WAWASAN 12 Januari 2016

Page 1

■ Selasa Legi ■ 12 Januari 2016 Harga Eceran Rp 2.000 Harga Langganan Rp 50.000

TAHUN KE-30 NO: 266

TERBIT 20 HALAMAN - ISSN 0215-3203

Pidato Mega Sesuai Keinginan Jokowi JAKARTA - Dalam pembukaan Rapat Kerja Nasional PDIP, Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri melontarkan kritik ke BUMN dan mendukung Pansus Pelindo II yang rekomendasinya adalah mencopot Menteri BUMN Rini Soemarno. Apa tanggapan Istana Kepresidenan? “Tanya Pak Presiden,” jawab Menteri Sekretaris Negara Pratikno saat ditemui di Kantor Kepala Staf Presiden

DISUMPAH: Anggota DPR dari Fraksi Golkar Ade Komarudin (kedua kiri) mengucapkan sumpah jabatan saat acara pelantikan Ketua DPR sisa masa jabatan tahun 2014-2019 disaksikan Wakil Ketua DPR Agus Hermanto (kanan), Fadli Zon (kedua kanan), Fahri Hamzah (ketiga kanan) dan Taufik Kurniawan saat Sidang Paripurna DPR di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Senin (11/1). ■ Foto: Antara

Kubu Agung Melawan ■ Hujan Interupsi di Pelantikan Akom JAKARTA - Kubu Agung Laksono mempermasalahkan pelantikan Ade Komarudin (Akom) sebagai Ketua DPR. Kubu Agung pun bersiap memperkarakan Ade. “Kami akan menggugat, karena apa dasarnya pelantikan tersebut. Hari ini di Republik Indonesia tidak ada satu pun DPP Golkar yang diakui secara hukum,” kata Wasekjen Golkar kubu Agung, Samsul Hidayat di Jakarta, Senin (11/1). Samsul mengatakan dirinya tidak antiterhadap Ade Komarudin. Namun dia mengatakan saat ini tak ada DPP Golkar yang sah, sehingga, seharusnya tak ada satu pun kader yang

Kucing Burik

boleh merasa diusulkan oleh DPP Golkar sebagai Ketua DPR. Oleh karenanya dia akan menggugat ke pengadilan. “Ini satu preseden yang buruk bagi Golkar, karena ada kader Golkar yang melabrak konstitusi. Ini ambisi liar!” sindirnya tajam. Samsul juga mempermasalahkan surat usulan Ketua DPR yang diteken Ade Komarudin

JAKARTA ­ Meski su­ dah mela­ lui meka nisme Ba­ dan Mu­ syawarah, t e t a p i F r a k s i Foto:dtc PDIP sea­ kan masih Bambang Wuryanto belum menerima keputusan pelantikan ketua DPR. “PDIP dari awal dijadikan kucing burik, enggak me­ gang (ketua) DPR, enggak

Bersambung ke hal 7 kol 1

Bersambung ke hal 7 kol 1

(KSP), Gedung Bina Graha, Jakarta Pusat, Senin (11/1). Pratikno tak mau berkomentar jauh terkait kritik Megawati tersebut. Namun terkait pidato Megawati secara keseluruhan, Pratikno mengatakan apa yang disampaikan itu sesuai dengan apa yang diinginkan Presiden Jokowi. “Saya merasakan kemarin suasana dari kehadiran Bersambung ke hal 7 kol 1

LIHAT BATIK: Ketua Umum DPP PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri (kedua kanan) didampingi Sekjen Hasto Kristiyanto (kedua kiri), Menteri Pertanian Amran Sulaiman (tengah) dan Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti (kiri) melihat kain batik yang dipamerkan dalam Rapat Kerja Nasional (Rakernas) I PDI Perjuangan di JIExpo Kemayoran, Jakarta, Senin (11/1). ■ Foto: Antara

Duel di Tengah Badai Cedera NEWCASTLE ­ Manchester United bertekad meneruskan momentum positif yang tengah mereka bangun dalam beberapa pekan terakhir. Mereka akan mengincar kemenangan saat bertandang ke St James Park Stadium ­ Markas Newcastle United, Rabu (13/1) dini hari WIB. Usai melakoni delapan pertandingan tanpa kemenangan, akhirnya Setan Merah mulai bangkit setelah mereka berhasil menang kontra Sheffield United pada akhir pekan kemarin. Jika nantinya mereka mampu menang kontra Newcastle, tentu akan menambah kepercayaan diri me­ reka sekaligus memperbaiki posisi mere­ ka di klasemen Premier League. Bersambung ke hal 7 kol 3

Divonis 6 Tahun, SDA Banding JAKARTA - Mantan Menteri Agama Suryadharma Ali masih pikir-pikir mengajukan banding atas hukuman 6 tahun penjara, denda Rp 300 juta subsidair 3 bulan kurungan dan

uang pengganti Rp 1,821 miliar. “Majelis hakim yang saya Muliakan setelah saya menyimak secara seksama pertimbangan hukum yang disampaikan oleh Majelis Hakim

DIVONIS: Terpidana kasus korupsi dana penyelenggaraan Ibadah haji Suryadharma Ali menjalani sidang dengan agenda pembacaan putusan di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Senin (11/1) malam. ■ Foto: Antara

sampai dengan putusan yang telah ditetapkan, izinkan saya berpendapat. Apa yang telah disampaikan tadi sama sekali tidak mempertimbangkan fakta-fakta yang terjadi dalam pengadilan yang mulia yang kita selenggarakan atas nama Tuhan, bagi agama saya atas nama Allah SWT. Berikan saya kesempatan untuk berpikirpikir dengan penasihat hukum langkah-langkah apa yang akan saya ambil,” ujar Suryadharma dalam sidang di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor), Jl Bungur Besar, Jakpus, Senin (11/1). Majelis Hakim dalam putusannya menyatakan Suryadharma terbukti melakukan tindak pidana korupsi dalam penyelenggaraan ibadah haji tahun 2010-2013 mulai dari penentuan petugas penyelenggara ibadah haji (PPIH), pengBersambung ke hal 7 kol 3

12 Hari Polisi Mencari Jejak dr Rica

Lacak Sinyal HP, Koordinasi dengan Imigrasi Selamat Jalan Budi Anduk KELUARGA dan sahabat komedian tengah berduka dengan kepergian Budi Anduk (47 tahun)yang me­ ninggal dunia, Senin (11/1). Ter­ nyata sakit yang diderita Budi sudah cukup lama. Namun so­ sok yang dikenal dengan kata­ kata Coy ini termasuk keras kepala dan enggan dibawa ke ru­ mah sakit. “Telah berpulang sahabat saya almar­ Bersambung ke hal 7 kol 1 Foto: kpl

Menghilangnya dr Rica sejak 30 Desember 2015 lalu di Yogyakarta benar-benar menjadi perhatian serius jajaran kepolisian. Polri terus mencari informasi keberadaan dr Rica Handayani yang dilaporkan hilang oleh pihak keluarga. bahkan Tim Densus 88 Antiteror pun diterjunkan untuk mencari keberadaan dr Rica. SEJAK orang tua dr Rica Tri Handayani mendatangi Bareskrim Polri dengan didampingi Henry Yosodi-

ningrat terkait hilangnya sang anak. Direktur Tindak Pidana Umum Bareskrim Polri Brigjen Carlo Tewu memerintahkan seluruh personelnya untuk mempercepat pencarian dr Rica bersama anaknya. “Mereka (orang tua Rica) menyampaikan meminta bantuan percepatan penBersambung ke hal 7 kol 3 DIKAWAL: Petugas mengawal dr Rica (tengah) setibanya di Polda DI Yogyakarta, Senin (11/1). Tim berhasil menemukan dr Rica di Bandar Udara Iskandar Pangkalan Bun Kalimantan Tengah, Senin (11/1). ■ Foto: Antara


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
WAWASAN 12 Januari 2016 by KORAN PAGI WAWASAN - Issuu