■ Kamis Pon ■ 27 Agustus 2015 Harga Eceran Rp 2.000 Harga Langganan Rp 50.000
TAHUN KE-30 NO: 151
TERBIT 24 HALAMAN - ISSN 0215-3203
Sinar Mandiri Terbakar, 25 Penumpang Selamat KUDUS – Bus Sinar Mandiri jurusan Semarang-Surabaya terbakar hebat di tengah perjalanan saat berada di jalur Pantura Kudus-Pati tepatnya KM 6, Desa Hadipolo, Kecamatan Jekulo, Rabu (26/8). Beruntung sebanyak 25 penumpang selamat meski selu-
ruh bagian bus ludes terbakar. Akibat kejadian tersebut lalu lintas Pantura Kudus-Pati sempat mengalami kemacetan cukup panjang. Hanya sejumlah pengendara sepeda motor yang nekat melintas di sebelah bus yang masih dilumat si jago merah. Asip (52), kondektur bus menceritakan awal mula keba Bersambung ke hal 7 kol 1
TERBAKAR: Bus Sinar Mandiri jurusan Semarang-Surabaya terbakar di tengah jalur pantura Kudus. Sejumlah pengguna jalan pantura Kudus-Pati berhenti menyaksikan kobaran api yang menghanguskan bodi bus Sinar Mandiri, Rabu (26/8). ■ Foto: Ali Bustomi
Gelombang PHK Ancam Buruh ■ Dampak Kenaikan Dolar AS KAJEN - Memburuknya perekonomian Indonesia berpengaruh terhadap kondisi perusahaan di daerah. Ancaman pemutusan hubungan kerja (PHK) besar-besaran pun menghantui puluhan ribu buruh pabrik di berbagai daerah, sebagai dampak naiknya dolar AS terhadap rupiah.
“Di Kabupaten Pekalongan yang tercatat ada sekitar 40 ribu buruh. Ini buruh yang tercatat. Yang tidak tercatat mungkin banyak lagi,” katanya. Menurutnya, nilai rupiah yang kian melemah atas dolar merupakan beban berat bagi perusahaan di Kabupaten Pekalongan. Ancaman PHK sudah ada di depan mata karena perusahaan-perusahaan sudah mulai mengurangi tenaga kerja. Oleh karena itu DPC SPN Kabupaten Pekalongan dalam waktu dekat ini akan melakukan audiensi dengan Bupati Pekalongan Drs H
Ketua DPC SPN Kabupaten Pekalongan Ali Sholeh mengatakan, akibat kondisi perekonomian nasional yang terpuruk, sekitar 1.000 buruh di-PHK. ‘’Mereka adalah buruh yang tergabung di DPC SPN Kabupaten Pekalongan. Di luar buruh yang tergabung dengan SPN mungkin masih banyak lagi,” ungkap Ali Sholeh, Rabu
(26/8). Dikatakan, beberapa kasus PHK itu di antaranya menimpa 430 buruh PT Panamtex, 200-an buruh PT Dutatex, dan sekitar 70 buruh di PT Sandi Pratama. Jika kondisi perekonomian nasional tidak membaik, diperkirakan ancaman PHK akan menghantui puluhan ribu buruh di Kabupaten Pekalongan.
24 Calhaj Masih Tunggu Visa
■ Gagal jadi Peserta Pilkada
Pembuat Bom Solo Ditangkap
Agung-Afifudin Ajukan Gugatan
JAKARTA - Tim Detasemen Khusus 88 Antiteror menangkap terduga teroris berinisial SF yang diduga berperan sebagai pembuat bom Solo, kemarin malam. Berdasarkan informasi, SF berhasil dibekuk tim antiteror di sebuah daerah di Yogyakarta. “Dia anggota kelompok Ibad yang berapa waktu lalu ditangkap di Solo. Dia yang membuat bom,” kata Kepala Polri Jenderal Badrodin Haiti, Rabu (26/8). Sementara itu Kepala Bagian Penerangan Umum Komisaris Besar Suharsono mengatakan, SF sehari-hari menyamar sebagai pedagang. “Profesi seperti itu, tapi di balik itu ada kegiatan lain. Itu berdasarkan pengembangan atas tindakan sebelumnya,” kata Suharsono. Sebelumnya, dua pekan lalu, Densus menangkap tiga orang terduga teroris di Solo yang berencana hendak meledakkan kantor polisi, gereja dan kelenteng. Mereka adalah Ibadurah-
SOLO - Pemberangkatan jemaah calon haji (Calhaj) ke tanah suci melalui Embarkasi Adi Soemarmo telah memasuki hari keenam. Namun masalah visa masih menjadi ganjalan. Persoalannya dari kuota 26.568 calhaj, masih terdapat kekurangan 24 visa. “Kita berharap persoalan belum diterimanya visa oleh calhaj dapat secepatnya selesai,” kata Kasubag Penerangan, Humas dan Protokol PPIH Jateng, Gentur Rachma Indriadi, Rabu (26/8). Dia mengakui, sehari sebelumnya tercatat 155 calhaj belum memperoleh visa. Namun jumlah ini langsung berkurang ketika 131 visa dari Kedubes Arab Saudi datang. Visa yang diterima kemudian diteliti Bersambung ke hal 7 kol 1
GEBYAR
Selalu Cantik DARI banyaknya aktris cantik yang saat ini terjun di dunia hiburan, Luna Maya tentu menjadi satu perhatian khusus. Karirnya yang cemerlang dan wajah cantiknya di jamin mem buat siapa saja jatuh cinta dengan dara kela hiran Den pasar ini.
6
PEMALANG - Dinyatakan tidak lolos sebagai calon pasangan bupati dan wakil bupati Pemalang, pasangan Mukti Agung Wi-
Bersambung ke hal 7 kol 3
bowo-Afifudin secara resmi menyerahkan laporan gugatan hasil penetapan KPU ke Panwas Pemalang. Gugatan diterima ang-
SERAHKAN BERKAS: Bakal calon bupati Mukti Agung Wibowo menyerahkan berkas laporan gugatan kepada anggota Panwas Kabupaten Pemalang atas penetapan KPU yang tidak meloloskannya, Rabu (26/8). ■ Foto : Probo Wirasto. Meningkatnya nilai Dolar AS terhadap rupiah yang kini menembus level Rp 14 ribu sangat berdampak pada berbagai sendi ekonomi. Tak terkecuali para pengusaha kecil menengah, seperti perajin tahu dan tempe harus mengkalkulasi secara cermat agar tetap mampu bertahan. PARA perajin tahu tempe di Kabupaten Magelang menghadapi situasi dilematis menyusul kenaikan harga kedelai impor belakangan ini. Mereka harus berpikir keras demi kelangsungan kegiatan usaha yang mereka geluti. ‘’Serba repot. Kalau harga tidak dinaikkan, tidak mendapat untung. Jika harga dinaikkan, kami khawatir malah dijauhi pembeli, berarti pemasukan berkurang,”
gota Panwas Pemalang M Rozak didampingi Syafrudin disaksikan ketua/ pengurus partai pengusung yakni PAN, PKS dan Hanura, Rabu (26/8). Sebelum pasangan AgungAfifudin datang ke Panwas Kabupaten Pemalang di Jalan Pemuda, massa pendukung telah terlebih dahulu datang. Bahkan mereka menyempatkan diri untuk melakukan orasi di depan KPU Pemalang sebelum kembali lagi ke Panwas. Untuk men- jaga keamanan puluhan petugas kepolisian melakukan penjagaan secara ketat di kantor Panwas dan KPU, bahkan Kapolres Pemalang AKBP Dedi Wiratmo SIK dan Dandim 0711 Letkol Inf Abdul Hamid juga terlihat memantau situasi di lapangan. “Kita percaya dan berharap Bersambung ke hal 7 kol 1
man, Yuskarman dan Giyanto. Ketiga orang ini memiliki peran yang berbeda-beda. Ibadurhaman adalah penyandang dana dan otak serangan yang direncanakan pada 17 Agustus lalu. Dia yang mengajak terduga teroris lain merencanakan aksi tersebut. Yuskarman berperan sebagai pembuat bom rakitan. Dia yang merakit bom-bom yang kemarin ikut diamankan dalam penangkapan tersebut. Sementara itu, Giyanto adalah operator lapangan yang menyiapkan semua sarana dan prasana perakhitan bom. Giyanto juga ikut menyimpan bom rakitan dan melakukan survei ke Polsek Pasar Kliwon sebagai salah satu target yang sedianya diledakkan pada 17 Agustus lalu. Catatan Giyanto tidak berhenti di situ. Dia juga disebut terlibat dalam kasus penembakan anggota Polri di Solo pada 2012 lalu. Bersambung ke hal 7 kol 1
Perajin Tahu Mencoba Bertahan Saat Rupiah Melemah
Tak Naikkan Harga, Takut Dijauhi Pembeli tutur Syaeful Anam (40), perajin tahu di Pisangan, Banyuurip, Tegalrejo, Magelang, kemarin. Harga kedelai impor kini mencapai Rp 7.050/kg dari semula Rp 6.665. Kenaikan itu dipengaruhi kian menguatnya kurs dolar terhadap nilai rupiah dalam beberapa pekan terakhir, dan kini menembus ke level Rp 14.000. Syaeful berharap meski harga kedelai cenderung fluktuatif, pasokan kedelai impor tetap lancar. Sehingga usaha yang dirintisnya sejak enam tahun lalu tetap bertahan, di te-
ngah persaingan yang semakin ketat. Dia mengaku rata-rata menghabiskan 1 ton kedelai impor untuk modal produksi setiap hari. Bahan baku dibeli dari pedagang di Salatiga dan sejauh ini pasokan relatif stabil. Bersambung ke hal 7 kol 3 BERTAHAN: Seorang pekerja masih tetap beraktivitas membuat tahu di perusahaan milik Syaeful Anam. Perajin tahu ini berusaha bertahan di tengah kenaikan harga bahan baku kedelai impor, di Tegalrejo Magelang, Rabu (26/8). ■ Foto:Tri Budi Hartoyo