukti memeras penumpangnya pada Jumat (21/2). “Proses hukum tetap berjalan karena ini cukup meresahkan masyarakat,” ujar Kanit Reskrim Polsek Tanjung Duren Ajun Komisaris Polisi Mubarak di Jakarta, Senin (24/2). Penetapan tersangka dilakukan setelah pihaknya mendapatkan dua alat bukti dari video yang viral dan juga keterangan ketiga tersangka. z ANTARA
Ribuan Bibit Ikan Dewa Dilepas BALAI Riset Perikanan Air Tawar dan Penyuluhan Perikanan (BRPBATPP) Bogor melepas ribuan bibit ikan dewa ke habitatnya, di Sungai Ciliwung, Desa Cipayung, Kawasan Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, karena keberadaannya sudah mulai langka. “Kami restocking, artinya, ikan dewa dilepasliarkan di habitatnya yang kondisinya sudah mulai berkurang,” ujar peneliti sekaligus Kepala Instalasi Riset Plasma Nutfah BRPBATPP, Cijeruk Bogor, Otong Zenal Arifin, Senin (24/2). Untuk memberikan peluang besar ikan dewa bisa tetap hidup, ia bersama mahasiswa terlebih dahulu membersihkan sungai dari sampah. z ANTARA
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
A8
Pekerja Galian Tersengat Listrik JAKARTA (HN) – Seorang pekerja galian tewas tersengat listrik saat akan memasang pipa air bersih di Kampung Maja, Jalan Tanjung Pura RT03/02 Pegadungan, Kalideres, Jakarta Barat. Menurut saksi mata, korban yang diketahui bernama Budi Santoso (28) tersengat listrik pada Minggu (23/2) malam sekitar pukul 19.30 WIB. “Saat itu korban dan delapan orang temannya sedang melakukan penggalian tanah untuk pemasangan pipa PAM,” kata Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Komisaris Besar Yusri Yunus dalam keterangan tertulis, Senin (23/2). Yusri menjelaskan korban tersengat listrik saat memegang pipa bor untuk melakukan penggalian tanah dibantu oleh salah satu rekannya. “Tiba-tiba korban berteriak minta tolong dan tergeletak karena terkena aliran listrik,” kata Yusri. Rekan-rekan korban yang melihat kejadian itu langsung mengevakuasi korban dari lubang dan langsung dilarikan ke RSUD Kalideres. Malangnya, korban dinyatakan telah meninggal dunia setibanya di RSUD Kalideres. Tim identifikasi Kepolisian yang memeriksa jasad korban
PEMBERSIHAN POHON TUMBANG Petugas memangkas pohon tumbang di kawasan Monas, Jakarta, Senin (24/2). Pohon tersebut tumbang karena akar tidak kuat menahan beban. HARIAN NASIONAL | AULIA RACHMAN
tidak menemukan tanda-tanda penganiayaan, hanya ada luka lecet di punggung telapak tangan kanan. Jenazah korban kemudian dibawa ke Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo untuk divisum. Pihak Perusahaan Air Minum (PAM) Jaya membenarkan pekerja proyeknya tewas dalam pengerjaan akses air perpipaan di Jalan Tanjung Pura 5 Kampung Maja. Direktur Utama PAM Jaya Bambang Hernowo mengatakan,
korban adalah pekerja yang dipekerjakan kontraktor untuk proyek pembangunan jaringan distribusi ke wilayah Kelurahan Pegadungan. “Pekerjaan tersebut dilaksanakan oleh kontraktor dan diawasi oleh konsultan pengawas yang ditunjuk oleh PAM Jaya,” ujarnya. Namun, ia memastikan izin lokasi galian, aspek K3 (keselamatan dan kesehatan kerja), serta BPJS bagi pekerja
kontraktor sudah sesuai ketentuan yang berlaku. Selain itu, pihaknya akan melakukan evaluasi dan tindakan koreksi yang diperlukan untuk mencegah kecelakaan kerja. “Kami meminta maaf atas insiden ini kepada keluarga korban dan memastikan korban tertangani dengan baik. Saat ini korban dibawa ke kampung halamannya di Cirebon untuk segera dimakamkan,” ujar Bambang. z ANTARA
BANJIR DKI JAKARTA
Permasalahan Sampah belum Usai JAKARTA (HN) Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menilai banjir di Jakarta dipengaruhi oleh penyumbatan sampah yang menggenang di sungai. Selain cuaca ekstrem, Kepala BNPB Doni Monardo menuturkan, sampah-sampah yang dibuang ke sungai, saluran air, dan sebagainya mengakibatkan aliran air tersumbat sehingga meluap dan mengakibatkan banjir di beberapa wilayah. Sungai dan saluran air sudah beberapa kali dibersihkan oleh berbagai komunitas dan pemerintah. Namun, masyarakat masih belum sadar dan mengulangi kegiatan membuang sampah di aliran air. “Jadi memang ini tidak bisa dikerjakan oleh satu pihak atau satu lembaga tertentu,” ujar Doni di Jakarta, Senin (24/2). Masalah lain, ujar Doni, permukaan daratan di Jakarta saat ini mengalami penurunan, salah satunya karena pengambilan air tanah yang berlebihan. Akibat-
nya, tinggi permukaan daratan lebih rendah daripada tinggi muka air laut sehingga menyulitkan air mengair ke laut. Doni mengimbau perlu ada evakuasi dini terhadap masyarakat di daerah rawan banjir, terutama jika ada peringatan siaga banjir di daerah hulu. Peringatan biasanya ditandai dengan hujan deras dengan durasi cukup lama di daerah hulu. Dengan begitu, sebelum air menggenangi daerah hilir, masyarakat dapat dievakuasi sementara hingga banjir surut. “Karena kalau saat bersamaan dilakukan evakuasi, kemampuan petugas kan terbatas, akan menyulitkan proses evakuasi,” tutur Doni. Kepala Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta Juaini mengatakan, selain karena hujan deras, genangan terjadi karena kondisi laut sedang pasang. Hal ini mengakibatkan aliran air di sungai yang mengalir secara gravitasi ke laut menjadi terhambat.
Dinas SDA tetap melanjutkan pengurasan di saluransaluran air, sungai, dan waduk. Selain itu, juga mengerahkan petugas selama 24 jam. JUAINI KEPALA DINAS SUMBER DAYA AIR DKI JAKARTA
Begitu pula dengan genangan yang dipompa oleh Dinas SDA, petugas kesulitan memompa air karena kondisi ketinggian daratan yang lebih rendah daripada muka air laut. “Kemarin secara bersamaan air laut juga pasang. Jadi, air sungai yang secara gravitasi jadi terhambat dan menimbulkan air sungai limpas,” ujar Juaini di Ja-
karta, Senin (24/2). Sebagai antisipasinya, Juaini menjelaskan, Dinas SDA tetap melanjutkan pengurasan di saluran-saluran air, sungai, dan waduk. Selain itu, juga mengerahkan petugas selama 24 jam dan memaksimalkan penggunaan pompa untuk menyedot genangan. Hingga kemarin (24/2), genangan yang ada di wilayah DKI Jakarta berangsur surut. Berdasarkan data Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta, hingga pukul 09.00 WIB genangan tersisa 0,58 persen, menurun dari kondisi puncak hari Minggu (23/2) lalu sebesar 4,6 persen. Pemprov DKI Jakarta mengerahkan tim gabungan dari Dinas SDA DKI Jakarta, BPBD DKI Jakarta, Dinas Sosial DKI Jakarta, Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Disgulkarmat) hingga PPSU kelurahan untuk menangani banjir dan genangan. z SERUNI RARA JINGGA
Nusantara
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
Radioaktif Diduga Berasal dari Warga JAKARTA (HN) – Badan Pengawas Tenaga Nuklir (Bapeten) menemukan indikasi salah satu warga di Perumahan Batan Indah, Serpong, Tangerang Selatan, Banten, memiliki sumber radioaktif atau bagian dari sumber radioaktif seperti Cesium 137 (Cs-137) secara tidak sah. Kepala Biro Hukum, Kerja Sama dan Komunikasi Publik Bapeten Indra Gunawan mengatakan, indikasi itu ditemukan di sebuah rumah di Perumahan Batan Indah. “Sumber radioaktif tersebut di antaranya berjenis Cs-137 dan ada beberapa jenis radioaktif lainnya,” katanya di Jakarta, Senin (24/2). Bahan radioaktif itu ditemukan dalam rangka proses penyidikan oleh pihak kepolisian yang dipimpin Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri dengan dukungan teknis dari Bapeten. Pelaksanaan tindak lanjut adanya penguasaan bahan radioaktif secara tidak sah itu merupakan bentuk kerja sama antara Bapeten dan pihak kepolisian untuk segera menemukan pelaku yang membuang limbah radioaktif Cs-137 di lahan kosong di Perumahan Batan Indah. “Ini merupakan titik terang atas kasus ditemukannya limbah radioaktif Cs-137 pada akhir Januari 2020 di lahan kosong di bagian depan Perumahan Batan Indah,” tuturnya. Bareskrim Polri bersama Bapeten melakukan olah tempat kejadian perkara dan telah mengamankan barang bukti yang ditemukan di rumah warga tersebut. Polisi juga telah memasang police line di rumah itu untuk kepentingan penyidikan. Zat radioaktif Cesium 137 (Vs-137) tidak bisa dimiliki masyarakat umum dan penggunaannya di Indonesia harus seizin Bapeten. Selain itu, menyimpan limbah radioaktif secara regulasi tidak dimungkinkan atau tidak diperbolehkan. Secara umum, pada saat pemilik sudah tidak menggunakan zat radioaktifnya, maka zat radioaktif tersebut harus dilimbahkan ke PLTR Batan sesuai Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1997 tentang Ketenaganukliran. O ANTARA
Korban Susur Sungai Didampingi Psikolog Pendampingan mencakup pemetaan kondisi psikologis seluruh warga sekolah. SLEMAN (HN) Pendampingan psikologi diberikan kepada siswa SMPN 1 Turi, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), menyusul kecelakaan dalam kegiatan susur sungai. Insiden tersebut menyebabkan 10 siswa meninggal dunia dan puluhan lainnya terluka. Wakil Bupati Sleman Sri Muslimatun mengapresiasi dukungan warga dan tenaga profesional dalam upaya pemulihan. Pendampingan psikologi diberikan kepada seluruh siswa kelas VII dan VIII, termasuk yang mengalami kecelakaan dalam kegiatan susur sungai. “Kegiatan
ini mencakup pemetaan kondisi psikologis seluruh warga sekolah, baik guru sampai staf sekolah,”kata Sri di Sleman, Senin (24/2). Tim kesehatan jiwa Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman, psikolog di Puskesmas Kabupaten Sleman, anggota Ikatan Psikolog Klinis Indonesia (IPKI) dan HIMPSI, serta psikolog dari puskesmas di wilayah DIY dikerahkan untuk membantu pemulihan. “Psikolog dan mahasiswa psikologi dari perguruan tinggi di wilayah DIY juga dilibatkan,” tuturnya. Menyusul ditetapkannya IYA sebagai tersangka atas dugaan kelalaian dalam kecelakaan ini, Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X meyakini Kepala Sekolah SMPN 1 Turi juga berpotensi terkena sanksi.
“Kepala sekolah pun pasti kena. Biar pun mungkin ya enggak tahu pidananya, beliau mengizinkan (kegiatan susur sungai) atau tidak. Namun, paling sedikit, secara administratif itu mesti harus dilakukan,” kata Sultan. Menurut Sultan, tidak ada alasan bagi kepala sekolah untuk tidak tahu terkait kegiatan yang melibatkan banyak siswa seperti yang terjadi dalam kegiatan susur sungai itu. “Tidak ada alasan. Ada aktivitas dengan siswa sebanyak itu kepala sekolah tidak tahu, itu tidak ada alasan,” katanya. Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Bencana Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Agus Wibowo mengatakan, kegiatan susur sungai tidak boleh dilakukan oleh anak-anak, melainkan harus dari
kalangan profesional atau ahli. “Susur sungai ini harus profesional, kemudian ada tim kerjanya yakni ada tim bagian hulu, tim bagian tengah, serta tim peringatan bencana kalau ada apaapa sehingga bisa segera diinformasikan,” katanya. Ia mengatakan, ada standar khusus yang harus dipenuhi dalam kegiatan susur sungai, termasuk pula tidak boleh dilakukan saat musim hujan. Susur sungai mesti dilakukan saat sebelum musim hujan. Di lokasi susur sungai nantinya dilakukan kegiatan pembersihan sungai dari seluruh hambatan yang ada. Hambatan tersebut, kata dia, yang menghadang aliran air dari hulu sampai hilir sehingga bisa lancar dan tidak menyebabkan banjir. O ANTARA
Delapan Daerah Jatim Diikuti Calon Perseorangan SURABAYA (HN) – Batas akhir penyerahan syarat minimal dukungan bakal calon perseorangan dalam Pilkada Serentak 2020 ditutup, Minggu (23/2). Delapan kabupaten/ kota di Jawa Timur (Jatim) diikuti pasangan bakal calon perseorangan. Sebelumnya, diprediksi 14 kabupaten/kota akan memiliki calon perseorangan. Namun, menurut Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jatim Gogot Cahyo Baskoro, hanya delapan kabupaten/kota yang mengumpulkan syarat minimal dukungan hingga batas waktu yang ditentukan. “Batas akhir penyerahan syarat minimal dukungan bakal calon perseorangan dalam Pilkada Serentak 2020 ditutup Minggu (23/2) pukul 24.00 WIB. Hari ini diketahui ada delapan kabupaten/kota memiliki calon perseorangan yang sudah menyerahkan berkas dukungan ke KPU masing-masing,” katanya saat monitoring di Kantor KPU Kabupaten Jember, Senin (24/2). Delapan kabupaten/kota yang memiliki pasangan bakal calon perseorangan adalah Kabupaten Lamongan, Kota Blitar, Kabupaten Malang, Kabupaten Jember, Kabupaten Sidoarjo, Kabupaten Banyuwangi, Kabupaten Mojokerto, dan Kota Surabaya.
ANTARA| NOVRIAN ARBI
A9
KASUS PABRIK NARKOBA DI BANDUNG Petugas BNN menggiring tersangka kasus produksi dan penyalahgunaan pil yang mengandung zat Carisoprodol di Arcamanik, Bandung, Jawa Barat, Senin (24/2). Tiga juta lebih pil narkotika golongan 1 siap edar diamankan BNN dengan kerja sama BNNP dan Kepolisian Daerah Jawa Barat dari rumah produksi.
Pasangan bakal calon perseorangan di Pilkada Lamongan, Suhandoyo-Su’uddin yang mendapatkan 92.950 dukungan. Pilkada Kota Blitar LisminingsihTeteng Rukmocondrono mendapat 12.357 dukungan, Purnawan Buchori-Indri Kuswati mendapat 12.996 dukungan, dan pasangan Sumari-Edi Widodo mendapat 12.267 dukungan. Pilkada Kabupaten Malang diikuti satu pasangan bakal calon perseorangan, Heri Cahyono-Gunadi Handoko yang memiliki 132.921 dukungan. Pilkada Kabupaten Jember di-
ikuti satu pasangan bakal calon perseorangan Faida-Dwi Arya Nugraha Oktavianto yang mendapat 180.082 dukungan. Pilkada Kabupaten Sidoarjo diikuti pasangan bakal calon perseorangan Agung SudiyonoSugeng Hariadi, Kabupaten Banyuwangi (SatiyemSunaryanto), Kabupaten Mojokerto (Subagya MartasentanaAbdi Subhan), Kota Surabaya diikuti dua pasangan bakal calon perseorangan (Moh YasinGunawan dan Moh Sholeh-M Taufik Hidayat). Koordinator Divisi Peng-
awasan Bawaslu Jatim Aang Kunaifi mengatakan, sebelumnya ada 25 orang yang mengambil akun di Sistem Pencalonan (Silon) KPU. Namun, hanya 12 orang yang mengumpulkan dukungan. “Proses pengecekan dan verifikasi berkas harus dilakukan dengan cer mat,”ujarnya. Ia menjelaskan, KPU kabupaten/kota memiliki waktu sejak 19 Februari-26 Februari 2020 untuk melakukan pengecekan jumlah dukungan dan sebaran terhadap dokumen dukungan yang diterima. O ANTARA
Global
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
Iran Dituduh Tertutup soal Virus
Perkembangan Terkait Hingga Senin (24/2) LARANGAN JUAL-BELI SATWA LIAR
disemprot menggunakan disinfektan oleh karyawan parlemen. Klaim Farahani ditepis pemerintah—kendati tidak tegas. “Saya menyangkal kebenaran informasi tersebut secara kategoris,” kata Wakil Menteri Kesehatan Iran Harirchi melalui siaran televisi nasional. “Bukan waktu yang tepat untuk konfrontasi politik. Virus corona adalah masalah nasional.” Republik Islam tersebut sempat “berbohong” ketika secara tak sengaja merudal pesawat komersial Ukraina, bulan lalu. Total, 176 orang tewas. Teheran baru mengakui kesalahan dan bersedia bertanggung jawab setelah terbukti melakukan penembakan. COVID-19 menginfeksi lebih dari 77 ribu orang dan merenggut 2.592 nyawa di China, termasuk 150 kematian baru pada Senin. Namun, Beijing menandaskan 24.734 pasien berhasil disembuhkan. Melonjak di Luar China Sementara perang melawan virus menunjukkan gelagat positif di China, epidemi justru berkembang ke arah mengkhawatirkan di beberapa belahan dunia. Iran, Korea Selatan, dan Italia muncul sebagai titik panas baru dengan kondisi terburuk. Afghanistan, Bahrain, dan Kuwait melaporkan kasus pertamanya, sehingga lebih dari 30 negara terinfeksi virus corona baru. Iran memang memiliki kasus kematian terbanyak. Namun, jumlah infeksi terbesar di luar China
AFP | INA FASSBENDER
Pemerintah menyangkal korban jiwa mencapai 50 orang. jiwa TEHERAN (HN) Korban akibat virus corona baru terus meningkat di Iran, Senin (24/2). Serangan wabah juga kian mengkhawatirkan di Asia, Timur Tengah, dan Eropa. Pihak berwenang Iran mengonfirmasi empat kematian, kemarin, sehingga total korban jiwa mencapai 12 orang. Ini jumlah kematian tertinggi di luar China. Padahal, jumlah infeksi dikabarkan hanya 64 orang, relatif sangat kecil dibandingkan lonjakan kasus di Italia, Korea Selatan, atau Jepang. Kondisi Iran diduga jauh lebih buruk ketimbang laporan pemerintah. Ahmad Amirabadi Farahani, anggota parlemen lokal di Kota Qom, menyebut Teheran berbohong tentang skala epidemi di negaranya. Dilansir kantor berita semi-resmi ILNA, ia menandaskan jumlah kematian mencapai 50 orang. Ini pun hanya di Qom, belum kota-kota lain. “Media massa lainnya enggan merilis jumlah korban jiwa tersebut. Namun, kami memutuskan tidak melakukan sensor karena nyawa manusia terancam,” kata editor ILNA Fatemeh Mahdiani kepada AFP. Mahdiani menambahkan, Farahani menunjukkan gejala aneh. Ia mengenakan masker selama sidang parlemen, mengutarakan jumlah kematian di Qom, kemudian minta izin meninggalkan gedung dengan alasan kurang sehat. Kantor berita resmi negara, IRNA, melaporkan kursi yang semula diduduki Farahani langsung
Publik mengusung balon dalam bentuk virus corona baru saat karnaval tahunan “Senin Mawar (Rose Monday)” di Duesseldorf, Jerman, Senin (24/2). Jerman memiliki 16 kasus COVID-19.
ada di Korsel. Lebih dari 830 orang dinyatakan terinfeksi, dengan 200 kasus baru plus dua kematian dilaporkan pada Senin. Kasus di Korsel melampaui infeksi terhadap lebih dari 600 penumpang kapal pesiar Diamond Princess yang berlabuh di Jepang. Hingga kemarin, delapan pasien meninggal dunia di Korsel. Presiden Moon Jae-in meningkatkan kewaspadaan negara ke level “merah atau tertinggi”. Sekolah diliburkan secara nasional dan musim baru kompetisi sepak bola K-League, yang dijadwalkan mulai akhir pekan ini, juga ditunda. Di Italia, pemerintah mengonfirmasi kematian kelima, kemarin. COVID-19 menginfeksi lebih dari 150 orang dan memaksa otoritas di Lombardy mewajibkan lebih dari 50 ribu warganya tetap berada di rumah. Liga sepak bola Seri A ditunda selama akhir pekan. Acara pameran busana Milan Fashion Week pun dibatalkan.
A10
Tak hanya menelan banyak korban jiwa, COVID-19 juga berdampak besar terhadap perekonomian global. Pasar saham di Asia dan Eropa jatuh, Senin, setelah lonjakan infeksi dan kematian di seluruh dunia. “Meskipun wabah melambat di China, penyebaran di tempat lain justru meningkat cepat,” kata Charles Gillams dari RJMG Asset Management. Dana Moneter Internasional (IMF) bahkan menyebut epidemi menempatkan upaya pemulihan ekonomi global di titik “rapuh” dan berisiko. Presiden China Xi Jinping menyebut wabah ini memicu situasi “darurat kesehatan terburuk” sejak berdirinya Republik Rakyat China pada 1949. Pertemuan parlemen tahunan China, yang dijadwalkan awal pekan ini, juga ditunda untuk kali pertama sejak Revolusi Kebudayaan pada 1960-an. “Ini krisis dan ujian besar bagi kami.” O AFP | RAHMI YATI ABRAR
China segera menerapkan larangan “menyeluruh” terkait perdagangan dan konsumsi hewan liar. “Komite Legislatif Utama menyetujui proposal melarang perdagangan satwa liar ilegal, menghapuskan kebiasaan buruk konsumsi satwa liar yang berlebihan, dan secara efektif melindungi kehidupan dan kesehatan masyarakat,” lapor televisi pemerintah. Virus corona baru diduga muncul akibat konsumsi hewan liar. KARANTINA DI PAKISTAN Pakistan mengarantina setidaknya 200 orang di kota perbatasan dekat Iran, selang beberapa jam setelah menutup perbatasan. Karantina dilakukan di barat daya Provinsi Balochistan, setelah kelompok Muslim kembali dari Iran dan berinteraksi dengan penduduk sekitar. “Kami memutuskan untuk tidak mengambil risiko dan mengawasi mereka semua selama 15 hari ke depan,” kata Najeebullah Qambrani, asisten komisioner di daerah perbatasan Taftan. PRANCIS CEGAT BUS DARI ITALIA Otoritas Lyon meminta seluruh penumpang bus tidak meninggalkan tempat duduk setelah sopir menunjukkan gejala mirip COVID-19. Bus tersebut tiba di Prancis dari Milan, Italia. Milan merupakan Ibu Kota Lombardy, kawasan padat penduduk di Italia yang terpapar infeksi. Lima orang meninggal dunia akibat virus. Lombardy melaporkan sekitar 150 kasus. Otoritas setempat mengimbau 50 ribu warga tetap berada di rumah masingmasing. DUA INFEKSI DARI DIAMOND PRINCESS Jepang melaporkan dua tenaga medis terinfeksi setelah terlibat karantina kapal pesiar Diamond Princess. Total enam pekerja medis tertular. Lebih dari 600 kasus COVID-19 dilaporkan dari kapal milik perusahaan Inggris tersebut. Kasus infeksi terus terjadi walaupun masa karantina penumpang sudah berakhir pada 19 Februari. Bahkan, kematian ketiga mantan penumpang kapal dilaporkan pada Minggu (23/2) lalu. O
KUALA LUMPUR (HN) – Malaysia geger. Perdana Menteri Mahathir Mohamad mundur dari jabatannya. Surat pengunduran diri diajukan kepada Yang Di-Pertuan Agong Malaysia, Senin (24/2), sekitar pukul 13.00 waktu setempat. Ia menghadap ke Istana pukul 17.00. Beberapa jam kemudian, Sultan Abdullah dari Pahang mengabulkan keinginan tokoh politik senior yang akrab dipanggil “Dokter M” tersebut. Namun, Mahathir mendapat mandat untuk meneruskan jabatan sementara waktu. “Sultan menerima pengunduran diri Dr Mahathir, tapi menunjuknya sebagai PM sementara,” kata Ketua Setiausaha Negara Mohd Zuki Ali, dilansir The Strait Times. “Ia tetap menjalankan mandat pemerintahan sampai penunjukan PM dan Kabinet baru.” Situasi politik berkembang cepat usai Dokter M mundur.
Lebih dari 30 anggota parlemen meninggalkan koalisi Pakatan Harapan (PH), sehingga koalisi berkuasa tersebut kehilangan posisi mayoritas di lembaga legislatif. Partai Pribumi Bersatu Malaysia (PPBM) pimpinan Mahathir, yang memiliki 26 kursi, menarik diri dari koalisi. Dokter M pun meletakkan jabatan sebagai ketua partai. Langkah PPBM diikuti 11 anggota parlemen dari Partai Keadilan Rakyat (PKR) pimpinan Anwar Ibrahim. Mereka faksi rival yang menentang Anwar. Pemimpinnya adalah Wakil Presiden PKR Azmin Ali, yang juga menjabat Menteri Perekonomian, dan Zuraida Kamaruddin, Menteri Perumahan dan Pemerintahan Lokal. Kepergian puluhan orang tersebut menyebabkan koalisi PH kehilangan mayoritas di parlemen. Sejumlah narasumber menyampaikan kepada The Straits
AFP | FILES
Skenario Besar di Balik Pengunduran Diri Mahathir
MAHATHIR MOHAMAD
Times bahwa langkah mengejutkan Dokter M bakal diikuti deklarasi dukungan terhadapnya supaya bisa memerintah hingga akhir periode parlemen. Ada spekulasi bahwa langkah mundur Mahathir (94) dimaksudkan untuk membatalkan kesepakatan koalisi PH usai Pemilu 2018. Dalam kesepakatan itu, Mahathir hanya menjabat PM selama dua tahun. Anwar Ibrahim meneruskan hingga pemilu beri-
kutnya pada 2023. Namun, ada desakan kuat dari kalangan dalam koalisi agar Mahathir tidak meletakkan jabatan. Ada pula ancaman boikot jika Mahathir mundur dan mengalihkan tongkat estafet kepemimpinan kepada Anwar. Drama politik Malaysia menuju titik klimaks seiring rangkaian pertemuan rival politik Anwar di Kuala Lumpur, Minggu (23/2). Spekulasi pembentukan koalisi baru, yang lebih besar dan lebih kuat, mulai bergulir. Koalisi baru nanti akan mendepak Anwar. Secara efektif mencegahnya menduduki kursi PM. Narasumber dari internal koalisi PH menyampaikan kepada AFP bahwa Istana sudah menyatakan dukungan. Mahathir mendapat restu untuk membentuk koalisi baru, yang kelak bernama Perikatan Nasional. Nama yang akan diusung sebagai PM tak lain dan tak bukan adalah Mahathir.
Perdebatan sekarang mengerucut pada kalkulasi mayoritas di parlemen. Tanpa Anwar, koalisi baru harus menggandeng UMNO. Partai ini mengusung Najib Razak ke kursi PM, sebelum dijungkalkan Mahathir dan Anwar dalam pemilu dua tahun lalu. Anwar, Presiden Partai Keadilan Rakyat, tidak yakin Mahathir mundur hanya supaya dipilih kembali. Ia mengklaim Mahathir justru kecewa namanya disalahgunakan untuk dalih pembentukan koalisi baru. Terlebih, koalisi baru menggandeng UMNO. “Itu bukan sifat Mahathir. Namanya hanya dimanfaatkan oknum dari partai saya dan pihak luar. Ia menegaskan tidak terlibat dalam isu pembentukan koalisi baru. Tak mungkin pula baginya bekerja sama lagi dengan UMNO,” kata Anwar dilansir Malaysiakini. O AFP | THE STRAIT TIMES | MALAYSIAKINI | DANI WICAKSONO
HARIAN NASIONAL | www.harnas.co
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
EVENT
EVENT
NETFLIX MEMIMPIN, RIHANNA MENGINSPIRASI
CANDI BOROBUDUR KEMBANGKAN KAWASAN
» A14
» A15 REBECCA CA ZHU
PENGALAMAN PERTAMA » A15
KOMBINASI RASA Warna memberikan kekuatan dan perubahan. Itulah yang terjadi pada beberapa kampung yang dulu kurang mendapat perhatian, kini menjadi tujuan wisatawan. Bersolek, sejumlah kampung di bumi Nusantara menawarkan pengalaman sekaligus rasa berbeda pada siapa pun yang mengukir cerita dan kenangan di sana. FOTO & TEKS: LION MAG | FAISYAL
Travel
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
A12
Ribuan Mural & Garis Tiga Dimensi K
ampung Bekelir, Kelurahan Babakan, Kota Tangerang merupakan salah satu destinasi wisata urban. Area permukiman warga yang bertransformasi menjadi kampung warna-warni dan tertata rapi. Kampung Bekelir kini menjadi kampung cantik. Penuh dengan warna. Dinding-dinding rumah, atap dan lingkungan sekitar dipoles cat dan mural dengan aneka warna. Beragam gambar, dengan tema dan ukuran bervariasi, menghiasi Kampung Bekelir. Kampung Bekelir kini menjadi kampung penuh warna, memiliki panorama menawan, tak ada sampah. Kesadaran masyarakat akan kebersihan dan wisata sudah mulai meningkat. Bukan hanya wisatawan lokal, turis asing pun banyak berkunjung ke kampung ini. Pembuatan Kampung Bekelir berasal dari inisiatif masyarakat sendiri dan didukung para seniman serta budayawan. Tujuan awalnya adalah mengubah pola hidup masyarakat yang kumuh, menjadi masyarakat yang bersih. Pembuat mural juga datang dari berbagai tempat, dari lokal maupun luar negeri seperti Thailand. Mural yang dibuat itu bukan sembarangan. Ada makna budaya dan arti filosofis tergambar di dalamnya. Terdapat sekitar 300 rumah dicat warna-warni dan lebih kurang 1.220 gambar mural menghiasi dinding rumah warga. Anda bisa memilih spot mana yang elok untuk latar foto paling Instagramable. Selain mural, warga pun menghiasi pintu masuk kampung dengan payung dan hiasan lain yang dipasang bergantungan. Makna Cat dari Jodipan Kampung Warna Warni Jodipan, Kelurahan Jodipan, Kecamatan Blimbing, Kota Malang, Jawa Timur berhasil mempertahankan eksistensinya
sebagai salah satu kampung warna-warni paling hits. Dahulu kampung yang berada di pinggir Sungai Brantas ini merupakan kampung kumuh. Beberapa tahun lalu kampung ini disulap menjadi kampung warna-warni dan menjadi kampung wisata. Sekitar 17 warna menghiasi rumah-rumah yang berada di
bawah jembatan rel kereta api ini. Bila pada umumnya, rumah hanya dicat dinding saja, di kampung ini dinding serta atap, bahkan jalanan, turut serta dicat dengan warna-warna yang mencolok. Di sini banyak spot yang menarik untuk berfoto di antaranya Jembatan Kaca Sungai Brantas yang menjadi
pemisah antara Kampung Warna Warni dengan Kampung Tridi. Jembatan menjadi ikon terbaru ini menghubungkan Kampung Warna Warni di sisi selatan dengan Kampung Tridi yang berada di sisi utara. Kampung Tridi berada di Kampung Tumenggungan Ledok, Kelurahan Kesatrian, Kecamatan Blimbing, Kota
Malang. Di Kampung Tridi tak hanya dinding rumah warga yang dicat warna-warni, tapi juga banyak gambar tiga dimensi (3D). Dulu, sebelum ada jembatan, wisatawan yang datang ke Kampung Warna Warni Jodipan dan ingin berkunjung ke Kampung Tridi harus menaiki puluhan anak tangga dan memutar lewat Jembatan Sungai Brantas yang lumayan jauh dan melelahkan. Sejak ada jembatan tak perlu lagi jalan memutar dan menaiki tangga. Kehadiran Jembatan Kaca semakin menambah daya tarik Kampung Jodipan dan Kampung Tridi, karena pengunjung kini bisa ber-selfie ria di atas Jembatan Kaca ini. Desain jembatan kaca ini disebut-sebut ingin meniru jembatan kaca ekstrem yang ada di Zhangjiajie, China. Lukisan mural yang memenuhi dinding-dinding rumah banyak gang sempit. Karya seni mural di Kampung Tridi tak kalah dibandingkan dengan kawasan Haji Lane di Kampong Glam, Bugis, Singapura. O
Travel
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
K
ampung Pelangi, Semarang, dulunya kampung yang kurang elok. Rumah-rumahnya hanya berdinding bata dan tidak dicat. Pembangunannya pun tidak beraturan, berserakan di wilayah desa dengan kontur yang relatif berbukit. Itu dulu. Kini sudah berubah total. Sekarang kalau berjalan di antara gang sempit Kampung Pelangi, Anda akan menemukan gambargambar tiga dimensi (3D) di tembok-tembok rumah. Jalanan di kampung juga diwarnai. Kesan kumuh dan sesak yang dulu melekat kini sudah berubah, berganti dengan suasana kampung yang lebih hidup dan menyenangkan. Kampung Pelangi dibangun untuk mendukung pembangunan ulang Pasar Bunga Kalisari yang berada tak jauh dari lokasi. Dari Pasar Bunga Kalisari hanya dibatasi oleh sungai untuk dapat mencapai Kampung Pelangi. Kampung Pelangi berada di tengah Kota Semarang tepatnya di Jalan Dr Soetomo, Kelurahan Randusari, Kecamatan Semarang Selatan, Kota Semarang. Rute atau jalur untuk mencapai lokasi ini cukuplah mudah. Setiap berkunjung ke Pasar Kalisari, wisatawan biasanya selalu menyempatkan datang ke Kampung Pelangi, sekedar untuk berfoto dan menikmati keindahan Kampung Pelangi yang posisinya berada di belakang Pasar Kembang Kalisari. Di Kampung Pelangi banyak pedagang makanan. Banyak makanan yang dijajakan sesuai tema pelangi dari kampung ini, misalnya es mambo pelangi, roti warnawarni, hingga ada gerabah atau pot warna-warni yang dapat dibeli untuk dijadikan oleh-oleh khas Kampung Pelangi. Nasionalisme di Timur Indonesia Jernihnya Pulau Bair, Tual, Maluku Tenggara, masih terngiang sepanjang perjalanan kembali menuju Pelabuhan Watdek. Hingga tidak terasa pelabuhan sudah semakin dekat. Berbatasan dengan pelabuhan, mata tertuju pada sebuah kampung dengan dominasi warna merah dan putih. Dari kapal tampaknya kampung itu sangat
Nuansa Pelangi
HARIAN NASIONAL | BAYU INDRA KAHURIPAN
A13
menarik. Mural dan gambar yang dilukiskan mengangkat spirit nasionalisme di timur
Indonesia. Namanya Kampung Merah Putih. Baru hadir sekitar setahun yang lalu.
Kampung ini hadir dengan mengusung semangat nasionalisme dan kebinekaan.
Mural-mural tokoh-tokoh pahlawan, hingga presidenpresiden Indonesia menjadi objek utama mural. Dalam balutan merah putih, kampung ini kembali mengingatkan betapa kaya negeri ini. Bentang alam memikat dengan semangat kebersamaan yang tinggi dari Sabang hingga Merauke. Perjalanan ini tidak lagi hanya sebatas menikmati keindahan Pulau Bair. Dari hati terdalam, merasa beruntung dilahirkan di negeri kaya ini. Bisa menikmati alam dan kesahajaan masyarakatnya. Perjalanan yang memberikan impresi mendalam tentang Indonesia. O
Event
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
Raf & Prada Wujudkan SS21 RAF Simons bergabung dengan Prada untuk kolaborasi kreatif seutuhnya. Kabar yang diumumkan Minggu (23/2) waktu Italia itu menyudahi spekulasi tentang masa depan Raf sejak hengkang dari Calvin Klein pada 2018. Seperti dilansir The Hollywood Reporter, Senin (24/2), kolaborasi desainer Belgia itu dengan Miuccia Prada akan terwujud di runway untuk koleksi Spring/ Summer 2021 (SS21). Meski begitu, Prada yang kesohor sebagai sosok kreatif di balik sukses brand bernama sama dalam 30 tahun terakhir tersebut membantah kemitraan ini sinyalemen suksesi. “Jangan bikin aku terlihat lebih tua dari usiaku sebenarnya,” terang desainer 70 tahun tersebut sembari berkelakar. “Teorinya, kontrak ini berlaku selamanya,” kata dia menambahkan. O DEVY LUBIS
GIORGIO Armani menggelar show tertutup pada gelaran Milan Fashion Week 2020, Minggu (23/2) waktu setempat. Peragaan digelar di ruang kosong tanpa penonton, ditayangkan secara streaming melalui situs resmi dan media sosial. “Ini demi keselamatan semua orang yang diundang,” demikian pernyataan brand tersebut, Sabtu (22/2). Keputusan diambil setelah Italia mengumumkan kasus baru virus corona. Pemerintah juga mengisolasi sejumlah area. Terkait hal ini, desainer Italia Laura Biagiotti membatalkan show-nya, sementara mereka yang
hadir melindungi diri dengan masker wajah. “Saya senang dengan keputusan Giorgio Armani dan Biagiotti, tidak menggelar peragaan seperti biasa, tapi memilih di balik layar,” ujar kritikus fesyen Eva Desiderio. Langkah berbeda dilakukan Dolce & Gabbana yang menggelar show sesuai rencana. Sebagian undangan mengaku senang, meski di sisi lain kekhawatiran tetap ada. “Kami semua terlibat kontak dengan ratusan orang dan saya sebenarnya sedikit lega tidak merasakan apa-apa setelah interaksi itu,” tutur perempuan yang ada di showroom Fendi.
ATRAKSI SAMBA TERBAIK Atraksi perwakilan sekolah samba Unidos do Viradouro pada malam pertama parade karnaval di Sambadrome, Rio de Janeiro, Minggu (23/2) waktu Brasil atau Senin (24/2) WIB. Hari itu, sebanyak 13 delegasi sekolah samba terkenal di Brasil tampil bergiliran hingga penonton berdecak kagum.
Apa pun keputusan desainer, rumah mode, dan tamu undangan, event
berdurasi lima hari itu berlangsung meriah. Bottega Veneta bahkan sukses
merayakan koleksinya pada Sabtu (22/2) pagi. O DEVY LUBIS
Netflix Memimpin, Rihanna Menginspirasi
S
elebrasi prestasi para pesohor keturunan Afrika Amerika dan kulit berwarna lainnya berlangsung meriah di Pasadena, Sabtu (22/2) malam waktu California. Lizzo didaulat sebagai entertainer of the year. Pada momen spektakuler NAACP Images Awards Ke-51 malam itu—penghargaan bagi insan perfilman, pertelevisian, musik, dan sastra—Just Mercy dinobatkan sebagai motion picture terbaik. Akting Michael B Jordan dan Jamie Foxx juga mendapat acungan jempol. Lupita Nyong’o ditahbiskan sebagai aktris terbaik berkat Us, sedangkan predikat pendatang baru terbaik direbut Marsai Martin atas filmnya, Little. Untuk kategori televisi, Greenleaf memenangi kategori serial drama terbaik dan Black-ish untuk genre komedi. Jharrel Jerome sebagai aktor terbaik berkat miniseri Ava DuVernay, When They See Us. Dari industri musik, lapor The Hollywood Reporter, Minggu (23/2) waktu AS, Lil Nas X mengukuhkan posisi sebagai breakthrough artist, sedangkan Bruno Mars musisi lelaki terbaik. Beyoncé membawa pulang lebih dari satu piala. Selain kariernya di industri musik, kapasitasnya menggarap variety show berjudul
Homecoming pun diakui. Menyusul kemudian, segmen memorial. Di sini, tribute spesial dipersembahkan untuk mendiang bintang basket Kobe Bryant. Presentasi visual dihadirkan, menampilkan jejak perjalanan karier sang bintang. Dipadu klip video yang memperlihatkan Kobe berterima kasih kepada fans pada salah satu pertandingan Los Angeles Lakers. Netflix memimpin nomi-
AFP | AARON J THORNTON
FILM adaptasi video game berjudul Sonic The Hedgehog bertahan di puncak box office Amerika Utara dalam dua pekan terakhir. Film produksi Paramount Pictures ini bahkan berhasil menyisihkan dua pendatang baru, The Call of the Wild dan Brahms: The Boy 2. Seperti dirilis Bloomberg, Senin (24/2), Comscore memperkirakan Sonic meraup pendapatan US$ 26,3 juta pada Minggu (23/2). Namun, analis meyakini film ini bisa tembus hingga US$ 30 juta. Tak banyak film berbasis video game bisa melakukannya. Ini juga pencapaian tertinggi Paramount sejak sekuel terakhir Mission: Impossible, 2018. Sementara itu The Call of the Wild menempati posisi kedua. Dibintangi Harrison Ford, film ini mendapat rating positif 65 persen Rotten Tomatoes. Menurut Box Office Pro, adaptasi novel klasik Jack London itu andil mengangkat kembali popularitas genre tersebut di mata penonton. Lima besar dikunci Birds of Prey, Brahms: The Boy 2, dan Bad Boys for Life. O DEVY LUBIS
AFP | CARL DE SOUZA
Koleksi Armani Dirilis Streaming
Flash “Sonic” Singkirkan Dua Debutan
A14
Rihanna menerima The Presidents Award di panggung NAACP Image Awards Ke-51 di Pasadena, California, AS, 22 Februari 2020.
nasi televisi dengan 30 kategori, ditambah 12 kategori film. Sehingga totalnya 42 kategori. Adalah Universal Pictures yang terdepan di sektor motion picture, dengan 15 mentions. RCA Records mengumpulkan nominasi terbanyak dari sektor musik rekaman (14) dan Penguin Random House meraih kategori terbanyak bidang sastra, dengan delapan kategori. Dalam show tersebut, Rihanna menerima The
President’s Award atas kontribusinya di bidang filantropi dunia. Pidatonya di atas panggung menggugah. “Ada hikmah yang saya petik dari sini. Bahwa kita bisa memperbaiki dunia ini bersama-sama,” ujarnya disambut standing ovation. Ia menambahkan, “Kita tidak boleh terpecah belah. Memang, saya tidak menekankannya. Namun, bukan berarti kita boleh kehilangan sensitivitas.”
REKRUTM REKRUTMEN
PRAMUGARI
O DEVY LUBIS
IS!
GRAT
Terbang dan Berkarir Bersama Kami
Persyaratan:
1. Warga Negara Indonesia 2. Wanita, berpenampilan menarik 3. Minimal tinggi badan 158 cm dengan berat badan proporsional 4. Pendidikan minimal SMA/SMK semua jurusan 5. Usia minimal 18 tahun dan maksimal 25 tahun 6. Diutamakan dapat berbahasa inggris 7. Berkelakuan baik, energik dan ramah
Keuntungan:
1. Kandidat yang sesuai kualifikasi akan ditempatkan pada maskapai dibawah naungan Lion Air Group (Lion Air - Wings Air - Batik Air) 2. Kesempatan berkarir di dunia penerbangan 3. Proses penerimaan dan training GRATIS 4. Disediakan fasilitas mes GRATIS Informasi lebih lanjut, dapat dilihat melalui instagram : @recruitmentlionairgroup
Dalam hal proses rekrutmen dan publikasi informasi, Lion Air Group tidak bekerjsama dengan pihak manapun dan seluruh proses rekrutmen tidak dipungut biaya. Hasil keputusan rekrutmen merupakan kewenangan dari Manajemen Lion Air Group
Event
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
PARIAMAN (HN) – Pemerintah Kota (Pemkot) Pariaman, Sumatera Barat, menargetkan kunjungan 4 juta wisatawan tahun ini dengan mengubah mekanisme penyelenggaraan event. “Biasanya event diselenggarakan pemerintah. Mulai tahun ini 38 dari 48 event akan diselenggarakan di Kota Pariaman oleh komunitas atau masyarakat,” kata Pelaksana Tugas Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Pariaman Alfian di Pariaman, Senin (24/2). Menurut dia, penyerahan penyelenggaraan event kepada komunitas tersebut karena pihaknya ingin memberikan ruang kepada masyarakat untuk terlibat mengembangkan pariwisata di daerah. Komunitas dan masyarakat akan secara langsung bertemu dengan wisatawan. “Jadi pemerintah daerah hanya sebagai regulator, pembina, dan pengawas,” ujarnya. Anggota komunitas yang berasal dari berbagai daerah juga datang ke Pariaman sehingga menambah jumlah kunjungan wisatawan. O ANTARA
Candi Borobudur Kembangkan Kawasan Penyelamatan di tujuh cagar budaya diprioritaskan. MAGELANG (HN) Pemerintah terus mengembangkan situs-situs di kawasan cagar budaya sekitar Candi Borobudur. Upaya tersebut untuk menyebar wisatawan domestik maupun mancanegara. Kepala Seksi Konservasi Balai Konservasi Borobudur (BKB) Yudi Suhartono mengatakan, pelindungan situs-situs di kawasan cagar budaya Borobudur meliputi Candi Mendut, Pawon, serta penyelamatan dan pengamanan situs Dipan, Brongsongan, Samberan, Bowongan, dan Plandi. Akhir 2019, BKB telah ekskavasi penyelamatan di kelima situs tersebut untuk mendata bentuk dan material dari masingmasing situs. “Pemagaran telah dilaksanakan di situs Dipan, Brongsongan, Samberan, dan Dipan sebagai langkah awal pengamanan dan penataan situs-situs tersebut,” ujar Yudi di Magelang, Senin (24/2). Pemantauan situs-situs di sekitar Candi Borobudur bagian dari monitoring kawasan Cagar Budaya Borobudur. Selain itu untuk mengamati dan memantau aktivitas berkaitan dengan kondisi keterawatan situs, perubahan lahan dan bentang pandang, serta
Agenda
perubahan fasad bangunan tradisional. Menurut Yudi, monitoring ini berupa catatan dan rekomendasi kepada pihak berwenang, terutama penataan kawasan di lingkungan Kawasan Cagar Budaya Borobudur. Pengelolaan dan wewenang di wilayah zona 3 Candi Borobudur dimiliki Pemerintah Kabupaten Magelang. Monitoring dan evaluasi kawasan ini juga sebagai salah satu tanggung jawab Balai Konservasi Borobudur sebagai site manager Borobudur compounds sebagai Warisan Dunia yang harus memberikan laporan periodik kepada Unesco. “Upaya ini untuk merawat dan menjaga Candi Borobudur dari ancaman terhadap kelestariannya,” katanya. Seiring perjalanan waktu, kunjungan wisata di Candi Borobudur meningkat setiap tahun hingga hampir menembus 4 juta pengunjung per tahun. Pada saat peak season bahkan mencapai 58 ribu orang per hari dan kisaran 4.000-7.000 orang per jam menaiki struktur Candi Borobudur. Pada 2015 pemerintah me-
ANTARA | ANIS EFIZUDIN
Pariaman Pacu Kunjungan Wisatawan
Petugas BKB (Balai Konservasi Borobudur) mengidentifikasi batu Yoni di situs Plandi, Pasuruhan, Mertoyudan, Magelang, Jawa Tengah, Senin (24/2). Pengawasan benda bersejarah tersebut sebagai upaya BKB memantau keberadaan dan keterawatan sejumlah benda bersejarah.
lalui amanat Presiden mendorong sektor pariwisata sebagai pendapatan devisa negara. Caranya, mengembangkan destinasi 10 Bali Baru antara lain kawasan Borobudur (Joglosemar) dengan target 2 juta kunjungan wisatawan asing. Dua tahun terakhir lebih digenjot lagi dengan program superprioritas. Guna mendukung program pemerintah tersebut, kata dia, perlu strategi pengembangan ideal dan tepat. “Pemerintah menyusun Integrated Management Tourism Plan (ITMP) yang di dalamnya antara lain membahas visitor
Who & Why
REBECCA ZHU
Pengalaman Pertama
06 APRIL 2020
INDONESIA PHOTO CIRCUIT KATEGORI : WARNA: TEMA BEBAS | MONOKROM: TEMA BEBAS | MANUSIA: WARNA, MONOKROM BATAS WAKTU UNGGAH: 06 APRIL 2020 BIAYA: - INDIVIDU RP 430.000 CLUB (MINIMAL 6 ORANG) RP 350.000/PESERTA PENJURIAN: 18-19 APRIL 2020 PUBLIKASI HASIL: 26 APRIL 2020 UNTUK PERTANYAN & INFORMASI INFO@INDONESIAPC.COM
DI
LOKASI : PANTAI CARNAVAL ANCOL, JAKARTA
TASI PRIB A
HAMMERSONIC
R
DOKUMEN
27–28 MARET 2020
ebecca Zhu u sangat menikmatii perjalanannya nnya ke Dubai dan mengunjungi unjungi sejumlah destinasi si wisata menawan. Meski tidak murni liburan—kunjungan gan ini bagian dari syuting ng program acara televisi—aktris Hong ong Kong itu mengaku u senang karena mencatat encatat banyak pengalaman an pertama. “Ini kali pertama ma aku traveling ke luar negeri untuk k program variety show, kali pertama ma menginjakkan kaki ke padang pasir, dan kali pertama menjajal skydiving,” ujarnya seperti dilaporkan On CC, Jumat (21/2). “Juga
management di kawasan Candi Borobudur,” ujarnya. Kunjungan wisatawan yang cukup besar tentunya membawa dampak positif dan negatif, terutama bagi kelestarian bangunan Candi Borobudur. Menurut dia, kerentanan dampak negatif tingkat kunjungan dapat diminimalkan dengan manajemen pengunjung yang efektif untuk mengatur dan memecah pengunjung. “Harapannya, pengunjung tidak hanya terkonsentrasi di area Candi Borobudur, tetapi dapat disebar ke kawasan Borobudur.” O ANTARA
kalinya merekam pertama kalin perjalanan Matthew perj pe rjal alan anan an bareng b (Ho),” kata dia, d menyebut nama sang kekasih. tersebut membuat Trip te penilaian penilaia Rebecca Dubai berubah. pada D Negeri dengan cuaca panas dan d arsitektur itu menawarkan beragam menaw pesona. “Arsitektur “Arsit bangunannya benar-benar bangunan luar biasa. Mereka juga punya fasili fasilitas skating. Kita bisa melaku melakukan apa saja di sini,” tuturnya. tutur Dan Matthew memberi M sentuhan berbeda pada perjalanannya. Ia berhasil perjalan membangun suasana memba ceria dan d sedikit humor pada program mereka. “Pengalaman “ luar biasa, aku bisa mempelajari banyak me hal baru selama ha proses syuting,” p tterangnya. O DEVY LUBIS
SERENA WILLIAMS
Kasih Sayang STATUS sebagai ibu bekerja acap kali membuat Serena Williams lelah dan stres. Ia harus membagi waktu antara putrinya, Alexis Olympia, yang masih berusia 2 tahun dan pekerjaan, sekaligus segudang aktivitas lainnya. “Menjadi ibu bekerja itu tidak mudah. Aku sering kecapaian dan stres, tapi sebagai seorang petenis aku dituntut harus profesional saat ada di lapangan,” kata dia seperti dinukil dari Female First, Minggu (22/2). Ia menambahkan, “Bagaimanapun, aku sangat bangga. Lagipula, banyak kok perempuan yang sama sepertiku.” Sebelumnya, bintang tenis 38 tahun itu mengungkapkan kegundahannya bila harus terpisah jauh dari putri kecilnya. Berat baginya tidak bisa selalu mendampingi sang buah hati. Tak heran, ketika permainan (tenis) rampung, ia selalu buru-buru pulang. “Aku selalu merindukannya. Awalnya, ia (baby Alexis) selalu merengek saat aku berangkat (bekerja). Namun, sekarang ia sudah lebih baik, giliran aku yang ‘kecewa’ melihatnya begitu (rela melepaskan ibunya bekerja). Ia masih sangat kecil.” O DEVY LUBIS
AFP | FRAZER HARRISON
A15
*selama periode promosi syarat & ketentuan berlaku
B
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
BERHARAP KEAJAIBAN MESSI
GANDA CAMPURAN KRISIS SENIOR
Napoli yang meraih enam kemenangan dalam tujuh laga terakhir akan menjadi lawan tangguh.
Tontowi Ahmad berencana keluar dari pelatnas.
» B18
17
» B22
Sports
» B20 B21
MERAYU AUBAMEYANG Arteta percaya dapat mendukung dan memberi segalanya sehingga dia puas di Arsenal.
PANGGUNG
MUELLER
BABAK 16 BESAR LEG 1 RABU (26/2) Real Madrid 03.00 Manchester City Olympique Lyon 03.00 Juventus
Ia seorang Raumdeuter yang siap mengacak pertahanan Chelsea.
S
etelah setahun dicampakkan oleh pelatih Jerman Joachim Loew, Thomas Mueller siap menunjukkan mengapa dia begitu penting bagi Bayern Munich. Laga melawan Chelsea pada leg pertama Liga Champions 20/19/2020 di Stamford Bridge, London, Rabu ( 2 6 / 2 )
LAND NIEL RO
THOMAS MUELLER
AFP | DA
LAHIR: 13 SEPTEMBER 1989 (30 TAHUN), WEILHEIM IN OBERBAYERN, JERMAN | KEBANGSAAN: JERMAN | POSISI: PENYERANG | KLUB SAAT INI: BAYERN MUNICH
S TAT I S T I K KLUB Bundesliga | 2019 - 2020 MAIN GOL ASSIST
Liga Champions | 2019 - 2020 23 5 14
MAIN GOL ASSIST
Caballero; Azpilicueta, Christensen, Rudiger; James, Jorginho, Kovacic, Alonso; Willian, Mount; Abraham | Manajer: Frank Lampard
DFB Pokal | 2019 - 2020 5 2 -
MAIN GOL ASSIST
CHELSEA (3-4-2-1)
3 2 1
BAYERN MUNICH (3-4-2-1)
dini hari WIB akan menjadi pembuktian. Demi menjaga kebugarannya, Mueller digantikan di babak kedua dalam kemenangan 3-2 Bayern atas Paderborn, akhir pekan kemarin. Robert Lewandowski mencetak dua gol dalam laga itu untuk menambah koleksinya menjadi 38 gol dari 32 pertandingan di semua kompetisi musim ini. Ia mengaku paling senang bermain dengan Mueller. “Lebih mudah dengan Thomas di sebelah saya, dia banyak membantu saya,” kata Lewandowski menyoal penampilan Mueller dinukil AFP, Senin (24/2). Mueller sudah menyumbang 14 assist dan menjadi yang paling tinggi di liga saat ini. Sejak Hans Flick ditunjuk sebagai pelatih sementara pada November lalu, pemain 30 tahun ini kembali masuk skuad utama dan terus bersinar. Uniknya, permainan Mueller merupakan perpaduan antara penyerang dan gelandang. Ia menggambarkan dirinya sebagai Raumdeuter – seorang penafsir ruang di lapangan. “Saya suka aktif di belakang lini tengah lawan. Di situlah saya paling gampang membuat lawan terluka. Saya adalah gabungan antara penyerang dan gelandang – saya seorang Raumdeuter,” ujar pemain berpaspor Jerman ini terkait posisi favoritnya. Rabu dini hari nanti, Bayern akan mengunjungi London untuk menghadapi Chelsea. Die
Roten lolos ke babak 16 besar sebagai juara Grup B dengan poin 18. Ini kali ke-16 mereka mencapai babak sistem gugur sepanjang sejarah Liga Champions dan yang ke-12 secara beruntun. Raksasa Bavaria ini tidak terkalahkan dalam 12 laga tandang terakhir di kompetisi elite Eropa (sembilan menang, tiga imbang). Hanya Manchester United yang tak terkalahkan dalam 16 laga tandang dari musim 2007–2010, dan Ajax 14 pertandingan dari 1994–1997. Chelsea di sisi lain, tak terkalahkan di kandang melawan tim asal Jerman di Liga Champions. Dalam sembilan pertandingan, The Blues menang enam kali, imbang tiga, dan enam kali menjaga clean sheets. Namun, mereka tersingkir di fase sistem gugur dalam tiga penampilan terakhir di Liga Champions. Terakhir kali pasukan asal London mencapai perempat final enam tahun lalu. Pada laga nanti, skuad Frank Lampard cukup percaya diri berkat kemenangan 2-1 atas Tottenham Hotspur di Liga Primer dalam derbi London di Stamford Bridge. Olivier Giroud kembali menemukan ketajamannya dan berpeluang dimainkan dalam laga kontra Beyern. Sayangnya, Chelsea kemungkinan tidak diperkuat N’Golo Kante setelah mengalami cedera otot dalam kekalahan timnya 0-2 dari Manchester United, pertengahan bulan ini. z HERMAN SINA
Neuer; Kimmich, Alaba, Hernandez; Odriozola, Tolisso, Thiago, Davies; Mueller, Gnabry; Lewandowski | Pelatih: Hans Flick
V E N U E : S TA M F O R D B R I D G E , L O N D O N | WA K T U : R A B U ( 2 6 / 2 ) , P U K U L 0 3 . 0 0 W I B
Sports
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
Kilas
Wajib Tes Virus Corona
Ajax Gaet Antony untuk Gantikan Ziyech AJAX resmi merekrut winger asal Brasil Antony Matheus dos Santos dari Sao Paulo, Minggu (23/2). Pemain 20 tahun itu akan bergabung dengan skuad per 1 Juli. Ia didatangkan senilai 22 juta euro (Rp 331 miliar) dan dikontrak selama lima tahun. Nilai tersebut hanya setengah dari harga jual Ziyech ke Chelsea seharga 40 juta euro (Rp 601 miliar) dan berpotensi mencapai 44 juta euro (Rp 661 miliar). “Kami masih harus bersabar beberapa bulan lagi. Tetapi dengan dia, kami mendapatkan pemain kreatif yang serbabisa di setiap posisi di lini depan,” kata Direktur Sepak Bola Ajax Marc Overmars di situs klub, Senin (24/2). O HERMAN SINA
memento
25 Februari Pada 1912, pemain 15 tahun Paulino Alcantara menorehkan tiga rekor ketika ia mencetak hattrick untuk Barcelona dalam debutnya. Dia kemudian menetapkan rekor keempat sebagai pencetak gol terbanyak sepanjang masa Barca.
FOTO-FOTO: AFP | FILES
Blaise Matuidi Tetap di Juventus BLAISE MATUIDI mengonfirmasi akan bertahan di Juventus setahun lagi, menggunakan opsi yang ia miliki saat menandatangani kontrak ketika pindah dari Paris Saint-Germain. Pemain Prancis itu hanya tiga kali absen di pertandingan Seri A sejauh ini dan tambahan lima kali bermain di Liga Champions. Matuidi salah satu bintang yang membawa Prancis juara Piala Dunia 2018. Ia memastikan bertahan di Turin dalam pernyataannya kepada surat kabar Le Figaro. “Saya akan bertahan di sini. Kontrak saya termasuk klausul tambahan satu tahun dan klub telah memutuskan untuk mempelajari itu. Saya sangat senang melanjutkan satu tahun lagi di sini,” kata pemain 32 tahun itu dilansir Goal, Senin (24/2). O HERMAN SINA
B18
LORENZO INSIGNE
LIONEL MESSI
Mário Rui Maksimovic Zielinski Manolas Insigne Demme Di Lorenzo PELAT Mertens IH: GE Fabian Ruiz NNAR O GAT Callejon TUSO Meret
Ter Stegen Semedo Pique Arthur Lenglet Messi Busquets Junior Griezmann De Jong TIEN UE SE Fati QUIQ : IH T PELA
VENUE: STADIO SAN PAOLO, NAPOLI WAKTU: RABU (26/2), PUKUL 03.00 WIB
BERHARAP KEAJAIBAN
MESSI Napoli meraih enam kemenangan dalam tujuh laga terakhir.
MADRID (HN) Lionel Messi mengatakan, penampilan Barcelona tidak cukup baik untuk memenangkan Liga Champions musim ini. Namun, empat golnya ke gawang Eibar, Sabtu akhir pekan kemarin memberi isyarat bahwa bersamanya selalu ada harapan. Blaugrana akan bertandang ke San Paolo untuk menghadapi Napoli pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions, Rabu (26/2) dini hari WIB. Pelatih Barca Quique Setien berharap ada keajaiban dari megabintang Argentina itu. Pasalnya, tuan rumah sedang menikmati penampilan terbaik mereka dengan meraih enam kemenangan dalam tujuh laga terakhir, dua di antaranya atas Juventus dan Inter Milan. Empat golnya dalam kemenangan 5-0 di Camp Nou akhir pekan kemarin juga memberi pesan bahaya untuk Real Madrid yang akan menjamu Barca dalam laga bertajuk El Clasico, Senin (2/3) mendatang. “Ini adalah ke-
menangan yang kami butuhkan,” kata Setien dinukil AFP, Senin (24/2). Sepanjang kariernya, Messi telah mencetak tujuh kali quadruplet. Namun, itu semua tidak dibuat dalam suasana tekanan dan sorotan kepadanya. Di tengah perjalanan timnya yang penuh gejolak, pemain 32 tahun ini justru tampil dengan permainan menakjubkan. “Dia sudah dalam bentuk permainan seperti ini selama 14 atau 15 tahun dan terus tampil seperti ini. Dia adalah jaminan untuk klub mana pun dan untuk pelatih mana pun yang membuatnya menjadi pemain terbaik di dunia. Dia bisa melakukan hal-hal yang bisa dimimpikan orang lain,” ujar Setien. Gelandang Frenkie de Jong mengaku tak sabar untuk tampil menghadapi Napoli. Pemain berpaspor Belanda ini terus memperlihatkan kualitasnya sejak di Camp Nou. “Saya belum pernah bermain di Stadio San Paolo, tetapi Napoli adalah tim yang sangat baik. Mereka bermain dengan baik di Liga Champions, misalnya saat me-
lawan Liverpool. Napoli adalah tim yang sangat kuat dan kami berharap itu akan menjadi pertandingan yang besar untuk kami.” Napoli mengalami periode sulit saat awal kedatangan Gennaro Gattuso. Mereka kalah empat kali dalam enam pertandingan di semua kompetisi. Hasil negatif ini membuat Partenopei melorot ke papan tengah klasemen Seri A. Namun, mantan pelatih AC Milan itu mampu membalikkan keadaan dan menuntun Napoli meraih enam kemenangan dari tujuh laga terakhir, sekaligus membantu klub melaju ke semifinal Coppa Italia. Napoli kini merangsek ke peringkat enam klasemen Seri A dan berjuang meraih empat besar demi satu tempat di Liga Champions musim depan. Mereka masih tertinggal sembilan poin dari Atalanta di peringkat empat klasemen. Menghadapi Barcelona, Gattuso tidak kesulitan menurunkan penyerang yang kerap merusak gawang lawan. Ada Arkadiusz Milik yang memiliki sembilan gol, Lorenzo Insigne (5 gol), dan Dries Mertens (6 gol). Semuanya siap dimainkan. O HERMAN SINA
PARA pemain Barcelona wajib menjalani tes virus corona (COVID-19) saat tiba di Bandara Naples, sebelum melakoni laga melawan Napoli di leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2019/2020, Rabu (26/2) dini hari WIB. Pemain yang terindikasi atau mengalami demam akan langsung dilarikan ke rumah sakit. Virus mematikan itu mulai menyebar di Italia bagian utara dengan tiga orang dilaporkan telah meninggal. Meskipun Naples terletak di selatan, tindakan pencegahan akan diperluas menyusul kunjungan Barcelona. ESPN, Senin (24/2) melaporkan, para pemain Barca akan diukur suhu tubuhnya, di mana petugas medis akan mencari indikasi demam. Pemain yang menunjukkan gejala terkait akan dilarikan ke rumah sakit. Jika ada, pelatih Barca Quique Setien akan dibuat pusing karena dia harus kehilangan pemain saat mereka baru memulai babak sistem gugur. Akibat sebaran virus ini, sejumlah pertandingan olahraga di Italia dibatalkan sebagai bentuk pencegahan. Ada empat laga Seri A yang sedianya tanding pada Minggu (23/2) dan harus dibatalkan, antara lain: Inter Milan vs Sampdoria, Atalanta vs Sassuolo, Hellas Verona vs Cagliari, dan Torino vs Parma. Sementara di Seri B ada Ascoli vs Cremonesewas. Perdana Menteri Italia Giuseppe Conte mengumumkan semua kegiatan olahraga di dua wilayah di utara akan ditutup. “Kami perlu bertindak serius dan bertekad, sambil tetap tenang dan tidak mengambil risiko yang tidak diperlukan. Untuk alasan ini, kami akan menangguhkan kompetisi olahraga di daerah-daerah yang bahkan berpeluang terjadi penyebaran virus,” kata Menteri Olahraga Vincenzo Spadofara dilansir The Sun, Senin (24/2). Wilayah Lombardy dilaporkan paling banyak terjangkit virus corona. Banyak kota di sekitarnya telah ditutup sebagai upaya menyetop penyebaran virus. Pihak berwenang telah membatalkan semua kegiatan olahraga di Veneto dan Lombardi. Di Korea Selatan serupa. Pemerintah membatalkan pertandingan sepak bola musim dingin akibat meningkatnya jumlah penyebaran virus corona. Sesuai kalender, jadwal kompetisi K-league mulai bergulir pekan ini. Korban terjangkit meningkat menjadi 833 orang, tujuh dilaporkan meninggal. “K-league telah memutuskan untuk sementara menunda mulainya musim K-league 2020 sampai penyebaran wabah COVID-19 mereda.” O HERMAN SINA
B19
Sports
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
Kehadiran Joao Felix ibarat suplemen dalam permainan Atletico Madrid. MADRID (HN) Atletico Madrid meneruskan tren positif. Setelah menaklukkan Liverpool di leg pertama babak 16 besar Liga Champions, kini giliran Villarreal menjadi korban pada laga pekan ke-25 La Liga di Estadio Wanda Metropolitano, Madrid, Senin (24/2) dini hari WIB. Kehadiran Joao Felix yang baru pulih dari masalah engkel menambah daya baru. Penyerang 20 tahun itu turut menyumbang satu gol untuk kemenangan 3-1 timnya, sekaligus mengakhiri paceklik di liga sejak September lalu. Memetik dua kemenangan beruntun di kandang dalam waktu kurang dari sepekan membuat tim besutan Diego Simeone makin percaya diri. Mereka naik ke peringkat ketiga klasemen dengan poin 34, tertinggal 10 angka di belakang rival sekota Real Madrid di posisi kedua. “Kami mengalami pasang surut musim ini. Permainan kami sudah lebih baik sejak kemenangan atas Granada. Kami memainkan pertandingan malam ini dengan cara terbaik, terutama di babak kedua merupakan permainan terbaik yang pernah kami mainkan,” kata Simeone usai laga seperti dilansir situs klub, kemarin. Meski tampil di kandang, Los
Rojiblancos justru tertinggal lebih dulu. Paco Alcacer yang baru bergabung dengan Villarreal dari Borussia Dortmund bulan lalu berhasil mencuri gol untuk membawa timnya memimpin hampir sepanjang babak pertama. Namun, lima menit sebelum turun minum, Angel Correa membuat gol penyeimbang. “Sangat penting bagi kami untuk meraih tiga poin dalam laga ini. Kami sangat bangga dengan kemenangan ini. Kami selalu ingin berjuang untuk liga,” ujar Correa. Inkonsistensi Atletico musim ini membuat mereka dipastikan keluar dari perburuan gelar. Disparitas mereka dengan Barcelona sebagai pemimpin klasemen menjadi 12 poin, setelah skuad
ATLETICO MADRID
VILLARREAL
3 1 VS
Correa 40 Koke 64 Joao Felix 74
Paco Alcacer 16
Saul Niguez, Joao Felix
Ruben Penha
asuhan Quique Setien melibas Eibar 5-0, Sabtu (22/2). Meski demikian, kemenangan ini belum membuat Atletico nyaman. Mereka berbagi angka sama dengan Sevilla yang menempel di urutan keempat setelah menang 3-0 atas Getafe pada laga sebelumnya. Persaingan di posisi empat besar semakin panas. “Kami sangat senang. Ini adalah pekan yang sangat berat karena kami harus mengatasi pertandingan yang sulit. Ini adalah modal bagus untuk terus maju,” kata kapten Atletico, Koke. Bermodal dua kemenangan beruntun, pasukan Simeone siap terbang ke Inggris menghadapi Liverpool pada leg kedua Liga Champions di Anfield bulan depan. Kehadiran Felix, Diego Costa, dan Kieran Trippier yang sebelumnya cedera, membuat kekuatan Atletico hampir prima. Kontribusi Felix sangat ditunggu. Penyerang berpaspor Portugal itu didatangkan seharga 120 juta euro (Rp 1,8 triliun) dari Benfica pada musim panas lalu. Meski turun dari bangku cadangan saat melawan Villarreal, pengaruhnya sangat besar. Ia ibarat suplemen dalam permainan yang sangat dibutuhkan Atletico. Laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Anfield jadi peluang pembuktian mantan penyerang Benfica ini. O HERMAN SINA
AFP | GABRIEL BOUYS
Tambah Percaya Diri
Penyerang Atletico Madrid Joao Felix sumringah setelah mencetak gol dalam pertandingan La Liga antara Atletico Madrid vs Villarreal di Estadio Wanda Metropolitano, Madrid, Senin (24/2) dini hari WIB.
Mulai 19 Februari 2020
TERBANG LANGSUNG SETIAP HARI:
JAKARTA-BANYUWANGI JAM 8.45 - 10.35 (ID 6590)
BANYUWANGI - JAKARTA FOTO: DODY WIRASETO | LIONMAG
JAM 11.15 - 12.55 (ID 6591)
CALL CENTER (+6280) 4177 8899 - (+6221) 6379 8000 KAWAH IJEN BANYUWANGI
Sports
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
TITIK BALIK CAVANI
MERAYU
AUBAMEYANG Arteta percaya dapat mendukung dan memberi segalanya sehingga dia puas di Arsenal. LONDON (HN) Manajer Arsenal Mikel Arteta percaya dapat meyakinkan Pierre-Emerick Aubameyang bertahan. Menurutnya, striker internasional Gabon ini kembali membuktikan kesetiannya ketika Meriam London menaklukkan Everton 3-2 dalam lanjutan Liga Primer di Emirates Stadium, Minggu (24/2) malam WIB. Dua gol Aubameyang mengantar Arsenal merebut tiga poin di hadapan pendukung sendiri. Ini menjadi kemenangan kelima sejak pergantian tahun. Pasukan Arteta tidak pernah kalah dalam 10 laga terakhir di semua kompetisi. Aubameyang memanaskan perebutan sepatu emas Liga Primer. Ia bersanding dengan James Vardy (Leicester City) di puncak top scorer membukukan 17 gol, unggul sebiji gol dari bomber Manchester City Sergio Aguero. Kinerja apik Aubameyang membuat Arsenal enggan kehilangannya. Kontrak pemain berusia 30 tahun ini habis pada akhir musim depan, tapi namanya gencar dikaitkan dengan se-
jumlah klub top Eropa. Dua raksasa Spanyol Barcelona dan Real Madrid terus memantau perkembangannya. “Mereka benar-benar menginginkannya karena dia pemain luar biasa. Ia pantas disukai tim lain, tapi mudah-mudahan kami bisa meyakinkannya,” kata Arteta seperti dilansir The Sun, kemarin. “Ini (Arsenal) tempat yang tepat untuknya. Ia memiliki masa depan di sini. Semoga tidak hanya kemenangan seperti ini akan membantunya bertahan, kami juga akan mencoba melakukannya. Ia selalu menikmati permainan di lapangan. Ia merasa menjadi bagian dari apa yang kami ingin bangun.” Arsenal membeli Aubameyang dari Borussia Dortmund seharga 56 juta pounds (Rp 1,0 triliun), Januari 2018. Ia cepat beradaptasi dengan gaya main Meriam London, mencetak 10 gol dari 13 penampilan Liga Primer pada musim pertamanya. Mantan pemain AC Milan itu semakin tajam pada musim 2018/2019. Ia bergabung dengan duo Liverpool Sadio Mane dan Mohamed Salah merengkuh sepatu emas Liga Primer. Ketiganya samasama membukukan 22 gol.
Namun, performa Aubameyang menuai sorotan pada musim ini. Ia diduga mulai ragu dengan masa depannya di Emirates Stadium, mengingat Arsenal gagal tampil di pentas Liga Champions. The Gunners juga memulai kompetisi 2019/2020 dengan mengecewakan. Arteta bahkan mengakui sempat meragukannya ketika mengambil alih kursi manajer, 22 Desember. “Saya memiliki dua pertanyaan: ia (Aubameyang) tidak ingin melakukannya atau tidak bisa melakukannya secara fisik,” ujarnya. “Saya pikir itu sulit. Pemain seperti dia -memiliki banyak kekecewaan dalam beberapa bulan dan tahun terakhir- karena punya harapan besar. Anda tahu dia ingin bermain di klub besar di turnamen terbesar. Kami harus berusaha mendukung dan memberikan segalanya sehingga dia merasa puas di sini. Itulah tantangan yang saya.” Arsenal naik ke posisi sembilan klasemen sementara Liga Primer dengan nilai 37. Pasukan Arteta berharap dapat menembus peringkat empat besar. Karenanya mereka harus mengejar Chelsea yang mengoleksi 44 poin. z ALVIN TAMBA
Manajer Arsenal Mikel Arteta (tengah) memberikan instruksi kepada striker Eddie Nketiah (kiri) dan Pierre-Emerick Aubameyang (kedua dari kiri) ketika menghadapi Everton pada lanjutan Liga Primer di Emirates Stadium, Minggu (23/2) malam WIB.
ARSENAL
EVERTON
3 2
MAN UNITED
WATFORD
3 0 VS
Fernandes pen 42 Martial 58 Greenwood 75 Cathcart
STATISTIK FERNANDES LAWAN WATFORD Merebut Bola Memenangkan Tekel Menyentuh Bola Akurasi Umpan Open Play Crosses Menciptakan Peluang Tembakan Dilanggar Mendapat Penalti Gol Assist
: : : : : : : : : : :
100% 100% 85 71% 5 4 3 3 1 1 1
“Saya pikir kami mendapat tawaran bagus pada bursa transfer lalu. Dia telah datang dan melakukannya dengan baik, memberikan dorongan kepada semua orang. Itu lebih dari sekadar memasukkan pemain,” ujar Solskjaer seperti dikutip Sky Sports, kemarin. “Sejak hari pertama, menit pertama, dia merasa seperti berada dalam tim. Beberapa pemain butuh waktu untuk pemanasan, tapi dia percaya diri dan langsung meminta bola. Dia memiliki karakter United, selalu menginginkan
Ekspresi gelandang Manchester United Bruno Fernandes (kiri) ketika wasit Martin Atkinson (kedua dari kanan) menghadiahkan penalti setelah pelanggaran dilakukan kiper Watford Ben Foster (tengah) pada lanjutan Liga Primer di Old Trafford, Minggu (23/2) malam WIB. AFP | PAUL ELLIS
bola, mengendalikan ritme, membantu rekan setim, dan melakukan permainan.” Kinerja apik Fernandes mengindikasikan United tidak membutuhkan Pogba. Gelandang Prancis ini telah gencar diisukan siap meninggalkan Old Trafford, musim panas mendatang. Juventus dan Real Madrid kemungkinan menjadi pelabuhan berikutnya. Pasukan Solskjaer melesat ke posisi lima klasemen Liga Primer sementara dengan nilai 41, terpaut tiga angka dari Chelsea yang menduduki peringkat empat. Setan Merah semakin termotivasi mencuri tiket Liga Champions musim depan. Solskjaer antusias dengan penampilan timnya. United berhasil memenangkan dua laga terakhir di Liga Primer. “Mendapatkan enam poin dan
dua clean sheet dalam enam hari adalah hal hebat. Kami ingin berada di Liga Champions. Kami memiliki empat laga besar di liga – Everton, Manchester City, Tottenham, dan Sheffield United- semua tim papan atas. Ini bulan penting bagi kami,” ujar Solskjaer. Solskjaer juga kembali memuji performa Anthony Martial. Striker internasional Prancis ini mencetak gol kedua United. Torehan tersebut membuatnya semakin layak mengisi ruang yang ditinggal Marcus Rashford karena cedera. “Keahliannya kelas atas dan absolut. Minggu ini menjadi yang terbaik untuknya. Sundulan (lawan Chelsea), sebuah gol penyerah tengah tepat, kemudian ia mencetak gol lewati aksi individu menghadapi (Club) Brugge,” tutur Solskjaer. z ALVIN TAMBA
VS
Nketiah 27 Aubameyang 33, 46
Ruediger, Kelahiran Anak, dan Asa Melawan wan Rasisme
Calvert-Lewin 1 Richarlison 45+4 Schneiderlin, Sigurdsson, Richarlison, Andre Gomes
R A P O R AU B A M E
B E R SA M A A R S E N A L DI LIGA PRIMER 2019/2020
25
2.215
3
1
Caps
Menit
Kartu Kuning
Kartu Merah
GOL ASSIST
17 1 2018/2019
36
2.731
-
-
Caps
Menit
Kartu Kuning
Kartu Merah
GOL ASSIST
22 5 2017/2018
13
1.059
-
-
Caps
Menit
Kartu Kuning
Kartu Merah
GOL ASSIST
10 4
P
erasaan campur aduk melanda bek Chelsea Antonio Ruediger. Ia senang timnya menang 2-1 atas Tottenham Hotspur dalam lanjutan Liga Primer di Stamford Bridge, Sabtu (22/2). Kemenangan ini melengkapi kebahagiaannya atas kelahiran putra pertama. Ruediger datang ke laga itu usai mendampingi pasangannya melahirkan putra pertama Djamal Sahr. Menurutnya, kemenangan atas rival sekota membuatnya merasakan pekan terbaik. “Itu jelas 100 persen (pekan terbaik dalam hidup). Bahkan terasa lebih baik karena kami menenangkan laga derbi, terutama bagi saya, karena kelahiran putra pertama,” kata Ruediger seperti dikutip Goal, Senin (24/2). “Itu adalah hari-hari sulit bagi saya, tapi kemenangan membuat saya bahagia. Saya sangat lelah sekarang. Saya tidak pernah merasakan emosi
seperti ini. Saya akan kembali ke rumah sakit.” Ruediger mengakui kelahiran putra pertama semakin memotivasinya melawan rasisme. Bek berusia 27 tahun ini tidak mau anaknya tumbuh di dunia “beracun”. Ruediger salah satu pemain yang kerap menjadi sasaran rasisme di lapangan. Ia bahkan mendapat cemoohan penggemar Tottenham di Stamford Bridge. Menurutnya, perlakuan tersebut menyusul perlawanan pada Desember. Bek internasional Jerman itu mengalami pelecehan ketika Chelsea menang 2-0 di markas Tottenham. Insiden tersebut membuat pihak kepolisian melakukan penyelidikan, tapi tidak ditemukan bukti atau pelaku sehingga kasus ditutup. “Jika itu terjadi di sepak bola, juga bisa terjadi di luar lapangan, tempat putra saya tumbuh,” kata Ruediger. “Saya akan berusaha melakukan terbaik, memastikan putra saya
tidak bodoh seperti orang lain.”” Ruediger tidak terkejut dengan penutupan kasus rasisme yang menimpanya. Ia menilai pihak berwenang telah gagal mengendalikan kenaikan kasus rasialisme. Terbukti, insiden serupa juga terjadi pada da liga-liga top Eropa. Pekan lalu, striker Porto Moussa Marega bersikeras meninggalkan lapangan sebagai wujud protes perlakuan n rasisme ketika menghadapi Vitoria Guimaraes. Namun, aksinya justru tidak mendapat dukungan rekan setim. Videonya ya pun menjadi viral dan memantik ik komentar beragam. “Ia ingin meninggalkan lapangan dan rekan setim berusaha menghentikannya. Itu menunjukkan kalau dia sendirian,” ujar Ruediger. “Itu sederhana. Kami sendirian dalam hal ini. Kami harus menghadapi dengan cara kami. Berjalan meninggalkan lapangan tidak akan masuk akal jika (pelaku) tidak
AFP | FILES
AFP | TOLGA AKMEN
FERNANDES = SCHOLES + VERON MANCHESTER (HN) – Bruno Fernandes kembali menghidupkan lini tengah Manchester United. Kehadirannya dinilai dapat membuat Setan Merah tidak lagi khawatir kehilangan Paul Pogba. Fernandes membuktikan tajinya ketika United melibas Watford 3-0 dalam lanjutan Liga Primer di Old Trafford, Minggu (24/2) malam WIB. Selain menjebol gawang lawan dari titik putih, gelandang internasional Portugal ini juga memberi assist untuk gol ketiga Setan Merah yang dicetak Mason Greenwood. United mendatangkan Fernandes dari Sporting Lisbon, 29 Januari. Nilai transfernya mencapai 67,6 juta pound (Rp 1,2 triliun). Dampak kehadirannya signifikan, dengan torehan satu gol dan dua assist dari empat penampilan di semua kompetisi. Manajer United Ole Gunnar Solskjaer percaya kinerja itu menjadi bukti Fernandes memiliki atribut dibutuhkan timnya. Menurutnya, gaya main gelandang berusia 25 tahun ini merupakan perpaduan dua legenda Setan Merah, yakni Paul Scholes dan Juan Sebastian Veron. Kualitas Fernandes dalam membangun serangan menyerupai Scholes. Sebaliknya, ia memiliki keberanian dan temperamen seperti Veron.
B21
dihukum. Saya tidak berusaha menyinggung perasaan, tapi kalian (orang kulit putih) tidak pernah mengerti apa yang ada di pikiran saya, atau pikiran pemain kulit hitam lainnya.” z ALVIN TAMBA
PARIS (HH) – Striker Paris Saint-Germain (PSG) Edinson Cavani tersenyum lagi. Ia menjadi top scorer sepanjang sejarah klub, dengan torehan 200 gol di semua kompetisi. Cavani menyumbang satu gol ketika PSG menang 4-3 atas Bordeaux dalam lanjutan Ligue 1 di Parc des Princes, Senin (24/2) dini hari WIB. Ia senang dapat mengukir sejarah di Les Parisiens. Menurutnya, sukses tersebut menjadi titik balik setelah bursa transfer musim dingin yang menyulitkan. Masa depan Cavani gencar menjadi pembicaraan sepanjang Januari. Ia telah dikaitkan dengan sejumlah klub raksasa, mengingat kontraknya habis pada akhir musim ini. Namun, transfer gagal terwujud. Cavani menilai capaian 200 gol bersama PSG membuatnya merenung. Ia menegaskan akan fokus membantu tim hingga musim panas mendatang. “Anda dapat mencetak gol berkat rekan setim,” kata Cavani kepada Canal+ seperti dikutip Goal, kemarin. “Ini momen spesial setelah bulan yang sulit pada Januari. Saya di sini untuk memberikan yang terbaik dan berusaha melewati musim hebat bersama tim.” Cavani lebih sering menghabiskan waktu di ruang perawatan pada musim ini. Ia sekadar mencetak tujuh gol dari 19 penampilan di semua kompetisi. Namun, torehan ke gawang Bordeux membuatnya menjadi top scorer sepanjang sejarah PSG. Ia mengalahkan Zlatan Ibrahimovic yang mencatat 156 gol dari 180 pertandingan. Legenda Portugal Pauleta di tempat ketiga membukukan 109 gol. PSG menyambut kesuksesan Cavani dengan meriah. Mereka langsung melakukan selebrasi dan memberikannya trofi usai pertandingan. “Hal itu membuat saya sedikit emosional. Saya melihat keluarga yang berada di sana, selalu di belakang saya, memberi dukungan dan cinta,” ujar Cavani. “Pada akhirnya, itu yang membuat Anda bergerak. Itu memberi saya emosi. Kami harus lebih baik lagi. Saya berharap bisa membuat hal-hal indah di sini.” PSG kukuh di puncak klasemen Ligue 1 dengan nilai 65, unggul 13 angka dari Olympique Marseille. Tempat ketiga dihuni Stade Rennais mengoleksi 44 poin. Pelatih PSG Thomas Tuchel puas dengan capaian timnya, meski Les Perisiens dibuat waswas Bordeaux. Tambahan tiga poin ini diharapkan
HASIL PERTANDINGAN SABTU (22/2) Nice 2 – 2 Brest Metz 0 – 2 Olympique Lyon Marseille 1 – 3 Nantes MINGGU (23/2) Lille 3 – 0 Toulouse Dijon 1 – 1 AS Monaco Strasbroug 0 – 0 Amiens SC Angers SCO 1 – 0 Montpellier Saint-Etienne 1 – 1 Stade de Reims Stade Rennais 2 – 1 Nimes Olympique SENIN (24/2) Paris St-Germain 4 – 3 Bordeaux
KLASEMEN SEMENTARA 1. Paris St-Germain 2. Marseille 3. Stade Rennais 4. Lille 5. AS Monaco 6. Strasbourg 7. Olympique Lyon 8. Stade de Reims 9. Montpellier 10. Nice 11. Nantes 12. Bordeaux 13. Brest 14. Angers SCO 15. Saint-Etienne 16. Metz 17. Dijon 18. Nimes 19. Amiens SC 20. Toulouse
26 26 26 26 26 26 26 26 26 26 26 26 26 26 26 26 26 26 26 26
21 15 13 13 11 11 10 9 10 10 11 9 8 9 8 6 6 7 4 3
2 7 5 4 6 5 7 10 7 7 4 8 10 6 5 10 9 6 10 4
3 71-24 65 4 36-25 52 8 31-24 44 9 33-27 43 9 42-41 39 10 32-29 38 9 40-26 37 7 24-20 37 9 32-29 37 9 38-36 37 11 28-28 37 9 38-32 35 8 34-35 34 11 25-33 33 13 28-42 29 10 24-34 28 11 25-32 27 13 26-39 27 12 29-47 22 19 21-54 13
AFP | FRANCK FIFE
B20
Selebrasi striker Paris Saint-Germain Edinson Cavani menggenggam trofi menandakan keberhasilan mencetak gol ke-200 untuk klub usai laga lawan Bordeaux pada lanjutan Ligue 1 di Parc des Princes, Senin (24/2) dini hari WIB.
TOP SCORER PSG SEPANJANG SEJARAH Edinson Cavani Zlatan Ibrahimovic Pauleta Dominique Rocheteau Mustapha Dahleb
200 gol 156 gol 109 gol 100 gol 98 gol
mengembalikan motivasi pemain pasca kekalahan 1-2 lawan Borussia Dortmund pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions, Rabu (19/2). “Raihan kemenangan menjadi hal terpenting, karena kami harus melakukan peningkatan,” kata Tuchel. “Pemain sedikit kehilangan kepercayaan diri setelah kalah. Itu biasa terjadi. Klub-klub Eropa kesulitan mengembalikan spirit dan kepercayaan usai menelan kekalahan.” Di sisi lain, Tuchel mengkritik kartu merah yang diterima Neymar. Striker Brasil ini mendapat kartu kuning kedua jelang pertandingan usai, setelah dianggap melanggar Yacine Adli. z ALVIN TAMBA
Sports Mo Farah Bantah Tuduhan USADA
AFP | FILES
PELARI jarak jauh berpaspor Britania Mo Farah membantah pernyataan Badan Anti-Doping Amerika Serikat (USADA) yang menuduh dirinya mengonsumsi suplemen legal selama London Marathon 2014. Dengan tegas, Farah mengaku tidak pernah mendapat suntikan L-carnitine, zat natural asam amino, dalam wawancara investigasi USADA terkait kasus Alberto Salazar, Senin (24/2) WIB. “Saya tidak pernah sekali pun mendapat suntikan L-carnitine. Tidak ada kesempatan juga untuk melakukan itu,” kata Farah. O AFP | BRIGITHA SESILYA
Fabio Quartararo Tebar Teror Pramusim
AFP | FILES
PEMBALAP Petronas Yamaha Fabio Quartararo menebar teror jelang MotoGP 2020. Ia tampil mendominasi hari kedua tes pramusim usai membuat catatan waktu terbaik 1 menit 54,038 detik di Sirkuit Losail, Qatar, Minggu (23/2) waktu setempat atau Senin (24/2) WIB. Hasil ini menunjukkan jika penampilannya terbilang konsisten. Quartararo juga tampil dominan di tes pramusim Malaysia. “Kami sebenarnya belum cukup siap, tetapi kami merasa lebih kuat. Jadi saya pikir kami akan baik-baik saja,” kata Quartararo dinukil laman Crash, kemarin. O BRIGITHA SESILYA
HASIL SENIN (24/2) WIB Tuan rumah ditulis di kiri Lakers Nuggets Raptors Bulls Thunder Warriors Trail Blazers
114-112 128-116 127-81 126-117 131-103 101-115 107-104
Celtics Timberwolves Pacers Wizards Spurs Pelicans Pistons
Sikap Pebasket Nasional Tuai Kritik JAKARTA (HN) – Timnas Basket Indonesia mendapat sorotan tajam usai windows pertama Kualifikasi Piala Asia FIBA 2021. Bukan sekadar karena hasil pilu yang diraih tim, sikap tak hormat para pemain kepada pelatih Rajko Toroman juga menuai kritik. Merah Putih menelan hasil pahit pada laga kandang, pekan lalu. Arki Dikania Wisnu dkk kalah 76109 dari Korea Selatan (20/2) dan tumbang 70-100 di tangan Filipina (23/2). Dalam situasi pelik ini, salah satu penggawa timnas Abraham Damar Grahita juga menunjukkan gesture tak hormat kepada pelatih pada sesi jumpa pers pascalaga kontra Negeri Gingseng. Kondisi ini menguatkan dugaan ketidaksukaan pemain terhadap Toro, sapaan karib Toroman. Mengingat, pemain naturalisasi Lester Prosper dan Brandon Jawato juga sempat curhat di media sosial mengeluhkan program yang diberikan juru latih asal Serbia itu. Legenda basket Indonesia Ali Budimansyah menyayangkan sikap tak profesional yang ditujukan atlet berlabel timnas saat ini. Me-
B22
SIAP SAMBUT IBL Pekerja menyelesaikan pembuatan lapangan basket untuk pelaksanaan Indonesian Basketball League (IBL) 2020 di GOR Jayabaya, Kota Kediri, Jawa Timur, Senin (24/2). Kediri akan menjadi lokasi Seri V IBL yang bergulir 28 Februari hingga 1 Maret 2020.
ANTARA | PRASETIA FAUZANI
Kilas
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
nurutnya, pemain timnas harus menunjukkan profesionalitas baik di dalam dan di luar lapangan. Termasuk menghormati program pelatih. “Sebagai pemain, apa pun yang tidak disukai sama pelatih, bicarakan langsung. Apa yang terjadi di tim itu jangan diumbar keluar. Itu kurang etis,” ujar Ali kepada HARIAN NASIONAL, Senin (24/2). “Sebagai pemain, kita harus lebih pintar. Kalau gak suka sama pelatih, ya keluar saja dari tim. Itu baru pemain yang gentle.” Lelaki yang pernah mendapat julukan “Michael Jordan Indonesia” pada era 90-an itu mengaku pernah mengalami situasi latihan keras sebagaimana yang dihadapi timnas saat ini. Kala itu, Ali dkk dibesut pelatih berpaspor Rusia yang mewajibkan mereka berlari 2,4 km setiap pagi
selama satu tahun latihan. Menurut Ali, banyak juga pemain yang mengeluh. Namun, dengan cara yang berbeda. Mereka, kata Ali, komplain langsung kepada pelatih, meski program tersebut tetap tak berubah. “Dulu kami komplain, kami ini atlet basket atau atlet atletik. Mau tidak mau harus tetap ikut. Namun, setelah itu jika sudah kembali ke klub masing-masing, fisik pemain timnas akan terlihat perbedaannya dengan pemain lain di klub,” ujar Ali. Ali pun menyayangkan perilaku juniornya kepada pelatih Toroman. Padahal rekam jejak pelatih berpaspor Serbia itu cukup gemilang bersama tim yang levelnya lebih tinggi ketimbang Indonesia saat ini. “Di setiap negara yang pernah dilatih Toro, pemainnya respect
sama dia. Kalau di Indonesia ada pemain yang gak respect sama dia, yang masalah ini atlet Indonesia atau pelatihnya?” ujar Ali. Manajer Timnas Bola Basket Putra Indonesia Maulana Fahreza Tamrella mengatakan ulah pemain timnas sekadar kesalahpahaman. Semuanya, katanya, juga telah mendapat sanksi. Pemain yang curhat di media sosial mendapat teguran keras dan Abraham diwajibkan kerja sosial, sebulan sekali. Hukuman tersebut lebih ringan karena sebelumnya Badan Tim Nasional sempat menyebarkan rilis mencoret Abraham. “Kami menganggap Abraham masih muda dan polos. Jadi itu sangat wajar. Ke depannya hal seperti ini tidak akan menjadi masalah lagi. Sudah beres semua,” ujar Mocha, sapaan karib Fahreza. O MOH SAID MASHUR
Ganda Campuran Krisis Senior Tontowi Ahmad kirim sinyal gantung raket. JAKARTA (HN) Ganda campuran pelatnas PP PBSI memilih tak khawatir meski mereka terancam tak lagi diperkuat senior. Hal ini setelah pebulu tangkis Tontowi Ahmad mengirim sinyal menggantung raket setelah kontraknya selesai pada Maret 2020. Owi, sapaan akrab Tontowi, tampaknya akan menyusul jejak partner terbaiknya Liliyana Natsir yang pensiun, tahun lalu. Sejak bercerai dengan Butet, sapaan akrab Liliyana, Owi menjadi satusatunya senior di ganda campuran PBSI yang diharapkan bisa mem-
bimbing juniornya di pelatnas. “Iya memang (ingin pensiun), tetapi baru rencana yah. Saya cuma chat pribadi ke pelatih (Richard Mainkay) tentang rencana ini dan belum berbicara langsung,” ujar Owi kepada HARIAN NASIONAL, Senin (24/2). Lelaki peraih medali emas Olimpiade 2016 Rio de Janeiro bersama Butet ini mengaku belum memikirkan langkah selanjutnya setelah keluar dari pelatnas. Saat ini, ia ingin menyelesaikan kontrak yang berakhir pada bulan depan terlebih dulu. “Itu saya akan umumkan langsung kalau sudah resmi,” tambahnya. Keputusan Owi gantung raket sebenarnya terbilang men-
dadak. Namun, bisa menjadi pilihan paling realistis usai bercerai dengan Winny Oktavina Kandow, partner duet pengganti Butet. Maklum saja, saat itu kiprah Owi/ Winny belum begitu moncer. Terbaik sekadar perempat final All England 2019. Owi berpasangan dengan Apriyani Rahayu di Indonesia Masters, tetapi kalah di tangan Inggris Chris Adcock/Gabrielle Adcock pada babak kedua. Apa pun hasilnya, peluang mereka lolos Olimpiade 2020 Tokyo pun sulit karena batas penutupan poin akhir April. Hal ini tentu membuat kesempatan Owi tampil di Olimpiade 2024 Paris sangat tipis. Sebab, usia Owi bakal menginjak 36 tahun. Kepala Pelatih Ganda Campur-
an PBSI Richard Mainaky mengaku tak masalah dengan rencana Owi. Sebagai pelatih, melihat atlet pensiun adalah hal lumrah. Kondisi tersebut juga bukan hal baru sejak ia bergabung sebagai tim pelatih PBSI pada 1997. “Saya sudah meramu lima pasangan dengan kesulitan yang berbeda-beda sejak saya bergabung di PBSI. Kepergian atlet tak akan memengaruhi yang lain, karena roda prestasi atlet selalu berganti generasi,” ujar Richard. “Sekarang giliran Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti, Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja, serta teman-teman junior lainnya yang akan meneruskan prestasi di ganda campuran.” O MOH SAID MASHUR
Sports
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
PT LIB tak berani garansi Liga 1 2020 tanpa gangguan.
“Maung” Matangkan Lini Depan
JAKARTA (HN) P e r u b a h a n jadwal dan keamanan dari kompetisi Liga 1 2020 dapat menjadi persoalan. PT Liga Indonesia Baru (LIB) mengakui tidak bisa memastikan kompetisi berjalan lancar tanpa hambatan. Direktur Utama PT LIB Cucu Soemantri mengatakan, siapa pun tidak bisa menggaransi kompetisi musim ini bisa belangsung mulus. Namun, dia menyebut, selaku operator mereka bakal berupaya meminimalisasi potensi yang mengganggu kompetisi. “Langkah-langkah kami paling tidak mengupayakan meminimalisasi hal seperti itu. Misal soal keamanan, coba tanyakan polisi berani atau tidak menggaransi agar situasi di pertandingan tetap kondusif,” ucap Cucu kepada HARIAN NASIONAL di Hotel Fairmont, Jakarta, Senin (24/2). Cucu menuturkan, PT LIB sudah berkoordinasi dengan aparat kepolisian untuk bersinergi terkait agenda kompetisi musim ini. Hal ini, menurut dia, masih akan terus dilakukan karena kepolisian memiliki agenda pengamanan pemilihan kepala daerah (pilkada) pada 23 September. “Ada 150-an pilkada yang memerlukan pengamanan polisi. Sepanjang itu ada fase yang rawan untuk digelar pertandingan, mulai dari minggu tenang, pencoblosan sampai penghitungan KPU. Hal ini yang krusial dan masih terus akan dikoordinasikan,” ungkap Cucu. Ia mengungkapkan, PT LIB masih berkoordinasi dengan Divisi Pembinaan Suporter PSSI. Tujuannya, kata dia, agar me-
JAKARTA (HN) – Pelatih Persib Bandung Robert Rene Alberts menilai perlu mematangkan lini depan jelang dimulainya Liga 1 2020. Sebab, chemistry antara Geoffrey Castillion dan Wander Luiz dinilai belum begitu kuat. “Kami masih akan memfinalisasi secara detail sebelum laga perdana, seperti mempertajam lini depan,” kata Alberts, Senin (24/2). Menurut Alberts, kondisi tersebut tampak saat timnya melakoni laga uji coba kontra PS TIRA-Persikabo, beberapa hari lalu. Kala itu, lini depan Persib kesulitan membongkar pertahanan lawan. Saat ini, Persib memiliki tiga penyerang murni, yakni Castillion, Luiz dan Beni Oktavianto. Sementara Zulham Zamrun akan diplot sebagai penyerang sayap, jika diperlukan perubahan strategi di tengah pertandingan. “Kalau laga itu (kontra Persikabo) adalah resmi, kami pastinya akan sangat kecewa karena tidak memenanginya,” kata dia. Meski demikian, Alberts mengaku puas atas perkembangan anak-anak asuhnya selama pramusim. Ia juga senang melihat respons para pemain yang punya keinginan untuk memperbaiki kelemahan. “Saya senang dengan kemajuan dan juga respons dari para pemain terus meningkat dan memperbaiki kelemahan. Sejauh ini, pramusim berjalan dengan sangat baik untuk kita,” kata dia. O ANTARA
Perwakilan pesepak bola dari 18 klub peserta Liga 1 2020 berfoto bersama pada peluncuran di Jakarta, Senin (24/2).
ngetahui sejauh mana gejolak dari para pendukung antar klub tertentu di Liga 1 musim ini. “Dinamikanya suporter itu dinamis. Makanya kami terus mengomunikasikan ke divisi suporter terkait apa yang menjadi kerawanan. Hal ini nantinya berkaitan juga dengan pengamanan polisi atau hal sebagainya untuk mencari solusi,” papar Cucu. Di sisi lain, Cucu memastikan untuk wasit yang akan memimpin Liga 1 merupakan orangorang yang memiliki integritas dan berkualitas. Sebagai informasi, LIB telah merekrut 20 wasit dan 29 asisten wasit akan memimpin Liga 1 setelah dinyatakan lolos dari sejumlah tes 15 -22 Februari. “Mereka yang kami sudah seleksi dari karakter, fisik, mental, dan akademik adalah orangorang sudah sesuai. Para wasit
ini juga akan didukung dengan peralatan seperti vanishing spray hingga alat komunikasi. Sehingga hal ini bisa membuat pertandingan kompetitif,” tutur Cucu. Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan menyatakan, persoalan yang krusial memang terkait jadwal pertandingan. Namun, dia berharap, jadwal selama satu musim kompetisi musim ini tidak akan ada yang berubah. “Saya sudah meminta kepada LIB untuk intens melakukan koordinasi dengan kepolisian. Karena harapannya jadwal tidak ada yang berubah,” papar Iwan Bule sapaan karib Mochamad Iriawan. Iwan menuturkan, persoalan suporter dengan adanya divisi pembinaan di PSSI dapat membawa dampak lebih baik. Dia menyebut, divisi ini akan lebih intens memberikan edukasi-
LIGA 1
edukasi kepada para fans setiap klub. “Soal suporter ini memang tidak semudah membalikkan telapak tangan. Tentunya proses dan pola-pola yang dilakukan. Terpenting, keinginan Presiden sama dengan masyarakat luas yaitu agar Liga ini bisa enak ditonton dan tanpa hambatan,” tutur Iwan. Ketua Satgas Antimafia Sepak Bola Jilid III Brigjen Pol Hendro Pandowo menyatakan, tim satgas tetap melakukan ekstra pengawasan terhadap kompetisi Liga musim ini. Di sisi lain, dia menceritakan bahwa aparat polisi tidak bisa menjamin keamanan dari setiap laga pertandingan. “Saya ceritakan kepada LIB saat saya menjadi Kapolrestabes Bandung ketika laga bola belum dimulai sudah ada perkiraan ancaman yang datang dari teman-teman intelijen. Ancaman itu seperti perkelahian atau tawuran,” kata Hendro. O RIDSHA VIMANDA NASUTION
PSS KEHILANGAN NAKHODA
ANTARA | FILES
ROBERT RENE ALBERTS PELATIH PERSIB BANDUNG
Kompetisi Lancar? Nanti Dulu
ANTARA | SIGID KURNIAWAN
B23
JAKARTA (HN) – PSS Sleman terancam tidak dapat menampilkan kinerja apik di Liga 1 2020. Bagaimana tidak, Super Elang Jawa ditinggalkan sang nakhoda Eduardo Perez sepekan sebelum kickoff kompetisi kasta tertinggi Tanah Air. Kondisi ini sangat memilukan. Sebab, mantan asisten Luis Milla di Timnas Indonesia itu baru menjabat pelatih PSS kurang dari dua bulan. Meski terbilang singkat, kedekatan Perez dengan para pemain PSS terbilang klop. Kiper PSS Ega Rizky mengaku sedih dengan keputusan Perez. Dia tidak mengetahui penyebab pasti mundurnya juru taktik berpaspor Spanyol itu dari tim kepelatihan PSS. Namun, hal tersebut mengganggu persiapan tim.
“Katanya karena perbedaan visi dan misi sama atasan (manajemen). Yang jelas kami sedih dan bingung bagaimana mengawali Liga 1 2020. Semoga pemain bisa siap bertanding,” ucap Ega kepada HARIAN NASIONAL di Hotel Fairmont, Senayan, Jakarta, Senin (24/2). Perez adalah juru taktik yang sudah banyak makan asam garam dalam mengelola sebuah tim. Selain pernah berada di timnas, ia sempat menjadi tim pelatih di beberapa negara, yaitu seperti Uni Emirat Arab, Spanyol, dan Siprus. Perez juga mahir dalam pelatih kiper dan analis. Lisensi kepelatihannya pun mentereng yaitu AFC Asia Pro yang me-
rupakan lisensi kepelatihan tertinggi. Hingga kemarin, manajemen PSS juga belum menentukan sosok pengganti Perez. “Saya belum tahu sampai sekarang (kemarin) siapa penggantinya. Yang jelas, coach Perez adalah sosok disiplin dan seorang pelatih profesional. Saya salut kepada beliau karena benar-benar memperhatikan pemain, khususnya yang sedang cedera. Itu yang bikin temanteman respect,” ungkap Ega. PSS akan mengawali kompetisi Liga 1 musim ini dengan bertandang ke markas PSM Makassar, pada 1 Maret 2020. Delapan hari ke depan, mereka akan menjamu PS TIRA-Persikabo. Pelaksana Tugas (Plt) Manajer PSS M Eksan menyayangkan
keputusan Perez mundur dari kursi kepelatihan. Dia menyebut, bagaimanapun keputusan tersebut harus tetap dihargai dan manajemen berterima kasih kepada kinerjanya selama ini. “Semoga kehadiran Perez selama ini dapat bermanfaat bagi tim. Kita harus hormati keputusan beliau,” ucap Eksan dalam rilis PSS. Di sisi lain, melalui akun Instagram, Perez menyatakan, berat harus berpisah dengan PSS. Namun, dia menyebut, perbedaan teknis membuatnya harus memilih langkah untuk melepas jabatannya tersebut. “Saya sedih akan mengambil keputusan ini, tapi saya tidak setuju dengan klub tentang beberapa keputusan teknis,” tulis Perez. O RIDSHA VIMANDA NASUTION
KA Sports
SELASA, 25 FEBRUARI 2020 | Nomor 1972 Tahun VII
B24
PSSI Janji Bergerak Cepat Perwakilan FIFA datang ke Indonesia bulan depan. JAKARTA (HN) PSSI berjanji bergerak cepat mempersiapkan keperluan Piala Dunia U-20 2021 Indonesia. Salah satunya dengan mengupayakan kedatangan FIFA untuk menentukan venue utama pada bulan depan. Ketua PSSI Mochamad Iriawan mengatakan, telah meminta perwakilan FIFA datang ke Tanah Air pada awal atau pertengahan Maret 2020. Hal ini untuk memudahkan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (KemenPUPR) melakukan renovasi. “KemenPUPR sudah menanyakan untuk kepastian venue mana yang akan direnovasi. Kami sebenarnya juga tidak bisa memaksa FIFA, tetapi kami sudah minta mereka untuk datang awal Maret paling cepat,� ucap Iwan Bule, sapaan karib Mochamad Iriawan, usai dilantik Ketua KONI Pusat Marciano Norman di Gedung KONI, Senayan, Jakarta, Senin (24/2). Menurutnya, percepatan ke-
PENGURUS PSSI 2019-2023 KOMITE EKSEKUTIF PSSI 1. Ketua Umum : Mochamad Iriawan 2. Wakil Ketua Umum: Cucu Somantri, Iwan Budianto 3. Anggota Exco: Yunus Nusi, Ahmad Riyadh, Juni A Rachman, Sonhadji, Hasani Abdulghani, Vivin Cahyani, Endri Erawan, Pieter Tanuri, A S Sukawijaya, Dirk Soplanit, Haruna Soemitro, Hasnuryadi Sulaiman, KESEKJENAN Sekjen Ratu Tisha Destria | Wasekjen: Maaike Ira Puspita | Direktur Teknik PSSI: Indra Sjafri KOMITE DISIPLIN Ketua : Erwin TPL Tobing | Wakil Ketua : Eko Hendro | Anggota : Kairul Anwar, Umar Husein, Aji Ridwan Mas KOMITE BANDING Ketua : Triana Dewi Seroja | Wakil ketua : Isaac Marcus | Anggota : I Gde Pasek
Ketua Umum KONI Pusat Marciano Norman (kiri) berjabat tangan dengan Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan usai pelantikan pengurus PSSI 2019-2023 di Gedung KONI, Jakarta, Senin (24/2). ANTARA | GALIH PRADIPTA
datangan FIFA bisa memudahkan kerja KemenPUPR. Dia tak menampik, jika dibiarkan berlarutlarut, bisa memengaruhi proses renovasi menjadi lebih lama. “Kami tahu renovasi itu ada proses tender, biasanya empat bulan. Jadi panjang sekali fasenya, sehingga waktunya dikhawatirkan tidak terkejar,� ungkap Iwan. Kendati demikian, Iwan menyebut, PSSI akan tetap me-
nyodorkan enam stadion sebagai kandidat utama kepada FIFA. Enam stadion itu adalah Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) di Jakarta, Stadion Pakansari di Bogor, Stadion Mandala Krida di Yogyakarta, Stadion Manahan di Solo, Stadion I Wayan Dipta Gianyar di Bali, dan Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) di Surabaya. PSSI sebelumnya telah
KOMITE ETIK Ketua : Bambang Usadi | Wakil Ketua : Markoni | Anggota : Ali Mukartonop
melakukan inspeksi di luar enam kota  tersebut. Termasuk, Bandung, Palembang dan Pekanbaru. Dua kota terakhir mendadak muncul dalam daftar kandidat calon tuan ruah Piala Dunia U-20, tetapi kelayakannya stadionnya pun perlu direnovasi total. Di Pekanbaru, terdapat Stadion Utama Riau yang membutuhkan renovasi sekitar Rp 35 miliar.
Sebab, stadion bekas PON 2012 ini sudah lama tak digunakan.  “Enam stadion yang telah lebih dulu saja kalau bisa dapat dikerjakan. Sementara kalau soal seperti Pekanbaru, dari mereka meminta kepada kami bahwa lapangan mereka pernah dipakai untuk PON dan memang cukup besar,� ujar Iwan.  Di sisi lain, Iwan menambahkan, mereka telah melaporkan kandidat venue Piala Dunia U-20 kepada KONI Pusat. Dia berharap, KONI dapat bersinergi membantu menyukseskan hajatan single event terakbar kulit bundar usia muda nanti.  Ketua Ketua Umum KONI Pusat Marciano Norman menyatakan, KONI siap memberikan pendampingan kepada PSSI. Hal ini, menurut dia, untuk membantu persiapan Piala Dunia U-20 dapat berjalan tanpa hambatan. “Yang mungkin-mungkin saja kami kerjakan. Kami tetap memberikan masukan kepada PSSI baik dari sisi pelatihan kemudian dari kompetisi dan pembinaan organisasi,� papar Marciano. O RIDSHA VIMANDA NASUTION
PENERBANGAN
UMROH 1441 H / 2019-2020 M
TERBANG LANGSUNG DARI
11 KOTA DI INDONESIA Banda Aceh Medan Padang Pekanbaru Palembang
– – – – –
Madinah Madinah Madinah Madinah Madinah
Jakarta Solo Surabaya Surabaya Balikpapan
– – – – –
Jeddah Madinah Madinah Jeddah Madinah
Makassar – Madinah Makassar – Jeddah Banjarmasin – Madinah
PENYELENGGARA UMROH PT. ALFIR WISATA UTAMA 9JQU 0FQNGFYF /FPFWYF 8JQFYFS ĂŻ PT. ARMINAREKA PERDANA 9JQU *PF 'JPFXN /F\F 'FWFY ĂŻ PT. ARMINDO JAYA TUR 9JQU 9FZKNP >JXXN 5FIFSL 8ZRFYJWF 'FWFY ĂŻ PT. BELANGI WISATA ISLAMI Telp. 0651 35231, 0812 6988 051 (Ricky), 0811 648 3330 (Rizal), 'FSIF &HJM ĂŻ PT. DREAM TOURS & TRAVEL 9JQU )NHP^ +FZ_FS 2FYWFRFS /FPFWYF 9NRZW ĂŻ PT. MADANI PRABU JAYA Telp. 021 80 111 41, 0822 9925 6714 (Rosa), .PXFS (F\FSL /FPFWYF 9NRZW ĂŻ PT. QORYATUL HAYYAT 9JQU -JSLP^ -FSSN )ZWJS 8F\NY /FPFWYF 9NRZW ĂŻ PT. SIANOK INDAH HOLIDAY 9JQU &SLLN -FRIF 5FIFSL 8ZRFYJWF 'FWFY ĂŻ PT. SRIWIJAYA MEGA WISATA Telp. 0711 317 000, 0821 8591 2888 (Salwa), Palembang, 8ZRFYJWF 8JQFYFS ĂŻ PT. TIMOHO GROUP 9JQU 2FPFXXFW 8ZQXJQ ĂŻ PT. ZAFA MULIA MANDIRI Telp. 0811 7885 958, 0711 5700 782, Palembang - Sumatera Selatan KANTOR PERWAKILAN LION AIR BANDA ACEH: /Q &Q -ZIF 3T 0FRUZSL 1FPXFSF 5JZSF^TSL 'FSIF &HJM 9JQU ĂŻ BALIKPAPAN: Lobby Novotel - Jl. Brigjen Eri Suparjan No 2, Balikpapan, Kalimantan Timur, 9JQU ĂŻ PADANG: -TYJQ NGNX /Q 9FRFS 8NX\F 3T & 5FIFSL 8ZRFYJWF 'FWFY 9JQU ĂŻ PALEMBANG: Hotel Sandjaja - Jl. Kapten A Rivai No.6193 Ilir Timur, Palembang, 8ZRFYJWF 8JQFYFS 9JQU ĂŻ PEKANBARU: 5JWPFSYTWFS ,WFSI 8ZINWRFS 3T ' 5FWNY .SIFM 5JPFSGFWZ 7NFZ 9JQU ĂŻ SOLO: Ruko Ibis Kavling 01 - Jl. Gajah Mada No 23, 8TQT /F\F 9JSLFM 9JQU ĂŻ MEDAN: /Q 'WNLOJS 0FYFRXT 3T * 0U 'FWZ 2JIFS 8ZRFYJWF :YFWF 9JQU ĂŻ JAKARTA: LION AIR TOWER - Jl. Gajah Mada No.7, Jakarta Pusat, Call Center : 0804 1 778899, 021 6379 8000 ĂŻ MAKASSAR: Jl. A YANI BLOK A22-24, Makassar - Sulsel, Telp. 0411 3680777/3680888