WAWASAN 03 Desember 2016

Page 1

■ Sabtu Pahing ■ 3 Desember 2016 Harga Eceran Rp 3.000 Harga Langganan Rp 70.000

TAHUN KE-31 NO: 214

Memutih

TERBIT 20 HALAMAN - ISSN 0215-3203

Damai

MEMUTIH: Kawasan Bundaran HI hingga Monas Jakarta memutih oleh lautan peserta aksi damai Bela Islam jilid III Jumat (2/12). ■ Foto: Antara

■ Aksi 212 Dipuji JAKARTA - Kawasan Monas Jakarta, Jumat (2/12) memutih. Ratusan ribu orang berbaju putih membuat pandangan lautan putih di kawasan itu. Mereka mengikuti aksi Bela Islam jilid III dengan damai dan tertib. Meski sempat diguyur hujan saat shalat Jumat, lautan massa tetap bertahan dan menjalankan kegiatan mereka sampai selesai. Tepat pukul 13.00 massa pun membubarkan diri dengan tertib. Mabes Polri menyatakan situasi Jakarta pasca aksi 2 Desember di Monas kondusif dan terkendali. Terwujudnya aksi damai ini membuktikan Bersambung ke hal 7 kol 3

Pijat Gratis hingga Penjaga Rumput AKSI damai 2 Desember di Monas Jakarta disambut gembira seluruh masyarakat Indonesia. Tak seperti dalam aksi 4 November lalu yang berakhir ricuh, aksi kali ini selain damai juga malah dijadikan ajang silaturahmi di antara peserta yang datang dari berbagai kota. Para peserta aksi tenang dan tertib mengikuti rangkaian doa, tausiah, dan shalat Jumat sejak pukul 08.00 WIB hingga pukul 13.00 WIB, Jumat (2/12). Rasa solidaritas terjalin saat aksi damai berlangsung. Aksi ini juga dijadikan ajang bagi para

Diduga Ingin Manfaatkan Momen 212 JAKARTA - Polisi hingga Jumat (2/12) malam masih memeriksa secara intensif 10 orang terkait dugaan makar di Mako Brimob, Kelapa Dua, Depok. Sebelum menjemput paksa, polisi telah menyelidiki sejak tiga minggu lalu. Kesepuluh orang yang ditangkap tersebut di antaranya Ahmad Dhani, Ratna Sarumpaet, Kivlan Zein, Rachmawati Soekarnoputri, Sri Bintang Pamungkas, Aditya-

warman, Jamran, Eko, Rizal Khobar, dan Firza Huzein. “Jadi, aktivitas mereka sudah dilakukan penyelidikan khususnya sejak tiga minggu terakhir,” kata Kadiv Humas Polri Irjen Boy Rafli Amar Jumat (2/12). Boy menambahkan, mereka juga diduga mempunyai niat terselubung untuk menduduki pusat pemerintahan. “Berniat mengajak dan menghasut untuk menggu-

lingkan pemerintah yang sah, dilakukan dengan cara mengerahkan massa dengan jumlah besar dan memanfaatan momen kegiatan hari ini (212),” sambungnya. Boy menerangkan, agenda di Monas hari ini merupakan doa dan ibadah bersama. “Tapi kegiatan mereka (10 orang yang ditangkap) berbeda antara lain ingin merebut gedung MPR menuntut kembali ke UUD 45 yang asli,”

ujarnya. Apakah itu berarti mereka ingin digelar sidang istimewa MPR? “Iya, mencabut mandat Presiden Jokowi dan Wapres JK, membentuk pemerintahan transisi,” ujarnya. Polisi telah menetapkan musikus Ahmad Dhani, aktivis Ratna Sarumpaet, dan kedelapan orang Bersambung ke hal 7 kol 1

Bersambung ke hal 7 kol 1

Saatnya Aksi Bela Timnas JAKARTA - Timnas Garuda, Sabtu (3/12) malam bakal ditantang Vietnam pada leg pertama semifinal Piala AFF di Stadion Pakansari, Cibinong. Dalam laga yang belakangan sering disebut aksi bela timnas #312 ini, Vietnam memang lebih diunggulkan, de-

Tetap Show PADA demo 4 November lalu, penyanyi Mulan Jameela setia berada di samping sang suami, Ahmad Dhani ikut turun ke jalan. Kali ini, saat Dhani diamankan polisi, pada Jumat (2/12), Mulan justru berada di luar kota. Mira sebagai manajer Bersambung ke hal 7 kol 1 Foto: kpl

Boaz Solossa

ngan status juara grup B. Namun Timnas Indonesia yang menjadi runner up grup A tak bakal menyerah begitu saja di hadapan publiknya. Tim asuhan Alfred Riedl ini terus memantapkan strategi untuk meraih poin sempurna di leg perBersambung ke hal 7 kol 3

Le Cong Vinh


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.