Indonesia dalam Lintasan GMT Laporan TIM RIAU POS, Pekanbaru redaksi@riaupos.co.id
INDONESIA akan dilintasi fenomena alam Gerhana Matahari Total (GMT) pada Rabu (9/3) besok. Ada 12 provinsi yang dilintasi. Tak pelak fenomena alam langka ini menjadi buruan para peneliti, masyarakat, turis, dan pemerintah Indonesia sendiri. Menariknya pada zaman dahulu, fenomena gerhana matahari kerap dihubung-hubungkan dengan sesuatu hal yang Baca Lupakan Halaman 11
SUMBER:OLAHAN BERITA/GRAFIS:AIDIL ADRI
Kurs Rupiah 7 Mar 2016 13.094,00
14.391,62
9.509,08
3.206,27
SUBUH 05.05
ZUHUR 12.25
ASAR 15.36
MAGRIB
ISYA
18.29
19.37
Riau Siaga Darurat Karhutla
Rengat 6 mnt, Bangkinang +2 mnt, Tembilahan 7 mnt, Pasirpengaraian + 4 mnt, Bengkalis -3 mnt, Selatpanjang 5 mnt, Pangkalankerinci - 2 mnt, Siak SriIndrapura 2 mnt, Bagansiapiapi +2 mnt, Telukkuantan +2 mnt.
Juara Bertahan Belum Terhadang PEKANBARU (RP) Juara bertahan putra Honda DBL Riau Series, SMAN 1 Pekanbaru belum terhadang. Tim besutan Abraham Bagaswara yang membidik Baca Juara Halaman 2
HASANAL BULKIAH/RIAU POS
PADAMKAN API: Pangdam I Bukit Barisan Mayjen TNI Lodewyk Pusung memadamkan api yang membakar lahan di Dumai, Senin (7/3/2016).
REAL MADRID v AS ROMA
PEKANBARU (RP) - Riau siaga darurat kebakaran hutan dan lahan (karhutla). Peningkatan status ini diambil berdasarkan Rapat Koordinasi (Rakor) Penanggulangan Karhutla di Posko Siaga Darurat Karhutla, Lanud Roesmin Nurjadin, Pekanbaru, Senin (7/3). Pangdam I Bukit Barisan Mayjen TNI Lodewyk Pusung memimpin rakor itu. Hadir juga Plt Gubri H Arsyadjuliandi Rachman, Danrem 031/WB Brigjen TNI Nurendi, Kapolda Riau Brigjen Pol Dolly Bambang Hermawan, Danlanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru
Sulit Ulang Memori 2008
Baca Riau Halaman 8
Baca Sulit Halaman 2
MADRID (RP)– Liga Champions sepertinya menjadi turnamen ‘pelarian’ bagi Sergio Ramos dkk. Kalau mulus melalui tiga fase ke depan, maka Madrid akan menjadi kampiun Liga Champions untuk kesebelas kalinya atau Undecima. Dini hari nanti (9/3) di Santiago Bernabeu
Happy Wednesday edisi Tuesday
Sadar Kapan Harus Berubah (Seri 1) Ketua RW, Bersiaplah Kelola Rp50 Juta! Ini bukan nak pilwako kan Wak? Perkebunan Buka Sentra Ekonomi Baru Hutan juge yang binase Riau Status Siaga Darurat Karhutla Siap-siaplah diberhentikan! (DULU YANG BIKIN DETEKSI)
HALAMAN DetEksi telah merevolusi bagaimana koran mendekati pembaca muda. Halaman DetEksi telah mengantarkan Jawa Pos menjadi koran dengan pembaca terbanyak di Indonesia. Halaman DetEksi bahkan telah mengantarkan Jawa Pos meraih penghargaan sebagai koran terbaik di dunia. Karena itulah DetEksi –dan
halaman anak muda lain di koran-koran Jawa Pos Group— sudah waktunya ditutup. Selamat tinggal DetEksi. Selamat datang Zetizen. *** Tanggal 26 Februari 2000, halaman DetEksi kali pertama terbit di koran Jawa Pos. Halaman untuk anak muda, dikerjakan sepenuhnya oleh anak Baca Sadar Halaman 11 TATA LETAK: MEGA