Pontianak Post

Page 1

Pontianak Post Minggu 7 Februari 2010 M / 23 Shafar 1431 H

Eceran Rp. 2.500

P e rt a ma da n T e rut a ma di K a l i m a n t a n B a r a t

GROW WITH CHARACTER

Mintalah, Maka Kamu Akan Diberi PERJALANAN awal MarkPlus Professional Service pada awalnya tidak semulus yang saya kira. Padahal, Personal Brand Awareness saya sudah cukup tinggi berkat menulis di Jawa Pos tiap hari Rabu sejak masih di PT Panggung Electronic Industries dan dilanjutkan ketika di Sampoerna. Personal Brand Association saya juga sudah sangat “tajam”,karena selalu dan hanya menulis dari “angle” Hermawan Kartajaya marketing. Kalau dihitung secara kasar saja,selama tiga tahun berturut-turut,waktu itu berarti sudah ada 150 tulisan Marketing saya keluar di Jawa Pos. Kehadiran saya di Rotary Club Surabaya Rungkut pun membantu terjadinya “network”. Disinilah,saya mulai menawarkan diri untuk bicara secara “gratis” di perusahaan teman teman saya.

Upaya Pecahkan Dua Rekor MURI

Kue Keranjang 8 Ton dan Lampion Tinggi 30 Meter SETIAP kali datangnya Imlek dan Cap Go Meh, Kota Singkawang ingin memecahkan rekor MURI. Dua tahun lalu, rekor MURI diperoleh dengan naga terbesar dan terpanjang. Kemudian tahun 2009, rekor MURI kembali diraih dengan lampion terbanyak atau 10.850 buah. Tahun ini, panitia Festival Cap Go Meh 2010, berusaha keras untuk memperoleh rekor MURI kembali. Bahkan, dua rekor MURI sekaligus akan diperoleh. ZULKARNAIN FAUZI, Singkawang

HARI-hari Stadion Kridasana Jalan Pelita Singkawang terlihat sepi. Tapi, beberapa hari sebelumnya sudah berdiri sebuah pondok dengan atap daun. Sekelilingnya ditutupi dan ada tulisan dilarang naik. Di pondok itulah, ada wadah besar untuk menampung kue keranjang yang sudah dimasak. “Kue keranjangnya dimasak di rumah kami Jalan Pastoran Singkawang,” kata Phang Kenny, kepada Pontianak Post, ditemani Sekretaris

Festival Cap Go Meh 2010, Bong Cin Nen, kemarin siang. Menurut dia, butuh enam belas hari untuk bisa mengelolah ketan putih dan ditambah dengan gula pasir ini. “Ketan putihnya sebanyak 4,6 ton dan gula pasir 4,6 ton dan air secukupnya,” kata Kenny membuka rahasia pembuatan kue keranjang. Kenny menambahkan, butuh waktu delapan u Ke Halaman 11 kolom 1

u Ke Halaman 11 kolom 1

11:59 15:19 18:03 19:14 04:35

SENYUM SIMPOL

Salah Paham INI cerite Pendi Juling ngan si Pat waktu habes kawen. Sebelon kejadian Si Pat melaherkan (bace minggu lalu). Pagi itu, macam biase si Pendi pegi ke kebon langsatnye di kampong seberang. Maklom, sekarang nih langsat udah naek harge. Jadi, kalau tadak dijage, tentu bahaye. Waktu musemnye, langsat memang murah. Tetapi, waktu di buah ujong macam sekarang, harge pon mulai naet. Macam harge “Toing” Minhard sembako yang pelan-pelan merayap naet. Jangankan langsat bagos baru petek. Yang gugor pon sekarang dipungot. Tige kilo sepuloh ribu, orang maseh maok. Nah, waktu balek nengok kebonnye, si Pendi pon balek ke romah. Seperti biase, Pendi disambot dengan si Pat bininye, yang tesenyom-senyom kambeng. ‘’Ngape,’’ kate si Pendi sambel mbasoh kakinye. ‘’Bang, aku udah telambat empat minggu. Kate pak Mantri sih aku dah bunting,’’ kate si Pat langsong nggayot di pinggangnye si Pendi. Pendi tekejot, tapi senang. Dipeloknye kuat-kuat si Pat. u Ke Halaman 11 kolom 5

BASKETBALL

ZULKARNAEN FAUZI, PONTIANAK POST

KUE KERANJANG: Kue Keranjang raksasa dibuat di Kota Singkawang untuk memecahkan Rekor MURI. Tingginya satu meter dan berdiameter 2,88 meter. Total berat mencapai 8,735 ton.

Cari Korupsi Pasca FPJP JAKARTA- Penyelidikan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terhadap dugaan penyimpangan dalam skandal dana talangan (bailout) Bank Century makin mengerucut. Setelah memenuhi undangan Pansus Hak Angket Century di DPR Kamis lalu (4/2), saat ini KPK menyeriusi kemungkinan adanya korupsi pasca pengucuran fasilitas pendanaan jangka pendek (FPJP). KPK merasa perlu mendalami masalah tersebut. Sebab, saat rapat

bersama pansus, lembaga itu menyatakan bahwa dana yang dikucurkan ke Bank Century termasuk uang negara. Dengan fokus ke soal itu, KPK akan bekerja keras untuk menemukan bukti-bukti penyelewengan. “Ya, fokus kami terus di sana (pasca pengucuran FPJP),” jelas Wakil Ketua KPK M. Jasin kemarin (6/2). Para penyidik KPK akan fokus pada pencarian indikasi korupsi dalam proses pengucuran tersebut. “Tapi, (semua) bergantung alat bukti yang

M. Jasin

kami dapatkan,” lanjut Jasin. Untuk mendalami kasus itu, Wakil Ketua KPK Chandra Marta Hamzah telah meminta dokumendokumen pemeriksaan semua pihak yang dimiliki pansus Jumat lalu (5/2). Risalah rapat yang diserahkan tersebut terdiri atas 21 jenis. Mulai risalah pemeriksaan mantan Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) Anwar Nasution, risalah pemeriksaan Wapres Boediono (mantan gubernur BI), Menkeu Sri Mulyani, sampai

Patung Obama Pindah Miftahuddin/Radar Bali

SESAK: Gedung Olahraga Purna Krida, Kerobokan, Badung penuh sesak saat final.

Penuh Sesak Penonton Final Bali FEDUNG baru yang lebih besar tidak menjamin tempat yang cukup untuk penonton Honda Development Basketball League (DBL) 2010 di Bali. Meski GOR Purna Krida, Kerobokan, Kabupaten Badung, berkapasitas hampir 3.000 orang, tetap saja penonton harus berdesak-desakan dan bergantian menyaksikan dua laga final Sabtu kemarin (6/2). Sebelum laga final pertama, tim putri SMAN 1 Denpasar melawan SMA Soverdi Tuban, 3.000 lebih penonton sudah berdesak-desakan memadati gedung. Dan, di luar masih banyak yang berdatangan. Alhasil, banyak yang harus menunggu hingga final putri selesai, bergantian tempat untuk menonton final putra antara SMAN 1 melawan SMAN 7 Denpasar. u Ke Halaman 11 kolom 5

JAKARTA-Tuntutan publik agar patung Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Hussein Obama dipindahkan dari Taman Menteng akan direalisasikan mulai bulan Maret. Yayasan Friends of Obama yang beranggotakan teman-teman masa kecil Presiden AS itu mengaku sepakat dengan rencana pemindahan tersebut. Mereka mengamini langkah yang digagas Gubernur DKI Fauzi Bowo secara mendadak itu. “Pada dasarnya kami tidak keberatan dengan rencana relokasi itu. Tidak ada masalah,” ujar Ketua Friends of Obama, Ron Muller Sabtu (6/2) kemarin. Dengan bahasa Indonesia yang cukup lancar, Muller mengatakan, misi pembangunan patung masa kanak-kanak Barry, panggilan

masa kecil Obama, adalah memberikan pesan edukasi kepada publik. Jadi, idealnya patung itu memang tetap berdiri di ruang publik seperti di Taman Menteng. Namun dia yakin pemindahan lokasi itu tidak mengurangi semangat edukasi yang diusung patung itu yakni menginspirasi anak-anak Indonesia. “Sebenarnya rencana pembangunan itu sejalan dengan rencana perubahan nama Taman Menteng menjadi Taman Inspirasi anakanak yang digagas pemerintah Jakarta. Tapi overall, saya yakin pesan menginspirasi anak-anak dan meyakini kekuatan sebuah harapan tidak akan terkurangi,” paparnya FOTO : Ist Patung perunggu setinggi satu PATUNG OBAMA: Patung Obama saat kecil u Ke Halaman 11 kolom 5

risalah pemeriksaan mantan Kabareskrim Mabes Polri Komjen Pol Susno Duadji. Menurut Jasin, data pansus itu bukan alat bukti utama dalam penyelidikan KPK. Sebab, sejauh ini pihaknya juga bekerja dengan memeriksa sejumlah orang dari BI, Kementerian Keuangan, dan Lembaga Penjamin Simpanan (LPS). Data tersebut, kata Jasin, akan diserahkan kepada tim KPK yang u Ke Halaman 11 kolom 1

Gubernur Harus Campur Tangan PONTIANAK—Gubernur Kalbar sebagai wakil pemerintah pusat di daerah didesak untuk segera mengambil sikap terkait gejolak terkait konversi minyak tanah ke gas elpiji yang menuai masalah. Menurut Ketua Komisi A DPRD Kalbar Retno Pramudya, program konversi tersebut pada prinsipnya sangat membantu rakyat mengurangi beban hidup. Akan tetapi, pelaksanannya harus menyeluruh dan tepat sasaran. Semua rumah Retno Pramudya tangga miskin harus menerimanya tanpa terkecuali, juga para pedagang kecil. “Selama subsisdi kompor dan tabung gas belum

di Indonesia.

u Ke Halaman 11 kolom 1

Pengidap Atresia Bilieri dari Trenggalek yang Akan Cangkok Hati di Surabaya

Jangan Takut Donor, Liver Bisa Cepat Utuh Lagi Ramdan Aldil dan Bilqis Anindya sama-sama mengidap atresia bilieri dan sama-sama butuh transplantasi. Bedanya, Bilqis di-Kasai, sedangkan Ramdan dibuang limpanya. Kenapa tindakannya beda? Apa untung rugi dua tindakan tersebut?

Titin Ratna-Nany Wijaya, Surabaya Teknologi kedokteran sudah sangat maju. Namun, kelainan bawaan atresia bilieri (biliary atretsia) tetap menjadi misteri karena belum ada yang tahu penyebabnya meski sudah banyak ahli yang menelitinya.

TITIN RATNA/RADAR TULUNG AGUNG

TETAP LINCAH: Ramdan Aldil bermain di teras rumahnya di Trenggalek, Jawa Timur, didampingi kedua orang tuanya.

Sejauh ini, penelitian-penelitian itu hanya menemukan bahwa atresia bilieri bukan penyakit menurun. Tetapi, kelainan itu muncul di setiap 10.000 kelahiran anak berdarah Asia dan Afro-America. Jarang sekali terjadi pada anak Caucasian (kulit putih atau bule). Anehnya lagi, kasus demikian lebih banyak ditemukan pada anak perempuan daripada laki-laki. ’’Kalau dihitung per 1.000 kejadian, memang yang terbanyak pada anak perempuan. Tetapi, yang kami tangani di RSUD dr Soetomo sekarang ini, sekitar enam kasus, terbanyak laki-laki,” jelas dr Sjamsul Arief SpA (K), ketua tim transplan liver RSUD dr Soetomo Surabaya, yang pertengahan Januari lalu datang ke pusat transplantasi organ yang terbesar di dunia, yakni OOTC di Tianjin, Tiongkok, untuk mempelajari operasi penggantian hati. Satu di antara sedikit anak lelaki di muka bumi ini yang terlahir dengan atresia bilieri adalah RamdanAldil, bocah Trenggalek berumur tiga tahun yang sebagian

Online: http://www.pontianakpost.com/ *Mempawah, Sambas, Singkawang, Bengkayang Rp 2.500 *Landak, Sanggau, Sintang Rp 3.000 *Ketapang Rp 3.000 *Kapuas Hulu Rp 3.000

u Ke Halaman 11 kolom 5

Jawa Pos Group Media


Seremoni

2

Pontianak Post

Minggu 7 Februari 2010

Kursus KMD FKIP Untan Masuk Hari ke-7

Peserta Pelatihan Mulai Lakukan Perkemahan

ISTIMEWA

SIMBOLIS: Kusmanto, ketua panitia HUT LKIA ke-57 menyerahkan simbolis bantuan pada Kepala Panti Mulia Darma Ganif Susatyo SST.

LKIA Pontianak Berbagi Kasih di Usia ke-57

Hari ini, Puncak Kegiatan Peringatan HUT MENYAMBUT Hari Ulang Tahun Lembaga Kesehatan Ibu dan Anak (LKIA) Pontianak ke-57, digelar serangkaian kegaitan. Salah satunya, melakukan kunjungan ke Panti Jompo Mulia Darma di Jalan Adisucipto Kabupaten Kubu Raya, Rabu (3/2). Pada kunjungan itu pihak LKIA memberikan bantuan pada para warga jompo yang tinggal di sana. Antara lain nasi kotak, mie instant, dan uang tunai. Bantuan yang ada langsung diserahkan pada para penghuni panti. “Kunjungan ini sebagai bentuk silahturahim dan berbagi rasa dengan mereka yang di usia senja, terlebih saat ini mereka tidak lagi tinggal bersama keluarganya,” kata Kusmanto, ketua panitia HUT LKIA ke-57. Tampak rona gembira di wajah para penghuni panti karena kunjungan itu. Kepala Panti Mulia Darma Ganif Susatyo SST menyatakan terimakasihnya pada pihak LKIA. Ia berharap semakin banyak lembaga swasta yang terketuk hatinya untuk peduli. Panti jompo itu masih banyak memerlukan

bantuan dan uluran para dermawan. Selain itu, tiap unit dalam LKIA menggelar berbagai kegiatan memperingati HUT ke-57. diantaranya dari tingkat PAUD/ TPA, TK, SD, SMP, dan SMK. Perlombaan yang digelar adalah lomba mewarnai untuk TK, kejuaraan futsal antar SMP, lomba mengetik cepat, lomba bahasa mandarin, lomba bujang amoy, serta berbagai kegiatan lainnya. Puncak kegiatan memperingati HUT LKIA ke-57 hari ini, 7 Februari. Mulai pukul 06.00 dilakukan gerak jalan bersama. “Kita mulai dari LKIA menuju Jalan Sultan Abdurahman, melewati depan poltabes, Jalan M Sood, keluar dari samping PLN menuju Jalan Ahmad Yani, dan kembali lagi ke LKIA,” kata M Kisnowo, Kepala Sekolah SMK LKIA Pontianak. Kegiatan gerak jalan diikuti semua warga LKIA baik itu guru, siswa, dan staf dari tingkat SD, SMP, dan SMK. Sedangkan untuk tingkat SD ke bawah menggelar acara sendiri dalam LKIA. “Diakhir gerak jalan bakal dibagikan pula door prize,” pungkas Kisnowo. (mde/ser)

MADE/PONTIANAK POST

PERSIAPAN KEMAH: Peserta Kursus KMD di FKIP Untan dibagi dalam beberapa regu sebagai bentuk persiapan kemah.

MULAI hari ini (7/2), para peserta Kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Dasar (KMD) di FKIP Untan melakukan perkemahan. Kegiatan perkemahan berlangsung tiga hari dua malam hingga penutupan KMD, Selasa 9 Februari siang. Total peserta dibagi dalam enam kelompok besar, yaitu dua untuk putra dan empat untuk putri. Dua kelompok besar putra terdiri dari 12 regu. Sedangkan untuk empat kelompok besar putri terdiri dari 20 regu. Satu regu berisi 7-8 orang. Meski perkemahan dilakukan di tengah perkotaan, masih tetap berguna untuk mengenalkan apa itu perkemahan bagi peserta KMD. Terutama untuk mencapai tujuan menciptakan peserta didik yang mandiri dan disiplin. “Perkemahan untuk membentuk jiwa kesetiakawanan

dan gotong royong dalam diri peserta didik,” kata Drs H Paridjo SW MSi, Kepala Lembaga Pendidikan Kader Pembina Pramuka Kwarda Gerakan Pramuka Kalimantan Barat ditemui kemarin. Disamping itu, perkemahan ikut meningkatkan rasa kebersamaan dan persaudaraan. “Perkemahan ini alat pendidikan dalam pramuka,” timpal Mudjiono, wakil ketua pelatih KMD FKIP Untan. Perkemahan merupakan praktek penghayatan golongan dalam pramuka, seperti siaga, penggalang, dan penegak. Mempelajari secara langsung bentuk uparaca dari tiap tingkatan, bagaimana cara membuka dan menutup. “Mulai besok (hari ini), selama tiga hari peserta KMD harus bekerja keras,” sambung H Sudirman H Maun, pimpinan khusus KMD FKIP Untan. Peserta pelatihan diminta men-

gatasi masalah mereka selama perkemahan. Ada pula latihan studi kasus. Diantara regu juga dilakukan kompetisi melalui penilaian selama mereka melakukan perkemahan. “Setiap pagi semua regu dinilai. Apakah itu manis, asam, pahit, atau asin. Penilaian manis paling baik, dimana regu mampu bekerjasama dengan baik, serta menjaga kebersihan dan kerapian tenda,” jelas Sudirman. Sementara itu, H Endang Soleh, wakil pimpinan khusus KMD FKIP Untan menyampaikan, dalam perkemahan tiap peserta dapat berbagi ilmu, tutor sebaya. “Misalnya yang dapat masak nasi, mengajarkan temannya yang tidak bisa. Intinya disini mereka harus belajar mengerjakan semuanya sendiri. Semua perlengkapan pun mereka sendiri yang siapkan, termasuk tenda,” pungkas Endang. (mde/ser)


cmyk

Pontianak Post Minggu 7 Februari 2010

Terry Tetap Kapten Blues

+

JOHN Terry memang kehilangan ban kapten timnas Inggris. Namun, dia dipastikan tetap menjadi pemimpin Chelsea saat menjamu Arsenal dini hari nanti. Manajer The Blues (sebutan Chelse) Carlo Ancelotti menegaskan dirinya tidak akan meninggalkan skipper berusia 29 tahun tersebut setelah kasus di timnas. Terry meninggalkan Cobham (markas latihan Chelsea) di tengah sesi latihan Jumat siang lalu (kemarin malam, Red), untuk berbicara dengan pelatih timnas Inggris Fabio Capello. Saat itu, spekulasi peJohn Terry mecatan dia sebagai kapten timnas mengemuka. Ancelotti pun sempat bilang akan memberi waktu istirahat buat Terry jika sang pemain membutuhkan. Namun, setelah vonis Capello keluar, Ancelotti berubah pikiran. Menurut dia, yang terbaik justru memberinya kesempatan memimpin tim dalam laga krusial melawan Arsenal. “Saya tidak pernah berpikir mengistirahatkan dia dari game melawan Arsenal,” tegas Ancelotti kepada Telegraph. “John harus main karena dia adalah salah satu pemain paling penting di tim. Kami butuh menerjunkan kekuatan penuh dengan skuad yang berpengalaman,” lanjutnya. Kehidupan pribadi Terry, terutama perselingkuhan dia dengan mantan pacar Wayne Bridge sama sekali tidak memengaruhi penilaian Ancelotti. Apalagi, Bridge bahkan bukan anggota The Blues. “Saya tidak tertarik mengomentari pertemuan dia dengan Fabio Capello. Itu masalah Capello, bukan urusan saya,” tukas Ancelotti. “Saya tidak perlu bicara dengan John soal kehidupan pribadinya, saya tidak ingin tahu. Saya hanya tertarik dengan sikap dia sebagai profesional, dan itu yang utama,” tegas pria 60 tahun itu. Kendati terkesan tidak mau tahu, sikap Ancelotti mendapat dukungan dari koleganya, pelatih timnas Italia Marcello Lippi. Menurut pelatih 61 tahun itu, tindakan Ancelotti untuk tetap memberi kepercayaan kepada Terry sangat tepat. Apalagi, perselingkuhan dia tidak memengaruhi performa di lapangan. “Kalau menyangkut kasus John Terry, saya setuju dengan Ancelotti,” ucapnya seperti dikutip Goal. “John adalah kapten Chelsea, dan selalu menampilkan performa fantastis. Dia adalah pemain yang antusias. Sedangkan kehidupan pribadinya, saya tak peduli,” tukasnya.(na/aww)

+

���

Soccer

3

Chelsea v Arsenal

Didier Drogba

Samir Nasri

+

JEGAL RIVAL

LONDON- Kasus perselingkuhan John Terry mau tidak mau ikut memberikan tekanan mental pada internal Chelsea. Tekanan itu berpotensi menjadi bumerang bagi The Blues (sebutan Chelsea) kala menjamu Arsenal dalam matchday ke-25 Premier League Inggris di Stadion Stamford Bridge malam ini WIB. Apalagi, big match akhir pekan yang akan ditayang langsung ESPN pukul 23.00 WIB itu menjadi episode menentukan perjalanan dua klub raksasa Inggris tersebut dalam perburuan juara musim ini. Chelsea sementara di puncak klasemen dengan keunggulan enam poin di atas Arsenal yang berada di peringkat ketiga. Jika mampu menjegal sang rival, Terry dkk akan menjauh sembilan poin. Pelatih Chelsea Carlo Ancelotti percaya, gap sembilan poin akan membuat Arsenal sulit bangkit mengejar ketertinggalan. Dengan demikian, The Blues”julukan Chelsea”tinggal bersaing dengan Manchester United. “Kami punya kans besar untuk menjauhkan Arsenal dari kami,” kata Ancelotti, seperti dikutip Guardian. “Arsenal akan sulit kembali ke puncak karena jaraknya sangat lebar. Mereka juga punya tanggungan di Liga Champions, dan akan lebih sulit buat mereka menjaga kedekatan dengan kami dan United,” papar Ancelotti optimistis, sebagaimana dikutip Guardian. Masalahnya, apakah The Blues bisa semudah itu mengangkangi Arsenal” Mengingat

di matchday ke-24 Selasa lalu (2/2) mereka ditahan imbang penghuni zona degradasi Hull City 1-1. Meski terjadi di kandang Hull, hasil itu cukup membuktikan bahwa Chelsea bisa saja tergelincir. “Saya pikir setiap game itu beda. Tapi bahkan pertandingan terakhir kami melawan Hull itu sebenarnya oke,” tuturAncelotti. “Defense kami sangat bagus, serangan balik juga lancar, dan ini cara yang tepat untuk menghadapiArsenal Minggu besok (malam iniWIB, Red),” lanjut manajer asal Italia itu. Chelsea tetap menurunkan skuad yang sama seperti saat melawan Hull. Sebab, belum ada perkembangan dari para pemain cedera. Hanya saja, kali ini Ancelotti bisa mengharapkan performa seratus persen dari dua pemain asal Afrika Didier Drogba dan Jon Obi Mikel. Pekan lalu, penampilan mereka belum optimal lantaran baru kembali dari Piala Afrika. Sebaliknya, tactician The Gunners Arsene Wenger dipusingkan cederanya sejumlah pilar. Yang paling fatal tentu Eduardo da Silva, yang mengalami cedera otot hamstring saat melawan Aston Villa (27/1). Absennya playmaker lincah itu mereduksi daya gedor Arsenal saat dipukul Manchester United 1-3 di Stadion Emirates (31/1). Namun, hasil buruk itu tidak membuat Wenger kehilangan konfidensi. Juga fakta bahwa di pertemuan pertama paro musim pertama mereka dipermalukan 0-3 oleh

Chelsea. Justru, Wenger merasa lebih pede bermain di Stamford Bridge, karena musim lalu anak buahnya mempecundangi tuan rumah dengan skor 2-1. “Melawan United, kami sangat naif,” ucap Wenger. “Waktu itu kami sama sekali tidak berada di level permainan kami yang sesungguhnya. Sedangkan sekarang, kami punya motivasi kuat untuk tetap masuk jalur persaingan juara,” lanjutnya. Menurut Wenger, belakangan ini Chelsea punya tendensi buruk yang bisa dimanfaatkan oleh timnya. Statistik menunjukkan mereka sering kebobolan lewat skema set piece. Kebetulan, Arsenal sedang menyambut striker yang ahli mencetak gol lewat bolabola mati, yakni Nicklas Bendtner. Dia akan main untuk pertama kali setelah tiga bulan absen. “Nicklas memberi kami energi dan kekuatan baru untuk bisa menang di sana (kandang Chelsea, Red),” ucap Wenger. “Dia belum seratus persen pulih, tapi saat ini sudah sangat siap. Kami gembira mendapatkan dia kembali,” tutur monsieur asal Prancis itu. Di luar hal-hal teknis, Wenger ingin anak buahnya siap secara mental. Dia meminta Cesc Fabregas dkk untuk bermain serileks mungkin dan tidak terpancing emosi. Apalagi, pernyataan Ancelotti bahwa peluang Arsenal bisa habis jika kalah dari Chelsea sungguh membakar adrenalin. “Saya percaya, bahwa dalam laga kali ini Chelsea punya tekanan yang lebih besar.

Kami harus lebih rileks, karena di awal musim tidak ada yang menyangka kami bakal masuk bursa juara,” kata Wenger. “Kini, alih-alih terintimidasi, saya malah lebih percaya kami punya kapasitas untuk itu,” tegasnya.(na/aww)

Perkiraan Pemain Chelsea (4-4-2) : 1-Cech (g), 2-Ivanovic, 26-Terry, 6-Carvalho, 3-A Cole; 10-J Cole, 13-Ballack, 8-Lampard, 15-Malouda ; 39-Anelka, 11-Drogba Cadangan : 22-Turnbull, 19-Ferreira, 12-Mikel, 33Alex, 23-Sturridge, , 20-Deco, 21-Kalou, Pelatih : Carlo Ancelotti Arsenal (4-3-3) : 1-Almunia (g), 3-Sagna, 10-Gallas, 5-Vermaelen, 22-Clichy ; 4-Fabregas, 17-Song, 15-Denilson, 23Arshavin, 52-Bendtner, 8-Nasri Cadangan : 21-Fabianski, 18-Seilvestre, 27-Eboue, 30-Traore, 16-Ramsey, 14-Walcott, 7-Rosicky Pelatih : Arsene Wenger 29/11/09 10/05/09 30/11/08 23/03/08 16/12/07

Head to Head

Arsenal Arsenal Chelsea Chelsea Arsenal

v v v v v

Chelsea Chelsea Arsenal Arsenal Chelsea

0-3 1-4 1-2 2-1 1-0

Di atas Kertas

Dari 15 pertemuan terakhir, Chelsea lebih unggul dengan delapan kemenangan dan lima kali seri. Tapi, terakhir kali Arsenal bertandang ke Stamford Bridge, mereka menang 2-1.

Bursa Asian Handicap 0 : 1/2

+

cmyk


METRO SPORT

4 Perayaan Hari Raya Imlek 2561

Hotel Mercure Promo Kamar Spesial P E R AYA A N Imlek adalah hari liburan yang paling penting bagi kaum Tionghoa. Ini dirayakan di daerah-daerah dengan populasi besar etnis Tionghoa di Seluruh Dunia. Tradisi perayaan Imlek untuk melupakan segala dendam, dan mendoakan kedamaian dan kebahagian kepada semua orang. Sebulan sebelum perayaan Imlek, merupakan tradisi setiap keluarga untuk membersihkan rumah, guna mengusir semua ketidakberuntungan dan memberikan jalan masuk kepada keberuntungan. Pada malam sebelum perayaan hari raya imlek, biasanya keluarga berkumpul bersama untuk makan malam. Pontianak adalah satu kota multikultural. Populasi Tionghoa merupakan salah satu etnis utama di Pontianak. Kedua kota besar di Kalimantan Barat adalah kota Singkawang, lokasi sekitar 145 km di bagian utara Pontianak. Kota Singkawang terkenal akan kota dengan beribu kuil dan juga Chinatown Indonesia. Perayaan hari raya Imlek adalah acara yang paling meriah di Kota Pontianak dan Singkawang. Di Singkawang, biasanya kota akan di dekorasi dengan lentera, dan hari ke15 setelah perayaan Imlek, Cap Go Meh, ada festival naga.

Banyak kaum Tionghoa dari kota lain akan mengunjungi Pontianak dan Singkawang saat itu. Di Kota Singkawang, ritual perayaan Imlek mempertunjukkan Tatung pawai di sekeliling kota oleh altar dan grup drum traditional untuk memusnahkan makhluk jahat. Pada waktu yang sama, atraksi yang lain juga dapat disaksikan di Kota Pontianak, ini menunjukkan kebanggaan kota dalam budaya. Sejak Grand Opening Mercure Pontianak pada Bulan Desember, mereka akan merayakan perayaan Imlek untuk pertama kali. Dekorasi Imlek yang menarik di Hotel. Mercure Pontianak mengadakan promo kamar dengan harga Rp688.000,-/ Kamar/ Malam/Nett dan Cap Go Meh Promo ‘Buy 2 Get 3’ dengan harga Rp 1.680.000,-/Nett. Jika dibooking sebelum tanggal 10 Februari 2010, akan mendapatkan diskon 10%. Setiap tamu akan mendapatkan Ang Pao dan Undian pada saat Check – In di hari Imlek. Untuk informasi lebih lanjut tentang perayaan Imlek dapat menghubungi +62 561 577 888 atau email ke reservation@mercurepontianak.com. (*)

Pontianak Post

15

Minggu 7 Februari 2010

Pembalap Tim Petronas dan MRT Optimis PONTIANAK—Tiga pembalap dari tim berbeda, masingmasing Budi TJ dari tim Petronas, Sy Samsul Alkadrie dari Mahmud Racing Team (MRT) dan Jihad dari Equator Trial Club (ETC) siap unjuk gigi dalam ajang Speed Track yang berlangsung di lintasan atletik Stadion SSA Pontianak, hari ini, Minggu (7/2). Mereka masing-masing optimis bakal merajai dua kelas yang mereka ikuti yakni kelas FFA dan SE Executive. “Di luar sirkuit kami berteman, tapi di ajang ini kami akan beradu nyali dan gengsi,” ungkap Budi Tj dari tim Petronas. Pembalap senior lainnya, Sy Samsul Alkadrie juga mengatakan optimis mampu merebut jawara dari dua kelas yang diikutinya itu. Untuk persiapan menurut Samsul sudah dilakoninya jauh-jauh hari. “Saya siap untuk berlaga besok,” ungkap Samsul ditemui di Sirkuti SSA usai latihan resmi. Hal senada diungkapkan Jihad yang juga merasa yakin dapat merebut satu kelas dari dua kelas yang diikutinya. “Kita lihat saja besok,” katanya. 120 Racer Tampil Sekretaris pelaksana kegiatan, Yanto mengatakan hari ini, Minggu (7/2) 120 racer dan crosser akan tampil dalam speed track. “Saat ini sudah

Budianto/Pontianak Post

OPTIMIS: Tiga pembalap dari tiga tim berbeda (dari kiri Budi TJ, Sy Samsul dan Jihad) tampak optimis merebut juara di ajang Speed Track.

sekitar 120 pembalap yang mendaftar. Jika tak berubah, besok akan tampil 120 pembalap dari berbagai daerah di ajang ini,” katanya ditemui di GOR Pangsuma Pontianak. Dari tujuh kelas yang diperlombakan, ungkap Yanto, peserta mendominasi di kelas bebek standar pemula, bebek dua tak s/d 110 cc modifikasi, bebek 4 tak s/d 130 cc modifikasi, sementara untuk kelas

FFA dan SE Executive masih sedikit peserta. ”Maka dari itu kita harapkan karena ajang ini bergengsi, para pembalap senior untuk bisa meramaikan ajang ini,” katanya. Lebih lanjut Yanto juga mengatakan even ini terselenggara atas kerjasama Borneo Sport Organizer dan Pengprov IMI Kalbar. Beberapa pembalap senior lainnya juga akan tampil seperti, Sy Mahmud Alkadrie,

Didit Bule, Suprianto, Zulkarnaen, Oi Masyuri, Sy Samsul, Ajie Marompong, Arie BJ, Oki, Tio dan Hadi Wijaya juga menyatakan diri siap tampil. ”Dengan keikutsertaan mereka diajang ini, saya optimis kejuaraan ini akan lebih bergengsi,” katanya seraya mengajak masyarakat Kota Pontianak dan Kalbar tentunya untuk hadir menyaksikan ajang spektakuler tersebut. (bdi)


cmyk

Pontianak Post

Minggu 7 Februari 2010

5

+

+

+

+

cmyk


Konsultasi

6 * Konsultasi Kulit & Kelamin Pengasuh: Dr Retno Mustikaningsih MKes SpKK Konsultasi: HP: 0818464018 - Poli Kulit dan Kelamin RS Soedarso - Apotek Mitra Jl Jend Urip.

Kondiloma Akuminata atau Jengger Ayam pada Kemaluan Pertanyaan: Bu dokter, saya gadis 24 tahun, ingin berkonsultasi tentang keluhan daging tumbuh di kemaluan. Sejak dua minggu yl ada bintik-bintik kecil 3 biji Pada bibir vagina sebelah bawah, namun saat ini tumbuh menjadi besar dan tersebar banyak baik di luar bibir maupun pada vagina bagian atas. Tidak ada rasa gatal maupun sakit, namun saya kuatir kenapa daging tumbuh ini berkembang dengan cepat permukaan bergerigi. Apakah penyakit ini menular dan berbahaya? Bu dokter maaf sebelumnya, apakah penyakit ini termasuk penyakit kelamin yang dapat ditularkan melalui hubungan seksual pra nikah? Saya sudah mengobati dengan berbagai macam salep maupun obat antibiotik yang saya beli di apotek namun tidak ada perbaikan. Apakah ini kanker ? Apa yang harus saya lakukan? Terimakasih ( NNN, Sintang) Jawab: Nona N berdasarkan keluhan yang anda sampaikan berupa daging tumbuh di kemaluan yang mula-mula berupa bintilbintil yang semakin banyak dan membesar dengan permukaan bergerigi, kemungkinan besar saudari menderita kondiloma akuminata (KA) atau genital wart atau di masyarakat dikenal sebagai jengger ayam. Penyakit ini merupakan penyakit melular seksual yang biasanya ditularkan melalui hubungan seksual, meskipun beberapa kasus bisa terjadi tanpa hubungan seksual akibat alat-alat yang terkontaminasi virus penyebab KA. Penyakit ini disebabkan oleh virus Human Papilloma virus (HPV).Virus ini terdiri dari puluhan genotype, dan dapat menyerang berbagai bagian tubuh seperti jari dan tangan, telapak kaki, wajah, genital. Kondiloma akuminata (KA) adalah penyakit menular seksual yang disebabkan oleh virus Papiloma humanus (VPH), terutama tipe 6 dan 11 dengan kelainan berupa fibroepitelioma pada kulit dan mukosa. Sinonim KA adalah genital wart, kutil kelamin, penyakit jengger ayam. Manifestasi klinis KA dibagi dalam dalam 3 bentuk, yaitu bentuk akuminata, bentuk papul, keratotik dan bentuk datar (flat). Infeksi ini sering dijumpai pada dewasa muda terutama usia 16-25 tahun. Prevalensi KA terlihat sama antara pria dan wanita. Faktor resiko penderita KA adalah : (1) mempunyai lebih dari satu pasangan seksual, (2) frekuensi hubungan seksual tinggi, (3) pasangan seksual menderita KA. Penyakit KA biasanya akibat tertular oleh pasangannya, sehingga pada pasangan yang mempunyai aktifitas seksual yang tinggi atau pasangan yang lebih dari satu orang berisiko untuk tertular dan menularkan penyakit ini. Hal ini bisa terjadi pada pasangan yang sudah menikah maupun hubungan seksual pranikah dengan penderita KA. Masa inkubasi antara 1 sampai 8 bulan (rata-rata 2 sampai 3 bulan). VPH masuk ke dalam tubuh melalui mikrolesi sehingga KA sering timbul pada daerah yang mudah mengalami trauma pada saat berhubungan seksual. KA pertama kali muncul di daerah lekukan genital yang lembab, kemungkinan kelembaban mempercepat penyebaran. Penyakit ini sebaiknya segera diobati, karena dapat berkembang menjadi banyak dan menular. Penyakit ini bukan penyakit kanker, namun pada pada KA yang disebabkan VPH tipe 16 dan 18 yang tidak diobati dengan baik dapat berisiko menjadi karsinoma serviks uteri. Pengobatan KA dapat dilakukan dengan berbagai cara yaitu pemberian TCA atau BCA 80-90 %, podophylin 10- 25 %, podofiloks, interferon, imiquimod, krioterapi, laser, dan bedah listrik. Pada kasus kondiloma yang sudah besar dan banyak, lebih baik menggunakan bedah listrik atau laser. Untuk pengobatan lebih lanjut silakan anda periksa. Demikianlah penjelasan saya, bila kurang jelas atau diantara para pembaca ada yang ingin bertanya tentang masalah kulit dan kelamin dapat menghubungi:HP 0818464018 atau Pontianak Post atau Poli Kulit dan Kelamin RS Soedarso, RS Antonius atau apotek Mitra jl Jend Urip.

8 Cara Menjaga Kesehatan Mata Apakah mata Anda terasa lelah dan pedih setelah bekerja seharian ? Gaya hidup modern menyebabkan stres pada tubuh dan mata kita di antara yang paling menderita. Tapi tentu tak harus seperti ini. Pelajari cara-cara mudah yang bisa Anda lakukan untuk kesehatan mata dan mataAnda akan merasakan dan terlihat lebih baik hanya dalam beberapa hari. 1. Periksa mata setiap 12 bulan Masalah penglihatan yang tidak ditangani akan berkembang semakin parah, dan memakai lensa kontak atau kacamata yang tidak lagi cocok untuk Anda dapat menyebabkan masalah penglihatan dan sakit kepala. 2. Di musim panas, pakailah kacamata Sinar UV dapat membuat kerusakan serius pada mata. Kacamata yang baik dapat mencegah hal ini. Ketika membeli kacamata, pastikan yang dapat memantulkan paling tidak 98% radiasi UV. 3. Makanlah nutrisi yang baik untuk Anda dan mata Anda Studi baru-baru ini menunjukkan bahwa vitamin dan kelompok antioksidan dapat mencegah, atau paling tidak memperlambat degenerasi makular dan pertumbuhan katarak. 4. Jika Anda membaca atau bekerja menggunakan komputer, pastikan cahayanya tepat Bekerja dengan cahaya minim dapat menyebabkan kelelahan mata, tapi cahaya yang terlalu terang juga tidak baik. Arah cahaya terbaik jika bekerja menggunakan komputer adalah dari lampu meja bercahaya lembut dari arah samping. 5. Istirahatkan mata Anda Hampir semua orang merasakan mata mereka jadi tidak nyaman setelah duduk seharian di depan layar komputer. Hal ini disebabkan mata berkedip 25% lebih sedikit dari biasanya, yang menyebabkan mata jadi kering. Pastikan cahayanya tepat 6. Cari lensa kontak dengan kualitas baik Tidak semua lensa kontak sama. Ada yang aman untuk mata Anda, dan ada juga yang beresiko merusak mata. Untuk melihat referensi tentang lensa kontak di (http://www.1-contact-lensesconsumer-guide.com). 7. Jika memakai lensa kontak, rawatlah dengan baik Lensa kontak tidaklah begitu merepotkan, tapi Anda juga tak dapat mengabaikan kebersihannya. Setiap kali akan memakai atau melepaskan lensa kontak Anda.*

Pontianak Post

Minggu 7 Februari 2010

Mammografi Bantu Diagnosis Kanker Tanya: Dokter, saya wanita 27 tahun, ibu saya menderita kanker payudara dan sudah dilakukan operasi pengangkatan payudara dilanjutkan dengan khemoterapi. Saya, khawatir suatu saat saya juga terkena kanker payudara dok. Saya pernah mendengar kalau orangtuanya terkena kanker payudara, maka anaknya harus dilakukan pemeriksaan mamografi. Apakah memang benar begitu dok? Apa sebetulnya mamografi itu? Apa manfaatnya? Apakah dapat mengetahui kanker payudara sejak dini? Saat ini saya tidak ada benjolan di payudara saya, apakah saya juga harus melakukan pemeriksaan mamografi? Terimakasih atas jawabannya dok.

pemeriksaannya tidak menyakitPembesaran kelenjar ketiak kan penderita. Di negara-negara yang meragukan. Eropa Barat dan Amerika Serikat Penyakit Paget puting susu, , mamografi sangat popular berupa adanya luka seperti dan merupakan alat yang peka eksim. dan sensitive untuk mendeteksi Adanya penyebaran metaskelainan payudara khususnya tasis tanpa diketahui asal tumor kanker payudara. primer. Kapan sebaiknya dilakukan Pada penderita dengan cancerDeteksi dini sangat penting dimana sinar X yang dihasilkan mamografi ? phobia. Di Amerika Serikat, perkumkarena akan menemukan kanker oleh X-ray tube dilewatkan objek Namun sayangnya program pulan ahli kanker, perkumpulan deteksi dini kanker payudara denpayudara dalam stadium dini, kemudian ditangkap oleh film. sehingga akan meningkatkan Yang membedakan mamografi ahli radiology dan perkumpulan gan mamografi belumlah begitu keberhasilan pengobatan dan dengan X-ray biasa adalah : ahli kebidanan menganjurkan rutin dilakukan di negara kita, menurunkan angka kematian pertama , X-Ray mamografi me- untuk melakukan mamografi : karena terkendala oleh beberapa Setiap tahun sekali untuk hal baik dari penderita maupun akibat kanker payudara. Karena makai energi yang sangat rendah dengan deteksi dini yang baik, sekitar 25 kvp sedangkan X-ray wanita dengan usia lebih dari dari pemerintah sendiri. kanker payudara akan ditemukan biasa diatas 40 kvp dan focal 50 tahun. Dari penderita misalnya, engPemeriksaan dasar sebaiknya gan melakukan mamografi karena dengan ukuran seminimal mung- spot yang sangat kecil tidak lebih kin atau sedini mungkin. dari 0,3 mm. Kedua, mamografi dilakukan pada usia 35-40 tahun, ketakutan apabila dijumpai kanker Terdapat beberapa cara deteksi dilengkapi dengan meja atau table kecuali pada wanita dengan ri- payudara maka akan kehilangan dini kanker payudara yaitu den- khusus tempat memposisikan dan wayat keluarga menderita kanker payudaranya bahkan nyawanya, gan pemeriksaan payudara sendiri mengkompresi payudara. Ketiga, maka pemeriksaan dilakukan ketakutan terkena sinar radiasi, atau SADARI , bisa juga dengan mamografi menggunakan film pada usia 30 tahun. mempunyai anggapan hanya Pada usia 40-50 tahun pemer- mereka yang beresiko tinggi saja pemeriksaan klinis oleh tenaga khusus yaitu film single emulYati, Pontianak kesehatan seperti perawat, dokter sion. Dengan peralatan yang iksaan dilakukan antara 1-3 tahun yang perlu memeriksakan , dan umum, dokter spesialis,dokter sedemikian itu, memungkinkan sekali tergantung riwayat kanker juga karena belum mengetahui Jawab: subspesialis. Selain itu dapat didapat kontras jaringan payudara pada keluarga, ada tidaknya dan belum menyadari akan pentPada penyakit kanker dikenal menggunakan alat bantu radi- yang ideal untuk evaluasi kelainan kelainan parenkim atau jaringan ingnya skrining mamografi. istilah faktor resiko, yaitu faktor ologi yaitu ultrasonografi, atau yang minimal. Jadi pesawat X- payudara pada pemeriksaan dasar. Dari pemerintah, antara lain yang bila ada pada seseorang mamografi. Ray biasa tidak dapat dipakai Untuk Indonesia ,pemeriksaan belum menyediakan alat mamamografi dianjurkan minimal mografi , termasuk di sebagian akan meningkatkan kemungkinan Diantara cara-cara deteksi untuk mammografi. terkena kanker. dini tersebut, ternyata yang Mammografi merupakan alat untuk mereka yang termasuk besar propinsi di tanah air.. Salah satu faktor resiko pada memiliki angka ketepatan tinggi yang terbaik untuk screening golongan resiko tinggi seperti Mudah-mudahan suatu saat kanker payudara adalah faktor untuk mendeteksi kanker payu- atau deteksi dini kanker payu- : umur diatas 40 tahun, adanya nanti ada alat mamografi di setiap keluarga, yaitu bila pada kelu- dara ukuran kecil adalah dengan dara, karena sinar X pada mam- penyakit fibrokistik payudara, propinsi di seluruh tanah air kita arga didapatkan adanya penyakit mamografi. Pemeriksaan klinis mografi mempunyai kemampuan riwayat kanker payudara dalam tercinta.. kanker payudara, terutama ibu saja spesifitas dan sensitivitas- menembus jaringan payudara keluarga , dan kelompok wanita Dikatakan di Eropa Barat kandungnya. nya sekitar 40-50% , Sedangkan yang mengalami kelainan berupa yang telah menjalani operasi dan Amerika Serikat , dengan Walaupun belum mutlak pasti mamografi sensitivitas dan spesi- tumor dan menunjukkan ke- payudara untuk melihat payudara mamografi sebagai upaya deteksi terkena kanker payudara dikemu- fitasnya mendekati 80-90% . Bila lainan dlam payudara tersebut sisi yang sebelahnya. dini kanker payudara, maka dapat Selain untuk deteksi dini atau menurunkan 25%-30% angka kedian hari, namun resiko untuk mamografi digabungkan dengan secara memuaskan. Selain itu terkena lebih tinggi dibandingkan USG, ketepatan bertambah men- mamografi juga dapat melihat skrining seperti disebutkan diatas, matian akibat kanker payudara. kawannya yang orangtuanya tidak jadi 98 %. Sedangkan bila dijumpai adanya mikrokalsifikasi yang maka mamografi juga disarankan dilakukan pada keadaan : menderita kanker payudara. Tiga Apa itu Mammografi? kanker payudara pada skrining sangat halus , kurang dari 200 Adanya benjolan pada payu- maka harapan hidupnya dapat macam upaya yang sangat penting Mamografi adalah pemerik- u/milimikron. Mikrokalsifikasi dalam penanggulangan kanker saan payudara dengan menggu- yang terlihat oleh mamografi dara baik dengan rasa nyeri atau meningkat 3,5 tahun dibandingpayudara adalah : pencegahan, nakan sinar X, sebagaimana foto menunjukkan adanya keganasan tanpa rasa nyeri, adanya benjolan kan rata-rata harapan hidup deteksi dini dan pengobatan. rontgen paru-paru biasa , tetapi atau kanker, dan hal ini tidak da- yang dirasakan oleh penderita penderita kanker payudara Upaya pencegahan sangat sulit telah dimodifikasi sedemikian pat dilihat dengan alat yang lain sedangkan dokter pemeriksa Jelaslah bahwa program debelum dapat merabanya, karena teksi dini dengan mamografi dilaksanakan mengingat belum rupa sehingga dapat melihat termasuk USG. ditemukannya penyebab tunggal gambaran jaringan payudara pada Alat ini telah dibuat seaman ukurannya yang kecil dan letaknya merupakan jawaban yang tepat kanker payudara. foto rontgen yang dihasilkan, mungkin untuk penderita dan dalam. Adanya rasa tidak enak saat ini untuk menurunkan angka pada payudara seperti nyeri, sangat kematian akibat kanker payudara peka dan kelainan puting susu. , mengingat kanker ini merupakan merokok akan cepat mengaPada penderita dengan riwayat kanker nomor dua terbanyak di Konsultasi Paru & Pernafasan lami penurunan fungsi paru resiko tinggi untuk terkena kanker negara kita setelah kanker leher dibandingkan dengan yang payudara. Pengasuh : Risa F Musawaris rahim. (*) Konsultasi: - UP4 Pontianak Jl. KS Tubun no 30 Ptk berhenti merokok. Usia juga - Poli Paru RS Soedarso menurunkan fungsi paru, se - Apotik Kharitas Bakti Jl Siam Ptk makin tua seseorang semakin Konsultasi HIV/AIDS Contact Person: 05617507582 Kerjasama LSM “InfoKespro” Jakarta - Harian menurun fungsi parunya, tetapi Pontianak Post. Surat: LSM “InfoKespro”, penurunannya tidak secepat PO Box 1244/JAT, Jakarta 13012, Telp. (021) perokok. Sayangnya hanya 47880222, E-mail: infokespro@yahoo.com. sepertiga dari perokok yang bisa Redaksi “Pontianak Post”, Jl. Adi Sucipto Km. berhenti merokok total. 10. Telp. (0561) 721086. Fax. (0561) 736607. Alasan sulitnya berhenti serta infeksi saluran napas yang merokok yaitu ketergantungan Tanya: pada nikotin, stress di tempat Dokter, saya laki-laki bersia berulang. PPOK berbeda dengan asma kerja dan rumah, serta depresi. 47 tahun, satu tahun belakanNikotin adalah zat adiktif sehgan sering batuk-batuk dan ingga berhenti merokok dapat kadang sesak. Batuk biasanya Tanah Papua sudah HIV-positif. menimbulkan gjala seperti putus Tanya: berdahak tapi kental dan sulit Pengasuh Yth., Apakah Penduduk (lokal dan pendatang) obat yaitu gelisah, iritabel, pekeluar. Saya perokok berat marah, depresi, kelelahan, sulit HIV di Tanah Papua ditular- akan berisiko tertular HIV jika sehari bisa dua bungkus. Saya kan oleh pekerja seks komer- mereka melakukan hubungan berkonsentrasi atau tidur. disarankan untuk berhenti seks tanpa kondom di dalam sial dari luar Papua? Gejala putus obat ini biasanya merokok tapi sepertinya sulit. atau di luar nikah di lokalisasi terjadi pada orang yang merokok Apakah kalau saya berhenti atau di luar lokalisasi dengan Ria, Pontianak lebih dari 20 batang perhari. merokok, batuk saya akan Pengasuh adalah Dr. Yusuf Heriady SpB, SpBOnk * Spesialis Bedah, * Konsultan Bedah Tumor dan Kanker, di RSUD Soedarso Pontianak

Ingin Berhenti Merokok

AIDS Papua dan PSK

sembuh? Mohon penjelasannya. Terima kasih.

Tn. A, ptk Jawab : Batuk-batuk berdahak yang dialami bapak disebut PPOK (Penyakit Paru Obstruktif kronik), yaitu hambatan aliran udara pada saluran napas bersifat progresif dan tidak sepenuhnya kembali normal atau reversible. Rokok, polusi udara dan pajanan polutan di tempat kerja merupakan penyebab dari PPOK. UNtuk perokok, gejala PPOK biasanya muncul pada perokok berat kurang lebih 20 batang perhari dengan lama merokok 20 tahun lebih. Gejala klinis yang dialami oleh penderita PPOK adalah batukbatuk berdahak, sesak napas

dalam hal faktor penyebab dan jenis sel yang terlibat walaupun gejala klinis hampir mirip, yaitu sesak dengan mengi. PPOK sama dengan asma bukan merupakan penyakit menular. Asma biasanya berhubungan dengan riwayat alergi pada pendierta ataupun keluarga sedangkan untuk PPOK sampai saat ini masih belum jelas. Penatalaksanaan yang paling penting untk PPOK adalah berhenti merokok. Penderita PPOK yang tetap

Pengasuh :

drg. Multi Juto Bhtararendro

Tanya: Dokter, kapan waktu yang tepat untuk cabut gigi karena katanya kalau hamil, sakit, dan haid tidak boleh cabut gigi? POY, Sungai Raya Jawab: Kehamilan adalah kondisi alamiah dan bukanlah suatu penyakit, jadi orang hamil berhak mendapatkan pelayanan seperti halnya orang normal lainnya. Pada kondisi gigi memang perlu dicabut karena menyebabkan peradangan atau abses, mekipun sedang hamil sebaiknya memang harus

Jawab: Tidak! Soalnya, pekerja seks komersial yang datang ke Tanah Papua tidak menjalani tes sebelum mereka ‘praktek’ di Tanah Papua. Bisa jadi ada PSK yang datang dengan status HIV yang negatif kemudian tertular HIV dari penduduk lokal (Papua). Penduduk lain yang melakukan hubungan seks tanpa kondom dengan PSK yang sudah tertular HIV berisiko pula tertular HIV. Kalau mereka tertular maka merekalah yang menjadi mata rantai penyebaran HIV secara horizontal antar penduduk. Bisa juga PSK yang datang ke

Saat Hamil Cabut Gigi

Konsultasi Gigi Praktik: - Jl Komyos Sudarso. - Telp. 08152201598

Walaupun kadang timbul gejala putus obat ini, tetapi biasanya akan berkurang setelah beberapa minggu tidak merokok. Untuk memperbaiki kualitas hidup penderita PPOK, berhenti merokok merupakan pilihan utama untuk memperlambat penurunan fungsi paru. Selain itu bisa diberikan obat-obatan Untuk obat-obatan, PPOK hampir sama dengan asma, yaitu obat pelega bisa berbentuk obat minum atau inhalasi. Penyebab eksaserbasi pada PPOK biasanya adalah infeksi saluran napas sehingga diperlukan antibiotic untuk membunuh kumannya. Penatalaksanaan tambahan yaitu fisioterapi yang berguna untuk melatih otot-otot pernapasan, peningkatan kapasitas latihan dan kualitas hidup penderita PPOK. (*)

dilakukan pencabutan, karena bila infeksi tersebut bila dibiarkan akan mengakibatkan kondisi yang lebih berat, infeksi dapat menyebar melalui aliran darah bahkan ke bayi dalam kandungan. Pencabutan dapat dilakukan asalkan pencabutan tersebut terkontrol dalam arti perdarahannya minimal, lukanya minimal, infeksinya terkontrol jadi penanganan yang dilakukan harus gently dan safety bila perlu dilakukan pemberian lokal koagulan dan penjahitan pasca pencabutan agar darah tidak terlalu banyak keluar kemudian pasien juga harus beristirahat cukup dan makanan begizi agar lukanya cepat sembuh dan bayinya sehat. Jadi untuk ibu-ibu hamil asupan

gizi juga harus cukup, minum susu biar gigi ibu dan anak dalam kandungan tumbuh sehat dan kuat. Jagalah kesehatan mulut demi kesehatan bayimi, bila perlu kunjungilah dokter gigi terdekat anda untuk dilakukan penambalan dan eliminasi sumber infeksi di mulut. Kondisi tidak boleh di cabut adalah pada keadaan infeksi sedang akut, kenapa? karena pada keadaan tersebut bakteri sedang aktif2nya atau lagi hot2nya dan belum tercover atau di taklukan oleh antibiotik, pencabutan pada keadaan tersebut itu membuka pembuluh darah sehingga bisa menyebarkan infeksi dan juga biasanya keadaan jaringan akan asam sehingga obat anestesia lokal yg bersifat basa akan di netralkan alias tidak jalan anestesinya. (*)

PSK yang HIV-positif. Selain itu bisa jadi yang menjadi mata rantai penyebaran HIV justru penduduk (lokal dan pendatang) yang sudah tertular HIV yang bermukim di Tanah Papua. Mata rantai penyebaran HIV semakin banyak kalau terjadi kawin-cerai di dalam atau di luar nikah antar penduduk. *


Lima Resolusi Hidup Sehat Tahun baru ini apakah menjadi lebih sehat ada dalam salah satu resolusi Anda? Setelah pola diet yang salah atau yang terlalu ketat, sepertinya tidak akan membantu Anda atau keluarga Anda mencapai tujuan kesehatan. Sehat tidak berarti membosankan, atau terpaksa menyantap makanan yang hambar. Cobalah langkah-langkah sederhana na-

mun dapat membantu Anda menerapkan diet sehat, tanpa merasa kehilangan. Sehat adalah mutlak perlu. Karena itu, masukan kata sehat dalam resolusi tahun baru Anda. Ikuti tips mudah berikut. 1. Isi piring makan Anda dengan sayuran yang berwarna-warni Masih ada banyak lagi sayuran untuk dicoba selain selada dan tomat. Sayuran berdaun hijau tua atau pun yang berwarna cerah, sarat dengan vitamin dan antioksidan. Sayuran tersebut juga tinggi serat, yang cukup untuk kebutuhan sehari-hari. Selain itu, tergolong rendah kalori yang baik untuk membantu merampingkan pinggang. Ketika Anda mengisi perut Anda dengan sayur, mereka akan cenderung tidak merasakan keinginan untuk mengkonsumsi zat lain seperti lemak tinggi atau makanan olahan. 2. Camilan buah, segar atau kering Ketika Anda merasa ingin ngemil, konsumsi saja buah dan bukan chip atau cookie. Seperti sayuran, buah mengandung antioksidan tinggi, serat dan rendah kalori. Untuk membuatnya lebih menyenangkan, gunakan yoghurt rendah lemak sebagai dip.Dengan cara ini Anda mendapatkan beberapa asupan

kalsium serta protein yang membantu Anda merasa kenyang lebih lama. Dan jangan lupa tentang buah-buahan kering. Anda bisa mencampurnya dengan gandum sarapan sereal dan kacang-kacangan sebagai bekal yang bergizi namun ringan. 3. Cari alternatif lain untuk mengolah daging Daripada selalu menggunakan natrium ketika membuat ham sandwich, coba gunakan protein berkualitas tinggi. Bagaimana dengan

burger ikan panggang, sandwich dada ayam, atau hotdog kedelai berbasis vegetarian menurut Anda? Alternatif protein ini biasanya bebas nitrat, rendah lemak jenuh dan lebih ramah bagi kesehatan jantung. 4. Pilih whole grain atau bijibijian Dietary Guidelines for Americans merekomendasikan makan minimal 3 porsi biji-bijian setiap hari. Bukan hanya tinggi serat, biji-bijian juga mengandung antioksidan array yang tidak ditemukan dalam buah-buahan dan sayuran. Cara termudah adalah dengan meningkatkan asupan gandum untuk menggantikan sebagian dari produk biji-bijian olahan. Sebagai contoh, menggunakan roti gandum daripada roti putih sebagai sandwich saat makan siang. 5. Sarapan Banyak orang sering melewatkan sarapan. Beberapa orang melewatkannya begitu saja karena mereka terlalu terburu-buru di pagi hari dan hanya memiliki sedikit waktu untuk mempersiapkan. Sedangkan pada sebagian orang yang lain, melewatkan sarapan sebagai ukuran untuk mengendalikan berat badan.Tetapi penelitian telah menunjukkan bahwa orang yang sarapan secara teratur lebih mungkin untuk mengendalikan berat badan mereka daripada mereka yang melewatkan sarapan pagi. Sarapan ideal berisi minimal 3 kelompok makanan. Sebagai contoh, semangkuk gandum sarapan sereal dengan susu dan blueberry dapat memulai hari Anda dengan cara yang sehat. (*/prp)

Tiga Mitos Mengenai Diet Anda mau tahu 3 hal yang seringkali menjadi mitos bagi para pelaku diet? Bila Anda mengertinya mungkin dapat sedikit memberikan kenikmatan kepada Anda kenikmatan yang selama ini harus Anda hindari karena harus diet. Mari kita lihat kebenaran ke 3 mitos ini

1. Pisang itu menggemuk kan SALAH. Sebuah pisang dengan ukuran sedang mengandung hanya sekitar 105 kalori – Anda harus memakan minimal 6 buah pisang untuk disamakan dengan sepotong pizza yang lezat! Pisang adalah sumber yang baik bagi serat (3 gram), magnesium (32 mg), potassium (422 mg) dan B6 (0.4 mg). Makanan yang rendah sodium dan kaya potassium dan magnesium dapat menolong mengatur tekanan darah menjadi normal, membuat pisang sebagai makanan

sehat yang berguna mencegah tekanan darah tinggi dan stroke. Lebih lagi, buah yang sarat gizi dan bebas lemak ini adalah sumber dari vitamin B6, yang menolong dalam meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan menolong formasi dari sel darah merah. Anda dapat menikmati buah pisang begitu saja, atau dipotong dan dimasukkan ke dalam sereal, atau dicampur dengan yogurt nonfat atau keju cottage, atau ditaruh diatas salad buah, atau bekukan dalam hidangan penutup dingin dengan kalori rendah. Tentunya waspadalah bila menyantap “kripik” pisang, karena telah ditambah lemak, gula dan berkalori tinggi. 2. Makanan Tertentu Dapat menolong Mengecilkan Perut Anda SALAH. Bertentangan dengan apa yang dituliskan oleh bukubuku diet atau artikel-artikel, makanan tertentu TIDAK SECARA AJAIB melumerkan lemak dari perut Anda (atau pada bagian

7

Kesehatan

Pontianak Post l Minggu 7 Februari 2010

manapun dari tubuh Anda). Ke manakah lemak itu menumpuk sebenarnya secara tipikalnya ada di seluruh genetika Anda. Kabar baiknya adalah ketika Anda makan sejumlah kalori untuk menurunkan berat badan (artinya kurang dari pembakaran Anda bakar), maka Anda akan kehilangan berat “di seluruh” tubuh Anda, termasuk area pribadi yang paling bermasalah

(seperti perut Anda, bila disitulah yang paling bermasalah). Dan bila Anda menambahkan latihan yang teratur sementara Anda terus memperhatikan pilihan makanan Anda, maka Anda membakar lebih banyak kalori dan merampingkan, menguatkan otot-otot di bawah lemak, sehingga Anda akan nampak lebih kurus. 3. Lebih Banyak Keringat Yang Keluar Waktu Berolahraga, maka Berat Badan Lebih Banyak Turun SALAH. Adalah benar bila olah raga menolong Anda menurunkan berat badan Anda. Untuk membuang 1 pon berat lemak di tengah-tengah olah raga, Anda perrlu membakar sekitar 3500 kalori. Jadi keringat yang mengalir menunjukkan berapa banyak berat air yang hilang. Cairan ini akan segera digantikan sewaktu Anda minum air dan mempebaharui otot-otot dan tubuh Anda. (*/ from book diet myths busted)

Kalahkan Alergi Pengganggu

dengan Berlari Berlari tidaklah menyenangkan ketika Anda terwabah oleh penyakit-penyakit kesehatan yang umum terjadi ini. Bicarakan dengan dokter Anda mengenai pilihan perawatan terbaik (dan juga kejelasan pendapat untuk berolahraga), lalu cobalah strategi-strategi do-it-yourself ini. Alergi-alergi

Berlarilah antara pukul 5 hingga 9 pagi, ketika alergi berada di titik terendah, dan pilih rute dengan sedikit pohon. Perlambat langkah Anda dan bernafas melalui hidung Anda juga bisa menolong. Setelah lari, mandi dan cucilah rambut Anda. Jika gerakan ini tidak menolong, lakukanlah dengan treadmill. Asma

Ambillah tambahan pemanasan: Berjalan lambat selama 10 menit, lalu tambahlah kecepatan Anda. Bernafaslah melalui hidung Anda, bukan mulut Anda. Jika Anda baru untuk berlari, mulailah dengan lambat, gabungkanlah berjalan dengan berlari pada langkah yang cukup. Juga, rilekskan bahubahu dan lengan Anda sewaktu berlari - Anda akan membuka paru-paru dan bernafas lebih muda. Masalah-masalah perut

Anda dapat berterimakasih pada gerakan naik-

dan-turun seperti berlari karena faktanya darah Anda sedang dialihkan dari pencernaan pada jantung dan otot-otot Anda. Sebagai penolong: Jangan makan makanan-makanan dengan lemak atau serat tinggi beberapa jam sebelum berlari, dan berilah diri Anda dua hingga empat jam untuk mengunyah makanan sebelum Anda keluar berlari. Berlari pada waktu-waktu yang berbeda setiap harinya juga menolong. (*/hc)

Memelihara Sendi Lutut Sendi lutut manusia pada dasarnya terdiri atas empat tulang yang dilekatkan oleh lingkar jaringan besar yang disebut ligamen. Biasanya, struktur kompleks sendi lutut ini bekerja bersamaan secara halus untuk memberikan keluwesan dan dukungan pada tubuh, serta pergerakan yang lebih luas. Akan tetapi cidera, usia lanjut dan penyakit bisa mengganggu keseimbangan ini mengakibatkan rasa sakit, kelemahan pada otot dan berkurang fungsinya. Olahraga berat dan aktivitas berulang, seperti naik sepeda beberapa kilometer, joging setiap hari, tertekuk dan terpelintir tajam dari berolahraga berisiko tinggi, mengakibatkan jaringan otot penghubung aus dan menyebabkan tekanan ekstrim. Jika tubuh tak dapat pulih dari ketegangan, hasilnya akan menyebabkan peradangan, sehingga ligamen rusak. Menurut para spesialis, “hanya sedikit orang yang tahu bahwa melakukan pemanasan sebelum dan sesudah latihan bisa menambahkan kekuatan untuk tubuh, membantu pencegahan cidera

dan mempercepat waktu kesembuhan”. Karena itu penting bagi kita untuk disiplin mengikuti garis pedoman pelatihan dan menghindari menggunakan kelompok otot yang sama secara berturut-turut. Otot yang tegang atau lemah mengurangi dukungan terhadap lutut, karena lutut tidak dapat menyerap dengan cukup tekanan pada sendi lutut. Orang dengan kelainan struktural tertentu misalnya satu kaki lebih pendek dari yang lain, lutut tidak sejajar dan kaki datar, cenderung leb-

ih banyak terkena masalah lutut. Trauma yang disebabkan oleh kecelakaan, jatuh atau pukulan langsung pada lutut bisa menyebabkan cidera pada ligamen di berbagai lokasi pada bagian atas lutut, bagian luar lutut atau di dalam lutut itu sendiri. Luka pada bagian tersebut kebanyakan terjadi karena rasa sakit yang berlebih, biasanya nyeri pada saat tidur, bengkak, rasa seperti terbakar dan biasanya diperburuk dengan menekuk lutut dan berjalan. Dan sewaktu kita bertambah tua, kondisi lutut seperti osteoarthritis, encok dan pseudogout (penyakit pengendapan kristal kalsium pirofosfat dihidrat) menjadi hal yang biasa.(*/ hwc)


Apresiasi

8

Pontianak Post

Minggu 7 Februari 2010

Korban Balas Dendam Oleh : Sam Edy Yuswanto

Mungkin tak ada orang yang tahu, kalau namaku masuk daftar salah satu korban anak hilang yang diberitakan televisi dan berbagai media cetak akhir-akhir ini. Malah, tadi pagi, sambil sarapan pagi, perempuan berwajah manis berambut hitam lurus, penyiar berita pagi itu mengabarkan bahwa aku bukan hanya korban hilang, tapi juga termasuk salah satu dari 27 korban yang tewas mengenaskan setelah sebelumnya dibunuh, disodomi, dimutilasi, lalu serpihanserpihan tubuhnya dikubur di belakang rumah lelaki renta keparat yang beberapa minggu terakhir ini wajahnya selalu menghiasai layar kaca. Huek! Suapan makanan yang belum sepenuhnya masuk perut itu mendadak buncah dari mulutku saat kulihat lelaki yang ternyata bernama Wagino itu tersenyum malu-malu saat disuruh mempraktekkan cara dia beraksi menggagahi bocah-bocah ingusan itu di layar televisi siang itu. Mendadak kenangan-kenangan yang berawal manis dan berakhir teramat getir itu kembali terlintas dan mengantri tak sabar di batok kepalaku yang licin, imbas dari lemak yang bersarang di tubuhku. Bayangan-bayangan masa silamku kembali hadir seperti sebuah rol film yang kembali diputar ulang. Masih jelas di memori ingatanku, saat itu, sewaktu ibuku membawaku serta berbelanja ke salah satu supermarket di kotaku. Sepulang belanja, saat nunggu angkot pulang, aku merengek-rengek minta dibelikan es krim sama ibuku. “Kamu tunggu sini sebentar ya, ibu akan belikan kamu es krim, jangan pergi kemana-mana,” pesan ibu sebelum dengan tergesa berbalik ke supermarket itu lagi untuk membelikanku es krim. Tak berselang lama setelah ibuku masuk gerbang supermarket megah itu, seorang lelaki paruh baya menyentuh pundakku sambil menyodorkan es krim warna pink yang langsung membuat air liurku berebut menetes dari bibirku. “Buat kamu, anak manis,” kata lelaki itu tersenyum ramah. Aku tak bergeming, seraya memandangi wajah lelaki itu dengan ragu. Walau hatiku terus memaksa tangan kananku untuk meraih es krim yang membuat rasa hausku mencapai puncak dahaga yang tak terwakilkan kata-kata. “Ayo, anak manis, es krim ini bapak belikan khusus buat kamu,” katanya lagi. Entahlah, rasanya tanganku tak punya alasan lagi untuk tak meraih es krim yang disodorkan lelaki baik hati itu. “Enak?” tanyanya begitu melihatku tanpa berucap basmalah langsung menjilati es krim yang hingga saat ini aku masih ingat bagaimana rasanya. Aku mengangguk tanpa sempat mengucapkan kata terima kasih. “Ikut bapak mau? Bapak masih punya banyak es krim buat kamu bawa pulang, ayo…,” lelaki paruh baya yang tak kukenal itu mengulurkan tangannya, kedua sorot matanya mengharap aku untuk meraihnya, lalu mengikuti langkahnya pergi. “Jangan khawatir anak manis, nanti aku antar ke sini lagi,” lanjutnya saat melihat keraguan di wajahku. Entah, sepertinya aku telah dihipnotis lelaki itu. Atau tersebab es krim yang jarang sekali tersentuh oleh tenggorokanku itu. Belum tentu ibuku bisa membelikanku es krim setiap hari seperti ini, batinku saat tangan kananku sukses digandengnya menuju sebuah tempat. Rumah kosong. Ya, aku dibawa lelaki paruh baya itu masuk ke rumah kosong sederhana yang terlihat kumuh dan kotor. Lalu, dia menyuruhku duduk di bangku kayu panjang di ruang tamunya yang remang dan pengap. Sementara dia masuk ke sebuah kamar yang hanya tertutup tirai kusam yang sudah tak jelas lagi warnanya. Rumah tak berjendela itu membuatku sedikit merinding. Hanya berselang detik lelaki itu pun keluar. “Ini es krimnya,” lelaki itu mengangsurkan es krim warna pink seperti yang diberikan tadi sewaktu di sebelah pintu gerbang supermarket. Kali ini, tanpa ragu dan malu-malu lagi aku langsung menyambar dan menjilati es krim itu. Dalam sepersekian detik, es krim itu telah kandas di perutku, hanya tinggal bersisa bungkusnya. Kulihat lelaki itu menatapi lekat diriku sembari mengulaskan senyumnya.Tapi, kali ini senyumnya terasa begitu mengerikan dan tiba-tiba saja aku merasa merinding dibuatnya. Mendadak kepalaku terasa pening, wajah lelaki itu semakin samar oleh penglihatanku hingga akhirnya mengabur sama sekali dan berganti pekat. Setelah itu aku tak ingat apa-apa lagi. Berat kubuka kedua kelopak mataku. Berada di mana aku sekarang? Tiba-tiba kurasakan nyeri di sekujur tubuhku, terlebih rasa nyeri yang teramat sangat itu berasal dari lobang duburku. Perlahan aku bangkit. Dalam keremangan kulihat lelaki itu tertidur pulas sembari mengeluarkan bunyi dengkuran yang tak begitu keras di sebelahku. Aduuh! duburku rasanya perih sekali. Dan betapa terkejutnya saat kulihat ke bawah, resleting celanaku terbuka dan terlihat percikan cairan

kental di sana. Apakah aku barusan pipis saat tertidur tadi? Ah! Tidak mungkin. Aku tak punya daftar riwayat hidup suka ngompol saat tidur dikeloni ibuku. Lagian, baunya tidak pesing, aku belum pernah mencium bau khas menyengat seperti itu sebelumnya. Setelah nyawaku mengutuh sempurna, aku langsung teringat ibuku yang pasti saat ini kelimpungan dengan keberadaanku. Dan aku kembali mengingat-ingat kenapa aku bisa berada di rumah itu bersama lelaki paruh baya yang tengah terlelap itu. Ya, aku ingat sekarang. Setelah lelaki itu memberiku es krim dan aku menghabiskannya, aku langsung ketiduran. Dengan hati-hati, takut lelaki itu terbangun, aku pun berjingkat melangkah pelan menuju pintu rumah yang tertutup dan terkunci. Saat kuputar kunci yang separuhnya

telah berkarat itu, tiba-tiba ada yang menghantam kepalaku dari belakang. Spontan kumenjerit. Tubuhku ambruk, kepalaku nyeri sekali. Kurasakan ada air yang mengalir melewati hidung dan pipiku. Betapa kagetnya saat kuraba hidung dan pipiku, ternyata air yang mengalir itu berwarna merah dan bau amis. Buk! Buk! Buk! Pukulan itu bertubi-tubi mendarat di bagian punggung dan kepalaku. Aku meringis dan meraung kesakitan, kedua mataku berkunang-kunang, dan… semua terasa gelap. *** Kurasakan sekujur tubuhku remuk, sakit semua. Termasuk kepala, pun dengan lobang duburku yang nyeri luar biasa. Saat kubuka kedua mataku, aku terperangah menyadari tubuhku terbaring di sebuah ranjang berbalut kain putih bersih. Kuraba kepalaku yang terbalut perban. Rasa nyeri kian menusuk-nusuk kepalaku.. Sesosok perempuan menatapku lembut sambil tersenyum, kedua matanya nampak berkilat dan berkaca. “Akhirnya kamu sadar juga, Nak,” ucapnya pelan. “I..ibu si..siapa, di di mana sa…saya,” tanyaku sembari menahan nyeri. “Tenang, Nak, kamu aman di sini. Tadi suami ibu menemukanmu tersangkut kayu di pinggir sungai,” terang ibu yang masih terlihat muda itu. Apa? Aku berada di sungai? Apa sebenarnya yang tengah menimpaku? Aku pun kembali mengaduk-aduk ingatanku. Dan…, ah!Apa mungkin lelaki paruh baya itu yang telah tega membuangku di sungai. Lalu, untuk apa dia berlaku jahat terhadapku, padahal saat baru bertemu dengannya di depan supermarket, dia terlihat ramah dan baik, rasanya es krim pink itu rasa manisnya masih tersangkut di tenggorokan. Ya, singkat cerita, aku akhirnya tinggal bersama ibu dan suaminya yang ternyata adalah salah seorang aparat penegak hukum. Mereka telah berjasa besar merawatku dan memperlakukanku dengan sangat baik, hingga sekarang aku beranjak remaja. Aku diadopsi jadi anak angkat oleh mereka yang telah lama belum dikaruniai seorang buah hati di usia pernikahannya yang telah sepuluh tahun lebih. Sebenarnya waktu itu aku kepingin sekali pulang, bertemu ibu, bapak dan kakakku, pasti mereka sangat mengkhawatirkan keberadaanku. Tapi, waktu itu dengan usia yang baru enam tahun, aku benar-benar tak tahu di mana alamat rumahku. Dan belum lama ini, aku baru tahu apa sebenarnya yang telah dilakukan dengan keji oleh lelaki paruh baya tak bermoral itu. Syukurlah, Tuhan masih berkenan melindungi nyawaku saat lelaki bejat itu hendak menghabisi nyawaku dengan cara menghanyutkanku ke sungai. ***

Kucoba pindah channel ke stasiun televisi lain.. Tapi, sama saja; sedang meliput lelaki renta yang dulu pernah menggagahiku, mengancurkan masa depanku. Kupencet lagi remote hitam di tanganku. Sial! Televisi lain pun tak beda, malah sedang mewawancarai lelaki keji itu di penjara. Saking kesalnya, kupencet kasar tombol off, lalu kulempar remote itu ke sofa di sampingku. Aku sungguh-sungguh dendam sekaligus muak dengan lelaki keparat yang telah gagal membunuh dan memisahkanku dari kedua orangtuaku dan saudaraku itu. Ah! Kenapa di saat-saat aku nyaris melupakan kejadian kelam itu, tiba-tiba dia muncul? Membuat bara amarah sekaligus dendamku yang nyaris padam kembali meletup-letup. Seandainya aku berada di dekatnya, pasti sudah kubunuh lelaki biadab itu. Membunuhnya? Tiba-tiba terbersit ide itu. Lalu, seperti ada yang sedang mendorong-dorongku untuk membalaskan dendam yang telah lama beku. Pandanganku menerawang jauh ke depan, dan kedua mataku terhenti pada sebuah almari berkayu jati yang ada di pojok rumah lumayan mewah ini. Aku pernah melihat, bapak angkatku yang menjadi anggota itu menyimpan pistol di sana. Seperti ada yang merasuki dan menguasai jiwaku, setengah berlari kuhampiri almari yang terkunci itu. Gusar kucari kunci itu ke sana kemari. Di bawah tumpukan koran, majalah, di atas almari, kolong almari, bawah sofa dan pot bunga. Namun kunci itu tetap tak kutemukan. Pasti bapak angkatku benar-benar menyimpannya di tempat yang hanya beliau saja yang tahu. Gegas kuberlari ke garasi mobil, aku ingat di sana ada linggis. Sejurus kemudian aku sukses mencongkel pintu almari itu. Dan senjata berapi itu kini telah kucekik kuat-kuat oleh kedua tanganku yang tak kuasa menahan getar. *** “Nyari siapa, Dik?” Tanya petugas kepolisian yang berjaga di pos sebelah pintu gerbang kantor kepolisian itu. “Mau membezuk Gino, eh, maksud saya Pak Wagino, dia ditahan di sini kan, Pak? Saya keponakannya,” tanyaku sekaligus berbohong. Pria berbadan tegap berseragam polisi itu manggutmanggut kecil, dan selanjutnya… “Mari, ikut bapak,” katanya. Aku pun mengekor langkahnya cepat. Sementara dadaku mulai bergemuruh. *** Lelaki bernama Wagino yang kondang dengan panggilan Gino itu lekat menatapku. Dahinya berkerut-kerut, tatapan matanya tajam, penuh selidik. “Kamu siapa,” tanyanya, sepertinya ia sudah tak mengenaliku lagi.Ya, aku sangat memakluminya, delapan tahun lebih semenjak kejadian tak bermoral itu membuatnya lupa pada sosok bocah di depannya yang kini telah tumbuh menjadi lelaki bertubuh bongsor dan lumayan tampan. “Lelaki bejat seperti anda memang tak pernah ingat dengan dosa yang telah terbiasa dilakukannya,” ucapku lirih namun penuh amarah. Lelaki itu langsung menatapku tak suka, kulihat air mukanya berjuang mati-matian mengingat-ingat lelaki muda di hadapannya. Aku menyeringai. “Anda pasti telah lupa sama saya, karena dulu saya bocah yang masih lugu yang bisa anda bohongi dengan berpurapura menawarkan es krim,” nadaku meninggi. Kedua mata lelaki renta itu membelalakkan kedua matanya. Kaget. Itu yang terpancar dari wajah kuning langsatnya yang keriput. “Anda telah menghancurkan masa depan saya, untung Tuhan masih menyelamatkan nyawa saya saat anda membuang tubuh saya yang tak berdaya di sungai belakang rumah anda!” suaraku bergetar. Kedua mata lelaki itu seperti hendak terloncat keluar. “Tidak mungkin, ini tidak mungkin..,” katanya menggerak-gerakkan kepalanya tak percaya. Aku semakin menyeringai, amarahku buncah. Pelan kutarik benda yang kusembunyikan di perutku. Dan… Dor! Dor! Dor! Dor! Dor! Dor! Enam tembakan itu bertubi-tubi menyasar di perut, dada dan kepala lelaki itu. Lelaki itu menjerit-jerit histeris menahan sakit, lalu rubuh. Tubuhnya mengejang-ngejang lalu tak berkutik sama sekali. Kulemparkan pistol itu ke tubuhnya. Senyum kepuasan terkembang di kedua sudut bibirku. Empat orang anggota polisi tergopoh datang dan menyeretku kasar, tapi aku tak peduli dan terus menyeringai penuh kemenangan. Dalam hatiku aku cuma berharap, mudah-mudahan bapak dan ibu angkatku tak terkejut dan bisa memaklumi tindakanku ini sepulang dari luar kota nanti malam. ** Penulis, mahasiswa STAINU Kebumen.

Komunitas Guru Menulis Kalbar

Kompetensi Guru untuk Pendidikan Budi Pekerti Kalau bicara guru yang sering dibicarakan adalah masalah kemampuan dalam mengajar didalam kelas. Kompetensi profesional dalam hal ini lebih pada tekanan untuk mengefektifkan dalam belajar siswa. Namun terkadang lupa membicarakan kompetensi guru dalam memberikan teladan dalam berakhlak mulia. Padahal kemampuan ini merupakan satu diantara tugas guru sebagai pendidik. Memang jika kita perhatikan dengan seksama hal ini agak berat dilakukan ketika tidak bisa memposisikan diri sebagai orang yang sedang menjadi model. Bagaimanapun juga sebagai model harus benar-benar ideal dihadapan peserta didik seolah tanpa cacat.Yang jadi masalah adalah apakah kita bisa menjadi model dihadapan para siswa yang setiap hari melihat, dan sekaligus memperhatikan ucapan dan tingkah laku. Jawabannya harus diusahakan bisa walau pasti tidak akan oftimal karena tugas guru dalam lembaga pendidikan adalah mengemban amanah undang-undang bahwa pendidikan bertujuan untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertaqwa Kepada TuhanYang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab. Dengan tujuan inilah mengapa orang tua menyekolahkan anaknya ke sekolah kita. Orang tua menitipkan anaknya untuk dididik, diajar berakhlak baik (mulia), diajarkan untuk menjadi orang jujur, sederhana, sopan dalam bicara

Oleh : JejeN rUKMAN

dan santun dalam berperilaku. Tugas tersebut dengan kondisi seperti saat ini sangat berat dilakukan guru. Dekadensi moral semakin memprihatinkan. Perbuatan tidak terpuji hampir menjadi tontonan setiap hari. Seperti pencurian, penjambretan, penganiayaan, pembunuhan, pornografi, pfornoaksi, pemerkosaan, perampokan, penodongan dan lain-lain. Perbuatan tersebut terjadi di hampir seluruh pelosok negeri ini. Media televisi, surat kabar dan majalah kriminal menjadi media penyebar informasi tersebut. Yang harus dipikirkan sekarang adalah upaya apa yang harus dilakukan oleh guru dalam mengemban amanat berat itu. Sebagai insan pendidik tentunya upaya memberikan teladan sebenarnya setiap hari sudah dilakukannya. Hanya mungkin kadarnya yang perlu ditingkatkan lagi, perlu perbaikan komitmen dan sadar betul bahwa pekerjaannya menurut Dr. Aswandi adalah panggilan jiwa ( baca : profesi panggilan jiwa ). Yang perlu ditingkatkan adalah melaksanakan dengan sadar standar kompetensi guru yakni kompetensi pedagogik, kepribadian, sosial dan professional. Pertama, Kompetensi pedagogik meliputi (1) menguasai karakteristik peserta didik dari aspek sosial, moral, kultural, emosional dan intelektual. (2) menguasai teori belajar dan prinsip-prinsip pembelajaran yang mendidik. (3) mengembangkan kurikulum yang terkait dalam mata pelajaran yang diampu (4) menyelenggarakan pen-

gajaran yang mendidik (5) memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi untuk kepentingan pengajaran yang mendidik. (6) memfasilitasi pengembangan potensi peserta didik untuk mengaktualkan potensi yang dimiliki. (7) berkomunikasi secara efektif, empatik dan santun dengan peserta didik. (8.) menyelenggarakan penilaian dan evaluasi proses dan hasil belajar. (9.) memanfaatkan hasil penilaian dan evaluasi untuk kepentingan pembelajaran dan (10.) melakukan tindakan reflektif untuk peningkatan kualitas pembelajaran. Kedua, Kompetensi kepribadian meliputi (1) bertindak sesuai dengan norma agama, hukum, sosial dan kebudayaan nasional Indonesia. (2) menampilkan diri sebagai pribadi yang jujur, berakhlak mulia dan teladan bagi peserta didik dan masyarakat. (3) menampilkan diri sebagai pribadi yang mantap, stabil, dewasa, arif dan berwibawa. (4) menunjukan etos kerja, tanggung jawab yang tinggi, rasa bangga menajdi guru dan rasa percaya diri. (5) menjunjung tinggi kode etik profesi guru. Ketiga, Kompetensi Sosial meliputi (1) bersikap inklusif, bertindak objektif, serta tidak diskriminatif karena pertimbangan jenis kelamin, agama, ras, kondisi fisik, latar belakang dan status sosial. (2) berkomunikasi secara efektif, empatik dan santun dengan sesama pendidik, orang tua dan masyarakat. (3) beradaptasi di tempat bertugas di seluruh Wilayah Republik Indonesia yang memiliki keragaman sosial budaya. (4) berkomunikasi dengan komunitas profesi sendiri dan profesi lain

secara lisan atau bentuk lain. Keempat, Kompetensi Profesional meliputi (1) menguasai materi, struktur, konsep dan pola pikir keilmuan yang mendukung mata pelajaran yang diampu (2) menguasai standar kompetensi dan kompetensi dasar mata pelajaran/ bidang pengembangan yang diampu (3) mengembangkan materi pembelajaran yang diampu secara kreatif. (4) mengembangkan keprofesionalan secara berkelanjutan dengan melakukan tindakan reflektif. (5) memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi untuk berkomunikasi dan pengembangkan diri. Keempat kompetensi tersebut merupakan jiwa guru yang harus tetap eksis di depan muridnya walaupun tentunya perlu usaha keras untuk mewujudkan secara berkelanjutan. Sehingga harapan sebagai pelayan yang baik dan benar serta menjadi teladan bagi peserta didik akan terwujud apalagi jika kedua orang tua di lingkungan keluarga bersama-sama memberikan teladan kepada anak-anaknya. Semoga. ** * Penulis adalah kepala SMA Negeri 5 Pontianak, Tergabung dalam Komunitas Guru Menulis Kalbar. Rubrik ini terlaksana atas kerjasama Pontianak Post dan Student Research and Development Center (SRDC). Penulis opini pada rubrik ini adalah anggota Komunitas Guru Menulis Kalbar. Opininya dapat disampaikan melalui email: faa_smart@yahoo. com

Puisi Embun Embun... selalu kau basahi aku ditiap-tiap pagiku sisa mimpi tadi malam adakah kau singgahi sekedar pelapas rindumu atau kau pilih salinan jejak langkahku yang statis, tak bergerak........ Embun... esok bangunkan aku lewat basahmu yang tak lelah mengambang diatas lalang mungkin akan kusapu dengan lima jariku sebagai tanda aku amsih mengharapkanmu By : Arif Setiawan

Lelaki yang Sendiri Matahari beranjak padam senja mengabur kemudian hilang jutaan makhluk bersayap bubar berpulang ke carang Sepasang mata menatap liar sertamerta cahaya menusuk matanya seakan menangkap pada bayang-bayang yang lesap ditelan petang Jauh dilepas pandangannya seakan ingin memuncak menuju beranda langit yang retak Seorang lelaki terjerumus sepi ada rindu yang terkekang sepeninggalan perempuan yang raib yang lenyap dipagut gelap Lelaki yang sendiri dikepung sepi di pemakam sunyi tak menyadari bahwa jiwanya telah mati, ditikam perempuan bermuka peri By : Ridwan Mahadi AT

Kunci Hidup Telah lama jarak ini terhenti, telah lama detik itu berganti hari semakin mencakar kuat alas cakrawala insan yang tengah bergelantungan di atas pesisir kehidupan Segala yang mengalir... hanya secuil senyuman tanpa bingkisan yang bertangan, yang kadang juga menggelapi jiwa-jiwa melayang. Ku cakar... Ku cakar ini!! Hitamnya alas bumi ini Tak ada lagi yang mampu berpijak Meski, kemarin masih tampak Hai, aku bukanlah siapa-siapa yang tersihir oleh dunia nyata. Aku hanya sebutir mutiara... yang berada dalam telaga dangkal Kakiku tak bertulang. .. yuk menopang kesedihanku yang tlah kaku Tuhan.... Cepatlah kau menerangiKU yang merayap dalam telaga Kering MU... By : Asy Syuara

I Love You Malam Ini Entah mengapa dan kenapa Dirimu s’lalu hadir mewarnai langkah hidupku Memberikan segudang harapan Memberikan sejuta kejutan Menawarkan kebahagiaan, dan sucinya ketulusan Kerinduan diriku akan hadirmu Membawa 1 permohonan akan cinta yang abadi Sebuah keteguhan dan jalinan kebersamaan Yang tak pernah kumimpikan Akankah jadi kenyataan Cinta tulus yang kau berikan Tak mungkin aku lepaskan dan sirna berlahan-lahan Bagiku kaulah cahaya akan duniaku yang kesepian Berjalan hampa dengan kesendirian Bersama hangatnya tetesan embun malam. By : Vinsin Amansius

Harapan dari Sahabat Tetesan air mata kesedihan tak tertahankan Mengalir membasahi wajah, bermuara di bibir Goresan luka oleh sembilu harapan Memberi kesan yang mendalam Pada hakekatnya sesal pun tiada berarti Karena semuanya tidaklah seperti dulu lagi Begitu cepat dari yang ku bayangkan Begitu mudah dari yang ku perkirakan Dia yang telah kamu tinggalkan Mendapatkan kembali tahta di hatimu Janji terucap dari mulut Pengharapan tergerak oleh bibir Tapi.... Di hati hadir pengingkaran Di mata adalah pancaran kesirnaan Inikah yang kamu katakan, rasa di hati bukanlah sekedar persahabatan? Akan tetapi, tidaklah mengapa Biarlah kebahagiaan ada padamu Dan segala luka lara ada di hatiku Ku siap menanggung semuanya itu Karena melihatmu tersenyum, ku kan bahagia Meskipun senyuman itu, adalah luka di dadaku By : Anton Caredek


Pontianak Post Minggu 7 Februari 2010

SOSOK MANCA

Berjuang Lawan Deportasi UNTUK kali kedua, Zeituni Onyango menghadapi Pengadilan Imigrasi Federal di Kota Boston, Massachusetts. Kemarin (4/2), dia kembali memperjuangkan izin untuk tinggal secara resmi di negeri yang dipimpin kemenakan lakilakinya, Presiden Barack Obama. The Boston Herald melaporkan sidang yang dipimpin Hakim Leonard Shapiro itu berlangsung tertutup. Tim pembela Onyango yang berasal dari Zeituni Onyango salah satu firma hukum di Ohio optimistis, kali ini bibi Obama tersebut tidak akan dideportasi. Dia bakal memperoleh izin tinggal. “Dia adalah bibi presiden Amerika Serikat, sosok paling terkenal di dunia,” ujar Jubir firma hukum Ohio yang membela Onyango, Mike Rogers. Tapi, Rogers buru-buru menambahkan bahwa pihaknya tidak akan memanfaatkan nama besar Obama demi memenangkan kasus Onyango. “Ini bukan situasi pemenangan untuknya. Presiden (Obama) tidak akan terlibat. Hukum punya jalannya sendiri,” lanjut Rogers seperti dilansir Agence France-Presse kemarin. Lagipula, lanjut dia, perempuan 57 tahun itu hanyalah saudara tiri mendiang ayah Obama. Lauren Alder Reid, pejabat eksekutif peninjauan imigrasi dari Departemen Kehakiman AS, menegaskan bahwa sidang akan berjalan netral. “Hakim imigrasi akan mendengarkan keterangan dari kedua belah pihak,” katanya. Peluang Onyango dideportasi, lanjut dia, sama besar dengan kans perempuan kulit hitam itu mendapatkan izin tinggal. Onyango yang menetap di South Boston, pernah mengajukan suaka politik pada 2002.Alasan yang dia pakai saat itu adalah kerusuhan di Kenya. Sebelum suakanya ditolak pada 2004, Onyango tercatat sebagai penduduk resmi. (hep/ami)

internasional

9

Kesepakatan Bersejarah Kedua di Irlandia Utara BELFAST – Kesepakatan bersejarah kembali terjadi di Irlandia Utara. Setelah dua pekan berunding di Hillsborough Castle, maka pada 5 Februari lalu, dua partai terbesar di negeri itu, Sinn Fein dan Partai Uni Demokratik (DUP), setuju menjalankan bersama kekuasaan hukum dan

keamanan yang diserahterimakan dari Inggris. Kesepakatan itu akan mulai resmi dijalankan per 12 April nanti. Sedangkan pemilihan menteri kehakiman akan dilakukan oleh parlemen. Sejumlah analis politik memprediksi yang dipilih nantinya adalah sosok yang tak memiliki

keterikatan dengan Sinn Fein maupun DUP. David Ford, ketua Partai Aliansi, adalah kandidat terkuat. “Ini menjadi Good Friday yang lain,” ujar Ketua Sinn Fein Gerry Adams seperti dilansir Reuters. Yang dimaksud Adams adalah Kesepakatan Jumat Agung (Good Friday) 1998 yang mengakhiri

REUTERS/Cathal McNaughton

KONFERENSI PERS: Perdana Menteri Inggris Gordon Brown (kiri), Menteri Pertama Irlandia Utara Peter Robinson Menteri (dua dari kiri), serta Deputi Menteri Pertama Martin McGuiness (dua dari kanan), dan Perdana Menteri Irlandia Brian Cowen menghadiri sebuah konferensi pers di Hillsborough, Irlandia Utara, pada 5 Februari lalu.

konflik bersenjata selama Menteri (PM) Inggris Gordon 20 tahun antara Inggris dan Brown dan PM Irlandia Brian Tentara Republik Irlandia Cowen kemarin. Bagi Brown, (IRA). Konflik—dikenal den- ini jelas sebuah kemenangan politik yang akan gan sebutan The menjadi modal berTroubles—tersebut harga jelang pemilu telah mengakibatMei mendatang. kan sekitar 3 ribu nyawa melayang. “Kami menutup Sinn Fein adalah babak akhir sejarah sayap politik IRA. panjang konflik dan Partai nasionalis ini membuka babak mewakili warga Kabaru untuk Irlantolik Irlandia Utara dia Utara,” kata yang menghendaki Brown seperti dikuIrlandia Bersatu, Gerry Adams tip Agence Franceyaitu penyatuan Irlandia Utara Presse kemarin. dengan Republik Irlandia. Untuk mewujudkan serah Sedangkan DUP adalah partai terima hukum dan keamanan unionis yang merepresenta- di Irlandia Utara itu, Inggris sikan warga Protestan yang menjanjikan dana tambahan menghendaki Irlandia Utara sebesar GBP800 juta (sekitar tetap menjadi bagian dari Ing- Rp11,7 triliun). Rencananya, pemilihan menteri kehakiman gris Raya. Buntut dari Kesepakatan yang juga akan membawahi Jumat Agung itu, terben- kepolisian Irlandia Utara itu tuklah pemerintahan yang akan dilakukan parlemen pada menggabungkan kekuatan 9 Maret mendatang. Nasib deal bersejarah tersebut kedua partai. Saat ini, posisi First Minister Irlandia Utara sempat terancam menyusul per(semacam perdana menteri, lawanan keras sejumlah pihak Red) dipegang Paul Robinson di DUP. Mereka menganggap dari DUP. Adapun Martin kesepakatan tersebut lebih McGuinness yang mewakili menguntungkan Sinn Fein. Sinn Fein menjadi Deputi First Tapi, berkat lobi keras para petinggi DUP hingga Kamis Minister. Kesepakatan kemarin dide- (4/2) tengah malam, akhirnya klarasikan di hadapan Perdana bisa terwujud. (hep/ttg)


film

10

Pontianak Post Minggu 7 Februari 2010

Film Horor Bermuatan Adegan Syur

Jalan Pintas Raih Untung KONDISI perfilman Indonesia saat ini persis dengan era 1990-an ketika menjelang mati suri. Seakan percaya bahwa horor dan seks adalah dua resep ampuh untuk membuat film ditonton masyarakat, kebanyakan produsen kini hanya memproduksi film jenis itu. Namun, belakangan ada tren menggabungkan keduanya, horor dan seks. Penampilan seksi OkieAgustina mengenakan lingerie di film Hantu Binal Jembatan Semanggi menjadi pembicaraan publik akhir November lalu. Masih hangat berita soal janda Pasha Ungu itu, publik sudah disuguhi aksi menggoda Tamara Bleszynski mengenakan bikini di trailer Air Terjun Pengantin. Hanya dalam hitungan dua minggu, perhatian teralihkan pada film Suster Keramas yang salah seorang pemainnya adalah bintang porno Jepang Rin Sakuragi. Semua judul tersebut memiliki kesamaan.Yakni, film ber-genre horor, tapi lebih banyak disusupi adegan vulgar. Yang terakhir dan memicu kontroversi adalah film Hantu Puncak Datang Bulan, sebuah karya rumah produksi K2K. Film itu dijadwalkan rilis 4 Februari lalu. Namun, sebelumnya orang-orang sudah memperbincangkan film yang dibintangi Andi Soraya dan Ferly Putra karena panasnya trailer dan foto-foto adegan yang lebih dulu beredar di internet. Dalam trailer film garapan sutradara Steady Rimba itu banyak adegan topless, stripis, dan percintaan Ferly Putra dan Andi Soraya yang panas. Belum lagi, gerakan dan adegan para personel Trio Macan yang membuat jakun pria naik turun. Film yang tagline-nya sudah membuat kening berkerut (setiap bulan sekali, ia pasti kembali, ketika para wanita, merintih luka) itu pun memantik reaksi. Protes yang dirupakan dalam demonstrasi dilancarkan sebuah organisasi massa. Anehnya, sang produser film itu, KK Dheeraj, menyatakan tak habis mengerti mengapa filmnya disebut vulgar. “Saya juga bingung dibilang vulgar. Maka, saya ingin ajak semua orang untuk menonton,”

ucapnya. Soal akhirnya menuai protes, menurut KK, itu diakibatkan beredarnya foto syur dari adegan syuting filmnya tersebut. Terutama foto Andi Soraya dan Trio Macan. “Saya kecolongan. Itu di luar pengetahuan saya. Padahal, filmnya sudah lolos sensor,” kata pria asal India itu. Dari pengalaman Hantu Puncak Datang Bulan itu, Wakil Ketua Komisi B Lembaga Sensor Film (LSF) Firman Bintang akhirnya memberikan peringatan via SMS. “Kepada produser film atau anggota PPFI (Persatuan Perusahaan Film Indonesia), diberitahukan agar tidak lagi mempromosikan cuplikan filmnya ke internet atawa media lainnya sebelum filmnya mendapatkan surat tanda lulus LSF. Pelanggaran atas hal tersebut di atas melanggar UU Perfilman dan akan dipidanakan kurungan penjara selama 2 tahun dan atawa denda sebesar Rp 10 miliar. Demikian pemberitahuan disampaikan agar diindahkan agar lebih hati-hati dan tidak menyesal di kemudian hari,” tulis Firman. Bukan hanya K2K yang berusaha meraih keuntungan dengan merilis film horor-horor syur. Ody Mulya Hidayat, produser dari Maxima Pictures, termasuk yang piawai merilis film sejenis dan meraup sukses. “Alhamdulillah, film-film saya sukses, bahkan melampaui target,” ucap pria yang setelah proyek film Menculik Miyabi-nya tertunda, lantas merilis film Suster Keramas itu. Diakui Ody bahwa beberapa film horor yang sukses dirilisnya itu dibumbui penampilan seksi para aktrisnya. Meski begitu, menurut dia, itu dikemas sesuai konteks dan tidak norak. “Seksi pun tetap pada konteksnya, bukan vulgar begitu. Tetap ada nilai seni dan keindahan. Yang norak itu tidak ada di film saya,” ujarnya. Pada 2010 ini, Ody berencana melanjutkan tren merilis film horor. Dari 8 atau 10 film yang ditargetkan produksi, 60 persen masih mengandalkan genre horor dibumbui aksi seksi pemain. Alasannya, penonton masih menyukainya.

Sebagian Judul Film Horor Berpadu Seks Darah Janda Kolong Wewe (K2K, 30 April 2009) Paku Kuntilanak (Maxima Pictures, 23 Juli 2009) Hantu Binal Jembatan Semanggi (K2K, 19 November 2009) Air Terjun Pengantin (Maxima Pictures, Rilis 3 Desember 2009) Suster Keramas (Maxima Pictures, Rilis 31 Desember 2009) Hantu Puncak Datang Bulan (K2K, seharusnya 4 Februari 2010)

Tamara Bleszinsky dalam film Air Terjun Pengantin (*Kpl)

Sisanya adalah horor full, komedi, atau drama. “Tapi, kami sadar strategi kami dengan memasang judul seperti itu (yang memancing ke arah vulgar) dan kemasan seperti sebelumnya sudah mulai diikuti follower. Mungkin, kami mau kemas secara berbeda,” tekadnya. Pengamat film Yan Widjaja mengatakan bahwa pada 2010 ini setidaknya akan ada 20 judul film horor dengan bumbu adegan syur dirilis di bioskop. Pada 17 Februari mendatang adalah yang paling dekat, Kain Kafan Perawan produksi Rapi Film. “Sebenarnya film horor tidak melulu harus dipadukan dengan seks. Ada contoh bagus dari film horor itu, seperti Rumah Dara. Memang, biayanya lebih

mahal karena artistiknya baik dan detail. Sebaliknya, kalau pakai adegan seks, itu kan mudah dan

murah. Dan, jalan pintas itulah yang banyak diambil,” terang Yan. (Sugeng Sulaksono/ayi)

Sengaja Mencari Kontroversi SEPANJANG dua tahun ini, Maxima Pictures termasuk salah satu motor paling produktif perilis film horor dengan bumbu keseksian dibalut judul yang panjang dan menggoda. Ramuan itu terbukti ampuh untuk meraup penonton. Setidaknya untuk sekadar bisa balik modal. Dengan ongkos produksi rata-rata Rp 3”4 miliar, salah satu syarat agar bisa balik modal ialah meraih sedikitnya 400 ribu penonton. Menurut Ody, jelang akhir 2009, dari 14 judul film yang dirilis, rata-rata penontonnya ada di bawah angka 200 ribu. Hanya film Get Married 2 yang sanggup melebihi angka tersebut. Sebab, ada jaminan dari Hanung Bramantyo, sang sutradara, dan beberapa pemain unggulan, seperti Nirina Zubir, serta soundtrack dari Slank. Maka, Ody berpikir, untuk mendobrak hal itu, diperlukan terobosan baru. Salah satunya memunculkan kontroversi. “Menurut kami, kontroversi itu harus ada. Karena harus ada sesuatu yang dibicarakan. Saya sih tidak pede kalau sekadar menjual film dan datar-datar saja,” jelas dia. Saat merilis film Air Terjun Pengantin, Ody lantas “menjual” Tamara Bleszynski yang sejak awal disebut-sebut berani tampil seksi. Hasilnya

sesuai dengan harapan Ody. Film tersebut meraih lebih dari satu juta penonton. Sukses selanjutnya datang lewat film dengan genre sama belum lama ini: Suster Keramas. Film itu ditonton sekitar 800 ribu orang. Beda dengan Hantu Puncak Datang Bulan yang berakhir dengan pencekalan, beberapa film produk Maxima memang sukses melenggang di bioskop dan ditonton banyak orang. Menurut Ody, sukses tersebut diperoleh karena pihaknya tidak semata-mata menjajakan keseksian. “Kontroversi itu memang perlu, tapi bukan berarti promosi vulgar. Lagi pula, saya selalu kemas secara beda. Masing-masing ada taste-nya,” yakin Ody. Pengamat film Yan Widjaja menerangkan, film-film sejenis yang sudah tayang sebelumnya juga meraih sukses. Antara lain, Paku Kuntilanak yang menampilkan Dewi Perssik mendapatkan 1,1 juta penonton. Hantu Binal Semanggi juga terbilang lumayan, ditonton lebih dari 300 ribu orang. “Ada film Pemburu Hantu. Sama-sama horornya, tapi tidak ada adegan syurnya. Penontonnya sangat sedikit,” ucap Yan memberikan pembanding. (gen/ayi)


ANEKA

Pontianak Post Minggu 7 Februari 2010

Mintalah, Maka Kamu Akan Diberi Sambungan dari halaman 1

Itupun susah! Mereka suka baca tulisan saya karena mudah dicerna,tapi gak mau “spend” waktu untuk anak buah. Mereka takut kalau saya hanya omong kosong. Untungnya,waktu itu,saya punya kegiatan lain. Yaitu,mengajar secara “partime” di Fakultas Ekonomi Ubaya bersama bekas pembimbing skripsi saya disitu yaitu pak Henky Supit,yang sekarang Profesor. Selain itu,saya juga mengaktifkan diri di Indonesia Marketing Club atau IMC Cabang Surabaya. Pokoknya,supaya kelihatan sibuk,saya harus pergi keluar rumah setiap hari . Kalau cuma dirumah di Jalan Taman Prapen Indah C 8 Surabaya,saya malu sama tetangga. Karena itu tiap hari saya p o ko k ny a h a r u s ke l u a r rumah,nyetir Corolla cicilan kemana aja. Mengunjungi kantor teman untuk menjajakan diri,tapi tidak laku. Gratis sekalipun. Semua orang yang dulu hormat,ketika saya masih jadi Direktur PT HM Sampoerna kayak ogah ditemui. Padahal, dulu mereka yang mencari cari saya. Minta tambahan jatah rokok atau minta sumbangan bahkan sponsorship. Terus terang,sesudah sebulan saya agak putus asa. Mau balik

kerja sama orang malu,mau nerusin rasanya berat sekali. Tapi saya tidak boleh kelihatan seperti itu di rumah maupun di teman teman. Setiap malam,saya sedih melihat kedua anak saya yang masih kecil,Michael dan Stephanie. Saya tidak kawatir akan saya sendiri,tapi kawatir akan nasib mereka yang masih sekolah di Santa Maria. Di malam hari,beberapa kali saya mengeluarkan air mata secara tidak sengaja. Tapi,bagaimana pun saya harus bertahan. Caranya? Akhirnya, saya mengambil keputusan untuk menghadap pada Pak Putera Sampoerna. Saya ajak Mike dan saya “brief” dia di mobil bahwa saya akan “minta job” dari pak Putera. Maksudnya,supaya dia bisa mengerti “perjuangan” saya untuk minta job. Tapi juga,untuk meng “create” efek psikologis pada pak Putera. Kami berdua diterima pak Putera Sampoerna dikamar kerjanya kira kira pukul tujuh malam. Michael yang belum besar kelihatan “prihatin” akan suasana yang agak “tegang”,terutama ketika saya mulai bicara. Saya langsung aja melaporkan bahwa saya sudah mengembalikan Toyota Crown Saloon dan terima kasih karena hutang saya dihapus. Saya memang berhutang ketika saya masih bekerja di Sampoerna untuk

Jangan Takut Donor, Liver Bisa Cepat Utuh Lagi ambil MSc in Marketing dari Graduate School of Business dari University of Stratclyde ( by distance learning ). Artinya,saya tidak perlu ke Inggeris,tapi cukup belajar dari bahan yang dikirim,ikut tutorial di Singapore dan ujian di British Council. Ketika itu saya mengambil keputusan itu,supaya punya ijazah S2 tanpa meninggalkan pekerjaan. Strathclyde dipilih,karena saya lihat rankingnya paling tinggi diantara “diatance learning” program lain,waktu itu. Kalau sekolah fulltime di sana,hanya empat quarter atau setahun. Sedangkan kalau “distance learning” harus empat semester atau dua tahun. Ketika saya keluar dari Sampoerna,saya sudah menyelesaikan tiga semester dengan baik. Semester empat yang berupa thesis paling merepotkan saya. Komunikasi dengan pembimbing susah,apalagi bahasa Inggeris saya kan memang kurang bagus untuk nulis sebuah thesis. Tapi lumayan,paling tidak sudah lunas hutang saya untuk bayar uang sekolah yang harus dibayar sebelumnya. Balik pada ceritera saya,sesudah melaporkan kedua hal tadi,saya langsung aja minta tolong pada pak Putera untuk diberi “pelaris”. Saya ngaku aja kalau belum laku. Dalam waktu setengah jam,Putera Sampoerna setuju untuk memberikan job “train-

ing” pada bekas anak buah saya sendiri di divisi distribusi diseluruh Indonesia selama satu tahun. Itulah job pertama saya. Sebuah Kontrak Besar. Langsung aja,saya terharu dan merangkul Mike dalam perjalanan pulang kerumah. Lega rasanya,setelah sebulan gak dapat job apapun. Saya masih ingat,waktu itu,total kontrak setahun yang saya dapat sebanyak dua setengah kali dari gajih saya setahun sebagai direktur. Terus terang,inilah “aliran transfusi darah” pertama supaya MarkPlus Professional Service tidak jadi “mak” dan “plus”. Nah,dengan adanya “buffer” itu,saya dapat hidup tenang paling tidak setahun. Selain itu,ada kesempatan untuk mulai cari pembantu administrasi,kantor dan mengembangkan network diluar kota. Pelajaran apa yang saya dapat disini? Saya menjual paket training besar pada ex boss saya untuk melatih ex anak buah saya sendiri dalam situasi psikologis yang tepat. Selain itu, sebenarnya saya tidak menjual,tapi meminta pada saat yang tepat ( pak Putera lagi relax si sore hari ) dalam situasi psikologis yang tepat pula ( ada Mike disitu ). Suatu peristiwa yang tidak akan pernah bisa saya lupakan sampai kapanpun. Mintalah,maka kamu akan diberi. Asal tau waktu dan situasi yang tepat. (*)

pansus kepada KPK. Dokumen yang berjumlah lebih dari sepuluh kardus tersebut diambil oleh sejumlah staf KPK. Dokumen yang diserahkan tak termasuk rekaman visual yang diliput secara lengkap oleh TV Parlemen. “Bila diperlukan, akan kami serahkan juga,” ujar Gayus. “Mudah-mudahan, dengan seluruh risalah itu, KPK bisa segera bergerak untuk menemukan unsur-unsur tindak pidana korupsi,” lanjut Gayus. Hal itu, ungkap dia, sesuai dengan lingkup tugas yang diatur UU No 31 Tahun 1999 yang direvisi dengan UU No 20 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor). Tindak pidana korupsi itu berupa penyelewengan kewenangan untuk memperkaya diri sendiri, orang lain, atau korporasi yang menimbulkan kerugian pada keuangan negara. “Kalau dari pemeriksaan pansus, sejauh ini kami telah menangkap adanya indikasi perbuatan melawan hukum berupa pelanggaran peraturan perundang-undangan,” ujar legislator PDIP itu. Fraksi PDIP beberapa waktu lalu mengeluarkan laporan sementara berdasar temuan pansus. Misalnya, pelanggaran yang terjadi di BI adalah mengubah peraturan BI soal

penentuan CAR (rasio kecukupan modal perbankan) untuk memfasilitasi pemberian FPJP. BI juga tidak menghitung secara pasti saat memutuskan biaya penyelamatan ketika Bank Century ditetapkan sebagai bank gagal. “Jadi,, peraturan diubah untuk mengikuti kebijakan,” kata Gayus. Di sisi lain, sebagai ketua Komite Stabilitas Sektor Keuangan (KSSK), Menkeu Sri Mulyani juga tidak mengawasi kinerja LPS (Lembaga Penjamin Simpanan). Terutama, terkait dengan tidak dilaksanakannya assessment LPS sebelum mengucurkan biaya seperti diperintahkan dalam UU LPS. Sementara itu, LPS mengubah peraturan tentang lembaga tersebut untuk memfasilitasi pengucuran dana bailout Rp 6,7 triliun dengan cara yang menyalahi prinsip good governance. Lantas, siapa yang harus bertanggung jawab? “Ada tiga orang yang harus bertanggung jawab, yakni Boediono dalam kapasitas sebagai gubernur BI, Menkeu Sri Mulyani dalam posisinya sebagai ketua KSSK, dan ketua LPS,” tegas Gayus. Selain FPDIP, sejumlah fraksi, seperti Partai Golkar dan PKS, juga sudah menyiapkan draf rekomendasi awal pemeriksaan Pansus Century. (git/pri/dwi)

tetap didistribusikan kepada masyarakat, dan pengurangannya bertahap sampai tahun depan. Ketiga, minyak tanah jangan dihilangkan total karena masih ada sebagian masyaraka Kalbar di beberapa wilayah, seperti masyarakat pesisir dan pedalaman, masih membeutuhkannya. Terakhir, khusus Pertamina sebagai pelaksana program, harus tetap berkomitemen dan konsekuen kepada para agen dan pangkalan minyak tanah untuk tetap ditunjuk sebagai agen dan pangkalan gas elpiji tersebut. “Dan tidak dibenarkan menunjuk agen dan pangkalan baru,” tegas Retno yang juga Sekretaris Fraksi PPP DPRD Kalbar ini.

Sebelumnya, Asisten Manager External Relation Pertamina Pemasaran VI Balikpapan, Bambang Irianto menjelaskan, untuk menunda penarikan minyak tanah merupakan hal yang tidak mungkin. Karena dengan adanya pendistribusian tabung gas di suatu tempat, maka minyak bersubsidi di daerah tersebut secara bertahap ditarik peredarannya. Apabila tidak ditarik, kata Bambang, maka akan terjadi subsidi ganda terhadap bahan bakar yaitu minyak tanah dan tabung gas. “Hal ini tidak boleh dibiarkan terlalu lama. Makanya secara bertahap kita lakukan transisi selama satu bulan,” ujarny. (zan)

Cari Korupsi Pasca FPJP Sambungan dari halaman 1

berjumlah sembilan orang. Tim itu dibentuk akhir tahun lalu sejak KPK menerima hasil audit Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Tim sembilan orang itu sebelumnya ditugasi menelusuri lebih jauh kesimpulan audit BPK. “Kami minta mereka mempelajari secepatnya. Setelah itu, baru kami (pimpinan KPK) meminta tanggapan apa yang dipelajari. Apa yang mereka dapatkan? Situasinya seperti apa?” ujar alumnus Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya Malang tersebut. Jasin meminta, dalam mempelajari risalah pansus tersebut, KPK tak di-deadline (dikenai tenggat). “Yang pasti, kami akan bekerja profesional untuk masalah ini,” tegasnya. Jasin menambahkan, bagi KPK, semua risalah rapat pansus hanya semacam petunjuk. Pihaknya akan mengkaji risalah rapat mana yang memiliki nilai pembuktian hukum dalam pengusutan skandal tersebut. Sehari sebelumnya, Chandra juga menjelaskan bahwa permintaan risalah kepada pansus itu untuk mendapatkan informasi tentang posisi para pihak yang diperiksa. “Dari rekaman (risalah rapat) itu, KPK dapat menilai bagaimana pendapat mereka

(para pihak) terhadap sesuatu yang diputuskan. Dari situlah KPK bisa menilai apakah yang bersangkutan perlu dipanggil atau tidak,” tuturnya Jumat lalu (5/2). Jawaban risalah rapat, kata Chandra, juga bisa disinkronkan dengan hasil penyelidikan KPK. Chandra mengakui, KPK sebenarnya bisa mendapatkan risalah rapat itu dari rekaman siaran langsung televisi. Namun, dia khawatir banyak yang tidak lengkap karena siaran televisi juga terpotong banyak iklan. “Kami berusaha mendapatkan yang lebih utuh,” ungkapnya. Meski telah meminta data kepada pansus, Jasin memastikan bahwa KPK tetap memegang teguh independensi, termasuk dalam menarik kesimpulan penyelidikan nanti. “Kami tentu tidak juga mengikuti alur pembuktian pansus. Sebab, yang kami cari bukti hukum, bukan yang lain,” tuturnya. KPK, kata Jasin, juga tak bekerja untuk memenuhi desakan pihak lain. “Kalau mengacu pada desakan, mana bisa terbukti di pengadilan,” katanya. Dalam menarik kesimpulan, lanjut dia, KPK bisa saja berbeda dengan kesimpulan pansus. Wakil Ketua Pansus Hak Angket Century Gayus Lumbuun mengatakan, Jumat sore lalu pihaknya menyerahkan 21 risalah rapat pemeriksaan

Gubernur Harus Campur Tangan Sambungan dari halaman 1

menyeluruh distribusinya, maka peredaran minyak tanah jangan dikurangi apalagi dihentikan,” tegas Retno. Khusus masyarakat Kalbar, sambungnya, kertergantungan minyak tanah sangat besar. Jadi, minyak tanah tidak mungkin dihilangkan seluruhnya dengan spontan. Apalagi untuk masyarakat Kalbar yang berdomisili di wilayah pesisir seperti nelayan. Di mana dalamkesehariannya mencari ikan menggunakan lampu petromak atau lampu teplok yang bergantung pada bahan bakar minyak tanah. “Begitu juga di daerah per-

batasan yang tidak ada listrik, mereka sangat tergantung minyak tanah sebagai sumber bahan bakar penerangan rumah mereka,” kata Retno. Sehubungan hal itu, Gubernur Kalbar sebagai wakil pemerintah pusat di daerah diharapkan segera mengambil sikap kepeda pemerintah pusat dalam hal ini Presiden. Menurut Retno hal pertama yang harus dipinta Gubernur ke pemerintah pusat yakni meminta pendistribusian kompor gas dan tabung elpiji kepada sleuruh masyarakat yang berhak menerimanya secara menyeluruh ke seluruh kabupaten/kota. Kedua,minyak tanah harus

Kue Keranjang 8 Ton dan Lampion Tinggi 30 Meter Sambungan dari halaman 1

belas jam untuk memasak ketan hitam bercampur gula. Masaknya menggunakan tunggu dengan kayu bakar. “Kita gunakan tradisional. Tidak ada menggunakan gas atau lainnya. Kue keranjang ini akan dibuat setinggi satu meter dan berdiameter 2,88 meter. Total beratnya mencapai 8,735 ton,” kata Kenny. Sebelum menerima tawaran untuk membuat kue keranjang tersebut, ternyata dia terlebih dahulu merenung dan minta waktu. “Kita minta waktu sama panitia. Setelah itu baru saya katakan sanggup,” kata Kenny. Menurut Kenny, rasanya lebih enak dari kue keranjang yang

dijual dipasaran. Sebab, bahan bakunya sangat berkualitas. Kenny pun mempersilahkan mencicipi rasa kue keranjang tersebut. “Nanti, akan dibagikan kepada masyarakat yang hadir ketika malam penutupan,” kata Bong Cin Nen. Kue keranjang merupakan menu khas menjelang perayaan imlek. Kue ini akan didaftarkan dalam Rekor MURI sebagai kue keranjang terbesar di Indonesia. Menurut Sekretaris Festival Cap Go Meh 2010, Bong Cin Nen, Kota Singkawang kembali ingin memecahkan Rekor MURI untuk katagori kue keranjang dan lampion terbesar di Indonesia. “Tujuan kita juga ingin menyukseskan pelaksanaan Visit Kalbar Year 2010. Kita sambut

11

wisatawan dari berbagai daerah dan luar negeri dengan rekor ini,” kata Cin Nen, kemarin. “Kita akan perlihatkan kepada masyarakat umum mulai tanggal 13 Pebruari mendatang. Sekarang masih dibungkus dan masih finishing oleh pekerjanya,” kata Cin Nen. Tak hanya itu, Kota Singkawang khususnya panitia cap go meh akan mendaftarkan Rekor MURI untuk lampion terbesar. “Butuh waktu lama atau sejak 4 Januari lalu dikerjakan hingga menjelang imlek baru selesai. Pekerjanya sebanyak 35 orang,” kata Bong Cin Nen. Menurut arsitek lampion raksasa tersebut, Jaya Harsono, kebutuhan bambunya sebanyak 3500 batang yang diperoleh

dari Pontianak. Selain itu, kata Jaya yang didampingi pengusaha sukses, Paulus, butuh kain parasut panjangnya dua ribu meter dengan lebar 1,2 meter. Malam hari, kata Jaya, lampion ini membutuhkan pencahayaan yang cukup sehingga dibutuhkan 4000 watt. “Kita punya target, paling lama sehari sebelum imlek sudah selesai,” katanya. Ketua Panitia Festival Cap Go Meh 2010, Lio Kurniawan mengatakan, rekor MURI ini guna menarik wisatawan yang akan datang ke Singkawang. “Biar butuh dana besar, tapi kita inginkan wisatawan datang ke Singkawang. Kedatangannya ini tentu menguntungkan bagi masyarakat dan pemerintah,” kata Lio, belum lama ini. (*)

Sambungan dari halaman 1

kisahnya sudah kami tuturkan di bagian pertama tulisan ini kemarin (5/2). Ditambahkan oleh konsultan ahli penyakit hati anak itu bahwa sebenarnya jumlah penderita atresia bilieri di Jawa Timur lebih banyak dari itu. Tetapi, deteksinya sulit karena beberapa alasan. ’’Sebagian karena tidak melanjutkan pengobatan, sebagian lagi karena tidak dirujuk ke ’Soetomo’, yang lain karena keburu meninggal. Anak dengan kelainan ini, jika tak segera diatasi, takkan bertahan lebih dari sembilan bulan.” Penderita kelainan harus sudah mendapatkan pertolongan sebelum usianya melampaui dua bulan. Kalau lebih dari itu, liver dan limpanya keburu rusak. Seperti yang sudah disebutkan di serial pertama tulisan ini, atresia bilieri adalah tidak terbentuknya saluran empedu dari liver ke usus halus. Karena tidak ada jalan keluarnya, cairan empedu menumpuk dan merusak liver. Proses kerusakan itu terjadi dengan sangat cepat dan mengakibatkan kematian jika tidak segera diatasi. Untuk mengatasinya, hanya ada satu cara: Transplantasi liver. Tanpa itu, anak-anak dengan kelainan tersebut akan meninggal secara perlahan dalam usia yang sangat dini. Persoalannya, untuk transplantasi, dibutuhkan donor dan biaya yang tidak sedikit. Dan kebutuhan biaya itu tidak berkurang setelah pasien ditransplan. Sebab, seperti pada pasien post-transplant lainnya, anak itu

harus minum obat antirejeksi (penolakan) dan imunosupresan (penekan imunitas agar tubuh tidak menolak liver baru). Selain biaya, problem lain yang menghambat upaya penyelamatan bocah atresia bilieri adalah donor. Tidak banyak orang tua yang bersedia menjadi donor liver bagi anaknya. Jadi, beruntung sekali Ramdan karena dua orang tuanya siap mendonorkan liver mereka. Meski liver sepasang guru negeri di Trenggalek itu sama sehatnya, dokter lebih memilih menggunakan liver sang ibu karena usia guru SDN 1 Gandusari, Trenggalek, itu sembilan tahun lebih muda daripada suaminya yang guru di SMPN 2 Tugu. Ketakutan para orang tua itu bisa dipahami karena memang belum banyak penjelasan tentang bagaimana menjadi donor liver, terutama pada anak. Seperti yang telah ditulis harian ini, orang tak perlu lagi takut mendonorkan livernya karena sebenarnya mereka tak kehilangan apa-apa. Liver yang dipotong untuk donor dalam beberapa bulan saja sudah tumbuh kembali sebagaimana aslinya. Dan, selama liver dalam proses tumbuh kembali itu, donor bisa hidup normal seperti sebelumnya. Hanya butuh waktu sekitar dua minggu bagi donor untuk beristirahat. Bukan karena livernya baru dipotong, tetapi supaya luka bekas operasinya mengering dan benang jahitannya dibuka. Mereka yang pernah mendonorkan livernya pasti bisa membuktikan hal itu.

Liver adalah satu-satunya organ yang memiliki kemampuan tumbuh kembali. Dan, proses pertumbuhannya sangat cepat, baik pada donor maupun resipien (penerima). Dengan demikian, seperti halnya penyumbang darah, donor liver sebenarnya tidak kehilangan apa-apa. Sebaliknya, dia bisa menyelamatkan hidup orang lain karena sepotong liver yang ditransplantasikan kepada resipiennya juga akan tumbuh mengikuti pola induknya. Luar biasa kan? Liver terdiri atas dua bagian (lobus), kiri dan kanan. Lobus kanan lebih besar atau 65 persen dari total volume liver. Untuk resipien dewasa, umumnya dokter mengambil lobus yang kanan. Tetapi, kalau ukuran tubuhnya lebih kecil (bukan lebih kurus) daripada donor, yang digunakan lobus yang kecil (kiri). Kalau yang ditransplantasikan lebih besar, ketika bentuknya sempurna, bisa berdesakan di dalam perut. Seperti lemari kebanyakan isi. Tetapi, kalau resipiennya anak-anak, apalagi bayi, dokter hanya memotong satu atau dua segmen. Atau, secuil kecil saja karena liver terdiri atas delapan segmen. Itulah sebabnya orang tua Ramdan tidak takut menjadi donor bagi anaknya. Semoga orang tua lain yang anaknya menderita atresia bilieri juga tidak takut. Sebab, memang tak ada alasan bagi mereka dan semua orang sehat yang berumur 18 tahun hingga 50 tahun takut mendonorkan livernya. Apalagi, itu menyangkut hidup anak sendiri. (*)

Penuh Sesak Penonton Final Bali Sambungan dari halaman 1

Kemarin SMAN 1 gagal menyapu gelar seperti pada 2009. Tim putranya masih jawara, menang 67-43 atas SMAN 7. Handry Satria Santosa, yang tahun lalu terpilih masuk tim DBL Indonesia All-Star dan ikut bertanding di Australia, tetap menjadi motor kemenangan. Tapi, tim putri mereka kalah tipis, 32-35, di tangan Soverdi. Tentu saja tim Soverdi merasa bangga dengan sukses itu. Apalagi, pertandingan kemarin benar-benar ketat, hanya selisih satu poin saat waktu hanya 30 detik. Olivia Claudia, 16, mencetak poin penentu kemenangan. Sebagai bonus, dia dinobatkan sebagai Honda Most Valuable Player (MVP).

“Tahun lalu saya masih SMP, tapi sudah sering nonton DBL. Kalau nonton, rasanya gemes ingin ikut main. Makanya, tahun ini saya bertekad ikut. Ternyata langsung bisa ngerasain jadi champion. Nggak percaya rasanya!” tutur Olivia, yang tahun depan masih bisa ikut kompetisi terbesar di Indonesia ini. Honda DBL 2010 seri Bali merupakan kompetisi basket perdana yang diselenggarakan di GOR Purna Krida, yang baru selesai dibangun sekitar enam bulan lalu. “Di satu sisi, kami lega memutuskan pindah ke gedung yang lebih besar karena penonton di Bali memang luar biasa antusias. Di sisi lain, tahun depan problem menampung penonton mungkin bakal bertambah,”

ucap Masany Audri, general manager DBL Indonesia, saat final kemarin. Menurut panitia dari DBL Indonesia dan Radar Bali (Jawa Pos Group), hampir 5.000 penonton kemarin menyaksikan final di Bali. “Selama delapan hari penyelenggaraan di Pulau Dewata, jumlah penonton sekitar 20 ribu. Naik sekitar 30 persen dari tahun lalu,” jelas Justin M. Herman, direktur Radar Bali. Di antara para penonton, ada Marcela Pranoviya, pelajar SMAN 1 Denpasar yang juga pemain golf timnas junior Indonesia. “Keren banget. Aku sering main golf di level nasional maupun internasional, tapi belum pernah ada apresiasi penonton seperti ini. DBL luar biasa,” pujinya.(jpnn)

Patung Obama Pindah Sambungan dari halaman 1

meter itu merupakan hasil rekonstruksi foto Obama ketika masih berusia 10 tahun. Patung yang menuai kontroversi itu berdiri di sisi Barat taman Menteng, Jakarta Pusat, tak jauh dari bangunan rumah kaca. Muller adalah salah satu inisiator yang mengilhami pembangunan patung seharga Rp 100 juta itu. Dibawah patung rancangan Leo Angelo dan dibuat oleh Edi Chaniago atas dukungan sejumlah pengusaha nasional itu terpahat sebuah puisi. Si kecil Barry, bermain bersama ibunya, Ann di daerah Menteng ini. Dia tumbuh dewasa menjadi Presiden AS ke-44 dan penerima nobel perdamaian. Pada sisi lain, juga tertulis nama para donatur yang ikut menyumbang pendirian patung itu dan kalimat

motivasi The future belongs to those who believe the power of dreams. Sebelumnya dua hari lalu, Gubernur DKI Fauzi Bowo mengatakan akan memindahkan patung Little Barry itu ke SDN Menteng 01 yang merupakan mantan sekolah Obama ketika tinggal di Indonesia pada era 1960-an. Pemindahan itu disebabkan karena adanya penolakan dari beberapa kelompok masyarakat mengenai pemasangan patung yang dianggap kurang tepat untuk ditaruh di tempat umum dan seharusnya dipasang pahlawan lokal. Secara terpiash, grup yang dibentuk di situs jejaring sosial Facebook berjudul Turunkan Patung Barack Obama di Taman Menteng telah memasukkan gugatan hukum kepada Pemprov DKI pada tanggal 22 Januari

lalu. Penasehat hukum grup tersebut, Abdul Hadi Lubis dari Perhimpunan Bantuan Hukum Indonesia (PBHI) mengaku puas dengan kebijakan itu. Namun, dia belum berencana menarik gugatan yang diajukannya tersebut. “Kami memang telah meminta agar patung tersebut diturunkan sejak Desember lalu. Sekarang (gugatan, Red) belum akan kami cabut,” katanya. Menurut dia, pencabutan gugatan baru akan dilaksanakan jika pemindahan patung telah secara riil dilakukan dari Taman Menteng. Sejak didirikan, grup itu telah memiliki anggota lebih dari 57 ribu orang. Dengan keluarnya kebijakan baru itu tampaknya aktivitas grup tersebut menuai sukses. “Kami masih menanti tindakan nyatanya dan baru akan mencabut gugatan,” pungkasnya. (zul)

itu, besoknye si Pendi pon pegi ke kantor PLN. Marah die, waktu rahasie die beduak bininye sampai ditau same orang laen. ‘’Pak, benarlah siket. Gimane Bapak tau, kalau bini saye terlambat satu bulan…?’’ kate si Pendi marah-marah. Ngeliat Pendi udah naet spaning, Bapak petugas pembayaran PLN pon nyabarkan die. ‘’Sabar….sabar Pak. Bini bapak memang telambat sebulan. Ini ade catatannye. Kalau bapak maok ngapus catatan ini, gampang. Tinggal bayar jak. Selesai urosan…’’ kate Bapak itu agek. Si Pendi miker die maok diperas. Hah, jangan cobe kau nak meras si Pendi, pikernye. ‘’Teros, kalau saye tadak maok bagar gimane!’’ kate si Pendi. Mukenye mulai merah. Belom merah-merah benar sih. Kalau rambotan, barok merah di ujong rambotnye jak. ‘’Bapak tadak maok bayar? Ha itu gampang. Punye bapak saye putos!’’ kate petugas PLN ini tadak kalah gap. ‘’Teros, kalau punye saye diputos. Bini saye di romah pakai ape?’’ kate Pendi mulai kendor

marahnye. Sawan gak die dengarnye waktu bapak itu bilang punye die maok diputos. ‘’Gampang. Bini bapak bise pakai lilen….’’ kate petugas itu maseh cetok. Ndengar pakai lilen, si Pendi maken meradang. Ditatapnye benar-benar bapak dihadapannye tu. Die yakin, sekali tepau pasti bapak ini KO. Ape agek die punye ilmu pukol tujoh yang diajarkan Wak Belangker waktu die maseh kecik. Ngerase kenak cenong macam itu, Bapak itu pon bilang. ‘’Iyelah Pak. Kalau udah diputos, bapak maok pakai ape. Pakai lilen lah. Itu pon cuma telambat sebulan jak. Bayar ngape? Kan tadak banyak,’’ tambah petugas itu. Maseh cetok. Ndengar cakap bapak petugas tu, Pendi tesenyom. Die sadar kalau udah salah paham. Kerene malu, die pon nyelok koceknye. ‘’Oke, ini duet. Jangankan telambat sebulan. Setaon pon saye lunaskan!’’ kate si Pendi sambel mbantingkan duet hasel jual langsatnye ke loket pembayaran lesterek. (*)

Salah Paham Sambungan dari halaman 1

‘’Bagoslah kalau gitu…’’kate Pendi senang bukan kepalang. ‘’Tapi, bang. Jangan bilang siape-siape dolok. Malu kalau tadak jadi,’’ kate si Pat sambel jalan ke dapok, maok mbuatkan kopi lakinye tersayang. Besok paginye, Pendi pon melaksanakan rutinitasnye. Sekarang gileran kebon mangges di kampong Keroak Bangkai diliatnye. Waktu, si Pendi pegi ke kebon, eh datang pulak petugas PLN ke romahnye. Pas dibukakan pintu same si Pat, tukang tageh PLN itu bilang; ‘’Maaf, Kak. Kakak telambat satu bulan…’’ kate tukang catat lesterek tu. ‘’Hah, darimane kau tau?’’ tanyak si Pat. ‘’Ini ade catatannye,’’ kate tukang tageh sambel ngelambaikan catatan di tangannye. Si Pat pon tak habes piker. Ngape sampai bise tukang tageh tu tau soal die bunting satu bulan. Waktu Pendi balek, Pat pon cerite masalah itu. Beduak tu teheran-heran. Masa, buntingnye si Pat tukang PLN pon tau. Ndengar macam


&

SHOW

12 ANDI SORAYA

SELEBRITAS

Pontianak Post O Minggu 7 Februari 2010

Dibayar Mahal Karena Bom Seks? Perayaan Hari Raya Imlek 2561 ANDI Soraya dalam film Hantu Puncak Datang Bulan tampil dengan dandanan minim yang mengundang syahwat. Bahkan dalam beberapa scene, mantan pasangan kumpul kebo Steve Emmanuel itu, beradegan panas dengan pasangan mainnya. Namun bintang kelahiran Jakarta, 18 Juni 1976 itu mengaku dibayar bukan semata karena beradegan panas. Bayaran besar yang diterima, lebih karena faktor keartisan seorang Andi Soraya. “Memang saya di film ini dibayar besar banget, tetapi saya dibayar besar bukan untuk seperti bom seks. Tapi masalah keartisan saya yang sangat diperhitungkan dan saya bukan artis karbitan, saya sudah 15 tahun di entertainment, karena saya layak dapat bayaran segitu bukan karena buka BH, saya dibayar tinggi,” ungkapnya, Selasa (02/02). “Kalau memang ada orang yang menawarkan pada saya

peran gelandangan dan ibu-ibu tua saya masih bisa kok, saya kan artis bukan bom seks,” tegasnya menambahkan. Andi Soraya merupakan salah satu bintang seksi yang tampil dalam film Hantu Puncak Datang Bulan. Selain ibu dua anak ini, juga tampil pendatang baru Lia Trio Macan dan Tessa Mariska yang tampil dengan menonjolkan unsur keseksian mereka. Sebagai artis, Andi merasa keberatan jika aktingnya hanya

dinilai sebagai sensasi belaka. Kontroversi film itu bukan sepenuhnya karena faktor dari dirinya, namun muncul karena sesuatu dari pihak lain. “Sebenarnya saya capek, kenapa ada seperti ini, selalu dibilang sensasi padahal tidak sama sekali,” ungkapnya. “Berapapun bayarannya saya layak mendapatkan itu,” tambah artis yang konon menerima kontrak Rp1 miliar untuk film garapan sutradara Steady Rimba itu. (kpl/hen/dar)

Pitt - Jolie Dibuat Jengkel Kamera

BRAD Pitt dan Angelina Jolie tahu kalau Jennifer Aniston, mantan istri Brad, akan hadir dalam acara Oscar tahun 2009 lalu dan bakal ada saat-saat tidak men-

genakkan yang akan terjadi. Tapi ternyata lebih dari itu, ada yang lebih membuat mereka berdua risau, kamera tersembunyi yang ada tepat di bawah mereka. Menurut Bruce Vilnach, seorang penulis naskah, ia sempat memberi tahu pasangan Pitt - Jolie kalau di lantai tepat di depan kursi duduk mereka ada sebuah kamera tersembunyi dan kabar itu membuat Pitt dan Jolie resah. Pasalnya, dari sudut itu, biasanya orang selalu terlihat buruk.

“Mereka tidak suka karena sudut kamera itu karena memang orang selalu terlihat buruk dari sudut itu. Mereka berdua tahu kalau wajah mereka akan disorot saat Jennifer Aniston naik ke atas panggung,” ujar Bruce seperti dikutip dari Splash News. “Mereka berdua lebih merasa terganggu karena kamera ini. Brad sempat tanya, ‘Kalau seandainya saya tendang, pecah nggak kameranya?’,” lanjut Bruce kemudian. (spl/roc)

PERAYAAN Imlek adalah hari liburan yang paling penting bagi kaum Tionghua. Ini dirayakan di daerah-daerah dengan populasi besar etnis Tionghua di Seluruh Dunia. Tradisi perayaan Imlek untuk melupakan segala dendam, dan mendoakan kedamaian dan kebahagian kepada semua orang. Sebulan sebelum perayaan Imlek, merupakan tradisi setiap keluarga untuk membersihkan rumah, guna mengusir semua ketidakberuntungan dan memberikan jalan masuk kepada keberuntungan. Pada malam sebelum perayaan hari raya imlek, biasanya keluarga berkumpul bersama untuk makan malam. Pontianak adalah satu kota

multikultural. Populasi Tionghua merupakan salah satu etnis utama di Pontianak. Kedua kota besar di Kalimantan Barat adalah kota Singkawang, lokasi sekitar 145 km di bagian utara Pontianak. Kota Singkawang terkenal akan kota dengan beribu kuil dan juga Chinatown Indonesia. Perayaan hari raya Imlek adalah acara yang paling meriah di Kota Pontianak dan Singkawang. Di Singkawang, biasanya kota akan di dekorasi dengan lentera, dan hari ke-15 setelah perayaan Imlek, Cap Go Meh, ada festival naga. Banyak kaum Tionghua dari kota lain akan mengunjungi Pontianak dan Singkawang saat itu. Di Kota Singkawang, ritual perayaan Imlek mempertunjuk-

kan Tatung pawai di sekeliling kota oleh altar dan grup drum traditional untuk memusnahkan makhluk jahat. Pada waktu yang sama, atraksi yang lain juga dapat disaksikan di Kota Pontianak, ini menunjukkan kebanggaan kota dalam budaya. Sejak Grand Opening Mercure Pontianak pada Bulan December, mereka akan merayakan perayaan Imlek untuk pertama kali. Dekorasi Imlek yang menarik di Hotel. Mercure Pontianak mengadakan

promo kamar dengan harga Rp688.000/ kamar/malam/ nett dan Cap Go Meh Promo ‘Buy 2 Get 3’ dengan harga Rp1.680.000/nett. Jika dibooking sebelum 10 Februari 2010, akan mendapatkan diskon 10%. Setiap tamu akan mendapatkan ang pao dan undian pada saat check-in di hari Imlek. Untuk informasi lebih lanjut tentang perayaan Imlek dapat menghubungi +62 561 577 888, atau email ke reservation@ mercurepontianak.com.(biz)


WEEK END

“Mereka, Seperti Anak Sendiri!”

Pontianak Post Minggu 7 Pebruari 2010

K

enapa Anda senang meme­ lihara anjing, apa kelebihan anjing diban­ ding hewan lain?

kalau sampai dia sakit, khan aku juga yang bakalan repot. Punya pengalaman unik seputar anjing Anda? Julie : Aku pernah pingsan dan anjingku jadi penyelamat. Dia memanggil pembantuku yang sedang berada di lantai dua, dengan cara bolak-bolak berlari dari atas ke bawah. Tingkahnya yang aneh dan ribut dengan gonggongannya itu membuat pembantuku curiga dan langsung turun kebawah, melihat aku yang sudah tergeletak pingsan. Susan : Kalau aku pulang kemalaman dan tak ada yang bukain pintu, aku pura-pura menangis saja di depan pagar. Anjingku langsung menggonggong untuk membangunkan orang rumah supaya cepatcepat bukain aku pintu. Henny : Aku sempat dibuat panik ketika kaki anjingku tibatiba membengkak seperti ada bisul gitu. Malam-malam, aku langsung telepon Susan buat nanyain gimana nyembuhkannya. Walau kadang gak nemu solusinya dan harus ke dokter hewan, tapi dengan berbagi ke sesama teman penyayang anjing, kita serasa diberi kekuatan untuk tetap tenang.

Julie : Dulu tertarik lihat teman yang punya anjing, lucu banget sepertinya. Dari situlah saya kemudian memutuskan memelihara anjing. Bagi saya, anjing adalah hewan paling setia, mereka selalu setia pada tuannya. Susan : Sejak kecil saya sudah senang sama anjing. Waktu kuliah di Canada, saya mulai pelihara anjing. Dia yang menemani saya selama tinggal di apartemen. Dan sampai ke Indonesia, anjingnya saya bawa pulang (sambil menunjukkan Oshin yang sudah diadopsinya sejak masih kecil). Saya sudah kadung cinta dengan kesetiaan dan tingkah laku mereka yang menggemaskan. Henny : Anjing adalah hewan yang istimewa. Selain lucu dan imut, yang bikin saya tertarik memelihara anjing adalah karena mereka penurut, selalu mengerti dengan perintah tuannya. Sejauh mana hubungan emosional Anda dengan an­ jing peliharaan Anda? Apakah Anda setuju anggapan bahwa anjing adalah teman terbaik manusia? FOTO-FOTO : MUDJADI / KOORDINATOR : MELA

Julie : Bukan sekedar teman, tapi anjing sudah seperti anak saya sendiri. Waktu di rumah, selalu saya habiskan dengan bermain-main dengan anjinganjing ini. Kalau belum pulang ke rumah, anjinglah yang setia menungguku hingga pulang.

13

Instingnya lebih tajam dari manusia. Contoh saja aku masih beberapa meter dari rumah, mereka sudah tahu aku datang. Rasanya disambut dengan gonggongan mereka, bikin capekku hilang seketika. Susan : Sama seperti Julie,

Susan

(26 tahun) Nama anjing : Oshion & Oreo

“Kalau aku menangis, anjingku seperti bisa merasakan kesedihanku. Merekalah yang bisa menghiburku”

Julie

(21 tahun) Nama anjing : Britney von Shishu & Mojesty’s Grim Reaper “Senangnya saat anjingku berulang tahun. Kami mengadakan pesta kecil dan kumpul sesama penyayang anjing. Seru!”

TIGA dara cantik ini punya hobi sama, memelihara anjing. Bagi mereka, anjing bukan lagi sekedar teman terbaik, namun sudah dianggap seperti anak sendiri. Tidur pun mereka ditemani oleh anjing. Tak heranlah demi anjing shih tzu ini, mereka rela menghabiskan duit hingga jutaan rupiah per bulan. anjing udah kuanggap sebagai anak sendiri. Saking sayangnya, tidur pun aku bersama mereka. Kalau aku pergi lama dan anjing dititip ke sahabatku, biasanya mereka langsung sedih dan tak mau makan. Dia selalu nungguin aku didepan pintu. Karenanya, aku jarang meninggalkan mereka lama-lama. Bawaannya selalu kangen. Dia selalu tahu kalau ada orang mau jahatin aku, pasti dia akan menggonggong atau malah menggigit orang tersebut. Saat sekarang, anjing adalah tetap nomor satu dalam kehidupanku. Meskipun telah berkeluarga nanti, siapapun dia pasanganku sudah pasti harus menyayangi anjingku juga. Henny : Kemanapun pergi bila didalam kota, seperti mi­ salnya beli makanan dia, aku selalu bawa anjingku Shakila. Sha-sha itu udah jadi bagian dari keluargaku. Apakah punya budget khusus untuk anjing peli­ haraan Anda? Julie : Budget khusus tidak

ada, tapi biasanya diatas Rp 1 juta per bulan. Aku tak pernah hitung-hitungan dalam merawat anjing. Dia mau makan, aku selalu kasih. Dia juga senang makanan manusia, jadi ketika aku ngemil, anjingku juga ikut ngemil cemilanku hehe… Begitupun untuk perawatan, aku selalu rutin membelikannya perlengkapan kecantikan, vitamin dan suplemen. Yang mahal itu biasanya shampo untuk dia. Susan : Aku selalu nurutin apa maunya mereka, jadi tak bisa dihitung berapa pengeluaran untuk mereka, karena mengalir begitu saja. Untungnya aku punya pet shop sendiri. Ide awal ketika aku tinggal di Pontianak dan kesulitan mencari makanan buat anjingku Oshin, yang kubawa dari Canada itu. Lalu aku minta dikirimin makanan anjing dari Jakarta, baru

deh cocok. Trus aku juga minta dikirimin atau beli pernakpernik anjing, dan mulai deh teman-temanku disini yang memelihara anjing juga ikut

termasuk yang hemat karena keperluannya selalu aku irit, tapi bukannya aku perhitungan loh…. Mengingat anjingku khan cuman satu, sehingga pen-

pesan. Hingga akhirnya kuputuskan untuk membuka petshop hingga sekarang. Henny : Untungnya anjingku

geluarannya juga tidak banyak. Tapi untuk kesehatan seperti obat dan vaksin, aku selalu pastikan tidak terlewatkan. Karena

Bagaimana menerapkan hidup sehat bersama hewan peliharaan Anda? Julie : Aku selalu jaga anjingku dari berbagai macam penyakit, yakni dengan rutin memberi vaksin, obat cacing dan rutin konsultasi dan memeriksakan dia ke dokter hewan. Aku pun suka baca-baca internet mencari informasi tentang kesehatan anjing, dan biasanya aku sharingkan dengan Susan, Henny dan teman-teman pemilik anjing lainnya. Susan : Kalau untuk anjingnya, aku selalu menjaga kebersihan dan kesehatan dia, karena itu prioritas utama, mengingat aku khan teman tidurnya dia. Dan untuk aku sendiri, aku selalu periksa kesehatan dan konsultasi kepada dokter dan menanyakan apakah berbahaya tidur dengan anjing, dan mereka jawab selama si anjing bersih dan sehat, aku aman! Henny : Aku tidak kasih izin anjingku dibawa ke luar bermain dengan sembarangan anjing liar yang tak jelas asal-usulnya. Itu untuk mengantisipasi agar kesehatan dia yang sudah kujaga, tidak terkontaminasi dengan anjing-anjing lainnya. (ashri isnaini)

RAYAKAN ULTAH ANJING ernyata tak hanya manusia yang merayakan ulang tahun, karena ketiga dara penyayang

T

anjing mereka. Ada kue, ada lilin, walau yang meniupnya adalah sang tuan. “Bulan Januari kemarin, anjingku berulang tahun. Aku kumpu-

di sebuah restoran,” cerita Julie. Baginya itu adalah acara ultah yang berkesan, sama halnya dengan seperti manusia bila berkumpul.

anjing inipun juga beberapa kali mengadakan pesta ulang tahun untuk anjing-

lin teman-teman yang punya anjing, trus kita kumpul dan rayakan ultahnya dia

“Ada belasan anjing yang kumpul, ramai banget. Tapi sebelumnya kita memang

Henny

(24 tahun) Nama anjing : Shakila “Aku tertarik memelihara anjing karena selain lucu dan imut, mereka selalu mengerti perintah tuannya.”

sudah izin pada pemilik restorannya untuk membawa anjing. Dan karena sudah kenal, mereka pun memperbolehkan,” timpalnya lagi. Begitupun halnya dengan Henny. Namun dia memilih untuk merayakan ultah anjingnya dengan membuat acara kecil-kecilan di rumahnya. “Aku luangkan waktu khusus untuk bikin kue ulang tahun buat Shasha. Pakai lilin ulang tahun juga loh,” cu­a pnya. Semua itu dia lakukan untuk menyenangkan hati anjing kesayangannya itu. Tak hanya kompak saat merayakan ultah sang anjing, mereka bertiga juga sering saling tukar

informasi dan sharing seputar pemeliharaan anjing peliharaan. “Mungkin karena aku yang punya petshop, jadinya aku sering dijadikan tempat bertanya oleh kawan-kawan penyayang anjing. Tapi kadangkala, aku juga yang sering tanya ke Julie karena dia yang suka browsing internet dan tahu tentang perawatan bagi anjing,” jelas pemilik Doggie Pet Shop di Jalan Imam Bonjol ini. (ash)


TechnO

14

Pontianak Post

Minggu 7 Februari 2010

Perhatikan Kinerja Part Utama BARANG yang kita punya sudah selayaknya mendapat perlakuan khusus agar manfaatnya tetap terjaga. Termasuk sepeda. Sebab, kinerja beberapa part akan menurun, jika tidak diperhatikan.

Manfaat Maksimal Bersepeda

Bahasan Ilmiah Prinsip Cycling OLAHRAGA tidak hanya mengandalkan kekuatan. Ada satu sistem yang menunjang terciptanya inovasi dan terobosan untuk meningkatkan kinerja atlet. Hal itu terangkum dalam bahasan sport science. Salah satu cabang olahraga yang menarik untuk dibahas dalam sport science adalah cycling atau bersepeda. Prinsip awal sport science tersebut adalah bagaimana agar sebuah olahraga mampu dianalisis. Baik dari sudut pengetahuan maupun teknologi. Jadi, tidak melakukan terobosan dan pengembangan secara sembarangan. Salah satu part sepeda yang bisa digambarkan mendapat sentuhan teknologi adalah ban. Secara umum, memang terdapat dua varian untuk

ban. Yaitu, untuk jalanan aspal dan ban untuk jalan pegunungan (off road) yang penuh dengan batuan. Secara prinsip, ban dibuat dengan daya cengkeram yang baik. Dengan begitu, ban dapat menghasilkan gaya gesek yang besar terhadap jalan. Tujuannya tentu membuat sepeda dapat melaju dengan enak. Penggunaan ban mengikuti karakter jalan. Untuk jalanan aspal, sepeda cukup memakai ban yang lebih kecil dengan guratan grip sederhana. Hal itu sudah cukup memberikan daya cengkeram ke jalanan secara maksimal. Sedangkan jalanan di pegunungan yang penuh batuan lepas, dibutuhkan ban dengan daya cengkeram lebih

kuat. Kontur jalan yang naik-turun membuat gaya gesek yang dihasilkan antara roda dengan jalan sering lepas. Untuk medan pengunungan, dibuat model ban dengan permukaan lebih lebar dan guratan grip bervariasi. Karakteristiknya cukup menonjol untuk memperbesar gesekan dengan permukaan jalan. Setelah ban, mari beralih pada gir. Berkaitan dengan gir, pasti terdapat istilah gear ratio. Itu merupakan perbandingan perputaran gir belakang dan depan. Terdapat beberapa angka untuk gear ratio, yaitu 2-1. Artinya, sekali kayuhan, gir depan berputar sekali dan yang belakang dua kali. Besar dan macam gir tentu mengikuti selera. Jika yang depan punya 54

gigi, yang belakang hanya 27 gigi (0,5 lebih kecil). Semakin besar gear ratio, semakin ringan beban kayuhan seorang pengendara sepeda. Perpaduan dua komponen kaki-kaki itu bersatu pada rangka dengan bahan berbeda. Paolo Salvagione, pembuat rangka sepeda modern, menspesifikasikan bahan dalam empat jenis. Yakni, baja, aluminium, titanium, dan carbon fiber. Menariknya, tenaga yang dicurahkan untuk bersepeda ternyata sangat kecil. Yaitu, di bawah 50 kkal/km per orang untuk kecepatan berkisar 15 km/jam. Dengan demikian olahraga bersepeda sangat ampuh untuk program diet. (che/bs/kkn)

Gunakan Frame OCLV PENERAPAN satu set sport science untuk olahraga sepeda jelas tampak pada be­berapa model. Terutama yang berjenis ba­lap dengan bentuk yang futuristis dan aero­dinamis. Sebut saja Lance Armstrong. Dia memiliki sepeda yang dibuat khusus se­hingga bisa mengantar menjadi legenda dalam kompetisi balap sepeda Tour de France. Musim panas 2004 menjadi salah satu ta­hun paling penting dalam sejarah Lance Armstrong. Di kompetisi Tour de France sa­at itu, dia memakai sepeda paling bergeng­si. Saat itu Armstrong menunggangi sepeda buatan Trek dengan tipe Madone SL. Sedikit berbeda dengan Armstrong pada 2003. Saat itu Armstrong memakai Madone 5 pada bagian frame. Hal tersebut tampak jelas pada bagian

game Game Khusus iSlate APPLE memang belum merilis gadget tabletnya. Tapi, rumor mengenai hal itu sudah banyak di internet. Termasuk, pengaruhnya terhadap dunia gaming. Sebab, banyak yang bilang, gadget yang kabarnya diberi nama iSlate itu sangat kompatibel dengan aplikasi game yang lebih variatif dan kompleks. Kabar itu juga ditunjang dengan kabar situs khusus yang bakal menyuplai game untuk iSlate. Rumor tersebut sangat didukung oleh fakta yang menarik di toko maya Apple. Faktanya, sekitar seperempat di antara 100 ribu aplikasi untuk Apple yang bisa di-download merupakan game. “Beberapa game menarik dengan pergerakan bervariasi dalam menjelajahi sebuah peta akan membawa pengalaman yang menarik,” ujar Ian Lynch Smith, presiden Freeverse, pengembang game-game pada iPhone dan Mac. “Juga, ada high end gaming dengan detail grafis yang cukup baik tersaji di layar,” lanjutnya. (che/bs/kkn)

rangka bawah dan rangka dudukan yang dibuat agak menyirip.

Madone memang dirancang ringan pada bagian frame. Hal itu mampu menambah performa pembalap. “Sepeda ini sangat ringan untuk melintas di luar aturan, beratnya tidak menghambat laju sepeda,” ujar Armstrong. Memang bagian frame pada sepeda itu mendapat sentuhan khusus.Yaitu, menerapkan teknologi aerospace (berongga), desain ergonomic dengan clickshift system yang diadopsi dari mountain bike. Bahan yang digunakan untuk frame milik Armstrong adalah compressed carbon fiber. Bahan itu biasa disebut Optimized Compaction Low Void (OCLV). Itu bukan bahan karbon fiber biasa. Sebab, frame itu telah mengalami proses khusus sebelumnya. Armstrong pun bisa lebih bertenaga dalam memacu sepedanya. (che/bs/kkn)

Laptop Mini Berbahan Ramah Lingkungan

PRODUK berkualitas tidak harus menjadi musuh lingkungan. Dari bahan yang ramah lingkungan, bisa juga diciptakan produk dengan kualitas tinggi. Salah satunya notebook yang diproduksi raksasa elektronik asal Jepang, Sony. Pabrikan asal Jepang itu memperkenalkan mini notebook bagi para pencinta lingkungan, Vaio W Series. Komputer jinjing itu didesain khusus sebagai

komputer fleksibel yang ramah lingkungan. Sebanyak 20 persen sasis di perangkat Sony W Series terbuat dari bahan daur ulang. Untuk itu, laptop tersebut akan dipasarkan dengan konsep stylish reusable. Case-nya akan dibuat dari bahan plastik botol yang juga dapat didaur ulang. “Seri W adalah produk yang sangat ramah lingkungan. Kami berdedikasi untuk menurunkan

konsumsi tenaga dari tiap produk kami serta mengurangi dampak gas emisi ruang kaca di fasilitas Sony,” ujar Presiden Sony, Stan Glasgow. Fasilitas dan fiturnya terbilang cukup lumayan. LCD-nya memiliki fitur high definition 10,1 inci dan memori penyimpanan 250 gigabytes. Vaio W Series diharapkan bisa menjadi PC pelengkap yang ideal untuk tugas-tugas ringan. Kegiatan seperti browsing internet dan pemanfaatan fasilitas social networking diharapkan bisa lebih mudah dan nyaman. Notebook Vaio W Series diproduksi dengan eksterior berwarna sugar white dan interior yang benar-benar hijau. Sony belum menjual W Series se­cara resmi di pasaran. Namun, yang tertarik bisa mengajukan pre-order di situs Sony dengan ban­derol mulai USD 450 atau sekitar Rp 4,2 juta. (kiy/bs/kkn)

RANTAI: Bagian ini mengalami gesekan paling kuat dengan gear. Jika tidak dirawat, gear rasio sepeda akan turun. Hal itu bisa menyebabkan terganggunya kenyamanan dalam mengayuh. Solusi paling mudah adalah rajin memberikan pelumas. FORK: Bagian ini sangat penting untuk menjaga aerodinamika bersepeda. Part garpu depan sepeda potensial terganggu atau goyah, jika terlalu sering mengerem mendadak. Jika sudah goyah, sepeda pun menjadi lebih sulit untuk dikendalikan. VELG: Gunakan medan jalanan yang sesuai dengan karakter sepeda. Sebab, jika terlalu ekstrem menghunjam lubang atau jalan yang kasar, kinerja velg bisa menurun. Ciri fungsi bagian ini mulai terganggu adalah velg goyang ke kiri dan ke kanan ketika sepeda dijalankan. SADEL: Gunakan tipe sadel yang nyaman untuk berkendara. Jaga kover sadel dan jangan sampai ada bagian yang terbuka. Hal itu memungkinkan air masuk dan merusak busa sadel. Jika sudah rusak, badan pengendara akan mudah pegal-pegal ketika bersepeda dalam waktu yang cukup lama. (che/bs/kkn)

Aroma Hambat Obesitas BIASANYA, bau makanan menarik dikaitkan dengan rasa lapar. Namun, para peneliti di Belanda berpikir bahwa makanan dapat direkayasa untuk melepaskan aroma selama mengunyah. Hal itu akan membantu memerangi obesitas dengan merangsang wilayah otak yang kepenuhan sinyal. Dalam sebuah makalah yang diterbitkan dalam Journal of Agricultural and Food Chemistry, para peneliti menjelaskan dapat mengutak-atik aroma makanan. Tujuannya tentu saja menghambat orang makan secara berlebihan. “Mereka tidak mengukur persepsi volatiles (aromatik molekul, Red). Sebab, persepsi dari volatiles, bukan volatiles sendiri yang memengaruhi kenyang,” kata Bartoshuk, ahli rasa dan bau di University of Florida. (dya/ bs/kkn)


Pontianak Post

Minggu 7 Februari 2010

Jelita

15

Wangi Sepanjang Hari Konon, wewangian mulai dikenal sejak zaman Mesir kuno. Kala itu, wewangian hanya digunakan sebatas untuk ritual keagamaan. Saat ini ada banyak jenis pewangi tubuh, dengan ribuan aroma. Setiap jenis memiliki ketajaman aroma yang berbeda-beda. MANA YANG PALING WANGI? 1. Ekstrak parfum. Seluruh bahan dasarnya merupakan aroma asli yang diekstraksi dari tumbuhan, rempah, buah, dan bunga. Jika digunakan, bisa tahan selama lebih dari 12 jam. 2. Perfume. Biasa kita sebut parfum, mengandung 22% ekstrak aroma. Tahan selama 6-12 jam. 3. Eau de perfume. Mengandung 15%-22% ekstrak aroma, tahan selama 4-6 jam. 4. Eau de toilette. Mengandung 8%-15% ekstrak aroma. Jenis ini paling sering dimanfaatkan untuk pemakaian seharihari karena lebih ringan. Wanginya dapat bertahan selama 3-4 jam. 5. Eau de cologne. Mengandung 4% ekstrak aroma. Tahan selama 2-3 jam. Yang termasuk dalam golongan ini adalah body spray dan body splash. 6. After shave, deodoran, dan perawatan tubuh seperti body cream, body lotion, dan lain-lain. Golongan ini hanya mengandung wewangian (fragrance) sebanyak 0,25% - 0,5%. Selain kadar aroma, daya tahan wanginya juga tergantung pada suhu tubuh dan suhu ruangan tempat kita berada. (*/fem)

Rambut Bersinar dengan Strawberry Tak ada yang lebih buruk selain memiliki rambut yang kusam dan tidak bercahaya. Bagaikan tak bernyawa, rambut tampak tidak sedap dipandang. Sebelum Anda mengeluarkan banyak uang untuk membeli produk perawatan rambut, lebih baik Anda mencoba masker alami yang bisa Anda buat sendiri di rumah. Masker dengan campuran buah strawberry diyakini dapat membuat rambut Anda kembali bersinar alami Bahan-bahan : * 8 buah strawberry

* 1 sendok makan mayonis (sebagai kondisioner alami) Langkah perawatan : Haluskan buah strawberry dan mayonis dengan menggunakan garpu hingga benar-benar tercampur. Aplikasikan masker ini pada rambut yang telah dicuci bersih, lalu tutupi kepala Anda dengan menggunakan shower cap. Letakan handuk hangat di atas shower cap agar hawa panas dari handuk memudahkan masker menembus batang rambut. Diamkan beberapa menit, kemudian bilas dengan sampo dan kondisioner. (*/cq)

Langkah Tepat Pilih Baju Hamil Siapa bilang wanita hamil tidak bisa tampil gaya? Dengan perut yang semakin membesar, justru tampilan wanita berbadan dua semakin seksi. Meski begitu, biar nyaman, ada beberapa langkah yang harus diperhatikan saat Anda memilih pakaian hamil. Berikut tipsnya : Pilih busana hamil yang modelnya tetap up to date. Hamil, bukan berarti Anda tidak bisa mengikuti trend bukan? Dengan begitu penampilan Anda akan tetap terlihat gaya. 1. Sebaiknya pilih ukuran baju yang bisa disesuaikan dengan bentuk tubuh yang akan semakin membesar. Model dengan karet di bagian dada serta ikatan tali yang bisa disesuaikan dengan ukuruan tubuh, bisa menjadi pilihan yang tepat. Alhasil, Anda bisa nyaman saat mengenakannya. 2. Model baju yang tidak rumit alias simple sebaiknya menjadi prioritas bagi ibu hamil. Mengapa? Selain membuat nyaman, baju dengan model simple juga akan lebih mudah dipermak. Dengan begitu, Anda pun akan lebih efisien karena tidak perlu mengeluarkan uang setelah melahirkan. Toh, lebih baik uang Anda digunakan untuk keperluan sang bayi bukan? 3. Karena metabolisme wanita hamil lebih tinggi dari pada biasanya, maka tubuh anda akan terasa lebih hangat. Dengan begitu pilihlah bahan bahan katun yang tipis, bahan tenunan yang membuat Anda merasa sejuk. 4. Setelah memiliki baju yang tepat, jangan lupa untuk membeli celana atau rok sebagai padanan yang pas. Jika kehamilan Anda telah memasuki trimester kedua, berarti badan Anda semakin membesar. Untuk itu, gunakan celana khusus wanita hamil yang telah dirancang secara khusus karena menggunakan karet dan memiliki kantung untuk perut. 5. Selain celana atau rok, Anda juga bisa menggunakan legging atau stoking. Namun, yang perlu diingat gunakan yang setinggi lutut dari pada yang sampai pinggang. Hindari stoking yang memiliki pengikat karet keras dibagian ujungnya. (ads)

Menguak Manfaat Dibalik Lulur Aktivitas luluran memang menjadi favorit hampir seluruh kaum hawa. Selain mandi sesekali tubuh juga perlu di lulur (body scrub) untuk membantu mengangkat sel-sel kulit mati yang kasar, sekaligus untuk membantu membersihkan kotoran yang melekat pada kulit sehingga sel kulit bersih bisa kembali bernafas. Berikut ini, beberapa jenis lulur sesuai dengan khasiatnya masingmasing yang dikutip dari buku The Essence of Indonesia Spa - akan diulas lebih lanjut untuk Anda yang berniat untuk melakukan luluran. Lulur Bengkoang Konon lulur ini sudah dilakoni oleh para puteri keraton Jawa, dimana komposisi mineral yang terkandung di dalam buah bengkoang memiliki zat pembersih yang sempurna. manfaat lulur ini diantaranya mengangkat sel kulit mati, melenyapkan bau badan, memberikan nutrisi pada kulit, memperbaiki peredaran darah, mencerahkan kulit dan menjaga kelembapan kulit agar tidak keriput. Lulur boreh Bali Lulur boreh ini terbuat dari rempah-rempah alami Indonesia, seperti kunyit, cengkeh, lengkuas, jahe dan kayu manis, bermanfaat untuk membantu tubuh dalam proses detoksifikasi, memperlancar peredaran darah, menghaluskan kulit, menghangatkan tubuh dan juga baik dilakukan bagi Anda yang sedang mengalami gejala flu dan pegal-pegal. Lulur cokelat Bagi Anda yang sering berada di ruangan ber-AC, lulur ini sangat cocok untuk Anda, karena lulur cokelat yang memiliki antioksidan ini berkhasiat menjaga kelembapan kulit. Selain itu, Lulur yang terbuat dari coklat yang kaya akan lemak cokelat atau cocoa butter, juga berkhasiat untuk mengangkat sel kulit mati, memberikan nutrisi pada kulit, mencerahkan kulit, dan memperbaiki sirkulasi oksigen dan peredaran darah tepi. Lulur tea scrub Lulur yang terbuat dari teh berkualitas ini, seperti green tea dan black tea ini memang memiliki banyak manfaat, seperti mengangkat sel kulit mati, menghilangkan bau badan, memutihkan kulit, menjaga kelembapan kulit, mencegah kulit keriput, menghilangkan jerawat, mencegah kanker kulit dan masih ada beberapa manfaat lainnya. (*/hwc)


science

16

Pontianak Post

Minggu 7 Februari 2010

Waspada Fenomena Gurun

Tipuan Pantai hingga Serbuan Pasir

Alam memang menyimpan banyak misteri. Termasuk gurun pasir yang sering digambarkan sebagai salah satu medan alam cukup berat. Gurun dengan karakteristik udara yang panas berpotensi membentuk fenomena menarik. Termasuk, adanya fatamorgana dan oase. Bagaimana fenomena itu terjadi?

GURUN pasir merupakan salah satu bioma tempat bersemayamnya makhluk hidup dengan karakteristik berbeda dengan bioma lain. Terbentuknya gurun juga dipengaruhi kondisi geografis daerah setempat. Misalnya, Benua Afrika yang cenderung didominasi iklim kering. Maka, tidak salah banyak bertebaran gurun di benua hitam itu.

Perbedaan suhu yang cukup tinggi antara siang dan malam juga memicu pelapukan fisika atau mekanik. Hal itu akan menimpa batuan di area tersebut sehingga mendukung terbentuknya lautan pasir. Setelah terbentuk lautan pasir, muncul beberapa fenomena yang menghiasi eksistensi gurun. Selain adanya fatamorgana dan oase, gurun memiliki kontur atau beda tinggi se-

hingga ada bagian yang dinamai bukit pasir atau sand dunes. Proses terbentuknya bukit pasir memang nggak jauh dari peran angin yang membawa pasir itu berkumpul. Lalu, membentuk adanya gelombanggelombang pada gurun. Nah, di antara gelombang-gelombang itu, ada yang sampai menjadi bukit. Ada juga yang dinamakan dengan pasir isap. Ya, pasir isap itu ada karena percampuran antara pasir dan air. Ketika terbebani atau mendapat tekanan dari atas, komponen pasir dan air menjadi tidak stabil. Dominasi air yang banyak tersebut akan membuat permukaan menjadi lembek. Karena hal itu pula, banyak benda tersedot masuk jika berada di permukaannya. Sebenarnya, terisapnya benda di

pasir hampir mirip di lumpur. Namun, saat kedalaman tertentu, lumpur akan stabil. Benda yang tersedot masuk pun terhenti. Tidak terus terperosok. Beda dengan pasir isap yang cenderung tidak stabil. Benda yang terisap pun belum tahu bakal berhenti pada kedalaman berapa. Ada satu lagi fenomena yang cukup diwaspadai, yaitu adanya badai gurun. Badai itu sering membawa beribu ton meter kubik pasir ke kota terdekat atau sekitar gurun. Tanda-tanda terjadinya badai gurun pun sebenarnya mudah ditebak. Salah satunya adalah angin mulai berembus tak beraturan. Untuk itu, kita perlu melakukan persiapan matang sebelum menjelajahi gurun pasir yang kering. Perlengkapan seperti kompas dan peta wajib dibawa.(che/bs/kkn)

Wisata Oase Indah di Peru MAU lihat kota kecil di tengah gurun? Lingkungan oase di Huacachina di daerah Gurun Peruvian, Peru, bisa menjadi tujuan. Di tempat itu, terdapat banyak fasilitas penunjang, mulai akomodasi, transportasi, hingga penerangan yang cukup. Oase itu benar-benar sebuah keindahan di tengah suasana kering Gurun Peruvian. Tempat tersebut telah melewati masa berabad-abad yang cukup bersejarah untuk pengembara. Nah, saat belum mendapatkan pengembangan dari pemerintah Peru, oase itu kerap memberikan kesegaran

terhadap pengembara. Kini, lokasi oase Huacachina sudah menjadi tempat wisata yang siap dikunjungi para pelancong. Terutama mereka yang ingin merasakan sensasi beda dengan liburan di gurun pasir dan bersantai di bawah pohon palem. Mulai kolam renang, penginapan, kafetaria, hingga seluncur pasir juga tersedia. Air yang memancar di oase Huacachina konon memiliki khasiat menyembuhkan penyakit kulit maupun rematik. Namun, kondisi terbaru, oase tersebut mengalami sedikit tekanan. Hal itu diakibatkan kekeringan yang menimpa kota terdekat, yaitu Ica. Kota itu memanfaatkan Huacachina memenuhi kebutuhan airnya. Memang, jumlah air Huacachina tidak diketahui batasnya. Namun, oase itu juga memiliki daya dukung maksimal ketika tidak mampu menyuplai. (che/bs/kkn)


17

·

·

Salah satu binatang purba yang masih hidup di dunia, komodo hanya terdapat di pulau Komodo, NTT. Komodo merupakan kadal terbesar di dunia dengan panjang mencapai 3 meter dan berat 90 kg.

Kecoak ternyata bisa hidup tanpa kepalanya sampai 9 hari loh,wow!!!

·

Zaman dulu, bangsa Yahudi dan Romawi membuat kulkas dengan cara mengisi lubang bawah tanah dengan salju dalam jumlah besar, kemudian menutupnya dengan kayu dan jerami

·

Hasil pertanian kita menempati peringkat satu di dunia. Produk yang paling banyak dicari orang adalah cengkeh dan pala.

·

Semua orang berhak menangis ketika merasa sedih, terharu ataupun terlalu bahagia. Tapi, diluar angkasa, pra astronaut gak mungkin bisa menangis, karena tidak ada gaya gravitasi yang bisa menyebabkan air mata menetes turun. Iiih, kasihan banget ya.

·

Supaya gak terpisah satu sama lain, berang-berang suka mengikat tubuh mereka dengan rumput laut saat tidur di malam hari loh.

Minggu 7 Februari 2010

ebuari sering dibilang bulan kasih sayang. Pada tanggal 14 pada bulan Februari, diperingati sebagian orang sebagai Hari Kasih Sayang. Semuanya berlombalomba menunjukkan kasih sayangnya. Ungkapan diberikan dengan berbagai macam cara, misalnya memberi cokelat pada orang yang disayangi. Sebenarnya, rasa sayang ini tidak hanya ada pada tanggal 14 Februari. Setiap hari, kita harus menyayangi dan menghargai semua orang. Termasuk orangtua, saudara, guru, dan teman-teman. Bagaimana mengungkapkan kasih sayang terhadap mereka? Paling utama terhadap orangtua. Orangtua memiliki jasa paling besar dalam hidup. Ibu melahirkan kita. Ayah mencari nafkah demi membesarkan dan menyekolahkan kita. Kasih sayang mereka sangat berlimpah kepada kita. Tentunya, kita juga menyayangi mereka. Rasa kasih sayang ini diwujudkan dalam berbagai bentuk. Misalnya, menunjukkan prestasi yang bagus di sekolah, membantu ibu membereskan rumah, ataupun mencium pipi mereka sebelum libur. Namun, tidak ada salahnya kita memberi hadiah kepada mereka.

Tidak perlu mahal, karena apapun yang kita berikan, orangtua akan menghargainya. Mereka merasa bahagia sekali. Begitu pula dengan saudara. Bagi yang memiliki adik, cara paling mudah adalah bermain bersamanya. Sebagai saudara yang lebih tua, kita harus melindungi dan menyayanginya. Bagi yang memiliki kakak, kita harus menghormatinya. Jika ada makanan, kita bisa berbagi dengan mereka. Kalau memiliki mainan, jangan egois. Lebih menyenangkan jika bermain bersama. Kasih sayang dengan teman bisa ditunjukkan dengan sikap saling menghargai dan menghormati. Kita harus bisa menempatkan diri jika ingin persahabatan awet. Misalnya, jika sahabat terkena musibah, kita bisa menghiburnya. Terkadang sahabat ingin bercerita, kita bisa menjadi pendengar yang baik. Kita bisa berbagi dengan teman dan sahabat. Tetapi bukan berbagi contekan ya. Bagi yang ingin menjadikan tanggal 14 Febuari sebagai momen menunjukkan kasih sayang, bisa dengan tukar kado. Kita bisa memberi sahabat cokelat pada hari tersebut. Cokelat bisa dijadikan lambang persahabatan. Mari ungkapkan kasih sayang terhadap temanteman di hari kasih sayang. (uni)

Ungkapkan

F

Kasih Sayangmu! MODEL: CAROL (SANGGAR LAMODA) / FOTOGRAFER: BEARING / ARTISTIK: IHSAN / LOKASI: STUDIO TEKNIK FOTO II GAJAHMADA

Did You Know...?

Pontianak Post

We Love Chocolate! Ngomongin soal cokelat di hari kasih sayang yang seminggu lagi datang nih, Sahabat Canda tau nggak kalo ternyata makanan enak ini punya banyak manfaat loh.

1. 1

2. 2

3. 3

Belajar lebih nampol Buat kita para pelajar, cokelat kabarnya terbukti bisa menambah semangat belajar. Berdasarkan penelitian di AS, disebutkan bahwa cokelat susu bisa memacu ingatan. Jadi sebelum belajar, coba deh minum segelas susu cokelat biar kita makin semangat belajar dan jago dalam menghapal semua materi pelajaran. Bikin hati tenang Cokelat dipercaya bisa membuat perasaan kita jadi lebih tenang. Soalnya didalam cokelat ada kandungan dopamine yang bisa menimbulkan perasaan senang dan memperbaiki mood kita yang lagi down. Melek di kelas Sama kayak kopi, cokelat juga bisa bikin rasa kantuk kita hilang. Theobromine dan kafein didalam cokelat berguna memberikan efek terjaga

bagi yang mengkonsumsinya. Jadi kalau kita ngantuk berat pas pelajaran, nggak ada salahnya kita makan sebatang cokelat. Tapi makannya pas jam istirahat saja ya, jangan pas lagi pelajaran. Yang ada, kamu justru yang kena omel guru….

4

4. Bikin kita lebih pintar Dari hasil penelitian nih, ketahuan bahwa flavanoid (zat yang terkandung dalam kokoa) dapat meningkatkan aliran darah ke otak. Hasilnya, pembuluh darah yang rusak di otak bisa segera diganti dengan yang baru, sehingga fungsi kerja otak pun bakal meningkat. Sahabat, walaupun cokelat punya 1001 manfaat buat tubuh dan kecantikan, bukan berarti kita boleh mengkonsumsi cokelat terus-terusan yaa. Makan cokelat memang oke, tapi tetap harus kira-kira yaa. Ingat, hal apapun kalau kebanyakan, pasti jadi nggak oke. Jadi nikmati deh cokelat kesukaan kita semua itu, hmmm… yummy! **


n uvelle Lembar Baru Keluarga Baru

18

Belanja Tanpa Suami dan Anak

Daftar Belanja Keluarga Muhammad Akbar Momogi Stick Jagung 13 Rizky Wafer Stick 800 gram SGM 3 Madu 900 GR Box SGM 3 Vanila 900 GR Box Nabati Siip Roasted Corn Box Bendera SKM 385 GR Syrup Marjan 630 Ml Rose Syrup Marjan 630 Ml Gula Pasir 1 kg 4@10.700 Silver Queen 68 GR White Pillus Udang Bulat 250 GR Stick-Stick Balado 200 GR Kerupuk Amplang Rasa Silver Queen 68 GR FR Indomie Kari Ayam/Dus Indomie Goreng Special /Dus Bukrim Deterjen 550 G Rinso Warna 800 GR Baygon Coil Jumbo Molto Pewangi Ref 900 ML PINK Pepsodent White 190 G Sunsilk Shampo 360 Ml Black S Lifebuoy Soap 85 GR T Beras Lahap 10 kg Lain-lain belanjaan

Rp10.000 Rp10.500 Rp53.500 Rp53.500 Rp9.900 Rp16.800 Rp15.200 Rp30.400 Rp42.800 Rp10.500 Rp5.700 Rp7.000 Rp14.000 Rp19.000 Rp46.900 Rp49.000 Rp9.600 Rp12.300 Rp7.800 Rp8.000 Rp12.200 Rp21.900 Rp9.000 Rp75.000

Sub total Total Cash Kembali

Rp570.550 Rp570.550 Rp600.000 Rp29.450

Belanja gratis kali ini terasa ada yang berbeda. Karena keluarga M Ak­ bar yang jadi pemenang Nouvelle kali ini hanya diikuti oleh istrinya saja, Velianti. Akbar sendiri saat bersamaan tidak bisa meninggalkan kuliah malamnya. Sehingga be­ lanja itupun hanya dilako­ ni oleh istrinya yang turut serta membawa adik, ibu dan anaknya saja.

Koran Ciri Khas Kalbar Saat memutuskan berlangganan koran, keluarga ini mengaku tidak sembarangan. Pasutri muda Muhammad Akbar- Velianti ini memiliki kriteria khusus. Meski baru 7 bulan berlangganan, namun mereka mengaku sangat puas dengan Pontianak Post. ”Halamannya lengkap dan banyak. Selain itu, beritanya terhangat, dan yang pasti banyak kuis berhadiah,” kata Velianti, beralasan saat disinggung kenapa memilih Pontianak Post. Sebelum berlangganan, katanya, keluarga memiliki pertimbangan koran apa yang harus dipilih. Di Kalimantan Barat dan Pontianak, memang banyak dijumpai koran-koran lokal. Namun, harus ada kriteria khusus supaya memenuhi dahaga bacaan yang diinginkan. Usai melalui rembuk bersama, dipilihlah Pontianak Post dengan segudang pengalamannya. ”Yang berpenggalaman pasti yang terbaik. Karena itu, kami kompakan memilih Pontianak Post,” ucap dia. Dengan pengalaman tersebut, ia juga memberikan masukan agar Pontianak Post tetap jaya sebagai koran terbesar, yakni dengan terus memperbanyak program-program untuk pelanggan. Seperti Nouvelle, Famday, General Medical Checkup adalah cara terbaik, supaya pelanggan betah berlangganan. “Sebab dengan reward tersebut, setidaknya kita aktif baca dan gunting berbagai program undian,” ujarnya. Velianti juga mengakui salah satu alasan berlangganan selain halaman lengkap dan berpengalaman, juga karena ada program undian. Tak heran, ibu muda ini paling sibuk ketika dimintai mengikuti berbagai undian di Pontianak Post. Setidaknya sudah 45 guntingan koran dimasukkannya dalam kotak undian. Makanya ketika terpilih sebagai pemenang, ia merasa sangat gembira. ”Mudah-mudahan undian lain juga bisa tersaring sebagai pemenang,” terang dia.(den)

Pontianak Post Minggu 7 Februari 2010

Deny Hamdani Pontianak

V

BEARING/PONTIANAKPOST

SNACK : Membeli makanan cemilan, menjadi item wajib keluarga ini saat berbelanja.

Survey, Bisa Hemat Belanja Dari pemenang-pemenang Nouvelle sebelumnya, mungkin keluarga Velianti - Usi Susilawati termasuk yang paling hemat berburu barang belanjaan. Sebab datang awal, membuat mereka membawa banyak keberuntungan. Dari hadiah Nouvelle sebesar Rp 500.000, mereka hanya perlu menambah selisih harga sebesar Rp 70.550,saja. ”Cuma keluar sedikit uang tambahan,” ungkap Velianti ketika membayarnya di kasir.

Veli sendiri bersyukur karena dengan survey barang, mereka bisa jadi berbelanja dengan penuh perhitungan, sehingga tidak terjadi pembengkakan harga belanjaan, seperti halnya keluarga pemenang lain yang bisa menembus nominal hingga jutaan rupiah. “Kami memang memprioritaskan membeli barang-barang kebutuhan pokok dapur, kemudian barulah barang lain seperti snack, peralatan mandi dan susu anak,”

ADIK : Velianti menga­ jak serta adiknya, Usi untuk me­ nemaninya berbelanja, karena suami sedang kuliah.

ujarnya. Mereka berbelanja diiringi tatapan para pengunjung Swalayan yang penasaran melihat mereka sigap berbelanja sembari dijepratjepret kamera. “Kami sangat puas dengan reward yang diberikan Pontianak Post dan Mitra Anda kepada para pelanggannya. Semoga kedepannya, masih banyak lagi programprogram berhadiah seperti ini – yang menyenangkan pelanggannya,” tutup Anti. (den)

elianti dan Usi sudah tiba duluan sebelum pukul 20.00 WIB acara dimulai. Dengan membawa ibunya, Misrati (50) dan anaknya Desta (3), mereka terlebih dulu melakukan survey di Swalayan Mitra Anda. “Meski sudah sering belanja disini, tapi biar tak lupa – apalagi belanja dengan deadline waktu begini, makanya kami tetap survey barang,” jelas Anti, begitu Velianti biasa disapa. Kesempatan survey di lantai dasar inilah yang dijadikan bahan untuk belanja Nouvelle 15 menit. Tak heranlah begitu belanja dimulai, mereka sudah tak kagok lagi berkeliling mencari barang. Kegesitan mereka makin bertambah karena sang ibu hanya menunggu diluar, bersama sang cucu, Desta. “Biar bisa cepat belanjanya,

khawatir kalau anak rewel, nanti malah lama lagi,” begitu alasan Anti meninggalkan ibu dan anaknya. Anti sendiri menjadi kepala regu yang memerintahkan kesana kesini pada a d i k ny a . Usi pun mengikuti kemauan kakaknya dan mendorong troli menuju ke rak mana yang diperintahkan. Boleh dibilang, mereka berbelanja cukup santai dan tidak terburu-buru. Bisa jadi yang namanya perempuan hobi belanja sehingga sudah hapal benar letak barang yang dicari. Apalagi mereka hanya belanja berdua saja sehingga keputusan bisa diambil dengan cepat – bila terjadi kebingungan saat hendak mengambil barang. Rak-rak makanan dan minuman serta sembako menjadi tujuan mereka. Begitupun peralatan rumah tangga, berpindah dengan cepat kedalam troli mereka. Meski troli sudah penuh dan hampir menutupi wajah kedua kakak beradik ini, namun Veli dan Usi masih belum juga berhenti berburu belanjaan. Rupanya barang tambahan seperti susu sang anak, hingga coklatcoklat kecil dan besar masih masuk dalam ingatan mereka. Barulah dirasa semuanya sudah terbeli, mereka langsung menuju ke meja kasir. **

profil keluarga Suami Nama Pekerjaan

: Muhammad Akbar (27 thn) : Swasta

Istri Nama : Velianti (29 thn) (35 tahun) Pekerjaan : Ibu rumah tangga

Anak

: Desta (3 thn)

No. Langganan Pontianak Post : B007.01.0388 Card Mitra Anda : 88027344 Alamat : Jl. Parit Haji Husin I, Gang Mulia, Bangka Belitung, Pon­ tianak Selatan, Kalimantan Barat.

BEARING/PONTIANAKPOST

DITELEPON : Disela-sela kesibukan be­ lanja dan diburu deadline waktu yang hanya 15 menit, Velianti masih sempat menjawab telephone.

BEARING/PONTIANAKPOST BEARING/PONTIANAKPOST

SURVEY : Keduanya tampak santai berbelanja, mengingat sejam sebe­ lumnya telah survey letak barang sehingga tinggal mengambil saja.

NENEK – CUCU : Misrati dan sang cucu, Desta ikut berfoto sebelum belanja dimulai. Tapi begitu perburuan barang dimulai, mereka memilih menunggu diluar area.


Pontianak Post

EdukasI

Minggu 7 Februari 2010

Resensi

Pola Geometri Batik Lasem Gambar 1.a.

Judul Buku: George Junus Aditjondro Vis a Vis Gurita Cikeas Penulis : Komunitas Tanah Air Editor : S.G. Artha Penerbit : Tanah Air, Jogjakarta Cetakan : Pertama, Januari 2010 Tebal : xvi + 174 halaman

Membedah Ulang Gurita Cikeas

S

EJAK diperkenalkan Galang Press pada acara pre-launching (23/12/2009) di Jogjakarta, buku Membongkar Gurita Cikeas (MGC), Di Balik Skandal Bank Century yang ditulis George Junus Aditjondro (GJA) menimbulkan kontroversi. Tak kurang, Presiden SBY dalam beberapa kesempatan perlu memberikan sanggahan dan menyebutnya ‘’fitnah’’. Para pendukung SBY pun, baik yang berlatar belakang akademikus maupun politikus, ikut menghujat MGC sebagai ‘’sampah’’. Kehadiran buku MGC yang sebagian besar menyingkap skandal korupsi atau ‘’perampokan’’ Bank Century dan keterlibatan yayasan-yayasan Cikeas binaan SBY seakan menjadi momok yang menakutkan. Sebab, itu mengganggu kekuasaan pemerintahan SBY. Ketakutan tersebut tecermin dari reaksi keras pemerintah yang menilai buku tersebut berisi pelanggaran terhadap SARA, pencemaran nama baik, hingga berakhir pada pelarangan buku. Kita pun bertanya, apa jadinya kalau sebuah buku dibakar, dilarang beredar, dan penulisnya ‘’dihukum’’? Apa bedanya dengan zaman Orde Baru yang membungkam dan melarang buku, yang sudah dikecam habis-habisan oleh gerakan reformasi? Apa bedanya dengan rezim antidemokrasi yang mengadili seorang penulis? Apa bedanya dengan praktik inkuisisi di zaman lalu? Berlatar belakang pertanyaan itulah, Komunitas Tanah Air ikut andil dalam menanggapi buku kontroversial yang saat ini sudah ditarik dari pasaran itu. Yakni, menerbitkan buku George Junus Aditjondro Vis a Vis Gurita Cikeas. Komunitas Tanah Air adalah komunitas yang sebagian besar anggotanya merupakan mantan aktivis ‘98 yang merasakan pahit-getir perjuangan melawan rezim Orde Baru hingga melahirkan reformasi. Mereka juga anak muda NU di Jogjakarta yang concern untuk mempertemukan antara ide-ide ke-NU-an/ pesantren dengan ide-ide marhaenisme, ide-ide sosio-ekonomi, dan kerakyatan. Di bawah kepemimpinan Nur Khalik Ridwan, komunitas itu terus berada di barisan terdepan dalam mengontrol bangsa, menentang praktik KKN, dan ketimpangan sosial-ekonomi. Hingga kini, atau lebih tepatnya hingga buku ini terbit, belum ada buku atau kajian yang coba merespons terbitnya MGC secara serius. Hanya, saat buku ini memasuki naik cetak, telah muncul dua buku lain yang menanggapi buku yang ditulis GJA tersebut. Yaitu, buku Hanya Fitnah dan Cari Sensasi, George Revisi Buku (ditulis Setiardi Negara, Jakarta) dan Cikeas Menjawab (ditulis Garda Maheswara, Jogjakarta). Meski demikian, nada dua buku tersebut tampak terkesan reaktif dan bukan mengapresiasi secara kritis (hlm. vi-vii). Berbeda dengan dua buku di atas, buku George Junus Aditjondro Vis a Vis Gurita Cikeas memiliki model dan cara pandang yang berbeda sama sekali. ‘’Kami menulis buku karena ingin menyikapi buku. Bagi kami, membakar dan melarang buku adalah pekerjaan yang menunjukkan belum menjadi manusia yang beradab, yang akan semakin memperlama penemuan tentang arti menjadi Indonesia yang berwawasan luas, dan tegak berdiri secara terhormat di mata dunia, semakin tergerus mundur. Kami belajar dari masa lalu, bahwa pelarangan dan pembakaran buku tidak bisa melarang dan menghentikan gagasan,’’ (hlm. 11-12). *) Imam S. Arizal , staf Riset HumaniusH Fakultas Ushuluddin UIN Sunan Kalijaga Jogjakarta

19

Kecamatan Lasem terletak 12 km arah timur kota Rembang, berbatasan dengan laut Jawa sebelah utara. Luas daerah ini adalah 45,04 kilometer persegi dengan jumlah penduduk 44.879 orang ( Litbang Kompas, 2003 ). Di kota ini juga terdapat sentra industri batik kendati pun tidak setenar batik produksi Solo, Jogja atau Pekalongan. Walaupun kota kecil, tetapi cukup tua dengan warna khas ’kota Cina’. Salah satu produk andalan yang hingga kini masih ‘dibanggakan’ adalah batik Lasem. Salah satu kekhasan batik Lasem adalah warna merah manggis. Memang pewarnaan kain batik produksi kota Lasem pada saat itu diekstrak dari kulit buah manggis (Gambar 1.b). Bagi pembaca di kota Pontianak, dalam dua bulan

1. b.

terakhir ini tentu sering melihat buah manggis yang bergantungan di kios-kios penjual buah-buahan (Gambar 1a). Setiap perajin batik, dalam melukis batik melalui tiga tahap (Gambar 2). Dimulai dengan ‘menglowong’ -melukiskan pola (a). Dilanjutkan dengan melukiskan ‘isi’ di setiap bangun yang tersedia (b) dan terakhir melukiskan bagian-bagian yang relative masih ‘kosong’ agar seluruh bidang kain tertutup (c). Jika diperhatikan dengan seksama dalam lukisan batik itu terjadi ‘transformasi’geometri dari bangun yang sesungguhnya. Dalam Gambar 3 dicontohkan bentuk transformasi yang terjadi dalam lukisan batik yang diberi tanda lingkaran. Dalam melukis batik ada proses transformasi geometri.

a. Menglowong

Gambar 3

Geometri telah meletakkan struktur dan bahasa visual bagi para perancang dan pembuat batik. Geometri transformasi menjadi penting di alam modern ini untuk mengubah bentuk benda-benda di sekitar kita menjadi bentuk yang sangat kecil tetapi tetap indah di dalam bidang gambar. Batik merupakan salah satu ciri khas budaya Indonesia. Dari motif dan warnanya, kita bisa tahu dari daerah mana batik itu berasal. Batik produksi Lasem bercorak khas dengan warna merah yang tidak dapat ditiru oleh pembatik dari daerah lain. Corak batik Lasem ini merupakan gabungan pengaruh budaya Tionghoa, budaya lokal masyarakat pesisir utara Jawa Tengah serta budaya Keraton Solo dan Yogyakarta. Dalam buku Serat Mpu Badra Santi (Babad Tanah Lasem,1479, ditulis ulang olehR Panji Kamzah tahun 1858) dituliskan bahwa kota ini pernah disinggahi salah seorang nahkoda kapal, Bi Nang Un, dari rombongan Laksamana Cengho. Puteri Na Li Ni, istri nahkoda ka-

pal itu, merupakan salah seorang perintis dunia batik Lasem. Selanjutnya, para pedagang Tionghoa perantauan yang datang ke Lasem memberi pengaruh terhadap corak batik di daerah ini. Bahkan, banyak pedagang ini yang kemudian beralih menjadi pengusaha batik di kota Lasem ini. Di tempat mukim baru, Na Li Ni menyusupkan motif burung hong, liong, bunga seruni, banji, mata uang dan warna merah darah ayam khas Tiong Hwa dalam batik. Karena ciri khas yang unik ini, batik lasem mendapat tempat penting di dunia perdagangan. Pedagang antarpulau dengan kapal kemudian mengirim batik lasem ke seluruh wilayah Nusantara. Awalnya batik Lasem ini menjadi batik Encim, batik yang dipakai oleh wanita keturunan Tionghoa yang berusia lanjut. Pengaruh masyarakat pesisir utara terlihat pada kombinasi warna cerah merah, biru, kuning dan hijau. Pengaruh keraton juga ikut mewarnai corak, motif dan ragam batik tulis Lasem ini. Misalnya, motif/orna-

men kawung dan parang. Ketika membuat desain motif batik tulis para pengusaha batik Lasem sangat dipengaruhi budaya leluhur mereka seperti kepercayaan dan legendanya. Misalnya terdapat corak ragam hias burung Hong (merak) dan binatang legendaris kilin (Singa). Pada masa kejayaan batik tulis Lasem setiap rumah tinggal orang Tionghoa mengusahakan pembatikan dengan merekrut tenaga pembatik dari daerah desa sekitar Lasem. Tenaga kerja ini melakukan pekerjaan sebagai sambilan saat menunggu musim panen dan musim tanam padi di sawah. Batik Lasem juga mengikuti pemikirian geometri ini, dengan melakukan proses transformasi geometri. Sehingga, dihasilkan berberapa motif batik yang khas Lasem. Batik Lasem mempunyai ciri multikultural ­Jawa-Tionghoa. Warna-warni cerah serta motifnya yang khas. Misalnya, motif sapu jagat (Gambar 4.a); Merak Berungding (4.b); kembang teratai (4.c), banji (4.d), Tiga Negeri (4.f).(om tris)

b. Mengisi

4.a.

4.b.

4.c.

c. Mengharmoniskan

4.d.

Gambar 2

4.e.

4.f.

n Belajar Menjadi Lebih Manusiawi Lewat Fisika 16

Mengembangkan Intuiti Oleh : Leo Sutrisno Dalam perjalanan pulang dari kegiatan di luar kota minggu ini diperoleh pengalaman yang dipungut (baca: ‘dicuri dengar’) dari pembicaraan dua penumpang. Salah seorang dari mereka mengeluhkan bahwa anaknya belum tahu apa-apa, padahal sudah lulus sarjana. Pengalamannya masih kurang, kata penumpang lain menimpalinya. Tampaknya, mereka membedakan antaranya ‘pengetahuan’ dan ‘pengalaman’. Sayang, pembicaraan berikutnya bergeser pada masalah bank Century karena ditimpali oleh omongan orang lain yang lebih kuat nadanya. Tulisan ini mencoba mengurai tautan antara pengetahuan dan pengalaman itu, khususnya dalam lingkup fisika. Dalam fisika, pengetahuan diraih lewat penelitian ilmiah yang berporses dalam tiga tahap. Tahap pertama adalah tahap mengumpulkan bukti-bukti eksperimental tentang fenomena yang sedang dipelajari. Tahap kedua berupa kegiatan yang mengkorelasikan bukti-bukti ekperimental itu dengan skema matematis sehingga terbentuk teori. Tahap ketiga adalah menuangkan temuannya dalam bahasa (yang sederhana) sehingga dapat ’dipahami’ oleh orang biasa. Pengetahuan dan aktivitasaktivitas rasional dengan tepat mengisi bagian mayoritas dari penelitian ilmiah. Namun sebenarnya, bagian rasional dari penelitian ini tidak akan banyak manfaatnya jika tidak dilengkapi dengan intuisi. Intuisi memberikan para ilmuwan pemahamanpemahaman baru dan menjadikan mereka menjadi kreatif. Pemahaman-pemahaman baru ini, pada umumnya tidak muncul

pada saat mereka berada di meja percobaan atau di meja kerja yang penuh dengan teori-teori. Pemahaman ini muncul pada saat mereka sedang santai. Pemahaman itu muncul pada saat sedang di kamar mandi, di meja makan, di saat sedang berjalan-jalan atau bahkan pada saat bermimpi. Dalam periode relaksasi ini pemikiran intuitif mengambil alih dan dapat menghasilkan pemahaman itu mendadak menjadi gamblang, terang benderang. Namun, pemahaman-pemahaman intuitif ini tidak berguna bagi fisika kecuali jika dapat dirumuskan dalam sebuah kerangka kerja matematis yang konsisten dan dilengkapi dengan bahasa yang sederhana, sebagai abstraksi. Abstraksi yang dihasilkannya terdiri dari sebuah sistem konsep dan simbol yang menyusun peta realitas. Peta realitas ini merepresentasikan beberapa gambaran dari realitas. Peta realitas tidak menggambarkan seluruh realitas. Peta relitas ini, yang diwakili dengan bahasa yang sederhana dan hubungan-hubungan matematis, sering menjadi kabur karena kita telah biasa menggunakannya. Ujungnya, abstraksi yang dibangun menjadi tidak akurat dan ambigu. Mungkin, pada tingkat inilah, menurut penumpang tadi dikatakan ’pengalamannya masih kurang walaupun sudah sarjana’. Pengetahuan rasional, yang berbentuk abstraksi-abstraksi, disajikan dalam relasi-relasi matematis dan dengan bahasa verbal yang sederhana. Pengetahuan ini memiliki sifat relatif. Karena, sangat tergantung dengan gradasi ketepatan pengamatannya, gradasi kebenaran prosedur yang digunakan, serta gradasi dari kesahihan penalaran yang melakukan. Sebaliknya, pengalaman lang-

sung menjadikan pengetahuannya absolut. Karena, pengalaman itu sama persis dengan realitanya. Sebagai ilustrasi, mari simak ucapan si sopir yang menimpali pembicaraan tadi. ’Saya lulusan D-2 otomotif .... Ketika saya masuk kerja di perusahaan ditertawai banyak orang.... Saya hanya tahu dari buku saja. Memegang bor saja saya masih gemetaran’, katanya. Mengalami langsung menjadi tahap yang sangat penting dari proses belajar. Dalam tahap ini, pengetahuan rasional yang telah dirumuskan dalam literatur perlu dilengkapi dengan pengetahuan intuitif. Sebagai contoh, cerita sopir itu. Ia telah belajar dari banyak buku yang menjelaskan cara kerja sebuah bor. Pengetahuan rasional-

nya tidak diragukan. Oleh dosennya, ia diberi nilai tertinggi. Namun, ketika masuk kerja di bengkel sebuah perusahaan, ia gemetaran saat memegang bornya. Keringatnya menetes. Kawan-kawannya menertawakan. Ternyata, apa yang digambarkan dalam pikirannya berbeda dengan apa yang dipegangnya. Karena, bor itu ternyata kasar, berat, berputar cepat dan sebagainya. Ini baru pada tingkat ’memegang alat’. Tahap berikutnya adalah mengoperasikan alat itu. Ternyata, juga sama. Apa yang ia baca di buku tidak seluruhnya menggambarkan realitanya. Ketika ia mencoba, ternyata lubangnya yang berhasil ia buat miring (sedikit). Suara yang ditimbulkan

oleh bor itu membuat hatinya semakin miris. Ia bayangkan apa yang terjadi jika lubang-lubang yang ia hasilkan lebih banyak yang miring ketimbang yng lurus. Memang, sebenarnya, pengetahuan rasional yng diperoleh melalui buku bacaan dan praktikumpraktikum laboratorium belumlah cukup. Pengetahuan intuitif yang ditemukan secara individual dari pengalaman langsung akan melengkapinya. Dengan demikian, pengetahuan yang dimiliki seseorang sesungguhnya bersifat personal bukan objektif yang tunduk pada generalisasi. Intuisi kita perlu diasah dari waktu ke waktu jika kita ingin lebih mememahami alam semesta ini. Semoga!.**


I EDIS E STYL

20

Pontianak Post Minggu 7 Pebruari 2010

MODEL : SILVY (SANGGAR BORNEO)

MABES

FOTO : BEARING

x -presi: Graha Pena Pontianak, Lt. 5

hunting busana & naskah : MELA

GRAFIS & LAYOUT : SIGIT

koleksi BUSANA : MOZART BOUTIQUE, JL. IMAM BONJOL

LOKASI : STUDIO TEKNIK FOTO II GAJAHMADA

e-mail: redaksi@x-presi.com


Minggu, 7 Februari 2010

metroPOLIS

Realisasikan APBD Segera

Christiandy Sanjaya

WAKIL Gubernur Kalimantan Barat, Christiandy Sanjaya menginstruksikan tim anggaran pemerintah daerah Provinsi Kalbar beserta pimpinan satuan kerja perangkat daerah (SKPD) untuk segera menyusun dokumen pelaksana anggaran (DPA). Hal ini menyusul telah ditetapkannya RAPBD 2010 Kalbar pada 4 Pebruari lalu di Gedung DPRD. Menurut Christiandy, DPA merupakan dokumen petunjuk teknis pelaksanaan bagi

Cempedak Merambah Eropa SUNGAI SEDIK—Mungkin di tahuntahun mendatang, harga cempedak akan bersaing dengan harga durian. Mungkin juga di tahun-tahun mendatang, akan terlihat cempedak bisa masuk pasar modern seperti supermarket. Apa pasal? Patrick, seorang pedagang buah asal Prancis begitu tertarik dengan buah tropis yang banyak di wilayah Kalbar ini. Dia bahkan mampu menghabiskan dua buah buah cempedak ukuran sedang sekali duduk. Bahkan untuk sarapan, makan siang Patrick atau bahkan makan malam, cempedaklah menjadi salah satu menunya. Ya. Patrick adalah salah satu orang-orang Eropa yang memiliki kebiasaan mengonsumsi buah dan sayuran segar tanpa dimasak. Jangan heran ketika melihatnya duduk santai sambil mengunyah brokoli atau bunga kol mentah. Dia juga memakan sawi putih, yang biasa dipakai sebagai pelengkap masakan cap cai, dengan mentah pula. Sekali duduk, satu rumpun sawi putih mentah itu bisa habis dilahapnya. u Ke Halaman 27 kolom 5

SKPD untuk melaksanakan dan merealisasikan kegiatan. Selain itu, dia pun berharap agar aparatur pengawasan pemerintahan daerah dapat terus mencermati, meneliti dan mengawasi pengelolaan anggaran yang diperuntukkan bagi SKPD di lingkungan pemprov. u Ke Halaman 27 kolom 5

PONTIANAK—Jumlah pegawai negeri Pemerintah Kota Pontianak yang bercerai meningkat setiap tahunnya. Berdasarkan data Badan Kepegawaian Daerah Kota Pontianak, perkawinan 17 PNS kandas pada 2009. Delapan diantaranya adalah pegawai Dinas Pendidikan. Jumlah tersebut meningkat lebih dari 300 persen dari tahun

sebelumnya. Pada 2008, hanya terdapat lima kasus perceraian PNS. Seluruhnya pegawai Dinas Pendidikan. Sedangkan pada 2007, hanya tiga kasus perceraian saja di lingkungan Pemerintah Kota Pontianak. Dua diantaranya pegawai Dinas Pendidikan. Seluruh pegawai Dinas Pendidikan yang dimaksud bukan guru saja, melainkan juga staf tata usaha maupun pegawai bagian lainnya.

Tubu

Listrik Harus Maksimal PERUSAHAAN Listrik Negara dinilai tidak mendukung program tahun kunjungan wisata Kalbar 2010. Soalnya, kondisi kelistrikan Kalbar dalam beberapa minggu belakangan selalu biarpet. “Bagaimana tahun kunjungan wisata Kalbar mau sukses bila kondisi listrik kita seperti ini. Mati lampu tak kenal Ali Akbar waktu. Sunia usaha pun terganggu. Kota Pontianak saja masih terjadi biarpet, belum lagi di kabupaten. Menyambut Visit Kalbar ini, PLN juga punya kewajiban menyukseskannya,” kata Ketua Fraksi PPP Ali Akbar AS. u Ke Halaman 27 kolom 5

u Ke Halaman 27 kolom 5

Zumiyati

Harapa Konflik Menjala Alam Catatan Perjalanan Jurnalis Tour EC-Indonesia FLEGT Support Project

Jaring- jaring terpasang sporadis menjala ikan di beberapa aliran air Danau Sentarum. Nelayan setempat memasangnya dengan maksud menangkap umpan untuk pakan ikan di keramba. Sekarang tak hanya itu. Jaring-jaring konflik pun sudah terpasang siap menjala alam yang menjadi tempat hidup, tak hanya bagi ikan.

Bas Andreas, Bukit Tekenang

Polisi Bongkar Pabrik Miras Ilegal

SUDAH malam, ketika dua speedboat merapat di dermaga Tekenang Camp. Bangunan itu milik Balai Taman Nasional Danau Sentarum. Tempat itu adalah sebuah pusat riset lapangan yang berdiri di Bukit Tekenang di tengah Danau Sentarum. Tak berlebihan jika menyebutnya seperti namanya, membuat kita terkenang akan keberadaannya. Perjalanan dari Pontianak, Sabtu (30/1) malam ke Kabupaten Sintang melebihi sembilan jam, karena kendaraan umum yang ditumpangi mengalami masalah. Patah spring katanya. Ya, terdengar ada benda jatuh ketika bus melaju. Mau tidak mau, menunggu bus

Orang-orang ini terlahir u Ke Halaman 27 kolom 1 normal. Hanya tinggi badan

Kawasan Lahan Basah yang Perlu Dijaga

Produsen minuman keras yang membuat mereka meniruinimodus bandar TERANCAM : Kawasan Taman Nasionalmulai Danau Sentarum terancam kelestariannya akibat semakin intensifnya kegiatan manusia di dalam dan di sekitarnarkoba TNDS. dalam memproduksi berbeda. Meski posturnya barang dagangan mereka. Salah satunya adalah pemiTEKENANG--Taman mini, cita-cita mereka tak Nasional Danau Sentarum lihan tempat produksi yang merupakan kawasan konikut mengkeret. Harapan cenderung berada di kawasan LANJAK— di Lanjak, Kabupaten Kapuas Hulu. Per- tan jurnalis tour EC-Indonesia FLEGT servasi lahan basah yang elite.dengan Salah satunya, mempunyai arti penting Kehadiran perke- temuan Luther yang juga pabrik wakil Support Project. terus melambung dan dalam sistem penyangga bunan kelapa ketua Dia mengatakan, persoalan sawit DAD Badau itu, memang menjadi minuman keras (miras) ilegal sawit, kerap me- sebuah agenda kegiadi Badau ibarat buah kehidupan masyarakat sekidi kawasan perumahan Nirtar kawasan. Dikatakan munculkan persimalakama. Masalah tumbuh tinggi. wana Executive yang dikelola soalan pro dan perekonomian yang Lorens, awarness Expert kontra di tengah membuat Badau mau EC-Indonesia FLEGToleh Beni Seto. Selengkapnya tidak mau menerima Support Project, kekayaan di halaman 35. masukknya perkebunan BAS ANDREAS/PONTIANAK POST

kelapa sawit, di tengah pro dan kontra yang ada. Diceritakannya, pada masa illegal logging dahulu, masyarakat setempat memiliki kesempatan mendapatkan penghasilan yang lebih baik. Tetapi, kata Luther, tetap saja yang makmur adalah pihak perusahaan kayu yang beroperasi di sana. Begitu Badau dirambah perkebunan kelapa sawit,

Luther

BAS ANDREAS/PONTIANAK POST

Jaw

Perceraian PNS Naik 300 Persen

Mengintai TNDS dengan Sawit

PULAU MAJANG: Suasana pemukiman warga di Pulau Majang saat siang hari. Pulau Majang memiliki daerah strategis untuk dikembangkan.

21

Pontianak Post

masyarakat. Beragam kepentingan, memunculkan konflik yang juga selalu muncul. “Saya juga punya keluarga di Malaysia. Saya pernah tanya ke mereka tentang sawit di sana. Ada beda yang mengherankan. Di sini, ada saja pro dan kontra yang suka muncul, sedangkan di sana, tenangtenang saja.” Begitulah pernyataan Luther anak Iding, pemuka adat Badau, saat bertemu

u Ke Hal 27 kolom 1

u Ke Halaman 27 kolom 1

Lorens

BAS ANDREAS/PONTIANAK POST

BERSANTAI: Suasana saat santai sambil memancing ikan di depan Tekenang Camp di Bukit Tekenang.

Ketika Jurnalis Perempuan Berkumpul dalam Diskusi

Perjuangkan Gender dalam Pemberitaan Media BERSAMA BOLA

Sekitar 30-an jurnalis perempuan berkumpul di lantai 5 Hotel Peony, Sabtu (6/2) pagi. Dalam suasana santai, mereka datang untuk mendiskusikan bagaimana cara memperjuangkan nasib perempuan lewat media. Baik media cetak maupun media elektronik, tempat dimana mereka menumpahkan ide-ide kreatif, melalui tulisannya. ASHRI ISNAINI Pontianak

Meski bertubuh kecil, DjokoADALAH tetap berupaya IPPM (Ikatan Perempuan Pelaku Media) yang melakukan pelatihan jurnalis menggapai cita-cita setinggi mungkin

perempuan, dengan tema Jurnalis Perempuan Berperspektif Gender. Masih banyak kurang pahaman para jurnalis khususnya jurnalis perempuan untuk memahami arti dan makna gender. Sehingga dianggap belum mampu memperjuangkan hak kaum perempuan. Kegiatan dihadiri oleh, dua anggota DPD RI asal Kalbar, yakni Hairiah dan Erma Suryani Ranik. Erma Suryani Ranik selaku anggota DPD RI Komisiberjalan IV, yang menjadi salah satu pemTERGOPOH-GOPOH Djoko perempuan. Setela bicara di pelatihan tersebut mengatakan, saat menuju kamar tidurnya. Yanginidia cari adalah sang pujaan hati, t masih banyak berita di media cenderung salah satu surat cinta yang pernah mengganjal bersifat ditulisnya. statistic. Artinya berita yang ditulishati s hanya menggambarkan jumlah pelaku kejadian, Mungkin masih ada yang tersisa. yang manis, meski berapa orang korban dan sebagainya. Sifatnya Tak lama kemudian, senyum pria 44 tahun artinya itu semua. Y hanya menggambarkan kulit luar dari sebuah itu mengembang. Ada satu surat yang masih lah hati dan dibukan peristiwa. Masih jarang sekali ada berita MUJADI/PONTIANAK POST

Penulis Ratus

Ratakan Perut dengan Belly Dance

tertinggal di lemari kamarnya. Layang cinta Maria adalah p u Ke Halaman 27 kolom 5 itu belum sempat terkirim pada tujuan. Sampul rumah tangga kel surat tersebut sudah termakan usia. Warnanya di Surabaya, saat cokelat, tak lagi putih. Meski begitu, lembaran barang dagangan surat itu masih rapi dan tidak kusut. tama, Djoko lan Surat itu untuk Maria, seorang gadis yang berlanjut, tapi t tinggal di Klaten, Jawa Tengah. Ada tulisan di harus segera kem belakang amplop tersebut. Bunyinya, Kangen Djoko mengaku selalu dari Mast Djoko, Petemon, Surabaya. satu di antara ratus Kata Djoko, huruf t di belakang kata Mas sengaja tidak hanya ditujuk dia tambahkan. Itu agar lebih keren. ’’Surat itu lasan gadis lain. D harusnya sudah saya kirim tiga tahun lalu,’’ mampu mengung kata Djoko lantas tersipu. Lidahnya dia julurkan dalam. Masalah n

PELATIHAN: Pelatihan bagi wartawan perempuan yang berlangsung di Hotel Peony, kemarin.

TARI perut atau belly dance merupakan salah satu seni tari yang telah lama dikenal. Terutama di lingkup masyarakat Timur Tengah. Tarian itu menjadi atraksi menarik yang disajikan di acara pernikahan atau kelahiran. Kini tari perut tak sekadar seni. Gerakan-gerakan tari perut diyakini bisa menjaga


22

PERSPEKTIF

Pontianak Minggu 7 Juni 2010 2009 Pontianak Post Post Minggu 7 Februari

Sekeluarga Konsumsi Herbal dan Olahraga Pemenang General Medical Check up kerjasama Pontianak Post dengan Kharitas Bakti adalah Yandi (30). Kesempatan ini tidak dilewatkannya. Bapak dua anak itu ingin mengetahui kondisi kesehatannya, terlebih jantung. Apakah penyakit yang selama ini merupakan biang kematian manusia di dunia ini ada pada dirinya.

Hendy Erwindi Pontianak

Hindari Pedas dan Kopi PONTIANAK – Dr Edwin Layarda mengatakan, jangan memandang remeh setiap penyakit, seringan apapun itu. Suatu penyakit dapat menjadi parah walah di mata masyarakat tidak membahayakan. Dicontohkannya mag. Penyakit ini tidak dapat terdeteksi dengan tes darah dan urine atau laboratorium. Karena bukan penyebab utama kematian, masyarakat cenderung menganggap enteng. “Apapun penyakitnya jangan dianggap remeh. Karena bisa parah jika tidak segera ditanggulangi,” ujarnya. Beberapa penyebab mag, lanjut Edwin, antara lain pola makan yang tidak teratur. Makan telat tidak baik untuk pencernaan, karena asam lambung akan berproduksi terus. Selanjutnya stres, kondisi pikiran pun dapat menjadi penyebab mag, memperbanyak produksi asam lambung. “Selanjutnya makanan yang merangsang asam lambung,” katanya. Makanan yang memproduksi asam lambung adalah makanan yang pedas dan cafein. Kepada penderita mag, sebaiknya jangan mengonsumsi makanan pedas dan kopi. “Kedua makanan ini perangsang utama tingginya produksi asam lambung,” tutur Edwin. Mag disebabkan dua hal. Produksi asam lambung yang tinggi dan sistem pelindung lambung yang lemah. Kalau asam lambung tinggi, sedangkan tidak ada yang dicerna akan menyebabkan mag. Pun sebaliknya, ada yang dicerna, tapi karena sistem pelindungnya lemah, dapat juga menyebabkan mag. “Sistem pelindungnya lemah, sebaiknya jangan makan makanan yang sulit dicerna seperti bakso. Lambung akan berkontraksi. Banyak sebenarnya makanan yang sebaiknya tidak dikonsumsi penderita mag, tapi yang terpenting hindari kopi dan pedas,” terangnya.(hen)

Sebelumnya Yandi pernah mengecek kesehatannya. Hanya saja, kala itu tidak sampai pada pemeriksaan jantung. Sekarang wirausahawan ini bakal mengetahui kondisi jantungnya. “Dulu saya pernah check up, tapi hanya darah dan urine. Jantung belum,” ungkapnya. Yandi memboyong istri Ike (33) dan anaknya Raihan (5) serta Raudhah (3) ke Kharitas Bakti. Selama ini Yandi tidak pernah mengalami gangguan kesehatan serius. Tentunya pola hidup sehat dilakukannya. Pun keluarga, Ike, Raihan dan Raudhah selalu sehat. Apa rahasianya, keluarga ini kerap mengonsumsi obatobatan herbal dan olahraga. “Alhamdulillah sekeluarga tidak pernah sakit serius. Makannya biasa, tapi ada minum obat herbal. Kami juga sering olahraga,” kata Ike. Masalah Yandi hanya satu. Warga Jalan Parit Haji Husein II ini bermasalah pada

Foto-foto mujadi/pontianakpost

PERIKSA JANTUNG: Memeriksakan kesehatan jantung merupakan suatu yang penting. Karena permasalahan jantung tak jarang menyebabkan seseorang menjadi fatal.

pencernaan. Dia menderita maag, tapi terhitung ringan. Hal itu dialaminya sudah lama. Yandi yakin maag disebabkan jauh sebelum dia bekeluarga, saat mahasiswa dulu. Ketika mahasiswa pola makannya tak teratur, berbeda dengan sekarang. “Mahasiswa sering telat makan, dulu baik-baik saja. Sekarang baru terasa,” ujarnya. Medical check up dimulai. Bermula dengan mengambil darah, urine terakhir periksa jantung. Yandi tenang, dia tawakal,

hasilnya diserahkannya kepada Yang Maha Kuasa. Setelah itu Yandi, Ike Raihan dan Raudhah pulang. Kembali lagi beberapa jam kemudian mengetahui hasilnya. Yandi datang kembali ke Kharitas Bakti sendiri. Dia langsung ke ruangan dokter. Dr Edwin Layarda membacakan hasil tes. Satu persatu diterangkan Edwin. Yandi aktif, terus bertanya terhadap hasil tes.

Secara umum kondisi kesehatan Yandi baik. Kolesterol, jantung dan penyakit lainnya tidak terdeteksi dalam tubuhnya. Walau begitu, Yandi harus tetap waspada. Pencernaannya bermasalah. Dia memanfaatkan GMC untuk berkonsultasi dengan dokter. “Maag termasuk penyakit yang tidak terdeteksi dalam tes darah dan urine. Bapak jaga makan, hindari makanan yang memicu maag,” kata Edwin Layarda.(*)

Seminar Kesehatan Kharitas Bhakti

PONTIANAK – Kharitas Bhakti mengadakan seminar kesehatan, kemarin (6/1). Sebanyak 40 orang menghadirinya. Temanya unik, pengaruh organ vital terhadap seksualitas dan reproduksi. Sebagian besar peserta wanita, menunjuk keingintahuan dan kesadaran wanita terhadap reproduksi lebih besar dari pria. Seminar diisi dr Hutajulu, SpOG, K (Fer) spesialis kebidanan dan penyakit kandungan serta dr Ali Fuchih Siauw, M Repro, SpAnd spesialis andrologi. Pada sesi pertama, dr Hutajulu mengatakan, kebisaan menjaga kebersihan, termasuk kebersihan organ-organ seksual atau reproduksi, merupakan awal dari usaha menjaga kesehatan kita. Jika ekosistem vagina terjaga seimbang, otomatis seseorang akan merasa lebih bersih dan segar dan tentu saja lebih nyaman melakukan aktivitas sehari-hari. “Orang kadang lupa, kebersihan hanya di luar. Tanpa memperhatikan kebersihan organ intim,” katanya. Cuaca, lanjut dia, juga berpengaruh dengan kesehatan alta vital. Pontianak yang berada di bawah garis khatulistiwa menyebabkan orang mudah berkeringat. Keringat akan membuat kelembaban tinggi. “Seksual dan reproduksi yang tertutup dan berlipat. Bakteri mudah berkembang biak dan eksosistem di vagina terganggu bau tak sedap serta infeksi,” ujarnya. Pada sesi kedua, dr Fuchih Siauw mePasang Iklan

BIRO SINGKAWANG (0562) 631912 08125713422

nyampaikan, akhir-akhir ini kamu lelaki dirisaukan dengan ukuran alat vitalnya. Mereka melakukan berbagai upaya memperbesar organ tersebut. Minum jamu hingga penanaman benda tertentu pada alat vital. “Sayangnya upaya dengan memeriksakan diri ke dokter hanya sebagian kecil masyarakat saja. Sebagian besar tidak memeriksakan dirinya kedokter tetapi berupaya sendiri walaupun kerapkali menimbulkan masalah baru antara lain penis menjadi rusak akibat penanaman benda asing maupun suntikan bahan

silicon dibawah kulit penis,” ungkapnya. Berbagai alasan dikemukakan lelaki ingin memperbesar kelaminnya. Dikatakan Fuchih apakah hal tersebut sudah benar. “Perlu diketahui bahwa seorang dokter wajib memberikan informasi dan pengobatan kepada pasiennya berdasarkan ilmu dan studi ilmiah yang dapat dipertanggungjawabkan. Sedangkan seorang dukun atau pengobatan alternative seringkali tidak berdasarkan pengetahuan ilmiah dan kurang dapat dipertanggungjawabkan,” tuturnya.(hen)


Pontianak Post Post Pontianak Pontianak Post

OPINI PINYUH

Rabu 3 3 7Juni Juni 2008 2010 Minggu Februari Rabu 2008 Rabu 3 Juni 2008

Pigura

19 23

Judi dan Miras Haram di Arena Robo-Robo

Rancang Mimbar Tilawah MEMASUKI pekan kedua Pebruari 2010, Sui Pinyuh sebagai tuan rumah penyelenggara Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) XXVI terus melakukan pembenahan. Salah satu yang sudah tampak, adalah membangun mimbar tilawah di komplek bangunan milik Terdy Mingko yakni PT Jairi Salim Patoka Sarana Sui Pinyuh. “Alhamdulilah, sejak dua pekan kami mengerjakan mimbar tilawah. Sudah 60 persen berdiri,” jelas Jairi Salim selaku perancang bangunan mimbar tilawayah MTQ ditemui Pontianak Post di lokasi bangunan, kemarin. Pekan pertama dan kedua, memperkerjakan 13 orang setiap hari. Tapi memasuki pekan ketiga, tersisa sembilan tenaga kerja harian lagi. Jairi sebagai pelukis alami asal Kota Pinyuh itu menyebutkan, sekitar 10 hari ke depan, diperkirakan bangunan mimbar tilawah sudah siap. Kemampuan Jairi dalam memainkan kuas untuk melukis dalam bentuk relief maupun gambar pakai kuas, membuat panitia MTQ Provinsi Kabupaten Landak juga membutuhkan tenaga dan keahliannya dalam memainkan kuas juga untuk memoles mimbar tilawah MTQ tingkat Provinsi Kalbar yang menurut jadwal April 2010 siap dilaksanakan. (ham)

4 Kios yang Nakal Ditutup

Hamdan/Pontianak Post

MIMBAR TILAWAH: Jairi Salim perancang pembuatan mimbar tilawah MTQ XXVI tingkat kabupaten menunjukkan dan cara pembuatannya. Pekan ketiga Pebruari diharapkan selesai dibangun di komplek PT Patoka Sarana Kecamatan Sui Pinyuh.

Tiga Losmen Digerebek Polisi Gabungan Pasangan Tak Resmi Terjaring Razia MEMPAWAH- Kapolres Pontianak AKBP Andi Fairan S.IK membenarkan, dalam rangka pengamanan menjelang Imlek dan Cap Go Meh 2552, pihaknya melakukan razia gabungan dengan Satpol PP di beberapa losmen penginapan serta daerah keramaian seperti tepian pantai ancol dan sekitarnya. Semua itu dalam rangka menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas), Kamis (4/2) sekitar pukul 21.00 malam bersama Sat Pol PP Kabupaten Pontianak itu, menggerebek penginapan dan lokasi-lokasi yang diindikasikan sebagai tempat mesum Mempawah dan Sungai Pinyuh. Petugas mengamankan delapan pasangan mesum (tak resmi) dan dua orang warga yang tidak dapat menunjukkan kartu tanda penduduk dan identitasnya ketika razia berlangsung. Razia dipimpin Kabag Ops Polres Pontianak, Kompol MM Sitepu bersama Kasat Samapta Polres Pontianak, AKP Ahmad dan Kasat Sat Pol PP Drs Rosmidi.

Dengan cara menyisir lokasilokasi perkumpulan remaja di Kota Mempawah, seperti komplek Stadion Opu Daeng Menambon Mempawah, Jembatan Antibar AKBP Andi Fairan II Mempawah dan lokasi Masjid Agung Al-Falah Mempawah yang kerap kali dijadikan tempat pacaran muda-mudi. Di lokasi itu, petugas tak menemukan karena sudah sempat ketahuan. Di lokasi kafe remang-remang Pantai Ancol Sengkubang, ditemukan pengunjung tidak ada identitas. Petugas juga menjaring dua pasangan muda-mudi yang sedang memadu kasih di pinggiran Pantai Ancol. Pasangan itu digiring ke Mapolres Pontianak. Tidak sampai disitu, petugas kembali berg-

erak menuju ke Kota Mempawah. Petugas bergerak menuju ke Penginapan Permata Bunda Mempawah. Di penginapan itu, polisi dan anggota Sat Pol PP Kabupaten Pontianak menggerebek satu per satu tamu yang menginap di tempat itu. Alhasil, petugas menjaring satu pasangan mesum yang tak dapat menunjukkan surat identitasnya. Bukan hanya penginapan di Kota Mempawah saja, dalam razia itu petugas juga menggerebek penginapan Patoka dan Losmen Bulan Bintang di Sungai Pinyuh. Puluhan petugas bergerak cepat menggerebek satu persatu tamu pengunjung yang bermalam di penginapan itu. Kurang lebih satu jam menggeledah kamar tamu di dua tempat penginapan itu, polisi mengamankan lima pasangan mesum dan dua orang tamu laki-laki yang tidak memiliki KTP maupun kartu identitas lainnya. Dari lima pasangan mesum yang diangkut petugas, satu pasangan mesum terjaring di Penginapan Patoka dan tiga pasangan lainnya di Losmen Bulan Bintang. (ham)

MEMPAWAH-Praktik perjudian, perdagangan minuman keras (miras) serta kegiatan haram yang dapat menimbulkan keresahan tidak dibenarkan beraktivitas di arena robok-robok. Hal itu dilontarkan Ria Norsan, Bupati Pontianak, ketika membuka kegiatan pasar malam dan hiburan rakyat robo-robo. Didampingi Muspida, sebelumnya Bupati membuka dengan lomba gelas kelayang, Jumat. “Panitia lokal robo-robo, jangan memberikan tempat bagi kegiatan seperti perjudian, permainan ketangkasan maupun perdagangan miras selama berlangsungnya kegiatan,” warningnya. Apapun bentuk dan alasannya, kegiatan haram tidak diizinkan apakan lagi untuk dibenarkan. Jika ada yang melakukan, aparat hukum agar bertindak tegas. “Tangkap siapa saja yang coba-coba mengdakan bermain judi,”pinta Ria Norsan menyebutkan disampingnya ada Kapolres. Pemkab kata Bupati menyambut baik atas inisiatif panitia lokal untuk menggelar berbagai macam kegiatan mulai dari hiburan rakyat, pasar malam hingga permainan serta pertandingan yang ditujukan untuk menyemarakan sekaligus memeriahkan perayaan kalender wisata roborobo 2010 di Kuala Mempawah. “Kita sangat menyambut baik inisiatif panitia lokal untuk menggelar berbagai kegiatan-kegiatan yang ditujukan untuk menambah kemeriahan perayaan robo-robo ini. Misalnya kegiatan pasar rakyat yang notabenenya memberikan kemudahan bagi masyarakat untuk berbelanja. Sekaligus, menumbuh kembangkan perekonomian masyarakat,” sebut dia.

Walau begitu, Norsan ingatkan agar berbagai kegiatan yang dilaksanakan panitia lokal tidak menimbulkan gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat. Termasuk, penyelenggaraan kegiatan hiburan rakyat yang dilaksanakan untuk tetap menjaga keamanan. Perhatikan juga waktu-waktu kegiatan hiburan rakyat tersebut. Jangan sampai mengganggu keamanan dan ketertiban masyarakat Kuala Mempawah. Kita tidak menginginkan even robo-robo ini dinodai dengan perbuatan-perbuatan yang tidak terpuji. Mudah-mudahan kegiatan ini dapat terselenggarakan dengan sukses, baik dan lancar sebagaimana yang diharapkan. Kapolres Pontianak, AKBP Andi Fairan SIk berjanji akan melakukan kontrol dan pengawasan terhadap praktik perjudian maupun perdagangan miras selama berlangsungnya robo-robo di Kuala Mempawah. “Polres Pontianak menempatkan 16 personil tiap hari dalam menjaga keamanan arena roborobo. Petugas akan melakukan patroli rutin dengan sasaran perjudian, miras, narkoba dan lainya,” jelasnya kepada sejumlah wartawan. Jadi kegiatan di lokasi ini harus bebas dari aktivitas dan perbuatan yang melanggar hukum. Karenanya, dia meminta agar panitia lokal dan pihak terkait lainnya dapat bekerjasama dengan baik dalam menjaga Kamtibmas di arena robo-robo tersebut. Sebab, menjaga dan memelihara kondusivitas Kamtibmas merupakan tanggungjawab semua pihak terutama masyarakat itu sendiri. (ham)


SAMBAS

24

Pontianak PostPost Minggu 7 Februari Pontianak Minggu 7 Juni 2010 2009

terigas

Krisis Air di Sambas Berlanjut

Bisa Lebih Maju KEBERADAAN pusat pembinaan olahraga akan memacu prestasi atlet. Anggota Komisi D DPRD Sambas Supni Alantas mengatakan dunia olahraga di bumi “Serambi Mekah” ini bisa lebih maju. “Mungkin hanya Kabupaten Sambas yang belum mempu­ nyai stadion olahraga. Memang daerah ini su­ dah lama berdiri tetapi baru 10 tahun pindah ibukota, sehingga perlu pembenahan,” katanya Supni Alantas kemarin. Ia menuturkan ke depan perlu direncanakan lokasi pusat olahraga. Menurutnya, sedikit demi sedikit membangun fasilitas terutama olahraga yang mempunyai potensi mengharumkan nama daerah. “Saya melihat fasilitas olahraga seperti futsal dan pusat kebugaran banyak dilakukan kala­ ngan swasta. Saya rasa pihak swasta bisa diajak bersama-sama membina atlet daerah,” ungkap politikus Partai Golkar ini. Supni mengungkapkan selain keberadaan fasilitas olahraga tentu saja, pembinaan atlet tidak terlepas dari keberadaan pelatih. Dikatakannya, memang membutuhkan anggaran dalam menin­ gkatkan kemajuan olahraga daerah untuk mem­ bayar pelatih. “Mudah-mudahan pada Porprov 2010, Kabupaten Sambas bisa bersaing dengan daerah lain,” harapnya. (riq)

tilik

Gerakan Bersih Kota HIMPUNAN Mahasiswa Kecamatan Pe­ mangkat bersama seluruh elemen masyarakat melaksanakan gerakan bersih kota. Ketua HMKP Sukalminsos kemarin mengatakan kegiatan di­ laksanakan hari ini Minggu (7/2). “Kami hanya menjadi penggerak dan me­ motivasi masyarakat supaya, Pemangkat tidak dicap sebagai kota paling kotor. Cukup banyak hal negatif yang terekspos di luar mengenai kecamatan ini,” katanya. Ia mengungkapkan menepis anggapan negatif, HMKP berupaya menjadikan gerakan bersih kota terutama selokan dan parit dari sampah. Dikata­ kannya, ketika lingkungan tempat tinggal bersih maka keindahan kota dapat diwujudkan. “Sebentar lagi masyarakat Tionghoa akan me­ nyambut tahun baru. Tentunya, dengan suasana kota yang bersih menjadikan kenyamanan dalam menyambutnya,” harap Sukalminsos. (riq)

Pasang Iklan Biro SAMBAS Hub. RABUL HP. 081345541441

Thoriq/Pontianak Post

JALAN: Para pelajar di Kabupaten Sambas menuju sekolah berjalan kaki karena minimnya angkutan umum. Seperti siswa SMPN ini mereka sangat memerlukan angkutan umum.

Sambas Kekurangan Inseminasi Buatan SAMBAS – Populasi hewan ternak sapi di Kabupaten Sambas berdampak kebutuhan daging masih dipasok dari luar daerah. Hal ini dikemukakan Plt Kepala Bi­ dang Peternakan Sambas Friyanto kemarin.“Upaya meningkatkan jumlah ternak, kami melakukan inseminasi buatan bagi hewan sapi. Tahun 2009 kami hanya bisa melakukannya untuk 1.200 ekor saja,” katanya. Ia menyebutkan sedangkan populasi ternak sapi di Kabupaten Sambas mencapai 11 ribu ekor. Dikatakannya, kebutuhan sapi di daerah ini mencapai 5.500 ekor per­ tahun. “Ternak lokal hanya mampu memasok 25 persen, sedangkan 75 persen dari luar daerah.” Menurutnya, upaya mening­ katkan swasembada daging sapi populasi yang ada harus bisa 3-4 kali lipat dari jumlah sekarang. Ia

menyebutkan jumlah akseptor sapi betina yang tersebar di 19 kecama­ tan sebanyak 2.700 ekor. “Dibutuhkan sedikitnya 5.400 strau dalam memenuhi kebutuhan kawin buatan. Sedangkan pemer­ intah daerah sendiri masih belum mampu mengadakan 500 strau kar­ ena keterbatasan dana,” tuturnya. Friyanto mengatakan paling banyak diminati peternak insemi­ nasi dari bibit penjantan unggul yakni simental dan limosin. Ia menjelaskan memang bantuan dari pemerintah provinsi ada sebanyak 3.000 tahun 2009, tetapi jenisnya banyak tidak disukai peternak. “Kalau pengadaan yang dilaku­ kan Pemkab Sambas memang dua jenis tersebut. Sedangkan, bantuan dari pemerintah provinsi tidak bisa memilih jenisnya,” jelasnya. Populasi sapi terbesar berada di Kecamatan Teluk Keramat sebanyak

SAMBAS – Mengakomodir semua keluarga miskin mendapatkan pelayanan kesehatan, Dinas Kesehatan Kabupaten Sambas melakukan pendataan ulang. Kadis Kesehatan Sjachrin Harahap be­ berapa hari lalu mengatakan ada 139 ribu warga miskin di daerah ini yang terdata di pusat pelayanan kesehatan. “Data yang dimiliki Badan Pusat Statistik masih diper­ tanyakan keakuratannya. Karena pendataannya meng­ gunakan sampling, berbeda dengan kami yang langsung ke titik sasaran,” katanya. Ia menyebutkan diper­ kirakan masih ada 10 ribu gakin masih belum tera­ komodir program jami­ nan kesehatan nasional. Dikatakannya, pemerintah daerah dalam memberikan

2.685 ekor, Subah sebanyak 1.673 ekor dan Tebas sebanyak 1.380 ekor. Ia mengungkapkan dengan adanya inseminasi buatan para peternak makin bertambah jumlahnya. “Karena dalam waktu empat bulan sapi ternak setelah disuntik bisa langsung hamil. Tentunya, hal ini mempercepat perkembangan populasi sapi di daerah,” ungkap Friyanto. Ia mengatakan keberadaan dok­ ter hewan sendiri di daerah masih sangat minim. Dikatakannya, da­ lam memeriksa kesehatan hewan pemerintah daerah mengandalkan mantri hewan. “Mudah-mudahan melalui in­ seminasi buatan produksi peterna­ kan sapi di Kabupaten Sambas terus meningkat setiap tahunnya. Semoga saja mendapat perhatian dari pe­ merintah pusat dalam mewujudkan swasembadanya,” harpanya. (riq)

SAMBAS – Krisis air terus berlanjut di Kota Sambas. Paso­ kan dari Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Sambas kepada pelanggan kembali macet selama berhari-hari. Jeni, warga Desa Durian ke­ marin mengatakan jalur distribusi air di Jalan Panji Anom hanya sekali pada minggu lalu. Sedan­ gkan di jalur lain distribusinya lancar. “Kami mempertanyakan kenapa distribusi tidak merata. Padahal kami sebagai pelanggan juga mem­ bayar. Hal ini tentu saja menyulit­ kan kami untuk melakukan aktivi­ tas sehari-hari,” ungkapnya. Warga lainnya, Syaiful Hakim mengeluhkan sudah sepekan ini air PDAM tidak mengalir ke ru­ mahnya. Pegawai negeri sipil ini mengatakan karena sulit menda­ patkan air, untuk memenuhinya harus membeli khusus keperluan air minum. “Sedangkan kebutuhan air untuk mandi dan cuci harus menyedot air di sumur. Tentu saja, kualitas air keruh dan berwarna kecoklatan,” ungkapnya. Ia menyebutkan untuk men­ jernihkan air sumur dirinya meng­ gunakan penyaring berbahan sabut kelapa, batu kerikil, dan arang. Sehingga pada saat dialirkan ke bak penampung, air menjadi jernih. “Kami berharap air bisa men­ galir lagi. Sehingga kami tidak sulit melakukan aktivitas seharihari. Karena persoalan air bersih, mengurangi kegiatan yang lain,” ujar Syaiful. Direktur PDAM Sambas, Tam­

rin Muchsin belum lama ini men­ gatakan PDAM sedang menye­ lesaikan proyek pipanisasi untuk mengatasi krisis air. Ia menyebutkan sedang dilaku­ kan pemasangan dan pengadaan pipa jenis G1 100 mm dengan panjang 300 meter. “Pemasangan pipa PVC 100 mm dengan volume 5.500 meter. Pemasangan pipa PVC 75 mm dengan volume 4.000 meter. Instalasi pemasangan pipa tersebut lebih terfokus pada daerah Kecamatan Pemangkat, Tebas, Se­ bawi, dan Sambas,” jelasnya. Ia mengungkapkan PDAM se­ dang melakukan pengadaan pompa distribusi kapasitas 40 liter per detik, dua unit di Kecamatan Tebas dan bak penampung kapasitas 400 meter per kubik pada PDAM Tebas. Sedangkan, di Kecamatan Sebawi PDAM menambah instlasi pompa air dengan kapasitas 10 liter per detik. “Itu artinya awal tahun 2010 PDAM Sambas siap menerima tiga ribu pelanggan baru di Kabupaten Sambas,” kata Tamrin. Anggota DPRD Sambas Mul­ yadi mengatakan pemerintah daerah supaya mencari sumber air baku yang baru. Menurutnya, temuan sumber air baku di Keca­ matan Paloh, berawal dari hasil survei salah satu konsultan dari provinsi Kalbar. “Debit mata air tadi diperkira­ kan 30 kali volume dibanding mata air dari Danau Sebedang, Keca­ matan Tebas, atau setara dengan 7.340.200- 14.680.400 per meter kubik. Sehingga kebutuhan air ber­ sih di Kota Sambas dapat disuplai dengan baik,” katanya. (riq)

Dinas Kesehatan Data Ulang Gakin hak-hak pelayanan kepada warga miskin itu menggulirkan program jaminan kese­ hatan daerah. “Anggaran awal yang diajukan sebesar Rp900 juta. Kemudian pada pembahasan anggaran mendapatkan tambahan, sehingga besaran anggaran mencapai lebih Rp1,2 miliar,” ungkapnya. Sjachrin mengemukakan banyaknya jumlah gakin di Kabupaten Sambas lebih 28 persen dari total jumlah penduduknya 520 ribu jiwa. Menurutnya, dengan sebaran penduduk yang cukup luas dan geografis tidak bisa semua dilalui jalan darat tentunya pe­ layanan kesehatan kepada gakin belum maksimal. “Pemkab Sambas dengan salah satu visinya meningkatkan derajat keseha­

tan masyarakat berusaha memberikan pelayanan terbaik. Polindes dan bidan desa menjadi andalan penanganan per­ tama kepada masyarakat yang sakit di pedesaan selain puskesmas pembantu,” ungkapnya. Ia mengatakan gakin yang belum dive­ rifikasi ulang tetap diberikan pelayanan selama mendapatkan pengakuan dari desa dan kecamatan. Dikatakannya, Dinkes tidak mau dinilai tidak berbuat hanya karena persoalan birokrasi. “Kami berusaha maksimal mengako­ modir semua gakin untuk mendapatkan pelayanan kesehatan. Mudah-mudahan dengan pendataan ulang, tidak ada lagi gakin yang mengeluh untuk berobat ke puskesmas mau pun rumah sakit,” harap Sjachrin.

Wakil Ketua DPRD Sambas Ni Ketut Indrawati mengharapkan pelayanan kese­ hatan lebih cepat lagi kepada gakin. Ia mengatakan proses birokrasinya supaya diperpendek dan dipercepat. “Kecepatan penanganan tentu dapat menyelamatkan jiwa manusia. Kami tidak mau masih ada anggapan pemerintah daerah kurang peduli terhadap kesehatan masyarakat miskin,” tuturnya. Ia menegaskan legislatif berusaha men­ ingkatkan terus anggaran bidang kesehatan bagi warga miskin. Dikatakannya, apalagi jumlah penduduk Kabupaten Sambas yang miskin masih cukup besar. “Semoga saja dengan pendataan ulang, tidak ada lagi gakin yang ketinggalan masuk dalam program jaminan kesehatan,” harapnya. (riq)


Pontianak Post

KITAB

Minggu77Juni Februari Minggu 20092010

Zaman Sebelum Air Bah Oleh : Dede Godjali, SH “Sebab sebagaimana mereka pada zaman sebelum air bah itu makan dan minum, kawin dan mengawinkan, sampai kepada hari Nuh masuk ke dalam bahtera” (Mat.24:38).

ZAMAN sebelum air bah manusia hanya menikmati makanan yang berasal dari tumbuh-tumbuhan, seperti yang dicatat oleh Musa: ”Lalu TUHAN Allah memberi perintah ini kepada manusia: ”Semua pohon dalam taman ini boleh kaumakan buahnya dengan bebas.” (Kej.2:16). Waktu itu manusia belum diperbolehkan makan daging binatang. Pilihan manusia terbatas, berbeda dengan masa kini; saat itu dibutuhkan penguasaan diri yang sangat kuat. Perihal makan juga disinggung oleh penulis kitab Pengkhotbah: ”Berbahagialah engkau tanah, kalau rajamu seorang yang berasal dari kaum pemuka, dan pemimpinpemimpinmu makan pada waktunya dalam keperkasaan dan bukan dalam kemabukan!” (Pkh.10:17). Kadangkala kita menemukan orang yang makan semaunya, bukan pada waktunya (orang begini bisa makan enam kali dalam satu hari. Memang ada yang sedang dalam program pengurangan berat badan: makan sekali dalam sehari; laparnya sampai hampir mati. Bobotnya turun hanya satu kati alias enam ratus gram saja.Aduh, kasihan sekali!). Pada waktu usia pertumbuhan disarankan makan relatif banyak (dengan komposisi kandungan gizi seimbang); saat usia senja ya tentu dikurangi (ini dibatasi, yang itu boleh tapi hanya sepotong kecil saja, bukan sepotong paha kambing). Salomo sebagai raja berupaya untuk makan pada waktunya, tidak makan suka-sukanya. Ia sepatutnya memberi teladan kepada orang lain, tidak hanya bisanya memberi saran kepada pihak lain (cukup banyak pemimpin pandai berbicara – mesti begini jangan begitu – namun tidak cukup banyak yang melakukan hal itu dalam hidupnya). Paulus pernah memberi saran kepada Timotius: ”Janganlah lagi minum air saja, melainkan tambahkanlah anggur sedikit, berhubung pencernaanmu terganggu dan tubuhmu sering lemah.” (I Tim.5:23). Ada segelintir umat Tuhan menyalahgunakan perkataan Paulus tadi (Boleh lho hukumnya untuk menikmati minuman keras, yang penting tidak sampai mabuk dan dilakukan dirumah sendiri). Padahal Paulus menyatakan dengan jelas: tambahkan minuman keras sedikit, bukan berbotol-botol, dan ini ditujukan kepada umat yang terganggu pencernaannya – bukan sedang terganggu emosinya, lalu lari ke minuman keras, dan juga umat yang fisiknya lemah, bukan yang rohaninya lemah. Sebelum zaman air bah orang-orang kawin dan mengawinkan. Allah mengatur perkawinan Adam dengan Hawa supaya Adam beroleh penolong, seperti dicatat oleh Musa: TUHAN Allah berfirman: ”Tidak baik, kalau manusia itu seorang diri saja. Aku akan menjadikan penolong baginya, yang sepadan dengan dia.”(Kej.2:18). Laki-laki menikah untuk mendapat penolong, yang dapat menghindarkannya dari percabulan, seperti dikatakan oleh Paulus: ”Tetapi mengingat bahaya percabulan, baiklah setiap laki-laki mempunyai istrinya sendiri dan setiap perempuan mempunyai suaminya sendiri.”(I Kor.7:2). Bahaya percabulan mengintai di berbagai zaman dan tempat, juga di Kemah Pertemuan. Kitab Samuel mencatat:”Eli telah sangat tua. Apabila didengarnya segala sesuatu yang dilakukan anak-anaknya terhadap semua orang Israel dan bahwa mereka itu tidur dengan perempuanperempuan yang melayani di depan pintu Kemah Pertemuan”(I Sam. 2:22). Hidup kudus menjadi tantangan yang berat pada zaman akhir ini, terlebih dengan kemajuan teknologi, godaan makin menjadi. Kawinlah baik-baik, jangan kawin lari! Perempuan dijadikan untuk menjadi penolong bagi suaminya (banyak penafsir menyatakan Hawa, berbeda dengan Adam yang diciptakan dari debu tanah, dijadikan dari tulang rusuk, akan mampu mengemban amanat sebagai penolong bagi pasangan hidupnya). Priskila menjadi penolong yang sepadan bagi Akwila, suaminya; Maria telah menjadi pendamping yang sepadan bagi suaminya, Yusuf. Ribka nampaknya kurang berhasil menjadi istri yang seimbang bagi Ishak; demikian juga Sara bagi Abraham dalam hal Hagar. Abraham memiliki paham yang benar dalam mengawinkan anaknya, Ishak. Paham seperti itu juga dinyatakan oleh Paulus:”Istri terikat selama suaminya hidup. Kalau suaminya telah meninggal, ia bebas untuk kawin dengan siapa saja yang dikehendakinya, asal orang itu adalah seorang yang percaya.”(I Kor.7:39). Salah memilih pasangan (kawin) kita akan mengalami kesulitan; salah memilihkan pasangan (mengawinkan) anak kita yang akan susah. Kawin-mengawinkan itu susah-susah gampang.**

25

Dipanggil dan Diutus Oleh : Fr. Martinus Ngabadi, CP Inspirasi renungan dan teks Alkitab (Yes 6:1-2a, 3-8; Luk. 5:1-11) HIDUP kita adalah anugerah sekaligus panggilan perutusan. Anugerah karena hidup kita diberikan oleh Allah dengan cuma-Cuma. Sedangkan panggilan perutusan karena hidup yang diberikan Allah itu bukan hanya sekadar hidup tetapi harus bertumbuh dan berkembang. Apa yang kita kerjakan dalam hidup kita masing-masing, entah sebagai dokter, guru karyawan, petani, imam, suster, bruder, merupakan rahmat Tuhan dan berdimensi perutusan. Saudara-saudari yang terkasih, siapapun kita yang telah menerima anugerah panggilan itu harus siap dan bersedia dengan loyalitas, seperti yang diungkapkan oleh nabi Yesaya “Ini aku, utulah aku” (Yes.6:8). Tema panggilan, khususnya dalam teks Lukas 5:1-11, mengisahkan tentang panggilan Simon Petrus menjadi murid Yesus. Panggilan Simon ini diawali dengan perintah Yesus supaya menebarkan jalanya ke tempat yang lebih dalam, ke tengah danau. Karena perintah tersebut, timbul keraguan

dalam hati Petrus. Pantaslah bila Petrus ragu, karena sudah sepanjang malam dengan kerja keras mereka mencari ikan, tetapi tak mendapat hasil. Lantas ada perintah supaya bertolak ke tempat yang lebih dalam dan pada siang hari untuk menangkap ikan? Mustahil dan usaha menjaring angin! Petrus tahu persis apa yang dialaminya. Dia tahu persis peristiwa sulit yang sedang dihadapinya. Namun karena perintah gurunya, ia melakukannya, “Tetapi karena Engkau menyuruhnya, aku akan menebarkan jala juga”. Simon Petrus dan rekan-rekannya menebarkan jala sesuai dengan perintah Yesus. Yang terjadi setelahnya, tampak bagi mereka hal yang sangat menakjubkan. Hasil tangkapan ikan luar biasa banyaknya, sehingga perahuperahu bisa terisi penuh dengan ikan tangkapan. Bahkan perahu mereka hampir tenggelam karena banyaknya ikan. Melihat kenyataan yang terjadi, Simon Petrus langsung bersujud sembah di depan Yesus dan memohon agar Yesus pergi. Dia menyadari bahwa dirinya seorang berdosa yang tak layak menerima anugerah dan kebaikan-Nya. Peristiwa penangkapan ikan itu menjadi titik awal panggilan Petrus dan rekan sekerjanya untuk menjadi penjala manusia. Maka setelah mereka membereskan semua perahu, mereka langsung mengikuti Yesus, kendati

mereka belum tahu persis apa yang harus mereka lakukan. Menarik dalam peristiwa ini, tanpa pikir panjang, mereka langsung mengikuti-Nya. Pewartaan sabda Allah dan panggilan memang memiliki hubungan yang sangat erat. Para murid adalah pewarta sabda. Lewat merekalah sabda Allah dapat sampai kepada kita. Para murid dipanggil untuk tugas pewartaan, mewartakan apa yang mereka saksikan. Panggilan para murid merupakan panggilan untuk mempersiapkan orang lain, supaya mengenal Yesus dan segala karya penyelamatan-Nya. Saudara-saudari yang dikasihi Tuhan. Melaksanakan perintah Tuhan bukanlah hal yang selalu mudah, banyak tantangan yang harus dihadapi. Panggilan menjadi pewarta sabda Tuhan membutuhkan keberanian, loyalitas yang tinggi dan membutuhkan perjuangan terus-menerus. Petrus yang menanggapi panggilan Yesus, kiranya berpikir panjang. Namun karena keberanian Petrus mengambil keputusan, ia pun dengan tegas memutuskan untuk mengikuti Yesus. Ia memilih mengikuti Yesus berdasarkan pengalaman pertemuan dengan Yesus di danau, ia meninggalkan pengalamannya untuk mengikuti Yesus. Petrus telah menjawab panggilan Yesus dan dia pun bersedia diutus menjadi penjala manusia. Menjadi penjala manusia kiranya

Rasa Takut terhadap Kematian (-1-) Oleh : IB Heri Juniawan Jatasya hi dhruvo mrtyur dhruvam janma mrtasya ca, Tasmad apariharye’rthe na tvam socitum arhasi (Bhg.II.27). Artinya: Bagi seseorang yang lahir, kematian sudahlah pasti dan pasti ada kelahiran bagi mereka yang mati, sehingga terhadap hal yang tak terelakkan ini janganlah engkau berduka. KETAKUTAN adalah musuh terbesar yang pernah ada. Ketakutan melahirkan perasaan tidak aman yang menciptakan ketidak seimbangan dalam pikiran, dan ini akan mempengaruhi sikap seseorang. Sebuah phobia bisa saja mengendalikan hidup seseorang dan menuntunnya pada keadaan tidak waras. Jika sebuah ketakutan diperhatikan dengan baik, maka akan diketemukan bahwa semuanya berdasarkan imajinasi, terkadang imajinasi bisa menciptakan realitas. Ketakutan menciptakan bahaya untuk diri kita sendiri, meskipun kita selalu berpikir bahwa bahayalah yang menciptakan rasa takut. Ada berbagai jenis ketakutan yang dialami manusia, misalnya ketakutan terhadap binatang buas. Ketakutan ini disebabkan karena pada diri manusia muncul segala kecenderungan mementingkan diri sendiri, keterikatan dan kebencian sehingga kehi”Na pupphagandho pativatam eti na candanam tagaramallika va satam ca gadho pativatam eti sabba disa sappuriso pavati. Candanam tagaram bapi uppalam tagaram vapi uppalam atha vasiki etasam gandhajatanam silagandho anuttaro”. Arti: Harumnya bunga tidak dapat melawean arah angin, begitu juga harusmnya kayu cendana, bunga tagaran, dan bunga melati. Tetapi harumnya kebajikan dapat melawan arah angin; harumnya nama orang bajik dapat menyebar ke segenap penjuru. Harumnya kebajikan jauh melebihi harumnya kayu cendana membumbung hungga ke surga”. (Dhammapada : 54-66) MENGAMATI berita, pendapat, maupun issu, sama saja seperti menghadapi berbagai macam tingkah laku kehidupan manusia. Buddha menganjurkan agar setiap orang melakukan pengamatan pada dirinya sendiri secara mendalam sebelum memutuskan sesuatu yang terkait dengan kepentingan masing-masing. Apa yang menyimpang dari kebenaran, yang tidak baik, yang tidak berguna, yang akan mengakibatkan kerugian atau penderitaan, sudah seharusnya dapat disingkirkan jauh-jauh. Sebaliknya apa yang benar, yang bermanfaat, dan yang tidak dicela, apa yang berguna, yang akan membawa keberuntungan atau kebahagiaan sudah selayaknya mendapat prioritas dan perhatian untuk segera dilaksanakan.

Genta Khong Hu Cu DALAM kitab Lun Yu atau Lun Gi atau Bunga Rampai dari ajaran Khonghucu, ada satu bagian atau ayat yang berbunyi: “Ketika Tiong Kiong bertanya mengenai pengertian jen (cinta kasih), Khonghucu berkata,….. jangan berbuat sesuatu terhadap orang lain yang engkau sendiri tidak menginginkannya terjadi pada dirimu sendiri (XII,2). Di dunia ini sering terjadi dimana orang ingin melakukan hal yang tidak baik pada diri orang lain, namun dia juga tidak menginginkan sesuatu itu terjadi pada diri mereka sendiri. Sebagai contoh seseorang ingin mencelakakan orang lain mungkin karena orang lain itu pernah berbuat yang merugikan dirinya, namun sebaliknya dia tidak ingin dicelakakan oleh orang lain. Oleh karena itu jika kita tidak ingin dirugikan oleh orang lain, janganlah bercita-cita merugikan orang lain. Dalam Lun Yu juga dikatakan, bahwa manusia jen adalah orang yang karena ingin mengukuhkan kedudukannya, mengukuh-

langan sentuhan terhadap sifat sejatinya dan dengan demikian membuat binatang ketakutan dan berbalik menyerang sebagai pertahanan dirinya. Kita yakin akan keberadaan Tuhan, tetapi kenapa kita seringkali merasa takut berjalan sendiri pada malam hari atau melewati suatu tempat yang dianggap menyeramkan? Rasa takut disebabkan panca indria kita dominan dimasuki oleh hal-hal yang mengerikan. Telinga kita sering mendengar suatu tempat yang menakutkan dan menyeramkan, mata kita sering menonton baik berupa gambar maupun kenyataan tentang sesuatu yang mengerikan. Banyak cerita dan informasi mengerikan yang masuk dalam ingatan kita dan didukung oleh faktor pengalaman pahit yang dialami pada malam hari. Semuanya peristiwa menyeramkan yang diterima oleh panca indera kita kemudian tersimpan dalam pikiran. Tetapi harus sadar bahwa dari sekian cerita menyeramkan itu, ada yang sempurna bahkan maha sempurna yaitu keberadaan ke-Mahakuasa-an Tuhan. Ketakutan yang dialami ketika kita memasuki suatu tempat, ingatan tentang hal-hal mengerikan itulah yang lebih dominan terlintas dalam bayangan kita, dan bukan tentang Tuhan Yang Maha Pengasih, Maha Pemurah dan

sebagainya. Rasa takut terhadap sesuatu yang belum tentu benar adalah bersifat wajar dan manusiawi, karena ditidaktahuannya. Tetapi sesuatu yang pasti akan dialami oleh setiap makhluk termasuk manusia, justru sangat ditakuti yaitu “kematian.” Berbagai jenis rasa takut termasuk rasa takut terhadap kematian bersumber pada “maya”. Ketergantungan pada benda-benda materi yang memberikan kebahagiaan semu dan ketidak mampuan logis untuk memahami hubungan antara Realitas Tertinggi dan alam dunia ini dinyatakan dengan kata “maya”. Menurut Acarya Sankara mengatakan bahwa maya adalah awidya (kegelapan dan kebodohan) itu sendiri. Dijelaskan bahwa maya adalah kekuatan Iswara (Tuhan) yang selalu menghalangi manusia untuk menuju ke widya (pengetahuan, kebijaksanaan). Sebuah contoh dikemukakan dalam Wedanta, betapa pentingnya widya. Pada suatu malam, seseorang melihat di luar rumahnya sebuah tali yang jatuh, tetapi waktu orang tersebut keluar rumah dia sepertinya melihat seekor ular karena rupa tali mirip dengan ular. Untuk memastikan, ia mengambil lampu dan menyalakannya, orang itu melihat bahwa benda itu sebenarnya adalah tali. Jadi kegelapan dan kebodohan itu tidak bisa

Pengamatan Panca Indra Oleh dan perasaan tertekan. Orang itu ”Bagaimana kalau kebentidak akan ternoda, dan dalam cian timbul dalam diri seseSaiman, S.S kehidupannya akan memperoleh orang, apakah itu membawa keberuntungan atau kerugian? ”Demikian ketentraman” (Anguttara Nikaya III: 7;65) Orang yang tidak pernah melakukan tanya Buddha kepada orang-orang suku Kalama. Banyak orang yang telah mengakui pengamatan maka, hidupnya akan mudah bahwa kebencian hanya akan membawa dipengaruhi atau mudah terkena hasut atau kerugian. Barang siapa dicengkeram oleh bujuk rayuan. Setiap bujukan atau rayuan kebencian, ia tidak dapat mengendalikan akan memikat perhatian kita sehingga diperdirinya lagi dan tidak ada ketenangan bagi lukan pengamatan dan kewaspadaan untuk membuktikan kebenarannya. Terlalu sering dirinya. Orang-orang demikian dapat melakukan kita menemukan distorsi dari kebenaran itu sesuatu dengan paksaan atau kekerasan sendiri. Setiap orang dapat mengerti tentang keinsehingga melanggar kesusilaan. Dengan kondisi demikian maka, jiwanya tidak ada lagi dahan dan keharuman bunga melati karena perasaan simpati atau kasih sayang terhadap pernah melihat dan menciumnya sendiri. semua makhluk, apakah hal demikian dapat Tidak ada orang yang menyukai atau memenbawa kebajikan bagi orang lain? Berikut nyintai bunga melati tersebut karena hanya petunjuk Buddha sebagaimana tercantum mendangar atau membambaca tentang tulisan bunga melati. dalam Anguttara Nikaya III,” Apakah pantas jadinya seseorang yang Seorang yang telah bebas dari keserakahan dan kebencian, dan tidak lagi bingung, tetapi hanya tahu karena pendapat sepihak saja dapat mengendalikan dirinya dengan baik dan kemudian hatinya percaya dan menaruh pikirannya terarah, batinnya dipenuhi oleh simpati atau membenci. Pengamatan harus perasaan kasih sayang, oleh perasaan belas dikembangkan dalam diri manusia sehingga kasihan, oleh perasaan simpati dan keseim- jiwanya akan mantap. Orang yang mudah bangan batin yang ditujukan ke segala arah terpengaruh atau terpancing oleh sesuatu hal tanpa batas, bebas dari perasaan permusuhan atau tidak mampu mengendalikan emosinya

­­­­­

Cinta Kasih lain, janganlah kita kan kedudukan orang lain, dan Oleh: menyakiti orang karena ingin mengembangkan M Ikhsan Tanggok lain; jika kita tidak dirinya, mengembangkan ingin dimusuhi oleh orang lain. ... itulah yang dapat dinamakan jalan untuk mengamalkan jen” orang lain, janganlah kita berpikir untuk memusuhi oleh orang lain, dan seterusnya. (VI, 28). Jika kita perhatikan ungkapan Khonghucu Kenyataan itu sendiri sebagai suatu kesdi atas; pengamalan atas jen (cinta kasih) eluruhan, yang oleh Khonghucu disebut terjadi dalam bentuk memperhatikan orang prinsip chung dan shu, yaitu jalan terbaik lain. Berbuatlah untuk kepentingan orang untuk mengamalkan jen atau cinta kasih lain jika kita juga menginginkan perbuatan terhadap sesamanya. Sedangkan pada pengikut Khonghucu di yang sama berlaku atas diri kita. Di sini berlaku kebajikan akan dibalas dengan ke- kemudian hari, prinsip ini dikenal dengan bajikan dan kejahatan akan dibalas dengan “prinsip tepa salira”. Artinya suatu prinsip kelurusan (SS XIV;34) Inilah segi positif dari yang memakai diri sendiri menjadi tolak perbuatan tersebut, yang oleh Khonghucu ukur untuk mengatur prilakunya. Jika kita disebut chung atau tenggang menenggang ingin dilayani oleh orang tua kita dengan baik atau leluhur kita, maka kita juga harus terhadap orang lain. Dalam segi negatifnya, yang oleh Khon- memberikan pelayanan yang baik kepadanghucu disebut shu, adalah jangan berbuat ya. Atau layanilah penguasamu jika engkau sesuatu, terhadap orang lain, yang engkau menginginkan bawahanmu melayani dirimu sendiri tidak ingin hal itu terjadi pada dirimu. dengan baik pula. Berbuatlah apa yang Jika kita tidak ingin disakiti oleh orang terbaik menurut kita untuk menyenangkan

merupakan sebuah perutusan yang sangat sulit. Dia harus berjumpa dengan orangorang yang belum mengenalYesus. Dia harus mewartakan perbuatan-perbuatan Yesus dan karya-karya Yesus. Dalam hal ini, menjadi penjala manusia berarti menjadi pewarta sabda Tuhan. Saudara-saudari yang terkasih. Bagaimana panggilan kita sebagai orang beriman? Apa yang patut kita renungkan dari kisah panggilan Petrus ini? Kita sebagai orang beriman memiliki tugas menjadi pewarta sabda Tuhan. Menjadi orang Kristen merupakan panggilan yang punya arah dan tujuan seperti yang telah dilakukan oleh para rasul. Panggilan yang kita hidupi sesuai dengan talenta yang kita terima dari Tuhan dan tentu saja bukan hanya untuk diri kita sendiri. Panggilan seorang Katolik harus dinyatakan dengan sikap siap untuk diutus untuk membawa orang sampai pada pengenalan iman yang mendalam. Oleh karena itu penting bagi kita memilki keberanian bersaksi tentang iman kita. Kehadiran kita sebagai orang beriman harus menjadi tanda kehadiran bagi sesama. Dengan panggilan kita sebagai orang Kristen harus, apakah kita juga siap diutus menjadi pewarta sabda Allah? Beranikah kita berkata: “Inilah aku, utuslah aku”?.

Mentari Hindu membedakan antara ular dan tali. Rasa takut terhadap kematian akan semakin menghantui pikiran bila manusia selalu sibuk mengurus urusan duniawi seperti; 1) kesehatan dan pemeliharaan kehidupan, 2) makanan, 3) tidur, 4) uang atau benda-benda yang dapat dibeli dengan uang, 5) kepuasaan seksual, 6) kesejahteraan keluarga, 7) kebanggaan sebagai orang penting dan sebagainya. Supaya tidak hanya hidup dalam lingkungan awidya, kita memerlukan pemahaman tentang widya. Acarya Sankara menegaskan bahwa cara memahami widya sudah dijelaskan dalam buku-buku suci seperti Upanisad, Bhagawadgita, Brahmasutra dan kitab-kitab suci lainnya. Acarya Sankara mengingatkan kepada kita semua “seseorang yang sedang mencari widya selalu harus waspada, karena jalan menuju widya begitu sulit, dan perlu melakukan tapa (pengendalian diri) serta pantangan-pantangan lainnya”. Sebaliknya, “ jalan menuju awidya kelihatannya sangat mudah, indah, dan menyenangkan”. Apa yang dihasilkan dari awidya adalah penderitaan yaitu kelahiran dan kematian yang berulang-ulang. Melalui widya seseorang akan mendapatkan suatu kebahagiaan tanpa penderitaan. (Bersambung) akan menjadi korban dari kebodohan itu sendiri. Orang yang bijaksana akan mempertimbangkan sesuatu hal yang akan dilakukan sehingga tidak terbawa oleh arah angin yang sering menimbulkan penyesatan. Kesesatan menimbulkan kebencian, ketika kebencian berkobar dan menjalar, dunia pun akan terbakar. Barang kali itu yang dinamakan kiamat seperti yang diceritakan dalam film dua ribu dua belas. Dalam ajaran Buddha mengenal adanya tanda-tanda zaman telah ditunjukan oleh Buddha, akan tiba waktunya kiamat yang terjadi oleh karena ulah manusia itu sendiri. Kehidupan manusia di bumi mungkin berakhir, namun penderitaan akan selalu mengejarnya. Tidak ada akhirnya penderitaan bagi para makhluk yang dicengkeram oleh kencian dan terjerat oleh hafa nafsu yang rendah. Mereka akan lari tunggung langgang menanggung dalam lingkaran kehidupan dan tumimbal lahir terus-menerus entah di alam neraka maupun di alam rendah lainnya. Hidup sekarang menentukan kehidupan yang akan datang dan kehidupan terdahulu menentukan kehidupan sekarang, begitu kira-kira pelajaran dari hukum karma yang telah dibabarkan oleh Buddha. Memahami bahwa kehidupan akan saling menentukan maka, kita diingatkan untuk selalu mengamati perbuatan yang dilakukan oleh panca indera sehingga tidak terjadi penyesalan dikemudian hari.**

atasan kita, niscaya bawahan kita juga akan berbuat yang terbaik buat kita. Dalam karya Fung Yu Lan (1990) dikatakan bahwa prinsip chung dan shu sekaligus merupakan prinsip jen, sehingga pengamalan terhadap chung dan shu berarti pengamalan terhadap jen. Dan pengamalan ini mengakibatkan pelaksanaan tanggung jawab serta kewajiban seseorang dalam masyarakat, yang didalamnya terkandung sifat yi atau perikeadilan. Dengan demikian prinsip chung dan shu merupakan awal dari akhir dari kehidupan moral seseorang. Oleh karena itu dalam hidup ini prinsip chung (tenggang rasa terhadap orang lain) harus dikembangkan; kalau tidak, keadilan, kedamaian dalam dunia ini sulit untuk dicapai. Jika sikap cinta kasih atau jen sudah tidak ada lain dalam diri manusia; maka dunia ini penuh dengan permusuhan, jika ini terjadi, maka kehancuran akan terjadi di mana-mana. Jalan yang terbaik yang harus ditempuh kata Khonghucu adalah mengembangkan sikap jen atau cinta kasih terhadap sesama manusia dan sesama makhluk hidup lainnya.**


KETAPANG

26 potret

Bakal Calon Bupati

Sukseskan Visit Kalbar PARA pengusaha di bidang jasa pariwisata seperti hotel, restoran, travel, transportasi dan lain-lain siap mendukung dukung Program Visit kalbar 2010. Program yang dicanangkan Gubernur Kalbar pada awal Januari 2010. Menurut Yuso Sudarto SP, M.Si, Kepala Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga Ketapang bahwa untuk mendukung langkah nyata dalam Visit Kalbar Yudo Sudarto 2010 tersebut para pengusaha mengadakan pertemuan copee morning di hotel Aston Ketapang belum lama ini. “Seorang pengusaha jasa wisata mengaku bahwa sektor ini mempunyai prospek yang cerah kedepan, karena itu pihak pengusaha akan turut andil dalam mensukseskan kunjungan Kalbar 2010 ini,” kata Yudo Sudarto. Ia mengatakan peran pengusaha jasa dalam memperbaiki layanan mulai dari air lines, trevel, hotel dan restoran perlu ditingkatkan, Selain itu turut serta dalam mempromosi kan daerah juga perlu lebih ditingkatkan, salah satinjya dengan tetap menjaga ketersediaan sarana transportasi antar daerah. Yudo menegaskan, Pemkab Ketapang sangat sangat menghargai peran jasa sektor pariwisata ini. karena mereka adalah ujung tombak yang langsung berhadapan dengan para wisatawan “Dengan membaiknya tranportasi udara pada tahun 2010 ini dengan penambahan armada , pembenahan beberapa obyek wisata dan promosi yang intensif diharapkan Ketapang akan membantu mensukseskan visit Kalbar 2010,” kata Yudo Sudarto. (ndi)

Pontianak 3 Juni 2010 2008 Pontianak Post Post MingguRabu 7 Februari

Issiat Isyak 0%

Abdul Sani 13,8 %

Thomas Alexander 0%

Alamuddin 0%

Bakal Calon WaBUP

Yasyir Ansyari 1,0 %

Ismet Siswadi 17 %

Gusti Padlin 11,3 %

Syawaldi, MY 32,3 %

Perbaikan Gizi, 82 Desa Dapat Bantuan ADB Andi Candra/pontianakpost

TEPUNG TAWAR: Bupati Kayong Utara Hildi Hamid, melakukan tepung tawar atau penancapan tiang pertama pembangunan falilitas infrastruktur pasca kebakaran di Tanjung Satai, Pulau Maya Karimata.

Pembangunan Rumah Korban Bencana Kebakaran Dimulai KAYONG UTARA—Pemkab Kayong Utara berusaha membantu meringankan beban masyarakat korban pasca bencana kebakaran yang telah membumi hanguskan puluhan rumah warga, pasar dan beberapa fasilitas umum lainnya. Salah satu upaya Pemkab itu adalah membangun rumah warga, pasar dan fasilitas umum lainnya korban pasca bencana kebakaran di Tanjung Satai. Bupati Kayong Utara, Hildi Hamid melakukan penancapan pondasi pertama sebagai awal dimulainya pelaksanaan pembangunan rumah warga,

Jamhuri Amir 24,6 %

pasar dan fasilitas umum lainnya korban pasca bencana kebakaran di Desa Tanjung Satai Kecamatan Pulau Maya Karimata, Rabu (3/2). Selain melakukan penancapan tiang pertama pembangunan fasilitas, Hildi Hamid juga melakukan kunjungan meninjau pelaksanaan operasional Pembangkit Listrik Tenaga Surya di Puskesmas Tanjung Satai. Saat itu, Bupati Kayong Utara Bapak Hildi Hamid yang didampingi Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral, Kepala Dinas Kesehatan, Kepala Dinas Perhubungan, Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan, Kepala Dinas Peker-

jaan Umum, Kabag Umum, Bagian Ekonomi dan Pembangunan, Kasat Pol PP, Kabag Pemerintahan, Badan Penanggulangan Bencana, Kontraktor dan Bagian Humas dan Protokol Setda Kayong Utara. Hildi Hamid menyebutkan realisasi pelaksanaan pembangunan ini memang memakan waktu lama dan proses yang cukup panjang. Namun hingga hari ini patut bersyukur bahwa dengan usaha keras dari Pemerintah Kabupaten Kayong Utara akhirnya keinginan itu bisa terwujud. “Akan ada sebanyak 32 bangunan berdiri yang diperuntukan

bagi rumah warga dan fasilitas untuk kepentingan masyarakat lainnya,” kata Hildi Hamid, Bupati KKU. Kini puing-puing sisa kebakaran itu akan segera berubah menjadi bangunan yang sangat kuat. Maka sangat diharapkan kepada warga korban pasca bencana kebakaran kiranya tidak perlu lagi mengkhawatirkan mengenai masalah tempat tinggal yang mungkin selama ini ada yang membangun rumah dengan bahan-bahan seadanya dan atau menjadi tanda tanya kapan akan mendapat perhatian serta bantuan dari pemerintah.(ndi)

Atasi Kekurangan Atlet

Mengatasi kekurangan atlit, maka Ikatan Anggar Seluruh Indonesia (Ikasi) Kabupaten Ketapang giat mencari bibit baru dengan melatih para atlit yunior. Atlet Yunior yang diprioritaskan adalah dari murid SD maupun SMP. “Atlit anggar ini umumnya adalah atlet senior yang bila telah tamat SLA maka ia akan melanjutkan ke perguruan tinggi di luar daerah, sehingga sulit untuk membela

nama daerah,” kata Dahlan AR, Humas KONI Ketapang. Untuk mengatasi kesenjengan ini pihak IKASI Kabupaten Ketapang mulai tahun 2010 akan memprioritaskan pembinaan pada atlit yunior yang berasal dari siswa SD dan SMP. Pelatih Anggar Ketapang, Burhan (46 tahun) membina atlit usia dini ini lebih mudah, karena waktunya yang cukup panjang untuk menjadikan mereka atlit berprestasi.(ndi)

KETAPANG—Dinas Kesehatan Ketapang terus berupaya meningkatkan kesehatan masyarakat. Salah satu bentuknya adalah peningkatan perbaikan gizi masyarakat pedesaan, sebanyak 82 desa di Kabupaten Ketapang mendapat bantuan dari Bank Asia . Masing-masing desa mendapat Rp 50 juta pertahun selama tiga tahun berturut-turut. “Bantuan cairkan tahun ini. Dinkes saat ini kita tengah menyiapkan perangkat-perangkatnya. Setiap desa wajib membentuk kelompok-kelompok gizi masyarakat. Dan bantuan berdasarkan proposal yang diajukan kelompok-kelompok gizi tersebut,” ungkap Kepala Dinas Kesehatan Ketapang HM Chonidi Azis Chonidi menjelaskan kelompok-kelompok gizi yang terbentuk akan didampingi fasilitator dari Dinas Kesehatan yang juga akan didampingi petugas kesehatan. Setelah dampingi fasilitator tersebut, kelompok-kelompok desa kemudian bisa mengajukan proposal guna peningkatan gizi masyarakat. “Sekarang fasilitator itu masih kita bentuk. Untuk satu kelompok gizi ada 10 orang fasilitator. Mereka kemudian dapat menyusun proposal untuk diajukan ke kita. Kita berharap bantuan ini dapat meningkatkan gizi masyarakat,” katanya. Ia bersyukur kabupaten Ketapang mendapatkan bantuan tersebut. Di Indonesia hanya enam propinsi yang mendapat kucuran dana dari Bank Asia, salah satunya Kalbar. Sementara di Kalbar hanya

empat kabupaten/kota yang memperoleh bantuan tersebut, Kabupaten Landak, Sintang, Ketapang dan Kota Pontianak. Selain itu, dalam hal penanganan gizi buruk, Kabupaten Ketapang telah mencapai target yang seharusnya, dibawah 20 persen. Sementara gizi buruk di Ketapang tak sampai mencapai 20 persen. Meski demikian selaku kepala dinas, ia tetap berusaha agar penangangan gizi buruk di Ketapang tetap maskimal. “Kalau kita lihat dari batas yang diberikan pemerintah kita sudah mencapai target. Gizi buruk di Ketapang hanya belasan persen. Tidak sampai 20 persen,” tegasnya. Terkait dengan dua kasus gizi buruk yang terjadi selama januari 2010 menurutnya kasus tersebut bukan gizi buruk murni, melainkan bawaan. Artinya gizi buruk terjadi lantaran penyakit yang diderita pasien. Bahkan kebanyakan yang terjadi di Kabupaten Ketapang adalah gizi buruk bawaan. Pasalnya, jika gizi buruk murni pihaknya akan melakukan penanganan di Puskesmas ataupun Posyandu setempat. “Apabila pasien gizi buruk sudah masuk rumah sakit, biasanya itu karena gizi buruk bawaan yang diakibatkan penyakit. Misalnya karena terserang TBC,” ujarnya. Namun Chonidi tak membantah soal infrastruktur seperti jalan rusak menjadi salah satu faktor penghambat pelayanan kesehatan. (har)


ANEKA pontianak

Pontianak Post Minggu 7 Februari 2010

27

Mengintai TNDS dengan Sawit Sambungan dari halaman 21

ada harapan yang muncul di tengah masyarakat akan perbaikan ekonomi mereka. “Persoalan kami di Badau adalah sulitnya mencari lahan pekerjaan. Akhirnya banyak diantara warga yang memutuskan bekerja di Malaysia,” katanya. Diakui Luther, hadirnya perkebunan kelapa sawit di Badau di tengah pro dan kontra yang ada, memang cukup membantu masyarakat. Warga di Badau kini memiliki pekerjaan sehingga perekonomian keluarga pun mengalami peningkatan dari kondisi sebelumnya. Soal pro dan kontra itu sendiri, Luther mengatakan salah satu penyebabnya adalah terbitnya izin

pembukaan lahan. “Pemerintah juga beri izin untuk lahan sawit. Kita sebagai warga, mengikuti saja apa yang dibuat pemerintah,” katanya. Namun, kata Luther, satu hal penting yang diminta warga adalah pihak perusahaan haruslah jujur. Artinya, kata dia, apa yang memang menjadi hak masyarakat dapat diberikan sesuai dengan perjanjian yang ada. Masyarakat, kata dia, tidak hanya dimanfaatkan untuk kepentingan perusahaan tanpa benar-benar memberi manfaat ril bagi masyarakat itu sendiri. “Hingga hari ini (3 Februari 2009), belum ada kesepakatan atau perjanjian tertulis dari pihak perusahaan. Yang ada baru sebatas janji saja. Ini haruslah dipenuhi dulu, agar masyarakat

pun punya kekuatan hukum dalam bekerjasama dengan perusahaan,” katanya. Itulah sebabnya, dari beberapa desa yang ada di Badau, di desa Luther, yang sampai saat ini masih belum masuk perkebunan kelapa sawit. “Bukan persoalan pro dan kontra sebenarnya. Tetapi kami ingin, perusahaan membuat kesepakatan dan perjanjuan tertulis yang jujur dan benar memiliki manfaat bagi warga. Jika itu dilakukan, kami juga sebenarnya tidak masalahlah,” katanya. Dia juga mengungkapkan sebuah persoalan yang mendapat perlakukan berbeda dari pemerintah sendiri. Dikatakan Luther, masyarakat sebenarnya punya pilihan lain untuk lahan yang akan dikerjakan.Yakni dengan membu-

ka perkebunan karet, dimana harga jualnya juga cukup menjanjikan. Hanya saja, pemerintah sekadar memberikan bantuan berupa bibit karet saja. Ketika bibit karet sudah diberikan, pihak terkait tersebut tidak pernah lagi muncul. “Kalau untuk sawit, mulai dari tidak nampak biji sampai jadi pohon, masyarakat diberi bantuan dan dibimbing. Tapi kalau karet, hanya diberi bibit, terus ndak nampak lagi yang lain. Entah itu bantuan pupuk atau lainnya,” katanya. Adanya perlakuan yang berbeda tersebutlah, yang juga membuat masyarakat memilih perkebunan kelapa sawit sebagai mata pencarian mereka. Tersistemnya pembukaan lahan sawit hingga saat panen, membuat masyarakat

Konflik Menjala Alam Sambungan dari halaman 21

pengganti untuk melanjutkan perjalanan. Waktu tempuh itu, belum ditambah dengan perjalanan dari Kabupaten Sintang ke Semitau, Kabupaten Kapuas Hulu, Minggu (31/1) siang yang memakan waktu kurang lebih empat jam. Jangan tanya soal kondisi jalan. Menjadi pemandangan biasa melihat dan merasakan jalan yang rusak dan berlubang. Lebih enak, naik speedboat yang melaju kencang di atas air, tanpa goncangan kuat yang membuat tubuh tak berhenti bergoyang hebat. Alhasil, target waktu tiba di Bukit Tekenang pada pukul 16.00 WIB pun molor hingga menjejak malam. Malam pertama itu, tak sabar rasanya menunggu pagi. Usai berkemas dan merasakan segarnya air gunung ketika mandi, aktifitas rombongan yang dapat terlihat setiap malampun mulai terjadi. Mencari dan menangkap sinyal “hengpong”. Sebuah kata gurauan yang dilontarkan seorang rekan kepada temannya untuk menyebut handphone. Beruntunglah rasa kekerabatan dan persekawanan lebih kuat ketimbang rasis yang bisa saja memancing konflik. Sinyal “hengpong” tadi memang bisa diterima jika berada beberapa meter keluar dari camp. Meski tak kuat, tapi cukup menggembirakan ketika perangkat komunikasi itu berfungsi. Bisa juga meletakkan “hengpong” sedikit lebih tinggi dengan cara menggantungkan di dinding luar camp. Itulah yang biasa dilakukan para petugas lapangan di camp Tekenang untuk mendapatkan sinyal komunikasi. Mereka adalah petugas-petugas yang memiliki jasa untuk kelestarian Taman Nasional Danau Sentarum (TNDS) dan sekitarnya. Jauh dari keluarga dan hiruk pikuk dunia modern tak membuat para petugas itu berkeluh kesah. Merekalah yang di tahuntahun mendatang, hasil kerjanya akan dinikmati sejumlah besar masyarakat Kalbar. Mengawal potensi Taman Nasional Danau Sentarum, yang kini dan ke depannya, bisa saja muncul konflik horisontal ataupun vertikal. Disadari atau tidak, bibitbibit konflik kepentingan di ranah TNDS, sudah ada. Bibit konflik itu ada akibat meningkatnya ancaman dan tekanan terhadap kawasan itu. Semakin tingginya tingkat pertumbuhan masyarakat serta semakin besarnya tuntutan perekonomian untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari masyarakat, mengakibatkan semakin intensifnya kegiatan manusia di dalam dan di sekitar TNDS. Mungkin terkesan retorika. Tapi itulah yang dapat dirasakan. Misalnya, simak saja perkembangan petani madu di kawasan Danau Sentarum. Madu penghasil lebah di kawasan Danau Sentarum mengandalkan tumbuhan alam di tempat tersebut. Mereka bersarang di pohon yang dibuatkan tikung sebagai penyangga sarang. Selain itu, lebah madu liar (Apis Dorsata) juga dapat dilihat bersarang dengan sistem lalau (bersarang di kayu

besar) atau repak (bersarang di sembarang tempat). Apis dorsata ini sangat tergantung kelestarian hutan-hutan di sekitar mereka. Hanya saja, saat ini sudah ada bibit konflik yang mengancam eksistensi madu lebah yang telah mendapat sertifikat dari BIOCERT. Pembukaan lahan untuk sejumlah kepentingan, memengaruhi ekosistem apis dorsata. Padahal, berdasarkan catatan pusat riset Balai TNDS, hasil madu yang dipanen tahunannya berkisar antara 10-20 ton, atau senilai dengan uang, 250-500 juta rupiah. Sayang, ketika menyambangi pemukiman petani lebah, panen telah dilakukan. Tak sempat memantau aktifitas petani lebah ketika mengambil madu. Madu lebah yang dipanen dibawa ke koperasi untuk kemudian dipasarkan. Untungnya, masih dapat bertemu dengan pengurus Asosiasi Periau Danau Sentarum (APDS) Suharjo di Dusun Semangit. Dusun yang terletak di wilayah administrasi Desa Leboyan, Kecamatan Batang Lupar itu, tampak sama dengan dusun atau desa lainnya di wilayah Danau Sentarum. Rumah warga berdiri tegak di atas tonggak kayu panjang. Dibangun berjejer dengan jalan dusun berupa gertak kayu yang menyatu dengan pelataran rumah dari kayu pula. Tingginya bangunan menyesuaikan dengan antisipasi pasang ketika musim hujan tiba. Sementara di depan rumah, terdapat lanting dan keramba ikan. Duduk santai di pelataran rumah seorang warga, terungkap dari Suharjo, keluhan petani lebah madu liar. Belakangan ini, pohon yang biasa dipasangi tikung terendam air pasang tinggi. Akibatnya, lebah madu liar tak hinggap dan bersarang. “Kalau dipasang tinggi, lebah juga tidak mau hinggap di tikung,” katanya. Kondisi itulah yang juga memengaruhi hasil panen. Suharjo mengatakan, untuk di Dusun Semangit saja, pada tahun 20072008, dapat dipanen madu lebah sebanyak dua ton. Hasil itu turun di tahun 2008-2009 menjadi 1,5 ton. Sementara di tahun 2009-2010, hasil panen pertama, didapat 600 Kg madu lebah liar. “Tahun ini bisa saja lebih. Tapi kalau kurang, sudah pasti,” kata kepala divisi marketing APDS itu. Dalam satu tahun, kata Suharjo, petani lebah madu liar dapat melakukan tiga kali panen. Sebelum singgah di Dusun Semangit, rombongan terlebih dahulu mendatangi rumah betang Dayak Iban di Dusun Pelaik. Dusun ini tak tertera dalam jadwal kegiatan jurnalis tour yang dilaksanakan oleh EC-Indonesia FLEGT Support Project. Tapi ada hal menarik di tempat itu. Dusun Pelaik, menjadi dusun pertama di Kabupaten Kapuas Hulu yang memiliki mikrohidro. Sistem pembangkit listrik itu pun merupakan bantuan dari Kedutaan Jerman. CIFOR-Riak Bumi dan swadaya masyarakat, membangunnya pada tahun 2007 lalu. “Tapi sekarang lagi rusak. Bendungannya jebol kar-

ena ndak mampu menahan laju tekanan air belakangan ini,” kata Kepala Dusun Pelaik, Alexander Burong. Jauh dari jangkauan perhatian pemerintah soal listrik, kembali warga setempat secara swadaya memperbaiki bendungan yang dibangun sederhana tersebut. Muncul pernyataan dari rekan sesama jurnalis, bahwa mikrohidro di Dusun Pelaik itu, dapat dijadikan alternatif pilihan bagi pimpinan PLN negeri ini untuk ketersediaan listrik di daerah pedalaman. Meski disampaikan dengan nada gurauan, tahulah saya arah pernyataan itu dilontarkan. Dalam perjalanan pulang dari kedua tempat itu, saya teringat penjelasan yang disampaikan Budi Suryansah, kepala seksi wilayah Semitau, Balai Taman Nasional Danau Sentarum, saat kami tiba pertama kali di Tekenang Camp. Dia mengatakan, secara pasti pendangkalan Danau Sentarum terjadi peningkatan setiap tahunnya. Akibat sedimentasi, permukaan lumpur di Danau Sentarum bertambah. Penyebabnya, hutanhutan di sekitar Danau Sentarum sudah mulai hilang akibat illegal logging. Ketika aktifitas itu terhenti, masuk pula sembilan perkebunan yang diarahkan untuk lahan sawit. Bahkan ada yang nyaris berbatasan dengan Danau Sentarum saat ini. Kawasan Danau Sentarum sebenarnya dapat dikatakan bendungan alam raksasa. Gambutnya saja setebal kurang lebih 12 meter dengan umur kurang lebih 20 ribu tahun. “Ini menjadi umur gambut tertua di dunia,” katanya. Budi mengatakan, masuknya perkebunan sawit merambah pada hutan yang masih bagus. Padahal, kata dia, jika mau membuka lahan sawit, masih ada lahan lain yang jauh dari Danau Sentarum yang dapat digunakan. “Saya kurang tahu apa pandangan di atas untuk menggunakan lahan di sekitar Danau Sentarum sebagai areal penggunaan lain (APL). Padahal APL lain di Putussibau juga banyak,” katanya. Hal itu pernah disampaikan ke Dinas Kehutanan Kapuas Hulu (2009) sebagai saran, agar APL yang dekat dengan Danau Sentarum ditukar dengan APL di tempat lain untuk dijadikan Hutan Produksi Terbatas (HPT). Dinas pun, kata Budi, berjanji akan menindaklanjutinya. Kini, warga di dusun Semangit dan Pelaik, merasakannya akibat dari sebuah kepentingan lain yang tak bisa mereka hindari. Sebuah bibit konflik yang sebenarnya bisa saja tidak muncul. Lain Semangit, lain Pelaik, lain juga yang dihadapi warga di Pulau Majang. Bibit konflik menahun ada di tempat itu. Membangun keramba sebagai salah satu sumber pendapatan, bukannya tanpa masalah. Kepala Desa Pulau Majang, Aswan mengatakan, warga sebenarnya sudah sadar dan enggan membangun keramba yang berisi ikan toman seperti saat ini. Pasalnya, untuk memberi makan ikan toman, diperlukan ikan-ikan kecil lainnya yang ada di Danau Sentarum. Untuk

mendapatkan ikan kecil itu, mau tak mau memasang jaring warin yang sebenarnya dilarang. Jaring itu, memerangkap semua jenis ikan berukuran kecil yang juga termasuk bibit ikan yang dapat dikembangkan. Tak ada pilihan lain, karena adanya kepentingan lain dari warga yang juga memanfaatkan Danau Sentarum sebagai sumber kehidupan. “Ikan toman, relatif lebih tahan terhadap tuba alam. Ada aktifitas menuba yang dilakukan warga di atas yang aliran airnya sampai ke keramba kita,” katanya. Hanya saja, kata Aswan, pemakaian tuba saat ini dapat terlihat bukan lagi menggunakan bahan alami. Pasalnya, dengan bahan alami, hanya ikan-ikan tertentu saja yang dapat tahan. “Bibit jelawat di sini banyak dan mudah didapatkan. Jelawat harga jualnya juga lebih tinggi daripada ikan toman. Tapi jelawat tidak tahan terhadap aktifitas menuba. Makanya saat ini terpaksa memilih toman untuk dipelihara di keramba,” katanya. Memelihara jelawat di keramba, kata Aswan, dapat diberikan pakan khusus ikan. Tidak perlu menggunakan ikan-ikan kecil yang ada di Danau Sentarum. Dia pun meminta persoalan itu dapat menjadi perhatian pemerintah. Sebagai sebuah tempat yang strategis, Aswan pun berkeinginan pemerintah benar-benar membangun daerah tersebut. Salah satunya, dia ingin adanya lembaga yang menampung hasil perikanan rakyat. Hal itu terkait adanya keinginan untuk melakukan budidaya ikan diluar jenis ikan toman. “Entah mengapa, pemerintah tidak mau serius membangun Danau Sentarum ini. Padahal katanya daerah ini menjanjikan,” ungkap Aswan ketika rombongan jurnalis tour menyambagi tempat itu dihari berikutnya. Dia mengatakan, jika Danau Sentarum benar-benar diperhatikan serius, tentulah masyarakat yang ada saat ini dapat terbantu. Sementara itu, adanya perkebunan sawit yang berada di pegunungan yang terlihat dari Pulau Majang, Aswan mengatakan tak berpengaruh banyak. “Jika dibilang ada ruginya, sampai sekarang sih, kami belum merasakan dampak negatifnya. Tapi kalau dibilang ada untungnya, jelas tidak ada untungnya bagi kami,” katanya. Sedikit profil ketiga tempat itu setidaknya sudah bisa terpetakan bibit konflik seperti apa yang dapat dicarikan jalan keluarnya. Hanya tinggal bagaimana keseriusan untuk memandang keberadaan Danau Sentarum, tidak saja sebagai kawasan berpotensi alam yang menjanjikan, tetapi juga bagaimana memeliharanya agar tetap menjanjikan. Malam kembali turun menyelimuti Danau Sentarum dan sekitarnya. Tentramnya hutan rawa yang masih ada, tenangnya aliran air danau, akankah tetap dapat ditemui di masa mendatang, saat bibit konflik mulai menggelora. Semoga saja anugerah alam itu tetap damai. (*)

dan keunikan flora dan fauna, keindahan panorama dan kelangkaan ekosistem di kawasan ini menjadi sumber bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan pendidikan serta ekowisata. Kondisi itu memberikan manfaat yang besar bagi masyarakat lokal. Namun, kata dia, kondisi itu mulai terusik dengan meningkatnya ancaman dan tekanan kawasan penting tersebut. Perubahan bentang alam/kawasan di sekitar Taman Nasional Danau Sentarum dipastikan akan berpengaruh langsung pada kawasan ini. “Saat ini tantangan dan anca-

man yang dihadapi taman nasional antara lain semakin tingginya tingkat pertumbuhan masyarakat serta semakin besarnya tuntutan perekonomian untuk memenuhi kebutuhan hidup keseharian masyarakat telah mengakibatkan semakin intensifnya kegiatan manusia di dalam dan di sekitar TNDS. Ini memberikan ancaman dan tekanan terhadap keberadaan dan kelestarian sumber daya yang ada maupun TNDS itu sendiri,” katanya. Dia menjelaskan, proyek dukungan Uni Eropa-Indonesia untuk penegakkan hukum, tata kelola, dan perdagangan sektor kehutanan (FLEGT) harus dilihat dalam konteks keselu-

ruhan. Bentuk dukungan dalam mendorong dan menyediakan serangkaian kegiatan berbasis luas untuk membantu Pemerintah Indonesia menangani penebangan liar hingga ke akar permasalahannya. Kawasan konservasi sepertiTaman Nasional Danau Sentarum, kata Lorens, memiliki tingkat keanekaragaman hayati tinggi dan bernilai penting di dunia. “TNDS merupakan salah satu kawasan konservasi di Indonesia dengan luas 132.000 ha, kawasan hutan rawa tergenang yang terdapat sungai-sungai besar dan kecil ini merupakan salah satu kebanggan Indonesia, dimana hutan ini sangat langka di dunia,” katanya.

Sepanjang kurang lebih sepuluh bulan dalam satu tahun, Danau Sentarum digenangi air sungai Kapuas dan menjadi hamparan lahan basah yang luasnya lebih dari 120.000 ha. Lorens mengatakan, inisiatif konservasi dan pembangunan berkelanjutan, bertujuan untuk melindungi dan memanfaatkan secara lestari salah satu pusat keragaman hayati terpenting di dunia dalam skala yang luas. Ekosistem tersebut terancam kelestariannya karena kerusakan yang berlangsung secara cepat dan luas. “Diperlukan upaya bersama untuk menyelamatkan dan melestarikannya,” katanya. (bas)

Balai Taman Nasional Danau Sentarum mengatakan, masuknya perkebunan kelapa sawit membawa tiga isu yaitu isu sosial, ekologi dan ekonomi. “Masalah krusialnya adalah, adanya rencana perkebunan kelapa sawit dapat berpengaruh luas. Tiga isu itu saling terkait erat,” katanya. Dia mengatakan, jika dari sudut ekonominya, sebenarnya seberapa besar menunjang perekonomian masyarakat yang ada di wilayah Taman Nasional Danau Sentarum. Apalagi, ada sembilan perusahaan perkebunan sawit yang hadir di dekat kawasan TNDS tersebut. Akibat masuknya perkebunan sawit di sekitar Danau Sentarum, bakalmenyebabkanekologiTNDS

rusak. Masalah sedimentasi akan mengganggu ekosistem yang ada di danau dan memengaruhi mata pencarian nelayan setempat. “Jelas perekonomian nelayan yang mengandalkan Danau Sentarum juga menurun dengan kondisi seperti itu,” katanya. Jika perekonomian masyarakat setempat terganggu, kata Budi, akan memunculkan pula masalah sosial di tengah masyarakat. “Harapannya, kita tidak ingin itu terjadi. Kepentingan kita adalah, menjaga kawasan ini tetap lestari karena sudah pasti banyak manfaatnya yang dapat dirasakan tidak hanya masyarakat di sini, tetapi juga secara beruntun hingga masyarakat di daerah lain,” katanya. (bas)

Perceraian PNS Naik 300 Persen Sambungan dari halaman 21

Kawasan Lahan Basah yang Perlu Dijaga Sambungan dari halaman 21

lebih mudah dalam bekerja. “Kalau pemerintah memberikan perhatian untuk kebun karet seperti untuk kebun sawit, saya rasa, banyak warga yang mau menanam karet daripada sawit,” katanya. Begitulah. Masuknya perusahaan perkebunan kelapa sawit, kata Luther, sejauh ini cukup membantu masyarakat. Jika ingin tidak ada pro dan kontra yang muncul di tengah masyarakat, pemerintah juga yang harus proaktif dan tidak membeda-bedakan perlakuan yang diberikan. “Yah begitulah. Kata orang itu, kalo ngomongkan enak, tapi kalau kerja belum tentu,” katanya. Sementara itu, Budi Suryansah, kepala Seksi Wilayah II Semitau

Kepala BKD Kota Pontianak, Zumiyati mengatakan proses perceraian PNS cukup panjang. Aturannya terdapat dalam PP Nomor 10 tahun 1983 jo PP Nomor 45 tahun 1990 tentang Izin Perkawinan dan Perceraian PNS. ”Tahap awal, PNS harus mengajukan permohonan kepada kepala unit kerjanya. Kemudian mengisi blanko dengan mencantumkan alasan perceraian,” ujar Zumiyati Jumat (5/2) pagi. Selain itu, juga dilengkapi dengan surat keterangan cerai dari kelurahan. Berbagai alasan dikemukakan saat bercerai. Salah satunya adalah perselisihan terus menerus dan tidak bisa bersatu kembali. Pengadilan Agama Kelas 1A Pontianak mencatat sebanyak 898 kasus perceraian yang masuk ke lembaga tersebut pada 2009. Paling banyak terdapat di Kecamatan Pontianak Barat yakni 233 kasus. Diikuti Pontianak Kota sebanyak 208 kasus, timur 174 kasus, selatan 106 kasus, utara 102 kasus, dan tenggara 75 kasus. ”Masih ada yang belum putusan,” ujar Panitera/ Sekretaris PengadilanAgama Kelas 1A, Abang Muhammad Hasbi di ruang kerjanya, Jumat (5/2) sore. Menurut Hasbi, dari jumlah tersebut, sekitar 125 kasus perceraian terkait PP Nomor 10 tahun 1983 dan PP Nomor 45 tahun 1990. Artinya pihak-pihak yang bercerai harus mengacu pada aturan

tersebut, termasuk PNS dan guru. Alasan yang dikemukakan berbagai macam. Namun sebanyak 442 kasus dikarenakan tidak adanya keharmonisan lagi. Sebanyak 69 kasus dikarenakan alasan ekonomi, 39 kasus suami tidak bertanggungjawab, 26 kasus karena gangguan pihak ketiga, tujuh kasus krisis akhlak, empat kasus disebabkan cemburu, satu kasus karena poligami, dan alasan lainnya. Hanya Rumor Menanggapi masalah angka perceraian di kalangan guru, seiring pendapatan guru yang meningkat karena tunjangan profesi, Dr Aswandi, Dekan FKIP Untan, mengatakan itu hanya rumor. Sekarang guru di seluruh Indonesia sedang berhadapan dengan aturan yang menuntut keprofesionalannya. Bukan masalah rumor. ”Sertifikasi guru yang sedang berjalan sekarang menjadi momok bagi guru, yakni mengenai jenjang karir kepangkatan guru. Karir mereka ditentukan oleh kemampuan dalam menulis karya ilmiah,” katanya, kemarin (6/2) Penilaian angak kredit jabatan fungsional guru telah mengalami perubahan. Terutama pada komponen publikasi ilmiah. Peraturan lama mengisyaratkan karya ilmiah bagi guru yang akan mengusulkan kenaikan pangkat dari IV A ke IV B akibatnya 400.000 guru tidak naik pangkat karena

itu. Jadi, karir guru tergantung kemampuan menulis. Menurut dia, peraturan tersebut telah diperbaharui sekarang. Dimana publikasi ilmiah telah ditutut sejak jenjang III B untuk ke III C. “Berdasar ketentuan baru ini, jika tidak diikuti upaya guru unutk meningkatkan kemampuannya menulis, maka akan ditemui guru yang terhenti kenaikanpangkatnya pada III B,” katanya. Aswandi mengatakan ada yang menarik dari ketentuan terbaru ini, karena akan menimbulkan sikap tidak sportif guru. Seperti melakukan plagiat publikasi ilmiah. Padahal ketentuan pelanggaran ini sangat berat. “Landasan yuridisnya Peraturan Menteri PAN No.16 Tahun 2009, menegaskan guru yang terbukti memperoleh penetapan angka kredit dengan cara melawan hukum akan diberhentikan sebagai guru dan wajib mengembalikan seluruh tunjangan profesi, tunjangan funsional, maslahat tambahan dan penghargaan sebagai guru yang pernah diterima. Bila terbukti palgiat,” ujar Aswandi. Kenyataannya, kata Aswandi, saat ini masih banyak guru yang kurang memiliki kemampuan unutk meneliti, menulis karya ilmiah. “Tentunya ini akan berdampak pada karir mereka,” kata Dekan FKIP ini. (uni/stm)

“Seluruh stake holder yang di bawah koordinasi pemerintah daerah untuk dapat menangkap momentum kunjungan wisata karena dapat mempercepat pertumbuhan ekonomi dan usaha di Kalbar,” ujarnya. Untuk itu, sambungnya, perlu penganggara yang maksimal guna mendukung dunia usaha. Selain itu, pemerintah daerah juga diminta harus menyosialisasikan dan mendukung tahun kunjungan wisata Kalbar agar mendapat respon positif dari seluruh lapisan masyarakat.

Sementara itu Ketua Fraksi Gerindra Sejahtera Baru DPRD Kalbar Antonius Situmorang, belum lama ini, mengatakan bahwa krisis energi yang berkepanjangan di Kalimantan Barat mengakibatkan laju investasi sangat kecil. “Banyak investor, baik lokal maupun dari luar, mengeluhkan tidak adanya pasokan listrik,” katanya. Fraksinya juga meminta Dinas Pertambangan dan Energi Kalbar ikut mencari solusi penyelesaian masalah krisis energi. (zan)

Listrik Harus Maksimal Sambungan dari halaman 21

Menurutnya, kinerja manajer baru PLN wilayah Kalbar harus lebih maksimal dibanding sebelumnya. Karena itu, dia meminta agar pimpinan PLN baru melakukan terobosan-terobosan dan berupaya agar Kalbar keluar dari krisis kelistrikan. Fraksi Partai Golkar, melalui juru bicaranya Gusti Effendi, mengajak seluruh stake holder ikut menyukseskan tahun kunjungan wisata 2010 Provinsi Kalbar.

Realisasikan APBD Segera Sambungan dari halaman 21

Demikian pula pengelolaan anggaran yang oleh pihak-pihak terkait lain. Pengawasan yang intensif dinilai penting untuk menjamin target dan sasaran kegiatan yang dianggarkan dalam APBD 2010 dapat terpenuhi secara efisien dan efektif. “Kita berharap semoga RAPBD tahun 2010 yang kita setujui bisa benar-benar bermanfaat bagi rakyat Kalimantan Barat,” katanya, Kamis (4/2) di

Gedung DPRD. Kepada pimpinan dan seluruh anggota DPRD provinsi, dia pun berharap agar kerjasama dan kemitraan yang telah terjalin selama ini dapat lebih ditingkatkan. Hal ini guna mempercepat peningkatan kualitas hidup masyarakat Kalbar yang menjadi tujuan bersama. Secara terpisah, Anggota Badan Anggaran Legislatif, Suprianto juga menyampaikan harapan senada. Pasca-penetapan RAPBD 2010, dia berharap program

dan kegiatan yang direncanakan bisa segera direalisasikan oleh instansi teknis. Semakin cepat anggaran direalisasikan maka masyarakat akan segera merasakan manfaatnya. Program dan kegiatan yang dirancang juga diharapkan dapat tepat sasaran serta berdayaguna bagi masyarakat. “Anggaran ini digunakan demi kepentingan masyarakat. Karena itu, pelaksanaannya di lapangan harus tepat sasaran. Jangan menyimpang,” pesannya.(rnl)

Perjuangkan Gender dalam Pemberitaan Media Sambungan dari halaman 21

media yang berisikan humant interes tentang suatu kejadian, apalagi yang memperjuangkan hak kaum perempuan. “Nah, menurut saya untuk langkah awal IPPM memang sudah melakukan hal yang baik, dengan memberikan pelatihan yang mendalam bagi jurnalis perempuan untuk lebih memahami bagaimana cara memperjuangkan hak perempuan lewat media masing-masing.Tentunya dengan terlebih dahulu memahami makna berperspektif gender sesungguhnya,” papar Erma. Nurul Hayat Ketua IPPM Kalbar mengatakan, harus diakui saat ini pamahaman tentang pemberitaan yang berperspektif

gender masih sangat kurang. Jumlah jurnalis perempuan saat ini khususnya di Kalbar sudah cukup banyak, namun pemahaman soal perspektif gender, masih dikatakan kurang. “Untuk itu diperlukan pelatihan yang lebih baik lagi kedepannya khusus untuk membahas perspektif gender,” katanya. Ia menambahkan selama ini belum ada media yang konsen terhadap masalah tersebut, selain itu juga tidak tersedia rubrik khusus. Ini dikarenakan keterbatasan jumlah wartawan membuat media tidak memberikan ruang yang cukup untuk berita-berita berperspektif gender, menurutnya sampai saat ini ada juga kebijakan media yang ternyata menempatkan kelompok perempuan sebagai

pihak yang selalu dipojokkan/ marjinal dengan selalu ekspose sisi negative dari perempuan. Ini mungkin perlu komitmen dikalangan jurnalis, khususnya jurnalis perempuan untuk konsen dan fokus pada berita-berita yang berperspektif gender (tidak bias gender) atau bahkan melindungi perempuan, jurnalis perlu diberikan pemahaman tentang berperspektif gender. “Saya berharap kedepannya ada jurnalis perempuan yang paham dan konsen terhadap berita berperspektif gender, konsen terhadap isu-isu perlindungan terhadap perempuan, dan memperjuangkan kelompok perempuan sehingga tidak selalu dijadikan objek yang rendah secara berkelanjutan,” harapnya.(*)

Cempedak Merambah Eropa Sambungan dari halaman 21

“Selain saya, ada sekitar 10 ribu orang yang punya kebiasaan sama seperti saya,” katanya. Pertama kali ke Kalbar, Patrick mulai mengestimasi waktu, untuk pengiriman buah-buah tropis seperti durian, cempadak dan buah hutan lainnya. Dia memiliki jaringan pemasaran buah-buah tropis di sejumlah supermarket di negaranya.

Estimasi itu dilakukan untuk melihat sejauh mana kesegaran buah itu bertahan sejak diambil dari pohon, di packing hingga pengiriman dilakukan. “Ini enak,” katanya sembari menganggukanggukan kepalanya saat ditanya rasa cempedak Kalbar. Dia pun dapat memastikan apakah buahbuahan itu isinya sudah masak atau belum dengan cara mencium aroma buah. Hidungnya yang

panjang, mengendus-endus buahbuahan yang diberikan kepadanya untuk disantap. “Ini sudah masak,” katanya usai mencium aroma mangga hutan Kalbar. Untuk pulang ke negaranya, dia sudah membekali diri dengan beragam buah-buahan alam dari Kalbar. Bersiap-siaplah kita, untuk menerima kenyataan bahwa cempedak akan naik statusnya dan go international. (bas)


Family

Day

Berbahagia di Hari Istimewa Bersama Pelanggan Pontianak Post

28

Minggu 7 Februari 2010

Ultah Emas Yang Bermakna MUJADI/PONTIANAK POST

CEK IN: H Sabli Poetih, pemenang Program Fami­ly Day melakukan cek in ke Hotel Orchardz.

Data Keluarga Suami Istri Anak Cucu

: H Sabli Poetih (73) : Hj Salmah (70) : M Ichwani Nurlaila Nurmala M Anwar Suryadi : Marcela Diaz, Leonita Larasati, Dhea, Resti, Upi, Lisda, Uwie, Mega, Puput, Chiko, Chelsea dan Divlo Cicit : Violeta, M Algreen Daaris Lama Langganan : 12 tahun

Menu Makanan & Minuman Roll Chicken Sausage Perkedel Keladi Cream of Chicken Corn Soup Steam Rice Bun Tofu Chinese style Ikan Kakap Merah Boemboe Kuning Stir Fried Kwietiaw Beef Tenderloin Wok Style Ayam Goreng Halia Es Rujak Slice Fresh Tropical Fruits Brownies Kukus

Raut bahagia terpancar dari wajah H Sabli Poetih dan Hj Salmah. Ultah perkawinan mereka kekal hingga usia ke-50. Yang paling membahagiakan perayaan ultah perkawinan emasnya dirayakan bersama anak, cucu, dan cicit mereka di Hotel Orchardz, Sabtu (7/2) kemarin.

URAI BUDIANTO Pontianak AK mudah mencapai usia perkawinan 50 tahun. Tapi tidak bagi H Sabli Poetih dan Hj Salmah. Karena rasa cinta dan kasih sayang di antara keduanya yang luar biasa, usia perkawinan emas dicapai dengan mudah. Bahkan keduanya yakin, rasa cinta dan kasih sayang akan terus terpupuk hingga ajal menjemput mereka. Perasaan itu ditunjukan H Sabli Poetih dan Hj Salmah, siang kemarin (6/2) di Hotel Orchardz. Datang bersama sanak famili, perayaan ultah emas berlangsung sangat meriah dan penuh makna. Sang mantu, Vitriyan didaulat untuk membuka acara dengan pembacaan doa untuk meminta berkah kepada Allah SWT. Kemudian acara dilanjutkan dengan menyanyikan lagu ulang tahun. Secara serentak dan bersama-sama lagu tersebut dinyanyikan. Karyawan dan karyawati Hotel Orchardz yang hadir saat itu juga sedang merayakan ulang tahun kedua mereka di hotel yang terletak di bilangan Jalan Gajah Mada, didaulat untuk tampil bersama-sama menyanyikan lagu itu. Suasana meriah dan berbeda terlihat pada siang itu. Momen yang paling mengesankan terjadi saat H Sabli Poetih dan Hj Salmah meniup lilin. Sang kakek, langsung memeluk nenek sembari mengatakan terima kasih. Kakek mengucapkan terima kasih atas waktu

T

MUJADI/PONTIANAK POST

NYANYI BERSAMA: H Sabli Poetih sekeluarga bersama Manajemen Hotel Orchardz secara serem­ pak menyanyikan lagu selamat ulang tahun untuk pernikahannya yang ke-50.

MUJADI/PONTIANAK POST

BEREBUTAN: Anak-anak serta cucu maupun cicit H Sabli Poetih dan Hj Salmah berebutan hendak menyalami keduanya untuk memberikan ucapan selamat atas mahligai rumah tangga yang mereka tempuh selama 50 tahun.

50 tahun yang diberikan kepadannya, dengan rasa cinta dan kasih sayang yang tak pernah lekang oleh waktu. Begitu juga dengan nenek yang membalas ucapan sang kakek dengan kata yang sama. Kemudian tanpa dikomando, sang kakek memotongkan kue, untuk diberikan kepada sang nenek. Moment tersebut turut diabadikan oleh cucu mereka, yang sengaja membawa kamera dari rumah untuk merekam acara tersebut. Usai momen yang mengesankan itu, hidangan istimewa mulai disajikan. Dari sup jamur hangat yang menggugah selera, hingga makanan special ala Hotel Orchardz.

MUJADI/PONTIANAK POST

POTONG KUE: Hj Salmah memotong kue ulang tahun pernikahan­nya bersama suami H Sabli Poetih yang ke-50.

Ultah Kedua Hotel Orchardz

MUJADI/PONTIANAK POST

SUAPAN KUE: Hj Salmah memberikan potongan kue ulang tahun pernikahannya kepada suami, H Sabli Poetih.

Belasan Tahun Baca Pontianak Post

Berikan Penghargaan Kepada Karyawan Berprestasi TANGGAL 4 Februari lalu, Hotel Orchardz Pontianak berulang tahun yang kedua. Berbagai program menarik diluncurkan bagi pelanggan setianya. Tak lupa apresiasi dan penghargaan juga diberikan kepada karyawan dan karyawati berprestasi. Sebelas penghargaan berbagai kategori mereka berikan kepada karyawan dan karyawati mewakili ratusan karyawan lain yang bekerja di hotel bintang tiga itu. The best smiling staff award jatuh kepada Kabul Susanto. Pria ini bekerja sebagai room boy. Terpilih sebagai the best smiling karena selalu menebar senyum dalam kondisi kerja apapun. Kemudian the best new comer jatuh kepada Utin Jeanmny Julinda. Karyawan baru di Hotel Orchardz tersebut selalu tampil outstanding dalam setiap pekerjaan yang dia lakukan. Semangat kerjanya juga luar biasa. Peraih the best salesmanship award terpilih Budi Ahmad. Karena kemampuannya, pria ini berhasil mengelola dan meningkatkan pendapatan minibar dengan peningkatan yang drastis. Kemudian the Un Sick Leave Award jatuh kepada Alsajri. Dia adalah pria pendiam, namun memiliki kecepatan kerja luar biasa. Sejak bekerja selama dua tahun, Alsajri tidak pernah izin atau sakit. The best loyalty award terpilih untuk Juliansyah. Pria ini selalu tabah dan sabar dalam melakukan tugasnya

MUJADI/PONTIANAK POST

MAKAN BERSAMA: Para karyawan serta karyawati yang mendapat penghargaan dari manajemen Hotel Orchardz makan siang bersama dengan pihak manajemen.

FOTO BERSAMA: Para karya­ wan dan karyawati yang mendapat penghargaan berfoto bersama di pelataran Hotel Orchardz.

sebagai security sejak awal bekerja di Hotel Kapuas Palace hingga proyek Hotel Orchardz. The best Alertness Award terpilih atas nama Suyanti. Wanita ini selalu tampil ceria dan tabah dalam menangani semua pekerjaannya. The best multi purporse job award jatuh kepada Susie Han. Wanita ini selalu open minded dan

Semua tampak menikmati sajian yang diberikan Hotel Orchardz. Termasuk sang nenek yang siang itu begitu tampak menikmati seluruh jalannya acara. Hj Salmah dulunya bekerja sebagai guru SD. Saat pensiun, dia kemudian beralih profesi menjadi pengusaha kue black forest. Untuk diketahui bahwa kue-kue black forest yang ada di seluruh swalayan di Kota Pontianak adalah milik nenek Hj Salmah. “Nenek masih rajin buat kue hingga sekarang. Badannya kuat. Biasanya kakek yang bantu untuk order ke swalayanswalayan,” ungkap Vitriyan, sang menantu. Sementara sang kakek dulunya bekerja di pelayaran. Kakek adalah seorang kiper di kesebelasan Erkatude. Hingga sekarang kakek masih rajin bermain dan melatih sepakbola, meskipun usianya sudah menginjak kepala tujuh. Vitriyan, sang menantu yang bekerja sebagai dosen ekonomi di Fakultas Ekonomi Untan ini juga memuji pasangan kakek dan nenek yang selalu harmonis dan tidak pernah berselisih faham. Bahkan, ujar Vitriyan, keduanya begitu menikmati hidup di usia tuannya. “Nenek dan kakek suka jalan-jalan. Waktu saya ngambil S-2 di Malang, nenek dan kakek sering ke sana untuk nyusul saya dan istri,” ujarnya. (bdi)

dapat dipercaya. Untuk urusan administrasi dia juga jagonya. The besat awakening award jatuh kepada Eka Surya Permana. The besat grooming award ditujukan kepada M Rohnie. The best progress promotion award terpilih atas nama Yenny. The best escorting award diterima Apriandi. (bdi)

MUJADI/PONTIANAK POST

SENYUM CERIA: Senyum ceria terpancar dari H Sabli Poetih (73) sekeluarga, ketika mereka berkesempatan menginap di Hotel Orchardz sebagai pemenang Program Family Day.

MESKIPUN berusia lebih dari 70 tahun, namun kecintaan H Saldi Poetih terhadap Koran Pontianak Post tak pernah lekang ditelan waktu. Sejak bernama Akcaya hingga sekarang berubaha nama menjadi Pontianak Post, H Saldi tetap menjadikan koran ini sebagai menu bacaan utama dirumah. “Sudah belasan tahun kami langganan Pontianak Post. Satu rumah, dari anak hingga cucu saya semua baca Pontianak Post,” katanya. Menurutnya, Pontianak Post merupakan koran pelopor dengan isi dan kualitas berita yang seimbang dan dapat dipercaya. Berita yang disajikan juga tak basi dan selalu up too date. “Saya senang karena kupasan berita yang disajikan lengkap dan menarik,”

ujarnya. Untuk rubrik, H Saldi mengaku

paling senang membaca halaman olahraga. Tak lain, karena pria ini adalah mantan pemain sepakbola. “Dulunya saya kiper Erkatude. Hingga sekarang saya masih senang melihat pertandingan bola dan baca berita olahraga. Baik yang internasional, nasional, maupun metro sport,” ujarnya. Selain olahraga, H Saldi mengaku juga senang membaca halaman nasional dan hal-hal yang berbau politik dan isu yang melanda dunia. Seperti yang barubaru ini terjadi berita mengenai kasus Century, kasus Antasari, dan lain-lain. “Selalu menarik dan tidak pernah membosankan,” kata H Saldi seraya mengatakan, Pontianak Post menjadi santapan paginya sebelum memulai aktivitas lainnya. (bdi)

MUJADI/PONTIANAK POST

MAKAN: H Sabli Poetih memberikan nasi kepada cucunya sebelum menyantap hidangan makan siang pada perayaan ultah pernikahannya bersama sang istri, Hj Salmah, yang menginjak usia emas.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.