2 minute read

Gelar Bursa Pariwisata 2023

peserta biro perjalanan dari DKI Jakarta, Jabar, Jateng dan DIY. Misi penjualan bisnis to customer, Presentasi produk wisata.

Advertisement

Dikatakan, Bursa Pariwisata 2023 ini merupakan agenda rutin yang digelar setiap tahunnya dan ini merupakan gelaran di tahun kedua. Menindaklanjuti arahan Ibu Gubernur bahwa sektor pariwisata segera melaksanakan inisiasi, kolaborasi dan inovasi (IKI) terhadap kepariwisataan Jawa Timur.

nur Jatim Khofifah Indar

Parawansa. Hadir pada kesempatan itu Direktur

Pemasaran Pariwisata Nusantara Kemenparekraf RI, Dwi Marhen Yono, S. STP., M. Si, yang mewakili Menparekraf RI, Konjen Jepang, Mr. Takeyama Kenichi, Forkopimda Jatim, OPD, dan pejabat lainnya.

Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Kadisbudpar) Provinsi Jawa Timur, Hudiyono pada kesempatan itu melaporkan, Rangkaian acara bursa pariwisata (3­5 Mert 2023): Misi penjualan bisnis to bisnis. Diikuti oleh 89 peserta, seller dari Jatim, 20

Pergerakan Pariwisata Naik 124 Persen

DATA Dinas Kebudayaan dan Pa­ riwisata Jatim menunjukkan pergerakan wisatawan nusantara ke Jatim tahun 2022 tercatat sebanyak 70 juta, naik 124% dibandingkan dengan periode yang sama pada tahun 2021 sebesar 31 juta.

“Kunjungan wisatawan mancanegara melalui bandara juga naik di tahun 2022 yakni meningkat 68 ribu, 98 kali lipat jika dibandingkan dengan periode sama tahun 2021 sebesar 689 orang,” ujar Kadisbudpar Jatim, Hudiyono.

Berdasarkan BPS, kontribusi PDRB ADHB lapangan usaha tahun 2022 untuk sektor ako­ modasi makanan minum sebesar 154 miliyar naik

13% dari tahun 2021.

Inovasi pemasaran pariwisata yang dilakukan Pemprov Jatim saya kira sudah diharapkan oleh Gubernur, dan sekaligus melaporkan pada Bapak Direktur inilah hasil inovasi Jatim. Bahwa peluang untuk mendatangkan wisatawan dari misi dagang yang dilakukan oleh ibu Gubernur, yang kadang setiap bulan pasti ada sudah 36 provinsi.

“Kalau kita melihat dari MoU dari seluruh Kepala Dinas Provinsi Jatim dengan provinsi yang lain rata­rata 15 ribu warga Jatim dikalikan 38 Provinsi dengan ini Jatim bisa mendatangkan peluang sambang desa masyatakat Jatim yang ada di Provinsi lain pada saat bulan Ramadan dan lebaran sebesar 570 ribu. Jadi selain misi dagang juga ada misi wisatanya,” kata Hudiyono.

Tentunya hal ini didukung oleh stakeholder kepariwisataan yang ada di masing masing provinsi. Peluang lainnya, jatim memiliki 358 event wisata tingkat provinsi dan 8 diantaranya masuk dala (KEN) Kharisma Event Nusantara. Dan Alhamdulillah Jatim terbanyak event tingkat nasional.

“Ini juga berpotensi mendatangkan wisatawan sebanyak 7 juta 160 ribu. Dan disamping itu juga masih ada kegiatan pariwisata regular,” pungkasnya.(iz)

Ditambah lagi, Jatim mendapatkan amanah target paling tinggi se­Indonesia untuk bisa mendatangkan wisatawan nusantara dan mancanegara sejumlah 238 juta orang.

IKI Kepariwisataan juga dilaksanakan dalam bentuk kegiatan bursa pariwisata yang dilaksanakan mulai 3­5 Maret 2023. Berkolaborasi dengan Kemenparekraf untuk mendatangkan seller dan buyer tingkat nasional dan internasional.

“Bursa pariwisata kali ini melibatkan 89 industri pariwisata diantaranya adalah: desa wisata, travel agen, taman nasional event, dan hotel resort, daa tarik wisata, perbankan, media tourism, resto, sport tourism, dan transportasi yang telah mengisi booth yang ada di pameran ini,” ujar Hudiyono.

Bursa pariwisata merupakan wujud konsistensi Pemprov Jatim untuk menempatkan Jatim sebagai destinasi pari­

9 Gubernur Khofifah : Lakukan

wisata unggulan, baik tingkat nasional maupun internasional. Kegiatan ini diselenggarakan guna mempercepat pemulihan sektor pariwisata serta membangun branding, trust dan gaining convident dari para traveler untuk berwisata di Jatim.

“Bursa pariwisata diselenggarakan sebagai media promosi yang bertujuan untuk menciptakan peluang bisnis pariwisata serta penjualan produk dan paket wisata Jatim melalui bursa pariwisata juga diharapkan dapat meningkatkan pergerakan wisatawan nusantara sehingga dapat menggerakkan perekonomian masyarakat di Jatim,” paparnya. (iz)

This article is from: