■ Selasa Wage ■ 9 Juni 2015
Harga Eceran Rp 2.000 Harga Langganan Rp 50.000
TAHUN KE-30 NO: 78
TERBIT 24 HALAMAN - ISSN 0215-3203
MA Perberat Vonis Anas ■ Kasasi Ditolak, Hukuman jadi 14 Tahun JAKARTA - Majelis Hakim Mahkamah Agung (MA) menolak kasasi yang diajukan terdakwa kasus korupsi dan pencucian uang proyek Pusat Pendidikan Pelatihan dan Sekolah Olahraga Nasional (P3SON) Hambalang, Bogor, Jawa Barat, Anas Urbaningrum. Majelis hakim MA juga menambah hukuman Anas menjadi 14 tahun bui dari semula delapan tahun penjara. “Kasasi Anas sudah diputus, berubah putusannya. Menjadi 14 tahun. Alasannya terbukti tindak pidana korupsi dan terbukti money laundring,” ujar juru bicara MA Suhadi di Jakarta, Senin (8/6). Majelis hakim yang memutus kasus yakni Artidjo Alkostar, MS Lumme, dan Krisna Harahap. Bekas Ketua Umum Partai Demokrat ini divonis delapan tahun penjara oleh Pengadilan Tipikor, Jakarta. Selain itu, Anas diharuskan mem-
bayar denda sebesar Rp300 juta. Jika denda tersebut tidak dibayarkan, maka akan diganti dengan pidana kurungan penjara selama tiga bulan. Anas juga diwajibkan untuk membayar uang pengganti kerugian negara akibat tindak pidana korupsi yang telah dilakukan olehnya sebesar Rp 57 miliar dan USD 5,261. Setelah mengajukan banding, hukuman Anas diperingan menjadi tujuh Bersambung ke hal 7 kol 1
Kasasi jadi Bumerang JAKARTA - Hakim Anggota pemutus kasasi Anas Urbaningrum, Krisna Harahap menilai upaya hukum yang diajukan bekas Ketua Umum Partai Demokrat ini justru menjadi bumerang. Alih-alih meringankan Anas, kasasi justru memperberat hukuman Anas. Bekas Ketua Umum Partai Demokrat terbukti korupsi dan melakukan tindak pidana pencucian uang dalam proyek Pusat Pendidikan Pelatihan dan Sekolah Olahraga Nasional (P3SON) Hambalang, Bogor, Jawa Barat. “Upaya hukum kasasi yang diajukan oleh mantan Ketua Partai Demokrat, Anas Urbaningrum bukan hanya menemui kegagalan tetapi justru telah menjadi bumerang,” kata Hakim Krisna Harahap, di Jakarta, Senin (8/6). Krisna mengatakan, hakim agung di MA melipatgandakan hukuman yang harus dipikul
Kantor Golkar Diserang JAKARTA Ketua DPP Golkar kubu Agung Lakso no, Leo Nababan mengung kapkan ada penyerangan terhadap kantor DPP Golkar di Slipi. Menurutnya, penye rangan dilakukan orang tak dikenal untuk mengganggu proses islah di Golkar. “Ada serangan ke kantor DPP Golkar Senin pukul 03.00 WIB. Kami kaget mende ngar laporan itu karena saya sedang di Batam bersama ketua umum, sebelumnya di Babel untuk musyawarah daerah,” ucap Leo Nababan, Senin (8/6). Leo tak merinci bentuk se rangan yang menimpa kantor DPP Golkar. Pihak keaman Bersambung ke hal 7 kol 1
GEBYAR
6
Siapkan Goyangan BELUM lama dikaitkan dengan kasus RA (Robby Abbas) dalam kasus prostitusi on line, Amel Alvi kini justru mulai melebar kan sayap karier nya dengan menjadi pedangdut. Perem puan yang aktif menjadi seorang disc jockey itu juga mengaku sudah mempersiapkan go yangan khas.
■ Delapan Tahun Mangkrak
Tol Semarang-Pemalang Dipercepat
Foto: Ant
Krisna Harahap Anas menjadi 14 tahun pidana penjara dan denda Rp 5 miliar subsidair 1 tahun 4 bulan bulan kurungan. Krisna menjelaskan, di dalam pertimbangannya, MA menolak keberatan Anas Bersambung ke hal 7 kol 1
BATANG - Pembangunan proyek tol Trans Jawa ruas Pemalang - Semarang jauh tertinggal dibandingkan proyek serupa di Indonesia. Setelah mangkrak selama delapan tahun, Pemerintah Pusat pun melakukan upaya percepatan pembangunan jalan tol ruas Pemalang - Semarang. Ditargetkan, proses pembebasan lahan proyek jalan tol maksimal sudah selesai pada tahun 2017. Guna mempercepat pembangunan jalan tol Trans Jawa, Kementrian PU dan PR menggelar rapat percepatan pengadaan lahan jalan tol di Pemkab Batang, kemarin. Rapat ini di antaranya dihadiri oleh pe-
Jokowi Tidak Undang Kepala Negara Sahabat JAKARTA - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengaku tidak mengundang para kepala negara dari negara-negara sahabat dalam acara pernikahan putra sulungnya, Gibran Rakabuming Raka dengan Selvi Ananda yang digelar pada Kamis (11/6) lusa. Jokowi mengakui, acara pernikahan yang digelar oleh pihak mempelai putri itu akan dilaksanakan di daerah asalnya, Solo, Jawa Tengah. Hal itu diperkirakan akan membuat pergerakan para kepala negara dengan rombongan protokolernya sedikit sulit. “Enggak ada (undangan untuk kepala negara sahabat). Pernikahan anak kami digelar di daerah,” ujar Jokowi di Rumah Makan Medan Baru, Jakarta Utara, Senin (8/6). Tak hanya itu, seluruh persiDetik-detik menjelang pernikahan Gibran Rakabuming Raka-Selvi Ananda bukan hanya pejabat yang ikut sibuk. Para abang becak pun perlu persiapan khusus menghadapi tamu-tamu Presiden Jokowi. SEJUMLAH tukang becak juga telah melakukan geladi bersih untuk mengantar tamu dari lokasi parkir ke Gedung Graha Saba Buana tempat akan digelarnya perhelatan. Selain tamu khusus dari pejabat, Ketua Rukun Tetangga (RT) di Kelurahan Manahan, Sumber dan Banyuanyar Kota Surakarta tak luput mendapat undangan meng-
apan pernikahan dilakukan oleh usaha wedding organizer yang dikelola sendiri oleh Gibran, sehingga semua kebutuhan prosesi dan resepsi hanya disiapkan sendiri. “Gedungnya sendiri, kateringnya juga kateringnya Gibran. Kalau pakai mobil atau kereta, sendiri. Karena dalam keseharian pekerjaan anak saya memang usahanya di wedding organizer. Sebulan mungkin 20 sampai 30 kali menyiapkan acara pernikahan pelanggan,” ujar Jokowi. Jokowi tak menampik bahwa beberapa kepala negara telah menanyakan soal pernikahan ini. “Iya menanyakan, tapi kami memang tidak mengundang,” kata dia. Sebelumnya, Menteri Sekretaris Negara Pratikno mengBersambung ke hal 7 kol 3
RAPAT TOL: Kementerian PU dan PR menggelar rapat percepatan pembebasan lahan jalan tol di Pemkab Batang, kemarin. ■ Foto: Hadi Waluyo.
jabat Kementerian PU dan PR, Kanwil BPN, Bupati Batang, Yoyok Riyo Sudibyo dan Bupati Pekalongan Drs H Amat Antono MSi. Direktur Bina Teknik Kementerian PU dan PR, Subagyo, menerangkan sebagai langkah awal, pihaknya akan melakukan pembebasan lahan dalam dua tahap. Tahap pertama, ruas Pemalang - Batang sepanjang 39 Km, dan tahap kedua ruas Batang - Semarang sepanjang 75 Km. “Secepatnya ini sudah selesai, bahkan sebelum Lebaran kita harapkan sudah bisa dibayarkan,” ujar Subagyo. Diterangkan, pertemuan diBersambung ke hal 7 kol 1
■ Kasus Penimbunan Pupuk
Polisi Buru Tersangka Lain PEMALANG - Kasus penimbunan pupuk bersubsidi yang diungkap Tim Satgas VII Polres Pemalang hingga saat ini terus dikembangkan. Hal ini untuk menelusuri asal muasal tersangka mendapatkan pupuk bersubsidi yang sebenarnya dialokasikan untuk petani, terlebih lagi tersangka tidak me ngantongi izin sebagai penjual pupuk. Kapolres Pemalang AKBP Dedi Wiratmo SIK melalui Kasatreskrim Iptu Haryo Seto, Senin (8/6), membenarkan jika pihaknya hingga saat ini masih terus melakukan pengembangan penyelidikan, terkait sudah terungkapnya kasus penimbunan pupuk di Desa Nyamplungsari Kecamatan Petarukan. “Tersangka hingga saat ini memang baru satu, namun ini masih kita kembangkan terus
untuk mengetahui apakah ada tersangka lain atau tidak,”tegasnya. Seperti diberitakan sebelumnya Satgas VII bidang Penegakan Hukum Penyelewengan Pendistribusian Barang Bersub-
sidi Polres Pemalang berhasil mengungkap penimbunan pupuk bersubsidi, pupuk dari berbagai jenis dengan total berat mencapai 11,676 ton terseBersambung ke hal 7 kol 6
PUPUK: Garis Polisi membatasi puluhan pupuk bersubsidi yang dijadikan barang bukti penimbunan. ■ Foto: Probo Wirasto.
Jelang Pernikahan Gibran – Selvi
Tukang Becak Geladi Bersih Kenali Lokasi hadiri Midodareni pernikahan Rakabuming Raka – Selvi Ananda pada Rabu (10/6) besok. Pada acara yang sama juga diundang seluruh Ketua Rukun Warga (RW) se- Kota Surakarta. Walikota Surakarta sekaligus anggota panitia pernikahan Gibran dan Selvi, FX Hadi RuSALAMI PERWIRA: Kapolri Jenderal Badrodin Haiti menyalami para perwira yang berdinas di Polresta Surakarta ketika meninjau ke Mapolresta setempat, Senin (8/6). ■ Foto: Bagus Adji W
dyatmo ditemui di balaikota membeberkan, para ketua RT yang diundang secara khusus berasal dari tiga wilayah kelurahan yang berdekatan atau merupakan lokasi rumah pribadi Presiden Joko Widodo. Jumlah RT dan RW yang hadir dalam Midodareni sebanyak 1.000 orang dari 3.000 tamu undangan yang bakal hadir. Ini berarti undangan kepada ketua RT dan RW masing masing berlaku satu orang. Sedangkan 2.000 undangan lain yang tersedia diperuntukkan bagi unsur Bersambung ke hal 7 kol 3