Pontianak Post Rabu 9 September 2015 M / 25 Dzulkaidah 1436 H
Eceran Pontianak Rp 3.000
pertama dan terutama di kalimantan barat
Obat Kuat Anti-Ekonomi Loyo Hari ini Diluncurkan Presiden
selebritas
JAKARTA - Satu bulan lebih menyusun resep obat kuat antiekonomi loyo, hari ini akhirnya paket ekonomi diluncurkan. Joko Widodo (Jokowi) mengatakan, pemerintah sudah menyiapkan tiga paket kebijakan ekonomi. Namun, untuk tahap pertama, akan dirilis satu paket terlebih
dahulu. ‘’Pertama soal deregulasi, ini ada yang untuk rakyat dan pengusaha,’’ ujarnya di sela acara pembagian sembako di Jakarta Timur kemarin (8/9). Menurut Jokowi, ada ratusan langkah yang masuk dalam tiga paket kebijakan tersebut. Misalnya, untuk deregulasi saja ada 154 aturan yang akan disederhakan. Karena itu, pengumuman akan dibagi dalam tiga tahap agar substansinya bisa uKe Halaman 11 kolom 1
Kapolri: Pergantian Buwas Mutasi Biasa
Dominique Diyose
Petualang Sejati Di atas catwalk, model Dominique Diyose boleh terlihat feminin. Tubuh langsing dan tinggi semampainya memang kerap memperagakan beragam busana rancangan desainer ternama yang berhasil membuat citra feminin. Tidak jarang dia terlihat seperti manekin cantik yang dibalut pakaian yang tidak kalah ayu. Namun, di luar panggung, dia adalah petualang. Traveling menjadi passion-nya. Dia punya tekad untuk menjelajahi Indonesia. uKe Halaman 11 kolom 5
dana desa
Syarat Cukup 1 Lembar JAKARTA - Pemerintah terus mencari jurus jitu untuk mengurai berbelitnya birokrasi pemerintah daerah (Pemda) dalam pencairan Dana Desa. Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro mengatakan, fokus pemerintah pusat saat ini adalah mempercepat pencairan Dana Desa agar segera bisa d i g u na k a n u n t u k Pencairan menggerakkan pemLebih bangunan desa. ‘’Jadi syaratnya kami minta Sederhana disederhanakan,’’ ujar Saat ini harus Bambang Brodjonemelampirkan : goro, saat ditemui di Kantor Presiden, ke- Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APB marin (8/9). Desa) Bambang menye- Rancangan Pembangubut, saat ini banyak nan Jangka Menengah desa yang belum bisa Desa (RPJM Desa) mencairkan Dana - Rencana Kerja PembanDesa karena belum gunan Desa (RKP Desa) memenuhi syaratsyarat yang ditentuPenyederhanaan : kan Pemda kabupat- Cukup melampirkan 1 en/kota. Misalnya, lembar APB Desa, RPJM harus menyusun Desa, dan RKP Desa Anggaran Pendapa: Kementerian Keuangan, tan dan Belanja Desa Sumber Diolah (APB Desa), Rancangan Pembangunan Jangka Menengah Desa (RPJM Desa), hingga Rencana Kerja Pembangunan Desa (RKP Desa). ‘’Nanti, berbagai syarat itu cukup 1 lembar saja,’’ katanya. Bambang menyebut, aturan penyederhanaan syarat tersebut masuk dalam Surat Keputusan uKe Halaman 11 kolom 5
11.42
14.53
17.46
18.54
04.21
Jadwal Shalat Sepanjang Masa: H. Syekh Abdul Rani Mahmud Alyamani.
Online: http://www.pontianakpost.co.id/
HENDRA EKA/JAWA POS
TANDEM: Kapolri Jenderal Badrodin Haiti (kiri) berbincang dengan wakilnya, Budi Gunawan, sebelum rapat dengan Komisi III DPR dimulai kemarin.
JAKARTA – Sebagian kalangan di DPR tidak bisa menerima pencopotan Kepala Bareskrim (Kabareskrim) Mabes Polri Komjen Pol Budi Waseso. Mereka menganggap mutasi itu berhubungan dengan penggeledahan yang dilakukan Bareskrim di Pelindo II. Kemarin (8/9) Komisi III DPR memanggil Kapolri Jenderal Badrodin Haiti untuk meminta keterangan perihal pencopotan tersebut. Rapat dengar pendapat (RDP) itu berlangsung pukul 11.00. Dalam rapat tersebut Badrodin didampingi petinggi Polri. Misalnya Wakapolri Komjen Pol Budi Gunawan dan Kabareskrim baru Komjen Pol Anang Iskandar. Ada pemandangan berbeda pada pertemuan saat itu. Biasanya rapat hanya dihadiri beberapa anggota dewan. Namun, kemarin mayoritas anggota komisi III terlihat disiplin. Seusai pemaparan dari Badrodin, satu per satu perwakilan fraksi pun bertanya. Perwakilan Fraksi PDIP uKe Halaman 11 kolom 5
Asap Bikin Pengap Tetangga Polisi Tahan Dua
Mobil Mewah Malaysia
PM Singapura Nyatakan Kegeraman saat Kampanye SINGAPURA – Warga Singapura dan Malaysia kembali harus menghadapi serangan kabut asap akibat kebakaran hutan di Sumatera kemarin (8/9). Seperti tahun-tahun sebelumnya, gangguan itu selalu terjadi pada musim kemarau antara Juni hingga September. Singapura yang terletak di sisi timur Sumatera berselimut kabut tipis sejak pagi hingga siang kemarin. Gedung-gedung pencakar langit di Negeri Merlion tersebut hanya terlihat samar. Badan Lingkungan Nasional Singapura (NEA) melaporkan, polusi udara di Singapura naik ke tingkat yang tidak sehat kemarin.
MUJADI/PONTIANAK POST
ANGKUT SAWIT: Sebuah kapal motor sarat muatan kelapa sawit melintasi Sungai Kapuas, Kota Pontianak untuk dibawa ke pabrik pengolahan. Kabut asap juga mengganggu kelancaran transportasi air.
Berdasar catatan NEA, indeks standar polusi (PSI) mencapai 111 pada pukul 07.00 waktu setempat sebelum turun ke 80 beberapa jam kemudian. Kisaran 101–200 dianggap ”tidak sehat”. Orang-orang yang memiliki penyakit jan-
tung atau pernapasan disarankan mengurangi aktivitas fisik dan di luar ruangan ke kawasan bisnis. Kondisi tersebut membuat Perdana Menteri (PM) uKe Halaman 11 kolom 5
PONTIANAK- Dua unit mobil mewah dari Malaysia disita polisi saat melintas di Perbatasan IndonesiaMalaysia di Entikong, Sanggau, Minggu (6/9). Dua mobil mewah berplat Malaysia itu bermerek Porche dan Cherokee. Kepala Bidang Humas Polda Kalbar, AKBP Arianto mengatakan, kedua mobil tersebut ditahan setelah adanya laporan masyarakat yang menginformasikan adanya dua mobil mewah tersebut. Dari laporan tersebut polisi langsung menindaklanjuti dengan menyetop kedua mobil itu dan memeriksanya. “Kedua mobil tersebut diduga tanpa dokumen,” kata Arianto, kemarin. Saat diperiksa, kedua pengendara mobil tersebut tidak dapat menunjukkan dokumen atau ke-
absahan surat-menyuratnya. “Kedua mobil itu kita sita untuk pemeriksaan lebih lanjut,” lanjut Arianto. uKe Halaman 11 kolom 5
Mereka yang Terlahir dengan Nama-Nama Tak Lazim (1)
Andy Go To School Punya Kakak Happy New Year Andy Go To School adalah doa agar dia tidak suka bolos seperti sang kakak. Karena Andy bandel, adiknya pun dinamai Rudy A Good Boy. PUPUT PUSPITASARI-FRIETQI SURYAWAN Magelang ENAM bulan usia kandungan Heni Maesaroh, berbagai ujian menghadang. Ibu satu anak itu sering mengalami pendarahan saat kelelahan. Agustus lalu tiga kali dia harus opname. Perjuangan berat Heni itulah yang mengilhami sang suami untuk menyiapkan sebuah nama buat si jabang bayi: Mother Lover. Tujuan-
nya, si bocah menghormati pengorbanan sang bunda. Itu jika bayinya perempuan. Kalau bayinya nanti laki-laki, mungkin nama itu masih akan ditambahi sedikit kata lain. Mother Lover jelas bukan pilihan nama yang lazim. Tapi, tak perlu heran. Garis keluarga bapak si jabang bayi itu penuh dengan nama yang
PUPUT PUSPITASARI/RADAR KEDU
NAMA UNIK: Brigadir Polisi Andy Go To School memperlihatkan kartu anggota dan KTP nya.
*Mempawah, Sambas, Singkawang, Bengkayang Rp 3.000 *Landak, Sanggau, Sintang Rp 4.000 *Ketapang Rp 4.000 *Kapuas Hulu Rp 4.000 C
M
Y
K
bagi yang pertama mendengar hampir pasti akan bereaksi, ”Apa? Beneran itu namanya?” Sudah siap? Bapak Mother Lover bernama Andy Go To School. Ya, Anda tak salah baca: ANDY GO TO SCHOOL. Maaf, perlu di-caps lock agar Anda yang membaca tak lantas menyalahkan mata. Nah, Andy yang biasa disapa Goto itu merupakan adik Happy New Year yang lahir pada 1 Januari 1978. Mereka berdua punya adik bungsu bernama Rudy A Good Boy. Ta k s e p e r t i Tu ha n d i Banyuwangi yang tengah uKe Halaman 11 kolom 1
Jawa Pos Group Media