Pontianak Post

Page 1

44 XPSME!DVQ

Pontianak Post

Selasa 27 April 2010 M / 13 Jumadil Awal 1431 H

Berkas Rampung, Hersan Tahanan Kota Kembalikan Dana Tak Terpakai Rp700 Juta PONTIANAK--Dugaan kasus korupsi mantan Ketua DPRD Kota Pontianak priode 2004-2009 Hersan Aslirosa penyidikannya telah dirampungkan Kejaksaan Negeri Pontianak. Berkasnya kini berada pada jaksa penuntut umum (JPU) untuk pembuatan surat dakwaan.

Eceran Rp. 2.500

P E RT A MA DA N T E RUT A MA DI K A L I M A N T A N B A R A T

Lebih 7.000 Siswa Mengulang Sekadau Tingkat Kelulusan Tertinggi

“Setelah pembuatan surat dakwaan, baru dilimpahkan ke pengadilan,” kata Yudharisman, Kasintel Kajari Pontianak, Senin (26/4) petang. Dijelaskannya, kasus dugaan korupsi tersebut telah masuk tahap dua. Tahap ini merupakan tahap penuntasan sebelum dilimpahkan ke pengadilan. Dalam kasus ini, pembuatan dakwaan telah diketahui Kejaksaan Agung. “Sesuai arahan jaksa agung, kasus korupsi dengan nilai miliaran rupiah, dakwaannya

PONTIANAK—Lebih dari tujuh ribu siswa SMA sederajat di seluruh Kalimantan Barat terpaksa mengulang karena tidak lulus ujian utama. Hal ini berdasarkan data yang dilansir Dinas Pendidikan Kalbar, kemarin (26/4). Ujian ulang dijadwalkan pada 10-14 Mei. Menurut Kepala Disdik Kalbar, Alexius

Ke Halaman 7 kolom 5

Akim, jika masih tidak lulus pada ujian ulangan, siswa juga dapat mengikuti ujian paket C untuk tingkat SMA dan paket B untuk tingkat SMP. “Dalam ujian ulangan, nilai yang dipakai adalah yang tertinggi,” katanya didampingi Ketua Pelaksana Ujian Nasional Kalbar, Aloysius Mering. Ada sedikit perbedaan dalam ijazah antara siswa yang lulus ujian utama dengan siswa yang Ke Halaman 7 kolom 1

SELEBRITAS

Kagum Perempuan Indonesia PUTRI Indonesia 2009 Qory Sandioriva menyatakan mengagumi kaum perempuan Indonesia. Terutama, yang telah membuktikan diri berjuang demi tanah air. Bagi mahasiswi Sastra Prancis Universitas Indonesia (UI) tersebut, semangat para perempuan seperti itu sangat memotivasi dirinya untuk menjadi sosok yang lebih mandiri. Perempuan kelahiran Jakarta, 17 Agustus 1991, tersebut menyebut BRA Mooryati Soedibyo, pemilik Mustika Ratu dan salah seorang pencetus ide kontes Putri Indonesia. Lulusan SMA Qory Sandioriva Al-Azhar 1, Jakarta, itu berharap bisa mencontoh dan mengikuti jejak Mooryati Soedibyo. Ke Halaman 7 kolom 5

Raka Denny / Jawa Pos

RAPAT KERJA: Kapolri Jenderal Pol Bambang Hendarso Danuri saat rapat kerja dengan Komisi III DPR RI, kemarin (26/4). Rapat membahas Markus di kalangan Mabes Polri, Penangkapan Susno di Bandara, dan Illegal Logging.

Lima Kelompok Mafia Terlibat Kapolri Beber Penyidikan Kasus Gayus di Komisi III JAKARTA – Kapolri Jenderal Pol Bambang Hendarso Danuri gerah juga atas berlarutnya kasus mafia hukum dan pajak. Karena itu, dalam pekan ini, dia berjanji menuntaskan penyidikan perkara yang dilaporkan mantan Kabareskrim Komjen Pol Susno Duadji itu. Ke Halaman 7 kolom 5

Pemkab Kubu Raya Tetapkan Status Quo Daerah Konflik

GROW WITH CHARACTER

MarkPlus Mix KALAU Marketing Mix punya 4P, MarkPlus juga punya 4P. Tapi, isinya berbeda. Bukan product, price, place, dan promotion, tapi empat passion yang harus dipunyai oleh para MarkPlus-ers! Saya tulis sejak lima tahun lalu untuk memberikan guidance bagi setiap insan MarkPlus. Passion pertama adalah passion for knowledge. Saya tulis ini sebagai yang pertama karena itulah “nyawa” MarkPlus. Mempunyai passion for knowlHermawan Kartajaya edge artinya, semua orang harus mau mengembangkan diri terus-menerus. Landscape yang berubah mengharuskan kita mengembangkan diri pula. Tanpa ini, MarkPlus hanya akan menjadi sebuah perusahaan yang statis. Ke Halaman 7 kolom 1

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kalimantan Barat, Tri Budiarto mengakui dalam beberapa pekan terakhir, kondisi cuaca di Kota Pontianak dan sekitarnya kian panas. Hal itu menunjukkan apa yang diprediksi Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika beberapa waktu lalu terbukti.

SUNGAI RAYA—Pemerintah Kabupaten Kubu Raya menetapkan status quo terkait perseteruan perebutan lahan antara kelompok massa dan investor perkebunan PT Sintang Raya. Keputusan tersebut diambil setelah melalui pertimbangan untuk menenangkan kelompok yang bersitegang. “Di ruang wilayah (tapal batas) yang masih dikonflikan, tidak boleh ada keg- Muda Mahendrawan iatan apapun. Siapapun berani masuk silahkan aparat penyidik mengambil tindakan,” tegas Bupati Kubu Raya, Muda Mahendrawan ketika mengelar jumpa

Ke Halaman 7 kolom 1

Ke Halaman 7 kolom 5

Shando Safela/Pontianak Post

PANAS MENYENGAT: Pengendara mobil tanpa menggunakan baju berhenti di perempatan Jl Ahmad Yani. Cuaca panas menyengat melanda Pontianak selama beberapa hari terakhir membuat orang enggan keluar.

Waspadai Kemarau Panjang

PONTIANAK—Suhu Kota Pontianak dan sekitarnya semakin tinggi. Berdasarkan pantauan Satelit NOAA (National Oceanic And Atmospheric Administration), pada Senin (26/4), suhu udara tertinggi di kota ini mencapai 34 derajat celcius. Suhu tertinggi ini terjadi sekitar pukul 02.00 siang. Sementara suhu ratarata terdeteksi yaitu 28 derajat Celcius.

Para Mahasiswa Indonesia di Thailand yang Jadi Bandit 11:42 15:01 17:46 18:56 04:20

Belajar Thainglish, Bahasa Inggris yang Benar Jadi Salah Thailand kini mulai menjadi salah satu negara jujukan studi mahasiswa Indonesia. Paling tidak, itu yang dilihat wartawan Jawa Pos Group AGUNG PUTU ISKANDAR yang pekan lalu meliput aksi demo kelompok Kaus Merah di Thailand.

Agung Putu Iskandar, Thailand MAHASISWA Indonesia yang kuliah di Thailand ternyata banyak yang menjadi ’’bandit’’. Ya, menjadi bandit. Bahkan, mereka sebagian besar malah menjadi mahabandit. Lebih tinggi

Agung Putu Iskandar/JawaPos

MAHASISWA: Tunggul Adi Purwonugroho sambil menenteng bendera perhimpunan mahasiswa Indonesia di Thailand (Permitha).

daripada sekadar bandit. Tapi, bandit di Thailand bukan berarti maling atau tukang jambret di jalanan. Dalam bahasa Thai, bachelor disebut bandit, master disebut mahabandit, dan doctor disebut dusadee bandit. ’’Dalam bahasa Thai, bandit itu semacam tokoh intelektual. Kadang itu juga sebutan untuk pemikir yang memiliki pengaruh besar di masyarakat,’’ kata Bekti Nusantara, guru kimia yang mengajar di Sekolah Indonesia Bangkok pada Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Bangkok. Thailand memang bukan menjadi pilihan utama kuliah di luar negeri bagi sebagian besar mahasiswa Indonesia. Orang Indonesia kebanyakan lebih sreg kuliah di Jepang, Australia, Singapura, Prancis, Inggris, atauAmerika. ’’Katanya, kurang keren kuliah di sini,’’ujar Tunggul Adi Purwonugroho, mahasiswa S-2 Jurusan Farmasi, Mahidol University, Bangkok.

Online: http://www.pontianakpost.com/ *Mempawah, Sambas, Singkawang, Bengkayang Rp 2.500 *Landak, Sanggau, Sintang Rp 3.000 *Ketapang Rp 3.000 *Kapuas Hulu Rp 3.000

Ke Halaman 7 kolom 1

Jawa Pos Group Media


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.