![](https://assets.isu.pub/document-structure/230228150915-04fdca27ccb1f698f98c38cf2b407170/v1/bda7aa659058cd24343f637d40bd4665.jpeg?width=720&quality=85%2C50)
3 minute read
JAKARTA - Mahkamah
Konstitusi (MK) menolak gugatan uji materi terkait masa jabatan presiden yang termaktub pada Pasal 169 huruf n dan 227 huruf i Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum (Pemilu).
Permohonan tersebut teregistrasi pada perkara Nomor 4/PUU-XXI/2023 diajukan seorang guru honorer dari Riau, Herifuddin Daulay. “Dalam pokok permohonan menolak permo-
Advertisement
Diperiksa KPK Hari Ini
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyatakan transaksi janggal bekas Kepala Bagian Umum Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Kantor Wilayah Jakarta Selatan II Rafael Alun Trisambodo yang dilaporkan Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) bisa menjadi bukti awal dugaan tindak pidana korupsi.
“Bisa saja (jadi bukti awal) dan KPK juga pernah punya pengalaman dari LHKPN dan dari PPATK di mana kita mendapat transaksi yang mencurigakan atau terhadap aset-aset yang kemudian tidak dilaporkan,” ujar Wakil Ketua KPK Alexander Marwata, di Jakarta, Selasa (28/2).
Meski demikian, Alex menegaskan bahwa Laporan Hasil Analisa (LHA) PPATK tidak bisa dijadikan acuan tunggal. Pihaknya akan terlebih dahulu melakukan klarifikasi terhadap pihak terkait, apabila yang bersangkutan bisa membuktikan keabsahan transaksi tersebut, maka tidak ada yang perlu dipermasalahkan.
“Kemudian kita klarifikasi, kalau yang bersangkutan tidak bisa membuktikan asal strata kekayannya itu menjadi indikasi atau red flags terjadinya suatu penyimpangan, dalam hal ini korupsi,” kata Alex seperti dikutip dari Antara. Terkait hal itu, pihak KPK telah menjadwalkan klarifikasi kepada Rafael pada hari ini, Rabu (1/3). KPK memastikan Rafael
Baca.....
Harta Kekayaan Rafael Berdasarkan LHKPN 2021
![](https://assets.isu.pub/document-structure/230228150915-04fdca27ccb1f698f98c38cf2b407170/v1/84185db549324dfe2f8d149d6f793a89.jpeg?width=720&quality=85%2C50)
A. Tanah dan Bangunan Senilai
Rp51.937.781.000
1. Tanah seluas 525 m2 di Sleman, hasil sendiri Rp75.000.000
2. Tanah dan bangunan seluas 337 m2/115 m2 di Manado, hasil sendiri Rp182.113.000
3. Tanah dan bangunan seluas 528 m2/150 m2 di Manado, hasil sendiri Rp326.205.000
4. Tanah seluas 300 m2 di Manado Hasil sendiri Rp90.060.000
5. Tanah dan bangunan seluas 78 m2/120 m2 di Jakarta Barat, hibah tanpa akta
Rp1.260.090.000
6. Tanah dan bangunan seluas 324 m2/502 m2 di Jakarta Selatan, hasil sendiri Rp13.559.380.000
Tanah dan bangunan seluas 766 m2/559 m2 di Jakarta Barat, hasil sendiri Rp21.911.638.000 8. Tanah dan bangunan seluas 1369 m2/150 m2 di Jakarta Barat, hibah tanpa akta Rp9.316.045.000 9. Tanah dan bangunan seluas 300 m2/265 m2 di Jakarta Barat, hasil sendi Rp4.811.500.000 10. Tanah seluas 69 m2 di Sleman, warisan Rp138.000.000 11. Tanah seluas 178.5 m2 di Sleman, warisan Rp267.750.000 B. Alat Transportasi dan Mesin Senilai Rp425.000.000 1. Mobil Toyota Camry Sedan tahun 2008, hasil sendiri Rp125.000.000 2. Mobil Toyota Kijang tahun 2018, hasil sendiri Rp300.000.000 C. Harta Bergerak Lainnya Rp420.000.000 D. Surat Berharga
Rp1.556.707.379
![](https://assets.isu.pub/document-structure/230228150915-04fdca27ccb1f698f98c38cf2b407170/v1/ec44bf4c7c8e31e5be2c7a19f711d489.jpeg?width=720&quality=85%2C50)
E. Kas dan setara kas Rp1.345.821.529 F. Harta lainnya Rp419.040.381
TO TAL HARTA: Rp56.104.350.289
Eliezer
honan pemohon untuk seluruhnya,” kata Ketua MK Anwar Usman membacakan putusan, Selasa (28/2).
Artinya, putusan ini juga menyatakan maksimal masa jabatan presiden dan wakil presiden adalah tetap selama dua periode.
Berpotensi Bebas Lebih Cepat
JAKARTA - Bharada Richard Eliezer Pudihang Lumiu yang menyandang status sebagai narapidana atau warga binaan Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Salemba dan dititipkan di Rumah Tahanan Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri, Jakarta, berpotensi bebas lebih cepat jika memenuhi syarat untuk menerima remisi, salah satunya berkelakuan baik.
PARIS - Lionel Messi dinobatkan sebagai pesepakbola pria terbaik di acara
The Best FIFA Football Awards setelah memimpin Argentina menjuarai Piala Dunia 2022 di Qatar. Ini merupakan gelar Pemain Terbaik FIFA kedua untuk striker berjuluk La Pulga. FIFA mengumumkan penghargaan pemain terbaik pria di Paris, Prancis, pada Selasa (18/1) dini hari
![](https://assets.isu.pub/document-structure/230228150915-04fdca27ccb1f698f98c38cf2b407170/v1/804b133fc5df76e2ed171b0b0037e02f.jpeg?width=720&quality=85%2C50)
WIB. Messi menjadi yang terbaik mengungguli
BHARADA Richard Eliezer Pudihang Lumiu (tengah) didampingi kuasa hukum dan jaksa penuntut umum saat menandatangani administrasi pelaksanaan eksekusi di Lapas Kelas IIA Salemba, Jakarta Pusat, Senin (27/2). (detikcom)
Kurangi Emisi, PT RAPP Perkenalkan Mobil Listrik untuk Karyawan
PEKANBARU - PT Riau
Andalan Pulp and Paper (RAPP) telah mengoperasikan enam unit bus listrik yang dipergunakan untuk operasional karyawan.
Upaya itu dilakukan untuk menekan emisi karbon serta menekan dampak perubahan iklim yang makin nyata.
Penggunaan mobil listrik ini sejalan dengan target pengurangan emisi karbon oleh pemerintah Indonesia yaitu 31,89 persen pada tahun 2030. Salah satu upaya yang dilakukan pemerintah adalah mendorong pelaku industri untuk melakukan transisi energi bersih. Moda transportasi rendah karbon, seperti mobil ataupun bus listrik, dapat menjadi pilihan utama untuk mendukung mitigasi iklim. Komitmen itu didukung penuh oleh swasta, salah satunya PT RAPP yang merupakan produsen kertas PaperOne.
![](https://assets.isu.pub/document-structure/230228150915-04fdca27ccb1f698f98c38cf2b407170/v1/c99e515a1e34f1b508cbc62be740667c.jpeg?width=720&quality=85%2C50)
Baca..... hal 7
Diperbarui
JAKARTA - Menteri Agama (Menag)
![](https://assets.isu.pub/document-structure/230228150915-04fdca27ccb1f698f98c38cf2b407170/v1/9b523071b10c4b2f87f7789cc691c034.jpeg?width=720&quality=85%2C50)
![](https://assets.isu.pub/document-structure/230228150915-04fdca27ccb1f698f98c38cf2b407170/v1/a31c68be93bb71452969d2e276bd5bbf.jpeg?width=720&quality=85%2C50)
Yaqut Cholil Qoumas telah menandatangani
Keputusan Menteri Agama (KMA) Nomor 189 Tahun 2023 tentang Kuota Haji Indonesia tahun 1444 Hijriah/2023 Masehi.
Dalam KMA tersebut ditetapkan bahwa kuota haji Indonesia 1444 H berjumlah 221.000 jemaah, terdiri atas 203.320 jemaah kuota haji reguler dan 17.680 jemaah kuota haji khusus.
“Alhamdulillah, KMA kuota haji 2023 sudah terbit. KMA ini menjadi dasar kami untuk melakukan penyesuaian penghitungan
Baca..... hal 7
Penyesuaian sudah dilakukan dan kini jemaah haji bisa memperbarui kembali perkiraan keberangkatannya dengan memasukkan nomor porsi melalui aplikasi Pusaka Kemenag
HILMAN LATIEF Dirjen PHU Kemenag
BUS listrik milik
PT Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP) yang digunakan untuk operasional karyawan. (ist)
![](https://assets.isu.pub/document-structure/230228150915-04fdca27ccb1f698f98c38cf2b407170/v1/1f896e9ef43c5089bb0afd0d23f939fb.jpeg?width=720&quality=85%2C50)
Visa Apapun Bisa untuk Umrah
ARAB Saudi kembali membuat kebijakan yang memudahkan para pelancong untuk datang ke negara mereka. Kini, pemegang visa jenis apapun diizinkan untuk menjalani ibadah umrah.
Selain itu, Arab Saudi juga mengumumkan bahwa mulai saat ini tidak ada lagi kuota untuk jemaah umrah per tahun. Dengan kebijakan ini, jemaah umrah dari luar negeri pun diprediksi bakal meningkat. Gulf, seperti dikutip dari cnnindonesia.
Baca..... hal 7
Informasi langganan dan pengaduan Koran Metro Riau: Hendra Gunawan 081275375188 e-paper: www.epaper.metroriau.com website: www.metroriau.com - www.halloriau.com email: metroriau.redaksi@gmail.com