■ Senin Pon ■ 8 Juni 2015
Harga Eceran Rp 2.000 Harga Langganan Rp 50.000
TAHUN KE-30 NO: 77
TERBIT 24 HALAMAN - ISSN 0215-3203
Tembang Swing Syaharani ’Hipnotis’ Kawula Muda SEMARANG Sekitar 10 ribu penonton memadati Puri Mae rakaca, tempat berlangsung nya pergelaran Loenpia Jazz 2015, Minggu (7/6). Angka ini diketahui dari data panitia di mana hingga pukul 20.30 WIB sudah tembus di angka 9 ribu lebih. Pergelaran jazz terbesar di Jawa Tengah ini benarbe nar menjadi magnet bagi ka wula muda di Jawa Tengah, semalam. Public Relation Manager Loenpia Jazz 2015 Gatot Hen ENERJIK : Tampil enerjik di hadapan puluhan ribu penggemar musk jazz dalam gelaran Loenpia Jazz 2015 bertajuk Aku Ngejazz Mergo Kowe di Puri Maerakaca Semarang, Minggu (7/6) malam. ■ Foto : Harviyan
draputra mengakui, even ini menghadirkan bintang tamu di antaranya Tohpati Bertiga, Syaharani and Queen fire works, Barry Likumahuwa Ex periments, Endah n Rhesa, Bonita & The Hus Band, Yura, Peppi Kamadhatu ft Rencang, Bubugiri, Ubay Idol ft Coffee break, dan Blotymama. Mere ka disebar merata dan tampil di empat panggung yang dise diakan. Selain bintang tamu, musisi jazz dari penjuru Indonesia juga tampil yaitu dari Komunitas Jazz Kemayoran, YK Samarin da atau Komunitas Jazz Mben Senen Yogyakarta, dan dari Ko munitas Jazz Ngisoringin se perti Rencang, Aljabar, Baroqah atau Baruch Jethroobe. Bersambung ke hal 7 kol 1
Timbun Pupuk Bersubsidi Digerebek ■ Tersangka Tidak Ditahan PEMALANG - Tim Satgas 7 bidang Penegakan Hukum Penyelewengan Pendistribusian Barang Bersubsidi Polres Pemalang membongkar praktik penimbunan pupuk bersubsidi di wilayah Petarukan. Hingga Minggu (7/6), Polres Pemalang masih terus mengembangkan kasus tersebut. Pasalnya, tidak menutup kemungkinan muncul tersangka lain.
Informasi menyebutkan pupuk-pupuk yang ditimbun tersangka yang sehari-hari berdagang sembako diperoleh dari sejumlah kios pedagang lainnya, seperti diakui tersangka Kumini (36) warga Nyamplungsari Kecamatan Petarukan. Sesuai pengakuan tersangka, pupuk bersubsidi tersebut Bersambung ke hal 7 kol 3
ANGKAT PIALA: Para pemain Barcelona mengangkat piala saat merayakan kemenangan menyusul kemenangan 3-1 atas Juventus, Minggu (7/6) dinihari. ■ Foto: Reuters
Barca Ukir Treble Bersejarah Pernikahan Gibran-Selvi Tommy Tak Ada Iringan Berkuda Dirikan HMPI SOLO - Menjelang pernikahan putra Presiden RI Joko Widodo, Gibran Rakabuming, persiapan menjelang hari membahagia-
kan tersebut sudah memasuki tahap akhir. Bersambung ke hal 7 kol 1
DIALOG: Presiden Joko Widodo (dua kiri) berdialog dengan pedagang buah dan sayur pada Hari Bebas Kendaraan Bermotor di Solo, Minggu (7/6). Foto: Antara
GEBYAR
Pernikahan Tertutup AKTRIS Nadia Vega melepas masa la jangnya. Pemain sine tron dan film, yang juga penyanyi ini menikah dengan kekasih yang ia pacari selama 2,5 tahun terakhir, Sul tan Yaar Jorik Dozy, pada Senin (8/6) hari ini.
6
Meski tak memiliki latar belakang pendidikan seni rupa, bila mau belajar secara tekun tentu bisa membuahkan hasil lewat karya lukisan. Ketekunan untuk belajar secara otodidak itu pula yang dilakukan Hari Utomo (44), pemuda tamatan SMA hingga saat ini sukses menekuni bisnis lukisan berbahan styrofoam. WARGA Jalan Kaligarang 307 Ungaran ini sukses menekuni usaha membuat lukisan menggunakan bahan
JAKARTA - Hutomo Mandala Putra alias Tommy Soeharto gagal mengislahkan dua kubu yang berseteru di Partai Golongan Karya. Hingga kini Kubu Agung Laksono dengan Aburizal Bakrie (Ical) belum mencapai kata sepakat untuk menjalin islah permanen. Gagal mendamaikan kubu Agung dengan Ical, Tommy Soeharto akan mendirikan organisasi kemasyarakatan Himpunan Masyarakat Peduli Indonesia (HMPI). Deklarasi ormas tersebut akan digelar, Senin (8/6) hari ini di Solo. Ketua Umum HMPI dijabat oleh Begug Purnomosidi dan Sekretaris Jenderal Tri Joko Susilo. Ada pun Tommy Soeharto akan menjadi Ketua Dewan Pembina. Bersambung ke hal 7 kol 3
BERLIN - Barcelona menciptakan rekor baru usai mengalahkan Juventus 3-1 pada final Liga Champions di Stadion Olimpia, Berlin, Minggu (7/6) pagi. Klub asal Katalonia itu menjadi klub Eropa pertama yang mampu dua kali merebut tiga gelar bergengsi (Liga Champions, La Liga, dan Piala Raja) dalam satu musim. Barcelona melakukan treble pertamanya pada musim 2008/2009, ketika masih dilatih Josep Guardiola. Ketika itu Blaugrana memastikan treble dengan mengalahkan Manchester United 2-0 di final Liga Champions. Seperti dikutip dari Mister Chip, Barcelona menjadi tim ketiga di dunia yang mampu dua kali melakukan treble setelah Al-Ahly (2006 dan 2007) serta Auckland City FC (2006, 2014, dan 2015). Hingga kini hanya ada tujuh klub asal Eropa yang bisa melakukan treble. Selain Barcelona, ada Glasgow Celtic (1967), Ajax Amsterdam (1972), PSV Eind-
hoven (1988), Manchester United (1999), Inter Milan (2010), dan Bayern Munich (2013). Pelatih Luis Enrique berhasil menyamai rekor Guardiola yang langsung mempersembahkan treble di musim pertamanya bersama Barcelona. Enrique juga menjadi pelatih asal Spanyol keempat yang berhasil meraih gelar Liga Champions dan yang kedua bersama Barcelona setelah Guardiola
(2009, 2011). Sementara Juventus gagal menyamai rekor Inter Milan sebagai klub Italia yang pernah melakukan treble pada 2010. Sebelumnya, La Vecchia Signora sudah memenangi Scudetto dan Coppa Italia. Laga final di Berlin berlangsung menarik. Juventus mampu memberikan perlawanan sengit meski Barcelona menunjukkan dominasi yang luar biasa di babak pertama. BarBersambung ke hal 7 kol 1
Pemuda Jebolan SMA Sukses Bisnis Lukisan Styrofoam
Belajar Otodidak, Dikenal Lewat Getok Tular styrofoam untuk acara perayaan ulang tahun maupun perpisahan di sekolah-sekolah. Kemampuan pria tamatan SMA itu bermula saat dirinya dimintai tolong saudaranya membuat dekorasi acara hajatan. Awalnya dia hanya diminta membuat dekorasi menggunakan bahan kertas asturo. Hari kemudian diberi alat pemotong khusus yang digunakan untuk membuat dekorasi berbahan styrofoam. ‘’Waktu itu saya diberi alat pemotong khusus. Sedangkan untuk membaut motifnya menggunakan soldir. Setelah motifnya jadi diwarnai
menggunakan cat tembok ditambah pigmen warna,’’ ungkap Hari ditemui di rumahnya sedang mengerjakan pesanan lukisan styrofoam dari PAUD Latifah II Pusponjolo Kota Semarang, Rabu (3/6). Berbekal peralatan dari saudaranya tersebut, bapak tiga Bersambung ke hal 7 kol 1 LUKISAN: Hari Utomo tengah mengerjakan lukisan styrofoam pesanan dari salah satu PAUD di Kota Semarang saat ditemui di rumahnya, Rabu (3/6). ■ Foto: Rusmanto Budhi