Pontianak Post

Page 1

Pontianak Post Jumat 8 Oktober 2010 M / 29 Syawal 1431 H

info haji

Menyusuri Sumatera lewat Hollywood (-2-)

Tak Tahan Godaan Durian Hujan Emas

Persiapan Rampung

Pukul 00.00 rombongan kami tiba di Baturaja. Malam itu hanya sempat tidur empat jam. Pukul 05.00, rombongan sudah harus bergerak ke proyek PLTU Simpang Blimbing. Letaknya jauh di pedalaman hutan karet Sumatera Selatan.

JAKARTA--Pemerintah memastikan kesiapan penyambutan jamaah haji di Arab Saudi sudah 97 persen tuntas. Hal itu disampaikan pada pekan terakhir jelang pemberangkatan kloter pertama jamaah haji pada 11 Oktober mendatang. Kemarin sejumlah pejabat RI u

PLTU mulut tambang satu-satunya

Ke Halaman 7 Kolom 5

yang sudah dikerjakan. Puluhan proyek PLTU mulut tambang lainnya baru sampai di bibir belaka. Saya menyampaikan penghargaan kepada pimpinan Shenhua atas keseriusan investor ini. Di Simpang Blimbing, kami bisa melihat sistem kerja yang sangat profesional. Semua serba teratur: penyiapan lahannya, penempatan materialnya, flow pekerjaannya, dan kerapian proyeknya. Dan

Catatan: Dahlan Iskan ceo PLN

yang lebih penting: ketepatan jadwal penyelesaiannya, Juni 2011. Proyek Simpang Blimbing juga merupakan PLTU pertama di Indonesia yang akan menggunakan mesin pengering batu bara. Memang, moistur (tingkat kebasahan) batu bara Simpang Blimbing sangat tinggi. Hampir 50 persen. Kalorinya ternyata juga hanya 2.300. Namun, dengan mesin pengering itu, batu

Kunjungan Pertama setelah Dinobatkan JAKARTA – Miss Universe 2010 Ximena Navarrete pukul 08.30 WIB kemarin (7/10) mendarat di Jakarta. Wanita cantik kelahiran Mexico, 22 Februari 1988, itu rencananya berada di Indonesia selama sepuluh hari. Itu adalah kunjungan pertama dia ke luar negeri pasca dinobatkan sebagai Miss Universe 2010 pada 23 Agustus lalu di Las Vegas, Amerika Serikat. Ketika menginjakkan kaki di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Cengkareng, Tangerang, wajah cantiknya dihiasi senyum yang terus mengembang. Meski lelah menempuh perjalanan selama kurang lebih 20 jam dari New York, AS, pada Rabu (6/10), sulung di antara dua bersaudara itu tetap menunjukkan sikap ramah. Apa lagi ketika dia mengenali Qory Sandioriva, Putri Indonesia 2009, di antara rombongan yang menjemputnya. Tanpa sungkan dia langsung menghampiri Qory dan memeluknya. Navarrete terlihat sangat kasual. Dia men-

Eceran Pontianak Rp.2.500

P er t a m a da n Ter ut a m a di Kal im an t an Barat

genakan legging warna hitam, tank top putih dan dipadu cardigan lengan panjang warna abu-abu. Meski busana yang dikenakan biasa saja, aura cantiknya tetap terpancar. Navarrete lalu menyapa para penyambutnya dengan bahasa Indonesia, ’’Selamat siang,’’ katanya. Si cantik dengan tinggi badan 174 cm itu cukup terkejut ketika ada beberapa kamera media yang mengabadikan kedatangannya. Tapi, dengan cepat Navarrete mulai menyesuaikan diri. Bahkan, dia tak malu-malu bergaya. Kedatangannya di Indonesia –salah satu di antaranya, akan menghadiri malam Grand Final Pemilihan Putri Indonesia 2010– didampingi Roston D. Ogata (talent director), Mathew Mantyla (photographer), dan Damon Clive Langdell Paine (bodyguard). Menurut Head of Corporate Communication Yayasan Puteri Indonesia (YPI) Mega Angkasa, pengawal untuk kedatangan Miss Universe u

u

Ximena Navarrete

Kajati Didesak Transparan Soal Tidak Ditahannya Tiga Tersangka Dugaan Korupsi Baju Hansip tiga tersangka lain bebas tanpa penahanan. Apakah kajati mempunyai skenario lain untuk menjerat pejabat lainnya yang lebih besar?” kata politikus PPP ini. Menurutnya, kasus ini mendapat perhatian besar masyarakat Kalbar karena tersangka lainnya melibatkan pejabat publik di lingkungan Pemprov Kalbar. Namun demikian, Retno yakin, Kajati baru di bawah kepem-

impinan Faedhoni Yusuf bisa memenuhi harapan masyarakat provinsi ini mengenai konsistensi pemberantasan korupsi dan keadilan hukum bagi seluruh rakyat. Menurutnya, keterbukaan kajati ke publik mengenai alasan tidak ditahannya sejumlah tersangka lainnya dalam kasus dugaan korupsi baju hansip itu akan menghilangkan spekulasi negatif mengenai adanya tekanan politik ataupun hal lainnya. u

Ke Halaman 7 Kolom 1

Ke Halaman 6 Kolom 4

Malaysia Karamkan Kapal Nelayan RI Dilaporkan Hilang, Empat Nelayan Ditahan di Johor

Ke Halaman 7 Kolom 1

PONTIANAK—Ketua Komisi A DPRD Kalbar (membidangi hukum dan pemerintahan) Retno Pramudya mendesak Kepala Kejaksaan Tinggi Kalimantan Barat memberikan alasan ke publik mengapa tidak semua tersangka dugaan korupsi baju hansip ditahan. “Kajati harus memberikan alasan ke publik mengapa hanya Rukasi yang ditahan, sementara

bara yang begitu jelek bisa dimanfaatkan. Dari sini, perjalanan terus menuju utara membelah bagian tengah Pulau Sumatera. Tengah hari, sampailah di PLTU Bukit Asam. Lalu, mampir lagi di kantor PLN Cabang Lahat, Cabang Lubuk Linggau, dan pukul 21.00 tiba di lokasi PLTU kecil Sarolangun.

Menlu Marty Natalegawa di kantornya, Jalan Pejambon, Jakarta, kemarin (7/10). Informasi yang diterima Kemenlu menyebutkan, kapal nelayan tersebut tenggelam di 5,5 mil dari batas perairan Indonesia dengan Malaysia. Diduga, kapal itu ditenggelamkan karena dinilai memasuki perairan Malaysia. Empat nelayan dipastikan masih ditahan di Johor Bahru, Malaysia. Pemerintah RI, kata Marty, sedang menangani kasus tersebut. ’’Saat ini pihak Konjen kita di Johor Bahru sedang mengupayakan bertemu dengan empat nelayan kita tersebut,’’ kata Marty. Peristiwa tersebut telah dilaporkan warga kepada pihak berwenang di Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Tanjungbalai Karimun. Disebutkan bahwa awalnya puluhan nelayan berangkat melaut bersama-sama dari pelabuhan rakyat di Sungai Pasir sekitar pukul 10.00 Selasa (5/10). Mereka berangkat bersama 5–6 kapal sejenis dengan tujuan perairan Pulau Pisang. Sekitar pukul 15.00 WIB,

JAKARTA – Ketegangan di perbatasan RI-Malaysia bisa jadi bakal memanas lagi. Hal itu menyusul kabar aksi arogan yang diperagakan aparat Pasukan Gerak Marine Malaysia (MPM) Polis Diraja Malaysia (PDRM) di perairan Kepulauan Riau (Kepri) Selasa lalu (5/10). Kapal patroli MPM dengan sengaja menabrak dan menenggelamkan kapal nelayan Indonesia di perairan Pulau Pisang sekitar pukul 15.00. Akibat tabrakan itu, kapal nelayan itu rusak. Ada kabar bahwa empat nelayan asal Meral, Kepri, hilang di laut. Mereka adalah Cing Ling, 51; A An, 50; Kim Wan, 55; dan seorang lagi pria Melayu. Namun, hal itu diklarifikasi oleh Kemenlu yang menyatakan bahwa empat nelayan tersebut kini ditahan aparat PDRM. ’’Keempat nelayan itu ditangkap di perairan internasional di Selat Malaka,’’ ujar

u

Ke Halaman 7 Kolom 5

Ba’asyir Diduga Provokasi Perampok 11:33

14:42

17:37

18:45 04:11

Polisi Sebut Ustad Dua Kali Datang ke Hamparan Perak

Sumber : Kanwil Depag Kalbar

Bilateral

SBY Sindir Pengadilan Den Haag JAKARTA--Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menyindir pengadilan Den Haag sebagai peradilan tersingkat di dunia. Menurut SBY, digelarnya pengadilan tersebut telah melanggar etika dan tatakrama hubungan antarbangsa. Sebab, pengadilan sengaja digelar di saat kepala negara melakukan kunjungan kenegaraan. “Tuntutan diajukan 4 Oktober, pengadilan memutuskan menggelar 5 Oktober. Saya kira itu adalah pengadilan paling cepat di dunia,” kata SBY dalam rapat kabinet terbatas bidang politik, hukum, dan keamanan di Kantor Presiden, Jakarta, kemarin. SBY mengatakan, pemerintah Belanda memang tidak bisa mencampuri pengadilan. u

Ke Halaman 7 Kolom 5

JAKARTA--Polisi kembali melempar tudingan kepada ustad Abu Bakar Ba’asyir. Yang terbaru, polisi mengklaim Ba’asyir memberi ceramah kepada para pelaku perampokan CIMB Niaga dan penyerang Polsek Hamparan Perak, Sumatera Utara. Polisi mengaku punya data Ba’asyir u

Kunjungi Pondok Pesantren Khusus Anak TKI di Pulau Sebatik

Yang Paling Sulit Ajari Lagu Indonesia Raya Di Pulau Sebatik terdapat pondok pesantren yang menampung anak-anak TKI (tenaga kerja Indonesia) yang telantar. Berikut laporan wartawan Jawa Pos Group yang bulan lalu mengunjungi pesantren itu.

Ya, pondok pesantren yang diberi nama Mutiara Bangsa itu baru beroperasi pada 2008. Bangunan di atas lahan lima hektare itu terdiri atas ruang-ruang untuk kelas, ruang kantor yayasan, dan asrama untuk para santri. Semua masih terlihat gres dan belum banyak dimanfaatkan. Ponpes tersebut berada di bawah binaan Yayasan Islam Indonesia Pulau Sebatik (YIIPS). Yayasan itulah yang mendapat mandat dari pemerintah untuk mengembangkan pondok pesantren yang pada awalnya memang ditujukan untuk fasilitas bagi anak-anak TKI yang bekerja di Kota Tawau,

THOMAS KUKUH, Sebatik PONDOK pesantren itu masih terlihat baru. Cat temboknya yang berwarna hijau muda dan tua belum banyak yang mengelupas. Halamannya juga terlihat bersih. Belum banyak tanaman rimbun yang daunnya berguguran atau sampah-sampah berserakan. Online: http://www.pontianakpost.com/

Ke Halaman 7 Kolom 5

Thomas Kukuh/Jawa Pos

MASIH GRES: Kondisi halaman depan Pondok Pesantren Mutiara Bangsa di Pulau Sebatik.

*Mempawah, Sambas, Singkawang, Bengkayang Rp 2.500 *Landak, Sanggau, Sintang Rp 3.000 *Ketapang Rp 3.000 *Kapuas Hulu Rp 3.000

u

Ke Halaman 7 Kolom 1

Jawa Pos Group Media


OPINI

2

Pontianak Post

l

Jumat 8 Oktober 2010

Menumbuhkan Kasih Sayang Seorang ahli hikmah mengungkapkan, “Hati yang cinta akan menganggap kecil perbedaan walaupun sesungguhnya besar. Sebaliknya hati yang membenci akan menganggap besar setiap perbedaan, walaupun sesungguhnya kecil dan sepele.“ Dalam kenyataan terbukti memang. Jika kita teringat keburukan sikap seseorang kepada kita,

+

maka hati kita ini akan dongkol serta marah, perasaan tidak enak dan gelisah serta ingin membalas. Namun, bila kita mengenang jasa baik seseorang, entah mengapa pula hati ini luluh. Rasul saw bersabda, “Yang paling pandai bersyukur kepada Allah ialah orang yang paling pandai bersyukur kepada manusia“ (HR.Thabrani).

Dalam rangka menumbuhkan tali silaturrahim ini, Rasulullah saw menganjurkan selain kita melakukan kunjungan secara berkala walau hanya beberapa saat, juga agar kita saling memberi dan berkirim hadiah. Jangan pernah takut miskin dengan memberikan sesuatu, karena Allah Yang Maha Kaya telah menjanjikan ganjaran

Oleh: Uti Konsen dan jaminan tak akan miskin bagi ahli sedekah yang tulus. Terkait ini Rasul saw bersabda, “Saling memberi hadiahlah, niscaya engkau akan saling mencintai “ (Hr.Bukhari).” Hadiah ini dapat melenyapkan rasa dengki dalam hati “ (HR.Thabrani. Ibnu ‘Adiy dan Ibnu Hibban). Dari Aisyah ra mengatakan bahwa Rasulullah saw sering menerima hadiah dan membalasnya. Begitu mulianya menyambung silaturrahim, Rasululullah saw bersabda, “Sesungguhnya silaturrahim itu menciptakan kasih sayang pada keluarga, membuat harta berkembang, dan bisa menunda ajal “ (HR. Tirmizi dari Abu Hurairah). Berdasarkan firman Tuhan dalam surah 36 ayat 68 dan surah 2 ayat 96, serta keterangan Mufassir (ahli tafsir) dan kenyataan bahwa orang-orang yang ingin dipanjangkan usianya, diperlukan adanya pencapaian ketenangan, ketekunan dan istirahat yang cukup, disamping itu banyak bersilaturrahim dengan sesama manusia. Sebab itu kerusuhan yang berkepanjangan, dapat memperpendek umur. Panjang umur yang kita dambakan tentunya yang berbakti kepada Tuhan bersikap santun terhadap masyarakat

serta ramah terhadap lingkungan. Sikap pada tetangga misalnya Nabi saw menganjurkan “Jika engkau memasak sup, lebih-lebihkan airnya, dan ingatlah kepada ahli bait jiranmu, dan berilah mereka sekedar yang sepantasny “ (HR. Bukhari – Muslim). Kemudian bagaimana perlakuan kita terhadap bintang? Antara lain Nabi saw melarang menyembelih hewan kalau pisaunya tidak tajam. Kata Nabi saw, “Siapa pun orang muslim yang membunuh seekor burung atau yang lebih dari itu tanpa memenuhi haknya, niscaya Allah akan meminta tanggung jawabnya nanti. “ Ada yang bertanya, “Wahai Rasulullah, apakah haknya itu?‘ Rasulullah menjawab, “Hendaknya orang muslim itu menyembelih dan memasaknya, dan jangan ia potong kepalanya lalu dibuang.” (HR. Nasai-Ahmad-Hakim). Nabi juga melarang menebang pohon tempat orang berlindung, melarang merusak lingkungan demi kebahagiaan manusia dan agar eko sistem tidak terganggu. Rasulullah saw mengingatkan “Barangsiapa yang menebang pepohonan (tanpa alasan yang benar), maka Allah akan mencelupkan kepalanya ke dalam neraka “ (HR.Abu Daud, Al Baihaqi). Keberadaan pepohohan tersebut sangat urgen untuk mengeluarkan oksigen dan menyerap karbon diok-

sida, menahan dan menyerap air hujan, mempertahankan kesuburan tanah dan kehidupan hewan-hewan. Ketika akan merebut kembali kota Mekkah, dihadapan puluhan ribu kaum Muslimin saat itu, Nabi saw berpesan “Pertama, jangan kalian menyakiti wanita dan anak-anak. Kedua, jangan melukai dan membunuh mereka yang sudah menyerah. Ketiga, jangan menebang pohon dan membunuh binatang di daerah penaklukkan.“ Ibnu Abbas ra mendengar Rasulullah saw bersabda, “Allah pasti memakmurkan negeri suatu kaum dan melimpahkan harta mereka. Selain itu Allah tidak pernah memandang mereka dengan pandangan murka, semenjak mereka diciptakan.“ Ada diantara sahabat yang bertanya, “ Ya Rasulullah, bagaimana itu bisa terjadi?“ Utusan Allah ini menjawab, “Dia menyambung tali silaturrahim diantara mereka “ (HR. Thabrani). Kemudian Jabir bin Abdullah meriwayatkan bahwa Nabi saw pernah mendatangi kami yang sedang berkumpul, lalu bersabda “Umatku, bertakwalah kepada Allah dan sambunglah tali silaturrahim. Ketahuilah, pahala yang paling disegerakan adalah pahala menyambung tali silaturrahim. Sebaliknya janganlah berbuat aniaya, siksa yang paling disegerakan adalah siksa berbuat aniaya.

Selain itu, janganlah durhaka kepada orang tua. Untuk diketahui, aroma surga itu dapat tercium dari jarak seribu tahun perjalanan. Sedangkan orang yang durhaka kepada orang tuanya tidak dapat mencium aroma itu. Begitu juga orang yang memutuskan tali silaturrahim dan orang yang memanjangkan sarungnya karena sombong.Ketahuilah sifat sombong itu hanya milik Allah, Tuhan alam semesta“ (HR.Thabrani). Menjelang wafat, Hasan bin Ali berkata, “Sungguh beruntung orang yang selalu dikenang kebaikannya oleh teman-temannya walaupun sudah wafat. Sungguh buruk orang yang selalu dikenang kejelekannya oleh temannya. Berusahalah kalian agar tidak menjadi orang yang digunjing oleh teman dan saudaramu! Engkau akan sangat membutuhkan doa baik dari temanmu ketika berada di alam kubur.“ Ada baiknya kita simak pesan Ibrahim bin Adham. “Ada dua hal yang harus engkau siapkan untuk mengikat tali persaudaraan. Pertama, siapkan sebagian hartamu untuk membantu temanmu pada saat ia membutuhkan. Kedua, siapkan kesabaran untuk menghadapi kekeliruannya kepadamu. Jika telah menyiapkan dua hal tersebut, silahkan engkau bangun persaudaraan sebanyakbanyaknya.“ Wallahualam. **

+

gagasan

Tim Pemantau Reklame HUJAN deras disertai angin kencang melanda sejumlah kota besar di Indonesia. Tak jarang, cuaca buruk ini menimbulkan bencana. Salah satunya papan reklame atau baliho yang roboh. Bahkan, di beberapa tempat insiden itu menimbulkan korban jiwa maupun kerugian materiil. Hal ini perlu mendapat perhatian serius dari pemerintah, terlebih bagi kota yang banyak berdiri papan reklame berukuran besar. Jangan sampai warga tak berdosa menjadi korban berikutnya. Sebab, tak jarang papan reklame yang roboh itu menimpa pengguna jalan ataupun rumah di sekitarnya. Pemerintah di setiap daerah perlu membentuk tim pemantau reklame. Tugasnya mengecek kelayakan setiap konstruksi papan reklame. Selain itu, tim ini bertugas memberikan izin pendirian papan reklame baru. Dengan begitu, diharapkan kasus-kasus reklame roboh bisa diminimalkan. (*) SAMURI.

+

+

Terbit 7 Kali Seminggu. Izin terbit Menteri Penerangan RI No. 028/SK/Menpen/SIUP/A7. Tanggal 3 Februari 1986. Per­setujuan Peru­bahan Nama No: 95A/Ditjend. PPG/K/1998 Tanggal 11­September 1998. Alamat Redaksi dan Tata Usaha: Jalan Gajah Mada No. 2-4 Pontianak 78121. Kotak Pos 1036. Fax. (0561) 760038/575368. Telepon Redak­si: (0561) 735070.Telepon Iklan/Pema­saran:735071. Hunting (Untuk seluruh bagian) Fax. Iklan 741873/766022. Email: redaksi@pon­tianakpost.com. Penerbit: PT.Akcaya PERTAMA DAN TERUTAMA DI KALIMANTAN BARAT Utama Press Pontianak. Pembina: Eric Samola, SH, Dahlan Iskan. Komisaris Utama: Tabrani Hadi. Direktur: Untung Sukarti. Pemimpin Re­daksi/Penang­gung Jawab: B Salman. Redaktur Pelaksana: Khairul­rahman, Muslim Minhard, Donatus Budiono, Basilius Sidang Redaksi: Abu Sofian, Surhan Sani, Mela Danisari, Yulfi Asmadi, Andre Januardi, Mursalin, Robert Iskandar. Sekre­taris Redaksi: Silvina. Staf Redaksi: Marius AP, U Ronald, Efrizan, Deny Hamdani, Budianto, Chairunnisya, M Kusdharmadi, Hari KurJawa Pos Group niatama, Hendy Irwandi, Pracetak/Artistik: A Riyanto (Koordinator), Grafis: Sigit Prasetyo, Ilustrator: Kessusanto, Sigit. Fotografer: Timbul Mudjadi, Sando Shafella. Biro Singkawang: Zulkarnaen Fauzi (Jl. Gunung Raya No.15 Telepon (0562) 631912). Biro Sambas: Thoriq (Jl P Anom Telp (0562) 392683) Biro Sanggau: Anto Winarno (Jl. Sudirman No. 4 Telp. (0564) 21323). Biro Ketapang: Andi Chandra, (Jl. Gajahmada No. 172. Telp. (0534) 35514). Kabupaten Pontianak: Hamdan, . Biro Sintang: Mustaan, Budiman. Pema­saran/Sirkulasi: Kiki Fredrik S; Iklan: Dewiyanti.S. Percetakan: Surdi. Devisi Event: Budi Darmawan. Jakarta: Max Yusuf Alkadrie, Bank: BPD Kalbar, BEII, Bapin­do. Harga Lang­ganan per 1 Bulan dalam kota Rp 65.000,- (luar kota tambah ongkos kirim). Tarif iklan: Per mm kolom hitam putih Rp 25.000,- spot colour Rp 30.000,- full colour Rp 37.000,- Iklan baris Rp 15.000,- per baris (minimal 2 baris, mak­­si­mal 10 baris) pem­bayaran di muka. Telepon Langganan/Pengaduan: 735071. Iklan: 730251. Perwakilan Jakarta: Jl. Jeruk Purut-Al-Ma’ruf No.4 Pasar Ming­gu, Jakarta Selatan 12560. Telepon: 78840827 Fax. (021) 78840828. Percetakan: PT.Akcaya Pariwara Pontianak. Anggota SPS-SGP ISSN 0215-9767. Isi di luar tanggung jawab percetakan.

Pontianak Post

cmyk


PONTIANAK bisnis Pontianak Post

l

3

Jumat 8 Oktober 2010

Ekonomi Daerah Mulai Bergairah JAKARTA - Kinerja menggembirakan perekonomian nasional tidak lepas dari kontribusi perekonomian daerah. Bahkan, laporan Bank Indonesia (BI) menyebut, kini perekonomian di daerah makin bergairah. Direktur Perencanaan Strategis dan Humas BI Dyah Makhijani mengatakan, pertumbuhan ekonomi domestik pada triwulan III 2010 diperkirakan lebih baik dari triwulan sebelumnya. Pada triwulan III, ekonomi diperkirakan tumbuh 6,3 persen (year-on-year). “Perkembangan ekonomi yang membaik tersebut tercermin pada perkembangan ekonomi di daerah yang terus meningkat,” ujarnya dalam Laporan Kebijakan Moneter BI kemarin (7/10). Menurut Dyah, pertumbuhan ekonomi daerah terutama didorong oleh kinerja ekonomi di wilayah Sumatera dan Indonesia bagian Timur, yakni Sulawesi, Maluku, Papua (Sulampua). “Khususnya pada subsektor perkebunan dan sektor pertambangan,” katanya. Selain itu, lanjut dia, kinerja industri pengolahan dan sektor bangunan di wilayah Jawa, Bali,

Nusa Tenggara (Jabalnustra), dan Kalimantan juga memberikan kontribusi yang cukup signifikan bagi pertumbuhan ekonomi. Di sisi permintaan, kata Dyah, pertumbuhan ekonomi daerah ditopang oleh konsumsi dan investasi sejalan dengan masih tingginya optimisme konsumen dan peningkatan kredit konsumsi. “Termasuk juga stabilnya nilai tukar petani,” terangnya. Adapun dari sisi investasi, peningkatan terjadi pada investasi bangunan maupun nonbangunan. Laporan BI menyebut, kegiatan investasi bangunan yang tumbuh cukup tinggi terjadi di Jakarta dan Jabalnustra. “Kegiatan investasi bangunan di Jakarta terutama pada sektor properti untuk retail dan perkantoran,” jelasnya. Sedangkan dari sisi ekspor, Dyah mengatakan, peningkatan ekspor komoditas manufaktur terutama berasal dari Jabalnustra dan DKI Jakarta. Sementara peningkatan ekspor komoditas sumber daya alam (SDA) berasal dari wilayah Kalimantan, Sulampua dan Sumatra, meskipun terdapat gangguan produksi yang di-se-

Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi Daerah 2010 Wilayah

Tw I Tw II Tw III (%)

Sumatera 5,0 Jakarta 6,2 Jabalnustra 6,1 Kali-Sulampua 5,6

5,0 6,3 6,0 5,5

4,2 6,5 6,3 6,2

Sumber : Laporan Kebijakan Moneter BI

babkan anomali cuaca. Secara spasial, BI memprediksi, prospek membaiknya perekonomian daerah diperkirakan masih berlanjut pada triwulan III-2010 dengan laju pertumbuhan yang relatif lebih moderat. “Jakarta, Jabalnustra, dan Kali-Sulampua diperkirakan dapat tumbuh di atas 6,0 persen (year-on-year). Sementara wilayah Sumatera diperkirakan tumbuh melambat dibandingkan periode sebelumnya karena penurunan kinerja ekspor,” ujarnya. Investasi swasta di daerah, kata Dyah, diperkirakan juga terus meningkat sebagai respons dari tingginya permintaan domestik dan eksternal. (owi)

market review

IHSG Koreksi IHSG akhirnya nekan bursa hingga mengambil napas sepada sesi siang turun jenak menjauhi level ke level 3.556. Namun, 3.600. Koreksi bursa aksi beli selektif berharegional dan jatuhnya sil mengangkat bursa beberapa saham ungke level 3.586, masih gulan menjadi katalis di zona merah. negatifnya bursa. Penawaran saham Fandy Cendrawira Perdagangan Kamis perdana anak usaha Analis Philip (7/10),IndeksHargaSa- Securitas Indonesia PT Indofood Sukses ham Gabungan (IHSG) Makmur (INDF), ditutup turun 17,218 yakni PT Indofood poin (0,48%) ke level 3.586,186. CBP Sukses Makmur (ICBP) seDemikian pula indeks saham nilai 1,17 miliar lembar saham, unggulan LQ 45 yang turun 4,151 poin (0,62%) ke level 668,897. Indeks saham di awal perdagangan dibuka langsung melemah 0,09% ke level 3.600. Aksi profit taking investor terus me-

atau setara dengan 20%, kurang mampu menahan koreksi bursa, meski laju anjloknya bursa sedikti tertahan. Harga ICBP ditutup di Rp5.950, dari harga bentukan sebelumnya Rp 5.395 per saham.Perdagangan di Bursa Efek Indonesia cukup ramai, dimana volume penjualan menc apai 9,225miliarlembarsaham,senilai Rp 7,553 triliun dan frekuensi 149.182 kali. Sebanyak 71 saham naik, 169 saham turun dan 64 saham stagnan.*

Gong Pestani Dimulai PONTIANAK- Untuk meningkatkan pemahaman dan wawasan para petani sekaligus memotivasi para petani untuk meningkatan usahanya, mulai kemarin (7/10) hingga (10/10) mendatang. Pangdam XII/Tanjungpura bekerjasama dengan Untan dan Pemprov Kalbar menyelenggarakan kagiatan Pestani (Pesta Petani Muda) di Kompleks Untan. Acara pembukaan Pestani dilaksanakan di Auditorium Untan dan hadir dalam acara pembukaan Pestani yaitu Pangdam XII/Tanjungpura Moeldoko, Menteri Pertanian, Suswono, Gubernur Kalbar, Cornellis, Rektor Untan Chairil Efendi, Walikota Pontianak, Sutarmidji, Danrem 121/ABW Kolonel Inf Totok Rinanto, dan beberapa pejabat Pemprov lainnya. Ke-

giatan tersebut dibuka secara resmi oleh Menteri Pertanian, Suswono. Dalam kesempatan itu Suswono mengaku Kalbar memiliki potensi cukup besar untuk pengembangan sektor pertanian. Banyak produk-produk pertanian di Kalbar yang memiliki kualitas unggul diban-dingkan dengan daerah lain. Meski begitu ia mengharapkan agar dalam pengembangannya harus didukung upaya serius dari Pemda seperti pengusulan komoditas-komoditas unggulan pertanian yang akan dikembangkan pemerintah pusat. “Pengusulan komoditas unggulan ini penting bagi intensifiksai pengembangannya, nanti kalau sudah diusulkan, pemerintah pusat bisa memberikan prioritas untuk dana pengem-

bangannya,” kata dia. Menurutnya, saat ini produkproduk pertanian di Kalbar sangat menjanjikan jika dikembangkan seperti Jeruk dan beberapa produk pertanian lainnya yang ada di beberapa Kabupaten di Kalbar. Suswono menghimbau agar Pemda harus dapat memberikan motivasi dan kesempatan bagi para generasi muda agar dapat berkarir di sektor pertanian. “Hasil atau produk pertanian adalah senjata utama untuk memenuhi kebutuhan pangan tetapi saat ini kegiatan pertanian kurang diminati sebagai mata pencaharian khususnya didaerah pedesaan,”tuturnya. Untuk menjaga dan menykseskan ketahanan pangan di Kalbar Pangdam XII/Tanjungpura Moeldoko menegaskan pihaknya akan selalu siap siaga membantu dan saling bersinergi dengan Pemda untuk menjaga ketahanan pangan di Kalbar. Kata dia bantuan tersebut merupakan salah satu upaya TNI untuk mengembangkan dan memajukan Kalbar. “Hasil dari kegiatan Pestani ini, nantinya akan diimplementasikan di seluruh Kabupaten/ Kota di Kalbar, dengan harapan dapat meningkatkan perkembangan di sektor pertanian yang ada,”ujarnya. Jadi kata dia, pengembangan di sektor pertanian tidak hanya antisipasi untuk kepentingan ekonomi saja tetapi juga untuk aspek pertahanan dan keamanan Negara kedepannya. Sementara itu Gubernur Kalbar, Cornelis memandang dengan hadirnya Pestani maka diaharapkan dapat merubah pola pikir masyarakat Kalbar yang selama ini sebagian besar masyarat menilai petani adalah pekerjaan yang kurang menjanjikan. “Menjadi petani itu bukanlah pekerjaan hina tetapi mulia, karena sepanjang manusia hidup maka pastilah memerlukan hasil pertanian,”jelasnya. Jumlah peserta yang mengikuti Pestani yaitu 500 orang yang terdiri dari 350 petani di 14 Kabupaten/Kota Se kalbar, 100 orang Mahasiswa Fakultas Pertanian Untan, dan 50 orang siswa SPP-SPMA. (ash)


cmyk

4

Pontianak Post

l

Jumat 8 Oktober 2010

+

+

+

+

cmyk


Pontianak Post

l

Jumat 8 Oktober 2010

Halo Publik

5

Arab Ba’alawy Pontianak dalam Balutan Budaya Melayu Tulisan ini adalah catatan dari hasil perjalanan saya selama dua minggu menemani DR. Martin Slama, seorang Antropolog dari Austrian Academy of Sciences selama kunjungannya di Pontianak beberapa waktu lalu, guna meneliti kebudayaan dan masyarakat Arab Hadrami di Pontianak. Sebelum ke Pontianak, beliau telah meneliti di Jawa, Gorontalo, dan Palu. Dr. Slama tertarik meneliti masyarakat Arab Hadrami, karena teman beliau, seorang professor yang meneliti di Yaman, menemukan bahwa ternyata santri yang berada di Yaman sebagian besar berasal dari Indonesia. Dari hasil yang kami peroleh selama dua minggu tersebut, terdapat perbedaan budaya yang sangat mencolok antara masyarakat Arab Hadrami di Pontianak khususnya, dan Kalbar pada umumnya, dengan masyarakat Arab Hadrami yang ada di luar Kalbar, terutama Pulau Jawa. Perbedaan tersebut banyak dipengaruhi oleh buda-

ya Melayu yang tidak dijumpai pada masyarakat Arab Hadrami di Jawa. Arab Hadrami adalah masyarakat Arab yang berasal dari Hadramaut, sebuah kota di Yaman Selatan, yang merupakan asal-usul para habaib di Indonesia. Arab Hadrami terdiri atas habaib (ba’alawy) dan non- habaib (masayeh). Yang akan saya uraikan disini adalah adanya unsur budaya Melayu pada komunitas Arab Ba’alawy Pontianak. Adanya pengaruh budaya Melayu disebabkan oleh ikatan perkawinan antara Habib Husein Algadri yang berasal dari Hadramaut di Yaman Selatan yang menikahi seorang wanita pribumi dan lahirnya Sultan Abdurrahman Algadri yang juga menikahi Putri Candramidi, putri Opu Daeng Menambon, seorang Bugis dari Kerajaan Mempawah. Dari pernikahan tersebut lahirlah anak cucu dari Sultan Abdurrahman Ibnu Habib Husein Algadri yang sudah merupakan perpad-

uan Bugis-Hadrami. Budaya Bugis sangat melekat pada keturunan Sultan Abdurrahman Algadri yang diturunkan ke anak cucu mereka hingga saat ini. Perbedaan tersebut sangat mencolok pada tata cara pergaulan, pernikahan, hingga kematian. Yang akan saya uraikan disini mengenai adanya unsur Budaya Melayu dalam pernikahan sesama Arab Ba’alawy di Pontianak (endogami). PERNIKAHAN Sebelum dilangsungkan per­ni­kahan, ada tradisi tunangan dan tukar cincin. Dalam acara tunangan ini biasanya juga pihak calon mempelai pria memberi barang perlengkapan seperti pakaian dan aksesoris wanita lainnya kepada calon mempelai wanita yang disebut hantaran. Tunangan biasanya telah dilangsungkan beberapa bulan sebelum pernikahan berlangsung. Beberapa hari sebelum hari H, pada be-

berapa keluarga ba’alawy tertentu ya­ng masih memegang adat Bugis, biasanya pada malam sebelum pernikahan, ada acara “memberi makan” bagi calon mempelai pria dan wanita. Ma­­kanannya berupa pulut berwarna kuning dan diatasnya terdapat ayam panggang. Mereka beranggapan, jika tidak “diberi makan” akan mengakibatkan terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan pada saat pernikahan berlangsung. Setelah akad nikah berlangsung, ada upacara cucur air mawar sesuai adat Melayu Pontianak, yang dilakukan oleh para tetua adat dari pihak mempelai pria dan wanita.setelah pengantin pria memasuki rumah pengantin wanita. Pada saat calon mempelai pria diarak menuju rumah calon mempelai wanita, disambut dengan syarakal atau pembacaan shalawat kepada Baginda Rasul Saw dalam bahasa Arab setelah itu si calon pengantin akan ditaburi beras kuning

oleh pihak calon mempelai wanita. Cucur air mawar juga dilakukan pada upacara khitanan dan gunting rambut. Setelah akad nikah selesai, diadakan acara makan bersama antar keluarga mempelai pria dan wanita yang dikenal dengan “saprahan”, mereka duduk bersamadiatastikardengankain panjang yang dibentangkan. Diatasnya disajikan berbagai jenis masakan Melayu. Tiga hari setelah akad nikah berlangsung, diadakan upacara adat “mandimandi” atau siraman. Pada beberapa keluarga ba’alawy tertentu yang masih merupakan keturunan Sultan Hamid I, upacara adat “mandi-mandi” dilangsungkan dengan kedua mempelai duduk diatas gong besar. Ini juga dilangsungkan ketika kakak laki-laki saya menikahi seorang wanita ba’alawy dari Palembang, dimana gong tersebut diganti dengan kursi. Selang beberapa hari setelah akad nikah berlangsung, pada malam harinya akan diadakan acara gambusan/

marawis di rumah mempelai wanita sampai tengah malam dengan mengundang orkes gambus yang menyanyikan lagu-lagu dalam bahasa Arab. Ini biasanya terjadi bila mempelai wanita juga seorang Arab Hadrami. Jika mempelai wanita bukan seorang Arab Hadrami, biasanya tidak diadakan acara gambusan ini. Yang menarik, akibat kentalnya balutan Budaya Melayu ini di kalangan Arab Ba’alawy Pontianak yang diwariskan sejak dahulu kala, banyak kalangan Arab Ba’alawy di Pontianak

ya­ng tidak lagi mengenal tradisi para habaib di Hadramaut, seperti rauhah, misalnya. Bahkan beberapa diantara generasi mudanya terkadang tidak bisa membuat makanan khas Arab seperti Samboza dan Hasidah. Ba’alawy Pontianak sebagian berprofesi sebagai PNS, sesuatu hal yang sangat langka kita jumpai pada Arab Ba’alawy di Jawa yang sebagian besar berprofesi sebagai pedagang dan ustad. Vivi Alhinduan <harempontianak@yahoo.com>

Salut, Anak SD Beri Kultum Bulan Ramadhan lalu, saya sempat berlibur ke Kabupaten Kapuas Hulu, tepatnya di Dusun Nanga Lidi, Desa Mentawit, Kecamatan Hulu Gurung, Kapuas Hulu. Di sana saya kurang lebih 1 bulan tinggal disana. Saya sangat antusias melihat masyarakat Nanga Lidi yang mana pengurus mesjidnya dan dibantu sebagian mahasiswa yang sangat memperhatikan masyarakat desa tempat tinggalnya. Dalam bulan Ramadhan yang baru kita tinggalkan beberapa minggu lalu, mereka dalam mengisi kegiatan bulan Ramadhan memanfaatkan waktu sebaik mungkin. Mereka membentuk team/ panitia bulan Ramadhan untuk mengadakan siraman rohani Kuliah Tujuh Menit (Kultum) selesai shalat Isya, kemudian baru dilanjutkan shalat Tarawih dan Witir berjamaah. Kita lihat sekarang ini sangat jarang siraman rohani yang diadakan di desa-desa/kampong. Mereka sangat rutin mengadakan kultum ini dari malam pertama Ramadhan sampai malam terakhir. Adapun narasumbernya adalah tokoh-to­ koh masyarakat dan remaja mesjid. Yang menjadi sorotan saya adalah bahwa remaja mesjid kebanyakannya adalah dari anak-anak Tsanawiyah dan anak SD kelas 6. Walaupun mereka baru Tsanawiyah dan anak SD kelas 6, tapi mereka sudah bisa berbicara di depan masyarakat memberikan siraman rohani. Tema yang diambil dalam penyampaian kul­tum adalah menyangkut kehidupan sehari-hari yang menyentuh hati masyarakat. Kultum yang di­sampaikan tidak

lama ku­rang lebih 5-7 menit, tetapi manfaatnya sangat besar. Anak-anak Tsanawiyah dan SD kelas 6 sudah bisa menyampaikan syariat Islam. Saya berharap Dusun Nanga Lidi dapat menjadi contoh untuk desa-desa yang ada di Kabupaten Kapuas Hulu khususnya dan Kalbar pada umumnya yang prihatin akan agama dan masyarakatnya. Kita lihat sekarang ini sangat jarang sekali pemberian siraman rohani di desa-desa, apalagi desa terpencil. Saya juga berharap desa-desa terpencil yang ada di kabupaten Sambas juga bisa mencontoh seperti diatas. Kuncinya tidak banyak, disitu ada kemauan di situ ada jalannya. Marilah kita bersama-sama meningkatkan iman dan taqwa kita kepada Allah SWT. Mudah-mudahan kegiatan ini tidak hanya dilakukan pada bulan Ramadhan saja, tapi dilakukan juga pada bulan-bulan lainnya. Gusanto Mahasiswa STAIN Pontianak Asal Sambas.

jiran. Kasihan dengan pejalan kaki harus menutup hidung, singsingkan celananya agar tak kena becek. Tolong instansi terkait buat mengecek ke pasar Nusa Indah 2 pasar Sudirman. (085654490290) Jawab : Dinas PU (Bidang SDA) akan meninjau ke lapangan untuk ditindaklanjuti.

Perbaikan Jl. Koyoso Halo pak walikota, kapan tuntasnya perbaikan di sepanjang Jalan Komyos Soedarso? Kami lihat terkesan lamban dan tolong segera pertigaan jalan Hasanudin Kom Yos Sudarso dan Pak Kasih dapat dibuat indah dan asri. Jangan asal jadi. (081352249559) Jawab : Kontrak pekerjaan berakhir pada pertengahan Desember 2010. Pekerjaan pengecoran beton pada lintasan ke-3 belum dapat dilaksanakan karena pembebasan lahan yang terkena masih dalam tahap melengkapi administrasinya di Bagian Asset Pemda Kota Pontianak. Sedangkan pertigaan jalan Hasanuddin, jalan Kom Yos Sudarso dan jalan Pak Kasih sedang menyelesaikan rencana pemindahan sarana Surau As-Shulhu.

Selokan Nusa Indah 2 Kepada Dinas Tata Kota atau Dinas Kebersihan, tolong dong bersihkan selokan air di Nusa Indah 2 (Pasar Sudirman), tepatnya di deretan toko mas Inti Sari, selokannya dikuras dan digali agar airnya tidak banjir. Di saat turun hujan, tempat kami selalu keban-

Perbaikan Jl.Gg.Askot Saya mewakili warga Tanjung Hilir, khususnya gang As­ kot luar maupun dalam, kami memohon kepada instansi yang terkait untuk memperhatikan pembangunan jalan di gang Askot yang dikerjakan setengahsetengah, sebagian dikerjakan sebelumpuasadansebagianlagi sampai sekarang belum dan fisik jalan sudah hancur. Bagaimana ini pak wali? Mohon tindak lanjutnya! (081345198756) Jawab : Tahun ini alokasi bantuan pembangunan jalan untuk Gang Askot berdasarkan hasil rembuk/musyawarah dengan masyarakat menyepakati pembangunannya dibagi 2 (dua) yakni untuk Gang Askot luar dan Gang Askot dalam, sedangkan sisanya direncanakan akan dimasukkan dalam program PNPM oleh BKM Tanjung Hilir. Namun karena penetapan oleh pusat bahwa Gang Askot tidak masuk dalam program tersebut, maka akan diselesaikan dalam perencanaan tahun 2011.


6

INTERNASIONAL Singapura

Lee Kuan Yew dan Kwa Geok Choo

Kumpulkan Cucu untuk Membaca Bersama SINGAPURA - Duka masih menyelimuti keluarga besar Bapak Bangsa Singapura Lee Kuan Yew. Ini setelah istri mantan perdana menteri (PM) negara kota tersebut meninggal dunia Sabtu lalu (2/10). Kwa Geok Choo meninggal dalam usia 89 tahun. Jenazahnya dikremasi Rabu lalu (6/10). Setelah jenazah Kwa diperabukan, akhirnya Lee dan keluarga besarnya bersedia membagi duka mereka. Tidak secara langsung. Tapi, melalui sebuah eulogi yang dipublikasikan di media nasional Singapura, The Straits Times. Dalam artikel tersebut, ibunda PM Lee Hsien Loong tersebut digambarkan sebagai perempuan yang cerdas, suka bekerja keras dan gemar membaca buku. “Hati saya masih dipenuhi duka dan rasa kehilangan yang mendalam,” papar Lee dalam eulogi untuk istrinya tersebut. Wajar jika pemimpin 87 tahun itu memendam kesedihan mendalam. Sebab, pada detik-detik terakhir kehidupan sang istri, Lee tidak berada di sampingnya. Saat itu, dia sedang menjalani perawatan intensif di rumah sakit untuk menyembuhkan infeksi pada bagian dadanya. Kondisi itulah yang sempat membuat warga Singapura khawatir. Mereka mencemaskan kesehatan fisik dan mental Lee. Dikhawatirkan, pria yang menikahi Kwa pada 1947 saat keduanya masih tercatat sebagai mahasiswa hukum di Cambridge University itu syok. Namun, dalam foto-foto yang dipajang pada koran berbahasa Inggris tersebut, Lee terlihat tegar. Dalam foto yang terpampang di halaman depan, Lee tampak menutupi mulutnya dengan sebelah tangan. Sedangkan, tangan yang satu lagi menyentuh wajah sang istri dengan lembut. Matanya sembab. Pandangannya tertuju pada jasad sang istri yang terbujur kaku di dalam peti. Dalam foto lain di halaman dalam, tampak Lee dirangkul salah seorang cucunya, Li Yipeng. “Permintaan terakhirnya adalah agar saya berpesan kepada anak-anak untuk menempatkan abu kami di satu tempat yang sama. Dengan demikian, kami akan selalu bersama, seperti ketika kami masih hidup,” ujar Lee. Bagi bapak tiga anak itu, Kwa adalah sosok istri yang sempurna. Bukan hanya setia, perempuan yang semasa hidupnya berprofesi sebagai pengacara itu juga mitra kerja yang hebat. Dia selalu mendukung aktivitas politik Lee, meski tidak terlibat secara langsung dalam kelahiran Singapura. . (hep/ami)

Pontianak Post l Jumat 8 Oktober 2010

Salah Serang, AS Minta Maaf ISLAMABAD- Amerika Serikat menyesal atas serangan fatal helikopter militernya di wilayah Pakistan. “Kami meminta maaf sedalam-dalamnya kepada Pakistan dan keluarga korban tewas atau terluka,” terang Duta Besar AS Anne Patterson dalam pernyataan resmi yang dikeluarkan Rabu malam (6/10) waktu setempat. Permohonan maaf itu ditujukan atas insiden yang terjadi Kamis lalu (30/9) waktu setempat, dimana serangan sebuah helikopter NATO menewaskan dua tentara Pakistan. Keduanya disangka militan yang berada di wilayah perbatasan. “Pasukan Pakistan yang gagah berani adalah sekutu kami dalam perang yang juga mengancam AS,” tandasnya seperti dilansir Agence France Presse. Namun pernyataan maaf tersebut terlukai oleh laporan Gedung Putih kepada Kongres yang menyatakan bahwa militer Pakistan menghindari konflik langsung dengan militan Taliban Afghanistan dan Al Qaeda di wilayah barat laut.

Laporan itu menyebutkan, pasukan Pakistan memang melanjutkan operasi militer penumpasan kelompok pemberontak, namun mereka hanya bergerak di sepanjang jalan di wilayah tersebut. Tidak memasuki wilayah hutan dan perbukitan dimana kelompok militan berada. Operasi tersebut juga dianggap terlalu lamban. Sementara itu, sedikitnya 150 tanker NATO cemas mereka bakan menjadi sasaran serangan Taliban di perbatasan Torkham. Mereka adalah bagian dari 6.500 kendaraan berisi bahan makanan yang terparkir di Pakistan karena jalur pengiriman masih ditutup. Dalam serangan militan Taliban pekan lalu, sekitar 120 kendaraan NATO hancur dan terbakar di dekat jalur perbatasan. Akibatnya perbatasan Torkham ditutup oleh otoritas Pakistan, karena khawatir kekerasan meluas. Lantaran penutupan itu suplai makanan bagi personel NATO di Afghanistan tertunda. Di sisi lain, Washington men-

AFP PHOTO / Aamir Qureshi

TERBAKAR: Truk tanker minyak NATO terbakar akibat serangan tentara Taliban (4/10), kemarin.

desak Islamabad untuk membuka kembali jalur perbatasan menuju Afghanistan yang ditutup setelah sejumlah truk diserang Taliban saat akan mengirimkan bahan makanan bagi tentara NATO. Pembukaan itu penting karena ribuan tanker minyak dan kendaraan pengangkut ba-

han makanan sudah terparkir di Pakistan selama seminggu. Mereka menunggu jalur pengiriman dibuka kembali dan memberikan bantuan bagi 152 ribu personel tentara koalisi pimpinan Amerika Serikat. Jalur perbatasan Khyber Pass di Torkham, di wilayah kekua-

saan militan di wilayah barat laut Pakistan, masih tertutup hingga kemarin (7/10). Kementerian Luar Negeri menyatakan situasi keamanan sedang dibahas oleh departemen terkait dan keputusan untuk membuka kembali jalur tersebut akan diambil dalam waktu dekat.(cak/ami)

Terpilih karena Tak Mendompleng Obama Michelle Dinobatkan sebagai Perempuan Paling Berpengaruh NEW YORK- Dua tahun menjadi ibu negara Amerika Serikat, Michelle Obama sudah berhasil menjadi wanita paling berpengaruh di dunia versi majalah Forbes. Dia mengalahkan sejumlah kepala negara, pemimpin perusahaan besar, dan para selebritis. Direktur Kraft Food Irene Rosenfeld, yang memimpin pengambilalihan perusahaan Inggris Cadburry senilai USD 18 miliar (Rp 160 triliun), berada tepat di bawah Michelle. Di posisi ketiga ada pembawa acara inspiratif Oprah Winfrey yang bakal mengakhiri acara talkshow-nya tahun depan, setelah 25 tahun meluncurkan jaringan tv kabelnya, OWN.

Kanselir Jerman, Angela Merkel, yang terpilih kembali untuk periode kedua tahun lalu, menduduki posisi keempat. Sementara Menteri Luar Negeri AS Hillary Clinton, yang saat ini memikul tugas berat untuk menjembatani proses perdamaian antara Palestina-Israel, menjadi penutup di posisi lima teratas. Wakil Presiden dan penerbit ForbesWoman, Moira Forbes menyatakan, wanita-wanita yang masuk dalam daftar tersebut berhasil membentuk opini di media saat ini. “Mereka mampu membangun perusahaan dan citra, terkadang melalui cara-cara non-tradisional. Dan mereka telah melampaui batas-batas gender di bidang perdagangan, politik, olahraga, media, dan budaya. Dengan cara demikian mereka mempengaruhi kehidupan jutaan, atau bahkan miliaran orang di

Michelle Obama

dunia,” jelasnya. Tahun ini, Forbes mengubah metode perangkingan tokoh wanita. Mereka mendasarkan penilaiannya pada pengaruh kreatif dan enterpreneurshipnya dan tidak terlalu mempertimbangkan kekuasaan atau kekayaannya.

Tahun lalu, Merkel berada di posisi teratas wanita paling berpengaruh Forbes. Kemudian diikuti oleh Sheila Bair, direktur utama Fedearl Deposit Insurance Corp. Sementara Michelle Obama berada di tangga 40. Tahun ini posisi Michelle melejit hingga mengalahkan posisi Merkel. Forbes menjelaskan tepilihnya Michelle sebagai wanita paling berpengaruh karena dia berhasil membangun sendiri citranya sebagai ibu negara, saat dirinya masih sangat populer. “Kuatnya karisma Michelle membuat Gedung Putih menempatkannya sebagai juru kampanye di sejumlah acara penggalangan dana di sejumlah negara bagian yang rawan kekerasan seperti California dan Colorado,” terang Forbes. “Dia juga sangat efektif dengan programnya ?Ayo Berolahraga? (Let?s Move), kampanye

melawan obesitas pada anakanak, hingga perusahaan raksasa seperti Coca-Cola, Kellog, dan General Mills berkomitmen untuk mengurangi takaran kalori dalam produknya secara bertahap sampai 2015,” tambahnya seperti dilansir Reuters. Direktur Utama PepsiCo Inc Indra Nooyi, yang namanya berada posisi teratas sebagai wanita paling berpengaruh versi majalah Fortune, pekan lalu, menduduki posisi keenam versi Forbes. Sementara penyanyi Lady Gaga menyusul di posisi ketujuh. Di bawahnya ada nama Direktur Westpac Banking Corp, Australia di posisi ke delapan. Diikuti penyanyi seksi Beyonce Knowles di rangking sembilan. Menutup rangking 10 besar ada nama pembawa acara bincangbincang Amerika Serikat, Ellen DeGeneres.(cak/ami)

Tak Tahan G o daan Huja n Emas Sambungan dari halaman 1 Itu sudah bukan di wilayah Lampung atau Sumsel, melainkan sudah masuk Provinsi Jambi. Di wilayah itulah saya mendapatkan renungan yang dalam. Akan diapakankah batu bara yang begitu melimpah di kawasan pedalaman Sumatera ini? Kawasan itu begitu jauh dari pantai. Untuk mengangkutnya ke pantai timur, perlu membuat jalan 300 km. Ke pantai barat terhalang pegunungan Bukit Barisan. Saya mendiskusikannya sepanjang jalan. Mungkinkah batu bara yang melimpah tersebut bisa menjadi sumber kemakmuran rakyat setempat. Apa peran PLN untuk pertumbuhan ekonomi wilayah itu? Dari sinilah kami berpikir untuk membangun saja PLTUPLTU besar mulut tambang berikutnya. Baik untuk kepentingan Sumatera masa depan maupun untuk ekspor listrik ke Malaysia. Apalagi, transmisi 275 kv trans-Sumatera telah selesai dibangun dan tepat melewati kawasan itu. Lebih baik mengirim listrik daripada mengirim batu bara ke mana-mana. Di pedalaman Jambi ini keluhan akan listrik juga sama: tegangan yang tidak stabil. Maklum, kawasan tersebut jauh dari mana-mana. Selesainya PLTU kecil (2 x 7 MW) di Sarolangun (Oktober ini beroperasi) akan banyakmembantumemperbaiki tegangan tersebut. Itulah PLTU kecil tapi cabai rawit. Maka,dalampeninjauantersebut, saya kemukakan satu filsafat kuno.’’Gunungtidakharustinggi, yang penting ada dewanya. Sungai tidak perlu dalam, yang penting ada naganya.’’ Orang hidup itu tidak harus hebat dan serbabesar. Yang penting bisa penuh arti atau tidak. Saya lebih menghargai proyek kecil yang penuh arti daripada proyek besar yang tidak jelas tujuannya. Di kota kecil Sarolangun itu, saya juga belajar menahan diri. Dalam acara makan malam bersama bupati setempat, disajikanlahduriankebanggaansetempat. Yakni, durian yang jumlahnya tidak banyak tapi selalu dicari orang sampai mancanegara. Namanya durian hujan emas. Saya sungguh tidak tahan memandangnya. Air liur saya mulai menggenangi mulut. Sebenarnya, saya tidak berminat menyentuhnya. Tapi, air liur itu telah lebih dulu menggerakkan tangan saya. Lap! Sejumput durian masuk ke mulut. Bukan

main lezatnya. Pimpinan Jambi Ekspres yang mencegat saya di Sarolangun melihat itu. Dia segera menyingkirkan sisanya. Saya pun selamat dari ambisi besar menghabiskan si hujan emas. DiSarolangun,sayajugahanya tidur beberapa jam. Sebelum subuh sudah harus meneruskan perjalanan ke Ombilin. Tentu harus mampir di Bangko untuk salat subuh dan untuk memenuhi keinginan arus bawah yang kuat: toilet. Tentu kami pusing di Ombilin. Mau diapakan PLTU Ombilin yang 2 x 100 MW itu? Konsep awal PLTU tersebut adalah mulut tambang. Ombilin memang kota batu bara yang amat legendaris. Sejak zaman Belanda sudah ada tambang batu bara di dekat Kota Sawahlunto ini. Masih terlihat bekas-bekas peninggalan tua di mana-mana. Tapi, batu bara itu menipis. PLTU kita yang masih relatif baru tidak mendapatkan pasokan yang cukup. Terpaksalah sebagian besar batu bara didatangkan dari Jambi. Jaraknya 200 km! Alangkah dilematisnya PLTU itu. Memang ada rencana PT Bukit Asam untuk menambang bawah tanah di Ombilin. Tapi, ternyata baru wacana. Saya perlu banyak ide untuk mengatasi persoalan tersebut. Kepada pimpinan daerah setempat, saya kemukakan barangkali hanya Tiongkok yang cocok mengerjakan tambang bawah tanah. Mungkin orang kita tidak cocok mengerjakannya. Terutama karena kita-kita ini harus sering istirahat keluar dari lubang tambang. Misalnya, untuk salat lima waktu. Masalahnya: Apakah rakyat setempat rela melihat semua penambang itu datang dari luar negeri? Masih banyakyang harus kami singgahi hari itu: PLN Cabang Solok, PLTU Teluk Sirih, PLN Cabang Padang, dan P3B Sumatera. Di Cabang Solok, kami melangsungkan dialog di teras saja.Ditemanikue-kuelokalyang amat lezat. Teman-teman PLN Solok sudah menyiapkan acara di gedung pertemuan. Namun, karena kami sudah berjam-jam berada di ruangan sempit (mobil), kami ingin agar bisa agak lama di udara terbuka. Dalam dialog di taman itulah persoalan tegangan di kawasan tersebut juga berhasil dipecahkan. Di kota kecil Lubuk Gadang dan Liku, misalnya, tegangan listrik tinggal 9 dari yang seharusnya 20 atau 21. Tegangan di situ begitu jelek karena berjarak 240 km dari gardu induk terdekat. Itulah, saya pikir, jarin-

gan penyulang 20 kv terpanjang di Indonesia. Maka, saya buka diskusiuntukmenyelesaikannya. Akhirnya, pimpinan tertinggi PLNSumbar,KrisnaSimbaputra, menemukan jalan keluar. Salah satu genset di Kota Sungai Penuh akan dipindah ke kota kecil itu. Fungsinya untuk memperbaiki tegangan. Sebenarnya ada beberapa pembangkit di Medan yang sudah menganggur. Namun, PLN tidak berani memindahnya sekadar karena ingin menjaga perasaan orang Medan. Rakyat Medan masih trauma dengan krisis listrik yang akut pada masa lalu. Mereka khawatir krisis listrik akan terulang kalau mesin dipindah. Padahal, tidak begitu. Lalu, bagaimana agar masyarakat tetap tenang? Mungkin pemindahannya dilakukan pukul 00.00 menunggu orang tidur semua. Kabel 20 kv yang mencapai 240 km seperti itu jelas tidak baik. Seharusnya ada gardu induk di tengah-tengahnya. Tapi, di Padang ternyata ada yang lebih panjang: 270 km! Rasanya, itulah penyulang yang benar-benar terpanjang di Indonesia. Yakni, jaringan dari Padang yang menuju Kota Indrapura dan Tapan arah Bengkulu. Tegangan juga payah di sini. Untuk itu, tidak ada jalan lain kecuali menambah gardu induk di tengahnya. Perjalanan panjang tiga hari ini seperti happy ending di Teluk Sirih, tidak jauh dari Teluk Bayur. Di proyek PLTU 2 x 100 MW ini, saya menemukan sikap manajer proyek yang mengesankan. Jalan masuk ke proyek itu memang masih payah, apalagi sedang diguyurhujan.Tapi,proyektersebut kayaknya tidak akan banyak persoalan. Ketika kami tiba di lokasi, sang manajer mengatakan begini: Bapak-bapak, serahkan proyek ini kepada kami, berikan kami kepercayaan,akankamijalankan dengan penuh tanggung jawab dan akan selesai tepat waktu. Kami hanya perlu doa saja! Mendengar sapaan itu, saya dan teman direksi saling berpandangan. Lalu, kami memutuskan untuktidakbanyakcakap.Bahkan tidakjaditurundarimobil.’’Inilah pimpinan proyek yang berkarakter,’’ komentar Nasri Sebayang. ’’Kalau semua kepala proyek seperti ini, cerita 10.000 MW akan lain,’’ sambung Harry Jaya Pahlawan.Maka, kami pun langsung ke Bandara Padang. Kelelahan jalan daratselamatigaharisepertiterobati. Bahkan, saya sampai lupa mencatat nama manajer proyek yang hebat itu! (*)


Pontianak Post

aneka

Jumat 8 Oktober 2010

7

Panda Protes Status Tersangka JAKARTA--Penetapan 26 tersangka baru kasus suap cek perjalanan (travellers cheque) atas upaya pemenangan Miranda Swaray Goeltom sebagai Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia (DGS BI) pada 2004 lalu, menjadi salah satu tema besar dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP) Komisi III DPR RI bersama KPK, kemarin (7/10). Beberapa anggota DPR, khususnya fraksi PDIP mengkritik penetapan status tersangka tersebut. Mereka menyebut penetapan itu sebagai tindakan hukum yang tidak berdasar. Salah satu anggota DPR dari FPDIP yang berkeberatan dengan hal tersebut, adalah Gayus

Lumbuun. Dia menolak alasan penetapan26tersangka,dimana termasuk14tersangkadarifraksi PDIP.Menurutdia,putusanpengadilan atas empat terpidana kasus cek perjalanan, merupakan hasil kopian dari amar dakwaan dan tuntutan milik Jaksa Penuntut Umum (JPU). “Putusan itu (isi putusan pengadilan empat terpidana kasus cek perjalanan) ternyata sama atau hanya copy paste dengandakwaan,tuntutanmilik penuntut umum KPK, tidak ada yang beda. Apakah ini sudah menjadi kesalahan hukum bersama, mulai dari penyelidik, penyidik, penuntut umum dan hakim,” tegas dia.

Gayus juga mengkritisi fakta hukum,dimanahakimyangmemutus perkara cek perjalanan itu, tidak mempertimbangkan keterangan dari saksi-saksi yang meringankan, seperti keterangan politisi PDIP Max Moein yang menyatakan bahwa pemilihan Miranda merupakan arahan fraksi. Gayus menduga kinerja KPK hanya mengejar target dan sudah mendapat tekanan dari pihak tertentu. Menanggapi pernyataan Gayustersebut,WakilKetuaKPK Bidang Penindakan Chandra Hamzah menjawab dengan kalem. Dia menegaskan, persoalan isi dakwaan dan tuntutan yang sama, tidak menjadi

masalah. Karena yang membuat dakwaan dan tuntutan adalah jaksa yang sama. “Sementara kalau copy paste dalam putusan, itu di luar kontrol KPK. Kenapa hakim tipikor begitu (copy paste putusan),kurangpasditanyakan ke saya,” urainya diselingi senyuman. Selain Gayus, anggota dewan yang melontarkan protes keras kepada KPK adalah salah satu tersangka baru kasus cek perjalanan,PandaNababan.Dia keberatan dengan penetapan dirinya sebagai tersangka. Keputusan KPK menjadikan dirinya tersangka, merupakan hal yang janggal. Mantan anggota DPR Komisi IX periode 1999-2004 itu mengungkapkan, pada saat

tasnya aparat penegak hukum menjelaskan alasan pembedaan perlakuan penahanan. Walaupun sebenarnya tidak masalah. Agar hukum berjalan tidak terkesan tebang pilih. Sebab kasus keempat tersangka sama, yakni pengadaan baju hansip. Sampur menjelaskan, penudaanpenahananbisadiberikan karena alasan kemanusian atau darurat. Kalau sedang sakit keras atau lagi melahirkan penudaan penahanan dapat menjadi kebijakan. “Tapi jika tanpa jelas alasan, tidak ada alasan menunda penahanan. Kalau tetap ditunda tanpa alasan sama hal penahanan lebih menonjolkan kekuasaan. Sebuah alasan yang kurang dapat diterima akal sehat,” katanya. Menurut Sampur, penahanan seseorang dibenarkan kalau mempersulit proses hukum atau karena alasan agar tersangka tidak melarikan diri atau menghilangkan barang bukti. Alasan yuridis membenarkan

penahanan. “Tapi tetap dengan mengedepankan praduga tidak bersalah serta tanpa mengurangi hak hukum seseorang,” kata dia. Sedangkan keluarga Rukasi, tersangka kasus dugaan tindak pidanakorupsimenilaipengusutan kasus pengadaan baju hansip berjalan ganjil. Menurut pihak keluarga, penegakan hukum berlangsung tebang pilih karena kejaksaan hanya berani menahan Rukasi seorang. Sementara tiga tersangka lain tetap bebas tanpa penahanan.Meskipunberstatussama dengan Rukasi. “Proses hukum pengadaan baju hansip telah berjalan tebang pilih. Pengusutansudahberlangsunglama.Tapi hanya suami saya (Rukasi, red) yangditahan.Bagaimanadengan tersangka lain. Saya hanya ingin keadilan. Kalau satu ditahan berarti semua harus ditahan. Jikakejaksaaninginmenegakkan hukum,” kata Solha, istri Rukasi. (zan/stm)

Kajati Didesak Transparan +

Sambungan dari halaman 1

Sementara itu, pengamat hukum Untan Sampur Dongan Simamora menilai semua warga memiliki kedudukan sama di mata hukum. Dan hukum tidak mengenal diskriminasi. “Maka menjadi keanehan dalam kasus kejahatan sama seseorang dikenakan penahanan sementara tersangka lain tidak,” kata Sampur menanggapi penanganan kasus pengadaan baju hansip. Ditemui Pontianak Post di ruang kerjanya, dijelaskan Sampur penahanan tersangka dalam pengusutan sebuah kasus bukan untuk diobral. Melainkan menjadi upaya terakhir agar memudahkan pemeriksaan maupun penyidikan. Sebagai langkah membantu proses hukum serta kelancaran pengusutannya. Namun akan menimbulkan semacam tanda tanya besar kalau penahanan dikenakan hanya fokus ke pihak tertentu. Semen-

tara pihak lain tidak dikenakan perlakuan yang sama. Sebab hukum dijalankan sepenuhnya untuk memberikan keadilan. “Agak aneh seseorang dengan indikasi kejahatan sama (pengadaan baju Hansip-red) penahanannya pilih-pilih. Bentuk penahanan yang demikian (pilih-pilih) sangat mengundang pertanyaan rakyat. Masyarakat akan mempertanyakan alasannya. Intitusi penegak hukum akan dirugikan jika sampai terjadi,” kata Sampur. Dalam kasus pengadaan baju hansip ada empat tersangka yang telah ditetapkan Kejaksaan Tinggi Kalbar. Rukasi, Cornelis Kimha, Tony Ferdy dan Donald Ginanjar. Rukasi ditahan Kejaksaan dengan dititipkan di Rutan Klas II A Pontianak sejak 25 Agustus lalu. Sementara tiga tersangka, tidak kejaksaan tahan. Walaupun status mereka sama, sebagai tersangka dalam kasus serupa. Menurut Sampur, sepan-

Yang Paling Sulit Ajari Lagu Indonesia Raya Sambungan dari halaman 1

+

Sabah, Malaysia. Seperti diketahui, Tawau dan Sebatik merupakan dua wilayah yang berada di tapal perbatasan Malaysia-Indonesia.Tepatnyadi wilayah Kalimantan Timur. Menurut Wakil Ketua YIIPS Suniman Latasi, Ponpes Mutiara Bangsa sebenarnya dirintis sejak 2007. Saat itu pejabat pusat mengunjungi Pulau Sebatik. Mereka prihatin melihat banyak anak TKI yang tidak bersekolah dan telantar. Tak lama kemudian, pemerintah melalui Kementerian Agama (Kemenag) membangun pondok pesantren untuk keperluan pendidikan anak-anak TKI tersebut. Begitu bangunan fisik selesai, pondok diserahkan kepada pengurus YIIPS untuk dikelola. ’’DulunamanyaPesantrenDarul FikriYIIPS.Tapi,karenaadakebijakandaripemerintah,namanya lalu diganti Pondok Pesantren Mutiara Bangsa,’’ terangnya. Menurut Suniman, nama Mutiara Bangsa cocok untuk pesantren yang dipimpinnya. Sebab, keberadaan pesantren tersebut dimaksudkan untuk mencari dan membimbing anak-anak TKI yang diibaratkan mutiara bangsa Indonesia itu. Sejak berdiri pesantren itu menampung sekitar 70 santri setingkat SMP. Namun, lantaran masih baru, dari jumlah itu baru 40 santri yang benar-benar sesuai sasaran, yakni anak TKI di Tawau. Selebihnya anak-anak warga setempat. ’’Kami memang mengajak anak-anak sini untuk masuk pesantren ini. Biar cepat ramai,’’ tutur Suniman. Sebenarnya PonpesMutiaraBangsasanggup

menampung 120 santri. Karena itu, para pengurus pesantren maupun yayasan terus mencari anak-anak TKI Tawau untuk bersedia masuk pesantren. Selain itu, pihak yayasan melakukan pembenahan di sana-sini untuk melengkapikomplekspesantren tersebut.Misalnya,mengadakan masjid. ’’Masjid akan kami bangun di lahan yang masih kosong. Selama ini, untuk keperluan ibadah bersama, kami menggunakan ruang-ruang kosong,’’ ujarnya. Muhammad Zainal Abidin, salah seorang santri, mengaku sangat senang bisa menempuh pendidikan di pondok itu. Dia menceritakan, sebenarnya dirinya sudah menempuh pendidikan setingkat SD di Tawau. Saat itu Abidin masih mengikuti orang tuanya yang bekerja di negeri jiran sebagai buruh di perkebunan kelapa sawit. ’’Tapi, di sana saya tidak mendapat ijazah dari pemerintah Malaysia ketika lulus SD,’’ paparnya. Itu sebabnya, ketika ada saudaranya mengajak sekolah lagi di Sebatik, Abidin langsung mau. Apalagi, dia tidak perlu mengikuti pendidikan SD lagi. Di Pondok Mutiara Bangsa dia langsung bisa menempuh pendidikan di kelas I SMP. ’’Saya sekarang sudah kelas II SMP. Saya senang karena ijazahnya nanti resmi,’’ kata remaja 15 tahun tersebut. Meski begitu, sampai kini orangtuaAbidinmasihtinggaldi Tawau. Karena itu, kesempatan bertemu orang tuanya hanya bisa dilakukan bila ada libur. ’’Kalau libur, saya nyeberang ke Tawau. Ketemu bapak-ibu,’’ tandas Abidin. Tidak hanya Abidin yang pergi ke Tawau setiap libur.

Hampirseluruhsantriyanganak TKI memanfaatkan hari libur untuk ’’mudik’’ ke rumah orang tuanya di tanah jiran. Saat mengunjungi pesantren itu pada liburan Lebaran lalu pun mendapati pesantren dalam kondisi sepi. Separo lebih santrinya menyeberang ke Malaysia untuk berkumpul orang tuanya. Yang lain mudik ke rumah mereka yang tersebar di Pulau Sebatik. Menurut Suniman, mayoritas santri anak TKI secara sadar datang ke Sebatik karena ingin bersekolah dengan layak. Itu karena di Tawau anak-anak TKI yang orang tuanya tidak memiliki identity card (IC) tidak bisa mendapat pendidikan yang layak. Mereka juga tidak bisa mendapatkanijazah.’’Makanya, mereka datang ke sini. Mereka kan juga punya keluarga di sini,’’ imbuhnya. Suniman menceritakan, santrinya yang bernama Sumarni hampir sembilan tahun bersekolah di Tawau. Tapi, karena orang tuanya tidak memiliki IC, dia tak kunjung mendapatkan ijazah. Nah, setelah datang ke Sebatik, Suniman mengusahakan Sumarni mendapatkan ijazah. Dengan perjuangan, akhirnya Sumarni mendapat ijazah ibtidaiyah (setingkat SD). Jadi, dia pun tidak perlu mengulang untuk menempuh pendidikan SD di Sebatik. Dia langsung menjalani pendidikan setingkatSMPdiPonpesMutiara Bangsa. Suniman menambahkan, sebenarnya masih banyak anak TKIyangtelantarpendidikannya di Sabah. Diperkirakan jumlahnya mencapai 40 ribu anak berusia wajib sekolah yang ikut

orang tuanya tinggal di negara bagian Malaysia itu. ’’Berdasar data di konsulat kita di Sabah, sebagian besar anak-anak TKI itu tidak mendapatkan pendidikan yang layak di Sabah.’’ Suniman menerangkan, Konsulat Jenderal RI di Sabah sangat sulit menemukan dan memproses kepulangan anak-anak TKI di sana. Sebab, anak-anak itu lebih banyak bersembunyi di kantong-kantong TKI yang berada di hutan-hutan, mengikuti pekerjaanorangtuanyadiperkebunan. ’’Mereka juga tidak berani menampakkan diri karena takut ditangkap polisi dan diusir karena ilegal,’’ jelasnya. Namun, bukan berarti tidak ada usaha pemerintah Indonesia untuk menjaring anak-anak TKI di Sabah agar mau masuk pesantren. Sebab, Selasa (19/10) mendatang, konsulat akan mengirim sekitar 40 anak TKI ke Ponpes Mutiara Bangsa untuk menjadi santri baru. Suniman mengaku susahsusah gampang mengurus anak-anak TKI. Salah satu yang sulitadalahmengajarkanhal-hal yang berbau Indonesia kepada mereka. Misalnya, para ustad di ponpes memerlukan waktu berhari-hariuntukmengajarkan lagu Indonesia Raya. ”Mereka sangat kesulitan melafalkanlaguitu.Yangmereka hafal justru lagu kebangsaan Malaysia,” ucapnya lantas tertawa. Namun, para santri TKI sangat senang mempelajarinya dan mulai bisa menyanyikan lagu-lagu tentang Indonesia. ’’Kami memang perlu terus menanamkan rasa bangga kepada mereka menjadi anak Indonesia,’’ tegasnya. (ari)

Kunjungan Pertama setelah Dinobatkan Sambungan dari halaman 1

ke Indonesia kali ini didatangkan dari Sydney, Australia. Biasanya, pengawal berasal dari New York. ’’Biasanya memang dari sana (New York, Red). Tetapi, kali ini dari Sydney. Dia (Damon Clive, Red) datang kemarin (Rabu, 6/10),’’ jelasnya. Mega mengatakan, pihak MUO (Miss Universe Organization) menggunakan jasa pengawal yang sudah mengetahui kondisi Indonesia. ’’Makanya, sekarang bodyguard-nya didatangkan dari Sydney,’’ imbuhnya. Dari bandara, rombongan Miss Universe langsung menuju ke Hotel The RitzCarlton, Kuningan. Sejatinya pihak YPI sudah menyiapkan mobil Mercy S-Class khusus untuk Navarrete. Tetapi, gadis yang berkarir sebagai

cmyk

model sejak berusia 16 tahun itu menolak. Dia tidak mau dipisah dari rombongannya. ’’Navarrete memilih naik mobil Alphard bareng talent director, photographer, dan bodyguard-nya,’’ jelas Mega. Tiba di The Ritz-Carlton, dia disambut pendiri YPI Mooryati Soedibyo, Ketua YPI Wardiman Djojonegoro, dan Managing Director The RitzCarlton Pierre Perusset, serta kontestan Pemilihan Putri Indonesia (PPI) 2010. Miss Universe 2010 itu menempati salah satu kamar suite dengan fasilitas terbaik di hotel tersebut. ’’Dia (Miss Universe) salah seorang tamu VVIP kami. Karena itu, fasilitas paling baik yang kami berikan,’’ kata Marketing Communication Manager The Ritz-Carlton Desiree Merlina. Misalnya, luas kamar untuk tamu istimewa itu 200

meter persegi. Di dalamnya terdapat jacuzzi serta ruang dinner yang bisa dipakai untuk 10 orang. Setelah beristirahat sejenak, Navarrete menjalani kegiatan yang sudah dijadwalkan. Di antaranya, bertemu dengan Menteri Kebudayaan dan Pariwisata Jero Wacik. Setelah itu, dia menikmati perawatan spa di Taman Sari Royal Heritage Spa dan malamnya fitting gaun untuk Malam Final PPI 2010 nanti (8/10). Di Kantor Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata (Kemenbudpar), Navarrete banyak diceritakan tentang khazanah budaya Indonesia. Penjelasan diberikan langsung oleh Menbudpar Jero Wacik. Di antaranya, soal batik, wayang, dan keris. Jero Wacik juga mengundang Navarrete untuk mengunjungi Bali tahun depan. ’’Anda harus melihat Bali dan

Pulau Komodo tahun depan,’’ paparnya. Undangan itu direspons Navarrete. ’’Terima kasih undangannya. Semua orang Indonesia baik dan punya senyum indah,’’ tuturnya dalam bahasa Latin. ’’Suatu saat saya akan kembali lagi untuk datang ke Bali. Katanya, Bali memang sangat bagus,’’ ungkapnya. Dalam kunjungan itu, Jero Wacik merasa tersanjung karena mendapat ciuman pipi dari Miss Universe. Itulah ciuman pertama yang dia terima dari enam kali bertemu dengan ratu kecantikan sejagat selama Jero Wacik menjadi Menbudpar. ’’Ciuman kehormatan. Tidak pakai perasaan,’’ kata Jero Wacik setelah bertemu dengan Navarrete. ’’Dia memberi ciuman, ya saya pasrah saja,’’ paparnya, lantas tertawa. (jan/nuq/ari)

dirinya diperiksa KPK, sebelum putusan pengadilan, dirinya tidak pernah ditanya soal cek perjalanan yang diterimanya. “Tapi kenapa dalam pleidoi (DudhieMakmunMurod)danputusan pengadilan, itu (Panda menerima cek perjalanan) muncul. Hanya karena keterangan salah satu terpidana (Dudhie), saya

masuk di vonis itu. Kesaksian saya tidak dianggap,”paparnya dengan nada tinggi. Panda juga mengungkapkan kekesalannya kepada salah satu pimpinan KPK, Mochammad Jasin. Dia mengaku tersinggung dengan pernyataan Jasin dalam sebuah surat kabar, yang menyebut namanya lewat inisial.

Dalam surat kabar tersebut, Jasin menyebut anggota komisi III berinisial PN, menjadi salah satu pihak yang menanggapi testimoni mantan Ketua KPK Antasari Azhar, bahwa Jasin dan Ade Rahardja menerima suap. “Pak Jasinn tidak suka (dengan saya), itu dicerminkan di Suara Merdeka,” (ken)

Malaysia Karamkan Kapal Nelayan RI Sambungan dari halaman 1

rombongan dikejar unit kapal patroli Malaysia berwarna putih yang diduga berasal dari Johor Bahru. Melihat itu, mereka panik dan berusaha melarikan diri. Kapal nelayan GT 04 berada di paling belakang. Akibatnya, mereka ditabrak oleh kapal patroli dan mengenai lambung kiri kapal. Pada Rabu lalu (6/10) sekitar pukul 07.00, bangkai Kapal GT 04 dengan nomor lambung R.20.10.1380 milik agen kapal PT Arena Bahtera, Kecamatan Meral, Karimun, ditemukan. Kapal tersebut rusak dan kini dievakuasikepelabuhanrakyatdi Meral.Penarikankapaldilakukan kapal nelayan asal Sungai Pasir lainnya yang mengetahui peristiwa tersebut. Laporan warga

menyebutkan bahwa lokasi kejadian berada di titik koordinat 1. 23. 942, 103. 07. 200 dan itu termasuk wilayah perairan internasional. Marty melanjutkan, pemerintah tengah memastikan titik koordinatpenangkapankeempat nelayan Indonesia itu. Pemerintah, lanjut dia, juga tengah memastikan kronologi insiden tersebut. ’’Kejadian berulang ini terjadi akibat belum selesainya perundingan perbatasan di daerah sengketa antara pemerintah Indonesia dan pemerintah Malaysia,’’ kata dia. Sepertidiwartakan,MenluMalaysia Datuk Sri Hanifah Aman dan Marty Natalegawa ketika berunding di Kinabalu, Sabah, pada awal September 2010 sepakat memperkuat komuni-

kasi demi kebaikan hubungan bilateral. Datuk Hanifah Aman menjelaskan,duapihakbersepakat untuk mempercepat pembahasan sengketa perbatasan laut dua negara di Selat Malaka, Selat Malaka sebelah selatan, SelatSingapura,LautChinaSelatan, dan Laut Sulawesi. Demi mencegah terulangnya pelanggaranbatas,kapalnelayan RI dan Malaysia ditetapkan untuk dilengkapi alat pelacak yang terhubung dengan sistem manajemen lalu lintas kapal di RI dan Malaysia. Lebih lanjut, ujar Hanifah, aparat pemerintah dua negara akan didorong agar melakukan kegiatan bersama untuk membangun komunikasi lebih baik. Sayang, kesepakatan itukembaliternodaoleharogansi aparat negeri jiran. (zul/agm)

+

Ba’asyir Diduga Provokasi Perampok Sambungan dari halaman 1

pernah datang ke Hamparan Perak, Deli Serdang, Sumatera Utara. “Dia datang kesana pada awal2009,”ujarKadivhumasPolri Irjen Iskandar Hasan pada wartawan di Jakarta kemarin (7/10). Pada pertemuan itu, Ba’asyir dituding memberikan ceramah tentang perlawanan terhadap aparat negara. “Keterangan ini kita dapat dari orang-orang yang sudah ditangkap. Jadi, ustad Abu ini memberi motivasi yang mengarah ke aksi teror,” kata mantan Kapolda Bangka Belitung ini. Para pelaku yang mengaku itu adalah orang yang ditangkap melalui serangkaian operasi Mabes Polri dan Polda Sumut sejak September hingga awal Oktober 2010 lalu. Total ada 31 orang yang sudah dibekuk, 10 diantaranyatewasditembakmati oleh aparat. “Dari mereka itu ada yang hadir dalam pertemuan di Hamparan Perak itu, detailnya nanti akan dibuktikan di pengadilan,” katanya. Sepertidiketahui,PolsekHamparan Perak diserang kelompok teroris pada 22 September 2010 lalu. Tiga polisi yakni Aiptu Deto Sutejo, Bripka Riswandi, dan Aiptu Sinulingga tewas mengenaskan. Serangan ini adalah balasan karena Densus 88 menembak tiga anggota kawanan

ini pada operasi 19 September 2010. Apakah kunjungan Baasyir ke Hamparan Perak sebuah kebetulan? Iskandar membantahnya. Menurut jenderal dua bintang itu, kunjungan ke Hamparan Perak memang sudah dipersiapkan. “Dari keterangan pengikutnya, pertemuan itu dilakukan secara tertutup karena memang untuk kalangan terbatas. Kelompok ini juga berusaha mengajak masyarakat yang ingin bergabung,” katanya. Polisi juga menyebut ada dua model perekrutan yang dilakukan Ba’asyir. Yakni yang pertama melalui organisasi Jamaah Ansharut Tauhid. “Kalau yang di Medan, Ba’asyir langsung memberikan motivasi orang-orang yang direkrut. Tidak melalui organisasi. Di antara pengikutnya yang berhasil dimotivasi ialah yang ditangkap oleh polisi,” katanya. Pernyataan Iskandar ini seolah-olah meralat tudingan polisi akhir September lalu. Saat itu, polisi menyebut ada anggota JAT yang ditangkap di Medan. Padahal, menurut organisasi JAT melalui sekretaris umumnya Abdurahman , tidak ada cabang JAT di Sumatera. Informasi yang dihimpun koran ini, pengakuan bahwa ada pengajian yang dipimpin Ba’asyir

di wilayah Hamparan Perak itu salah satunya disampaikan oleh Marwan alias Wageng yang ditangkap Densus 88 Mabes Polri pada 19 September 2010 lalu. Marwan tinggal di desa Paluagas, Hamparan Perak, Deli Serdang, Sumatera Utara. Marwanmengakupernahaktif di Majelis Mujahidin Indonesia (MMI) dan pernah mengawal Ba’asyir saat ada acara MMI. Ba’asyir memang pernah memimpin MMI sebelum keluar dan mendirikan JAT pada 2008. Secara terpisah, pengacara Baasyir,AchmadMichdan membantah keras klaim Iskandar Hasan. “Kami sangat menyesalkan Humas Polri mengeluarkan pernyataan seperti itu,” kata Michdan saat dihubungi tadi malam. Michdan membenarkan bahwa Ba’asyir pernah ke Sumatera Utara. “Tapi, beliau itu berdakwah dengan tanpa kekerasan. Bahkan, beliau sangat tidak setuju dengan kekerasan,” katanya. Michdan meyakini tudingan itu karena kepanikan polisi mencari bukti untuk menjerat Ba’asyir. “Apakah mengajarkan agar beribadah dan lebih dekat dengan Allah itu memotivasi orang untuk berbuat jahat? Ini jelas mengada-ada,” katanya. (rdl/zul/jpnn)

SBY Sindir Pengadilan Den Haag Sambungan dari halaman 1

Namun, SBY mengatakan, dirinya ke Belanda karena diundang oleh Ratu dan Perdana Menteri Belanda. Sedangkan pengadilan, menurut SBY, adalah satu dalam kesatuan sistem nasional negara kincir angin tersebut. “Haruskah digelar untuk menyambut kedatangan saya hari itu?” tanya SBY. Presiden mengingatkan, saat Ratu Beatrix berkunjung pada 1995, Indonesia menyambut dengan hangat. “Jadi menjadi sulit saya terima ketika saya datang disambut dengan pengadilan seperti itu,” kata SBY. SBY menegaskan dirinya tidak takut dan tidak gentar dengan ancaman unjuk rasa dan keamanan. “Tetapi ketika yang akan ada adalah sebuah pengadilan yang digelar dengan topik ma-

salah HAM kita, (menuntut) menangkap Presiden Indonesia digelar sesaat sebelum saya datang, menurut saya ini tidak bisa diterima,” katanya. Presiden mengatakan, hubungan Indonesia dan Belanda sebenarnya tengah membaik. Ia mengatakan, sesungguhnya Indonesia menginginkan persahabatan dengan negara mana pun. Namun, ia mengingatkan bahwa hubungan antarbangsa tidak hanya tentang kepentingan yang saling menguntungkan. Namun, juga hubungan yang saling menghormati. “Hubungan antarbangsa bukan hanya soal mutual interest, bukan sekedar menandatangani MoU, agreement, tapi juga mutual respect antarkedua bangsa dan pemimpinnya,” kata SBY. Menteri Luar Negeri (Menlu)

Marty Natalegawa menegaskan hubungan Indonesia - Belanda tidak terganggu dengan penundaan kunjungan kenegaraan Presiden SBY. Menurut Marty, pemerintah Belanda sudah memahami alasan penundaan. “Kalau kita lihat tatanan yang lebih besar, hubungan Indonesia Belanda kami kira tidak ada permasalahan,” kata Marty di Kantor Presiden, Jakarta, kemarin. Mengenai penjadwalan ulang Presiden ke Belanda, menurut Marty, tergantung perkembangan selanjutnya. “Biarkan semua ini mengalir dengan sendirinya, dengan alamiah, pemerintah Indonesia tidak akan tergesagesa untuk menjadwal ulang kunjungan kita biarkan untuk memastikan segela sesuatu kemarin sudah betul-betul diatasi,” kata Marty.(sof)

Persiapan Rampung Sambungan dari halaman 1

melakukan rapat koordinasi dan gladi resik di Jeddah. “Kami beryukur tidak ada kendala yang berarti dalam persiapan haji. Kami berharap keadaan ini terus terjaga hingga tuntasnya pelaksanaan musim haji tahun ini,” ujar Setdirjen Haji dan Umrah, Abdul Ghafur Djawahir ketika dihubungi melalui sambungan internasional dari Jakarta tadi malam. Ghafur saat ini berada dalam rombongan panitia haji Kemenag di Jeddah. Checking persiapan penyelenggaraan Haji di Jeddah dipimpin Duta Besar RI untuk Arab Saudi Gatot Abdullah Mansyur. Rapat itu juga dihadiri Sekjen Kemenag Bahrul Hayat, Dirjen Haji Slamet Riyanto, Pejabat Kemenkes, Pejabat Kantor Wakil Presiden, Pejabat Bappenas, dan tim Panitia Penyelenggaraan

Ibadah Haji Arab Saudi. “Kini tinggal menanti hari H dan kami mengimbau agar jamaah membantu tugas kami dengan mempersiapkan kondisi fisik sejak jauh-jauh hari,” kata dia. Di hari yang sama di Jakarta Kemenag juga mulai memberangkatkan petugas penyelenggaraan ibadah haji (PPIH) ke Arab Saudi. Tahap pertama, diterbangkan 335 orang dari jumlah 836 petugas. Upacara pelepasan petugas dilakukan oleh Direktur Pelayanan Haji Kemenag Zainal Abidin Supi di Asrama Haji Pondok Gede, Jakarta, kemarin sekitar pukul 13.00 WIB. Petugas yang diberangkatkan kali ini merupakan petugas yang akan bertugas untuk Daerah Kerja (Daker) Madinah dan Jeddah. Sementara sisanya 501 petugas yang akan bertugas di Daker

Makkah akan diberangkatkan pada 8 Oktober 2010. “Karena jamaah gelombang awal akan langsung menuju Jeddah dan Madinah jadi tim harus segera bersiap disana,” ujar dia. Direktur Pembinaan Haji Kementerian Agama Ahmad Kartono memastikan persiapan haji yang meliputi penginapan, katering, dan transportasi di Arab Saudi sudah siap.Tim pembantu petugas yakni tenaga musiman alias temus juga sudah dipersiapkan. Direncanakan 560 temus akan mendapat pelatihan pada 6 Oktober 2010. Kartono mengingatkan agar petugas haji benar benar siap secara mental, fisik dan perbekalan. “Petugas kami imbau memantapkan niat bahwa mereka pergi keTanahSuciuntukmemberikan pelayanan pada tamu tamu Allah dan itu harus menjadi prioritas,” tegas Kartono.(zul)

+


Pontianak Post

8

Jumat 8 Oktober 2010

ormas islam

Merekat dalam Silaturahmi PONTIANAK - Menjalin dan menjaga silaturahmi antar umat Islam Kalimantan Barat, ormas Islam melalui Forum Umat Islam, STAIN Pontianak, MUI, Nahdlatul Ulama, Muhammadiyah, DDII, LAMS, FPI, BKPRMI, ICMI, Pemuda LAMS, FPPI, Dompet Ummat, Perhimpunan KB-PII, KAHMI, DMI, Hizbuttahrir, dan Sajadah Fajar Kalimantan Barat menggelar halal bihalal Jumat, (8/10) pukul 19.00 wib di Gedung Haitami Salim Pontianak Convention Center Jalan Sutan Abdurrahman Pontianak. Moh. Haitami Salim selaku Sekjen FUI Kalimantan Barat mengatakan halal bihalal merupakan tradisi khas masyarakat Indonesia. Tradisi ini merupakan tradisi yang sudah mengakar di Indonesia. Makanya, banyak orang Indonesia yang menjadikannya sebagai momentum penting di dalam prosesi kehidupannya. Sungguh tidak diketahui secara pasti kapan tradisi ini bermula. Tetapi yang jelas sudah menjadi tradisi khas Indonesia, jauh sebelum Indonesia menjadi semakin modern. “Islam yang kita tahu memang sangat menekankan tentang saling memaafkan. Dosa kepada Allah bisa dimintakan langsung ampunannya kepada-Nya. Namun dosa kepada manusia harus kepada yang bersangkutan untuk saling memaafkan. Jika mereka tidak saling memaafkan, maka dosa itu tidak akan diampuni oleh Allah,” ujarnya. Lebih lanjut Haitami menjelaskan bahwa Islam membangun konsep hablum minan nas sedemikian kuatnya. Islam sebagaimana yang dicontohkan oleh Rasulullah Muhammad SAW adalah agama yang sangat mencintai persaudaraan sampai-sampai diungkapkan bahwa: ”barang siapa yang mempercayai Allah dan rasulnya, maka hendaknya menyambung tali silaturrahmi atau tidak beriman salah satu di antara kalian, sehingga kamu mencintai saudaramu sebagaimana layaknya engkau mencintai dirimu sendiri.” Inilah kekuatan Islam dalam membangun persaudaraan tidak hanya kepada sesama umat Islam tetapi juga kepada sesama manusia. Ada ukhuwah Islamiyah dan ada ukhuwah basyariyah. Ada persaudaraan sesama umat Islam dan ada persaudaraan kemanusiaan. (sgg)

Kalbar Pecahkan Tiga Rekor Muri Tiga rekor muri langsung diraih Kalbar. Sebelumnya Kalbar juga pernah pecahkan rekor muri untuk senam massal, jalan santai dan meriam karbit. Untuk kali ini Kalbar mendapatkan penghargaan dari muri Indonesia dalam agenda lomba makan jeruk, air lidah buaya serta makan telur rebus. Sekitar 6878 orang ikut menyemarakkan rekor muri tersebut dan berhasil mengalahkan Malang Ruangan Auditorium Untan dipenuhi para pelajar, kalangan TNI, mahasiswa serta masyarakat umum yang ikut serta mendukung untuk mendapatkan penghargaan tiga rekor muri sekaligus. Tak tanggung-tanggung, rekor muri yang dilaksanakan Pangdam XII yang berkerjasama dengan pemerintah propinsi serta Universitas Tanjungpura kali ini mendapatkan penghargaan tiga rekor dari museum rekor muri Indonesia. Jeruk dan lidah buaya yang merupakan salah satu hasil pertanian unggulan Kalbar dijadikan bahan makanan untuk rekor muri kali ini, demi meningkatkan hasil pertanian Kalbar melalui rekor muri yang diperoleh. Awalnya rekor muri ini hanya diberikan sekitar 5ribu saja, untuk jeruk, lidah buaya dan telur rebus untuk dimakan, namun ternyata jumlah peserta yang begitu antusias berdatangan

MUJADI/PONTIANAK POST

MAKAN JERUK : Makan Jeruk terbanyak tercatat oleh Muri (Museum Rekor Republik Indonesia) dilakukan di Kalbar.

melebihi peserta yang semula menjadi hampir tujuh ribu peserta. Menurut Sri Widia wati, manajer Muri Indonesia, tiga rekor muri yang diraih Kalbar ternyata mengalahkan kota Malang yang beberapa saat lalu juga mendapatkan piagam rekor muri untuk makan jeruk hanya sekitar 3358 orang. Ternyata Kalbar lebih unggul dengan jumlah peserta makan jeruknya sekitar Kalbar sekitar 6878 orang. Begitu juga dengan lidah buaya dan telur rebus yang belum pernah sebelumnya. Menteri pertanian, Suswono mengatakan digelarnya rekor muri untuk hasil pertanian Kalbar merupakan suatu wadah meningkatkan rasa percaya diri petani dengan hasil yang diper-

oleh Kalbar. “Rekor muri ini bisa mendubrak hasil panen masyarakat. Apalagi salah satu produk unggulan Kalbar seperti jeruk juga dijadikan ajang rekor muri ini,” ujarnya seusai pelaksanaan rekor muri, Kamis (7/10). Menurut Suswono, hasil pertanian Kalbar khususnya jeruk dan lidah buaya yang merupakan produk dalam negeri tidak kalah dengan produk luar. Perbedaanya dengan jeruk luar ialah harganya saja, namun dari segi rasa sama saja. “Dengan adanya kegiatan seperti ini, kita berusaha untuk mencintai prouduk dalam negeri. Jeruk Pontianak tidak kalah saing dengan jeruk luar yang terkadang dari segi rasa tidak begitu segar,” ujarnya.

Tambahnya, melalui penelitian dan perkembangan pertanian, agar hasil jeruk lebih efisien dan bisa bersaing dengan produk luar, dan harga harga yang bisa terjangkau perlu ada inovasi baru yang dilakukan secara teknologi. “Untuk lidah buaya Kalbar merupakan satu-satunya derah yang paling cocok untuk lidah buaya. Hasil produksinya jauh lebih banyak dibandingkan dengan tempat lain. Karena itu, kita harus berupaya untuk meningkatkan hasilnya. Selama ini lidah buaya dikenal untuk sampo, padahal juga lidah buaya sangat baik untuk kesehatan,” paparnya. Sementara Wagub, Christiandy Sanjaya merespon baik agenda yang digelar Pangdam XII bekerjasama dengan Untan dan Pemprov. “. Saya sangat

merespon baik agenda yang digelar pangdam dengan dunia perguruan tinggi. Acara rekor muri ini bisa meningkatkan kualitas pertanian kita,” jelasnya. Chairil Effendi, Rektor Untan menjelaskan saat ini banyak orang tua yang tidak ingin anaknya yang menjadi petani. Karena itu, ia berharap dengan adanya kegiatan yang digelar di Untan kerjasama dengan Pangdam XII, ini bisa memberikan peluang lebih baik lagi bagi petani di Kalbar. “Untan bisa bekerjasama dengan dinas pertanian Kalbar untuk belajar bagaimana pengembangan pertanian melalui fakultas pertanian yang ada di Untan. Petani juga bisa berikan saran kepada kita tentang pertanian,” ujarnya. (tin)

Aston Prioritaskan Siswa SMK PONTIANAK-Hotel Aston Pontianak mengutamakan masyarakat lokal dalam perekrutan pegawainya, terutama siswa tamatan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) bidang perhotelan. Hotel bintang empat yang akan soft opening pada 10 Oktober mendatang ini hanya memakai beberapa tenaga personilnya yang berasal dari pusat. ”Kita memprioritaskan putra daerah, terutama tamatan SMK di bidang perhotelan, sebab di Kota Pontianak sendiri banyak SMK yang terdapat jurusan tersebut. Sehingga tamatan dari sana kita rekrut untuk menjadi pegawai Aston,” ucap Anto W Soemartono, General Manager Aston Pontianak, kemarin kepada Pontianak Post. Menurut Anto, hal tersebut didukung sepenuhnya oleh Walikota Pontianak. Sebab hal tersebut merupakan program Walikota, sebagai bentuk dukungan terhadap siswa SMK. ”Pak walikota sangat mendukung dan menghimbau agar perekrutan diambil dari siswa tamatan SMK. Sebab SMK di Kota Pontianak cukup banyak menghasilkan lulusan dari jurusan perhotelan,” ungkap dia. Anto melanjutkan, pemilihan siswa SMK sebagai tenaga kerja bukan tanpa alasan. Sebab dikatakan pria ramah ini, sekolah SMK banyak menghasilkan lulusan yang siap pakai, dan

MADE/PONTIANAK POST

BERKUNJUNG: Manajemen Hotel Aston bersilaturahmi di dapur Redaksi Pontianak Post, kemarin, (7/10).

sudah sejak lama merupakan sekolah yang identik dengan pencetak para orang-orang yang handal di dunia kerja. “SMK membekali siswanya dengan sederet ilmu praktis untuk mencetak tenaga kerja siap pakai yang terampil. Istilah kejuruan berhubungan erat dengan karir. Sekolah kejuruan juga dapat dipandang sebagai pendidikan teknis yang secara langsung mengembangkan keahlian siswanya dalam bidang tertentu, termasuk perhotelan,” tutur Anto. Dengan menempuh pendidikan di SMK, lanjutnya lagi, lulusannya paling tidak sudah memiliki keterampilan dasar tanpa harus mengeluarkan biaya ekstra lagi. Seperti kuliah

atau mengikuti kursus. Namun Anto menyayangkan, saat ini masih ada beberapa pihak yang memandangnya dengan sebelah mata. Anggapan bahwa SMK adalah suatu sekolah yang kurang bonafide atau malah cenderung berkualitas rendah masih dijumpai di bebberapa masyarakat. Padahal jika kita menelusurinya lebih jauh lagi, SMK malah member ikan peluang yang besar bagi para lulusannnya dalam dunia kerja. Dengan bekal pengetahuan teoritik sekaligus diimbangi dengan praktik-praktik maka kemampuan lulusan SMK tentu aja bisa bersaing dengan lulusan sekolah lain yang sederajat.( wah)

kepanitia pelaksana dan bagi calon kandidata yang sedang berada diluar Kota Pontianak dapat langsung mendaftarkan diri melalui internet disertai persyaratan termasuk visi dan misinya. “Dalam pemilihan ketua IAFT tentunya kita sebagai keluarga besar IAFT akan berusaha mencari dan memilih figur ketua yang terbaik,”ujarnya. Panitia pengarah kegiatan IAFT Untan 2010, Iwan Gunawan juga mengatakan bahwa target yang ingin dicapai dalam pelaksanaan Musta kali ini yaitu, mengesahkan AD/ART Ikatan Alumni Fakultas Teknik Untan, Menetapkan program kerja dan struktur pengurus IAFT Untan periode 2010-2014, mentapkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Organisasi, memilih dan menetapka Ketua

umum IAFT Untan periode 2010-2014 serta Dewan Pertimbangan Organisasi, Membahas Isu-isu sentral yang sedang berkembang sesuai dengan kiprah Alumni Fakultas Teknik Untan baik perannya pada dunia pendidikan maupun paran di masyarakat dan terciptanya tali silaturahmi yang lebih erat serta jaringan networking yang mantap sesama alumni. Alik R. Rosyid menambahkan kegiatan Musta IAFT Untan akan semakin semarak karena juga diselenggarkan Stadium General yang disampaikan PangdamXII/ Tanjungpura Mayjen Moeldoko dengan mengangkat tema “Optimalisasi Pembangunan INfrastruktur Kawasan Perbatasan dalam Upaya Memperkuat Ketahanan Nasional” (ash)

Dicari, Ketua IAFT PONTIANAK- 10 Oktober 2010 mendatang di Ball Room Hotel Mercure Pontianak, IAFT (Ikatan Alumni Fakultas Taknik) Untan akan menggelar Musyawarah Anggota (Musta) yang juga memilih Ketua IAFT periode 2010-2014. Ketua Panitia Pelaksana Musta IAFT, Alik R.Rosyid menjelaskan semua persiapan Musta IAFT Untan sudah matang dilakukan tinggal menunggu pendaftaran para alumni yang ingin mencalonkan diri sebagai ketua IAFT 2010-2014. Kata dia, untuk pendaftaran para calon kandidat telah dibuka sejak beberapa hari lalu dan akan ditutup satu hari menjelang pembukaan pelaksanaan Musta, selain itu ia mengatakan para calon kandidat ketrua dapat langsung mendaftarkan diri


LFP

Pontianak Post l Jumat 8 Oktober 2010

Soccer

KORAN

cmyk

2 9

Jerman v Turki

Michael Ballack

+

+

Absen Sampai Akhir Tahun TIMNAS Jerman harus sabar menanti kem­ balinya Michael Ballack ke lapangan. Cedera lutut gelandang senior merangkap kapten Panser-sebutan lain Jerman-itu ternyata lebih buruk dari yang diperkirakan tim dokter. Dia pun divonis absen sampai akhir tahun. Ballack mengalami retak ruas tulang tibia di bawah lututnya ketika membela Bayer Leverkusen menghadapi Hanover bulan lalu. Tapi, dari pemeriksaan terakhir kemarin, cederanya lebih berat dari sekadar retak. Tulang tibianya sudah hampir patah. Meski belum menjadwalkan operasi, gelandang bertahan 34 tahun itu harus mengenakan pelindung lutut selama empat hingga enam pekan ke depan. “Cederanya lebih serius dari perkiraan awal kami. Michael tidak akan bisa main sepan­jang sisa 2010,” demikian pernyataan resmi Leverkusen, seperti dikutip AFP. “Kami tidak bisa memastikan kapan dia akan kem­ bali ke lapangan,” imbuh pernyataan itu. Kabar ini sangat disesali kubu Leverkusen. Sebab, dia baru saja pulih dari cedera ligamen engkel yang membuatnya absen dari helatan Piala Dunia 2010 lalu. Gelandang yang direkrut dengan status free agent dari Chelsea itu juga baru bermain dalam tiga laga Leverkusen di Bundesliga. ”Perkembangan ini sangat tidak menguntungkan. Leverkusen jauh lebih solid sejak Michael hadir,” keluh Jupp Heynckess, der trainer Leverkusen. ”Saya harap Michael akan kembali dan lebih kuat setelah menjalani rehabilitasi. Kami akan fokus memulihkan dia supaya bisa comeback pada awal paro musim kedua,” tambah dia. Pelatih timnas Joachim Loew tak kalah gusar. Dia memang sudah siap kehilangan Ballack untuk dua laga kualifikasi pekan ini. Namun, awalnya dia berharap Ballack bisa kembali saat Jerman melakoni uji coba melawan Swedia di Gothenburg, November mendatang. Dengan begitu, dia bisa mengistirahatkan Sami Khedira atau Bastian Schweinsteiger. ”Tentu saja, ini kerugian besar, baik untuk Michael maupun Bayer Leverkusen. Kami juga mendapat masalah karena sebelumnya saya berpikir untuk melakukan rotasi pemain,” kata Loew kepada Bild. ”Semoga dia kembali dengan energi yang lebih banyak untuk Jerman,” lanjutnya.(na)

Miroslav Klose (Jerman)

Hamit Altintop (Turki)

Buru Nomor Satu

BERLIN - Masih terlalu dini untuk Pelatih (Loew, Red) selalu menemukan memprediksi wakil grup A yang akan pengganti yang tepat,” papar Oliver melenggang ke Polandia dan Ukraina Bierhoff, manajer timnas Jerman, seba(tuan rumah Euro 2012). Namun, me- gaimana dilansir Bild. nilik hasil dalam dua laga awal “Kami yakin, absennya Schpenyisihan grup, Jerman dan weinsteiger bisa ditutup oleh Turki layak diunggulkan. Dua pemain lain. Hanya, memang tim itu telah mengoleksi nilai tidak adanya dia (Schweinenam. Karena unggul produksteiger) membuat kami harus tivitas gol, Der Panzer -julukan bekerja lebih keras. Sebab, kerja timnas Jerman- untuk semensamanya dan Sami Khedira tara bertengger di puncak. Kualifikasi sangat bagus dan kini Khedira Tapi, konfigurasi tersebut bisa harus bekerja sendiri. Tapi, RCTI berubah. Itu terjadi jika dini hari anak-anak sangat termotivasi Pukul 01.30 WIB nanti WIB Ay Zildizlar -julukan saat ini,” jelas mantan striker Turki- mampu menaklukkan Jerman di timnas Jerman tersebut. Olympiastadion, Berlin (tayangan langKali terakhir menghadapi Turki, Die sung RCTI pukul 01.30 WIB). Misi yang Mannscfaht -sebutan lain Jerman- hanya tak mudah. Apalagi, statistik pertemuan menang tipis 3-2 di semifinal Euro 2008. menunjukkan, dalam 18 kali pertemuan Padahal, performa Turki dalam beberapa sejak 1950-an, Jerman telah membuku- bulan terakhir meningkat. Ketika Jerman kan 12 kemenangan. masih berjibaku di Piala Dunia, Emre Namun, statistik kali ini bisa saja tak Belozoglu dkk membangun kekuatan di berpihak pada Jerman. Sebab, Joachim bawah arsitek baru Guus Hiddink. Sejak Loew dipastikan tak bisa menurunkan ditangani Hiddink, Turki belum pernah sejumlah pemain kunci karena cedera. kalah dalam tiga laga yang dilalui. Misalnya, gelandang Bastian Schwein“Turki secara teknis sangat kuat. steiger, Marcell Jansen, dan Kevin Kalau kami biarkan mereka mendistriGrosskreutz. Informasi terakhir menye- busikan bola, mereka bisa sangat berbabutkan bahwa Loew tidak memanggil haya,” ucap Loew sebagaimana dikutip pemain baru untuk mengisi absennya Associated Press. Dia sadar bahwa Turki Schweini -panggilan Schweinsteiger. mengincar posisi nomor satu di grup A. Artinya, Loew akan mengoptimalkan Namun, skuad Panser ingin statusnya 19 pemain yang sudah disiapkan untuk sebagai pemuncak klasemen tetap terdua laga kualifikasi pekan ini. jaga. “Karena itu, kami harus lebih kuat “Kami berpengalaman dalam men- di sektor pertahanan dan mencegah gatasi badai cedera pemain sejak absen- mereka bermain dengan gaya aslinya,” nya Michael Ballack di Piala Dunia 2010. lanjut pelatih 50 tahun tersebut.

Sebenarnya, Hiddink tidak bisa memainkan skuad terbaiknya. Salah seorang gelandang serang andalannya, Alda Turan, dipastikan absen karena cedera pangkal paha. Hiddink pun mencari alternatif antara memainkan Semih Senturk atau Nihat Kahveci di posisi Turan sebagai winger kanan atau mengubah skema menjadi 4-4-2. ”Jerman selalu lolos ke turnamen besar, kami tidak meragukan itu. Tidak salah lagi, mereka lebih difavoritkan di laga ini,” ucap Hiddink. ”Tapi, kami harus menunjukkan bahwa kami bisa memimpin klasemen grup A. Dua tim sama-sama tidak bisa menurunkan tim terbaik. So, kami punya kesempatan,” yakin eks pelatih timnas Rusia itu. Turki beruntung memiliki punya banyak pemain yang merumput di Bundesliga. Misalnya, kakak beradik Hamit Altintop (Bayern Munchen) dan Halil Altintop (Eintracht Frankfurt) plus gelandang Borussia Dortmund Nuri Sahin. Karena sangat mengenal karakter pemain Jerman, Turki optimistis bisa membuat kejutan di Berlin. ”Kami punya potensi memenangkan pertandingan. Dibandingkan 2007, Jerman yang sekarang lebih kuat dan stabil. Tapi, kami juga mengalami perbaikan. Dengan cederanya bintang mereka, kami punya kans memenangkan laga,” ucap Halil Altintop kepada Spox. ”Banyak yang bilang, pasukan Jerman kelelahan setelah bermain di Piala Dunia. Kami pun dianggap diuntungkan karena tidak lolos ke putaran final.

Tapi, saya pikir itu bukan keuntungan sama sekali,” kata striker yang musim ini belum berhasil mencetak gol di Bundesliga tersebut. (na/c8/bas) Perkiraan Pemain Jerman (4-2-3-1) : 1-Neuer (g), 16-Lahm, 17-Mertesacker, 15Badstuber, 20-Boateng ; 15-Traesch, 6-Khedira, 13-Muller, 8-Oezil, 10-Podolski ; 11-Klose Pelatih : Joachim Loew Turki (4-2-3-1) : 17-Kivrak (g), 2-Cetin, 22-Sarioglu, 17-Erdogan, 3-Koybasi ; 6-Hamit Altintop, 5-Emre ; 8-Kahveci, 15-Aurelio, 18-Inan ; 10-Sanli Pelatih : Guus Hiddink Lima Laga Terakhir 25/06/08 Jerman v Turki 3-2 (Euro 2008) 08/10/05 Turki v Jerman 2-1 (Uji coba) 09/10/99 Jerman v Turki 0-0 (Kualifikasi Euro 2000) 10/10/98 Turki v Jerman 1-0 (Kualifikasi Euro 2000) 30/05/92 Jerman v Turki 1-0 (Uji coba) Di atas kertas Total, kedua negara bertemu 18 kali. Jerman cukup superior dengan memenangkan 12 di antaranya. Namun, tiga kemenangan Turki diraih dalam 15 tahun terakhir ini. Salah satunya, mereka menahan imbang Jerman di kandang. Bursa Asian Handicap 0:1

Turki Nyaman di Berlin +

Mesut Oezil

LAWATAN ke Jerman di matchday ketiga kualifikasi Euro 2012 ini terasa istimewa bagi penggawa Turki. Pasalnya, laga dihelat di Berlin, salah satu basis imigran asal Turki terbesar di Jerman. Sekitar 30 ribu suporter Ay Zildizlar diperkirakan bakal memenuhi Olympiastadium, Berlin, untuk mendukung Hamil Altintop dkk. Tentunya, itu membuat mereka merasa tampil di rumah sendiri. Saat ini, ada sekitar 1,66 juta imigran Turki yang hidup di Jerman. Selain itu, ada sekitar 700 ribu warga Jerman keturunan Turki. Di kubu Turki, banyak pasukan Guus Hiddink yang lahir dan besar di Jerman. Namun, mereka memilih membela timnas Turki karena merasa lebih dekat dengan tanah leluhurnya. Salah satunya, Nuri Sahin, gelandang Turki yang kini merumput di Borussia Dortmund. “Generasi ketiga Turki di Jerman sangat terintegrasi (dengan Jerman) sekarang,” kata Sahin, seperti dilansir AFP. “Dan, siapa tahu, kanselir Jerman selanjutnya nanti bakal dijabat orang kelahiran Turki juga,” lanjut pemain 22 tahun itu. “Menurut saya, timnas Jerman adalah contoh bagus AGENDA Kualifikasi Euro 2012

Sabtu, 9 Oktober (Dini hari WIB) Kazakhstan v Belgia Austria v Azerbaijan Jerman v Turki (Siaran langsung RCTI pk. 01.30 WIB) Armenia v Slovakia Andorra v Macedonia

cmyk

Rep. Irlandia Serbia Irlandia Utara Slovenia Luxemburg Albania Hungaria Moldova Georgia Yunani

dari sebuah perpaduan budaya. Timnya sangat multikultural. Seluruh negeri, baik yang asli Jerman maupun keturunan Turki ikut bersorak kalau Mesut Oezil mencetak gol,” papar Sahin. Ya, Oezil adalah salah satu pemain timnas berdarah Turki. Kedua orang tuanya asli Turki, meskipun dia lahir dan besar di Jerman. Gelandang serang Real Madrid itu menyatakan sudah mantap memilih Jerman sebagai kewarganegaraan. Dia juga meyakinkan bahwa faktor emosional tidak akan mempengaruhi performanya di hadapan ribuan warga keturunan Turki. “Game ini sangat unik. Saya akan bermain melawan teman-teman saya. Tapi, saya ingin memenangkannya,” ucap Oezil kepada Reuters. “Keluarga saya datang dari Turki, dan saya punya banyak teman yang akan mendukung saya. Saya generasi ketiga Turki, dan saya lahir di sini. Bagi saya, tidak ada negara lain yang harus saya bela selain Jerman,” tegas pencetak satu gol Die Mannschaft di Piala Dunia itu. Kendati demikian, tingginya atmosfer laga itu membuat Oezil sedikit cemas juga. “Saya khawatir, kalau Jerman menang atau saya mencetak gol, saya akan menerima sambutan buruk dari fans Turki. Bisa-bisa, mereka mengatai saya pengkhianat,” ucapnya kepada koran Turki Hurriyet.(na)

v Rusia v Estonia v Italia v Kep. Faroe v Belarusia v Bosnia v San Marino v Belanda v Malta v Latvia

Wales v Bulgaria Montenegro v Swiss Cyprus v Norwegia (Siaran langsung TVOne pk 01.00 WIB) Portugal v Denmark Rep. Ceko v Skotlandia Spanyol v Lituania Minggu, 10 Oktober (Dini Hari WIB) Prancis v Rumania Israel v Kroasia

+


cmyk

METRO SPORT

10 PANAHAN

Rina Janji Lebih Baik

+

JAKARTA- Semangat Rina Dewi Puspitasari berlatih di Timnas panahan Indonesia proyeksi Asian Games 2010 terdongkrak. Itu tak lepas dari adanya surat dari Program Indonesia Emas (Prima) kepada PP Perpani dan Pengprov Perpani Jatim untuk menangguhkan hukumannya hingga Asian Games 2010 berakhir. “Saya merasa lebih save setelah adanya surat tersebut. Saya berjanji berlatih keras agar mendapatkan hasil yang bagus. Ini sebagai balas budi saya atas kepedulian yang ditunjukkan terhadap saya,” terang Rina saat ditemui di Lapangan Panahan Senayan Jakarta kemarin (7/10). Rina mengaku bahwa hukuman yang sempat dijatuhkan oleh Pengprov Perpani Jatim membuat mentalnya drop. Apalagi, hukuman yang dijatuhkan termasuk lama, yakni dua tahun tak boleh bertanding di kejuaraan nasional maupun internasional. Jika hukuman itu benarbenar diterapkan, karirnya terancam berakhir. “Anda bisa bayangkan kalau berada dalam posisi saya. Saya sebenarnya sih maunya bodo amat. Saya hanya nurut pengurus untuk terus berlatih. Tapi, tetap saja kepikiran,” tambah pemanah yang menyabet emas di SEA Games 2009 tersebut. Rina pun bertekad untuk memperbaiki hasil latihannya. Saat ini, dia bersama Novia Nuraini masih berada di nomor dua untuk pengumpulan poin, yakni 314 angka. Hasil terbaik diperoleh Ika Yuliana yang membukukan 326 poin. Hasil paling buruk ditorehkan Erwina Safitri yang hanya mengumpulkan 312 angka. Di sisi lain, Rina dkk bakal menjalani training center (TC) di Korea Selatan (Korsel) mulai 15 Oktober- 15 November mendatang. Dengan begitu, Rina dkk bakal langsung bertolak ke Guangzhou, Tiongkok setelah menjalani TC di Negeri Ginseng, nama lain Korsel. Nantinya mereka akan berlatih di Coach Kim Archery School. “Kami sudah mengajukan dana ke Prima. Dananya kan memang sudah,” terang Marianus Budiono, wakil sekretaris jenderal (Wasekjen) PP Perpani. Kebijakan menggelar TC di Korsel mendapat sambutan positif dari pelatih Timnas Daniel Lumalesil. Dia yakin poin anak asuhnya bakal meningkat selama latihan di Korsel. “Di sana mereka akan lebih fokus. Anak-anak memang sering berlatih di sana. Misalnya ketika menghadapi SEA Games 2009 lalu,” sebut Dance, sapaan karibnya. (ru)

BALAP SEPEDA

Pembalap Kalbar Siap Tempur

+

PONTIANAK—Para pembalap Kalbar yang akan bertarung di Kejuaraan Nasional Lomba Balap Sepeda dengan tajuk Custom Cycling (LCC) Seri III, Banjarnegara, Jawa Tengah 9-10 Oktober mendatang optimis bakal meraih hasil terbaik. Dari tiga nomor yang diikuti, Kalbar lebih berpeluang di nomor putri. “Kalbar lebih berpeluang di nomor putri,” ungkap Benny Van Art, pelatih putri Kalbar yang ikutserta dalam rombongan ISSI Kalbar di ajang tersebut. Di kejuaraan ini, Kalbar yang menyertakan enam pembalapnya akan tampil di seluruh nomor. Fito Bakdo Prilanji akan turun di nomor senior putra. Destian Satria di nomor junior putra dan David Dzuldiano di nomor pemula putra. Sementara untuk putri, Fitriyani akan turun di nomor senior, Emerensiana di nomor junior dan Bella Juliani di nomor junior. “Sebenarnya di semua nomor kita berpeluang. Fito Bakdo jika bermain bagus, saya rasa bisa masuk di tiga besar, begitu pula dengan Destian Satria,” ungkap Sekum ISSI Kalbar Sy Imran di sela-sela keberangkatan tim ISSI Kalbar. Sementara, Fitriyani pembalap senior putri Kalbar mengatakan sudah siap tempur. Begitupula dengan Emerensiana. Peraih dua emas di Porprov X lalu tersebut mengatakan siap merebut posisi terhormat di ajang LCC mendatang. “Saya akan berusaha sekuat tenaga untuk memberikan yang terbaik bagi Kalimantan Barat,” katanya. Hal senada disampaikan Destian. Pembalap asal Kabupaten Kubu Raya ini juga mengatakan siap berjuang untuk memberikan prestasi membanggakan bagi bumi Kalimantan Barat. Meskipun diakuinya lawan yang akan dihadapi merupakan pembalap-pembalap tangguh, namun dia tidak ciut nyali. “Mudah-mudahan dengan ijin Allah saya bisa merebut prestasi di ajang tersebut,” katanya. Fito Bakdo juga mengatakan akan berjuang sekuat tenaga untuk nama harum Kalimantan Barat. Pembalap tim Panther yang mempersembahkan dua medali emas dan dua medali perak bagi ISSI Kota Pontianak di ajang Porprov X tersebut mengaku akan menghadapi lawanlawan yang tangguh di ajang ini. Namun dirinya mengatakan sudah siap tempur. “Kami akan berjuang sekuat tenaga untuk nama Kalimantan Barat,” ujarnya. Sementara via telpon, Ketua Pengprov ISSI Kalbar, dr Karolin Margret Natasa meminta doa dan dukungan dari insan balap sepeda dan masyarakat Kalbar untuk perjuangan dan keberhasilan tim ISSI Kalbar di ajang tersebut. “Doa dan dukugan akan memberikan motivasi dan kekuatan bagi mereka untuk merebut prestasi terbaik di ajang nasional itu,” tandasnya. Sebelum keberangkatan para keenam pembalap tersebut dilepas secara simbolis oleh para pengurus ISSI Kalbar dan pembalap senior Kalbar di Sekretriat ISSI Kalbar, komplek GOR Pangsuma Pontianak siang kemarin. Diantaranya yang hadir, Kalimanto, Dedy W Kurniawan, Eko Budiarto, Benny Van Art dan Sekum ISSI Kalbar Sy Imran. (bdi)

cmyk

Pontianak Post

Jumat 8 Oktober 2010

Presiden Datang, Penonton Antusias

JPNN

LATIHAN: Pemain Uruguay menggelar latihan untuk persiapan pertandingan persahabatan dengan tim nasional Indonesia, Jumat (8/10) di Senayan.

JAKARTA - Duel antara timnas Indonesia melawan Uruguay malam ini mendapat perhatian dari Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Orang nomor satu di Indonesia itu bakal menyaksikan langsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta. “Kami mendapatkan kepastian bahwa bapak Presiden akan menyaksikan pertandingan besok (malam ini, Red),” ungkap Ketua Panpel Joko Driyono kemarin. Selain nonton, SBY juga direncanakan menyalami pemain kedua tim sebelum kick off. Panpel melibatkan 2.000 petugas untuk mengamankan pertandingan ini. Dari jumlan tersebut, sebanyak 800 perseonel ditempatkan di sejumlah titik khusus di dalam maupun luar Gelora Bung Karno. Semula laga ini juga akan disaksikan oleh Presiden Uruguay Jose Mujica. Namun, kabar terakhir menyatakan bahwa dia tidak datang ke Jakarta. Di sisi lain, antusiasme penggila bola untuk menyaksikan laga ini cukup besar. Kemarin ratusan calon penonton sudah mulai berburu tiket di kawasan Senayan. Untuk melayani permintaan tiket, sejak dua hari lalu panpel mem-

buka stan pemesanan tiket di samping pintu X Gelora Bung Karnno. Hingga tadi malam calon penonton terus berdatangan untuk memesan tiket yang penukarannya di lakukan hari ini. Pemesanan tiket via online juga menggembirakan.?Hingga sore kamarin, pemesanan tiket online mencapai sekitar 3.500. “Ini surprise. Kami mengira pemesanan lewat online tidak akan banyak diminati karena sedikit ribet,” kata Joko. “ Panpel menyiapkan 62 ribu tiket yang terbagi dalam lima kelas. Harganya bervariasi, mulai dari Rp 75 ribu (ekonomi) hingga Rp 2 juta (VVIP). Hari ini panpel membuka beberapa stan penjualan tiket di sekitar GBK.” Absennya bintang Uruguay Diego Forlan diyakini tidak akan menurunkan semangat penonton. Toh, skuad Uruguay yang datang masih tetap bertabur bintang. “Uruguay datang dengan mayoritas pemain yang berlaga di Piala Dunia 2010. Ini bukan pertandingan antara Diego Forlan melawan Bambang Pamungkas. Tapi, pertandingan timnas Indonesia melawan timnas Uruguay. Saya yakin animo penonton masih tinggi,” ujar Joko. (ali/ca)

+

Persipon Bertahan di Divisi I Sistem KKN Masih Ada, Sepakbola Indonesia Tak Akan Maju PONTIANAK—Meskipun hanya meraih poin tiga di kompetisi divisi I Badan Liga Amatir Indonesia dan bercokol di posisi keempat dari lima tim yang berada di grup VII, namun Persipon tetap berpeluang bertahan di divisi I. Pasalnya, dari sekitar 66 tim yang berlaga divisi ini, 10 diantaranya tak ikutserta. Sementara yang terdegradasi sebanyak 12 tim. “Kemungkinan kita tidak terdegradasi. Kita akan tetap bertahan di divisi I,” ungkap Kusyhairi, Wakil Manager Persipon beberapa waktu lalu. Menurutnya, dua tim yang kemungkinan terlempar ke

divisi II, adalah tim tanpa nilai alias kosong. Sementara Persipon dari empat kali pertandingan masih mengoleksi nilai tiga. “Sebenarnya tahun ini target kita memang bertahan di divisi I. Dengan dana yang terbatas sulit bagi kita untuk bisa lolos ke divisi utama,” kata dia. Sementara pelatih Persipon Fery Sandria mengungkapkan, kegagalan Persipon di grup VII ini lebih disebabkan faktor non teknis. Terutama “permainan wasit” yang menyebabkan tim berjuluk Elang Kahtulistiwa ini selalu menelan kekalahan. “Saat menghadapi tuan rumah Madiun Putra dan Pamekasan kita benar-benar dimainkan wasit,” kata dia. Menurut dia, sistem seperti inilah yang membuat wajah sepakbola Indonesia tidak akan

pernah maju.Uuntuk bermain di divisi I. Ungkap Fery, memang setiap tim sudah harus siap mengikuti pola yang ada. Jika memiliki anggaran lebih, bukan tak mungkin dengan mudah tim tersebut akan lolos ke divisi utama. “Ya asal mau saja bayar dan jamu wasit atau pengurus PSSI,” ujar dia. Oleh karena itu, dirinya meminta agar masyarakat Kalbar tak menilai tim Persipon dengan sebelah mata. Kegagalan tim Persipon, ujar dia, lebih disebabkan faktor-faktor seperti itu. “Kalau memang mau lolos, siapkan banyak uang. Dengan mudah kita akan lolos,” katanya. Sementara Widayat, mantan manager Persipon Kalbar mengatakan hal serupa. Kagagalan Persipon bukan dis-

ebabkan lemahnya permainan Persipon, tapi 70 persen disebabkan kepemimpinan wasit yang memihak.”Dari sejak cabut undi memang sudah diatur. Dua tim yang bertanding belakangan itulah yang akan masuk. Ini sudah diatur dari PSSI sana,” kata Widayat. Dengan pola dan sistem seperti itulah yang menyebabkan persepakbolaan Indonesia tidak akan bisa maju sampai kapanpun. “Divisi satu, divisi dua dan divisi III menjadi lumbung PSSI untuk mencari duit. Divisi utama dan liga super, sulit bagi mereka bermain karena disiarkan secara langsung oleh TV,” ungkapnya. Untuk contoh lainnya, kata dia, tim Palangkaraya yang berlaga di divisi I, tahun ini dengan mudah tim tersebut lolos

ke divisi utama. Padahal, kata Widayat, tahun lalu tim ini gagal. “Tim Palangkaraya saja yang tahun lalu tidak masuk 16 besar, tahun ini bisa dipromosikan ke divisi utama. Sementara Persipon yang tahun lalu masuk hingga 16 besar tetap bermain di divisi utama. Apa ini adil,” tanya dia. Oleh karena itu, dia berharap kedepannya tim Persipon dan pecinta sepakbola Kalbar memperjuangan agar sistem tersebut di reformasi secara total. “Jika masih pola seperti itu, kita jangan mau ikut berlaga di divisi I,” katanya seraya mengatakan pengurus PSSI Pusat harus direformasi secara total agar persepakbolaan Indonesia bisa maju. “Jika masih pengurus lama, ya beginilah persepakbolaan Indonesia,” kata dia. (bdi)

Icuk-Kido/Hendra Berdamai Ingin Aturan yang Sesuai Perkembangan Zaman

Hendra Setiawan dan Markis Kido

JAKARTA - Pasangan ganda pria Markis Kido/Hendra Setiawan sempat mengancam mogok tampil di Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2010 (23-29 Agustus). Ancaman itu muncul, setelah Kido/Hendra urung tampil di China Masters Super Series 2010 (14-19 September), karena pendaftaran mereka dari klub dan Pengkot PBSI Jakarta Pusat yang tidak diteruskan ke PB PBSI oleh Pengprov PBSI DKI Jakarta, sehingga nama mereka tidak bisa diteruskan ke BWF, dan disahkan menjadi peserta di turnamen itu. Kido/Hendra pun menuding Icuk Sugiarto, ketua umum Pengprov DKI mengganjal langkah mereka. Tapi, masalah itu perlahan mulai menemukan titik temu, setelah dilakukan mediasi antara Kido dan Icuk oleh Juniarto Suhandinata, wakil ketua PB Tangkas Alfamart di kantor Pengprov DKI, kompleks GOR Asia-Afrika, kemarin (7/10). “Semua masalah sudah se-

lesai. Pihak Pengprov DKI yang diwakili Icuk juga siap memberikan rekomendasi Kido/Hendra maupun pemain nonpelatnas lainnya untuk ikut kejuaraankejuaraan dunia sampai akhir tahun ini,” urai Juniarto usai pertemuan itu. Akar dari masalah ini adalah surat dari Pengprov PBSI DKI Jakarta, tertanggal 11 Agustus yang tidak merekomendasikan Kido/Hendra, karena belum melaporkan kontrak ke PB PBSI sesuai dengan pasal 25 Anggaran Rumah Tangga (ART) PB PBSI. Dalam aturan itu, pemain dibebani kewajiban membayar 10 persen prize money yang diterimanya ke Pengrov PBSI daerah asal mereka, plus 20 persen ke PB PBSI. Juniarto mengakui, dirinya juga termasuk pihak yang merumuskan pasal itu. Itu karena, ketika itu tidak ada bayangan akan ada pemain yang lepas dari pelatnas. Karenanya, berikutnya mereka menyerahkan masalah itu kepada PB PBSI untuk meninjau pasal itu. Harapannya, ada aturan permanen yang sesuai dengan kondisi aktual.

Lalu kenapa baru sekarang Icuk mempermasalahkan hal ini. Padahal, Kido/Hendra sudah sering bertanding di luar negeri. Prosedur yang dilakukan keduanya pun tidak ada yang berubah. Terlebih pemain-pemain “swasta” yang berasal dari luar DKI juga tak pernah merasakan dampak aturan itu. “Saya ingin menegakkan aturan yang sudah ditetapkan dalam AD/ART PBSI. Kalau daerah masing-masing itu bukan urusan saya,” ucap legenda bulu tangkis Indonesia itu. “Tapi, saya senang dalam pertemuan ini ada kesepahaman,” tambahnya. Sementara itu, Kido lega akhirnya bisa lepas dari ketakutan tidak bisa mengikuti even-even internasional selanjutnya. Itu membuatnya bisa berkonsentrasi penuh menjelang Asian Games XVI/2010 di Guangzhou, 12-27 November mendatang. “Akhir-akhir ini saya banyak pikiran. Tapi, adanya kesepakatan ini membuat beban saya sedikit berkurang,” papar pemain yang hengkang dari pelatnas PB PBSI Februari silam. (nar)

+


cmyk

All Soccer

Pontianak Post l Jumat 8 Oktober 2010

11

Gianluigi Buffon

Rindu Kamar Ganti Azzurri GIANLUIGI Buffon dini hari nanti WIB seharusnya berdiri di bawah mistar gawang Italia. Sayang, cedera punggung yang diderita sejak Piala Dunia 2010 membuat nama kiper Juventus tersebut tak lagi nongol di skuad Italia. Kondisi ini menumbuhkan perasaan rindu pada diri Buffon. Sebab, ketika rekan-rekannya berlaga di Luigi Ferraris dini hari nanti, dia hanya bisa menyaksikan dari rumahnya di Turin. Karena itu, untuk mengobati rasa rindu pada suasana kamar ganti Azzurri “julukan timnas Italia” dia akan mengunjungi kamp latihan Italia pada Minggu lusa (10/10). “Jika tak ada halangan, saya akan berangkat ke Coverciano (kamp latihan Italia) Minggu mendatang,” papar Buffon kepada Football Italia. “Saya senang bisa kembali dan bertemu semua orang di tim ini. Bertemu pelatih baru serta direktur tim,” jelasnya. Buffon yang saat ini mencatat 102 caps bersama Azzurri, sebetulnya hanya butuh 10 laga lagi untuk bisa menyamai prestasi Dino Zoff (112 caps). Namun, Buffon merasa misi menyamai prestasi kiper legendaris Italia itu berat untuk diwujudkan. “Saat ini mengejar prestasi Zoff seperti layaknya menyentuh langit dengan ibu jari,” cetusnya. Hingga kini belum ada kepastian kapan tim medis bisa memulihkan kondisi Buffon. Namun, menurut Il Corriere dello Sport, pendukung Juventus baru bisa melihat aksi Buffon pada awal 2011. Sempat dikabarkan Buffon bakal kembali berlaga Desember mendatang. Tapi, kabar terbaru itu menyebutkan Buffon harus menunggu satu bulan lebih lama.(c2/bas)

+

Bursa Asian Handicap Armenia vs Slovakia Kazakhstan vs Belgia Georgia vs Malta Siprus vs Norwegia Hungaria vs San Marino Rep Ceko vs Skotlandia Albania vs Bosnia Austria vs Azerbaijan Montenegro vs Swiss Serbia vs Estonia Wales vs Bulgaria Jerman vs Turki Yunani vs Latvia Irlandia vs Rusia Irlandia Utara vs Italia Slovenia vs Kep Faroe Portugal vs Denmark Prancis vs Romania

+

cmyk

3/4 : 0 1:0 0:1 1/4 : 0 0:2 0 : 3/4 1/4 : 0 0 : 1 3/4 0:0 0:2 0:0 0:1 0 : 1 1/4 0:0 3/4 : 0 0 : 2 1/2 0:1 0 : 3/4

+

Jacob Poulsen

Cristiano Ronaldo (Portugal)

(Denmark)

Portugal v Denmark

Wajib Tiga Angka LISBON - Tidak ada ruang untuk kesala- akhir pekan lalu (3/10). han. Semangat itulah yang diusung Portugal Karena itulah, Bento cukup optimistis timnya saat menjamu Denmark di matchday ketiga bisa mengalahkan Denmark. Apalagi, juara Euro kualifikasi Euro 2012 Grup H dini hari 1992 itu bakal tampil tanpa dua striker nanti. Setelah ditahan imbang Siprus terbaiknya, Nicklas Bendtner dan John dan kalah dari Norwegia di dua laga Dahl Tomasson yang juga dibekap cedpertama, negara berperingkat delaera. Hanya saja, dia mewanti-wanti anak pan FIFA itu bertekat memetik poin buahnya untuk tidak membebankan penuh pertama di bawah pelatih kewajiban untuk menang di pundak baru Paulo Bento (siaran tunda RCTI winger 25 tahun tersebut. pukul 03.30 WIB). “Kami tidak boleh berpikir bahwa Kualifikasi Ini jelas bukan tugas mudah bagi Cristiano bisa menyelesaikan semua Bento, yang menggantikan Carlos RCTI Tunda masalah, hanya karena dia salah satu Queiroz bulan lalu. Dia mewarisi Pukul 03.30 WIB pemain terbaik di dunia,” ujar Bento. sejumlah masalah. Selain harus membawa “Kami sangat menggantungkan diri pada Portugal memanjat ke puncak klasemen, bakat dan performanya. Tapi, kami tidak pelatih 41 tahun itu juga masih direpotkan oleh boleh membebani dia dengan kewajiban cederanya sejumlah pemain. Bento tidak bisa membawa tim memetik tiga angka. Itu kememainkan holding midfielder Miguel Veloso wajiban saya sebagai pelatih,”jelas mantan serta striker Liedson yang tidak fit. pelatih Sporting CP tersebut. “Kami harus bermain dengan hati panas Menurut Bento, hasil buruk yang dituai dan kepala dingin. Semangat boleh tinggi, tapi di dua laga pertama terjadi akibat kesalahan harus tetap berpikir jernih. Tidak ada ruang koordinasi di lini belakang. Karena itu, dia untuk kesalahan,” tegas Bento, seperti dikutip menyambut baik kembalinya Pepe yang Reuters. “Kami harus bermain dengan ambisi sudah seratus persen pulih dari cedera besar, berani mengambil risiko, tapi tanpa ke- panjang. Dia juga bakal mengembalikan hilangan keseimbangan,” imbuhnya. defender Real Madrid itu ke posisi aslinya Kabar baik buat Bento, kapten sekaligus sebagai bek tengah. Selama kepemimpinan bintang utama tim Cristiano Ronaldo dipas- Queiroz, Pepe memang dimainkan sebagai tikan bisa kembali memperkuat Seleccao gelandang bertahan. ?Saya pikir dia lebih das Quinas, sebutan Portugal. Dia sudah nyaman bermain di belakang. Bakal lebih pulih dari cedera, dan sangat termotivasi efektif juga buat kami,? jelas Bento. mencetak gol buat timnas. Ini tak lepas dari Pertemuan Portugal dan Denmark adalah suksesnya mencetak dua gol di laga terakhir ulangan dari kualifikasi Piala Dunia 2010 lalu. Real Madrid, melawan Deportivo la Coruna Ketika itu, Denmark secara mengejutkan me-

nang 3-2 di Porto, dan menahan imbang Ronaldo dkk di kandang. Namun, kondisi tim Dinamit?sebutan Denmark?saat ini cukup berbeda dari sebelum Piala Dunia. Pelatih Morten Olsen cukup khawatir dengan cederanya Bendtner dan Tomasson. Dia juga enggan berbicara banyak dalam sesi konferensi pers resmi sebelum berangkat ke Porto kemarin. “Saya tidak mau bicara taktik ataupun strategi. Yang jelas, ada dua pemain lagi yang tidak fit, dan kami harus memantau kondisinya sampai menit-menit akhir,” kata Olsen kepada media lokal Jydkse Vestkysten. “Dalam tiap laga melawan Portugal, kami tidak pernah mendapat banyak peluang. So, kami hanya bisa menang jika mampu memanfaatkan setiap kans gol yang kami dapatkan, meskipun sedikit,” ulas Olsen.(na)

Perkiraan pemain Portugal (4-2-3-1) : 1-Eduardo (g), 2-Bruno Alves, 6-Carvalho, Pepe, 5-Silvio; 19-Tiago, Quaresma ; 7-Ronaldo, 16-Meireles, 17-Nani ; 18Almeida Pelatih : Paulo Bento Denmark (4-4-2) : 1-Sorensen (g), 4-Agger, 6-Jacobsen, 5-Jeseen, 3-Kjaer ; 8-Kahlenberg, 2-Poulsen, 7-Eriksen, 11-Khron-Delh; 10-Rommedahl, 17-Mads Junker Pelatih : Morten Olsen Head to Head 05/09/09 Denmark v Portugal (kualifikasi PD 2010) 10/09/08 Portugal v Denmark (kualifikasi PD 2010) 09/06/96 Denmark v Portugal (Fase grup Euro 1996) 09/10/77 Denmark v Portugal (kualifikasi PD 1978) 17/11/76 Portugal v Denmark (kualifikasi PD 1978)

1-1 2-3 1-1 2-4 1-0

Di atas kertas Denmark lawan yang cukup menyulitkan Portugal. Terutama, karena mereka bisa mencuri tiga angka di Porto dua tahun silam. Dari total tujuh pertemuan sepanjang masa, Portugal menang empat kali dan kalah sekali.

Irlandia Utara v Italia

Ambisi Revans di Belfast BELFAST - Timnas Italia mampu mengawali kualifikasi Euro 2012 dengan baik. Bahkan, sekarang mereka sedang memimpin klasemen sementara grup C dengan enam poin dari dua kemenangan. Namun, itu bukan berarti mereka telah solid. Mereka selalu menang dalam dua laga sebelumnya karena lawan yang dihadapi kelasnya berada jauh di bawah mereka. Italia menang 2-1 atas Estonia dan menang 5-0 atas Kepulauan Faroe. Ujian sebenarnya terjadi di dua laga ke depan. Ya, sebelum menghadapi musuh paling berat di grup C, yakni Serbia pada 12 Oktober di Stadion Luigi Ferraris, Gli Azzurri (julukan Italia) harus melawat ke Windsor Park, Belfast, untuk menantang Irlandia Utara, dini hari nanti WIB. “Kami akan hadapi laga krusial. Dimulai dengan menghadapi Irlandia Utara. Mereka tim yang begitu bersemangat kalau bertanding di kandang sendiri. Serbia memang lebih kuat, tapi bagi saya, sama sulitnya,” ungkap Giorgio Chiellini, bek Italia, sepertin dikutip AFP. Menghadapi Irlandia Utara, alle­ natore Italia Cesara Prandelli bakal menerapkan skema 4-3-3 dengan mengandalkan striker AS Roma Marco Borriello sebagai penyerang utama. Dia akan ditopang oleh Simone Pepe dan Antonio Cassano. “Saya akan memainkan pola 4-3-3 dengan (Emiliano) Viviano di bawah mistar gawang. Saya pikir, Borriello adalah pilihan yang tepat di lini depan dan Viviano pengganti yang tepat bagi (Gianluigi) Buffon,” ujar Prandelli. Seiring dengan kabar kurang fitnya Borreillo dan gelandang AS Roma Daniele De Rossi, Prandelli menepisnya. ?Mereka baik-baik saja dan siap tampil. (Antonio) Cassano selalu penting, tapi yang lebih utama adalah tim,? lanjut Prandelli. Meski sekarang Italia punya re­ putasi yang jauh di atas Irlandia Utara, tapi bukan alasan bagi Italia untuk menanggap enteng lawan. Apalagi, lawan memiliki suporter yang sangat fanatik dan akan memberikan dukungan luar biasa. Plus, fakta bahwa Italia selalu

+

Antonio Cassano (Italia)

kesulitan ketika bertamu ke Windsor Park. Mereka pernah melawat ke Belfast pada 1958 dan hasilnya Italia kalah 1-2. Sebelumnya, mereka juga pernah melawat ke Belfast dan hasilnya hanya seri 2-2. “Kami memiliki catatan menarik dalam beberapa tahun terakhir ketika bermain di Windsor Park. Kami mampu menahan se­ jumlah tim bagus saat bermain di kandang. Kami harap bisa berlanjut dan berikan kejutan malam nanti,” kata Aaron Hughes, kapten Irlandia Utara.(ham) Perkiraan Pemain Irlandia Utara (4-5-1) Pemain : Taylor (g); Baird, Hughes, Craigan, Evans; Brunt, Davis, Clingan, McCann, Lafferty; Healy. Pelatih : Nigel Worthington Italia (4-3-3) Pemain : Viviano (g); Cassani, Bonucci, Chiellini, Criscito; De Rossi, Pirlo, Mauri; Pepe, Borriello, Cassano. Pelatih : Cesare Prandelli


cmyk

WORLD SOCCER

12

Aduriz Siap Cetak Caps

+

CEDERANYA empat pemain pilar Spanyol memaksa Vicente del Bosque memanggil sejumlah nama yang kurang familiar dalam laga melawan Lithuania dini hari nanti. Salah satunya adalah striker Valencia Ariz Aduritz. Ini adalah pemanggilan timnas pertama buat pemain 29 tahun tersebut. Aduriz memang telat masuk timnas. Meskipun, sebenarnya dia bukan nama asing di Liga Primera. Sebelum pindah ke Valencia musim panas lalu, dia sudah bersinar di Athletic Bilbao dan Mallorca. Namun, memang catatan golnya kalah dari Fernando Torres atau David Villa, sehingga dia selalu diabaikan pelatih timnas. Buruknya performa Barcelona dan Real Madrid selama awal musim ini sukses dimanfaatkan oleh Valencia. Pamornya sebagai pencetak empat gol dari enam laga El Che,sebutan Valencia,pun terangkat. Ketika Torres dipastikan out, Del Bosque langsung mengontak Aduriz. Dia menyatakan sangat terkejut dengan pemanggilan tersebut. “Kalau dua bulan lalu orang bilang bahwa saya akan dipanggil timnas, mungkin saya tidak akan mempercayainya,” ungkap Aduriz, seperti dikutip situs resmi federasi sepak bola

Spanyol (RFEF). Aduriz menyatakan, dirinya siap mencatat debut timnas ketika melawan Lithuania. “Masuk timnas bukan akhir perjuangan, justru sebaliknya. Saya mempersiapkan diri secara serius untuk laga ini. Saya tidak ingin hanya dipanggil, tapi tidak dimainkan. Tapi dimainkan, tapi tidak berbuat apa-apa. Saya ingin memberi kontribusi buat tim,” lanjut pemain kelahiran San Sebastian itu. Aduriz bukan satu-satunya pemain yang mengincar minute play dini hari nanti. Rekan setimnya, Pablo Hernandez, ingin memanfaatkan cederanya Xavi Hernandez dan Pedro Rodriguez untuk menunjukkan kualitasnya. Pemain yang baru mengumpulkan dua caps itu ingin menjadikan laga ini sebagai batu loncatan untuk masuk skuad inti La Furia Roja. “Sebuah kehormatan bagi saya bisa masuk timnas, dan bermain bersama pemain-pemain hebat. Semuanya sudah memenangkan Piala Dunia,” kata Hernandez. “Kini, waktunya buat saya untuk bekerja keras. Saya tidak ingin ini menjadi pemanggilan terakhir bagi saya. Saya ingin terus bermain untuk Spanyol,” imbuh pemain 25 tahun itu. (na)

+

Jumat 8 Oktober 2010

ARGENTINA

Tetap Serius

AFP PHOTO / Yoshikazu TSUNO

Latihan: Pemain bintang sepak bola Argentina Lionel Messi (kanan) menendang bola selama sesi pelatihan di stadion nasional Jepang di Tokyo kemarin (7/10). Argentina bermain melawan Jepang pada pertandingan persahabatan internasional di Saitama, pinggiran Tokyo pada tanggal 8 Oktober.

Pantang Anggap Remeh Lawan

REUTERS

v

JAPAN

Spanyol v Lithuania

Andalan.Pemain Spanyol David Villa (kiri) dan Alvaro Arbeloa berebut bola selama sesi pelatihan di Soccer City di Las Rozas, dekat Madrid. Villa akan menjadi andalan Spanyol saat menghadapi Lithuania pada tanggal 8 Oktober dalam pertandingan kualifikasi Euro 2012 di Salamanca.

Pontianak Post

MADRID - Spanyol mendapat lawan relatif ringan dalam laga keduanya di kualifikasi Euro 2012 pekan ini. Juara dunia itu perlu menghadapi Lithuania, tim yang kini hanya menempati peringkat 42 FIFA. Sudah begitu, mereka juga bermain di depan publik sendiri, tepatnya di Stadion El Helmantico, Salamanca (tayangan langsung tvOne, pukul 00.50 WIB). Jika sedang dalam kondisi prima, Lithuania jelas bukan lawan berat buat Spanyol. Masalahnya, La Furia Roja,sebutan Spanyol,saat ini bermain tanpa empat pilarnya. Yakni, Fernando Torres, Xavi Hernandez, Jesus Navas, dan Pedro Rodriguez. Karena itu, entrenador Vicente del Bosque mati-matian mengingatkan anak buahnya untuk tidak memandang remeh calon tamunya. “Pertandingan ini tidak akan mudah bagi kami,” kata Del Bosque, seperti dikutip situs resmi UEFA. “Lithuania adalah tim yang sangat terorganisasi, mereka tidak akan memberi ruang bagi lawannya untuk bergerak bebas. Mereka juga punya sejumlah pemain

kompetitif,” lanjut dia. Kekhawatiran Del Bosque tidak berlebihan. Di dua matchday kualifikasi, Lithuania sudah memetik hasil memuaskan. Pada laga pertama, mereka menahan imbang Skotlandia tanpa gol (3/9). Empat hari berselang, mereka menaklukkan tim yang dipenuhi bintang Premier League, Republik Ceko, dengan skor 1-0. Del Bosque pun harus memutar otak untuk menyiasati absennya empat pilarnya. Terutama Xavi, yang selama ini berperan sebagai pengatur serangan. Dalam sesi latihan dua hari terakhir ini, mantan pelatih Real Madrid itu meninggalkan skema 4-2-3-1, dan mencoba pola standar 4-4-2. Dalam simulasi laga, Del Bosque menyerahkan posisi Xavi ke tangan koleganya di Barcelona, Andres Iniesta. Xabi Alonso dan Sergio Busquets berduet di tengah sebagai holding midfielder, dan David Silva beroperasi di sayap kiri. Di sektor depan, David Villa diduetkan dengan penyerang Athletic Bilbao Fernando Llorente. (na)

TOKYO - Status pertandingan persahabatan tidak mengurangi kualitas dari bentrok antara timnas Jepang versus Argentina di Saitama, dini hari nanti. Masing-masing pelatih dari kedua tim memiliki misi tersendiri dalam laga tersebut. Bagi Alberto Zaccheroni, pelatih Jepang, inilah debutnya memimpin Jepang dalam sebuah pertandingan. Sebelumnya, ketika Jepang menghadapi Paraguay dan Guetemala, pelatih asal Italia itu masih belum bisa menemani karena visanya belum beres. “Tidak seharusnya kami takut kepada Argentina. Salah jika beranggapan kami akan bermain bertahan. Saya membangun tim ini mampu bermain menyerang serta bertahan sekaligus,” ungkap Zaccheroni, seperti dilansir AFP. Zaccheroni tidak gentar dengan pemain-pemain top Argentina seperti Lionel Messi, Carlos Tevez, ataupun Gonzalo Higuain. “Jepang punya tim dengan kualitas bagus. Asalkan fokus kami mampu mengatasinya,” bilang mantan pelatih AC Milan itu. Kalau Zaccheroni ingin menunjukkan kualitasnya di laga debut, di sisi lain, pelatih Argentina Sergio Batista juga berharap mereka melanjutkan tren positif. Sebab, sekarang Batista masih berstatus karteker dan berambisi bisa

dipermanenkan. Sejak ditangani Batista, Argentina selalu menang dalam dua laga uji coba. Mereka menang tipis 1-0 atas Republik Irlandia pada 11 Agustus di Dublin, Irlandia, dan menghabisi juara dunia Spanyol 4-1 di Buenos Aires, 7 September lalu. “Saya pikir ini akan menjadi pertandingan yang berat. Saya melihat Jepang terus berkembang setelah Piala Dunia 2010 lalu. Kami harus tampil serius, meski hanya bertajuk laga persahabatan. Argentina harus menang di setiap laga,” jelas Batista. Rencananya, ketika menghadapi Jepang, Batista bakal menurunkan Messi yang baru saja pulih dari cedera engkel. “Messi telah pulih dari cedera dan siap bermain. Dia berada dalam kondisi 100 persen,” ujar pelatih berusia 47 tahun itu. Striker Barcelona itu bakal bahu-membahu bersama Angel Di Maria dan Andres D’Alessandro untuk menopang Diego Milito yang turun sebagai targetman dalam skema 4-23-1. Javier Mascherano juga akan kembali turun lapangan. Jabatan akan diberikan kembali kepada Mascherano. “Saya sudah berbicara dengan Leo dan dia mengerti. Saya tidak ingin memberikan dia tekanan tambahan dengan menjadikan dia sebagai kapten tim. Dia harus rileks,” kata Batista. (ham)

+

Perkiraan Pemain Jepang (4-3-1-2) Pemain : Kawashima (g); Komano, Uchida, Tanaka, Nagatomo; Hasebe, Abe, Endo; Honda: Matsui, Okazaki Pelatih : Alberto Zaccheroni Argentina (4-2-3-1) Pemain : Romero; Burdisso, Demichelis, Milito, Heinze; Mascherano, Cambiasso; D’Alessandro, Messi, Di Maria Milito Pelatih : Sergio Batista

Head to Head 18/08/2004 08/06/2003 20/11/2002 14/06/1998

Jepang v Argentina Jepang v Argentina Jepang v Argentina Argentina v Jepang

1-2 1-4 0-2 1-0

+

cmyk


Pontianak Post l Jumat 8 Oktober 2010

Mona Ratuliu

Selektif Pilih Peran MONA Ratuliu mulai kengan kembali ke dunia akting. Sejak menikah, kegiatan Mona memang banyak dihabiskan bersama anak dan keluarganya di rumah. “Kangen banget (akting-red), kalau untuk sinetron memang agak susah ya ngatur waktunya, nah kalau film memang aku masih berharap,” ucap Mona saat ditemui di Jakarta, barubaru ini. Berharap main film, tapi Mona tak mau asal menerima tawaran berakting di layar lebar. Apalagi, jika perannya banyak menyuguhkan adegan vulgar alias esek esek. “Namanya juga ibu-ibu punya tanggung jawab moral juga sama anak-anak. Kalau adegannya terlalu gimana-gimana (vulgar-red) juga kan kita harus bertanggung jawab juga sama anak-anak,” tutur istri Indra Brasco tersebut. Mona berusaha selektif memilih karena semata pertimbangan anak. “Selektif sih harus. Kalau memang di mata anak-anakku aktingnya masih enak dilihat ya oke aja. Ya peran-peran aman lah pokoknya,” tambah dia. Wanita yang populer lewat perannya sebagai Poppy di serial Lupus itu mengaku sudah banyak tawaran, tapi ditolak karena belum ada yang cocok dengan keinginannya. “Banyak yang nawarin main film, tapi kok kayaknya nggak sesuai dengan kepribadian aku banget ya, kayaknya gimana gitu, lebih baik aku tolak aja yang seperti itu,” tutupnya. (gie)

&

show Titi Kamal

Lama tak nongol di layar kaca, mendadak Titi Kamal muncul menjadi host acara Dahsyat di RCTI. Menjadi presenter, istri Christian Sugiono terlihat agak kaku. “Iya ini baru pertama, memang sedikit gugup, tapi enak banget, teman-temannya kayak Raffi dan Olga sudah lama kenal, dan enjoy banget sama mereka,” ujar Titi saat ditemui di acara program Dahsyat, RCTI. Meski Dahsyat identik dengan Luna Maya, tapi Titi tidak merasa terbebani jadi presenter. Ia justru mengaku tertantang mencoba menjadi presenter. “Aku suka tantangan baru, mencoba hal yang baru, aku juga mau mengek-

Selebritas

plor lagi bakat aku, siapa tahu aku ada bakat di sini, jadi santai aja. Lagian Luna juga temen aku,” kata pemain film Mendadak Dangdut. Menjadi model, pemain film, menyanyi sudah dilakoni Titi. Sekarang cewek berusia 28 tahun itu mau fokus belajar jadi presenter. “Aku sih suka semuanya, cuma prioritas itu acting. Tapi kalau waktunya bentrok itu aku pilih nyanyi. Kalau ditawarin untuk tetap kenapa nggak?, karena ini bisa jadi pengalaman baru,” ungkap artis yang pernah terpilih menjadi Pemeran Wanita Terbaik MTV Movie Awards. Nggak takut dibilang aji mumpung? “Nggak apa-apa yang penting dapet rejeki, kan ujung-ujungnya itu,” tutupnya sambil tertawa. (jok)

13

Akhir Cinta Krisdayanti - Raul

Menikah 10.10.10 PERNIKAHAN Krisdayanti dengan pengusaha Raul Lemos tinggal menghitung hari. Ada kabar, saat ini diva pop Indonesia ini sedang sibuk mempersiapkan sebuah pesta besar tanggal 10 Oktober 2010 yang berarti 10.10.10. Apakah momen 10 ini dipersiapkan KD untuk hari bahagianya dengan Raul? Elsie Lontoh-sahabat dan pengacara KD membantah hal ini. “Bukan lamaran tapi ulang tahun mamanya KD,” terang Elsie. Ditegaskan Elsie, pada 10 Oktober 2010 nanti, pengusaha asal Timor Leste itu diundang untuk datang ke perayaan ulang tahun ibunda KD, Rachma Widadiningsih, yang jatuh tepat di tanggal istimewa tersebut. “Perayaan ulang tahun ini sebagai kado dari KD untuk ibunya,” tutur Elsie. Meski pernikahan KD dengan Raul belum ada kepastian, tapi ibu dari Aure dan Azriel itu ternyata telah memiliki gaun pengantin rancangan Vera Wang. Vera Wang merupakan perancang gaun pengantin kelas dunia yang selama ini menjadi incaran artis Hollywood.

Wanita berkacamata ini mengiyakan kalau KD sudah memiliki gaun pengantin tersebut. “Sebenarnya gaun itu sudah ada, sudah pesan sebelum kejadian putus itu, sekarang mungkin sudah selesai. KD punya gaun itu untuk nikah dengan Raul,” ungkap Elsie. Lebih lanjut Elsi mengatakan, kalau pernikahan KD menunggu surat cerai. “Keluarga besar, da-

lam hal ini diwakili Mba Yuni hanya menginginkan surat cerai itu ada dulu, baru bicara menikah atau sebagainya,” jelas Elsie lagi. Ketika dihubungi ke ponsel Yuni Shara, ternyata diangkat oleh manajernya, Wonti. Wonti juga mengatakan hal yang sama kalau belum ada pernikahan. “Kalau soal gaun pengantin, oo itu iyalah, tapi belum ada (pernikahanred),” tutupnya. (aal)

Rihanna Pilih Karier Ketimbang Merit

Belajar Jadi Presenter

Rihanna membantah kabar dalam waktu dekat akan menikah dengan Matt Kemp. Penyanyi terkenal itu masih ingin menikmati karier ketimbang menikah. “Aku sedang jatuh cinta, dan aku sangat bahagia tetapi kami hanya berkencan beberapa bulan saja, jadi tak ada pernikahan untuk saat ini. Kami hanya menjalaninya saja,” kata penyanyi berusia 22 tahun. Penyanyi R&B itu merasa kurang komunikasi dengan Matt Kemp karena jarak yang memisahkan. “Ini sangat sulit karena kami

sangat jauh satu sama lain. Kami berdua memiliki jadwal yang padat jadi sulit menemukan waktu untuk kami berdua, tetapi inilah yang terjadi,” ujar pelantun lagu Good Girl Gone Bad. Namun, beredar rumor pasangan kekasih itu memang telah mempersiapkan rencana perkawinannya. “Mereka saling jatuh cinta, melihat pasangan itu sangat mungkin Kemp melamarnya. Tetapi mungkin tidak dalam waktu dekat ini, karena mereka berdua masih fokus dengan karier mereka,” kata seorang sumber terdekat. (jok)


14

Pontianak Post  Jumat 8 Oktober 2010

KAMU tau, khan apa itu BB? Yupz, itu adalah salah satu HP yang dapat membuka email, telepon, sms, browser internet serta online. BB mempunyai fitur BBM (Blackberry Messanger), dimana kita dapat chatting dengan siapa saja di seluruh dunia tanpa harus bayar. BBM juga bisa mengirimkan foto, video bahkan pesan suara melalui fitur ini. Nah, keempat cewek manis ini salah satu ‘korban’ demam BB. Mereka sampe sering dijuluki ‘autis’ ama tementemennya, gara-gara asyik dengan dunianya sendiri di tangan.

Sejak kapan kamu makai BB? Apa alasan kamu memakainya, ikutan teman, ngikut tren atau memang membutuhkan barang itu?

PUJA : Sejak taon 2009 aku sudah makainya, sempat hilang, tapi beli lagi. Udah keenakan pakai barang ini, jadinya bela-belain nabung biar bisa punya lagi. Selain memang aku ikut trend, juga karena aplikasinya lebih lengkap ajah. MITA : Sebenarnya sudah lama sih punyanya, tapi sempat aku jual. Saking gak tahan tanpa BB, akhirnya aku beli lagi deh. Mungkin karena aku suka eksis di fesbuk dan twitter, jadinya suka ketergantungan gitu deh. Bagiku, seperti nyawa kalee yaa hehe... DEVI : Hampir setahun aku punya BB ini. Enak aja sih makainya, komunikasi jadi lebih mudah, begitupun untuk akses internetnya. CICI : Aku baru makai BB ini belum ada setahun. Awalnya temanteman yang maksain aku supaya

"Autis"

YANG CANGGIH

YANG BIKIN

beli, katanya agar gampang BBMan. Dan ternyata justru sekarang aku yang ketagihan karena selain irit di pulsa, mau ngapain aja enak. Karena kita khan selalu pegang terus barang ini, jadi begitu kelupaan aja bawanya, panik deh!

Ada yang bilang kalo udah sedang BBM-an, si empunya handphone suka terjangkit ‘autis’, kamu juga begitu?

PUJA : Iya sih ada temen yang bilang gitu. Kalo udah pegang BB, katanya aku suka lupa dengan orang sekitar hehe... Tapi itu dulu pas awal-awal punya, lama kelamaan autisnya enggak separah dulu kok. Cuman memang BB jadi teman tidurku yang paling setia! MITA : Aku emang autis kalee ya hehe... Dimana-mana selalu ngetik BB. Kadang pacar juga suka merasa di-duain kalo aku sudah keasyikan ama BB. Berhentinya kalo pas tidur

aja. Begitu bangun udah megang BB lagi deh. DEVIE : Teman-teman suka protes kalo aku udah ngasyik sendiri ama duniaku. Aku sadari itu kok, tapi seasyik-asyiknya ama BB, tetap aja aku tau waktu juga. Kalo saatnya kerja, yah bekerja jugalah. Nyambi BBM sesekali khan tak apa juga tokh hehe... Ini adalah benda yang sangat berarti bagi aku, pernah dekat juga sama cowok dari BBM-an! CICI : Aku dan BB udah enggak terpisahkan, akraaaab banget dah. Pokoke harus selalu menemani aku setiap saat. Kalo udah bosan, yang dikejar itu pertama adalah lagu dan kemudian, BBM-an. Jadi benarbenar barang yang menghiburlah! Kalo dibilang autis sesaat, mungkin iya. Terdiam sesaat, angguk-angguk kepala, padahal kagak ngerti dengan apa yang diomongin ama lawan bicara karena keasyikan buat reply BBM hahaha...

Apakah kamu sering memakai fitur BlackBerry Messenger (BBM) sebagai alat komunikasi?

PUJA : Sering bangetlah. Kalau malas ketemu atau teleponan, aku pakai BBM ajah. Kalo curhat sih jarang juga disini, paling sama teman dekat aja. Udah ketemuan, baru deh ngobrol panjang lebar. SMS juga udah gak sering, sejak sudah ada BBM. Kalo SMS khan lama lagi harus nunggu balasannya, kalo BBM-an lebih cepat dan sering direspon. MITA : Sesering mungkin emang aku pakai. Pokoke semaksimal mungkinlah BB kupakai buat sarana gaul dengan teman-teman. Nggak hanya dalam update status aja di fesbuk atau twitter, tapi juga meng-upload foto-foto aku juga biar tambah eksissss! DEVIE : Pastinya dong, nggak hanya buat BBM-an aja, tapi kita bisa mengekspresikan diri kita lewat barang tersebut. Buat yang serius curhat, bercandaan dan beramah

mereka. Siap-siap mendengar jawaban mereka. Kalo ternyata banyak dari mereka merasa terganggu, berarti memang saatnya buat kamu untuk mulai sedikit mengontrol diri (ingat : mengontrol = membatasi, bukan berhenti total)

tamah, atau cuman sekedar say hello ama teman-teman. Pokoke tiap kali ada BBM masuk, aku selalu balasin. Tapi kalo pas ada kerjaan, yah dipending dululah kalo enggak mau dimarahin ama boss. CICI : Biasanya sering ngobrolin kegiatan kampus sih, lewat BBM lumayan enak buat curhat-curhatan. Teman yang tinggalnya jauh seperti di Australia pun kerasa lebih dekat karena kami BBM-an. Seringnya sih BBM-an ini, sama browsing, dan juga untuk nyari lagu. Dapat kerjaan juga biasanya dari BBM. Siapa lebih cepat merespon, bakal juga cepat dapat jobnya, seru sih! Selain itu aku khan buka shooping online, jadinya ini sangat membantu banget buat bisnis aku!

Apa menurut kamoe BBM-an udah jadi gaya hidup anak muda masa kini? PUJA : Seperti itulah kira-kira,

P rofile

contoh aja hampir seluruh keluarga dan teman-teman aku pakai BB. Bukan barang yang mahal lagilah, masih terjangkau dan sangat familiar. MITA : Jangankan segede kita ini, yang anak-anak sekolah seperti SMP aja udah banyak tuh yang makai BB. Pastinya karena barang ini emang lagi trend. Semua kalangan bisa menikmati dan merasakan kemudahan berkomunikasinya. DEVIE : Kayaknya udah di manamana deh orang banyak pake BB. Khan biasanya lebih efesien karena lebih mudah akses data dan ngirit pulsa jugalah. CICI : Iya donk... BB ini (bukan) barang wajib yang harus kita miliki, tapi begitu kita bisa punya, dunia serasa ada di genggaman. Walau harganya relatif masih mahal untuk ukurang orang-orang tertentu, tapi aku pribadi cukup terbayar juga sih dengan kesenangannya. (syahriani & lilia)

Puja

Mita MISTERI FARAMITA 23 tahun

Cici

Devie DEVIE RISMITHA 23 tahun

PUJA OKTARIZKA 21 tahun

STEP 3

SEBENTAR SAJA! Matikan BB kamu selama 3 jam dalam satu hari. Lihat apakah kamu bisa tetap enjoy tanpa BB kamu

STEP 4

TINGKATKAN! Kalo kamu udah berhasil melalui 3 jam tanpa BB, tingkatkan lagi jumlah waktunya menjadi 5 jam, 8 jam, 10 jam dan seterusnya. Ganti porsi waktu tersebut dengan benar-benar meluangkan waktu bareng keluarga atau teman-teman sambil berusaha menjauhkan pikiran kamu dari BB

STEP 5

Sebenarnya kamu bisa kok ‘melepaskan’ diri dari ketergantungan terhadap BB. Yup, hal ini akan berarti kamu nggak bisa sesering online seperti dulu, tapi coba deh ingat-ingat beberapa tahun lalu hidup kamu juga baik-baik saja khan, meski nggak punya BB. So, it’s time to take a step back secara perlahan :

STEP 1

HITUNG! Cek berapa lama waktu yang kamu habiskan untuk ber-BB ria dalam sehari. Kalo udah sampai menganggu aktivitasmu sehari-hari, termasuk sampe telat makan atau menganggu jam tidur dan belajar, then it’s time to make a change!

STEP 2

TANYA! Minta pendapat ke anggota keluarga, teman atau bahkan pacar, apakah kegiatan ber-BB kamu mengganggu

PURA-PURA LUPA! Matikan dan tinggalkan BB-mu di rumah saat kamu akan pergi. Gunakan handphone biasa untuk sementara waktu. Kalau kamu belum ‘tega’ buat melakukannya, kamu melakukan step 4 dan meningkatkan jam ‘absen’ BB-nya. Bukannya kita dipaksa untuk berhenti menggunakan BB, tapi kita harus tahu batasan-batasannya supaya jangan sampai BB justru membuat kita jadi orang yang anti sosial. BB seharusnya membantu kita untuk tetap bisa terhubung dengan internet dan membuat kita tetap update dengan kabar-kabar baru. Bukan untuk menjauhkan kita dari lingkungan dan pergaulan, apalagi kalau sampai menjauhkan kita dari keluarga. So, please use it wisely! (*/GF)

FOTO : SHANDO SAFELLA // KOLEKSI BUSANA : CLEOPARTH BOUTIQUE // GRAFIS & LAYOUT : FIQRIE YUDHISTIRA // LOKASI : KAWASAN GOR PANGSUMA

INDARCI 18 tahun


cmyk

+

+

+

+

cmyk


TOTAL SPORT

16

Pontianak Post

Jumat, 8 Oktober 2010

Bintang

Anna Kournikova

Bikin Antusias Kontestan The Biggest Loser Para peserta The Biggest Loser mendapat pelatih istimewa pada sesi latihan fisik. Dengan pilihan olahraga tenis, mereka dibesut oleh mantan petenis cantik Anna Kournikova. Wanita berusia 29 tahun itu kian menarik saja saat memberikan instruksi di lapangan dengan mengenakan kostum berwarna merah muda. Baru sekali dilatiha, para peserta reality show yang diikuti oleh mereka yang memiliki berat badan di atas rata-rata itu, dengan tegas memilih Anna sebagai pelatih. Menurut mereka, selain tampilan Ana sangat menarik, pola latihan yang diberikan petenis bernama lengkap Anna Sergeyevna Kournikova itu cukup mudah. Itu berbeda dengan program pengurusan badan yang diinstruksikan pelatih reguler, Jillian Michaels. “Ini menjadi salah satu kejutan bagi hidup kami. Sampai, sampai hati saya berdetak dengan kencang. Saya excited banget!,” ujar Burgandy, salah satu peserta., kepada Daily Mail. Tak hanya Burgandy yang terpesona dengan penampilan Anna. Jesse pun begitu semangat mengikuti sesi latihan tersebut dan pujian diberikan kepada petenis asal Rusia itu. ”Dia terlihat sangat menarik. Dia bisa mengajar kami,” tutur Jesse. Anna sih senang-senang saja para kontestan bisa puas dengan pelajaran yang diberikannya. “Tenis merupakan salah satu olahraga yang membuat seluruh tubuh anda bekerja. Anda berdiri konstan di atas kaki dan kunci permainan ini hanyalah bergerak, bergerak, dan bergerak kemudian bersenang-senang dengan langkah itu,” jelas Anna. Petenis kelahiran Moskow 7 Juni 1981 itu juga puas karena mendapatkan pelajran berharga setelah didapuk menjadi pelatih. “Saya sangat berharap bisa menjadi inspirasi semua kontestan, karena mereka juga menginspirasi saya,” tutur dia. Setelah berlatih selama dua jam, adam merasakan langsung manfaat dari brmain tenis. Adam yang menjadi pemilik berat badan terbesar di antara peserta lain bisa kehilangan berat badan sampai 6 kg. Peserta yang harus pulang adalah Tina. Tapi berkat latihan bareng Anna, Tina tetap melanjutkan usaha menurunkan berat badan. Siapa lagi yang ingin berlatih bersama Anna? (vem)

McLaren Habis-Habisan di Suzuka Di antara tiga tim yang masih memiliki peluang merebut gelar juara dunia, McLarenMercedes bisa disebut dalam posisi paling lemah. Lewis Hamilton dan Jenson Button ada di urutan ketiga dan kelima. Itu masih diperparah dengan tren negatif mereka dalam dua seri terakhir. Di Italia dan Singapura, Hamilton selalu gagal finis. Sedangkan Button finis kedua dan keempat. Di dua lomba itu, Button tidak mampu berbuat

banyak untuk mengimbangi kecepatan Red Bull dan Ferrari. Karena itu, akhir pekan ini McLaren bakal tampil habishabisasn. GP Jepang adalah peluang terakhir mereka untuk memperpendek jarak. Jika jadi bulan-bulanan lagi, maka mereka tidak akan punya cukup waktu dan kesempatan lagi untuk mengejar Red Bull dan Ferrari. ”Kami akan habis-habisan,” kata Managing Director McLaren Jonathan Neale sebagaimaan dilansir situs tim. ”Jika komponen baru belum lengkap, kami akan

tetap memasangnya di mobil. Lebih baik kami tercepat kedua daripada kami menunggu memasang modifikasi baru itu sampai lengkap pada seri berikutnya,” tandasnya. Pada GP Singapura dua pekan lalu, McLaren sebenarnya sudah membawa paket modifikasi besar-besaran. Namun, kemudian dicopot setelah dianggap kurang maksimal setelah sesi latihan Jumat. Nah, paket modifikasi itu akan kembali dipakai di Jepang akhir pekan ini. Seperti yang dibilang Neale, mereka akan tetap mema-

sangnya sampai lomba. Jika ada yang kurang pas saat sesi latihan Jumat, mereka akan gambling untuk terus mengembangkannya pada sesi latihan ketiga pada Sabtu pagi menjelang kualifikasi siang harinya. Paket modifikasi McLaren itu di antaranya adalah sayap depan, sayap belakang, dan beberapa perubahan sistem aerodinamis lainnya. Setelan mesin juga akan mengalami beberapa perubahan. ”Kami yakin Suzuka akan lebih cocok dengan paket mobil yang kami bawa. Ada beberapa

data yang kami dapatkan dari pemasangan komponen pada hari Jumat di Singapura dan tidak bisa digunakan pada hari sabtu dan Minggu. Data itu bisa kami maksimalkan untuk lomba di Suzuka,” kata Button. Bagi Button, lomba di Suzuka ibarat tampil di kandang sendiri. Itu tidak lepas dari keberadaan kekasihnya, Jessica Michibata, yang merupakan orang Jepang. Jadi jangan heran jika akhir pekan ini Button lebih banyak didukung fans di Suzuka ketimbang Sakon Yamamoto atau Kamui Kobayashi. (ang)

Duo Milan Bidik Kaka MILAN - Kaka berpeluang kembali merumput di Serie A Liga Italia. Real Madrid mulai mempertimbangkan untuk melepas pemain timnas Brazil itu seiring dengan performanya yang labil musim lalu plus cedera panjang pada awal musim ini. Saat ini, Kaka masih dibekap cedera lutut dan kemungkinan besar bisa pulih pada Desember mendatang. Di kala Kaka cedera, sejumlah gelandang rekrutan anyar Real bermain apik, seperti dua gelandang asal Jerman Mesut Oezil dan Sami Khedira. Nah, bila Kaka pulih nanti, belum tentu dia bisa mendapatkan kembali posisi utama di lini tengah. Berdasarkan rumor yang dilansir AS, entrenador Real Jose Mourinho tidak akan menggandoli Kaka bila dia angkat kaki pada Januari nanti.

Kebetulan, dua klub raksasa Italia Inter Milan dan AC Milan berminat kepada Kaka. Bahkan, Milan sudah berencana untuk memulangkan mantan bintangnya itu. Untuk memuluskan langkahnya, mereka berencana melepas Ronaldinho. Ronaldinho akan dilego ke klub Amerika Serikat Los Angeles Galaxy pada Januari nanti. Dengan begitu, Rossoneri (julukan Milan) mendapatkan tambahan dana dari biaya transfer. Selain itu, mengurangi pengeluaran gaji Ronaldinho yang besar. Selain Galaxy, ada klub lain yang berminat kepada Ronaldinho, yakni mantan klubnya Paris Saint Germaint (PSG). “Dia adalah idola saya. Tentu saja saya berharap dia mau kembali bermain di PSG,” ujar Mamadou Sakho, bek PSG, seperti dikutip Goal.

Kaka Layaknya Zlatan Ibrahimovic, Milan bakal mendatangkan Kaka dari Real dengan status pinjaman. Kemudian, pada akhir musim mereka bakal mempermanenkan status Kaka. Peluang Milan menggaet Kaka dari Real cukup besar. Penyebabnya, wakil presiden Milan Adriano Galliani punya hubungan yang erat dengan

Presiden Real Florentino Perez. Selain Kaka, pemain Real lainnya yang dibidik Milan adalah Pedro Leon yang performanya membuat Mourinho kecewa. Selain Milan, yang berminat menggaet Kaka adalah rival sekotanya Inter. Hanya belakangan presiden Inter Massimo Moratti menyangkal kalau mereka sedang mendekati

Kaka. ”Kami belum pernah buat kesepakatan soal Kaka,” kata Moratti. Moratti lebih fokus untuk mempertahankan sejumlah bintangnya dari buruan klub lain. Seperti Maicon, Wesley Sneijder, dan Diego Milito. Yang paling gencar diburu adalah bek kanan Maicon. Dia menjadi incaran Real. (ham)


metropolis

17

Pontianak Post

Jumat 8 Oktober 2010

pasar cempaka

Pindah 23 Oktober MESKI sempat menuai pro dan kontra. Wali Kota Pontinak, Sutarmidji menyatakan akan tetap melakukan pemindahan pedagang ke Pasar Cempaka, tepat di hari jadi Pontianak, yakni 23 Oktober 2010. “Pokoknya pada hari jadi Pontianak, urusan Pasar Cempaka sudah selesai selesai. Pedagang sudah menempati komplek pasar baru tersebut,” tambah Sutarmidji kepada para wartawan, Kamis Sutarmidji (7/10). Bahkan Wali Kota Pontianak mengklaim, 98 persen pedagang sudah setuju. Sementara itu, Sutarmidji mengatakan meski ada satu atau tiga pedagang yang tidak menyetujuinya. Pemindahan tetap akan dilaksanakan.

Gagal Ungkap Pemilik Ribuan Botol Minol Sitaan Dimusnahkan PONTIANAK— Pemilik ribuan botol minuman beralkohol yang disita Polresta Pontianak 28 Juni 2010 masih

belum terungkap. Pihak kepolisian menyatakan masih terus menyelidiki. Pelaku sulit diendus karena tidak memiliki alamat jelas. “Meskipun tersangka pemilik barang ilegal itu belum ditangkap, namun lebih baik barang bukti dimusnahkan terlebih dahulu sebagai tindakan antisi-

pasi. Alamatnya tidak jelas serta fotonya pun tidak ada, ciri-ciri tersangka hanya berdasarkan keterangan dari supir “ kata Kapolresta Pontianak, Komisaris Besar Rachmat Mulyana saat memimpin pemusnahan minol di halaman Mapolresta, Kamis (7/10). Sebanyak 1.200 dus minu-

man beralkohol ilegal dengan jumlah botol sebanyak sepuluh ribu yang dimusnahkan. Ribuan botol minuman dengan taksiran nominal Rp 2 miliar tersebut disinyalir selundupan dari Malaysia pemusnahannya digilas dengan stone ball hingga rata. Peredaran minuman be-

ralkohol adalah pelanggaran terhadap Peraturan Menteri Perdagangan Nomor 43/MDAG/PER/9/2009 tentang pengadaan, pengedaran, penjualan, pengawasan dan pengendalian minuman beralkohol dengan sanksi administrasi. Turut menghadiri u Ke Halaman 23 kolom 1

u Ke Halaman 23 kolom 1

SHANDO SAFELA/PONTIANAKPOST

pertambangan

China Minati Tambang KEPALA Dinas Pertambangan dan Energi Kalimantan Barat Agus Aman Sudibyo mengungkapkan sekitar 30-40 persen pemegang izin usaha pertambangan tidak memiliki modal yang cukup untuk membangun industri tambang sehingga perlu kerja sama dengan investor lainnya. “Ada tiga tawaran, kerja sama bagi hasil dengan investor lain, membangun industri di mulut tambang atau mengambil alih kegiatan pertambangan itu sendiri,” kata Agus di Agus Aman Sudibyo Pontianak, kemarin. Agus menginformasikan kalau Kalbar memiliki banyak potensi tambang. Di antaranya, batubara, uranium di Kalan, Melawi yang potensinya mencapai 24.112 ton. Ada juga mineral logam lainnya, seperti zircon, bauksit,

DIMUSNAHKAN: Anggota Polresta tengah bersiap untuk melakukan pemusnahan minuman keras hasil tangkapan anggota reskrim Polresta Pontianak. Lebih dari 10.000 Botol minuman keras bermerk dimusnahkan di halaman Mapolresta Pontianak kemarin.

Rumjab Sudah Milik Pemkot Siapkan Asuransi Petani PONTIANAK - Ketua DPRD Kota Pontianak, Hartono Azas mengatakan rumah jabatan wakil ketua dewan sejak tahun ini secara resmi tidak tercatat sebagai aset unit kerja di DPRD Kota Pontianak. Namun, jika ada pelepasan aset, pemerintah

kota harus mendapat persetujuan dewan. “Rumah dinas wakil ketua itu tidak ditempati karena mereka ada rumah dinas sendiri. Jadi semuanya sepakat menyerahkannya kepada pemkot agar dikelola wali kota,” ujar Har-

tono, Kamis (7/10) di ruang kerjanya. Dua rumah jabatan Wakil Ketua DPRD Kota Pontianak ini berada di Jalan Abdurrahman Saleh, tepatnya di belakang kantor baru Bank Indonesia. u Ke Halaman 23 kolom 5

u Ke Halaman 23 kolom 1

kepegawaian

menghasilkan kuantitas yang lebih banyak harus dikelola secara teknologi. “Selama ini masih belum dikelola dengan baik, kedepannya kita akan berusaha lebih optimal lagi, bahkan menciptakan payung hukum untuk petani,” terangnya. Indonesia mer upakan penghasil buah tropis, untuk itu, masih banyak hasil pertanian yang bisa diekspor. Salah satunya salak, saat ini China mengekspor salak dari Indonesia. “Hingga saat ini neraca pertanian ekspor impor kita masih surplus. Pasar pertanian kita masih sangat terbuka u Ke Halaman 23 kolom 5

Pansus KP Terbentuk

200 PNS Pensiun SEKITAR 200 pegawai di lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat akan pensiun pada 2011. Berdasarkan pendataan yang dilakukan Badan Kepegawaian Daerah Kalbar. Demikian dikatakan Kepala BKD Kalimantan Barat Lensus Kandri saat menggelar pembekalan kepada pegawai di lingkungan Pemprov Kalbar yang diikuti pula SKPD dari berbagai dinas. Menurut Lensus, kegiaLensus Kandri tan tersebut selain pemberian penghargaan kepada SKPD yang akan pensiun kegiatan tersebut juga sebagai ajang pembekalan dan pemberian motivasi kepada SKPD yang memasuki masa pensiunan. ”Saat ini yang harus dilakukan ialah bagaimana

Bekelit

PONTIANAK - Menteri Pertanian Suswono mengatakan hasil ekspor pertanian lebih besar dibandingkan China. Meskipun selama ini Indonesia masih bisa bersaing dengan China, apalagi jeruk impor dinilai kurang segar dibadingkan dengan jeruk lokal. “Jeruk kita jauh lebih segar dibandingkan dengan produk jeruk China, biasanya jeruk impor jika dibuka ada yang kering dan tidak segar,” ujarnya, Kamis (7/10). Ia menambahkan untuk jeruk Pontianak sudah tidak bisa diragukan lagi rasanya manisnya. Namun untuk

u Ke Halaman 23 kolom 1

MAHMUD MUNTAZAR/PONTIANAKPOST

REHAT SEJENAK: Seorang nenek tanpa alas kaki beristirahat sejenak hendak menjual hasil kumpulan kardus ke tempat penampungan di Jl. 28 Oktober, Pontianak Utara.

Jalan Rusak, Belanja Pegawai Dihemat P ON TIANAK - D engan kondisi keuangan yang paspasan dan infrastruktur seperti jalan yang buruk, Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat mengevaluasi pembiayaan belanja pegawai agar tidak boros. ”Saya akan teliti dan cek di Biro Keuangan, mulai data

2008. Kalau memang ada perkembangan atau penurunan angka belanja pegawai berarti ada kemajuan,” ujar Wakil Gubernur Kalimantan Barat Christiandy Sanjaya. Menurutnya, komitmen penghematan belanja pegawai juga harus diikuti pihak legis-

latif. “Pembiayaan belanja termasuk juga legislatif,” katanya. Menurutnya, dengan terbitnya Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat Daerah juga menjadi salah satu penyebab meningkatnya beban belanja pegawai.

u Ke Halaman 23 kolom 1

PONTIANAK - Panitia PIMP.DPRD.14 Tahun 2010, Khusus DPRD Kota Pontianak tentang Persetujuan Pemtentang pusat perbentukan Pansus belanjaan KhatuPusat Perbelanlistiwa Plaza resmi jaan Khatulistiwa terbentuk, Kamis Plaza Pasar Seroja (7/10). Pansus DPRD Kota Pontiakan memanganak. gil pihak-pihak Erick menjelasterkait menelukan setelah resmi suri permasalaterbentuk, pansus han yang ada di langsung bekersana. ja untuk segera “Bahkan kalau menuntaskan mungkin akan permasalahanErick S. Martio memanggil wali nya. “Saya yakin kota yang lama,” ujar Ketua pansus ini bisa membuka Pansus Khatulistiwa Plaza, hal-hal yang dulu ada sangkut Erick S. Martio di DPRD Kota pautnya. Sehingga bisa menPontianak, kemarin. cari satu solusi,” kata Erick. Surat keputusan pemben- Menurutnya, persoalan tukan pansus ini bernomor u Ke Halaman 23 kolom 1

Secuil Kisah Mahasiswa yang Terlambat Selesai Studi

Beban Sama Orangtua, Pilih Jarang Pulang Kampung Menempuh studi di perguruan tinggi menampilkan banyak kisah kehidupan bagi mahasiswa. Sebuah iklim dunia kampus dalam usaha menjadi seorang sarjana. Tetapi menggapai sarjana tidak semudah membalik telapak tangan. Maka tak heran segelintir mahasiswa belum tamat studi hingga belasan semester. Apa penyebabnya?

Sutami, Pontianak

Ilustrasi kekes

SUASANA kampus belum lengang. Ruang kelas sedang padat dengan aktivitas perkuliahan. Tapi tidak se-

SUTAMI/PONTIANAK

MAHASISWA: Salah satu kegiatan mahasiswa saat menyambut rekan barunya.

mua mahasiswa masuk kelas. Karena tergantung dengan jadwal mata kuliah. Mereka yang kebetulan kosong jadwal perkuliahan tapi tetap datang ke kampus sibuk dengan kegiatan sendiri. Membaca buku di perpustakaan atau berdiskusi pada selasar kampus. Antarmahasiswa saat berpapasan saling menyapa satu sama lain. Menandakan rasa persaudaraan dan hubungan emosional belum hilang di kalangan intelektual muda. Intelektual muda merupakan sebutan akrab mahasiswa di dunia pergerakan. “Apa kabar? Mata kuliah siapa.” Kalimat ini sering mengucur dari mulut mahasiswa maupun mahasiswi pada salah satu fakultas di Universitas Tanjungpura Pontianak, Kamis (7/10). Sesekali, mahasiswa berangkulan seperti menyambut saudara yang lama u Ke Halaman 23 kolom 1


metropolitan

18

Pontianak Post Jumat 8 Oktober 2010

Harus Peduli Pengangguran PONTIANAK - Ketua Komisi B DPRD Kota Pontianak, Herman Hoffi Munawar, Kamis (7/10) mengatakan pentingnya kepedulian pemerintah dalam mengatasi pengangguran di Pontianak, terutama pengangguran yang hanya lulusan sekolah menengah. Meningkatnya jumlah pengangguran yang saat ini ada di kota pontianak disebabkan banyak faktor diantaranya semakin bertambahnya lulusan sekolah menengah yang selesai setiap tahunnya, dan masih banyaknya lulusan tahuntahun sebelumnya yang tidak melanjutkan sekolah dan tidak bekerja.

“Setiap tahunnya, bandan swasta mesti campur yak siswa yang selesai sekotangan dalm penuntasan lah. Ada yang tidak kuliah kasus pengangguran yang dan tidak bekerja ditambah terus meningkat ini. lagi dengan pengangguran Ia menjelaskan pelatisebelumnya yang belum han keterampilan kepada terakomodir pemerintah mereka yang menganggur kota. Sehingga pekerjaan mesti dilakukan oleh perumah pemkot tentang merintah maupun swasta. pengangguran semakin Misalnya saja yang sudah bertambah,” jelasnya. pernah dilakukan pelatiKondisi ini bisa bertamhan sevice handphone, bah parah jika tidak diambil Herman Hoffi Munawar, dan hasilnya bisa dilihat. langkah yang efisien untuk Jadi, SDM nya dilatih untuk penanganannya.Karenaitu,pemerintah mengembangkan keterampilan untuk

mengembangkan pola hidupnya. “Beberapa waktu yang lalu ada keterampilan service handphone, dan menurut saya ini bagus sebagai salah satu langkah penanganan yang serius dari pemerintah maupun swasta untuk menurunkan tingkat pengangguran di kota pontianak,” ujar politisi dari fraksi PPP ini. Ke depan, kita sama-sama berharap angka pengangguran kota bisa terus menurun. Karena kebutuhan hidup mesti sejalan dengan keterampilan yang dimiliki. Dan pemerintah mesti peduli dengan hal ini. (sgg)

1.465 Unit Koperasi Nonaktif

TIMBUL/PONTIANAKPOST

TARI: Aksi tari yang ditampilkan pada pesta petani di Auditorium Universitas Tanjungpura.

Energi Baru dan Terbarukan PONTIANAK - Upaya lain agar energi terbarukan lebih ekonomis adalah mengarahkan pemanfaatannya, untuk kegiatan yang bersifat produktif sehingga energi baru terbarukan dapat menjadi entry point dalam pembangunan ekonomi masyarakat. Meskipun sat ini peranan minyak bumi dalam penyediaan energi nasional masih sangat besar. Sementara itu harga minyak bumi semakin mahal dan cadangannya semakin terbatas. Akses masyarakat terhadap energi, khususnya listrik, masih rendah ditunjukkan dengan masih rendahnya rasio elektrifikasi. Oleh sebab itu, tantangan saat ini adalah menjamin keamanan pasokan energi nasional dalam rangka penyediaan energi dalam kondisi dimana harga minyak bumi yang tinggi, rasio elektrifikasi yang masih rendah, daya beli masyarakat yang rendah, serta energi baru terbarukan yang relatif masih mahal. ”Ketahanan energi meliputi kemampuan untuk merespon dinamika perubahan energi global

secara eksternal, dan kemandirian untuk menjamin ketersediaan energi secara internal. Dan kesemuanya itu termasuk dalam isu lingkungan saat ini,” ujar Hardiansyah, akademisi Fakultas Teknik Untan. Menurut Hardiansya, energi baru dan terbarukan diatur dalam Undang-undang dimana penyediaan energi baru dan energi terbarukan wajib ditingkatkan oleh pemerintah dan pemerintah daerah sesuai dengan kewenangannya. Selanjutnya dikatakan bahwa penyediaan energi dari sumber energi baru, dan sumber energi terbarukan yang dilakukan oleh badan usaha, bentuk usaha tetap dan perseorangan dapat memperoleh kemudahan dan atau insentif dari Pemerintah, dan atau pemerintah daerah sesuai dengan kewenangannya untuk jangka waktu tertentu hingga tercapai nilai keekonomiannya. ”Program pengembangan energi baru dan terbarukan bertujuan meningkatkan pemanfaatan un-

tuk program kelistrikan, mengarahkan pemanfaatan energi baru dan terbarukan untuk keperluan produktif, serta memanfaatkan energi baru dan terbarukan dalam rangka pengembangan Desa Mandiri Energi,” jelas dia. Dengan demikian, lanjut Hardiansyah, prospek pengembangan energi terbarukan dalam menjaga keamanan pasokan energi cukup menjanjikan, karena potensinya cukup besar dengan kecenderungan harga semakin kompetitif. Disisi lain, permintaan energi terus meningkat dengan masih banyak masyarakat yang belum mempunyai akses terhadap energi baik listrik dan non listrik, serta sebagian besar teknologinya telah dikuasai. ”Hal-hal yang perlu mendapat perhatian khusus dalam pengembangan energi terbarukan adalah mengatasi kendala, terutama dari aspek keekonomiannya. Semoga ke depan kita melihat pembangkit energi baru dan terbarukan lebih banyak dibangun,” pungkas dia. (wah)

PONTIANAK - Kepala Dinas Koperasi, Usaha Mikro Kecil dan Menengah Kalbar Frans Suardi menjelaskan koperasi perlu membangun diri untuk menjadi kuat dan mandiri, sehingga mampu berperan sebagai sokoguru perekonomian nasional. “Salah satu aspek dalam membangun kekuatan dan kemandirian koperasi adalah adanya status badan hukum yang jelas, sehingga koperasi memiliki kepastian hukum untuk menyelenggarakan berbagai kegiatan usaha sejak didirikan,”katanya, kemarin (5/10). Deputi Bidang Kelembagaan Koperasi dan UMKM Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah, Untung Tri Basuki memaparkan agar kesejahteraan masyarakat dapat meningkat salah satu cara yang bisa dilakukan pemerintah dan instansi terkait lainnya yaitu dengan meyakinkan masyarakat bahwa koperasi adalah media efektif untuk memberdayakan masyarakat, terutama masyarakat pedesaan. “Misalnya dengan memberikan pendidikan dan pelatihan-pelatihan koperasi bagi para anggotanya maka dapat meningkatkan kualitas sumber daya manusia dari para anggota itu sendiri,” katanya. Frans mengaku pihaknya telah rampung mendata koperasi dan UKM yang ada. “Agar data koperasi selalu update, maka kebijakan yang dilakukan saat ini yaitu mewajibkan setiap koperasi melaporkan perkembangan koperasi setiap bulan mulai dari tingkat Kecamatan, Kabupaten hingga tingkat provinsi,”ujarnya. Saat ini jumlah anggota koperasi di Kalbar mencapai 666.112 orang. Karena itu kebijakan sinkronisasi data dan pelayanan hukum badan koperasi ini, dalam perspektif luasnya keterlibatan masyarakat masyarakat, merupakan salah satu indikator kunci keberpihakan nyata pemerintah dalam memperhatikan maju dan mundurnya kegiatan ekonomi kerakyatan yang merupakan salah satu prioritas dan daya ungkit bagi pencapaian keberhasilan dalam pembangunan kesejahtraan masyarakat. “Saat ini jumlah koperasi di Kalbar tercatat sebanyak 3.961unit, dengan rincian untuk koperasi yang aktif sebanyak 2.496 unit, dan 1.465 unit koperasi yang tidak aktif,”ujarnya. Suardi juga menjelaskan dalam rangka evaluasi dan perbaikan tersebut, salah satu upaya yang dilakukan pihaknya adalah berupa sinkronisasi data antara stakeholder yang terkait. (ash)

Rakernas Asita Dukung Pariwisata PONTIANAK - Dukungan terhadap program pemerintah Kalbar yaitu visit Kalbar 2010 dengan promosi pariwisata Kalbar, dapat diwujudkan dalam kegiatan Rapat kerja nasional ASITA pada 22 Oktober mendatang. Sebab dengan datangnya pelaku di bidang perjalanan wisata seluruh Indonesia dengan peserta tidak kurang dari 300 orang tersebut, secara otomatis akan mengetahui objek wisata yang terdapat di Kalbar melaui kegiatan promosi, dimana merupakan salah satu rangkaian kegiatan Rakernas. ”Di sinilah kesempatan kita untuk mempromosikan Kalbar ke daerah lain. Sebab anggota Asita dari seluruh Indonesia akan berkumpul. Dengan

Pariwisata itu sektor andalan di samping industri kecil dan agroindustri, merupakan suatu instrumen untuk menghasilkan devisa. Diharapkan akan memperluas dan meratakan kesempatan berusaha, lapangan kerja serta memupuk rasa cinta tanah air,” Hefni AS ( Ketua Asita Kalbar )

informasi yang kita berikan, maka mereka akan membawanya ke daerah masing-masing,” jelas Hefni, Ketua Asita Kalbar, beberapa waktu lalu. Hefnimenambahkan,wisatawanyang datang berkunjung merupakan sumber devisa negara yang dapat meningkatkan

pendapatan negara dan masyarakat di lokasi obyek wisata. Pengembangan potensi pariwisata telah terbukti mampu memberi dampak positif dengan adanya perubahan yang besar dalam kehidupan masyarakat. Secara ekonomi pariwisata memberi

dampak dalam perluasan lapangan usaha dan kesempatan kerja, peningkatan income per kapita dan peningkatan devisa negara. Dalam bidang kehidupan sosial terjadi interaksi sosial budaya antara pendatang dan penduduk setempat, sehingga dapat menyebabkan perubahan dalam way of life masyarakat serta terjadinya integrasi sosial. “Sektor pariwisata sebagai salah satu sektor andalan di samping industri kecil dan agroindustri, merupakan suatu instrumen untuk menghasilkan devisa dan sekaligus diharapkan akan memperluas dan meratakan kesempatan berusaha, lapangan kerja serta memupuk rasa cinta tanah air,” ungkap dia.(wah)


Pontianak Post

Jumat 8 Oktober 2010

Kubu raya

19

Petani Dilarang Bakar Jerami

TNI AU Buka Pendaftaran Prajurit Tamtama Dalam memenuhi kebutuhan prajurit TNI Angkatan Udara, Markas Besar TNI AU kembali membuka kesempatan kepada para pemuda di wilayah Kalimantan khususnya Kalimantan Barat untuk menjadi Calon Tamtama Prajurit Karier (Tamtama PK), Pangkalan TNI Angkatan Udara Supadio diberi kewenangan untuk menerima pendaftaran sekaligus melaksanakan penyeleksian para calon siswa ditingkat daerah Kalimatan Barat, Komandan Pangkalan TNI AU Supadio Kolonel Pnb Imran Baidirus, S.E ditunjuk selaku Ketua Panitia Daerah (Panda Wilayah Kalimantan Barat). Menurut sekretaris Panitia Mayor Adm Hendri syarat-syarat yang diperlukan antara lain sebagai berikut : Warga Negara Indonesia, Berbadan Sehat, Beragama, Tidak Berkacamata, Tinggi Badan Minimal 165 cm, Berijazah Minimal Sekolah Menengah Pertama (SLTP)/sederajat. Diutamakan putra daerah yang memiliki ketrampilan di bidang olah raga atau atlit dimana tentunya para calon siswa harus lulus test pemeriksaan Kesehatan, Mental Ideologi (MI), Administrasi, Kesemaptaan Jasmani dan Screning Pomau. Para calon prajurit yang akan direkrut berusia minimal 18 tahun dan

maksimal 22 tahun. Bagi para pemuda wilayah Kalimantan Barat yang berminat diwajibkan untuk datang sendiri mendaftarkan di Dinas Personel (Dispers) Lanud Supadio, Pontianak, setiap hari kerja. Pendaftaran dibuka mulai tanggal 1 sampai dengan 31 Oktober 2010. Dengan membawa persyaratan sebagai berikut : foto Copy Ijazah terakhir dan Nem dilegalisir oleh pejabat berwenang, Akte Kelahiran dilegalisir oleh pejabat yang berwenang dan foto copy KTP calon dan orang tua/wali, masing-masing 2 lembar serta pas photo terbaru ukurang 4 x 6 (Hitam/Putih) sebanyak 4 lembar. Para calon prajurit yang dinyatakan lulus seleksi ditingkat daerah maupun tingkat pusat, akan mengikuti pendidikan dasar kemiliteran pertama di Pangkalan TNI AU Adi Soemarmo, Solo, Jawa Tengah, selama 6 bulan. Setelah menyelesaikan pendidikan kemiliteran akan dilantik menjadi Prajurit TNI AU berpangkat Prajurit Dua (Prada). Untuk keterangan lebih lengkap dapat diperoleh ditempat pendaftaran di Dinas Personel Lanud Supadio, Telp. (0561) 721005 dan Mess Dirgantara Jl. Imam Bonjol. Telp. (0561) 736021. Selama mengikuti seleksi tidak dipungut biaya apapun.*

Dokumen/Pontianak Post

PANEN: Petani melakukan panen padi di sawahnya. Dinas Pertanian Kubu Raya mengimbau petani untuk tidak membakar jerami. Imbauan tersebut, karena jerami bisa mengurangi ketergantungan terhadap pupuk.

SUNGAI KAKAP—Petani harus mampu memanfaatkan barang-barang sekitar. Salah satunya jerami yang bisa diberdayagunakan. Pemanfaatan batang dan daun ini bisa dikemas menjadi sekaligus membantu menekan emisi karbon. ”Jerami sebaiknya jangan dibakar. Sebaiknya diupayakan menjadi pupuk kompos (pupuk organik buatan) berbahan baku alam,” saran Suharjo Kepala Dinas Pertanian dan Peternakan Kubu Raya di Sungai Rengas, kemarin. Ia mengatakan jerami dibakar bisa menghancurkan sebagian bahan organik bagus untuk dijadikan pupuk kompos. Pasalnya, jerami sangat bagus dijadikan kompos buatan. Apalagi jerami mengandung bahan-bahan organik menyuburkan lahan. “ Jerami yang diolah menjadi kompos buatan dan kembali ditebar di lahan, akan mampu menyembuhkan lahan pertanian. Sehingga pemerintah Kubu Raya, perlu mempercepat program pemanfaatan jerami,” ungkapnya.

Untuk membuat kompos jerami dipaparkannya tidak sulit. Jerami dikumpulkan di satu tempat teduh ditutup plastik dan daun kayu. “Setelah ditutup daun kayu, biarkan selama sebulan, maka jerami sudah berhasil menjadi kompos berupa serbuk yang siap ditebarkan ke bekas lahan sawah dipanen,” ujarnya. Suharjo menambahkan, luas lahan pertanian di Kubu Raya sekitar 12.500 hektar. Jika lahan-lahan tersebut menggunakan pupuk jerami maka petani dapat menghemat 50 persen pupuk yang dibuat di pabrik ataupun urea. Terlebih pemakaian pupuk urea berlebihan bisa membuat tanah menjadi gersang. ”Lebih baik menggunakan pupuk jerami. Selain hemat, juga bisa mengurangi emisi karbon,” ungkapnya. Ia menuturkan, produktivitas bisa ditingkatkan. Caranya lahan sehat, tanahn serangan hama dan penyakiy akan membuat tanaman tumbuh sehat. Dampak kedepannya adalah produksi akhir meningkat. (den)


Komunikasi bisnis

20

Pontianak Post Jumat 8 Oktober 2010

Advertorial

teknologi

TV 3D Tanpa Kacamata Siap Meluncur UNTUK pertama kalinya, semua orang di seluruh dunia dapat menikmati TV 3D tanpa harus menggunakan kacamata khusus. Toshiba akan merilis TV ini pada Desember. TV ini untuk pertama kalinya akan ditampilkan pada Caetec Technology Conference pekan depan di Jepang. Bahan layar TV ini menggunakan cairan kristal dan memiliki ukuran 12 inci dan 20 inci. Harga TV ini diperkirakan US$ 1.400 (Rp 12,5 juta) dan US$ 2.800 (Rp 25 juta). Sayangnya, TV ini hanya akan dijual di Jepang untuk saat ini. Belum ada keterangan resmi kapan produk ini akan dijual di negara-negara lain. Teknologi baru TV ini memungkinkan menonton film 3D tanpa perlu menggunakan kacamata. Toshiba menjelaskan TV mereka memiliki, intergral imaging system yang menawarkan “sembilan sudut pandang berbeda dari setiap frame 2D dan membuat otak penonton dapat menciptakan kesan gambar tiga dimensi, menurut CBS News.(ito)

Dell Pasarkan Tablet Seharga USD300 PERUSAHAAN komputer, Dell Inc, akan memulai penjualan perangkat tablet barunya yang dinamai Dell Streak untuk pelanggan Amerika Serikat pada akhir minggu ini. Tabletnya itu akan dijual di AS seharga US$299,99 dengan kontrak jaringan dua tahun dengan AT&T Inc, dan USD549,99 tanpa kontrak. Dell mengatakan akan membuka pemesanan online pada Kamis (12/8). Perusahaan itu berharap tablet lima inci, yang dijalankan dengan sistem operasi Android Google Inc, akan membantu mengalahkan iPad Apple Inc.(mi)

iPod Berdesain Jam Tangan APPLE melakukan inovasi pada desain iPod. Lewat produk yang dikemas dengan nama iWatch, perusahaan asal California itu merilis pemutar musik berbentuk jam tangan. Ditengarai, iWatch, dengan berat hanya 21 gram merupakan pemutar musik terkecil di pasaran yang dapat dikenakan di pergelangan tangan. “Gadget ini sangat mungil dan bisa dibawa ke mana saja karena dapat dipakai di pergelangan,” kata pendiri Apple Inc Steve Jobs. Seperti iPod dan iPhone, Apple memasang pula layar multitouch yang memungkinkan pengguna menggunakan lebih dari satu jari untuk mengoperasikan alat pemutar musik itu. Selain sebagai pemutar musik, versi termutakhir dari keluarga iPod itu berfungsi pula sebagai jam. Perangkat bermaterial aluminium itu dilengkapi pula dengan konektivitas bluetooth, wifi, pembaca RSS terintegrasi, memori internal berkapasitas 16GB, prakiraan cuaca, dan proyektor pico. Berbekal bluetooth dan wifi yang terdapat di dalam iWatch, pengguna bisa mengoneksikan perangkat itu dengan iPhone atau iPad sekaligus menjawab telepon yang masuk ke dalam ponsel iPhone. (*/r)

Yamaha Bawa Warga Kalbar Ketemu Miss Universe Hari Ini, Dua Konsumen Berangkat ke Jakarta DUA warga Kalimantan Barat kembali mendapat kesempatan dari PT Yamaha Motor Manufacturing untuk bertemu dengan Miss Universe dan Putri Indonesia di Jakarta. Kali ini giliran Budiono, warga Perumnas 3 Jalan Benuang Dalam No.16 Kelurahan Tanjung Hulu dan Titik Nurmala, warga Dusun V Kebun Jeruk RT 38/RW 10 Kelurahan Rasau Jaya I yang beruntung. Mereka bertolak ke Jakarta, hari ini, 7 Oktober 2010. Tapi, Titik mewakilkan keberangkatannya pada sahabatnya Ratnawati. Titik tidak diperbolehkan suaminya berangkat ke Jakarta karena sedang hamil tua. “Saya senang, tidak menyangka bisa pergi. Belum kepikiran bagaimana nanti di Jakarta,” ujar Ratnawati dihubungi kemarin, “Semoga Yamaha bertambah sukses dari acara ini. Konsumennya bertambah banyak, bisa senangin konsumen. Keren lah.” Hal serupa pun disampaikan Budiono. “Dulu pernah pergi ke Jakarta tapi hanya jalan-jalan. Senang sekali, kali ini ada kesempatan ketemu Miss Universe dan Putri Indonesia,” katanya. Ditambahkan Budiono, itu pengalaman pertamanya bertemu dengan public figure. Tidak heran jika ia berterimakasih pada Yamaha mendapat kesempatan itu.

“Di Kalbar hanya dua orang, saya salah ta Thia sebagai perwakilan Kalbar dalam satunya,” ujarnya. ajang Pemilihan Putri Indonesia. Karena Selain mereka, 198 konsumen Yamaha dukungan dari seluruh masyarakat Kalbar lainnya yang beruntung di Indonesia dapat memberikan motivasi semangat mendapat kesempatan yang sama ikut Benedikta untuk menampilkan kemamdalam Meet & Greet with Miss Universe & puan terbaiknnya. Putri Indonesia. “Mereka berdua berhak “Mari kita bersamamengikuti pengalaman seru bersama Ya- sama memberikan dumaha Indonesia, 8-10 Oktober mendatang kungan doa dan SMS di Jakarta,” ujar Sudin, perwakilan Main agar Benedikta dapDealer Yamaha Kalbar, Kamis (6/10). at membawa Kalbar Seluruh pemenang dimanjakan dengan lebih berprestasi di berbagai macam layanan dari Yamaha kancah nasional,” Indonesia. Mulai dari penginapan di hotel pungkas Sudin. berbintang, permainan jetski, kunjungan (mde/biz) ke Sea World Ancol, dan makan malam bersama Miss Universe. Menurut Sudin, program itu wujud terimakasih Yamaha pada konsumen setianya, khusus pembeli Mio Sporty/Spoke periode 15 Agustus sampai 15 September 2010. “Yamaha sangat mendukung Pemilihan Putri Indonesia sebagai ajang pengalian potensi generasi muda untuk mengharumkan bangsa Indonesia hingga mancanegera,” katanya. Ya m a h a pun mengajak warga Kalbar untukmendu- MEET GREET: Acara Meet & Greet with Miss Universe & Putri Indokung Benedik- nesia menjadi persembahan khusus Yamaha bagi konsumennya.

Pesta Petani Muda Kalbar

PTPN XIII Tampilkan Mitra Binaan PESTA Petani Muda (Pestani) Kalimantan Barat 2010 merupakan pesta hasil pertanian Kalbar. Pada stand-stand pameran, para peserta memamerkan berbagai produk pertanian yang digelar di halaman Plaza MTQ Untan. PTPN XIII pada kegiatan ini turut ambil bagian dengan menampilkan Stand Mitra Binaan dari sektor pertanian, yakni pengusaha bibit tanaman buah-buahan dan bunga. Selain itu, juga ditampilkan produk-produk olahan dari Kelapa Sawit. Karena hasil perkebunan kelapa sawit merupakan produk unggulan PTPN XIII. Menteri Pertanian Suswono, bersama Gubernur Kalbar Cornelis, dan para bupati yang hadir pada acara pembukaan Pestani mengunjungi Stand Mitra Binaan PTPN XIII Kamis (7/10). Suswono diterima Kaur CSR PTPN XIII, Santun Siahaan yang menjelaskan bahwa PTPN

XIII eksis melaksanakan Program Kemitraan dan Bina Lingkungan. Menteri menyambut baik peran PTPN XIII. Menteri juga menaruh perhatian adanya budidaya bibit pohon buahbuahan oleh Mitra Binaan PTPN XIII, Suswono berharap agar usaha tersebut dapat terus dikembangkan. Gubernur Kalbar Cornelis, mengamati beberapa jenis bibit tanaman buah. Dijelaslkan Santun Siahaan kepada Gubernur bahwa bibit tanaman yang ditampilkan di stand tersebut

adalah hasil binaan PTPN XIII. Termasuk pengolahan pupuk kompos yang dilakukan pengusaha bunga dan bibit tanaman buah. Gubernur Cornelis bersama istri mendapat penjelasan dari Kaur CSR, Santun Siahaan tentang program kemitraan yang dilakukannya untuk meningkatkan kemampuan binaannya. Menteri Pertanian, Suswono, menyambut baik digelarnya PestaniKalbar,yangdigagasoleh Pangdam XII/Tanjungpura dan diselenggarakanolehKodamXII Tanjungpura bersama Pemda Kalbar serta Universitas Tanjungpura. Menurut Menteri, ada dua hal yang menjadikan kegiatan ini penting, yakni bahwa kegiatan pertanian semakin kurang sebagai mata pencaharian utama di pedesaan, termasuk oleh generasi muda. Dan, kementerian pertanian melihat bahwa soliditas antar berbagai komponen pelaksana

pembangunanpertaniandisuatu wilayah, apalagi melibatkan unsur angkatan dan Polri serta akademisi dan masyarakat pelaku agribisnis, merupakan salah satu faktor kunci keberhasilan dalam memacu peningkatkan produksi pertanian utamanya pangan, yang pada gilirannya dapat meningkatkan pendapatan petani dan pelaku agribisnis lainnya. PTPN XIII berperan aktif dalam kegiatan ini, termasuk ikut pameran yang digelar hingga 10 Oktober ini. Yang menarik di sela-sela kegiatan pembukaan pameran ada “pesta makan buah”. Disuguhkan berbagai jenis buah daerah tropis yang ada di Kalbar, gratis. Tentu saja stand ini diserbu pengunjung untuk menikmati buah-buahan dimaksud. Hanya dalam hitungan menit setumpukan buah di atas meja berukuran satu setengah meter kali empat meter itu pun ludes. (biz)

Ramaikan Muswil 2, PKS Gelar Kompetisi Futsal DPD PKS Kota Pontianak Raih Juara I KOMPETISI futsal antarkader Partai Keadilan Sejahtera (PKS) yang digelar Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PKS telah berakhir, Kamis (7/10) kemarin di lapangan Futsal Perdana Jl. Perdana Pontianak. Dalam ajang final kompetisi futsal tersebut DPD PKS Kota Pontianak berhasil meraih juara pertama, setelah menaklukan tim futsal dari DPD PKS Kabupaten Kubu Raya yang harus puas diperingkat ke-II. Selain itu, untuk juara III diraih oleh DPC PKS Pontianak Timur. Usai pertandingan final futsal, Ketua DPW PKS Kalbar Fatahillah Abrar menyerahkan hadiah langsung kepada para pemenang serta memberikan arahan kepada kader muda PKS tersebut. Fatahillah Abrar mengatakan, kompetisi futsal yang dige-

FOTO IST

SERAHKAN PIALA: Ketua DPW PKS Kalbar Fatahillah Abrar (dua dari kanan) menyerahkan piala dan hadiah kepada para kader muda PKS dalam ajang final futsal, kemarin.

lar selama dua hari (6-7 Oktober) ini merupakan rangakaian kegiatan yang diagendakan PKS dalam Muswil-2. Menurut Fatahillah, perlu ada tiga keseimbangan dalam membangun kader partai yang kokoh, loyalitas dan solid. Diantaranya; keseimbangan secara emosional, intelektual serta spiritual. “Masih dalam rangkaian Muswil-2 PKS, DPW PKS juga mengelar gerak jalan sehat

dan bazaar makanan yang dilangsungkan Minggu (10/10), pukul 06.00 WIB bertempat di Asrama Haji Pontianak Jl. Letjen Sutoyo. Bazaar ini diikuti oleh keluarga besar kader PKS Kalbar,” kata Fatahillah. “Selain gerak jalan, panitia juga telah menyiapkan banyak doorprize bagi kader partai yang beruntung. Tepat pukul 08.00 WIB, DPW PKS juga mengumumkan siapa saja kader PKS yang dipilih DPP

PKS untuk menjadi ketua dan sekretaris yang tergabung dalam unsur DPTW PKS Kalbar,” katanya. Dijelaskan Fatahillah, Muswil-2 PKS ini digelar bertujuan melakukan restrukturisasi kepempinan dewan pimpinan tingkat wilayah (DPTW) PKS, yang telah berakhir Oktober ini. Oleh sebab itu, diperlukan calon pemimpin DPTW PKS periode 2010-2015 mendatang. “Unsur-unsur yang tergabung dalam DPTW PKS ini meliputi, majelis pertimbangan wilayah (MPW), dewan syariah wilayah (DSW), dewan pimpinan wilayah (DPW) serta bidang pembidaan kader (BPK),” terangnya. Fatahillah menambahkan, saat ini jumlah kader PKS yang berada di seluruh Kalbar mencapai 5.000 orang. “Dan duduk sebagai legislatif di DPRD provinsi sebanyak 4 kursi, di DPRD Kabupaten/ Kota sebanyak 20 kursi dan di DPRI pusat 1 kursi, “ ujar wakil ketua Komisi D DPRD Provinsi Kalbar ini. (and/ser)


Pontianak Post

komunikasi bisnis

Jumat 8 Oktober 2010

Batuk dan Nyeri Sendi Pergi SEMUA orang berharap masa tua menjadi masa yang nyaman dan hidup tenang. Namun sayang sekali, alam menunjukkan justru pada masa tua banyak bermunculan berbagai gangguan kesehatan. Sebab, organ tubuh manusia mulai menurun kemampuannya saat usia melewati setengah abad. Keadaan terkadang diperburuk oleh kebiasaan makan yang kurang sehat, seperti banyak mengandung purin dan minyak (gorengan). Sebagai pensiunan guru yang menginjak usia kepala enam, Mariae Katuuk (65 th) , warga Lembean, Jaga 5, Kecamatan Kauditan, Minahasa Utara Sulut, juga menginginkan hidup nyaman dimasa tua. Tapi ketenangan masa tuanya agak terusik dengan gangguan batuk akut dan gejala asam urat berupa nyeri pada sendi-sendi kaki, sehingga sulit untuk berjalan. “Selain batuk, yang cukup mengganggu adalah nyeri sendi kaki yang tak dapat ditekuk. Saat nyeri datang, kaki sulit untuk berjalan,” papar Maria mengawali obrolan. Sudah lama Maria mencoba mengatasinya, namun belum berhasil. Untung, ada seorang rekan jemaat gereja mengajak minum Gentong Mas. Melihat rekannya sudah mendapat manfaat dari Gentong Mas, Maria pun langsung mencoba. Setelah minum kotak kedua, manfaat Gentong Mas mulai terasa. “Puji Tuhan, saat awal minum, timbul banyak lendir di tenggorokan, namun lama-kelamaan lendir hilang dan batuk pergi. Selain itu kaki sudah bisa ditekuk, sehingga tak sakit lagi ketika berjalan,” ujar Maria gembira dan penuh syukur pada Tuhan. Selain manfaat di atas, Maria juga merasa tubuhnya terasa hangat dan lebih bugar. “Sekarang saya rutin minum Gentong Mas tiap pagi dan sore. Selain ingin kesehatan tetap terjaga, rasa Gentong Mas juga lezat,” kata Maria menutup obrolan. Gentong Mas adalah suplemen kesehatan dengan bahan utama gula aren dan nigella sativa (habbatussauda) , yang terbukti memiliki banyak manfaat. Gentong Mas mengandung nigellone yang efektif membersihkan dan melancarkan saluran pernafasan dan tenggorokan. Gentong Mas juga mengandung niacin yang berfungsi mengikis timbunan asam urat (purin), dan mengandung ascorbic acid dan oleic acid yang bermanfaat untuk mencegah inflamasi (peradangan) pada sendi. Meski demikian pola hidup sehat yaitu berolahraga teratur, mengurangi makanan yang banyak pengandung purin seperti jeroan, daging, kacangkacangan dan berminyak serta cukup minum air putih juga diperlukan. Informasi lebih lanjut hubungi: 081376179880/05617020305. Bagi Anda yang ingin mendapatkannya sudah tersedia di apotek dan toko obat di kota Anda. Pontianak: TO Mutiara Jl. Patimura, Apt Mulia Jl. Jend Urip, Apt Sari Farma Jl. Tanjungpura, Apt Arwana Jl. Sungai Raya Dalam, Apt Irma Jl. Adi Sucipto, Apt Imam Bonjol, Apt Bintang Jl. Gajahmada. Apt Mandiri 2 Jl. KH Wahid Hasyim (depan Antonius), Apt Gajah Mada Jl. Gajahmada, Apt Merdeka Timur Jl. HOS Cokroaminoto, Apt Mandiri I Jl. Merdeka, Apt Zamzam Farma Jl. Dr. Sutomo, Apt Mempawah (simpang tugu). TO Ceria (Pasar Pinyuh). Singkawang: Apt Tiara Farma Jl. Jend Sudirman, Apt Asean Jl. Diponegoro. Terdaftar di Depkes: P-IRT: 812.3205.01.114, www.gentongmas.com. (biz)

Penjualan General Motors Indonesia Naik 79 Persen PENJUALAN General Motors Auto World Indonesia (GMAI) selaku Agen Tunggal Pemegang Merek (ATPM) Chevrolet di tanah air mengalami peningkatan 79 persen dibanding periode sama 2009. “Pada kuartal III 2010 penjualan tercatat 1.288, naik 79 persen dibanding kuartal yang sama 2009,” kata Sales Direktor GMAI Beteng Santoso di Jakarta, kemarin. Pada 2009, secara berturut-turut GMAI mencatat angka penjualan per kuartal sebesar 543 unit di kuartal I, 665 unit di kuartal II, dan 718 unit di kuartal III. Pada 2010, penjualan per kuartal menunjukkan kenaikan signifikan masing-masing sebesar 1.007 unit di kuartal I, 1141 unit kuartal II, dan 1.288 unit kuartal III. Ia optimistis perusahaan itu dapat mencapai target penjualan 2010 sebesar 4.300 unit. Lihat saja, penjualan Januari sampai September 2010 telah mencapai 3.436 unit. Angka tersebut telah mencapai pertumbuhan 78 persen dibandingkan periode yang sama Januari hingga September 2009. Chevrolet Captiva masih mendominasi andil internal yakni mencapai 52 persen atau 1.789 unit dari total penjualan. Chevrolet Lova sebesar 30 persen atau 1.043 unit. All New Chevrolet Spark yang indennya terus membumbung tinggi sejak diluncurkan pada Agustus sudah mampu berkontribusi 10 persen atau 341 unit.(mi)

Motorola Rilis Tiga Ponsel Android VENDOR ponsel Motorola baru saja merilis tiga telepon seluler berbasis android terbaru. Ketiganya adalah, Spice, Citrus, dan Droid Pro. Seperti dikutip dari situs resmi Motorola, jenis Spice merupakan ponsel android berdesain slider yang ditujukan untuk kelas menengah. Motorola Spice menggunakan sistem operasi android 2.1 dengan motoblur, prosessor 528MHz, layar QVGA 3.2 inci, Motorola Backtrack, dan kamera 3.2 megapiksel. Mo to ro la Sp i c e a ka n d i l u n cu rka n p e rtama kali di Brazil dalam waktu dekat ini, selanjutnya akan menyasar negara lain termasuk Indonesia. Motorola Citrus juga sama dengan dua saudaranya, Spice dan Droid Pro. Seri ini akan masuk ke kelas entry level yakni Motorola Citrus. Motorola Citrus menggunakan sistem operasi android 2.1 dengan tampilan menggunakan Motoblur. Motorola Citrus dilengkapi juga dengan fitur-fitur seperti Full HTML Web browser dengan Bing Search dan Bing Map, dan Motorola BackTrack. Sementara Motorola Droid Pro lebih di atas. Ponsel cerdas (smartphone) ini akan diluncurkan di Amerika Serikat pada minggu pertama bulan November 2010. Motorola merlis, bahwa Droid Pro merupakan smartphone berbasis Android 2.2 dengan tampilan Motoblur dan dilengkapi dengan Qwerty keyboard. Motorola Droid Pro dengan dukungan prosessor 1GHz. (bs)

21

Advertorial

7 Hari Langsing atau Uang Anda Kembali 100 % KEGEMUKAN terjadi karena adanya penumpukan lemak dalam tubuh, penyebabnya bisa karena banyak faktor. Diantaranya pola makan yang salah, genetika, kurang aktivitas dan lain-lain. Banyak produk yang hanya dapat membantu menurunkan berat badan, namun tidak menghilangkan lemak yang sudah lama tertimbun dalam tubuh kita. Sebenarnya yang lebih penting adalah, menghilangkan lemak dan bukan semata-mata hanya menurunkan berat badan. Tahukah Anda saat ini telah hadir produk pelangsing yang memberikan 100% jaminan uang kembali, jika ternyata Anda tidak mengalami penurunan berat badan. Telah hadir Slim Spa Gold, yang

menggunakan teknologi Fat Loss (menghilangkan lemak) yang diformulasikan secara khusus untuk meningkatkan metabolisme tubuh, menghancurkan dan membakar lemak tubuh yang membandel

dengan lebih cepat. Dengan kandungan herbal alami dalam Slim Spa Gold ini, makanan yang kita konsumsi akan dirubah menjadi energi, sehingga tidak terjadi penimbunan lemak yang

baru. Makan yang berlebihan akan menghambat program diet Anda. Di dalam Slim Spa Gold ini juga ada formula untuk menekan nafsu makan, sehingga makanan yang Anda konsumsi akan lebih terkontrol. Untuk hal yang lebih maksimal dianjurkan untuk berpola makan yang sehat; mengkonsumsi karbohidrat yang kompleks seperti nasi merah atau roti gandum. Hindari makanan dan minuman yang mengandung gula, minum air putih minimal 8 gelas dalam satu hari, sehingga lemak yang telah dihancurkan oleh Slim Spa Gold ini dapat segera dibuang melalui air seni. Slim Spa Gold akan memberikan 100% jaminan uang kembali, jika dalam waktu 7 hari Anda tidak

Poci Mas Lenyapkan Penyakit Exim ASEP Ahmad (20 tahun), seorang nya mulai kering dan tidak gatal lagi. karyawan toko di Cimuncang Garut. “Kelak exim saya akan sembuh dengan Dia menjadi pemalu dan kurang rasa mengkonsumsi Bandrek Gula Aren percaya diri, karena dia mempunyai Poci Mas secara rutin, meski saat ini penyakit exim basah pada kaki dan exim saya belum betul-betul sembuh,” lengan tangannya. Dengan keadaan cerita Asep Ahmad dengan senyum tersebut dia merasa tertekan dan terpuasnya. siksa manakala rasa gatal datang dan Minuman kesehatan herbal Bandrek tak dapat tidur. Gula Poci Mas Instan, sudah beredar di Sudah beberapa kali dia ke dokter kota Anda. Untuk Pontianak tersedia untuk memeriksakan sakitnya, namum di: Apt Sungai Raya Dalam, Apt Amelia, belum juga sembuh. Kebetulan ditempat Apt Sahabat, Apt Imam Bonjol, Apt dia bekerja juga menyediakan Bandrek Kimia Farma, Apt Utama, Apt Sehat, Gula Aren Poci Mas, dengan rasa ingin Apt Tanjung Pura, Apt Gajah Mada, tahunya, Asep iseng baca brosur Bandrek Apt Makmur 1 dan 2. Apt K. Bhakti, Apt Gula Aren Poci Mas. Setelah selasai Merdeka Timur, Apt Mulia, Apt Mandiri Asep Ahmad membaca brosur tersebut, lalu Asep 1 dan 2, Apt Pretty, Apt Utama Farma, membeli 1 kotak Bandrek Gula Aren Poci Mas. Apt Bersama, Apt Pelangi Podomoro, Apt MS Farma, Sesampainya di rumah, dia sedu Bandrek Gula Apt Purnama, Apt Bintang. TO Sinar Abadi 1 dan Aren Poci Mas dengan air panas. Hal ini dia lakukan 2, TO Batara, TO Paris, TO Jenaka, TO S Sehat, TO setiap hari minum 2 x 1 bungkus. Setelah 5 hari Fajar, TO S Lestari, TO Timur, TO Murni. mengkonsumsi Bandrek Gula Aren Poci Mas, rasa Ketapang: Apt Mulia, TO Sumber Sehat, Apt gatal pada exim-nya berkurang banyak, maka dia Lestari Farma. Sambas: The Santos. Singkawang: pun membeli lagi dan rutin mengkonsumsinya. Apt Sudarso dan Apt Singkawang. Informasi lebih Alhasil setelah dia menghabiskan 2 kotak Bandrek lanjut hubungi perwakilan kami di Pontianak di Gula Aren Poci Mas, exim pada kaki dan lengan- nomor 081352645353.(biz)

Dahulu Wanita Alami Orgasme BANYAK wanita akan merespon sebuah pertannyaan dari kaum pria disaat setelah bercinta. Seperti ini pertanyaan kaum pria “Apakah kamu mencapai klimaksnya?” “Tentu saja saya mengalaminya!” Atau mungkin berkata “Jika kamu betul-betul perhatian denganku, kamu pasti tahu...!” jawab kaum wanita. Reaksi wanita terhadap pertannyaan ini mungkin sangat negatif, tanpa memperhatikan apakah wanita betul-betul mengalami orgasme atau hanya pura-pura. Tak ada cara mudah mengetahui apakah seorang wanita telah mengalami orgasme, bahkan bagi wanita itu sendiri. Kualitas secara fisik dari orgasme wanita dan sebagai hasil persepsi mereka terhadap hal tersebut, mungkin berubah dari orgasme ke orgasme berikutnya. Bahkan percaya atau tidak orgasme bisa saja membosankan! Orgasme seorang wanita bisa menghasilkan sensasi fisik yang sangat sedikit, yang mungkin secara individual dia ingin tahu apakah itu betul-betul merupakan orgasme. Jadi haruskah Anda bertanya pada pasangan Anda apakah dia mengalami orgasme? Meskipun ini bukan sebuah pertanyaan yang jelek untuk ditanyakan, dan juga bukan pertannyaan yang terbaik untuk ditanyakan. Mungkin karena Anda berada dalam situasi di mana Anda tak bisa berbuat apapun tentang hal

itu, jika memang dia tak mengalaminya. Jadi tak ada salahnya ‘pillow converastion’ I obrolan di atas tempat tidur dilakukan, sebelum percintaan dimulai, bukan sesuatu yang sulit selama Anda dan pasangan mengerti satu sama lainnya, bahkan akan membuat hubungan Anda dan pasangan semakin bertambah hangat. Maka dari itu hindari hal-hal yang sifatnya introgasi, melayangkan pertannyaan seenaknya, tak dipikir terlebih dahulu. Ciptakan hubungan normal, wajar, tenang dan menjaga diri mampu merawat maligai rumah tangga yang sejahtera. Kapsul JKP (POM TR. 083378071) sanggup membantu pria untuk mendahulukan wanita orgasme duluan. Khasiat alami dalam bentuk kapsul yang bisa meningkatkan stamina vitalitas pria dewasa. Diracik dengan teknologi tinggi dibawah pengawasan para staf

ahli dalam bidang farmasi yang berpengalaman. Kapsut JKP aman dikonsumsi dan tidak ada efek sampingnya, karena berbahan dasar 100% alami. Khasiat alami dari kapsul JKP mudah didapat di apotek dan toko obat di kota Anda. Pontianak: Apt Sungai Raya Dalam, Apt Utama, Apt Sehat, Apt Tanjung Pura, Apt Gajah Mada, Apt Makmur 1 dan 2, Apt K. Bhakti, Apt Merdeka Timur, Apt Mulia, Apt Mandiri 1 dan 2, Apt Bersama, Apt Pelangi Podomoro, Apt MS Farma, Apt Purnama. TO Batara, TO Paris, TO Jenaka, TO Lestari, TO Timur. Singkawang: Apt Singkawang Jl. Diponegoro, Apt Sudarso Jl. Komyos Sudarso. Sambas: The Santos Jl. Keramat. Ketapang: Apt Medika Jl. Merdeka, Apt Mulia Jl. MT Haryono, Apt Lestari Farma Jl. Suprapto, TO Sumber Sehat Jl. MT Haryono, TO Sumber Lestari. Mempawah: Apt Mempawah Jl. GM Taufik.(biz)

mengalami penurunan berat badan. Bagi kaum pria yang mendambakan bentuk perut six pack, Slim Spa Gold adalah solusinya. Mau tubuh langsing, indah dan sehat? Ingat Slim Spa Gold. Dapatkan apotek dan toko obat di kota Anda. Untuk Pontianak: Jl. Tanjungpura (Apotek Cipta, Apotek Sehat dan Apotek Kimia Farma). Jl. Gajahmada (Apotek Makmur II dan Apotek Gajahmada). Jl. HOS Cokroaminoto (Apotek Merdeka Timur). Jl. KH. A. Dahlan (Toko Obat Jenaka). Jl.KH Wahid Hasyim (Apotek Mandiri 2). Singkawang: Apotek Merdeka dan Apotek Singkawang. Ketapang: Apotek Sehat Abadi. Hotline: (0561) 7026830, SMS: 081910476858. (biz)

Seminar Pendidikan Seksual Remaja Masa Kini Di Hotel Mercure, 16 Oktober, Jam 14.00-16.00

PEPATAH mengatakan, bahwa mencegah lebih baik daripada memperbaiki atau mengobati setelah terjadi masalah. Kita semua pasti sudah mengetahui bagaimana perkembangan jaman yang sangat pesat, sehingga arus informasi sangat mudah diperoleh baik informasi bermanfaat hingga yang membawa petaka (penderitaan). Tentunya kita semua orang yang baik dalam bermasyarakat membutuhkan ketenangan, kesehatan, keselamatan dan kesejahteraan dalam berkeluarga sehingga dambaan kebahagiaan dapat diperoleh. Dalam upaya mencapai cita-cita tersebut di atas setiap orang pasti memerlukan perjuangan yang tidak mudah terutama dalam mendidik, membina dan menuntun anak-anak kita menjadi manusia seutuhnya yaitu dapat hidup mandiri, dan kelak berguna bagi nusa dan bangsa. Tahapan kehidupan anak yang sangat cepat perkembangannya menuntut kita sebagai orang tua dan guru/pendidik di sekolah untuk lebih memperhatikannya. Tidak dapat diingkari jika seorang anak menjadi nakal dalam pergaulan, berkelakuan tidak sopan dan santun, berperilaku seks bebas, menggunakan narkotika, psikotropika dan obat-obatan zat adiktif merupakan cermin dari kepedulian orang tua dan pendidik. Walaupun kemungkinan ini tentunya tidak diingini dan tidak disengaja. Permasalahannya adalah mungkin terjadi kesenjangan hubungan interpersonal antara orang tua dengan anak, atau dengan pembimbing (pendidik). Hal seperti ini kerap terjadi, akibat ketidaktahuan atau ketidakmengertian dari orang tua atau pendidik karena memang tidak pernah mendapatkan pendidikan selama dibangku sekolah maupun selama hidup bermasyarakat. Sebab itu, kami sekelompok dokter yang tergabung dalam perhimpunan Perkumpulan Seksologi Indonesia cabang Pontianak, berinisiatif menjembatani kesenjangan yang ada di masyarakat, dengan menyelenggarakan seminar Pendidikan Seksual Remaja masa kini untuk masyarakat umum. Seminar ini akan dibawakan pakar seksologi Prof. DR, dr. Wimpie Pangkahila, Sp.And, FAACS, yang mengupas tentang “Pengaruh Mitos terhadap Perilaku Seksual Remaja”. dr. Heru H. Oentoeng, M.Repro, SpAnd akan mengupas tentang “Pengendalian Perilaku Seksual Remaja” dan dr. Ali Fuchih Siauw, M.Repro,SpAnd akan mengupas tentang “Pubertas dan Seksualitas Remaja”. Bertempat di Hotel Mercure, pada Sabtu, 16 Oktober 2010 pukul 14.00-selesai. Diharapkan setelah mengikuti seminar ini akan memperoleh wawasan yang lebih luas mengenai seksualitas, khususnya remaja masa kini. Bagi yang ingin mengikuti seminar Seksualitas Remaja Masa Kini dapat melakukan registrasi/ pendaftaran dengan kontribusi sebesar Rp75.000, dan akan memperoleh seminar kit, sertifikat peserta, rehat kopi. Dan bagi yang mendaftar sebelum 1 Oktober 2010 cukup berkontribusi Rp60.000. Jadi jangan tunggu lagi, segera daftarkan diri Anda, karena tempat terbatas. Hubungi panitia: dr. Buddy (0811566230), dr. Wirawan (081345706611), dr. Anthonius (081345920078) dan dr. Lina (085286111333).(biz)

Kupertahankan Berat Badanku dengan Raymon Tea SEBAGAI karyawati sebuah perusahaan yang bergerak di bidang kecantikan, diakui Ria Rahman (21), mempertahankan kelangsingan tubuh agar selalu berpenampilan menarik, adalah sesuatu yang mutlak ia lakukan. Jika tidak, mungkin sejak lama karier Ria Rahman sudah tamat. Dua tahun lalu berat badannya pernah 57 kilogram, dengan tinggi 161 cm. Memang tidak terlalu gembrot. Namun cukup mengganggu penampilannya, kurang percaya diri tampil di depan umum. Untuk menurankannya kembali, ternyata sangat sulit. Banyak cara yang telah ia coba, tak satu pun yang membuahkan hasil. Tapi, setelah saya temukan Raymon Tea, teh pelangsing yang menurankan berat badan secara praktis, alami dan tanpa efek samping, kecuali hanya buang-buang air beberapa hari pertama. Dalam waktu 5 bulan berat saya menjadi 48 kg,” kata putri bungsu dua bersaudara, warga Jakarta Selatan. Diakui Ria, bakat turunan gemuk, sebenarnya memang ada dalam dirinya, yakni dari sang ibu.

“Karena itulah, saya selalu waspada menjaga agar tubuh tidak gemuk. Dulu, sebelum ketemu Raymon Tea, berperang melawan kegemukan adalah musuh terberat saya. Lupa menjaga porsi makan satu hari saja, tubuh saya langsung melar. Untuk menurankannya kembali, saya haras diet ketat makanan. Akibatnya tubuh lemas, muka pucat seperti orang mengidap penyakit berat,” kata Ria. Menurut dia, sebagai karyawati yang bergerak di dunia kecantikan, Ria kerap menghadiri pesta yang identik dengan makanan berkadar lemak tinggi. Tanpa ragu, ia santap dan nikmati kelezatan makanan tersebut. Tidak hanya itu, Ria yang dulu sering sakit kepala karena tensi darah cenderung tinggi, belakangan setelah mengkonsumsi Raymon Tea, tanpa disadari, sakit kepalanya lenyap dan tensinya pun belakangan normal, sebagaimana cek up ke dokter yang belum lama ini saya lakukan. “Karena itulah saya simpulkan, selain melangsungkan tubuh, Raymon Tea juga

bagus untuk kesehatan,” kata Ria. Raymon Tea, yang asli bisa diperoleh didistributor Sinar Mutiara Jl. Gajahmada No. 3,telp (0561) 738566-7061088 Pontianak. Penyalur: TO Mulia Jl. A Yani No. 21 telp (0564) 22970 Sanggau Kapuas. TO Tiara Jl. Jendral Sudirman No.7-8, telp (0565) 23229 Sintang. TO Swallow Jl. Koper Makmur No.2, telp (0562) 631111 Singkawang. TO Aman Jl. Mohamad Hambal Pemangkat, telp (0562) 241618. TO Ceria Jl. Pasar Baru blok D No.1, telp (0561) 652351 Sei Pinyuh. TO Duri Jl. Raya No. 16, telp (0562) 675151 Sei Duri. TO Tulus Budi Jl. A Yani No. 74C Ketapang, telp (0534) 32517. TO Sinar Abadi Jaya Jl. Gajahmada 37/199, telp (0561) 739679 Pontianak. Terdaftar di BPoM No.Ti 024204891.(biz)


22

Pontianak Post l Jumat 8 Oktober 2010


Pontianak Post

Aneka PONTIANAK

Jumat 8 Oktober 2010

23

Internal Hanura Bergolak

SHANDO SAFELA/PONTIANAK POST

PATUNG: Penjaga lapak tanaman hias di Jalan MT Haryono tengah merapikan patung berbentuk binatang sebagai penghias taman. Patung-patung kreatif ini dijual mulai harga 200 ribuan.

Pindah 23 Oktober Sambungan dari halaman 17

“Kalau hanya segelintir pedagang, itu sebagai hal yang wajar,” tegas Midji. Setelah dipindahkan semua, lanjut Sutarmidji, sekitar 180 pedagang yang ada akan didampingi selama satu tahun.

Karena hal itu sebagai langkah tindak lanjut dari pemberdayaan para pedagang. “Jadi dengan pemindahan ini, Pemerintah Kota Pontianak tidak serta merta melepaskan begitu saja, tetapi akan dilakukan pembimbingan,” terang Midji.

Sementara itu kawasan sekitar trotoar yang biasa digunakan Pedagang Kaki Lima Pasar Sudirman berjualan, terang Sutarmidji, akan dilakukan pelebaran. Pembangunannya ditargetkan rampung pada Desember 2010. “Pelebaran ini menelan ang-

garan hingga mencapai 300 juta rupiah lebih, setelah pemindahan akan langsung dilakukan pelebaran jalan,” kata Sutarmidji.Wali kota menambahkan, dalam hal pembongkaran lapak-lapak yang ditinggalkan. Akan dilakukan pembongkaran secara bersama-sama.(fah)

permasalahan yang cukup lama menggantung. Bahkan hampir 10 tahun. Ada kesalahan prosedur dalam pembuatan hak guna bangunan. Awalnya dipecah menjadi 310 HGB, lantas dijadikan satu lagi. “Pansus ini bisa sebagai mediator. Jika tidak ada titik temu, bisa saja pansus mengeluarkan sikap politik,”

katanya. Ketua DPRD Kota Pontianak, Hartono mengatakan dirinya akan memantau kinerja dan langkah yang diambil pansus agar ada solusi yang terbaik. “Saya berharap tidak ada yang dirugikan karena berlandaskan aturan berlaku. Jangan sampai menganggu iklim investasi,” katanya. (uni)

Pansus KP Terbentuk Sambungan dari halaman 17

Khatulistiwa Plaza tak pernah tuntas, padahal sudah dua periode kepemimpinan dewan. Jika dilihat dari perjanjian sangat merugikan. Selama ini pengelola memungut sewa dalam jumlah besar dari pedagang. Namun ada pedagang yang mengaku tidak

mendapatkan perlindungan hukum. “Pansus ini dibentuk agar jangan ada pihak-pihak yang merasa dirugikan. Ini yang akan dikaji,” ujarnya. Sekretaris pansus, Ardiansyah menambahkan latar belakang dibentuknya pansus berasal dari aspirasi pedagang yang ada di sana. Terdapat

Jalan Rusak, Belanja Pegawai Dihemat Sambungan dari halaman 17

”Selama ini kita tetap menerapkan pengelolaan anggaran dengan mengedapankan prinsip efisien dan efektif. Tapi gamabaran daerah kita memang seperti ini. Ngurus rakyat 4 juta lebih dengan APBD Rp1,5 triliun. Sedan-

gkan Kalimantan Tengah, APBD-nya lebih Rp2 triliun tapi mengurus penduduknya separuh dari kita,” katanya. Informasi yang dihimpun Pontianak Post, keseluruhan belanja daerah tahun anggaran 2009 mencapai Rp1,796 triliun terdiri dari belanja langsung dan tidak

langsung. Dari anggaran tersebut, terealisasi sebesar Rp1,627 triliun. Dalam implementasi tersebut, belanja langsung, yakni belanja untuk kepentingan publik, dianggarkan Rp961 miliar. Sementara yang terserap, Rp876 M atau 91,08 persen.

Sementara belanja tidak langsung, yakni belanja pegawai termasuk hibah, subsidi, bantuan sosial, belanja bagi hasil dan bantuan keuangan dari kabupaten/ kota, dianggarkan sebesar Rp834 miliar. Sementara yang terserap Rp751 M atau 89,94 persen. (zan)

Gagal Ungkap Pemilik Sambungan dari halaman 17

pemusnahan minol antara lain dari pihak Pemkot Pontianak yang diwakili Kasat Pol PP, Perwakilan Pengadilan Negeri Pontianak dan unsur kejaksaan. Menurut Kapolresta, minol yang dimusnahkan merupakan barang selundupan yang direncanakan akan dikirim ke Jakarta melalui pelabuhan laut Dwikora Pontianak. Dengan pemilik bernama Dogol. Nama tersebut polisi peroleh dari keterangan sopir pengangkut minuman. Kini Dogol berstatus daftar pencarian orang. Tapi polisi meyakini Dogol adalah nama samaran. “Pemilik minol berdasarkan keterangan supir,

kuat dugaan Dogol merupakan nama samaran,” katanya. Kapolresta mengharapkan peran aktif masyarakat dengan terus memberikan informasi apabila mengetahui atau menemukan hal mencurigakan terkait tindak kejahatan maupun peredaran barang selundupan. “Diharapkan masyarakat peka manakala menemukan kejanggalan yakni barang selundupan agar diinfokan ke polisi, selanjutnya akan diantisipasi dan ditindaklanjuti aparat,” kata Kapolresta. Secara terpisah, Staf Pengajar Fakultas Hukum Untan, Sampur Dongan Simamora, menyatakan belum tertangkapnya pemilik minol merupakan

kegagalan aparat keamanan dalam mengungkap sebuah kasus. “Untuk sementara bisa dibilang gagal. Walau masa penyelidikan tidak terbatas,” kata Sampur. Ia menambahkan, secara tidak langsung mengindikasikan koordinasi antarpenegak aparat hukum berjalan lemah. Sehingga tidak mampu menangkap pelaku. sebab penegakan hukum tidak dapat berjalan sendiri. Namun mesti mendapat dukungan berbagai pihak. Termasuk kalangan masyarakat. “Harus ada timbal balik satu sama lain untuk terungkapnya sebuah kasus,” kata Sampur. Tapi, Sampur menyatakan tindakan aparat kepolisian

sudah tepat soal pemusnahan barang sitaan minol tanpa pemilik tersebut. Ribuan botol minol illegal yang dimusnahkan itu terdiri atas belasan jenis. Antara lain, Whisky, Vodka serta Tequila itu, terdiri dari Absolut Vodka, Jose Cuervo Especial, Jack Daniels, Martell X.O, Martel VSOP, Martell Cordon Blue, Black Label, Gordons, Smirnoff, Chivas Regal serta Gold Label Reserve. Semua jenis minuman produk luar negeri tersebut, memiliki kadar alkohol diatas 40 persen. Sopir dan kernet truk yang membawa minol sempat diperiksa. Untuk mengelabui petugas ribuan botol minol dikemas dalam kardus aloevera. (stm)

industri di Indonesia, terutama Kalbar. “China sangat potensial untuk investasi tambang di daerah ini,” kata Agus. Terkait potensi cadangan uranium di Kalimantan mencapai 24 ribu ton yang setara dengan kebutuhan listrik 9.000 megawatt selama 125 tahun. Lokasinya di Desa Kalan,Kecamatan Ella Hilir, Melawi. Kabarnya, uranium di kawasan itu sudah ditambang secara misterius oleh pihak

asing, yang disebut-sebut dari Prancis. Potensi pertambangan di Kalbar berpeluang menaikan nilai ekspor. Badan Pusat Statistik Kalbar menyebutkan, komoditi ekspor di Kalbar didominasi biji kerak dan abu logam. Sementara tujuan ekspor terbesar pada Agustus 2010 adalah negara China sebesar USD42,14 juta. Ini angka yang sangat potensial meningkat bila pertambangan terus digalakan. (mnk)

China Minati Tambang Sambungan dari halaman 17

juga mangan. “Potensi ini diinformasikan kepada investor di Shanghai, beberapa waktu lalu. Pak Gubernur langsung yang memaparkannya,” tambah Agus. Rata-rata kabupaten/kota telah mengeluarkan izin, baik kuasa pertambangan, eksplorasi hingga eksploitasi. Namun untuk batubara belum ada yang melakukan kegiatan karena

ongkos operasional yang tinggi. Karena itu ada wacana agar langsung dibangun industri di mulut tambang. “Rata-rata pemegang izin usaha pertambangan itu stagnan karena biaya operasi produksi yang tinggi,” katanya. Menurutnya, hasil ekspos di Shanghai disambut positif oleh pengusaha tambang di negeri itu. Bahkan ada yang berminat melakukan penjajakan terhadap tawaran membangun

Beban Sama Orangtua, Pilih Jarang Pulang Kampung Sambungan dari halaman 17

tak pulang kampung saat mudik. Ada juga yang berbincang penuh keseriusan. Dengan mimik wajah tanpa gurauan. Mereka berembuk agak mengambil jarak dari mahasiswa lain. Hanya mahasiswa tertentu yang berani ikut menggabungkan diri. Selebihnya memilih mengambil jarak sambil memberikan salam. “Permisi Bang,” ujar mahasiswa yang melintas. Berperawakan agak kurus, seorang mahasiswa menjawab sapaan mahasiwa dengan ucapan, ”Silakan.” Dia adalah mahasiswa yang boleh dibilang senior di kampus. Pada tahun ajaran 2010 tercatat sebagai mahasiswa Untan semester tiga belas. Di kampus, ia akrab dipang-

gil Chior. Dia kini sedang berjuang menghadapi ancaman drop out. Karena menurut aturan akademik batas maksmimal studi mahasiswa pada semester empat belas. “Kawan sudah banyak selesai,” kata Chior singkat. Dia tidak memungkiri cukup iri dengan teman seangkatan yang telah menjadi sarjana. Tapi ia mengungkapkan tidak menyesal. Sebab segala yang dialami merupakan sebuah konsekuensi perjalanan hidup. Meski orangtuanya di kampung terus menginginkan kuliah cepat diselesaikan. “Merasa beban sama orangtua. Maka saya lebih memilih jarang pulang kampung. Orang di kampung senang membandingkan dengan kawan yang cepat selesai kuliahnya. Kapan selesai. Si anu

sudah selesai. Kamu kok lama benar,” kata Chior. Menurut mahasiswa asal Sanggau ini, kuliahnya agak sedikit telat karena sering terlibat menjadi even organizer. Sehingga waktunya banyak tersita di luar. Bob, teman seperjuangan Chior, mengutarakan hal serupa. Menjadi bebannya adalah orangtua. Karena sudah tiga belas semester menempuh studi di kampus tapi belum sarjana. Kesibukannya dalam dunia politik praktis membuat waktu kuliah sering ditinggalkan. Namun kini, sudah mulai mengurangi kesibukannya. “Kita tetap ingin selesai. Tujuan awal kan ingin sarjana,” katanya. Sementara Anesta mengatakan, penyebab kuliah lama lebih karena kegagalan me-

manajemen diri. Ia mengakui terpengaruh lingkungan dan tak mampu mengontrol diri. “Pergaulan saya yang keliru. Saya lebih banyak santai. Selalu menganggap enteng persoalan,” ujar dia. Sedang Goben mengungkapkan masa perkuliahannya sedikit menyita waktu lebih karena cukup sibuk mengurus organisasi. Kesibukan tersebut membuatnya harus banyak meninggalkan jam perkuliahan. Keempatnya memiliki cara pandang tersendiri mengenai masa studi mereka. Bahwa masa perkuliahan bukan masa seperti sekolah. Tapi lebih menekankan pada pencarian jati diri maupun jaringan. Namun mereka tidak menyangkal telah mendapat ultimatum orang tua untuk segera menyelesaikan kuliah. (*)

200 PNS Pensiun Sambungan dari halaman 17

para calon purnatugas bisa menyiapkan diri, baik persiapan mental maupun persiapan spritual,’’ katanya di Pontianak, Kamis (7/10). Sementara Kepala Bidang Kesejahteraan Pegawai BKD Kalbar Hairullah menegaskan dari keseluruhan SKPD yang

akan memasuki purnatugas pada tahap III pegawai terbanyak yakni dari dinas pekerjaan Umum Kalbar sebanyak 7 orang, Dinas Kesehatan 4 orang, Dinas Koperasi Usaha Mikro, Kecil dan Menengah 4 orang, Dinas Pendapatan Daerah 4 orang dan RSUD Soedarso sebanyak 4 orang. Sedangkan untuk dari Di-

PONTIANAK - Wakil Ketua DPD Partai Hanura Kalbar Irini membenarkan adanya pertemuan yang dilaksanakan oleh pengurus harian DPD Partai Hanura yang dilaksanakan beberapa waktu lalu, dimana pada pertemuan tersebut mengagendakan dua hal, yaitu mengklarifikasi pelanggaran yang dilakukan Baharuddin Nahris, Ketua DPD Hanura Kalbar, berupa pelanggaran AD/ ART Partai. ”Dia (Burhanuddin) telah melanggar pasal 22, 23, dan 62 AD/ART, mengenai pergantian sepihak pengurus Partai Hanura, dalam hal ini Sekretaris DPD Handy Abdul Syukur dan menggantikannya dengan Hendri, tanpa melalui pleno atau musyawarah yang berkenaan dengan hal tersebut,” ujar Irini. Pelanggaran selanjutnya, kata Irini, Baharuddin juga melanggar UU partai politik Nomor 2 Pasal 32 ayat 1, dengan pergantian kepengurusan tanpa musyawarah mufakat. ”Oleh sebab itu, pada rapat tersebut kami menyetujui Pe-

2 0rang dan Dinas Kehutanan 2 orang. ”Jadi untuk keseluruhan SKPD yang memasuki masa purnatugas tahun 2011 untuk tahap tiga sebayak lima puluh orang, Selebihnya kami mendata hanya satu-satu orang dari setiap dinas-dinas yang tidak kami sebutkan,’’ jelasnya. (tin)

dapat kader yang mempunyai kepentingan pribadi. Sementara yang membesarkan partai tersingkirkan. Termasuk salah satunya yang terjadi di Kalbar ini, dimanaterjadipemecatanSekretaris DPD Partai yang dilakukan olehBurhanuddinsebagaiKetua DPD Partai Hanura waktu itu,” kesal Khairun. Yang dilakukan Burhanuddin tersebut bukan merupakan awal pelanggaranyangdilakukannya. Menurut Khairun, pada saat sebelum pelantikan pengurus DPD Partai Hanura yang dipimpin Burhanuddin, SK nama pengurus yang diusulkan tim formatur ke pusat ternyata diubah oleh Burhanuddin, tanpa sepengatahuan tim formatur. Sehingga pengurus yang dilantik tersebut tak sesuai dengan SK yang dikeluarkan tim formatur tersebut. ”Semua itu telah melanggar peraturan Partai yang tertuang dalam AD/ART, sehingga pengurus memberikan konsekuensi berupa pemberhentian Burhanuddin dari jabatan Ketua,” pungkas dia.(wah)

Rumjab Sudah Milik Pemkot Sambungan dari halaman 17

Saat ini rumah dinas tidak ditempati. Dengan alasan, rumah dinas hanya dua, sedangkan wakil ketua dewan saat ini ada tiga orang. Dewan mempersilakan Wali Kota Pontianak, Sutarmidji mengelola rumah jabatan wakil ketua dewan. Namun harus secara produktif dan aturan. Rencananya Pemerintah Kota Pontianak menawar-

kan dua rumah dinas wakil ketua dewan kepada Bank Indonesia sebagai bentuk ruilslag gedung kantor lama bank tersebut. “Nantinya akan ditambah lagi. Karena nilai gedung memang lebih tinggi,” kata Wali Kota Pontianak, Sutarmidji belum lama ini. Terkait rencana pemkot tersebut, Hartono mengaku belum mengetahuinya. Wacana tersebut diketahui melalui media cetak. “Baru wacana. Karena belum disampaikan

secara resmi oleh wali kota,” katanya. Jika memang akan ditawarkan kepada pihak ketiga, berdasarkan pedoman teknis kekayaan daerah, harus mendapat persetujuan dewan jika ingin melepasnya. “Kalau lepas aset bisa dengan pola bermacam-macam. Jika tukar menukar, harus ada hitung-hitungannya. Semuanya melihat asas manfaat dan harus saling menguntungkan,” ungkap politisi Demokrat ini. (uni)

Siapkan Asuransi Petani Sambungan dari halaman 17

untuk bersaing. Untuk itu kita berusaha untuk mendorong petani untuk maju,” katanya. Untuk itu, demi kemajuan petani ada beragam modal yang bisa diperoleh, mulai dari pinjaman dari bank. “Modal

akan diberikan kepada petani sekitar Rp20 juta. Bisa dari bank diperoleh, jika memang ada bank yang mempersulit, maka bank tersebut bisa dilaporkan. Begitu juga dengan tenaga penyuluh yang saat ini masih kurang, akan segera dioptimalkan,” katanya. Sementara untuk, kelang-

sungan dan kesejahteraan petani saat ini asuransi pertanian sedang dalam proses. “Saat ini kan iklim yang sudah semakin mendesak, memaksa harus segera dibentuk asuransi untuk petani. Petani akan diberikan asuransi berupa bibit dan pupuk,” ujarnya. (tin)

Tak Diantar ke Sekolah, Cindy Diduga Lari... Sambungan dari halaman 24

adiknya sekolah juga, maka saya suruh dia menunggu terlebih dahulu di rumah,” tutur Susana.Namun setelah mengantar adiknya Cindy, sesampainya di rumah Cindy sudah tidak terlihat lagi. Hal tersebut ditanyakan kepada suaminya. Namun jawaban yang diperoleh Susana bahwa anak kelimanya tersebut telah pergi ke sekolah menggunakan oplet. ”Suami saya bilang karena kelamaan menunggu saya, maka dia meminta uang untuk naik oplet kepada suami saya. Bahkan dia diizinkan suami saya untuk mengambil sendiri uang tersebut. Setelah itu Cindy langsung pergi,” ucap dia, sambil mengusap air mata. Tak ada perasaan curiga yang dirasakan Susana saat itu. Namun pada saat akan menjemput Cindy di sekolah sekitar pukul 12.00, dia tak menemukan Cindy. Bahkan satpam dan pihak sekolah pun tak mengetahui keberadaan Cindy. ”Waktu itu saya menunggu di luar. Tapi setelah semua

kawannya pulang, saya tidak menemukan Cindy. Termasuk satpam sekolah. Bahkan ketika saya konfirmasi kepada gurunya, hari itu Cindy tidak masuk, sehingga saya mulai curiga saat itu bahwa Cindy hilang,” ucapnya. Setelah merasa anaknya hilang, Susana langsung menghubungi keluarga dan teman Cindy, dan merekapun membantu mencari keberadaannya. Namun hingga saat ini informasi pun tak mereka dapatkan. Sehingga keluarga memberikan keputusan untuk melaporkan hal tersebut kepada pihak Kepolisian. ”Karena sampai saat ini kami tak menemukan Cindy, maka kami laporkan ke Polsek Pontianak Selatan. Dengan harapan pihak Kepolisian dapat membantu kami menemukan Cindy,” ungkap dia, sambil menunjukkan surat pengaduan/laporan dari masyarakat dengan nomor Polisi LP/493/B/X/2010.Susana mengaku, selama ini tidak pernah ada permasalahan antara keluarga dengan Cindy. Bahkan anak kelima dari enam bersaudara tersebut kesehariannya merupakan anak peri-

ang, dan aktivitas di luar jam sekolah dihabiskannya untuk bermain basket. Bahkan pada saat menghilangnya Cindy, pihak keluarga mengecek handphonnya. Namun tak dapat dibuktikan sebab kartu pada handpone tersebut telah hilang.”Disekolah memang tak boleh membawa HP. Makanya kami cek namun ternyata kartunya sudah tidak ada. jadi kami bingung penyebabnya karena apa?,” kesal dia.Disamping itu, Susana berharap kepada masyarakat yang menemukan Cindy diharapkan menghubungi pihak keluarga dengan nomor 081256060233 atas nama Lip Pwee atau 08125749355 atas nama Soi Pwee. ”Saya berharap Cindy bisa pulang. Sebab saya dan keluarga sangat sedih sekali. Tiap hari saya tak berhenti menangis. Bahkan sampai terasa kering air mata ini. Setiap hari gelisah rasanya tak enak makan dan tak enak tidur karena memikirkan Cindy. Kami mohon bantuan dari semua pihak, dan untuk Cindy, agar cepat pulang, karena saya tidak bis ajauh dari dirinya,” ucap sang ibu, sambil menangis tersedu. (*)

Jangan Gabung Dispenda Sambungan dari halaman 24

Alkadrie mengatakan, finalisasi hasil kerja pansus sekitar 20 Oktober 2010. ”Pengkristalan dalam pansus sendiri sudah. Tinggal menyamakan persepsi lagi,” kata Politisi Partai Persatuan Daerah ini. Sesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 16 Tahun 2010 tentang Penyusunan Tata Tertib DPRD, keputusan terhadap hasil pembahasan sebuah perda terdiri dari tiga alternatif. Alternatif pertama yakni persetujuan. Kedua, persetu-

juan dengan perubahan. Terakhir, penolakan. ”Keputusan itu masih belum kita buat,” kata Umar. Dalam perubahan raperda itu, eksekutif mengusulkan beberapa pembentukan dan perubahan SOPD. Diantaranya, pembentukan Badan Penanggulangan Bencana Daerah, pembentukan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Daerah, pembentukan Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah, pembentukan Biro HumasdanProtokol,eselonisasi Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi, dan perubahan status

Badan Narkotika Provinsi Dalam perjalanan pembahasan SOPD di tingkat Pansus DPRD Kalbar, berkembang wacana-wacana usulan dewan mengenai perubahan SOPD Kalbar di luar usulan eksekutif. Wacana tersebut diantaranya, penggabungan Dispenda dengan Biro Aset dan Biro Keuangan, pemecahan Dinas Pekerjaan Umum menjadi Dinas Cipta Karya dan Dinas Bina Marga, dan pemecahan Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informasi (Dishubkominfo) menjadi Dishub dan Diskominfo. (zan)

sejumlah lembaga swadaya masyarakat, kata dia, harus segera ditangani. Menurutnya, untuk membangun jalan paralel perbatasan diperlukan perlakuan khusus. Apalagi, Gubernur, DPR, dan DPD se-Kalimantan telah sepakat agar jalan paralel perbatasan mutlak dibangun. Untuk itu, sambungnya, tidak ada alasan lagi pemerintah

pusat menunda pembangunan jalan paralel perbatasan. “Untuk jalan paralel perbatasan di Kalbar, mungkin butuh pendanaan sekitar Rp6 triliun. Memang ada terkena Taman Nasional yang terletak di antara Bengkayang menuju ke Entikong. Ada dua cara, kalau tidak hutannya dibuka, atau masuk terowongan melalui kaki bukit,” katanya. (zan)

Jalan Paralel Dibangun 2011 Sambungan dari halaman 24

nas Tenaga Kerja dan Transmigrasi sebanyak 3 orang, Dinas Perkebunan 3 orang, Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika 3 orang, Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan 2 orang, Dinas Perindustrian dan Perdagangan 2 orang, Biro Pengelolaan Keuangan Setda 2 orang, Dinas Pendidikan sebanyak

nunjukan pelaksana tugas ketua kepadaZulfydarZaidarMochtar, yang sebelumnya menjabat sebagai Wakil Ketua DPD Partai Hanura Kalbar,” ungkap dia. Sementara itu, Khusaini, yang termasuk salah satu Wakil Ketua DPD Hanura, menegaskan bahwa tidak ada perpecahan di tubuh Partai Hanura Kalbar. Sebab apa yang terjadi sesuai dengan mekanisme dan aturan partai yang berlaku.”Tak ada perpecahan, yang ada hanya konsolidasi partai, dimana keputusan yang diambil sesuai dengan peraturan partai,” ucap Khusaini.Penasehat DPC Partai Hanura, Khairun Ahmad, mendukung keputusan DPD dengan menunjuk pelaksana tugas ketua DPD Partai Hanura Kalbar. Sebab menurut dia, sesuai dengan pasal 62 ayat 3 dalam AD/ ART dijelaskan bahwa terhadap pimpinankepengurusan,dalam halinitidakdapatmelaksanakan musyawarah partai, maka partai menunjuk pelaksana tugas. ”Partai Hanura dengan susah payah didirikan. Namun setelah besar seperti saat ini, mulai ter-

pembangunan jalan paralel perbatasan yang dimulai dari Paloh, Jagoi Babang, Entikong, Balai Karangan, Senaning, Nanga Badau, tembus ke Kalimantan Timur sampai ke Nunukan, mutlak dibangun. Kendala-kendala mendasar seperti pelepasan kawasan hutan lindung dan protes dari


metropolis

24

Pontianak Post

Jangan Gabung Dispenda

Pertanian

Tambah Tenaga Penyuluh WAKIL Gubernur Kalimantan Barat Christiandy Sanjaya mengaku prihatin karena kurangnya tenaga penyuluh pertanian di daerah ini. Pihaknya akan mengusulkan kepada pemerintah pusat agar formasi penerimaan calon pegawai negeri untuk penyuluhan pertanian ditambah. “Tenaga penyuluh pertanian masih kurang. Saat penerimaan calon pegawai negeri sipil nanti akan ada perekrutan. Karena hasil pertanian tidak akan bertambah lebih baik jika tidak ada penyuluh juga Christiandy Sanjaya sebagai pemberi ilmu,” katanya Kamis (7/10). Data Dinas Ketahanan Pangan dan Penyuluhan Kalbar, saat ini tenaga penyuluh pertanian hanya sekitar 750 orang yang PNS, sementara harian lepasnya hanya 517 orang. Ada beberapa program yang akan segera dilaksanakan untuk petani muda. Pastinya memberikan penerapan teknologi yang lebih baik lagi, agar kelompok tani bisa menghadapi ketahanan pangan. “Ada beberapa program yang diberikan kepada petani, yaitu memberikan pelatihan kepada petani tentang ketahanan pangan,” jelasnya. Namun ada yang masih menjadi kendala, yaitu infrastruktur yang masih menjadi persoalan dan harus segera dilakukan perubahan. Selain infrastruktur, pengembangan irigasi juga akan dilakukan kepada petani. Menurutnya, hasil pertanian Kalbar terutama untuk jeruk dan lidah buaya memiliki kualitas dibandingkan dengan tempat lain. Untuk itu, focus kedepan pemerintah akan mengembalikan lagi kiprah pertanian. “Hasil pertanian Kalbar terutama untuk jeruk, harusnya terus diperhatikan. Karena jeruk Pontianak ini bukan hanya harus diperhatikan oleh daerah namun juga dari pusat. Potensi pertanian Kalbar sangat besar, makanya juga perlu perhatian pemerintah pusat,” ujarnya lagi. (tin)

perencanaan

Tata Ruang Lindungi Alam KEPALA Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Kalimantan Barat, Fathan A Rasyid mengatakan dua hal sangat penting yang perlu dipertimbangkan tentang penataan ruang. Yaitu pengaturan tentang kawasan lindung dan penataan kawasan budidaya. “Pengaturan terkait kawasan lindung, perlu dilakukan agar kelestarian lingkungan dan keseimbangan pemanfaatan sumberdaya alam dan sumberdaya buatan sesuai dengan prinsip pembangunan berkelanjuFathan A Rasyid tan dapat terjamin,” tambah Fathan di Pontianak. Sementara itu, lanjut Fathan, terkait hal penting kedua. Adalah strategi pengembangan kawasan budidaya. Guna melakukan penataan ruang. Kegiatan ini perlu untuk dikembangkan secara terpadu. Fathan sebelumnya mencontohkan bagaimana upaya yang terus didorong adalah ekowisata berbasis kerakyatan. Bagaimana lebih memaksimalkan potensi dengan mendorong masyarakat setempat. “Untuk itu selain infrastruktur, yang tidak kalah pentingnya adalah kesiapan dari masyarakat lokal setempat. Sehingga pembangunan yang dilakukan nantinya, warga didaerah tersebut bisa menikmatinya.(fah)

Jumat 8 Oktober 2010

MAHMUD MUNTAZAR/PONTIANAKPOST

RUMAH SINGGAH: Lilis salah satu dari tujuh pengajar sukarela tengah mengajar siswa didiknya di rumah singgah kehidupan holi house life, (7/10). Rumah singgah yang terletak di pinggir Sungai Landak Tanjung Harapan ini mendidik lebih dari tujuh puluh anak demi membentuk karakter anak kaum marginal dan putus sekolah.

Jalan Paralel Dibangun 2011 PONTIANAK - Jalan paralel perbatasan menjadi perhatian serius pemerintah pusat. Bahkan DPR menginginkan, rencana pembangunan jalan parelel perbatasan bisa dieksekusi 2011. “Jalan paralel perbatasan memang menjadi perhatian serius. Pembahasannya harus komprehensif. Dikaitkan juga dengan bagaimana mengembangakan strategi pertumbuhan ekonomi, mobilitas orang di daerah perbatasan dan strategi ketahan nasional. Akan menjadi

bagian kebijakan yang akan segera kita eksekusi pada 2011,” kata Wakil Ketua Komisi II DPR Abdul Hakim Naja. Dia mengatakan hal itu kepada wartawan usai menghadiri seminar anggota Dewan Pertimbangan Presiden bidang Pertahanan dan Keamanan ‘Pengelolaan Wilayah Perbatasan Darat Negara’, Kamis (7/10), di Pontianak. Menurutnya, saat ini dewan tengah menggodok pembahasan RAPBN 2011. Untuk itulah pihaknya butuh

informasi lengkap terkait pengelolaan perbatasan untuk diaplikasikan dalam pembiayaan negara. “Kita juga akan mengalokasikan anggaran sebesar Rp700 miliar untuk Badan Nasional pengelola Perbatasan dalam APBN 2011. Kita inginkan adanya perubahan dan dampak langsung kehadiran BNPP bagi kemajuan kawasan perbatasan,” kat politikus PAN ini. Sementara itu Bupati Sanggau Setiman H Sudin menegaskan bahwa u Ke Halaman 23 kolom 5

PONTIANAK - Dinas Pendapatan Daerah Provinsi Kalimantan Barat sebaiknya tetap dipertahankan dan tidak digabung dengan urusan keuangan dan aset. Hal ini dilakukan agar lembaga ini tetap fokus dan konsentrasi dalam upaya meningkatkan pendapatan daerah. Menurut Kepala Dinas Pendapatan Daerah Provinsi Kalimantan Barat Darwin Muhammad, dalam tata pelaksanaan dan realita di lapangan, urusan pendapatan yang melekat di Dispenda, lebih berbicara pada fungsi lini, operasional, dan berhadapan langsung masyarakat. Sementara untuk urusan keuangan dan aset lebih banyak pada persoalan administrasi. ”Itu salah satu perbedaan yang mendasar. Begitu juga dengan koordinasi, Dispenda berhubungan juga dengan samsat dan kepolisian,” katanya. Darwin menegaskan itu menyusul adanya wacana dari beberapa anggota Panitia Khusus DPRD Kalimantan Barat pembahas perubahan peraturan daerah tentang struktur organisasi perangkat daerah agar Biro Aset dan Biro Keuangan melebur dengan Dispenda menjadi Badan Pendapatan Daerah, Keuangan, dan Aset Provinsi Kalbar. Menurut Darwin, jika penggabungan itu jadi dilakukan, dia khawatir instansi tersebut menjadi tidak fokus menangani peningkatan pendapatan daerah. ”Di beberapa daerah yang telah terjadi penggabungan, ternyata instansi itu menjadi super body. Artinya, memiliki beban kerja yang terlalu besar,” katanya. ”Sebaiknya, tetap ada lembaga yang fokus menangani pendapatan daerah.” Sementara itu Ketua Pansus DPRD Kalbar pembahas Perubahan Perda SOPD Syarif Umar u Ke Halaman 23 kolom 5

Tak Diantar ke Sekolah, Cindy Diduga Lari dari Rumah Kesedihan yang mendalam pasti dirasakan setiap Ibu yang kehilangan buah hatinya. Itulah yang dirasakan Lim Lip Tjoe (49) atau yang akrab dipanggil Susana, dimana putri tercintanya, Cindy Tan Aiyen (13), tak pulang ke rumahnya hingga saat ini. Sang ibu dan sekeluarga sangat berharap kembalinya gadis belia tersebut. Wahyu Ismir, Pontianak

HILANG: Foto Cindy yang diambil dari akun jejaring sosialnya.

ISTIMEWA

ENAM wanita yang terdiri dari tiga orang separo baya dan dua remaja mendatangi ruang redaksi Pontianak Post, Kamis (7/10) malam. Raut kesedihan terpancar dari wajah mereka. Bahkan mata salah seorang diantaranya terlihat sembab. Dia adalah Susana, ibu dari Cindy anak hilang yang diduga lari dari rumahnya Rabu (6/10) pagi. Sambil sesekali mengusap air matanya, Susana menceritakan awal kejadian, dimana sudah kebiasaan setiap paginya dia mengantar anaknya pergi sekolah. Sampailah Rabu pagi tersebut Susana mengantar adiknya Cindy ke sekolahnya di SD Bruder Dahlia. Namun saat itu Cindy merasa sudah mendekati waktu masuk sekolah, maka dia mendesak sang ibu untuk mengantarnya lebih cepat. Namun karena akan mengantar sang adik terlebih dahulu, maka Susana meminta Cindy untuk menunggu. ”Pagi itu dia (Cindy-red) merasa telat masuk sekolah, makanya dia mendesak agar saya segera mengantarnya. Namun karena harus mengantar u Ke Halaman 23 kolom 5


pro-KETAPANG Pontianak Post

25

RAKERNAS MABT

Rampung 90 Persen HARSO Utomo Suwito, ketua Umum DPP Majelis Adat Budaya Tionghoa Kalimantan Barat menyatakan, persiapan Rapat Kerja Nasional MABT telah rampung 90 persen. “Sekarang kami masih mengklarifikasi untuk persiapan acara formal, seperti audiensi dengan gubernur dan beberapa hal lain,” ujar Harso di Sekretariat DPP MABT Kalbar, Jalan Nusa Indah Baru, Harso Utomo Suwito Kamis (7/10). Sadar itu rakernas pertama yang digelar MABT, seluruh pengurus urun rembuk bersama memberikan pengalaman masing-masing. Mereka juga menerima masukkan dari pihak lain. “Rakernas diselenggarakan 9 Oktober 2010, mulai pukul 09.00, di Hotel Sentosa Singkawang nanti adalah waktunya, kami menggelar rakarnas MABT,” katanya. Menurutnya, rakernas menekankan pembahasan peran serta dan eksistensi MABT di masa sekarang dan akan dating. Ditegaskan Harso, pelaksanaan rakernas sangat ingin menunjang keharmonisan antara etnis di Kalbar.

Yasyir Anshari Temui Hakim Mediator Berhentikan GK Internal Partai KETAPANG—Proses mediasi kasus gugatan Gusti Kamboja (GK) dengan pihak tergugat Yasyir Anshari, partai Golkar digelar. Yasyir didampingi kuasa hukumnya M Thauhid langsung menemui hakim mediator, Marolop, Rabu (6/10) kemarin. Proses mediasi tersebut pun berlangsung tertutup. “Kedatangan kita kali ini untuk menjelaskan hal-hal yang menjadi

mekanisme dalam partai Golkar hingga jatuhnya sanksi pada GK. Termasuk halhal yang prinsip lainnya. Bahwa mekanisme pemberhentian Gusti Kamboja ini melalui proses yang panjang di internal Golkar,” ungkap M Thauhid usai menjalani mediasi di PN Ketapang. Penjelasan yang diberikan pihaknya berupa hasil rapat pleno Golkar, kemudian diusulkan ke DPD Propinsi. Lalu ditindaklanjuti dengan pembentukan tim investigasi. Hasil investigasi lalu dibahas ditingkat DPD Golkar provinsi setelah dibahas dan diambil sebuah

keputusan atau rekomendasi maka DPD Golkar Provinsi mengusulkan kepada DPP Golkar di Jakarta dengan mekanisme yang ada kemudian mengeluarkan sanksi tersebut (pergantian GK dari Ketua DPRD Ketapang). Setelah menjelaskan kronologis internal partai, pihak Yasyir meminta ke hakim agar proses internal ini dijelaskan ke GK, Syah Yulita, Immanuel. Selain soal indisipliner dan tak loyalitasnya GK, pihaknya juga sebelumnya melakukan klarifikasi pada saat tim bekerja dan Ke Halaman 31 kolom 1

Tak Perlu Studi Banding

APARATUR

Penuh Tantangan TUGAS dan tanggung jawab aparatur dalam mengembantugaspemerintahan,pembangunan dan pelayanan kepada masyarakat semakin bertambah kompleks. Selain itu penuh tantangan sebagai akibat dari dinamika tuntutan kebutuhan masyarakat dan dinamika perkembangnan isu strategic nasional dan global. “Ini menuntut kita mampu menyikapinya dengan penuh kepastian, keberanian, adil F. Sungkalang dan bijak untuk kepentingan masyarakat dan daerah dalam kerangka kepentingan bangsa dan negara secara utuh dan menyeluruh,” kata Bupati Ketapang melalui Plh Sekda Ketapang, Drs F.Sungkalang ketika Diklatpim Tingkat IV di Ketapang. Ia menegaskan sebagai aparatur yang merupakan salah satu komponen bangsa, memegang peranan penting dan sekaligus sebagai actor utama dalam menggerakkan segala aspek roda pemerintahan, pembangunan dan pelayanan, khususnya daerah Kabupaten Ketapang. Dimana, tujuan akhirnya adalah untuk mewujudkan kesejahteraan masyarakat secara menyeluruh.

M Thauhid

Tertangkap Sat Pol PP

DPRD

Ke Halaman 31 kolom 1

Bahwa mekanisme pemberhentian Gusti Kamboja ini melalui proses yang panjang di internal Golkar”

Tiga Siswa SMP Ngelem

Ke Halaman 31 kolom 1

MANTAN Ketua Mahkamah Konstitusi, Jimly Asshiddiqie mengatakan, legislatif dan eksekutif tidak perlu melakukan studi banding dalam merumuskan peraturan daerah. Hal itu hanya menghamburkan keuangan daerah. “Saya sangat tidak setuju kalau ada studi banding dengan alasan menggodok peraturan daerah. Sering saya sampaikan dalam pidato, studi banding tidak perlu dilakukan,” Jimly Asshiddiqie ujarnya di Singkawang, beberapa hari lalu. Guru Besar Hukum Tata Negara Universitas Indonesia ini, menegaskan, studi banding tidak perlu dilakukan keluar daerah apalagi keluar negeri. Cukup dengan membuka internet. “Cukup buka internet apa yang diinginkan dari studi banding sudah didapat. Sekarang teknologi informasi sudah maju,” ungkapnya. Dikatakannya, pimpinan DPRD dan anggotanya selayaknya tidak melakukan studi banding. Pekerjaan itu merupakan tanggungjawab staf. “Mereka itu pemimpin, studi banding mestinya dilakukan staf. Apalagi kalau semua anggota pergi, ini sangat tidak efektif,” katanya.

Jumat 8 Oktober 2010

HENDI/PONTIANAKPOST

KHAWATIR: Tiga siswa SMP ditangkap saat nge-lem. Menghirup aroma lem hingga membuat fly. Ketiganya berhasil dibekuk Satpol PP Singkawang.

Rehab Pendopo Bupati Rp1,7 M Dewan Ngotot Rp200 Juta KETAPANG—Dua hari ini tarik ulur dan tawar menawar alokasi dana mewarnai pembahasan anggaran APBD perubahan. Terutama terkait masalah rehab rumah dinas bupati Ketapang (pendopo bupati). Badan anggaran (Bang-Ang) DPRD menginginkan alokasi dana rehab pendopo hanya Rp 200 juta, sementara tim anggaran pemerintah daerah (TAPD) tetap mengajukan Rp 1,2 miliar. Sampai saat ini permasalahan soal dana rehab pendopo belum menemukan kata

sepakat. Menurut anggota Bang-Ang DPRD dari fraksi PPP, Abdul Sani, masalah anggaran rehab pendopo belum final. Dari DPRD meminta alokasi awal yang diusulkan Rp 1,7 tersebut ditinjau ulang. Bahkan DPRD hanya menginginkan alokasi rehab pendopo Rp 200 juta. Dengan alasan kondisi pendopo masih memadai. Alangkah lebih baik, kata dia, dana sebesar tersebut dialihkan ke program pembangunan yang lebih mendesak, seperti perbaikan sarana dan prasaran bagi masyaralat. “Inilah alasan kita mengapa alokasi awal Rp 1,7 milyar ditinjau ulang,” jelasnya di ruang Ketua DPRD Ketapang,

kemarin. Forum pembahasan anggaran menjadi ajang adu argumentasi yang berujuang tawar menawar alokasi dana. Bak permainan lelang barang antik, saat dana rehab pendopo senilai Rp 1,7 milyar tersebut dikemukaaan di forum pembahasan antara Bang-Ang DPRD dan TAPD, penentuan alokasi dana berlangsung alot bahkan deadlock. “Berubah-rubah awalnya Rp 1,7 M lalu melalui berbagai argumentasi turun menjadi Rp 1,2 M, bahkan tadi malam dari DPRD, angka tersebut turun hanya Rp 1 M saja, tapi kita tetap pada angka Rp 200 juta saja,” jelasnya. Ke Halaman 31 kolom 1

Oknum Kepsek Pukul Murid KETAPANG—Kembali kasus mencoreng dunia pendidikan terjadi di Ketapang. Kali kasus pemukulan yang diduga dilakukan salah satu oknum kepala sekolah SMP negeri di Kecamatan Tumbang Titi. Hingga sang korban (murid,red) mengalami luka dibagian hidung hingga mengeluarkan darah. Menurut Keluarga korban Bahari kepada Pontianak Post tidak terima atas perlakukan sang kepaal sekolah terhadap anaknya. Bahkan keluarga korban telah menyakan sendiri alasan tindakan keras kepala sekolah ke anaknya.

SRIWANTO WINARNO

MARAK: Aktivitas hutan tanaman industri di Mengkiyang, Sanggau. Memperkuat perekonomian daerah dan mengatasi pengangguran.

SINGKAWANG – Tiga siswa SMP tertangkap Satuan Polisi Pamong Praja Kota Singkawang sedang menghirup lem saat jam sekolah, kemarin. “Sebenarnya empat orang, satu lagi berhasil melarikan diri,” ujar Kasat Pol PP Kota Singkawang, Karyadi. Ketiganya adalah siswa SMP 13 Singkawang, masing-masing, Wh (14), Adt (11) dan Alf (13) semuanya duduk di kelas VII. Sedangkan yang berhasil melarikan diri berinisial Ad, siswa kelas VIII. Mereka kepergok anggota Sat Pol PP Singkawang, Muksin yang sedang melintas di Gang Jumani, belakang Perumnas Roban. Dia melihat Wh sedang menghirup lem di semak-semak. Muksin lantas mendekat dan menangkapnya. “Hanya Wh yang saya pegang, satu orang lari, sedangkan dua temannya tidak ikut kabur. Saya bawa saja ke kantor,” katanya. Sesampainya di Markas Sat Pol PP, ketiganya diberi pembinaan. Diperingati agar tidak mengulangi perbuatannya tersebut. Ketiganya lantas dikembalikan ke sekolah oleh anggota Sat Pol PP. “Kita hanya membina sebentara, selanjutnya diserahkan ke sekolah,” ujar Karyadi. Penangkapan dan pembinaan ini, lanjutnya, sebagai langkah mengingatkan siswa dan sekolah lain. Wonosari, kata Karyadi, merupakan lokasi yang digunakan untuk siswa membolos. “Saat membolos inilah mereka menghirup lem atau perbuatan negatif lainnya. Kita akan pantau terus, termasuk lokasi lain,” ungkapnya. Siswa yang terjaring, Wh mengaku baru pertama kali menghirup lem. Dia diajarkan Ad, temannya yang kabur saat ditangkap Sat Pol PP. “Baru pertama tadi saya coba. Itupun Ad yang mengajar caranya,” tuturnya. Ke Halaman 31 kolom 1

Enam Mobil Dinas Belum Dikembalikan SINGKAWANG – Sebanyak delapan mobil dan satu rumah dinas yang menjadi aset Pemerintah Kota Singkawang belum dikembalikan. Pejabat yang pensiun dan tidak lagi berhak menggunakan fasilitas tersebut enggan mengembalikannya. Wali Kota Singkawang, Hasan Karman mengatakan sedang berupaya menarik kembali aset tersebut. Tapi dia akan menempuh cara yang elegan, sama-sama merasa nyaman. “Kita tidak mau menggunakan kekerasan. Masih berharap kesadaran pengguna aset itu,” katanya. Upaya yang telah dilakukan dengan menyurati penikmat aset Hasan Karman pemerintah ini. Tapi sampai sekarang belum ada hasilnya. Sesuai ketentuan, tutur Hasan Karman, peranikan aset pemerintah dapat saja menggunakan cara paksa. “Tapi kalau pakai cara paksa tidak enak juga. Kita akan upayakan cara yang sopan,” ujarnya. Ke Halaman 31 kolom 1

Ke Halaman 31 kolom 1

Ke Halaman 31 kolom 1

Ketika Sungai Pawan dan Jelai Kembali Meluap

Sekolah Diliburkan, Warga Kesulitan Sembako Tingginya curah hujan menimbulkan dampak bagi masyarakat pesisir Sungai Pawan, Ketapang. Setelah 18 kali terendam pada tahun ini, sekarang kembali banjir-bahkan yang terbesar-mulai menggenangi Desa Tanjungpura dan Mayak, Kecamatan Muara Pawan. Andi Chandra, Ketapang

ODY/PONTIANAKPOST

BERGANTI: Pipa-pipa tua di PDAM Singkawang ini bakal berganti. Ada pipa yang difungsikan sejak jaman Belanda.

“Rumah saya hampir tenggelam, rumah-rumah penduduk yang lain banyak yang tenggelam,” demikian pesan singkat M.Rum, Kepala desa Mayak, Kecamatan Muara Pawan. Banjir Desa Tanjung Pura dan desa Mayak itu dianggap banjir yang terbesar yang pertama kali dalam tahun 2010. Air naik cukup cepat sehingga

ANDI/PONTIANAKPOST

BANJIR: Banjir menghantui warga. Dibantu curah hujan tinggi dan luapan air pasang.

banyak warga yang rumahnya terendam air. Sampai kemarin sudah sudah 80 persen rumah warga terendam, termasuk rumah Kepala Desa Tanjung Pura terendam air. Elham, Kepala Desa Tanjungpura juga membenarkan kondisi banjir yang besar. Warga Desa Tanjungpura kini tak bisa berbuat banyak. Kedalaman air dengan cepat naik. Mereka tak bisa beraktivitas. Kesulitan makanan sudah dirasakan masyarakat. “Kita tidak tahu, apakah akan ada bantuan dari PMI atau Pemda,” demikian SMS Elham Kades Tanjungpura. Kondisi air yang semakin dalam di Desa Tanjungpura dan Mayak diakui Martin, salah seorang guru SDN Desa Tanjung Pura. Ia menuturkan Tanjung Pura sudah terendam banjir sejak hari Minggu yang lalu menyebabkan 2 (dua) buah SD dan 1 (satu) SMP digenangi air sudah mencapai 40 CM didalam seluruh ruangan dan mereka memantau pergerakan air yang terus naik kata Martin. Ke Halaman 31 kolom 1


PINYUH & NGABANG

26

Pontianak Post

Jabatan Dirut Diperpanjang

kriminal

Berkasnya Lamban ENTAH karena apa hingga saat ini Kejari Ngabang belum menerima berkas perkara pembunuhan Cannon yang melibatkan istrinya FU tersangka bersama 3 rekannya, dari Polres Landak. Ada kesan polisi lamban mengurusnya. Padahal rekontruksi pembunuhan sadis ini sudah dilakukan polisi Jumat (01/10) lalu di Mapolres Landak. Malah sebelum dilakukan rekontruksi pembunuhan di Mapolres Landak, Kajari Ngabang seminggu sebelumnya meminta berkas perkembangan pembunuhan Cannon, tidak kunjung diberi pihak kepolisian. “Setelah Kajari melakukan diskusi bersama stafnya, menanyakan apakah ada surat masuk tentang berkas perkara pembunuhan Canon belum ada. Maka dibuatlah surat secara resmi ke Polres Landak pada hari Senin tanggal 4 Oktober 2010,” kata Kajari Ngabang Robert P Sitinjak, SH, MH, melalui Kasipidum Andri Irawan, SH, MH kepada sejumlah wartawan Rabu kemarin di ruang kerjanya. Ia mengatakan lambatnya penyerahan berkas perkara ini, kata Andri akan berdampak pada masa tahanan 4 tersangka. Dimana sejak Polisi menahan ke 4 tersangka selama 20 hari, ditambah masa perpanjangan 40 hari (sampai tanggal 20 Oktober 2010), dari Kejaksaan Negeri Ngabang, menjadi 60 hari. (wan)

panen

Bupati di Sengah Temila KEGIATAN Panen perdana yang akan di lakukan oleh Bupati Landak Dr,Drs Adrianus AS. M.Si, Jumat (08/10), hari ini, di Dusun Oto Ledang Desa Keranji Pakidang Kecamatan Sengah Temila Kabupaten Landak, merupakan salah satu bentuk dari keberhasilan yang telah di raih oleh masyarakat khususnya kelompok tani yang ada di daerah ini. Keterangan Kepala Bidang Tanaman Pangan Dan Holtikultura Dinas Pertanian Kabupaten Landak Saut Silalahi kepada Kapuas Post kamis kemarin mengungkapkan, bahwa kegiatan ini akan di lakukan pada kawasan kelompok Tani Sinedes dengan luasan Areal 75 Ha dengan jenis tanaman padi jenis Hebrida Sembada dan SL.8 SHS. Di katakannya kegiatan ini adalah merupakan kegiatan yang di harapkan dapat memotivasi masyarakat agar dapat terus menerus melakukan upaya peningkatan hasil produksi sehingga hal ini akan memiliki dampak yang lebih baik pada sector baik pangan maupun pendapatan masyarakat. Oleh karenanya kegiatan ini bukan hanya dapat di laksanakan di Kecamatan Pahuman saja melainkan di seluruh kawasan Kabupaten Landak yang pada intinya adalah upaya mewujudkan serta meningkatkan hasil pertanian khususnya di bidang tanaman pangan di Kabupaten Landak. (wan)

PENETAPAN HARGA TANDAN BUAH SEGAR (TBS) Hasil Rapat Tim Pengkajian dan Kesepakatan Penetapan Harga TBS Kelapa Sawit Produksi Petani Kalbar bln SEPTEMBER 2010 paTOkan HarGa / kG TBS kelapa SaWiT prODUkSi peTani kalBar SBB : • Umur Tanaman 3 tahun Rp. 1.087.93,• Umur Tanaman 4 tahun Rp. 1.170.47,• Umur Tanaman 5 tahun Rp. 1.255.47,• Umur Tanaman 6 tahun Rp. 1.299.38,• Umur Tanaman 7 tahun Rp. 1.344.38,• Umur Tanaman 8 tahun Rp. 1.388.28,• Umur Tanaman 9 tahun Rp. 1.433.29,• Umur Tan. 10 s/d 20 tn Rp. 1.478.90,Harga Kernel/Kg : Rp. 3.892.67,- (tidak termasuk PPN) Indeks “K” : 87.93 % TIM PENETAPAN HARGA PEMDA TINGKAT I KALBAR

Harga CPO/ Kg Rp. 6.998.95 (tidak termasuk PPN)

Jumat 8 Oktober 2010

Libatkan Legislatif Evaluasi PDAM

HAMDAN/PONTIANAKPOST

SEPI: Gedung DPRD Pontianak tak pernah sepi dari kehadiran wakil rakyat. Sayangnya, ada unsur pimpinan yang malas meski ada mobil dinas.

Kebersihan Dinas PU Tak Genah MEMPAWAH- Munculnya dugaan manipulasi jumlah petugas bidang kebersihan di Dinas PU. Dikarenakan manajemen kepegawaian Dinas PU tidak dijalankan dengan baik. Jika manipulasi tersebut terbukti, bupati musti memberikan sangsi tegas. “Kalaulah dugaan terkait manipulasi jumlah pegawai bidang kebersihan itu terbukti,. Menunjukan manajemen yang dikelola Dinas PU tak genah. Bupati harus mengambil tindakan dan memberikan sangsi tegas. Agar persoalan seperti ini tidak terulang kembali di dinas maupun instansi lainnya,” tegas Darwis kepada wartawan koran ini. Legislator Partai Bintang Reformasi (PBR) Kabupaten Pontianak menyarankan agar pemerintah daerah melakukan penataan kembali terhadap keberadaan pegawai bidang kebersihan tersebut. Dengan penataan itu, maka akan terungkap berapa angka pasti terkait jumlah pegawai kebersihan itu. “Tidak menutup kemungkinan manipulasi data pegawai kebersihan itu sengaja dilakukan oknum tertentu untuk mendapatkan keuntungan pribadinya. Andaikan saja satu pegawai diberikan upah sebesar Rp 500 ribu perbulannya. Jika terdapat 100 nama pegawai yang dimanipulasi, maka oknum tersebut meraup untung Rp 50 juta,” analisanya.

Lebih jauh, Anggota Komisi B DPRD Kabupaten Pontianak ini menilai pihaknya telah memberikan anggaran yang cukup untuk pengelolaan bidang kebersihan tersebut. Hanya saja, sejauh ini tidak dikelola dengan baik dan maksimal. Padahal, jika dikelola dengan baik diyakini persoalan kebersihan dan sampah dapat diselesaikan. “Anggaran untuk pengelolaan sampah dan kebersihan di Kabupaten Pontianak sudah cukup besar. Jika dimaksimalkan maka hasilnya kerjanya akan lebih baik. Masalah bidang kebersihan itu terletak pada manajemen pengelolaanya tidak benar. Kita tidak mempermasalahkan kinerja pegawainya. Sebab, pegawai itu bekerja sesuai intruksi pimpinannya,” tuturnya. Bukan hanya masalah manajemennya saja, timbuh Darwis, dirinya mengaku kerap kali mendapatkan aspirasi dan keluhan dari pegawai kebersihan yang mengaku harus menanggung biaya untuk membeli peralatan kerjanya. Padahal, peralatan tersebut harusnya sudah disiapkan oleh dinas. “Harusnya pegawai tinggal melaksanakan tugas dan tanggungjawabnya saja dan tidak dibebankan untuk membeli peralatan. Kita mintakan agar bupati menyelidiki kebenarannya. Jikalah benar demikian, maka

HARGA KOMODITI DAN PAKAN TERNAK DI PONTIANAK komoditi Doc Broiler FS/Ekor Broiler Hidup/kg Ayam Buras hidup/kg Daging Sapi/Kg Daging Babi/Kg Karkas Kambing/Kg Telur Ayam Ras/Kg Pakan Petelur Stater/Kg Pakan Petelur Grower/Kg Pakan Layer/Kg Pakan Pedaging Starter/ kg Pakan Pedaging Finisher/kg Kulit Sapi / Kg Kulit Kambing / Lembar

MINGGU KE 1 SEPTEMBER 2010

Harga Rp. 8.000,Rp. 27.000,Rp. 40.000,Rp. 70.000,Rp. 50.000,Rp. 70.000,Rp. 17.500,Rp. 5.700,Rp. 5.600,Rp. 4.500,Rp. 5.800,Rp. 5.700,Rp. 7.500,Rp. 20.000,-

bupati harus mengusut tuntas dan memberikan sangsi tegas kepada oknum bersangkutan,” pintanya. Kedepan, Darwis mengajak semua pihak untuk senantiasa meningkatkan kontrol dan pengawasannya terhadap kinerja Dinas PU khususnya bidang kebersihan. Agar, pengelolaan kebersihan lingkungan di masyarakat dapat dilakukan dengan baik sebagaimana tugas dan tanggungjawabnya. “Rekan-rekan anggota DPRD yang membidangi masalah kebersihan hendaknya dapat bekerja dengan baik dan meningkatkan kontrolnya terhadap kinerja bidang tersebut. Caranya lebih aktif melakukan evaluasi dan koreksi baik dilapangan maupun kepada dinas dan instansi tersebut terkait hasil kerjanya,” pungkasnya. Hasil rapat kerja antara Bupati Pontianak, Drs H Ria Norsan MM MH dan Dinas PU beberapa waktu lalu mensinyalit adanya petugas yang hanya mencantumkan namanya dalam daftar pegawai bidang kebersihan. Namun, pegawai yang bersangkutan tidak pernah kelapangan dan melaksanakan tugas dan tanggungjawabnya. “Diantara peawai ada yang tidak bertugas hanya mencantumkan nama saja. Buktinya, saya jarang melihat petugas tersebut dilapangan,” kata Norsan. (ham)

MEMPAWAH- Asisten II Setda Pemerintah Kabupaten Pontianak, H Syahril S.Ip. M.Pd selaku tim pengawas kinerja PDAM mengaku telah melakukan evaluasi terhadap hasil kerja PDAM selama kepemimpinan Dirut, Salamun. Pihaknya menilai, Salamun dapat memberikan kontribusi besar untuk meningkatkan kinerja PDAM. “Direktur Utama PDAM Mempawah berakhir pada Oktober 2010 ini. Sebagai tim pengawas kinerja PDAM, kami sudah menyampaikan laporan hasil evaluasi kinerja PDAM selama satu periode terakhir. Hasilnya, kita akan memperpanjang jabatan Dirut PDAM yang saat ini dijabat oleh Salamun,” jelasnya sebagai tim pengawas kinerja PDAM Menurut Syahril, perpanjangan masa jabatan Dirut PDAM Mempawah itu dilakukan dengan beberapa pertimbangan. Selain hasil kerja Dirut yang dinilai layak diperpanjang, masalah pendanaan menjadi pertimbangan Pemda. Sebab, jika dilakukan penjaringan kembali terhadap Dirut PDAM, maka diperlukan anggaran yang besar. “Jika dilakukan lagi penjaringan. Perlu dana yang untuk menyelenggarakan pencarian Dirut PDAM yang barut. Pertimbangan lainnya, kita menilai kinerja Dirut PDAM Mempawah saat ini cukup baik dan diyakini dapat meningkatkan pelayanannya kepada para pelanggaran PDAM,” sebut Imam masjid Agung Alfalah Mempawah itu. Diluar beredar gelombang isu penolakan menyangkut rencana Pemkab Pontianak memperpanjang masa kerja Direktur PDAM Mempawah. Hal itu seperti ditegaskan Wakil Ketua

DPRD Kabupaten Pontianak, H Amin H Aminin yang menuntut agar dalam penyegaran pada manajemen Perushaan Daerah melibatkan pihak legislatif yang menjadi mitra kerja. Karena selama kepemimpinan Dirut Salamun dinilai kondisi serta manejemen masih memprihatinkan serta jauh dari harapan. “Penyegaran memang musti dilakukan. Selama ini hasil kerja PDAM masih jauh dari harapan. Upaya memperbaiki pelayanan air bersih kepada masyarakat masih belum terealisasi dengan baik seperti harapan konsumen. Selalu berkilah dalam proses perbaikan. Masyarakat sudah bosan karena terlalu lama menunggu pelayanan yang tidak kunjung baik,” tandas Amin kepada wartawan koran ini. Diakui, selama ini dewan terus memberikan dukungan yang sudah maksimal guna peningkatan kinerja PDAM Mempawah. Berupa pengalokasian sejumlah anggaran yang memadai agar manajemen bisa lebih baik. Tak hanya Pemda, PDAM juga mendapatkan kucuran dana miliran rupiah dari bantuan APBD Provinsi maupun APBN. “Namun, sampai saat ini pelayanan air bersih di masyarakat tidak mengalami perubahan. Lemahnya kinerja PDAM dikarenakan pimpinannya yang tidak dapat bekerja dengan baik dan maksimal. Kita menyarankan agar eksekutif selektif dalam menempatkan direktur PDAM tersebut. Kalau boleh, carilah orang yang benar-benar menguasai, berkualitas serta mamupu menangani PDAM,” pinta dia. Lebih jauh, Legislator Partai Persatuan Pembangunan (PPP) ini menyayangkan sikap eksekutif yang tidak pernah melibatkan DPRD sebagai mitra pemerintah dalam menangani PDAM. Buktinya, kinerja PDAM masih lemah dan memprihatinkan. Permasalahan ini harus dikoreksi dan dievaluasi. (ham)

PERKEMBANGAN HARGA RATA-RATA BEBERAPA BAHAN POKOK PENTING DI KOTA PONTIANAK NO.

NAMA BARANG BAHAN KEBUTUHAN POKOK

SATUAN

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

Beras Lokal/Kampung Beras IR64 Gula Pasir Minyak Goreng Bimoli Minyak Goreng Curah Daging Sapi Murni Daging Ayam Ras Daging Ayam Kampung Telur Ayam Ras Susu Kental Manis Bendera Susu Bubuk Putih Cap Bendera Jagung Pipilan Kering Garam Beryodium

KG KG KG LITER KG KG KG KG KG KLG 400 GR/KTK KG 250 GR/BKS

HARGA 6.500 7.550 10.125 12.000 9.625 73.250 27.250 35.000 17.400 7.975 23.925 4.125 900

KET.

Luar Negeri

Kualitas A

NO. 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26

NAMA BARANG BAHAN KEBUTUHAN POKOK Tepung Terigu Segitiga Biru Kacang Kedelai Mie Instan (Indomi Rasa Kaldu Ayam) Cabe Merah Besar (Biasa) Bawang Merah Ikan Asin Teri Kacang Hijau Kacang Tanah Ketelah Pohon Minyak Tanah Telur Ayam Kampung Cabe Keriting Bawang Putih

SATUAN KG KG BKS KG KG KG KG KG KG LITER KG KG KG

HARGA 7.000 7.375 1.175 32.750 14.000 45.500 17.750 15.500 2.375 7.000 31.500 40.000 23.250

KET.

Sumber Data : Dinas Perindag Prop. Kalbar


Pontianak Post

SINGKAWANG

Jumat 8 Oktober 2010

27

Perwako Tak Diindahkan

LANTIK: Pelantikan pejabat eselon II dan IV. Direktur PDAM diambil dari kalangan profesional.

ODY/PONTIANAKPOST

Pimpin BLH, Rasiwan Diganti Hermes PDAM Diisi Profesional SINGKAWANG –Rasiwan dilantik Wali Kota Singkawang Hasan Karman, Kamis (7/10), sebagai Kepala Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kota Singkawang. Mantan Kadis Bina Marga SDA dan ESDM Singkawang ini menggantikan Ramzi Nurdin, yang pensiun. Sebelum ke BLH, Rasiwan menjabat sebagai Staf Ahli Wali Kota Bidang Pembangunan. Posisi itu kini diisi Hermes yang lengser dari jabatannya sebagai Sekretaris DPRD Singkawang. Untuk mengisi posisi Hermes, wali kota sudah menunjuk Asep, sebagai Pelaksana Tugas (Plt). “Kita tunggu nanti pertimbangan dari Baperjakat untuk mengangkat (Sekwan) yang definitif. Sementara Plt dulu,” ujar Wali Kota Hasan Karman, kemarin (7/10).

Tak hanya pejabat eselon II, walikota juga melantik tiga orang pejabat eselon IV. Pemberhentian dan Pengangkatan itu berdasarkan SK Wali Kota Singkawang nomor Kep 821.24/30/BKD-B tahun 2010 tertanggal 5 Oktober 2010. Untuk eselon IV ini dua jabatan dirotasi oleh Hasan Karman dengan orang yang sama. Yakni Heri Nasution yang sebelumnya Kasi Pelayanan Perizinan di Kantor Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Kota Singkawang, ditukar posisinya dengan Agus Salim Kasi Kelembagaan Koperasi dan UKM Dinas Perindagkop Singkawang. Sedangkan Lurah Setapuk Besar Subandi AR, didaulat menjadi Kasi Perpustakaan Kantor Perpustakaan dan Kearsipan Kota Singkawang. Jabatan Lurah Setapuk Besar diisi oleh Plt. “Mungkin yang menjadi Pltnya adalah Seklur (Sekretaris Lurah)-nya,” ujar salah satu pejabat Pemkot Singkawang,

kemarin. Pelantikan itu dihadiri oleh Sekda Singkawang Suhadi Abdullani, serta Kepala SKPD Singkawang. Usai Pelantikan Wali Kota Hasan Karman ditanyai mengenai masih banyaknya posisi yang lowong alias tanpa pejabat definif menegaskan, akan diisi oleh Plt untuk sementara ini. Termasuklah Plt Direktur PDAM Singkawang yang sejak beberapa waktu silam belum definitif. Peraih gelar Doktor Ilmu Kependidikan, konsentarsi Manajemen Lingkungan,Universitas Negeri Jakarta (UNJ) ini menambahkan, untuk PDAM Singkawang rekrutmennya akan menggunakan konsultan independen. Soal kapan waktunya, Karman ingin sebelum 2010 berakhir sudah terlaksana. Selain itu juga masih menunggu Perda PDAM. Pria kelahiran Singkawang, 6 Agustus 1962 ini menegaskan, Direktur PDAM Definitif nantinya, tidak mesti dari kalangan PNS. (ody)

SINGKAWANG-Peraturan daerah dan Peraturan Wali Kota Singkawang tak diindahkan oleh pengusaha walet. Hal itu diungkapkan oleh BPK RI Perwakilan Pontianak dalam laporan hasil pemeriksaan tahun anggaran 2009. LHP BPK RI memuat soal penerimaan retribusi rumah walet sebesar Rp1 miliar. Namun, kata BPK, realisasi tahun 2009 tidak ada alias Rp0,00. Hasil pemeriksaan BPK juga mencantumkan pernyataan Kepala Bidang Penganggaran DPPKA Kota Singkawang. Penganggaran tersebut didasari sudah adanya perda dan perwako tentang retribusi atas rumah walet dan potensinya. Dalam salah satu pasalnya, pemberian izin pengelolaan sarang burung walet dikenakan biaya Rp10 juta dan perpanjangan juga Rp10 juta. Sedangkan pemberian izin pengelolaan dan pengusahaan sarang burung walet yang sudah ada sebelum diterapkan peraturan dikenakan Rp15 juta dan hanya berlaku lima tahun. LHP tersebut menyebutkan,

Kepala Bidang DPPKA menjelaskan, teknis penarikan dan penerimaan dilakukan oleh Kantor Perizinan dan Penanaman Modal Kota Singkawang sesuai dengan aturan yang berlaku. Masih menurut LHP, bendahara penerimaan Kantor Modal dan Pelayanan Terpadu Kota Singkawang, sosialisasi mengenai perda tersebut sudah dilaksanakan khususnya bagi pengelola rumah sarang burung walet. Namun, kesadaran para pengusaha sarang burung walet masih kurang dalam hal perizinan. LHP tersebut mengungkapkan, seiring dengan berlakunya perda ini, maka pengusaha burung walet yang ada harus menyesuaikan selambat-lambatnya dua tahun sejak diberlakukan perda nomor 7 tahun 2006 tentang pengelolaan dan pengusahaan sarang burung walet di Kota Singkawang. Diakui BPK, wali kota telah mengeluarkan surat pemberitahuan kepada pemilik atau pengusaha sarang burung walet dan Ketua Asosiasi Pengusaha Walet tanggal 8 Januari 2010

perihal izin pengelolaan/pengusahaan sarang burung walet. Namun, sampai batas akhir pemeriksaan BPK tanggal 11 Juli 2010, bahkan untuk tahun anggaran 2010 belum ada satu pun pengusaha rumah walet yang membuat perizinan melalui Kantor Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Singkawang. BPK menyimpulkan perda dan peraturan wali kota mengenai retribusi sarang burung walet di Kota Singkawang belum sepenuhnya dipenuhi. Hal ini tak sesuai dengan Pemendagri nomor 13 tahun 2006 tentang pedoman pengelolaan keuangan daerah, perda nomor 7 tahun 2006 tentang pengelolaan sarang burung walet. Kesadaran pengusaha rumah walet masih kurang dalam menanggapi perda dan perwako mengenai izin pengelolaan rumah sarang burung walet dan Kantor PMPT Kota Singkawang kurang intensif dalam memaksimalkan pemungutan pendapatan yang menjadi kewenangan dan tanggungjawabnya, demikian keterangan BPK dalam LHP tersebut. (zrf)

manja, cengeng, dan masalah lainnya. Membangun kepercayaan diri dan motivasi anak. Mengajarkan dan menanamkan nilai-nilai kehidupan. Menghilangkan perilaku negatif anak dengan mudah dan cepat. Memmbuat anak ketagihan belajar. Mengelola emosi diri sendiri dalam keseharian. Workshop diadakan hari Selasa, 12 Oktober 2010 di Hotel Khatulistiwa 2 Singkawang dan Rabu, 13 Oktober 2010 di Hotel Orchardz Pontianak, Pkl 13.00 s/d 17.00, pembicara Dwiriyadi Sujatmiko, CH.t, seorang Licensed NLP

Practicioner (Neuro Linguistic Programming) Certified Hypnotist, Hypnotherapy dan Communication Skill Practitioner (Sinergy Lintas Batas) dari Jakarta. Investasi seminar Rp 350.000,- bagi yang registrasi sebelum hari H cukup membayar Rp 200.000. Peserta mendapat coffe break dan bonus CD Audio relaksasi. Tempat terbatas, segera registrasi seminar di kantor LP3SDM Jl. Pahlawan No. 18 Skw dan Jl. Dr. Wahidin Gg. Adyaksa No. 7 Pontianak. atau melalui sms ketik nama dan alamat ke: 0852 4526 4444 atau 0852 4511 1174. (ody/ser)

Workshop HypnoParenting Membuat Anak Ketagihan Belajar

JIKA orangtua merasa stres, kuatir, merasa gagal dalam mendidik dan membesarkan anak, maka workshop ini akan menjadi berita terpenting yang dapat anda ikuti. Suatu terobosan dalam dunia pendidikan bagi orangtua untuk meraih kesuksesan men-

didik anak. Pernahkah Anda merasa frustasi, pusing, khawatir, bingung harus bagaimana dan bertanya-tanya apa yang sebaiknya dilakukan dalam menghadapi permasalahan anak. Jika jawaban anda ”Ya” pada

pertanyaan di atas maka anda perlu belajar menjadi orang tua yang didambakan oleh anak-anda. Kami percaya setiap orangtua ingin anaknya tumbuh menjadi orang yang baik, punya kepandaian, punya moral yang baik, percaya diri, rajin, disiplin, punya

motivasi dan semangat untuk maju, memiliki pengendalian diri yang baik, jujur, sabar, punya toleransi, suka menolong sesama dan inilah impian setiap orangtua. Namun pada kenyataannya seringkali anak menjadi tidak seperti yang diharapkan. Program ini

adalah untuk orang tua yang ingin mendidik anak dengan cara yang lebih efektif. Anda akan belajar bagaimana cara «mengendalikan» dan membangun mental anak Anda dengan hipnotis. Workshop singkat ini akan mengajarkan cara menghipnotis anak Anda dan meningkatkan prestasi anak Anda dalam berbagai bidang. Selain itu untuk menjadi orang tua efektif yang sukses di karir dan sukses dalam mendidik anak, maka workshop ini akan membimbing orangtua agar menjadi orangtua terbaik yang mampu menangani berbagai permasalahan dalam mendidik dan membesarkan anak. Workshop ini juga akan membongkar rahasia: menggunakan hipnotis untuk mengatasi berbagai masalah anak seperti prestasi akademik yang belum maksimal, gangguan konsentrasi, mogok sekolah, terlalu banyak bermain, suka berteriak, susah makan, berbicara kasar, pemalu, penakut,


SAMBAS

28

Pontianak Post

Walah, Tiang Listrik Desa Pakai Bambu

terigas

Kembangkan Apotek Hidup K e m ba l i ke alam merupakan hal yang harus diperhatikan masyarakat. Salah satu menuju ke arah sana, Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (BPMPD) Sambas mendorong masyarakat desa mengembangkan apotek hidup. “Kami mendorong m a s y a ra k a t p e d e saan untuk menanam tanaman obat. Hal ini dapat dilakukan oleh setiap keluarga, sehingga ketika sakit mereka tidak perlu membeli obat pabriBudiman Tahir kan,” kata Budiman Tahir, Kepala BPMPD, belum lama ini. Ia mengatakan sangat bersyukur, partisipasi warga menanam tanaman obat tinggi. Sebutnya, ada warga telah menanam 230 dan 318 jenis tanaman obat di desa berbeda. “Pengembangan apotek hidup berperan meningkatkan kesehatan masyarakat pedesaan. Selain itu, masyarakat tidak tergantung dengan obat-obat di pasaran yang mempunyai efek. Setelah ada tanaman obat-obatan, kami akan memberikan pelatihan kepada masyarakat mengolah tanaman dapat menjadi obat untuk penyakit tertentu,” tutur Budiman sekaligus memberdayakan kaum perempuan desa. (riq)

tilik

Pererat Tali Silaturahmi Dunia olahraga dapat menjadi ajang sebagai wadah mempererat tali silaturahmi sesama. Sebagian pegawai negeri di lingkungan Pemkab Sambas tergabung dalam Persatuan Bulutangkis Borneo Sambas menjadikan olahraga sebagai wadah mereka bersilaturahmi. Hamdi, Ketua PB Borneo Sambas saat pertandingan persahabatan dengan PB PGRI Tebas di GOR Andila Sambas, Rabu (6/10) malam, mengatakan kegiatan ini sengaja digelar agar komunikasi sesama penghobi bulutangkis terjalin baik. Ia menyebutkan agenda ini seperti ajang komunikasi dan silaturahmi dengan teman-teman dari persatuan bulutangkis lainnya. “Tidak hanya ajang saling tukar ilmu dibidang olahraga. Beberapa permasalahan terkadang menjadi topik hangat pembicaraan bagi pemain belum bertanding. Sambil menunggu giliran tanding, ya kita bicarabicara hal-hal yang ringanlah,” tutur dia. Hamdi mengungkapkan pertandingan menjadi hiburan tersendiri. “Terkadang aksi teman-teman bertanding di lapangan membuat kita tertawa. Ajang olahraga ini semakin asyik adalah tour tandingnya, karena selain menerima tantangan pertandingan persahabatan dari PB lain, balasan tandang harus dilakukan sebagai bentuk komunikasi yang baik.” (riq)

Jumat 8 Oktober 2010

Peran Pemkab Ditanyakan

Toriq/pontianakpost

TIANG KAYU : Warga yang ingin mendapatkan aliran listrik membangun jaringan secara swadaya menggunakan kayu dan bambu dengan sistem distribusi dari rumah ke rumah seperti di Desa Matang Segarau.

Kekritisan Mahasiswa Jangan Ditunggangi

SAMBAS – Kekritisan mahasiswa jangan sampai ditunggangi kepentingan penguasa dan pemerintah. Sekjend Aliansi Mahasiswa Kabupaten Sambas Nasaruddin, kemarin, mengatakan mahasiswa yang kritis harus berani membela perjuangan rakyat. “Seorang mahasiswa tugas utamanya belajar. Belajar dimana pun bisa, dengan peran yang sangat signifikan, mahasiswa hendaknya tak hanya sekedar bolak-balik kampus secara kostan,” ungkapnya. Ia menyebutkan mahasiswa sensitif terhadap keadaan sosial yang memang tanggung jawab membuatnya khas dibanding yang lain. Nasaruddin mengemukakan ilmuan Edward Shill menyebutkan kekhasan mahasiswa dikarenakan fungsinya yaitu mencipta dan menyebarkan kebudayaan tinggi, menyediakan bagan-bagan na-

sional dan antarbangsa, membina keberdayaan dan kebersamaan dan mempengaruhi perubahan sosial serya memainkan peran politik. “Kekritisan mahasiswa sangatsangat diharapkan, tentunya untuk kepentingan masyarakat banyak. Bagaimana tatkala pemerintah mengeluarkan kebijakan yang menyengsarakan rakyat, apakah mahasiswa membisu dan tidak berani melakukan kontrol sosial,” ungkapnya. Nasaruddin mengatakan jawaban itu ada pada diri setiap mahasiswa. Lanjutnya, sebuah kritik yang disampaikan tidak bisa diterima dengan lapang dada semua orang. “Banyak resiko yang dapat akan mahasiswa terima seperti uang beasiswa ditahan, intimidasi dari oknum tertentu melalui telepon atau diburu atau bahkan mungkin

dibunuh. Semua itu bukanlah hal yang harus ditakutkan selama mahasiswa benar-benar menyatakan kebaikan dan kenyataan,” paparnya. Menurutnya, telah banyak mahasiswa gugur demi kebenaran dan kemenangan rakyat seperti Arif Rahman Hakim gugur tatkala melakukan demonstrasi menentang masuknya modal asing ke Indonesia tahun 1970-an. Dikatakannya, Elang Mulya Lesmana gugur saat proses pergantian orde baru menuju reformasi, hingga Safaruddin, sosok Mahasiswa pahlawan reformasi Kalimantan Barat. “Kami berharap mahasiswa Kabupaten Sambas yang kritis tidak bicara demi kepentingan sesaat dan uang. Semoga mahasiswa Bumi Terigas tidak seperti anjing penjilat,” harap Nasaruddin. (riq)

listrik. Pria ini mengkhawatirkan jaringan listrik yang dibuat masyarakat setiap saat roboh dan menyebabkan masyarakatnya celaka. TEKARANG – Masyarakat dua “Anak-anak sering bermain di desa di Kecamatan Tekarang sekitar tiang listrik dengan jarinmembangun jaringan listrik gan kabel sangat kecil tersebut. menggunakan bambu dan kayu Kondisi tiang sudah banyak tua apa adanya. “Kondisi ini sudah dan hampir roboh, sebab sering berlangsung belasan tahun dilanda air pasang laut,” ungkap lalu tanpa ada kepedulian pe- Ismail. merintah daerah,” kata Kepala Kaur Pemerintahan Desa Sari Desa Matang Segarau Ismail Makmur Budianto mengatakemarin. kan masyarakat Ia menyebutmengharapkan kan warga yang jaringan tiang lisingin mendatrik permanen. patkan aliran Masyarakat di dua desa Dikatakannya, li str ik mem - ini sejak 65 tahun Indo- karena jarinbangun tiang nesia merdeka belum di- gan tiang listrik secara swadaya. merdekakan penerangan menggunakan Dikatakannya, listrik. Selama ini, sudah kayu dan bamtiang-tiang listrik berkali-kali mengajukan bu tidak semua pemasangan jaringan bambu dan kayu warga memantiang listrik permanen ini dapat dilihat faatkan listrik. tetapi tidak pernah didi Dusun Serang “Masyarakat tanggapi. Desa Sari Makdi dua dusun ini mur dan Dusun bila membuat Ismail Matang Kuang jaringan karena Desa Matang Serumah keluarga garau. mereka yang be“Masyarakat di lum teraliri listrik. dua desa ini sejak Karena berbagi 65 tahun Indonesia merdeka be- daya sehingga pemanfaatan perlum dimerdekakan penerangan alatan elektronik sangat terbatas listrik. Selama ini, sudah berkali- sebab sering padam,” tuturnya. kali mengajukan pemasangan Budianto mengungkapkan jaringan tiang listrik permanen masyarakat dua desa supaya tetapi tidak pernah ditanggapi,” jaringan listrik PLN masuk sehpaparnya. ingga dapat merasakan peneranIsmail mengungkapkan war- gan setelah lebih setengah abad ga Dusun Serang sebanyak 25 Indonesia merdeka. “Semoga kepala keluarga (95 jiwa) sedan- saja, aspirasi rakyat ini dapat gkan Dusun Matang Kuang se- diperjuangkan para pemimpin banyak 45 kepala keluarga (181 di DPRD dan Pemerintah Kabujiwa) belum mendapatkan aliran paten.” (riq)

Hukuman dan Penghargaan, PNS Punya Aturan SAMBAS – Peraturan kepegawaian mempunyai regulasi tentang punishment and reward (hukuman dan penghargaan). “Bagi pelanggar disiplin dan kewajiban maka terhadap pegawai negeri akan dikenakan hukuman,” kata Kepala Bidang Kesejahteraan dan Disiplin Badan Kepegawaian Daerah Sambas Marianis, kemarin. Ia menjelaskan berdasarkan Peraturan Pemerintah No. 53 tahun 2010 mengatur hukuman bagi pegawai negeri yang tak disiplin. Menurutnya, aturan baru ini jauh lebih berat dibandingkan peraturan sebelumnya. “Bagi pegawai negeri

tidak masuk kerja lima hari mendapat teguran. Kealpaan, 16-30 har i, dapat mengakibatkan penundaan kenaikan gaji dan pangkat, bahkan penurunan pangkat,” paparnya Marianis mengungkapkan tidak masuk kerja selama 31-35 hari, sanksinya penurunan pangkat setingkat, sedangkan alpa 36-40 hari dihukum mutasi dan demosi. Sedangkan, jelas dia, alpa 41-45 hari pembebasan jabatan, dan terparah alpa lebih dari 45 hari dapat men-

gakibatkan pemecatan. “Masa pelanggaran disiplin, dihitung secara kumulatif, mulai Januari sampai Desember tahun berjalan. Berbeda dengan regulasi sebelumnya, karena tidak dihitung secara komulatif,” jelasnya. Sebaliknya, kata dia, bagi pegawai negeri yang mengabdi dengan baik maka layak mendapatkan sebuah penghargaan. Sebutnya, berdasarkan Undang-undang No. 20 tahun 2009, pemerintah dapat memberikan

penghargaan berupa satya lencana kar ya satya atas pengabdian pegawai negeri sipil dengan masa kerja 10, 20 dan 30 tahun. “Bahkan pemerintah dapat memberikan hak dikebumikan secara militer di Taman Makam Pahlawan. Semua itu, bentuk penghargaan dan penghormatan atas pengabdian PNS terhadap bangsa dan negara,” ungkap Marianis. Ia mengatakan bahkan penerima penghargaan Satya Lencana Kar ya Satya

dapat menerima kenaikan pangkat istimewa. Lanjutnya, bukan hanya kenaikan pangkat tetapi pemberian penghargaan sejumlah uang. “Kalau dulu, tidak ada diberikan penghargaan uang, karena akan menjadi temuan BPK. Tetapi aturannya sudah ada saat ini, sehingga kepada para pegawai yang mendapatkan satya lencana dapat diberikan penghargaan uang oleh Pemkab Sambas,” paparnya. (riq)


Pontianak Post

KETAPANG

Jumat 8 Oktober 2010

29

Sungai Pawan Sungai Jelai Kian Meluap

POTRET

Tak Ada Alasan TIDAK ada alasan untuk tidak berolahraga. Kepala Bidang Pemuda dan Olahraga Disbudparpora Ketapang Drs Syaiful Zalid, menegaskan olahraga untuk menjaga kesehatan tubuh. “Ternyata bisa dilakukan dengan olahraga yang sederhana, salah satunya adalah berjalan kaki,” kata Syaiful. Dengan melakukan jalan kaki (jalan Sehat) secara rutin, secara signifikan dapat meningkatkan stamina, vitalitas, dan kesehatan mental. Pentingnya olharaga itu juga, maka Dsibudpora akan ambil bagian dalam kegiatan pada 10 Oktober 2010. Dimana, salah satu hotel di Ketapang akan menggelar Kegiatan Jalan Sehat dan Senam Aerobic. Menurut Yudo Sudarto, Kadis Budparpora, kegiatan seperti itu bertujuan mengajak gemar berolahraga. Secara terpisah, Sifradansyah GM Aston Ketapang City Hotel, menambahkan bahwa kegiatan jalan sehat tersebut akan dilaksanakan mulai pukul 06.00 WIB dengan rute Jalan R.Soeprapto– Jalan KH.Mansyur–Jalan H.Agus Salim–Jalan DI Panjaitan–Jalan R Soeprapto.(ndi)

Sekolah Diliburkan, Warga Harapkan sembako Andi/pontianakpost

TINJAU JEMBATAN: Bupati Tinjau Jembatan Penghubung Simpang Dua Menuju Teluk Melano (KKU). Perbaikan jembatan penting untuk menggerakkan ekonomi

Bupati Minta Perbaiki Jembatan

RAGAM

PEDA KTNA ASISTEN II Setda Ketapang, Drs H Sabran Amien, meminta kepada KTNA yang akan mengikuti kegiatan Pekan Daerah (PEDA) Kontak Tani- Nelayan Andalan VIII di Sintang, untuk mempersiapkan diri. Demikian juga persiapan yang akan dibawa dalam memenuhi rangkaian kegiatan dimaksud terutama dalampembagiantugasuntukmengikutijadwalyang telah ditentukan. “Pilihlah kader-kader yang berpotensi melalui rembuk,” H.Sabran Amien dalam rapat koordinasi di Setreatriat daerah. Kegiatan tersebut hendaknya diikuti dengan baik. Tak kalah penting adalah mengadopsi ilmu yang selanjutnya dapat diterapkan sekembalinya nanti, sehingga dapat memberikan nilai tambah dalam meningkatkanpengetahuandanpenghasilanpetani. Sementara itu Ketua KTNA Ketapang, Anis Munisa menjelaskan ada 16 kegiatan yang akan diikuti. “Isya Allah semua kegiatan akan diikuti oleh rombongan dari Ketapang,: kata Anis Munisah. Iamenjelaskansemuapesertasudahdibagisesuai dengan keahlian dan potensinya masing-masing dalam mengikuti lomba pada kegiatan PEDA itu. (ndi)

Simpang Dua ke Arah KKU

SIMPANG DUA—Infrastruktur jalan dan jembatan mendapat perhatian serius Bupati Ketapang dalam kelancaran arus barang dan jasa di daerah ini. Disela-sela kunjungan ke sejumlah kecamatan, Drs Henrikus M.Si menyempatkan meninjau langsung jembatan penghubungyangterletakdiKecamatan Simpang Dua. Jembatan tersebut salah satu jembatan menghubungkan Ketapang ke arah Kabupaten Kayong Utara (KKU). Kondisi jembatan tersebut sudah rusak parah dan perlu segera diperbaiki. Karena itu, Bupati mengharapkan Dinas Pekerjaan

Umum (PU) Kabupaten Ketapang segera mengalokasi anggaran utnuk perbaikan jembatan Simpang Dua. “Pembangunan jembatan ini penting untuk kelancaran ekonomi masyarakat,”kataDrsHenrikusM.Si, Bupati Ketapang, Kamis (7/10) dalam perjalanan menuju Ketapang. Perhatian Bupati Ketapang terhadap infrastruktur ini tak hanya melihat langsung kondisi jalan dan jembatan di kecamatan. Bahkan, saat dialog dengan masyarakat di sejumlah kecamatan, ia menegaskan APBD Ketapang memang tak kuat dan tak mampu sepenuhnya menangani kerusakan jalan. Selain itu, kerusakan ruas jalan yang rusak sebagian adalah ruas jalan propinsi Kalbar di wilayah Ketapang. Walaupun demikian, kerusakan-kerusakan tersebut berusaha

untuk ditangani Pemkab Ketapang bersama masyarakat Ketapang terlebihdahulu,sambildilakukanMoU secara administrative. Dalam kunjungan ke kecamatan, Bupati juga sempat menegaskan ke masyarakat dalam mengatasi Propinsi Kalbar, akan mengumpulkan owner perusahaan di Jakarta. Penegasan itu disampaikannya saat di Sukaramai, Kecamatan Sungai Laur. Niat untuk mengumpulkan owner perusahaan yang berinvestasi itu adalah guna membantu pemerintahmemerbaikijalan-jalan propinsi yang rusak. Ia menilai wajar meminta bantuan investor, sebab dana pemerintah terbatas jumlahnya. “Kita sangat berterima kasih kepada investor yang selama ini sudah cukup banyak membantu,” ujarnya. (ndi)

KETAPANG—Perhatian terhadap lingkungan hidup perlu serius. Tingginya curah hujan kini menimbulkan dampak bagi masyarakat pesisir Sungai Pawan. Setelah 18 kali terendam pada tahun 2010, kini banjir terbesar mulai menggenangi Desa Tanjungpura dan Mayak, Kecamatan Muara Pawan. “Rumah saya hampir tenggelam, rumah-rumah penduduk yang lain banyak yang tenggelam,” demikian pesan singkat M.Rum, Kepala desa Mayak, Kecamatan Muara Pawan. Banjir Desa Tanjung Pura dan desa Mayak itu dianggap banjir yang terbesar yang pertama kali dalam tahun 2010. Air naik cukup cepat sehingga banyak warga yang rumahnya terendam air. Sampai kemarin sudah sudah 80 persen rumah warga terendam, termasuk rumah Kepala Desa Tanjung Pura terendam air. Elham, Kepala Desa Tanjungpura juga membenarkan kondisi

banjir yang besar. Warga Desa Tanjungpura kini tak bisa berbuat banyak. Kedalaman air dengan cepat naik. Mereka tak bisa beraktivitas. Kesulitan makanan sudah dirasakan masyarakat. “Tahun ini ada bantuan bencana ndak ya, dari PMI atau Pemda,” demikian SMS dari Elham Kades Tanjungpura. Kondisi air yang semakin dalam di Desa Tanjungpura dan Mayak diakui Martin, salah seorang guru SDN Desa Tanjung Pura. Ia menuturkan Tanjung Pura sudah terendam banjir sejak hari Minggu yang lalu menyebabkan 2 (dua) buah SD dan 1 (satu) SMP digenangi air sudah mencapai 40 CM didalam seluruh ruangan dan mereka memantau pergerakan air yang terus naik kata Martin. Oleh karena itu semua SD yang di tepian Sungai Pawan mulai dari Desa Ulak Medang sampai Tanjung Pasar terpaksa sekolah diliburkan dan sejak kemarin mereka sudah berkoordinasi dengan pihak UPPK. Kemudian kemarin malam hujan masih mengguyur sehingga air terus bertambah naik. Dibeberapa tempat ada yang sudah mencapai ketinggian 2 meter bahkan lebih dan masyarakat setempat sudah kesulitan melakukan aktifitas keseharian mereka.(ndi)

Hari Ini, Halal Bihalal PGRI Ketapang PGRI Dukung Kebijakan Pemkab Berantas Kebodohan dan Kemiskinan

MaU paSanG di KETAPANG

• IKLAN • KOMBIS • LANGGANAN KORAN Hub. : Biro Pontianak Post

Ketapang Telp. 0534 - 35514

KETAPANG – Sekitar 1.500 guru yang tergabung dalam Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI), hari ini, Jumat (8/10), akan hadir di Gedung Pancasila dalam rangka halal bihalal PGRI Kabupaten Ketapang. Halal bihalal tersebut akan dihadiri Wakil Bupati Ketapang, Boyman Harun SH. Menurut ketua panitia Halal Bihalal PGRI, Misnawar Huddin S.Pd.I bahwa guru yang hadir tersebut diprioritaskan dari lima kecamatan, yaitu Kecamatan Matan Hilir Utara. Muara Pawan, Delta Pawan, Benua Kayong dan Matan Hilir Selatan. Tema halal bihalal tersebut adlaah “Sucikanlah Hati, Bersihkanlah Harta,

Rajutlah silaturahmi”. “Tau- dari baik SD/Madrasah Ibtidsiah akan disampaikan bapak aiyah, SMP/Madrasah TsanDrs H.Haitami awiyah, SMA/ Salim M.Ag ketMadrasah Aliua Forum Keruyah, maka siswa ku na n Umat akan dipulangBeragama Kakan lebih awal. limantan Barat, Ha l t e r s ebu t halal bihalal ini sesuai dengan sangat penting rekomendasi dalam rangka Diknas dan Kanmeningkatkan tor Kementerian ukhuwah IsAgama Kabulamiyah,” kata paten Ketapang. Misnawar HudSelain itu, siswa din S.Ag. diberikan tugas Disinggung di rumah.Bagi dengan adanya sekolah yang halal bihalal melakukan Mid Drs Syawaldi MY, M.Si terkait aktivitas Semester, disabelajar mengajar, Minawar rankan juga menyesuaikan menegaskan para siswa mulai dengan jadwal, atau guru yang

menjadi pengawas bergiliran sehingga tetap hadir dalam halal bihalal tersebut. Secara terpisah, Ketua PGRI Kabupaten Ketapang, Drs Syawaldi MY, M.Si menegaskan silaturahmi ini dianggap penting. Dengan menggeratkan silaturahmi, maka diharapkan kiprah guru kedepan dapat mengawal proses pendidikan di Ketapang ini lebih bermutu. Disinggung dengan pentingnya peranan pendidikan dalam memberantas kebodohan dan kemiskinan, Drs Syawaldi MY, M.Si mendukung sekali penegasan Bupati Ketapang, Drs Henrikus M.Si yang mengatakan untuk memberantas kebodohan dan kemiskinan,

sector pendidikan menjadi garda terdepan. “Kita sangat sependapat betul dengan kebijakan memajukan pendidikan untuk memberantas kebodohan dan kemiskinan, karena itu kita mendukung kebijakan pemerintanh,” kata Drs Syawaldi MY, M.Si, Ketua PGRI Ketapang. Ditambahkan Usman Tahir, Ketua PC. PGRI Matan Hilir Selatan, bahwa adanya halal bihalal dengan agenda lima kecamatan dalam Kota Ketapang ini didukungnya. Halal bihalal tersebut guna memperat silaturhami keluarga besar PGRI Kabupaten Ketapang, agar tetap terjaga Ukhuwah selama anggota PGRI yang multi agama dan etnis. (PK)


KAYONG UTARA

30 ALE-ALE

Sertifikasi Hak Paten Sebuah hak cipta dan karya seseorang atau logo yang menjadi lambang organisasi pemerintahan maupun swasta baik berupa kelembagaan institusi pemerintahan maupun perusahaan alangkah baiknya punya sertifikat Hak Paten dari Ditjen Hak Kekayaan Intelektual Kemenkum dan HAM RI. Muhaiyan Siddiq menegaskan supaya tidak ada komplain di kemudian hari. Pemerhati Sosial Ketapang menuturkan apa yang dikemukakan ketua DPRD Ketapang perlunya suatu seni dan budaya dibuatkan hak patennya dianya sangat sependapat. Tetapi yang dipatenkan hanya judul lagu seni dan tarinya apa, dan atas nama siapa penciptanya, semisal Model Syair gulung, itu yang dipatenkan. “Kalau masalah budaya saya rasa tidak bisa dipatenkan,” kata Presidium Lembaga Kajian Kebijakan Strategi Pembangunan Daerah (Lekkas-Bangda). Kemudian yang perlu dipatenkan adalah Logo,baik itu jenis logo instansi pemerintahan maupun logo perusahaan. Sepengetahuan dirinya logo pemerintahan Daerah Ketapang belum punya Hak Patennya. Itu penting dibuatkan Hak Paten agar punya kekuatan Hukum yang sudah dipatenkan. Muhaiyan menilai hal tersebut jangan dianggap sepele. Karena apabila pihak lain menggunakan lambang yang sama dan mengurus dengan model logo yang sama dan dipatenkannya walaupun belakangan dibuatkannya. Maka dengan sendirinya lambang yang digunakan Pemda menjadi tidak berarti dan dapat digugat,ganti rugi secara Hukum. (ndi)

RAGAM

Sulit Mendapatkan Peta Bagi perangkat desa serta kecamatan, keberadaan peta kabupaten secaramenyeluruh dan mendetail menjadi sangat penting sekali. Dengan adanya petatersebut, setiap desa akan lebih mengetahui dan memahami batas-batas desa merekasecara administratif dan di lapangan. Hal ini penting karena pemerintahan desa merupakan ujung tombak pelayanan masyarakat paling bawah. “Kadang perangkat desa dan BPD (badan permusyawaratan desa) menghadapi konflikantar masyarakat dan antar desa menyangkut batas desa. Dalam beberapa waktu terakhir, sengketa lahan antar desa semakin meningkat karena rencana pembukaan perkebunan sawit dan pertambangan. Ironisnya, tidak semua desa telah memiliki peta-peta tersebut,” keluh Ketua BPD Desa Sungai Kelik Kecamatan Nanga Tayap, Mawardi, baru-baru ini. Ia mengatakan sulitnya mendapatkan peta. Pernah ia beberapa kali ke Bappeda Ketapang namun tidak mendapatkan peta yang dibutuhkannya.“Seharusnya peta itu dapat dimiliki oleh semua desa, semua masyarakat. Karena peta kan bukan rahasia negara. Jadi aparat desa dan BPD harus memiliki peta yang berkenaandengan daerahnya masing-masing. Saya sudah 3 atau 4 kali ke Bappeda, tapinihil,” ujar Mawardi Bagi Mawardi seandainya di Pemkab. Ketapang menyediakan peta-peta tersebutdan mengharuskan biaya pengganti untuk pencetakannya, secara ikhlas perangkat desa dan BPD akan membayarnya. (har)

Pontianak Post

Jumat 8 Oktober 2010

Transportasi Darat Putus Banjir di Sungai Kelik

Andi/pontianakpos

POTENSI BAHARI: Kawasan Selatan Kalbar yaitu KKU maupun Ketapang memiliki potensi bahari yang cukup besar. Tampak di foto, sebuah motor nelayan sedang dibuat di sungai Ketapang Kecil.

Pemkab Tanggung Makan dan Obat Servis Calon Haji KETAPANG—Tahun ini, Pemkab Ketapang kembali menanggung makan dan minuman seta persedian obat-obatan bagi calon jamaah haji (CJH) dari Kabupaten Ketapang selama dalam perjalanan Pontianak (Asrama Haji) hingga ke Batam nantinya. Sedangkan untuk obat-obatan pulang pergi Ketapang-Pontianak-Batam-Mekkah pergi hingga pulang kembali ke Ketapang. Hal tersebut diungkapkan Kabag Kesra Setda Ketapang H. Mad-

noor Hamid ditemui di Kantor Bupati, Kamis (7/10). Ia mengatakan semua anggaran bersumber dari APBD 2010. termasuk fasilitas yang mobil untuk mengangkut calon jamaah haji dari Ketapang ke Pontianak dan dari pelabuhan Seng Hi eke Asrama Haji. “Untuk bus semuanya kita siapkan, jadi jamaah haji tak usah khawatir dan itu berlaku pergi dan pulang usai mengerjakan haji,” katanya. Sedangkan,lanjutdia,dariBatam ke Mekkan kecuali obat-obatan ditanggung oleh panitia haji yang biayanya sudah masuk BPIH (Bi-

aya Penyelenggaran Ibadah Haji). Saat ini, kata dia, para calon jemaah haji terus ditempa mental dan fisiknya dalam manasik haji, hingga hari terakhir manasih haji terakhir. “Kita berharap Calon jamaah haji benar-benar mempersiapkan mental dan fisik, agar pelaksanaan ibadah haji di tanah suci maksimal,” himbaunya. Selain urusan perut dan kesehatan CJH. Pemkab Ketapang akan semaksimal mungkin mengawasi perbekalan CJH, seperti barangbarang bawaan yang ada di koper masing-masing jamaah haji. (har)

KETAPANG—Tingginya curah hujan di pedalaman pada tahun 2010, maka sedikitnya sudah tiga kali banjir besar melanda Sandai dan sekitarnya. Begitu juga banjir di sekitar Kecamatan Sungai Laur. Luapan air itu juga sudha mulai turun. Ironisnya, jika Sandai, dan Sungai Laur tergenang air selama tiga hari, justru kawasan Sungai Kelik Kecamatan Nanga Tayap, sepahan, Muara Kayong, Desa Tanjungpura, Mayak dan Tanjung Pasar digenangi air bisa smapai satu bulan. Seperti di Desa Mayak, sejak tahun 2010, sudah 18 kali jalan desa digenangi air. “Banjir di Sungai Kelik sekitar satu meter, akibatnya jalan Propinsi pun terputus,” kata Mawardi, Ketua BPD Sungai Kelik Kecamatan Nanga Tayap kepada Pontianak Post. Genangan air itu akibat dari perhuluan. Mulai dari Sungai Kelik sampai ke Tanjung Pasar, diakuinya merupakan kawasan rendah. Dimana, air dari perhuluan itu masuk ke kawasan gambut. Air tergenang tersebut bisa bertahan sampai lebih dari satu bulan. Akibat luapan air itu, masyarakat kesulitan untuk melakukan aktivitas. Mereka sulit untuk bertani, atau pun menoreh karet. Bahkan padi

yang ditanam pun banyak yang mati. Jika pada masa lalu, banjir yang terjadi satu tahun sekali justru ditunggu-tunggu masyarakat untuk menurunkan kayu. Justru ketika banjir, masyarakat perhuluan menjadi punya duit ketika itu. Namun saat ini, kayu sudah semakin susah. Pekerjaan juga sulit, dan banjir menjadi momok bagi masyarakat. “Kalau penyakit ada yang sudah kena semacam kutu air, genangan air itu menyebabkan sebagian masyarakat membuat balai-balai untuk bertahan di kediamannya yang terendam air,” ujar Mawardi. Ditamabhkan Pitriyadi S.Hut, M.Si, Penyuluh Kehutanan Ketapang saat di kediamannya, kondisi banjir seperti di Sungai Kelik (Kecamatan Nanga Tayap), Desa Ulak Medang, Desa Tanjungpura, Desa Mayak (Kecamatan Muara Pawan) yang mengalami banjir cukup memprihatinkan. “dari aparat desa saya mengetahui banjir itu sudah 18 kali menggenangi Desa Mayak,” kata Pitriyadi. Alumni Jurusan Kehutanan Untan ini menjelaskan bahwa dalam skala yang wajar, banjir penting untuk penyebaran plasma nuftah, menyuburkan sebagian daerah serta rotasi bagi ikan-ikan untuk memijah dan berkembang biak. Namun kalau sudah 3-4 kali dalam setahun itu bukan lagi rahmat, namun bencana. (ndi)

Warga Ngeluh, Harga Surat Keterangan Tanah Mahal KETAPANG--Masyarakat di Desa Sungai Awan Kiri, Kecamatan Muara Pawan, mengeluhkan tingginya biaya pembuatan Surat Keterangan Tanah (SKT) yang dikeluarkan oleh Kepala Desa. Pasalnya setiap mereka mengajukan permohonan surat tersebut, tak tanggung-tanggung, pihak desa menekankan biaya hingga 500 ribu rupiah. Tentu saja, tidak semua warga masyarakat yang mampu membayarnya sehingga hingga saat

ini, masih banyak masyarakat yang belum mengurus surat-surat kepemilikan tanah mereka. Yani (45) salah seorang warga yang berdomisili di Dusun Pematang Benggol Desa Sungai Awan Kiri membenarkan tingginya biaya pembuatan SKT harus dikeluarkan mereka setiap mengajukan permohonan ke desa. Padahal diketahuinyabiaya administrasi di kantor Camat Muara Pawan hanya Rp 150 ribu. ”Kami di Sungai Awan Kiri

ini, heran. Mengapa di desa kami biaya SKT mencapai sekitar 500 ribu. Sedangkan di Desa Sungai Awan Kanan, Mayak, Tanjungpura, Tempurukan “hanya” 350 ribu saja. Seharusnya di desa-desa yang masih dalam 1 kecamatan harga biaya pembuatan SKT dapat disamakan,” ujar Yani lagi Menurutnya aparat atau perangkat desa meningkatkan biaya SKT hingga 1 juta apabila diketahui tanah tersebut akan dijual dengan harga mahal.

Tentu ini sangat memberatkan disamping tidak ada aturan baku menyangkut pembiayaan pembuatan SKT tersebut. Dalam menerbitkan Surat Keterangan Tanah (SKT) biasanya masyarakat selaku pemohon mengajukan kepada pemerintahan desa. Selanjutnya desa dan pemohon bersama-sama saksi-saksi yang mengetahui tanah tersebut melakukan pengukuran bersama. S etelah tanah ters ebut ”clear and clean”, maka desa

membuat SKT yang diketahui oleh camat setempat. Dalam penentuan biaya pembuatan SKT seharusnya pihak kecamatan membuat edaran yang mengatur biaya yang harus dikeluarkan oleh pemohon SKT. Dengan demikian ada kesamaan biaya di setiap desa. Hal ini penting untuk mencegahadanya turun naik harga SKT pada masing-masing desa. Selain itu, peranan BPD (Badan Permusyawaratan Desa) sangat strategis sekali. (har)


Pontianak Post

Aneka

Jumat 8 Oktober 2010

Oknum Kepsek Pukul Murid Sambungan dari halaman 25

“Anak saya dipukul karena alasan nakal, tapi janga n l a h s a m p a i d i p u ku l seperti ini, kan ada cara lain,” ungkapnya, kemarin. Ta i j u k e ra b a t k o r b a n lainya, menambahkan sikap yang ditunjukkan tersebut perilaku arogan. Sebuah cerminan buruk kau pencerdas bangsa, kata dia, yang seharusnya memberikan contoh dalam hal mendidik anak. Ia memahami

tugas seorang guru apalagi kepala sekolah memanglah berat, tapi setidaknya cara mendidik murid tidak dengan cara-cara kekerasan seperti ini. “Kami keluarga meminta dinas terkait memberikan tindakan tegas atas perilaku oknum kepala sekolah yang arogan ini,” tegasnya. Bahkan kasus pemukulan ini pun sampai ke telinga anggota DPRD Ketapang dari Tumbang Titi, Drs Herwani. Ia mengatakan sangat

TP3K dan PT WPP Gelar Pertemuan menyangkan aksi pemukulan tersebut terjadi. “Sudah menjadi tugas guru atau kepala sekolah mendidik murid dengan cara sopan, jangan main kekerasan,” ungkapnya. Ia menambahkan bukan zamannya lagi menggunakan cara kekerasan dalam mendidik anak bangsa. Ia pun ingat sebuah pernyataan menarik dari cara mendidik anak. “JIka anak dibesarkan dengan permusuhan maka

anak akan belajar berkelahi, nah kalau anak sudah diperlihatkan cara kekerasan dampak psikologisnya bagaimana nanti,” jelasnya. Oleh sebab itu, ia meminta Dinas Pendidikan Ketapang membawahi kepala sekolah memberikan peringatan serta pembinaan. “Kita minta dinas pendidikan turun ke lapangan untuk mencari fakta di lapangan, sebab sifat arogan bukanlah sifat seorang kepala sekolah,” tandasnya. (har)

Sambungan dari halaman 32

mengatakan pihaknya tetap mengusulkan alokasi rehab pendopo Rp 1,2 M. Angka ini, menurutnya masih tahap wajar. Dikarenakan rehap pendopo tak hanya dilakukan pengecatan dan pemotongan tanaman yang

ada, akan tetapi banyak ruangan yang tak layak perlu direhab, termasuklahdindingpendopoyang rusak.”UsulanrehappendopoRp 1,2 itu wajar untuk memperbaiki kondisi bangunan pendopo,” jelasnya. (har)

Terapkan Sistem Pengelolaan Satu Manajemen

Rehab Pendopo Bupati Rp1,7 M Sambungan dari halaman 25

Sampai saat ini, kata dia, saat ditemui jam istirahat setelah pembahasan persoalan alokasi dana rehab pendopo masih belum tuntas.

“PihakTAPDmasihtetappada angka sekitar Rp 1,2 M meskipun angkanya sudah turun dari usulan pertama,” katanya. Sementara, Kepala Badan Perencanaan Daerah (Bapeda), Farhan, yang merupakan TAPD,

Enam Mobil Dinas Belum Dikembalikan Sambungan dari halaman 25

Kendaraan aset pemkot yang belum dikembalikan termasuk digunakan mantan pimpinan dan wakil DPRD Kota Singkawang periode yang lalu. Setahun berlalu, kendaraan tersebut belum diserahkan ke pemkot. Permasalah aset ini merupakan catatan tersendiri dalam Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Badan Pemeriksaan

Keuangan(BPK)PerwakilanKalbar.KotaSingkawangmendapat opini tidak wajar dalam laporan keuangannya. Opini ini turun peringkat dari tahun sebelumnya,yangLHP-nyawajardengan pengecualian. Hasan Karman menambahkan, sebenarnya pemkot sudah banyak berbenah. Satu saja penilaian yang dianggap lemah olehBPKberpengaruhpadasektor lainnya. “Kita sudah banyak

berbenah, satu saja yang lemah berdampak pada semuanya,” paparnya. Kepala Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Kota Singkawang, Zulhiar menjelaskan, pihaknya hanya menyurati tiga dari delapan mobil dinas yang belum dikembalikan. Mereka disurati karena telah purnatugas dan tidak layak lagi menggunakan fasilitas

negara. “Hanya tiga yang kita surati,” ucapnya. Zulhiarengganmenyebutkan kedelapan pemegang aset tersebut. Dia hanya mengisyarakatkan termasuk di dalamnya pimpinandanwakilketuaDPRD Kota Singkawang periode sebelumnya. “Namanya saya lupa. Daritigayangkitasurati,satupun belum ada jawaban. Apalagi mengembalikan mobilnya,” tutupnya.(hen)

sekolah karena paginya hujan, jadi bolos,” ujar Alf. Ketiganya berjanji tidak akan mengulangi perbuatan tersebut. Selain takut

ditangkap Sat Pol PP, Wh, Alf dan Adt tidak ingin dikeluarkan dari sekolah jika melakukan pelanggaran serupa.(hen)

Tiga Siswa SMP Ngelem Sambungan dari halaman 25

Dua orang lainnya, Adt dan Alf mengaku tidak menhirup lem. Keberadaan ked-

uanya di tempat itu karena bolos sekolah. Alasan mereka bolos karena terlambat ke sekolah. “Kami tidak terlambat ke

Yasyir Anshari Temui Hakim Mediator Sambungan dari halaman 25

pernyataan-pernyataan semua pihak bahwa pemberhentian GK tidak benar hanya karena dia tak hadir pada hari pencoblosan. “Sebenarnya masih banyak hal yang tidak etis kita sebutkan dalam proses mediasi karena ini menyangkut pembuktian pokok perkara,” katanya. Pada intinya pihaknya tetap mengacu tiga opsi yang ditawarkan pihaknya ke GK. Karena persoalan GK ini adalah masalah internal partai. Sehingga apabila GK menarik gugatan dan patuh pada kepu-

tusan DPP, maka DPD Golkar Ketapang akan menjami posisi beliau sebagai anggota dewan tetap terjaga. Terkait munculnya SP oleh DPD, hal ini dikarenakan GK “balelo” atau tidak patuh dengan keputusan DPP. Sementara tenggat waktu SP yang diberikan terus berjalan. Apabila tidak dijalankan GK, maka sanski berat akan menanti GK. Bahkan boleh jadi, lanjut dia, proses mediasi saat ini berjalan menjadi sia-sia karena mekanisme Golkar telah berjalan lebih dulu. “Kita tetap menghormati proses mediasi yang saat ini

berlangsung, dan menyerahkan apapun keputusan hakim nantinya, tapi perlu diingat bahwa mekanisme di internal Golkar juga berjalan,” katanya. Seharusnya dari awal, kata Thauhid, urusan rumah tangga diselesaikan dengan cara baikbaik. Etisnya, GK sebelum melakukan tindakan dilaur mekanisme partai harus berpikir seribu kali. Apalagi mekanisme pembelaan partai Golkar masih ada. “Ibaratnya Golkar adalah kehidupan rumah tangga, Sedapat mungkinlah. yang namanya maslah rumah tangga inikan ndak perlu di ekspos,

selesaikan dulu kedalam. Kalau sudah begini kalau memang tidak “kerasan” dan tak mau patuh aturan partai silakan keluar dari partai atau tidak ya dikeluarkan,” jelasnya. Thauhid menambahkan mediasi ini memang tidak dihadiri pihak Gusti Kamboj maupun kuasa hukumnya Nazirin. Sebelumnya pihak Yasyir sudah memberitahukan pertemuan dirinya dan kliennya dengan hakim mediator di PN Ketapang. “Saya sudah mengontak Nazirin, kuasa hukum Gusti kamboja, dan tidak ada masalah,” katanya. (har)

Sekolah Diliburkan, Warga Kesulitan Sembako Sambungan dari halaman 25

Oleh karena itu semua SD yang di tepian Sungai Pawan mulai dari Desa Ulak Medang sampai Tanjung Pasar terpaksa sekolah diliburkan dan sejak kemarin mereka sudah berkoordinasi dengan pihak UPPK . Kemudian kemarin malam hujan masih mengguyur sehingga air terus bertambah naik. Dibeberapa tempat ada yang sudah mencapai ketinggian 2 meter bahkan lebih dan masyarakat setempat sudah kesulitan melakukan

aktifitas keseharian mereka. Antisipasi musibah banjir ini sedang diupayakan oleh masyarakat dan Kepala Desa Tanjung Pura, mereka berharap bantuan dari pihak Kecamatan dan Pemkab Ketapang karena banyak warga yang sudah mulai kekurangan sembako. Banjir di pedalaman juga masih terjadi di Sandai. Untuk sekitar desa penjawaan sebagaimana disampaikan haryanto, air masih sekitar 2 meter di jalan. Rumah pun masih banyak tergenang. Kondisi banjir tak hanya

terjadi di pesisir Sungai Pawan, namun sungai Jelai Hulu juga meluap. Dari Sofia B.Yuana, Guru SMPN 01 Jelai dikabarkan jalan desa sudah terendam banjir. Kondisi jalan sudha tenggelam dan rusak berat. “Jalan tak layak lagi di lewati buat badan demam,” kata Sofia. Sesuai keadaan dataran lingkungan didataran rendah yang terdalam mencapai 3-4 meter. Di Jelai Hulu, r umah penduduk habis tenggelam. Mereka menungsi ke rumah ke-

luarga yang tidak terkena banjir. Demikian juga di d e s a p e r i a nga n , Du s u n riam 1 da dan riam 2 sangat memprihatinkan jika sudah banjir terutama RT 04 dan RT 05. bahkan pada bulan Juli-Agustus 2010 sudah 3 kali banjir. Pada curah hujan ini sudah empat kali banjir. Sedangkan di Desa Tengg erang da Tanjung hanya sebagian kecil jalan antar desa yang terendam. Walaupun demikian untuk melintasi jalan warga pun terpaksa menggunakan jasa perahu. (*)

Perimbangan Presiden ini. Jimly menyayangkan, masih banyak legislatif kerap melakukan studi banding dengan dalih menggodok peraturan daerah. Ini sudah menjadi hal yang membudaya.Padahalmenurutnya, hasil yang diperoleh tidak

sebanding dengan dana yang dikeluarkan. “Saya memang tidak setuju dengan studi banding.Manfaatnyatidaksebanding dengan apa yang dikeluarkan,” kata Ketua Dewan Penasehat Ikatan Cendikiawan Muslim Indonesia (ICMI) ini.(hen)

14 kabupaten/kota di Kalbar. Ini sebagai salah satu upaya memberdayakan daerah,” ujar Harso. Ia pun menyampaikan, pihaknya telah mengulirkan wacana untuk mengembangkan MABT lebih luas lagi. Tidak hanya di Kalbar tapi hingga seluruh Indonesia. Menurutnya, perkembangan

ada budaya ke depan menuntut keterbukaan diri. “Kami sadar itu, jadi tidak salah jika wacana meningkatkan status MABT sebagai organisasi tingkat provinsi menjadi organisasi kemasyarakatan tingkat nasional. Kami juga ingin melepaskan diri dari kesan eksklusif dan menjadi lebih aktif,” pungkasnya. (*ing)

kepemimpinan tingkat IV angkatan VI di Kabupaten Ketapang tahun 2010 Sementara itu, Kepala Bagian Kepegawaian setda Ketapang, Ibnu Syarif S.Sos, M.Si mengharapkan menerangkan Diklatpim tersebut diikuti 40 peserta dari tanggal 4 Oktober sampai 13 Nopember 2010. Diklat tersebut berujuan meningkatkan pengetahuan, keaghlian, ketrampilan dan sikap untuk dapat melaksanakan tugas jabatan structural eselon IV secara professional dengan dilandasi kepribadian dan etika pegawai negeri sipil sesuai dengan ketentuan instanasinya. Demikian juga men-

ciptakan aparatur yang mempu berperan sebagai pembaharu dan perekat persatuan dan kesatuan bangsa. Tak kalah penting adalah, memantapkan sikap dan semangat pengabdian yang berorientasi pada pelayanan, pengayoman dan pemberdayaan masyarakat. Menciptakan kesamaan visi dan dinamika pola pikir dalam melaksanakan tugas pemerintahan umum dan pembangunan demi terwujudkanya pemerintahan yang baik. “Sasaran diklatpim ini agar terwujudnya PNS yang memiliki kompetensi ang sesuai dengan persyaratan jabatan struktur eselon,” terangnya. (ndi)

Tak Perlu Studi Banding Sambungan dari halaman 25

Ungkapan yang sama juga ditujukannya kepada bupati / wali kota dan gubernur. Pemimpin daerah tidak perlu melakukan studi banding hanya untuk ingin belajar dari daerah lain. Fasilitas

teknologi dapat dimanfaatkan untuk mendapatkan apa yang diinginkan. “Jangan bupat, wali kota atau gubernurnya yang pergi. Cukup stafnya, itu pun staf dapat membuka internet. Tidak perlu harus mengeluarkan uang banyak,” ucap mantan Dewan

Rampung 90 Persen Sambungan dari halaman 25

“Kami harap semua DPD mampu memberikan kontribusi untuk cetak biru perjalanan MABT ke depan, terutama terkait hal-hal krusial yang berkaitan dengan Etnis Tionghoa, supaya makin mampu berkiprah demi bangsa dan Negara,” jelasnya.

Disampaikan harso, Singkawang dipilih sebagai kota pelaksanaan rakernas untuk menghilangkan kesan DPP MABT selalu melakukan kegiatannya di Pontianak. Apalagi lokasi Pontianak yang cukup jauh dari daerah-daerah lain. “Kami coba menerapkan, pelaksanaan kegiatan DPP dilaksanakan bergilir pada

Penuh Tantangan Sambungan dari halaman 25

Karena itu itulah, ia menilai penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan kepemimpinan (Diklatpim) tingkat IV yang dilaksanakan di ruang rapat Kantor Bupati (5 Oktober-13 Nopember 2010) memiliki peranan yang sangat strategis. Dimana tujuanya untuk meningatkan pengetahuan keahlian, ketrampilan dan sikap professional sebagai bentuk kompetensi kepemimpinan dan majerial yang dibutuhkan oleh pejabat structural esselon IV. Sehingga diharapkan tercipta aparaturyangmampuberperam

sebagaipembaharudanmampu memantapkan sikap semangat pengabdian yang berorientasi pelayanan, pengayoman dan pemberdayaan masyarakat. Drs F.Sungkalang mengharapkan aparatur mempunyai kesamaan visi, misi dan dinamika pola pikir dalam melaksanakan tugas pemerintahan umumdanpembangunandemi terwujudnya pemerintahan yang baik. Tak kalah penting, ia mengharapkan,diklatpimtersebut jangan terkesan formalitas semata yang pada akhirnya memboroskan waktu, tenaga dan biaya. oAcaa pembukaan pendidikan dan pelatihan

31

drasah dan pembangian lahan. “Sejumlah persoalan sudah kami upayakan untuk diselesaikan dan terhadap persoalan sosial yang timbul, kami sudah cukup intens untuk menyelesaikannya,” kata dia. Sementara, Kepala Bidang Ekonomi Bappeda Sintang E GultommenanyakansoalCommunity Development perusahaan, karena menurutnya bisa saja masih banyak masyarakat yang tidak mengetahui apa saja yang sudah dibantu oleh perusahaan untuk menunjang

Sambungan dari halaman 32

Pandapatan menambahkan, Kebun Plasma dibangun oleh PT. Perkebunan Nusantara XIII dan setelah selesai pembangunannya maka PT. Perkebunan Nusantara XIII (Persero) menyerahkan kebun dimaksud kepada rakyat. Setelah konversi maka yang bertanggung jawab penuh terhadap kebun dan produksi adalah Petani Plasma sebagai pemilik kebun. Namun walaupun demikian, pembinaan terhadap Petani Plasma tetap dilakukan pihak PTPN, bahkan bekerjasama dengan pemerintah daerah setempat dalam hal ini adalah dinas-dinas perkebunan, agar kualitas produksi yang dikirim ke pabrik sesuai dengan standar mutu TBS yang ditetapkan Dirjenbun. ”Pembinaan terus kami lakukan di lapangan, dengan melibatkan KUD, tokoh masyarakat, serta tokoh adat. Dengan harapan agar petani dapat melakukan perawatan dan pemanenan kebun sesuai standar perusahaan,” jelas dia.

pembangunan di desa. “Karena saya lihat yang protes sebenarnya sedikit, tetapi masyarakat yang datang dalam sejumlah pertemuan beberapa waktu lalu banyak, mungkin saja mereka belum tahun bantuan apa saja yang sudah disampaikan perusahaan untuk menunjang pembangunan di desa,” ungkapnya. Gultom mengatakan, memang tidak harus masyarakat yang punya lahan yang mempersoalkan, karena diera keterbukaan saat ini semua pihak berhak tahu termasuk LSM maupun wartawan. “Tentunya pada kondisi itu wajib bagi kita

Dalam hal peremajaan tanaman (replanting), lanjut Pandapotan, Pemerintah dalam hal ini Dirjenbun telah membentuk program Iuran Dana Asuransi Perkebunan (IDAPERTABUN), dengan cara menyisihkan sebagian dari hasil penjualan produksi mereka untuk biaya peremajaan kebun mereka masingmasing. Hanya saja pada kenyataan sebagaian petani mengambil kembali uangnya untuk keperluan keluarganya, oleh karena itu, pemerintah mencanangkan program Revitalisasi Perkebunan dengan memberikan subsidi bunga selama masa pembangunan kebun mereka. ”Dalam Program Revitalisasi Perkebunan, PT. Perkebunan Nusantara XIII (Persero) ditunjuk sebagai mitra pengelola kebun plasma, untuk satu siklus umur tanaman melalui Kerjasama Pengelolaan Satu Manajemen,” ungkapnya. Dengan terbentuknya sistem pengelolaan satu manajemen tersebut, Pandapotan mengharapkan sistem perke-

untuk memberikan penjelasan, sehingga masyarakat bisa paham,” ucapnya. Tomi Sagala menjelaskan, program Community Development dengan jumlah biaya yang sudah dikeluarkan lebih dari Rp400 juta. “Kami bantu membangun jalan dan jembatan serta memperbaiki parit,” ungkapnya. Sementara, Turmuji mengatakan, sudah selayaknya apa yang dilakukan perusahaan sosialisasinya bisa lebih ditingkatkan lagi, sehingga ada pemahaman masyarakat mengenai berbagai hal terkait kegiatan perusahaan. (mus)

bunan plasma PTPN XIII, akan berjalan sesuai dengan prosedur yang ditetapkan perusahaan. Dimana dalam manajemen pengelolaan nantinya akan dilakuka oleh perusahan. Hal tersebut memang membawa manfaat. Hal tersebut diakui salah seorang petani plasma, Rianto (29), menurut dia dengan adanya pengelolaan satu manajemen oleh PTPN, kondisi kebunnya menjadi lebih terawat. Sebab sebelum terbentuknya sistem tersebut, Rianto yang memiliki dua kapling kebun kelapa sawit mengaku jarang melakukan perawatan terhadap kebunnya, meskipun selama ini pihak PTPN XIII telah memberikan arahan melalui kelompoknya. Sehingga hasil yang didapatkan Rianto semakin menurun. ”Namunsejakadanyasistem pengelolaan satu manajemen ini, kami merasakan manfaatnya. Sebab dalam pengelolaan kebun, langsung ditangani oleh perusahaan. Sehingga secara otomatis hasil yang didapatkan semakin meningkat,” tandas dia.(*)

Perusahaan Programkan CSR Sambungan dari halaman 32

“Seperti yang dilakukan PT PT Reliance securities. Meskipun perusahaannya berada di Jakarta, tapi peka akan lingkungan di Kabupaten Kapuas Hulu. Tanpa ragu mereka gelontrokan CSR di kabupaten

kita,” kata Nasir. PT Reliance securities melalui program CSR mendonasikan berupa adopsi 2.610 bibit pohon dan 5 perahu. Donasi CSR itu digulirkan ke masyarakat Desa Pulau Manak, Kecamatan Embaloh Hulu, Kabupaten Kapuas

Hulu. Donasi itu sebagai bentuk perhatian terhadap konservasi lingkungan di kawasan Taman Nasional Betung Kerihun. Khususnya masyarakat yang berada di kawasan penyangga yang peduli akan penyelamatan hutan dan lingkungan. (wank)

Masyarakat Sadar Pajak Sambungan dari halaman 32

Dan pajak yang diberlakukan oleh pemerintah umumnya, lanjut Jhon, tetap mengacu pada peraturan Perundang-ungangan yang berlaku. Selain itu, ia juga meng-

harapkan kepada para camat, kepala desa dan unsur tim intensivikasi PBB Kabupaten Sekadau yang merupakan ujung tombak, agar sungguh- sungguh dan mengambil langkah-langkah dalam pencapaian realisasi penerimaan PBB setiap tahunya.

Yang terpenting, menurut Jhon, kesadarana masyarakat dalam membayar pajak. Dia juga mengingatkan kepada masyarakat, bahwa pajak merupakan salah satu pendapatan daerah yang digunakan untuk membangunmasyarakatbanyak di Kabupaten Sekadau. (nie)

Lagi, Polisi Gagalkan Pengiriman TKI Illegal Sambungan dari halaman 32

Keberuntungan polisi belum berakhir, karena kembali berhasil mengamankan 3 orang TKI illegal asal Lampung Timur, 2 orang perempuan 1 orang lelaki. “Informasi yang kita dapat, ternyata sudah ada 1 bis lagi yang sudah masuk ke Malaysia yang diduga juga membawa TKI illegal,” jelas Kasat Reskrim, mantan Kapolsek Entikong ini. Dari pengakuan bebebrapa

orang TKI, keberangkatan mereka ke Malaysia dikatakannya untuk mengikuti tes masuk kerja di perusahaan minyak di negara tetangga itu. Namun, dari tangan mereka, polisi tidak menemukan surat-surat ketenagakerjaan, selain pasport. Seperti pengakuan Wasiati (26 tahun) dan Nasikem (24 tahun), keduanya mengikuti petunjuk SL, seorang pria kenalan satu kampung di Lampung Timur, akan dijemput oleh seorang wanita bernama Elisabet,

warga Malaysia. Menurut Wasiati, Elisabeth adalah majikan ibunya yang pernah berkerja di Malaysia, dan kedatangannya ke Malaysia adalah untuk menggantikan pekerjaan ibunya yang sudah tua sebagai Pembantu Rumah Tangga (PRT). Sedangkan Nasikem yang sudah bersuami dan beranak dua yang ditinggal di kampung halamannya, adalah tujuan untuk menjenguk saudara, yang buntut-buntutnya adalah untuk bekerja juga. .(nto)

Komisi II DPR RI Pantau Perbatasan Sambungan dari halaman 32

H Rusli Ridwan langsung disambut oleh Bupati Sintang MiltonCrosby.Sebelummenuju tempat penginapan di Hotel Sakura Sintang, politisi dari PartaiAmanatNasionalinimengatakan, ada dua tim dari Komisi II DPR RI yang turun kelapangan untuk melihat langsung kondisi perbatasan yaitu tim yang ke Kalbar dan satu tim lagi ke Papua. “Kami melihat daerah perbatasan ini mengalami kesenjangan dengan daerah negara tetangga di sebelahnya, terutamadiperbatasanKalimantan,” ungkap Abdul. Kalau di Papua, ia menilai kesenjangan itu tidak terlalu nampak karena pertumbuhan pembangunan di dua daerah yangberbatasantidakjauhbeda. “Tetapi kalau di Kalimantan, ibaratnya rumput tetangga itu lebih subur dari rumput di neg-

eri sendiri,” ucap Abdul. Dari kondisi itu, ia mengatakan, dengan adanya badan khsusus yang akan menangani masalah perbatasan ini, tentunya diharapkan kawasan perbatasan bisa di dorong untuk menjaga keutuhan dan kedaulatan negara kesatuan Republik Indonesia. “Selain itu juga dapat menunjang kebutuhan pengembangan ekonomi,” ucapnya. Bupati Sintang Milton Crosby mengatakan, kedatangan Komisi II DPR RI yang ingin melihat langsung kawasan perbatasan Sintang ini, akan dimanfaatkan untuk memaparkan lebih lengkap masalah yang ada di kawasan perbatasan Sintang. “Kebetulan mereka datang, dan kami akan sampaikan persoalan infrastruktur jalan sepanjang 226 kilometer menuju perbatasan yang saat ini masih berstatus

jalan kabupaten,” jelasnya. Harapan Milton, Komisi II DPRRI ini bisa menyuarakan ke pemerintah pusat kalau status jalan itu sudah selayaknya dimabil alih oleh negara, karena merupakan jalan akses menuju perbatasan. “Kita juga akan sampaikan soal border development center dan juga pengembangan kawasan ekonomi di perbatasan, termasuk infrastruktur penunjangnya seperti pelabuhan darat,” ucapnya. Selain itu yang akan disampaikan juga adalah, kondisi pendidikan dan kesehatan yang merupakan infrastruktur dasar. “Termasuk pengembangan pos lintas batas karena selama ini Sintang masih belum ada, sementara di kabupaten lainnya di Kalbar sudah lebih dulu mendapatakan alokasi untuk pembangunan PLB,” tukasnya. (mus)

Ciduk Bandar Togel Sambungan dari halaman 32

Dijelaskan Fajar, bahwa tersangka MR diciduk saat sedang melakukan aktivitas perjudian jenis togel, bertempat di rumahnya Gang Sani Kelurahan Beringin Kecamatan Kapuas. Setelah dilakukan penggeledahan oleh anggota polisi, berhasil diamankan sejumlah barang

bukti, diantaranya adalah uang sebesar Rp137 ribu, buku rekap, kupon togel dan 2 buku tafsir mimpi. “Tersangka MR merupakan bandar kecil, karena dia memiliki kaki tangan,” imbuhnya. Setelah dilakukan penangkapan terhadap tersangka, polisi kemudian terus melakukan pengembangan kasus ini lebih

lanjut. Akibat perbuatannya itu, tersangka MR harus berurusan dengan hukum. Karena kasus yang membelitnya akan diproses lebih lanjut. “Salah satu atensi Kapolri, tugas kepolisian adalah untuk menindak tegas semua jenis bentuk perjudian. Karenanya harus menjadi perhatian serius masyarakat,” pesannya.(nto)


Pro-Kalbar

32

Pontianak Post

Putussibau

Perusahaan Programkan CSR COORPORATE Sosial Responsibility atau CSR merupakan salah satu bentuk tanggung jawab sosial perusa­ haan terhadap ling­ kungan. Sebab itu, pe­r usahaan diimbau untuk memprogram­ kan CSR tersebut. “Terutama perusa­ haan yang bergerak dan berusaha di Ka­ bupaten Kapuas Hulu, sehingga kehadiran pe­r usahaan akan di­ rasakan manfaat se­ cara sosial oleh ma­ AM Nasir syarakat,” ungkap Bu­ pati Kapuas Hulu AM NAsir kepada wartawan, Kamis (7/10) kemarin di kantornya. Ditambahkan Nasir, CSR akan memberi dampak positif terhadap perkembangan ma­ syarakat. Apalgi diselenggarakan di wilayah masyarakat di sekitar perusahaan yang ada. Dan juga tidak menutup kemungkinan oleh perusahaan lain yang jauh, namun memiliki kepekaan untuk melaksanakan CSR.

Lagi, Polisi Gagalkan Pengiriman TKI Illegal SANGGAU - Lagi, jajaran Pol­ res Sanggau berhasil menggagal­ kan upaya pengiriman sejumlah Tenaga Kerja Indonesia (TKI) asal Lampung, Batam, Makasar dan beberapa dari Pontianak. Mereka saat ini sedang menjalani pemeriksaan oleh Polisi. Ketika dikonfirmasi, Kapolres Sanggau AKBP I Wayan Sugiri melalui Kasat Reskrim AKP Fa­ jar DaniSusanto kemarin sore, membenarkannya. Dijelaskan, bahwa penggagalan upaya pen­

giriman TKI illegal ini berkat in­ formasi yang diperoleh polisi dari masyarakat. Lalu dilakukan razia di akses utama menuju Entikong pada Rabu, 6 Oktober 2010 malam lalu. Namun polisi baru mendap­ atkan hasil pada dini hari, sekitar pukul 02.30 WIB, pada 7 Oktober 2010 keesokan harinya. Sejumlah bis maupun kend­ araan pribadi yang melintas di kawasan ini diperiksa. Hasilnya, Polsek Entikong mengamankan 9 orang TKI illegal asal Batam,

mereka menggunakan bis. Ke­ mudian dari pemeriksaan pada bis lain, didapatkan lagi 7 orang di Jalan Raya Beduai-Entikong juga berasal dari Batam. Satu diantara dari 7 orang ini diduga adalah sebagai perekrutnya, berinisial ZE. Dari kendaraan umum yang lain, polisi juga mengamankan 8 orang TKI, masing-masing 4 orang berasal dari Makasar dan 4 orang lagi dari Pontianak. u Ke Halaman 31 kolom 5

Sanggau

Ciduk Bandar Togel

u Ke Halaman 31 kolom 5

Sekadau

Masyarakat Sadar Pajak PENTINGNYA membayar pajak, demi ter­ laksananya pembangunan di Kabupaten Sekadau yang tercinta ini. Untuk itu perlunya kesadaran masyarakat membayar pajak tepat waktu. Selain itu, dinas ter­­­kait harus gencar mem­­berikan sosialisasi serta terus memberi­ kan pemahaman kepa­ da masyarakat akan pen­tingnya pajak bagi kehidupan berbangsa dan bernegara. Hal ini disampaikan oleh Ai­ Yohanes Jhon sisten I Pemerintahan, Perekonomian Kabupaten Sekadau Yohanes Jhon, yang juga menjabat Plt Sekda Kabupaten Sekadau. Menurut Jhon, semua bentuk pembangunan yang kini tengah dan akan dilaksanakan oleh pemerin­ tah Kabupaten Sekadau bersumber dari pajak. u Ke Halaman 31 kolom 5

FOTO SRI WANTO WINARNO

DIAMANKAN: TKI illegal asal Makasar, Lampung, Batam dan dari Pontianak yang diamankan di Polres Sanggau.

TP3K dan PT WPP Gelar Pertemuan

u Ke Halaman 31 kolom 5

BAGI yang suka mengadu nasib, perjudian jenis togel atau nomor buntut masih menjadi pilihan untuk menguji keberuntungan dengan harapan mendapatkan uang secara mudah. Kapolres Sanggau AKBP I Wayan Sugiri melalui Kasat Reskrim AKP Fajar Dani Susan­ to kepada wartawan mengatakan, bahwa pada 2 Oktober 2010, se­k itar pukul 12.00 WIB lalu, seorang wa­ nita berinisial MR (49 Fajar Dani Susanto ta­hun), berhasil dici­ duk dan telah ditetapkan sebagai tersangka kasus perjudian jenis togel. “Tersangka sudah kita mintai keterangan­ nya, berikut barang bukti sudah kita amankan untuk diproses lebih lanjut,” jelasnya.

Jumat 8 Oktober 2010

FOTO HERI MUSTARI

KALUNGKAN SELENDANG: Bupati Sintang mengalungkan selendang tenun ikat kepada anggota Komisi II DPR RI yang berkunjung ke Sintang, kemarin.

Komisi II DPR RI Pantau Perbatasan SINTANG - Anggota Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Repu­ blik Indonesia (DPR RI) berkun­ jung ke Sintang, untuk melihat langsung kondisi kawasan per­ batasan Bumi Senentang dengan negara tetangga Malaysia. Kunjungan kali ini merupakan salah satu upaya yang dilakukan para politisi Senayan, untuk me­

lihat langsung dan menginven­ tarisasi sejumlah persoalan yang ada di kawasan perbatasan Kalbar khususnya Sintang. “Kebetu­ lan kami membidangi otonomi daerah, dan kunjungan kali ini memang ditujukan untuk melihat langsung kondisi perbatasan,” kata Abdul Hakam Naja, wakil ketua Komisi II DPR RI kepada

sejumlah wartawan, Kamis (7/10) di Bandara Susilo Sintang. Sekitar pukul 14.00 WIB, pesa­ wat milik maskapai Kalstar Avia­ tion yang membawa rombongan Komisi II DPR RI tiba di Bandara Susilo Sintang, dan rombongan yang terdiri dari Abdul Hakam Naja, Agoes Poernomo, H Subyakto dan u Ke Halaman 31 kolom 5

Bahas Kisruh Perkebunan Sawit dan Warga SINTANG - Tim Pembina dan Pengembangan Perkebu­ nan Kabupaten (TP3K) Sin­ tang, memfasilitasi kisruh ya­ ng terjadi antara masyara­kat Desa Baras Kecamatan Desai de­ngan PT Wahana Plantation and Product (WPP). Pekan lalu, TP3K sudah meng­gelar pertemuan dengan masyarakat Desa Baras untuk men­d engarkan penjelasan apa yang menjadi tuntutan masyarakat, dan Kamis (7/10) sekitar pukul 10.00 TP3K Sin­

tang kembali menggelar per­ temuan dengan pihak mana­ jemen PT WPP. Dalam pertemuan yang di­p impin pelaksana hari­ an TP3K Sintang H Turmuji Hasma meminta, perusahaan bisa lebih proaktif menyele­ saikan sejumlah permasalah sosial di masyarakat. “Karena kami lihat dari pertemuan dengan masyarakat minggu lalu, masyarakat sudah cukup antipati dengan keberadaan perusahaan,” katanya. Sementara, Toni Sagala, site manager dari PT WPP membeberkan sejumlah per­ soalan yang terjadi di wilayah investasi mereka terkait uang u Ke Halaman 31 kolom 5

Melihat Kebun Wilayah Distrik Kalbar (DKB) II Parindu PTPN XIII

Terapkan Sistem Pengelolaan Satu Manajemen Sejak tahun 1981 PT. Perkebunan Nusantara XIII (Persero) aktif mem­ bangun Kebun Plasma baik Pola PIRBUN maupun KKPA. Bahkan total areal kebun plasma yang telah dibangun dengan pola tersebut lebih besar dari pada total kebun inti. Salah satunya perkebunan sawit yang terdapat di Wilayah Distrik Kalbar (DKB) II Parindu. WAHYU ISMIR, Parindu PT. Perkebunan Nusantara XIII (Persero) sebagai Agent of Development (alih teknologi, pem­b inaan dalam bidang kualitas dan kuan­titas) berkewajiban membeli produksi Tandan Buah Segar (TBS), mengolah dan

WAHYU ISMIR/PONTIANAK POST

BERI PENJELASAN: General Manager DKB II Parindu Pandapotan Girsang memberikan penjelasan kepada wartawan mengenai kebun pengelolaan satu manajemen.

memasarkannya. PT. Perkebunan Nusantara XIII (Persero) membeli produksi TBS Kebun Plasma sesuai dengan harga yang ditetapkan oleh Tim Penetapan Harga Tandan Buah Se­ gar Provinsi setempat. Menurut General Manager DKB II Parin­ du, Pandapotan Girsang, luas areal kebun plasma di DKB II lebih luas dibandingkan lahan inti. Untuk areal plasma seluas 21.547 hektar. Sedangkan jumlah kebun inti sebe­ sar 7.297 hektar. Hal ini disebabkan PTPN XIII sebagai BUMN yang bergerak di bidang perkebunan, selalu mengedepankan kepen­ tingan masyarakat. ”Sehingga tak mengherankan, selain jumlah kebun plasma yang lebih luas dibandingkan inti, letak kebunnya juga menyebar. Hal ini disebabkan karena permintaan masyarakat sendiri, dimana letak tanah mereka yang terse­ bar,” ungkap Pandapotan. u Ke Halaman 31 kolom 5


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.