SELASA
ECERAN Rp4.500 LANGGANAN Rp120.000 (Luar Kota Tambah Ongkos Kirim)
22 MARET 2016 | 13 JUMADIL AKHIR 1437 | 44 HALAMAN
Memahami ”Globalnya” Formula 1 lewat Debut Rio Haryanto di Australia
Wartawan Jepang Bertanya: Apakah Rio Pembalap Muslim Pertama?
Catatan AZRUL ANANDA*, Melbourne
gengsi, Formula 1. Satu-satunya dari Asia, dari 22 orang istimewa yang berhak balapan di arena itu tahun ini. Grand Prix Australia di Sirkuit Albert Park, Melbourne, Ahad lalu (20/3) merupakan kanvas tempat sejarah itu ter-
tulis. Rio membubuhkan tanda tangannya di papan selamat datang yang disiapkan untuk diteken oleh seluruh pembalap dan bos tim. Rio juga meninggalkan jejak ban mobil Manor-Mercedes-nya di atas permukaan lintasan. Di kanvas yang sama dengan para superstar dunia seperti Damon Hill, Jacques Villeneuve, Michael Schumacher, Lewis Hamilton, Sebastian Vettel, Jenson Button, Kimi Raikkonen, dan
BOBBY ARIFIN/JAWA POS/JPG
SIAPA saja boleh tidak setuju. Bahkan tidak suka. Siapa saja boleh berkomentar buruk. Siapa saja boleh teriak-teriak, baik secara jantan maupun sambil menyembunyikan batang hidung via media sosial. Faktanya tetap sama: Rio Haryanto telah mencatat sejarah. Rio Haryanto, di usia 23 tahun, telah menjadi pembalap Indonesia pertama yang membalap di ajang paling ber-
Baca Wartawan Halaman 11
LAYANI PENGGEMAR: Rio Haryanto melayani penggemar yang meminta tanda tangan di foto, poster, dan merchandise lainnya, barubaru ini.
Buru Wajib Pajak Nakal,
Bongkar Data Bank Ditjen Pajak Gunakan Analisis Laporan PPATK Laporan JPG, Jakarta
WAJIB pajak (WP) nakal selama ini bisa berlindung di balik azas kerahasiaan nasabah perbankan sehingga aparat pajak kesulitan menelisik potensi penggelapan
pajak. Namun kini pemerintah menerapkan siasat baru. Ditjen Pajak memang tetap tak akan bisa memburu wajib pajak nakal itu dengan menjebol tebalnya Baca Buru Halaman 11
ANGKAT TROFI: Pembalap Movistar Yamaha Jorge Lorenzo mengangkat trofi setelah menjuarai seri pembuka MotoGP 2016 di Sirkuit Losail, Doha, Qatar, Senin (21/3/2016) dini hari WIB.
MIRCO LAZZARI/GETTY IMAGE
Qatar Milik
LORENZO
LOSAIL (RP) - Seri pertama MotoGP 2016 di sirkuit Losail Qatar menjadi ajang unjuk kekuatan juara bertahan Jorge Lorenzo. Pembalap Spanyol itu kemarin dini hari menjadi kampiun di seri pembuka dengan begitu dominan.
Pembalap Movistar Yamaha itu finis dengan unggul dua detik lebih cepat dari pesaing terdekatnya. Pembalap Ducati Andrea Dovizioso mengakhiri balapan sebagai runner-up. Baca Qatar Halaman 2
Hot Spot Update Senin (21/3) Pukul 16.00 WIB Sumatera terpantau 20 titik; Bengkulu 5, Sumsel 3, Jambi 2, Babel 2, Lampung 1 Riau: 7; Kepulauan Meranti 1, Rokan Hulu 1, Dumai 1, Siak 1, Pelalawan 1, Inhil 1, Rohil 1 Konfidens di Riau > 70 persen Riau 2; Kepulauan Meranti 1, Rohil 1
Kurs Rupiah 21 Mar 2016 13.226,00
14.925,54
9.728,58
3.246,44
SUBUH 05.01
ZUHUR 12.21
ASAR 15.22
MAGRIB
ISYA
18.25
19.33
JAKARTA(RP) - Kapolri Jenderal Badrodin Haiti memberikan ‘’tugas khusus’’ Brigjen (Pol) Supriyanto setelah resmi dilantik sebagai Kapolda Riau. Agenda utama saat mulai bertugas menjadi orang nomor satu di jajaran Polda Riau adalah maksimal mencegah kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Bumi Lancang Kuning.
19 April, Bupati-Wabup Rohul dan Pelalawan Terpilih Dilantik PEKANBARU (RP) - Lima dari sembilan kepala daerah pemenang Pilkada Serentak di Riau masih belum dilantik. Berdasarkan informasi dari Pemprov Riau, dua kabupaten, Rokan Hulu (Rohul) dan Pelalawan dijad-
walkan dilantik pada 19 April mendatang. Sementara tiga daerah lagi, Rokan Hilir, Kuantan Singingi dan Siak bakal dilantik pada 19 Juni. Baca 19 April Halaman 2
Baca Kapolri Halaman 11
Rengat 6 mnt, Bangkinang +2 mnt, Tembilahan 7 mnt, Pasirpengaraian + 4 mnt, Bengkalis -3 mnt, Selatpanjang 5 mnt, Pangkalankerinci - 2 mnt, Siak SriIndrapura 2 mnt, Bagansiapiapi +2 mnt, Telukkuantan +2 mnt.
Dites Urine, Empat Polisi Positif Narkoba Tak patoot... Kapolri Ingatkan Kapolda Baru soal Karhutla Ingat tu...
REDAKTUR: EDWAR YAMAN
TATA LETAK: MEGA