Pontianak Post

Page 1

Pontianak Post Selasa 9 Februari 2010 M / 25 Shafar 1431 H

SELEBRITAS

Prihatin Kondisi Borobudur BINTANG film dan pesinetron Ayu Pratiwi harus absen dari dunia akting. Itu terkait dengan tugasnya sebagai Puteri Indonesia Pariwisata 2009. Kendati begitu, gadis kelahiran Jakarta, 23 Mei 1987, tersebut menikmati kesibukannya. ’’Aku jadi bisa keliling ke daerah-daerah. Jadi, banyak hal yang selama ini cuma aku dengar bisa kulihat langsung,’’ ujarnya saat ditemui di Mal Senayan City, Jakarta, kemarin (8/2). Salah satu yang menjadi keprihatinan gadis bernama lengkap Isti Ayu Pratiwi itu adalah rusaknya Candi Borobudur. Ayu Pratiwi ’’Dulu waktu aku kuliah, sering denger sih (kerusakan candi). Tapi, ternyata waktu lihat langsung, rusaknya parah sekali,’’ ujar pemeran Sarah dalam film Kiamat Sudah Dekat

Eceran Rp. 2.500

P E RT A MA DA N T E RUT A MA DI K A L I M A N T A N B A R A T

Kejagung Bidik Korupsi Kalbar Perintahkan Kajati Buka Lagi Kasus Korupsi PTPN XIII JAKARTA--Kejaksaan Agung mengintruksikan Kejaksaan Tinggi Kalbar membuka lagi kasus korupsi PT Perkebunan Nusantara XIII, dan beberapa kasus korupsi yang melibatkan pejabat daerah ini.

Wakil Jaksa Agung, Darmono, saat rapat kerja dengan Komisi III DPR RI, Senin (8/1) menyatakan, kasus yang disidik tahun 2005 tersebut menemukan beberapa kendala teknis terkait audit kekayaan negara. “Saat itu saya masih menjabat sebagai Kepala Kejaksaan Tinggi Kalbar. Saya dua kali kena praperadilan, terhadap penahanan mantan direktur PTPN XIII, Akhmaluddin Hasibuan,”

Darmono

papar Darmono. Dengan dibukanya kembali kasus PTPN XIII, Darmono menharapkan ada bukti baru atau novum, terkait kerugian negara yang dialami. “Kendala saat itu, ketika hendak mengaudit kerugian negara, BPK Pontianak menyatakan audit BUMN dilakukan oleh BPK Pusat. Namun setelah beberapa kali ekspose di BPK Pusat, tiba-tiba BPK menyatakan kesulitan melakukan audit karena kurang

tenaga auditor,” katanya. Kendala ini, lanjutnya, diharapkan tak akan terjadi saat kasus dibuka kembali. Informasi terakhir, kata Darmono, kasus tersebut dihentikan penyidikannya. Pada akhir 2005, Akhmaluddin disangka melakukan tindak pidana korupsi. Saat itu dia menjabat Direktur Utama PTPN XIII (Persero) Kalbar. Objeknya adalah pembangunan pabrik minyak sawit (PMS) Rimba Belian Ke Halaman 7 kolom 1

Tujuh Fraksi Indikasikan Korupsi BI Dinilai Lalai dan Tidak Tegas JAKARTA--Kasus dugaan penyimpangan dalam pengucuran dana talangan (bailout) kepada Bank Century makin memanas. Dalam pemandangan awal Pansus

Ke Halaman 7 kolom 5

Hak Angket Bank Century kemarin (8/2), mayoritas fraksi meyakini adanya korupsi dalam kasus tersebut. Terkait dengan tema akuisisi dan merger (Bank CIC, Pikko, dan Danpac menjadi Bank Century), seluruh fraksi Ke Halaman 7 kolom 1

SOSOK

Raih Gelar Doktor WALIKOTA Singkawang, Hasan Karman, SH, MM, berhasil meraih gelar Doktor Ilmu Kependidikan, konsentarsi Manajemen Lingkungan, dalam ujian terbuka di hadapan Sidang Terbuka Senat Guru Besar dan Dewan Penguji, yang berlangsung diAula Gedung M Lt 1 Program Pasca Sarjana, Universitas Negeri Jakarta (UNJ), Rawamangun Jakarta, Senin (8/2) siang. Hasan Karman, berhasil mempertahankan disertasi Hasan Karman

Ke Halaman 7 kolom 1

GROW WITH CHARACTER

Network untuk Terobosan Vertikal TAHUN pertama MarkPlus Professional Service bisa dilalui dengan tenang berkat adanya job “pelaris” dari Sampoerna. Saya menggunakan “masa tenang” itu untuk memperluas network, dengan berusaha aktif di organisasi nonprofit sebanyak mungkin. Yang relevan tentu saja. Rotary Club (RC) penting, karena di situlah berkumpul orang-orang “kelas atas”. Karena itulah, saya pun mengambil inisiatif Hermawan Kartajaya untuk membentuk Rotary Club Surabaya Metropolitan. Saya nekat saja jadi chartered president, artinya ketua pendiri. Ke Halaman 7 kolom 1

Demo Lima Kota Tunggu Obama JAKARTA--Kedatangan Presiden AS Barrack Obama Maret nanti sudah ditunggu berbagai kelompok massa di tanah air. Salah satunya organisasi Hizbut Tahrir Indonesia. Mereka akan mengerahkan ribuan anggota untuk berdemonstrasi menyambut Obama. Organisasi itu menuding Obama bertanggung jawab atas konflik Timur Tengah yang menelan banyak korban jiwa. ”Demo kami tetap tertib dan tidak rusuh,” ujar Juru Bicara Hizbut Tahrir Indonesia Ismail Yusanto kemarin. HTI akan menggelar aksi di lima kota.Yakni, Jakarta, Surabaya, Medan, Jogjakarta, dan Makassar. ”Kami akan berkoordinasi dengan elemenelemen lain yang sepaham,” katanya. Amerika Serikat, kata Yusanto, tetap menjadi pendukung konflik meski telah berganti presiden. ”Bahkan, mereka mengirim pasukan tambahan ke Afghanistan dan menambah semakin banyak korban,” ujarnya. Sejak Obama dilantik Januari tahun lalu, HTI telah berkali-kali berunjuk rasa di Kedutaan Besar Amerika Serikat. ”Kami berdemonstrasi untuk Demo

Amerika Buru Uranium Kalbar PONTIANAK—Prancis memang memegang banyak data tentang kandungan uranium Kalbar. Tak heran jika Amerika Serikat juga mengicar potensi tambang uranium di daerah ini. Menurut mantan Chief Le Sondage (Kepala Bidang Pengeboran) explorasi uranium Nanga Pinoh/Nanga Ella & Nanga Kalan di Commessariats L’Energi Le Anatomique (Badan Tenaga Atom Perancis), Sunarjo M BSc, Prancis waktu itu menggandeng BATAN saat melakukan penelitian. ”Jika ada kerjasama di tingkat internasional mengenai itu saya tidak terlalu persis. Apakah ada hubunganya Sunarjo juga dengan AS dan Prancis dalam melakukan kerjasama,” katanya dihubungi Pontianak Post, Senin (8/2). Menurut Sunarjo, eksplorasi telah dimulai pada dekade tahun 60-an. Kegiatannya merambah hingga Ke Halaman 7 kolom 5

Ke Halaman 7 kolom 5

Kepedulian Warga Kalbar untuk Pendidikan Sumatera Barat 11:59 15:19 18:03 19:14 04:35

Kebut Pembangunan, Tahun Ajaran Terima Murid Baru Warga Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat mengucapkan banyak terimakasih atas kepedulian warga Kalbar dalam membantu korban gempa bumi pada 30 September 2009 lalu. Bantuan berupa satu unit sekolah baru SMP ini diharapkan dapat mengatasi murid-murid yang kini masih menimba ilmu di bawah tenda-tenda darurat.

B. SALMAN, Painan Salman/Pontianak Post

MUSIK khas Minangkabau mengalun merdu. Bunyi seruling dan rabana terdengar begitu indah. Dua gadis dengan lincah

BANGUN SEKOLAH: Rombongan Kalbar saat meninjau lokasi pembangunan SMP 09 di Kanagarian Ampang Pulai, Kecamatan Koto XI Tarusan, Kabupaten Pesisir Selatan.

mengikuti irama musik. Dengan cekatan mereka membawakan Tarian Piring. Seiring dengan itu, dua gadis cantik lainnya dibawah payung berwarna kuning berjalan pelan menyambut kehadiran rombongan Kalbar. Upacara selamat datang dari warga KanagarianAmpang Pulai ini begitu semarak. Kehadiran rombongan disambut dengan kalungan seledang dan mencicipi racikan buah pinang. Sebuah adat yang tidak lekang ditelan jaman. Tokoh masyarakat Sumatera Barat Drs H Darizal Basir menyambut positif keinginan warga Kalbar membangun satu unit sekolah baru (USB) SMP 09 di Kanagarian Ampang Pulai, Kecamatan Koto XI Tarusan, Kabupaten Pesisir Selatan (Passel). Bahkan Darizal siap “mengawal” pembangunan sekolah tersebut sehingga kualitas bangunan tidak diragukan. “Ini amanah masyarakat Kalimantan Barat.

Online: http://www.pontianakpost.com/ *Mempawah, Sambas, Singkawang, Bengkayang Rp 2.500 *Landak, Sanggau, Sintang Rp 3.000 *Ketapang Rp 3.000 *Kapuas Hulu Rp 3.000

Ke Halaman 7 kolom 5

Jawa Pos Group Media


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Pontianak Post by Pontianak Post - Issuu