WAWASAN 05 Desember 2015

Page 1

■ Sabtu Pon ■ 5 Desember 2015 Harga Eceran Rp 2.000 Harga Langganan Rp 50.000

TAHUN KE-30 NO: 237

TERBIT 20 HALAMAN - ISSN 0215-3203

DEBAT: Tiga pasangan calon (paslon) Pilwakot Semarang, Soemarmo HS­ Zuber Zafawi, Hendrar Pri­ hadi­Hevearita GR dan Sigit Ibnugroho Sarasprono­ Agus Sutyoso mengikuti debat kandidat semalam. ■ Foto: Wahid

Pendukung Paslon Blokir Jalan ■ Debat Kandidat Pilwakot Semarang SEMARANG - Debat kandidat calon walikota/wakil walikota Semarang, Jumat (4/12) malam diwarnai situasi panas para pendukungnya. Sedikitnya seribu pendukung ketiga paslon (pasangan calon) sempat memblokir Jalan Sisingamaraja, akses menuju Patra Convention Hotel, tempat dilangsungkannya debat. Aksi blokir ini dilakukan karena para pendukung paslon dilarang mendekati hotel. Akibatnya mereka tertahan di Jalan Sisingamaraja. Massa dihadang

dengan barikade mobil Brimob dan Sabhara. Antarpendukung sempat ramai saat saling joget

■ Parpol Terbelah Jelang Coblosan

19 PAC Gerindra Mbalela KAJEN ­ Menjelang co­ blosan Pilkada Kabu­ paten Pekalongan, tensi politik di daerah tersebut kian panas dan. Partai Gerindra terindikasi terbelah, pa­ salnya klaim mengalihkan dukungan dari pasangan calon (paslon) Asip Kholibi­Arini Hari­ murti (Asri) ke paslon Riswadi­

Nurba­listik, ternyata tak didukung oleh kader di bawahnya. Instruksi DPD Partai Gerindra Ja­ teng dan DPC Gerin­ dra Kabupaten Peka­ longan untuk mengalihkan du­ kungan ke paslon

Riswadi­ Nurbalistik, justru menimbulkan gejolak internal tubuh partai tersebut. Seba­ nyak 19 PAC di Kabupaten Pekalongan mbalela. Mereka dengan tegas menyatakan te­ tap mendukung pasangan Asip Kholbihi­Arini Harimurti seperti semula. Penegasan itu di­ tegaskan dalam

rapat konsolidasi PAC Gerin­ dra se­Kabupaten Pekalo­ ngan di Desa Karangsari, Kecamatan Karanganyar, Ka­ bupaten Pekalongan Jumat (5/12). Hadir dalam rakor itu pengurus DPP Gerindra, Heir­ ma, Wakil Ketua DPC Gerin­ dra Kabupaten Pekalongan, Bersambung ke hal 7 kol 3

Bersambung ke hal 7 kol 3

BLOKIR JALAN: Masa pendukung tiga calon walikota/ wawali memblokir Jalan Sisingamangaraja, akses menuju lokasi debat di Patra Convention Hotel semalam. ■ Foto: felek

Pernikahan Putri Setnov Minim Pejabat JAKARTA - Resepsi pernikahan putri Ketua DPR Setya Novanto (Setnov) dihadiri ribuan tamu undangan. Namun, hanya sedikit dari kalangan pejabat eksekutif yang datang. Setya Novanto beberapa hari terakhir menjadi sorotan publik terkait dugaan permintaan saham Freeport. Kasusnya yang kini ditangani Mahkah Kehormatan Dewan (MKD), juga

membuka tabir sejumlah isu besar di negeri ini lewat bukti rekaman. “Tidak begitu banyak pejabat eksekutif yang datang,” kata Kepala BIN Sutiyoso usai menghadiri resepsi pernikahan putri Novanto di Grand Ballroom Hotel Mulia, Senayan, Jakarta Pusat, Jumat (4/12) malam. Bersambung ke hal 7 kol 1

Korban Tewas Laka Cipali Bertambah BREBES – Korban tewas akibat kecelakaan lalu lintas (lakalantas) di Tol Cipali bertambah satu orang. Sebelumnya, 11 orang dinyatakan tewas dalam kecelakaan maut tersebut. Namun, keesokan harinya salah satu korban yakni Casti (65) warga Dukuh Cigunung, Desa Banjarsari RT 2 RW 6 meninggal dunia di RS Mitra Plumbon, Kota Cirebon sekitar pukul 01.30, Jumat (4/12) dinihari. Jenazah Castii tiba di rumah duka sekitar pukul 06.00

pagi dan langsung dimakamkan pada hari itu juga sekitar pukul 10.00 pagi. Bersamaan dengan kedatangan jenazah Casti, turut pula korban selamat yakni Maktub yang tidak lain besan korban tewas. “Jenazah Ibu Casti diantar dengan ambulans, sementara bapak mertua yakni Pak Maktub menumpang kendaraan lain dari RS Mitra Plumbon. Ibu meninggal dunia karena luka Bersambung ke hal 7 kol 1

BERDUKA : Anak dan menantu nampak berduka atas meninggalnya pasangan suami istri, Sanumar (74) dan Casti (65) yang menjadi korban lakalantas di Tol Cipali. ■ Foto. Eko Saputro

Sopir Elf Sudah Diingatkan Tak Ngebut Hanya Sebar 200 Undangan PASANGAN Feby Febiola dan Franky Sihombing mengaku akan menggelar pernikahan secara seder­ hana saja pada Januari 2016 men­ datang. Tamu yang diundang juga tak terlalu banyak. “Hanya 200 undangan,” sahut Franky di Paula Meliana Wed­ ding, Jalan Raya Kelapa Nias, Bersambung ke hal 7 kol 1 Foto: kpl

RASA SAKIT masih dialami oleh Maktub (50) warga Dukuh Cigunung, Desa Banjarsari, Kecamatan Bantarkawung, Kabupaten Brebes. Bagaimana tidak, bapak dengan tiga anak ini mengalami luka-luka cukup serius di bagian kepalanya akibat mobil yang ditumpanginya bersama dengan 18 penumpang lainnya mengalami lakalantas di Tol Cipali (Cikopo-Paliman-

an) pada Kamis (3/12) dinihari. Maktub merupakan salah satu korban selamat bersama Bersambung ke hal 7 kol 1 KORBAN SELAMAT : Maktub (50) salah satu korban selamat dalam tragedi lakalantas sudah kembali dan masih terbaring lemah dirumahnya di Dukuh Cigunung, Desa Banjarsari, Kecamatan Bantarkawung, Kabupaten Brebes sejak Jumat (4/12) pagi. ■ Foto: Eko Saputro


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
WAWASAN 05 Desember 2015 by KORAN PAGI WAWASAN - Issuu