23022015

Page 1

HOTLINE SERVICE

Pontianak Post

Berlangganan & Pengaduan

Phone: 081257225755 SMS: 085347259955

Senin 23 Februari 2015 M / 4 Jumadil Awal 1436 H

KORAN NOMOR SATU DI KALBAR Eceran Pontianak Rp. 3.000

pertama dan terutama di kalimantan barat

Soal Daging yang Ibarat Dokter Salah Resep ilmiah. Ilmu supply and demand, ilmu dagang, ilmu hewan, ilmu logistik, serta segala macam ilmu diperdebatkan. Kesimpulannya pun sangat ilmiah: Indonesia hanya cocok untuk penggemukan sapi, tapi tidak cocok untuk pembibitan sapi. Biaya membuat seekor anak sapi hingga berumur enam bulan sampai Rp 6 juta. Di Australia hanya

Rp 2 juta. Tapi, biaya membesarkan dan menggemukkan sapi di Indonesia lebih murah. Maka, logikanya pun ilmiah: beli saja peternakan sapi di Australia. Khusus untuk pembibitan. Lalu, anak sapi itu dikirim ke Indonesia. Untuk digemukkan. Jangan impor sapi potong dari Australia. Bisa mematikan

Bersama demi si Kembar AKHIR pekan kemarin menjadi momen spesial bagi Jennifer Lopez dan Marc Anthony, pasangan yang bercerai pada 2 0 1 4 . Ke d u a nya bertemu untuk merayakan ulang tahun anak kembar mereka, Max dan Emme, yang kemarin genap berusia tujuh tahun. Jennifer yang akrab dengan sapaan J. Lo mengunggah foto ceria mereka berempat lewat Tw itternya. Ulang tahun Max dan Emme dirayakan dengan Minecraft, permainan rancang bangun ku bu s ya ng cukup populer. Si kembar dan temantemannya bermain bersama

Jika Terjadi, Akademisi Sebut Jokowi Dukung Pelemahan KPK JAKARTA – Kontroversi sebulan lebih yang memicu konflik antara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) ternyata tidak mengganjal jalan Komjen Budi Gunawan (BG) untuk mendapatkan po-

uKe Halaman 7 kolom 5

FOTO : MUHAMAD ALI/JAWAPOS

KOIN Untuk Australia: Sejumlah pegiat dan masyarakat menggelar aksi “Koin Untuk Australia” di Bundaran Hotel Indonesia, Jakarta, Minggu (22/2).

Jennifer Lopez

Aksi Koin Terus Meluas

PERDAGANGAN

Miras Harus Out dari Minimarket 16 April

ilustrasi: BudiKecik/pontianakpost

PENOLAKAN terhadap kebijakan larangan menjual minuman beralkohol di minimarket terus bermunculan. Tetapi, Menteri Perdagangan Rachmat Gobel menyatakan maju terus. Dia membuat aturan itu untuk melindungi masa depan sumber daya manusia (SDM) Indonesia. Ditemui setelah melayat almarhum Toeti Adhitama di Lebak Bulus, Jakarta, kemarin (22/2), Gobel mengatakan bahwa penolakan kebijakan itu dikait-kaitkan dengan urusan cukai. Seperti diketahui, cukai penjualan minuman beralkohol terhadap pendapatan negara cukup besar. Berdasar data pada 2013 misalnya, pendapatan negara dari cukai minuman keras (miras) mencapai Rp 3,2 triliun. ’’Kamu sendiri sepakat atau tidak miras dijual di minimarket?’’ ujar Gobel balik bertanya. Gobel menjelaskan, pendapatan negara dari cukai miras tersebut tidak sebanding dengan kerugian generasi muda I n donesia pada masa mendatang. Menurut dia, miras yang dijual di minimarket sangat mudah diakses anakanak. Aturan pembatasan pembelian miras di minimarket, menurut Gobel, selama ini tidak jalan. Selain itu, keberadaan minimarket sudah begitu menyebar. Toko kelontong dengan wajah modern tersebut berada di dekat sekolah, tempat ibadah, dan permukiman. Gobel menjelaskan, dampak uKe Halaman 7 kolom 5

Tonny Abbott Masih Diam JAKARTA--Perang aksi antara Indonesia dengan Australia terus terjadi. Setelah aksi doa masal oleh warga Australia untuk menolak

eksekusi mati Andrew Chan dan Myuran Sukuraman, masyarakat Indonesia pun mulai bergeliat melakukan aksi pengumpulan koin. Aksi tersebut dilakukan sebagai respon Perdana Menteri Australia yang terus mengungkit dana bantuan saat musibah tsunami 2004 lalu.

Menyusul aksi yang dilakukan oleh Mahasiswa di Aceh, gerakan pengumpulan koin untuk Australia terus meluas. Selain #KoinUntukAustralia yang menjadi trending topic di Twitter, aksi tersebut juga dilakukan saat uKe Halaman 7 kolom 1

18:03

19:11

04:33

Jadwal Shalat Sepanjang Masa: H. Syekh Abdul Rani Mahmud Alyamani.

Online: http://www.pontianakpost.com/

sisi tinggi di korps Bhayangkara. Belakangan muncul kekhawatiran di kalangan aktivis antikorupsi, ada upaya mendorong BG menjadi wakil kepala Polri (Wakapolri) mendampingi Badrodin Haiti. Apalagi, mekanisme pemilihan orang kedua di Trunojoyo itu diputuskan secara internal. Wakapolri Komjen Badrodin Haiti menjelaskan, saat ini belum ada niat untuk mengisi kursi yang nanti ditinggalkannya tersebut. ”Belum uKe Halaman 7 kolom 1

Dokter Waswas Beri Obat JAKARTA – Kasus salah isi obat Buvanest Spinal 0,5 persen Heavy 4 ml oleh Kalbe Farma yang menewaskan dua orang pasien Rumah Sakit (RS) Siloam Karawaci, Tangerang, turut berdampak pada tenaga kesehatan. Para dokter kini merasa waswas saat memberikan obat kepada pasien. Hal tersebut diakui Ketua Umum Perhimpunan Dokter Anestesi dan Terapi Intensif (Perdatin) Andi Wahyuningsih Attas. Dia menuturkan, para rekan sejawatnya menjadi waswas saat memberikan

obat kepada pasien. Mereka khawatir adanya kemungkinan salah pengisian pada obat-obat lainnya. ”Tentu ini membuat kita lebih hati-hati dan aware lagi,” ungkapnya saat dihubungi kemarin (22/2). Namun, lanjut Andi Wahyuningsih, itu bisa diatasi. Kepercayaan kepada pihak pemerintah atas pengawasan yang dilakukan mendorong para dokter kembali percaya dalam menggunakan obat. Terlebih, banyak pasien atau uKe Halaman 2 kolom 6

Mendag Janji Tidak Impor Beras JAKARTA – Kenaikan harga beras yang mencapai 30 persen akibat seretnya produksi tidak lantas membuat pemerintah mengambil jalan pintas dengan melakukan impor. Demi mengatasi hal itu, pemerintah memanfaatkan stok beras Badan Usaha Logistik (Bulog) yang mencapai 1,4 juta ton untuk operasi pasar (OP). Me nt e r i Pe rd a ga n ga n (Mendag) Rachmat Gobel mengatakan, stok beras di Bulog masih cukup untuk men-

gendalikan harga. ”Apalagi, sebentar lagi, sekitar Maret,

sudah memasuki masa panen raya sehingga pasokan ke

uKe Halaman 7 kolom 1

Adinda Soraya Berdayakan Perempuan Desa Tertinggal lewat Bisnis Kreatif

Dari Renginang Mini Bisa Raih Omzet Rp 100 Juta Insting bisnis ketika berpadu dengan keprihatinan terhadap lingkungan sekitar bisa melahirkan ide kreatif. Itulah yang dilakukan Adinda Soraya Mutialarang melalui Desanesia. Dia memadukan pemberdayaan perempuan dan pengolahan hasil bumi untuk mengangkat kesejahteraan masyarakat. Dokumentasi Adinda Soraya

15:13

uKe Halaman 7 kolom 1

Badrodin Isyaratkan BG Jadi Wakapolri

Selebritas

11:58

peternak kita. Maka, penjajakan untuk membeli peternakan sapi di Australia pun dilakukan. Bahwa usaha ilmiah tersebut gagal, itu karena kurs rupiah tiba-tiba anjlok. Investasi itu harus dihitung ulang. Anjloknya rupiah, khusus dalam

ilustrasi: BudiKecik/pontianakpost

“Ini” tidak pernah dibahas di pusat pengambilan kebijakan. Saat saya menjadi menteri pun tidak pernah memikirkan yang “ini”. Saya memang tidak tahu bahwa ternyata “ini”-lah pangkal penyebab mahalnya daging. Begitu naifnya saya. Saya ingat, setiap terjadi gejolak harga daging, pembahasannya selalu sangat

Gunawan Sutanto, Jakarta

BERSAMA PRODUK: Adinda Soraya Mutialarang bersama produk Desanesia yang digagaskan untuk memberdayakan masyarakat di desa tertinggal.

Kotak karton berbentuk prisma itu memiliki tiga varian warna. Cokelat, kuning, dan oranye. Dari plastik mika warna bening yang ada di bagian depan kotak karton itu, terlihat ranginang berbentuk kubus mini. Makanan berbahan dasar beras dan ketan tersebut merupakan karya ibu-ibu kampung Cikoneng, Kabupaten Bandung, Jabar. Warna kardus ternyata menunjukkan topping rasa pada rengginang yang ada di dalamnya. Cokelat, spicy cheese (oranye), dan cheese (kuning). Penganan tradisional yang telah dipasarkan ke seluruh Indonesia itu diberi brand Ranginang Desanesia. Ranginang Desanesia merupakan salah satu bisnis kreatif yang digagas Adinda Soraya Mutialarang. Dia lulusan agribisnis Universitas Padjadjaran yang baru saja memenangi penghargaan Social Entrepreneur Awards dari sebuah bank swasta nasional.

*Mempawah, Sambas, Singkawang, Bengkayang Rp 3.000 *Landak, Sanggau, Sintang Rp 4.000 *Ketapang Rp 4.000 *Kapuas Hulu Rp 4.000

uKe Halaman 7 kolom 1

Jawa Pos Group Media


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.