WAWASAN 24 Mei 2015

Page 1

■ Minggu Pon ■ 24 Mei 2015

Harga Eceran Rp 2.000 Harga Langganan Rp 50.000

TAHUN KE-30 NO: 63 TERBIT 16 HALAMAN - ISSN 0215-3203

Memedi Sawah pun Perlu Ramah Lingkungan TEMANGGUNG - Sekolah Menengah Kejuruan Negeri Bansari Kabupaten Temanggung menyelenggarakan Festival Memedi Sawah yang diikuti pelajar dan masyarakat umum. Selain sebagai hiburan, festival juga bertujuan untuk mengasah dan menyalurkan kreativitas petani menciptakan ‘hantu sawah’ yang berfungsi mengusir burung yang menyerang tanaman padi Dalam festival ini terdapat puluhan memedi sawah hasil karya pelajar maupun masyarakat umum yang dilombakan. Memedi sawah merupakan replika manusia yang terMEMEDI SAWAH: Sejumlah anak siswa taman kanak-kanak menyaksikan “hantu sawah” dalam Festival Memedi Sawah di persawahan kawasan lereng gunung Sindoro desa Bansari, Temanggung, Sabtu (23/5). ■ Foto: Antara

CIREBON - Kereta eksekutif Bangunkarta yang sarat penumpang dari Jakarta menuju Surabaya via Semarang bertabrakan dengan kereta barang di Stasiun Waruduwur, Kecamatan Astana Japura, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat. Kedua kereta bertabrakan Sabtu (23/5) sekitar pukul 18.45 WIB. Akibatnya KA Bangunkarta terguling sedangkan KA barang anjlok.

Golkar Bakal Islah Sementara JAKARTA - Dua kubu yang bertarung di Golkar sedang menapaki jalan islah demi Pilkada Serentak 2015. Namun kubu Agung hanya bersedia islah jika Ketum Golkar tetap Agung Laksono dan Sekjennya Zainudin Amali. “Kami dengan sangat menyambut islah dengan catatan bahwa acuannya SK Kemenkumham, sebagaimana merujuk pada UU Partai Politik di mana saat ini Ketua Umumnya adalah Agung Laksono dan Zainudin Amali sebagaki sekjen,” kata Ketua DPP Golkar hasil Munas Ancol, Ace Hasan Syadzily, Sabtu (23/5). Ace mengatakan, pada prinsipnya kubu Agung menyambut kemungkinan islah dengan tangan terbuka. Namun kubu Agung ingin islah yang dijajaki dibangun berdasarkan perundang-undangan yang berlaku. “Islah tetap harus mengacu pada saling keterbukaan, kerelaan dan kejujuran masing-masing untuk membesarkan par-

tai dengan koridor perundangundangan, bukan dengan memanipulasi seolah-olah sudah terjadi islah padahal belum ada pembicaraan,” papar Ace. Ace mengingatkan agar kubu Ical tak membuat manuver selama proses penjajakan islah ini. Dia juga menegaskan, meski terjadi islah demi pilkada, kubu Agung akan tetap meneruskan banding terhadap putusan PTUN Jakarta yang mengabulkan gugatan kubu Ical terkait pencabutan SK Menkum HAM. “Banding adalah hak setiap warga negara di depan hukum. Apalagi kami menilai bahwa putusan PTUN ini banyak sekali kejanggalan-kejanggalan,” ujar politikus asal Banten ini. Sedangkan Ketua Umum Partai Golkar hasil Munas Bali, Aburizal Bakrie (Ical), mengatakan akan ada islah sementara antara kubunya dan kubu Agung Laksono. Islah semen-

Diduga Kereta Bangunkarta yang mengangkut ratusan penumpang menabrak rangkaian kereta barang yang tengah lansir di Stasiun Waruduwur. Belum ada laporan korban jiwa namun sejumlah penumpang ada yang dibawa ke rumah sakit. Sedangkan dampak fatalnya, sejumlah jadwal kereta api baik kedatangan maupun keberangkatan dari dan ke Jawa Tengah termasuk Semarang terganggu. “Kami mohon maaf, ini kami sedang kerahkan lokomotif

Bersambung ke hal 2 kol 5

Harga Bawang Merah Tembus Rp 26 Ribu/Kg

KA Tabrak KA ■ Jadwal di Jateng Kacau

buat dari sejumlah bahan bekas yang biasa dipasang petani di sawah. Festival juga dimaksudkan agar masyarakat khususnya petani lebih akrab dan ramah dengan lingkungannya. Selain itu mencoba mengembalikan ruh kejawaan bahwa dalam pertanian itu nenek moyang mengajarkan sangat ramah lingkungan, untuk membasmi hama tidak perlu dengan racun tetapi cukup dengan memedi sawah. Walaupun alam sudah berbeda, tetapi ini bukan sesuatu yang harus dihilangkan, sekarang tentu ada nilai kreativitasnya. Diharapkan, nilai-nilai lokal seperti itu bisa dipertahankan. Kepala SMKN Bansari Tri Setyobudi mengatakan para peserta antusias mengikuti kegiatan ini, mereka cukup krea-

untuk menarik kereta yang kecelakaan. Kami upayakan secepatnya agar bisa normal perjalanan kereta,” jelas Humas KAI Pusat Agus Komarudin, Sabtu (23/5) KA Bangunkarta melaju dari Jakarta menuju Surabaya lewat Semarang. Kereta sempat berhenti di Stasiun Cirebon Kejaksaan dan berangkat lagi pukul 18.30 WIB. Lima belas menit kemudian dikabarkan KA Bangunkarta menabrak KA ba-

Bersambung ke hal 2 kol 3

BREBES - Harga bawang merah di Kabupaten Brebes mengalami kenaikan yang cukup tajam dalam satu bulan terakhir ini menjelang masuknya bulan puasa. Saat ini, harga komiditi andalan daerah ini mencapai Rp 26 ribu/kg. Ketua Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) Uman Jaya, M Widoro mengatakan, harga bawang merah naik lima kali dalam sebulan terakhir. Dari awalnya Rp 10 ribu/kg terus menjadi Rp 12 ribu/kg dan Rp 16 ribu/kg serta Rp 17 ribu/kg hingga Rp 20 ribu/kg. Puncak kenaikan harga bawang merah

terakhir mencapai di kisaran Rp 26 ribu/kg. “Di Pasar Cibitung, Jakarta harga bawang merah rogolan (daunnya sudah dipotong) mencapai harga Rp 26 ribu/kg. Tapi berbeda dengan askip (yang sudah dikeringkan),”tandas Widoro saat dihubungi, Sabtu (23/5). Dia menambahan, saat ini, mencari bibit bawang merah cukup sulit dan mahal. Sehingga bawang kering banyak dijual untuk keperluan bibit. Har- ganya Rp 25 ribu/kg untuk usia 25

Bersambung ke hal 2 kol 3

Kerajaan Gaib di Lokasi Jatuh Eri GUNUNG Merapi dalam beberapa hari terakhir kembali menjadi sorotan masyarakat. Tewasnya seorang pendaki, Eri Yunanto (21) di puncak gu­ nung teraktif tersebut menjadi perhatian besar. Ini lantaran Eri yang meninggal setelah nekat naik ke Puncak Garuda, puncak tertinggi gunung tersebut. Tragisnya lagi, Eri terpeleset usai berfoto di bong­ kahan batu Puncak Garuda, mengakibatkan ia ja­ tuh masuk ke dalam kawah Merapi. Sebenarnya para pendaki Merapi selalu diingat­ kan akan bahaya di balik pesona indah gunung ini.

Bahkan papan peringatan juga dipasang di se­ jumlah titik gunung ini agar pendaki tidak ber­ tingkah berlebihan. Cuma, di balik itu me­ mang banyak yang percaya bahwa Merapi juga menyimpan banyak cerita mistis yang bisa menjadi pertimbangan pendaki untuk tidak berlaku aneh­aneh saat mendaki. Gunung Merapi terletak dalam satu sumbu garis imajiner antara Keraton Nga­ Bersambung ke hal 7 kol 1

Bersambung ke hal 2 kol 6

GEBYAR

8

Dukung Anak Jadi Penyanyi SUDAH menjadi kewa­ jiban orang tua untuk mendukung segala sesuatu yang di­ inginkan anak yang bersifat positif. Itu yang dilaku­ kan aktris Alya Rohali ketika putri ter­ cintanya Namira Adjani Ramadina terjun ke dunia tarik suara bersama dua se­ pupunya, Kayla dan Karin dengan memben­ tuk grup trio Uni(x). Foto: Ali Subchi/Ant Grafis: Martin


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
WAWASAN 24 Mei 2015 by KORAN PAGI WAWASAN - Issuu