KOI's MAGZ 46th edition vol.VIII-09-10/2016

Page 1

SEJUTA MANFAAT SPIRULINA EDISI 46 VOLUME VIiI 09-10/2016

46 VOLUME VIII 09-10/2016 PULAU JAWA Rp 50.000 LUAR JAWA Rp 55.000

lei sure, bu sine ss, life st yle

ZNA Merah Putih & Young KOI’s Show 2016 20thth Anniversary Surabaya Koi Club Koi Show 2016 MARTIN MARTIN SYMONDS SYMONDS

KODA KOI FARM Farm Penuh Warna

PROFIL PROFIL BREEDER BREEDER

GOOD ONE KOI FARM

IND ONE SI A NI S HIK I G O I MAGA Z INE KOI'S COVER 46 CETAK.indd 1

GRAND CHAMPION A - 7th KOI’S MERAH PUTIH 2016 - OWNED by JANI LAU - BRED by SAKAI FISH FARM

KOI KOI SHOW SHOW

9/13/16 12:59 PM


KOI'S COVER 46 CETAK.indd 2

9/13/16 12:59 PM


koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 1

1 9/14/16 1:21 PM


KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 2

2 9/14/16 1:21 PM


koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 3

3 9/14/16 1:21 PM


koimail Bagaimana mengisi filter? Kepada Yth. KOI’s magazine, Selama ini saya pembaca setia KOI’s magazine, dan lewat majalah ini pula saya membangun sebuah kolam koi, walaupun tidak cukup besar namun mampu membuat kami senang sekeluarga. Dalam waktu dekat saya akan merenovasi kolam koi ini, diperbesar. Pertanyaan saya, dengan perbahan ukuran dan bentuk filter maka bahan apa yang cocok untuk mengisinya. Perlu diketahui, selama ini saya menggunakan filter seadaanya, dengan filter kapas yang bisa dicuci. Terima kasih atas dimuatnya surat ini.

Penghuni baru datang, penghuni lama mati semua Yth. KOI’s magazine, Lewat seorang kenalan penjual koi saya mendapatkan koi-koi baru yang sesuai pilihan saya. Namun sayangnya, koi-koi baru ini tidak ‘akur’ dengan penghuni koi yang lama. Seminggu setelah koi-koi ini berada di kolam yang sama, satu per satu koi-koi lama mati hampir bersamaan. Tubuhnya tidak ditemui tanda apa-apa, mulus-mulus saja, hanya mati dengan kaku. Saya sudah melakukan karantina lima hari lamanya, dan selama itu tidak ada tanda-tanda mencurigakan, maka saya berani mencampurkan ikan baru dengan ikan lama. Apakah ada yang salah dengan langkah-langkah yang saya lakukan. Mohon penjelasannya.

Salam, URIP PURNOMO PURWAKARTA, JAWA BARAT

Salam kenal Om Urip, Filter untuk kolam koi secara umum dibagi menjadi filter mekanik yang berfungsi untuk menyaring kotoran kasar dan filter biologi yang berfungsi untuk mengurai partikel berbahaya. Kedua filter ini biasanya diletakkan berdekatan atau berurutan; filter mekanik kemudian filter biologi. Materi pengisi untuk kedua filter ini cukup banyak tersedia di pasaran, mulai dari sikat atau brush, filter mat, sampai yang berbentuk batuan berpori pun tersedia. Semuanya dapat berfungsi optimal jika diletakkan sesuai fungsinya. Besaran filter secara umum adalah 30% dari luas kolam. Supaya filter dapat bekerja optimal maka dibutuhkan aliran air, biasanya digunakan pompa untuk mengalirkan air dari kolam ke filter. Semoga penjelasan singkat ini cukup membantu.

Terima kasih. EGAR PARAMA PUTRA BOGOR, JAWA BARAT Salam kenal Om Egar, Membaca kronologi yang disampaikan, kesimpulan sementara adalah waktu karantina yang kurang lama. Penyakit pada koi memang sering tidak terlihat, baru diketahui ketika masuk dalam karantina lebih dari seminggu lamanya. Beberapa penghobi koi bahkan menyarankan melakukan karantina sampai dua minggu lamanya, untuk benar-benar memastikan siklus penyakit telah terputus. Ada kalanya, jika masih kurang yakin lakukan percobaan dengan mencampurkan ikan dari kolam lama ke tempat karantina, jika aman-aman saja maka bisa dipastikan ikan baru bebas penyakit. Cara ini, meskipun tidak menjamin keamanan 100% namun dapat menjadi alternatif cara pencegahan penyebaran penyakit. Salam.

Kolam kobokan

Dear KOI’s magazine, Langsung saja, kolam koi saya sangat kecil jika dibandingkan dengan milik teman-teman. Lebar 60cm, panjang 120cm, dengan dalam air 40cm. teman-teman saya bahkan menjulukinya kolam kobokan. Namun saya tetap berbesar hati, yang penting koi-koi di kolam saya sehat dan jarang mati. Apakah dengan spek kolam seperti milik saya, saya boleh bergabung dengan KOI’s?

Bagaimana mencampurkan spirulina?

Yth. KOI’s magazine, Beberapa waktu lalu saya ketemu dengan sumber penjual spirulina.Saya dapat dengan harga Rp30.000,- untuk 50 gram. Apakah KOI’s magazine tahu bagaimana cara yang efektif untuk memberikan spirulina yang berbentuk bubuk ini ke ikan koi? Perlu diketahui saya mencampurkan begitu saja ke pakan koi dengan dicampur sedikit air. Hasilnya, setelah pemakaian hampir dua bulan sepertinya biasa-biasa saja. Apakah pemakaian saya salah? Salam, DODY SURYAJAYA TANGERANG

Salam penghobi koi! SUSY YUNLING BEKASI

Salam kenal Ibu Susy, Senang sekali mendengar kesaksian Ibu Susy yang tetap semangat memelihara koi meskipun kolam cukup kecil. Saran kami, kolam kecil pun dapat memunculkan potensi terbaik jika koi-koi yang dipelihara sesuai dengan lingkungannya (kolamnya). Untuk kolam ukuran 60 x 120 cm2 dan dalam 40cm sebaiknya pelihara koi-koi dengan ukuran panjang di bawah 20cm. Koi-koi dengan ukuran kecil ini tetap dapat berlaga dalam kontes koi jika memang dikehendaki. Koi-koi ukuran kecil ini tetap dapat menjadi koi-koi yang interaktif dengan pemiliknya jika memang dibiasakan, diberi makan dengan cara hand fed misalnya. Salah satu kesulitan yang akan timbul adalah koi ukuran kecil sangat pesat pertumbuhannya. Jadi siap-siap saja untuk memindahkannya ke kolam yang lebih memadai.

Salam kenal Om Dody, Spirulina adalah salah satu bahan yang diyakini banyak penghobi koi dapat membuat warna semakin cerah, khususnya warna merah. Maka, tidak heran jika pakan koi komersial saat ini pun menggunakan bahan dasar spirulina dalam campuran pakan mereka. Spirulina dalam bentuk bubuk memang tersedia. Dan jika memang yang dimaksudkan adalah spirulina, biasanya harganya jauh lebih mahal dari yang disebutkan. Bubuk spirulina biasanya dicampurkan dalam pakan koi dengan menggunakan perekat—atau bisa juga digunakan telur. Bahan campuran kemudian dikeringkan, dijemur atau dioven sehingga bubuk spirulina benar-benar merekat pada pakan koi. Selanjutnya pakan siap diberikan pada koi. Sekadar saran, karena penggunaan spirulina cukup kompleks, bisa dipertimbangkan menggunakan pakan koi yang telah mengandung spirulina.

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 4

Kirimkan saran, pertanyaan, atau kritik Anda ke KOI’s Magazine via e-mail majalah@koi-s.org atau posting ke koi-s.org. Satu buah t-shirt cantik untuk saran, pertanyaan, dan kritik yang dianggap paling menarik.

4 9/14/16 1:22 PM


salamkoi’s

Kegembiraan panitia dalam keberhasilannya yang sukses mengelar dua koi show dalam satu event mereka adalah: (kiri-kanan berdiri) Slamet Kurniawan, Yudi Hanipurwoko, Wiwie Santoso, Dony Lesmana, Anggit Safiro, Sony Wibisono, Luki, Jimmy, Hasan Hadi. (duduk) Alwan Adhiputra, Julius, Sugianto (Fei Koi), Andrea Bayu, David Setiawan, Davit Elecson, Fahmi, Odhin.

ADA rasa haru dan bangga sesaat sebelum membuka acara koi show yang bernama Kontes Koi Merah Putih. Kali ini, pada peringatan yang ketujuh, kembali acara dibuka dengan menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya. Dengan sikap sempurna, badan tegap, dan lengan lurus di samping sambil tangan mengepal kami nyanyikan bait-bait lagu itu penuh penghayatan sampai akhir. Sekilas kami merasakan beruntung dan bersyukur mempunyai tanah air yang demikian subur, tempat kami hidup dan menggantungkan harapan. Secara khusus kami juga pantas bersyukur, acara “ZNA Merah Putih & Young KOI’s Show” sebentar lagi akan dimulai. Terbayar sudah rasa lelah dan pengorbanan selama persiapan. Inilah saatnya! Di bagian panggung utama, angka 71 berdiri tegak menyita pemandangan. Angka ini menunjukkan umur Indonesia tercinta yang telah mencapai 71 tahun. Angka 7 sekaligus penanda bahwa saat ini adalah yang ketujuh diadakan Kontes Koi Merah Putih. Sedangkan angka 1 adalah simbol diadakan kembali Kontes Koi ZNA yang vakum sejak beberapa waktu. Ada yang menyebut kesamaan angka-angka ini sebuah kebetulan. Ada pula yang memaknainya angka keberuntungan. Satu hal yang pasti, kami merasa bangga dapat turut merayakan ulang tahun kemerdekaan Indonesia, dengan cara menyelenggarakan Kontes Koi Merah Putih yang ke-7 kali ini.

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 5

5 9/14/16 1:22 PM


coverstory Grand Champion 7th KOI’s Merah Putih 2016

Menjaga Kualitas Koi dengan FD Food dan Chiller

B

EGITU sulit memalingkan pandangan mata sejak pertama kali melihat Kohaku 92cm dari Sakai ini saat menjadi salah satu peserta dalam 7th KOI’s Merah Putih 2016 (ZNA Merah Putih & Young KOI’s Show 2016) di MGK Kemayoran beberapa waktu lalu. Begitu indahnya Kohaku ini, seakan ia sudah menjadi pemenang sejak pertama kali memasuki arena lomba. Bagaimana tidak? Ukurannya sangat menyolok, 92cm! Plus ­body shape yang mantap— menandakan ikan ini mendapatkan pemeliharaan yang istimewa dari Pak Jani Lau, Koi Castle. Walaupun menurut sang pemilik ikan ini dipelihara dengan ‘biasa-biasa saja’, sama seperti ikanikan koi lainnya dari Koi Castle, namun demikian keindahannya tetap langsung terlihat. Perlu diketahui, merawat ikan ukuran jumbo seperti ini tidak mudah. Dan pada Kohaku ini bukan saja terjaga kualitasnya tapi juga berkembang makin baik. Pak Jani mengaku ‘hanya’ memberikan

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 6

6 9/14/16 1:22 PM


coverstory

i

Pak Jani Lau menerima piala Grand Champion dari Tan Lee King, Juri ZNA dalam ZNA Merah Putih & Young Koi’s Show 2016

perawatan berupa pakan FD, chiller, dan filter yang memadai untuk menampung ikan ini. Baru saat menjelang lomba, diberikan pakan khusus, lagi-lagi dari FD Koi Food yakni FD Primo dan FD Germ. Kohaku ini telah dipelihara di Koi Castle selama 2,5 tahun atau sejak Desember 2013, saat masih berukuran 84cm dari Sakai Fish Farm. Itu artinya Kohaku ini bertambah 8cm selama 2 tahun. Bravo! Pak Jani mengaku ikan ini bukan dia sendiri yang memilih, namun atas rekomendasi dari Yoshimichi Sakai (paman Kentaro Sakai). Pak Jani setuju karena ia menilai ada dua hal yang menonjol dari ikan ini; body dan warna yang sangat baik. Terbukti, di tangan Pak Jani Kohaku dari bloodline Tomahawk ini berhasil makin indah pada umur 6,5 tahun saat ini. Menyaksikan kondisi Kohaku pada saat lomba, sangat mungkin ikan ini makin berkembang. Bukan hal yang terlalu tinggi jika sang pemilik mengharapkan Kohaku ini berhasil tembus 1 meter, sehingga karirnya makin panjang untuk

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 7

berlaga pada kontes-kontes lainnya. Dengan pengalaman panjang dan fasilitas yang dimiliki Koi Castle, cita-cita itu rasanya tinggal menunggu waktu untuk mewujudkannya. Selamat untuk Pak Jani dan Koi Castle untuk kemenangan gemilang ini!

DATA KOHAKU GC A 7th KOI’s MERAH PUTIH 2016 Varietas : Kohaku Size : 92cm Umur : 6,5 tahun Kelamin : Betina Asal farm : Sakai Fish Farm Blood-line : Tomahawk Prestasi : Best in Size, 1st All Indonesia Combine Koi Show Balai Kartini 2013 Grand Champion, ZNA Merah Putih & Young KOI’s Show 2016 Pemilik : Jani Lau, Koi Caste Alamat : KOMPL. PURI INDAH K10 NO. 3 JAKARTA BARAT 11610 Club : APKI, KOI’s

7 9/14/16 1:22 PM


daftarisi koi show

10

ZNA Merah Putih & Young KOI’s Show 2016

2 Koi Shows in 1 Event

l e i s u r e , b u s i ness, li festy le

PENDIRI Alm. Karomul Wachid PRESIDEN Slamet Kurniawan SEKRETARIS JENDERAL Leopold Djapari

KOI’s Magazine PEMIMPIN UMUM Robby Iwan PEMIMPIN PERUSAHAAN William Pantoni PEMIMPIN REDAKSI Sony Wibisono REDAKSI Datta Iradian Sutomo, Tyo Arungtasik William Pantoni, Yudi Hanipurwoko KONTRIBUTOR Martin Symonds (Japan Koi Export) DESAINER GRAFIS Pradipta Angger Kumara FOTOGRAFER Odhin IKLAN Margaretha DISTRIBUSI DAN SIRKULASI Agus Wijayanto MEMBERSHIP Margaretha PENERBIT

KOI OWNER of INDONESIA-SOCIETY

ALAMAT REDAKSI WISMA GLOBAL ASIA Jl. Wijaya I No. 64 Kebayoran Baru, Jakarta 12170 Telp. (021) 7279 2849, Fax. (021) 739 3629 ALAMAT DISTRIBUSI Jl. M. Saidi Raya 34A Petukangan Selatan Kebayoran Lama, Jakarta 12270 Telp. (021) 736 90 978-79, Fax. (021) 736 2195 E-Mail Redaksi majalah@koi-s.org IKLAN iklan@koi-s.org BERLANGGANAN/MEMBERSHIP membership@koi-s.org KOI-S MAGAZINE

40

20th Anniversary Surabaya Koi Club Koi Show 2016

Selamat Ulang Tahun SKC!

62

Martyn Symonds

KODA KOI FARM

Farm yang Penuh Warna

@kois_mag

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 8

koi show

8 9/14/16 1:23 PM


n a m a y an! n n i maklanggan ber

4 koi mail 5 salam KOI’s 6 cover story 72 koi favorit 74 newbie’s corner 80 q & a 88 info products

74 Sejuta Manfaat newbie’s corner

Spirulina

LANGGANAN UNTUK PRIBADI Kirimkan majalah KOI’s ke saya : Nama (Mr/Ms/Mrs) : Pekerjaan : Alamat Pengiriman : Phone/fax : e-mail :

82

profil breeder GOOD ONE KOI FARM

Setiap Koi Memiliki Keindahannya Sendiri

kode pos :

LANGGANAN UNTUK TEMAN/KOLEGA/KERABAT Kirimkan majalah KOI’S ke teman/kolega/kerabat saya: Nama (Mr/Ms/Mrs) : Pekerjaan : Alamat Pengiriman : Phone/fax : e-mail : HARGA BERLANGGANAN 6 edisi Pulau Jawa ( ) Rp 240.000 Luar Jawa ( ) Rp 270.000

kode pos :

12 edisi ( ) Rp 480.000 ( ) Rp 540.000

Mulai Edisi

:

PEMBAYARAN :

( ) Tunai ( ) Transfer ke rekening BCA Cabang Plaza Sentral A/C No. 4411254261, a/n Yudi Hanipurwoko

KETENTUAN: Harga sudah termasuk iuran keanggotaan KOI’s untuk minimum satu tahun. Harga sudah termasuk ongkos kirim via PT Pos Indonesia, Formulir berlangganan berikut bukti transfer di fax ke (021) 736 2195 atau mail ke: sirkulasi@koi-s.org, Up. Bagian Sirkulasi & Distribusi Bukti pembayaran akan diberikan bersamaan pengiriman pertama majalah KO’S Keterangan lebih lanjut, hubungi Margaretha (Ita) di (021) 736 90 978

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 9

9

9/14/16 1:23 PM


koishow

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 10

10 9/14/16 1:23 PM


koishow ZNA Merah Putih & Young KOI’s Show 2016 MGK Kemayoran 12-13 Agustus 2016

2 Koi Shows in 1 Event

Aroma tujuhbelasan sudah merebak sepanjang jalan menuju lokasi acara di kawasan Kemayoran, Jakarta Pusat. Beberapa pedagang dengan gerobak dorong menjajakan bendera merah putih, dan segala atributnya menyambut ulang tahun RI ke-71. Beberapa gerbang dan gapura gedung pemerintah, juga aneka pusat perbelanjaan mulai berbenah. Bahkan pembatas jalan pun dilabur ulang demi untuk menyambut ulang tahun kemerdekaan. Cukup meriah, meskipun tanggal tujuh belas masih empat hari lagi.

Kemeriahan dalam penerimaan piala Grand Champion A, 7th KOI’s Merah Putih 2016

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 11

11 9/14/16 1:23 PM


koishow

S

EMANGAT ini pula yang seolah ditangkap oleh sebagian panitia lomba. Dony Lesmana, salah satu komandan yang bertanggung jawab tentang lay-out acara bahkan tiga hari sebelum acara telah menyiapkan stand untuk acara dan sponsor. Dari pengalaman beberapa kali melaksanakan koi show pekerjaan ini kian hari kian terasa mudah dan simple, namun tidak berarti waktu yang digunakan menjadi lebih singkat. Pemasangan sistem knock down tetap membutuhkan waktu dan tidak dapat dipersingkat. Pengalaman pula yang mengajarkan bahwa setelah pemasangan usai dilakukan, tetap dilakukan checking ulang, untuk menambah yang kurang dan memperbaiki yang kurang sempurna. Untuk koi show kali ini, semua persiapan stand berjalan lancar. Panitia, khususnya bagian entry, seperti yang biasa terjadi, tetap saja harus stand by sampai tengah malam. Beberapa peserta, terutama yang berasal dari luar kota, masuk pada malam hari. Maka sebagai panitia yang baik memang sudah seharusnya menunggui. Ada catatan tersendiri mengenai koi show kali ini. untuk pertama kalinya KOI’s bersama dengan ZNA mengadakan koi show secara serentak dalam waktu dan tempat yang sama. Sejak rapat panitia, sekitar sebulan sebelum acara, Slamet Kurniawan, presiden KOI’s telah mengumumkan bahwa koi show kali ini akan lain dari biasanya. Ada banyak keuntungan jika sebuah koi show bisa diadakan berbarengan seperti ini. Namun demikian bukan berarti pekerjaan menjadi ringan, justru sebaliknya, bisa jadi dua kali lebih sulit. Tantangan ini mendapat sambutan positif dari panitia. Dengan memikirkan

Panitia sibuk menghitung suara dalam pemilihan juara Young Grand Champion B

Kepanitiaan KOI’s yang baru sukses menggelar 2 koi show dalam 1 event, (kiri - kanan) Andrea Bayu, Okky, David Pupu. Asnanto, Hans, Alwan Adhiputra, Mayendhi, Fajar dan Edson.

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 12

12 9/14/16 1:23 PM


koishow segala kemungkinannya, akhirnya rencana lomba ini disetujui. Dan semua panitia terlibat dalam semua sisi persiapan. Panitia yang cukup baru, mengingat baru kali ini mereka memegang pelaksanaan acara dan penjurian secara langsung, terbukti cukup solid. Kerja berat ini berhasil berkat disiplin antar panitia. Terbukti, bahwa simulasi penjurian yang dilakukan beberapa waktu menjelang acara membuahkan hasil menggembirakan. Hasilnya, lomba berjalan sesuai dengan rencana dan tepat waktu! 2 koi shows in 1 event, terbukti dapat dijalankan dengan sukses. Bravo untuk panitia!

Helmy Iskandar, salah satu panitia yang menggawangi semua urusan administrasi termasuk entry data dan informasi mengatakan bahwa ia perlu menyiapkan sistem baru untuk mengakomodir ikan-ikan peserta lomba. Helmy beserta tim bekerja saling mendukung, setiap ada keraguan tentang ikan yang berlomba dan kandidat juara, langsung dilakukan checking ulang. Cukup melelahkan memang, namun dalam situasi serba mendadak seperti ini langkah inilah yang terbukti paling efektif. Satu hal positif yang bisa diambil, untuk koi show selanjutnya dengan agenda yang sama seperti ini, ia dan tim pasti lebih siap.

KOI’s dan ZNA Jakarta

KOI’s sebagai komunitas penghobi koi sudah sejak lama bekerja sama dengan ZNA Jakarta. Sejak pelaksanaan ZNA Jakarta menggelar acara koi show pertama mereka, KOI’s telah terlibat, membantu dalam hal kepenitiaan. Kemudian acara kedua ZNA Indonesia di Taman Tekno, Serpong KOI’s juga terlibat kepanitiaan. Kegiatan selanjutnya adalah ketika KOI’s mengadakan acara KOI’s Festival ke-5 tahun 2011, acara ini diadakan di Taman Tekno, Serpong. Lewat catatan sejarah dan kerja sama panjang inilah akhirnya koi show kali ini dapat digabung menjadi dua acara. Pelaksanaan dua agenda dalam satu acara koi show memang hal baru. Banyak tantangan, terutama dalam hal penjurian. Sedangkan tuntutan dari panitia adalah pelaksanaan acara yang sesuai jadwal dan tepat waktu. Satu-satunya jalan untuk mengatasi hal ini adalah panitia harus bekerja ekstra teliti, sejak awal acara yakni sejak entry ikan.

Pendaftaran para peserta lomba

Dony Lesmana saat memimpin pemilihan Best In Size A 75bu dengan sistem voting

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 13

13 9/14/16 1:23 PM


koishow Peserta antusias 7th KOI’s Merah Putih

KOI’s Merah Putih adalah salah satu koi show paling unik yang pernah ada. Bagaimana tidak, koi show Merah Putih hanya melombakan ikan berwarna merah Rudy Siswadi, Pencetus ide kontes KOI’s MERAH PUTIH dan putih; varietas Kohaku, Ginrin Kohaku, Doitsu Kohaku, dan Tancho Kohaku. Satu hal lagi, KOI’s Merah Putih tentu sangat nasionalis karena memperingati kemerdekaan RI setiap bulan Agustus. Ide tentang KOI’s Merah Putih ini pertama kali dilontarkan oleh Rudy Siswadi (Rudy Showa) tahun 2007 dan diadakan di Hanggar Teras Pancoran. Kali ini, pelaksanaan KOI’s merah putih sudah menginjak yang ketujuh, tentu saja ada banyak perubahan di beberapa bagian demi meningkatkan acara koi show Merah Putih ini. sejak beberapa kali pelaksanaan KOI’s Merah Putih telah ‘naik kelas’ menjadi all sizes, sampai ukuran jumbo. Dalam perkembangannya, KOI’s Merah Putih juga sering disebut sebagai tolok ukur untuk Kohaku (sebagai salah satu varietas dengan strata tertinggi dalam koi, varietas yang paling sering menang sebagai Grand Champion) terbaik yang ada di tanah air. Inilah yang membangkitkan antusias peserta lomba, untuk membawa Kohaku terbaik mereka.

Juri ZNA dari 4 Negara Asia

Para juri terlihat terkesima melihat Kohaku 85cm yang menjadi salah satu kandidat Grand Champion A

Beberapa komentar positif tentang penjurian dalam ZNA Merah Putih & Young KOI’s Show 2016 dari beberapa penghobi dan dealer koi makin membangkitkan semangat kerja dari para panitia. Pada umumnya mereka mengapresiasi pemilihan juri yang fair. Juri ZNA ini berasal dari empat negara di Asia Tenggara. Mereka adalah: Mr. Wilson Gan (LCJ dari ZNA Singapore), Tan Lee King (ACJ, ZNA Singapore), Mr.

Tim Juri ZNA berasal dari 4 negara Asia, mereka adalah: (kiri - kanan) Vachiradaj Thanvichien (ZNA Thailand), Govit Patoomnakul (ZNAThailand), Kittipong Arjsamat (LCJ dari TKKG Thailand), Chien Hung Liu (ZNA Taiwan), Slamet Kurniawan (Presiden KOI’s), Chumpol Sriyapai (ZNA Thailand), Chao Hua Shih (LCJ, TKDA Taiwan Chapter), Aaron Goh (LCJ dari ZNA Malaysia Chapter), Tan Lee King (ACJ, ZNA Singapore), Wilson Gan (LCJ dari ZNA Singapore)

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 14

14 9/14/16 1:23 PM


koishow

Sembilan juri ZNA yang kompeten berasal dari 4 negara di Asia Tenggara

Aaron Goh (LCJ dari ZNA Malaysia Chapter), Mr. Kittipong Arjsamat (LCJ dari TKKG Thailand), Govit Patoomnakul (ZNAThailand), Mr. Vachiradaj Thanvichien (ZNA Thailand), Mr. Chumpol Sriyapai (ZNA Thailand), Mr. Chao Hua Shih (LCJ, TKDA Taiwan Chapter), dan Mr. Chien Hung Liu (ZNA Taiwan). Dengan komposisi juri seperti yang disebutkan di atas, maka unsur fairness akan terjaga. May the best koi win! Juri-juri yang kompeten di bidangnya dapat dihadirkan berkat pendekatan yang dilakukan oleh Wiwie Santosa (LCJ, ZNA Indonesia). Meskipun pekerjaan dilakukan cukup singkat, namun hasilnya sungguh membanggakan untuk segenap panitia. Kesembilan juri dari 4 negara Asia Tenggara ini sungguh memberikan warna semarak pada penyelenggaraan “ZNA Merah Putih & Young KOI’s Show 2016” di Mal MGK Kemayoran, Jakarta. Selamat untuk segenap peserta, panitia, dan pemenang! Sampai bertemu pada acara yang sama satu tahun lagi.

Salah satu Kohaku Ginrin kandidat Grand Champion B menarik perhatian para juri

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 15

Voting pemilihan juara Grand Champion A, 7th KOI’s Merah Putih

15 9/14/16 1:24 PM


koishow GALERI FOTO 7th KOI’s Merah Putih 2016

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 16

16 9/14/16 1:24 PM


koishow GALERI FOTO ZNA Young Koi Show 2016

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 17

17 9/14/16 1:25 PM


koishow DAFTAR JUARA 7th KOI’s Merah Putih 2016 JUARA UTAMA Kategori

Varietas

Grand Champion A Runner-up Grand Champion A Grand Champion B Jumbo Champion A Jumbo Champion B Superior Champion A Superior Champion B Young Grand Champion A Runner-up Young Grand Champion A Young Grand Champion B Adult Champion A Adult Champion B Young Champion A Young Champion B Junior Young Champion A Junior Young Champion B Baby Champion A Baby Champion B Mini Baby Champion A Mini Baby Champion B Male Champion A Male Champion B Karomul Wachid Award A Karomul Wachid Award B

Kohaku, 92cm Kohaku, 86cm Kohaku Ginrin, 76cm Kohaku, 85cm Kohaku Ginrin, 80cm Kohaku, 75cm Doitsu, 74cm Kohaku, 62cm Kohaku, 65cm Kohaku Ginrin, 65cm Kohaku, 54cm Kohaku Ginrin, 50cm Kohaku, 43cm Kohaku Ginrin, 40cm Kohaku, 30cm Kohaku Ginrin, 27cm Kohaku, 25cm Kohaku Ginrin, 17cm Kohaku, 13cm Kohaku Ginrin, 15cm Kohaku, 60cm Kohaku Ginrin, 70cm Kohaku, 65cm Doitsu, 44cm

Koi Castle (Jakarta) TMkoi (Bogor) Slamet Kurniawan (Jakarta) George Gani (Jakarta) Henry Usman (Medan) Michael Widjaja (Jakarta) Cornelius Ray (Bandung) Henry Usman (Medan) Koipemula (Jakarta) George Gani (Jakarta) Mulyono Hadikusumo (Surabaya) A Hong (Jember) Freddy & Vidy Bushido (Sukabumi) Dogama Jr (Jakarta) Freddy & Vidy Bushido (Sukabumi) Yudi Rahayudi (Medan) Wilson Subandi (Malang) Pagcom (Bandung) Pagarsih Community (Bandung) Efi Rofiansyah KKIG (Garut) Cornelius Ray (Bandung) Slamet Kurniawan (Jakarta) Koipemula (Jakarta) Dony Lesmana (Jakarta)

Koi Castle TM Koi Golden Koi Centre Republik Gading Koi Tomodachi Koi Castle Samurai Koi Centre Samurai Koi Centre Ari Koipemula Republik Gading Koi Samurai Koi Centre Twin Koi Twin Koi Dogama Freddy dan Vidy Bushido Yung Koi United Koi Pagcom Pagarsih Community Pagcom Samurai Koi Centre Golden Koi Centre Ari Koipemula Dony Lesmana

Kohaku, 92cm Kohaku Ginrin, 76cm Tancho, 77cm Doitsu, 74cm

Koi Castle (Jakarta) Slamet Kurniawan (Jakarta) Indra Mulia Wilis (Tangerang) Cornelius Ray (Bandung)

Koi Castle Golden Koi Centre Slamet Kurniawan Samurai Koi Centre

Kohaku, 83cm Kohaku, 77cm Kohaku 73cm Kohaku, 67cm Kohaku, 64cm Kohaku, 60cm Kohaku, 53cm Kohaku, 50cm Kohaku, 45cm Kohaku, 37cm Kohaku, 32cm Kohaku, 29cm Kohaku, 24cm Kohaku, 20cm Kohaku, 15cm

Imam Hanafi (Jakarta) Henry Usman (Medan) George Gani (Tangerang) Hernando Yuwono (Surabaya) Dony Lesmana (Jakarta) Cornelius Ray (Bandung) Lienne & Liandra (Bandung) Fredy Lim (Tasikmalaya) Verrell (Ciamis) Verrell (Ciamis) Alil & Ilham (Garut) DODOKOI (Jakarta) Rony (Bandung) Pagcom (Bandung) Bambang Showa Koi (Surabaya)

Golden Koi Centre Tomodachi Republik Gading Koi Samurai Koi Centre Dony Lesmana Samurai Koi Centre LuDo Koi Tasikigoi Samurai Koi Centre Ciamis Koi Centre Twin Koi Alex Khaerudin Pagarsih Community Pagcom Pagarsih Community

Kohaku Ginrin, 83cm Tancho, 77cm ---------------- Tancho, 69cm Tancho, 64cm Kohaku Ginrin, 57cm Doitsu, 53cm Kohaku Ginrin, 50cm Doitsu, 44cm ------------------ Tancho, 34cm Kohaku Ginrin, 28cm Kohaku Ginrin, 25cm Kohaku Ginrin, 19cm Kohaku Ginrin, 13cm

Garren Widjaja (Jakarta) Tomodachi Indra Mulia Wilis (Tangerang) Slamet Kurniawan ------------------ ----------------- Michael Widjaja (Jakarta) Koi Castle Cornelius Ray (Bandung) Samurai Koi Centre Cornelius Ray (Bandung) Samurai Koi Centre Kyuden Koi (Jakarta) Koi Castle Dogama Jr (Jakarta) Dogama Dony Lesmana (Jakarta) Dony Lesmana ------------------ ----------------Demmy Limaratmaja (Bandung) Pagarsih Community Cornelius Ray (Bandung) Samurai Koi Centre Cornelius Ray (Bandung) Samurai Koi Centre Dony Lesmana (Jakarta) Dony Lesmana Widjaja Amin (Medan) Yung Koi

Pemilik

Handler

BEST IN VARIETY Best In Variety Best In Variety Best In Variety Best In Variety

BEST IN SIZE A Best In Size Over 80 BU Best In Size 80 BU Best In Size 75 BU Best In Size 70 BU Best In Size 65 BU Best In Size 60 BU Best In Size 55 BU Best In Size 50 BU Best In Size 45 BU Best In Size 40 BU Best In Size 35 BU Best In Size 30 BU Best In Size 25 BU Best In Size 20 BU Best In Size 15 BU

BEST IN SIZE B Best In Size Over 80 BU Best In Size 80 BU Best In Size 75 BU Best In Size 70 BU Best In Size 65 BU Best In Size 60 BU Best In Size 55 BU Best In Size 50 BU Best In Size 45 BU Best In Size 40 BU Best In Size 35 BU Best In Size 30 BU Best In Size 25 BU Best In Size 20 BU Best In Size 15 BU

REKAB SHOW Fish Entry Total Partisipan Most City Most Entry Most Handling Juara Umum

: 167 Ekor : 74 orang (dari 24 kota) : Jakarta (61 ekor/26 partisipan) : Donny Lesmana, Jakarta (13 ekor) : Samurai Koi Centre, Bandung (18 ekor) : Cornelius Ray, Bandung (11.700)

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 18

18 9/14/16 1:25 PM


koishow DAFTAR CHAMPION 7th KOI’s Merah Putih 2016

GRAND CHAMPION A Kohaku, 92cm Jani Lau (Jakarta), Handler: Koi Castle

RUNNER-UP GRAND CHAMPION A Kohaku, 86cm TMkoi (Bogor) - Handler: TM Koi

GRAND CHAMPION B Kohaku Ginrin, 76cm Slamet Kurniawan (Jakarta) - Handler: Golden Koi Centre

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 19

19 9/14/16 1:25 PM


koishow

JUMBO CHAMPION A Kohaku, 85cm George Gani (Jakarta) - Handler: Republik Gading Koi

JUMBO CHAMPION B Kohaku Ginrin, 80cm Henry Usman (Medan) - Handler: Tomodachi

SUPERIOR CHAMPION A Kohaku, 75cm Michael Widjaja (Jakarta) - Handler: Koi Castle

SUPERIOR CHAMPION B Doitsu, 74cm Cornelius Ray (Bandung) - Handler: Samurai Koi Centre

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 20

20 9/14/16 1:25 PM


koishow

YOUNG GRAND CHAMPION A Kohaku, 62cm - Henry Usman (Medan) Handler: Samurai Koi Centre

YOUNG GRAND CHAMPION B Kohaku Ginrin, 65cm - George Gani (Jakarta) Handler: Republik Gading Koi

ADULT CHAMPION A Kohaku, 54cm - Mulyono Hadikusumo (Surabaya) Handler: Samurai Koi Centre

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 21

RUNNER-UP YOUNG GRAND CHAMPION A Kohaku, 65cm - koipemula (Jakarta) Handler: Ari Koipemula

ADULT CHAMPION B Kohaku Ginrin, 50cm A Hong (Jember) - Handler: Twin Koi

21 9/14/16 1:25 PM


koishow

YOUNG CHAMPION A Kohaku, 43cm Freddy & Vidy Bushido (Sukabumi) Handler: Twin Koi

YOUNG CHAMPION B Kohaku Ginrin, 40cm Dogama Jr (Jakarta) Handler: Dogama

JUNIOR YOUNG CHAMPION A Kohaku, 30cm Freddy & Vidy Bushido (Sukabumi) Handler: Freddy dan Vidy Bushido

JUNIOR YOUNG CHAMPION B Kohaku Ginrin, 27cm Yudi Rahayudi (Medan) Handler: Yung Koi

BABY CHAMPION A Kohaku, 25cm Wilson Subandi (Malang) Handler: UNITED KOI

BABY CHAMPION B Kohaku Ginrin, 17cm Pagcom (Bandung) Handler: Pagcom

MINI CHAMPION A Kohaku, 13cm Pagarsih Community (Bandung) Handler: Pagarsih Community

MINI CHAMPION B Kohaku Ginrin, 15cm Efi Rofiansyah KKIG (Garut) Handler: Pagcom

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 22

22 9/14/16 1:25 PM


koishow

MALE CHAMPION A Kohaku, 60cm Cornelius Ray (Bandung) - Handler: Samurai Koi Centre

MALE CHAMPION B Kohaku Ginrin, 70cm Slamet Kurniawan (Jakarta) - Handler: Golden Koi Centre

KAROMUL WACHID AWARD A Kohaku, 65cm koipemula (Jakarta) - Handler: Ari Koipemula

KAROMUL WACHID AWARD B Doitsu, 44cm Dony Lesmana (Jakarta) - Handler: Dony Lesmana

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 23

23 9/14/16 1:25 PM


koishow

BEST IN SIZE A OVER 80bu

Kohaku, 83cm Imam Hanafi (Jakarta) - Handler: Golden Koi Centre

BEST IN SIZE A 70bu - Kohaku, 67cm Hernando Yuwono (Surabaya) Handler: Samurai Koi Centre

BEST IN SIZE A 80bu

BEST IN SIZE A 75bu - Kohaku 73cm

BEST IN SIZE A 65bu

BEST IN SIZE A 60bu - Kohaku, 60cm

Kohaku, 77cm Henry Usman (Medan) - Handler: Tomodachi

Kohaku, 64cm Dony Lesmana (Jakarta) - Handler: Dony Lesmana

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 24

George Gani (Tangerang) Handler: Republik Gading Koi

Cornelius Ray (Bandung) Handler: Samurai Koi Centre

24 9/14/16 1:25 PM


koishow

BEST IN SIZE A 55bu

BEST IN SIZE A 50bu

Kohaku, 50cm Fredy Lim (Tasikmalaya) Handler: Tasikigoi

Kohaku, 45cm Verrell (Ciamis) Handler: Samurai Koi Centre

BEST IN SIZE A 40bu

BEST IN SIZE A 35bu

BEST IN SIZE A 30bu

BEST IN SIZE A 25bu

BEST IN SIZE A 20bu

Kohaku, 37cm Verrell (Ciamis) Handler: Ciamis Koi Centre

Kohaku, 24cm Rony (Bandung) Handler: Pagarsih Community

Kohaku, 32cm Alil & Ilham (Garut) Handler: Twin Koi

Kohaku, 20cm Pagcom (Bandung) Handler: Pagcom

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 25

BEST IN SIZE A 45bu

Kohaku, 53cm Lienne & Liandra (Bandung) Handler: LuDo Koi

Kohaku, 29cm DODOKOI (Jakarta) Handler: Alex Khaerudin

BEST IN SIZE A 15bu

Kohaku, 15cm Bambang Showa Koi (Surabaya) Handler: Pagarsih Community

25 9/14/16 1:25 PM


koishow

BEST IN SIZE B OVER 80bu

BEST IN SIZE B 80bu

BEST IN SIZE B 70bu

Kohaku Ginrin, 83cm Garren Widjaja (Jakarta) Handler: Tomodachi

Tancho, 77cm Indra Mulia Wilis (Tangerang) Handler: Slamet Kurniawan

Tancho, 69cm Michael Widjaja (Jakarta) Handler: Koi Castle

BEST IN SIZE B 60bu

BEST IN SIZE B 55bu

BEST IN SIZE B 50bu

Kohaku Ginrin, 57cm Cornelius Ray (Bandung) Handler: Samurai Koi Centre

BEST IN SIZE B 35bu

Tancho, 34cm Demmy Limaratmaja (Bandung) Handler: Pagarsih Community

Doitsu, 53cm Kyuden Koi (Jakarta) Handler: Koi Castle

BEST IN SIZE B 30bu

BEST IN SIZE B 25bu

Kohaku Ginrin, 28cm Cornelius Ray (Bandung) Handler: Samurai Koi Centre

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 26

Kohaku Ginrin, 50cm Dogama Jr (Jakarta) Handler: Dogama

Kohaku Ginrin, 25cm Cornelius Ray (Bandung) Handler: Samurai Koi Centre

BEST IN SIZE B 65bu

Tancho, 64cm Cornelius Ray (Bandung) Handler: Samurai Koi Centre

BEST IN SIZE B 45bu

Doitsu, 44cm Dony Lesmana (Jakarta) Handler: Dony Lesmana

BEST IN SIZE B 20bu

Kohaku Ginrin, 19cm Dony Lesmana (Jakarta) Handler: Dony Lesmana

26 9/14/16 1:25 PM


koishow

BEST IN VARIETY

BEST IN VARIETY

Kohaku Ginrin, 76cm Slamet Kurniawan (Jakarta) - Handler: Golden Koi Centre

Kohaku, 92cm Koi Castle (Jakarta) - Handler: Koi Castle

BEST IN VARIETY

BEST IN VARIETY

Tancho, 77cm Indra Mulia Wilis (Tangerang) - Handler: Slamet Kurniawan

Doitsu, 74cm Cornelius Ray (Bandung) - Handler: Samurai Koi Centre

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 27

27 9/14/16 1:25 PM


koishow DAFTAR JUARA ZNA Young Koi Show 2016 Mega Glodok Kemayoran – Jakarta JUARA UTAMA Kategori

Varietas

Grand Champion A Young Grand Champion B Young Grand Champion C Runner-up Grand Champion A Adult Champion A Adult Champion B Adult Champion C Young Champion A Young Champion B Young Champion C Junior Young Champion A Junior Young Champion B Junior Young Champion C Baby Champion A Baby Champion B Baby Champion C Mini Champion A Mini Champion B Mini Champion C Male Champion A Male Champion B Male Champion C

Kohaku, 65cm Kinginrin A, 64cm Tancho, 63cm Taisho Sanshoku, 64cm Showa Sanshoku, 52cm Shiro Utsuri, 55cm Goshiki, 50cm Kohaku, 43cm Koromo, 45cm Tancho, 45cm Showa Sanshoku, 30cm Doitsu, 32cm Tancho, 30cm Taisho Sanshoku, 25cm Koromo, 24cm Bekko, 18cm Showa Sanshoku, 15cm Koromo, 15cm Tancho, 12cm Kohaku, 60cm Shiro Utsuri, 59cm Kinginrin B, 60cm

Sugiarto Kurniawan (Surabaya) Samurai Koi Centre Paulino Kwok (Surabaya) Samurai Koi Centre Sugiarto Kurniawan (Surabaya) Samurai Koi Centre Yudi Boim (Bandung) FNF Paul Budiman (Klaten) Samurai Koi Centre Freddy & Vidy Bushido (Sukabumi) Twin Koi Dogama Jr (Jakarta) Dogama Freddy & Vidy Bushido (Sukabumi) Twin Koi Freddy & Vidy Bushido (Sukabumi) Freddy & Vidy Bushido Redy Setiawan (Jakarta) SCK Agus (Bandung) Ciamis Koi Centre Keefe (Ciamis) Ciamis Koi Centre Bambang Showa Koi (Surabaya) Pagarsih Community Freddy & Vidy Bushido (Sukabumi) Freddy dan Vidy Bushido Lienne & Liandra (Bandung) Ludo Koi Kewen (Sukabumi) Sugois Pagcom (Bandung) Pagcom Ferdie fbkoi (Tangerang) Ferdi – FB Koi Dony Lesmana (Jakarta) Gang Koi Cornelius Ray (Bandung) Samurai Koi Centre Budiono Wijanto (Bekasi) Budiono Wijanto Budiono Wijanto (Bekasi) Budiono Wijanto

Best In Size 65bu

Showa Sanshoku, 65cm

George Gani (Jakarta) Republik Gading Koi

Best In Size 60bu

Kohaku, 60cm

Cornelius Ray (Bandung) Samurai Koi Centre

Best In Size 55bu

Taisho Sanshoku, 55cm

Koi Castle (Jakarta) Koi Castle

Best In Size 50bu

Taisho Sanshoku, 50cm

Dony Lesmana (Jakarta) Dony Lesmana

Best In Size 45bu

Showa Sanshoku, 45cm

Dogama Jr (Jakarta) Dogama

Best In Size 40bu

Kohaku, 37cm

Verrell (Ciamis) Ciamis Koi Centre

Best In Size 35bu

Showa Sanshoku, 35cm

Freddy & Vidy Bushido (Sukabumi) Freddy dan Vidy Bushido

Best In Size 30bu

Showa Sanshoku, 30cm

Koi Brader Imam Sjafii (Jakarta) SCK

Best In Size 25bu

Showa Sanshoku, 25cm

Pagarsih Community (Bandung) Pagarsih Community

Best In Size 20bu

Showa Sanshoku, 20cm

Rony (Bandung) Pagarsih Community

Best In Size 15bu

Taiso Sanshoku, 15cm

Pagcom (Bandung) Pagcom

Best In Size 65bu

Kinginrin A, 65cm

George Gani (Jakarta) Republik Gading Koi

Best In Size 60bu

Shiro Utsuri, 59cm

Budiono Wijanto (Bekasi) Budiono Wijanto

Best In Size 55bu

Doitsu, 53cm

Kyuden Koi (Jakarta) Koi Castle

Best In Size 50bu

Kinginrin A, 50cm

A Hong (Jember) Twin Koi

Best In Size 45bu

Koromo, 42cm

Hasan (Jakarta) Hasan Hadi

Best In Size 40bu

Koromo, 36cm

Dony Lesmana (Jakarta) SCK

Pemilik

Handler

BEST IN SIZE A

BEST IN SIZE B

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 28

28 9/14/16 1:25 PM


koishow JUARA UTAMA Kategori

Varietas

Best In Size 35bu

Shiro Utsuri, 35cm

Redy Setiawan (Jakarta) SCK

Best In Size 30bu

Kinginrin A, 27cm

Yudi Rahayudi (Medan) Yung Koi

Best In Size 25bu

Koromo, 22cm

Ahmad Fauzi (Tulungagung) SCK

Best In Size 20bu

Koromo, 20cm

Edwin Cristian Hudayana (Tasikmalaya) Bolang

Best In Size 15bu

Kinginrin A, 15cm

Freddy & Vidy Bushido (Sukabumi) Freddy dan Vidy Bushido

Best In Size 65bu

Shusui, 65cm

Henry Usman (Medan) Tomodachi

Best In Size 60bu

Kinginrin B, 60cm

Budiono Wijanto (Bekasi) Budiono Wijanto

Best In Size 55bu

Kinginrin B, 53cm

Orlando (Jakarta) Samurai Koi Centre

Best In Size 50bu

Kinginrin B, 48cm

Hasan (Jakarta) Hasan Hadi

Best In Size 45bu

Tancho, 45cm

Keefe (Ciamis) Ciamis Koi Centre

Best In Size 40bu

Kinginrin B, 40cm

Fahmi Amixs (Blitar) Tobel Koi

Best In Size 35bu

Tancho, 35cm

Edwin Cristian Hudayana (Tasikmalaya) Bolang

Best In Size 30bu

Tancho, 30cm

Verrell (Ciamis) Ciamis Koi Centre

Best In Size 25bu

Asagi, 24cm

Verrell (Ciamis) Samurai Koi Centre

Best In Size 20bu

Asagi, 16cm

Anom Sadewo (Solo) Gang Koi

Best In Size 15bu

Tancho, 14cm

Eko Budiman (Sukabumi) Dani

Best In Variety

Kohaku, 65cm

Sugiarto Kurniawan (Surabaya)

Samurai Koi Centre

Best In Variety

Taisho Sanshoku, 64cm

Yudi Boim (Bandung)

FNF

Best In Variety

Showa Sanshoku, 64cm

George Gani (Jakarta)

Republik Gading Koi

Best In Variety

Shiro Utsuri, 59cm

Budiono Wijanto (Bekasi)

Budiono Wijanto

Best In Variety

Goshiki, 63cm

Henry Usman (Medan)

Tomodhaci

Best In Variety

Kinginrin A, 64cm

Paulino Kwok (Surabaya)

Samurai Koi Centre

Best In Variety

Doitsu, 53cm

Kyuden Koi (Jakarta)

Koi Castle

Best In Variety

Koromo, 65cm

Dogama Jr. (Jakarta)

Dogama

Best In Variety

Kawarimono, 53cm

Slamet Kurniawan (Jakarta)

Slamet Kurniawan

Best In Variety

Hikarimoyo, 60cm

Budiono Wijanto (Bekasi)

Budiono Wijanto

Best In Variety

Asagi, 65cm

Tasikigoi (Tasikmalaya)

Tasikigoi

Best In Variety

Shusui, 65cm

Henry Usman (Medan)

Tomodachi

Best In Variety

Tancho, 63cm

Sugiarto Kurniawan (Surabaya)

Samurai Koi Centre

Best In Variety

Hi Ki Utsurimono

George Gani (Tangerang)

Republik Gading Koi

Best In Variety

Bekko, 62cm

Slamet Kurniawan (Jakarta)

Slamet Kurniawan

Best In Variety

Kinginrin B, 60cm

Budiono Wijanto (Bekasi)

Budiono Wijanto

Pemilik

Handler

BEST IN SIZE C

BEST IN VARIETY

REKAP SHOW Fish Entry Total Partisipan Most City Most Entry Most Handling Juara Umum

: 415 ekor : 122 orang (dari 30 Kota) : Jakarta (148 ekor/40 partisipan) : Dony Lesmana, Jakarta (28 Ekor) : Samurai Koi Centre, Bandung (33 ekor) : Freddy & Vidy Bushido, Sukabumi (10.675)

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 29

29 9/14/16 1:25 PM


koishow DAFTAR CHAMPION ZNA Young Koi Show 2016 12-13 Agustus, Mega Glodok Kemayoran – Jakarta

GRAND CHAMPION Kohaku, 65cm Sugiarto Kurniawan (Surabaya) - Handler: Samurai Koi Centre

GRAND CHAMPION B Kinginrin A, 64cm Paulino Kwok (Surabaya) - Handler: Samurai Koi Centre

GRAND CHAMPION C Tancho, 63cm Sugiarto Kurniawan (Surabaya) - Handler: Samurai Koi Centre

RUNNER-UP GRAND CHAMPION A Taisho Sanshoku, 64cm Yudi Boim (Bandung) - Handler: FNF

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 30

30 9/14/16 1:25 PM


koishow

ADULT CHAMPION A Showa Sanshoku, 52cm Paul Budiman (Klaten) Handler: Samurai Koi Centre

ADULT CHAMPION B Shiro Utsuri, 55cm Freddy & Vidy Bushido (Sukabumi) Handler: Twin Koi

ADULT CHAMPION C Goshiki, 50cm Dogama Jr (Jakarta) Handler: Dogama

YOUNG CHAMPION A Kohaku, 43cm Freddy & Vidy Bushido (Sukabumi) Handler: Twin Koi

YOUNG CHAMPION B Koromo, 45cm Freddy & Vidy Bushido (Sukabumi) Handler: Freddy & Vidy Bushido

YOUNG CHAMPION C Tancho, 45cm Redy Setiawan (Jakarta) Handler: SCK

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 31

31 9/14/16 1:25 PM


koishow

JUNIOR YOUNG CHAMPION A Showa Sanshoku, 30cm Agus (Bandung) Handler: Ciamis Koi Centre

JUNIOR YOUNG CHAMPION B Doitsu, 32cm Keefe (Ciamis) Handler: Ciamis Koi Centre

JUNIOR YOUNG CHAMPION C Tancho, 30cm Bambang Showa Koi (Surabaya) Handler: Pagarsih Community

BABY CHAMPION A Taisho Sanshoku, 25cm Freddy & Vidy Bushido (Sukabumi) Handler: Freddy dan Vidy Bushido

BABY CHAMPION B Koromo, 24cm Lienne & Liandra (Bandung) Handler: Ludo Koi

BABY CHAMPION C Bekko, 18cm Kewen (Sukabumi) Handler: Sugoi’s

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 32

32 9/14/16 1:25 PM


koishow

MINI CHAMPION A Showa Sanshoku, 15cm Pagcom (Bandung) Handler: Pagcom

MINI CHAMPION B Koromo, 15cm Ferdie fbkoi (Tangerang) Handler: Ferdi – FB Koi

MINI CHAMPION C Tancho, 12cm Dony Lesmana (Jakarta) Handler: Gang Koi

MALE CHAMPION A Kohaku, 60cm Cornelius Ray (Bandung) Handler: Samurai Koi Centre

MALE CHAMPION B Shiro Utsuri, 59cm Budiono Wijanto (Bekasi) Handler: Budiono Wijanto

MALE CHAMPION C Kinginrin B, 60cm Budiono Wijanto (Bekasi) Handler: Budiono Wijanto

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 33

33 9/14/16 1:25 PM


koishow

BEST IN VARIETY ZNA Young Koi Show 2016

BEST IN VARIETY Kohaku, 65cm Sugiarto Kurniawan (Surabaya) Handler: Samurai Koi Centre

BEST IN VARIETY Taisho Sanshoku, 64cm Yudi Boim (Bandung) Handler: FNF

BEST IN VARIETY Showa Sanshoku, 64cm George Gani (Jakarta) Handler: Republik Gading Koi

BEST IN VARIETY Shiro Utsuri, 59cm Budiono Wijanto (Bekasi) Handler: Budiono Wijanto

BEST IN VARIETY Goshiki, 63cm Henry Usman (Medan) Handler: Tomodhaci

BEST IN VARIETY Kinginrin A, 64cm Paulino Kwok (Surabaya) Handler: Samurai Koi Centre

BEST IN VARIETY Doitsu, 53cm Kyuden Koi (Jakarta) Handler: Koi Castle

BEST IN VARIETY Koromo, 65cm Dogama Jr. (Jakarta) Handler: Dogama

BEST IN VARIETY Kawarimono, 53cm Slamet Kurniawan (Jakarta) Handler: Slamet Kurniawan

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 34

34 9/14/16 1:25 PM


koishow

BEST IN VARIETY Hikarimoyo, 60cm Budiono Wijanto (Bekasi) Handler: Budiono Wijanto

BEST IN VARIETY Asagi, 65cm Tasikigoi (Tasikmalaya) Handler: Tasikigoi

BEST IN VARIETY Tancho, 63cm Sugiarto Kurniawan (Surabaya) Handler: Samurai Koi Centre

BEST IN VARIETY Hi Ki Utsurimono George Gani (Tangerang) Handler: Republik Gading Koi

BEST IN VARIETY Bekko, 62cm Slamet Kurniawan (Jakarta) Handler: Slamet Kurniawan

BEST IN VARIETY Kinginrin B, 60cm Budiono Wijanto (Bekasi) Handler: Budiono Wijanto

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 35

BEST IN VARIETY Shusui, 65cm Henry Usman (Medan) Handler: Tomodachi

35 9/14/16 1:25 PM


koishow

BEST IN SIZE ZNA Young Koi Show 2016

BEST IN SIZE A 6bu Showa Sanshoku, 65cm George Gani (Jakarta) Handler: Republik Gading Koi

BEST IN SIZE B 65bu Kinginrin A, 65cm George Gani (Jakarta) Handler: Republik Gading Koi

BEST IN SIZE C 65bu Shusui, 65cm Henry Usman (Medan) Handler: Tomodachi

BEST IN SIZE A 60bu Kohaku, 60cm Cornelius Ray (Bandung) Handler: Samurai Koi Centre

BEST IN SIZE B 60bu Shiro Utsuri, 59cm Budiono Wijanto (Bekasi) Handler: Budiono Wijanto

BEST IN SIZE C 60bu Kinginrin B, 60cm Budiono Wijanto (Bekasi) Handler: Budiono Wijanto

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 36

36 9/14/16 1:25 PM


koishow

BEST IN SIZE A 55bu Taisho Sanshoku, 55cm Koi Castle (Jakarta) Handler: Koi Castle

BEST IN SIZE B 55bu Doitsu, 53cm Kyuden Koi (Jakarta) Handler: Koi Castle

BEST IN SIZE C 55bu Kinginrin B, 53cm Orlando (Jakarta) Handler: Samurai Koi Centre

BEST IN SIZE A 50bu Taisho Sanshoku, 50cm Dony Lesmana (Jakarta) Handler: Dony Lesmana

BEST IN SIZE B 50bu Kinginrin A, 50cm A Hong (Jember) Handler: Twin Koi

BEST IN SIZE C 50bu Kinginrin B, 48cm Hasan (Jakarta) Handler: Hasan Hadi

BEST IN SIZE A 45bu Showa Sanshoku, 45cm Dogama Jr (Jakarta) Handler: Dogama

BEST IN SIZE 45bu Koromo, 42cm Hasan (Jakarta) Handler: Hasan Hadi

BEST IN SIZE C 45bu Tancho, 45cm Keefe (Ciamis) Handler: Ciamis Koi Centre

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 37

37 9/14/16 1:25 PM


koishow

BEST IN SIZE A 40bu Kohaku, 37cm Verrell (Ciamis) Handler: Ciamis Koi Centre

BEST IN SIZE B 40bu Koromo, 36cm Dony Lesmana (Jakarta) Handler: SCK

BEST IN SIZE C 40bu Kinginrin B, 40cm Fahmi Amixs (Blitar) Handler: Tobel Koi

BEST IN SIZE A 35bu Showa Sanshoku, 35cm Freddy & Vidy Bushido (Sukabumi) Handler: Freddy dan Vidy Bushido

BEST IN SIZE B 35bu Shiro Utsuri, 35cm Redy Setiawan (Jakarta) Handler: SCK

BEST IN SIZE C 35bu Tancho, 35cm Edwin Cristian Hudayana (Tasikmalaya) Handler: Bolang

BEST IN SIZE A 30bu Showa Sanshoku, 30cm Koi Brader Imam Sjafii (Jakarta) Handler: SCK

BEST IN SIZE B 30bu Kinginrin A, 27cm Yudi Rahayudi (Medan) Handler: Yung Koi

BEST IN SIZE C 30bu Tancho, 30cm Verrell (Ciamis) Handler: Ciamis Koi Centre

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 38

38 9/14/16 1:25 PM


koishow

BEST IN SIZE A 25bu Showa Sanshoku, 25cm Pagarsih Community (Bandung) Handler: Pagarsih Community

BEST IN SIZE B 25bu Koromo, 22cm Ahmad Fauzi (Tulungagung) Handler: SCK

BEST IN SIZE C 25bu Asagi, 24cm Verrell (Ciamis) Handler: Samurai Koi Centre

BEST IN SIZE A 20bu Showa Sanshoku, 20cm Rony (Bandung) Handler: Pagarsih Community

BEST IN SIZE B 20bu Koromo, 20cm Edwin Cristian Hudayana (Tasikmalaya) Handler: Bolang

BEST IN SIZE C 20bu Asagi, 16cm Anom Sadewo (Solo) Handler: Gang Koi

BEST IN SIZE A 15bu Taiso Sanshoku, 15cm Pagcom (Bandung) Handler: Pagcom

BEST IN SIZE B 15bu Kinginrin A, 15cm Freddy & Vidy Bushido (Sukabumi) Handler: Freddy dan Vidy Bushido

BEST IN SIZE C 15bu Tancho, 14cm Eko Budiman (Sukabumi) Handler: Dani

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 39

39 9/14/16 1:25 PM


koishow 20th Anniversary Surabaya Koi Club Koi Show 2016 29-31 Juli 2016, Surabaya Supermall Convention Centre – Surabaya

Selamat Ulang Tahun SKC!

20th Surabaya Koi Club (SKC) berlangsung meriah

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 40

40 9/14/16 1:25 PM


koishow Dalam rangka menyambut hari ulang tahun Surabaya Koi Club (SKC) yang ke 20, SKC mengadakan sebuah kontes yang diberi tajuk 20th Anniversary Surabaya Koi Club Koi Show 2016. Acara ini diselenggarakan di salah satu pusat perbelanjaan terbesar di Surabaya, Surabaya Supermall Convention Centre (SSCC).

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 41

41 9/14/16 1:25 PM


koishow

L

OKASI strategis, berada di jantung kota Surabaya Barat. SSCC adalah tempat yang ideal untuk semua acara; termasuk pameran, konser, dan pertemuan. Sebuah tempat yang representatif, modern sekaligus nyaman dan bisa menampung hingga 5.000 orang. Pada tahun 1996 atau 20 tahun lalu Surabaya Koi Club (SKC) berdiri, pertama kali diketuai oleh Danny Lianto dari tahun 1996-1999 dengan masa jabatan selama 3 tahun. Selama 20 tahun Surabaya Koi Club (SKC) sudah lima kali ganti kepemimpinan yang terakhir diketuai oleh Sugiarto Kurniawan mulai dari tahun 2013-2016. SKC telah beberapa kali menyelenggarakan Koi Show baik tingkat Lokal, Nasional maupun Internasional seperti 4th Asia Cup Young Koi Show 2015 tepatnya pada bulan Mei tahun lalu. Maka dalam rangka merayakan hari ulang tahun ke-20, Surabaya Koi Club menyelenggarakan sebuah Koi Show yang bergengsi. 15 orang juri terdiri dari gabungan; Shinkokai Jepang, dan beberapa dealer koi dari tanah air. Para juri ini adalah: Tomoyoshi Kondo, Hiroshi Mano, Ryuki Narita, Takamitsu Sekiguchi, Ryu Mano, Makoto Hinago, Shohei Takatsu, Aaron Goh Yee Ping, Cheng Kwok Kwai, Danny H Lianto, Sugiarto Budiono, Eric Yonathan, Mr. Jani Haryanto, Kiki Sutarki, dan Reynaldo Vidella. Panitia mendapat dukungan tim handling dari Blitar Koi Club.

Sambutan Ketua APKI, Bp. Sugiarto Budiono

1000 ekor lebih memadati arena lomba

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 42

42 9/14/16 1:25 PM


koishow Menurut Sugiarto Kurniawan, ketua pelaksana sekaligus ketua Surabaya Koi Club (SKC), tidak ada target tertentu untuk jumlah fish entry. Intinya, penyelenggara mengundang semua penghobi koi ditanah air untuk ikut reuni dan senangsenang dalam menyambut ulang tahun SKC. Para sponsor pun kebanyakan dari para anggota SKC sendiri. Koi show ini diharapkan dapat dimanfaatkan sebagai ajang komunikasi bagi para penghobi koi di seluruh Indonesia dan penambah wawasan bagi masyarakat umum tentang beragam jenis koi sehingga dapat menumbuhkan minat masyarakat untuk mencintai ika Koi. Demikian juga bagi para pedagang, peternak maupun dealer dan importir serta eksportir dapat menyegarkan kembali perdagangan ikan koi di Indonesia. Ketua Asosiasi Pecinta Koi Indonesia (APKI), Sugiarto Budiono mengemukakan bahwa Surabaya Koi Club adalah salah satu klub tertua dan menjadi panutan pagi klub koi lain di Indonesia. Maka dengan penyelenggaraan Koi Show ini, diharapkan mampu memberikan dorongan semngat pagi para pecinta koi di Surabaya khususnya untuk lebih mengembangkan pembudidayaan ikan koi. Acara ini diharapkan dapat meningkatkan persatuan dan kesatuan, menjalin komunikasi yang baik antar anggota klub di Surabaya dan anggota klub lain di Indonesia. Kontes ini diikuti oleh 198 peserta dengan 1.225 ekor ikan dari berbagai kota di Indonesia. Ikan yang dilombakan pada

Jongki Santoso mewakili ketua penyelenggara memberikan sambutan pada Pembukaan 20th Anniversary Surabaya Koi Club Koi Show 2016

Mr. Tomoyoshi Kondo dan beberapa juri memberikan piala Grand Champion kepada Sugiarto Kurniawan

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 43

43 9/14/16 1:25 PM


koishow

Tim juri, panitia dan tim handling 20th Anniversary Surabaya Koi Club Koi Show 2016

15 juri gabungan dari Shinkokai Jepang dan beberapa dealer koi Indonesia

20th Anniversary SKC Koi Show 2016 ini terdiri dari 17 (tujuh belas) jenis dan terbagi dalam tiga kelas yaitu : Kelas A terdiri dari Kohaku, Taisho Sanshoku, Showa Sanshoku, kelas B (Melati) terdiri dari Shiro Utsuri, Koromo, Goshiki, Kinginrin A, Hikari Moyomono, Kawarimono, Doitsu, sementara kelas C (Anggrek) terdiri dari Hi Ki Utsurimono, Bekko, Shusui, Asagi, Kinginrin B, Hikari Mujimono, Tancho. Sementara untuk ukuran dibagi dalam 15 kelas yaitu: up to 15 cm, 16-20cm, 21-25cm, 26-30cm, 31-35cm, 36-40cm, 41-45cm, 46-50cm, 51-55cm, 56-60cm, 61-65cm, 66-70cm, 71-75cm, 76-80 cm, over 80 cm.

PEREBUTAN GELAR GRAND CHAMPION

Dalam perebutan gelar bergengsi di sebuah ajang Koi Show yaitu Grand Champion A, kategori GC A biasanya diikuti oleh tiga varietas ikan yang terdiri dari Kohaku, Sanke, dan Showa. Namun pada show kali ini untuk kelas A hanya diikuti beberapa kandidat diantara 2 ekor Kohaku dan 6 ekor Sanke, untuk Kohaku juara 1 dimenangkan oleh Kohaku 86cm dan juara 1 Sanke diraih oleh Sanke 89cm, ke dua-duanya adalah milik Sugiarto Kurniawan (Surabaya) dan semuanya di-handling oleh Samurai Koi Centre (Bandung). Pada perebutan gelar Grand Champion A, panel juri memutuskan Sanke 89cm sebagai peraih juara tertinggi yaitu Grand Champion A, dengan perolehan suara 13 : 2 hampir mutlak semua juri memilih Sanke. Sanke 89cm ini berasal dari Sakai Fish Farm dengan bloodline Shinning Rose. Gelar kali ini merupakan gelar Grand Champion yang ke-2, sebelumnya mendapat Grand Champion di 10th KOI’s Festival 2016 pada bulan april yang lalu.

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 44

Penjurian saat pemilihan Grand Champion A

44 9/14/16 1:25 PM


koishow

Voting pemilihan juara Best In Size ukuran 80bu

Mr. Tomoyoshi Kondo saat memimpin sesi penjurian

Adapun gelar tertinggi lainnya adalah Grand Champion B (Melati), gelar ini diraih oleh Shiro 83cm, milik CKK Koi Farm (Surabaya) mengalahkan Kawarimono 91cm, milik Clasius Sali (Surabaya). Menurut Cheng Kwok Kwai ikan tersebut adalah ikan lokal F2 yang usianya baru 4 tahun dengan asal muasal indukan dari Shiro Omosako Koi Farm. Shiro ini sebelumnya sudah banyak mendapatkan prestasi diantaranya: Young Champion, 3rd All Indonesia Breeder Koi Show 2013, dan Grand Champion B, 4th All Indonesia Breeder Koi Show 2015. Untuk pemenang juara Grand Champion C (Anggrek) dimenangkan oleh Hi/Ki Utsurimono 85cm, milik Jonathan Prasojo (Surabaya) handling Praz, ikan ini adalah satusatunya kandidat Grand Champion C (Anggrek) karena dalam kelas ini hanya diikuti oleh satu ekor ikan saja. Ini adalah gelar GC yang ke 3 kali, sebelumnya pernah mendapat gelar Anggrek Grand Champion 3rd Sukabumi Young Koi Show 2014 dan Anggrek Grand Champion 1st Surabaya Koi Show 2015.

Penjurian pemilihan juara 1 Varietas Kohaku ukuran 75bu

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 45

45 9/14/16 1:25 PM


koishow GALERI FOTO 20th Anniversary Surabaya Koi Club Koi Show 2016

Tim juri dan para pemenang Grand Champion

Tim juri dan para pemenang Grand Champion

Sugiarto Kurniawan (Kanan) menerima piala Runner-up Grand Champion dari Ryuki Narita

Cheng Kwok Kwai (Kanan) menerima piala Melati Grand Champion dari Mr. Tomoyoshi Kondo

Celebrasi untuk Grand Champion

Pemenang juara Best Tategoi

Pemenang kategori Best In Size 21-25cm

Senyum ceria para pemenang Mini Champion dan Baby Champion usai menerima piala dan uang pembinaan.

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 46

Jimmy Nugroho (Kanan) menerima piala juara umum dari pejabat KKP

46 9/14/16 1:26 PM


koishow

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 47

47 9/14/16 1:26 PM


koishow DAFTAR JUARA 20th Anniversary Surabaya Koi Club Koi Show 2016 JUARA UTAMA Kategori

Varietas

Pemilik

Handler

Grand Champion Melati Grand Champion Anggrek Grand Champion Runner Up Grand Champion Male Champion Melati Male Champion Anggrek Male Champion Superior Champion Melati Superior Champion Anggrek Superior Champion Mature Champion Melati Mature Champion Anggrek Mature Champion Adult Champion Melati Adult Champion Anggrek Adult Champion Young Champion Melati Young Champion Anggrek Young Champion Junior Champion Melati Junior Champion Anggrek Junior Champion Baby Champion 2 Melati Baby Champion 2 Anggrek Baby Champion 2 Baby Champion 1 Melati Baby Champion 1 Anggrek Baby Champion 1 Mini Champion Melati Mini Champion Anggrek Mini Champion Best Tategoi BEST IN SIZE

Taisho Sanshoku, 89cm Shiro Utsuri, 83cm Hi Ki Utsurimono, 85cm Kohaku, 86cm Taisho Sanshoku, 75cm Kinginrin A, 69cm Tancho, 70cm Showa Sanshoku, 77cm Showa Sanshoku, 77cm Kinginrin B, 77cm Showa Sanshoku, 70cm Kinginrin A, 64cm Kinginrin B, 68cm Taisho Sanshoku, 60cm Shiro Utsuri, 60cm Kinginrin B, 52cm Showa Sanshoku, 47cm Doitsu, 47cm Shusui, 48cm Taisho Sanshoku, 40cm Koromo, 37cm Kinginrin B, 40cm Showa Sanshoku, 30cm Koromo, 24cm Tancho, 30cm Showa Sanshoku, 18cm Kinginrin A, 19cm Tancho, 17cm Taisho Sanshoku, 15cm Doitsu, 13cm Bekko, 15cm Showa Sanshoku, 70cm

Sugiarto Kurniawan (Surabaya) Samurai Koi Centre Cheng Kwok Kwai (Surabaya) CKK Koi Farm Jonathan Prasojo (Surabaya) Praz Sugiarto Kurniawan (Surabaya) Samurai Koi Centre Kuncoro Tanudirjo (Surabaya) MKC Doni Hartono (Kediri) Gang Ko Wibowo Santoso (Jakarta) Twin Koi Sugiarto Kurniawan (Surabaya) Samurai Koi Centre Sugiarto Kurniawan (Surabaya) Samurai Koi Centre Ogata Surabaya Koi Shop (Surabaya) Jakarta Koi Centre Reza Teguh Rianto (Surabaya) Koikoiku Paulino Kwok (Surabaya) Samurai Koi Centre Henry Usman (Medan) Tomodachi Charlie (Surabaya) Mawar 21 Koi Centre Cheng Kwok Kwai (Surabaya) CKK Koi Farm Clasius Sali (Surabaya) Mawar 21 Koi Centre Dogama Jr. (Jakarta) Seblu Yoyo Samurai Surabaya (Surabaya) Samurai Koi Centre Agustiono Kusumadi (Kudus) Twin Koi Kang Sahrul (Kediri) KKC Tyo (Tulungagung) Putra Ai Goromo Fahmi Amixs (Blitar) BKC Redy Setiawan (Jakarta) SCK LuDo Koi (Bandung) Banyu Biru Redy Setiawan (Jakarta) SCK Yamakoshi Koi Indonesia (Jakarta) Yamakoshi Koi Indonesia Ogata Surabaya Koi Shop (Surabaya) Jakarta Koi Centre Bombom (Tulungagung) Alvian Bambang Supriyanto (Surabaya) Basreng Freddy dan Vidy Bushido (Sukabumi) Salsa Koi Freddy dan Vidy Bushido (Sukabumi) Salsa Koi Reza Teguh Rianto (Surabaya) Koikoiku

Best In Size Over 80 cm Best In Size 76 - 80 cm Best In Size 71-75 cm Best In Size 66-70 cm Best In Size 61-65 cm Best In Size 56-60 cm Best In Size 51-55 cm Best In Size 46-50 cm Best In Size 41-45 cm Best In Size 36-40 cm Best In Size 31-35 cm Best In Size 26-30 cm Best In Size 21-25 cm Best In Size 16-20 cm Best In Size Up To 15 cm

Taisho Sanshoku, 81cm Kohaku, 78cm Showa Sanshoku, 74cm Showa Sanshoku, 70cm Showa Sanshoku, 64cm Showa Sanshoku, 60cm Showa Sanshoku, 55cm Kohaku, 50cm Showa Sanshoku, 45cm Kohaku, 40cm Showa Sanshoku, 35cm Taisho Sanshoku, 30cm Kohaku, 25cm Showa Sanshoku, 20cm Taisho Sanshoku, 15cm

Henry Usman (Medan) Tomodachi George Gani (Jakarta) Republik Gading Koi Rudy Laij (Surabaya) Samurai Sby Henry Usman (Medan) Tomodachi George Gani (Jakarta) Republik Gading Koi Alil dan Ilham (Garut) Twin Koi Hendro Gumulia (Surabaya) Mulia Koi Farm A Hong (Jember) Twin Koi Kuncoro Tanudirjo (Surabaya) MKC Samurai Surabaya (Surabaya) Samurai Koi Centre Samurai Surabaya (Surabaya) Samurai Koi Centre Darpa Arta Koi (Surabaya) Darpa Arta Koi Darpa Arta Koi (Surabaya) Darpa Arta Koi Freddy dan Vidy Bushido (Sukabumi) Salsa Koi Pagarsih Community (Bandung) BKC

Kawarimono, 91cm Shiro Utsuri, 76cm Shiro Utsuri, 74cm Shiro Utsuri, 67cm Kinginrin A, 63cm

Clasius Sali (Surabaya) Mawar 21 Koi Centre Galaxy Koi (Tulungagung) Putra Ai Goromo Charlie (Surabaya) Mawar 21 Koi Centre Koi Castle (Jakarta) Koi Castle Andrew Ho (Surabaya) Samurai Sby

MELATI PRIZE Melati Prize Over 80 cm Melati Prize 76 - 80 cm Melati Prize 71-75 cm Melati Prize 66-70 cm Melati Prize 61-65 cm

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 48

48 9/14/16 1:26 PM


koishow JUARA UTAMA Kategori

Varietas

Melati Prize 56-60 cm Melati Prize 51-55 cm Melati Prize 46-50 cm Melati Prize 41-45 cm Melati Prize 36-40 cm Melati Prize 31-35 cm Melati Prize 26-30 cm Melati Prize 21-25 cm Melati Prize 16-20 cm Melati Prize Up To 15 cm

Shiro Utsuri, 60cm Shiro Utsuri, 54cm Goshiki, 50cm Shiro Utsuri, 45cm Doitsu, 39cm Hikari Moyomono, 35cm Kinginrin A, 28cm Koromo, 25cm Koromo, 20cm Koromo, 14cm

Gagah Wibowo (Sidoarjo) Nirwana Sidoarjo Koi A Hong (Jember) Twin Koi Samurai Surabaya (Surabaya) Samurai Sby Larry Lion Lie (Surabaya) Basreng Aditya Sandy (Surabaya) Banyu Biru Hendro Gumulia (Surabaya) Mulia Koi Farm Samurai Surabaya (Surabaya) Samurai Koi Centre Tasikigoi (Tasik) BKC Danny Bali Koi Hobbies (Bali) BKC Jimmy Nugroho (Surabaya) Arif Yono

----------- Asagi, 80cm Hi Ki Utsurimono, 74cm Hi Ki Utsurimono, 70cm Asagi, 65cm Tancho, 58cm Asagi, 52cm Tancho, 48cm Hi Ki Utsurimono, 43cm Tancho, 37cm Tancho, 34cm Kinginrin B, 27cm Tancho, 25cm Bekko, 20cm Kinginrin B, 14cm

----------- ----------Verrell – Ciamis Ciamis Koi Centre Cheng Kwok Kwai (Surabaya) CKK Koi Farm Samurai Surabaya (Surabaya) Samurai Koi Centre Kuncoro Tanudirjo (Surabaya) MKC Darpa Arta Koi (Surabaya) Darpa Arta Koi A Hong (Jember) Twin Koi Charlie (Surabaya) Mawar 21 Koi Centre Darpa Arta Koi (Surabaya) Darpa Arta Koi Andrew Ho (Surabaya) Samurai Koi Centre Larry Lion Lie (Surabaya) Basreng Jimmy Nugroho (Surabaya) Top Koi Farm Ogata Surabaya Koi Shop (Surabaya) Jakarta Koi Centre Darpa Arta Koi (Surabaya) Darpa Arta Koi Jimmy Nugroho (Surabaya) Top Koi Farm

Kohaku,86 cm Taisho Sanshoku,89 cm Showa Sanshoku,77 cm Shiro Utsuri,83 cm Koromo,60 cm Goshiki,60 cm Kinginrin A,64 cm Hikari Moyomono,80 cm Kawarimono,73 cm Doitsu,53 cm Hi Ki Utsurimono,85 cm Bekko,53 cm Shusui,76 cm Asagi,80 cm Kinginrin B,77 cm Hikari Mujimono,78 cm Tancho,69 cm

Sugiarto Kurniawan (Surabaya) Samurai Koi Centre Sugiarto Kurniawan (Surabaya) Samurai Koi Centre Sugiarto Kurniawan (Surabaya) Samurai Koi Centre Cheng Kwok Kwai (Surabaya) CKK Koi Farm Ogata Surabaya Koi Shop (Surabaya) Jakarta Koi Centre Paulino Kwok (Surabaya) Dedik Paulino Kwok (Surabaya) Samurai Koi Centre Nicho (Surabaya) Pras PTC Samurai Surabaya (Surabaya) Samurai Sby Darpa Arta Koi (Surabaya) Darpa Arta Koi Jonathan Prasojo (Surabaya) Praz Erikh Fitrianto (Yogyakarta) Koi Raya Kuncoro Tanudirjo MKC Verrell (Ciamis) Ciamis Koi Centre Ogata Surabaya Koi Shop (Surabaya) Jakarta Koi Centre Charlie (Surabaya) Mawar 21 Koi Centre Samurai Surabaya (Surabaya) Samurai Sby

Pemilik

Handler

ANGGREK PRIZE Anggrek Prize Over 80 cm Anggrek Prize 76-80 cm Anggrek Prize 71-75 cm Anggrek Prize 66-70 cm Anggrek Prize 61-65 cm Anggrek Prize 56-60 cm Anggrek Prize 51-55 cm Anggrek Prize 46-50 cm Anggrek Prize 41-45 cm Anggrek Prize 36-40 cm Anggrek Prize 31-35 cm Anggrek Prize 26-30 cm Anggrek Prize 21-25 cm Anggrek Prize 16-20 cm Anggrek Prize Up To 15 cm BEST IN VARIETY Best In Variety Best In Variety Best In Variety Best In Variety Best In Variety Best In Variety Best In Variety Best In Variety Best In Variety Best In Variety Best In Variety Best In Variety Best In Variety Best In Variety Best In Variety Best In Variety Best In Variety REKAP SHOW Total Ikan Juara Umum Total Peserta Peserta Terbanyak Handling Terbanyak

: 1.225 Ekor : Jimmy Nugroho (Surabaya), 29.000 (Poin), Total Juara 104 : 198 Orang : Jimmy Nugroho (Surabaya), Total Ikan 200 ekor : BKC (Blitar), 108 ekor dan 34 Peserta.

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 49

49 9/14/16 1:26 PM


koishow DAFTAR CHAMPION

20th Anniversary Surabaya Koi Club koi Show 2016

GRAND CHAMPION Taisho Sanshoku, 89cm Sugiarto Kurniawan (Surabaya) - Handler: Samurai Koi Centre

MELATI GRAND CHAMPION Shiro Utsuri, 83cm Cheng Kwok Kwai (Surabaya) - Handler: CKK Koi Farm

ANGGREK GRAND CHAMPION Hi Ki Utsurimono, 85cm Jonathan Prasojo (Surabaya) - Handler: Praz

RUNNER UP GRAND CHAMPION Kohaku, 86cm Sugiarto Kurniawan (Surabaya) - Handler: Samurai Koi Centre

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 50

50 9/14/16 1:26 PM


koishow

MALE CHAMPION Taisho Sanshoku, 75cm Kuncoro Tanudirjo (Surabaya) - Handler: MKC

MELATI MALE CHAMPION Kinginrin A, 69cm Doni Hartono (Kediri) - Handler: Gang Koi (Solo)

ANGGREK MALE CHAMPION Tancho, 70cm Wibowo Santoso (Jakarta) - Handler: Twin Koi

SUPERIOR CHAMPION - Showa Sanshoku, 77cm Sugiarto Kurniawan (Surabaya) Handler: Samurai Koi Centre

MELATI SUPERIOR CHAMPION

ANGGREK SUPERIOR CHAMPION - Kinginrin B, 77cm

Showa Sanshoku, 77cm Sugiarto Kurniawan (Surabaya) Handler: Samurai Koi Centre

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 51

Ogata Surabaya Koi Shop (Surabaya) Handler: Jakarta Koi Centre

51 9/14/16 1:26 PM


koishow

MATURE CHAMPION Showa Sanshoku, 70cm Reza Teguh Rianto (Surabaya) - Handler: Koikoiku

MELATI MATURE CHAMPION- Kinginrin A, 64cm Paulino Kwok (Surabaya) Handler: Samurai Koi Centre

ANGGREK MATURE CHAMPION Kinginrin B, 68cm Henry Usman (Medan) - Handler: Tomodachi

ADULT CHAMPION Taisho Sanshoku, 60cm - Charlie (Surabaya) Handler: Mawar 21 Koi Centre

MELATI ADULT CHAMPION Shiro Utsuri, 60cm - Cheng Kwok Kwai (Surabaya) Handler: CKK Koi Farm

ANGGREK ADULT CHAMPION Kinginrin B, 52cm - Clasius Sali (Surabaya) Handler: Mawar 21 Koi Centre

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 52

52 9/14/16 1:26 PM


koishow

YOUNG CHAMPION Showa Sanshoku, 47cm Dogama Jr. (Jakarta) - Handler: Seblu Yoyo

MELATI YOUNG CHAMPION - Doitsu, 47cm Samurai Surabaya (Surabaya) Handler: Samurai Koi Centre

ANGGREK YOUNG CHAMPION Shusui, 48cm Agustiono Kusumadi (Kudus) - Handler: Twin Koi

JUNIOR CHAMPION Taisho Sanshoku, 40cm Kang Sahrul (Kediri) - Handler: KKC

MELATI JUNIOR CHAMPION Koromo, 37cm Tyo (Tulungagung) - Handler: Putra Ai Goromo

ANGGREK JUNIOR CHAMPION Kinginrin B, 40cm Fahmi Amixs (Blitar) - Handler: BKC

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 53

53 9/14/16 1:26 PM


koishow

BABY CHAMPION 2 Showa Sanshoku, 30cm Redy Setiawan (Jakarta) - Handler: SCK

MELATI BABY CHAMPION 2 Koromo, 24cm LuDo Koi (Bandung) - Handler: Banyu Biru

ANGGREK BABY CHAMPION 2 Tancho, 30cm Redy Setiawan (Jakarta) - Handler: SCK

BABY CHAMPION 1 - Showa Sanshoku, 18cm Yamakoshi Koi Indonesia (Jakarta) Handler: Yamakoshi Koi Indonesia

MELATI BABY CHAMPION 1 - Kinginrin A, 19cm Ogata Surabaya Koi Shop (Surabaya) Handler: Jakarta Koi Centre

ANGGREK BABY CHAMPION 1 Tancho, 17cm Bombom (Tulungagung) - Handler: Alvian

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 54

54 9/14/16 1:26 PM


koishow

MINI CHAMPION Taisho Sanshoku, 15cm Bambang Supriyanto (Surabaya) Handler: Basreng

MELATI MINI CHAMPION Doitsu, 13cm Freddy dan Vidy Bushido (Sukabumi) Handler: Salsa Koi

ANGGREK MINI CHAMPION Bekko, 15cm Freddy dan Vidy Bushido (Sukabumi) Handler: Salsa Koi

BEST TATEGOI Showa Sanshoku, 70cm Reza Teguh Rianto (Surabaya) Handler: Koikoiku

MANFAAT & KEGUNAAN: Meningkatkan kualitas air dan menciptakan ekosistem air yang baik dan bebas penyakit. Efektif dalam kondisi aerobik maupun unaerobik pada air tawar dan air laut. Sebagai bakteri starter untuk kolam baru maupun kolam lama setelah backwash. Meningkatkan daya tahan terhadap penyakit dan stres pada ikan. Meningkatkan nafsu makan dan mempercepat pertumbuhan ikan. Menguraikan bahan-bahan organik dan menstabilkan pH air. Dapat diaplikasikan untuk air tawar maupun air laut. Menghilangkan bau busuk pada air yang tercemar. Menguraikan Amoniak, Nitrit, Nitrat dan H2S. Menekan pertumbuhan bakteri patogen. Menguraikan sisa pakan dan kotoran. Mengurangi tingkat BOD dan COD CARA PAKAI Larutkan PRO BIO BLUE dengan air kolam/aquarium diamkan kurang lebih 15 menit. DOSIS 1 gr untuk 1 ton air (1000 ml air) tiap 2 minggu sekali atau sesuaikan dengan kondisi air KOMPISISI Bacillus spp, Lactobacillus spp, Sacc harumicess spp, Nitrobakter, Nitrosomonas.

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 55

SOLE DISTRIBUTION/AGENT: PADANG: Supriyadi 08126710152, BANGKA: Kharisma Aq 08127318030. PALEMBANG: Ryan PKC 081397526577 MALANG: Iwakkoi Farm 082147778099. SURABAYA: Pras PTC 031-71552258. BALI: Niki B Koi Denpasar 0361-238406/8045566. JAWA BARAT: Holis Bale Aq Bandung 022- 93475500. BANDUNG: Varia Aq 022-6071053, Cibadak Aq 022-6012942, Laksana Aq 022- 4207731, Peyz Koi 081320667744, Cahaya Aq 022-6018014, Gampang Ingat Aq 022-4238307, Rame Aq 0852 2222 5388. SUKABUMI: David Koi 0821 1543 7778, Yakoi 0266-235019. SUMENEP: Chempez Koi 0858 13512345, Firda Jaya Aq, Alfa Koi 0813 10448127. TANGERANG: Pisces Aq 02 -55799135, VIP Koi 0897 9101185 PAMULANG: BENIGOI 0877 74036550. SERPONG: Laris Jaya Aq 021-92818761, Fortuna (Ikan Hias) 021-5398231, Okiyoki, Purnama Aq 021-5371409, Koishop9 0813 80016066, Fei Koi 021-99991696, Serpong Mas Arwana 021-68035001, Malo Koi 021-5388314, Ogata Citra Serpong, Spectrum Koi 0878 78299797, Dokter Koi 0812 2860313, Bushido Koi Center 021-5370144, Hiroshi Koi Shop 021-53150333, Zenkoi 021-70758903 Alam Sutera Aquarium, FB Koi 0812 9991320, Hobisatwa Pasar Modern Simpasa dan Pasar Modern 8 Alam Sutra JAKARTA UTARA : OIKOI 0815 9710409, JAKARTA TIMUR: Dodo Koi 021-92951075, Chandra Aq 021-68013593. JAKARTA BARAT: Sinar Jaya Aq 021 - 5644609, Laris Sejahtera 021-5603450, Sinar Mas Aq 021-56963838, Imperial Koi 021-5811899, Sinar Baru Aq, Koi Palace, Dragon Koi Centre 021-5674758 HTP: Herly Koi, Dian Koi, Kanaya Koi, Sentral Koi, Rizvy Koi, Peking Koi, Jangkung Aquarium, KEI Koi JAKARTA SELATAN: Iping 0815 8861365. Kartini KDC Aq 021 - 6242684, Tenar Koi 021-35999166 TPHP CENGKARENG: Matahari Aq 021-5448447. DEPOK: Warung Koi 021-41831211. JAWA TENGAH /JEPARA: Rako - Koi 0878 33597774. CIBUBUR: Platinum Koi 0852 1060 9099. MALUKU/TERNATE: UD Muhajirin 3122177/0812 4450775 MAKASAR: Karunia Koi 0813 55017489, BLITAR: Mubin Koi Farm 0813 34446554, PEKAN BARU (RIAU): B&W Aquarium 0812 76110598. JOGJAKARTA: Griya Koko 0817 465 265 LOMBOK/MATARAM: Empakoi 0818 0653 46863

55

9/14/16 1:26 PM


koishow 2th Bekasi Young Koi Show 2016 26-27 Agustus, Gedung OSO Sport Center, Grand Wisata – Bekasi

Bahu-Membahu untuk Acara BeNC Komunitas penggemar koi di kota Bekasi yang tergabung dalam Bekasi Nishikigoi Club (BeNC) kembali menggelar agenda tahunannya yang diberi nama 2nd Bekasi Young Koi Show 2016.

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 56

56 9/14/16 1:26 PM


koishow

M

Tim juri dan panitia 2nd Bekasi Young Koi Show 2016

ENGAMBIL tempat di Gedung Oso Sport Centre, Grand Wisata–Bekasi, tanggal 26-27 Agustus 2016. Panitia memilih tempat ini karena dianggap satu-satunya lokasi memadai yang terletak di komplek perumahan Grand Wisata Bekasi dengan harga sewa yang terjangkau. Lokasi ini juga mempunyai kapasitas memadai. Keuntungan lain adalah kemudahan akses via jalan tol. Show kali ini memilih ukuran ikan maksimum 65cm, berbeda dengan tahun sebelumnya yang mencapai ukuran maksimal 75cm. Bisa dimaklumi, alasan ini diambil untuk mengakomodir penghobi koi di daerah Bekasi yang baru berkembang. Target dari panitia juga sangat realistis, yakni 400 entry ikan, dengan pertimbangan padatnya agenda koi show terutama di Jakarta dan sekitarnya. Target ini dengan mudah terlampaui berkat 421 entry dari 120 peserta.

Penjurian pemilihan juara 1 varietas Showa ukuran 61-65cm

Penjurian pemilihan juara Melati Adult Champion

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 57

57 9/14/16 1:26 PM


koishow Pemilihan Grand Champion

Pemilihan kandidat Grand Champion mulai dari koi ukuran 56-60cm dan 61-65cm. Best in Size untuk ukuran 56-60cm berhasil diraih oleh Kohaku 60cm, milik Henry Usman (Medan, dengan handling Tomodachi ) dan Best In Size 61-65cm diraih oleh Sanke 65cm, milik Juju Suryana (Bandung, dengan handling Samurai Koi Centre). Panel uri akhirnya menentukan Sanke 65cm, milik Juju Suryana sebagai Grand Champion. Sanke 65cm dari Sakai Fish Farm ini berusia 4 tahun. Ikan ini hasil keeping sendiri selama 1,5 tahun. Prestasi sebelumnya dari Sanke ini adalah Best in Size 65bu pada 12th All Indonesia Young Koi Show 2016. Gelar bergengsi lainnya yaitu Melati Grand Champion diraih oleh Kohaku Ginrin 65cm dari Hiroi Koi Farm, milik Goerge Gani (Tangerang, dengan handling Republik Gading Koi, Jakarta). Ikan ini berhasil mengalahkan Omosako Shiro 59cm, milik Budiono Wijanto (Bekasi, dengan handling Gang Koi, Solo). Shiro indah ini akhirnya berhasil meraih juara Melati Prize 56-60cm dan Melati Male Champion. Gelar Anggrek Grand Champion berhasil diraih Shusui 65cm, milik Henry Usman (Medan, dengan handling Tomodachi, Bogor). Ikan ini ini berhasil mengalahkan Ochiba Ginrin 60cm dari Konishi Koi Farm yang sekaligus mendapat juara Anggrek Prize 56-60cm dan Anggrek Male Champion.

Kiki Sutarki mewakili Juju Suryana menerima piala Grand Champion

Suasana voting dalam pemilihan juara Adult Champion

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 58

Penjurian pemilihan juara 1 varietas Koromo ukuran 31-35cm

Dominasi ikan lokal untuk ikan kecil dan peran sponsor

Menurut ketua penyelenggara, Bapak Meizirwan (Sherin), dalam kontes kal ini hampir 90% ikan ukuran di bawah 25cm didominasi oleh ikan-ikan lokal, diantaranya berasal dari Blitar, Sukabumi, Tulungagung dan beberapa kota lainnya di Indonesia. Tidak dapat dipungkiri, peran sponsor cukup besar untuk penyelenggaraan kontes koi semacam ini. Untunglah beberapa dealer seperti Ludo Koi, Samurai Koi Centre, Jakarta Koi Centre (JKC), Yudistira Koi Farm, Jatibening Koi (Bekasi), OC Koi (Depok), Della Nurseri, dan Tropikal Koi Centre siap menjadi pendukung acara. Selain itu dari Jakarta Koi Centre juga memberikan sponsor berupa door prize pakan ikan. Ada satu hal menarik dalam pelaksanaan kontes koi kali ini yakni hadiah uang pembinaan untuk juara kategori Mini Champion, Melati Mini Champion, Anggrek Mini Champion, Baby Champion, Melati Baby Champion, dan Anggrek Baby Champion. Hal lain yang juga disambut cukup antusias adalah lelang untuk para penghobi dan pembudidaya. Total ikan yang dielang sebanyak 27 ekor, koi impor dari Jakarta Koi Centre dan Ludo Koi. Tercatat 9 ekor koi terjual dengan harga tertinggi Rp1.700.000 varietas Tancho Showa. Selamat untuk BeNC atas penyelenggaraan koi show kali ini!

Lelang ikan koi dari Jakarta Koi Centre dan Ludo Koi

58 9/14/16 1:26 PM


koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 59

59 9/14/16 1:26 PM


koishow

DAFTAR CHAMPION 2th Bekasi Young Koi Show 2016

GRAND CHAMPION Taisho Sanshoku, 65cm Djudju Suryana (Bandung) - Handler: Samurai Koi Centre

MELATI GRAND CHAMPION Kinginrin A, 65cm George Gani (Tangerang) - Handler: Republik Gading Koi

ANGGREK GRAND CHAMPION Shusui, 65cm Henry Usman (Medan) - Handler: Tomodachi

RUNNER UP GRAND CHAMPION Showa Sanshoku, 64cm George Gani (Tangerang) - Handler: Republik Gading Koi

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 60

60 9/14/16 1:26 PM


koishow

MALE CHAMPION Showa Sanshoku, 65cm Garren Widjaja (Jakarta) - Handler: Tomodachi

MELATI MALE CHAMPION Shiro Utsuri, 59cm Budiono Wijanto (Bekasi) - Handler: Gang Koi

ANGGREK MALE CHAMPION Kinginrin B, 60cm Budiono Wijanto (Bekasi) - Handler: Gang Koi

ADULT CHAMPION - Kohaku, 54cm Cornelius Ray (Bandung) Handler: Samurai Koi Centre

MELATI ADULT CHAMPION - Shiro Utsuri, 55cm Freddy dan Vidy Bushido (Sukabumi) Handler: Twin Koi

ANGGREK ADULT CHAMPION Shusui, 54cm A Hong (Jember) - Handler: Twin Koi

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 61

61 9/14/16 1:27 PM


koishow

YOUNG CHAMPION - Kohaku, 43cm Freddy dan Vidy Bushido (Sukabumi) Handler: Twin Koi

MELATI YOUNG CHAMPION Kinginrin A, 42cm Yudi Rahayudin (Bandung) - Handler: Yung Koi

ANGGREK YOUNG CHAMPION Kinginrin B, 43cm Imam Safii (Jakarta) - Handler: SCK

JUNIOR CHAMPION - Showa Sanshoku, 35cm Freddy dan Vidy Bushido (Sukabumi) Handler: Salsa Koi

MELATI JUNIOR CHAMPION Koromo, 35cm SCK (Sukabumi) - Handler: SCK

ANGGREK JUNIOR CHAMPION Hi Ki Utsurimono, 34cm Noval Koi HTP (Jakarta) - Handler: Jumadi Koi

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 62

62 9/14/16 1:27 PM


koishow

BABY CHAMPION Showa Sanshoku, 24cm Verrell (Ciamis) - Handler: Ciamis Koi Centre

MELATI BABY CHAMPION Koromo, 25cm Verrell (Ciamis) - Handler: LuDo Koi

ANGGREK BABY CHAMPION - Kinginrin B, 20cm Asahan Matahari (Jakarta) Handler: Pagarsih Community

MINI CHAMPION Kohaku, 15cm - Henry Pagcom (Bandung) Handler: Pagarsih Community

MELATI MINI CHAMPION - Kinginrin A, 15cm Freddy dan Vidy Bushido (Sukabumi) Handler: Salsa Koi

ANGGREK MINI CHAMPION Tancho, 13cm Yogie Isane Koi (Blitar) - Handler: Isane Koi

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 63

63 9/14/16 1:27 PM


Ginrin Showa, salah satu varietas unggulan dari Koda Koi Farm

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 64

64 9/14/16 1:27 PM


koifarm

Koda Koi Farm

Farm yang Penuh Warna Tentang Koda Koi Farm

oleh Martin Symonds Martin Symonds telah mengunjungi Jepang, dan menjadi pembeli koi sejak 1981. Saat ini Martin tinggal di Ojiya City dan Yamakoshi di Mushigame, sejak tahun 2000 dan bekerja di sana, berdekatan dengan para breeder koi. Lebih dari 34 tahun terakhir ini hubungannya dengan para breeder menjadi dekat dan ia semakin mendalami budaya Jepang—inilah yang membuatnya unik. Martin memulai usaha Japan Koi Export (JKX) sejak 2002, usaha ini bergerak di bidang jasa, yang memungkinkan para dealer dan pehobi koi dari seluruh dunia berbelanja koi langsung di Jepang sepanjang tahun dan juga berkesempatan mengikuti Koi Master Class yang diadakan oleh JKX.

Koda Koi Farm dikelola oleh Masato Hoshino, 33 tahun. Seorang anak muda yang sangat ramah dan Anda akan mudah sekali merasa akrab dengannya. Yang membedakan Koda dengan koi farm lainnya adalah kehadiran Masato Hoshino yang menyemarakkan suasana, ia lebih ‘colorfull’ dibandingkan dengan breeder koi lainnya. Koda Koi Farm terletak di kawasan Ushigakubi, yang berarti ‘leher sapi’ yang terletak di bagian Kawaguchi. Seperti yang diduga, di daerah ini banyak petani yang memelihara sapi, dari sinilah nama itu Ushigakubi ini berasal. Beberapa

B

ISA dipastikan, jika Anda penghobi koi yang mengunjungi Niigata pada saat ini maka Anda akan bertemu dengan para breeder koi generasi kedua, atau generasi selanjutnya. Para generasi penerus breeder koi ini mendapatkan warisan pengetahuan dari ayahnya, juga dari kakeknya. Jadi, bisa dikatakan pekerjaan mereka tidak sesulit para pendahulunya. Jalan karier para breeder koi muda ini hampir sama; lahir dan besar di lingkungan breeder koi, kemudian melanjutkan pelajarannya dengan magang di koi farm yang lain yang dianggap lebih maju, kemudian kembali dengan membawa ilmu pemeliharaan dan manajemen koi untuk mengembangkan usahanya. Hal ini pula yang terjadi di Koda Koi Farm.

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 65

Koda Koi Farm

65 9/14/16 1:27 PM


koifarm

Koda Koi Farm dari pinggir jalan

tahun yang lalu Kawaguchi bernama Kodaguchi, dan inilah yang menjadi nama farm: “Koda Koi Farm�. Koda mempunyai sejarah panjang sejak kakek buyut Masato yang bernama Toshiro Hoshino memulai hobi koi sejak 80 tahun lalu. Bisnis koi dimulai saat Shousaka Hoshino, kakek dari Masato berhasil mengembangbiakan Kohaku. Selain terkenal dengan varietas Kohaku, Koda Koi Farm juga terkenal dengan varietas Asagi, Kujaku, Goshiki, dan Sanke. Saat itu varietas-varietas ini mendapat apresiasi cukup baik dari penghobi koi di Jepang. Seperti yang diceritakan Masato, kakeknya mempunyai intuisi yang tajam dalam mengembangkan bisnis koi. Di tangannya bisnis koi menjadi berkembang dan sangat menguntungkan. Kakeknya pulalah yang membangun koi house 43 tahun yang lalu. Pada saat itu ayah Masato, Masaharu Hoshino (saat ini berusia 61 tahun) masih berada di perguruan tinggi. Menurut Masato, ayahnya tidak sehebat kakeknya dalam mengelola bisnis koi. Bahkan ayahnya lebih berbakat menjadi atlet ski dan menjadi instruktur ski. Ayah Masato bahkan menjadi peserta dalam World Cup Skiing championships di Eropa untuk nomor downhill dan sallom. Tentu saja sang ayah juga menginginkan Masato mengikuti jejaknya sebagai atlet ski. Namun demikian Masato berpendapat bahwa menjadi atlet ski tidak terlalu menjamin dalam hal pemasukan uang, untuk itulah ia tidak tertarik. Sang ayah tetap menjadi atlet ski sampai tahun 2004 dan sekarang menjadi instruktur. Pada masa itu sang ayah mengelola bisnis koi saat tidak musim salju. Tahun 1990 Masaharu, ayah Masato mengambil alih

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 66

66 9/14/16 1:27 PM


koifarm bisnis koi, sementara Masato masih mengenyam sekolah dasar. Masaharu memang tidak secakap sang kakek dalam handling koi, namun demikian pengalamannya sebagai atlet ski di eropa dan beberapa negara lain membuatnya terbiasa berkomunikasi dengan orang asing. Modal inilah yang mendatangkan keuntungan, terbukti dengan 80 -90% koi hasil ternakan mereka diekspor ke Amerika. Kesuksesan ini membuat Koda Koi Farm makin berkembang dan dapat membangun beberapa koi house dalam 25 tahun terakhir. Jadi saat ini terdapat 5 koi house , dua di antaranya adalah bangunan lama. Masato mulai membantu ayahnya saat ia berumur 15 tahun atau saat ia bersekolah di Junior High School. Saat itu ia tidak menyukai disiplin yang diterapkan, juga kerja keras yang harus dijalani setiap hari. Namun demikian, setelah tamat sekolah ayahnya mengirim Masato ke Ogata Koi Farm untuk belajar lebih jauh tentang koi. Manurut Masato, baru

Tosai hasil seleksi

Gempa Chuetsu dan kehilangan jempol kaki Seperti halnya yang dialami para breeder koi, dan juga penduduk sekitar Niigata, banyak sekali yang berubah setelah gempa besar yang terhadi pada bulan Oktober 2004. Bagi Masato, peristiwa ini sangat sulit dilupakan. Bagaimana tidak, ia mengalami serangkaian kerugian juga luka serius!

Masato Hoshino dengan ikan-ikan nisai. Perhatikan logo Koda Koi Farm yang berwarna pink

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 67

saat itulah ia belajar sesungguhnya tentang koi. Ia magang di Ogata selama 3 tahun, dari 2001 sampai 2003 dan semasa magang ia hanya kembali ke rumah sebanyak dua kali dalam setahun. Waktu tiga tahun terbukti membawa pengaruh sangat baik bagi Masato. Ia mengetahui setiap aspek dalam bisnis koi. Sepulang dari Ogata ia menerapkan ilmunya untuk mengembangkan Koda Koi Farm bersama ayahnya dan kakeknya.

67 9/14/16 1:27 PM


koifarm Saat gempa terjadi, Masato sedang berada di rumah keluarga bersama pembeli dari Amerika. Secara tibatiba semua bergerak, makin lama makin hebat, dan akhirnya tidak terbendung lagi. Masato memeriksa ke luar dan dia mendapati ikan-ikan tosainya beberapa telah berhamburan di jalan. Dengan sekuat tenaga Masato berusaha menyelamatkannya. Ia kemudian menyelamatkan koi-koi lainnya, termasuk ikan-ikan nisai, dan beberapa indukan. Beberapa sempat diselamatkan dalam mud pond dengan kondisi yang memprihatinkan. Malang bagi Masato, saat ia mengangkat tabung Oksigen, tabung itu lepas dari pegangan dan meluncur mengenai kakinya. Masato tahu bahwa kakinya terluka cukup parah, namun karena keadaan tidak memungkinkan baru keesokan harinya ia dibawa ke rumah sakit dengan bantuan helikopter. Rumah sakit

lokal ternyata sangat sibuk sehingga ia hanya mendapat pengobatan menggunakan alkohol dan kemudian pulang lagi. Tiga hari lamanya ia berada di rumah, menunggu dengan kesakitan luar biasa. Ia kemudian melanjutkan perawatan di sebuah rumah sakit di Niigata dan menghabiskan dua bulan perawatan dengan tindakan amputasi pada ibu jari kaki kirinya. Gempa hebat ini juga menghancurkan rumah keluarga, sehingga Masato dan keluarga besar harus tinggal di rumah sementara selama 6 bulan sebelum mereka kembali ke Kawaguchi. Untunglah, Koda Koi Farm sempat masih menyimpan 2.000 tosai yang berhasil diselamatkan di mud pond; walaupun sayangnya hanya tersisa 400 ekor, sisanya mati lantaran stres. Dibutuhkan waktu 3 tahun untuk memulihkan keadaan kembali seperti semula.

Beberapa varietas Koda Koi Farm mengingatkan pada Ogata, tempat Masato belajar tentang bisnis koi

Kolam out door untuk ikan sansai dan jumbo

Aneka varietas Koda Koi Farm berumur 2 tahun

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 68

68 9/14/16 1:27 PM


koifarm

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 69

69 9/14/16 1:27 PM


koifarm

Mobil pick up berwarna hitam dan jam tangan berwarna pink, tampil berbeda dari breeder koi lainnya

Masa depan Koda Koi Farm Pada umur 30 tahun, Masato telah mengambil alih bisnis koi dari ayahnya—yang masih melatih ski. Visi Masato cukup jelas yakni mengambangkan bisnis koi dengan cara mengembangkan varietas yang memang disukai seperti Ginrin Showa. Bisa dimengerti, sebagai ‘lulusan’ Ogata Koi Farm Masato terpikat dengan keindahan Ginrin Showa, salah satu varietas unggulan dari Ogata. Ia membeli beberapa pasang indukan koi dari varietas ini untuk dikembangbiakan. Hasilnya, cukup sukses. Ginrin Showa anakannya berhasil menjuarai beberapa koi show di daerah Niigata. Sampai saat ini Ginrin Showa juga menjadi varietas terfavoritnya.

Seleksi koi-koi untuk kualitas ekspor

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 70

Fasilitas indoor pond untuk tosai

Sampai saat ini Koda Koi Farm mempunyai fasilitas 68 mud pond dengan pembagian sebagai berikut: 6 kolam untuk indukan; 30 betina dan 50 jantan 45 kolam untuk tosai 7 kolam untuk nisai 10 kolam untuk koi jumbo Pada setiap akhir bulan September ia berhasil menghasilkan tosai yang terseleksi sebanyak 20.000 ekor, 2.000 nisai dan 300 koi usia tiga tahun ke atas. Hampir seluruh koi-koi dari Koda Koi Farm diekspor ke luar negeri; 40% ke Amerika, 50% ke Eropa, dan 10% ke seluruh dunia. Kisah sukses dalam koi show telah diraih 10 tahun lalu dengan varietas Kujaku 88cm yang berhasil mendapatkan Best in Variety pada All Japan Koi Show dan 8 tahun lalu dengan Sanke 55cm. Masato Hoshino adalah salah satu generasi breeder koi yang cukup berbeda dari para breeder koi lainnya. Ia memang ingin tampil berbeda. Ketika breeder koi lain mempunyai mobil truk berwarna putih, ia menginginkan truk yang berwarna hitam. Masato juga menyukai warna pink, bahkan ia mengubah logo perusahaannya menjadi warna pink! Ia ingin segalanya penuh warna, bahkan suatu ketika ia menginginkan varietas koi yang berwarna pink (terus terang saya tidak yakin dengan hal ini). Masato juga sangat menyukai pergaulan dan pertemanan dengan para pembelinya. Anda dapat dengan mudah menemukan Masato bermain lempar dart di daerah Ojiya pada hampir setiap malam.

70 9/14/16 1:27 PM


koifarm Pada bulan November 2015 Masato menjadi salah satu nara sumber dalam Koi Masterclass, dan terbukti cerita darinya selalu menarik untuk diikuti; memberikan pandangan baru tentang bagaimana koi breeder di masa depan. Tentu saja, tujuan utama Kodama Koi Farm adalah menghasilkan koi-koi terbaik untuk dikirim ke seluruh dunia. Pekerjaan ini ternyata membuatnya senang. Masato dapat berkeliling dunia; seperti ke Amerika, Malaysia, Filipina, dan Singapura. Masato mempunyai dua anak. Anak pertama perempuan berumur 11 tahun, dan anak kedua laki-laki berumur 8 tahun. Sampai saat ini tidak terlalu memedulikan apakah anak-anaknya akan mengikuti jejaknya sebagai breeder koi. Satu hal yang menarik yang berhasil saya catat tentang saran untuk penghobi koi yakni, “Dalam memilih koi, pilihlah yang sesuai kata hati, bukan kata orang lain. Kemudian besarkanlah koi itu secara pelan dan natural.� Sebuah saran yang bijaksana dari seorang breeder koi yang juga teman yang ramah dan menyenangkan. (Untuk informasi lebih lanjut tentang Japan Koi Export atau Martin Symonds untuk wisata koi, Koi Master Classes atau mengunjungi Jepang, silahkan mengunjungi www.japankoiexport.com atau follow pada akun Facebook dan twitter)

Masato dan Martin Symonds

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 71

71 9/14/16 1:27 PM


koifavorit

APRESIASI

Kohaku Ginrin ini sepertinya dilahirkan untuk sukses berlaga di berbagai arena kontes. Memang demikianlah kenyatannya. Ahong, pemiliknya pantas bangga. Ikan seperti inilah yang selalu menjadi incaran para penghobi sekaligus penyuka kontes koi. Perhatikan body yang serasi dengan warna merah yang solid. Ditambah lagi ginrin yang merata di semua sisiknya. Kelebihan lain, Kohaku ini mempunyai pola klasik, dengan maruten di kepalanya yang menarik perhatian. Selamat! PEMILIK KOTA JENIS UMUR SIZE FARM SEX PRESTASI

APRESIASI

Ginrin Tancho Showa adalah salah satu varietas yang jarang ditemui. Adrian Gunawan beruntung mendapatkannya dengan kualitas yang cukup baik. Biasanya sumi pada koi ginrin agak tersamar atau remang-remang. Namun tidak dengan ikan ini. Semoga sepanjang perkembangannya koi ini dapat mempertahankan kualitasnya.

Han Kwok Hong (Ahong) Jember, Jawa Tengah Ginrin Kohaku Nisai 50cm Hiroi Koi Farm Male - Juara 3, 50bu , 47th All Japan Koi Show 2016 - Juara 2, 50bu, 20th Anniversary SKC Koi Show 2016 - Adult Champion B ZNA Merah Putih Koi Show 2016 - Best In Size B 50bu Young Koi’s Show 2016

NAMA PEMILIK KOTA JENIS UMUR SIZE FARM SEX PREDTASI

Adrian Gunawan Surabaya Ginrin Tancho Showa Nisai 48cm Shinoda Koi Farm Female Juara 3, 20th Anniversary SKC Koi Show 2016

APRESIASI

Penilaian Shiro Utsuri tidak hanya pada warna hitam atau sumi, akan tetapi jugapada kualitas warna putih atau shiroji. Shiroji yang putih bersih akan membuat warna apapun makin terlihat kuat dan kontras. Ikan ini sangat layak disimpan untuk berlaga pada kontes koi selanjutnya. Selamat! PEMILIK KOTA JENIS UMUR SIZE FARM SEX PRESTASI

Adrian Gunawan Surabaya Shiro Utsuri Tosai 45cm Omosako Koi Farm Male Juara 1, 20th Anniversary SKC Koi Show 2016

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 72

72 9/14/16 1:27 PM


koifavorit

APRESIASI

Ginrin Soragoi adalah ikan yang cukup banyak ditemui. Ikan ini bisa tampil cantik di kolam sebagai koi yang membuat terman-temannya jinak sesuai sifat ikan koi satu warna lainnya, atau tampil dalam kontes koi. Sebagai ikan kontes, koi satu warna biasanya mempunyai kekuatan (kualitas) utama pada body-nya. Ginrin Soragoi ini mampu tampil cukup baik. PEMILIK KOTA VARIETAS UMUR FARM DEALER

Davin Jakarta Ginrin Soragoi Nisai SCK Farm SCK

APRESIASI

Sanke ini masih perlu ditingkatkan terutama dalam body conformationnya. Kelebihan lain dari ikan ini adalah warna merahnya atau beni yang tebal. PEMILIK KOTA JENIS SIZE FARM SEX

Donny Christiaan Surabaya Sanke 47cm CKK Koi Male

APRESIASI

Doitsu sering disebut sebagai ikan unik karena ketiadaan sisik pada kulitnya. Dengan demikian warna pada doitsu akan terlihat langsung dan lebih jelas dibandingkan dengan koi bersisik. Penilaian utama pada koi doitsu adalah warna yang merata pada tiap bagian tubuhnya. Kohaku Doitsu ini mempunyai warna merah yang merata! PEMILIK KOTA JENIS SIZE FARM SEX

Donny Christiaan Surabaya Kohaku Doitsu 40cm Blitar Female

Kirimkan foto koi favorit Anda, dan kami, redaksi KOI’s Mag akan mengapresiasinya. Jangan lupa mengisi data secara lengkap tentang: Varietas, ukuran, umur, jenis kelamin, dan nama pemilik. Anda juga dapat menuliskan apresiasi pada ikan koi yang Anda kirimkan, jika apresiasi Anda memenuhi syarat maka akan dimuat.Setiap terbit KOI’s Mag akan memilih sesekor koi paling favorit. Untuk pemenang akan mendapatkan cendera mata berupa kaos dari KOI’s Mag

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 73

73 9/14/16 1:28 PM


newbie’scorner

74

Pertanian Spirulina KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 74

9/14/16 1:28 PM


newbie’scorner

Sejuta Manfaat Spirulina Bagi penghobi koi tidak ada hal yang membuatnya bahagia kecuali melihat koi-koi miliknya berenang dengan indah dan juga senantiasa sehat. Ya, kesehatan adalah syarat utama untuk menjadi indah, dan ketika berbicara tentang kesehatan maka pola makan dan jenis makanan adalah pendukung utama.

M

Pertanian Spirulina dengan lahan buatan

AKA wajar, jika penghobi koi ini memburu

makanan koi yang paling berkualitas, paling baik, dan kadang-kadang hal ini disertai dengan harga yang tinggi. Beberapa penghobi bahkan fanatik dengan merk tertentu (pakan impor) yang harganya cukup mencengangkan jika dibandingkan dengan pakan pet lain, bahkan jika dibandingkan denga makanan manusia. Akan tetapi, ketika kepuasan adalah tujuan akhirnya maka apa pun akan ditempuh, salah staunya adalah harga. Pertanyaan selanjutnya adalah apakah penghobi koi ini benar-benar mengetahui jenis pakan yang dibelinya? Berbicara tentang pakan koi, terdapat tiga jenis pakan yang biasa tersedia yakni pakan color (warna), pakan growth (per-tumbuhan), dan pakan wheat germ. Di antara ketiganya mempunyai fungsi masing-masing sesuai namanya. Dan, di antara ketiganya pakan color-lah yang dipercaya mempunyai pengaruh langsung terhadap tumbuh

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 75

kembang koi, terutamakarena koi adalah jenis hewan yang dinikmati keindahan warnanya. Saat ini pakan color tersedia dalam bentuk campuran, sekaligus mempunyai fungsi untuk pertumbuhan dan menjaga kesehatan, sehingga pakan seperti ini bisa digunakan setiap hari. Praktis. Untuk mengetahui tentang pakan color ada satu bahan yang demikian disukai oleh penghobi koi, bahan ini bernama: Spirulina.

Apa itu Spirulina dan mengapa baik untuk koi? Spirulina, nama lengkapnya adalah Spirulina Arthrospira adalah sejenis alga yang berukuran sangat kecil (plankton) yang biasa ditemukan di perairan hangat, danau di pegunungan vulkanik. Spirulina berbeda dari alga lainnya, Spirulina lebih mirip bakteri daripada tanaman, karena plankton dari tanaman biasanya bersifat racun. Karena kemiripan ini, ketika Spirulina dikonsumsi maka akan

75 9/14/16 1:28 PM


newbie’scorner

membangkitkan antibodi sehingga tubuh makin siap jika terjadi infekasi lainnya. Keajaiban Spirulina lainnya terdapat pada susunannya. Spirulina mengandung 7 vitamin utama yang dibutuhkan makhluk hidup, yakni vitamin: A1, B1, B2, B6, B12, C dan E. bahkan Spirulina dikenal sebagtai sumber terbaik untuk vitamin B12. Kandungan lain, yang sangat disukai oleh penghobi koi adalah beta-carotene and dan beberapa zat yang membuat pigmen atau warnba menjadi kuat atau pekat (cerah). Tambahan lainnya, Spirulina mengandung 62% asam amino (sumber protein). Dan yang terakhir Spirulina adalah bahan anti oksidan terbaik yang tersedia di alam. Spirulina juga mempunyai dinding sel yang lunak dan mudah dicerna. Bandingkan dengan Chlorella, misalnya, yang mempunyai dinding sel yang sulit dicerna. Dinding sel pada Spirulina terbuat dari susunan gula dan protein. Dengan sifat ini Spirulina lebih mudah dicerna lima kali lebih baik dari daging atau protein nabati dari kedelai yang sering dijumpai dalam kandungan makanan ikan. Dengan sifat-sifat menguntungkan ini, pastilah Spirulina menjadi bahan campuran paling baik dalam pakan ikan. Spirulina juga dikenal mempunyai kendungan mineral yang kaya berkat hidup di lingkungan vulkanik. Kebanyakan pakan ikan mempunyai kandungan mineral kalsium yang tidak memadai. Kalaupun ada, kalsium ini biasanya berasal dari bahan bukan organik sehingga sebenarnya sulit dicerna dan diserap sehingga keberadannya tidak lebih sebagai pelengkap dalam daftar kandungan bahan dalam kemasan pakan. Hal yang lebih buruk, bahan-bahan yang tidak alami dapat menimbulkan pengaruh buruk dalam pemakaian jangka panjang, yakni menyumbat penyerapan minelar alami itu sendoro, sehingga menimbulkan penyakit akibat kekurangan mineral.

Spirulina untuk anti bodi dan kekebalan Di antara semua manfaat baik dari Spirulina, manfaat paling menonjol sebetulnya adalah membangkitkan anti

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 76

bodi, atau kekebalan. Sehingga Spirulina adalah bahan yang seharusnya ada dalam setiap makanan ikan; termasuk juga ikan selain koi (juga ikan-ikan buas dengan cara mencampurkan pada sumber makanan mereka seperti cacing, ulat, atau jangkrik). Berikut ini kandungan dalam Spirulina: Protein : 55%- 70% Karbohidrat : 5% – 25% Lemak (lipids) : 6% – 8% Mineral : 6 -13% Serat : 8% – 10% Vitamin : B1 (thiamine), B2 (riboflavin), B3 (nicotinamide), B6 (pyridoxine), B9 (folic acid), B12 vitamin C, vitamin D, vitamin A and vitamin E dan vitamin K.

76 9/14/16 1:28 PM


newbie’scorner Zat lainnya

Panen Spirulina

Bahan alami yang terkandung dalam Spirulina yang berguna untuk mencerahkan warna: Phycocyanin (warna biru) : 14% Chlorophyll (warna hijau) : 1% Carotenoids (warna : 47% oranye atau merah)

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 77

: zeaxanthin, xanthophyll, echinenone, myxoxanthophyll, canthaxanthin, diatoxanthin, 3’-hydroxyechinenone, betacryptoxanthin dan oscillaxanthin, phycobiliproteins c-phycocyanin dan allophycocyanin.

Mineral penting yang terkandung dalam Spirulina: Calcium (1,315 mg/kg), Iron, Phosphorus (15,400 mg/kg), Iodine, Magnesium, Zinc, Selenium, Copper, Manganese, Chromium, Molybdenum, Sodium, Chloride, Potassium, Germanium, Boron. Teramat banyak kegunaan Spirulina sampai membuatnya seolah-olah seperti sebuah zat ajaib. Penelitian tentang Spirulina ini telah dilakukan, sampai-sampai menyimpulkan bahwa Spirulina juga dapat menjadi zat anti kanker, juga beberapa penyakit berat lain seperti penyakit jantung, hati, ginjal, saraf, mata, dan banyak lagi. Atau pendeknya Spirulina mempunyai segudang kegunaan yang tidak saja berguna untuk makanan ikan (tidak hanya masalah warna), namun juga beruna untuk makhluk hidup lainnya termasuk manusia. Spirulina juga bahan yang aman karena alami.

77 9/14/16 1:28 PM


newbie’scorner

Air Hujan untuk Kolam Koi: Baik atau Buruk? Air hujan, seperti dalam kehidupan nyata selalu mempunyai dua sisi, baik dan buruk, atau menguntungkan dan merugikan. Yang lebih penting dari itu semua, khususnya bagi penghobi koi tahu bagaimana mengatasi apabila terjadi hujan, atau air hujan masuk ke kolam koi dalam debit tertentu. Dengan demikian tahu tindakan apa yang perlu dilakukan jika terjadi masalah, atau sebaliknya dapat mengambil keuntungan dari air hujan.

S

EBELUM membahas lebih lanjut mari mengenali manfaat air hujan untuk kolam koi:

Merupakan sumber air alami. Air hujan merupakan air yang bebas chlorine dan chloramine. Air hujan bersifat soft, air dengan kandungan TDS rendah. Dengan penjelasan seperti di atas, maka bisa dipastikan bahwa air hujan tentu sangat menggiurkan bagi para penghobi koi. Akan tetapi tunggu dulu, tidak selamanya air hujan menguntungkan karena ada beberapa kandungan dalam air hujan yang membawa pengaruh buruk pada koi dan kolam koi.

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 78

Hal yang pertama yang harus diketahui adalah air hujan bukanlah air murni (H2O). Air hujan, berasal dari air laut atau sumber air lainya yang menguap, kemudian membentuk awan dan menjadi hujan. Saat hujan inilah beberapa partikel bisa larut atau terbawa dalam air. Beberapa gas berbahaya di udara atau atmosfer juga dapat terlarut ketika hujan turun. Gas berbahaya ini biasanya dihasilkan dari asap pabrik atau hasil pembakaran lainnya. Dengan demikian kualitas air hujan untuk tiap daerah bisa berbeda, tergantung dari sumber polusi udara tempat daerah itu. Dengan kata lain, jika Anda tinggal di daerah pabrik, di mana banyak polusi udara maka bisa dipastikan hujan di sekitar lokasi Anda dapat membawa akibat buruk—bukan saja pada kolam koi namun juga pada lingkungan Anda.

78 9/14/16 1:28 PM


newbie’scorner Penghasil polusi lainnya adalah jalan raya yang padat, kawasan bandara (dari hasil emisi gas pesawat), dan bahan kimia yang digunakan dalam pertanian. Polutan yang terkandung dalam air hujan dapat dibedakan menjadi organik, anorganik, radioaktif, dan mengandung asam. Kesimpulan sementara, jika Anda tinggal di lingkungan yang sehat maka hujan di sana pun cukup aman. Namun jika hal sebaliknya, sebaiknya pertimbangkan untuk menghindari air hujan untuk sumber atau menambah air kolam.

Atap dan Talang Hujan yang menimpa atap dan talang juga dapat melarutkan zat yang terkandung pada atap atau talang yang dilewatinya. Walaupun hal ini baru terjadi pada waktu lama, namun supaya aman sebaiknya air hujan yang masuk ke kolam sebaiknya bukan hasil limpasan dari atap atau melewati talang. Terdapat dua hal yang dipakai sebagai pertimbangan dalam emnggunakan air hujan untuk kolam koi: pH; pH pada air hujan berkisar antara 5 – 6. Namun demikian hasil buangan industri dapat yang mengandung

Keterangan: (1) Hasil buangan pabrik berupa SO2 menyembul ke udara. (2) SO2 berubah menjadi partikel asam dan tersebar. (3) Partikel asam terbawa hujan dan juga terbawa angin. (4) Partikel asam dapat mencemari tanah, sungai, kolam, hutan dan ` apa saja yang terkena.

sulfur oksida dan buangan kendaraan bermotor menghasilkan Karbon Momoksida dapat mengakibatkan nilai pH turun sampai 4 bahkan di bawahnya, inilah yang sering disebut hujan asam. Akibatnya untuk kolam tentu berbahaya, nilai pH bisa terlalu cepat berfluktuasi. Alkalinitas tidak terkandung dalam air hujan. Ingat, alkalinitas adalah penyangga (buffer) perubahan pH air.

Kesimpulan Untuk beberapa daerah dengan kondisi lingkungan yang baik (biasanya usaha perikanan yang cukup luas) air hujan bisa sangat membantu sebagai sumber air. Sebaliknya, untuk lingkungan yang terkontaminasi dengan polutan, air hujan dapat membawa pengaruh buruk pada (kolam) koi. Penutupan pada area kolam dapat menjadi jalan keluar untuk masalah ini.

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 79

79 9/14/16 1:28 PM


qna

Saat Kolam Kekeringan: Musibah Pipa Pembuangan

Dear KOI’s magazine, Sebenarnya sulit sekali menceritakan kejadian menyedihkan yang baru saja saya alami. Namun demikian atas dorongan temanteman sehobi akhirnya saya buka cerita ini untuk pembelajaran kita bersama. Saya penghobi koi yang sudah cukup lama, hampir dua tahun. Suatu ketika saat sedang menjalankan kegiatan rutin, yakni flushing, musibah terjadi. Tanpa mengecek lagi, saya langsung berangkat ke kantor. Siang harinya saya terima telepon dari rumah yang memberitakan bahwa kolam kering dan ikan-ikan koi saya mati, hanya dua ekor yang bertahan itu pun dalam kondisi mengenaskan. Sumber masalah ini sepele sekali, yakni pipa pembuangan (stand pull pipe) yang lupa terpasang pada tempatnya semula. Hasilnya air dari kolam langsung terbuang dan kolam hampir kering. Bukan main sedihnya. Lewat surat ini saya ingin mengimbau teman-teman sesama penghobi koi untuk selalu waspada dan teliti pada setiap kemungkinan buruk yang terjadi. Satu lagi, bekali orangorang di sekitar Anda (orang rumah) agar mempunyai pengetahuan praktis tentang koi dan kolam, sehingga dapat mengambil tindakan seperlunya dalam keadaan darurat. Saat ini kolam saya sudah mempunyai penghuni koi-koi yang baru, walaupun berbeda rasanya, namun saya mencoba menerima dan berbahagia dengan koi-koi yang ada saat ini. Surat ini juga sebagai pengingat bagi saya untuk tetap semangat. Terima kasih untuk teman-teman sehobi yang selau mengingatkan saya untuk tidak menyerah. Regards, ASWEN SAPTA YOGYAKARTA

Salam kenal Om Ismail, Antara sedih dan gembira kami membaca surat ini. sepanjang pengalaman kami bergaul dengan para penghobi koi, peristiwa yang dialami Om Aswen ini bisa terjadi pada siapa saja. Tinggal bagaimana sikap yang akan diambil, menyerah atau bangkit lagi. Untunglah Om Aswen memilih yang kedua. Pantas dicatat hobi koi termasuk dalam hobi yang cukup kompleks. Banyak aspek yang terlibat di dalamnya; termasuk aspek teknis atau teknologi. Sesuai dengan sifatnya, semakin canggih (lengkap, rumit) maka biasanya semakin membutuhkan persyaratan ekstra dalam pengelolaanya. Namun demikin, justru di sinilah menariknya hobi koi—karena tingkat kesulitannya. Tetap semangat!

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 80

Banyak Saran Tentang Karantina

Yth. KOI’s magazine, Langsung saja, sudah sekian lama saya memelihara koi dan saya rasa makin lama mkin banyak saja saran, terutama tentang karantina ikan koi yang akan masuk kolam. Ada yang menyarankan dua minggu, satu minggu, bahkan tiga hari. Seorang teman bahkan menyarankan cukup dengan short bath dengan larutan garam. Selama ini saya menggunakan cara yang paling aman, sekaligus paling lama, yakni dua minggu. Menurut catatan saya, untuk waktu selama ini banyak pula kejadian; kebanyakan selamat namun ada pula yang lewat. Jadi, mana yang benar? HERMAWAN ROSYADI JAWA TENGAH Salam kenal Om Hermawan, Dalam dunia koi memang sering ditemui banyak sekali pendapat, termasuk dalam hal karantina ikan. Masing-masing kepala bisa saling berbeda pendapat. Supaya tidak bingung perlu diketahui tujuan karantina yakni sebagai tindakan pencegahan penyebaran penyakit antar ikan. Media air adalah media yang subur dalam hal mengantarkan penyakit dari satu ikan ke ikan lainnya. Sedangkan untuk mensterilkan sama sekali kuman penyakit yang mungkin dibawa atau sudah berada di kolam adalah tindakan yang sangat sulit dan juga tidak perlu. Tiap-tiap ikan koi mempunyai sistem perlindungan yakni berupa muccus atau lendir yang mengelilingi tubuhnya. Sistem pertahan lainnya adalah antibodi ikan itu sendiri. Dalam karantina, dua hal inilah yang dipastikan berfungsi optimal. Waktu dua minggu dalam melakukan karantina dimaksudkan untuk memutus siklus perkembangan dan penyebaran bibit penyakit yang kemungkinan ada dengan jalan pengobatan.

Anda menemui masalah dalam pemeliharaan koi? Jangan ragu untuk bertanya pada KOI’s Magazine via e-mail majalah@koi-s. org atau posting ke koi-s.org. Satu buah t-shirt cantik untuk pertanyaan yang dianggap paling menarik.

80 9/14/16 1:28 PM


qna

Mati Lantaran Tidak Bisa Bertelur?

Yth Koi’s magazine, Begini masalah saya, satu ekor koi saya walaupun tidak besar tapi perutnya gendut sekali. Saya kira ini telur. Sayangnya belum sempat ikan bertelur sudah keburu mati duluan. Saya melakukan autopsi dan memang dalam perut ikan ini berisi telur banyak sekali dan padat atau menggumpal. Pertanyaannya, apakah ikan ini mati gara-gara telur yang tidak bisa keluar? Terima kasih jawabannya. ASTANA SULTAN TANGERANG

Halo Om Astana, Dari yang diceritakan kemungkinan betul seperti yang diduga Om Astana. Koi yang sedang menyimpan telur biasanya kondisi tubuhnya menurun, dengan demikian mudah terserang sakit. Telur yang tidak bisa dikeluarkan terjadi karena beberapa sebab. Yang pertama adalah tlur yang sulit matang, hal yang kedua adalah karena terlalu banyak jaringan lemak. Kondisi menyimpan telur sebelum waktunya pada koi juga bisa dipicu oleh kondisi air yang tidak ideal. Semoga membantu.

Pakan Koi Campur-Campur Yth. KOI’s magazine, Salam kenal, dari beberapa penghobi yang saya kenal, mereka rata-rata mencampur pakan untuk koi. Masing-masing mempunyai komposisinya sesuai kebutuhan dan keinginan. Menurut KOI’s magazine, apakah hal ini perlu? Dan bagaimana komposisi campuran pakan yang baik? Terima kasih atas penjelasannya. Salam Koi’s, HARRY USMAN BOGOR, JAWA BARAT

Salam kenal Om Harry, Secara umum pakan koi biasanya dibedakan menjadi tiga macam; wheat germ, color, dan grow. Sesuai fungsinya pakan wheat germ sifatnya seperti makanan pokok, aman digunakan untuk waktu kapan saja. Pakan color berguna untuk menambah kuat warna. Sedangkan pakan grow berguna untuk pertumbuhan. Masing-masing merk pakan mempunyai karakteristiknya sendiri. Efek untuk koi bisa diketahui lewat pengalaman dalam penggunaanya. Tentang pencampuran ketiga jenis pakan ini secara umum porsi terbesar adalah wheat germ, kemudian pakan color dan grow sisanya. Komposisinya antara 60% wheat germ, dan 20% masingmasing untuk pakan color dan grow. Angka prosentasi ini tidak mutlak, tergantung kebutuhan yang ingin dicapai juga tergantung merk pakan yang dipakai. Sebagai catatan, adakalanya pakan-pakan tersebut tidak dicampur atau diberikan begitu saja sesuai kebutuhan. Satu hal yang perlu diingat, koi membutuhkan penyesuaian setiap kali berganti (merk) pakan. Penyesuaian ini dapat menyebabkan stres, maka jika ingin berganti pakan mulailah sedikit demi sedikit. Semoga membantu.

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 81

81 9/14/16 1:28 PM


profilbreeder

KOI’s KOI’s46 469-10/2016 8-9/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 82

82 9/14/16 1:28 PM


profilbreeder

Good One Koi Farm

Setiap Koi Memiliki Keindahannya Sendiri Kevin Handoko, pemuda 23 tahun bisa jadi breeder koi paling muda di Indonesia. Namun demikian, bukan berarti ia tidak serius menjalani hobi yang sekarang kian berkembang dan menghasilkan ini.

L

IHATLAH berbagai penghargaan yang didapatnya dari arena kontes koi; panjang dan berderet. Inilah bukti bahwa prestasi sebagai breeder koi tidak mengenal batasan usia. Biar muda tetapi serius, bukan halangan untuk berprestasi. Berawal dari perkenalannya dengan koi dan akhirnya jatuh cinta, saat Kevin mengenal koi di kios di Jalan Panjang Jiwo dan Jalan Irian Barat, Surabaya. Cerita selanjutnya mudah ditebak, Kevin makin terpikat oleh warna dan lenggak-lenggok koi yang gemulai, jadilah uang jajannya habis setiap saat ia mampir di dua jalan ini. Kevin masih ingat dengan sangat jelas dua varietas yang sangat disukainya yakni Sushui dan Showa. Kevin Handoko, kecintaannya pada koi dimulai sejak SD kelas tiga

Kecintaannya pada koi dimulai sejak kecil, sejak SD kelas tiga. Kemudian mulai memelihara serius sejak SMA, dan mulai breeding sejak 3,5 tahun lalu. Uji coba pertama adalah indukan Tancho Sanke yang diberi nama Uno dengan pejantan Sanke dan Kohaku dari Sakai. Dari percobaan ini ternyata lahir anakan yang patut dibanggakan, yakni Sanke dan Kohaku yang menjadi langganan juara dalam berbagai koi show tingkat lokal seperti di Jatim Koi Show dan dan Bali Koi Show. Rupanya ilmu tentang berternak ikan ini tidak datang begitu saja. Jauh sebelum beternak koi Kevin telah mencoba beternak ikan Gupy dan ikan Mas Koki setelah tamat SMP. Maka, sejak ia serius beternak koi, ikan-ikan hias lainnya jadi tidak sempat terurus lagi. Jenis ikan hias lain yang sempat dipelihara dan dikembangkan adalah Arwana. Hobi lain yang pernah ditekuni Kevin adalah tanaman. Ia

Anakan Showa umur tosai

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 83

83 9/14/16 1:28 PM


profilbreeder menyukai Adenium dan Bonsai. Dua jenis tanaman ini juga sempat dikembangkannya. Bagi Kevin, sekadar memelihara saja tuidaklah cukup. Ia menginginkan binatang dan tanaman yang dipeliharanya juga dapat dibudidayakan. “Ada kepuasan tersendiri saat melihat ikan yang saya pelihara dapat bertelur, menetas. Dan saya dapat melihat anakannya tumbuh besar menjadi koi berkualitas.” Hobi untuk memelihara sekaligus budidaya ini melekat kuat bahkan ketika Kevin memasuki jenjang kuliah. Sempat ia merasa asing d engan teman-temannya lantaran hobi yang tidak sama; saat itu teman-temannya lebih tertarik pada game, modifikasi kendaraan, atau ke mal, sementara Kevin berkutat dengan hobi koi. Untunglah hal ini tidak menyurutkan niatnya untuk tetap menekuni koi dan tanaman. Saat ini Kevin masih menekuni hobi yang sudah bisa menghasilkan ini, sesekali ia masih membantu usaha ayahnya di bidang variasi mobil dan kaca film.

“Breeding koi itu sulit-sulit gampang.”

Kevin menekankan kata sulit-sulit gampang daripada gampang-gampang sulit karena menurut dia sulitnya memang dua kali dibanding gampangnya. Semua teknik pernah dicobanya, mulai dari pemijahan alamai sampai pemijahan buatan, dengan stripping. Dua teknik ini samasama sulit dilakukan karena dibutuhkan kejelian, feeling, dan pengalaman. “Kalau asal bertelur saja mungkin tidak terlalu sulit, tapi bertelur dengan prosentase tetas yang banyak lalu menghasilkan burayak koi sehat dan kualitas baik itu yang sulit. Tidak semua orang mempunyai pengalaman yang sama. Rumusnya bisa berbeda dari satu orang ke orang lainnya.”

Koleksi indukan Good One Koi Farm

Atau dengan kata lain, pengalaman memegang peranan utama dalam breeding koi. Masing-masing breeder koi bisa mempunyai pengalaman berbeda tergantung dari lingkungan di mana ia tinggal dan kondisi indukan masing-masing.

Produksi 80% untuk pasar Pulau Jawa

Dalam setahun dilakukan 15 kali pemihajan dari 10-15 pasang indukan dapat dihasilkan burayak sebanyak 10.000100.000 burayak untuk tiap pasangan indukan, tergantung dari musim dan kualitas telur serta sperma indukan.

Fasilitas green house milik Good One Koi Farm

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 84

84 9/14/16 1:28 PM


profilbreeder Beberapa anakan Good One Koi Farm yang berprestasi

Asagi 35cm, Anggrek Prize Jogja Breeder Koi Show 2015

Asagi 47cm, Adult Champion, 4th Jogja Breeder Koi Show 2015

Kumonryu, Baby Champion 4th Asia Cup Young Koi Show 2015

Asagi, Botan Prize, 2nd All Indonesia Combined Koi Show

Showa 25bu, Baby Champion, 20th Anniversary Surabaya Koi Club Koi Show 2016

Burayak-buarayak ini telah melewati seleksi awal. Hasilnya bisa dijual, 80% untuk pasar di Pulau Jawa. Varietas yang dihasilkan cukup beragam yakni: Asagi, Yamabuki ogon, Showa, Kohaku, Kujaku, Ochiba, Ginrin Kohaku dan Doitsu Showa.

‘Kolekdol’ dan harapan besar untuk koi lokal

Saat ini banyak ikan-ikankoleksi Kevin yang berstatus ‘kolekdol’; selain menjadi ikan koleksi atau ikan kesayangan, ikan-ikan ini juga sekaligus dagangan atau ‘didol’ atau dijual. Untuk menghobi koi yang menjadi langganan ikan-ikan ini

Koleksi anakan Ogon umur tosai

dapat saling ditukar jika bosa dengan ikan lama atau sekadar ingin menambah koleksi baru. Kepemilikan koi menjadi ramah tentunya, karena modal belanja tidak sebanyak saat membeli ikan yang baru sama sekali. Untuk koi lokal, Kevin berharap banyak kualitasnya meningkat—seperti yang saat ini diusahakannya. Ia ingin melihat koi lokal bukan saja indah saat ukuran kecil, di bawah 50cm, tapi juga sampai besar. Dari pemerintah, Kevin berharap agar biaya ekspor bisa lebih kompetitif sehingga

Panen Ogon ukuran nisai

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 85

85 9/14/16 1:28 PM


profilbreeder

Fasilitas mud pond kapasitas 3500 ton

makin terbuka peluang pasar di luar negeri. Permintaan untuk ekspor sebenarnya cukup banyak, namun karena berbagai kendala Good Koi Farm baru melayani untuk negara Brunei. “Mimpi saya koi produksi dalam negeri tidak dipandang sebelah mata. Ini memang tidak mudah, dan butuh proses dan saya sedang menjalani proses itu. Saya yakin koi dari Indonesia juga bisa tampil indah dan menawan. Saya ingin hasil ternakan Good One Koi dapat menjadi kebanggan buat Indonesia. Mendapat tempat tersendiri di kolam-kolam para penghobi koi di tanah air. Setiap koi memiliki keunikannya dan keindahannya sendiri. Tidak ada corak yang sama, tidak ada yang identik. Setiap koi seperti lukiasan yang memiliki dan keindahanya.”

Sukabumi Sugoi’s 2015: Super Mini Champion Asagi Ginrin 10cm Surabaya Koi Show 2015: Baby Champion Showa 18cm

Fasilitas lahan Good One Koi Farm

Lahan kurang lebih 8000m2 Kolam lumpur 9; semi mudpond 3 1 green house dengan 14 kolam; 3 kolam pemijahan, 6 kolam karantina, 2 kolam indukan, 2 kolam pejantan, 3 kolam show room, 2 kolam pribadi Karyawan 5 orang Indukan 25 ekor; dari Sakai, Dainichi, Isa, Otsuka, Ogata, Marusei , Kaneko, Momotaro, Marudo, Konishi; size 6095cm. Indukan pertama dari Mawar 21 dan Samurai Koi.

Berikut ini daftar prestasi dalam koi show

Malang Koi Show, April 2014: Best in Variety Hikari Muji Blitar Koi Show 2015: Anggrek Prize, Asagi 15cm Kediri Koi Show 2015: Anggrek Prize, Ogon 30cm Asia Koi Show 2015, Surabaya: Baby Champion, Kumonryu 19cm 2nd Combine Koi Show 2015, Bandung: Botan Prize, Asagi 35cm Breeder Koi Show 2015: Anggrek Prize, Asagi Ginrin 40cm, Asagi 45cm, Hikari Muji 50cm, Adult Champion Asagi 55cm dan Juara Umum atau Best Breeder 2015

Salah satu Jombo Tosai Kohaku milik Good One Koi Farm

Anakan Showa Ginrin Good One Koi Farm

Fasilitas kolam green house

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 86

86 9/14/16 1:28 PM


koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 87

87 9/14/16 1:28 PM


infoproducts Bak Fiber dan Filter Kolam Fiber

FIBER merek AR dijamin berkualitas karena pengalaman kami di bidang Fiber selama kurang lebih 25 tahun. Bak Fiber yang diproduksi dijamin kualitas ketebalannya, diisi air sampai penuh tidak Melengkung. Filter Kolam Fiber yang diproduksi dijamin kualitas ketebalannya, diisi media filter berat seperti batu zeolit, tidak Pecah atau Retak. Produk bisa didapatkan di: Angkasa Aquarium - Peternak & Penjual Ikan Hias Angkasa Raya - Fibreglass & Waterproofing Ruko Green Ville Blok A No. 42 - 43 Telp: (021) 5672778 - 5600744 Fax: (021) 56965048 Jl. Tanjung Duren Barat, Kebon Jeruk Jakarta Barat - 11510

OBAT KUTUBLAS KUTUBLAS adalah obat anti parasit untuk segala jenis ikan hias (eg. KOI, KOKI, dll, (kecuali arwana)). KUTUBLAS mengobati : kutu jarum dan kutu bulat (ARGULUS). Obat KUTUBLAS berupa bubuk/serbuk putih dan tersedia dalam kemasan alu-foil (3gr). Tanda ikan terkena parasit : 1. Gaya berenang SPORADIS, 2. Mengesek-gesekan badan ke dinding kolam, 3. Sering loncat keluar permukaan air, 4. Badan dan sirip merah-merah. Dosis Pemakaian: 3gr untuk 2000 Liter. Lama Pemakaian: 6 jam. Frekwensi Pemakaian: 1 kali Produk bisa didapatkan di: Angkasa Aquarium - Peternak & Penjual Ikan Hias Angkasa Raya - Fibreglass & Waterproofing Ruko Green Ville Blok A No. 42 - 43 Telp: (021) 5672778 - 5600744 Fax: (021) 56965048 Jl. Tanjung Duren Barat, Kebon Jeruk Jakarta Barat - 11510

Pellet AKARI “VITA GROW” ADALAH pakan ikan koi dan koki yang mengaNdung ekstrak Garlic dan berprotein tinggi untuk meningkatkan sistem vitalitas / kekebalan tubuh ikan dari penyakit. KEUNGGULAN Pellet AKARI “VITA GROW”adalah dengan “growth formula” dan nutrisi lengkap seimbang untuk menunjang pertumbuhan ikan, mengandung “garlic (Allium Sativum)” untuk meningkatkan sistem vitalitas/kekebalan tubuh ikan dari penyakit, mengandung vitamin C untuk kebugaran ikan. Produk bisa didapatkan di Angkasa Aquarium -Peternak & Penjual Ikan Hias Angkasa Raya - Fibreglass & Waterproofing. Ruko Green Ville Blok A No. 42 – 43 Telp: (021) 5672778 - 5600744 Fax: (021) 56965048 Jl. Tanjung Duren Barat, Kebon Jeruk Jakarta Barat - 11510 Erik Setiawan Angkasa HP: 0812-8765-7770 Pin BB: 5E003326 www.angkasaaquarium.com

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 88

88 9/14/16 1:28 PM


infoproducts KOHAKU Spirulina Pencerah Warna Koi

KOHAKU spirulina dibuat dari bahan baku yang berkualitas dengan melalui seleksi yang ketat untuk mendapatkan pakan koi yang berkualitas, KOHAKU spirulina juga kaya akan nutrisi, vitamin dan mineral yang lengkap untuk pertumbuhan dan kesehatan ikan koi, serta kandungan spirulina dalam KOHAKU menjadikan warna ikan koi lebih cerah dan indah. Disamping itu, KOHAKU spirulina juga dilengkapi dengan probiotic yang berfungsi untuk menyehatkan sistem pencernaan dan sekaligus sebagai imunitas (daya tahan) dalam tubuh koi. KOHAKU koi food sangat cocok untuk segala jenis ikan koi dan sudah terbukti akan kualitasnya yang menjadikan ikan koi tumbuh lebih sehat dan warna yang cerah. Diproduksi oleh PT Matahari Sakti d/a Margomulyo Industri I Blok A9-13 Surabaya 60183, telp 031 7491199 dan dapat di beli di toko-toko ikan hias atau di petshop di seluruh Indonesia.

JPD NEW PRODUCT TANEMIZU BACTERIA

Available in 1.8L & 1L

SAKAI BLEND HIGH QUALITY NISHIKIGOI FOOD

KOHAKU Wheat Germ Menjadikan Koi Lebih Indah

KOHAKU wheat germ di produksi dari bahan baku terbaik dan terseleksi dengan ketat akan kualitasnya, KOHAKU wheat germ diperkaya dengan kandungan nutrisi, vitamin dan mineral yang komplet untuk menjadikan ikan koi tumbuh dengan cepat dan sehat. Kandungan utama KOHAKU wheat germ membuat ikan koi lebih indah dan kandungan probiotic-nya yang berfungsi untuk menyehatkan sistem pencernaan dan sekaligus sebagai imunitas (daya tahan) dalam tubuh koi. KOHAKU koi food sangat cocok untuk segala jenis ikan koi dan sudah terbukti akan kualitasnya yang menjadikan ikan koi tumbuh lebih sehat dan warna yang cerah. Diproduksi oleh PT Matahari Sakti d/a Margomulyo Industri I Blok A9-13 Surabaya 60183, telp 031 7491199 dan dapat di beli di toko-toko ikan hias atau di petshop di seluruh Indonesia.

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 89

Tanemizu bacteria microgram

Photosynthetic Bacteria Facultative Anaerobe (Can be survived in the hypoxic environment) Survive range Freshwater - Salinity 3% Tanemizu bacteria is Non-fastness type and will not have an adverse affect on the bacteria in the filter Tanemizu bacteria is globe to oval-shaped cellular diameter 1pm bacteria.

SAKAI BLEND FOOD, merupakan pakan ikan koi yang dihasilkan oleh Sakai Fish Farm untuk menciptakan koikoi berkualitas dan sehat. Sakai mengeluarkan produk Sakai Blend Hi-Grow WHEATGERM, Sakai Blend Hi-Grow COLOR ENHANCER, dan Sakai Blend WHEATGERM. Masing-masing produk memiliki kelebihan dan keunggulan dengan komposisi dan takaran yang dapat dijamin (bergaransi). Komposisi yang terdiri dari protein, fat, fibre, moisture, ash, prosphorus, vitamin A, vitamin D3, vitamin E dan Ascorbic Acid. Produk ini dapat diperoleh di SAMURAI KOI CENTRE Jl. Taman Mutiara IV No.24 Cibabat, Cimahi Jawa Barat, telp: 022-6653360.

89 9/14/16 1:28 PM


mitrakoianda Jl. Puri Kencana Raya Blok B2 No.3 Villa Serpong, Serpong Utara Tangerang Selatan Tlp: 021 - 538 2599/ HP: 0812 806 3000 Email: a_spectrum@yahoo.com www.spectrumkoi.com

Ruko Green Ville Blok A No.42-43 Jl. Tanjung Duren Barat, Jakarta Barat Tel: 021 – 567 2778 / 560 0744, HP: 0813 8164 0083 www.angkasaaquarium.com

KOI CASTLE

CONTACT: Hendra Gunadi HP: 0811 846 075 EMAIL: hendra_gunadi@yahoo.com

Jl. Puri Kembang Barat K 10 No.3 Puri Indah Jakarta Barat 11610 HP: 0815 1414 1414 www.koicastle.net PT. JAPFA COMFEED INDONESIA Tbk Jl. Daan Mogot KM 12 No.9 Jakarta Barat 11730 Telp: 021 - 2561 7010 Fax: 021 - 544 7756 SMS Center: 0818 900 260

FLEXYCOAT WATERPONDING Tlp: 021 - 451 7450 / 1 Hp: 0818 1822 18

hokky @japfacomfeed.co.id

www.hiyoto.com

Gallery: Jl. H. Syahdan 78, Kemanggisan (Palmerah Barat IX) Dekat kampus BINUS lama Tlp: 021 - 9278 4078 / 7071 1478 Hp: 0816 835517 Email: goldenkoi_centre@yahoo.com www.goldenkoicentre.biz

WATER DECOR Jl. Puri Kencana Blok J1/3Y Rukan Puri Niaga, Jakarta Barat 11610 Telp: 021 -5830 2483 Email: info@water-decor.com www.water-decor.com

JAKARTA KOI CENTRE Sunter Permai Jaya II A2 /15 Jakarta Utara Tlp: 021 – 645 0480 Hp:0818 787 668

HOLIS BALE AQUARIUM BANDUNG holisbaleaquarium.com Showroom: Jl. Terusan holis No 6A Bandung, Tlp: 022 - 953 35735 Office: Komp Taman Holis Indah Blok G2 No 22 Bandung 40215, Tlp: 022 - 607 9222 Fax: 022 - 607 9222 Email: lenk_wew@yahoo.com Holisbaleaquarium@yahoo.co.id

www.jakartakoicentre.com

IWAKKOI CENTER

PT MATAHARI SAKTI Margomulyo Industri Blok A9-13 Surabaya 60183 Tlp: 031 - 749 1199 Fax: 031 - 749 0545

Jl. Sulfat Tengah, Purwantoro Blimbing, Malang, Jawa Timur 65122 M. 0813 3335 1900 :: 0822 3404 2000 WA. 0821 4777 8099 FB. iwakkoi farm FP. iwak koi center www.iwakkoi.com

mataharisakti.com

PT, Central Proteinaprima, Tbk Gedung Puri Matari 2 Lt. UG Jl. HR. Rasuna Said Kav. H1-H2 Setiabudi, Kuningan Jakarta Selatan 12920 Telp : (021) 525 1289 Fax : (021) 525 2089 Contact : Agung Permana www.cppetfood.com

KIDKOI FARM

Jl. Teratai No.3 Bintaro Ray, Jakarta Selatan Contact: Taufik Hp: 0852 1545 4503 /0857 7111 4553 Email: indradjit.h@gmail.com

SEIRYUU KOI CARP Jl. Cipedes Atas No.30 Bandung M. 0878 7787 8888 / PIN BB 75348EDE / seiryuu.koi@gmail.com www.seiryuu-koi.com

JDF NEW GENERATION OF KOI FOOD Jl. Baruk Utama 13/21ND59 Perum Pondok Nirwana Surabaya 60298. Contact: Irwan Junaidi 085607413133

SAMURAI KOI CENTRE Taman Mutiara D IV No.24 Cibabat-Cimahi, Bandung Tlp: 022 - 665 3360 Fax: 022 - 663 0867

Duta Indah Iconic B17 Jl. MH Thamrin, Cikokol Tangerang CONTACT : Efendy - 08164857141 Email : platinum_aquatic@yahoo.com

KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 90

www.samuraikoi.com

90 9/14/16 1:28 PM


koiclub ZNA Bandung Chapter Jl. Lembah Sukoresmi I/19 BANDUNG T. +62 857 9484 8267 F. +62 22 203 8400 Blog: zna-bandung.blogspot.com Facebook: Zna Bandoeng Chapter Fans Page: Zna Bandung Chapter E: zna.Bandung@yahoo.com

Sukabumi Nishikigoi Club Breeders Jl. Cimahi - Cibaraja, RT 02/RW 01 Desa Salajambe, Kec. Cisaat Kab. SUKABUMI, Jawa Barat T. 022 - 216 530 E. info@sugois.org

Makassar Koi Club Citra Sudiang Indah, Blok X8 N0.4 Sudiang - MAKASSAR T.0411 - 556 291 Koi Owners of Indonesia Society Jl. Wijaya I/64 Kebayoran Baru Jakarta Selatan 12170 T. 021 - 7279 2849, F. 021 - 739 3629 E. info@koi-s.org

Rinyukai Indonesia Jl. Simprug Garden VII No.16F Jakarta

ZNA Jakarta Chapter Taman Tekno, Blok C-17 BSD Serpong T. 021- 539 9240 F. 021- 539 9241 E. info@zna-jakartachapter.com

Tangerang Koi Club Medang Lestari Blok C7B No.8 Gading Serpong - Serpong Tangerang

Semarang Koi Club Perumahan Graha Bulusan Utama No.5 Tembalang - Semarang

Cianjur Nishikigoi Club Desa Tanjungsari Kecamatan Sukaluyu Kabupaten Cianjur

MalangRaya Nishikigoi Community Jl. Sulfat Agung 4 No.11 Purwantoro, Blimbing Malang Jawa Timur 65122 M. 0813 3443 1982, T/F. 0341 474577 E. arekmnc@gmail.com Facebook. malangnishikigoicommunity www.malangrayakoishow.com

koi-s.org

KOIS 46 ISI CETAK.indd 91

ZNA Botabek Cluster Marseilles Blok E1 No.1 Perumahan Kota Wisata Cibubur T: 021 - 8493 5000

Jika club Anda ingin ditampilkan dalam rubrik ini, silakan mengirimkan logo dan alamat sekretariat Anda ke alamat e-mail: majalah@koi-s.org

Bogor Nishikigoi Club Jl. Beo 4 No.4 Tanah Sereal - Bogor

91 9/14/16 1:28 PM


KOI’s 46 9-10/2016

KOIS 46 ISI CETAK.indd 92

92 9/14/16 1:28 PM


SEJUTA MANFAAT SPIRULINA EDISI 46 VOLUME VIiI 09-10/2016

46 VOLUME VIII 09-10/2016 PULAU JAWA Rp 50.000 LUAR JAWA Rp 55.000

lei sure, bu sine ss, life st yle

ZNA Merah Putih & Young KOI’s Show 2016 20thth Anniversary Surabaya Koi Club Koi Show 2016 MARTIN MARTIN SYMONDS SYMONDS

KODA KOI FARM Farm Penuh Warna

PROFIL PROFIL BREEDER BREEDER

GOOD ONE KOI FARM

IND ONE SI A NI S HIK I G O I MAGA Z INE KOI'S COVER 46 CETAK.indd 1

GRAND CHAMPION A - 7th KOI’S MERAH PUTIH 2016 - OWNED by JANI LAU - BRED by SAKAI FISH FARM

KOI KOI SHOW SHOW

9/13/16 12:59 PM


KOI'S COVER 46 CETAK.indd 2

9/13/16 12:59 PM


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.