RANCANGAN AKTUALISASI NILAI-NILAI DASAR PNS, KEDUDUKAN DAN PERAN PROFESI PNS DALAM NKRI Kementerian PPN/Bappenas
Penyusunan Rekomendasi Perbaikan Indikator Tujuan Pembangunan Berkelanjutan/TPB Nomor 11 di Subdirektorat Perkotaan Ciawi, 23 Mei 2019 Luthfi Muhamad Iqbal
NIP. 19940423 201903 1 004
Alur Pembahasan Pendahuluan
01
Penjelasan mengenai latar belakang aktualisasi nilai dasar, kedudukan dan peran PNS, dan gambaran organisasi
Penentuan Isu
02
Jadwal Pelaksanaan
04
Rancangan jadwal kegiatan aktualisasi selama 320 JP secara off campus di unit kerja Kementerian PPN/ Bappenas
Tahapan Kegiatan
03
Uraian mengenai identifikasi isu, prioritasi isu dan gagasan pemecahan isu serta rancangan kegiatan aktualisasi
Penjabaran mengenai tahapan kegiatan aktualisasi serta relevansinya terhadap nilai dasar PNS serta nilai dasar organisasi
Penutup
05
Uraian mengenai simpulan pembahasan meliputi ikhtisar prioritas isu dan rancangan kegiatan aktualisasi
2
Pendahuluan
01 3
Latar Belakang Dasar Hukum: Peraturan LAN RI No 12 tahun 2018 tentang Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil
PNS Profesional
Sikap dan Perilaku Bela Negara
Nilai Dasar PNS: A.N.E.K.A.
Manajemen ASN, Pelayan Publik, WoG
& Aktualisasi
dalam menjalankan fungsi
Wawasan Kebangsaan, Analisa Isu Kontemporer, Kesiapsiagaan Bela Negara
Akuntabilitas, Nasionalisme, Etika Publik, Komitmen Mutu, Anti Korupsi
Manajemen ASN Pelayan Publik Whole of Government
Pembiasaan diri atas kompetensi yang telah diperoleh dari berbagai Mata Pelatihan
Pelaksana Kebijakan Publik, Pelayan Publik, Perekat dan Pemersatu Bangsa
Kedudukan dan Peran PNS:
Habituasi
RUANG LINGKUP AKTUALISASI
Penerapan Nilai Dasar PNS, serta Kedudukan dan Peran PNS dalam NKRI
Dilaksanakan di Unit Kerja Eselon III Sub Direktorat Perkotaan Bappenas
Aktualisasi dilaksanakan selama 38 Hari dalam jangka waktu 25 Mei-1 Juli 2019 4
Gambaran Organisasi Visi Misi, Peran dan Fungsi, Tugas, serta Struktur Organisasi Kementerian PPN/Bappenas
UKE I
Visi
UKE II
Menjadi Lembaga Perencanaan Pembangunan Nasional yang Berkualitas, Sinergis dan Kredibel Misi
Peran dan Fungsi
UKE III
Decision Maker
Think-tank
Merumuskan dan menetapkan kebijakan perencanaan, penganggaran, regulasi, dan kelembagaan dalam pembangunan nasional yang selaras; Melakukan pengendalian pelaksanaan perencanaan terhadap program dan kegiatan untuk mempercepat pelaksanaan pembangunan yang dilaksanakan oleh K/L/D sesuai dengan strategi dan kebijakan pembangunan nasional; dan Melaksanakan tata kelola kelembagaan pemerintahan yang baik dan bersih di Kementerian PPN/Bappenas.
Nilai
Struktur Organisasi
Berintegritas, Visioner, Unggul
Coordinator Administrator Tugas Melaksanakan pengoordinasian, perumusan, pelaksanaan kebijakan, pemantauan, evaluasi, pengendalian pembangunan nasional di bidang perkotaan
Lokus Aktualisasi: Subdit Perkotaan
5
Penentuan Isu
02 6
Identifikasi Isu Berdasarkan hasil environmental scanning selama 1.5 bulan di unit kerja, teridentifikasi beberapa isu sebagai berikut:
Analisis APKL (Aktualitas, Problematika, Kekhalayakan dan Kelayakan) Isu No 1
Daftar Isu
1 2 3
Kurang jelasnya kedudukan legal Kebijakan Perkotaan Nasional
2 3
Terbatasnya substansi cakupan pembahasan RPP Perkotaan
4
Pengaturan pembiayaan pembangunan perkotaan Indonesia yang masih tradisional/konservatif
4
Belum tersedianya data perkotaan diluar data kota sebagai daerah otonom
5
Sulitnya mengukur capaian kinerja pembangunan perkotaan Indonesia
5
Isu Kurang jelasnya kedudukan legal dari Kebijakan Perkotaan Nasional (KPN) dalam memberikan arahan pembangunan perkotaan nasional Terbatasnya cakupan pembahasan pada RPP Perkotaan Pengaturan pembiayaan pembangunan perkotaan Indonesia yang cenderung masih tradisional dan konservatif Belum tersedianya data perkotaan (mengenai jumlah, klasifikasi, sebaran dan nama kawasan) diluar data kota sebagai daerah otonom Sulitnya mengukur pencapaian kinerja pembangunan perkotaan Indonesia Isu 2 tidak memenuhi Layak karena menyangkut kewenangan Kementerian Dalam Negeri
Kriteria Isu A P K L v
v
v
v
v
v
v
x
v
v
v
v
v
v
v
x
v
v
v
v
Isu 4 tidak memenuhi Layak karena data masih perlu menunggu Sensus Penduduk BPS tahun 2020 7
Prioritas Isu Analisis USG (Urgency, Seriousness, Growth) Isu No
Isu
1
Kurang jelasnya kedudukan legal dari Kebijakan Perkotaan Nasional (KPN) dalam memberikan arahan pembangunan perkotaan nasional Pengaturan pembiayaan pembangunan perkotaan Indonesia yang cenderung masih tradisional dan konservatif Sulitnya mengukur pencapaian kinerja pembangunan perkotaan Indonesia
3
5
Kriteria Isu U S G
Total Prioritas Skor
Setelah ditetapkan prioritas isu (5), perlu diidentifikasi faktor-faktor penyebab menggunakan analisis fishbone/6M Analisis Fishbone (6-M)
4
4
2
10
II
3
2
4
9
III
5
4
5
14
I
8
Gagasan Pemecahan Isu Analisis Pohon Masalah
Relasi antar faktor penyebab dipetakan dengan analisis pohon masalah. Selanjutnya digunakan analisis tapisan Mc Namara untuk memilih gagasan pemecahan isu terbaik Analisis Tapisan Mc Namara (Kontribusi, Biaya, Kelayakan) No
Alternatif Gagasan
1
Membuat rancangan konsep software/aplikasi pengukuran capaian kinerja pembangunan perkotaan Menyusun rekomendasi perbaikan indikator Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) Nomor 11 Menyusun Standar Operasional Prosedur (SOP) Pengelolaan Data Perkotaan
2
3
Kriteria Total Prioritas K B L Skor 4
2
3
9
III
5
4
5
14
I
3
4
3
10
II 9
Tahapan Kegiatan
03 10
Rancangan Kegiatan Aktualisasi GAGASAN PEMECAHAN ISU Penyusunan Rekomendasi Perbaikan Indikator Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) Nomor 11 di Subdirektorat Perkotaan
RANCANGAN KEGIATAN
KEGIATAN 1: Konsultasi dengan Atasan Langsung
KEGIATAN 2: Penelaahan Indikator Global dan Nasional TPB 11
KONTEKS KEDUDUKAN & PERAN PNS KEGIATAN 4: Pemetaan Walidata Indikator TPB 11
Pelayanan Publik Perbaikan indikator akan meningkatkan kualitas informasi capaian yang dihasilkan Bappenas dan berguna bagi klien (K/L/D/S) dalam menyusun kebijakan & rencana
KEGIATAN 3: Penyusunan Draf Perbaikan Indikator TPB 11
Whole of Government Memerlukan kerjasama, kolaborasi, kesatuan, kebersamaan dan tujuan bersama untuk dapat menyelesaikan isu karena terkait dengan lintas sektor dan lintas stakeholder
KEGIATAN 5: Sosialisasi dan Focus Group Discussion Internal
KEGIATAN 6: Pembuatan Booklet Rekomendasi Perbaikan Indikator Nasional TPB 11
11
Kegiatan I : Konsultasi dengan Atasan Langsung Kegiatan
Langkah Kerja 1.
KEGIATAN 1: Konsultasi dengan Atasan Langsung terkait Hasil Penelaahan
2. 3. 4.
Mempersiapkan bahan dan daftar pertanyaan untuk konsultasi Membuat janji dengan atasan Melaksanakan konsultasi Membuat catatan hasil konsultasi
Kontribusi terhadap Visi Misi Bappenas
Penerapan Nilai-Nilai Dasar PNS AKUNTABILITAS
ETIKA PUBLIK
Kepercayaan pelaksanaan konsultasi membangun kepercayaan pimpinan Kesesuaian Tugas dilaksanakan secara tanggungjawab sesuai porsi tugasnya
Sopan dalam melaksanakan konsultasi dengan pimpinan meski suasana kekeluargaan. Menghargai Komunikasi melaporkan pada atasan langsung progress perkembangan pengerjaan aktualisasi Hormat meminta izin dan membuat janji terlebih dahulu sebelum konsultasi Disiplin dalam menepati janji sesuai dengan waktu yang telah disepakati. Datang lebih awal sebelum pimpinan
NASIONALISME Kekeluargaan konsultasi dilaksanakan dalam suasana kekeluargaan
Kegiatan Konsultasi dengan Atasan Langsung mendukung misi pertama yakni untuk memperkuat keselarasan kerja antara unsur pimpinan dan unsur staf yang dapat meningkatkan kualitas kebijakan perencanaan
KOMITMEN MUTU
Penguatan Nilai-Nilai Bappenas
Output / Hasil
Memperkuat nilai Unggul, khususnya aspek komunikatif, sinergi secara egaliter antara pimpinan dan staf dalam mencari solusi yang andal
Tersedianya bahan konsultasi, daftar pertanyaan konsultasi, serta catatan hasil konsultasi
Kehandalan/Reliable menunjukan sikap dapat diandalkan dalam melakukan konsultasi Perbaikan menerus melakukan pencatatan masukan dan arahan selama konsultasi untuk bahan tindak lanjut
ANTI KORUPSI Jujur memaparkan secara apa adanya tanpa melakukan penipuan atau manipulasi fakta/data, termasuk rincian kebutuhan anggaran dalam pelaksanaan aktualisasi, tidak mengada-ada (mark up) yang berpotensi menyebabkan kerugian keuangan negara
12
Kegiatan II : Penelaahan Indikator Global dan Nasional TPB 11 Kegiatan
Langkah Kerja 1.
KEGIATAN 2: Penelaahan Indikator Global dan Nasional TPB 11
Kontribusi terhadap Visi Misi Bappenas
2. 3. 4.
5.
Pengumpulan dokumen dan literatur terkait TPB 11 Penelaahan indikator global Penelaahan dokumen metadata indikator nasional TPB 11 Peninjauan literatur terkait konsep ideal kota inklusif, aman, tangguh, berkelanjutan Penyusunan ringkasan hasil penelaahan
Mendukung misi kedua yakni untuk memperkuat pengendalian pembangunan. Dapat menjadi feedback bagi pengendalian pembangunan perkotaan
Penguatan Nilai-Nilai Bappenas Memperkuat nilai Berintegritas melakukan penelaahan secara kredibel, profesional dan memegang teguh standar kode etik keilmuan
Output / Hasil Tersedianya ringkasan hasil penelaahan (review) indikator Tujuan Pembangunan Berkelanjutan/TPB 11
Penerapan Nilai-Nilai Dasar PNS AKUNTABILITAS
NASIONALISME
Integritas menyatakan sumber data secara jelas untuk menghindari praktik plagiarisme Kejelasan merumuskan target penelaahan sehingga dapat diperoleh hasil sesuai tujuan
Kerja Keras dalam mengidentifikasi persoalan indikator yang digunakan Menghargai karya orang lain dalam mempelajari literatur dan metadata indikator
ETIKA PUBLIK
KOMITMEN MUTU
Cermat dilakukan secara teliti sehingga menghasilkan informasi yang benar dan akurat Akurat menyediakan dan menggunakan informasi secara dapat dipertanggungjawabkan
Semangat/Passionate dalam melakukan pekerjaan secara sungguh sungguh Hemat melakukan penelaahan secara elektronik tidak membuang kertas
ANTI KORUPSI Berani secara objektif menuliskan hasil penelaahan, tidak takut menyuarakan kebenaran. Penulis dituntut untuk mampu melaksanakan penelaahan tanpa rasa takut terhadap tekanan, ancaman, serta berani menolak setiap pemberian atau iming-iming untuk 13 menutupi kebenaran hasil penelaahan
Kegiatan III : Penyusunan Draf Perbaikan Indikator TPB 11 Kegiatan
Langkah Kerja 1.
KEGIATAN 3: Penyusunan Draf Perbaikan Indikator TPB 11
Kontribusi terhadap Visi Misi Bappenas mendukung misi kedua karena perbaikan indikator diharapkan dapat memperkuat pengendalian dan pada akhirnya dapat berkontribusi bagi penguatan kualitas kebijakan dan rencana sesuai misi pertama Penguatan Nilai-Nilai Bappenas Memperkuat nilai Visioner, berpandangan jauh kedepan. Juga nilai Unggul yakni berkemampuan tinggi, inovatif dan solutif
2. 3. 4. 5. 6.
Menyusun daftar istilah/definisi data dan indikator Menyusun daftar metode dan pendekatan (proxy) Mengumpulkan data untuk proses pengujian indikator Melakukan pengujian indikator Melakukan review hasil pengujian Menyusun draf dokumen rancangan perbaikan indikator
Output / Hasil Tersusunnya dokumen rancangan perbaikan indikator dan technical notes terkait temuan dan kendala pengujian indikator
Penerapan Nilai-Nilai Dasar PNS AKUNTABILITAS
NASIONALISME
Transparansi keterbukaan sumber data penggunaan data publik. Netral tidak memihak/ membawa kepentingan Konsisten mengerjakan penyusunan sesuai dengan definisi baku
Kepentingan Bersama dilandasi kepedulian terhadap perbaikan bangsa Indonesia Persatuan mengupayakan representasi geografis dalam penarikan sampel
ETIKA PUBLIK
KOMITMEN MUTU
Profesionalitas sesuai dengan basis keahilan / kompetensi penulis Kepekaan melakukan perumusan secara peka memperhatikan kondisi, kebutuhan dan kapasitas pengguna layanan
Inovatif dalam mencari proxy bagi data yang belum tersedia Kesempurnaan mengupayakan hasil penyusunan rancangan dengan kinerja tanpa cacat (zero defect)
ANTI KORUPSI Peduli dalam arti melaksanakan penyusunan rancangan perbaikan dilandasi kepedulian untuk memudahkan pengukuran indikator sehingga dari sikap peduli yang ditunjukan, dapat mencegah tindakan pemalsuan atau suap terkait penilaian keberhasilan pelaporan capaian TPB 11 di daerah 14
Kegiatan IV : Pemetaan Walidata Indikator TPB 11 Kegiatan
Langkah Kerja 1.
KEGIATAN 4: Pemetaan Walidata Indikator TPB 11
2.
3.
Kontribusi terhadap Visi Misi Bappenas mendukung misi pertama memperkuat sinergi antarfungsi pemerintahan melalui identifikasi walidata indikator yang dapat memberikan kontribusi pemenuhan data secara berkala dan terukur Penguatan Nilai-Nilai Bappenas Memperkuat nilai Berintegritas, yakni profesional, kredibel, dapat dipercaya dan menerapkan standar etika dalam proses pemetaan walidata
4.
Melakukan identifikasi awal walidata indikator TPB 11 Melakukan peninjauan regulasi mengenai struktur organisasi dan tata kerja masing-masing K/L Melakukan rekonfirmasi kepada direktorat sektor mitra K/L di Bappenas terkait ketersediaan data dan kewenangan K/L yang didaulat menjadi walidata indikator tertentu Menyusun pemetaan stakeholder yang menjadi walidata indikator
Output / Hasil Tersusunnya ringkasan pemetaan stakeholder yang menjadi walidata indikator TPB 11
Penerapan Nilai-Nilai Dasar PNS AKUNTABILITAS
NASIONALISME
Integritas menjunjung tinggi peraturan perundang-undangan dalam pemetaan walidata Kejelasan merinci secara jelas wewenang, peran dan tanggungjawab walidata
Partisipasi dan Konsensus melalui proses rekonfimasi kepada direktorat sektor mitra K/L untuk melakukan penyempurnaan hasil identifikasi walidata
ETIKA PUBLIK
KOMITMEN MUTU
Saling Menghormati dalam meminta konfirmasi pada rekan kerja di unit kerja lain Sesuai Aturan bekerja dengan mengacu pada aturan SOTK dalam pemetaan walidata
Kerjasama Kolegial dalam melakukan identifikasi walidata Kredibilitas mengupayakan hasil pemetaan stakeholder yang kredibel dan dapat dipercaya hasilnya
ANTI KORUPSI Adil yakni melakukan pemetaan sesuai dengan porsi tugas masing-masing stakeholder sesuai aturan yang ada, tidak berat sebelah memihak salah satu stakeholder untuk menjadi walidata dengan harapan suatu saat kita akan diberikan hadiah atau ucapan terimakasih sebagai gratifikasi 15
Kegiatan V : Sosialisasi dan FGD Internal Kegiatan
KEGIATAN 4: Sosialisasi dan Focus Group Discussion Internal
Langkah Kerja 1. 2.
3. 4. 5.
Kontribusi terhadap Visi Misi Bappenas mendukung misi pertama memperkuat sinergi antarsektor dalam perumusan perbaikan indikator TPB 11 serta misi ketiga karena pelaksanaan FGD sesuai prosedur meningkatkan tata kelola yang baik dan bersih Penguatan Nilai-Nilai Bappenas Memperkuat nilai Unggul, yakni berkemampuan tinggi, mampu bersinergi secara egaliter dan komunikatif.
6. 7. 8. 9.
Menyusun bahan tayang FGD Berkoordinasi dengan sekretariat terkait waktu pelaksanaan, lokasi, dan sumberdaya yang dibutuhkan Menyusun undangan FGD Berkoordinasi dengan sekretariat untuk menyebar undangan FGD Rapat persiapan internal persiapan FGD & pembagian peran Membuat publikasi FGD Melakukan konfirmasi kehadiran peserta FGD Mempresentasikan rancangan Menghimpun masukan dari peserta FGD Output / Hasil Tersedianya bahan tayang FGD, serta notula atau catatan rapat hasil diskusi yang menghimpun berbagai masukan dari peserta forum
Penerapan Nilai-Nilai Dasar PNS AKUNTABILITAS
NASIONALISME
Kepemimpinan dalam melakukan pengelolaan mulai dari persiapan hingga evaluasi Keseimbangan dalam pembagian tugas yang seimbang sesuai potensi masing-masing
Gotong Royong bekerja bersama mempersiapkan FGD Musyawarah dan Aspiratif membuka kanal curah pendapat Religius memulai dengan doa
ETIKA PUBLIK
KOMITMEN MUTU
Santun dalam melakukan presentasi hasil rancangan. Non Diskriminatif tidak membeda-bedakan PNS dan PTT, egaliter Disiplin memegang teguh etika berforum
Kreatif dalam membuat bahan tayang dan publikasi yang menarik Komunikatif secara cepat, tepat, dan proaktif untuk mempersiapkan dengan berkoordinasi dengan pihak terkait
ANTI KORUPSI Sederhana dalam melaksanakan FGD, dengan menggunakan sumberdaya yang tersedia, tidak perlu bermewah-mewahan untuk melakukan FGD di hotel, menggunakan anggaran secara hemat dan wajar namun tepat sasaran dengan menyelenggarakan FGD di kantor
16
Kegiatan VI : Pembuatan Booklet Rekomendasi Kegiatan
KEGIATAN 6: Pembuatan Booklet Rekomendasi Perbaikan Indikator Nasional TPB 11
Langkah Kerja 1. 2. 3. 4. 5. 6.
Kontribusi terhadap Visi Misi Bappenas mendukung misi kedua hasil perbaikan indikator TPB 11 dapat memperkuat upaya pengendalian serta misi ketiga karena pelaporan sesuai aturan memperkuat komitmen tata kelola yang baik dan bersih Penguatan Nilai-Nilai Bappenas Memperkuat nilai Berintegritas, yakni profesional, kredibel, dapat dipercaya dan memegang teguh prinsip serta standar etika yang berlaku
7. 8.
Menyusun format booklet Mengkompilasi hasil penelaahan Menulis konten booklet Melakukan penyuntingan dan tata letak booklet Meminta bantuan rekan kerja untuk melakukan proof-reading Melakukan konsultasi akhir dengan atasan langsung Melakukan perbaikan hasil konsultasi Melakukan pencetakan dan publikasi booklet secara elektronik
Output / Hasil Tersusunnya Booklet Rekomendasi Perbaikan Indikator Nasional TPB 11
Penerapan Nilai-Nilai Dasar PNS AKUNTABILITAS
NASIONALISME
Tanggungjawab melakukan penyusunan booklet rekomendasi perbaikan indikator secara tanggungjawab sebagai bentuk pertanggungjawaban aktualisasi
Cinta Tanah Air menggunakan bahasa indonesia yang baik dan benar Kerja Sama dalam melakukan proof reading hasil laporan sebelum dicetak
ETIKA PUBLIK
KOMITMEN MUTU
Keutuhan Informasi dalam mencantumkan seluruh masukan perbaikan yang berguna. Ketepatan sesuai etika penyampaian informasi pemerintah secara kredibel dan andal
Efisiensi penyusunan format, meminimalisir kesalahan Kontrol Kualitas melakukan proof reading sebelum dilakukan pencetakan Kepuasan Klien komitmen untuk memberikan booklet yang berkualitas
ANTI KORUPSI Mandiri untuk memenuhi target dan capaian sesuai dengan yang ditentukan dalam rancangan aktualisasi, dengan menerapkan mandiri maka laporan akan dapat selesai tepat waktu. Tidak membayar orang lain (suap) untuk melakukan penyelesaian pekerjaan (perbuatan curang)
17
Jadwal Pelaksanaan
04 18
Jadwal Pelaksanaan Kegiatan
No.
Kegiatan
1.
Konsultasi dengan Atasan Langsung
2.
Penelaahan Indikator Global dan Nasional SDGs Goal 11 Penyusunan rancangan perbaikan indikator Pemetaan Walidata Indikator
3.
4. 5. 6.
Mei (5) 27 28 29 10 11 S S R S S
Juni (6) 7 12 13 14 17 18 19 20 21 24 25 26 27 28 1 R K J S S R K J S S R K J S
Sosialisasi dan Focus Group Discussion (FGD) Internal Penyusunan Booklet Rekomendasi 19
Penutup
05 20
Penutup Prioritas Isu
Gagasan Pemecahan Isu
Sulitnya mengukur pencapaian kinerja pembangunan perkotaan Indonesia. Isu Terkait dengan konteks kedudukan dan peran PNS yakni WoG & Pelayanan Publik
Penyusunan Rekomendasi Perbaikan Indikator Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) Nomor 11 di Subdirektorat Perkotaan
Rancangan Aktualisasi Terdapat 6 Rancangan Kegiatan Aktualiasi dengan masing-masing kegiatan mengandung nilai Akuntabilitas, Nasionalisme, Etika Publik, Komitmen Mutu dan Anti Korupsi
Semoga Rancangan Aktualisasi ini dapat disetujui
21
Terima Kasih Luthfi Muhamad Iqbal
luthfi.iqbal@bappenas.go.id
22